SlideShare uma empresa Scribd logo
1 de 16
Baixar para ler offline
Program Percepatan Pembangunan
     Sanitasi Permukiman (PPSP)
         dalam Pembangunan Sanitasi di Indonesia




                Direktur Permukiman dan Perumahan
                                          Bappenas
Mengapa Perlu Percepatan??
1. Buruknya Kondisi Sanitasi Indonesia                 Fakta !
                       Sampah per-
   Akses rumah       mukiman yang             Saluran
   tangga pada         benar-benar       permukiman yang
   sanitasi yang      terangkut per      berfungsi dengan
    layak baru        harinya hanya       baik dan lancar
  mencapai 55,6%     mencapai 28,7%        hanya sekitar
                                             52,83%.

                     Sampah
   Air Limbah
                                      Drainase

                      98% TPA
                        masih                  22.500 HA
  45 juta jiwa       dioperasikan             genangan di
   penduduk          secara open                kawasan
   Indonesia          dumping.                strategis 100
  masih BABS                                       kota
2. Mengejar Ketertinggalan!                                     Fakta !

   56 triliun rupiah                                  Urutan #7
                             47ribu rupiah
• Kerugian akibat kondisi                             • Cakupan
  sanitasi yang buruk.                                  layanan sanitasi
• Setara dengan 2,3% PDB     • Investasi per kapita     di ASEAN
                               yang diperlukan        • Masih bawah
• Setara dengan biaya
                               untuk memperbaiki        Vietnam dan
  membangun 12-15 juta
                               kondisi sanitasi         Myanmar.
  unit toilet dengan tanki
  septic yang layak          • Kondisi saat ini
• Setara dengan 25%            : 8 Ribu Rupiah
  anggaran pendidikan
  nasional per setahun.
Percepatan Pembangunan Sanitasi

                                     Perencanaan
                  Kapasitas            Strategis




      Kesadaran
         dan
      komitmen


                         Investasi
Sasaran
   Mendukung pencapaian target RPJMN 2010 – 2014 :
   Terbebas dari Buang Air Besar Sembarangan (BABS)
    Pelaksanaan praktik 3 R serta peningkatan TPA menjadi sanitary
   landfill
   Pengurangan genangan air di 100 wilayah perkotaan seluas 22.500 ha
  Dengan cara :
    Membangun sinergi vertikal dan horizontal dalam pembangunan
   sanitasi permukiman
   Meningkatkan kapasitas pemerintah dalam melaksanakan
   pembangunan sanitasi permukiman
    Memaksimalkan kontribusi semua pihak dalam pembangunan
   sanitasi permukiman
Tahapan dan Roadmap PPSP
                                                                 Realisasi s.d
           Tahapan         2009 2010 2011 2012 2013 2014
                                                                    2013

   1   Advokasi            41    49
                                 58
                                      62
                                      104
                                            72
                                            126
                                                   82    (100)       329

       Penyiapan
   2   Kelembagaan
                           41    49
                                 58
                                      62
                                      104
                                            72
                                            126
                                                   82    (100)       329

       Penyusunan
   3   Rencana Strategis
                           24
                           22
                                 41
                                 41
                                      49
                                      58
                                            62
                                            104
                                                   72
                                                  126*
                                                          82         351

       Program
   4   Memorandum          0
                            3    21
                                 22
                                      35
                                      41
                                            45
                                            58
                                                   56
                                                  104
                                                          65
                                                         126*
                                                                     225


   5   Implementasi
                           0
                            0    3
                                 0
                                      24
                                      22
                                            59
                                            41
                                                  104
                                                  58
                                                         160
                                                          104
                                                                     121

       Monitoring
   6   Evaluasi
                           22
                           22
                                 63
                                 63
                                      99
                                      99
                                            162
                                            162
                                                  230
                                                   230
                                                          82
                                                         230+
                                                                     230
PPSP : Semua Terlibat,
                      Semua Berkontribusi..
   PIHAK TERLIBAT                                    PERANAN
Pemerintah Pusat         Advokasi dan Penguatan kelembagaan, Bantuan teknis, Fasilitasi
                         kegiatan di propinsi, kabupaten dan kota, Peningkatan akses
                         pendanaan, Monev
Pemerintah Provinsi      Advokasi dan Penguatan kelembagaan, Koordinasi dan
                         Pengorganisasian Kab/Kota, Bantuan teknis, fasilitasi kegiatan di
                         propinsi, kabupaten dan kota, Peningkatan akses pendanaan,
                         Monev
Pemerintah Kota/Kab      Penyusunan Rencana Strategi (SSK), Program Memorandum,
                         Implementasi, Monev
Lembaga Donor            Dukungan pendanaan
Dunia usaha dan Swasta   Dukungan pendanaan, Suplai produk2 sanitasi
LSM                      Fasilitasi masyarakat dan pemerintah
Masyarakat               Pembangunan dan pengelolaan sarana sanitasi di tingkat
                         komunitas, Pengelolaan sanitasi di tingkat rumah tangga, Partisipasi
Bukan Tentang Uang...
               Tapi Perencanaan yang Baik
Karakteristik Proses Perencanaan
     Masa Lalu
                                      Masa Kini - SSK
Top Down                            Disusun dari, oleh dan untuk
                                    Kota/Kabupaten
Perencanaan dilakukan oleh
tenaga ahli, kemudian dijelaskan    Skala Kota
kepada masyarakat / Pemda
                                    Komprehensif, Multisektor &
Masyarakat tidak dilibatkan, atau   terintegrasi
hanya sekedar diberitahu
                                    Berdasarkan data empiris (aktual)
Proyek sepenuhnya dibiayai
pemerintah                          Gabungan pendekatan top down
                                    dan bottom up
Pengelolaan tidak melibatkan
masyarakat
Peran Fasilitator dalam Penyusunan Rencana
             Strategis Sanitasi Kota/Kab

      Bersikap Netral, tidak
      memihak salah satu pihak    Pemberdaya, membuat
                                  pokja kota/kab dapat bekerja
   Advokator, dalam                secara efektif dan sinergis
pengarusutamaan pembangunan
       sanitasi di daerah        Katalisator, mendorong
                                  terjadinya linkungan yang
                                 kondusif dan interaktif bagi
                                        pokja kota/kab
National Water and Sanitation Information
           Services (Nawasis)

   Pusat informasi berbagai program air minum dan
   sanitasi tingkat daerah dan nasional
   Sebagai platform pemutakhiran data terpusat oleh
   stakeholder pengguna
   Sebagai perangkat untuk melakukan monitoring
   dan evaluasi pembangunan air minum dan sanitasi.
Manfaat

1.   Pemantauan Status   dan   Kapasitas   Kelembagaan   Pokja
     Prov/Kota/Kab


     Koordinasi dan Pemantauan Proses Penyusunan Dokumen
2.   Perencanaan Sanitasi



3.    Memproyeksikan Investasi dan Capaian Pembangunan
      Kab./Kota serta Provinsi
Tingkat Akses

Evaluasi Kinerja Fasilitator
                                                         ke Fasilitas        Kondisi
                                                         Sanitasi            Infrastruktur
                                                                             Sanitasi

                                                                                               Investasi
                                                                                               Pembangunan
                                                                          Output               Sanitasi
                       Kota ...
                                                      Akses
                                                                                                Progresi
                                                                                                Pembangunan
                                                               Infra-                           Sanitasi
Hanya 47% kab/kota                                             struktur

mengisi menu “Profil                             Investasi                                   Indeks
                                                                                             Sanitasi
Pokja”
                                   Input                                       Database
Pelaporan Fiktif:       Kab. ...                                               Sanitasi

Progress dan
                                                                               Tingkat
                                                                               Provinsi
Dokumen                                    Kota ...


Hanya 60% dokumen
berkualitas
                                                                ppsp.nawasis.info
Selamat Berlatih !

Mais conteúdo relacionado

Mais procurados

Profil dinas pekerjaan umum provinsi ntt
Profil dinas pekerjaan umum provinsi nttProfil dinas pekerjaan umum provinsi ntt
Profil dinas pekerjaan umum provinsi ntt
Litha Puspitha
 
Permen PUPR 26 2014 tentang Prosedur Operasional Standar Pengelolaan Sistem A...
Permen PUPR 26 2014 tentang Prosedur Operasional Standar Pengelolaan Sistem A...Permen PUPR 26 2014 tentang Prosedur Operasional Standar Pengelolaan Sistem A...
Permen PUPR 26 2014 tentang Prosedur Operasional Standar Pengelolaan Sistem A...
infosanitasi
 
Penilaian Kinerja Daerah Irigasi Batulicin dan Daerah Irigasi Sungai Bungur
Penilaian Kinerja Daerah Irigasi Batulicin dan Daerah Irigasi Sungai BungurPenilaian Kinerja Daerah Irigasi Batulicin dan Daerah Irigasi Sungai Bungur
Penilaian Kinerja Daerah Irigasi Batulicin dan Daerah Irigasi Sungai Bungur
Agung Noorsamsi
 

Mais procurados (20)

Profil dinas pekerjaan umum provinsi ntt
Profil dinas pekerjaan umum provinsi nttProfil dinas pekerjaan umum provinsi ntt
Profil dinas pekerjaan umum provinsi ntt
 
Kepmeneg Lingkungan Hidup No.5 Tahun 2000 tentang Panduan Penyusunan AMDAL Ke...
Kepmeneg Lingkungan Hidup No.5 Tahun 2000 tentang Panduan Penyusunan AMDAL Ke...Kepmeneg Lingkungan Hidup No.5 Tahun 2000 tentang Panduan Penyusunan AMDAL Ke...
Kepmeneg Lingkungan Hidup No.5 Tahun 2000 tentang Panduan Penyusunan AMDAL Ke...
 
Rencana Tata Ruang Wilayah Kota Pekalongan
Rencana Tata Ruang Wilayah Kota PekalonganRencana Tata Ruang Wilayah Kota Pekalongan
Rencana Tata Ruang Wilayah Kota Pekalongan
 
Perencanaan teknis ded
Perencanaan teknis dedPerencanaan teknis ded
Perencanaan teknis ded
 
Peraturan Menteri PU No. 603 Tabun 2005 tentang Pedoman Umum Sistem Pengendal...
Peraturan Menteri PU No. 603 Tabun 2005 tentang Pedoman Umum Sistem Pengendal...Peraturan Menteri PU No. 603 Tabun 2005 tentang Pedoman Umum Sistem Pengendal...
Peraturan Menteri PU No. 603 Tabun 2005 tentang Pedoman Umum Sistem Pengendal...
 
Panduan Identifikasi Kawasan Permukiman Kumuh
Panduan Identifikasi Kawasan Permukiman KumuhPanduan Identifikasi Kawasan Permukiman Kumuh
Panduan Identifikasi Kawasan Permukiman Kumuh
 
Ppt akhir aknop bendung 2
Ppt akhir aknop bendung 2Ppt akhir aknop bendung 2
Ppt akhir aknop bendung 2
 
Pedoman Penyusunan Studi Kelayakan Pengembangan Sistem Penyediaan Air Minum
Pedoman Penyusunan Studi Kelayakan Pengembangan Sistem Penyediaan Air MinumPedoman Penyusunan Studi Kelayakan Pengembangan Sistem Penyediaan Air Minum
Pedoman Penyusunan Studi Kelayakan Pengembangan Sistem Penyediaan Air Minum
 
Sumber pendanaan pemerintah untuk sanitasi
Sumber pendanaan pemerintah untuk sanitasiSumber pendanaan pemerintah untuk sanitasi
Sumber pendanaan pemerintah untuk sanitasi
 
Pedoman Perencanaan Teknik Terinci IPLT Buku Utama
Pedoman Perencanaan Teknik Terinci IPLT Buku UtamaPedoman Perencanaan Teknik Terinci IPLT Buku Utama
Pedoman Perencanaan Teknik Terinci IPLT Buku Utama
 
Tahap Pra Konstruksi SPAL - Pekerjaan Sosialisasi
Tahap Pra Konstruksi SPAL - Pekerjaan SosialisasiTahap Pra Konstruksi SPAL - Pekerjaan Sosialisasi
Tahap Pra Konstruksi SPAL - Pekerjaan Sosialisasi
 
Buku pedoman hibahairminum-apbn
Buku pedoman hibahairminum-apbnBuku pedoman hibahairminum-apbn
Buku pedoman hibahairminum-apbn
 
Pedoman Penyusunan Strategi Sanitasi Kabupaten/Kota (SSK) 2014
Pedoman Penyusunan Strategi Sanitasi Kabupaten/Kota (SSK) 2014Pedoman Penyusunan Strategi Sanitasi Kabupaten/Kota (SSK) 2014
Pedoman Penyusunan Strategi Sanitasi Kabupaten/Kota (SSK) 2014
 
Pemrosesan akhir sampah
Pemrosesan akhir sampahPemrosesan akhir sampah
Pemrosesan akhir sampah
 
Ecodrain
EcodrainEcodrain
Ecodrain
 
Permen PUPR 26 2014 tentang Prosedur Operasional Standar Pengelolaan Sistem A...
Permen PUPR 26 2014 tentang Prosedur Operasional Standar Pengelolaan Sistem A...Permen PUPR 26 2014 tentang Prosedur Operasional Standar Pengelolaan Sistem A...
Permen PUPR 26 2014 tentang Prosedur Operasional Standar Pengelolaan Sistem A...
 
Modul SANIMAS. Aspek Teknik dan Implementasi
Modul SANIMAS. Aspek Teknik dan ImplementasiModul SANIMAS. Aspek Teknik dan Implementasi
Modul SANIMAS. Aspek Teknik dan Implementasi
 
Penilaian Kinerja Daerah Irigasi Batulicin dan Daerah Irigasi Sungai Bungur
Penilaian Kinerja Daerah Irigasi Batulicin dan Daerah Irigasi Sungai BungurPenilaian Kinerja Daerah Irigasi Batulicin dan Daerah Irigasi Sungai Bungur
Penilaian Kinerja Daerah Irigasi Batulicin dan Daerah Irigasi Sungai Bungur
 
Implementasi Program Kota tanpa Kumuh (Kotaku) di Kelurahan Kemang Agung Keca...
Implementasi Program Kota tanpa Kumuh (Kotaku) di Kelurahan Kemang Agung Keca...Implementasi Program Kota tanpa Kumuh (Kotaku) di Kelurahan Kemang Agung Keca...
Implementasi Program Kota tanpa Kumuh (Kotaku) di Kelurahan Kemang Agung Keca...
 
JFP
JFPJFP
JFP
 

Mais de infosanitasi

Permen pupr24 2014
Permen pupr24 2014Permen pupr24 2014
Permen pupr24 2014
infosanitasi
 
Permen PUPR 26 2014 tentang Prosedur Operasional Standar Pengelolaan Sistem A...
Permen PUPR 26 2014 tentang Prosedur Operasional Standar Pengelolaan Sistem A...Permen PUPR 26 2014 tentang Prosedur Operasional Standar Pengelolaan Sistem A...
Permen PUPR 26 2014 tentang Prosedur Operasional Standar Pengelolaan Sistem A...
infosanitasi
 
Permen PUPR pupr26 2014
Permen PUPR pupr26 2014Permen PUPR pupr26 2014
Permen PUPR pupr26 2014
infosanitasi
 

Mais de infosanitasi (20)

Permen pupr24 2014
Permen pupr24 2014Permen pupr24 2014
Permen pupr24 2014
 
Permen PUPR 26 2014 tentang Prosedur Operasional Standar Pengelolaan Sistem A...
Permen PUPR 26 2014 tentang Prosedur Operasional Standar Pengelolaan Sistem A...Permen PUPR 26 2014 tentang Prosedur Operasional Standar Pengelolaan Sistem A...
Permen PUPR 26 2014 tentang Prosedur Operasional Standar Pengelolaan Sistem A...
 
Permen PUPR 26 2014 tentang Prosedur Operasional Standar Pengelolaan Sistem A...
Permen PUPR 26 2014 tentang Prosedur Operasional Standar Pengelolaan Sistem A...Permen PUPR 26 2014 tentang Prosedur Operasional Standar Pengelolaan Sistem A...
Permen PUPR 26 2014 tentang Prosedur Operasional Standar Pengelolaan Sistem A...
 
Permen PUPR 26 2014 tentang Prosedur Operasional Standar Pengelolaan Sistem A...
Permen PUPR 26 2014 tentang Prosedur Operasional Standar Pengelolaan Sistem A...Permen PUPR 26 2014 tentang Prosedur Operasional Standar Pengelolaan Sistem A...
Permen PUPR 26 2014 tentang Prosedur Operasional Standar Pengelolaan Sistem A...
 
Permen PUPR 26 2014 tentang Prosedur Operasional Standar Pengelolaan Sistem A...
Permen PUPR 26 2014 tentang Prosedur Operasional Standar Pengelolaan Sistem A...Permen PUPR 26 2014 tentang Prosedur Operasional Standar Pengelolaan Sistem A...
Permen PUPR 26 2014 tentang Prosedur Operasional Standar Pengelolaan Sistem A...
 
Permen PUPR pupr26 2014
Permen PUPR pupr26 2014Permen PUPR pupr26 2014
Permen PUPR pupr26 2014
 
Aspek Kelembagaan dan Pendanaan Sanitasi dalam Program PPSP 2015-2019
Aspek Kelembagaan dan Pendanaan Sanitasi dalam Program PPSP 2015-2019Aspek Kelembagaan dan Pendanaan Sanitasi dalam Program PPSP 2015-2019
Aspek Kelembagaan dan Pendanaan Sanitasi dalam Program PPSP 2015-2019
 
Usulan Program dan Kegiatan dalam Memorandum Program Sanitasi
Usulan Program dan Kegiatan dalam Memorandum Program SanitasiUsulan Program dan Kegiatan dalam Memorandum Program Sanitasi
Usulan Program dan Kegiatan dalam Memorandum Program Sanitasi
 
Target Pembangunan Sanitasi Nasional 2015-2019
Target Pembangunan Sanitasi Nasional 2015-2019Target Pembangunan Sanitasi Nasional 2015-2019
Target Pembangunan Sanitasi Nasional 2015-2019
 
Pengalokasian Pendanaan Sanitasi bidang Kesehatan
Pengalokasian Pendanaan Sanitasi bidang KesehatanPengalokasian Pendanaan Sanitasi bidang Kesehatan
Pengalokasian Pendanaan Sanitasi bidang Kesehatan
 
Pendampingan Pokja dalam Pengelolaan Program PPSP 2015
Pendampingan Pokja dalam Pengelolaan Program PPSP 2015Pendampingan Pokja dalam Pengelolaan Program PPSP 2015
Pendampingan Pokja dalam Pengelolaan Program PPSP 2015
 
Pelaksanaan Program PPSP tahun 2015
Pelaksanaan Program PPSP tahun 2015Pelaksanaan Program PPSP tahun 2015
Pelaksanaan Program PPSP tahun 2015
 
Kesiapan Pelaksanaan Studi Primer dan IPP STBM
Kesiapan Pelaksanaan Studi Primer dan IPP STBMKesiapan Pelaksanaan Studi Primer dan IPP STBM
Kesiapan Pelaksanaan Studi Primer dan IPP STBM
 
Arah Kebijakan Program PPSP 2015 2019
Arah Kebijakan Program PPSP 2015 2019Arah Kebijakan Program PPSP 2015 2019
Arah Kebijakan Program PPSP 2015 2019
 
Peraturan Presiden tentang Percepatan Pembangunan Air Minum dan Sanitasi
Peraturan Presiden tentang Percepatan Pembangunan Air Minum dan SanitasiPeraturan Presiden tentang Percepatan Pembangunan Air Minum dan Sanitasi
Peraturan Presiden tentang Percepatan Pembangunan Air Minum dan Sanitasi
 
Strategi, Kebijakan, Target dan Sasaran Pembangunan Sanitasi (Air Limbah dan ...
Strategi, Kebijakan, Target dan Sasaran Pembangunan Sanitasi (Air Limbah dan ...Strategi, Kebijakan, Target dan Sasaran Pembangunan Sanitasi (Air Limbah dan ...
Strategi, Kebijakan, Target dan Sasaran Pembangunan Sanitasi (Air Limbah dan ...
 
Tahap Implementasi Pembangunan Sanitasi Permukiman
Tahap Implementasi Pembangunan Sanitasi PermukimanTahap Implementasi Pembangunan Sanitasi Permukiman
Tahap Implementasi Pembangunan Sanitasi Permukiman
 
Daftar Kabupaten/Kota Peserta Program PPSP 2015
Daftar Kabupaten/Kota Peserta Program PPSP 2015Daftar Kabupaten/Kota Peserta Program PPSP 2015
Daftar Kabupaten/Kota Peserta Program PPSP 2015
 
Permen PU 01 2014 Standar Pelayanan Minimal Bidang Pekerjaan Umum dan Penataa...
Permen PU 01 2014 Standar Pelayanan Minimal Bidang Pekerjaan Umum dan Penataa...Permen PU 01 2014 Standar Pelayanan Minimal Bidang Pekerjaan Umum dan Penataa...
Permen PU 01 2014 Standar Pelayanan Minimal Bidang Pekerjaan Umum dan Penataa...
 
Permen PU 01 2014 Standar Pelayanan Minimal Bidang Pekerjaan Umum dan Penataa...
Permen PU 01 2014 Standar Pelayanan Minimal Bidang Pekerjaan Umum dan Penataa...Permen PU 01 2014 Standar Pelayanan Minimal Bidang Pekerjaan Umum dan Penataa...
Permen PU 01 2014 Standar Pelayanan Minimal Bidang Pekerjaan Umum dan Penataa...
 

Program PPSP dalam Pembangunan Sanitasi di Indonesia

  • 1. Program Percepatan Pembangunan Sanitasi Permukiman (PPSP) dalam Pembangunan Sanitasi di Indonesia Direktur Permukiman dan Perumahan Bappenas
  • 3. 1. Buruknya Kondisi Sanitasi Indonesia Fakta ! Sampah per- Akses rumah mukiman yang Saluran tangga pada benar-benar permukiman yang sanitasi yang terangkut per berfungsi dengan layak baru harinya hanya baik dan lancar mencapai 55,6% mencapai 28,7% hanya sekitar 52,83%. Sampah Air Limbah Drainase 98% TPA masih 22.500 HA 45 juta jiwa dioperasikan genangan di penduduk secara open kawasan Indonesia dumping. strategis 100 masih BABS kota
  • 4. 2. Mengejar Ketertinggalan! Fakta ! 56 triliun rupiah Urutan #7 47ribu rupiah • Kerugian akibat kondisi • Cakupan sanitasi yang buruk. layanan sanitasi • Setara dengan 2,3% PDB • Investasi per kapita di ASEAN yang diperlukan • Masih bawah • Setara dengan biaya untuk memperbaiki Vietnam dan membangun 12-15 juta kondisi sanitasi Myanmar. unit toilet dengan tanki septic yang layak • Kondisi saat ini • Setara dengan 25% : 8 Ribu Rupiah anggaran pendidikan nasional per setahun.
  • 5. Percepatan Pembangunan Sanitasi Perencanaan Kapasitas Strategis Kesadaran dan komitmen Investasi
  • 6. Sasaran Mendukung pencapaian target RPJMN 2010 – 2014 : Terbebas dari Buang Air Besar Sembarangan (BABS) Pelaksanaan praktik 3 R serta peningkatan TPA menjadi sanitary landfill Pengurangan genangan air di 100 wilayah perkotaan seluas 22.500 ha Dengan cara : Membangun sinergi vertikal dan horizontal dalam pembangunan sanitasi permukiman Meningkatkan kapasitas pemerintah dalam melaksanakan pembangunan sanitasi permukiman Memaksimalkan kontribusi semua pihak dalam pembangunan sanitasi permukiman
  • 7. Tahapan dan Roadmap PPSP Realisasi s.d Tahapan 2009 2010 2011 2012 2013 2014 2013 1 Advokasi 41 49 58 62 104 72 126 82 (100) 329 Penyiapan 2 Kelembagaan 41 49 58 62 104 72 126 82 (100) 329 Penyusunan 3 Rencana Strategis 24 22 41 41 49 58 62 104 72 126* 82 351 Program 4 Memorandum 0 3 21 22 35 41 45 58 56 104 65 126* 225 5 Implementasi 0 0 3 0 24 22 59 41 104 58 160 104 121 Monitoring 6 Evaluasi 22 22 63 63 99 99 162 162 230 230 82 230+ 230
  • 8. PPSP : Semua Terlibat, Semua Berkontribusi.. PIHAK TERLIBAT PERANAN Pemerintah Pusat Advokasi dan Penguatan kelembagaan, Bantuan teknis, Fasilitasi kegiatan di propinsi, kabupaten dan kota, Peningkatan akses pendanaan, Monev Pemerintah Provinsi Advokasi dan Penguatan kelembagaan, Koordinasi dan Pengorganisasian Kab/Kota, Bantuan teknis, fasilitasi kegiatan di propinsi, kabupaten dan kota, Peningkatan akses pendanaan, Monev Pemerintah Kota/Kab Penyusunan Rencana Strategi (SSK), Program Memorandum, Implementasi, Monev Lembaga Donor Dukungan pendanaan Dunia usaha dan Swasta Dukungan pendanaan, Suplai produk2 sanitasi LSM Fasilitasi masyarakat dan pemerintah Masyarakat Pembangunan dan pengelolaan sarana sanitasi di tingkat komunitas, Pengelolaan sanitasi di tingkat rumah tangga, Partisipasi
  • 9. Bukan Tentang Uang... Tapi Perencanaan yang Baik
  • 10. Karakteristik Proses Perencanaan Masa Lalu Masa Kini - SSK Top Down Disusun dari, oleh dan untuk Kota/Kabupaten Perencanaan dilakukan oleh tenaga ahli, kemudian dijelaskan Skala Kota kepada masyarakat / Pemda Komprehensif, Multisektor & Masyarakat tidak dilibatkan, atau terintegrasi hanya sekedar diberitahu Berdasarkan data empiris (aktual) Proyek sepenuhnya dibiayai pemerintah Gabungan pendekatan top down dan bottom up Pengelolaan tidak melibatkan masyarakat
  • 11. Peran Fasilitator dalam Penyusunan Rencana Strategis Sanitasi Kota/Kab Bersikap Netral, tidak memihak salah satu pihak Pemberdaya, membuat pokja kota/kab dapat bekerja Advokator, dalam secara efektif dan sinergis pengarusutamaan pembangunan sanitasi di daerah Katalisator, mendorong terjadinya linkungan yang kondusif dan interaktif bagi pokja kota/kab
  • 12.
  • 13. National Water and Sanitation Information Services (Nawasis) Pusat informasi berbagai program air minum dan sanitasi tingkat daerah dan nasional Sebagai platform pemutakhiran data terpusat oleh stakeholder pengguna Sebagai perangkat untuk melakukan monitoring dan evaluasi pembangunan air minum dan sanitasi.
  • 14. Manfaat 1. Pemantauan Status dan Kapasitas Kelembagaan Pokja Prov/Kota/Kab Koordinasi dan Pemantauan Proses Penyusunan Dokumen 2. Perencanaan Sanitasi 3. Memproyeksikan Investasi dan Capaian Pembangunan Kab./Kota serta Provinsi
  • 15. Tingkat Akses Evaluasi Kinerja Fasilitator ke Fasilitas Kondisi Sanitasi Infrastruktur Sanitasi Investasi Pembangunan Output Sanitasi Kota ... Akses Progresi Pembangunan Infra- Sanitasi Hanya 47% kab/kota struktur mengisi menu “Profil Investasi Indeks Sanitasi Pokja” Input Database Pelaporan Fiktif: Kab. ... Sanitasi Progress dan Tingkat Provinsi Dokumen Kota ... Hanya 60% dokumen berkualitas ppsp.nawasis.info