SlideShare uma empresa Scribd logo
1 de 10
1
PENGEMBANGAN KEPROFESIAN BERKELANJUTAN (PKB)
KEGIATAN PENGEMBANGAN DIRI
LAPORAN PENGEMBANGAN DIRI
MENGIKUTI KEGIATAN
PEMBINAAN MGMP SEKOLAH MENENGAH ATAS (SMA)
TINGKAT PROVINSI JAMBI MATA PELAJARAN MATEMATIKA
TAHUN 2016
DISUSUN OLEH:
NAMA : AULIA RAHMAWATI, S.Pd
NIP : 199001312015032004
UNIT KERJA : SMAN 1 LIMBUR LUBUK MENGKUANG
KABUPATEN/KOTA : BUNGO
TAHUN 2016
2
IDENTITAS GURU
1. Nama Sekolah : SMAN 1 LIMBUR LUBUK MENGKUANG
2. Nama Guru : AULIA RAHMAWATI, S.Pd
3. NIP : 19900131205032004
4. Pangkat/Golongan : PENATA MUDA/ III.a
5. Jabatan : GURU MATA PELAJARAN
6. Alamat Sekolah
 Jalan
 Kabupaten
 Provinsi
 Telpon/Fax
:
:
:
:
PUNAI DESA TUO LIMBUR
BUNGO
JAMBI
085266483494
7. Mengajar Mata Pelajaran : MATEMATIKA
8. Guru Kelas : X, XI IPA, XII IPA
9. SK Pengangkatan
a. Sebagai CPNS
 Pejabat yang mengangkat
 Nomor SK
 Tanggal SK
b. Pangkat Terakhir
 Pejabat yang mengangkat
 Nomor SK
 Tanggal SK
:
:
:
:
:
:
DINAS PENDIDIKAN KABUPATEN BUNGO
813/ 099/ BKD
1 Maret 2015
DINAS PENDIDIKAN KABUPATEN BUNGO
813/ 099/ BKD
1 Maret 2015
10. Alamat Rumah
 Jalan
 Kabupaten/Kota
 Provinsi
 Telpon/HP
:
:
:
:
Rangkayo Hitam No 36 RT.06/ RW.02.
BUNGO
JAMBI
085266483494
3
LEMBAR PENGESAHAN
LAPORAN PENGEMBANGAN DIRI
MENGIKUTI KEGIATAN
PEMBINAAN MGMP SEKOLAH MENENGAH ATAS (SMA) TINGKAT PROVINSI
JAMBI MATA PELAJARAN MATEMATIKA TAHUN 2016
OLEH
NAMA : AULIA RAHMAWATI, S.Pd
NIP : 199001312015032004
UNIT KERJA : SMAN 1 Limbur Lubuk Mengkuang
KABUPATEN/KOTA : Bungo
Tuo Limbur, 23 November 2016
Kepala Sekolah, Koordinator PKB,
L U G I M I N, S. Pd L U G I M I N, S.Pd
NIP. 196608101995121 003 NIP, 196608101995121 003
4
KATA PENGANTAR
Dengan memanjatkan puji dan syukur kepada Tuhan Yang Maha Esa, kami telah dapat
menyusun dan menyelesaikan Laporan Pengembangan Diri kegiatan MGMP sesuai waktu yang
telah ditetapkan dengan baik.
Guru sebagai tenaga profesional mempunyai fungsi, peran, dan kedudukan yang sangat
penting dalam mencapai visi pendidikan yaitu menciptakan insan Indonesia cerdas dan
kompetitif. Oleh karena itu, profesi guru harus dikembangkan sebagai profesi yang bermartabat
sebagaimana diamanatkan dalam Undang-Undang Nomor 14 Tahun 2005 tentang Guru dan
Dosen
Konsekuensi dari jabatan guru sebagai profesi, diperlukan suatu sistem pembinaan dan
pengembangan terhadap profesi guru secara terprogram dan berkelanjutan. Pengembangan
keprofesian berkelanjutan (PKB) merupakan salah satu kegiatan yang dirancang untuk
mewujudkan terbentuknya guru yang professional. Salah satunya dengan mengikuti kegiatan
MGMP.
Pada kesempatan ini ucapan terima kasih disampaikan kepada berbagai pihak yang telah
memberikan bantuan secara maksimal untuk dapat membuat dan menyelesaikan laporan ini.
Semoga semua bantuan dan bimbingan Bapak dan Ibu serta rekan-rekan menjadi amal kebaikan
dan dibalas dengan pahala yang berlipat ganda oleh Allah SWT.
Harapan besar mudah-mudahan laporan yang dibuat ini dapat diterima sebagaimana yang
diharapkan oleh pemerintah baik dinas pendidikan kabupaten Bungo maupun pihak terkait yang
membutuhkan laporan ini. Kami menyadari bahwa dalam penyusunan laporan ini masih jauh
dari sempurna. Oleh karena itu, kritik dan saran yang membangun dari pembaca sangat
diharapkan agar laporan ini dapat mendekati kesempurnaan. Semoga laporan ini bermanfaat bagi
pembaca.
Tuo Limbur, 23 November 2016
Penyusun
AULIA RAHMAWATI, S.Pd.
NIP. 199001312015032004
5
DAFTAR ISI
LEMBAR SAMPUL............................................................................................ i
LEMBAR IDENTITAS ..................................................................................... ii
LEMBAR PENGESAHAN ................................................................................. iii
KATA PENGANTAR.......................................................................................... iv
DAFTAR ISI........................................................................................................ v
A. PENDAHULUAN
1. Latar Belakang........................................................................................... 6
2. Tujuan Umum............................................................................................. 7
3. Manfaat ...................................................................................................... 7
B. PENGEMBANGAN DIRI
1. Waktu Pelaksanaan dan Penyelenggara Kegiatan Pengembangan Diri..... 8
2. Jenis Kegiatan Pengembangan Diri........................................................... 8
3. Tujuan Pengembangan Diri........................................................................ 8
4. Uraian Materi Pengembangan Diri............................................................ 9
5. Tindak Lanjut Pengembangan Diri............................................................ 9
6. Dampak Pengembangan Diri..................................................................... 9
C. PENUTUP........................................................................................................ 9
LAMPIRAN
 Rekapitulasi Kegiatan Pengembangan Diri
 Foto Copy Sertifikat/Surat Keterangan
 Foto Copy Surat Penugasan Kepala Sekolah
 Makalah (materi) yang disajikan dalam kegiatan pertemuan Pengembangan Diri
6
A. PENDAHULUAN
1. Latar Belakang
Guru sebagai tenaga profesional mempunyai fungsi, peran, dan kedudukan yangsangat
penting dalammencapaivisipendidikan yaitu menciptakan insan Indonesiacerdasdan kompetitif. Oleh
karena itu, profesi guru harus dikembangkan sebagai profesi yangbermartabat sebagaimana
diamanatkan dalam Undang-Undang Nomor 14 Tahun 2005tentang Guru danDosen.
Sejatinya, guru adalah bagian integral dari organisasi pendidikan di sekolah secara
menyeluruh. Agar sebuah organisasi termasuk organisasi pendidikan di sekolah mampu
menghadapi perubahan dan ketidakpastian yang menjadi ciri kehidupan modern, Peter Senge
(2000) mengingatkan perlunya mengembangkan sekolah sebagai sebuah organisasi pembelajar.
Di antara karakter utama organisasi pembelajar adalah senantiasa mencermati perubahan
internal dan eksternal yang diikuti dengan upaya penyesuaian diri dalam rangka
mempertahankan eksistensinya. Syarat mutlak terciptanya organisasi pembelajar adalah
terwujudnya masyarakat pembelajar di tubuh organisasi tersebut. Ini dapat dengan mudah
difahami mengingat kinerja organisasi secara tidak langsung adalah produk kinerja kolektif
semua unsurnya termasuk Sumber Daya Manusia. Oleh sebab itu, dalam konteks sekolah, guru
secara individu maupun secara bersama-sama dengan masyarakat seprofesinya harus didorong
untuk menjadi bagian dari organisasi pembelajar melalui keterlibatannya secara sadar dan
sukarela serta terus menerus dalam berbagai kegiatan belajar guna mengembangkan
profesionalismenya.
Untuk itu, sebagai bentuk aktualisasi tugas guru sebagai tenaga profesional, maka
pemerintah melalui Kementerian Pendidikan Nasional sebagaimana diamanatkan oleh Undang-
Undang Nomor 20 tahun 2003 tentang Sistem Pendidikan Nasional, Undang Undang No 14
Tahun 2005 tentang Guru dan Dosen dan Peraturan Pemerintah Nomor 19 Tahun 2005 tentang
Standar Nasional Pendidikan akan menfasilitasi guru untuk dapat mengembangkan
keprofesiannya secara berkelanjutan.
Program pembinaan Musyawarah Guru Mata Pelajaran (MGMP) ini dilaksanakan atas
dasar profil kinerja guru sebagai perwujudan hasil Penilaian Kinerja Guru yang didukung
dengan hasil evaluasi diri. Kegiatan MGMP ini diarahkan kepada peningkatan keprofesian agar
dapat memenuhi tuntutan ke depan dalam pelaksanaan tugas dan kewajibannya sesuai dengan
kebutuhan sekolah dalam rangka memberikan layanan pembelajaran yang berkualitas kepada
peserta didik.
7
Sebagai tanggung jawab atas tugas yang telah diberikan kepala sekolah kepadapenulis
untuk mengikuti kegiatan pengembangan diri, dan sekedar untuk mengimbaskanhasil yang
penulis peroleh selama mengikuti kegiatan pengembangan diri tersebut, makapenulis pandang
perlu untuk menuliskan laporan kegiatan ini.
2. Tujuan Umum
MGMP bagi guru memiliki tujuan umum untuk meningkatkan kualitas layanan
pendidikan di sekolah dalam rangka meningkatkan mutu pendidikan. Sedangkan tujuan khusus
MGMP adalah sebagai berikut.
a. Memahami fungsi dan manfaat MGMP dalam pengembangan kemampuan profesional
guru.
b. Memfasiltasi guru untuk mencapai standar kompetensi profesi yang telah ditetapkan.
c. Memfasilitasi guru untuk terus memutakhirkan kompetensi yang mereka miliki sekarang
dengan apa yang menjadi tuntutan ke depan berkaitan dengan profesinya.
d. Memotivasi guru-guru untuk tetap memiliki komitmen melaksanakan tugas pokok dan
fungsinya sebagai tenaga profesional.
e. Mengangkat citra, harkat, martabat profesi guru, rasa hormat dan kebanggaan kepada
penyandang profesi guru.
f. Memfasilitasi guru untuk dapat mengimbaskan materi – materi MGMP ini pada MGMP
di daerah guru masing – masing.
3. Manfaat
Adapun manfat-manfaat dari kegiatan MGMP ini adalah:
a. Bagi Peserta Didik, akan memperoleh jaminan pelayanan dan pengalaman belajaryang
lebih efektif.
b. BagiGuru,dapatmemenuhistandardanmengembangkankompetensinyasehinggamampumelaksanak
an tugas-tugasutamanyasecaraefektifsesuaidengan kebutuhan belajar peserta didik untuk
menghadapi kehidupan di masa datang.
c. BagiSekolah/Madrasah,akanmampumemberikanlayananpendidikanyang berkualitas kepada
paeserta didik
d. BagiOrangTua/Masyarakat,akanmemperolehjaminanbahwaanakmereka mendapatkan layanan
pendidikan yang berkualitas dan pengalaman belajar yang efektif.
e. Bagi Pemerintah,akan memberikanjaminan kepada masyarakat tentang layanan pendidikan yang
berkualitas danprofesional.
8
B. PENGEMBANGAN DIRI
1. Waktu Pelaksanaan dan Penyelenggara Kegiatan Pengembangan Diri
Pelaksanaan kegiatan MGMP dilaksanakan pada tanggal 19 s/d 25 November
2016 yang diselenggarakan di Hotel Cahaya Prima oleh panitia dari Dinas pendidikan
provinsi Jambi dan LPMP provinsi Jambi.
2. Jenis Kegiatan Pengembangan Diri
Jenis kegiatan pelaksanaan MGMP ini adalah sharing, dan penguatan materi
tentang Penelitian Tindakan Kelas (PTK), Guru Pembelajaran (GP), Penilaian Kerja
Guru (PKG), Pengembangan Keprofesian Berkelanjutan (PKB), Karya Inovatif dan
Best Practice. Kegiatan MGMP ini juga menyediakan
3. Tujuan Kegiatan Pengembangan Diri
Tujuan kegiatan pembinaan Musyawarah Guru Mata Pelajaran (MGMP)
dilaksanakan agar MGMP di sekolah-sekolah kedepannya akan lebih baik lagi.
Terkait dengan materi - materi pada MGMP ini dapat diimbaskan pada MGMP
daerah masing-masing. Di sisi lain MGMP ini daharapkan agar guru dapat
meningkatkan kompetensi dan profesinalitas sebagai seorang guru dalam
melaksanakan tugas dan tanggung jawab seorang guru.
4. Uraian Materi Pengembangan Diri
Materi yang disampaikan dan yang dipelajari dalam kegiatan MGMP ini, yaitu:
1. Materi Substansi, yaitu tentang Guru Pembelajaran (GP), modul Guru Pembelajaran
(GP) Matematika.
2. Penelitian Tindakan Kelas (PTK), yaitu penulisan dan perancangan proposal
Penenlitian Tindakan Kelas (PTK). Dimna metode penelitian adalah menjelaskan
kondisi kelas yang akan dijadikan tempat penelitian, menjelaskan rencana jumlah
siklus yg akan dilakukan dan rinci secara jelas langkah- langkah setiap siklus.
3. Penulisan artikel ilmiah.
4. Best Practice
5. Karya Inovatif
9
6. Pengembangan Pengembangan Keprofesian Berkelanjutan (PKB).
7. Pemantapan peran guru sebagai asesor PK
5. Tindak Lanjut Pengembangan Diri
Tindak lanjut yang dilakukan setelah mengikuti kegiatan ini adalah sebagai berikut:
1. Penulis akan melakukan diseminasi kepada teman teman guru di sekolah penulis,
dengan jadwal yang akan dibicarakan dengan kepala sekolah.
2. Penulis akan mengimplementasikan hasil kegiatan ini untuk melakukan PKB dan PKG
disekolah saya dengan baik
6. Dampak Pengembangan Diri
Setelah penulis mencoba menerapkan hasil kegiatan ini dampaknya antara lain adalah
sebagai berikut:
1. Kegiatan Belajar Mengajar di Sekolah menjadi lebih aktif, lebih serius dan lebih
antusias.
2. Guru-guru aktif mengikuti PKB
3. Rasa saling menghargai sesama teman, saling membantu sesama teman dan kerjasama
di antara sesama peserta didik menjadi meningkat
C. PENUTUP
Penyelenggaraan kegiatan umumnya sangat membantu dalam melakukan pembinaan di
sekolah. Penulis berharap agar kiranya kegiatan semacam ini hendaknya
dapat diprogramkan dan dilaksanakan secara kontinu agar para guru dapat meningkatkan
kompetensinya.
10
LAMPIRAN
 Rekapitulasi Kegiatan Pengembangan Diri
 Foto Copy Sertifikat/Surat Keterangan
 Foto Copy Surat Penugasan Kepala Sekolah
 Makalah (materi) yang disajikan dalam kegiatan pertemuan Pengembangan Diri

Mais conteúdo relacionado

Mais procurados

Instrumen Penilaian Hasil Belajar Nontes dalam Pembelajaran Matematika di SD
Instrumen Penilaian Hasil Belajar Nontes dalam Pembelajaran Matematika di SDInstrumen Penilaian Hasil Belajar Nontes dalam Pembelajaran Matematika di SD
Instrumen Penilaian Hasil Belajar Nontes dalam Pembelajaran Matematika di SD
NASuprawoto Sunardjo
 
1. penjumlahan pengurangan (manik -manik)
1. penjumlahan pengurangan (manik -manik)1. penjumlahan pengurangan (manik -manik)
1. penjumlahan pengurangan (manik -manik)
Mohamad Ambyah
 
Bilangan kompleks lengkap
Bilangan kompleks lengkapBilangan kompleks lengkap
Bilangan kompleks lengkap
agus_budiarto
 
prinsip penilaian
prinsip penilaianprinsip penilaian
prinsip penilaian
Nasria Ika
 
Rpp matematika SMA (trigonometri)
Rpp matematika SMA (trigonometri)Rpp matematika SMA (trigonometri)
Rpp matematika SMA (trigonometri)
Heriyanto Asep
 

Mais procurados (20)

Aksi Nyata Cegah Perundungan.pptx
Aksi Nyata Cegah Perundungan.pptxAksi Nyata Cegah Perundungan.pptx
Aksi Nyata Cegah Perundungan.pptx
 
Portofolio UKIN PPG Dlajab.docx
Portofolio UKIN PPG Dlajab.docxPortofolio UKIN PPG Dlajab.docx
Portofolio UKIN PPG Dlajab.docx
 
Tugas Presentasi Topik 2 (Lanjutan).pptx
Tugas Presentasi Topik 2 (Lanjutan).pptxTugas Presentasi Topik 2 (Lanjutan).pptx
Tugas Presentasi Topik 2 (Lanjutan).pptx
 
Instrumen Penilaian Hasil Belajar Nontes dalam Pembelajaran Matematika di SD
Instrumen Penilaian Hasil Belajar Nontes dalam Pembelajaran Matematika di SDInstrumen Penilaian Hasil Belajar Nontes dalam Pembelajaran Matematika di SD
Instrumen Penilaian Hasil Belajar Nontes dalam Pembelajaran Matematika di SD
 
KONEKSI ANTAR MATERI TOPIK 3 (1).docx
KONEKSI ANTAR MATERI TOPIK 3 (1).docxKONEKSI ANTAR MATERI TOPIK 3 (1).docx
KONEKSI ANTAR MATERI TOPIK 3 (1).docx
 
Rincian minggu efektif
Rincian minggu efektifRincian minggu efektif
Rincian minggu efektif
 
Materi dan lkpd
Materi dan lkpdMateri dan lkpd
Materi dan lkpd
 
AKM SPLDV - Pertemuan 2
AKM SPLDV - Pertemuan 2AKM SPLDV - Pertemuan 2
AKM SPLDV - Pertemuan 2
 
1. penjumlahan pengurangan (manik -manik)
1. penjumlahan pengurangan (manik -manik)1. penjumlahan pengurangan (manik -manik)
1. penjumlahan pengurangan (manik -manik)
 
contoh LKS kelas X Bab LOGARITMA
contoh LKS kelas X Bab LOGARITMAcontoh LKS kelas X Bab LOGARITMA
contoh LKS kelas X Bab LOGARITMA
 
Topik 4 Ruang kolaborasi SATRIO FAJAR PRIANTO.docx
Topik 4 Ruang kolaborasi SATRIO FAJAR PRIANTO.docxTopik 4 Ruang kolaborasi SATRIO FAJAR PRIANTO.docx
Topik 4 Ruang kolaborasi SATRIO FAJAR PRIANTO.docx
 
Media dan alat peraga dalam pembelajaran matematika
Media dan alat peraga dalam pembelajaran matematikaMedia dan alat peraga dalam pembelajaran matematika
Media dan alat peraga dalam pembelajaran matematika
 
Bilangan kompleks lengkap
Bilangan kompleks lengkapBilangan kompleks lengkap
Bilangan kompleks lengkap
 
17. Pembelajaran Berdiferensiasi.pdf
17. Pembelajaran Berdiferensiasi.pdf17. Pembelajaran Berdiferensiasi.pdf
17. Pembelajaran Berdiferensiasi.pdf
 
RPP Sastra Anak
RPP Sastra AnakRPP Sastra Anak
RPP Sastra Anak
 
prinsip penilaian
prinsip penilaianprinsip penilaian
prinsip penilaian
 
3. REFLEKSI DIRI PEMBELAJARAN DARING_IKA RINAWATI.pdf
3. REFLEKSI DIRI PEMBELAJARAN DARING_IKA RINAWATI.pdf3. REFLEKSI DIRI PEMBELAJARAN DARING_IKA RINAWATI.pdf
3. REFLEKSI DIRI PEMBELAJARAN DARING_IKA RINAWATI.pdf
 
Rpp matematika SMA (trigonometri)
Rpp matematika SMA (trigonometri)Rpp matematika SMA (trigonometri)
Rpp matematika SMA (trigonometri)
 
letis MK matematika diskrit
letis MK matematika diskritletis MK matematika diskrit
letis MK matematika diskrit
 
PEMBAHASAN SOAL2 NON RUTIN
PEMBAHASAN SOAL2 NON RUTINPEMBAHASAN SOAL2 NON RUTIN
PEMBAHASAN SOAL2 NON RUTIN
 

Destaque

Surat peminjaman tempat mubes
Surat peminjaman tempat mubesSurat peminjaman tempat mubes
Surat peminjaman tempat mubes
Fitria Andita
 
Contoh Lampiran Karya Ilmiah Mahasiswa Peternakan UNDIP
Contoh Lampiran Karya Ilmiah Mahasiswa Peternakan UNDIPContoh Lampiran Karya Ilmiah Mahasiswa Peternakan UNDIP
Contoh Lampiran Karya Ilmiah Mahasiswa Peternakan UNDIP
Universitas Diponegoro
 

Destaque (18)

pengembangan profesi Eka sastrawati sman2 t.ulu
pengembangan profesi Eka sastrawati sman2 t.ulupengembangan profesi Eka sastrawati sman2 t.ulu
pengembangan profesi Eka sastrawati sman2 t.ulu
 
Laporan pengembangan diri lena p. h. aritonang
Laporan pengembangan diri lena p. h. aritonangLaporan pengembangan diri lena p. h. aritonang
Laporan pengembangan diri lena p. h. aritonang
 
Pengembangan profeis guru dewil vi indra, s.pd, sma 15 merangin
Pengembangan profeis guru dewil vi indra, s.pd,  sma 15 meranginPengembangan profeis guru dewil vi indra, s.pd,  sma 15 merangin
Pengembangan profeis guru dewil vi indra, s.pd, sma 15 merangin
 
Tugas modul d lingkaran
Tugas modul d lingkaranTugas modul d lingkaran
Tugas modul d lingkaran
 
Jon hendri tugas pengembangan diri
Jon hendri tugas pengembangan diriJon hendri tugas pengembangan diri
Jon hendri tugas pengembangan diri
 
Kti rukmaini
Kti rukmainiKti rukmaini
Kti rukmaini
 
Laporan pkb febridawati asmi - sma1 batanghari
Laporan pkb febridawati asmi - sma1 batanghariLaporan pkb febridawati asmi - sma1 batanghari
Laporan pkb febridawati asmi - sma1 batanghari
 
Prota Prosem Alokasi Waktu Genap 2017 sesuai permen Terbaru
Prota Prosem Alokasi Waktu Genap 2017 sesuai permen TerbaruProta Prosem Alokasi Waktu Genap 2017 sesuai permen Terbaru
Prota Prosem Alokasi Waktu Genap 2017 sesuai permen Terbaru
 
Proposal kegiatan bhakti sosial
Proposal kegiatan bhakti sosialProposal kegiatan bhakti sosial
Proposal kegiatan bhakti sosial
 
Dokumen pengembangan diri naik pangkat kosong
Dokumen pengembangan diri naik pangkat kosongDokumen pengembangan diri naik pangkat kosong
Dokumen pengembangan diri naik pangkat kosong
 
PENGEMBANGAN DIRI
PENGEMBANGAN DIRIPENGEMBANGAN DIRI
PENGEMBANGAN DIRI
 
Contoh laporan pengembangan diri
Contoh laporan pengembangan diriContoh laporan pengembangan diri
Contoh laporan pengembangan diri
 
Surat peminjaman tempat mubes
Surat peminjaman tempat mubesSurat peminjaman tempat mubes
Surat peminjaman tempat mubes
 
Surat peminjaman alat
Surat peminjaman alatSurat peminjaman alat
Surat peminjaman alat
 
Contoh Lampiran Karya Ilmiah Mahasiswa Peternakan UNDIP
Contoh Lampiran Karya Ilmiah Mahasiswa Peternakan UNDIPContoh Lampiran Karya Ilmiah Mahasiswa Peternakan UNDIP
Contoh Lampiran Karya Ilmiah Mahasiswa Peternakan UNDIP
 
SOAL MATEMATIKA SD OSN 2016
SOAL MATEMATIKA SD OSN 2016SOAL MATEMATIKA SD OSN 2016
SOAL MATEMATIKA SD OSN 2016
 
PKB Tugas individu HERNANTO,S.Pd SMA4 - kerinci
PKB Tugas individu HERNANTO,S.Pd  SMA4 - kerinciPKB Tugas individu HERNANTO,S.Pd  SMA4 - kerinci
PKB Tugas individu HERNANTO,S.Pd SMA4 - kerinci
 
Kti ikra AKBID YKN RAHA
Kti ikra AKBID YKN RAHA Kti ikra AKBID YKN RAHA
Kti ikra AKBID YKN RAHA
 

Semelhante a Aulia rahmawati (lap. pengembangan diri)

Laporan kegiatan pelatihan guru pertanian adaftif smk revitalisasi 2019 ok
Laporan kegiatan pelatihan guru pertanian adaftif smk revitalisasi 2019 okLaporan kegiatan pelatihan guru pertanian adaftif smk revitalisasi 2019 ok
Laporan kegiatan pelatihan guru pertanian adaftif smk revitalisasi 2019 ok
annakikey1
 
LAPORAN_OBSERVASI_KEGIATAN_BELAJAR_MENGA.doc
LAPORAN_OBSERVASI_KEGIATAN_BELAJAR_MENGA.docLAPORAN_OBSERVASI_KEGIATAN_BELAJAR_MENGA.doc
LAPORAN_OBSERVASI_KEGIATAN_BELAJAR_MENGA.doc
ElsamBflowers
 
Contoh laporan kegiatan pengembangan diri iht2016
Contoh laporan kegiatan pengembangan diri iht2016Contoh laporan kegiatan pengembangan diri iht2016
Contoh laporan kegiatan pengembangan diri iht2016
zahra Az
 
adoc.pub_proposal-program-kegiatan-musyawarah-guru-mata-pel.pdf
adoc.pub_proposal-program-kegiatan-musyawarah-guru-mata-pel.pdfadoc.pub_proposal-program-kegiatan-musyawarah-guru-mata-pel.pdf
adoc.pub_proposal-program-kegiatan-musyawarah-guru-mata-pel.pdf
ALFATIHSYAMS
 

Semelhante a Aulia rahmawati (lap. pengembangan diri) (20)

Desi rusiana tanjab tugas pak budi
Desi rusiana tanjab tugas pak budiDesi rusiana tanjab tugas pak budi
Desi rusiana tanjab tugas pak budi
 
Destri saragih merangin tugas pengembangan profesi guru
Destri saragih merangin  tugas pengembangan profesi guruDestri saragih merangin  tugas pengembangan profesi guru
Destri saragih merangin tugas pengembangan profesi guru
 
Laporan pengembangan diri revisi tugas gusrizal sma3 bungo
Laporan pengembangan diri revisi tugas gusrizal sma3 bungoLaporan pengembangan diri revisi tugas gusrizal sma3 bungo
Laporan pengembangan diri revisi tugas gusrizal sma3 bungo
 
BAB I dan BAB II
BAB I dan BAB IIBAB I dan BAB II
BAB I dan BAB II
 
Buku pedoman guru
Buku pedoman guruBuku pedoman guru
Buku pedoman guru
 
Refleksi siap
Refleksi siapRefleksi siap
Refleksi siap
 
Laporan kegiatan pelatihan guru pertanian adaftif smk revitalisasi 2019 ok
Laporan kegiatan pelatihan guru pertanian adaftif smk revitalisasi 2019 okLaporan kegiatan pelatihan guru pertanian adaftif smk revitalisasi 2019 ok
Laporan kegiatan pelatihan guru pertanian adaftif smk revitalisasi 2019 ok
 
Pkb heri purnomo, s.pd sma11 tebo
Pkb heri purnomo, s.pd sma11 teboPkb heri purnomo, s.pd sma11 tebo
Pkb heri purnomo, s.pd sma11 tebo
 
program PKB wado 1.docx
program PKB wado 1.docxprogram PKB wado 1.docx
program PKB wado 1.docx
 
Proker jangka-pendekmenengah-dan-panjang1
Proker jangka-pendekmenengah-dan-panjang1Proker jangka-pendekmenengah-dan-panjang1
Proker jangka-pendekmenengah-dan-panjang1
 
pengembangan profesi guru Dewil vi indra, s.pd, sma 15 merangin
pengembangan profesi guru Dewil vi indra, s.pd,  sma 15 meranginpengembangan profesi guru Dewil vi indra, s.pd,  sma 15 merangin
pengembangan profesi guru Dewil vi indra, s.pd, sma 15 merangin
 
Laporan pkb
Laporan pkbLaporan pkb
Laporan pkb
 
Buku 1 final 2016
Buku 1 final 2016Buku 1 final 2016
Buku 1 final 2016
 
Pengembangan keprofesian berkelanjutan elisuan
Pengembangan keprofesian berkelanjutan elisuanPengembangan keprofesian berkelanjutan elisuan
Pengembangan keprofesian berkelanjutan elisuan
 
COVER LAPORAN-BAB I INDIVIDU
COVER LAPORAN-BAB I INDIVIDUCOVER LAPORAN-BAB I INDIVIDU
COVER LAPORAN-BAB I INDIVIDU
 
LAPORAN_OBSERVASI_KEGIATAN_BELAJAR_MENGA.doc
LAPORAN_OBSERVASI_KEGIATAN_BELAJAR_MENGA.docLAPORAN_OBSERVASI_KEGIATAN_BELAJAR_MENGA.doc
LAPORAN_OBSERVASI_KEGIATAN_BELAJAR_MENGA.doc
 
Contoh laporan kegiatan pengembangan diri iht2016
Contoh laporan kegiatan pengembangan diri iht2016Contoh laporan kegiatan pengembangan diri iht2016
Contoh laporan kegiatan pengembangan diri iht2016
 
F 14100 buku-2-pedoman-penilaian kinerja guru
F 14100 buku-2-pedoman-penilaian kinerja guruF 14100 buku-2-pedoman-penilaian kinerja guru
F 14100 buku-2-pedoman-penilaian kinerja guru
 
Program Guru Indukisi
Program Guru IndukisiProgram Guru Indukisi
Program Guru Indukisi
 
adoc.pub_proposal-program-kegiatan-musyawarah-guru-mata-pel.pdf
adoc.pub_proposal-program-kegiatan-musyawarah-guru-mata-pel.pdfadoc.pub_proposal-program-kegiatan-musyawarah-guru-mata-pel.pdf
adoc.pub_proposal-program-kegiatan-musyawarah-guru-mata-pel.pdf
 

Mais de Maryanto Sumringah SMA 9 Tebo

Mais de Maryanto Sumringah SMA 9 Tebo (20)

Judul ptk mtk lena p. h. aritonang
Judul ptk mtk lena p. h. aritonangJudul ptk mtk lena p. h. aritonang
Judul ptk mtk lena p. h. aritonang
 
Jon hendri tugas ptk
Jon hendri tugas ptkJon hendri tugas ptk
Jon hendri tugas ptk
 
Tugas kelompok 4, lingkaran
Tugas kelompok 4, lingkaranTugas kelompok 4, lingkaran
Tugas kelompok 4, lingkaran
 
Klp 10 pengamatan video
Klp 10 pengamatan videoKlp 10 pengamatan video
Klp 10 pengamatan video
 
Klp 10 analisis pengamatan kompetensi 10
Klp 10 analisis pengamatan kompetensi 10Klp 10 analisis pengamatan kompetensi 10
Klp 10 analisis pengamatan kompetensi 10
 
Klp 10 tugas mandiri pemetaan pkg kompetensi 1 - 14
Klp 10  tugas mandiri pemetaan pkg kompetensi 1 - 14Klp 10  tugas mandiri pemetaan pkg kompetensi 1 - 14
Klp 10 tugas mandiri pemetaan pkg kompetensi 1 - 14
 
Workshop ptk ilham dani,s.pd sma n 18 tebo
Workshop ptk ilham dani,s.pd sma n 18  teboWorkshop ptk ilham dani,s.pd sma n 18  tebo
Workshop ptk ilham dani,s.pd sma n 18 tebo
 
Ptk ilham dani,s.pd sma n 18 tebo
Ptk ilham dani,s.pd sma n 18  teboPtk ilham dani,s.pd sma n 18  tebo
Ptk ilham dani,s.pd sma n 18 tebo
 
Proposal ptk (ike yuliarni sma n 13 muaro jambi)
Proposal ptk (ike yuliarni sma n 13 muaro jambi)Proposal ptk (ike yuliarni sma n 13 muaro jambi)
Proposal ptk (ike yuliarni sma n 13 muaro jambi)
 
Workshop ptk (ike yuliarni sma n 13 muaro jambi)
Workshop ptk (ike yuliarni sma n 13 muaro jambi)Workshop ptk (ike yuliarni sma n 13 muaro jambi)
Workshop ptk (ike yuliarni sma n 13 muaro jambi)
 
Laporan pengembangan diri (ike yuliarni sma n 13 muaro jambi)
Laporan pengembangan diri (ike yuliarni sma n 13 muaro jambi)Laporan pengembangan diri (ike yuliarni sma n 13 muaro jambi)
Laporan pengembangan diri (ike yuliarni sma n 13 muaro jambi)
 
Kompetensi 8 asli HERNANTO,S.Pd SMA4 - kerinci
Kompetensi 8 asli HERNANTO,S.Pd  SMA4 - kerinciKompetensi 8 asli HERNANTO,S.Pd  SMA4 - kerinci
Kompetensi 8 asli HERNANTO,S.Pd SMA4 - kerinci
 
B. tugas mandiri pemetaan pkg kompetensi 1 kel 14 HERNANTO,S.Pd SMA4 - ker...
B. tugas mandiri pemetaan pkg kompetensi 1  kel 14  HERNANTO,S.Pd  SMA4 - ker...B. tugas mandiri pemetaan pkg kompetensi 1  kel 14  HERNANTO,S.Pd  SMA4 - ker...
B. tugas mandiri pemetaan pkg kompetensi 1 kel 14 HERNANTO,S.Pd SMA4 - ker...
 
Tugas ptk HERNANTO,S.Pd SMA4 - kerinci
Tugas ptk  HERNANTO,S.Pd  SMA4 - kerinciTugas ptk  HERNANTO,S.Pd  SMA4 - kerinci
Tugas ptk HERNANTO,S.Pd SMA4 - kerinci
 
Laporan heri purnomo, s.pd SMA11 tebo
Laporan heri purnomo, s.pd SMA11 teboLaporan heri purnomo, s.pd SMA11 tebo
Laporan heri purnomo, s.pd SMA11 tebo
 
Latihan worshop ptk 1 lanjutan gusrizal sma3 bungo
Latihan worshop ptk 1 lanjutan   gusrizal sma3 bungoLatihan worshop ptk 1 lanjutan   gusrizal sma3 bungo
Latihan worshop ptk 1 lanjutan gusrizal sma3 bungo
 
Latihan worshop ptk gusrizal sma3 bungo
Latihan worshop ptk   gusrizal sma3 bungoLatihan worshop ptk   gusrizal sma3 bungo
Latihan worshop ptk gusrizal sma3 bungo
 
Tugas 2 ptk febridawati - sma n 1 batanghari
Tugas 2 ptk febridawati - sma n 1 batanghariTugas 2 ptk febridawati - sma n 1 batanghari
Tugas 2 ptk febridawati - sma n 1 batanghari
 
Tugas 1 ptk febridawati asmi - sma1 batanghari
Tugas 1 ptk febridawati asmi - sma1 batanghariTugas 1 ptk febridawati asmi - sma1 batanghari
Tugas 1 ptk febridawati asmi - sma1 batanghari
 
Hal judul dan kata pengantar penelitian tindakan kelas
Hal judul dan kata pengantar penelitian tindakan kelasHal judul dan kata pengantar penelitian tindakan kelas
Hal judul dan kata pengantar penelitian tindakan kelas
 

Último

Latsol TWK Nasionalisme untuk masuk CPNS
Latsol TWK Nasionalisme untuk masuk CPNSLatsol TWK Nasionalisme untuk masuk CPNS
Latsol TWK Nasionalisme untuk masuk CPNS
dheaprs
 
Bab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptx
Bab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptxBab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptx
Bab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptx
ssuser35630b
 
ppt-akhlak-tercela-foya-foya-riya-sumah-takabur-hasad asli.ppt
ppt-akhlak-tercela-foya-foya-riya-sumah-takabur-hasad asli.pptppt-akhlak-tercela-foya-foya-riya-sumah-takabur-hasad asli.ppt
ppt-akhlak-tercela-foya-foya-riya-sumah-takabur-hasad asli.ppt
AgusRahmat39
 

Último (20)

Latsol TWK Nasionalisme untuk masuk CPNS
Latsol TWK Nasionalisme untuk masuk CPNSLatsol TWK Nasionalisme untuk masuk CPNS
Latsol TWK Nasionalisme untuk masuk CPNS
 
Pendidikan-Bahasa-Indonesia-di-SD MODUL 3 .pptx
Pendidikan-Bahasa-Indonesia-di-SD MODUL 3 .pptxPendidikan-Bahasa-Indonesia-di-SD MODUL 3 .pptx
Pendidikan-Bahasa-Indonesia-di-SD MODUL 3 .pptx
 
Keterampilan menyimak kelas bawah tugas UT
Keterampilan menyimak kelas bawah tugas UTKeterampilan menyimak kelas bawah tugas UT
Keterampilan menyimak kelas bawah tugas UT
 
Refleksi Mandiri Modul 1.3 - KANVAS BAGJA.pptx.pptx
Refleksi Mandiri Modul 1.3 - KANVAS BAGJA.pptx.pptxRefleksi Mandiri Modul 1.3 - KANVAS BAGJA.pptx.pptx
Refleksi Mandiri Modul 1.3 - KANVAS BAGJA.pptx.pptx
 
Bab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptx
Bab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptxBab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptx
Bab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptx
 
POWER POINT MODUL 1 PEBI4223 (PENDIDIKAN LINGKUNGAN HIDUP)
POWER POINT MODUL 1 PEBI4223 (PENDIDIKAN LINGKUNGAN HIDUP)POWER POINT MODUL 1 PEBI4223 (PENDIDIKAN LINGKUNGAN HIDUP)
POWER POINT MODUL 1 PEBI4223 (PENDIDIKAN LINGKUNGAN HIDUP)
 
ppt-akhlak-tercela-foya-foya-riya-sumah-takabur-hasad asli.ppt
ppt-akhlak-tercela-foya-foya-riya-sumah-takabur-hasad asli.pptppt-akhlak-tercela-foya-foya-riya-sumah-takabur-hasad asli.ppt
ppt-akhlak-tercela-foya-foya-riya-sumah-takabur-hasad asli.ppt
 
CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7
CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7
CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7
 
Hiperlipidemiaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaa
HiperlipidemiaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaHiperlipidemiaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaa
Hiperlipidemiaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaa
 
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKAMODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
 
Modul Projek - Batik Ecoprint - Fase B.pdf
Modul Projek  - Batik Ecoprint - Fase B.pdfModul Projek  - Batik Ecoprint - Fase B.pdf
Modul Projek - Batik Ecoprint - Fase B.pdf
 
Sesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 10.pptx
Sesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 10.pptxSesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 10.pptx
Sesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 10.pptx
 
REFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdf
REFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdfREFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdf
REFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdf
 
presentasi lembaga negara yang ada di indonesia
presentasi lembaga negara yang ada di indonesiapresentasi lembaga negara yang ada di indonesia
presentasi lembaga negara yang ada di indonesia
 
PPT AKUNTANSI KEUANGAN MENENGAH DUA.pptx
PPT AKUNTANSI KEUANGAN MENENGAH DUA.pptxPPT AKUNTANSI KEUANGAN MENENGAH DUA.pptx
PPT AKUNTANSI KEUANGAN MENENGAH DUA.pptx
 
MAKALAH KELOMPOK 7 ADMINISTRASI LAYANAN KHUSUS.pdf
MAKALAH KELOMPOK 7 ADMINISTRASI LAYANAN KHUSUS.pdfMAKALAH KELOMPOK 7 ADMINISTRASI LAYANAN KHUSUS.pdf
MAKALAH KELOMPOK 7 ADMINISTRASI LAYANAN KHUSUS.pdf
 
PERAN PERAWAT DALAM PEMERIKSAAN PENUNJANG.pptx
PERAN PERAWAT DALAM PEMERIKSAAN PENUNJANG.pptxPERAN PERAWAT DALAM PEMERIKSAAN PENUNJANG.pptx
PERAN PERAWAT DALAM PEMERIKSAAN PENUNJANG.pptx
 
Prakarsa Perubahan ATAP (Awal - Tantangan - Aksi - Perubahan)
Prakarsa Perubahan ATAP (Awal - Tantangan - Aksi - Perubahan)Prakarsa Perubahan ATAP (Awal - Tantangan - Aksi - Perubahan)
Prakarsa Perubahan ATAP (Awal - Tantangan - Aksi - Perubahan)
 
PELAKSANAAN + Link-Link MATERI Training_ "Effective INVENTORY & WAREHOUSING...
PELAKSANAAN  + Link-Link MATERI Training_ "Effective INVENTORY &  WAREHOUSING...PELAKSANAAN  + Link-Link MATERI Training_ "Effective INVENTORY &  WAREHOUSING...
PELAKSANAAN + Link-Link MATERI Training_ "Effective INVENTORY & WAREHOUSING...
 
MATEMATIKA EKONOMI MATERI ANUITAS DAN NILAI ANUITAS
MATEMATIKA EKONOMI MATERI ANUITAS DAN NILAI ANUITASMATEMATIKA EKONOMI MATERI ANUITAS DAN NILAI ANUITAS
MATEMATIKA EKONOMI MATERI ANUITAS DAN NILAI ANUITAS
 

Aulia rahmawati (lap. pengembangan diri)

  • 1. 1 PENGEMBANGAN KEPROFESIAN BERKELANJUTAN (PKB) KEGIATAN PENGEMBANGAN DIRI LAPORAN PENGEMBANGAN DIRI MENGIKUTI KEGIATAN PEMBINAAN MGMP SEKOLAH MENENGAH ATAS (SMA) TINGKAT PROVINSI JAMBI MATA PELAJARAN MATEMATIKA TAHUN 2016 DISUSUN OLEH: NAMA : AULIA RAHMAWATI, S.Pd NIP : 199001312015032004 UNIT KERJA : SMAN 1 LIMBUR LUBUK MENGKUANG KABUPATEN/KOTA : BUNGO TAHUN 2016
  • 2. 2 IDENTITAS GURU 1. Nama Sekolah : SMAN 1 LIMBUR LUBUK MENGKUANG 2. Nama Guru : AULIA RAHMAWATI, S.Pd 3. NIP : 19900131205032004 4. Pangkat/Golongan : PENATA MUDA/ III.a 5. Jabatan : GURU MATA PELAJARAN 6. Alamat Sekolah  Jalan  Kabupaten  Provinsi  Telpon/Fax : : : : PUNAI DESA TUO LIMBUR BUNGO JAMBI 085266483494 7. Mengajar Mata Pelajaran : MATEMATIKA 8. Guru Kelas : X, XI IPA, XII IPA 9. SK Pengangkatan a. Sebagai CPNS  Pejabat yang mengangkat  Nomor SK  Tanggal SK b. Pangkat Terakhir  Pejabat yang mengangkat  Nomor SK  Tanggal SK : : : : : : DINAS PENDIDIKAN KABUPATEN BUNGO 813/ 099/ BKD 1 Maret 2015 DINAS PENDIDIKAN KABUPATEN BUNGO 813/ 099/ BKD 1 Maret 2015 10. Alamat Rumah  Jalan  Kabupaten/Kota  Provinsi  Telpon/HP : : : : Rangkayo Hitam No 36 RT.06/ RW.02. BUNGO JAMBI 085266483494
  • 3. 3 LEMBAR PENGESAHAN LAPORAN PENGEMBANGAN DIRI MENGIKUTI KEGIATAN PEMBINAAN MGMP SEKOLAH MENENGAH ATAS (SMA) TINGKAT PROVINSI JAMBI MATA PELAJARAN MATEMATIKA TAHUN 2016 OLEH NAMA : AULIA RAHMAWATI, S.Pd NIP : 199001312015032004 UNIT KERJA : SMAN 1 Limbur Lubuk Mengkuang KABUPATEN/KOTA : Bungo Tuo Limbur, 23 November 2016 Kepala Sekolah, Koordinator PKB, L U G I M I N, S. Pd L U G I M I N, S.Pd NIP. 196608101995121 003 NIP, 196608101995121 003
  • 4. 4 KATA PENGANTAR Dengan memanjatkan puji dan syukur kepada Tuhan Yang Maha Esa, kami telah dapat menyusun dan menyelesaikan Laporan Pengembangan Diri kegiatan MGMP sesuai waktu yang telah ditetapkan dengan baik. Guru sebagai tenaga profesional mempunyai fungsi, peran, dan kedudukan yang sangat penting dalam mencapai visi pendidikan yaitu menciptakan insan Indonesia cerdas dan kompetitif. Oleh karena itu, profesi guru harus dikembangkan sebagai profesi yang bermartabat sebagaimana diamanatkan dalam Undang-Undang Nomor 14 Tahun 2005 tentang Guru dan Dosen Konsekuensi dari jabatan guru sebagai profesi, diperlukan suatu sistem pembinaan dan pengembangan terhadap profesi guru secara terprogram dan berkelanjutan. Pengembangan keprofesian berkelanjutan (PKB) merupakan salah satu kegiatan yang dirancang untuk mewujudkan terbentuknya guru yang professional. Salah satunya dengan mengikuti kegiatan MGMP. Pada kesempatan ini ucapan terima kasih disampaikan kepada berbagai pihak yang telah memberikan bantuan secara maksimal untuk dapat membuat dan menyelesaikan laporan ini. Semoga semua bantuan dan bimbingan Bapak dan Ibu serta rekan-rekan menjadi amal kebaikan dan dibalas dengan pahala yang berlipat ganda oleh Allah SWT. Harapan besar mudah-mudahan laporan yang dibuat ini dapat diterima sebagaimana yang diharapkan oleh pemerintah baik dinas pendidikan kabupaten Bungo maupun pihak terkait yang membutuhkan laporan ini. Kami menyadari bahwa dalam penyusunan laporan ini masih jauh dari sempurna. Oleh karena itu, kritik dan saran yang membangun dari pembaca sangat diharapkan agar laporan ini dapat mendekati kesempurnaan. Semoga laporan ini bermanfaat bagi pembaca. Tuo Limbur, 23 November 2016 Penyusun AULIA RAHMAWATI, S.Pd. NIP. 199001312015032004
  • 5. 5 DAFTAR ISI LEMBAR SAMPUL............................................................................................ i LEMBAR IDENTITAS ..................................................................................... ii LEMBAR PENGESAHAN ................................................................................. iii KATA PENGANTAR.......................................................................................... iv DAFTAR ISI........................................................................................................ v A. PENDAHULUAN 1. Latar Belakang........................................................................................... 6 2. Tujuan Umum............................................................................................. 7 3. Manfaat ...................................................................................................... 7 B. PENGEMBANGAN DIRI 1. Waktu Pelaksanaan dan Penyelenggara Kegiatan Pengembangan Diri..... 8 2. Jenis Kegiatan Pengembangan Diri........................................................... 8 3. Tujuan Pengembangan Diri........................................................................ 8 4. Uraian Materi Pengembangan Diri............................................................ 9 5. Tindak Lanjut Pengembangan Diri............................................................ 9 6. Dampak Pengembangan Diri..................................................................... 9 C. PENUTUP........................................................................................................ 9 LAMPIRAN  Rekapitulasi Kegiatan Pengembangan Diri  Foto Copy Sertifikat/Surat Keterangan  Foto Copy Surat Penugasan Kepala Sekolah  Makalah (materi) yang disajikan dalam kegiatan pertemuan Pengembangan Diri
  • 6. 6 A. PENDAHULUAN 1. Latar Belakang Guru sebagai tenaga profesional mempunyai fungsi, peran, dan kedudukan yangsangat penting dalammencapaivisipendidikan yaitu menciptakan insan Indonesiacerdasdan kompetitif. Oleh karena itu, profesi guru harus dikembangkan sebagai profesi yangbermartabat sebagaimana diamanatkan dalam Undang-Undang Nomor 14 Tahun 2005tentang Guru danDosen. Sejatinya, guru adalah bagian integral dari organisasi pendidikan di sekolah secara menyeluruh. Agar sebuah organisasi termasuk organisasi pendidikan di sekolah mampu menghadapi perubahan dan ketidakpastian yang menjadi ciri kehidupan modern, Peter Senge (2000) mengingatkan perlunya mengembangkan sekolah sebagai sebuah organisasi pembelajar. Di antara karakter utama organisasi pembelajar adalah senantiasa mencermati perubahan internal dan eksternal yang diikuti dengan upaya penyesuaian diri dalam rangka mempertahankan eksistensinya. Syarat mutlak terciptanya organisasi pembelajar adalah terwujudnya masyarakat pembelajar di tubuh organisasi tersebut. Ini dapat dengan mudah difahami mengingat kinerja organisasi secara tidak langsung adalah produk kinerja kolektif semua unsurnya termasuk Sumber Daya Manusia. Oleh sebab itu, dalam konteks sekolah, guru secara individu maupun secara bersama-sama dengan masyarakat seprofesinya harus didorong untuk menjadi bagian dari organisasi pembelajar melalui keterlibatannya secara sadar dan sukarela serta terus menerus dalam berbagai kegiatan belajar guna mengembangkan profesionalismenya. Untuk itu, sebagai bentuk aktualisasi tugas guru sebagai tenaga profesional, maka pemerintah melalui Kementerian Pendidikan Nasional sebagaimana diamanatkan oleh Undang- Undang Nomor 20 tahun 2003 tentang Sistem Pendidikan Nasional, Undang Undang No 14 Tahun 2005 tentang Guru dan Dosen dan Peraturan Pemerintah Nomor 19 Tahun 2005 tentang Standar Nasional Pendidikan akan menfasilitasi guru untuk dapat mengembangkan keprofesiannya secara berkelanjutan. Program pembinaan Musyawarah Guru Mata Pelajaran (MGMP) ini dilaksanakan atas dasar profil kinerja guru sebagai perwujudan hasil Penilaian Kinerja Guru yang didukung dengan hasil evaluasi diri. Kegiatan MGMP ini diarahkan kepada peningkatan keprofesian agar dapat memenuhi tuntutan ke depan dalam pelaksanaan tugas dan kewajibannya sesuai dengan kebutuhan sekolah dalam rangka memberikan layanan pembelajaran yang berkualitas kepada peserta didik.
  • 7. 7 Sebagai tanggung jawab atas tugas yang telah diberikan kepala sekolah kepadapenulis untuk mengikuti kegiatan pengembangan diri, dan sekedar untuk mengimbaskanhasil yang penulis peroleh selama mengikuti kegiatan pengembangan diri tersebut, makapenulis pandang perlu untuk menuliskan laporan kegiatan ini. 2. Tujuan Umum MGMP bagi guru memiliki tujuan umum untuk meningkatkan kualitas layanan pendidikan di sekolah dalam rangka meningkatkan mutu pendidikan. Sedangkan tujuan khusus MGMP adalah sebagai berikut. a. Memahami fungsi dan manfaat MGMP dalam pengembangan kemampuan profesional guru. b. Memfasiltasi guru untuk mencapai standar kompetensi profesi yang telah ditetapkan. c. Memfasilitasi guru untuk terus memutakhirkan kompetensi yang mereka miliki sekarang dengan apa yang menjadi tuntutan ke depan berkaitan dengan profesinya. d. Memotivasi guru-guru untuk tetap memiliki komitmen melaksanakan tugas pokok dan fungsinya sebagai tenaga profesional. e. Mengangkat citra, harkat, martabat profesi guru, rasa hormat dan kebanggaan kepada penyandang profesi guru. f. Memfasilitasi guru untuk dapat mengimbaskan materi – materi MGMP ini pada MGMP di daerah guru masing – masing. 3. Manfaat Adapun manfat-manfaat dari kegiatan MGMP ini adalah: a. Bagi Peserta Didik, akan memperoleh jaminan pelayanan dan pengalaman belajaryang lebih efektif. b. BagiGuru,dapatmemenuhistandardanmengembangkankompetensinyasehinggamampumelaksanak an tugas-tugasutamanyasecaraefektifsesuaidengan kebutuhan belajar peserta didik untuk menghadapi kehidupan di masa datang. c. BagiSekolah/Madrasah,akanmampumemberikanlayananpendidikanyang berkualitas kepada paeserta didik d. BagiOrangTua/Masyarakat,akanmemperolehjaminanbahwaanakmereka mendapatkan layanan pendidikan yang berkualitas dan pengalaman belajar yang efektif. e. Bagi Pemerintah,akan memberikanjaminan kepada masyarakat tentang layanan pendidikan yang berkualitas danprofesional.
  • 8. 8 B. PENGEMBANGAN DIRI 1. Waktu Pelaksanaan dan Penyelenggara Kegiatan Pengembangan Diri Pelaksanaan kegiatan MGMP dilaksanakan pada tanggal 19 s/d 25 November 2016 yang diselenggarakan di Hotel Cahaya Prima oleh panitia dari Dinas pendidikan provinsi Jambi dan LPMP provinsi Jambi. 2. Jenis Kegiatan Pengembangan Diri Jenis kegiatan pelaksanaan MGMP ini adalah sharing, dan penguatan materi tentang Penelitian Tindakan Kelas (PTK), Guru Pembelajaran (GP), Penilaian Kerja Guru (PKG), Pengembangan Keprofesian Berkelanjutan (PKB), Karya Inovatif dan Best Practice. Kegiatan MGMP ini juga menyediakan 3. Tujuan Kegiatan Pengembangan Diri Tujuan kegiatan pembinaan Musyawarah Guru Mata Pelajaran (MGMP) dilaksanakan agar MGMP di sekolah-sekolah kedepannya akan lebih baik lagi. Terkait dengan materi - materi pada MGMP ini dapat diimbaskan pada MGMP daerah masing-masing. Di sisi lain MGMP ini daharapkan agar guru dapat meningkatkan kompetensi dan profesinalitas sebagai seorang guru dalam melaksanakan tugas dan tanggung jawab seorang guru. 4. Uraian Materi Pengembangan Diri Materi yang disampaikan dan yang dipelajari dalam kegiatan MGMP ini, yaitu: 1. Materi Substansi, yaitu tentang Guru Pembelajaran (GP), modul Guru Pembelajaran (GP) Matematika. 2. Penelitian Tindakan Kelas (PTK), yaitu penulisan dan perancangan proposal Penenlitian Tindakan Kelas (PTK). Dimna metode penelitian adalah menjelaskan kondisi kelas yang akan dijadikan tempat penelitian, menjelaskan rencana jumlah siklus yg akan dilakukan dan rinci secara jelas langkah- langkah setiap siklus. 3. Penulisan artikel ilmiah. 4. Best Practice 5. Karya Inovatif
  • 9. 9 6. Pengembangan Pengembangan Keprofesian Berkelanjutan (PKB). 7. Pemantapan peran guru sebagai asesor PK 5. Tindak Lanjut Pengembangan Diri Tindak lanjut yang dilakukan setelah mengikuti kegiatan ini adalah sebagai berikut: 1. Penulis akan melakukan diseminasi kepada teman teman guru di sekolah penulis, dengan jadwal yang akan dibicarakan dengan kepala sekolah. 2. Penulis akan mengimplementasikan hasil kegiatan ini untuk melakukan PKB dan PKG disekolah saya dengan baik 6. Dampak Pengembangan Diri Setelah penulis mencoba menerapkan hasil kegiatan ini dampaknya antara lain adalah sebagai berikut: 1. Kegiatan Belajar Mengajar di Sekolah menjadi lebih aktif, lebih serius dan lebih antusias. 2. Guru-guru aktif mengikuti PKB 3. Rasa saling menghargai sesama teman, saling membantu sesama teman dan kerjasama di antara sesama peserta didik menjadi meningkat C. PENUTUP Penyelenggaraan kegiatan umumnya sangat membantu dalam melakukan pembinaan di sekolah. Penulis berharap agar kiranya kegiatan semacam ini hendaknya dapat diprogramkan dan dilaksanakan secara kontinu agar para guru dapat meningkatkan kompetensinya.
  • 10. 10 LAMPIRAN  Rekapitulasi Kegiatan Pengembangan Diri  Foto Copy Sertifikat/Surat Keterangan  Foto Copy Surat Penugasan Kepala Sekolah  Makalah (materi) yang disajikan dalam kegiatan pertemuan Pengembangan Diri