SlideShare uma empresa Scribd logo
1 de 22
© FGroupIndonesia
Penerimaan Aksi 
Oral Pendengaran 
45% 
Bicara 
30% 
Tertulis Membaca 
15% 
Menulis 
10%
 Berbagai koran international menggunakan bahasa 
Inggris. 
 1/3 koran international menggunakan bahasa inggris 
diberbagai negara. 
 80% media elektronik membagikan informasinya dengan 
bahasa inggris. 
 Antara 80 – 85% film dunia menggunakan bahasa Inggris.
Peningkatan jumlah pengetahuan dan informasi. 
Sejumlah 50 juta orang : 
 radio selama 38 thn 
 television selama 30 thn 
 Internet selama 4 thn 
 Ipod selama 3 thn 
 Facebook selama 2 thn 
Koneksi internet telah meningkat dari 1000 dari thn 1984 ke 
1juta di thn 1992 lalu 3milyar di thn 2008.
 Facebook hari ini sekitar 500 juta active users. 
 Lebih dari 1jt milyar tercatat menggunakan photo upload tiap 
hari. 
 Sekitar 31 milyar menggunakan Google tiap bln. 
 4 Hex bytes dari informasi diperoleh thn ini. Satu hex byte 
terkandung 18 digit ‘nol’. 
Seberapa persen orang mampu menyerap seluruh informasi dan 
pengetahuan ini? 
Apakah semua orang memerlukan informasi ini?
 Ramai orang mempelajari bahasa inggris dengan 
cepat di usia muda. 
 Penterjemahan dan penjelasah dengan bahasa 
lokal ialah cara paling efektif dalam 
pengajaran/pembelajaran bahasa inggris. 
 Language errors harus dikoreksi seketika agar 
membantu pelajar dalam berbahasa Inggris.
 Membaca, menulis, berbicara, mendengar, dan berfikir 
berkembang secara simultan ketika masa-masa 
pertumbuhan. 
 Seseorang belajar untuk membaca dan menulis dengan 
membaca, menulis dan merespon terhadap apa yg mereka 
baca. 
 Pengetahuan & background awal ialah elemen utama untuk 
seseorang dapat mengartikan sesuatu. 
 Comprehension ialah proses mengartikan sesuatu dengan 
menghubungkan ide yg terdapat dari teks.
1. Don’t be afraid 
Terkadang kita merasa takut berbicara dengan bahasa asing 
dikarenakan kita ingin menghindar dari berbuat salah. Bahkan 
kita sering memikirkan agar orang lain tidak menertawakan 
kita. FYI, pelajar terbaik tidak akan takut untuk ditertawakan 
atas apa yg mereka lakukan dalam masa pembelajarannya. 
Mereka justru menikmati perjalanan melalui masa-masa itu. 
Bahkan mereka pun berbagi cerita tentang pengalamannya. 
Anda pun sama! Ingin menjadi lebih baik tanamkan rasa percaya 
diri dulu! Don’t be afraid! 
2. Speak Louder! 
Cobalah untuk berbicara jelas! Ucapkan dengan bahasa inggris 
sedikit demi sedikit! Cara terbaik dalam berbicara bahasa asing 
ialah dengan prakteknya itu sendiri! Jangan khawatir dengan 
grammar, karena pembelajar terbaik akan menemukan 
kesempurnaan seiring dengan waktunya! Hilangkan fikiran kritik 
dari orang lain, melainkan tanamkan bahwa anda sedang belajar 
untuk menjadi sama baiknya dengan mereka yg tlah terbiasa 
berbahasa inggris!
3. Believe in yourself 
Anda punya banyak kemampuan! Dan anda pernah belajar 
sebelumnya. Anda kini harus lebih percaya bahwa anda bisa! 
Percayalah, believe in yourself! 
4. Motivation 
Tanyakan kenapa anda perlu berbahasa inggris? Tulisan 
alasan paling mendasar yg anda hubungkan dengan cita-cita 
/ impian anda! Alasan ini akan menjadi penguat sekaligus 
motivasi jika anda sadar bahwa kehidupan anda harus 
menjadi lebih baik.
5. Cooperate 
Anda mempelajari sebuah bahasa untuk berkomunikasi dengan 
orang lain, maka selayaknya anda perlu berbicara kepada 
orang lain menggunakan bahasa tersebut. Buatlah sebuah 
group percakapan yg akan anda gunakan sebagai sesi latihan.G 
Ingat setiap member di dalam group tersebut ialah rekan anda 
juga! Dan mereka bukanlah musuh anda! 
6. “Big” picture! 
Terkadang pelajar sering mempelajari begitu detail dalam 
suatu topik, akan tetapi ialah lebih baik untuk memberikan 
efek percepeatan, ambillah selalu fokus utama pada 
pandangan yg lebih luas, gambaran yg lebih besar (big 
picture). Lihatlah beberapa film berbahasa inggris, bacalah 
buku dan juga majalah yg menyenangkan guna membantu 
proses percepatan!
7. Don’t worry 
Mempelajari sebuah bahasa ialah hal yg serius. Terkadang 
anda akan menjadi bingung. Tetapi don’t worry, karena semua 
itu akan anda kuasai seiring dengan waktu. Kuncinya anda 
tetap meneruskan pembelajaran. Tanyalah kepada instruktur 
jika anda bingung. Dan ingat, gunakan bahasa inggris. 
8. Hunches 
Kebanyakan orang memilih untuk menelaah secara dalam 
mengenai susunan grammar, definisi, bahkan sampai 
penggunaan kata ketika pertama kali. Padahal, pelajar 
beginner lebih menggunakan naluri (hunches) mereka, 
sehingga intuisi mereka jalan. Dan jika didapati benar, maka 
mereka akan terus menjalani pembelajaran sedikit demi 
sedikit secara pasti.
9. Mistakes? No problem! 
Tidak semua mistakes itu buruk untuk anda. Semuanya pasti berbuat 
kesalahan. Bahkan ketika pertama kalipun seorang bayi pasti 
melakukan kesalahan. Para pelajar yg sukses tidak 
mempermasalahkan kesalahan, akan tetapi mereka memetik dari 
kesalahan. Bahkan ada catatan disetiap kejadian, lalu mereka 
memperbaikinya, seperti halnya: 
 Menuliskan kesalahan apa yg didapat 
 Mengambil poin utama 
 Mengulangi dengan perbaikan 
10. Goals 
Osetiap Kalo dikatakan orang lain punya Goal (tujuan) dengan 
berbagai macam jenisnya. Maka anda pun sebaiknya punya! Karena 
tujuan menentukan arah mana yg akan anda ambil. Cobalah: 
 Menggunakan beberapa jam khusus u/ belajar. 
 Menambah perkataan baru perhari / perminggu. 
 Membaca beberapa halaman setiap hari/minggu. 
Semangati dirimu ketika belajar!
Ya Tidak 
1. Bahasa Inggris hanya dapat dipelajari bagi 
mereka yg telah mengenal grammar terlebih 
dahulu. Ramai orang gagal karenanya. 
2. Cara paling simple mempelajari Bahasa 
Inggris yaitu membuka kamus setiap hari lalu 
menghafalnya.
Ya Tidak 
3. Orang yg lancar berbicara dengan bahasa 
inggris belum tentu lancar menuliskan dalam 
bahasa inggris. Dan sebaliknya. 
4. Saya menghindari bahasa Inggris karena 
menghindari celaan/tawa dari orang lain yg 
disekitar saya.
Ya Tidak 
5. Cara terbaik untuk membaca dengan benar 
ialah dengan cara membaca dengan nyaring. 
6. Waktu yg diperlukan untuk mengatakan apa yg 
ada didalam benak ini terasa lebih lama jika 
menggunakan bahasa inggris.
Ya Tidak 
7. Sulit sekali memilih kata yg tepat untuk 
mengucapkan apa yg saya inginkan. 
8. Dengan aktifitas debat dan yg sejenisnyalah yg 
mampu mengasah rasa percaya diri pelajar.
Ya Tidak 
9. Kawanku menyarankan untuk menonton film 
berbahasa Inggris tetapi rasanya tiap kali aktor 
berbicara terasa cepat sekali. Lebih baik aku 
berhenti! 
10. Bahasa Inggris ialah bahasa international dan 
mau tidak mau kita harus bisa!
Phone. (+62)22-92800446 
SMS / WA. (+62)857-2126-1437 
Email. training@fgroupindonesia.com 
Address: 
Jl. Parahyangan no.18 
Komp. Panghegar Permai I 
Ujung Berung, Bandung, 
West Java, Indonesia 40614

Mais conteúdo relacionado

Mais procurados

Cara terbaik menaikkan nilai toefl
Cara terbaik menaikkan nilai toeflCara terbaik menaikkan nilai toefl
Cara terbaik menaikkan nilai toefl
yus diru
 
Belajar Bahasa Inggris, download ebook gratis "7 rahasia belajar speaking bah...
Belajar Bahasa Inggris, download ebook gratis "7 rahasia belajar speaking bah...Belajar Bahasa Inggris, download ebook gratis "7 rahasia belajar speaking bah...
Belajar Bahasa Inggris, download ebook gratis "7 rahasia belajar speaking bah...
Andrey Wardana
 
Presentasi yang effektif
Presentasi yang effektifPresentasi yang effektif
Presentasi yang effektif
Eddy Ruswandi
 

Mais procurados (12)

Public speaking
Public speakingPublic speaking
Public speaking
 
Tips latihan-cara-berbicara-di-depan-umum-training-kursus-ganesha-public-spea...
Tips latihan-cara-berbicara-di-depan-umum-training-kursus-ganesha-public-spea...Tips latihan-cara-berbicara-di-depan-umum-training-kursus-ganesha-public-spea...
Tips latihan-cara-berbicara-di-depan-umum-training-kursus-ganesha-public-spea...
 
Presentasi yang effektif
Presentasi yang effektifPresentasi yang effektif
Presentasi yang effektif
 
Tips jitu atasi gugup berbicara di depan
Tips jitu atasi gugup berbicara di depanTips jitu atasi gugup berbicara di depan
Tips jitu atasi gugup berbicara di depan
 
Menjadi Public Speaker Handal dari Komunikasi Efektif
Menjadi Public Speaker Handal dari Komunikasi EfektifMenjadi Public Speaker Handal dari Komunikasi Efektif
Menjadi Public Speaker Handal dari Komunikasi Efektif
 
Tekpembuatan bahan ajarnik presentasi
Tekpembuatan bahan ajarnik presentasiTekpembuatan bahan ajarnik presentasi
Tekpembuatan bahan ajarnik presentasi
 
Cara terbaik menaikkan nilai toefl
Cara terbaik menaikkan nilai toeflCara terbaik menaikkan nilai toefl
Cara terbaik menaikkan nilai toefl
 
Belajar Bahasa Inggris, download ebook gratis "7 rahasia belajar speaking bah...
Belajar Bahasa Inggris, download ebook gratis "7 rahasia belajar speaking bah...Belajar Bahasa Inggris, download ebook gratis "7 rahasia belajar speaking bah...
Belajar Bahasa Inggris, download ebook gratis "7 rahasia belajar speaking bah...
 
Presentasi yang effektif
Presentasi yang effektifPresentasi yang effektif
Presentasi yang effektif
 
Public speaking
Public speakingPublic speaking
Public speaking
 
Kemampuan mendengarkan bahasa inggris pada mahasiswa
Kemampuan mendengarkan bahasa inggris pada mahasiswaKemampuan mendengarkan bahasa inggris pada mahasiswa
Kemampuan mendengarkan bahasa inggris pada mahasiswa
 
Tips berbicara di depan umum
Tips berbicara di depan umumTips berbicara di depan umum
Tips berbicara di depan umum
 

Semelhante a Esensi bahasa inggris (FGroupIndonesia) == English Community Session ==

Rahasia bahasa inggris
Rahasia bahasa inggrisRahasia bahasa inggris
Rahasia bahasa inggris
Ejoen Marjun
 
7 petua pandai bahasa inggeris by osman affan
7 petua pandai bahasa inggeris by osman affan7 petua pandai bahasa inggeris by osman affan
7 petua pandai bahasa inggeris by osman affan
Shuhaidi Abu Seman
 
Artikelku ok 2
Artikelku ok 2Artikelku ok 2
Artikelku ok 2
totok aris
 
Ebook belajar-bahasa-inggris-dengan-mudah
Ebook belajar-bahasa-inggris-dengan-mudahEbook belajar-bahasa-inggris-dengan-mudah
Ebook belajar-bahasa-inggris-dengan-mudah
Golden Apple
 
Presentasi karya tulis
Presentasi karya tulisPresentasi karya tulis
Presentasi karya tulis
Diba Mahanti
 
Kelas Vi Sd Bahasa Indonesia Sukini Iskandar
Kelas Vi Sd Bahasa Indonesia Sukini IskandarKelas Vi Sd Bahasa Indonesia Sukini Iskandar
Kelas Vi Sd Bahasa Indonesia Sukini Iskandar
sekolah maya
 

Semelhante a Esensi bahasa inggris (FGroupIndonesia) == English Community Session == (20)

Downloadebookgratisdotcom rahasiainggris
Downloadebookgratisdotcom rahasiainggrisDownloadebookgratisdotcom rahasiainggris
Downloadebookgratisdotcom rahasiainggris
 
Osikulwap1 Tips Menguasai Bahasa Inggris untuk Pemula
Osikulwap1   Tips Menguasai Bahasa Inggris untuk PemulaOsikulwap1   Tips Menguasai Bahasa Inggris untuk Pemula
Osikulwap1 Tips Menguasai Bahasa Inggris untuk Pemula
 
7petuapandaibahasainggerisbyosmanaffan
7petuapandaibahasainggerisbyosmanaffan7petuapandaibahasainggerisbyosmanaffan
7petuapandaibahasainggerisbyosmanaffan
 
How to study_english_in_fun_fast_and_eas
How to study_english_in_fun_fast_and_easHow to study_english_in_fun_fast_and_eas
How to study_english_in_fun_fast_and_eas
 
Rahasia bahasa inggris
Rahasia bahasa inggrisRahasia bahasa inggris
Rahasia bahasa inggris
 
7 petua pandai bahasa inggeris by osman affan
7 petua pandai bahasa inggeris by osman affan7 petua pandai bahasa inggeris by osman affan
7 petua pandai bahasa inggeris by osman affan
 
Tips Belajar Bahasa Inggris
Tips Belajar Bahasa InggrisTips Belajar Bahasa Inggris
Tips Belajar Bahasa Inggris
 
Artikelku ok 2
Artikelku ok 2Artikelku ok 2
Artikelku ok 2
 
PB 15-16 - Public Speaking.pdf
PB 15-16 - Public Speaking.pdfPB 15-16 - Public Speaking.pdf
PB 15-16 - Public Speaking.pdf
 
PPT CARA BELAJAR EFEKTIF.pptx
PPT CARA BELAJAR EFEKTIF.pptxPPT CARA BELAJAR EFEKTIF.pptx
PPT CARA BELAJAR EFEKTIF.pptx
 
Bahasa indonesia membuat cerdas untuk kelas 3
Bahasa indonesia membuat cerdas untuk kelas 3Bahasa indonesia membuat cerdas untuk kelas 3
Bahasa indonesia membuat cerdas untuk kelas 3
 
BAHASA INDONESIA
BAHASA INDONESIABAHASA INDONESIA
BAHASA INDONESIA
 
8 trik bahasa jepang
8 trik bahasa jepang8 trik bahasa jepang
8 trik bahasa jepang
 
8 trik bahasa jepang 2
8 trik bahasa jepang 28 trik bahasa jepang 2
8 trik bahasa jepang 2
 
Ebook belajar-bahasa-inggris-dengan-mudah
Ebook belajar-bahasa-inggris-dengan-mudahEbook belajar-bahasa-inggris-dengan-mudah
Ebook belajar-bahasa-inggris-dengan-mudah
 
Presentasi karya tulis
Presentasi karya tulisPresentasi karya tulis
Presentasi karya tulis
 
Kelas Vi Sd Bahasa Indonesia Sukini Iskandar
Kelas Vi Sd Bahasa Indonesia Sukini IskandarKelas Vi Sd Bahasa Indonesia Sukini Iskandar
Kelas Vi Sd Bahasa Indonesia Sukini Iskandar
 
Bahasa indonesia untuk kelas 6 - sukini
Bahasa indonesia untuk kelas 6  - sukiniBahasa indonesia untuk kelas 6  - sukini
Bahasa indonesia untuk kelas 6 - sukini
 
Cara-cara dan Tipe Belajar Pada Anak (The Ways and The Types of Learning for ...
Cara-cara dan Tipe Belajar Pada Anak (The Ways and The Types of Learning for ...Cara-cara dan Tipe Belajar Pada Anak (The Ways and The Types of Learning for ...
Cara-cara dan Tipe Belajar Pada Anak (The Ways and The Types of Learning for ...
 
Pentingnya Bahasa Inggris
Pentingnya Bahasa InggrisPentingnya Bahasa Inggris
Pentingnya Bahasa Inggris
 

Mais de FgroupIndonesia

Basic Syntax & Object Class - Modul Java Programming Core Fundamental I
Basic Syntax & Object Class - Modul Java Programming Core Fundamental IBasic Syntax & Object Class - Modul Java Programming Core Fundamental I
Basic Syntax & Object Class - Modul Java Programming Core Fundamental I
FgroupIndonesia
 

Mais de FgroupIndonesia (20)

Exercise sesi 03 - OBJECT CLASS & LOOPING
Exercise sesi 03 - OBJECT CLASS & LOOPINGExercise sesi 03 - OBJECT CLASS & LOOPING
Exercise sesi 03 - OBJECT CLASS & LOOPING
 
Basic Syntax & Object Class - Modul Java Programming Core Fundamental I
Basic Syntax & Object Class - Modul Java Programming Core Fundamental IBasic Syntax & Object Class - Modul Java Programming Core Fundamental I
Basic Syntax & Object Class - Modul Java Programming Core Fundamental I
 
introduction - Modul Java Programming Core Fundamental I
introduction - Modul Java Programming Core Fundamental Iintroduction - Modul Java Programming Core Fundamental I
introduction - Modul Java Programming Core Fundamental I
 
Modul Kelas Programming : Java Conversion
Modul Kelas Programming : Java ConversionModul Kelas Programming : Java Conversion
Modul Kelas Programming : Java Conversion
 
Modul Kelas Programming : Java Thread
Modul Kelas Programming : Java ThreadModul Kelas Programming : Java Thread
Modul Kelas Programming : Java Thread
 
Reading Comprehension January 2018 - Travel
Reading Comprehension January 2018 - TravelReading Comprehension January 2018 - Travel
Reading Comprehension January 2018 - Travel
 
Modul Kelas Programming : Java Hibernate + JasperReport
Modul Kelas Programming : Java Hibernate + JasperReportModul Kelas Programming : Java Hibernate + JasperReport
Modul Kelas Programming : Java Hibernate + JasperReport
 
Modul Kelas Programming : Java Mysql / SQLite
Modul Kelas Programming : Java Mysql / SQLiteModul Kelas Programming : Java Mysql / SQLite
Modul Kelas Programming : Java Mysql / SQLite
 
Java installer (bag.1)
Java installer (bag.1)Java installer (bag.1)
Java installer (bag.1)
 
Modul Kelas Programming : Java MySQL
Modul Kelas Programming : Java MySQLModul Kelas Programming : Java MySQL
Modul Kelas Programming : Java MySQL
 
Modul Kelas Programming : Java Library
Modul Kelas Programming : Java LibraryModul Kelas Programming : Java Library
Modul Kelas Programming : Java Library
 
Modul Kelas Programming : Java Numbers
Modul Kelas Programming : Java NumbersModul Kelas Programming : Java Numbers
Modul Kelas Programming : Java Numbers
 
Modul Kelas Programming : Java Swing (Session 3)
Modul Kelas Programming : Java Swing (Session 3)Modul Kelas Programming : Java Swing (Session 3)
Modul Kelas Programming : Java Swing (Session 3)
 
Modul Kelas Programming : Java array
Modul Kelas Programming : Java array Modul Kelas Programming : Java array
Modul Kelas Programming : Java array
 
Modul Kelas Programming : Java Common Data Type
Modul Kelas Programming : Java Common Data TypeModul Kelas Programming : Java Common Data Type
Modul Kelas Programming : Java Common Data Type
 
Setting local domain di virtual host
Setting local domain di virtual hostSetting local domain di virtual host
Setting local domain di virtual host
 
Database operation di C++
Database operation di C++Database operation di C++
Database operation di C++
 
Modul Kelas Programming : Java swing (session 2)
Modul Kelas Programming : Java swing (session 2)Modul Kelas Programming : Java swing (session 2)
Modul Kelas Programming : Java swing (session 2)
 
Modul Kelas Programming : Java swing 1
Modul Kelas Programming : Java swing 1Modul Kelas Programming : Java swing 1
Modul Kelas Programming : Java swing 1
 
Modul Kelas Programming : Introduction to java
Modul Kelas Programming : Introduction to javaModul Kelas Programming : Introduction to java
Modul Kelas Programming : Introduction to java
 

Último

KISI-KISI SOAL DAN KARTU SOAL BAHASA INGGRIS.docx
KISI-KISI SOAL DAN KARTU SOAL BAHASA INGGRIS.docxKISI-KISI SOAL DAN KARTU SOAL BAHASA INGGRIS.docx
KISI-KISI SOAL DAN KARTU SOAL BAHASA INGGRIS.docx
DewiUmbar
 
prinsip dasar kepramukaan dan metode kepramukaan
prinsip dasar kepramukaan dan metode kepramukaanprinsip dasar kepramukaan dan metode kepramukaan
prinsip dasar kepramukaan dan metode kepramukaan
aji guru
 
Power point materi IPA pada materi unsur
Power point materi IPA pada materi unsurPower point materi IPA pada materi unsur
Power point materi IPA pada materi unsur
DoddiKELAS7A
 

Último (20)

PPT PENDIDIKAN KELAS RANGKAP MODUL 3 KELOMPOK 3.pptx
PPT PENDIDIKAN KELAS RANGKAP MODUL 3 KELOMPOK 3.pptxPPT PENDIDIKAN KELAS RANGKAP MODUL 3 KELOMPOK 3.pptx
PPT PENDIDIKAN KELAS RANGKAP MODUL 3 KELOMPOK 3.pptx
 
PPDB SMAN 1 SURADE - PROV JABAR 2024 / 2025
PPDB SMAN 1 SURADE - PROV JABAR 2024 / 2025PPDB SMAN 1 SURADE - PROV JABAR 2024 / 2025
PPDB SMAN 1 SURADE - PROV JABAR 2024 / 2025
 
contoh-kisi-kisi-bahasa-inggris-kelas-9.docx
contoh-kisi-kisi-bahasa-inggris-kelas-9.docxcontoh-kisi-kisi-bahasa-inggris-kelas-9.docx
contoh-kisi-kisi-bahasa-inggris-kelas-9.docx
 
KISI-KISI SOAL DAN KARTU SOAL BAHASA INGGRIS.docx
KISI-KISI SOAL DAN KARTU SOAL BAHASA INGGRIS.docxKISI-KISI SOAL DAN KARTU SOAL BAHASA INGGRIS.docx
KISI-KISI SOAL DAN KARTU SOAL BAHASA INGGRIS.docx
 
MODUL AJAR SENI TARI KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR SENI TARI KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR SENI TARI KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR SENI TARI KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
TEKNIK MENJAWAB SOALAN UASA SUBJEK SAINS TAHAP 2
TEKNIK MENJAWAB SOALAN UASA SUBJEK SAINS TAHAP 2TEKNIK MENJAWAB SOALAN UASA SUBJEK SAINS TAHAP 2
TEKNIK MENJAWAB SOALAN UASA SUBJEK SAINS TAHAP 2
 
Materi Kimfar Asam,Basa,Buffer dan Garam
Materi Kimfar Asam,Basa,Buffer dan GaramMateri Kimfar Asam,Basa,Buffer dan Garam
Materi Kimfar Asam,Basa,Buffer dan Garam
 
Lokakarya tentang Kepemimpinan Sekolah 1.pptx
Lokakarya tentang Kepemimpinan Sekolah 1.pptxLokakarya tentang Kepemimpinan Sekolah 1.pptx
Lokakarya tentang Kepemimpinan Sekolah 1.pptx
 
MODUL AJAR PENDIDIKAN AGAMA ISLAM & BUDI PEKERTI (PAIBP) KELAS 6.pdf
MODUL AJAR PENDIDIKAN AGAMA ISLAM & BUDI PEKERTI (PAIBP) KELAS 6.pdfMODUL AJAR PENDIDIKAN AGAMA ISLAM & BUDI PEKERTI (PAIBP) KELAS 6.pdf
MODUL AJAR PENDIDIKAN AGAMA ISLAM & BUDI PEKERTI (PAIBP) KELAS 6.pdf
 
Informatika Latihan Soal Kelas Tujuh.pptx
Informatika Latihan Soal Kelas Tujuh.pptxInformatika Latihan Soal Kelas Tujuh.pptx
Informatika Latihan Soal Kelas Tujuh.pptx
 
Materi Asuransi Kesehatan di Indonesia ppt
Materi Asuransi Kesehatan di Indonesia pptMateri Asuransi Kesehatan di Indonesia ppt
Materi Asuransi Kesehatan di Indonesia ppt
 
E-modul materi Ekosistem Kelas 10 SMA (Preview)
E-modul materi Ekosistem Kelas 10 SMA (Preview)E-modul materi Ekosistem Kelas 10 SMA (Preview)
E-modul materi Ekosistem Kelas 10 SMA (Preview)
 
Pembahasan Soal Ujian Komprehensif Farmasi Perapotekan
Pembahasan Soal Ujian Komprehensif Farmasi PerapotekanPembahasan Soal Ujian Komprehensif Farmasi Perapotekan
Pembahasan Soal Ujian Komprehensif Farmasi Perapotekan
 
MATERI TENTANG SUMBER ENERGI KELAS 4 TEMA 2 K13
MATERI TENTANG SUMBER ENERGI KELAS 4 TEMA 2 K13MATERI TENTANG SUMBER ENERGI KELAS 4 TEMA 2 K13
MATERI TENTANG SUMBER ENERGI KELAS 4 TEMA 2 K13
 
Materi E-modul Ekosistem kelas X SMA.docx
Materi E-modul Ekosistem kelas X SMA.docxMateri E-modul Ekosistem kelas X SMA.docx
Materi E-modul Ekosistem kelas X SMA.docx
 
prinsip dasar kepramukaan dan metode kepramukaan
prinsip dasar kepramukaan dan metode kepramukaanprinsip dasar kepramukaan dan metode kepramukaan
prinsip dasar kepramukaan dan metode kepramukaan
 
NOVEL PELARI MUDA TINGKATAN 1 KARYA NGAH AZIA.pptx
NOVEL PELARI MUDA TINGKATAN 1 KARYA NGAH AZIA.pptxNOVEL PELARI MUDA TINGKATAN 1 KARYA NGAH AZIA.pptx
NOVEL PELARI MUDA TINGKATAN 1 KARYA NGAH AZIA.pptx
 
Power point materi IPA pada materi unsur
Power point materi IPA pada materi unsurPower point materi IPA pada materi unsur
Power point materi IPA pada materi unsur
 
Modul 5 Simetri (simetri lipat, simetri putar)
Modul 5 Simetri (simetri lipat, simetri putar)Modul 5 Simetri (simetri lipat, simetri putar)
Modul 5 Simetri (simetri lipat, simetri putar)
 
PELAKSANAAN + Link2 MATERI Training_ "AUDIT INTERNAL + SISTEM MANAJEMEN MUTU ...
PELAKSANAAN + Link2 MATERI Training_ "AUDIT INTERNAL + SISTEM MANAJEMEN MUTU ...PELAKSANAAN + Link2 MATERI Training_ "AUDIT INTERNAL + SISTEM MANAJEMEN MUTU ...
PELAKSANAAN + Link2 MATERI Training_ "AUDIT INTERNAL + SISTEM MANAJEMEN MUTU ...
 

Esensi bahasa inggris (FGroupIndonesia) == English Community Session ==

  • 2. Penerimaan Aksi Oral Pendengaran 45% Bicara 30% Tertulis Membaca 15% Menulis 10%
  • 3.  Berbagai koran international menggunakan bahasa Inggris.  1/3 koran international menggunakan bahasa inggris diberbagai negara.  80% media elektronik membagikan informasinya dengan bahasa inggris.  Antara 80 – 85% film dunia menggunakan bahasa Inggris.
  • 4.
  • 5. Peningkatan jumlah pengetahuan dan informasi. Sejumlah 50 juta orang :  radio selama 38 thn  television selama 30 thn  Internet selama 4 thn  Ipod selama 3 thn  Facebook selama 2 thn Koneksi internet telah meningkat dari 1000 dari thn 1984 ke 1juta di thn 1992 lalu 3milyar di thn 2008.
  • 6.  Facebook hari ini sekitar 500 juta active users.  Lebih dari 1jt milyar tercatat menggunakan photo upload tiap hari.  Sekitar 31 milyar menggunakan Google tiap bln.  4 Hex bytes dari informasi diperoleh thn ini. Satu hex byte terkandung 18 digit ‘nol’. Seberapa persen orang mampu menyerap seluruh informasi dan pengetahuan ini? Apakah semua orang memerlukan informasi ini?
  • 7.  Ramai orang mempelajari bahasa inggris dengan cepat di usia muda.  Penterjemahan dan penjelasah dengan bahasa lokal ialah cara paling efektif dalam pengajaran/pembelajaran bahasa inggris.  Language errors harus dikoreksi seketika agar membantu pelajar dalam berbahasa Inggris.
  • 8.
  • 9.  Membaca, menulis, berbicara, mendengar, dan berfikir berkembang secara simultan ketika masa-masa pertumbuhan.  Seseorang belajar untuk membaca dan menulis dengan membaca, menulis dan merespon terhadap apa yg mereka baca.  Pengetahuan & background awal ialah elemen utama untuk seseorang dapat mengartikan sesuatu.  Comprehension ialah proses mengartikan sesuatu dengan menghubungkan ide yg terdapat dari teks.
  • 10.
  • 11. 1. Don’t be afraid Terkadang kita merasa takut berbicara dengan bahasa asing dikarenakan kita ingin menghindar dari berbuat salah. Bahkan kita sering memikirkan agar orang lain tidak menertawakan kita. FYI, pelajar terbaik tidak akan takut untuk ditertawakan atas apa yg mereka lakukan dalam masa pembelajarannya. Mereka justru menikmati perjalanan melalui masa-masa itu. Bahkan mereka pun berbagi cerita tentang pengalamannya. Anda pun sama! Ingin menjadi lebih baik tanamkan rasa percaya diri dulu! Don’t be afraid! 2. Speak Louder! Cobalah untuk berbicara jelas! Ucapkan dengan bahasa inggris sedikit demi sedikit! Cara terbaik dalam berbicara bahasa asing ialah dengan prakteknya itu sendiri! Jangan khawatir dengan grammar, karena pembelajar terbaik akan menemukan kesempurnaan seiring dengan waktunya! Hilangkan fikiran kritik dari orang lain, melainkan tanamkan bahwa anda sedang belajar untuk menjadi sama baiknya dengan mereka yg tlah terbiasa berbahasa inggris!
  • 12. 3. Believe in yourself Anda punya banyak kemampuan! Dan anda pernah belajar sebelumnya. Anda kini harus lebih percaya bahwa anda bisa! Percayalah, believe in yourself! 4. Motivation Tanyakan kenapa anda perlu berbahasa inggris? Tulisan alasan paling mendasar yg anda hubungkan dengan cita-cita / impian anda! Alasan ini akan menjadi penguat sekaligus motivasi jika anda sadar bahwa kehidupan anda harus menjadi lebih baik.
  • 13. 5. Cooperate Anda mempelajari sebuah bahasa untuk berkomunikasi dengan orang lain, maka selayaknya anda perlu berbicara kepada orang lain menggunakan bahasa tersebut. Buatlah sebuah group percakapan yg akan anda gunakan sebagai sesi latihan.G Ingat setiap member di dalam group tersebut ialah rekan anda juga! Dan mereka bukanlah musuh anda! 6. “Big” picture! Terkadang pelajar sering mempelajari begitu detail dalam suatu topik, akan tetapi ialah lebih baik untuk memberikan efek percepeatan, ambillah selalu fokus utama pada pandangan yg lebih luas, gambaran yg lebih besar (big picture). Lihatlah beberapa film berbahasa inggris, bacalah buku dan juga majalah yg menyenangkan guna membantu proses percepatan!
  • 14. 7. Don’t worry Mempelajari sebuah bahasa ialah hal yg serius. Terkadang anda akan menjadi bingung. Tetapi don’t worry, karena semua itu akan anda kuasai seiring dengan waktu. Kuncinya anda tetap meneruskan pembelajaran. Tanyalah kepada instruktur jika anda bingung. Dan ingat, gunakan bahasa inggris. 8. Hunches Kebanyakan orang memilih untuk menelaah secara dalam mengenai susunan grammar, definisi, bahkan sampai penggunaan kata ketika pertama kali. Padahal, pelajar beginner lebih menggunakan naluri (hunches) mereka, sehingga intuisi mereka jalan. Dan jika didapati benar, maka mereka akan terus menjalani pembelajaran sedikit demi sedikit secara pasti.
  • 15. 9. Mistakes? No problem! Tidak semua mistakes itu buruk untuk anda. Semuanya pasti berbuat kesalahan. Bahkan ketika pertama kalipun seorang bayi pasti melakukan kesalahan. Para pelajar yg sukses tidak mempermasalahkan kesalahan, akan tetapi mereka memetik dari kesalahan. Bahkan ada catatan disetiap kejadian, lalu mereka memperbaikinya, seperti halnya:  Menuliskan kesalahan apa yg didapat  Mengambil poin utama  Mengulangi dengan perbaikan 10. Goals Osetiap Kalo dikatakan orang lain punya Goal (tujuan) dengan berbagai macam jenisnya. Maka anda pun sebaiknya punya! Karena tujuan menentukan arah mana yg akan anda ambil. Cobalah:  Menggunakan beberapa jam khusus u/ belajar.  Menambah perkataan baru perhari / perminggu.  Membaca beberapa halaman setiap hari/minggu. Semangati dirimu ketika belajar!
  • 16.
  • 17. Ya Tidak 1. Bahasa Inggris hanya dapat dipelajari bagi mereka yg telah mengenal grammar terlebih dahulu. Ramai orang gagal karenanya. 2. Cara paling simple mempelajari Bahasa Inggris yaitu membuka kamus setiap hari lalu menghafalnya.
  • 18. Ya Tidak 3. Orang yg lancar berbicara dengan bahasa inggris belum tentu lancar menuliskan dalam bahasa inggris. Dan sebaliknya. 4. Saya menghindari bahasa Inggris karena menghindari celaan/tawa dari orang lain yg disekitar saya.
  • 19. Ya Tidak 5. Cara terbaik untuk membaca dengan benar ialah dengan cara membaca dengan nyaring. 6. Waktu yg diperlukan untuk mengatakan apa yg ada didalam benak ini terasa lebih lama jika menggunakan bahasa inggris.
  • 20. Ya Tidak 7. Sulit sekali memilih kata yg tepat untuk mengucapkan apa yg saya inginkan. 8. Dengan aktifitas debat dan yg sejenisnyalah yg mampu mengasah rasa percaya diri pelajar.
  • 21. Ya Tidak 9. Kawanku menyarankan untuk menonton film berbahasa Inggris tetapi rasanya tiap kali aktor berbicara terasa cepat sekali. Lebih baik aku berhenti! 10. Bahasa Inggris ialah bahasa international dan mau tidak mau kita harus bisa!
  • 22. Phone. (+62)22-92800446 SMS / WA. (+62)857-2126-1437 Email. training@fgroupindonesia.com Address: Jl. Parahyangan no.18 Komp. Panghegar Permai I Ujung Berung, Bandung, West Java, Indonesia 40614