SlideShare uma empresa Scribd logo
1 de 6
Baixar para ler offline
PROPOSAL
KEGIATAN
JUMBARA PMR KE XII DAN TEMU KARYA KSR
PMI KOTA SEMARANG
PROPOSAL
JUMBARA PMR KE XII DAN TEMU KARYA KSR
PMI KOTA SEMARANG
I. PENDAHULUAN
PMI Kota Semarang sebagai salah satu organisasi yang bergerak di bidang
kepalangmerahan turut serta menyiapkan kader pemimpin bangsa melalui upaya pembinaan
generasi muda. Diantaranya melalui pembinaan Palang Merah Remaja (PMR) dan KSR.
PMR Wira SMK Negeri 10 Semarang merupakan salah satu wadah bagi siswa
SMK10 Semarang dalam mencetak anggota-anggota PMR yang berkarakter positifdan
mencerminkan jiwa kepalangmerahan. Dalam pelaksanaannya PMR Wira SMK Negei 10
Semarang melakukan perekrutan anggota baru, latihan rutin dan melaksanakan kegiatan yang
bermanfaat bagi anggota PMR. Serta melaksanakan penugasan yang memerlukan tenaga
anggota PMR setiap kegiatan di sekolah
Untuk mengevaluasi kegiatan tersebut, PMI Kota Semarang memfasilitasi anggota
PMR dalam kegiatan Jumbara PMR dan Temu Karya KSR Tingkat Kota Semarang Tahun
2018.
II. NAMA KEGIATAN
Kegiatan ini bernama “JUMBARA PMR KE XII DAN TEMU KARYA KSR PMI KOTA
SEMARANG”.
III.DASAR KEGIATAN
1. Surat edaran nomor 696/ ADM.JUM/VII/2018 PMI Kota Semarang.
IV. TUJUAN KEGIATAN
Menumbuhkembangkan karakter kepalangmerahan dan peran anggota PMR melalui
penerapan Tri Bhakti PMR, pendidik sebaya dan pendekatan keterampilan hidup serta
meningkatkan peran karya KSR dalam tugas-tugas kepalangmerahan guna peningkatan
kapasitas PMI.
V. BENTUK KEGIATAN
Kegiatan Jumbara PMR dan Temu Karya KSR PMI Kota Semarang tahun 2018 adalah
sebagai berikut
1. Upacara Pembukaan
2. Pelaksanaan kegiatan Jumbara PMR dan Temu Karya KSR dilaksanakan sesuai alur,
yang diuraikan menjadi kegiatan-kegiatan.
3. Metode yang diterapkan beragam, aantara lain: diskusi, tanya jawab, simulasi,
bermain peran, presentasi, kampanye, kunjungan ke lapangan.
4. Kontingen akan dikelompokkan menjadi kelurahan, RW, dan RT, maka kegiatan
pendukung ditiap tingkatan tersebut juga diikuti oleh seluruh peserta.
5. Kegiatan Jumbara PMR dan Temukarya KSR tingkat Kota Semarang
6. Senam dan Olahraga bersama
7. Bhakti Masyarakat.
8. Pelatihan-pelatihan
9. Saresehan Bagi Pembina PMR
10. Upacara penutupan
VI. WAKTU DAN TEMPAT PELAKSANAAN
hari : Kamis s.d. Minggu
tanggal : 30-31 Agustus dan 1-2 September 2018
pukul : 13.00 WIB s.d. Selesai
tempat : bumi perkemahan Harda Walika Jatirejo, Kec. Gunungpati, Kota
Semarang.
VII. PESERTA
Peserta kegiatan PMR dan Temu Karya KSR PMI Kota Semarang tahun 2018 adalah :
1. 10 anggota PMR Wira SMK Negeri 10 Semarang
2. 1 orang pendamping PMR Wira SMK Negeri 10 Semarang
VIII. PENDANAAN
Estimasi Dana Terlampir
IX. PENUTUP
Demikian proposal kegiatan ini kami susun agar dapat menjadi perhatian dan
pertimbangan untuk selanjutnya dapat disetujui. Atas perhatian dan kebijaksanaan
Bapak kami mengucapkan terima kasih.
Koordinator Ekstrakurikuler
Slamet Adi Purwanto
NIP. 197310112008011004
Pelatih
Siti Khalimah
NTA. 332508202317470
Mengetahui,
Kepala Sekolah
Drs. H. Bambang Sujatmiko, M.Si.
NIP. 196401031989031015
Lampiran 1
Lampiran 2
RANCANGAN PENDANAAN
JUMBARA PMR DAN TEMU KARYA KSR
PMI KOTA SEMARANG
NO Jenis Pengeluaran Volume Satuan Harga (Rp) Jumlah (Rp)
Sub Total
(Rp)
Administrasi dan Dokumentasi 1075000
1 Administrasi Tim 1 tim 200000 200000
2 Cetak Foto 50 buah 2500 125000
3 Print Materi Lomba 10 orang 50000 500000
4 bedge PMI dan PMR 10 buah 25000 250000
Konsumsi 3680000
5 Sarapan 4 hari 15 peserta 60 Bungkus 20000 1200000
6 Makan siang 4 hari 15 peserta 60 Bungkus 20000 1200000
7 Makan malam 4 hari 15 peserta 60 Bungkus 20000 1200000
8 Galon air minum isi ulang 8 galon 10000 80000
Perlengkapan 2265000
9 Sewa tenda (2-3) orang 1 buah 35000 35000
10 Sapu lidi 1 buah 30000 30000
11 Volunteer carnival 1 buah 1000000 1000000
12 Transportasi peserta 1 buah 1200000 1200000
Total 7020000
Mengetahui,
Kepala Sekolah
Drs. H. Bambang Sujatmiko, M.Si.
NIP. 196401031989031015
Koordinator Ekstrakurikuler
Slamet Adi Purwanto
NIP. 197310112008011004
Pelatih
Siti Khalimah
NTA. 332508202317470

Mais conteúdo relacionado

Mais procurados

PROPOSAL RENOVASI MUSHOLA AL-HIKMAH.docx
PROPOSAL RENOVASI MUSHOLA AL-HIKMAH.docxPROPOSAL RENOVASI MUSHOLA AL-HIKMAH.docx
PROPOSAL RENOVASI MUSHOLA AL-HIKMAH.docxBatikMegono
 
Sk osis smp satap smpn 4 kulbar
Sk osis smp satap smpn 4 kulbarSk osis smp satap smpn 4 kulbar
Sk osis smp satap smpn 4 kulbarArhie Lipu
 
Surat Undangan Kerja Bakti
Surat Undangan Kerja BaktiSurat Undangan Kerja Bakti
Surat Undangan Kerja BaktiSidik Abdullah
 
Surat keterangan aktif belajar
Surat keterangan aktif belajarSurat keterangan aktif belajar
Surat keterangan aktif belajarSepul Deppest
 
Proposal kegiatan kemah pelantikan penggalang
Proposal kegiatan kemah pelantikan penggalangProposal kegiatan kemah pelantikan penggalang
Proposal kegiatan kemah pelantikan penggalangZainuddin Zain
 
Undangan rapat wali murid 2018
Undangan rapat wali murid 2018Undangan rapat wali murid 2018
Undangan rapat wali murid 2018Mahmud Hidayat
 
contoh surat sumbangan wajib perpisahan
contoh surat sumbangan wajib perpisahancontoh surat sumbangan wajib perpisahan
contoh surat sumbangan wajib perpisahanfarid miftah
 
Laporan pelaksanaan program kerja dharma wanita persatuan
Laporan pelaksanaan program kerja dharma wanita persatuan Laporan pelaksanaan program kerja dharma wanita persatuan
Laporan pelaksanaan program kerja dharma wanita persatuan DewiPuspita53
 
Proposal perlengkapan pmr sman 10
Proposal perlengkapan pmr sman 10 Proposal perlengkapan pmr sman 10
Proposal perlengkapan pmr sman 10 salsa dilla
 
Copy of permohonan izin tempat
Copy of permohonan izin tempatCopy of permohonan izin tempat
Copy of permohonan izin tempatAnik Zlistya
 
RAB USBN semua sekolah
RAB USBN semua sekolahRAB USBN semua sekolah
RAB USBN semua sekolahIwan Wayan
 
Contoh Proposal Pelantikan Bantara dan Laksana
Contoh Proposal Pelantikan Bantara dan LaksanaContoh Proposal Pelantikan Bantara dan Laksana
Contoh Proposal Pelantikan Bantara dan LaksanaYamanaka Ara
 
Pengajuan Nomor Gudep
Pengajuan Nomor GudepPengajuan Nomor Gudep
Pengajuan Nomor Gudepastozone
 

Mais procurados (20)

PROPOSAL RENOVASI MUSHOLA AL-HIKMAH.docx
PROPOSAL RENOVASI MUSHOLA AL-HIKMAH.docxPROPOSAL RENOVASI MUSHOLA AL-HIKMAH.docx
PROPOSAL RENOVASI MUSHOLA AL-HIKMAH.docx
 
surat izin berkemah.doc
surat izin berkemah.docsurat izin berkemah.doc
surat izin berkemah.doc
 
Sk osis smp satap smpn 4 kulbar
Sk osis smp satap smpn 4 kulbarSk osis smp satap smpn 4 kulbar
Sk osis smp satap smpn 4 kulbar
 
Surat Undangan Kerja Bakti
Surat Undangan Kerja BaktiSurat Undangan Kerja Bakti
Surat Undangan Kerja Bakti
 
Surat keterangan aktif belajar
Surat keterangan aktif belajarSurat keterangan aktif belajar
Surat keterangan aktif belajar
 
Proposal kegiatan kemah pelantikan penggalang
Proposal kegiatan kemah pelantikan penggalangProposal kegiatan kemah pelantikan penggalang
Proposal kegiatan kemah pelantikan penggalang
 
CONTOH SK PANITIA MAULID NABI
CONTOH SK PANITIA MAULID NABI CONTOH SK PANITIA MAULID NABI
CONTOH SK PANITIA MAULID NABI
 
Daftar Pemberi Sumbangan
Daftar Pemberi Sumbangan Daftar Pemberi Sumbangan
Daftar Pemberi Sumbangan
 
Undangan rapat wali murid 2018
Undangan rapat wali murid 2018Undangan rapat wali murid 2018
Undangan rapat wali murid 2018
 
Laporan panitia PPDB SMK
Laporan panitia PPDB SMKLaporan panitia PPDB SMK
Laporan panitia PPDB SMK
 
contoh surat sumbangan wajib perpisahan
contoh surat sumbangan wajib perpisahancontoh surat sumbangan wajib perpisahan
contoh surat sumbangan wajib perpisahan
 
Laporan pelaksanaan program kerja dharma wanita persatuan
Laporan pelaksanaan program kerja dharma wanita persatuan Laporan pelaksanaan program kerja dharma wanita persatuan
Laporan pelaksanaan program kerja dharma wanita persatuan
 
Susunan upacara bendera
Susunan upacara benderaSusunan upacara bendera
Susunan upacara bendera
 
Proposal perlengkapan pmr sman 10
Proposal perlengkapan pmr sman 10 Proposal perlengkapan pmr sman 10
Proposal perlengkapan pmr sman 10
 
Copy of permohonan izin tempat
Copy of permohonan izin tempatCopy of permohonan izin tempat
Copy of permohonan izin tempat
 
RAB USBN semua sekolah
RAB USBN semua sekolahRAB USBN semua sekolah
RAB USBN semua sekolah
 
Contoh Proposal Pelantikan Bantara dan Laksana
Contoh Proposal Pelantikan Bantara dan LaksanaContoh Proposal Pelantikan Bantara dan Laksana
Contoh Proposal Pelantikan Bantara dan Laksana
 
Laporan keuangan
Laporan keuanganLaporan keuangan
Laporan keuangan
 
Pengajuan Nomor Gudep
Pengajuan Nomor GudepPengajuan Nomor Gudep
Pengajuan Nomor Gudep
 
Undangan pengurus ranting
Undangan pengurus rantingUndangan pengurus ranting
Undangan pengurus ranting
 

Semelhante a Proposal jumbara pmr

Proposal ldks
Proposal ldksProposal ldks
Proposal ldksImran Iim
 
Proposal lktp 2013 kwarda jatim
Proposal lktp 2013 kwarda jatimProposal lktp 2013 kwarda jatim
Proposal lktp 2013 kwarda jatimrohmanudin .
 
Proposal class meeting
Proposal class meetingProposal class meeting
Proposal class meetingRiza_Breakerz
 
Proposal hari pgri 2019 jangkar
Proposal hari pgri 2019 jangkarProposal hari pgri 2019 jangkar
Proposal hari pgri 2019 jangkarKhofi Anand
 
Laporan Akhir Kuliah Kerja Nyata Non-Reguler 04 RW 08 Mitra Bisnis Ikan Band...
Laporan Akhir Kuliah Kerja Nyata Non-Reguler 04 RW 08  Mitra Bisnis Ikan Band...Laporan Akhir Kuliah Kerja Nyata Non-Reguler 04 RW 08  Mitra Bisnis Ikan Band...
Laporan Akhir Kuliah Kerja Nyata Non-Reguler 04 RW 08 Mitra Bisnis Ikan Band...Achmad Adhiaksa Hutomo
 
Presentas DPD KNPI Indramayu
Presentas  DPD KNPI IndramayuPresentas  DPD KNPI Indramayu
Presentas DPD KNPI IndramayuJarak Desa
 
Presentase Program KNPI Indramayu
Presentase Program KNPI IndramayuPresentase Program KNPI Indramayu
Presentase Program KNPI IndramayuJarak Desa
 
Struktur dabin v 2017 2018
Struktur dabin v 2017 2018Struktur dabin v 2017 2018
Struktur dabin v 2017 2018Erny Kucing
 
Proposal ldks-2009-jadi
Proposal ldks-2009-jadiProposal ldks-2009-jadi
Proposal ldks-2009-jadiIday Ida
 
Jumbara PMR OKU
Jumbara PMR OKUJumbara PMR OKU
Jumbara PMR OKUMas Sugeng
 
Proposal jumbara PMR OKU
Proposal jumbara PMR OKUProposal jumbara PMR OKU
Proposal jumbara PMR OKUMas Sugeng
 
Proposal program-kerja-pramuka-mi-ath-thahiriyah
Proposal program-kerja-pramuka-mi-ath-thahiriyahProposal program-kerja-pramuka-mi-ath-thahiriyah
Proposal program-kerja-pramuka-mi-ath-thahiriyahCep Tea
 
Bulletin percasi mjl_ed_xii-16
Bulletin  percasi mjl_ed_xii-16Bulletin  percasi mjl_ed_xii-16
Bulletin percasi mjl_ed_xii-16Mohammad Shafari
 
1. print NEW proposal mubes pmr.docx
1. print NEW proposal mubes pmr.docx1. print NEW proposal mubes pmr.docx
1. print NEW proposal mubes pmr.docxNurannisahairani27
 

Semelhante a Proposal jumbara pmr (20)

Proposal ldks
Proposal ldksProposal ldks
Proposal ldks
 
Proposal lktp 2013 kwarda jatim
Proposal lktp 2013 kwarda jatimProposal lktp 2013 kwarda jatim
Proposal lktp 2013 kwarda jatim
 
Proposal class meeting
Proposal class meetingProposal class meeting
Proposal class meeting
 
Proposal pramuka
Proposal pramukaProposal pramuka
Proposal pramuka
 
Proposal hari pgri 2019 jangkar
Proposal hari pgri 2019 jangkarProposal hari pgri 2019 jangkar
Proposal hari pgri 2019 jangkar
 
Juklak BA 2014
Juklak BA 2014Juklak BA 2014
Juklak BA 2014
 
Laporan Akhir Kuliah Kerja Nyata Non-Reguler 04 RW 08 Mitra Bisnis Ikan Band...
Laporan Akhir Kuliah Kerja Nyata Non-Reguler 04 RW 08  Mitra Bisnis Ikan Band...Laporan Akhir Kuliah Kerja Nyata Non-Reguler 04 RW 08  Mitra Bisnis Ikan Band...
Laporan Akhir Kuliah Kerja Nyata Non-Reguler 04 RW 08 Mitra Bisnis Ikan Band...
 
Proposal donor darah
Proposal donor darahProposal donor darah
Proposal donor darah
 
Presentas DPD KNPI Indramayu
Presentas  DPD KNPI IndramayuPresentas  DPD KNPI Indramayu
Presentas DPD KNPI Indramayu
 
Presentase Program KNPI Indramayu
Presentase Program KNPI IndramayuPresentase Program KNPI Indramayu
Presentase Program KNPI Indramayu
 
Struktur dabin v 2017 2018
Struktur dabin v 2017 2018Struktur dabin v 2017 2018
Struktur dabin v 2017 2018
 
Kegiatan pramuka
Kegiatan pramukaKegiatan pramuka
Kegiatan pramuka
 
Proposal ldks-2009-jadi
Proposal ldks-2009-jadiProposal ldks-2009-jadi
Proposal ldks-2009-jadi
 
Jumbara PMR OKU
Jumbara PMR OKUJumbara PMR OKU
Jumbara PMR OKU
 
Proposal jumbara PMR OKU
Proposal jumbara PMR OKUProposal jumbara PMR OKU
Proposal jumbara PMR OKU
 
Proposal program-kerja-pramuka-mi-ath-thahiriyah
Proposal program-kerja-pramuka-mi-ath-thahiriyahProposal program-kerja-pramuka-mi-ath-thahiriyah
Proposal program-kerja-pramuka-mi-ath-thahiriyah
 
Bulletin percasi mjl_ed_xii-16
Bulletin  percasi mjl_ed_xii-16Bulletin  percasi mjl_ed_xii-16
Bulletin percasi mjl_ed_xii-16
 
Proposal kegiatan
Proposal kegiatanProposal kegiatan
Proposal kegiatan
 
1. print NEW proposal mubes pmr.docx
1. print NEW proposal mubes pmr.docx1. print NEW proposal mubes pmr.docx
1. print NEW proposal mubes pmr.docx
 
Narakarya.fix
Narakarya.fixNarakarya.fix
Narakarya.fix
 

Mais de slamet adi

DATA METEOROLOGI UNTUK AKTIVITA PELAYARAN.pptx
DATA METEOROLOGI UNTUK AKTIVITA PELAYARAN.pptxDATA METEOROLOGI UNTUK AKTIVITA PELAYARAN.pptx
DATA METEOROLOGI UNTUK AKTIVITA PELAYARAN.pptxslamet adi
 
Pkk usulan widyaiswara11072019155543
Pkk usulan widyaiswara11072019155543Pkk usulan widyaiswara11072019155543
Pkk usulan widyaiswara11072019155543slamet adi
 
Kisi kisi usbn smk dasar-dasar teknik komputer dan informatika
Kisi kisi usbn smk dasar-dasar teknik komputer dan informatikaKisi kisi usbn smk dasar-dasar teknik komputer dan informatika
Kisi kisi usbn smk dasar-dasar teknik komputer dan informatikaslamet adi
 
Pemberkasan plpg kg
Pemberkasan plpg  kgPemberkasan plpg  kg
Pemberkasan plpg kgslamet adi
 
Tugas kelas xii gangguan keamanan
Tugas kelas xii gangguan keamananTugas kelas xii gangguan keamanan
Tugas kelas xii gangguan keamananslamet adi
 
39 silabus-sejarah-indonesia-sma-umum versi120216
39 silabus-sejarah-indonesia-sma-umum versi12021639 silabus-sejarah-indonesia-sma-umum versi120216
39 silabus-sejarah-indonesia-sma-umum versi120216slamet adi
 
B liswanti1202
B liswanti1202B liswanti1202
B liswanti1202slamet adi
 
Presentasi rapat kordinasi guru inti
Presentasi rapat kordinasi guru intiPresentasi rapat kordinasi guru inti
Presentasi rapat kordinasi guru intislamet adi
 

Mais de slamet adi (8)

DATA METEOROLOGI UNTUK AKTIVITA PELAYARAN.pptx
DATA METEOROLOGI UNTUK AKTIVITA PELAYARAN.pptxDATA METEOROLOGI UNTUK AKTIVITA PELAYARAN.pptx
DATA METEOROLOGI UNTUK AKTIVITA PELAYARAN.pptx
 
Pkk usulan widyaiswara11072019155543
Pkk usulan widyaiswara11072019155543Pkk usulan widyaiswara11072019155543
Pkk usulan widyaiswara11072019155543
 
Kisi kisi usbn smk dasar-dasar teknik komputer dan informatika
Kisi kisi usbn smk dasar-dasar teknik komputer dan informatikaKisi kisi usbn smk dasar-dasar teknik komputer dan informatika
Kisi kisi usbn smk dasar-dasar teknik komputer dan informatika
 
Pemberkasan plpg kg
Pemberkasan plpg  kgPemberkasan plpg  kg
Pemberkasan plpg kg
 
Tugas kelas xii gangguan keamanan
Tugas kelas xii gangguan keamananTugas kelas xii gangguan keamanan
Tugas kelas xii gangguan keamanan
 
39 silabus-sejarah-indonesia-sma-umum versi120216
39 silabus-sejarah-indonesia-sma-umum versi12021639 silabus-sejarah-indonesia-sma-umum versi120216
39 silabus-sejarah-indonesia-sma-umum versi120216
 
B liswanti1202
B liswanti1202B liswanti1202
B liswanti1202
 
Presentasi rapat kordinasi guru inti
Presentasi rapat kordinasi guru intiPresentasi rapat kordinasi guru inti
Presentasi rapat kordinasi guru inti
 

Último

Kontribusi Islam Dalam Pengembangan Peradaban Dunia - KELOMPOK 1.pptx
Kontribusi Islam Dalam Pengembangan Peradaban Dunia - KELOMPOK 1.pptxKontribusi Islam Dalam Pengembangan Peradaban Dunia - KELOMPOK 1.pptx
Kontribusi Islam Dalam Pengembangan Peradaban Dunia - KELOMPOK 1.pptxssuser50800a
 
tugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docx
tugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docxtugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docx
tugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docxmawan5982
 
Materi Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptx
Materi Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptxMateri Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptx
Materi Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptxRezaWahyuni6
 
Aksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdf
Aksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdfAksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdf
Aksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdfDimanWr1
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi TRAINING "Effective SUPERVISORY & LEADERSHIP Sk...
PELAKSANAAN  + Link2 Materi TRAINING "Effective  SUPERVISORY &  LEADERSHIP Sk...PELAKSANAAN  + Link2 Materi TRAINING "Effective  SUPERVISORY &  LEADERSHIP Sk...
PELAKSANAAN + Link2 Materi TRAINING "Effective SUPERVISORY & LEADERSHIP Sk...Kanaidi ken
 
Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5
Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5
Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5KIKI TRISNA MUKTI
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...Kanaidi ken
 
bab 6 ancaman terhadap negara dalam bingkai bhinneka tunggal ika
bab 6 ancaman terhadap negara dalam bingkai bhinneka tunggal ikabab 6 ancaman terhadap negara dalam bingkai bhinneka tunggal ika
bab 6 ancaman terhadap negara dalam bingkai bhinneka tunggal ikaAtiAnggiSupriyati
 
Perumusan Visi dan Prakarsa Perubahan.pptx
Perumusan Visi dan Prakarsa Perubahan.pptxPerumusan Visi dan Prakarsa Perubahan.pptx
Perumusan Visi dan Prakarsa Perubahan.pptxadimulianta1
 
Latihan Soal bahasa Indonesia untuk anak sekolah sekelas SMP atau pun sederajat
Latihan Soal bahasa Indonesia untuk anak sekolah sekelas SMP atau pun sederajatLatihan Soal bahasa Indonesia untuk anak sekolah sekelas SMP atau pun sederajat
Latihan Soal bahasa Indonesia untuk anak sekolah sekelas SMP atau pun sederajatArfiGraphy
 
Refleksi Mandiri Modul 1.3 - KANVAS BAGJA.pptx.pptx
Refleksi Mandiri Modul 1.3 - KANVAS BAGJA.pptx.pptxRefleksi Mandiri Modul 1.3 - KANVAS BAGJA.pptx.pptx
Refleksi Mandiri Modul 1.3 - KANVAS BAGJA.pptx.pptxIrfanAudah1
 
Contoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdf
Contoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdfContoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdf
Contoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdfCandraMegawati
 
Materi Pertemuan 6 Materi Pertemuan 6.pptx
Materi Pertemuan 6 Materi Pertemuan 6.pptxMateri Pertemuan 6 Materi Pertemuan 6.pptx
Materi Pertemuan 6 Materi Pertemuan 6.pptxRezaWahyuni6
 
Modul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase C
Modul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase CModul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase C
Modul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase CAbdiera
 
Dinamika Hidrosfer geografi kelas X genap
Dinamika Hidrosfer geografi kelas X genapDinamika Hidrosfer geografi kelas X genap
Dinamika Hidrosfer geografi kelas X genapsefrida3
 
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 ppt
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 pptppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 ppt
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 pptArkhaRega1
 
DEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 PENDIDIKAN GURU PENGGERAK
DEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 PENDIDIKAN GURU PENGGERAKDEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 PENDIDIKAN GURU PENGGERAK
DEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 PENDIDIKAN GURU PENGGERAKirwan461475
 
Aksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru Penggerak
Aksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru PenggerakAksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru Penggerak
Aksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru Penggeraksupriadi611
 
Sesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 10.pptx
Sesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 10.pptxSesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 10.pptx
Sesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 10.pptxSovyOktavianti
 
442539315-ppt-modul-6-pend-seni-pptx.pptx
442539315-ppt-modul-6-pend-seni-pptx.pptx442539315-ppt-modul-6-pend-seni-pptx.pptx
442539315-ppt-modul-6-pend-seni-pptx.pptxHendryJulistiyanto
 

Último (20)

Kontribusi Islam Dalam Pengembangan Peradaban Dunia - KELOMPOK 1.pptx
Kontribusi Islam Dalam Pengembangan Peradaban Dunia - KELOMPOK 1.pptxKontribusi Islam Dalam Pengembangan Peradaban Dunia - KELOMPOK 1.pptx
Kontribusi Islam Dalam Pengembangan Peradaban Dunia - KELOMPOK 1.pptx
 
tugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docx
tugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docxtugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docx
tugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docx
 
Materi Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptx
Materi Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptxMateri Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptx
Materi Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptx
 
Aksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdf
Aksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdfAksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdf
Aksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdf
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi TRAINING "Effective SUPERVISORY & LEADERSHIP Sk...
PELAKSANAAN  + Link2 Materi TRAINING "Effective  SUPERVISORY &  LEADERSHIP Sk...PELAKSANAAN  + Link2 Materi TRAINING "Effective  SUPERVISORY &  LEADERSHIP Sk...
PELAKSANAAN + Link2 Materi TRAINING "Effective SUPERVISORY & LEADERSHIP Sk...
 
Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5
Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5
Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...
 
bab 6 ancaman terhadap negara dalam bingkai bhinneka tunggal ika
bab 6 ancaman terhadap negara dalam bingkai bhinneka tunggal ikabab 6 ancaman terhadap negara dalam bingkai bhinneka tunggal ika
bab 6 ancaman terhadap negara dalam bingkai bhinneka tunggal ika
 
Perumusan Visi dan Prakarsa Perubahan.pptx
Perumusan Visi dan Prakarsa Perubahan.pptxPerumusan Visi dan Prakarsa Perubahan.pptx
Perumusan Visi dan Prakarsa Perubahan.pptx
 
Latihan Soal bahasa Indonesia untuk anak sekolah sekelas SMP atau pun sederajat
Latihan Soal bahasa Indonesia untuk anak sekolah sekelas SMP atau pun sederajatLatihan Soal bahasa Indonesia untuk anak sekolah sekelas SMP atau pun sederajat
Latihan Soal bahasa Indonesia untuk anak sekolah sekelas SMP atau pun sederajat
 
Refleksi Mandiri Modul 1.3 - KANVAS BAGJA.pptx.pptx
Refleksi Mandiri Modul 1.3 - KANVAS BAGJA.pptx.pptxRefleksi Mandiri Modul 1.3 - KANVAS BAGJA.pptx.pptx
Refleksi Mandiri Modul 1.3 - KANVAS BAGJA.pptx.pptx
 
Contoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdf
Contoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdfContoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdf
Contoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdf
 
Materi Pertemuan 6 Materi Pertemuan 6.pptx
Materi Pertemuan 6 Materi Pertemuan 6.pptxMateri Pertemuan 6 Materi Pertemuan 6.pptx
Materi Pertemuan 6 Materi Pertemuan 6.pptx
 
Modul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase C
Modul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase CModul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase C
Modul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase C
 
Dinamika Hidrosfer geografi kelas X genap
Dinamika Hidrosfer geografi kelas X genapDinamika Hidrosfer geografi kelas X genap
Dinamika Hidrosfer geografi kelas X genap
 
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 ppt
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 pptppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 ppt
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 ppt
 
DEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 PENDIDIKAN GURU PENGGERAK
DEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 PENDIDIKAN GURU PENGGERAKDEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 PENDIDIKAN GURU PENGGERAK
DEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 PENDIDIKAN GURU PENGGERAK
 
Aksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru Penggerak
Aksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru PenggerakAksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru Penggerak
Aksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru Penggerak
 
Sesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 10.pptx
Sesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 10.pptxSesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 10.pptx
Sesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 10.pptx
 
442539315-ppt-modul-6-pend-seni-pptx.pptx
442539315-ppt-modul-6-pend-seni-pptx.pptx442539315-ppt-modul-6-pend-seni-pptx.pptx
442539315-ppt-modul-6-pend-seni-pptx.pptx
 

Proposal jumbara pmr

  • 1. PROPOSAL KEGIATAN JUMBARA PMR KE XII DAN TEMU KARYA KSR PMI KOTA SEMARANG
  • 2. PROPOSAL JUMBARA PMR KE XII DAN TEMU KARYA KSR PMI KOTA SEMARANG I. PENDAHULUAN PMI Kota Semarang sebagai salah satu organisasi yang bergerak di bidang kepalangmerahan turut serta menyiapkan kader pemimpin bangsa melalui upaya pembinaan generasi muda. Diantaranya melalui pembinaan Palang Merah Remaja (PMR) dan KSR. PMR Wira SMK Negeri 10 Semarang merupakan salah satu wadah bagi siswa SMK10 Semarang dalam mencetak anggota-anggota PMR yang berkarakter positifdan mencerminkan jiwa kepalangmerahan. Dalam pelaksanaannya PMR Wira SMK Negei 10 Semarang melakukan perekrutan anggota baru, latihan rutin dan melaksanakan kegiatan yang bermanfaat bagi anggota PMR. Serta melaksanakan penugasan yang memerlukan tenaga anggota PMR setiap kegiatan di sekolah Untuk mengevaluasi kegiatan tersebut, PMI Kota Semarang memfasilitasi anggota PMR dalam kegiatan Jumbara PMR dan Temu Karya KSR Tingkat Kota Semarang Tahun 2018. II. NAMA KEGIATAN Kegiatan ini bernama “JUMBARA PMR KE XII DAN TEMU KARYA KSR PMI KOTA SEMARANG”. III.DASAR KEGIATAN 1. Surat edaran nomor 696/ ADM.JUM/VII/2018 PMI Kota Semarang. IV. TUJUAN KEGIATAN Menumbuhkembangkan karakter kepalangmerahan dan peran anggota PMR melalui penerapan Tri Bhakti PMR, pendidik sebaya dan pendekatan keterampilan hidup serta meningkatkan peran karya KSR dalam tugas-tugas kepalangmerahan guna peningkatan kapasitas PMI. V. BENTUK KEGIATAN Kegiatan Jumbara PMR dan Temu Karya KSR PMI Kota Semarang tahun 2018 adalah sebagai berikut 1. Upacara Pembukaan
  • 3. 2. Pelaksanaan kegiatan Jumbara PMR dan Temu Karya KSR dilaksanakan sesuai alur, yang diuraikan menjadi kegiatan-kegiatan. 3. Metode yang diterapkan beragam, aantara lain: diskusi, tanya jawab, simulasi, bermain peran, presentasi, kampanye, kunjungan ke lapangan. 4. Kontingen akan dikelompokkan menjadi kelurahan, RW, dan RT, maka kegiatan pendukung ditiap tingkatan tersebut juga diikuti oleh seluruh peserta. 5. Kegiatan Jumbara PMR dan Temukarya KSR tingkat Kota Semarang 6. Senam dan Olahraga bersama 7. Bhakti Masyarakat. 8. Pelatihan-pelatihan 9. Saresehan Bagi Pembina PMR 10. Upacara penutupan VI. WAKTU DAN TEMPAT PELAKSANAAN hari : Kamis s.d. Minggu tanggal : 30-31 Agustus dan 1-2 September 2018 pukul : 13.00 WIB s.d. Selesai tempat : bumi perkemahan Harda Walika Jatirejo, Kec. Gunungpati, Kota Semarang. VII. PESERTA Peserta kegiatan PMR dan Temu Karya KSR PMI Kota Semarang tahun 2018 adalah : 1. 10 anggota PMR Wira SMK Negeri 10 Semarang 2. 1 orang pendamping PMR Wira SMK Negeri 10 Semarang VIII. PENDANAAN Estimasi Dana Terlampir IX. PENUTUP Demikian proposal kegiatan ini kami susun agar dapat menjadi perhatian dan pertimbangan untuk selanjutnya dapat disetujui. Atas perhatian dan kebijaksanaan Bapak kami mengucapkan terima kasih.
  • 4. Koordinator Ekstrakurikuler Slamet Adi Purwanto NIP. 197310112008011004 Pelatih Siti Khalimah NTA. 332508202317470 Mengetahui, Kepala Sekolah Drs. H. Bambang Sujatmiko, M.Si. NIP. 196401031989031015
  • 6. Lampiran 2 RANCANGAN PENDANAAN JUMBARA PMR DAN TEMU KARYA KSR PMI KOTA SEMARANG NO Jenis Pengeluaran Volume Satuan Harga (Rp) Jumlah (Rp) Sub Total (Rp) Administrasi dan Dokumentasi 1075000 1 Administrasi Tim 1 tim 200000 200000 2 Cetak Foto 50 buah 2500 125000 3 Print Materi Lomba 10 orang 50000 500000 4 bedge PMI dan PMR 10 buah 25000 250000 Konsumsi 3680000 5 Sarapan 4 hari 15 peserta 60 Bungkus 20000 1200000 6 Makan siang 4 hari 15 peserta 60 Bungkus 20000 1200000 7 Makan malam 4 hari 15 peserta 60 Bungkus 20000 1200000 8 Galon air minum isi ulang 8 galon 10000 80000 Perlengkapan 2265000 9 Sewa tenda (2-3) orang 1 buah 35000 35000 10 Sapu lidi 1 buah 30000 30000 11 Volunteer carnival 1 buah 1000000 1000000 12 Transportasi peserta 1 buah 1200000 1200000 Total 7020000 Mengetahui, Kepala Sekolah Drs. H. Bambang Sujatmiko, M.Si. NIP. 196401031989031015 Koordinator Ekstrakurikuler Slamet Adi Purwanto NIP. 197310112008011004 Pelatih Siti Khalimah NTA. 332508202317470