SlideShare uma empresa Scribd logo
1 de 24
GA
TKA 214 STUDIO PERANCANGAN ARSITEKTUR BANGUNAN TINGGI
FAKULTAS TEKNIK
JURUSAN TEKNIK SIPIL
PROGRAM STUDI ARSITEKTUR
TAHUN AJARAN 2017/2018
APARTEMEN
FUNGSI
Menurut KBBI (Kamus Besar Bahasa Indonesia).
Apartemen adalah tempa tinggal (yang terdiri atas
kamar tidur, ruang tamu, kamar mandi, dapu, dll)
yang berada pada 1 lantai bangunan bertingkat.
Fungsi Utama : sebagai pemukiman1
Fungsi Pendukung (fungsi sekunder dari fungsi utama) : layanan
olahraga, layanan kesehatan, layanan komersial, dll.
2
Fungsi Pelengkap (fungsi untuk melengkapi fungsi pendukung) :
pos satpam, ruang administrasi, cleaning servis
3
PENGERTIAN
PELAKU
PENGHUNI PENGELOLAH
(PEMIMPIN)
PENGELOLAH
(RESEPSIONIS)
PENGELOLAH
(SECURITY)
PENGELOLAH
(Staf Kebugaran Jasmani dan
rohani)
PENGELOLA
( HOUSE KEEPING)
PENGELOLA
(PELAYANAN KESEHATAN)
PENGUNJUNG
KEBUTUHAN RUANG
PENGHUNI
KEBUTUHAN RUANG
PENGELOLA
NO PENGELOLA AKTIVITAS RUANG
1
Pemimpin dan
Pengurus
Administrasi
Bertugas mengkoordinasi berlangsungnya
kegiatan kepegawaian, keungan dan tata
usaha dalam apartemen
R. direktur / R. manager
R. keuangan
R. administrasi
R. pemasaran
R. rapat
R. operator
Toilet
R. tunggu tamu
2 Resepsionis
Bertugas menerima pesan, menerima
pengaduan dan informasi dari penghuni
apartemen menjadi perantara menerima
tamu penghuni
R. rapat
R. operator
Toilet
R. tunggu tamu
3 Security
Bertanggung jawab atas keamanan penghuni
bangunan
Pos satpam
Gudang
Dapur / Pantry
R. ganti
Toilet
4
Staf Kebugaran
Jasmani dan Rohani
Memberikan pelayan kesehatan, rekreasi dan
kebutuhan sehari-hari
Toilet
Fasilitas Olahraga
Dapur / Pantry
Fasilitas Umum
5
Pengelola Mekanikal
dan Elektrikal
Bertanggung jawab atas pemeliharaan dan
perbaikan dari seluruh unsur membangun
Gudang
R. kegiatan servis
R. kontrol
Toilet
6
Pelayanan
Kesehatan
Melayani kebutuhan pelayanan kesehatan
bagi para penghuni apartmen bila diperlukan
Fasilitas Kesehatan
Toilet
7 House Keeping
Bertangung jawab atas pengaturan krumh
tanggaan seperti laundry dan cleaning
R.ganti / loker karyawan
R. laundry
R. istirahat karyawan
No Fasilitas Umum Pengelola Aktivitas Ruang
1 RUANG LOBBY
Pengunjung Datang dan bertanya R. lobby
Pengelola
Melayani pengunjung R. lobby
Mengurus administrasi R. lobby
2 MARKET
Pengunjung
Menitipkan barang R. penitipan barang
Melihat-lihat R. penjualan
Memilih barang yang dibeli R. penjualan
Membayar barang belanjaan Kasir
Pramuniaga
Menata barang R. penjualan
Melayani pembayaran Kasir
Melakukan pembukuan R. administrasi
Karyawan
Absen R. absen
Mengontol arus barang Loading dock/ Gudang
Isirahat R. absen
3 RESTAUAN DAN CAFFE
Pengunjung
Melihat menu Meja makan
Memesan makanan minuman Meja makan
Mencuci tangan Toilet
Membayar makanan Kasir
Karyawan
Melayani pengunjung Meja makan
Menerima pembayaran Kasir
Menyiapkan pesanan Dapur / Pantry
Mengelola kasir Kasir
Menyiapkan bahan makanan/ barang Gudang
Isirahat R. Karyawan
Cleaning Servis Membersihkan meja dan kursi Meja makan
4 FASILITAS OLAHRAGA
Pengunjung
Mengganti pakaian Loker / R. ganti
Mencoba alat olahraga R. display
Membayar Kasir
Mengganti pakaian Loker / R. ganti
Membersihkan diri Toilet
Pramuniaga
Menata barang R. display
Memberikan instruksi R. display
Isirahat Loker / R. ganti
Karyawan
Melayani pengunjung R. display
Mengurus kasir Kasir
Merapikan barang R. display
Membershikan ruangan R.display
istirahat Loker / R. ganti
DATA TAPAK
Lokasi, Tautan Lingkungan
PETA INDONESIA
PETA KALIMANTAN BARAT PETA PONTIANAK
3
1
2
1
2
3
LOKASI SITE : Jl. H. Rais A. Rachman
KELURAHAN : Sungai Jawi
KECAMATAN : Pontianak Kota
4
4
5
5
6
6 U
DATA TAPAK
Tautan Lingkungan
Menuju GPIB Siloam Pontianak.
Jarak tempuh:
12-13 menit dari lokasi(mobil/motor)
Menuju alun-alun kapuas.
Jarak tempuh:
12-15 menit dari lokasi (mobil/motor)
Menuju SMA N 4 Pontianak.
Jarak tempuh:
4-5 menit dari lokasi (mobil/motor)
Menuju supermarket mitra anda.
Jarak tempuh:
8-9 menit dari lokasi (mobil/motor)
Menuju SMA N 4 Pontianak.
Jarak tempuh:
4-5 menit dari lokasi (mobil/motor)
Menuju SMA N 4 Pontianak.
Jarak tempuh:
4-5 menit dari lokasi (mobil/motor)
DATA TAPAK
Batas utara: Jalan H. Rais A. Rahman
Batas timur: Gang Cahaya Baru
Batas selatan: Gang Margodadirejo 2
Batas barat: riol kota
Ukuran, Tata Wilayah, dan Undang Undang
Undang-undang Republik Indonesia No. 20 Tahun 2016
PASAL 3C DAN 3G PENYELENGGARAAN RUMAH SUSUN BERTUJUAN UNTUK:
C. MENGURANGI LUASAN DAN MENCEGAH TIMBULNYA PERUMAHAN DAN PERMUKIMAN
KUMUH
G. MENJAMIN TERPENUHNYA KEBUTUHAN RUMAH SUSUN YANG LAYAK DAN TERJANGKAU,
TERUTAMA BAGI MBR DALAM LINGKUNGAN SEHAT, AMAN, HARMONIS DAN
BERKELANJUTAN DALAM SUATU SISTEM TATA KELOLA PERUMAHAN DAN PERMUKIMAN
YANG TERPADU
PASAL 17 RUMAH SUSUN DAPAT DIBANGUN DI ATAS TANAH: A. HAK MILIK; B. HAK GUNA
BANGUNAN ATAU HAK PAKAI ATAS TANAH NEGARA; DAN C. HAK GUNA BANGUNAN ATAU
HAK PAKAI DI ATAS HAK PENGELOLAAN.
LUAS LAHAN
L = 40.393,32 m2
KDH
KDH = 30% X LUAS LAHAN
KDH = 30% X 40.393,32 m2
KDH = 12.117,996 m2
KDB
KDB = 70% X LUAS LAHAN
KDH = 70% X 40.393,32m2
KDB = 28.275,324 m2
GARIS SEPADAN BANGUNAN
GSB =(1/2 X LEBAR JALAN)+1
GSBu = (1/2 x 6m) + 1
GSBu = 1m + 1
GSBu = 2m
GSB r = (1/2 X 2m) + 1
GSB r = 1m + 1
GSB r = 2m
GSBs = (1/2 X 2m) + 1
GSBs = 1m + 1
GSBs = 2m
GSSBb = 1.50m – 2.00
U
DATA TAPAK
Manusia dan Budaya
• DISEKITARAN SITE RATA-RATA WARGA LAMA BERSUKU
JAWA DAN WARGA PENDATANG BERSUKU MELAYU,
MADURA, CINA, BUGIS
• DI WAKU TERTENTU WARGA MELAKUKAN LOMBA
NYANYI
• SITE TERSBUT SERING DIGUNAKAN PENDUDUK SEKITAR
SEBAGAI TEMPAT BERMAIN KELAYANG, BERMAIN BOLA,
TEMPAT BERKEMAH, OFFROAD, DAN LAIN LAIN
• SETIAP TAHUNNYA WARGA MENGADAKAN
PERLOMBAAN 17 AGUSTUS DI SITE TERSEBUT LOMBA
(PANJAT PINANG, OFFROAD)
• DISEKITARAN SITE WARGA JUGA MELAKUKAN
AKTIVITAS JOGGING PADA PAGI HARI
• WARGA MENGADAKAN RONDA MALAM SECARA
BERGANTIAN
• WARGA JUGA SENANG BERSOSIALISASI
• PADA SIANG HARI LINGKUNGAN SEKITAR SITE SEPI
• SITE TERSEBUT JUGA DIGUNAKAN WARGA UNTUK
MENCARI RUMPUT
• SETIAP HARI MINGGU WARGA MENGADAKAN SENAM
BERSAMA
U
DATA TAPAK
Sirkulasi
PADA JALAN H.RAIS A. RAHMAN
- PADAT KENDARAAN
- JALAN ASPAL DAN BAGUS
- DENGAN JALUR DUA ARAH DAN DUA
CABANG
- - MEMPUNYAI LEBAR JALAN ± 9m
- DAPAT DILEWATI OLEH TRUK, MOTOR,
SEPEDA
PADA GG CAHAYA BARU
- JALAN ASPAL DAN BAGUS
- MEMPUNYAI LEBAR JALAN ±3.2 m
- DAPAT DILEWATI OLEH MOTOR,
SEPEDA
- MERUPAKAN AKSES MENUJU GG. AL
HIKMAH DAN JALAN H. RAIS A.
RAHMAN
SIRKULASI
PADA GG AL-HIKMAH
- JALAN BETON DAN JELEK
- MEMPUNYAI LEBAR JALAN ±3,5 m
- DAPAT DILEWATI OLEH MOTOR,
SEPEDA, MOBIL
- MELEWATI JALAN TERSEBUT SECARA
BERGANTIAN
- MERUPAKAN AKSES MENUJU JALAN
TEMBUS SUWIGNYO, JL. H. RAIS A.
RAHMAN, DR.WAHIDIN
PADA JALAN HUSEIN HAMZAH
- JALAN ASPAL DAN BAGUS
- MEMPUNYAI LEBAR JALAN ± 9m
- DAPAT DILEWATI OLEH MOTOR,
SEPEDA, MOBIL, TRUK
- MERUPAKAN AKSES MENUJU JALAN H.
RAIS A. RAHMAN, DAN SUNGAI KAKAP
U
DATA TAPAK
Panca Indra (Kebisingan)
TITIK WAKTU KEBISINGAN (dB)*
A 08:29 46-53
B 08:33 53-65
C 08:36 50-58
D 08:39 44-50
E 08:42 43-48
F 08:45 40-45
G 08:47 58-64
H 08:53 36-45
I 09:25 67-71
J 09:10 69-72
K 09:06 67-70
U
DATA TAPAK
Panca Indra (Fasad Bangunan)
FASAD BANGUNAN
WARGA SEKITAR
1. RATA-RATA BERSKALA 1 LANTAI
2. BAHAN : BATAKO
3. LANTAI PORSELEN
4. RATA-RATA TIDAK MEMILIKI
PAGAR
5. ATAP SENG
6. DINDING BERWARNA PUTIH
7. KONDISI BANGUNAN TERAWAT
KARAKTERISTIK BANGUNAN SAMA
DAN TIDAK MENONJOL
U
DATA TAPAK
Panca Indra (View)
1
2
3
1 2 3
VIEW KE DALAM SITE
VIEW KE LUAR SITE
1 432
U U
VEGETASI PEPOHONAN RUMAH WARGVEGETASI RERUMPUTANVEGETASI PEPOHONAN RUMAH WARGARUMAH WARGA RUMAH WARGA RUMAH WARGA
5
5
VIEW KEDEPAN SITE
DATA TAPAK
Utilitas
DRAINASE
TOWER
TIANG LISTRIK PLN
TIANG TELKOM
KABEL TELKOM
KABEL PLN
U U
DATA TAPAK
Utilitas (Persampahan)
RUMAH
TANAH KOSONG
SITE
JL. H RAIS A RAHMAN
GG.CAHAYABARU
ANAK SUNGAI
SAMPAH
PENUMPUKAN SAMPAH DI TANAH KOSONG
PENUMPUKAN SAMPAH DI DEPAN RUMAH WARGA
PENUMPUKAN SAMPAH DI DEPAN RUMAH WARGA
PENUMPUKAN SAMPAH DI DEPAN RUMAH WARGA
PENUMPUKAN SAMPAH DI DEPAN RUMAH WARGA
GG.PAWANPERMAI
TONG SAMPAH
JL. H RAIS A RAHMAN
SUASANA MALAM
SUASANA PAGI
JL. HUSEIN HAMZAH
SUASANA MALAM
Keistimewaan Fisik Alami
DATA TAPAK
1
2
3
6
1
2 3
6
ANAK SUNGAI (JL. H.
RAIS A. RAHMAN
PEPOHONAN DENGAN
KETINGGIAN 3-8
METER
ILALANG DI SITE
KONTUR BERGAMBUR
4
4
VEGETASI
DISEKITARAN SITE
5
5
VEGETASI DI SITE
U
Keistimewaan Fisik Buatan
DATA TAPAK
U
SARANA PENDIDIKAN
SARANA IBADAH
SARANA KESEHATAN
SARANA PERDAGANGAN
SARANA IBADAH SWALAYAN
DATA TAPAK
Temperatur, Matahari, Hujan, Kelembaban (Data Sekunder)
SUHU TERTINGGI YAITU 32 DERAJAT CELCIUS PADA BULAN MEI-
JUNI DAN AGUSTUS-SEPTEMBER
SUHU TERENDAH YAITU 23 DERAJAT CELCIUS PADA BULAN APRIL-
DESEMBER
• PENYINARAN MATAHARI TERTINGGI PADA BULAN JULI DENGAN
JUMLAH KURANG LEBIH 225 JAM
• PENYINARAN MATAHARI TERENDAH PADA BULAN SEPTEMBER
DENGAN JUMLAH KURNG LEBIH 160 JAM
• JUMLAH HARI HUJAN TERTINGGI DI PONTIANAK PADA
BULAN NOVEMBER YAITU SEKITAR 20 HARI DALAM
SEBULAN
• JUMLAH HARI HUJAN TERENDAH DI PONTIANAK PADA
BULAN JULI SEKITAR 10 HARI DALAM SEBULAN
KELEMBAPAN RATA-RATA 80%
DATA TAPAK
RATA-RATA ANGIN BERHEMBUS TERBANYAK
PADA BULAN MEI DENGAN KECEPATAN 2.8
KNOT DARI ARAH TIMUR
Iklim (Data Sekunder)
U
DATA POTENSI KENDALA
- SIRKULASI BERTANDA
MERAH TERSEBUT MENUNJUKAN
BAHWA PADA JALAN UTAMA (JL.
H. RAIS A. RAHMAN) PADAT PADA
JAM PERGI DAN PULANG KANTOR
DAN JALAN TERSEBUT BERADA DI
PERTIGAAN JALAN HUSEIN
HAMZAH DAN PUSKESMAS.
- TERDAPAT VEGETASI
DISEKITAR SITE MAUPUN DI SITE
- TERDAPAT RUKO (SEMBAKO,
SABLO, PANGAN, DLL)
-AKTIVITAS DISEKITARAN
SITE RAMAI. TERUTAMA
PADA PAGI DAN SORE
HARI
- VEGETASI SEBAGAI
PENEDUH
TIDAK MEMPUNYAI
TRAFFIC LIGHT.
ANALISA TAPAK
Perletakan
DATA POTENSI KENDALA
- KEBISINGAN DI JL..H. RAIS A.
RAHMAN (TINGI)
- KEBISINGAN DI GG. AL-
HIKMAH DAN GG. CAHAYA
BARU (RENDAH)
- VIEW DIDEPAN SITE ANAK
SUNGAI, JALAN RAYA, DAN
RUKO.
- VIEW KIRI, KANAN,
BELAKANG SITE RUMAH
WARGA
VIEW DIDEPAN SITE
BERPOTENSI SEBAGAI
AREA PUBLIK, TERDAPAT
ANAK SUNGAI. SEBAGAI
TAMAN BERMAIN ANAK-
ANAK
LALU LALANG
KENDARAAN5
DATA POTENSI KENDALA
- ORIENTASI MATAHARI PAGI
- ORIENTASI MATAHARI SORE
- ARAH ANGIN DARI TIMUR
- TERDAPAT JARINGAN LISTRIK
- TERDPAPAT DRAINASE
- TERDAPAT JARINGAN AIR
BERSIH
- TERDAPAT SALURAN TELEPON
- -
U
U
KESIMPULAN
JADI HASIL DARI ANALISA PERLETAKAN BERDASARKAN SIRKULASI,
KEISTIMEWAAN FISIK ALAMI DAN BUATAN, PANCA INDRA, IKLIM
DAN UTILITAS ADALAH MELETAKAN BANGUNAN DI BELAKANG.
KARENA AKSES JALAN UTAMA (H.RAIS A. RAHMAN) YANG BISA
DILEWATI OLEH KENDARAAN RODA DUA MAUPUN RODA EMPAT
SEDANGKAN PADA GG. AL-HIKMAH DIHILANGKAN (HAL INI JUGA
BERFUNGSI SEBAGAI KEAMANAN BANGUNAN) SELAIN ITU
UNTUK SEGI VEGETASI TIDAK DIHILANGKAN. SEBAGAI PENEDUH
SITE DAN SEBAGAI LAHAN TERBUKA HIJAU.
U
ANALISA TAPAK
Sirkulasi
5
U
DATA POTENSI KENDALA
- SIRKULASI JL. H. RAIS A.
RAHMAN DENGAN LEBAR 6m
(BISA DILEWATI MOBIL DENGAN
DUA ARAH)
-SIRKULASI GG. CAHAYA BARU 3.1
m (BISA DILEWATI MOTOR)
-SIEKULASI GG. AL- HIKMAH 3.5m
(BISA DILEWATI 1 MOBIL SATU
ARAH)
-TERDAPAT VEGETASI DISEKITAR
SITE MAUPUN DI SITE
- TERDAPAT AKTIVITAS
PERDAGANGAN DISEBERANG SITE
(RUKO)
-DIBERIKAN JALUR
LAMBAT PADA SITE, AGAR
SIRKULASI MUDAH
- VEGETASI SEBAGAI
PENEDUH
TIDAK MEMPUNYAI
TRAFFIC LIGHT.
-RAMAI LALU LALANG
KENDARAAN
-BANYAK ANAK KECIL
YANG BERMAIN DI
JALAN
DATA POTENSI KENDALA
- KEBISINGAN TINGGI TERDAPAT
DI JALAN UTAMA (JL. H. RAIS A.
RAHMAN) TERJADI PADA PAGI,
SORE HARI. MERUPAKAN AKSES
UTAMA MENUJU SUI. KAKAP
KENDARAAN
- VIEW DI DEPAN SITE PADA PAGI
DAN SORE HARI LALU LALANG
KENDARAAN
-
AKTIVITAS DISEKITARAN
SITE RAMAI. TERUTAMA
PADA PAGI DAN SORE
HARI
U
KESIMPULAN
JALUR UTAMA MENUJU SITE (JL. H RAIS A.
RAHMAN)
JALUR SEKUNDER MENUJU SITE GG. AL
HIKMAH DAN GG. CAHAYA BARU
SIRKULASI YANG YANG TEPAT UNTUK MENUJU SITE ADALAH
JALAN UTAMA JL. H. RAIS A RAHMAN. DAN SEBAGAI JALUR
SEKUNDER ADALAH JALAN GG. AL HIKMAH DAN GG.
CAHAYA BAARU, NAMUN HANYA BISA DILEWATI BAGI PARA
PEJALAN KAKI
ANALISA TAPAK
Orientasi
U
5
U
DATA POTENSI KENDALA
- SIRKULASI BERTANDA MERAH
JALAN UTAMA (JL. H. RAIS A.
RAHMAN)
- SIRKULASI JALAN UTAMA DUA
ARAH DAN MEMILIKI DUA
CABANG
-LALU LALANG KENDARAAN,
TERJADI KEPADATAN PADA JAM
KANTOR DAN PULANG KANTOR
- TERDAPAT VEGETASI DISEKITAR
SITE MAUPUN DI SITE
-TERDAPAT RUKO RUKO SEPERTI
(FURNITURE, SEPEDA, SALON,
SUPERMARKET, DLL)
-AKTIVITAS DISEKITARAN
SITE RAMAI. TERUTAMA
PADA PAGI DAN SORE
HARI SEBAGAI DAYA TARIK
PEMINAT UNTUK
MENGUNJUNGI
APARTEMEN ( SEBAGAI
RUANG TERBUKA HIJAU)
PADA AREA DIBAGIAN
DEPAN SITE UNTUK PUBLIK
- VEGETASI SEBAGAI
PENEDUH
-RAMAI LALU LALANG
MOTOR PADA JAM
KANTOR DAN PULANG
KANTOR
DATA POTENSI KENDALA
- ORIENTASI MATAHARI PAGI
- ORIENTASI MATAHARI SORE
- ARAH ANGIN DARI TIMUR
- TERDAPAT JARINGAN LISTRIK
- TERDPAPAT DRAINASE
- TERDAPAT JARINGAN AIR
BERSIH
- TERDAPAT SALURAN TELEPON
- DIBERIKAN BUKAAN
PADA KAMAR
PENGHUNI, AGAR
CAHAY MATAHARI
DAPAT MASUK
KEDALAM, SERTA
MENDAPATKAN UDARA
DARI LUAR
- MENDAPATKAN
PENCAHAYAAN ALAMI
-
DATA POTENSI KENDALA
- KEBISINGAN TINGGI TERDAPAT
DI JALAN UTAMA (JL. H. RAIS A.
RAHMAN) TERJADI PADA PAGI,
SORE HARI. MERUPAKAN AKSES
UTAMA MENUJU SUI. KAKAP
KENDARAAN
- VIEW DI DEPAN SITE PADA PAGI
DAN SORE HARI LALU LALANG
KENDARAAN
-
AKTIVITAS DISEKITARAN
SITE RAMAI. TERUTAMA
PADA PAGI DAN SORE
HARI
KESIMPULAN
JADI, KESIMPULAN DARI ANALISA TAPAK BERDASARKAN
DATA TAPAK ADALAH BANGUNAN BERORIENTASI
MEGHADAP KE JALAN RAYA ( JL. H. RAIS A. RAHMAN) .
KARENA AKSES KELUAR MASUK KENDARAAN MUDAH
SERTA VIEW YANG DIDAPAT LEBIH MENARIK . SERTA
MENUNJUKAN IDENTITAS BANGUNAN
U
ANALISA TAPAK
Vegetasi
U
5
U
DATA POTENSI KENDALA
- SIRKULASI BERTANDA MERAH
JALAN UTAMA (JL. H. RAIS A.
RAHMAN)
- SIRKULASI JALAN UTAMA DUA
ARAH DAN MEMILIKI DUA
CABANG
-LALU LALANG KENDARAAN,
TERJADI KEPADATAN PADA JAM
KANTOR DAN PULANG KANTOR
- TERDAPAT VEGETASI DISEKITAR
SITE MAUPUN DI SITE
-TERDAPAT RUKO RUKO SEPERTI
(FURNITURE, SEPEDA, SALON,
SUPERMARKET, DLL)
- VEGETASI SEBAGAI
PENEDUH
- VEGETASI SEBAGAI
PENGHALANG
MATAHARI SORE
-RAMAI LALU LALANG
KENDARAAN PADA JAM
KANTOR DAN PULANG
KANTOR
DATA POTENSI KENDALA
- KEBISINGAN TINGGI TERDAPAT
DI JALAN UTAMA (JL. H. RAIS A.
RAHMAN) TERJADI PADA PAGI,
SORE HARI.
- VIEW DI DEPAN SITE PADA PAGI
DAN SORE HARI LALU LALANG
KENDARAAN
- DIBERIKAN VEGETASI
UNTUK MENGURANGI
TINGKAT KEBISINGAN -
DATA POTENSI KENDALA
- ORIENTASI MATAHARI PAGI
- ORIENTASI MATAHARI SORE
- ARAH ANGIN DARI TIMUR
- TERDAPAT JARINGAN LISTRIK
- TERDPAPAT DRAINASE
- TERDAPAT JARINGAN AIR
BERSIH
- TERDAPAT SALURAN TELEPON
- DIBERIKAN BUKAAN
PADA KAMAR
PENGHUNI, AGAR
CAHAY MATAHARI
DAPAT MASUK
KEDALAM, SERTA
MENDAPATKAN UDARA
DARI LUAR
- MENDAPATKAN
PENCAHAYAAN ALAMI
-
KESIMPULAN
JADI, HASIL DARI ANALISA VEGETASI BERDASARKAN
DATA ADALAH DIBERIKAN BEBERAPA VEGETASI
DIBEBERAPA SISI SITE YNG BERFUNGSI SEBAGAI
PENEDUH DAN UNTUK MENGURANGI TINGKAT
KEBISINGA
U
ANALISA TAPAK
Zoning
U
5
U
DATA POTENSI KENDALA
- ORIENTASI MATAHARI PAGI
- ORIENTASI MATAHARI SORE
- ARAH ANGIN DARI TIMUR
- MEMANFAAT KAN
SINAR MATAHARI PAGI
DIBAGIAN TIMUR SITE
- DIMANFAATKAN
MELETAKAN ZONASI
PUBLIK DAN PRIVAT
DIBAGIAN TIMUR
-
DATA POTENSI KENDALA
- SIRKULASI BERTANDA MERAH
JALAN UTAMA (JL. H. RAIS A.
RAHMAN) SEBAGAI AREA PUBLIK
- TERDAPAT VEGETASI DISEKITAR
SITE MAUPUN DI SITE
-TERDAPAT PERDAGANGAN
KEBUTUHAN POKOK WARGA
-AKTIVITAS DISEKITARAN
SITE RAMAI. TERUTAMA
PADA PAGI DAN SORE
HARI SEBAGAI DAYA TARIK
PEMINAT UNTUK
MENGUNJUNGI
APARTEMEN ( SEBAGAI
RUANG TERBUKA HIJAU)
PADA AREA DIBAGIAN
DEPAN SITE UNTUK PUBLIK
SEBAGAI ZONA PUBLIK
-RAMAI LALU LALANG
KENDARAAN
DATA POTENSI KENDALA
- VIEW DI DEPAN SITE TERDAPAT
ANAK SUNGAI (ZONA PUBLIK)
- DIBERIKAN RUANG
TERBUKA HIJAU
- DIBERIKAN TEMPAT
UNTUK BERSANTAI DAN
BERDAMPAK PADA
EKONOMI DAN
KEUNTUNGAN
PENGUNJUG MAUPUN
PENGELOLA
LALU LALANG
KENDARAAN PADA
JALAN
KESIMPULAN
JADI, KESIMPULAN DARI ANALISA ZONING BERDASARKAN DATA
TAPAK YANG TELAH DIKUMPULKAN ADALAH PADA BAGIAN
DIDEPAN SITE DILETAKAN ZONA PUBLIK YANG BERFUNGSI
UNTUK FASILITAS UMUM UNTUK WARGA(PUBLIK) SEBAGAI
SARANA SOSIALISASI ANTAR TETANGGA DAN SEBAGAI SARANA
ANAK-ANAK UNTUK MENGASAH KEMAMPUAN MEREKA
SEPERTI BERMAIN BOLA, SEPEDA, DLL.. WARGA DISEKITAR SITE
JUGA BISA MERASAKAN RUANG TERBUKA HIJAU MESKIPUN
AKAN DIBANGUNAN TINGGIU

Mais conteúdo relacionado

Mais procurados

Karakteistik, analisis dan recomendasi tapak
Karakteistik, analisis dan recomendasi  tapakKarakteistik, analisis dan recomendasi  tapak
Karakteistik, analisis dan recomendasi tapak
rangga1261
 

Mais procurados (20)

04 analisis tapak
04 analisis tapak04 analisis tapak
04 analisis tapak
 
Penerapan Struktur Bentang Lebar Pada Bangunan Masjid di Bengkulu
Penerapan Struktur Bentang Lebar Pada Bangunan Masjid di BengkuluPenerapan Struktur Bentang Lebar Pada Bangunan Masjid di Bengkulu
Penerapan Struktur Bentang Lebar Pada Bangunan Masjid di Bengkulu
 
9 pendekatan-pendekatan dalam urban design
9 pendekatan-pendekatan dalam urban design9 pendekatan-pendekatan dalam urban design
9 pendekatan-pendekatan dalam urban design
 
Karakteistik, analisis dan recomendasi tapak
Karakteistik, analisis dan recomendasi  tapakKarakteistik, analisis dan recomendasi  tapak
Karakteistik, analisis dan recomendasi tapak
 
Makalah Struktur Bentang Lebar
Makalah Struktur Bentang LebarMakalah Struktur Bentang Lebar
Makalah Struktur Bentang Lebar
 
Dasar dasar perancangan arsitektur
Dasar dasar perancangan arsitekturDasar dasar perancangan arsitektur
Dasar dasar perancangan arsitektur
 
Aspek aspek-arsitektur
Aspek aspek-arsitekturAspek aspek-arsitektur
Aspek aspek-arsitektur
 
Data arsitek jilid 1
Data arsitek  jilid 1Data arsitek  jilid 1
Data arsitek jilid 1
 
Materi STUDIO PERANCANGAN ARSITEKTUR II
Materi STUDIO PERANCANGAN ARSITEKTUR II Materi STUDIO PERANCANGAN ARSITEKTUR II
Materi STUDIO PERANCANGAN ARSITEKTUR II
 
Eco Park Apartemen and Retail
Eco Park Apartemen and RetailEco Park Apartemen and Retail
Eco Park Apartemen and Retail
 
Analisis arah angin
Analisis arah anginAnalisis arah angin
Analisis arah angin
 
ARSITEKTUR BENTUK, RUANG, DAN TATANAN Francis D.K. CHING EXPERIENCE ARCHITECT...
ARSITEKTUR BENTUK, RUANG, DAN TATANAN Francis D.K. CHING EXPERIENCE ARCHITECT...ARSITEKTUR BENTUK, RUANG, DAN TATANAN Francis D.K. CHING EXPERIENCE ARCHITECT...
ARSITEKTUR BENTUK, RUANG, DAN TATANAN Francis D.K. CHING EXPERIENCE ARCHITECT...
 
studio perancangan 2
studio perancangan 2studio perancangan 2
studio perancangan 2
 
MIXED USED BUILDING (APARTEMENT & SCHOOL)
MIXED USED BUILDING (APARTEMENT & SCHOOL)MIXED USED BUILDING (APARTEMENT & SCHOOL)
MIXED USED BUILDING (APARTEMENT & SCHOOL)
 
Struktur bangunan-bertingkat
Struktur bangunan-bertingkatStruktur bangunan-bertingkat
Struktur bangunan-bertingkat
 
Program ruang ppt
Program ruang pptProgram ruang ppt
Program ruang ppt
 
Kenyamanan termal pada bangunan
Kenyamanan  termal pada bangunanKenyamanan  termal pada bangunan
Kenyamanan termal pada bangunan
 
Sistem outrigger Kelompok 3
Sistem outrigger Kelompok 3Sistem outrigger Kelompok 3
Sistem outrigger Kelompok 3
 
Arsitektur Kota
Arsitektur KotaArsitektur Kota
Arsitektur Kota
 
Perkembangan Aristektur Dunia
Perkembangan Aristektur DuniaPerkembangan Aristektur Dunia
Perkembangan Aristektur Dunia
 

Semelhante a STUDIO PERANCANGAN ARSITEKTUR BANGUNAN TINGGI (APARTEMEN) 2017 / 2018

Semelhante a STUDIO PERANCANGAN ARSITEKTUR BANGUNAN TINGGI (APARTEMEN) 2017 / 2018 (13)

09.03 - BRIEFING PELAKSANAAN.pptx
09.03 - BRIEFING PELAKSANAAN.pptx09.03 - BRIEFING PELAKSANAAN.pptx
09.03 - BRIEFING PELAKSANAAN.pptx
 
Pengertian dan fungsi bahan makanan
Pengertian dan fungsi bahan makananPengertian dan fungsi bahan makanan
Pengertian dan fungsi bahan makanan
 
P3K dan Health talk PT SDI.pdf
P3K dan Health talk PT SDI.pdfP3K dan Health talk PT SDI.pdf
P3K dan Health talk PT SDI.pdf
 
Jubli emas part 2
Jubli emas part 2Jubli emas part 2
Jubli emas part 2
 
6 A,(19 2)Pembangunan Lestari Dan Pengurusan As
6 A,(19 2)Pembangunan Lestari Dan Pengurusan As6 A,(19 2)Pembangunan Lestari Dan Pengurusan As
6 A,(19 2)Pembangunan Lestari Dan Pengurusan As
 
Faktor-faktor Pertanian di England
Faktor-faktor Pertanian di EnglandFaktor-faktor Pertanian di England
Faktor-faktor Pertanian di England
 
Puskesmas plus
Puskesmas plusPuskesmas plus
Puskesmas plus
 
Slum Improvement Action Plan (SIAP) NUSP2 Kota Sukabumi
Slum Improvement Action Plan (SIAP) NUSP2 Kota SukabumiSlum Improvement Action Plan (SIAP) NUSP2 Kota Sukabumi
Slum Improvement Action Plan (SIAP) NUSP2 Kota Sukabumi
 
Ekspose desa banglas barat 2011
Ekspose desa banglas barat  2011Ekspose desa banglas barat  2011
Ekspose desa banglas barat 2011
 
Materi presentasi sb brg sosialisasi sumsel
Materi presentasi sb brg sosialisasi sumselMateri presentasi sb brg sosialisasi sumsel
Materi presentasi sb brg sosialisasi sumsel
 
Orentasi kawasan sehat
Orentasi  kawasan sehatOrentasi  kawasan sehat
Orentasi kawasan sehat
 
Orentasi kawasan sehat
Orentasi  kawasan sehatOrentasi  kawasan sehat
Orentasi kawasan sehat
 
Sistem informasi puskesmas
Sistem informasi puskesmasSistem informasi puskesmas
Sistem informasi puskesmas
 

Último

Lecture 02 - Kondisi Geologi dan Eksplorasi Batubara untuk Tambang Terbuka - ...
Lecture 02 - Kondisi Geologi dan Eksplorasi Batubara untuk Tambang Terbuka - ...Lecture 02 - Kondisi Geologi dan Eksplorasi Batubara untuk Tambang Terbuka - ...
Lecture 02 - Kondisi Geologi dan Eksplorasi Batubara untuk Tambang Terbuka - ...
rororasiputra
 
2024.02.26 - Pra-Rakor Tol IKN 3A-2 - R2 V2.pptx
2024.02.26 - Pra-Rakor Tol IKN 3A-2 - R2 V2.pptx2024.02.26 - Pra-Rakor Tol IKN 3A-2 - R2 V2.pptx
2024.02.26 - Pra-Rakor Tol IKN 3A-2 - R2 V2.pptx
EnginerMine
 
Manajer Lapangan Pelaksanaan Pekerjaan Gedung - Endy Aitya.pptx
Manajer Lapangan Pelaksanaan Pekerjaan Gedung - Endy Aitya.pptxManajer Lapangan Pelaksanaan Pekerjaan Gedung - Endy Aitya.pptx
Manajer Lapangan Pelaksanaan Pekerjaan Gedung - Endy Aitya.pptx
arifyudianto3
 
SOAL UJIAN SKKhhhhhhjjjjjjjjjjjjjjjj.pptx
SOAL UJIAN SKKhhhhhhjjjjjjjjjjjjjjjj.pptxSOAL UJIAN SKKhhhhhhjjjjjjjjjjjjjjjj.pptx
SOAL UJIAN SKKhhhhhhjjjjjjjjjjjjjjjj.pptx
FahrizalTriPrasetyo
 
Presentation Bisnis Teknologi Modern Biru & Ungu_20240429_074226_0000.pptx
Presentation Bisnis Teknologi Modern Biru & Ungu_20240429_074226_0000.pptxPresentation Bisnis Teknologi Modern Biru & Ungu_20240429_074226_0000.pptx
Presentation Bisnis Teknologi Modern Biru & Ungu_20240429_074226_0000.pptx
yoodika046
 
ppt hidrolika_ARI SATRIA NINGSIH_E1A120026.pptx
ppt hidrolika_ARI SATRIA NINGSIH_E1A120026.pptxppt hidrolika_ARI SATRIA NINGSIH_E1A120026.pptx
ppt hidrolika_ARI SATRIA NINGSIH_E1A120026.pptx
Arisatrianingsih
 
Abortion Pills In Doha // QATAR (+966572737505 ) Get Cytotec
Abortion Pills In Doha // QATAR (+966572737505 ) Get CytotecAbortion Pills In Doha // QATAR (+966572737505 ) Get Cytotec
Abortion Pills In Doha // QATAR (+966572737505 ) Get Cytotec
Abortion pills in Riyadh +966572737505 get cytotec
 
LAJU RESPIRASI.teknologi hasil pertanianpdf
LAJU RESPIRASI.teknologi hasil pertanianpdfLAJU RESPIRASI.teknologi hasil pertanianpdf
LAJU RESPIRASI.teknologi hasil pertanianpdf
IftitahKartika
 
397187784-Contoh-Kasus-Analisis-Regresi-Linear-Sederhana.pptx
397187784-Contoh-Kasus-Analisis-Regresi-Linear-Sederhana.pptx397187784-Contoh-Kasus-Analisis-Regresi-Linear-Sederhana.pptx
397187784-Contoh-Kasus-Analisis-Regresi-Linear-Sederhana.pptx
VinaAmelia23
 

Último (20)

TEKNIS TES TULIS REKRUTMEN PAMSIMAS 2024.pdf
TEKNIS TES TULIS REKRUTMEN PAMSIMAS 2024.pdfTEKNIS TES TULIS REKRUTMEN PAMSIMAS 2024.pdf
TEKNIS TES TULIS REKRUTMEN PAMSIMAS 2024.pdf
 
sample for Flow Chart Permintaan Spare Part
sample for Flow Chart Permintaan Spare Partsample for Flow Chart Permintaan Spare Part
sample for Flow Chart Permintaan Spare Part
 
Konsep rangkaian filter aktif berbasis operational amplifier
Konsep rangkaian filter aktif berbasis operational amplifierKonsep rangkaian filter aktif berbasis operational amplifier
Konsep rangkaian filter aktif berbasis operational amplifier
 
B_Kelompok 4_Tugas 2_Arahan Pengelolaan limbah pertambangan Bauksit_PPT.pdf
B_Kelompok 4_Tugas 2_Arahan Pengelolaan limbah pertambangan Bauksit_PPT.pdfB_Kelompok 4_Tugas 2_Arahan Pengelolaan limbah pertambangan Bauksit_PPT.pdf
B_Kelompok 4_Tugas 2_Arahan Pengelolaan limbah pertambangan Bauksit_PPT.pdf
 
Lecture 02 - Kondisi Geologi dan Eksplorasi Batubara untuk Tambang Terbuka - ...
Lecture 02 - Kondisi Geologi dan Eksplorasi Batubara untuk Tambang Terbuka - ...Lecture 02 - Kondisi Geologi dan Eksplorasi Batubara untuk Tambang Terbuka - ...
Lecture 02 - Kondisi Geologi dan Eksplorasi Batubara untuk Tambang Terbuka - ...
 
POWER POINT TEKLING UNTUK SARJANA KEATAS
POWER POINT TEKLING UNTUK SARJANA KEATASPOWER POINT TEKLING UNTUK SARJANA KEATAS
POWER POINT TEKLING UNTUK SARJANA KEATAS
 
2024.02.26 - Pra-Rakor Tol IKN 3A-2 - R2 V2.pptx
2024.02.26 - Pra-Rakor Tol IKN 3A-2 - R2 V2.pptx2024.02.26 - Pra-Rakor Tol IKN 3A-2 - R2 V2.pptx
2024.02.26 - Pra-Rakor Tol IKN 3A-2 - R2 V2.pptx
 
Manajer Lapangan Pelaksanaan Pekerjaan Gedung - Endy Aitya.pptx
Manajer Lapangan Pelaksanaan Pekerjaan Gedung - Endy Aitya.pptxManajer Lapangan Pelaksanaan Pekerjaan Gedung - Endy Aitya.pptx
Manajer Lapangan Pelaksanaan Pekerjaan Gedung - Endy Aitya.pptx
 
SOAL UJIAN SKKhhhhhhjjjjjjjjjjjjjjjj.pptx
SOAL UJIAN SKKhhhhhhjjjjjjjjjjjjjjjj.pptxSOAL UJIAN SKKhhhhhhjjjjjjjjjjjjjjjj.pptx
SOAL UJIAN SKKhhhhhhjjjjjjjjjjjjjjjj.pptx
 
BAB_3_Teorema superposisi_thevenin_norton (1).ppt
BAB_3_Teorema superposisi_thevenin_norton (1).pptBAB_3_Teorema superposisi_thevenin_norton (1).ppt
BAB_3_Teorema superposisi_thevenin_norton (1).ppt
 
Laporan Tinjauan Manajemen HSE/Laporan HSE Triwulanpptx
Laporan Tinjauan Manajemen HSE/Laporan HSE TriwulanpptxLaporan Tinjauan Manajemen HSE/Laporan HSE Triwulanpptx
Laporan Tinjauan Manajemen HSE/Laporan HSE Triwulanpptx
 
UTILITAS BANGUNAN BERUPA PENANGKAL PETIR.pptx
UTILITAS BANGUNAN BERUPA PENANGKAL PETIR.pptxUTILITAS BANGUNAN BERUPA PENANGKAL PETIR.pptx
UTILITAS BANGUNAN BERUPA PENANGKAL PETIR.pptx
 
Presentation Bisnis Teknologi Modern Biru & Ungu_20240429_074226_0000.pptx
Presentation Bisnis Teknologi Modern Biru & Ungu_20240429_074226_0000.pptxPresentation Bisnis Teknologi Modern Biru & Ungu_20240429_074226_0000.pptx
Presentation Bisnis Teknologi Modern Biru & Ungu_20240429_074226_0000.pptx
 
ppt hidrolika_ARI SATRIA NINGSIH_E1A120026.pptx
ppt hidrolika_ARI SATRIA NINGSIH_E1A120026.pptxppt hidrolika_ARI SATRIA NINGSIH_E1A120026.pptx
ppt hidrolika_ARI SATRIA NINGSIH_E1A120026.pptx
 
Abortion Pills In Doha // QATAR (+966572737505 ) Get Cytotec
Abortion Pills In Doha // QATAR (+966572737505 ) Get CytotecAbortion Pills In Doha // QATAR (+966572737505 ) Get Cytotec
Abortion Pills In Doha // QATAR (+966572737505 ) Get Cytotec
 
LAJU RESPIRASI.teknologi hasil pertanianpdf
LAJU RESPIRASI.teknologi hasil pertanianpdfLAJU RESPIRASI.teknologi hasil pertanianpdf
LAJU RESPIRASI.teknologi hasil pertanianpdf
 
397187784-Contoh-Kasus-Analisis-Regresi-Linear-Sederhana.pptx
397187784-Contoh-Kasus-Analisis-Regresi-Linear-Sederhana.pptx397187784-Contoh-Kasus-Analisis-Regresi-Linear-Sederhana.pptx
397187784-Contoh-Kasus-Analisis-Regresi-Linear-Sederhana.pptx
 
PEMELIHARAAN JEMBATAN pada Ujian Kompete
PEMELIHARAAN JEMBATAN pada Ujian KompetePEMELIHARAAN JEMBATAN pada Ujian Kompete
PEMELIHARAAN JEMBATAN pada Ujian Kompete
 
Pengolahan Kelapa Sawit 1 pabrik pks.pdf
Pengolahan Kelapa Sawit 1 pabrik pks.pdfPengolahan Kelapa Sawit 1 pabrik pks.pdf
Pengolahan Kelapa Sawit 1 pabrik pks.pdf
 
Presentasi gedung jenjang 6 - Isman Kurniawan.ppt
Presentasi gedung jenjang 6 - Isman Kurniawan.pptPresentasi gedung jenjang 6 - Isman Kurniawan.ppt
Presentasi gedung jenjang 6 - Isman Kurniawan.ppt
 

STUDIO PERANCANGAN ARSITEKTUR BANGUNAN TINGGI (APARTEMEN) 2017 / 2018

  • 1. GA TKA 214 STUDIO PERANCANGAN ARSITEKTUR BANGUNAN TINGGI FAKULTAS TEKNIK JURUSAN TEKNIK SIPIL PROGRAM STUDI ARSITEKTUR TAHUN AJARAN 2017/2018
  • 2. APARTEMEN FUNGSI Menurut KBBI (Kamus Besar Bahasa Indonesia). Apartemen adalah tempa tinggal (yang terdiri atas kamar tidur, ruang tamu, kamar mandi, dapu, dll) yang berada pada 1 lantai bangunan bertingkat. Fungsi Utama : sebagai pemukiman1 Fungsi Pendukung (fungsi sekunder dari fungsi utama) : layanan olahraga, layanan kesehatan, layanan komersial, dll. 2 Fungsi Pelengkap (fungsi untuk melengkapi fungsi pendukung) : pos satpam, ruang administrasi, cleaning servis 3 PENGERTIAN
  • 3. PELAKU PENGHUNI PENGELOLAH (PEMIMPIN) PENGELOLAH (RESEPSIONIS) PENGELOLAH (SECURITY) PENGELOLAH (Staf Kebugaran Jasmani dan rohani) PENGELOLA ( HOUSE KEEPING) PENGELOLA (PELAYANAN KESEHATAN) PENGUNJUNG
  • 5. KEBUTUHAN RUANG PENGELOLA NO PENGELOLA AKTIVITAS RUANG 1 Pemimpin dan Pengurus Administrasi Bertugas mengkoordinasi berlangsungnya kegiatan kepegawaian, keungan dan tata usaha dalam apartemen R. direktur / R. manager R. keuangan R. administrasi R. pemasaran R. rapat R. operator Toilet R. tunggu tamu 2 Resepsionis Bertugas menerima pesan, menerima pengaduan dan informasi dari penghuni apartemen menjadi perantara menerima tamu penghuni R. rapat R. operator Toilet R. tunggu tamu 3 Security Bertanggung jawab atas keamanan penghuni bangunan Pos satpam Gudang Dapur / Pantry R. ganti Toilet 4 Staf Kebugaran Jasmani dan Rohani Memberikan pelayan kesehatan, rekreasi dan kebutuhan sehari-hari Toilet Fasilitas Olahraga Dapur / Pantry Fasilitas Umum 5 Pengelola Mekanikal dan Elektrikal Bertanggung jawab atas pemeliharaan dan perbaikan dari seluruh unsur membangun Gudang R. kegiatan servis R. kontrol Toilet 6 Pelayanan Kesehatan Melayani kebutuhan pelayanan kesehatan bagi para penghuni apartmen bila diperlukan Fasilitas Kesehatan Toilet 7 House Keeping Bertangung jawab atas pengaturan krumh tanggaan seperti laundry dan cleaning R.ganti / loker karyawan R. laundry R. istirahat karyawan No Fasilitas Umum Pengelola Aktivitas Ruang 1 RUANG LOBBY Pengunjung Datang dan bertanya R. lobby Pengelola Melayani pengunjung R. lobby Mengurus administrasi R. lobby 2 MARKET Pengunjung Menitipkan barang R. penitipan barang Melihat-lihat R. penjualan Memilih barang yang dibeli R. penjualan Membayar barang belanjaan Kasir Pramuniaga Menata barang R. penjualan Melayani pembayaran Kasir Melakukan pembukuan R. administrasi Karyawan Absen R. absen Mengontol arus barang Loading dock/ Gudang Isirahat R. absen 3 RESTAUAN DAN CAFFE Pengunjung Melihat menu Meja makan Memesan makanan minuman Meja makan Mencuci tangan Toilet Membayar makanan Kasir Karyawan Melayani pengunjung Meja makan Menerima pembayaran Kasir Menyiapkan pesanan Dapur / Pantry Mengelola kasir Kasir Menyiapkan bahan makanan/ barang Gudang Isirahat R. Karyawan Cleaning Servis Membersihkan meja dan kursi Meja makan 4 FASILITAS OLAHRAGA Pengunjung Mengganti pakaian Loker / R. ganti Mencoba alat olahraga R. display Membayar Kasir Mengganti pakaian Loker / R. ganti Membersihkan diri Toilet Pramuniaga Menata barang R. display Memberikan instruksi R. display Isirahat Loker / R. ganti Karyawan Melayani pengunjung R. display Mengurus kasir Kasir Merapikan barang R. display Membershikan ruangan R.display istirahat Loker / R. ganti
  • 6. DATA TAPAK Lokasi, Tautan Lingkungan PETA INDONESIA PETA KALIMANTAN BARAT PETA PONTIANAK 3 1 2 1 2 3 LOKASI SITE : Jl. H. Rais A. Rachman KELURAHAN : Sungai Jawi KECAMATAN : Pontianak Kota 4 4 5 5 6 6 U
  • 7. DATA TAPAK Tautan Lingkungan Menuju GPIB Siloam Pontianak. Jarak tempuh: 12-13 menit dari lokasi(mobil/motor) Menuju alun-alun kapuas. Jarak tempuh: 12-15 menit dari lokasi (mobil/motor) Menuju SMA N 4 Pontianak. Jarak tempuh: 4-5 menit dari lokasi (mobil/motor) Menuju supermarket mitra anda. Jarak tempuh: 8-9 menit dari lokasi (mobil/motor) Menuju SMA N 4 Pontianak. Jarak tempuh: 4-5 menit dari lokasi (mobil/motor) Menuju SMA N 4 Pontianak. Jarak tempuh: 4-5 menit dari lokasi (mobil/motor)
  • 8. DATA TAPAK Batas utara: Jalan H. Rais A. Rahman Batas timur: Gang Cahaya Baru Batas selatan: Gang Margodadirejo 2 Batas barat: riol kota Ukuran, Tata Wilayah, dan Undang Undang Undang-undang Republik Indonesia No. 20 Tahun 2016 PASAL 3C DAN 3G PENYELENGGARAAN RUMAH SUSUN BERTUJUAN UNTUK: C. MENGURANGI LUASAN DAN MENCEGAH TIMBULNYA PERUMAHAN DAN PERMUKIMAN KUMUH G. MENJAMIN TERPENUHNYA KEBUTUHAN RUMAH SUSUN YANG LAYAK DAN TERJANGKAU, TERUTAMA BAGI MBR DALAM LINGKUNGAN SEHAT, AMAN, HARMONIS DAN BERKELANJUTAN DALAM SUATU SISTEM TATA KELOLA PERUMAHAN DAN PERMUKIMAN YANG TERPADU PASAL 17 RUMAH SUSUN DAPAT DIBANGUN DI ATAS TANAH: A. HAK MILIK; B. HAK GUNA BANGUNAN ATAU HAK PAKAI ATAS TANAH NEGARA; DAN C. HAK GUNA BANGUNAN ATAU HAK PAKAI DI ATAS HAK PENGELOLAAN. LUAS LAHAN L = 40.393,32 m2 KDH KDH = 30% X LUAS LAHAN KDH = 30% X 40.393,32 m2 KDH = 12.117,996 m2 KDB KDB = 70% X LUAS LAHAN KDH = 70% X 40.393,32m2 KDB = 28.275,324 m2 GARIS SEPADAN BANGUNAN GSB =(1/2 X LEBAR JALAN)+1 GSBu = (1/2 x 6m) + 1 GSBu = 1m + 1 GSBu = 2m GSB r = (1/2 X 2m) + 1 GSB r = 1m + 1 GSB r = 2m GSBs = (1/2 X 2m) + 1 GSBs = 1m + 1 GSBs = 2m GSSBb = 1.50m – 2.00 U
  • 9. DATA TAPAK Manusia dan Budaya • DISEKITARAN SITE RATA-RATA WARGA LAMA BERSUKU JAWA DAN WARGA PENDATANG BERSUKU MELAYU, MADURA, CINA, BUGIS • DI WAKU TERTENTU WARGA MELAKUKAN LOMBA NYANYI • SITE TERSBUT SERING DIGUNAKAN PENDUDUK SEKITAR SEBAGAI TEMPAT BERMAIN KELAYANG, BERMAIN BOLA, TEMPAT BERKEMAH, OFFROAD, DAN LAIN LAIN • SETIAP TAHUNNYA WARGA MENGADAKAN PERLOMBAAN 17 AGUSTUS DI SITE TERSEBUT LOMBA (PANJAT PINANG, OFFROAD) • DISEKITARAN SITE WARGA JUGA MELAKUKAN AKTIVITAS JOGGING PADA PAGI HARI • WARGA MENGADAKAN RONDA MALAM SECARA BERGANTIAN • WARGA JUGA SENANG BERSOSIALISASI • PADA SIANG HARI LINGKUNGAN SEKITAR SITE SEPI • SITE TERSEBUT JUGA DIGUNAKAN WARGA UNTUK MENCARI RUMPUT • SETIAP HARI MINGGU WARGA MENGADAKAN SENAM BERSAMA U
  • 10. DATA TAPAK Sirkulasi PADA JALAN H.RAIS A. RAHMAN - PADAT KENDARAAN - JALAN ASPAL DAN BAGUS - DENGAN JALUR DUA ARAH DAN DUA CABANG - - MEMPUNYAI LEBAR JALAN ± 9m - DAPAT DILEWATI OLEH TRUK, MOTOR, SEPEDA PADA GG CAHAYA BARU - JALAN ASPAL DAN BAGUS - MEMPUNYAI LEBAR JALAN ±3.2 m - DAPAT DILEWATI OLEH MOTOR, SEPEDA - MERUPAKAN AKSES MENUJU GG. AL HIKMAH DAN JALAN H. RAIS A. RAHMAN SIRKULASI PADA GG AL-HIKMAH - JALAN BETON DAN JELEK - MEMPUNYAI LEBAR JALAN ±3,5 m - DAPAT DILEWATI OLEH MOTOR, SEPEDA, MOBIL - MELEWATI JALAN TERSEBUT SECARA BERGANTIAN - MERUPAKAN AKSES MENUJU JALAN TEMBUS SUWIGNYO, JL. H. RAIS A. RAHMAN, DR.WAHIDIN PADA JALAN HUSEIN HAMZAH - JALAN ASPAL DAN BAGUS - MEMPUNYAI LEBAR JALAN ± 9m - DAPAT DILEWATI OLEH MOTOR, SEPEDA, MOBIL, TRUK - MERUPAKAN AKSES MENUJU JALAN H. RAIS A. RAHMAN, DAN SUNGAI KAKAP U
  • 11. DATA TAPAK Panca Indra (Kebisingan) TITIK WAKTU KEBISINGAN (dB)* A 08:29 46-53 B 08:33 53-65 C 08:36 50-58 D 08:39 44-50 E 08:42 43-48 F 08:45 40-45 G 08:47 58-64 H 08:53 36-45 I 09:25 67-71 J 09:10 69-72 K 09:06 67-70 U
  • 12. DATA TAPAK Panca Indra (Fasad Bangunan) FASAD BANGUNAN WARGA SEKITAR 1. RATA-RATA BERSKALA 1 LANTAI 2. BAHAN : BATAKO 3. LANTAI PORSELEN 4. RATA-RATA TIDAK MEMILIKI PAGAR 5. ATAP SENG 6. DINDING BERWARNA PUTIH 7. KONDISI BANGUNAN TERAWAT KARAKTERISTIK BANGUNAN SAMA DAN TIDAK MENONJOL U
  • 13. DATA TAPAK Panca Indra (View) 1 2 3 1 2 3 VIEW KE DALAM SITE VIEW KE LUAR SITE 1 432 U U VEGETASI PEPOHONAN RUMAH WARGVEGETASI RERUMPUTANVEGETASI PEPOHONAN RUMAH WARGARUMAH WARGA RUMAH WARGA RUMAH WARGA 5 5 VIEW KEDEPAN SITE
  • 14. DATA TAPAK Utilitas DRAINASE TOWER TIANG LISTRIK PLN TIANG TELKOM KABEL TELKOM KABEL PLN U U
  • 15. DATA TAPAK Utilitas (Persampahan) RUMAH TANAH KOSONG SITE JL. H RAIS A RAHMAN GG.CAHAYABARU ANAK SUNGAI SAMPAH PENUMPUKAN SAMPAH DI TANAH KOSONG PENUMPUKAN SAMPAH DI DEPAN RUMAH WARGA PENUMPUKAN SAMPAH DI DEPAN RUMAH WARGA PENUMPUKAN SAMPAH DI DEPAN RUMAH WARGA PENUMPUKAN SAMPAH DI DEPAN RUMAH WARGA GG.PAWANPERMAI TONG SAMPAH JL. H RAIS A RAHMAN SUASANA MALAM SUASANA PAGI JL. HUSEIN HAMZAH SUASANA MALAM
  • 16. Keistimewaan Fisik Alami DATA TAPAK 1 2 3 6 1 2 3 6 ANAK SUNGAI (JL. H. RAIS A. RAHMAN PEPOHONAN DENGAN KETINGGIAN 3-8 METER ILALANG DI SITE KONTUR BERGAMBUR 4 4 VEGETASI DISEKITARAN SITE 5 5 VEGETASI DI SITE U
  • 17. Keistimewaan Fisik Buatan DATA TAPAK U SARANA PENDIDIKAN SARANA IBADAH SARANA KESEHATAN SARANA PERDAGANGAN SARANA IBADAH SWALAYAN
  • 18. DATA TAPAK Temperatur, Matahari, Hujan, Kelembaban (Data Sekunder) SUHU TERTINGGI YAITU 32 DERAJAT CELCIUS PADA BULAN MEI- JUNI DAN AGUSTUS-SEPTEMBER SUHU TERENDAH YAITU 23 DERAJAT CELCIUS PADA BULAN APRIL- DESEMBER • PENYINARAN MATAHARI TERTINGGI PADA BULAN JULI DENGAN JUMLAH KURANG LEBIH 225 JAM • PENYINARAN MATAHARI TERENDAH PADA BULAN SEPTEMBER DENGAN JUMLAH KURNG LEBIH 160 JAM • JUMLAH HARI HUJAN TERTINGGI DI PONTIANAK PADA BULAN NOVEMBER YAITU SEKITAR 20 HARI DALAM SEBULAN • JUMLAH HARI HUJAN TERENDAH DI PONTIANAK PADA BULAN JULI SEKITAR 10 HARI DALAM SEBULAN KELEMBAPAN RATA-RATA 80%
  • 19. DATA TAPAK RATA-RATA ANGIN BERHEMBUS TERBANYAK PADA BULAN MEI DENGAN KECEPATAN 2.8 KNOT DARI ARAH TIMUR Iklim (Data Sekunder) U
  • 20. DATA POTENSI KENDALA - SIRKULASI BERTANDA MERAH TERSEBUT MENUNJUKAN BAHWA PADA JALAN UTAMA (JL. H. RAIS A. RAHMAN) PADAT PADA JAM PERGI DAN PULANG KANTOR DAN JALAN TERSEBUT BERADA DI PERTIGAAN JALAN HUSEIN HAMZAH DAN PUSKESMAS. - TERDAPAT VEGETASI DISEKITAR SITE MAUPUN DI SITE - TERDAPAT RUKO (SEMBAKO, SABLO, PANGAN, DLL) -AKTIVITAS DISEKITARAN SITE RAMAI. TERUTAMA PADA PAGI DAN SORE HARI - VEGETASI SEBAGAI PENEDUH TIDAK MEMPUNYAI TRAFFIC LIGHT. ANALISA TAPAK Perletakan DATA POTENSI KENDALA - KEBISINGAN DI JL..H. RAIS A. RAHMAN (TINGI) - KEBISINGAN DI GG. AL- HIKMAH DAN GG. CAHAYA BARU (RENDAH) - VIEW DIDEPAN SITE ANAK SUNGAI, JALAN RAYA, DAN RUKO. - VIEW KIRI, KANAN, BELAKANG SITE RUMAH WARGA VIEW DIDEPAN SITE BERPOTENSI SEBAGAI AREA PUBLIK, TERDAPAT ANAK SUNGAI. SEBAGAI TAMAN BERMAIN ANAK- ANAK LALU LALANG KENDARAAN5 DATA POTENSI KENDALA - ORIENTASI MATAHARI PAGI - ORIENTASI MATAHARI SORE - ARAH ANGIN DARI TIMUR - TERDAPAT JARINGAN LISTRIK - TERDPAPAT DRAINASE - TERDAPAT JARINGAN AIR BERSIH - TERDAPAT SALURAN TELEPON - - U U KESIMPULAN JADI HASIL DARI ANALISA PERLETAKAN BERDASARKAN SIRKULASI, KEISTIMEWAAN FISIK ALAMI DAN BUATAN, PANCA INDRA, IKLIM DAN UTILITAS ADALAH MELETAKAN BANGUNAN DI BELAKANG. KARENA AKSES JALAN UTAMA (H.RAIS A. RAHMAN) YANG BISA DILEWATI OLEH KENDARAAN RODA DUA MAUPUN RODA EMPAT SEDANGKAN PADA GG. AL-HIKMAH DIHILANGKAN (HAL INI JUGA BERFUNGSI SEBAGAI KEAMANAN BANGUNAN) SELAIN ITU UNTUK SEGI VEGETASI TIDAK DIHILANGKAN. SEBAGAI PENEDUH SITE DAN SEBAGAI LAHAN TERBUKA HIJAU. U
  • 21. ANALISA TAPAK Sirkulasi 5 U DATA POTENSI KENDALA - SIRKULASI JL. H. RAIS A. RAHMAN DENGAN LEBAR 6m (BISA DILEWATI MOBIL DENGAN DUA ARAH) -SIRKULASI GG. CAHAYA BARU 3.1 m (BISA DILEWATI MOTOR) -SIEKULASI GG. AL- HIKMAH 3.5m (BISA DILEWATI 1 MOBIL SATU ARAH) -TERDAPAT VEGETASI DISEKITAR SITE MAUPUN DI SITE - TERDAPAT AKTIVITAS PERDAGANGAN DISEBERANG SITE (RUKO) -DIBERIKAN JALUR LAMBAT PADA SITE, AGAR SIRKULASI MUDAH - VEGETASI SEBAGAI PENEDUH TIDAK MEMPUNYAI TRAFFIC LIGHT. -RAMAI LALU LALANG KENDARAAN -BANYAK ANAK KECIL YANG BERMAIN DI JALAN DATA POTENSI KENDALA - KEBISINGAN TINGGI TERDAPAT DI JALAN UTAMA (JL. H. RAIS A. RAHMAN) TERJADI PADA PAGI, SORE HARI. MERUPAKAN AKSES UTAMA MENUJU SUI. KAKAP KENDARAAN - VIEW DI DEPAN SITE PADA PAGI DAN SORE HARI LALU LALANG KENDARAAN - AKTIVITAS DISEKITARAN SITE RAMAI. TERUTAMA PADA PAGI DAN SORE HARI U KESIMPULAN JALUR UTAMA MENUJU SITE (JL. H RAIS A. RAHMAN) JALUR SEKUNDER MENUJU SITE GG. AL HIKMAH DAN GG. CAHAYA BARU SIRKULASI YANG YANG TEPAT UNTUK MENUJU SITE ADALAH JALAN UTAMA JL. H. RAIS A RAHMAN. DAN SEBAGAI JALUR SEKUNDER ADALAH JALAN GG. AL HIKMAH DAN GG. CAHAYA BAARU, NAMUN HANYA BISA DILEWATI BAGI PARA PEJALAN KAKI
  • 22. ANALISA TAPAK Orientasi U 5 U DATA POTENSI KENDALA - SIRKULASI BERTANDA MERAH JALAN UTAMA (JL. H. RAIS A. RAHMAN) - SIRKULASI JALAN UTAMA DUA ARAH DAN MEMILIKI DUA CABANG -LALU LALANG KENDARAAN, TERJADI KEPADATAN PADA JAM KANTOR DAN PULANG KANTOR - TERDAPAT VEGETASI DISEKITAR SITE MAUPUN DI SITE -TERDAPAT RUKO RUKO SEPERTI (FURNITURE, SEPEDA, SALON, SUPERMARKET, DLL) -AKTIVITAS DISEKITARAN SITE RAMAI. TERUTAMA PADA PAGI DAN SORE HARI SEBAGAI DAYA TARIK PEMINAT UNTUK MENGUNJUNGI APARTEMEN ( SEBAGAI RUANG TERBUKA HIJAU) PADA AREA DIBAGIAN DEPAN SITE UNTUK PUBLIK - VEGETASI SEBAGAI PENEDUH -RAMAI LALU LALANG MOTOR PADA JAM KANTOR DAN PULANG KANTOR DATA POTENSI KENDALA - ORIENTASI MATAHARI PAGI - ORIENTASI MATAHARI SORE - ARAH ANGIN DARI TIMUR - TERDAPAT JARINGAN LISTRIK - TERDPAPAT DRAINASE - TERDAPAT JARINGAN AIR BERSIH - TERDAPAT SALURAN TELEPON - DIBERIKAN BUKAAN PADA KAMAR PENGHUNI, AGAR CAHAY MATAHARI DAPAT MASUK KEDALAM, SERTA MENDAPATKAN UDARA DARI LUAR - MENDAPATKAN PENCAHAYAAN ALAMI - DATA POTENSI KENDALA - KEBISINGAN TINGGI TERDAPAT DI JALAN UTAMA (JL. H. RAIS A. RAHMAN) TERJADI PADA PAGI, SORE HARI. MERUPAKAN AKSES UTAMA MENUJU SUI. KAKAP KENDARAAN - VIEW DI DEPAN SITE PADA PAGI DAN SORE HARI LALU LALANG KENDARAAN - AKTIVITAS DISEKITARAN SITE RAMAI. TERUTAMA PADA PAGI DAN SORE HARI KESIMPULAN JADI, KESIMPULAN DARI ANALISA TAPAK BERDASARKAN DATA TAPAK ADALAH BANGUNAN BERORIENTASI MEGHADAP KE JALAN RAYA ( JL. H. RAIS A. RAHMAN) . KARENA AKSES KELUAR MASUK KENDARAAN MUDAH SERTA VIEW YANG DIDAPAT LEBIH MENARIK . SERTA MENUNJUKAN IDENTITAS BANGUNAN U
  • 23. ANALISA TAPAK Vegetasi U 5 U DATA POTENSI KENDALA - SIRKULASI BERTANDA MERAH JALAN UTAMA (JL. H. RAIS A. RAHMAN) - SIRKULASI JALAN UTAMA DUA ARAH DAN MEMILIKI DUA CABANG -LALU LALANG KENDARAAN, TERJADI KEPADATAN PADA JAM KANTOR DAN PULANG KANTOR - TERDAPAT VEGETASI DISEKITAR SITE MAUPUN DI SITE -TERDAPAT RUKO RUKO SEPERTI (FURNITURE, SEPEDA, SALON, SUPERMARKET, DLL) - VEGETASI SEBAGAI PENEDUH - VEGETASI SEBAGAI PENGHALANG MATAHARI SORE -RAMAI LALU LALANG KENDARAAN PADA JAM KANTOR DAN PULANG KANTOR DATA POTENSI KENDALA - KEBISINGAN TINGGI TERDAPAT DI JALAN UTAMA (JL. H. RAIS A. RAHMAN) TERJADI PADA PAGI, SORE HARI. - VIEW DI DEPAN SITE PADA PAGI DAN SORE HARI LALU LALANG KENDARAAN - DIBERIKAN VEGETASI UNTUK MENGURANGI TINGKAT KEBISINGAN - DATA POTENSI KENDALA - ORIENTASI MATAHARI PAGI - ORIENTASI MATAHARI SORE - ARAH ANGIN DARI TIMUR - TERDAPAT JARINGAN LISTRIK - TERDPAPAT DRAINASE - TERDAPAT JARINGAN AIR BERSIH - TERDAPAT SALURAN TELEPON - DIBERIKAN BUKAAN PADA KAMAR PENGHUNI, AGAR CAHAY MATAHARI DAPAT MASUK KEDALAM, SERTA MENDAPATKAN UDARA DARI LUAR - MENDAPATKAN PENCAHAYAAN ALAMI - KESIMPULAN JADI, HASIL DARI ANALISA VEGETASI BERDASARKAN DATA ADALAH DIBERIKAN BEBERAPA VEGETASI DIBEBERAPA SISI SITE YNG BERFUNGSI SEBAGAI PENEDUH DAN UNTUK MENGURANGI TINGKAT KEBISINGA U
  • 24. ANALISA TAPAK Zoning U 5 U DATA POTENSI KENDALA - ORIENTASI MATAHARI PAGI - ORIENTASI MATAHARI SORE - ARAH ANGIN DARI TIMUR - MEMANFAAT KAN SINAR MATAHARI PAGI DIBAGIAN TIMUR SITE - DIMANFAATKAN MELETAKAN ZONASI PUBLIK DAN PRIVAT DIBAGIAN TIMUR - DATA POTENSI KENDALA - SIRKULASI BERTANDA MERAH JALAN UTAMA (JL. H. RAIS A. RAHMAN) SEBAGAI AREA PUBLIK - TERDAPAT VEGETASI DISEKITAR SITE MAUPUN DI SITE -TERDAPAT PERDAGANGAN KEBUTUHAN POKOK WARGA -AKTIVITAS DISEKITARAN SITE RAMAI. TERUTAMA PADA PAGI DAN SORE HARI SEBAGAI DAYA TARIK PEMINAT UNTUK MENGUNJUNGI APARTEMEN ( SEBAGAI RUANG TERBUKA HIJAU) PADA AREA DIBAGIAN DEPAN SITE UNTUK PUBLIK SEBAGAI ZONA PUBLIK -RAMAI LALU LALANG KENDARAAN DATA POTENSI KENDALA - VIEW DI DEPAN SITE TERDAPAT ANAK SUNGAI (ZONA PUBLIK) - DIBERIKAN RUANG TERBUKA HIJAU - DIBERIKAN TEMPAT UNTUK BERSANTAI DAN BERDAMPAK PADA EKONOMI DAN KEUNTUNGAN PENGUNJUG MAUPUN PENGELOLA LALU LALANG KENDARAAN PADA JALAN KESIMPULAN JADI, KESIMPULAN DARI ANALISA ZONING BERDASARKAN DATA TAPAK YANG TELAH DIKUMPULKAN ADALAH PADA BAGIAN DIDEPAN SITE DILETAKAN ZONA PUBLIK YANG BERFUNGSI UNTUK FASILITAS UMUM UNTUK WARGA(PUBLIK) SEBAGAI SARANA SOSIALISASI ANTAR TETANGGA DAN SEBAGAI SARANA ANAK-ANAK UNTUK MENGASAH KEMAMPUAN MEREKA SEPERTI BERMAIN BOLA, SEPEDA, DLL.. WARGA DISEKITAR SITE JUGA BISA MERASAKAN RUANG TERBUKA HIJAU MESKIPUN AKAN DIBANGUNAN TINGGIU