SlideShare uma empresa Scribd logo
1 de 13
Mata Kuliah
“Manajemen Keperawatan”
Dosen Pembimbing
“Puguh W.,S.Kp.,M.Kep”
Program Studi Diploma III Keperawatan
Fakultas Ilmu Kesehatan
Universitas Muhammadiyah Magelang
Saprida Apriani
NIM : 13.0601.0041
P e n e m u K o n s t r u k s i
P o n d a s i “ C a k a r A y a m ”
Beliau adalah. . . . .
Prof. Dr. Ir. Sedyatmo
Prof. Dr. Ir. Sedyatmo lahir 24
oktober 1909 di Karanganyar,
Jawa Tengah. Wafat diusia 75
tahun 1984 dimakamkan di
Karanganyar.
Beliau adalah seorang Insinyur
di Indonesia. Sedyatmo yang
sering dijuluki “Si Kancil”
terkenal karena banyak akalnya
menempuk pendidikannya di
Technische Hogescholl (THS)
yang sekarang menjadi Institute
Teknologi Bandung (ITB).
Selesai dari THS pada tahun
1934, Sedyatmo bekerja sebagai
Insinyur perencanaan
diberbagai Instansi Pemerintah.
Sedyatmo dikenal sebagai
penemu “Pondasi Cakar Ayam”
Jembatan “Wiroko”
yang berdiri diatas
sungai Bengawan Solo
yang selesai dibangun
tahun 1937, merupakan
karya pertama yang
melecut kepercayaan
dirinya seorang insinyur
Ide Mutu
“Prof. Dr. Ir. Sedyatmo”
Temuan Sedyatmo awalnya digunakan dalam pembuatan
apron Pelabuhan Udara Angkatan Laut Juanda, Surabaya;
Landasan Bandara Polonia, Medan; & Landasan Bandara
Soekarno-Hatta, Jakarta. Hasil temuan tersebut telah
dipatenkan dan dipakai diluar negeri.
System pondasi cakar ayam yang ditemukan
tahun 1962.
Apron terminal A Bandara
Soekarno-Hatta , Cengkareng.
Dari 1.800hektar (18km persegi)
pengerasan lahan disana,
120hektar di antarannya
memanfaatkan teknologi system
konstruksi cakar ayam
(pemakaian mulai dari tempat
parkir pesawat terbang, taxi way
hingga landasan pacu, dilihat
dari menara kontrol yang juga
masih dalam tahap
pembangunan pada tahun 1983.
yang mendapatkan penghargaan
arsitektur Lansekap Aga Khan
pada 1995.
Hasil pengujian di Polonia
menunjukkan bahwa Pondasi
Cakar Ayam mempu mereduksi
hingga 75% tekanan pada tanah
dibawah landasan pacu.
Beberarapa tabung beton yang akan ditanamkan kedalam tanah
sebagai bagian dari konstruksi Cakar Ayam. Perhatikan pembesian
pada tabung-tabung tersebut yang tidak terlalu besar (12 mm)
Next. . . . .
Pondasi cakar ayam terdiri dari plat
beton bertulang dengan ketebalan
10-15cm yang “mengapung” diatas
tanah lembek, agar lempengan beton
itu tidak menukik dan tetap kaku
bila diberi beban, dibawahnya
“bergantungan” sejumlah pipa beton
bertulang (d=50cm dg @jarak 1-
1.5m) yang secara monolitik
menyatu dengan lempengan beton
tadi.rangkaian pipa ini
memanfaatkan tekanan pasif tanah
lembek, terutama yang lateral
(menyamping) hingga tetap vertikal.
Hinnga sebabnya, kedalaman
pondasi ini tidak perlu menembus
tanah keras. Untuk pipa dipakai
tulangan tunggal, sedangkan u tuk
plat dipakai tulangan ganda.
Sistem pondasi cakar ayam sangat
sederhana, hingga cocok sekali
diterapkan didaerah dimana
peralatan modern dan tenaga ahli
sukar didapat. Sampai batas-batas
tertentu, sistem ini dapat
menggantikan pondasi tiang
pancang. Untuk gedung berlantai 3-4
misalnya, sistem cakar ayam
biayanya akan sama dengan pondasi
tiang pancang 12m.
konstruksi Cakar Ayam ini telah
menunjukkan keandalannya, bahkan
pasca diuji puluhan tahun.
Beberapa karya Sedyatmo lainnya yang
terkenal adalah pompa Hidrolis, bendungan
Jatiluhur, dan bahkan Jembatan Suramadu
dibangun berdasarkan konsep awal Sedyatmo.
Tak heran, kontribusinya yang luar biasa bagi
pengetahuan teknik, menobatkan Sedyatmo
meraih sejumlah penghargaan Internasional.
Nama Sedyatmo kemudian diabadikan sebagai
nama jalan bebas hambatan dari Jakarta menuju
Bandara Soekarno-Hatta.
Pemerintah Indonesia menganugerahkan Bintan
Mahaputra Kelas I kepada Sedyatmo atas jasa-
jasanya.
Prof. Dr. Ir. Sedyatmo
REFERENSI
Buku & Majalah :
Floriberta Aning S., 100 Tokoh yang Mengubag
Indonesia: Biografi singkat seratus Tokoh yang Paling
Berpengaruh dalam Sejarah Indonesia Abad 20,
Yogyakarta: Narasi, 2006. hal.177-178.
Tempo, 01/IX 03 Maret 1997
Tempo, 23/X 02 Agustus 19980
Tempo, 38/X 15 November 1980
Tempo, 40/X 29 November 1980
Tempo, 49/XI O6 Februari 1982
13.0601.0041  saprida apriani

Mais conteúdo relacionado

Destaque

16 - F2000 - 2011 - SteBarbe1 - SaintEtienne
16 - F2000 - 2011 - SteBarbe1 - SaintEtienne16 - F2000 - 2011 - SteBarbe1 - SaintEtienne
16 - F2000 - 2011 - SteBarbe1 - SaintEtienneCédric Frayssinet
 
21 HARI DOA & PUASA 2014
21 HARI DOA & PUASA 2014 21 HARI DOA & PUASA 2014
21 HARI DOA & PUASA 2014 Ding Emang
 
Easter Sunday
Easter Sunday Easter Sunday
Easter Sunday Ding Emang
 
Kerajaan Allah dan Prinsip
Kerajaan Allah dan PrinsipKerajaan Allah dan Prinsip
Kerajaan Allah dan PrinsipDing Emang
 
Apa yang raja tawarkan
Apa yang raja tawarkanApa yang raja tawarkan
Apa yang raja tawarkanDing Emang
 
Seri Doa Bapa Kami: Pengenalan
Seri Doa Bapa Kami: PengenalanSeri Doa Bapa Kami: Pengenalan
Seri Doa Bapa Kami: PengenalanDing Emang
 
Seri Doa Bapa Kami: Datanglah KerajaanMu Jadilah KehendakMu
Seri Doa Bapa Kami: Datanglah KerajaanMu Jadilah KehendakMuSeri Doa Bapa Kami: Datanglah KerajaanMu Jadilah KehendakMu
Seri Doa Bapa Kami: Datanglah KerajaanMu Jadilah KehendakMuDing Emang
 
Eee 2011 - 05 - louis armand - villefranche
Eee   2011 - 05 - louis armand - villefrancheEee   2011 - 05 - louis armand - villefranche
Eee 2011 - 05 - louis armand - villefrancheCédric Frayssinet
 
02 f2000 - 2011 - branly - lyon
02   f2000 - 2011 - branly - lyon02   f2000 - 2011 - branly - lyon
02 f2000 - 2011 - branly - lyonCédric Frayssinet
 
Seri Doa Bapa Kami: Dikuduskanlah NamaMu
Seri Doa Bapa Kami: Dikuduskanlah NamaMuSeri Doa Bapa Kami: Dikuduskanlah NamaMu
Seri Doa Bapa Kami: Dikuduskanlah NamaMuDing Emang
 
Laporan Pendahuluan Bronkitis
Laporan Pendahuluan BronkitisLaporan Pendahuluan Bronkitis
Laporan Pendahuluan BronkitisSelvia Agueda
 

Destaque (12)

16 - F2000 - 2011 - SteBarbe1 - SaintEtienne
16 - F2000 - 2011 - SteBarbe1 - SaintEtienne16 - F2000 - 2011 - SteBarbe1 - SaintEtienne
16 - F2000 - 2011 - SteBarbe1 - SaintEtienne
 
Let It Go
Let It GoLet It Go
Let It Go
 
21 HARI DOA & PUASA 2014
21 HARI DOA & PUASA 2014 21 HARI DOA & PUASA 2014
21 HARI DOA & PUASA 2014
 
Easter Sunday
Easter Sunday Easter Sunday
Easter Sunday
 
Kerajaan Allah dan Prinsip
Kerajaan Allah dan PrinsipKerajaan Allah dan Prinsip
Kerajaan Allah dan Prinsip
 
Apa yang raja tawarkan
Apa yang raja tawarkanApa yang raja tawarkan
Apa yang raja tawarkan
 
Seri Doa Bapa Kami: Pengenalan
Seri Doa Bapa Kami: PengenalanSeri Doa Bapa Kami: Pengenalan
Seri Doa Bapa Kami: Pengenalan
 
Seri Doa Bapa Kami: Datanglah KerajaanMu Jadilah KehendakMu
Seri Doa Bapa Kami: Datanglah KerajaanMu Jadilah KehendakMuSeri Doa Bapa Kami: Datanglah KerajaanMu Jadilah KehendakMu
Seri Doa Bapa Kami: Datanglah KerajaanMu Jadilah KehendakMu
 
Eee 2011 - 05 - louis armand - villefranche
Eee   2011 - 05 - louis armand - villefrancheEee   2011 - 05 - louis armand - villefranche
Eee 2011 - 05 - louis armand - villefranche
 
02 f2000 - 2011 - branly - lyon
02   f2000 - 2011 - branly - lyon02   f2000 - 2011 - branly - lyon
02 f2000 - 2011 - branly - lyon
 
Seri Doa Bapa Kami: Dikuduskanlah NamaMu
Seri Doa Bapa Kami: Dikuduskanlah NamaMuSeri Doa Bapa Kami: Dikuduskanlah NamaMu
Seri Doa Bapa Kami: Dikuduskanlah NamaMu
 
Laporan Pendahuluan Bronkitis
Laporan Pendahuluan BronkitisLaporan Pendahuluan Bronkitis
Laporan Pendahuluan Bronkitis
 

Mais de Selvia Agueda

penyakit yang disebabkan oleh bakteri
penyakit yang disebabkan oleh bakteripenyakit yang disebabkan oleh bakteri
penyakit yang disebabkan oleh bakteriSelvia Agueda
 
13.0601.0046 diah utami
13.0601.0046 diah utami13.0601.0046 diah utami
13.0601.0046 diah utamiSelvia Agueda
 
13.0601.0044 fitri jayanti
13.0601.0044  fitri jayanti13.0601.0044  fitri jayanti
13.0601.0044 fitri jayantiSelvia Agueda
 
13.0601.0043 anita mahya
13.0601.0043 anita mahya13.0601.0043 anita mahya
13.0601.0043 anita mahyaSelvia Agueda
 
13.0601.0042 novia sofiyanti
13.0601.0042  novia sofiyanti13.0601.0042  novia sofiyanti
13.0601.0042 novia sofiyantiSelvia Agueda
 
13.0601.0040 candra satrio
13.0601.0040  candra satrio13.0601.0040  candra satrio
13.0601.0040 candra satrioSelvia Agueda
 
13.0601.0039 dekry anisa wulandari
13.0601.0039 dekry anisa wulandari13.0601.0039 dekry anisa wulandari
13.0601.0039 dekry anisa wulandariSelvia Agueda
 
13.0601.0038 hida dwi ning tyas
13.0601.0038  hida dwi ning tyas13.0601.0038  hida dwi ning tyas
13.0601.0038 hida dwi ning tyasSelvia Agueda
 
13.0601.0037 iin rafiah
13.0601.0037  iin rafiah13.0601.0037  iin rafiah
13.0601.0037 iin rafiahSelvia Agueda
 
13.0601.0036 eka mardiyanti
13.0601.0036 eka mardiyanti13.0601.0036 eka mardiyanti
13.0601.0036 eka mardiyantiSelvia Agueda
 
13.0601.0035 ririn setyowati
13.0601.0035  ririn setyowati13.0601.0035  ririn setyowati
13.0601.0035 ririn setyowatiSelvia Agueda
 
13.0601.0034 rizki ulfa alana
13.0601.0034  rizki ulfa alana13.0601.0034  rizki ulfa alana
13.0601.0034 rizki ulfa alanaSelvia Agueda
 
13.0601.0033 oktavia indri h
13.0601.0033  oktavia indri h13.0601.0033  oktavia indri h
13.0601.0033 oktavia indri hSelvia Agueda
 
13.0601.0032 hasna miftakhul safitri
13.0601.0032  hasna miftakhul safitri13.0601.0032  hasna miftakhul safitri
13.0601.0032 hasna miftakhul safitriSelvia Agueda
 
13.0601.0030 ganda ardi pameling
13.0601.0030  ganda ardi pameling13.0601.0030  ganda ardi pameling
13.0601.0030 ganda ardi pamelingSelvia Agueda
 
13.0601.0029 odji riswanda saputra
13.0601.0029  odji riswanda saputra13.0601.0029  odji riswanda saputra
13.0601.0029 odji riswanda saputraSelvia Agueda
 
13.0601.0028 azizatul laily
13.0601.0028 azizatul laily13.0601.0028 azizatul laily
13.0601.0028 azizatul lailySelvia Agueda
 
13.0601.0025 suryaningsih
13.0601.0025  suryaningsih13.0601.0025  suryaningsih
13.0601.0025 suryaningsihSelvia Agueda
 
13.0601.0024 nur azizah
13.0601.0024  nur azizah13.0601.0024  nur azizah
13.0601.0024 nur azizahSelvia Agueda
 

Mais de Selvia Agueda (20)

penyakit yang disebabkan oleh bakteri
penyakit yang disebabkan oleh bakteripenyakit yang disebabkan oleh bakteri
penyakit yang disebabkan oleh bakteri
 
ide mutu
ide mutuide mutu
ide mutu
 
13.0601.0046 diah utami
13.0601.0046 diah utami13.0601.0046 diah utami
13.0601.0046 diah utami
 
13.0601.0044 fitri jayanti
13.0601.0044  fitri jayanti13.0601.0044  fitri jayanti
13.0601.0044 fitri jayanti
 
13.0601.0043 anita mahya
13.0601.0043 anita mahya13.0601.0043 anita mahya
13.0601.0043 anita mahya
 
13.0601.0042 novia sofiyanti
13.0601.0042  novia sofiyanti13.0601.0042  novia sofiyanti
13.0601.0042 novia sofiyanti
 
13.0601.0040 candra satrio
13.0601.0040  candra satrio13.0601.0040  candra satrio
13.0601.0040 candra satrio
 
13.0601.0039 dekry anisa wulandari
13.0601.0039 dekry anisa wulandari13.0601.0039 dekry anisa wulandari
13.0601.0039 dekry anisa wulandari
 
13.0601.0038 hida dwi ning tyas
13.0601.0038  hida dwi ning tyas13.0601.0038  hida dwi ning tyas
13.0601.0038 hida dwi ning tyas
 
13.0601.0037 iin rafiah
13.0601.0037  iin rafiah13.0601.0037  iin rafiah
13.0601.0037 iin rafiah
 
13.0601.0036 eka mardiyanti
13.0601.0036 eka mardiyanti13.0601.0036 eka mardiyanti
13.0601.0036 eka mardiyanti
 
13.0601.0035 ririn setyowati
13.0601.0035  ririn setyowati13.0601.0035  ririn setyowati
13.0601.0035 ririn setyowati
 
13.0601.0034 rizki ulfa alana
13.0601.0034  rizki ulfa alana13.0601.0034  rizki ulfa alana
13.0601.0034 rizki ulfa alana
 
13.0601.0033 oktavia indri h
13.0601.0033  oktavia indri h13.0601.0033  oktavia indri h
13.0601.0033 oktavia indri h
 
13.0601.0032 hasna miftakhul safitri
13.0601.0032  hasna miftakhul safitri13.0601.0032  hasna miftakhul safitri
13.0601.0032 hasna miftakhul safitri
 
13.0601.0030 ganda ardi pameling
13.0601.0030  ganda ardi pameling13.0601.0030  ganda ardi pameling
13.0601.0030 ganda ardi pameling
 
13.0601.0029 odji riswanda saputra
13.0601.0029  odji riswanda saputra13.0601.0029  odji riswanda saputra
13.0601.0029 odji riswanda saputra
 
13.0601.0028 azizatul laily
13.0601.0028 azizatul laily13.0601.0028 azizatul laily
13.0601.0028 azizatul laily
 
13.0601.0025 suryaningsih
13.0601.0025  suryaningsih13.0601.0025  suryaningsih
13.0601.0025 suryaningsih
 
13.0601.0024 nur azizah
13.0601.0024  nur azizah13.0601.0024  nur azizah
13.0601.0024 nur azizah
 

Último

442539315-ppt-modul-6-pend-seni-pptx.pptx
442539315-ppt-modul-6-pend-seni-pptx.pptx442539315-ppt-modul-6-pend-seni-pptx.pptx
442539315-ppt-modul-6-pend-seni-pptx.pptxHendryJulistiyanto
 
Dampak Pendudukan Jepang.pptx indonesia1
Dampak Pendudukan Jepang.pptx indonesia1Dampak Pendudukan Jepang.pptx indonesia1
Dampak Pendudukan Jepang.pptx indonesia1udin100
 
Keterampilan menyimak kelas bawah tugas UT
Keterampilan menyimak kelas bawah tugas UTKeterampilan menyimak kelas bawah tugas UT
Keterampilan menyimak kelas bawah tugas UTIndraAdm
 
Laporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMM
Laporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMMLaporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMM
Laporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMMmulyadia43
 
tugas 1 tutorial online anak berkebutuhan khusus di SD
tugas 1 tutorial online anak berkebutuhan khusus di SDtugas 1 tutorial online anak berkebutuhan khusus di SD
tugas 1 tutorial online anak berkebutuhan khusus di SDmawan5982
 
PEMANASAN GLOBAL - MATERI KELAS X MA.pptx
PEMANASAN GLOBAL - MATERI KELAS X MA.pptxPEMANASAN GLOBAL - MATERI KELAS X MA.pptx
PEMANASAN GLOBAL - MATERI KELAS X MA.pptxsukmakarim1998
 
LK.01._LK_Peta_Pikir modul 1.3_Kel1_NURYANTI_101.docx
LK.01._LK_Peta_Pikir modul 1.3_Kel1_NURYANTI_101.docxLK.01._LK_Peta_Pikir modul 1.3_Kel1_NURYANTI_101.docx
LK.01._LK_Peta_Pikir modul 1.3_Kel1_NURYANTI_101.docxPurmiasih
 
AKSI NYATA NARKOBA ATAU OBAT TERLARANG..
AKSI NYATA NARKOBA ATAU OBAT TERLARANG..AKSI NYATA NARKOBA ATAU OBAT TERLARANG..
AKSI NYATA NARKOBA ATAU OBAT TERLARANG..ikayogakinasih12
 
TUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdf
TUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdfTUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdf
TUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdfElaAditya
 
soal AKM Mata Pelajaran PPKN kelas .pptx
soal AKM Mata Pelajaran PPKN kelas .pptxsoal AKM Mata Pelajaran PPKN kelas .pptx
soal AKM Mata Pelajaran PPKN kelas .pptxazhari524
 
Aksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru Penggerak
Aksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru PenggerakAksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru Penggerak
Aksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru Penggeraksupriadi611
 
Aksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdf
Aksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdfAksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdf
Aksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdfDimanWr1
 
2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar mata pelajaranPPKn 2024.pdf
2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar  mata pelajaranPPKn 2024.pdf2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar  mata pelajaranPPKn 2024.pdf
2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar mata pelajaranPPKn 2024.pdfsdn3jatiblora
 
Modul Ajar Biologi Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka [abdiera.com]
Modul Ajar Biologi Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka [abdiera.com]Modul Ajar Biologi Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka [abdiera.com]
Modul Ajar Biologi Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka [abdiera.com]Abdiera
 
Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5
Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5
Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5KIKI TRISNA MUKTI
 
PPT AKSI NYATA KOMUNITAS BELAJAR .ppt di SD
PPT AKSI NYATA KOMUNITAS BELAJAR .ppt di SDPPT AKSI NYATA KOMUNITAS BELAJAR .ppt di SD
PPT AKSI NYATA KOMUNITAS BELAJAR .ppt di SDNurainiNuraini25
 
Sesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 10.pptx
Sesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 10.pptxSesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 10.pptx
Sesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 10.pptxSovyOktavianti
 
Latihan Soal bahasa Indonesia untuk anak sekolah sekelas SMP atau pun sederajat
Latihan Soal bahasa Indonesia untuk anak sekolah sekelas SMP atau pun sederajatLatihan Soal bahasa Indonesia untuk anak sekolah sekelas SMP atau pun sederajat
Latihan Soal bahasa Indonesia untuk anak sekolah sekelas SMP atau pun sederajatArfiGraphy
 
Refleksi Mandiri Modul 1.3 - KANVAS BAGJA.pptx.pptx
Refleksi Mandiri Modul 1.3 - KANVAS BAGJA.pptx.pptxRefleksi Mandiri Modul 1.3 - KANVAS BAGJA.pptx.pptx
Refleksi Mandiri Modul 1.3 - KANVAS BAGJA.pptx.pptxIrfanAudah1
 
Tugas 1 ABK di SD prodi pendidikan guru sekolah dasar.docx
Tugas 1 ABK di SD prodi pendidikan guru sekolah dasar.docxTugas 1 ABK di SD prodi pendidikan guru sekolah dasar.docx
Tugas 1 ABK di SD prodi pendidikan guru sekolah dasar.docxmawan5982
 

Último (20)

442539315-ppt-modul-6-pend-seni-pptx.pptx
442539315-ppt-modul-6-pend-seni-pptx.pptx442539315-ppt-modul-6-pend-seni-pptx.pptx
442539315-ppt-modul-6-pend-seni-pptx.pptx
 
Dampak Pendudukan Jepang.pptx indonesia1
Dampak Pendudukan Jepang.pptx indonesia1Dampak Pendudukan Jepang.pptx indonesia1
Dampak Pendudukan Jepang.pptx indonesia1
 
Keterampilan menyimak kelas bawah tugas UT
Keterampilan menyimak kelas bawah tugas UTKeterampilan menyimak kelas bawah tugas UT
Keterampilan menyimak kelas bawah tugas UT
 
Laporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMM
Laporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMMLaporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMM
Laporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMM
 
tugas 1 tutorial online anak berkebutuhan khusus di SD
tugas 1 tutorial online anak berkebutuhan khusus di SDtugas 1 tutorial online anak berkebutuhan khusus di SD
tugas 1 tutorial online anak berkebutuhan khusus di SD
 
PEMANASAN GLOBAL - MATERI KELAS X MA.pptx
PEMANASAN GLOBAL - MATERI KELAS X MA.pptxPEMANASAN GLOBAL - MATERI KELAS X MA.pptx
PEMANASAN GLOBAL - MATERI KELAS X MA.pptx
 
LK.01._LK_Peta_Pikir modul 1.3_Kel1_NURYANTI_101.docx
LK.01._LK_Peta_Pikir modul 1.3_Kel1_NURYANTI_101.docxLK.01._LK_Peta_Pikir modul 1.3_Kel1_NURYANTI_101.docx
LK.01._LK_Peta_Pikir modul 1.3_Kel1_NURYANTI_101.docx
 
AKSI NYATA NARKOBA ATAU OBAT TERLARANG..
AKSI NYATA NARKOBA ATAU OBAT TERLARANG..AKSI NYATA NARKOBA ATAU OBAT TERLARANG..
AKSI NYATA NARKOBA ATAU OBAT TERLARANG..
 
TUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdf
TUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdfTUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdf
TUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdf
 
soal AKM Mata Pelajaran PPKN kelas .pptx
soal AKM Mata Pelajaran PPKN kelas .pptxsoal AKM Mata Pelajaran PPKN kelas .pptx
soal AKM Mata Pelajaran PPKN kelas .pptx
 
Aksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru Penggerak
Aksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru PenggerakAksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru Penggerak
Aksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru Penggerak
 
Aksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdf
Aksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdfAksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdf
Aksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdf
 
2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar mata pelajaranPPKn 2024.pdf
2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar  mata pelajaranPPKn 2024.pdf2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar  mata pelajaranPPKn 2024.pdf
2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar mata pelajaranPPKn 2024.pdf
 
Modul Ajar Biologi Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka [abdiera.com]
Modul Ajar Biologi Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka [abdiera.com]Modul Ajar Biologi Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka [abdiera.com]
Modul Ajar Biologi Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka [abdiera.com]
 
Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5
Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5
Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5
 
PPT AKSI NYATA KOMUNITAS BELAJAR .ppt di SD
PPT AKSI NYATA KOMUNITAS BELAJAR .ppt di SDPPT AKSI NYATA KOMUNITAS BELAJAR .ppt di SD
PPT AKSI NYATA KOMUNITAS BELAJAR .ppt di SD
 
Sesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 10.pptx
Sesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 10.pptxSesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 10.pptx
Sesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 10.pptx
 
Latihan Soal bahasa Indonesia untuk anak sekolah sekelas SMP atau pun sederajat
Latihan Soal bahasa Indonesia untuk anak sekolah sekelas SMP atau pun sederajatLatihan Soal bahasa Indonesia untuk anak sekolah sekelas SMP atau pun sederajat
Latihan Soal bahasa Indonesia untuk anak sekolah sekelas SMP atau pun sederajat
 
Refleksi Mandiri Modul 1.3 - KANVAS BAGJA.pptx.pptx
Refleksi Mandiri Modul 1.3 - KANVAS BAGJA.pptx.pptxRefleksi Mandiri Modul 1.3 - KANVAS BAGJA.pptx.pptx
Refleksi Mandiri Modul 1.3 - KANVAS BAGJA.pptx.pptx
 
Tugas 1 ABK di SD prodi pendidikan guru sekolah dasar.docx
Tugas 1 ABK di SD prodi pendidikan guru sekolah dasar.docxTugas 1 ABK di SD prodi pendidikan guru sekolah dasar.docx
Tugas 1 ABK di SD prodi pendidikan guru sekolah dasar.docx
 

13.0601.0041 saprida apriani

  • 1. Mata Kuliah “Manajemen Keperawatan” Dosen Pembimbing “Puguh W.,S.Kp.,M.Kep” Program Studi Diploma III Keperawatan Fakultas Ilmu Kesehatan Universitas Muhammadiyah Magelang Saprida Apriani NIM : 13.0601.0041
  • 2. P e n e m u K o n s t r u k s i P o n d a s i “ C a k a r A y a m ”
  • 4. Prof. Dr. Ir. Sedyatmo Prof. Dr. Ir. Sedyatmo lahir 24 oktober 1909 di Karanganyar, Jawa Tengah. Wafat diusia 75 tahun 1984 dimakamkan di Karanganyar. Beliau adalah seorang Insinyur di Indonesia. Sedyatmo yang sering dijuluki “Si Kancil” terkenal karena banyak akalnya menempuk pendidikannya di Technische Hogescholl (THS) yang sekarang menjadi Institute Teknologi Bandung (ITB). Selesai dari THS pada tahun 1934, Sedyatmo bekerja sebagai Insinyur perencanaan diberbagai Instansi Pemerintah. Sedyatmo dikenal sebagai penemu “Pondasi Cakar Ayam”
  • 5. Jembatan “Wiroko” yang berdiri diatas sungai Bengawan Solo yang selesai dibangun tahun 1937, merupakan karya pertama yang melecut kepercayaan dirinya seorang insinyur
  • 6. Ide Mutu “Prof. Dr. Ir. Sedyatmo” Temuan Sedyatmo awalnya digunakan dalam pembuatan apron Pelabuhan Udara Angkatan Laut Juanda, Surabaya; Landasan Bandara Polonia, Medan; & Landasan Bandara Soekarno-Hatta, Jakarta. Hasil temuan tersebut telah dipatenkan dan dipakai diluar negeri.
  • 7. System pondasi cakar ayam yang ditemukan tahun 1962.
  • 8. Apron terminal A Bandara Soekarno-Hatta , Cengkareng. Dari 1.800hektar (18km persegi) pengerasan lahan disana, 120hektar di antarannya memanfaatkan teknologi system konstruksi cakar ayam (pemakaian mulai dari tempat parkir pesawat terbang, taxi way hingga landasan pacu, dilihat dari menara kontrol yang juga masih dalam tahap pembangunan pada tahun 1983. yang mendapatkan penghargaan arsitektur Lansekap Aga Khan pada 1995. Hasil pengujian di Polonia menunjukkan bahwa Pondasi Cakar Ayam mempu mereduksi hingga 75% tekanan pada tanah dibawah landasan pacu.
  • 9. Beberarapa tabung beton yang akan ditanamkan kedalam tanah sebagai bagian dari konstruksi Cakar Ayam. Perhatikan pembesian pada tabung-tabung tersebut yang tidak terlalu besar (12 mm)
  • 10. Next. . . . . Pondasi cakar ayam terdiri dari plat beton bertulang dengan ketebalan 10-15cm yang “mengapung” diatas tanah lembek, agar lempengan beton itu tidak menukik dan tetap kaku bila diberi beban, dibawahnya “bergantungan” sejumlah pipa beton bertulang (d=50cm dg @jarak 1- 1.5m) yang secara monolitik menyatu dengan lempengan beton tadi.rangkaian pipa ini memanfaatkan tekanan pasif tanah lembek, terutama yang lateral (menyamping) hingga tetap vertikal. Hinnga sebabnya, kedalaman pondasi ini tidak perlu menembus tanah keras. Untuk pipa dipakai tulangan tunggal, sedangkan u tuk plat dipakai tulangan ganda. Sistem pondasi cakar ayam sangat sederhana, hingga cocok sekali diterapkan didaerah dimana peralatan modern dan tenaga ahli sukar didapat. Sampai batas-batas tertentu, sistem ini dapat menggantikan pondasi tiang pancang. Untuk gedung berlantai 3-4 misalnya, sistem cakar ayam biayanya akan sama dengan pondasi tiang pancang 12m. konstruksi Cakar Ayam ini telah menunjukkan keandalannya, bahkan pasca diuji puluhan tahun.
  • 11. Beberapa karya Sedyatmo lainnya yang terkenal adalah pompa Hidrolis, bendungan Jatiluhur, dan bahkan Jembatan Suramadu dibangun berdasarkan konsep awal Sedyatmo. Tak heran, kontribusinya yang luar biasa bagi pengetahuan teknik, menobatkan Sedyatmo meraih sejumlah penghargaan Internasional. Nama Sedyatmo kemudian diabadikan sebagai nama jalan bebas hambatan dari Jakarta menuju Bandara Soekarno-Hatta. Pemerintah Indonesia menganugerahkan Bintan Mahaputra Kelas I kepada Sedyatmo atas jasa- jasanya. Prof. Dr. Ir. Sedyatmo
  • 12. REFERENSI Buku & Majalah : Floriberta Aning S., 100 Tokoh yang Mengubag Indonesia: Biografi singkat seratus Tokoh yang Paling Berpengaruh dalam Sejarah Indonesia Abad 20, Yogyakarta: Narasi, 2006. hal.177-178. Tempo, 01/IX 03 Maret 1997 Tempo, 23/X 02 Agustus 19980 Tempo, 38/X 15 November 1980 Tempo, 40/X 29 November 1980 Tempo, 49/XI O6 Februari 1982