SlideShare uma empresa Scribd logo
1 de 7
Baixar para ler offline
Nama : Veronika Anjeli Apriani Sue
Npm : 2186206034
Kelas/Prodi : 1B/PGSD
LITERASI INFORMASI DAN
MEDIA
Literasi Informasi, adalah kemampuan
untuk memahami menganalisis konten
(isi) dalam sebuah informasi.
Literasi Media, adalah kemampuan
untuk memahami menganalisis dan
mendekonstruksi pencitraan media.
Definisi Literasi Informasi dan Media
• (Baran dan Denis, 2010) Literasi Informasi
dan Media : Gerakan melek media
dirancang untuk meningkatkan kontrol
individu terhadap media yang mereka
gunakan untuk mengirim dan menerima
pesan.
• (Aspen Media Literacy Leadership
Institute, 1992) Literasi Informasi dan
Media : Kemampuan itu untuk mengakses,
meneliti, dan mengevaluasi dan
menciptakan media di dalam bermacam
wujud-wujud.
• (Paul Messaris) Literasi Informasi dan
Media : Pengetahuan mengenai media
berfungsi dalam masyarakat.
• (Justin Lewis dan Shut Shally) Literasi
Informasi dan Media : Memahami
kemampuan budaya, ekonomi, politik, dan
teknologi pembuatan dan penyiaran pesan.
Literasi Informasi dan Media menurut UNESCO
adalah mengarahkan pengetahuan akan kesadaran
dan kebutuhan informasi sesorang, dan kemampuan
untuk mengidentifikasi, menemukan, mengevaluasi,
mengorganisasi, dan secara efektif menciptakan,
menggunakan, mengkomunikasikan informasi untuk
mencari solusi atas masalah yang di hadapi.
UNESCO (Moeller, Joseph, Lau & Carbo 2010) mengembangkan kurikulum
literasi informasi dan media untuk pengajar dengan elemen-elemen kunci
sebagai berikut :
Literasi Informasi
• Mendefinisikan dan mengartikulasikan
kebutuhan informasi
• Menemukan dan mengakses informasi
• Mengorganisasi informasi
• Menggunakan informasi secara etis
• Mengkomunikasikan Informasi
• Menggunakan skil-skil Tik untuk mengolah
informasi
Literasi Media
• Memahami peran dan fungsi media dalam masyarakat
demokratis
• Memahami kondisi dalam keadaan bagaimana media dapat
memenuhi fungsinya
• Mengevaluasi konten media secara kritis dalam kaitannya
dengan fungsi media
• Menguasai skil-skil yang diperlukan untuk membuat konten
(user-generatedcontent)
• Menggunakan Tik dalam prosesnya
Pentingnya Literasi Informasi dan Media
Literasi media dan informasi memiliki peran yang sangat penting
contohnya sebagai seorang pelajar dalam mencari informasi terkait
mata pelajaran ataupun mata kuliah kita harus menuju sumber-
sumber jurnal yang kredibel sehingga dapat membantu mendukung
pendapat kita dengan baik, selain itu dengan tidak serta merta
menerima informasi membantu kita untuk berpikir lebih kritis,
dengan mempelajari literasi media dan informasi membantu kita
menggunakan media digital dengan lebih bertanggung jawab dan
diharapkan tidak menimbulkan dampak negatif kepada pengguna
media digital.
Penutup
Mengerti dan memahami Literasi informasi seseorang akan mampu atau memiliki
keterampilan untuk menyadari kebutuhan informasinya, mengetahui sumber-sumber
informasi dimana dapat mencari informasi yang dibutuhkan, mengetahui strategi
mencari dan menelusur informasi tersebut, mampu memilih dan mengevaluasi
informasi , mampu menginterpretasikannya untuk kemudian mengkomunikasikannya
dengan etika yang baik sehingga memperoleh temuan pengetahuan baru.

Mais conteúdo relacionado

Mais procurados

Mais procurados (19)

Egidius 1 d_uts_tik
Egidius 1 d_uts_tikEgidius 1 d_uts_tik
Egidius 1 d_uts_tik
 
Yuniyati uts tik
Yuniyati  uts tikYuniyati  uts tik
Yuniyati uts tik
 
BAB 8 LITERASI INFORMASI DAN MEDIA
BAB 8 LITERASI INFORMASI DAN MEDIABAB 8 LITERASI INFORMASI DAN MEDIA
BAB 8 LITERASI INFORMASI DAN MEDIA
 
Literasi Informasi Dan Media di Indonesia_TIK
Literasi Informasi Dan Media di Indonesia_TIKLiterasi Informasi Dan Media di Indonesia_TIK
Literasi Informasi Dan Media di Indonesia_TIK
 
BAB 8 Literasi Informasi dan Media
BAB 8 Literasi Informasi dan MediaBAB 8 Literasi Informasi dan Media
BAB 8 Literasi Informasi dan Media
 
Maria elisabeth lusiana uts ppt tik
Maria elisabeth lusiana uts ppt tikMaria elisabeth lusiana uts ppt tik
Maria elisabeth lusiana uts ppt tik
 
Literasi informasi dan media
Literasi informasi dan mediaLiterasi informasi dan media
Literasi informasi dan media
 
1C UTS_TIK_Nina Crista Bella Bawing
1C UTS_TIK_Nina Crista Bella Bawing1C UTS_TIK_Nina Crista Bella Bawing
1C UTS_TIK_Nina Crista Bella Bawing
 
Literasi Informasi dan Media
Literasi Informasi dan MediaLiterasi Informasi dan Media
Literasi Informasi dan Media
 
Uts tik ppt septianisa riska yulinda pgsd 1_d
Uts tik ppt septianisa riska yulinda pgsd 1_dUts tik ppt septianisa riska yulinda pgsd 1_d
Uts tik ppt septianisa riska yulinda pgsd 1_d
 
Lilik muhalimah 1 a pgsd_teknologi informasi dan komputer
Lilik muhalimah 1 a pgsd_teknologi informasi dan komputerLilik muhalimah 1 a pgsd_teknologi informasi dan komputer
Lilik muhalimah 1 a pgsd_teknologi informasi dan komputer
 
Media dan literasi
Media dan literasiMedia dan literasi
Media dan literasi
 
Fitrianingsih 1 d uts-tik
Fitrianingsih 1 d uts-tikFitrianingsih 1 d uts-tik
Fitrianingsih 1 d uts-tik
 
Literasi Informasi dan Media
Literasi Informasi dan MediaLiterasi Informasi dan Media
Literasi Informasi dan Media
 
Uts tik siti samsiah
Uts tik  siti samsiahUts tik  siti samsiah
Uts tik siti samsiah
 
Putri bilqis ambar zuroya ridwan 1 b pgsd_2186206050_tik
Putri bilqis ambar zuroya ridwan 1 b pgsd_2186206050_tikPutri bilqis ambar zuroya ridwan 1 b pgsd_2186206050_tik
Putri bilqis ambar zuroya ridwan 1 b pgsd_2186206050_tik
 
UTS TIK SITI MUSDALIFAH
UTS TIK SITI MUSDALIFAHUTS TIK SITI MUSDALIFAH
UTS TIK SITI MUSDALIFAH
 
Jesika 1 B TIK
Jesika 1 B TIKJesika 1 B TIK
Jesika 1 B TIK
 
Elisabeth viona
Elisabeth viona  Elisabeth viona
Elisabeth viona
 

Semelhante a veronika anjeli_literasi informasi dan media

Kelompok 2 Literasi Media Kelompok 2 Literasi MediaKelompok 2 Literasi Media
Kelompok 2 Literasi Media Kelompok 2 Literasi MediaKelompok 2 Literasi MediaKelompok 2 Literasi Media Kelompok 2 Literasi MediaKelompok 2 Literasi Media
Kelompok 2 Literasi Media Kelompok 2 Literasi MediaKelompok 2 Literasi Media
digilib2023
 

Semelhante a veronika anjeli_literasi informasi dan media (20)

Uts priska pp
Uts priska ppUts priska pp
Uts priska pp
 
Literasi media
Literasi mediaLiterasi media
Literasi media
 
BAB 8 LITERASI INFORMASI DAN MEDIA
BAB 8 LITERASI INFORMASI DAN MEDIA BAB 8 LITERASI INFORMASI DAN MEDIA
BAB 8 LITERASI INFORMASI DAN MEDIA
 
Kelompok 2 Literasi Media Kelompok 2 Literasi MediaKelompok 2 Literasi Media
Kelompok 2 Literasi Media Kelompok 2 Literasi MediaKelompok 2 Literasi MediaKelompok 2 Literasi Media Kelompok 2 Literasi MediaKelompok 2 Literasi Media
Kelompok 2 Literasi Media Kelompok 2 Literasi MediaKelompok 2 Literasi Media
 
Literasi Informasi dan Media
Literasi Informasi dan MediaLiterasi Informasi dan Media
Literasi Informasi dan Media
 
Uts tik emilia 1_d pgsd
Uts tik emilia 1_d pgsdUts tik emilia 1_d pgsd
Uts tik emilia 1_d pgsd
 
Uts.tik.nurlina putri syahrani
Uts.tik.nurlina putri syahraniUts.tik.nurlina putri syahrani
Uts.tik.nurlina putri syahrani
 
Yuniyati uts tik
Yuniyati  uts tikYuniyati  uts tik
Yuniyati uts tik
 
Literasi media
Literasi mediaLiterasi media
Literasi media
 
UTS TIK Febi Valentine
UTS TIK Febi ValentineUTS TIK Febi Valentine
UTS TIK Febi Valentine
 
ToT Literasi Media
ToT Literasi MediaToT Literasi Media
ToT Literasi Media
 
Literasi Informasi dan Media
Literasi Informasi dan MediaLiterasi Informasi dan Media
Literasi Informasi dan Media
 
Uts mata kuliah teknologi informasi dan komunikasi
Uts mata kuliah teknologi informasi dan komunikasiUts mata kuliah teknologi informasi dan komunikasi
Uts mata kuliah teknologi informasi dan komunikasi
 
Teori media dan teori masyarakat
Teori media dan teori masyarakatTeori media dan teori masyarakat
Teori media dan teori masyarakat
 
Peranan pers dalam peningkatan pembelajaran
Peranan pers dalam peningkatan pembelajaranPeranan pers dalam peningkatan pembelajaran
Peranan pers dalam peningkatan pembelajaran
 
Bab 8 Literasi Media dan Informasi
Bab 8 Literasi Media dan InformasiBab 8 Literasi Media dan Informasi
Bab 8 Literasi Media dan Informasi
 
TIK Per 1.pptx
TIK Per 1.pptxTIK Per 1.pptx
TIK Per 1.pptx
 
Literasi dan Literasi Teknologi/Informasi
Literasi dan Literasi Teknologi/InformasiLiterasi dan Literasi Teknologi/Informasi
Literasi dan Literasi Teknologi/Informasi
 
Mengamati dan Menganalisis Media Massappt
Mengamati dan Menganalisis Media MassapptMengamati dan Menganalisis Media Massappt
Mengamati dan Menganalisis Media Massappt
 
Literasi digital dalam magang karya
Literasi digital dalam magang karyaLiterasi digital dalam magang karya
Literasi digital dalam magang karya
 

Último

OK Lembar Umpan Balik dari Kepala Sekolah_A5 FINAL 150522.docx
OK Lembar Umpan Balik dari Kepala Sekolah_A5 FINAL 150522.docxOK Lembar Umpan Balik dari Kepala Sekolah_A5 FINAL 150522.docx
OK Lembar Umpan Balik dari Kepala Sekolah_A5 FINAL 150522.docx
SusBiantoro1
 
MODUL 7 MANAJEMEN KUALITAS (11) (2).pptx
MODUL 7 MANAJEMEN KUALITAS (11) (2).pptxMODUL 7 MANAJEMEN KUALITAS (11) (2).pptx
MODUL 7 MANAJEMEN KUALITAS (11) (2).pptx
bubblegaming431
 
PPT MODUL 6 PENDIDIKAN SENI DI ESDE.pptx
PPT MODUL 6 PENDIDIKAN SENI DI ESDE.pptxPPT MODUL 6 PENDIDIKAN SENI DI ESDE.pptx
PPT MODUL 6 PENDIDIKAN SENI DI ESDE.pptx
hikmah331650
 
Laporan Guru Piket Bukti Dukung PMM - www.kherysuryawan.id (1) (1).pdf
Laporan Guru Piket Bukti Dukung PMM - www.kherysuryawan.id (1) (1).pdfLaporan Guru Piket Bukti Dukung PMM - www.kherysuryawan.id (1) (1).pdf
Laporan Guru Piket Bukti Dukung PMM - www.kherysuryawan.id (1) (1).pdf
SriHandayaniLubisSpd
 
1.4.a.4.3. Keyakinan Kelas tuga mandiri calon guru penggerak.pdf
1.4.a.4.3. Keyakinan Kelas tuga mandiri calon guru penggerak.pdf1.4.a.4.3. Keyakinan Kelas tuga mandiri calon guru penggerak.pdf
1.4.a.4.3. Keyakinan Kelas tuga mandiri calon guru penggerak.pdf
indahningsih541
 
aaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaa
aaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaa
aaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaa
ssuser9382bd1
 
Modul Ajar Ipa kelas 8 Struktur Bumi dan perkembangannya
Modul Ajar Ipa kelas 8 Struktur Bumi dan perkembangannyaModul Ajar Ipa kelas 8 Struktur Bumi dan perkembangannya
Modul Ajar Ipa kelas 8 Struktur Bumi dan perkembangannya
Novi Cherly
 

Último (20)

LK 1 - 5T Keputusan Pemimpin Berdampak.docx
LK 1 - 5T Keputusan Pemimpin Berdampak.docxLK 1 - 5T Keputusan Pemimpin Berdampak.docx
LK 1 - 5T Keputusan Pemimpin Berdampak.docx
 
TINGKATAN 4 : 1.1 PENGENALAN SAINS SUKAN .ppt
TINGKATAN 4 : 1.1 PENGENALAN SAINS SUKAN .pptTINGKATAN 4 : 1.1 PENGENALAN SAINS SUKAN .ppt
TINGKATAN 4 : 1.1 PENGENALAN SAINS SUKAN .ppt
 
OK Lembar Umpan Balik dari Kepala Sekolah_A5 FINAL 150522.docx
OK Lembar Umpan Balik dari Kepala Sekolah_A5 FINAL 150522.docxOK Lembar Umpan Balik dari Kepala Sekolah_A5 FINAL 150522.docx
OK Lembar Umpan Balik dari Kepala Sekolah_A5 FINAL 150522.docx
 
MODUL 7 MANAJEMEN KUALITAS (11) (2).pptx
MODUL 7 MANAJEMEN KUALITAS (11) (2).pptxMODUL 7 MANAJEMEN KUALITAS (11) (2).pptx
MODUL 7 MANAJEMEN KUALITAS (11) (2).pptx
 
PPT MODUL 6 PENDIDIKAN SENI DI ESDE.pptx
PPT MODUL 6 PENDIDIKAN SENI DI ESDE.pptxPPT MODUL 6 PENDIDIKAN SENI DI ESDE.pptx
PPT MODUL 6 PENDIDIKAN SENI DI ESDE.pptx
 
MODUL AJAR BAHASA INGGRIS KELAS 4 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INGGRIS KELAS 4 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR BAHASA INGGRIS KELAS 4 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INGGRIS KELAS 4 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
Laporan_Rekan_Sejawat Sri Lubis, S.Pd (1).pdf
Laporan_Rekan_Sejawat Sri Lubis, S.Pd (1).pdfLaporan_Rekan_Sejawat Sri Lubis, S.Pd (1).pdf
Laporan_Rekan_Sejawat Sri Lubis, S.Pd (1).pdf
 
SOALAN PEPERIKSAAN AKHIR TAHUN MATEMATIK TAHUN 2
SOALAN PEPERIKSAAN AKHIR TAHUN MATEMATIK TAHUN 2SOALAN PEPERIKSAAN AKHIR TAHUN MATEMATIK TAHUN 2
SOALAN PEPERIKSAAN AKHIR TAHUN MATEMATIK TAHUN 2
 
Laporan Guru Piket Bukti Dukung PMM - www.kherysuryawan.id (1) (1).pdf
Laporan Guru Piket Bukti Dukung PMM - www.kherysuryawan.id (1) (1).pdfLaporan Guru Piket Bukti Dukung PMM - www.kherysuryawan.id (1) (1).pdf
Laporan Guru Piket Bukti Dukung PMM - www.kherysuryawan.id (1) (1).pdf
 
1.4.a.4.3. Keyakinan Kelas tuga mandiri calon guru penggerak.pdf
1.4.a.4.3. Keyakinan Kelas tuga mandiri calon guru penggerak.pdf1.4.a.4.3. Keyakinan Kelas tuga mandiri calon guru penggerak.pdf
1.4.a.4.3. Keyakinan Kelas tuga mandiri calon guru penggerak.pdf
 
SOALAN UJIAN PENDIDIKAN SENI VISUAL TAHUN 1 SEKOLAH RENDAH
SOALAN UJIAN PENDIDIKAN SENI VISUAL TAHUN 1 SEKOLAH RENDAHSOALAN UJIAN PENDIDIKAN SENI VISUAL TAHUN 1 SEKOLAH RENDAH
SOALAN UJIAN PENDIDIKAN SENI VISUAL TAHUN 1 SEKOLAH RENDAH
 
aaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaa
aaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaa
aaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaa
 
Modul Ajar Sosiologi - Lembaga Sosial - Fase E.pdf
Modul Ajar Sosiologi - Lembaga Sosial - Fase E.pdfModul Ajar Sosiologi - Lembaga Sosial - Fase E.pdf
Modul Ajar Sosiologi - Lembaga Sosial - Fase E.pdf
 
statistika matematika kelas 8 semester 2
statistika matematika kelas 8 semester 2statistika matematika kelas 8 semester 2
statistika matematika kelas 8 semester 2
 
Materi IPA kelas 7 tentang konsep Tata Surya
Materi IPA kelas 7 tentang konsep Tata SuryaMateri IPA kelas 7 tentang konsep Tata Surya
Materi IPA kelas 7 tentang konsep Tata Surya
 
Tugas Mandiri 1.4.a.4.4.pdf Ninik Widarsih
Tugas Mandiri 1.4.a.4.4.pdf Ninik WidarsihTugas Mandiri 1.4.a.4.4.pdf Ninik Widarsih
Tugas Mandiri 1.4.a.4.4.pdf Ninik Widarsih
 
MODUL AJAR SENI MUSIK KELAS 4 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR SENI MUSIK KELAS 4 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR SENI MUSIK KELAS 4 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR SENI MUSIK KELAS 4 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
Modul Ajar Ipa kelas 8 Struktur Bumi dan perkembangannya
Modul Ajar Ipa kelas 8 Struktur Bumi dan perkembangannyaModul Ajar Ipa kelas 8 Struktur Bumi dan perkembangannya
Modul Ajar Ipa kelas 8 Struktur Bumi dan perkembangannya
 
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 1 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 1 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 1 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 1 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
LAPORAN SATUAN PENDIDIKAN 211 sabadolok.docx
LAPORAN SATUAN PENDIDIKAN 211 sabadolok.docxLAPORAN SATUAN PENDIDIKAN 211 sabadolok.docx
LAPORAN SATUAN PENDIDIKAN 211 sabadolok.docx
 

veronika anjeli_literasi informasi dan media

  • 1. Nama : Veronika Anjeli Apriani Sue Npm : 2186206034 Kelas/Prodi : 1B/PGSD
  • 2. LITERASI INFORMASI DAN MEDIA Literasi Informasi, adalah kemampuan untuk memahami menganalisis konten (isi) dalam sebuah informasi. Literasi Media, adalah kemampuan untuk memahami menganalisis dan mendekonstruksi pencitraan media.
  • 3. Definisi Literasi Informasi dan Media • (Baran dan Denis, 2010) Literasi Informasi dan Media : Gerakan melek media dirancang untuk meningkatkan kontrol individu terhadap media yang mereka gunakan untuk mengirim dan menerima pesan. • (Aspen Media Literacy Leadership Institute, 1992) Literasi Informasi dan Media : Kemampuan itu untuk mengakses, meneliti, dan mengevaluasi dan menciptakan media di dalam bermacam wujud-wujud. • (Paul Messaris) Literasi Informasi dan Media : Pengetahuan mengenai media berfungsi dalam masyarakat. • (Justin Lewis dan Shut Shally) Literasi Informasi dan Media : Memahami kemampuan budaya, ekonomi, politik, dan teknologi pembuatan dan penyiaran pesan.
  • 4. Literasi Informasi dan Media menurut UNESCO adalah mengarahkan pengetahuan akan kesadaran dan kebutuhan informasi sesorang, dan kemampuan untuk mengidentifikasi, menemukan, mengevaluasi, mengorganisasi, dan secara efektif menciptakan, menggunakan, mengkomunikasikan informasi untuk mencari solusi atas masalah yang di hadapi.
  • 5. UNESCO (Moeller, Joseph, Lau & Carbo 2010) mengembangkan kurikulum literasi informasi dan media untuk pengajar dengan elemen-elemen kunci sebagai berikut : Literasi Informasi • Mendefinisikan dan mengartikulasikan kebutuhan informasi • Menemukan dan mengakses informasi • Mengorganisasi informasi • Menggunakan informasi secara etis • Mengkomunikasikan Informasi • Menggunakan skil-skil Tik untuk mengolah informasi Literasi Media • Memahami peran dan fungsi media dalam masyarakat demokratis • Memahami kondisi dalam keadaan bagaimana media dapat memenuhi fungsinya • Mengevaluasi konten media secara kritis dalam kaitannya dengan fungsi media • Menguasai skil-skil yang diperlukan untuk membuat konten (user-generatedcontent) • Menggunakan Tik dalam prosesnya
  • 6. Pentingnya Literasi Informasi dan Media Literasi media dan informasi memiliki peran yang sangat penting contohnya sebagai seorang pelajar dalam mencari informasi terkait mata pelajaran ataupun mata kuliah kita harus menuju sumber- sumber jurnal yang kredibel sehingga dapat membantu mendukung pendapat kita dengan baik, selain itu dengan tidak serta merta menerima informasi membantu kita untuk berpikir lebih kritis, dengan mempelajari literasi media dan informasi membantu kita menggunakan media digital dengan lebih bertanggung jawab dan diharapkan tidak menimbulkan dampak negatif kepada pengguna media digital.
  • 7. Penutup Mengerti dan memahami Literasi informasi seseorang akan mampu atau memiliki keterampilan untuk menyadari kebutuhan informasinya, mengetahui sumber-sumber informasi dimana dapat mencari informasi yang dibutuhkan, mengetahui strategi mencari dan menelusur informasi tersebut, mampu memilih dan mengevaluasi informasi , mampu menginterpretasikannya untuk kemudian mengkomunikasikannya dengan etika yang baik sehingga memperoleh temuan pengetahuan baru.