SlideShare uma empresa Scribd logo
1 de 40
225




                 LKPP
      Lembaga Kebijakan Pengadaan Barang/Jasa Pemerintah   1
1




Lembaga Kebijakan Pengadaan Barang/Jasa Pemerintah       2
1



PESERTA DIHARAPKAN MAMPU MEMAHAMI PROSES
PERSIAPAN YANG HARUS DILAKUKAN MELIPUTI:

 Memahami tahapan persiapan dalam Pengadaan Barang /Jasa.
 Memahami metode pemilihan sistem pengadaan barang /jasa.
 Memahami pemilihan penyampaian dokumen penawaran
 Memahami pemilihan metode evaluasi.
 Memahami pemilihan jenis kontrak.
 Melaksanakan penyampaian dokumen penawaran dgn latihan
  kelompok




                      Lembaga Kebijakan Pengadaan Barang/Jasa Pemerintah       3
• Tahapan persiapan pengadaan barang/jasa                                                   2

  1.Menyusun Rencana Umum Pengadaan
    • Identifikasi Kebutuhan
    • Kebijakan umum                                                    PA/ KPA
       (Pemaketan, CaraPengadaan, Pengorganisasian)
    • Penganggaran Biaya
    • KAK
  2. Pengkajian Ulang Rencana Umum Pengadaan
      • Kebijakan Umum                                         PPK/ULP/ Pejabat Pengadaan
      • Penganggaran Biaya
      • KAK
  3. Penyusunan dan Penetapan Rencana Pelaksanaan Pengadaan,
     • Spesifikasi Teknis,
                                                                          PPK
     • Penetapan HPS, dan
     • Rancangan Kontrak
  4. Pemilihan Sistem Pengadaan

  5. Pemilihan Metode Penilaian Kualifikasi Pengadaan

  6. Pemilihan Metode Penyampaian Dokumen Penawaran              ULP/ Pejabat Pengadaan

  7. Pemilihan Metode Evaluasi

  8. Penyusunan Tahapan dan Jadwal Pengadaan

                                                                                                4
1




 Merupakan tahap awal dalam kegiatan
  pengadaan barang/ jasa pemerintah,
 Peranannya sangat strategis dan menentukan
 Harus bisa memberikan informasi mengenai
  target, lingkup kerja, SDM, waktu, mutu, biaya
  dan manfaat pengadaan,
 Menjadi acuan kegiatan pengadaan.


                 Lembaga Kebijakan Pengadaan Barang/Jasa Pemerintah       5
1




                              PENGKAJIAN ULANG


                      PPK                ULP/Pejabat Pengadaan
   PA/ KPA                                   menerima dan
                  menyusun dan           melaksanakan pemilihan
  menetapkan
                   menetapkan             penyedia barang/jasa

                                          • Dokumen Ketetapan
Rencana Umum                                Rencana Pelaksanaan
               Rencana                      Pengadaan
 Pengadaan      Pelaksanaan               • Kerangka Acuan Kerja
                Pengadaan                 • Harga Perkiraan
                Barang/Jasa                 Sendiri
                                          • Rancangan Kontrak




               Lembaga Kebijakan Pengadaan Barang/Jasa Pemerintah       6
3




                         Barang/Jasa Pemerintah yang dibutuhkan
                         oleh K/L/D/I mencakup jenis, spesifikasi,     Diumumkan di Website
Output RUP Oleh PA/KPA



                             jumlah/volume barang/jasa yang                K/L/D/I, Papan
                                       dibutuhkan                     Pengumuman Resmi dan
                                                                     Portal Pengadaan Nasional
                          Menyusun dan Menetapkan Rencana               Setelah RKA disetujui
                         Anggaran dalam DIPA/DPA : biaya paket,              DPR/DPRD
                         honorarium, biaya pengumuman, biaya
                            penggandaan, dan biaya lainnya              Dapat mengumumkan
                                                                     Pengadaan yang kontraknya
                                                                     dilaksanakan TA berikutnya.
                         Kebijakan umum tentang Pemaketan, Cara
                                                                       Isi Pengumuman paling
                           Pengadaan, dan Pengorganisasian PBJ                 kurang:
                                                                      • Nama dan Alamat
                                                                          Pengguna Anggaran
                         Menyusun Kerangka Acuan Kerja, paling        • Paket Pekerjaan
                         sedikit memuat: Uraian kegiatan, waktu       • Lokasi pekerjaan
                         pelaksanaan, spek. Teknis dan perkiraan      • Perkiraan biaya
                                         biaya


                              Lembaga Kebijakan Pengadaan Barang/Jasa Pemerintah                   7
1




  Semua
Pengadaan
Barang/Jasa
   Dapat          Melalui
 Dilakukan                                   Melalui
  Melalui        Penyedia
                                            Swakelola
 Penyedia
Barang/Jasa
                barang/jasa



              Lembaga Kebijakan Pengadaan Barang/Jasa Pemerintah       8
5



 Pekerjaan yang bertujuan untuk meningkatkan kemampuan dan/atau memanfaatkan
  kemampuan teknis sumber daya manusia serta sesuai dengan tugas pokok K/L/D/I
 Pekerjaan yang operasi dan pemeliharaannya memerlukan partisipasi langsung masyarakat
  setempat
 Pekerjaan yang secara rinci/detail tidak dapat dihitung/ditentukan terlebih dahulu, sehingga
  apabila dilaksanakan oleh Penyedia Barang/Jasa akan menimbulkan ketidakpastian dan risiko
  yang besar
 Penyelenggaraan diklat, kursus, penataran, seminar, lokakarya atau penyuluhan
 Pekerjaan untuk proyek percontohan (pilot project) dan survei yang bersifat khusus untuk
  pengembangan teknologi/metode kerja yang belum dapat dilaksanakan oleh Penyedia
  Barang/Jasa
 Pekerjaan survei, pemrosesan data, perumusan kebijakan pemerintah, pengujian di
  laboratorium dan pengembangan sistem tertentu
 Pekerjaan yang bersifat rahasia bagi K/L/D/I yang bersangkutan
 Pekerjaan Industri Kreatif, inovatif dan budaya dalam negeri
 Penelitian dan pengembangan dalam negeri
 Pekerjaan pengembangan industri pertahanan, industri alutsista dan industri almatsus dalam
  negeri

                                    Lembaga Kebijakan Pengadaan Barang/Jasa Pemerintah               9
1




                                                          4 W- 1H
              • Uraian kegiatan yang akan dilaksanakan
Kerangka      • Waktu pelaksanaan yang diperlukan serinci
                mungkin dengan memperhatikan batas-batas
acuan kerja     tahun anggaran
              • Spesifikasi teknis Barang/Jasa yang akan
memuat:         diadakan
              • Besarnya total perkiraan biaya pekerjaan



              Lembaga Kebijakan Pengadaan Barang/Jasa Pemerintah       10
2




                    Menetapkan sebanyak-             Nilai paket pekerjaan
                  banyaknya paket yang bisa         < Rp2.500.000.000,00
Memaksimalkan     dilaksanakan untuk Usaha        diperuntukkan bagi Usaha
 penggunaan       Mikro dan Usaha Kecil serta     Mikro dan Usaha Kecil serta
                  koperasi kecil dengan tetap    koperasi kecil, dengan syarat
produksi dalam      memperhatikan prinsip          kompetensi teknis yang
    negeri        efisiensi, persaingan sehat,        dibutuhkan untuk
                 kesatuan sistem, dan kualitas     menyelesaikan pekerjaan
                      kemampuan teknis.                 dapat dipenuhi




                                                                            11
2




Lembaga Kebijakan Pengadaan Barang/Jasa Pemerintah       12
1




                                      Hal-hal yang dikaji ulang dan
  PPK mengundang ULP/Pejabat          dibahas meliputi:
  Pengadaan dan tim teknis untuk      • Pengkajian ulang kebijakan umum
  melakukan pengkajian ulang            pengadaan
  (pembahasan) terhadap               • Pengkajian ulang rencana
  rencana umum pengadaan         1.     penganggaran biaya pengadaan      2.
                                      • Pengkajian ulang KAK


                                          PPK mengajukan usulan
   Penyusunan Berita Acara hasil        perubahan rencana umum
     rapat koordinasi tentang               pengadaan kepada
     pengkajian ulang rencana           PA/KPAberdasarkan berita
        umum pengadaan                    acara pengkajian ulang
                              3.                                          4.
                                        rencana umum pengadaan

   PA/KPA menetapkan Rencana Umum Pengadaan yang sudah dikaji ulang
5.                   sesuai dengan kewenangannya

                           Lembaga Kebijakan Pengadaan Barang/Jasa Pemerintah       13
3



   Ketentuan Dalam Pelaksanaan Pengkajian Ulang
   Kebijakan Umum Pengadaan :
• Materi yang dikaji terbatas pada kebijakan umum tentang pemaketan
  pekerjaan
• Tujuannya meneliti dan memastikan apakah pemaketan yang ditetapkan
  telah mendorong persaingan sehat, efisien, meningkatkan peran usaha
  kecil dan memaksimalkan penggunaan produksi dalam negeri
• Hasil survei pasar dapat digunakan sebagai dasar pengkajian
• Berdasarkan hasil pengkajian ulang, PPK dan/atau ULP/Pejabat Pengadaan
  dapat mengusulkan untuk menggabungkan atau memecah paket
• Penggabungan paket dapat dilakukan sejauh tidak menghalangi
  pengusaha kecil untuk ikut serta
• Pemecahan paket pekerjaan dapat dilakukan sejauh tidak untuk
  menghindari pelelangan/seleksi


                         Lembaga Kebijakan Pengadaan Barang/Jasa Pemerintah       14
3



   Ketentuan Dalam Pelaksanaan Pengkajian Ulang
   Rencana Penganggaran Biaya Pengadaan :
• Materi yang dikaji :
    o Rencana biaya paket pekerjaan
• Rencana biaya pendukung pelaksanaan pengadaan
• Pengkajian ulang rencana pembiayaan pengadaan dilakukan untuk
  memastikan :
    o Kode akun yang tercantum dalam dokumen anggaran sesuai dengan
       peruntukan dan jenis pengeluaran; dan
    o Perkiraan jumlah anggaran yang tersedia untuk paket pekerjaan
       dalam dokumen anggaran mencukupi kebutuhan pelaksanaan
       pekerjaan atau biaya paket pekerjaan
    o Tersedia biaya pendukung pelaksanaan pekerjaan
• Apabila kurang dianggarkan dan atau terdapat kesalahan administrasi
  dalam dokumen anggaran, maka PPK dan/atau ULP/Pejabat Pengadaan
  mengusulkan revisi dokumen anggaran
                        Lembaga Kebijakan Pengadaan Barang/Jasa Pemerintah       15
2



      Ketentuan Dalam Pelaksanaan Pengkajian Ulang
      Kerangka Acuan Kerja:
• Uraian kegiatan yang akan dilaksanakan sudah jelas
• Jenis, isi dan jumlah laporan yang harus dibuat (apabila diperlukan) cukup jelas
• Jadwal pelaksanaan pengadaan barang/jasa (bukan jadwal pemilihan penyedia barang/jasa)
  cukup jelas
• Spesifikasi teknis barang/jasa cukup jelas
• Total perkiraan biaya pekerjaan cukup
• Jadwal waktu pelaksanaan pekerjaan sesuai dengan rencana yang telah ditetapkan
• Pencantuman syarat-syarat bahan yang dipergunakan dalam pelaksanaan pekerjaan
• Pencantuman kriteria kinerja produk yang diinginkan
• Bila diperlukan dilengkapi dengan gambar-gambar brosur barang
• Persyaratan penyedia dan kualifikasi tenaga ahli serta jumlah personil inti agar tidak
  mengarah kepada individu tertentu
• Kejelasan analisa kebutuhan tenaga ahli (hubungan antara ruang lingkup, keluaran yang
  diinginkan, kualifikasi dan jumlah tenaga ahli, jenis dan jumlah laporan, serta jangka waktu
  pelaksanaan pekerjaan). Perkecualian untuk pekerjaan yang bersifat rahasia, tidak perlu
  analisis tersebut


                                  Lembaga Kebijakan Pengadaan Barang/Jasa Pemerintah                 16
2




    Ketentuan Dalam Pelaksanaan Penetapan Rencana Umum
    Pengadaan Setelah Dikaji Ulang

• Apabila PPK dan ULP/Pejabat Pengadaan sepakat untuk merubah Rencana
  Umum Pengadaan maka perubahan tersebut diusulkan oleh PPK kepada
  PA/KPA untuk ditetapkan kembali
• Apabila ada perbedaan pendapat antara PPK dengan ULP/Pejabat
  Pengadaan terkait Rencana Umum Pengadaan maka PPK mengajukan
  permasalahan ini kepada PA/KPA untuk diputuskan
• Putusan PA/KPA bersifat final




                         Lembaga Kebijakan Pengadaan Barang/Jasa Pemerintah       17
15




     Lembaga Kebijakan Pengadaan Barang/Jasa Pemerintah   18
• Cara Pengadaan
     • Pemaketan




15




             Lembaga Kebijakan Pengadaan Barang/Jasa Pemerintah   19
10




                                                                            Jasa Konsultansi
                                      Pekerjaan Konstruksi
Barang/Jasa Lainnya



                      • Pelelangan                           • Pelelangan                      • Seleksi
                        Umum                                   Umum                              Umum
                      • Pelelangan                           • Pelelangan                      • Seleksi
                        Sederhana                              Terbatas                          Sederhana
                      • Penunjukan                           • Pemilihan                       • Penunjukan
                        Langsung                               Langsung                          Langsung
                      • Pengadaan                            • Penunjukan                      • Pengadaan
                        Langsung                               Langsung                          Langsung
                      • Sayembera/                           • Pengadaan                       • Sayembara
                        Kontes                                 Langsung




                                     Lembaga Kebijakan Pengadaan Barang/Jasa Pemerintah                            20
10


• BARANG ATAU JASA LAINNYA (B/JL)
      Penunjukan Langsung                      Pelelangan Umum
                                         Pada prinsipnya semua pemilihan
         KEADAAN TERTENTU :                 dilakukan melalui metode
   Penanganan darurat                          Pelelangan Umum
   Pek. Konferensi yang mendadak                                               Pelelangan Sederhana
    yang dihadiri Presiden/Wapres
   Pertahanan Negara serta                                                       Bernilai paling tinggi
    Keamanan dan Ketertiban                                                     Rp. 200.000.000,- dan Bila
    Masyarakat                                                                  pekerjaan tidak kompleks
   Pek.spesifik hanya bisa oleh satu
                                                  Pemilihan
    penyedia                                    Penyedia B/JL
                                                                           Kontes/ Sayembara
             B/JL KHUSUS :
   Pek.berdasarkan tarif resmi yg                                                     SAYEMBARA :
    ditetapkan pemerintah                                                     Proses dan Hasil dari gagasan,
   Pek.kompleks dg teknologi khusus    Untuk pengadaan dengan nilai         kreatifitas, inovasi, budaya dan
   Distribusi obat/alkes tertentu      s.d. Rp.100 juta:                  metode pelaksanaan tertentu; tidak
   Kendaraan bermotor dengan           • Kebutuhan operasional            dapat ditetapkan berd Harga Satuan
    harga khusus untuk pemerintah       • Teknologi sederhana                           KONTES :
   Sewa penginapan / hotel /ruang      • Resiko kecil DAN/ATAU                  Tidak punya harga pasar
    rapat                               • Usaha perseorangan/ BU kecil     Tidak dapat ditetapkan berdasarkan
   Lanjutan sewa gedung / kantor /        dan koperasi kecil                           Harga Satuan
    ruang terbuka/ tertutup
                                            Pengadaan Langsung
                                        Lembaga Kebijakan Pengadaan Barang/Jasa Pemerintah                    21
10


                                       Pelelangan Umum
Penunjukan Langsung               Pada prinsipnya semua pemilihan
                                     dilakukan melalui metode
     KEADAAN TERTENTU :                  Pelelangan Umum
 Penanganan darurat :
 • Pertahanan Negara serta
   Keamanan dan Ketertiban
                                                                         Pemilihan Langsung
   Masyarakat                                                          Bernilai paling tinggi
 • Bencana alam/non alam/                                            Rp. 200.000.000,- dan Bila
   sosial; pencegahan
                                           Pemilihan
                                          Penyedia JK                pekerjaan tidak kompleks
   bencana; kerusakan
   sarana/prasarana yng
   menghentikan kegiatan
   pelayanan publik
 Pek.spesifik hanya bisa oleh
                                                                    Pelelangan Terbatas
  satu penyedia                   • Untuk pengadaan dengan            Pekerjaan Kompleks,
                                    nilai s.d. Rp. 100 juta              diyakini jumlah
                                  • Kebutuhan operasional
   KONSTRUKSI KHUSUS :
                                  • Teknologi sederhana
                                                                        Penyedia Terbatas
 Pek.kompleks dg teknologi
                                  • Resiko kecil DAN/ATAU
  khusus
                                  • Usaha perseorangan/ BU
 Pasal 38 ayat (5b)
                                    kecil dan koperasi kecil
                                         Pengadaan Langsung

                                 Lembaga Kebijakan Pengadaan Barang/Jasa Pemerintah               22
10


                              Seleksi Umum                Seleksi Sederhana
                         Pada prinsipnya semua          Bernilai paling tinggi
                          pengadaan harus             Rp. 200.000.000 dan Bila
Penunjukan Langsung       dengan Seleksi Umum            pekerjaan bersifat
                                                             sederhana
Penanganan darurat
Penyedia jasa tunggal          Pemilihan
Hanya bisa dilakukan         Penyedia Jasa
 pemegang hak paten            Konsultansi                 Sayembara
Pek. Yang menyangkut
 pertahanan/keamanan                                   Proses dan Hasil dari
 dan ketertiban                                         gagasan, kreatifitas,
 masyarakat                                             inovasi dan metode
                          Untuk pekerjaan              pelaksanaan tertentu.
                           konsultansi dengan nilai    Tidak dapat
                           maksimum 50 juta
                                                        ditetapkan
                          Kebutuhan operasional
                           K/L/D/I                      berdasarkan Harga
                                                        Satuan
                            Pengadaan Langsung

                           Lembaga Kebijakan Pengadaan Barang/Jasa Pemerintah        23
10




                                     Jasa Konsultansi
B/PK/JL



          • Gugur                                       • Sistem Kualitas
          • Sistem Nilai                                • Sistem Kualitas
          • Sistem                                        dan Biaya
            Penilaian biaya                             • Sistem Pagu
            selama umur                                   Anggaran
            ekonomis                                    • Sistem Biaya
                                                          Terendah


                      Lembaga Kebijakan Pengadaan Barang/Jasa Pemerintah         24
10


                                                                        Sistem
Sistem                           Sistem                                penilaian
                                                                     biaya selama
Gugur                             NIlai                                  umur
                                                                       ekonomis
 • B/PK/JL pada prinsipnya      • B/PK/JL yg kompleks, dimana
                                  untuk mencapai kualitas yang          Untuk B/PK/JL yang
   menggunakan sistem gugur.
                                  diinginkan dapat diperoleh           kompleks dan dapat
 • Untuk Pekerjaan yang                                                  diperkirakan biaya
   Metode teknis pelaksanaan      dengan metode teknis dan
                                  harga yang bervariasi.                 operasional , biaya
   tidak bervariasi.                                                    pemeliharaan serta
                                • Ketentuan bobot penilaian       diketahui umur ekonomis
                                  harga 70-90% dan unsur yg               dan nilai sisanya.
 Membandingkan dok                dinilai dpt dikuantifikasikan
 penawaran thd dok                                                   Memberikan
 lelang dg urutan                                                    nilai pada unsur
 tahap                               Memberikan nilai
                                     angka tertentu                  teknis dan harga
 adm,teknis,harga di                                                 menurut umur
 mana apabila tidak                  berdasarkan
                                     ketentuan dok                   ekonomis
 memenuhi pada                                                       kemudian
 setiap tahapan                      lelang
                                                                     dikonversi ke
 dinyatakan gugur                                                    dalam uang.
                               Lembaga Kebijakan Pengadaan Barang/Jasa Pemerintah            25
10



Metode                            Metoda                                  Metoda
evaluasi                          evaluasi                             evaluasi pagu
Kualitas                        kualitas dan                             anggaran
                                   biaya
           JK yg                                                               • Ada standarnya
           mengutamakan                        Output pekerjaan,
           kualitas dan/atau                                                   • Dapat dirinci dg
                                               waktu penugasan, dan
           lingkupnya sulit                                                      tepat
                                               biaya dapat
           ditetapkan dlm KAK                  ditentukan dalam KAK.           • Anggarannya tidak
                                                                                 melampaui pagu
        Kualitas teknis                                                          tertentu
       terbaik, lalu nego               Nilai kombinasi
       teknis& biaya                    terbaik teknis& biaya,
                                        lalu nego teknis&                    Teknis terbaik dari
                                        biaya                                penawar=<pagu, lalu
                                                                             nego teknis& biaya


       Metoda       pekerjaan sederhana dan standar.
       evaluasi
        biaya
      terendah
                     Evaluasi dengan cara memilih harga terendah di antara
                     penawaran yang memenuhi syarat teknis, lalu nego
                     teknis& biaya

                                    Lembaga Kebijakan Pengadaan Barang/Jasa Pemerintah                   26
10




                                                                        Jasa Konsultansi
                                    Pekerjaan Konstruksi
Barang/Jasa Lainnya



                      • 1 Sampul                           • 1 Sampul                      • 1 Sampul
                      • 2 Sampul                           • 2 Tahap                       • 2 Sampul
                      • 2 Tahap




                                   Lembaga Kebijakan Pengadaan Barang/Jasa Pemerintah                        27
10




   Metode Satu 1 Sampul              Metode Dua Sampul                  Metode Dua Tahap
 Penyampaian dok penawaran         Adm+teknis (sampul I), harga     persyaratan adm & teknis 
 (adm, teknis, dan harga) yang    (sampul II) kemudian sampul I     sampul tertutup I
 dimasukkan ke dalam 1 (satu)       dan II dimasukkan ke dalam      harga penawaran  sampul
     sampul tertutup kpd               sampul penutup dan           tertutup II,
    ULP/Pejabat Pengadaan              disampaikan kpd ULP          Disampaikan dalam 2 tahap



• B/J yg standar harganya telah   • B/JL pakai sistem nilai atau   • B/PK/JL yg kompleks
  ditetapkan pemerintah             sistem biaya selama umur       • B/PK/JL yg memenuhi kriteria
• Jasa konsultansi dg KAK           ekonomis                         kinerja tertentu termasuk
  sederhana                                                          pertimbangan kemudahan
                                  • JK yg penilaian teknis
                                                                     pengoperasian dan efisiensi
• B/PK/JL yg spek/volume jelas.     terpisah dari penilaian
                                                                     pemeliharaan peralatan
                                    harga    atau  bersifat
• Penunjukan Langsung /                                            • B/PK/JL dg beberapa alternatif
  Pengadaan Langsung / Kontes /     kompleks
                                                                     penggunaan sistem, desain,
  Sayembara                                                          dan teknologi.

                                   Lembaga Kebijakan Pengadaan Barang/Jasa Pemerintah                 28
Rekapitulasi Sistem Pengadaan
              B/PK/JL                                                                          10



Metode Pemilihan           Metode             Metode Evaluasi                    Penyampaian
                           Kualifikasi                                           Dokumen

Pelelangan Umum            Prakualifikasi     Sistem Nilai/Biaya Umur Eko.       2 Sampul
                                              (B/JL)
                                              Sistem Nilai/Biaya UmueEko. (PK)   2 Tahap

                           Pascakualifikasi   Sistem Gugur                       1 Sampul

Pelelangan Terbatas (PK)   Prakualifikasi     Sistem Nilai                       2 Tahap

Pelelangan Sederhana &     Pascakualifikasi   Sistem Gugur                       1 Sampul
Pemilihan Langsung (PK)
Penunjukan Langsung        Prakualifikasi     Klarifikasi dan Negosiasi          1 Sampul

                           - (Darurat)        Klarifikasi dan Negosiasi          1 Sampul

Pengadaan Langsung         -                  Klarifikasi dan Negosiasi          1 Sampul

Sayembara/Kontes                              Menggunakan Tim Juri               1 Sampul


                                   Lembaga Kebijakan Pengadaan Barang/Jasa Pemerintah               29
Tahapan Pelaksanaan Pemilihan                                                               10



Metode Pemilihan            Metode Kualifikasi    Penyampaian   Referensi dalam
                                                  Dokumen       Perpres 54 Tahun 2010

Pelelangan Umum;

 B/JL                      Prakualifikasi        2 Sampul      Pasal 57 ayat (1) huruf a

• B/PK/JL                   Prakualifikasi        2 Tahap       Pasal 57 ayat (1) huruf b

• B/PK/JL                   Pascakualifikasi      1 Sampul      Pasal 57 ayat (1) huruf c

Pelelangan Terbatas (Pek.   Prakualifikasi        2 Tahap       Pasal 57 ayat (1) huruf b
Konstruksi)

Pelelangan Sederhana &      Pascakualifikasi      1 Sampul      Pasal 57 ayat (2)
Pemilihan Langsung (Pek.
Konstruksi)

Penunjukan Langsung         - (kondisi darurat)   1 Sampul      Pasal 57 ayat (3)

                            Prakualifikasi        1 Sampul      Pasal 57 ayat (4)

Pengadaan Langsung          -                     1 Sampul      Pasal 57 ayat (5)

Sayembara/Kontes                                  1 Sampul      Pasal 57 ayat (6)


                                    Lembaga Kebijakan Pengadaan Barang/Jasa Pemerintah           30
Rekapitulasi Sistem Pengadaan
            Jasa Konsultansi                                              10




Metode Pemilihan      Metode Evaluasi                     Penyampaian Dokumen


Seleksi Umum          Berdasarkan Kualitas                2 Sampul
                      Berdasarkan Kualitas dan Harga      2 Sampul
                      Berdasarkan Biaya Terendah          1 Sampul
Seleksi Sederhana     Berdasarkan Pagu Anggaran           1 Sampul
                      Berdasarkan Biaya Terendah          1 Sampul
Penunjukan Langsung   Klarifikasi dan Negosiasi           1 Sampul
Pengadaan Langsung    Klarifikasi dan Negosiasi           1 Sampul
Sayembara             Menggunakan Tim Juri                1 Sampul




                         Lembaga Kebijakan Pengadaan Barang/Jasa Pemerintah     31
Tahapan Pelaksanaan Pemilihan
Jasa Konsultansi oleh Badan Usaha                                                            10




Metode Pemilihan          Metode Evaluasi        Metode          Referensi dalam Perpres
                                                 Penyampaian     54 Tahun 2010
Seleksi Umum              Kualitas               2 Sampul        Pasal 58 ayat (1) huruf a

                          Kualitas dan Biaya     2 Sampul        Pasal 58 ayat (1) huruf b

                          Biaya Terendah         1 Sampul        Pasal 58 ayat (1) huruf c

Seleksi Sederhana         Pagu Anggaran/ Biaya   1 Sampul        Pasal 58 ayat (2)
                          Terendah
Penunjukan Langsung       Kualitas               1 Sampul        Pasal 58 ayat (3)
(Kondisi Darurat)
Penunjukan Langsung       Kualitas               1 Sampul        Pasal 58 ayat (4)
(Kondisi tidak Darurat)
Pengadaan Langsung        Kualitas               1 Sampul        Pasal 58 ayat (5)

Sayembara                 Tim Juri               1 Sampul        Pasal 58 ayat (6)



                                     Lembaga Kebijakan Pengadaan Barang/Jasa Pemerintah           32
Pelaksanaan Pemilihan
        Jasa Konsultansi Perorangan                                                        10




Metode Pemilihan          Metode Evaluasi        Metode          Referensi dalam Perpres
                                                 Penyampaian     54 Tahun 2010
Seleksi Umum              Kualitas               1 Sampul        Pasal 58 ay
Pasca kualifikasi                                                Lampiran 4B
Seleksi Sederhana         Kualitas               1 Sampul        Lampiran 4B
Pasca kualifikasi
Penunjukan Langsung       -                      1 Sampul        Lampiran 4B
(Kondisi Darurat)
Penunjukan Langsung       Kualitas               1 Sampul        Lampiran 4B
(Kondisi tidak Darurat)
Pengadaan Langsung        Kualitas               1 Sampul        Lampiran 4B

Sayembara                 Tim Juri               1 Sampul        Lampiran 4B




                                     Lembaga Kebijakan Pengadaan Barang/Jasa Pemerintah         33
15




     Lembaga Kebijakan Pengadaan Barang/Jasa Pemerintah   34
1




                   Mengidentifikasikan
                    barang/jasa yang
                     akan diadakan




                     LANGKAH-
                      LANGKAH
                     PEMILIHAN
                   JENIS KONTRAK

 Memilih dan
                                           Mengenali
 menetapkan
                                         masing-masing
salah satu jenis
                                          jenis kontrak
    kontrak



               Lembaga Kebijakan Pengadaan Barang/Jasa Pemerintah       35
Penetapan Jenis Kontrak                                         1




                     • Lumpsum
                     • Harga Satuan
Cara Pembayaran      • Gabungan Lumpsum dan Harga Satuan
                     • Turnkey
                     • Persentase

Pembebanan Tahun     • Tahun Tunggal
    Anggaran         • Tahun Jamak

                     • Pengadaan Tunggal
Sumber Pendanaan     • Pengadaan Bersama
                     • Payung


 Jenis Pekerjaan     • Pekerjaan Tunggal
                     • Pekerjaan Terintegrasi


                   Lembaga Kebijakan Pengadaan Barang/Jasa Pemerintah       36
4




• Pengadaan Jasa Konsultansi di           Bukti Pembelian           Hanya untuk
  atas Rp. 50 juta                          (s.d. 5 juta)        pengadaan barang
• Pengadaan Barang/Pek.
  Konstruksi/Jasa Lainnya di atas
  Rp 100 juta




                                                Bukti            Kuitansi
                    Surat Perjanjian          Perjanjian      (s.d . 10 juta)




                                                               • Pengadaan Jasa Konsultansi s.d
                                           Surat Perintah        Rp. 50 juta
                                                               • Pengadaan Barang/Pek.
                                            Kerja (SPK)          Konstruksi/Jasa Lainnya s.d
                                                                 Rp 100 juta

                                       Lembaga Kebijakan Pengadaan Barang/Jasa Pemerintah             37
15




     Lembaga Kebijakan Pengadaan Barang/Jasa Pemerintah   38
Metode Penyampaian Dokumen

     • 2 kelompok memasukkan penawaran dengan metoda
45     1 sampul dengan mengikuti tata cara yang benar
     • 2 kelompok memasukkan penawaran dengan metoda
       2 sampul dengan mengikuti tata cara yang benar
     • 2 kelompok yang berbeda mempresentasikan hasilnya
       & ceklis isi dokumen penawaran bandingkan dengan
       jawaban kelompok lain
     • Simpulkan hal-hal yang menjadi perhatian metode
       penyampaian dokumen.

                 Lembaga Kebijakan Pengadaan Barang/Jasa Pemerintah   39
15




Lembaga Kebijakan Pengadaan Barang/Jasa Pemerintah   40

Mais conteúdo relacionado

Mais procurados

Standar lapis pondasi agregat a,b dan c
Standar lapis pondasi agregat a,b dan cStandar lapis pondasi agregat a,b dan c
Standar lapis pondasi agregat a,b dan cKomar Rudin
 
Materi 05 Pengadaan Barang/Jasa Secara Swakelola
Materi 05 Pengadaan Barang/Jasa Secara SwakelolaMateri 05 Pengadaan Barang/Jasa Secara Swakelola
Materi 05 Pengadaan Barang/Jasa Secara SwakelolaMassaputro Delly TP
 
04. Materi Bimbingan Teknis AHSP Pengantar Permen PU No.1 Tahun 2022.pdf
04. Materi Bimbingan Teknis AHSP Pengantar Permen PU No.1 Tahun 2022.pdf04. Materi Bimbingan Teknis AHSP Pengantar Permen PU No.1 Tahun 2022.pdf
04. Materi Bimbingan Teknis AHSP Pengantar Permen PU No.1 Tahun 2022.pdfGhighiwahminLuvy
 
Perencanaan teknis bangunan gedung ppt
Perencanaan teknis bangunan gedung pptPerencanaan teknis bangunan gedung ppt
Perencanaan teknis bangunan gedung pptHarun Ariesto Wijaya
 
Paparan Sosialisasi SE PUPR Nomor 18 Tahun 2021 tentang Pedoman Operasional T...
Paparan Sosialisasi SE PUPR Nomor 18 Tahun 2021 tentang Pedoman Operasional T...Paparan Sosialisasi SE PUPR Nomor 18 Tahun 2021 tentang Pedoman Operasional T...
Paparan Sosialisasi SE PUPR Nomor 18 Tahun 2021 tentang Pedoman Operasional T...Khalid Mustafa
 
Modul TKP M6KB2 - Menghitung Volume Pekerjaan Konstruksi
Modul TKP M6KB2 - Menghitung Volume Pekerjaan KonstruksiModul TKP M6KB2 - Menghitung Volume Pekerjaan Konstruksi
Modul TKP M6KB2 - Menghitung Volume Pekerjaan KonstruksiPPGHybrid1
 
Paparan Sosialisasi SE PUPR Nomor 20 Tahun 2021 tentang Pedoman Operasional T...
Paparan Sosialisasi SE PUPR Nomor 20 Tahun 2021 tentang Pedoman Operasional T...Paparan Sosialisasi SE PUPR Nomor 20 Tahun 2021 tentang Pedoman Operasional T...
Paparan Sosialisasi SE PUPR Nomor 20 Tahun 2021 tentang Pedoman Operasional T...Khalid Mustafa
 
107028040 rapat-persiapan-pelaksanaan-kontrak-pcm
107028040 rapat-persiapan-pelaksanaan-kontrak-pcm107028040 rapat-persiapan-pelaksanaan-kontrak-pcm
107028040 rapat-persiapan-pelaksanaan-kontrak-pcmBintek
 
Surat permohonan-uang-muka
Surat permohonan-uang-mukaSurat permohonan-uang-muka
Surat permohonan-uang-mukaAyu Agripina
 
Justifikasi teknik i._latar_belakang_jus
Justifikasi teknik i._latar_belakang_jusJustifikasi teknik i._latar_belakang_jus
Justifikasi teknik i._latar_belakang_jusergi bari
 
Slide Recall Modul 4 Mengelola Kontrak PBJP Level 1 V3.1.pptx
Slide Recall Modul 4 Mengelola Kontrak PBJP Level 1 V3.1.pptxSlide Recall Modul 4 Mengelola Kontrak PBJP Level 1 V3.1.pptx
Slide Recall Modul 4 Mengelola Kontrak PBJP Level 1 V3.1.pptxJoniSatriaAbenk
 
Proses Pengadaan Barang & Jasa_ Materi Pelatihan "MANAJEMEN PENGADAAN BARANG ...
Proses Pengadaan Barang & Jasa_ Materi Pelatihan "MANAJEMEN PENGADAAN BARANG ...Proses Pengadaan Barang & Jasa_ Materi Pelatihan "MANAJEMEN PENGADAAN BARANG ...
Proses Pengadaan Barang & Jasa_ Materi Pelatihan "MANAJEMEN PENGADAAN BARANG ...Kanaidi ken
 
209921115 justifikasi-teknis-cco1
209921115 justifikasi-teknis-cco1209921115 justifikasi-teknis-cco1
209921115 justifikasi-teknis-cco1Dafa Adunt
 
Persiapan pengadaan dan proses pengadaan lagsung perlem 9 perpres 16(1)
Persiapan pengadaan dan proses pengadaan lagsung perlem 9 perpres 16(1)Persiapan pengadaan dan proses pengadaan lagsung perlem 9 perpres 16(1)
Persiapan pengadaan dan proses pengadaan lagsung perlem 9 perpres 16(1)dodimeigo
 

Mais procurados (20)

Standar lapis pondasi agregat a,b dan c
Standar lapis pondasi agregat a,b dan cStandar lapis pondasi agregat a,b dan c
Standar lapis pondasi agregat a,b dan c
 
KAK PERENCANAAN
KAK PERENCANAANKAK PERENCANAAN
KAK PERENCANAAN
 
Materi 05 Pengadaan Barang/Jasa Secara Swakelola
Materi 05 Pengadaan Barang/Jasa Secara SwakelolaMateri 05 Pengadaan Barang/Jasa Secara Swakelola
Materi 05 Pengadaan Barang/Jasa Secara Swakelola
 
Rancangan Kontrak
Rancangan KontrakRancangan Kontrak
Rancangan Kontrak
 
04. Materi Bimbingan Teknis AHSP Pengantar Permen PU No.1 Tahun 2022.pdf
04. Materi Bimbingan Teknis AHSP Pengantar Permen PU No.1 Tahun 2022.pdf04. Materi Bimbingan Teknis AHSP Pengantar Permen PU No.1 Tahun 2022.pdf
04. Materi Bimbingan Teknis AHSP Pengantar Permen PU No.1 Tahun 2022.pdf
 
Perencanaan teknis bangunan gedung ppt
Perencanaan teknis bangunan gedung pptPerencanaan teknis bangunan gedung ppt
Perencanaan teknis bangunan gedung ppt
 
Paparan Sosialisasi SE PUPR Nomor 18 Tahun 2021 tentang Pedoman Operasional T...
Paparan Sosialisasi SE PUPR Nomor 18 Tahun 2021 tentang Pedoman Operasional T...Paparan Sosialisasi SE PUPR Nomor 18 Tahun 2021 tentang Pedoman Operasional T...
Paparan Sosialisasi SE PUPR Nomor 18 Tahun 2021 tentang Pedoman Operasional T...
 
Modul TKP M6KB2 - Menghitung Volume Pekerjaan Konstruksi
Modul TKP M6KB2 - Menghitung Volume Pekerjaan KonstruksiModul TKP M6KB2 - Menghitung Volume Pekerjaan Konstruksi
Modul TKP M6KB2 - Menghitung Volume Pekerjaan Konstruksi
 
Paparan Sosialisasi SE PUPR Nomor 20 Tahun 2021 tentang Pedoman Operasional T...
Paparan Sosialisasi SE PUPR Nomor 20 Tahun 2021 tentang Pedoman Operasional T...Paparan Sosialisasi SE PUPR Nomor 20 Tahun 2021 tentang Pedoman Operasional T...
Paparan Sosialisasi SE PUPR Nomor 20 Tahun 2021 tentang Pedoman Operasional T...
 
Metode pelaksanaan mep
Metode pelaksanaan mepMetode pelaksanaan mep
Metode pelaksanaan mep
 
107028040 rapat-persiapan-pelaksanaan-kontrak-pcm
107028040 rapat-persiapan-pelaksanaan-kontrak-pcm107028040 rapat-persiapan-pelaksanaan-kontrak-pcm
107028040 rapat-persiapan-pelaksanaan-kontrak-pcm
 
Materi 3 pelaku pbj
Materi 3 pelaku pbjMateri 3 pelaku pbj
Materi 3 pelaku pbj
 
Desa sukaratu
Desa sukaratuDesa sukaratu
Desa sukaratu
 
Surat permohonan-uang-muka
Surat permohonan-uang-mukaSurat permohonan-uang-muka
Surat permohonan-uang-muka
 
Justifikasi teknik i._latar_belakang_jus
Justifikasi teknik i._latar_belakang_jusJustifikasi teknik i._latar_belakang_jus
Justifikasi teknik i._latar_belakang_jus
 
Slide Recall Modul 4 Mengelola Kontrak PBJP Level 1 V3.1.pptx
Slide Recall Modul 4 Mengelola Kontrak PBJP Level 1 V3.1.pptxSlide Recall Modul 4 Mengelola Kontrak PBJP Level 1 V3.1.pptx
Slide Recall Modul 4 Mengelola Kontrak PBJP Level 1 V3.1.pptx
 
Proses Pengadaan Barang & Jasa_ Materi Pelatihan "MANAJEMEN PENGADAAN BARANG ...
Proses Pengadaan Barang & Jasa_ Materi Pelatihan "MANAJEMEN PENGADAAN BARANG ...Proses Pengadaan Barang & Jasa_ Materi Pelatihan "MANAJEMEN PENGADAAN BARANG ...
Proses Pengadaan Barang & Jasa_ Materi Pelatihan "MANAJEMEN PENGADAAN BARANG ...
 
PELELANGAN
PELELANGANPELELANGAN
PELELANGAN
 
209921115 justifikasi-teknis-cco1
209921115 justifikasi-teknis-cco1209921115 justifikasi-teknis-cco1
209921115 justifikasi-teknis-cco1
 
Persiapan pengadaan dan proses pengadaan lagsung perlem 9 perpres 16(1)
Persiapan pengadaan dan proses pengadaan lagsung perlem 9 perpres 16(1)Persiapan pengadaan dan proses pengadaan lagsung perlem 9 perpres 16(1)
Persiapan pengadaan dan proses pengadaan lagsung perlem 9 perpres 16(1)
 

Semelhante a Persiapan Pengadaan Barang/Jasa Pemerintah - Bagian 1

Master Presentasi sebagai bahan uji
Master Presentasi sebagai bahan ujiMaster Presentasi sebagai bahan uji
Master Presentasi sebagai bahan ujiKhalid Mustafa
 
Swakelola, PPDN & PHLN, dan E-Procurement
Swakelola, PPDN & PHLN, dan E-ProcurementSwakelola, PPDN & PHLN, dan E-Procurement
Swakelola, PPDN & PHLN, dan E-ProcurementKhalid Mustafa
 
Persiapan Pengadaan Barang/Jasa Pemerintah Bagian 1 (Materi 2)
Persiapan Pengadaan Barang/Jasa Pemerintah Bagian 1 (Materi 2)Persiapan Pengadaan Barang/Jasa Pemerintah Bagian 1 (Materi 2)
Persiapan Pengadaan Barang/Jasa Pemerintah Bagian 1 (Materi 2)Khalid Mustafa
 
Ppbj modul02materi02ver-140414210001-phpapp01
Ppbj modul02materi02ver-140414210001-phpapp01Ppbj modul02materi02ver-140414210001-phpapp01
Ppbj modul02materi02ver-140414210001-phpapp01EnvaPya
 
Procurement & Purchasing Plan_Materi Pelatihan "PROCUREMENT and PURCHASING MA...
Procurement & Purchasing Plan_Materi Pelatihan "PROCUREMENT and PURCHASING MA...Procurement & Purchasing Plan_Materi Pelatihan "PROCUREMENT and PURCHASING MA...
Procurement & Purchasing Plan_Materi Pelatihan "PROCUREMENT and PURCHASING MA...Kanaidi ken
 
Pengadaan Aset (Procurement Process)_Training ASSET MANAGEMENT
Pengadaan Aset (Procurement Process)_Training ASSET MANAGEMENTPengadaan Aset (Procurement Process)_Training ASSET MANAGEMENT
Pengadaan Aset (Procurement Process)_Training ASSET MANAGEMENTKanaidi ken
 
Pengantar Pengadaan Barang/Jasa Indonesia
Pengantar Pengadaan Barang/Jasa IndonesiaPengantar Pengadaan Barang/Jasa Indonesia
Pengantar Pengadaan Barang/Jasa IndonesiaKhalid Mustafa
 
overview perpres 1618
overview perpres 1618overview perpres 1618
overview perpres 1618zuhrimail
 
Ppbj modul 01 (materi 01) versi 9.1
Ppbj modul 01 (materi 01) versi 9.1Ppbj modul 01 (materi 01) versi 9.1
Ppbj modul 01 (materi 01) versi 9.1Rulli Saputra
 
04 pengadaan barang ver.1
04 pengadaan barang  ver.104 pengadaan barang  ver.1
04 pengadaan barang ver.1Saifullah Rais
 
Perka lkpp no.6 tahun 2012
Perka lkpp no.6 tahun 2012Perka lkpp no.6 tahun 2012
Perka lkpp no.6 tahun 2012Eko Wachyu
 
Perka lkpp no.6 tahun 2012
Perka lkpp no.6 tahun 2012Perka lkpp no.6 tahun 2012
Perka lkpp no.6 tahun 2012Riskan Haz
 
Persiapan Pengadaan Barang/Jasa Pemerintah - Bagian 2
Persiapan Pengadaan Barang/Jasa Pemerintah - Bagian 2Persiapan Pengadaan Barang/Jasa Pemerintah - Bagian 2
Persiapan Pengadaan Barang/Jasa Pemerintah - Bagian 2Khalid Mustafa
 
Lampiran I Perencanaan Umum (PerPres 54 tahun 2010)
Lampiran I Perencanaan Umum (PerPres 54 tahun 2010)Lampiran I Perencanaan Umum (PerPres 54 tahun 2010)
Lampiran I Perencanaan Umum (PerPres 54 tahun 2010)Trust Tour And Travel
 
Slide Modul 6 Mengelola PBJP Melalui Swakelola-V2.1.pdf
Slide Modul 6 Mengelola PBJP Melalui Swakelola-V2.1.pdfSlide Modul 6 Mengelola PBJP Melalui Swakelola-V2.1.pdf
Slide Modul 6 Mengelola PBJP Melalui Swakelola-V2.1.pdfhandrivafauzi1
 
Pengadaan Jasa Konsultansi
Pengadaan Jasa KonsultansiPengadaan Jasa Konsultansi
Pengadaan Jasa KonsultansiKhalid Mustafa
 

Semelhante a Persiapan Pengadaan Barang/Jasa Pemerintah - Bagian 1 (20)

Persiapan Pengadaan Barang/Jasa Pemerintah (Bagian 1)
Persiapan Pengadaan Barang/Jasa Pemerintah (Bagian 1)Persiapan Pengadaan Barang/Jasa Pemerintah (Bagian 1)
Persiapan Pengadaan Barang/Jasa Pemerintah (Bagian 1)
 
Hasil Ujian Peserta 4
Hasil Ujian Peserta 4Hasil Ujian Peserta 4
Hasil Ujian Peserta 4
 
Master Presentasi sebagai bahan uji
Master Presentasi sebagai bahan ujiMaster Presentasi sebagai bahan uji
Master Presentasi sebagai bahan uji
 
Pengantar Pengadaan Barang/Jasa Pemerintah
Pengantar Pengadaan Barang/Jasa PemerintahPengantar Pengadaan Barang/Jasa Pemerintah
Pengantar Pengadaan Barang/Jasa Pemerintah
 
Swakelola, PPDN & PHLN, dan E-Procurement
Swakelola, PPDN & PHLN, dan E-ProcurementSwakelola, PPDN & PHLN, dan E-Procurement
Swakelola, PPDN & PHLN, dan E-Procurement
 
Hasil Ujian Peserta 1
Hasil Ujian Peserta 1Hasil Ujian Peserta 1
Hasil Ujian Peserta 1
 
Persiapan Pengadaan Barang/Jasa Pemerintah Bagian 1 (Materi 2)
Persiapan Pengadaan Barang/Jasa Pemerintah Bagian 1 (Materi 2)Persiapan Pengadaan Barang/Jasa Pemerintah Bagian 1 (Materi 2)
Persiapan Pengadaan Barang/Jasa Pemerintah Bagian 1 (Materi 2)
 
Ppbj modul02materi02ver-140414210001-phpapp01
Ppbj modul02materi02ver-140414210001-phpapp01Ppbj modul02materi02ver-140414210001-phpapp01
Ppbj modul02materi02ver-140414210001-phpapp01
 
Procurement & Purchasing Plan_Materi Pelatihan "PROCUREMENT and PURCHASING MA...
Procurement & Purchasing Plan_Materi Pelatihan "PROCUREMENT and PURCHASING MA...Procurement & Purchasing Plan_Materi Pelatihan "PROCUREMENT and PURCHASING MA...
Procurement & Purchasing Plan_Materi Pelatihan "PROCUREMENT and PURCHASING MA...
 
Pengadaan Aset (Procurement Process)_Training ASSET MANAGEMENT
Pengadaan Aset (Procurement Process)_Training ASSET MANAGEMENTPengadaan Aset (Procurement Process)_Training ASSET MANAGEMENT
Pengadaan Aset (Procurement Process)_Training ASSET MANAGEMENT
 
Pengantar Pengadaan Barang/Jasa Indonesia
Pengantar Pengadaan Barang/Jasa IndonesiaPengantar Pengadaan Barang/Jasa Indonesia
Pengantar Pengadaan Barang/Jasa Indonesia
 
overview perpres 1618
overview perpres 1618overview perpres 1618
overview perpres 1618
 
Ppbj modul 01 (materi 01) versi 9.1
Ppbj modul 01 (materi 01) versi 9.1Ppbj modul 01 (materi 01) versi 9.1
Ppbj modul 01 (materi 01) versi 9.1
 
04 pengadaan barang ver.1
04 pengadaan barang  ver.104 pengadaan barang  ver.1
04 pengadaan barang ver.1
 
Perka lkpp no.6 tahun 2012
Perka lkpp no.6 tahun 2012Perka lkpp no.6 tahun 2012
Perka lkpp no.6 tahun 2012
 
Perka lkpp no.6 tahun 2012
Perka lkpp no.6 tahun 2012Perka lkpp no.6 tahun 2012
Perka lkpp no.6 tahun 2012
 
Persiapan Pengadaan Barang/Jasa Pemerintah - Bagian 2
Persiapan Pengadaan Barang/Jasa Pemerintah - Bagian 2Persiapan Pengadaan Barang/Jasa Pemerintah - Bagian 2
Persiapan Pengadaan Barang/Jasa Pemerintah - Bagian 2
 
Lampiran I Perencanaan Umum (PerPres 54 tahun 2010)
Lampiran I Perencanaan Umum (PerPres 54 tahun 2010)Lampiran I Perencanaan Umum (PerPres 54 tahun 2010)
Lampiran I Perencanaan Umum (PerPres 54 tahun 2010)
 
Slide Modul 6 Mengelola PBJP Melalui Swakelola-V2.1.pdf
Slide Modul 6 Mengelola PBJP Melalui Swakelola-V2.1.pdfSlide Modul 6 Mengelola PBJP Melalui Swakelola-V2.1.pdf
Slide Modul 6 Mengelola PBJP Melalui Swakelola-V2.1.pdf
 
Pengadaan Jasa Konsultansi
Pengadaan Jasa KonsultansiPengadaan Jasa Konsultansi
Pengadaan Jasa Konsultansi
 

Mais de Khalid Mustafa

Paparan Sosialisasi SE PUPR Nomor 19 Tahun 2021 tentang Pedoman Pelaksanaan ...
Paparan Sosialisasi SE PUPR Nomor 19 Tahun 2021 tentang Pedoman Pelaksanaan  ...Paparan Sosialisasi SE PUPR Nomor 19 Tahun 2021 tentang Pedoman Pelaksanaan  ...
Paparan Sosialisasi SE PUPR Nomor 19 Tahun 2021 tentang Pedoman Pelaksanaan ...Khalid Mustafa
 
Keadaan Kahar Karena Pandemi Corona
Keadaan Kahar Karena Pandemi CoronaKeadaan Kahar Karena Pandemi Corona
Keadaan Kahar Karena Pandemi CoronaKhalid Mustafa
 
Paparan Kasubdit Sistem Penyelenggaraan tentang SE PUPR Nomor 10 Tahun 2018
Paparan Kasubdit Sistem Penyelenggaraan tentang SE PUPR Nomor 10 Tahun 2018Paparan Kasubdit Sistem Penyelenggaraan tentang SE PUPR Nomor 10 Tahun 2018
Paparan Kasubdit Sistem Penyelenggaraan tentang SE PUPR Nomor 10 Tahun 2018Khalid Mustafa
 
Mitigasi Risiko dan Pengendalian Kontrak PBJ
Mitigasi Risiko dan Pengendalian Kontrak PBJMitigasi Risiko dan Pengendalian Kontrak PBJ
Mitigasi Risiko dan Pengendalian Kontrak PBJKhalid Mustafa
 
Bahan Sosialisasi Peraturan Presiden Nomor 16 Tahun 2018
Bahan Sosialisasi Peraturan Presiden Nomor 16 Tahun 2018Bahan Sosialisasi Peraturan Presiden Nomor 16 Tahun 2018
Bahan Sosialisasi Peraturan Presiden Nomor 16 Tahun 2018Khalid Mustafa
 
Materi Sosialisasi Perpres Nomor 16 Tahun 2018
Materi Sosialisasi Perpres Nomor 16 Tahun 2018Materi Sosialisasi Perpres Nomor 16 Tahun 2018
Materi Sosialisasi Perpres Nomor 16 Tahun 2018Khalid Mustafa
 
Telegram kapolri tentang penanganan tipikor
Telegram kapolri tentang penanganan tipikorTelegram kapolri tentang penanganan tipikor
Telegram kapolri tentang penanganan tipikorKhalid Mustafa
 
Paparan Perubahan Perpres Nomor 54 Tahun 2010
Paparan Perubahan Perpres Nomor 54 Tahun 2010Paparan Perubahan Perpres Nomor 54 Tahun 2010
Paparan Perubahan Perpres Nomor 54 Tahun 2010Khalid Mustafa
 
Laporan dan Rekomendasi Temu Nasional Pengelola Pengadaan Tahun 2015
Laporan dan Rekomendasi Temu Nasional Pengelola Pengadaan Tahun 2015Laporan dan Rekomendasi Temu Nasional Pengelola Pengadaan Tahun 2015
Laporan dan Rekomendasi Temu Nasional Pengelola Pengadaan Tahun 2015Khalid Mustafa
 
Sosialisasi Perka LKPP Nomor 19 Tahun 2015
Sosialisasi Perka LKPP Nomor 19 Tahun 2015Sosialisasi Perka LKPP Nomor 19 Tahun 2015
Sosialisasi Perka LKPP Nomor 19 Tahun 2015Khalid Mustafa
 
3 Tipe Terpidana Korupsi pada PBJ
3 Tipe Terpidana Korupsi pada PBJ3 Tipe Terpidana Korupsi pada PBJ
3 Tipe Terpidana Korupsi pada PBJKhalid Mustafa
 
Konsolidasi perpres 54 tahun 2010 dan perubahannya (perubahan keempat)
Konsolidasi perpres 54 tahun 2010 dan perubahannya (perubahan keempat)Konsolidasi perpres 54 tahun 2010 dan perubahannya (perubahan keempat)
Konsolidasi perpres 54 tahun 2010 dan perubahannya (perubahan keempat)Khalid Mustafa
 
Paparan Sosialisasi Inpres 1/2015 dan Perpres 4/2015
Paparan Sosialisasi Inpres 1/2015 dan Perpres 4/2015Paparan Sosialisasi Inpres 1/2015 dan Perpres 4/2015
Paparan Sosialisasi Inpres 1/2015 dan Perpres 4/2015Khalid Mustafa
 
Matriks Perbedaan Perpres 4/2015 dengan Perpres 54/2010
Matriks Perbedaan Perpres 4/2015 dengan Perpres 54/2010Matriks Perbedaan Perpres 4/2015 dengan Perpres 54/2010
Matriks Perbedaan Perpres 4/2015 dengan Perpres 54/2010Khalid Mustafa
 
Peranan PA dan KPA dalam PBJ
Peranan PA dan KPA dalam PBJPeranan PA dan KPA dalam PBJ
Peranan PA dan KPA dalam PBJKhalid Mustafa
 
Mengapa Perlu SOP Pengadaan
Mengapa Perlu SOP PengadaanMengapa Perlu SOP Pengadaan
Mengapa Perlu SOP PengadaanKhalid Mustafa
 
Permen PU Nomor 14 Tahun 2013
Permen PU Nomor 14 Tahun 2013Permen PU Nomor 14 Tahun 2013
Permen PU Nomor 14 Tahun 2013Khalid Mustafa
 
Pelaksanaan Pengadaan Melalui E-Procurement (Materi 7)
Pelaksanaan Pengadaan Melalui E-Procurement (Materi 7)Pelaksanaan Pengadaan Melalui E-Procurement (Materi 7)
Pelaksanaan Pengadaan Melalui E-Procurement (Materi 7)Khalid Mustafa
 
Pendayagunaan Produksi Dalam Negeri, Usaha Kecil, dan Pelaksanaan Pengadaan M...
Pendayagunaan Produksi Dalam Negeri, Usaha Kecil, dan Pelaksanaan Pengadaan M...Pendayagunaan Produksi Dalam Negeri, Usaha Kecil, dan Pelaksanaan Pengadaan M...
Pendayagunaan Produksi Dalam Negeri, Usaha Kecil, dan Pelaksanaan Pengadaan M...Khalid Mustafa
 
Pelaksanaan Pengadaan Barang/Jasa Melalui Swakelola (Materi 5)
Pelaksanaan Pengadaan Barang/Jasa Melalui Swakelola (Materi 5)Pelaksanaan Pengadaan Barang/Jasa Melalui Swakelola (Materi 5)
Pelaksanaan Pengadaan Barang/Jasa Melalui Swakelola (Materi 5)Khalid Mustafa
 

Mais de Khalid Mustafa (20)

Paparan Sosialisasi SE PUPR Nomor 19 Tahun 2021 tentang Pedoman Pelaksanaan ...
Paparan Sosialisasi SE PUPR Nomor 19 Tahun 2021 tentang Pedoman Pelaksanaan  ...Paparan Sosialisasi SE PUPR Nomor 19 Tahun 2021 tentang Pedoman Pelaksanaan  ...
Paparan Sosialisasi SE PUPR Nomor 19 Tahun 2021 tentang Pedoman Pelaksanaan ...
 
Keadaan Kahar Karena Pandemi Corona
Keadaan Kahar Karena Pandemi CoronaKeadaan Kahar Karena Pandemi Corona
Keadaan Kahar Karena Pandemi Corona
 
Paparan Kasubdit Sistem Penyelenggaraan tentang SE PUPR Nomor 10 Tahun 2018
Paparan Kasubdit Sistem Penyelenggaraan tentang SE PUPR Nomor 10 Tahun 2018Paparan Kasubdit Sistem Penyelenggaraan tentang SE PUPR Nomor 10 Tahun 2018
Paparan Kasubdit Sistem Penyelenggaraan tentang SE PUPR Nomor 10 Tahun 2018
 
Mitigasi Risiko dan Pengendalian Kontrak PBJ
Mitigasi Risiko dan Pengendalian Kontrak PBJMitigasi Risiko dan Pengendalian Kontrak PBJ
Mitigasi Risiko dan Pengendalian Kontrak PBJ
 
Bahan Sosialisasi Peraturan Presiden Nomor 16 Tahun 2018
Bahan Sosialisasi Peraturan Presiden Nomor 16 Tahun 2018Bahan Sosialisasi Peraturan Presiden Nomor 16 Tahun 2018
Bahan Sosialisasi Peraturan Presiden Nomor 16 Tahun 2018
 
Materi Sosialisasi Perpres Nomor 16 Tahun 2018
Materi Sosialisasi Perpres Nomor 16 Tahun 2018Materi Sosialisasi Perpres Nomor 16 Tahun 2018
Materi Sosialisasi Perpres Nomor 16 Tahun 2018
 
Telegram kapolri tentang penanganan tipikor
Telegram kapolri tentang penanganan tipikorTelegram kapolri tentang penanganan tipikor
Telegram kapolri tentang penanganan tipikor
 
Paparan Perubahan Perpres Nomor 54 Tahun 2010
Paparan Perubahan Perpres Nomor 54 Tahun 2010Paparan Perubahan Perpres Nomor 54 Tahun 2010
Paparan Perubahan Perpres Nomor 54 Tahun 2010
 
Laporan dan Rekomendasi Temu Nasional Pengelola Pengadaan Tahun 2015
Laporan dan Rekomendasi Temu Nasional Pengelola Pengadaan Tahun 2015Laporan dan Rekomendasi Temu Nasional Pengelola Pengadaan Tahun 2015
Laporan dan Rekomendasi Temu Nasional Pengelola Pengadaan Tahun 2015
 
Sosialisasi Perka LKPP Nomor 19 Tahun 2015
Sosialisasi Perka LKPP Nomor 19 Tahun 2015Sosialisasi Perka LKPP Nomor 19 Tahun 2015
Sosialisasi Perka LKPP Nomor 19 Tahun 2015
 
3 Tipe Terpidana Korupsi pada PBJ
3 Tipe Terpidana Korupsi pada PBJ3 Tipe Terpidana Korupsi pada PBJ
3 Tipe Terpidana Korupsi pada PBJ
 
Konsolidasi perpres 54 tahun 2010 dan perubahannya (perubahan keempat)
Konsolidasi perpres 54 tahun 2010 dan perubahannya (perubahan keempat)Konsolidasi perpres 54 tahun 2010 dan perubahannya (perubahan keempat)
Konsolidasi perpres 54 tahun 2010 dan perubahannya (perubahan keempat)
 
Paparan Sosialisasi Inpres 1/2015 dan Perpres 4/2015
Paparan Sosialisasi Inpres 1/2015 dan Perpres 4/2015Paparan Sosialisasi Inpres 1/2015 dan Perpres 4/2015
Paparan Sosialisasi Inpres 1/2015 dan Perpres 4/2015
 
Matriks Perbedaan Perpres 4/2015 dengan Perpres 54/2010
Matriks Perbedaan Perpres 4/2015 dengan Perpres 54/2010Matriks Perbedaan Perpres 4/2015 dengan Perpres 54/2010
Matriks Perbedaan Perpres 4/2015 dengan Perpres 54/2010
 
Peranan PA dan KPA dalam PBJ
Peranan PA dan KPA dalam PBJPeranan PA dan KPA dalam PBJ
Peranan PA dan KPA dalam PBJ
 
Mengapa Perlu SOP Pengadaan
Mengapa Perlu SOP PengadaanMengapa Perlu SOP Pengadaan
Mengapa Perlu SOP Pengadaan
 
Permen PU Nomor 14 Tahun 2013
Permen PU Nomor 14 Tahun 2013Permen PU Nomor 14 Tahun 2013
Permen PU Nomor 14 Tahun 2013
 
Pelaksanaan Pengadaan Melalui E-Procurement (Materi 7)
Pelaksanaan Pengadaan Melalui E-Procurement (Materi 7)Pelaksanaan Pengadaan Melalui E-Procurement (Materi 7)
Pelaksanaan Pengadaan Melalui E-Procurement (Materi 7)
 
Pendayagunaan Produksi Dalam Negeri, Usaha Kecil, dan Pelaksanaan Pengadaan M...
Pendayagunaan Produksi Dalam Negeri, Usaha Kecil, dan Pelaksanaan Pengadaan M...Pendayagunaan Produksi Dalam Negeri, Usaha Kecil, dan Pelaksanaan Pengadaan M...
Pendayagunaan Produksi Dalam Negeri, Usaha Kecil, dan Pelaksanaan Pengadaan M...
 
Pelaksanaan Pengadaan Barang/Jasa Melalui Swakelola (Materi 5)
Pelaksanaan Pengadaan Barang/Jasa Melalui Swakelola (Materi 5)Pelaksanaan Pengadaan Barang/Jasa Melalui Swakelola (Materi 5)
Pelaksanaan Pengadaan Barang/Jasa Melalui Swakelola (Materi 5)
 

Último

LK.01._LK_Peta_Pikir modul 1.3_Kel1_NURYANTI_101.docx
LK.01._LK_Peta_Pikir modul 1.3_Kel1_NURYANTI_101.docxLK.01._LK_Peta_Pikir modul 1.3_Kel1_NURYANTI_101.docx
LK.01._LK_Peta_Pikir modul 1.3_Kel1_NURYANTI_101.docxPurmiasih
 
PPT AKSI NYATA KOMUNITAS BELAJAR .ppt di SD
PPT AKSI NYATA KOMUNITAS BELAJAR .ppt di SDPPT AKSI NYATA KOMUNITAS BELAJAR .ppt di SD
PPT AKSI NYATA KOMUNITAS BELAJAR .ppt di SDNurainiNuraini25
 
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 ppt
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 pptppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 ppt
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 pptArkhaRega1
 
Bab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptx
Bab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptxBab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptx
Bab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptxssuser35630b
 
MODUL P5 KEWIRAUSAHAAN SMAN 2 SLAWI 2023.pptx
MODUL P5 KEWIRAUSAHAAN SMAN 2 SLAWI 2023.pptxMODUL P5 KEWIRAUSAHAAN SMAN 2 SLAWI 2023.pptx
MODUL P5 KEWIRAUSAHAAN SMAN 2 SLAWI 2023.pptxSlasiWidasmara1
 
PERAN PERAWAT DALAM PEMERIKSAAN PENUNJANG.pptx
PERAN PERAWAT DALAM PEMERIKSAAN PENUNJANG.pptxPERAN PERAWAT DALAM PEMERIKSAAN PENUNJANG.pptx
PERAN PERAWAT DALAM PEMERIKSAAN PENUNJANG.pptxRizkyPratiwi19
 
Modul Projek - Batik Ecoprint - Fase B.pdf
Modul Projek  - Batik Ecoprint - Fase B.pdfModul Projek  - Batik Ecoprint - Fase B.pdf
Modul Projek - Batik Ecoprint - Fase B.pdfanitanurhidayah51
 
AKSI NYATA BERBAGI PRAKTIK BAIK MELALUI PMM
AKSI NYATA BERBAGI PRAKTIK BAIK MELALUI PMMAKSI NYATA BERBAGI PRAKTIK BAIK MELALUI PMM
AKSI NYATA BERBAGI PRAKTIK BAIK MELALUI PMMIGustiBagusGending
 
Pendidikan-Bahasa-Indonesia-di-SD MODUL 3 .pptx
Pendidikan-Bahasa-Indonesia-di-SD MODUL 3 .pptxPendidikan-Bahasa-Indonesia-di-SD MODUL 3 .pptx
Pendidikan-Bahasa-Indonesia-di-SD MODUL 3 .pptxdeskaputriani1
 
Refleksi Mandiri Modul 1.3 - KANVAS BAGJA.pptx.pptx
Refleksi Mandiri Modul 1.3 - KANVAS BAGJA.pptx.pptxRefleksi Mandiri Modul 1.3 - KANVAS BAGJA.pptx.pptx
Refleksi Mandiri Modul 1.3 - KANVAS BAGJA.pptx.pptxIrfanAudah1
 
REFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdf
REFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdfREFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdf
REFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdfirwanabidin08
 
MODUL 1 Pembelajaran Kelas Rangkap-compressed.pdf
MODUL 1 Pembelajaran Kelas Rangkap-compressed.pdfMODUL 1 Pembelajaran Kelas Rangkap-compressed.pdf
MODUL 1 Pembelajaran Kelas Rangkap-compressed.pdfNurulHikmah50658
 
Paparan Refleksi Lokakarya program sekolah penggerak.pptx
Paparan Refleksi Lokakarya program sekolah penggerak.pptxPaparan Refleksi Lokakarya program sekolah penggerak.pptx
Paparan Refleksi Lokakarya program sekolah penggerak.pptxIgitNuryana13
 
Dasar-Dasar Sakramen dalam gereja katolik
Dasar-Dasar Sakramen dalam gereja katolikDasar-Dasar Sakramen dalam gereja katolik
Dasar-Dasar Sakramen dalam gereja katolikThomasAntonWibowo
 
Membuat Komik Digital Berisi Kritik Sosial.docx
Membuat Komik Digital Berisi Kritik Sosial.docxMembuat Komik Digital Berisi Kritik Sosial.docx
Membuat Komik Digital Berisi Kritik Sosial.docxNurindahSetyawati1
 
Sesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 10.pptx
Sesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 10.pptxSesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 10.pptx
Sesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 10.pptxSovyOktavianti
 
Latsol TWK Nasionalisme untuk masuk CPNS
Latsol TWK Nasionalisme untuk masuk CPNSLatsol TWK Nasionalisme untuk masuk CPNS
Latsol TWK Nasionalisme untuk masuk CPNSdheaprs
 
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKAMODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKAAndiCoc
 
PEMANASAN GLOBAL - MATERI KELAS X MA.pptx
PEMANASAN GLOBAL - MATERI KELAS X MA.pptxPEMANASAN GLOBAL - MATERI KELAS X MA.pptx
PEMANASAN GLOBAL - MATERI KELAS X MA.pptxsukmakarim1998
 
RENCANA + Link2 Materi Pelatihan/BimTek "PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) &...
RENCANA + Link2 Materi Pelatihan/BimTek "PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) &...RENCANA + Link2 Materi Pelatihan/BimTek "PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) &...
RENCANA + Link2 Materi Pelatihan/BimTek "PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) &...Kanaidi ken
 

Último (20)

LK.01._LK_Peta_Pikir modul 1.3_Kel1_NURYANTI_101.docx
LK.01._LK_Peta_Pikir modul 1.3_Kel1_NURYANTI_101.docxLK.01._LK_Peta_Pikir modul 1.3_Kel1_NURYANTI_101.docx
LK.01._LK_Peta_Pikir modul 1.3_Kel1_NURYANTI_101.docx
 
PPT AKSI NYATA KOMUNITAS BELAJAR .ppt di SD
PPT AKSI NYATA KOMUNITAS BELAJAR .ppt di SDPPT AKSI NYATA KOMUNITAS BELAJAR .ppt di SD
PPT AKSI NYATA KOMUNITAS BELAJAR .ppt di SD
 
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 ppt
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 pptppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 ppt
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 ppt
 
Bab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptx
Bab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptxBab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptx
Bab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptx
 
MODUL P5 KEWIRAUSAHAAN SMAN 2 SLAWI 2023.pptx
MODUL P5 KEWIRAUSAHAAN SMAN 2 SLAWI 2023.pptxMODUL P5 KEWIRAUSAHAAN SMAN 2 SLAWI 2023.pptx
MODUL P5 KEWIRAUSAHAAN SMAN 2 SLAWI 2023.pptx
 
PERAN PERAWAT DALAM PEMERIKSAAN PENUNJANG.pptx
PERAN PERAWAT DALAM PEMERIKSAAN PENUNJANG.pptxPERAN PERAWAT DALAM PEMERIKSAAN PENUNJANG.pptx
PERAN PERAWAT DALAM PEMERIKSAAN PENUNJANG.pptx
 
Modul Projek - Batik Ecoprint - Fase B.pdf
Modul Projek  - Batik Ecoprint - Fase B.pdfModul Projek  - Batik Ecoprint - Fase B.pdf
Modul Projek - Batik Ecoprint - Fase B.pdf
 
AKSI NYATA BERBAGI PRAKTIK BAIK MELALUI PMM
AKSI NYATA BERBAGI PRAKTIK BAIK MELALUI PMMAKSI NYATA BERBAGI PRAKTIK BAIK MELALUI PMM
AKSI NYATA BERBAGI PRAKTIK BAIK MELALUI PMM
 
Pendidikan-Bahasa-Indonesia-di-SD MODUL 3 .pptx
Pendidikan-Bahasa-Indonesia-di-SD MODUL 3 .pptxPendidikan-Bahasa-Indonesia-di-SD MODUL 3 .pptx
Pendidikan-Bahasa-Indonesia-di-SD MODUL 3 .pptx
 
Refleksi Mandiri Modul 1.3 - KANVAS BAGJA.pptx.pptx
Refleksi Mandiri Modul 1.3 - KANVAS BAGJA.pptx.pptxRefleksi Mandiri Modul 1.3 - KANVAS BAGJA.pptx.pptx
Refleksi Mandiri Modul 1.3 - KANVAS BAGJA.pptx.pptx
 
REFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdf
REFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdfREFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdf
REFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdf
 
MODUL 1 Pembelajaran Kelas Rangkap-compressed.pdf
MODUL 1 Pembelajaran Kelas Rangkap-compressed.pdfMODUL 1 Pembelajaran Kelas Rangkap-compressed.pdf
MODUL 1 Pembelajaran Kelas Rangkap-compressed.pdf
 
Paparan Refleksi Lokakarya program sekolah penggerak.pptx
Paparan Refleksi Lokakarya program sekolah penggerak.pptxPaparan Refleksi Lokakarya program sekolah penggerak.pptx
Paparan Refleksi Lokakarya program sekolah penggerak.pptx
 
Dasar-Dasar Sakramen dalam gereja katolik
Dasar-Dasar Sakramen dalam gereja katolikDasar-Dasar Sakramen dalam gereja katolik
Dasar-Dasar Sakramen dalam gereja katolik
 
Membuat Komik Digital Berisi Kritik Sosial.docx
Membuat Komik Digital Berisi Kritik Sosial.docxMembuat Komik Digital Berisi Kritik Sosial.docx
Membuat Komik Digital Berisi Kritik Sosial.docx
 
Sesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 10.pptx
Sesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 10.pptxSesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 10.pptx
Sesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 10.pptx
 
Latsol TWK Nasionalisme untuk masuk CPNS
Latsol TWK Nasionalisme untuk masuk CPNSLatsol TWK Nasionalisme untuk masuk CPNS
Latsol TWK Nasionalisme untuk masuk CPNS
 
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKAMODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
 
PEMANASAN GLOBAL - MATERI KELAS X MA.pptx
PEMANASAN GLOBAL - MATERI KELAS X MA.pptxPEMANASAN GLOBAL - MATERI KELAS X MA.pptx
PEMANASAN GLOBAL - MATERI KELAS X MA.pptx
 
RENCANA + Link2 Materi Pelatihan/BimTek "PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) &...
RENCANA + Link2 Materi Pelatihan/BimTek "PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) &...RENCANA + Link2 Materi Pelatihan/BimTek "PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) &...
RENCANA + Link2 Materi Pelatihan/BimTek "PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) &...
 

Persiapan Pengadaan Barang/Jasa Pemerintah - Bagian 1

  • 1. 225 LKPP Lembaga Kebijakan Pengadaan Barang/Jasa Pemerintah 1
  • 2. 1 Lembaga Kebijakan Pengadaan Barang/Jasa Pemerintah 2
  • 3. 1 PESERTA DIHARAPKAN MAMPU MEMAHAMI PROSES PERSIAPAN YANG HARUS DILAKUKAN MELIPUTI:  Memahami tahapan persiapan dalam Pengadaan Barang /Jasa.  Memahami metode pemilihan sistem pengadaan barang /jasa.  Memahami pemilihan penyampaian dokumen penawaran  Memahami pemilihan metode evaluasi.  Memahami pemilihan jenis kontrak.  Melaksanakan penyampaian dokumen penawaran dgn latihan kelompok Lembaga Kebijakan Pengadaan Barang/Jasa Pemerintah 3
  • 4. • Tahapan persiapan pengadaan barang/jasa 2 1.Menyusun Rencana Umum Pengadaan • Identifikasi Kebutuhan • Kebijakan umum PA/ KPA (Pemaketan, CaraPengadaan, Pengorganisasian) • Penganggaran Biaya • KAK 2. Pengkajian Ulang Rencana Umum Pengadaan • Kebijakan Umum PPK/ULP/ Pejabat Pengadaan • Penganggaran Biaya • KAK 3. Penyusunan dan Penetapan Rencana Pelaksanaan Pengadaan, • Spesifikasi Teknis, PPK • Penetapan HPS, dan • Rancangan Kontrak 4. Pemilihan Sistem Pengadaan 5. Pemilihan Metode Penilaian Kualifikasi Pengadaan 6. Pemilihan Metode Penyampaian Dokumen Penawaran ULP/ Pejabat Pengadaan 7. Pemilihan Metode Evaluasi 8. Penyusunan Tahapan dan Jadwal Pengadaan 4
  • 5. 1  Merupakan tahap awal dalam kegiatan pengadaan barang/ jasa pemerintah,  Peranannya sangat strategis dan menentukan  Harus bisa memberikan informasi mengenai target, lingkup kerja, SDM, waktu, mutu, biaya dan manfaat pengadaan,  Menjadi acuan kegiatan pengadaan. Lembaga Kebijakan Pengadaan Barang/Jasa Pemerintah 5
  • 6. 1 PENGKAJIAN ULANG PPK ULP/Pejabat Pengadaan PA/ KPA menerima dan menyusun dan melaksanakan pemilihan menetapkan menetapkan penyedia barang/jasa • Dokumen Ketetapan Rencana Umum Rencana Pelaksanaan Rencana Pengadaan Pengadaan Pelaksanaan • Kerangka Acuan Kerja Pengadaan • Harga Perkiraan Barang/Jasa Sendiri • Rancangan Kontrak Lembaga Kebijakan Pengadaan Barang/Jasa Pemerintah 6
  • 7. 3 Barang/Jasa Pemerintah yang dibutuhkan oleh K/L/D/I mencakup jenis, spesifikasi, Diumumkan di Website Output RUP Oleh PA/KPA jumlah/volume barang/jasa yang K/L/D/I, Papan dibutuhkan Pengumuman Resmi dan Portal Pengadaan Nasional Menyusun dan Menetapkan Rencana Setelah RKA disetujui Anggaran dalam DIPA/DPA : biaya paket, DPR/DPRD honorarium, biaya pengumuman, biaya penggandaan, dan biaya lainnya Dapat mengumumkan Pengadaan yang kontraknya dilaksanakan TA berikutnya. Kebijakan umum tentang Pemaketan, Cara Isi Pengumuman paling Pengadaan, dan Pengorganisasian PBJ kurang: • Nama dan Alamat Pengguna Anggaran Menyusun Kerangka Acuan Kerja, paling • Paket Pekerjaan sedikit memuat: Uraian kegiatan, waktu • Lokasi pekerjaan pelaksanaan, spek. Teknis dan perkiraan • Perkiraan biaya biaya Lembaga Kebijakan Pengadaan Barang/Jasa Pemerintah 7
  • 8. 1 Semua Pengadaan Barang/Jasa Dapat Melalui Dilakukan Melalui Melalui Penyedia Swakelola Penyedia Barang/Jasa barang/jasa Lembaga Kebijakan Pengadaan Barang/Jasa Pemerintah 8
  • 9. 5  Pekerjaan yang bertujuan untuk meningkatkan kemampuan dan/atau memanfaatkan kemampuan teknis sumber daya manusia serta sesuai dengan tugas pokok K/L/D/I  Pekerjaan yang operasi dan pemeliharaannya memerlukan partisipasi langsung masyarakat setempat  Pekerjaan yang secara rinci/detail tidak dapat dihitung/ditentukan terlebih dahulu, sehingga apabila dilaksanakan oleh Penyedia Barang/Jasa akan menimbulkan ketidakpastian dan risiko yang besar  Penyelenggaraan diklat, kursus, penataran, seminar, lokakarya atau penyuluhan  Pekerjaan untuk proyek percontohan (pilot project) dan survei yang bersifat khusus untuk pengembangan teknologi/metode kerja yang belum dapat dilaksanakan oleh Penyedia Barang/Jasa  Pekerjaan survei, pemrosesan data, perumusan kebijakan pemerintah, pengujian di laboratorium dan pengembangan sistem tertentu  Pekerjaan yang bersifat rahasia bagi K/L/D/I yang bersangkutan  Pekerjaan Industri Kreatif, inovatif dan budaya dalam negeri  Penelitian dan pengembangan dalam negeri  Pekerjaan pengembangan industri pertahanan, industri alutsista dan industri almatsus dalam negeri Lembaga Kebijakan Pengadaan Barang/Jasa Pemerintah 9
  • 10. 1 4 W- 1H • Uraian kegiatan yang akan dilaksanakan Kerangka • Waktu pelaksanaan yang diperlukan serinci mungkin dengan memperhatikan batas-batas acuan kerja tahun anggaran • Spesifikasi teknis Barang/Jasa yang akan memuat: diadakan • Besarnya total perkiraan biaya pekerjaan Lembaga Kebijakan Pengadaan Barang/Jasa Pemerintah 10
  • 11. 2 Menetapkan sebanyak- Nilai paket pekerjaan banyaknya paket yang bisa < Rp2.500.000.000,00 Memaksimalkan dilaksanakan untuk Usaha diperuntukkan bagi Usaha penggunaan Mikro dan Usaha Kecil serta Mikro dan Usaha Kecil serta koperasi kecil dengan tetap koperasi kecil, dengan syarat produksi dalam memperhatikan prinsip kompetensi teknis yang negeri efisiensi, persaingan sehat, dibutuhkan untuk kesatuan sistem, dan kualitas menyelesaikan pekerjaan kemampuan teknis. dapat dipenuhi 11
  • 12. 2 Lembaga Kebijakan Pengadaan Barang/Jasa Pemerintah 12
  • 13. 1 Hal-hal yang dikaji ulang dan PPK mengundang ULP/Pejabat dibahas meliputi: Pengadaan dan tim teknis untuk • Pengkajian ulang kebijakan umum melakukan pengkajian ulang pengadaan (pembahasan) terhadap • Pengkajian ulang rencana rencana umum pengadaan 1. penganggaran biaya pengadaan 2. • Pengkajian ulang KAK PPK mengajukan usulan Penyusunan Berita Acara hasil perubahan rencana umum rapat koordinasi tentang pengadaan kepada pengkajian ulang rencana PA/KPAberdasarkan berita umum pengadaan acara pengkajian ulang 3. 4. rencana umum pengadaan PA/KPA menetapkan Rencana Umum Pengadaan yang sudah dikaji ulang 5. sesuai dengan kewenangannya Lembaga Kebijakan Pengadaan Barang/Jasa Pemerintah 13
  • 14. 3 Ketentuan Dalam Pelaksanaan Pengkajian Ulang Kebijakan Umum Pengadaan : • Materi yang dikaji terbatas pada kebijakan umum tentang pemaketan pekerjaan • Tujuannya meneliti dan memastikan apakah pemaketan yang ditetapkan telah mendorong persaingan sehat, efisien, meningkatkan peran usaha kecil dan memaksimalkan penggunaan produksi dalam negeri • Hasil survei pasar dapat digunakan sebagai dasar pengkajian • Berdasarkan hasil pengkajian ulang, PPK dan/atau ULP/Pejabat Pengadaan dapat mengusulkan untuk menggabungkan atau memecah paket • Penggabungan paket dapat dilakukan sejauh tidak menghalangi pengusaha kecil untuk ikut serta • Pemecahan paket pekerjaan dapat dilakukan sejauh tidak untuk menghindari pelelangan/seleksi Lembaga Kebijakan Pengadaan Barang/Jasa Pemerintah 14
  • 15. 3 Ketentuan Dalam Pelaksanaan Pengkajian Ulang Rencana Penganggaran Biaya Pengadaan : • Materi yang dikaji : o Rencana biaya paket pekerjaan • Rencana biaya pendukung pelaksanaan pengadaan • Pengkajian ulang rencana pembiayaan pengadaan dilakukan untuk memastikan : o Kode akun yang tercantum dalam dokumen anggaran sesuai dengan peruntukan dan jenis pengeluaran; dan o Perkiraan jumlah anggaran yang tersedia untuk paket pekerjaan dalam dokumen anggaran mencukupi kebutuhan pelaksanaan pekerjaan atau biaya paket pekerjaan o Tersedia biaya pendukung pelaksanaan pekerjaan • Apabila kurang dianggarkan dan atau terdapat kesalahan administrasi dalam dokumen anggaran, maka PPK dan/atau ULP/Pejabat Pengadaan mengusulkan revisi dokumen anggaran Lembaga Kebijakan Pengadaan Barang/Jasa Pemerintah 15
  • 16. 2 Ketentuan Dalam Pelaksanaan Pengkajian Ulang Kerangka Acuan Kerja: • Uraian kegiatan yang akan dilaksanakan sudah jelas • Jenis, isi dan jumlah laporan yang harus dibuat (apabila diperlukan) cukup jelas • Jadwal pelaksanaan pengadaan barang/jasa (bukan jadwal pemilihan penyedia barang/jasa) cukup jelas • Spesifikasi teknis barang/jasa cukup jelas • Total perkiraan biaya pekerjaan cukup • Jadwal waktu pelaksanaan pekerjaan sesuai dengan rencana yang telah ditetapkan • Pencantuman syarat-syarat bahan yang dipergunakan dalam pelaksanaan pekerjaan • Pencantuman kriteria kinerja produk yang diinginkan • Bila diperlukan dilengkapi dengan gambar-gambar brosur barang • Persyaratan penyedia dan kualifikasi tenaga ahli serta jumlah personil inti agar tidak mengarah kepada individu tertentu • Kejelasan analisa kebutuhan tenaga ahli (hubungan antara ruang lingkup, keluaran yang diinginkan, kualifikasi dan jumlah tenaga ahli, jenis dan jumlah laporan, serta jangka waktu pelaksanaan pekerjaan). Perkecualian untuk pekerjaan yang bersifat rahasia, tidak perlu analisis tersebut Lembaga Kebijakan Pengadaan Barang/Jasa Pemerintah 16
  • 17. 2 Ketentuan Dalam Pelaksanaan Penetapan Rencana Umum Pengadaan Setelah Dikaji Ulang • Apabila PPK dan ULP/Pejabat Pengadaan sepakat untuk merubah Rencana Umum Pengadaan maka perubahan tersebut diusulkan oleh PPK kepada PA/KPA untuk ditetapkan kembali • Apabila ada perbedaan pendapat antara PPK dengan ULP/Pejabat Pengadaan terkait Rencana Umum Pengadaan maka PPK mengajukan permasalahan ini kepada PA/KPA untuk diputuskan • Putusan PA/KPA bersifat final Lembaga Kebijakan Pengadaan Barang/Jasa Pemerintah 17
  • 18. 15 Lembaga Kebijakan Pengadaan Barang/Jasa Pemerintah 18
  • 19. • Cara Pengadaan • Pemaketan 15 Lembaga Kebijakan Pengadaan Barang/Jasa Pemerintah 19
  • 20. 10 Jasa Konsultansi Pekerjaan Konstruksi Barang/Jasa Lainnya • Pelelangan • Pelelangan • Seleksi Umum Umum Umum • Pelelangan • Pelelangan • Seleksi Sederhana Terbatas Sederhana • Penunjukan • Pemilihan • Penunjukan Langsung Langsung Langsung • Pengadaan • Penunjukan • Pengadaan Langsung Langsung Langsung • Sayembera/ • Pengadaan • Sayembara Kontes Langsung Lembaga Kebijakan Pengadaan Barang/Jasa Pemerintah 20
  • 21. 10 • BARANG ATAU JASA LAINNYA (B/JL) Penunjukan Langsung Pelelangan Umum Pada prinsipnya semua pemilihan KEADAAN TERTENTU : dilakukan melalui metode  Penanganan darurat Pelelangan Umum  Pek. Konferensi yang mendadak Pelelangan Sederhana yang dihadiri Presiden/Wapres  Pertahanan Negara serta Bernilai paling tinggi Keamanan dan Ketertiban Rp. 200.000.000,- dan Bila Masyarakat pekerjaan tidak kompleks  Pek.spesifik hanya bisa oleh satu Pemilihan penyedia Penyedia B/JL Kontes/ Sayembara B/JL KHUSUS :  Pek.berdasarkan tarif resmi yg SAYEMBARA : ditetapkan pemerintah Proses dan Hasil dari gagasan,  Pek.kompleks dg teknologi khusus Untuk pengadaan dengan nilai kreatifitas, inovasi, budaya dan  Distribusi obat/alkes tertentu s.d. Rp.100 juta: metode pelaksanaan tertentu; tidak  Kendaraan bermotor dengan • Kebutuhan operasional dapat ditetapkan berd Harga Satuan harga khusus untuk pemerintah • Teknologi sederhana KONTES :  Sewa penginapan / hotel /ruang • Resiko kecil DAN/ATAU Tidak punya harga pasar rapat • Usaha perseorangan/ BU kecil Tidak dapat ditetapkan berdasarkan  Lanjutan sewa gedung / kantor / dan koperasi kecil Harga Satuan ruang terbuka/ tertutup Pengadaan Langsung Lembaga Kebijakan Pengadaan Barang/Jasa Pemerintah 21
  • 22. 10 Pelelangan Umum Penunjukan Langsung Pada prinsipnya semua pemilihan dilakukan melalui metode KEADAAN TERTENTU : Pelelangan Umum  Penanganan darurat : • Pertahanan Negara serta Keamanan dan Ketertiban Pemilihan Langsung Masyarakat Bernilai paling tinggi • Bencana alam/non alam/ Rp. 200.000.000,- dan Bila sosial; pencegahan Pemilihan Penyedia JK pekerjaan tidak kompleks bencana; kerusakan sarana/prasarana yng menghentikan kegiatan pelayanan publik  Pek.spesifik hanya bisa oleh Pelelangan Terbatas satu penyedia • Untuk pengadaan dengan Pekerjaan Kompleks, nilai s.d. Rp. 100 juta diyakini jumlah • Kebutuhan operasional KONSTRUKSI KHUSUS : • Teknologi sederhana Penyedia Terbatas  Pek.kompleks dg teknologi • Resiko kecil DAN/ATAU khusus • Usaha perseorangan/ BU  Pasal 38 ayat (5b) kecil dan koperasi kecil Pengadaan Langsung Lembaga Kebijakan Pengadaan Barang/Jasa Pemerintah 22
  • 23. 10 Seleksi Umum Seleksi Sederhana Pada prinsipnya semua Bernilai paling tinggi pengadaan harus Rp. 200.000.000 dan Bila Penunjukan Langsung dengan Seleksi Umum pekerjaan bersifat sederhana Penanganan darurat Penyedia jasa tunggal Pemilihan Hanya bisa dilakukan Penyedia Jasa pemegang hak paten Konsultansi Sayembara Pek. Yang menyangkut pertahanan/keamanan  Proses dan Hasil dari dan ketertiban gagasan, kreatifitas, masyarakat inovasi dan metode Untuk pekerjaan pelaksanaan tertentu. konsultansi dengan nilai  Tidak dapat maksimum 50 juta ditetapkan Kebutuhan operasional K/L/D/I berdasarkan Harga Satuan Pengadaan Langsung Lembaga Kebijakan Pengadaan Barang/Jasa Pemerintah 23
  • 24. 10 Jasa Konsultansi B/PK/JL • Gugur • Sistem Kualitas • Sistem Nilai • Sistem Kualitas • Sistem dan Biaya Penilaian biaya • Sistem Pagu selama umur Anggaran ekonomis • Sistem Biaya Terendah Lembaga Kebijakan Pengadaan Barang/Jasa Pemerintah 24
  • 25. 10 Sistem Sistem Sistem penilaian biaya selama Gugur NIlai umur ekonomis • B/PK/JL pada prinsipnya • B/PK/JL yg kompleks, dimana untuk mencapai kualitas yang Untuk B/PK/JL yang menggunakan sistem gugur. diinginkan dapat diperoleh kompleks dan dapat • Untuk Pekerjaan yang diperkirakan biaya Metode teknis pelaksanaan dengan metode teknis dan harga yang bervariasi. operasional , biaya tidak bervariasi. pemeliharaan serta • Ketentuan bobot penilaian diketahui umur ekonomis harga 70-90% dan unsur yg dan nilai sisanya. Membandingkan dok dinilai dpt dikuantifikasikan penawaran thd dok Memberikan lelang dg urutan nilai pada unsur tahap Memberikan nilai angka tertentu teknis dan harga adm,teknis,harga di menurut umur mana apabila tidak berdasarkan ketentuan dok ekonomis memenuhi pada kemudian setiap tahapan lelang dikonversi ke dinyatakan gugur dalam uang. Lembaga Kebijakan Pengadaan Barang/Jasa Pemerintah 25
  • 26. 10 Metode Metoda Metoda evaluasi evaluasi evaluasi pagu Kualitas kualitas dan anggaran biaya JK yg • Ada standarnya mengutamakan Output pekerjaan, kualitas dan/atau • Dapat dirinci dg waktu penugasan, dan lingkupnya sulit tepat biaya dapat ditetapkan dlm KAK ditentukan dalam KAK. • Anggarannya tidak melampaui pagu Kualitas teknis tertentu terbaik, lalu nego Nilai kombinasi teknis& biaya terbaik teknis& biaya, lalu nego teknis& Teknis terbaik dari biaya penawar=<pagu, lalu nego teknis& biaya Metoda pekerjaan sederhana dan standar. evaluasi biaya terendah Evaluasi dengan cara memilih harga terendah di antara penawaran yang memenuhi syarat teknis, lalu nego teknis& biaya Lembaga Kebijakan Pengadaan Barang/Jasa Pemerintah 26
  • 27. 10 Jasa Konsultansi Pekerjaan Konstruksi Barang/Jasa Lainnya • 1 Sampul • 1 Sampul • 1 Sampul • 2 Sampul • 2 Tahap • 2 Sampul • 2 Tahap Lembaga Kebijakan Pengadaan Barang/Jasa Pemerintah 27
  • 28. 10 Metode Satu 1 Sampul Metode Dua Sampul Metode Dua Tahap Penyampaian dok penawaran Adm+teknis (sampul I), harga persyaratan adm & teknis  (adm, teknis, dan harga) yang (sampul II) kemudian sampul I sampul tertutup I dimasukkan ke dalam 1 (satu) dan II dimasukkan ke dalam harga penawaran  sampul sampul tertutup kpd sampul penutup dan tertutup II, ULP/Pejabat Pengadaan disampaikan kpd ULP Disampaikan dalam 2 tahap • B/J yg standar harganya telah • B/JL pakai sistem nilai atau • B/PK/JL yg kompleks ditetapkan pemerintah sistem biaya selama umur • B/PK/JL yg memenuhi kriteria • Jasa konsultansi dg KAK ekonomis kinerja tertentu termasuk sederhana pertimbangan kemudahan • JK yg penilaian teknis pengoperasian dan efisiensi • B/PK/JL yg spek/volume jelas. terpisah dari penilaian pemeliharaan peralatan harga atau bersifat • Penunjukan Langsung / • B/PK/JL dg beberapa alternatif Pengadaan Langsung / Kontes / kompleks penggunaan sistem, desain, Sayembara dan teknologi. Lembaga Kebijakan Pengadaan Barang/Jasa Pemerintah 28
  • 29. Rekapitulasi Sistem Pengadaan B/PK/JL 10 Metode Pemilihan Metode Metode Evaluasi Penyampaian Kualifikasi Dokumen Pelelangan Umum Prakualifikasi Sistem Nilai/Biaya Umur Eko. 2 Sampul (B/JL) Sistem Nilai/Biaya UmueEko. (PK) 2 Tahap Pascakualifikasi Sistem Gugur 1 Sampul Pelelangan Terbatas (PK) Prakualifikasi Sistem Nilai 2 Tahap Pelelangan Sederhana & Pascakualifikasi Sistem Gugur 1 Sampul Pemilihan Langsung (PK) Penunjukan Langsung Prakualifikasi Klarifikasi dan Negosiasi 1 Sampul - (Darurat) Klarifikasi dan Negosiasi 1 Sampul Pengadaan Langsung - Klarifikasi dan Negosiasi 1 Sampul Sayembara/Kontes Menggunakan Tim Juri 1 Sampul Lembaga Kebijakan Pengadaan Barang/Jasa Pemerintah 29
  • 30. Tahapan Pelaksanaan Pemilihan 10 Metode Pemilihan Metode Kualifikasi Penyampaian Referensi dalam Dokumen Perpres 54 Tahun 2010 Pelelangan Umum;  B/JL Prakualifikasi 2 Sampul Pasal 57 ayat (1) huruf a • B/PK/JL Prakualifikasi 2 Tahap Pasal 57 ayat (1) huruf b • B/PK/JL Pascakualifikasi 1 Sampul Pasal 57 ayat (1) huruf c Pelelangan Terbatas (Pek. Prakualifikasi 2 Tahap Pasal 57 ayat (1) huruf b Konstruksi) Pelelangan Sederhana & Pascakualifikasi 1 Sampul Pasal 57 ayat (2) Pemilihan Langsung (Pek. Konstruksi) Penunjukan Langsung - (kondisi darurat) 1 Sampul Pasal 57 ayat (3) Prakualifikasi 1 Sampul Pasal 57 ayat (4) Pengadaan Langsung - 1 Sampul Pasal 57 ayat (5) Sayembara/Kontes 1 Sampul Pasal 57 ayat (6) Lembaga Kebijakan Pengadaan Barang/Jasa Pemerintah 30
  • 31. Rekapitulasi Sistem Pengadaan Jasa Konsultansi 10 Metode Pemilihan Metode Evaluasi Penyampaian Dokumen Seleksi Umum Berdasarkan Kualitas 2 Sampul Berdasarkan Kualitas dan Harga 2 Sampul Berdasarkan Biaya Terendah 1 Sampul Seleksi Sederhana Berdasarkan Pagu Anggaran 1 Sampul Berdasarkan Biaya Terendah 1 Sampul Penunjukan Langsung Klarifikasi dan Negosiasi 1 Sampul Pengadaan Langsung Klarifikasi dan Negosiasi 1 Sampul Sayembara Menggunakan Tim Juri 1 Sampul Lembaga Kebijakan Pengadaan Barang/Jasa Pemerintah 31
  • 32. Tahapan Pelaksanaan Pemilihan Jasa Konsultansi oleh Badan Usaha 10 Metode Pemilihan Metode Evaluasi Metode Referensi dalam Perpres Penyampaian 54 Tahun 2010 Seleksi Umum Kualitas 2 Sampul Pasal 58 ayat (1) huruf a Kualitas dan Biaya 2 Sampul Pasal 58 ayat (1) huruf b Biaya Terendah 1 Sampul Pasal 58 ayat (1) huruf c Seleksi Sederhana Pagu Anggaran/ Biaya 1 Sampul Pasal 58 ayat (2) Terendah Penunjukan Langsung Kualitas 1 Sampul Pasal 58 ayat (3) (Kondisi Darurat) Penunjukan Langsung Kualitas 1 Sampul Pasal 58 ayat (4) (Kondisi tidak Darurat) Pengadaan Langsung Kualitas 1 Sampul Pasal 58 ayat (5) Sayembara Tim Juri 1 Sampul Pasal 58 ayat (6) Lembaga Kebijakan Pengadaan Barang/Jasa Pemerintah 32
  • 33. Pelaksanaan Pemilihan Jasa Konsultansi Perorangan 10 Metode Pemilihan Metode Evaluasi Metode Referensi dalam Perpres Penyampaian 54 Tahun 2010 Seleksi Umum Kualitas 1 Sampul Pasal 58 ay Pasca kualifikasi Lampiran 4B Seleksi Sederhana Kualitas 1 Sampul Lampiran 4B Pasca kualifikasi Penunjukan Langsung - 1 Sampul Lampiran 4B (Kondisi Darurat) Penunjukan Langsung Kualitas 1 Sampul Lampiran 4B (Kondisi tidak Darurat) Pengadaan Langsung Kualitas 1 Sampul Lampiran 4B Sayembara Tim Juri 1 Sampul Lampiran 4B Lembaga Kebijakan Pengadaan Barang/Jasa Pemerintah 33
  • 34. 15 Lembaga Kebijakan Pengadaan Barang/Jasa Pemerintah 34
  • 35. 1 Mengidentifikasikan barang/jasa yang akan diadakan LANGKAH- LANGKAH PEMILIHAN JENIS KONTRAK Memilih dan Mengenali menetapkan masing-masing salah satu jenis jenis kontrak kontrak Lembaga Kebijakan Pengadaan Barang/Jasa Pemerintah 35
  • 36. Penetapan Jenis Kontrak 1 • Lumpsum • Harga Satuan Cara Pembayaran • Gabungan Lumpsum dan Harga Satuan • Turnkey • Persentase Pembebanan Tahun • Tahun Tunggal Anggaran • Tahun Jamak • Pengadaan Tunggal Sumber Pendanaan • Pengadaan Bersama • Payung Jenis Pekerjaan • Pekerjaan Tunggal • Pekerjaan Terintegrasi Lembaga Kebijakan Pengadaan Barang/Jasa Pemerintah 36
  • 37. 4 • Pengadaan Jasa Konsultansi di Bukti Pembelian Hanya untuk atas Rp. 50 juta (s.d. 5 juta) pengadaan barang • Pengadaan Barang/Pek. Konstruksi/Jasa Lainnya di atas Rp 100 juta Bukti Kuitansi Surat Perjanjian Perjanjian (s.d . 10 juta) • Pengadaan Jasa Konsultansi s.d Surat Perintah Rp. 50 juta • Pengadaan Barang/Pek. Kerja (SPK) Konstruksi/Jasa Lainnya s.d Rp 100 juta Lembaga Kebijakan Pengadaan Barang/Jasa Pemerintah 37
  • 38. 15 Lembaga Kebijakan Pengadaan Barang/Jasa Pemerintah 38
  • 39. Metode Penyampaian Dokumen • 2 kelompok memasukkan penawaran dengan metoda 45 1 sampul dengan mengikuti tata cara yang benar • 2 kelompok memasukkan penawaran dengan metoda 2 sampul dengan mengikuti tata cara yang benar • 2 kelompok yang berbeda mempresentasikan hasilnya & ceklis isi dokumen penawaran bandingkan dengan jawaban kelompok lain • Simpulkan hal-hal yang menjadi perhatian metode penyampaian dokumen. Lembaga Kebijakan Pengadaan Barang/Jasa Pemerintah 39
  • 40. 15 Lembaga Kebijakan Pengadaan Barang/Jasa Pemerintah 40

Notas do Editor

  1. Sesi 3 dan 4
  2. Sesi 3 dan 4