SlideShare uma empresa Scribd logo
1 de 30
1
RISK MANAGEMENT IN
SHARIA’ BANKING
Prepared by
SYAFRIL
2017
2
AGENDAAGENDA
1 RISK AWARENESS
2 CREDIT RISK MANAGEMENT
3 LIQUIDITY RISK MANAGEMENT
4 MARKET RISK MANAGEMENT
5 OPERATIONAL RISK MANAGEMENT
3
RISK AWARENESS
DON’T PLAY WITH THE RISK AND
DON’T TAKE A RISK IF YOU DON’T
KNOW: HOW BIG THE LOST/IMPACT YOU’LL GET
ACCORDING TO THE RETURN
 AND HOW TO MITIGATE IT
4
CREDIT RISK MANAGEMENTCREDIT RISK MANAGEMENT
5
MANFAATMANFAAT
 Mengetahui tingkat risiko kredit secara
individual, portofolio, dan bankwide
 Risk Based Pricing
 Pengambilan keputusan kredit yang cepat
dan tepat
 Mengetahui beban modal yang diperlukan
atas aktivitas perkreditan (credit risk
capital charge)
6
RISK AWARENESSRISK AWARENESS
 GENERAL RISK RETURN TRADE-
OFF
 HIGH RISK-HIGH RETURN, LOW
RISK-LOW RETURN
 CREDIT RISK RETURN CONDITION
 LIMITED RETURN – UNLIMITED RISK
7
Kurva Risiko KreditKurva Risiko Kredit
Frequency
of loss
Portofolio
loss rate
Unexpected loss
- diserap oleh risiko
berbasis modal
ekonomis
Basel II capital
requirement = UL
99,97%
Confidence level
Expected loss
- diserap oleh
provisi dan
margin
Catastrophic loss
- tidak ekonomis bagi
modal bank
8
er : Iqbal Munawar, Asuaf Ahmad & Tariqullah Khan (1998), Challenges Facing Islamic banking, Jeddah : IRTI
Pembiayaan Syariah berdasarkan
Industri
44%
4%13%
7%
12%
20%
Perdagangan
Pertanian
Industri
Jasa-jasa
Real Estate
Lainnya
9
Jenis Pembiayaan Syariah
er : Iqbal Munawar, Asuaf Ahmad & Tariqullah Khan (1998), Challenges Facing Islamic banking, Jeddah : IRTI
67%
5%
6%
7%
15%
Murabahah
Mudharabah
Musyarakah
Ijarah
Lainnya
10
Keunikan Risiko Kredit Syariah
 Jenis pembiayaan  banyak
 Fixed rate liability tidak ada  risk sharing 
insolvency risk rendah
 Derivative trading tidak ada
 Pembiayaan bagi hasil  moral hazard
 Sedikitnya instrumen mitigasi risiko
 Kompensasi restrukturisasi pembiayaan
dilarang  Riba Al Jahiliyah
11
Keunikan Risiko Kredit Syariah
 Mudharabah / Musyarakah
 Default event  tidak ada, business/investment risk  tinggi
 Agunan tidak disyaratkan
 Berbasis Profit & Loss sharing
 Salam / Istishna’
 Supply risk & Counterparty performance risk
 Catastrophic risk  tinggi
 Berbasis jual-beli
 Ijarah
 Asset recovery risk
 Berbasis sewa-beli
 Murabahah
 Berbasis Jual-beli
 Collateral risk
12
Persepsi Risiko Kredit Syariah
Ranking 1 s.d. 5 (berisiko s.d. sangat berisiko)
 Musyarakah 3.69
 Diminishing Musyarakah 3.33
 Mudharabah 3.25
 Salam 3.20
 Istishna’ 3.13
 Ijarah 2.64
 Murabahah 2.56
ber : Tariqullah Khan & habib Ahmed (2001), Risk Management : An Analysis of Issues in Islamic Financial
Industry, Jeddah : IRTI
13
CREDIT RISK
MEASUREMENT
 Expected Loss
= EAD x PD x LGD
 Unexpected Loss
= EAD max x PD max x LGD max Kecuali Musyarakah
& Mudharabah
14
 Pengukuran Probability of Default (PD) dilakukan
dengan melakukan analisis aspek-aspek risiko
pembiayaan.
 Pengukuran Loss Given Default dilakukan
berdasarkan data recovery rate dari pembiayaan
yang disalurkan.
 Pengukuran Exposure at Default didapat dari
perhitungan outstanding pembiayaan nasabah
pada saat macet.
CREDIT RISKCREDIT RISK
MEASUREMENTMEASUREMENT
15
CREDIT RISK RATINGCREDIT RISK RATING
FACILITY
RATING
OBLIGOR RATING
FINANCIAL RATING
16
Tipikal Informasi Rating Pembiayaan
17
LIQUIDITY RISK MANAGEMENTLIQUIDITY RISK MANAGEMENT
18
MANFAATMANFAAT
 Menghindari bank dari kemungkinan
kegagalan dalam memenuhi setiap kewajiban
finansialnya yang sudah diperjanjikan secara
tepat waktu dengan dana yang telah
disiapkan sebelumnya secara efektif dan
efisien, berdasarkan sistem dan prosedur
pengelolaan likuiditas yang diterapkan bank.
 Menghindari bank dari kemungkinan ketidak-
mampuan dalam mendanai peningkatan aset
dengan sumber dana yang relatif mudah,
murah dan berkualitas.
 Optimalisasi idle funds untuk meningkatkan
pendapatan
19
Kekurangan Likuiditas
Liquidity Shortage
Assassin of banks
20
Kelebihan Likuiditas
 Excess Liquidity: A drag on
competition
21
Stability and Solvency of IBs
 Dalam teori, Bank
Syariah bersifat
lebih stabil  Profit
& Loss Sharing
pada kedua sisi
asset
22
Stability and Solvency of IBs
 Dalam prakteknya,
Bank Syariah
memiliki fixed
income asset dan
profit sharing pada
sisi liability .
  Bank Syariah
menjadi lebih stabil
dibandingkan bank
konvensional
23
Risiko Likuiditas
Risiko yang antara lain disebabkan Bank tidak mampu memenuhi
kewajiban yang telah jatuh waktu
 Risiko Likuiditas Pasar, yaitu risiko yang timbul karena Bank tidak
mampu melakukan offsetting posisi tertentu dengan harga pasar
karena kondisi likuiditas pasar yang tidak memadai atau terjadi
gangguan di pasar (market disruption);
 Risiko Likuiditas Pendanaan, yaitu risiko yang timbul karena Bank
tidak mampu mencairkan asetnya atau memperoleh pendanaan
dari sumber dana lain.
Risiko Likuiditas dapat melekat pada aktivitas fungsional pembiayaan
(penyediaan dana), tresuri dan investasi, kegiatan pendanaan dan
instrumen utang.
24
Contoh Risiko Likuiditas
• Risiko Likuiditas Pasar
BSM harus memberikan bagi hasil yang tidak wajar
misalkan 80 % (eq. rate 12%) agar nasabah dana mau
menyimpan dananya padahal pada saat yang
bersamaan pasar hanya eq. 8,5 %
• Risiko Likuiditas Pendanaan
Pada saat BSM membutuhkan likuiditas, BSM tidak
mampu menjual obligasi yang dimilikinya walaupun
sudah diberikan discount yang cukup besar
25
Kesenjangan likuiditas yang dihadapi bank disebabkan 3 faktor,
yaitu:
• Kesenjangan struktural (structural gap) disebabkan kesenjangan
jatuh tempo antara aset (kredit, penempatan dana,dsb.) dengan
sumber dana berupa modal dan kewajiban.
• Kesenjangan Treasuri (treasury gaps) disebabkan aktifitas
trading di pasar tunai – yang dapat dengan mudah dan cepat
dibentuk dan dihilangkan, dengan risiko lebih kecil dibandingkan
dengan risiko struktural.
• Kesenjangan transaksi valuta asing (Foreign Exchange Gap),
yang disebabkan oleh selisih arus kas (selisih kas inflow dan
outflow) dari transaksi valas yang dilakukan bank.
PENYEBAB LIQUIDITY GAPPENYEBAB LIQUIDITY GAP
26
Permasalahan Bank Syariah
 Instrumen manajemen likuiditas konvensional
 berbasis interest rate
 Sedikitnya instrumen likuiditas Syariah
 Sedikitnya partisipan dalam pasar
 Lambannya perkembangan instrumen
keuangan syariah
27
Perbankan Syariah Indonesia
28
29
1. Rencana Pendanaan dan Likuiditas
2. Memperbaiki Kesenjangan Likuiditas Struktural
3. Mengelola Cadangan Wajib
4. Mengelola Rasio Likuiditas
5. Review Berkelanjutan terhadap Asumsi Perilaku likuiditas
6. Manajemen Akses pada Pasar
7. Perencanaan untuk Kondisi Darurat (Contingency Plans)
8. Antisipasi Krisis Likuiditas Melalui Hubungan Masyarakat
MITIGASI RISIKO LIKUIDITASMITIGASI RISIKO LIKUIDITAS
30
Wassalamu’alaikum Wr.Wb.
LET THE RISK BE THE RISK
DONT LET IT BE THE LOST
(YULYAN-DMR)

Mais conteúdo relacionado

Mais procurados

Analisa Kinerja Bank
Analisa Kinerja BankAnalisa Kinerja Bank
Analisa Kinerja Bank
Eko Mardianto
 
Credit Management
Credit ManagementCredit Management
Credit Management
rifasimponi
 
IDENTIFIKASI DAN PEGUKURAN RISIKO.ppt
IDENTIFIKASI DAN PEGUKURAN RISIKO.pptIDENTIFIKASI DAN PEGUKURAN RISIKO.ppt
IDENTIFIKASI DAN PEGUKURAN RISIKO.ppt
AdiNatakusuma2
 

Mais procurados (20)

Manajemen Risiko 05 Risiko Kerusakan Properti & Liabilities
Manajemen Risiko 05 Risiko Kerusakan Properti & LiabilitiesManajemen Risiko 05 Risiko Kerusakan Properti & Liabilities
Manajemen Risiko 05 Risiko Kerusakan Properti & Liabilities
 
Manajemen Resiko Operasional Perbankan
Manajemen Resiko Operasional PerbankanManajemen Resiko Operasional Perbankan
Manajemen Resiko Operasional Perbankan
 
Manajemen Risiko
Manajemen RisikoManajemen Risiko
Manajemen Risiko
 
Manajemen Risiko 09 Risiko pasar
Manajemen Risiko 09 Risiko pasarManajemen Risiko 09 Risiko pasar
Manajemen Risiko 09 Risiko pasar
 
Risiko Kerusakan Properti Dan Kewajiban (Liabilities)
Risiko Kerusakan Properti Dan Kewajiban (Liabilities) Risiko Kerusakan Properti Dan Kewajiban (Liabilities)
Risiko Kerusakan Properti Dan Kewajiban (Liabilities)
 
manajemen risiko kepatuhan
manajemen risiko kepatuhanmanajemen risiko kepatuhan
manajemen risiko kepatuhan
 
7. Risiko operasional (1).ppt
7. Risiko operasional (1).ppt7. Risiko operasional (1).ppt
7. Risiko operasional (1).ppt
 
Analisa Kinerja Bank
Analisa Kinerja BankAnalisa Kinerja Bank
Analisa Kinerja Bank
 
manajemen risiko operasional
manajemen risiko operasionalmanajemen risiko operasional
manajemen risiko operasional
 
Manajemen Risiko 17 resiko operasional & perubahan kurs
Manajemen Risiko 17 resiko operasional & perubahan kursManajemen Risiko 17 resiko operasional & perubahan kurs
Manajemen Risiko 17 resiko operasional & perubahan kurs
 
manajemen risiko kredit
manajemen risiko kreditmanajemen risiko kredit
manajemen risiko kredit
 
Manajemen Risiko 13 teknik manajemen resiko
Manajemen Risiko 13 teknik manajemen resikoManajemen Risiko 13 teknik manajemen resiko
Manajemen Risiko 13 teknik manajemen resiko
 
Manajemen Risiko 01
Manajemen Risiko 01Manajemen Risiko 01
Manajemen Risiko 01
 
Manajemen 15 asuransi
Manajemen 15 asuransiManajemen 15 asuransi
Manajemen 15 asuransi
 
Manajemen Risiko Volatilitas Pasar dan Risiko Operasional
Manajemen Risiko Volatilitas Pasar dan Risiko Operasional Manajemen Risiko Volatilitas Pasar dan Risiko Operasional
Manajemen Risiko Volatilitas Pasar dan Risiko Operasional
 
Risk assasement
Risk assasementRisk assasement
Risk assasement
 
Credit Management
Credit ManagementCredit Management
Credit Management
 
Manajemen Risiko - Analisis Risiko
Manajemen Risiko - Analisis RisikoManajemen Risiko - Analisis Risiko
Manajemen Risiko - Analisis Risiko
 
IDENTIFIKASI DAN PEGUKURAN RISIKO.ppt
IDENTIFIKASI DAN PEGUKURAN RISIKO.pptIDENTIFIKASI DAN PEGUKURAN RISIKO.ppt
IDENTIFIKASI DAN PEGUKURAN RISIKO.ppt
 
Mananajemen .Risiko Pasar
Mananajemen .Risiko PasarMananajemen .Risiko Pasar
Mananajemen .Risiko Pasar
 

Semelhante a Manajemen Resiko Kredit

Philosophy of lending stie asu gudhiken
Philosophy of lending stie  asu gudhikenPhilosophy of lending stie  asu gudhiken
Philosophy of lending stie asu gudhiken
abdmo
 
Philosophy of lending stie perbanas
Philosophy of lending stie perbanasPhilosophy of lending stie perbanas
Philosophy of lending stie perbanas
abdmo
 
1-Analisa Pembiayaan BPRS-18-19 Agustus 2023 (1).pptx
1-Analisa Pembiayaan BPRS-18-19 Agustus 2023 (1).pptx1-Analisa Pembiayaan BPRS-18-19 Agustus 2023 (1).pptx
1-Analisa Pembiayaan BPRS-18-19 Agustus 2023 (1).pptx
FatahAhmadi2
 
Bab 1 ruang lingkup
Bab 1  ruang lingkupBab 1  ruang lingkup
Bab 1 ruang lingkup
rully2012
 

Semelhante a Manajemen Resiko Kredit (20)

Pengantar Manajemen Risiko Bank Syariah (2020)
Pengantar Manajemen Risiko Bank Syariah (2020)Pengantar Manajemen Risiko Bank Syariah (2020)
Pengantar Manajemen Risiko Bank Syariah (2020)
 
Materi 5-6 ANALISIS RISIKO BISNIS - Risiko Keuangan dan Proyek.pptx
Materi 5-6 ANALISIS RISIKO BISNIS - Risiko Keuangan dan Proyek.pptxMateri 5-6 ANALISIS RISIKO BISNIS - Risiko Keuangan dan Proyek.pptx
Materi 5-6 ANALISIS RISIKO BISNIS - Risiko Keuangan dan Proyek.pptx
 
Philosophy of lending stie asu gudhiken
Philosophy of lending stie  asu gudhikenPhilosophy of lending stie  asu gudhiken
Philosophy of lending stie asu gudhiken
 
Philosophy of lending stie perbanas
Philosophy of lending stie perbanasPhilosophy of lending stie perbanas
Philosophy of lending stie perbanas
 
Manajemen Resiko Bank Syariah
Manajemen Resiko  Bank SyariahManajemen Resiko  Bank Syariah
Manajemen Resiko Bank Syariah
 
manajemen resiko kredit ...pptx
manajemen resiko kredit ...pptxmanajemen resiko kredit ...pptx
manajemen resiko kredit ...pptx
 
Bab 10 manajemen risiko
Bab 10 manajemen risikoBab 10 manajemen risiko
Bab 10 manajemen risiko
 
manajemen risiko likuiditas
manajemen risiko likuiditasmanajemen risiko likuiditas
manajemen risiko likuiditas
 
manajemen risiko likuiditas (1)
manajemen risiko likuiditas (1)manajemen risiko likuiditas (1)
manajemen risiko likuiditas (1)
 
manajemen resiko
manajemen resikomanajemen resiko
manajemen resiko
 
1-Analisa Pembiayaan BPRS-18-19 Agustus 2023 (1).pptx
1-Analisa Pembiayaan BPRS-18-19 Agustus 2023 (1).pptx1-Analisa Pembiayaan BPRS-18-19 Agustus 2023 (1).pptx
1-Analisa Pembiayaan BPRS-18-19 Agustus 2023 (1).pptx
 
manajemenlikuiditasbank-150320054343-conversion-gate01.pdf
manajemenlikuiditasbank-150320054343-conversion-gate01.pdfmanajemenlikuiditasbank-150320054343-conversion-gate01.pdf
manajemenlikuiditasbank-150320054343-conversion-gate01.pdf
 
Manajemen likuiditas bank
Manajemen likuiditas bankManajemen likuiditas bank
Manajemen likuiditas bank
 
Risk pada Industri Perbankan.pptx
Risk pada Industri Perbankan.pptxRisk pada Industri Perbankan.pptx
Risk pada Industri Perbankan.pptx
 
Bab 1 ruang lingkup
Bab 1  ruang lingkupBab 1  ruang lingkup
Bab 1 ruang lingkup
 
Ppt analisis bank bukopin
Ppt analisis bank bukopinPpt analisis bank bukopin
Ppt analisis bank bukopin
 
Makalah Analisis Risiko Perbankan
Makalah Analisis Risiko PerbankanMakalah Analisis Risiko Perbankan
Makalah Analisis Risiko Perbankan
 
Manajemen Resiko Bank chapter 12.pptx
Manajemen Resiko Bank chapter 12.pptxManajemen Resiko Bank chapter 12.pptx
Manajemen Resiko Bank chapter 12.pptx
 
7. RESIKO LKM.ppt
7. RESIKO LKM.ppt7. RESIKO LKM.ppt
7. RESIKO LKM.ppt
 
BE&GG, Intan Wachyuni, Hapzi Ali, Manajemen Resilko, Universitas Mercu Buana....
BE&GG, Intan Wachyuni, Hapzi Ali, Manajemen Resilko, Universitas Mercu Buana....BE&GG, Intan Wachyuni, Hapzi Ali, Manajemen Resilko, Universitas Mercu Buana....
BE&GG, Intan Wachyuni, Hapzi Ali, Manajemen Resilko, Universitas Mercu Buana....
 

Mais de Syafril Djaelani,SE, MM

Mais de Syafril Djaelani,SE, MM (20)

Manajemen risiko dan tingkat kesehatan bank.ppt
Manajemen risiko dan tingkat kesehatan bank.pptManajemen risiko dan tingkat kesehatan bank.ppt
Manajemen risiko dan tingkat kesehatan bank.ppt
 
manajemen risiko kepatuhan
manajemen risiko kepatuhanmanajemen risiko kepatuhan
manajemen risiko kepatuhan
 
Manajemen Risiko Kepatuhan
Manajemen Risiko KepatuhanManajemen Risiko Kepatuhan
Manajemen Risiko Kepatuhan
 
Manajemen Risiko Bagi Hasil Bank Syariah
Manajemen Risiko Bagi Hasil Bank SyariahManajemen Risiko Bagi Hasil Bank Syariah
Manajemen Risiko Bagi Hasil Bank Syariah
 
manajemen resiko bagi hasil
manajemen resiko bagi hasilmanajemen resiko bagi hasil
manajemen resiko bagi hasil
 
Manajemen Risiko Kontrak Perbankan Syariah
Manajemen Risiko Kontrak Perbankan SyariahManajemen Risiko Kontrak Perbankan Syariah
Manajemen Risiko Kontrak Perbankan Syariah
 
manajemen resiko bagi hasil bank syariah
manajemen resiko bagi hasil bank syariahmanajemen resiko bagi hasil bank syariah
manajemen resiko bagi hasil bank syariah
 
Manajemen Risiko Kontrak Perbankan Syariah
Manajemen Risiko Kontrak Perbankan SyariahManajemen Risiko Kontrak Perbankan Syariah
Manajemen Risiko Kontrak Perbankan Syariah
 
manajemen risiko
manajemen risikomanajemen risiko
manajemen risiko
 
manajemen risiko operasional
manajemen risiko operasionalmanajemen risiko operasional
manajemen risiko operasional
 
manajemen risiko operasional
manajemen risiko operasionalmanajemen risiko operasional
manajemen risiko operasional
 
manajemen risiko operasional (1)
manajemen risiko operasional (1)manajemen risiko operasional (1)
manajemen risiko operasional (1)
 
manajemen risiko operasional
manajemen risiko operasionalmanajemen risiko operasional
manajemen risiko operasional
 
manajemen risiko kredit2
manajemen risiko kredit2manajemen risiko kredit2
manajemen risiko kredit2
 
manajemen risiko pd kontrak bank syariah
manajemen risiko pd kontrak bank syariahmanajemen risiko pd kontrak bank syariah
manajemen risiko pd kontrak bank syariah
 
Kesepakatan basel tentang analisis resiko
Kesepakatan basel tentang analisis resikoKesepakatan basel tentang analisis resiko
Kesepakatan basel tentang analisis resiko
 
Kepemimpinan Indonesia
Kepemimpinan IndonesiaKepemimpinan Indonesia
Kepemimpinan Indonesia
 
Teori Kepemimpinan Syaf
Teori Kepemimpinan SyafTeori Kepemimpinan Syaf
Teori Kepemimpinan Syaf
 
Manajemen resiko pada kontrak perbankan syariah
Manajemen resiko pada kontrak perbankan syariahManajemen resiko pada kontrak perbankan syariah
Manajemen resiko pada kontrak perbankan syariah
 
Konsep Kekuasaan
Konsep KekuasaanKonsep Kekuasaan
Konsep Kekuasaan
 

Último

PPT SOSIALISASI PENGELOLAAN KINERJA GURU DAN KS 2024.pptx
PPT SOSIALISASI PENGELOLAAN KINERJA GURU DAN KS 2024.pptxPPT SOSIALISASI PENGELOLAAN KINERJA GURU DAN KS 2024.pptx
PPT SOSIALISASI PENGELOLAAN KINERJA GURU DAN KS 2024.pptx
MaskuratulMunawaroh
 
HAK DAN KEWAJIBAN WARGA NEGARA ppkn i.ppt
HAK DAN KEWAJIBAN WARGA NEGARA ppkn i.pptHAK DAN KEWAJIBAN WARGA NEGARA ppkn i.ppt
HAK DAN KEWAJIBAN WARGA NEGARA ppkn i.ppt
nabilafarahdiba95
 
Kenakalan Remaja (Penggunaan Narkoba).ppt
Kenakalan Remaja (Penggunaan Narkoba).pptKenakalan Remaja (Penggunaan Narkoba).ppt
Kenakalan Remaja (Penggunaan Narkoba).ppt
novibernadina
 

Último (20)

MODUL AJAR IPAS KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR IPAS KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR IPAS KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR IPAS KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
RENCANA + Link2 MATERI Training _"SISTEM MANAJEMEN MUTU (ISO 9001_2015)".
RENCANA + Link2 MATERI Training _"SISTEM MANAJEMEN MUTU (ISO 9001_2015)".RENCANA + Link2 MATERI Training _"SISTEM MANAJEMEN MUTU (ISO 9001_2015)".
RENCANA + Link2 MATERI Training _"SISTEM MANAJEMEN MUTU (ISO 9001_2015)".
 
Prakarsa Perubahan dan kanvas ATAP (1).pptx
Prakarsa Perubahan dan kanvas ATAP (1).pptxPrakarsa Perubahan dan kanvas ATAP (1).pptx
Prakarsa Perubahan dan kanvas ATAP (1).pptx
 
PPT MODUL 6 DAN 7 PDGK4105 KELOMPOK.pptx
PPT MODUL 6 DAN 7 PDGK4105 KELOMPOK.pptxPPT MODUL 6 DAN 7 PDGK4105 KELOMPOK.pptx
PPT MODUL 6 DAN 7 PDGK4105 KELOMPOK.pptx
 
AKSI NYATA TOPIK 1 MERDEKA BELAJAR. PPTX
AKSI NYATA TOPIK 1 MERDEKA BELAJAR. PPTXAKSI NYATA TOPIK 1 MERDEKA BELAJAR. PPTX
AKSI NYATA TOPIK 1 MERDEKA BELAJAR. PPTX
 
TUGAS RUANG KOLABORASI 1.3 PRAKARSA PERUBAHAN
TUGAS RUANG KOLABORASI 1.3 PRAKARSA PERUBAHANTUGAS RUANG KOLABORASI 1.3 PRAKARSA PERUBAHAN
TUGAS RUANG KOLABORASI 1.3 PRAKARSA PERUBAHAN
 
MODUL AJAR BAHASA INGGRIS KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INGGRIS KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR BAHASA INGGRIS KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INGGRIS KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
Skenario Lokakarya 2 Pendidikan Guru Penggerak
Skenario Lokakarya 2 Pendidikan Guru PenggerakSkenario Lokakarya 2 Pendidikan Guru Penggerak
Skenario Lokakarya 2 Pendidikan Guru Penggerak
 
Bab 4 Persatuan dan Kesatuan di Lingkup Wilayah Kabupaten dan Kota.pptx
Bab 4 Persatuan dan Kesatuan di Lingkup Wilayah Kabupaten dan Kota.pptxBab 4 Persatuan dan Kesatuan di Lingkup Wilayah Kabupaten dan Kota.pptx
Bab 4 Persatuan dan Kesatuan di Lingkup Wilayah Kabupaten dan Kota.pptx
 
PPT SOSIALISASI PENGELOLAAN KINERJA GURU DAN KS 2024.pptx
PPT SOSIALISASI PENGELOLAAN KINERJA GURU DAN KS 2024.pptxPPT SOSIALISASI PENGELOLAAN KINERJA GURU DAN KS 2024.pptx
PPT SOSIALISASI PENGELOLAAN KINERJA GURU DAN KS 2024.pptx
 
HAK DAN KEWAJIBAN WARGA NEGARA ppkn i.ppt
HAK DAN KEWAJIBAN WARGA NEGARA ppkn i.pptHAK DAN KEWAJIBAN WARGA NEGARA ppkn i.ppt
HAK DAN KEWAJIBAN WARGA NEGARA ppkn i.ppt
 
BAHAN PAPARAN UU DESA NOMOR 3 TAHUN 2024
BAHAN PAPARAN UU DESA NOMOR 3 TAHUN 2024BAHAN PAPARAN UU DESA NOMOR 3 TAHUN 2024
BAHAN PAPARAN UU DESA NOMOR 3 TAHUN 2024
 
Aksi Nyata Disiplin Positif Keyakinan Kelas untuk SMK
Aksi Nyata Disiplin Positif Keyakinan Kelas untuk SMKAksi Nyata Disiplin Positif Keyakinan Kelas untuk SMK
Aksi Nyata Disiplin Positif Keyakinan Kelas untuk SMK
 
Kenakalan Remaja (Penggunaan Narkoba).ppt
Kenakalan Remaja (Penggunaan Narkoba).pptKenakalan Remaja (Penggunaan Narkoba).ppt
Kenakalan Remaja (Penggunaan Narkoba).ppt
 
power point bahasa indonesia "Karya Ilmiah"
power point bahasa indonesia "Karya Ilmiah"power point bahasa indonesia "Karya Ilmiah"
power point bahasa indonesia "Karya Ilmiah"
 
Intellectual Discourse Business in Islamic Perspective - Mej Dr Mohd Adib Abd...
Intellectual Discourse Business in Islamic Perspective - Mej Dr Mohd Adib Abd...Intellectual Discourse Business in Islamic Perspective - Mej Dr Mohd Adib Abd...
Intellectual Discourse Business in Islamic Perspective - Mej Dr Mohd Adib Abd...
 
Modul Ajar IPAS Kelas 4 Fase B Kurikulum Merdeka [abdiera.com]
Modul Ajar IPAS Kelas 4 Fase B Kurikulum Merdeka [abdiera.com]Modul Ajar IPAS Kelas 4 Fase B Kurikulum Merdeka [abdiera.com]
Modul Ajar IPAS Kelas 4 Fase B Kurikulum Merdeka [abdiera.com]
 
Topik 4_Eksplorasi Konsep LK Kelompok_Pendidikan Berkelanjutan
Topik 4_Eksplorasi Konsep LK Kelompok_Pendidikan BerkelanjutanTopik 4_Eksplorasi Konsep LK Kelompok_Pendidikan Berkelanjutan
Topik 4_Eksplorasi Konsep LK Kelompok_Pendidikan Berkelanjutan
 

Manajemen Resiko Kredit

  • 1. 1 RISK MANAGEMENT IN SHARIA’ BANKING Prepared by SYAFRIL 2017
  • 2. 2 AGENDAAGENDA 1 RISK AWARENESS 2 CREDIT RISK MANAGEMENT 3 LIQUIDITY RISK MANAGEMENT 4 MARKET RISK MANAGEMENT 5 OPERATIONAL RISK MANAGEMENT
  • 3. 3 RISK AWARENESS DON’T PLAY WITH THE RISK AND DON’T TAKE A RISK IF YOU DON’T KNOW: HOW BIG THE LOST/IMPACT YOU’LL GET ACCORDING TO THE RETURN  AND HOW TO MITIGATE IT
  • 5. 5 MANFAATMANFAAT  Mengetahui tingkat risiko kredit secara individual, portofolio, dan bankwide  Risk Based Pricing  Pengambilan keputusan kredit yang cepat dan tepat  Mengetahui beban modal yang diperlukan atas aktivitas perkreditan (credit risk capital charge)
  • 6. 6 RISK AWARENESSRISK AWARENESS  GENERAL RISK RETURN TRADE- OFF  HIGH RISK-HIGH RETURN, LOW RISK-LOW RETURN  CREDIT RISK RETURN CONDITION  LIMITED RETURN – UNLIMITED RISK
  • 7. 7 Kurva Risiko KreditKurva Risiko Kredit Frequency of loss Portofolio loss rate Unexpected loss - diserap oleh risiko berbasis modal ekonomis Basel II capital requirement = UL 99,97% Confidence level Expected loss - diserap oleh provisi dan margin Catastrophic loss - tidak ekonomis bagi modal bank
  • 8. 8 er : Iqbal Munawar, Asuaf Ahmad & Tariqullah Khan (1998), Challenges Facing Islamic banking, Jeddah : IRTI Pembiayaan Syariah berdasarkan Industri 44% 4%13% 7% 12% 20% Perdagangan Pertanian Industri Jasa-jasa Real Estate Lainnya
  • 9. 9 Jenis Pembiayaan Syariah er : Iqbal Munawar, Asuaf Ahmad & Tariqullah Khan (1998), Challenges Facing Islamic banking, Jeddah : IRTI 67% 5% 6% 7% 15% Murabahah Mudharabah Musyarakah Ijarah Lainnya
  • 10. 10 Keunikan Risiko Kredit Syariah  Jenis pembiayaan  banyak  Fixed rate liability tidak ada  risk sharing  insolvency risk rendah  Derivative trading tidak ada  Pembiayaan bagi hasil  moral hazard  Sedikitnya instrumen mitigasi risiko  Kompensasi restrukturisasi pembiayaan dilarang  Riba Al Jahiliyah
  • 11. 11 Keunikan Risiko Kredit Syariah  Mudharabah / Musyarakah  Default event  tidak ada, business/investment risk  tinggi  Agunan tidak disyaratkan  Berbasis Profit & Loss sharing  Salam / Istishna’  Supply risk & Counterparty performance risk  Catastrophic risk  tinggi  Berbasis jual-beli  Ijarah  Asset recovery risk  Berbasis sewa-beli  Murabahah  Berbasis Jual-beli  Collateral risk
  • 12. 12 Persepsi Risiko Kredit Syariah Ranking 1 s.d. 5 (berisiko s.d. sangat berisiko)  Musyarakah 3.69  Diminishing Musyarakah 3.33  Mudharabah 3.25  Salam 3.20  Istishna’ 3.13  Ijarah 2.64  Murabahah 2.56 ber : Tariqullah Khan & habib Ahmed (2001), Risk Management : An Analysis of Issues in Islamic Financial Industry, Jeddah : IRTI
  • 13. 13 CREDIT RISK MEASUREMENT  Expected Loss = EAD x PD x LGD  Unexpected Loss = EAD max x PD max x LGD max Kecuali Musyarakah & Mudharabah
  • 14. 14  Pengukuran Probability of Default (PD) dilakukan dengan melakukan analisis aspek-aspek risiko pembiayaan.  Pengukuran Loss Given Default dilakukan berdasarkan data recovery rate dari pembiayaan yang disalurkan.  Pengukuran Exposure at Default didapat dari perhitungan outstanding pembiayaan nasabah pada saat macet. CREDIT RISKCREDIT RISK MEASUREMENTMEASUREMENT
  • 15. 15 CREDIT RISK RATINGCREDIT RISK RATING FACILITY RATING OBLIGOR RATING FINANCIAL RATING
  • 18. 18 MANFAATMANFAAT  Menghindari bank dari kemungkinan kegagalan dalam memenuhi setiap kewajiban finansialnya yang sudah diperjanjikan secara tepat waktu dengan dana yang telah disiapkan sebelumnya secara efektif dan efisien, berdasarkan sistem dan prosedur pengelolaan likuiditas yang diterapkan bank.  Menghindari bank dari kemungkinan ketidak- mampuan dalam mendanai peningkatan aset dengan sumber dana yang relatif mudah, murah dan berkualitas.  Optimalisasi idle funds untuk meningkatkan pendapatan
  • 20. 20 Kelebihan Likuiditas  Excess Liquidity: A drag on competition
  • 21. 21 Stability and Solvency of IBs  Dalam teori, Bank Syariah bersifat lebih stabil  Profit & Loss Sharing pada kedua sisi asset
  • 22. 22 Stability and Solvency of IBs  Dalam prakteknya, Bank Syariah memiliki fixed income asset dan profit sharing pada sisi liability .   Bank Syariah menjadi lebih stabil dibandingkan bank konvensional
  • 23. 23 Risiko Likuiditas Risiko yang antara lain disebabkan Bank tidak mampu memenuhi kewajiban yang telah jatuh waktu  Risiko Likuiditas Pasar, yaitu risiko yang timbul karena Bank tidak mampu melakukan offsetting posisi tertentu dengan harga pasar karena kondisi likuiditas pasar yang tidak memadai atau terjadi gangguan di pasar (market disruption);  Risiko Likuiditas Pendanaan, yaitu risiko yang timbul karena Bank tidak mampu mencairkan asetnya atau memperoleh pendanaan dari sumber dana lain. Risiko Likuiditas dapat melekat pada aktivitas fungsional pembiayaan (penyediaan dana), tresuri dan investasi, kegiatan pendanaan dan instrumen utang.
  • 24. 24 Contoh Risiko Likuiditas • Risiko Likuiditas Pasar BSM harus memberikan bagi hasil yang tidak wajar misalkan 80 % (eq. rate 12%) agar nasabah dana mau menyimpan dananya padahal pada saat yang bersamaan pasar hanya eq. 8,5 % • Risiko Likuiditas Pendanaan Pada saat BSM membutuhkan likuiditas, BSM tidak mampu menjual obligasi yang dimilikinya walaupun sudah diberikan discount yang cukup besar
  • 25. 25 Kesenjangan likuiditas yang dihadapi bank disebabkan 3 faktor, yaitu: • Kesenjangan struktural (structural gap) disebabkan kesenjangan jatuh tempo antara aset (kredit, penempatan dana,dsb.) dengan sumber dana berupa modal dan kewajiban. • Kesenjangan Treasuri (treasury gaps) disebabkan aktifitas trading di pasar tunai – yang dapat dengan mudah dan cepat dibentuk dan dihilangkan, dengan risiko lebih kecil dibandingkan dengan risiko struktural. • Kesenjangan transaksi valuta asing (Foreign Exchange Gap), yang disebabkan oleh selisih arus kas (selisih kas inflow dan outflow) dari transaksi valas yang dilakukan bank. PENYEBAB LIQUIDITY GAPPENYEBAB LIQUIDITY GAP
  • 26. 26 Permasalahan Bank Syariah  Instrumen manajemen likuiditas konvensional  berbasis interest rate  Sedikitnya instrumen likuiditas Syariah  Sedikitnya partisipan dalam pasar  Lambannya perkembangan instrumen keuangan syariah
  • 28. 28
  • 29. 29 1. Rencana Pendanaan dan Likuiditas 2. Memperbaiki Kesenjangan Likuiditas Struktural 3. Mengelola Cadangan Wajib 4. Mengelola Rasio Likuiditas 5. Review Berkelanjutan terhadap Asumsi Perilaku likuiditas 6. Manajemen Akses pada Pasar 7. Perencanaan untuk Kondisi Darurat (Contingency Plans) 8. Antisipasi Krisis Likuiditas Melalui Hubungan Masyarakat MITIGASI RISIKO LIKUIDITASMITIGASI RISIKO LIKUIDITAS
  • 30. 30 Wassalamu’alaikum Wr.Wb. LET THE RISK BE THE RISK DONT LET IT BE THE LOST (YULYAN-DMR)

Notas do Editor

  1. Contoh : Apabila seorang pedagang kain Tanah Abang mengetahui rata-rata kerugian yang dialaminya setiap tahun adalah 5% dari total aset yang dimiliki maka dapat dikatakan Expected Loss dari usahanya adalah 5% dimana angka ini dijadikan “risk premium” dan perlu ditambahkan dalam perhitungan “pricing” dari usahanya. Selama 20 tahun berdagang dia pernah mengalami kerugian yang sangat material yaitu sebesar 30% yaitu pada saat terjadinya kebakaran pasar, maka dapat dikatakan Unexpected Loss dari usahanya adalah 30% dimana seharusnya angka ini menunjukkan jumlah minimal modal yang perlu disediakannya guna mengcover apabila terjadi kembali kerugian yang material. Sedangkan “Potential Unexpected Loss” merupakan potensi kerugian di luar kemampuan dan jauh dari perkiraan, sehingga kebangkrutan tidak dapat lagi ditanggulangi. Kondisi ini dapat dikatakan “uncontrollable” sehingga modal tidak perlu dialokasikan untuk menanggulangi hal tersebut.
  2. To close, restate the action step followed by the benefits. Speak with conviction and confidence, and you will sell your ideas.