SlideShare uma empresa Scribd logo
1 de 14
Bab I
Mendefinisikan
Pemasaran untuk
Abad ke-21
Ruang Lingkup
• Definisi pemasaran :
– Fungsi organisasi dan serangkaian proses untuk
menciptakan, mengomunikasikan, dan memberi
nilai kepada pelanggan dan untuk mengelola
hubungan pelanggan dengan cara yang
menguntungkan organisasi dan pemangku
kepentingannya (American Marketing Association)
• Definisi manajemen pemasaran :
– Seni dan ilmu memilih pasar sasaran dan meraih,
mempertahankan, serta menumbuhkan pelanggan
dengan menciptakan, menghantarkan, dan
mengomunikasikan nilai pelanggan yang unggul
10 Tipe Entitas yg
Dipasarkan
1. Barang
2. Jasa
3. Acara
4. Pengalaman
5. Orang
6. Tempat
7. Properti
8. Organisasi
9. Informasi
10. Ide
Pelaku dalam Pemasaran
5 pasar dasar & alur hubungannya
Sistem Pemasaran yang sederhana
• Pemasar (marketer):
Seseorang yang mencari
respon – Perhatian,
Pembelian , Dukungan – dari
pihak lain
• Prospek : Pemberi respon
• Pasar: Tempat dimana
pembeli dan penjual
berkumpul untuk membeli dan
menjual barang
Konsep Inti Pemasaran
Serangkaian konsep inti dalam pemasaran adalah:
1. Kebutuhan: Syarat hidup dasar manusia
2. Keinginan: kebutuhan yang diarahkan ke obyek tertentu
untuk memuaskan kebutuhan
3. Permintaan: Keinginan yang didukung kemampuan untuk
membayar
4. Segmentasi: Kegiatan Membagi-bagi pasar kedalam segmen
yang berbeda-beda
5. Pasar sasaran: Memutuskan Segmen mana yang akan
dilayani
6. Positioning: Penawaran pasar yang diposisikan didalam
benak konsumen
7. Penawaran:Serangkaian keuntungan yang ditawarkan
marketer kepada pelanggan untuk memenuhi kebutuhan
pelanggan
8. Merek: Suatu penawaran dari sumber yang diketahui – semua
perusahaan berjuang untuk membangun citra merek yang kuat
, disukai dan unik
Konsep Inti Pemasaran
Serangkaian konsep inti dalam pemasaran adalah:
9. Nilai: kombinasi kualitas, pelayanan, dan produk (qsp-
quality,service, product)
10. Kepuasan: penilaian kinerja produk dibandingkan dengan
ekspektasi
11. Saluran Pemasaran: saluran yang digunakan oleh pemasar
untuk dapat mencapai pasar sasarannya – Saluran distribusi &
saluran layanan
12. Rantai Pasokan: saluran yang panjang membentang dari bahan
mentah hingga komponen sampai produk akhir yang dihantarkan
ke pembeli akhir
13. Persaingan: Mencakup semua penawaran dan produk
substitusi yang ditawarkan oleh pesaing, baik yang aktual
maupun yang potensial, yang mungkin dipertimbangkan leh
pembeli
14. Lingkungan Pemasaran: terdiri dari lingkungan tugas – para
pelaku yang terlibat dalam produksi , distribusi, dan promosi dan
lingkungan luas – demografis, ekonomi, fisik, teknologi, politik
hukum, sosial budaya
Realitas Pemasaran Baru
“Pasar sudah tidak seperti dulu lagi”
- Kekuatan Masyarakat Utama
- Lahirnya perilaku, peluang dan tantangan baru
karena pasar telah berbeda secara radikal
- Kemampuan Baru Konsumen
- Perubahan loyalitas serta kepekaan konsumen
karena memiliki kemampuan baru
- Kemampuan Baru Perusahaan
- Perpaduan kekuatan baru yang menghasilkan
serangkaian kemampuan baru perusahaan
Orientasi Perusahaan
Terhadap Pasar
• Konsep awal pemasaran :
1. Konsep produksi : Efisiensi
2. Konsep produk : Keunggulan Produk
3. Konsep penjualan : Agresivitas
Penjualan dan Promosi
4. Konsep pemasaran : Berorientasi pasar
5. Konsep pemasaran holistik : Perspektif
dan Integrasi
Pemasaran Holistik
Komponen 4 P dari
Bauran Pemasaran
Tugas Manajemen
Pemasaran
1. Mengembangkan Strategi & Rencana
Pemasaran
2. Menangkap Pemahaman (gagasan) Pemasaran
3. Berhubungan dengan Pelanggan
4. Membangun Merek yang Kuat
5. Membentuk Penawaran Pasar
6. Menghantarkan Nilai
7. Mengkomunikasikan Nilai
8. Menciptakan Pertumbuhan Jangka Panjang
Kebenaran & Kesalahan
Pemasaran
Pertanyaan Pemasar
Selesai…

Mais conteúdo relacionado

Mais procurados

Mais procurados (20)

Mendefinisikan Pemasaran Untuk Abad ke 21
Mendefinisikan Pemasaran Untuk Abad ke 21Mendefinisikan Pemasaran Untuk Abad ke 21
Mendefinisikan Pemasaran Untuk Abad ke 21
 
Bab 2 mengembangkan strategi dan rencana pemasaran
Bab 2 mengembangkan strategi dan rencana pemasaranBab 2 mengembangkan strategi dan rencana pemasaran
Bab 2 mengembangkan strategi dan rencana pemasaran
 
Menganalisis Pasar Bisnis (Matkul Manajemen Pemasaran)
Menganalisis Pasar Bisnis (Matkul Manajemen Pemasaran)Menganalisis Pasar Bisnis (Matkul Manajemen Pemasaran)
Menganalisis Pasar Bisnis (Matkul Manajemen Pemasaran)
 
Presentasi: Mengembangkan Strategi dan Rencana Pemasaran
Presentasi: Mengembangkan Strategi dan Rencana PemasaranPresentasi: Mengembangkan Strategi dan Rencana Pemasaran
Presentasi: Mengembangkan Strategi dan Rencana Pemasaran
 
Bab 9 menciptakan ekuitas merek
Bab 9 menciptakan ekuitas merekBab 9 menciptakan ekuitas merek
Bab 9 menciptakan ekuitas merek
 
Mengelola organisasi pemasaran holistik untuk jangka panjang
Mengelola organisasi pemasaran holistik untuk jangka panjangMengelola organisasi pemasaran holistik untuk jangka panjang
Mengelola organisasi pemasaran holistik untuk jangka panjang
 
Menganalisis Pasar Konsumen Dan Pasar Bisnis
Menganalisis Pasar Konsumen Dan Pasar BisnisMenganalisis Pasar Konsumen Dan Pasar Bisnis
Menganalisis Pasar Konsumen Dan Pasar Bisnis
 
Bab 15 merancang dan mengelola saluran pemasaran terintegrasi
Bab 15 merancang dan mengelola saluran pemasaran terintegrasiBab 15 merancang dan mengelola saluran pemasaran terintegrasi
Bab 15 merancang dan mengelola saluran pemasaran terintegrasi
 
Pemasaran: Membangun Hubungan Pelanggan (Pengantar Bisnis)
Pemasaran: Membangun Hubungan Pelanggan (Pengantar Bisnis)Pemasaran: Membangun Hubungan Pelanggan (Pengantar Bisnis)
Pemasaran: Membangun Hubungan Pelanggan (Pengantar Bisnis)
 
Presentasi manajemen pemasaran bab 1
Presentasi manajemen pemasaran   bab 1Presentasi manajemen pemasaran   bab 1
Presentasi manajemen pemasaran bab 1
 
Pengumpulan Informasi dan Peramalan Permintaan
Pengumpulan Informasi dan Peramalan PermintaanPengumpulan Informasi dan Peramalan Permintaan
Pengumpulan Informasi dan Peramalan Permintaan
 
Analisis pasar (2)
Analisis pasar (2)Analisis pasar (2)
Analisis pasar (2)
 
Bab 12 menentukan strategi produk
Bab 12 menentukan strategi produkBab 12 menentukan strategi produk
Bab 12 menentukan strategi produk
 
DESIGNING AND MANAGING INTEGRATED MARKETING CHANNELS
DESIGNING AND MANAGING INTEGRATED MARKETING CHANNELSDESIGNING AND MANAGING INTEGRATED MARKETING CHANNELS
DESIGNING AND MANAGING INTEGRATED MARKETING CHANNELS
 
Bab 16 mengelola perdagangan eceran, grosir dan logistik
Bab 16 mengelola perdagangan eceran, grosir dan logistikBab 16 mengelola perdagangan eceran, grosir dan logistik
Bab 16 mengelola perdagangan eceran, grosir dan logistik
 
1. Manajemen Pemasaran.ppt
1. Manajemen Pemasaran.ppt1. Manajemen Pemasaran.ppt
1. Manajemen Pemasaran.ppt
 
Mengembangkan Strategi dan Program Penetapan Harga
Mengembangkan Strategi dan Program Penetapan HargaMengembangkan Strategi dan Program Penetapan Harga
Mengembangkan Strategi dan Program Penetapan Harga
 
Siklus hidup produk 9
Siklus hidup produk 9Siklus hidup produk 9
Siklus hidup produk 9
 
Bab 14 mengembangkan strategi dan program penetapan harga
Bab 14 mengembangkan strategi dan program penetapan hargaBab 14 mengembangkan strategi dan program penetapan harga
Bab 14 mengembangkan strategi dan program penetapan harga
 
Analisis pasar bisnis
Analisis pasar bisnisAnalisis pasar bisnis
Analisis pasar bisnis
 

Destaque

Bab 1 Etika Bisnis
Bab 1 Etika BisnisBab 1 Etika Bisnis
Bab 1 Etika Bisnis
lisachmad
 
Prinsip prinsip etika bisnis
Prinsip prinsip etika bisnisPrinsip prinsip etika bisnis
Prinsip prinsip etika bisnis
Haniel Trisman
 

Destaque (6)

Etika bisnis
Etika bisnisEtika bisnis
Etika bisnis
 
Etika bisnis (uts)
Etika bisnis (uts)Etika bisnis (uts)
Etika bisnis (uts)
 
KEWIRAUSAHAAN - Etika Bisnis dan Strategi Pasar
KEWIRAUSAHAAN - Etika Bisnis dan  Strategi PasarKEWIRAUSAHAAN - Etika Bisnis dan  Strategi Pasar
KEWIRAUSAHAAN - Etika Bisnis dan Strategi Pasar
 
Ppt etika bisnis 1
Ppt etika bisnis 1Ppt etika bisnis 1
Ppt etika bisnis 1
 
Bab 1 Etika Bisnis
Bab 1 Etika BisnisBab 1 Etika Bisnis
Bab 1 Etika Bisnis
 
Prinsip prinsip etika bisnis
Prinsip prinsip etika bisnisPrinsip prinsip etika bisnis
Prinsip prinsip etika bisnis
 

Semelhante a Bab 1 mendefinisikan pemasaran abad 21

Resume m pemasaran
Resume m pemasaran Resume m pemasaran
Resume m pemasaran
tahangbuku
 
Presentasi bisnis chap 14
Presentasi bisnis chap 14Presentasi bisnis chap 14
Presentasi bisnis chap 14
Feby Valentina
 
1. Industrial Bisnis (Pemasaran)-5 Maret 2024.pdf
1. Industrial Bisnis (Pemasaran)-5 Maret 2024.pdf1. Industrial Bisnis (Pemasaran)-5 Maret 2024.pdf
1. Industrial Bisnis (Pemasaran)-5 Maret 2024.pdf
ytmotivation354
 

Semelhante a Bab 1 mendefinisikan pemasaran abad 21 (20)

Bab 1 mendefinisikan pemasaran abad 21
Bab 1 mendefinisikan pemasaran abad 21Bab 1 mendefinisikan pemasaran abad 21
Bab 1 mendefinisikan pemasaran abad 21
 
Presentasi Manajemen Pemasaran - Bab 1.ppt
Presentasi Manajemen Pemasaran - Bab 1.pptPresentasi Manajemen Pemasaran - Bab 1.ppt
Presentasi Manajemen Pemasaran - Bab 1.ppt
 
Pengertian,ruang lingkup dan konsep pemasaran
Pengertian,ruang lingkup dan konsep pemasaranPengertian,ruang lingkup dan konsep pemasaran
Pengertian,ruang lingkup dan konsep pemasaran
 
(1)konsep pemasaran endah
(1)konsep pemasaran endah(1)konsep pemasaran endah
(1)konsep pemasaran endah
 
W2D3-RUANG LINGKUP PEMASARAN
W2D3-RUANG LINGKUP PEMASARANW2D3-RUANG LINGKUP PEMASARAN
W2D3-RUANG LINGKUP PEMASARAN
 
manajemen pemasaran yang ideal dengan pasar
manajemen pemasaran yang ideal dengan pasarmanajemen pemasaran yang ideal dengan pasar
manajemen pemasaran yang ideal dengan pasar
 
Manajemen Pemasaran
Manajemen PemasaranManajemen Pemasaran
Manajemen Pemasaran
 
BAB-1-Pengantar-Mendefinisikan-Pemasaran-Abad-21 NEW.pdf
BAB-1-Pengantar-Mendefinisikan-Pemasaran-Abad-21 NEW.pdfBAB-1-Pengantar-Mendefinisikan-Pemasaran-Abad-21 NEW.pdf
BAB-1-Pengantar-Mendefinisikan-Pemasaran-Abad-21 NEW.pdf
 
Dasar - Dasar Pemasaran
Dasar - Dasar PemasaranDasar - Dasar Pemasaran
Dasar - Dasar Pemasaran
 
Pertemuan1-1 (2).pptx
Pertemuan1-1 (2).pptxPertemuan1-1 (2).pptx
Pertemuan1-1 (2).pptx
 
Resume m pemasaran
Resume m pemasaran Resume m pemasaran
Resume m pemasaran
 
bahan ajar Pertemuan1 (1) [Autosaved].ppt
bahan ajar Pertemuan1 (1) [Autosaved].pptbahan ajar Pertemuan1 (1) [Autosaved].ppt
bahan ajar Pertemuan1 (1) [Autosaved].ppt
 
2. mendefinisikan pemasaran di abad 21
2. mendefinisikan pemasaran di abad 212. mendefinisikan pemasaran di abad 21
2. mendefinisikan pemasaran di abad 21
 
ruang lingkup manajemen pemasaran
ruang lingkup manajemen pemasaranruang lingkup manajemen pemasaran
ruang lingkup manajemen pemasaran
 
1.Dasar-Manajemen-pemasaran.ppt
1.Dasar-Manajemen-pemasaran.ppt1.Dasar-Manajemen-pemasaran.ppt
1.Dasar-Manajemen-pemasaran.ppt
 
1.Dasar-Manajemen-pemasaran.ppt
1.Dasar-Manajemen-pemasaran.ppt1.Dasar-Manajemen-pemasaran.ppt
1.Dasar-Manajemen-pemasaran.ppt
 
Kuliah 1
Kuliah 1Kuliah 1
Kuliah 1
 
Presentasi bisnis chap 14
Presentasi bisnis chap 14Presentasi bisnis chap 14
Presentasi bisnis chap 14
 
01 pengantar pemasaran
01 pengantar pemasaran01 pengantar pemasaran
01 pengantar pemasaran
 
1. Industrial Bisnis (Pemasaran)-5 Maret 2024.pdf
1. Industrial Bisnis (Pemasaran)-5 Maret 2024.pdf1. Industrial Bisnis (Pemasaran)-5 Maret 2024.pdf
1. Industrial Bisnis (Pemasaran)-5 Maret 2024.pdf
 

Mais de Judianto Nugroho

Mais de Judianto Nugroho (20)

Chap14 en-id
Chap14 en-idChap14 en-id
Chap14 en-id
 
Chap19 en-id
Chap19 en-idChap19 en-id
Chap19 en-id
 
Chap18 en-id
Chap18 en-idChap18 en-id
Chap18 en-id
 
Chap16 en-id
Chap16 en-idChap16 en-id
Chap16 en-id
 
Chap15 en-id
Chap15 en-idChap15 en-id
Chap15 en-id
 
Chap17 en-id
Chap17 en-idChap17 en-id
Chap17 en-id
 
Chap13 en-id
Chap13 en-idChap13 en-id
Chap13 en-id
 
Chap12 en-id
Chap12 en-idChap12 en-id
Chap12 en-id
 
Chap11 en-id
Chap11 en-idChap11 en-id
Chap11 en-id
 
Chap10 en-id
Chap10 en-idChap10 en-id
Chap10 en-id
 
Chap09 en-id
Chap09 en-idChap09 en-id
Chap09 en-id
 
Chap08 en-id
Chap08 en-idChap08 en-id
Chap08 en-id
 
Chap05 en-id
Chap05 en-idChap05 en-id
Chap05 en-id
 
Chap07 en-id
Chap07 en-idChap07 en-id
Chap07 en-id
 
Chap06 en-id
Chap06 en-idChap06 en-id
Chap06 en-id
 
Chap04 en-id
Chap04 en-idChap04 en-id
Chap04 en-id
 
Chap03 en-id
Chap03 en-idChap03 en-id
Chap03 en-id
 
Chap02 en-id
Chap02 en-idChap02 en-id
Chap02 en-id
 
Chap01 en-id
Chap01 en-idChap01 en-id
Chap01 en-id
 
Spss session 1 and 2
Spss session 1 and 2Spss session 1 and 2
Spss session 1 and 2
 

Último

Aksi Nyata Sosialisasi Profil Pelajar Pancasila.pdf
Aksi Nyata Sosialisasi Profil Pelajar Pancasila.pdfAksi Nyata Sosialisasi Profil Pelajar Pancasila.pdf
Aksi Nyata Sosialisasi Profil Pelajar Pancasila.pdf
JarzaniIsmail
 

Último (20)

AKSI NYATA Numerasi Meningkatkan Kompetensi Murid_compressed (1) (1).pptx
AKSI NYATA  Numerasi  Meningkatkan Kompetensi Murid_compressed (1) (1).pptxAKSI NYATA  Numerasi  Meningkatkan Kompetensi Murid_compressed (1) (1).pptx
AKSI NYATA Numerasi Meningkatkan Kompetensi Murid_compressed (1) (1).pptx
 
PPT MODUL 6 DAN 7 PDGK4105 KELOMPOK.pptx
PPT MODUL 6 DAN 7 PDGK4105 KELOMPOK.pptxPPT MODUL 6 DAN 7 PDGK4105 KELOMPOK.pptx
PPT MODUL 6 DAN 7 PDGK4105 KELOMPOK.pptx
 
Aksi Nyata Disiplin Positif Keyakinan Kelas untuk SMK
Aksi Nyata Disiplin Positif Keyakinan Kelas untuk SMKAksi Nyata Disiplin Positif Keyakinan Kelas untuk SMK
Aksi Nyata Disiplin Positif Keyakinan Kelas untuk SMK
 
power point bahasa indonesia "Karya Ilmiah"
power point bahasa indonesia "Karya Ilmiah"power point bahasa indonesia "Karya Ilmiah"
power point bahasa indonesia "Karya Ilmiah"
 
Aksi Nyata Sosialisasi Profil Pelajar Pancasila.pdf
Aksi Nyata Sosialisasi Profil Pelajar Pancasila.pdfAksi Nyata Sosialisasi Profil Pelajar Pancasila.pdf
Aksi Nyata Sosialisasi Profil Pelajar Pancasila.pdf
 
PELAKSANAAN (dgn PT SBI) + Link2 Materi Pelatihan _"Teknik Perhitungan TKDN, ...
PELAKSANAAN (dgn PT SBI) + Link2 Materi Pelatihan _"Teknik Perhitungan TKDN, ...PELAKSANAAN (dgn PT SBI) + Link2 Materi Pelatihan _"Teknik Perhitungan TKDN, ...
PELAKSANAAN (dgn PT SBI) + Link2 Materi Pelatihan _"Teknik Perhitungan TKDN, ...
 
vIDEO kelayakan berita untuk mahasiswa.ppsx
vIDEO kelayakan berita untuk mahasiswa.ppsxvIDEO kelayakan berita untuk mahasiswa.ppsx
vIDEO kelayakan berita untuk mahasiswa.ppsx
 
E-modul Materi Ekosistem untuk kelas X SMA
E-modul Materi Ekosistem untuk kelas X SMAE-modul Materi Ekosistem untuk kelas X SMA
E-modul Materi Ekosistem untuk kelas X SMA
 
CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7
CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7
CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7
 
Bab 4 Persatuan dan Kesatuan di Lingkup Wilayah Kabupaten dan Kota.pptx
Bab 4 Persatuan dan Kesatuan di Lingkup Wilayah Kabupaten dan Kota.pptxBab 4 Persatuan dan Kesatuan di Lingkup Wilayah Kabupaten dan Kota.pptx
Bab 4 Persatuan dan Kesatuan di Lingkup Wilayah Kabupaten dan Kota.pptx
 
Prov.Jabar_1504_Pengumuman Seleksi Tahap 2_CGP A11 (2).pdf
Prov.Jabar_1504_Pengumuman Seleksi Tahap 2_CGP A11 (2).pdfProv.Jabar_1504_Pengumuman Seleksi Tahap 2_CGP A11 (2).pdf
Prov.Jabar_1504_Pengumuman Seleksi Tahap 2_CGP A11 (2).pdf
 
Salinan dari JUrnal Refleksi Mingguan modul 1.3.pdf
Salinan dari JUrnal Refleksi Mingguan modul 1.3.pdfSalinan dari JUrnal Refleksi Mingguan modul 1.3.pdf
Salinan dari JUrnal Refleksi Mingguan modul 1.3.pdf
 
7.PPT TENTANG TUGAS Keseimbangan-AD-AS .pptx
7.PPT TENTANG TUGAS Keseimbangan-AD-AS .pptx7.PPT TENTANG TUGAS Keseimbangan-AD-AS .pptx
7.PPT TENTANG TUGAS Keseimbangan-AD-AS .pptx
 
Kanvas BAGJA prakarsa perubahan Ahyar.pdf
Kanvas BAGJA prakarsa perubahan Ahyar.pdfKanvas BAGJA prakarsa perubahan Ahyar.pdf
Kanvas BAGJA prakarsa perubahan Ahyar.pdf
 
Regresi Linear Kelompok 1 XI-10 revisi (1).pptx
Regresi Linear Kelompok 1 XI-10 revisi (1).pptxRegresi Linear Kelompok 1 XI-10 revisi (1).pptx
Regresi Linear Kelompok 1 XI-10 revisi (1).pptx
 
DEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 CGP 10.pptx
DEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 CGP 10.pptxDEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 CGP 10.pptx
DEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 CGP 10.pptx
 
AKSI NYATA TOPIK 1 MERDEKA BELAJAR. PPTX
AKSI NYATA TOPIK 1 MERDEKA BELAJAR. PPTXAKSI NYATA TOPIK 1 MERDEKA BELAJAR. PPTX
AKSI NYATA TOPIK 1 MERDEKA BELAJAR. PPTX
 
Memperkasakan Dialog Prestasi Sekolah.pptx
Memperkasakan Dialog Prestasi Sekolah.pptxMemperkasakan Dialog Prestasi Sekolah.pptx
Memperkasakan Dialog Prestasi Sekolah.pptx
 
Intellectual Discourse Business in Islamic Perspective - Mej Dr Mohd Adib Abd...
Intellectual Discourse Business in Islamic Perspective - Mej Dr Mohd Adib Abd...Intellectual Discourse Business in Islamic Perspective - Mej Dr Mohd Adib Abd...
Intellectual Discourse Business in Islamic Perspective - Mej Dr Mohd Adib Abd...
 
Aksi Nyata PMM Topik Refleksi Diri (1).pdf
Aksi Nyata PMM Topik Refleksi Diri (1).pdfAksi Nyata PMM Topik Refleksi Diri (1).pdf
Aksi Nyata PMM Topik Refleksi Diri (1).pdf
 

Bab 1 mendefinisikan pemasaran abad 21

  • 2. Ruang Lingkup • Definisi pemasaran : – Fungsi organisasi dan serangkaian proses untuk menciptakan, mengomunikasikan, dan memberi nilai kepada pelanggan dan untuk mengelola hubungan pelanggan dengan cara yang menguntungkan organisasi dan pemangku kepentingannya (American Marketing Association) • Definisi manajemen pemasaran : – Seni dan ilmu memilih pasar sasaran dan meraih, mempertahankan, serta menumbuhkan pelanggan dengan menciptakan, menghantarkan, dan mengomunikasikan nilai pelanggan yang unggul
  • 3. 10 Tipe Entitas yg Dipasarkan 1. Barang 2. Jasa 3. Acara 4. Pengalaman 5. Orang 6. Tempat 7. Properti 8. Organisasi 9. Informasi 10. Ide
  • 4. Pelaku dalam Pemasaran 5 pasar dasar & alur hubungannya Sistem Pemasaran yang sederhana • Pemasar (marketer): Seseorang yang mencari respon – Perhatian, Pembelian , Dukungan – dari pihak lain • Prospek : Pemberi respon • Pasar: Tempat dimana pembeli dan penjual berkumpul untuk membeli dan menjual barang
  • 5. Konsep Inti Pemasaran Serangkaian konsep inti dalam pemasaran adalah: 1. Kebutuhan: Syarat hidup dasar manusia 2. Keinginan: kebutuhan yang diarahkan ke obyek tertentu untuk memuaskan kebutuhan 3. Permintaan: Keinginan yang didukung kemampuan untuk membayar 4. Segmentasi: Kegiatan Membagi-bagi pasar kedalam segmen yang berbeda-beda 5. Pasar sasaran: Memutuskan Segmen mana yang akan dilayani 6. Positioning: Penawaran pasar yang diposisikan didalam benak konsumen 7. Penawaran:Serangkaian keuntungan yang ditawarkan marketer kepada pelanggan untuk memenuhi kebutuhan pelanggan 8. Merek: Suatu penawaran dari sumber yang diketahui – semua perusahaan berjuang untuk membangun citra merek yang kuat , disukai dan unik
  • 6. Konsep Inti Pemasaran Serangkaian konsep inti dalam pemasaran adalah: 9. Nilai: kombinasi kualitas, pelayanan, dan produk (qsp- quality,service, product) 10. Kepuasan: penilaian kinerja produk dibandingkan dengan ekspektasi 11. Saluran Pemasaran: saluran yang digunakan oleh pemasar untuk dapat mencapai pasar sasarannya – Saluran distribusi & saluran layanan 12. Rantai Pasokan: saluran yang panjang membentang dari bahan mentah hingga komponen sampai produk akhir yang dihantarkan ke pembeli akhir 13. Persaingan: Mencakup semua penawaran dan produk substitusi yang ditawarkan oleh pesaing, baik yang aktual maupun yang potensial, yang mungkin dipertimbangkan leh pembeli 14. Lingkungan Pemasaran: terdiri dari lingkungan tugas – para pelaku yang terlibat dalam produksi , distribusi, dan promosi dan lingkungan luas – demografis, ekonomi, fisik, teknologi, politik hukum, sosial budaya
  • 7. Realitas Pemasaran Baru “Pasar sudah tidak seperti dulu lagi” - Kekuatan Masyarakat Utama - Lahirnya perilaku, peluang dan tantangan baru karena pasar telah berbeda secara radikal - Kemampuan Baru Konsumen - Perubahan loyalitas serta kepekaan konsumen karena memiliki kemampuan baru - Kemampuan Baru Perusahaan - Perpaduan kekuatan baru yang menghasilkan serangkaian kemampuan baru perusahaan
  • 8. Orientasi Perusahaan Terhadap Pasar • Konsep awal pemasaran : 1. Konsep produksi : Efisiensi 2. Konsep produk : Keunggulan Produk 3. Konsep penjualan : Agresivitas Penjualan dan Promosi 4. Konsep pemasaran : Berorientasi pasar 5. Konsep pemasaran holistik : Perspektif dan Integrasi
  • 10. Komponen 4 P dari Bauran Pemasaran
  • 11. Tugas Manajemen Pemasaran 1. Mengembangkan Strategi & Rencana Pemasaran 2. Menangkap Pemahaman (gagasan) Pemasaran 3. Berhubungan dengan Pelanggan 4. Membangun Merek yang Kuat 5. Membentuk Penawaran Pasar 6. Menghantarkan Nilai 7. Mengkomunikasikan Nilai 8. Menciptakan Pertumbuhan Jangka Panjang