SlideShare uma empresa Scribd logo
1 de 10
PERUBAHAN-PERUBAHAN PADA
      ANAK REMAJA
          NAMA KELOMPOK 10 :
1. CHUCHITA              ACC 111 0035
2. IKA YUNI PESPARANI    ACC 111 0045
3. NONIE KRISTINA YANTIE ACC 111 0061
4. ROSNIKA SITORUS       ACC 111 0079
5. HELGA SUMARNI         ACC 111 0005
6. FITRI HALIMAH         ACC 111 0084
7. NURUL AFUAH           ACC 111 0046
8. DESSY PRADILA SANTI   ACC 111 0172
9. DESTY                 ACC 111 0171
Perubahan-perubahan yang
terjadi pada anak remaja meliputi
berbagai segi kehidupan , sehingga
masa ini juga sering disebut masa
           pancaroba.
Menurut Hurlock (1973) ada beberapa masalah
           yang dialami remaja :

1. Masalah pribadi, yaitu masalah-masalah yang
   berhubungan dengan situasi dan kondisi di
   rumah, sekolah, kondisi fisik, penampilan,
emosi, penyesuaian sosial, tugas dan nilai-nilai.

  2. Masalah khas remaja, yaitu masalah yang
   timbul akibat status yang tidak jelas pada
                    remaja.
Perkembangan pada remaja merupakan proses untuk
 mencapai kemasakan dalam berbagai aspek sampai
  tercapainya tingkat kedewasaan. Proses ini adalah
 sebuah proses yang memperlihatkan hubungan erat
antara perkembangan aspek fisik dengan psikis pada
                       remaja.

           1. Perkembangan fisik remaja
 Menurut Imran (1998) masa remaja diawali dengan
  masa pubertas, yaitu masa terjadinya perubahan-
  perubahan fisik (meliputi penampilan fisik seperti
bentuk tubuh dan proporsi tubuh) dan fungsi fisiologis
         (kematangan organ-organ seksual).
2. Perkembangan Psikis Remaja
Ketika memasuki masa pubertas,
 setiap anak telah mempunyai
     sistem kepribadian yang
 merupakan pembentukan dari
   perkembangan selama ini.
PERUBAHAN DAN HUBUNGAN ORANG
                  TUA
      Pengaruh keluarga yang bisa
menyebabkan kenakalan remaja adalah
                    :
     1. Keluarga yang Broken Home
  Penyebab timbulnya keluarga yang
        broken home antara lain:
       a. Orang tua yang bercerai
  b. Kebudayaan bisu dalam keluarga
c. Perang dingin dalam keluarga

          2. Pendidikan yang salah
         a. Sikap memanjakan anak
  b. Anak tidak diberikan pendidikan agama

               3. Anak yang ditolak
 Penolakan anak biasanya dilakukan oleh suami
istri yang kurang dewasa secara psikis. Misalkan
  mereka mengharapkan lahirnya anak laki-laki
       tetapi memperoleh anak perempuan.
Di dalam menghadapi kenakalan anak
  pihak orang tua kehendaknya dapat
   mengambil dua sikap bicara yaitu:
    1. Sikap atau cara yang bersifat
                preventif
  Yaitu perbuatan/tindakan orang tua
 terhadap anak yang bertujuan untuk
menjauhkan si anak daripada perbuatan
 buruk atau dari lingkungan pergaulan
              yang buruk.
2. Sikap atau cara yang bersifat
                represif
 Pihak orang tua hendaknya ikut serta
secara aktif dalam kegiatan sosial yang
   bertujuan untuk menanggulangi
    masalah kenakalan anak seperti
menjadi anggota badan kesejahteraan
  keluarga dan anak, ikut serta dalam
diskusi yang khusus mengenai masalah
        kesejahteraan anak-anak.
Sekian & Terima Kasih

Mais conteúdo relacionado

Mais procurados

Remaja
RemajaRemaja
RemajaFPsiA
 
Pengantar pendidikan (pertumbuhan dan perkembangan remaja)
Pengantar pendidikan (pertumbuhan dan perkembangan remaja)Pengantar pendidikan (pertumbuhan dan perkembangan remaja)
Pengantar pendidikan (pertumbuhan dan perkembangan remaja)Pendidikan
 
Pertumbuhan dan Perkembangan Remaja
Pertumbuhan dan Perkembangan RemajaPertumbuhan dan Perkembangan Remaja
Pertumbuhan dan Perkembangan Remajawahyusrisayekti
 
Karakteristik perkembangan remaja
Karakteristik perkembangan remajaKarakteristik perkembangan remaja
Karakteristik perkembangan remajaAghnia Rahmawati
 
Akhir masa kanak
Akhir masa kanakAkhir masa kanak
Akhir masa kanakReni Dian
 
Tgs pp psiko
Tgs pp psikoTgs pp psiko
Tgs pp psikoPutraAP
 
Remaja dan perkembangannya
Remaja dan perkembangannyaRemaja dan perkembangannya
Remaja dan perkembangannyaWiwin Hendriani
 
Keluarga asuhan keperawatan pada keluarga melepas anak dewasa muda
Keluarga asuhan keperawatan pada keluarga melepas anak dewasa mudaKeluarga asuhan keperawatan pada keluarga melepas anak dewasa muda
Keluarga asuhan keperawatan pada keluarga melepas anak dewasa mudaElvia Malbeni HarLen
 
remaja dan masalahnya
remaja dan masalahnyaremaja dan masalahnya
remaja dan masalahnyahaqiemisme
 
Tgs pp psiko2
Tgs pp psiko2Tgs pp psiko2
Tgs pp psiko2tsubasa10
 
Dampak gangguan prilaku terhadap aspek perkembangan
Dampak gangguan prilaku terhadap aspek perkembanganDampak gangguan prilaku terhadap aspek perkembangan
Dampak gangguan prilaku terhadap aspek perkembanganerna_juwita
 
Remaja dan perkembangannya
Remaja dan perkembangannyaRemaja dan perkembangannya
Remaja dan perkembangannyadina septiana
 
Asuhan keperawatan pada anak dan remaja
Asuhan keperawatan pada anak dan remajaAsuhan keperawatan pada anak dan remaja
Asuhan keperawatan pada anak dan remajaRama Laweru
 
Analisis hambatan emosi dan prilaku yang ebdm
Analisis hambatan emosi dan prilaku yang ebdmAnalisis hambatan emosi dan prilaku yang ebdm
Analisis hambatan emosi dan prilaku yang ebdmnaon9
 

Mais procurados (18)

Remaja
RemajaRemaja
Remaja
 
Pengantar pendidikan (pertumbuhan dan perkembangan remaja)
Pengantar pendidikan (pertumbuhan dan perkembangan remaja)Pengantar pendidikan (pertumbuhan dan perkembangan remaja)
Pengantar pendidikan (pertumbuhan dan perkembangan remaja)
 
Perkembangan peserta didik
Perkembangan peserta didikPerkembangan peserta didik
Perkembangan peserta didik
 
Pertumbuhan dan Perkembangan Remaja
Pertumbuhan dan Perkembangan RemajaPertumbuhan dan Perkembangan Remaja
Pertumbuhan dan Perkembangan Remaja
 
Karakteristik perkembangan remaja
Karakteristik perkembangan remajaKarakteristik perkembangan remaja
Karakteristik perkembangan remaja
 
Akhir masa kanak
Akhir masa kanakAkhir masa kanak
Akhir masa kanak
 
Tgs pp psiko
Tgs pp psikoTgs pp psiko
Tgs pp psiko
 
Remaja dan perkembangannya
Remaja dan perkembangannyaRemaja dan perkembangannya
Remaja dan perkembangannya
 
Keluarga asuhan keperawatan pada keluarga melepas anak dewasa muda
Keluarga asuhan keperawatan pada keluarga melepas anak dewasa mudaKeluarga asuhan keperawatan pada keluarga melepas anak dewasa muda
Keluarga asuhan keperawatan pada keluarga melepas anak dewasa muda
 
remaja dan masalahnya
remaja dan masalahnyaremaja dan masalahnya
remaja dan masalahnya
 
Perkembangan Fisik
Perkembangan FisikPerkembangan Fisik
Perkembangan Fisik
 
Tgs pp psiko2
Tgs pp psiko2Tgs pp psiko2
Tgs pp psiko2
 
Masa Remaja
Masa RemajaMasa Remaja
Masa Remaja
 
Dampak gangguan prilaku terhadap aspek perkembangan
Dampak gangguan prilaku terhadap aspek perkembanganDampak gangguan prilaku terhadap aspek perkembangan
Dampak gangguan prilaku terhadap aspek perkembangan
 
Perkembangan dan Kebutuhan Dasar Anak
Perkembangan dan Kebutuhan Dasar AnakPerkembangan dan Kebutuhan Dasar Anak
Perkembangan dan Kebutuhan Dasar Anak
 
Remaja dan perkembangannya
Remaja dan perkembangannyaRemaja dan perkembangannya
Remaja dan perkembangannya
 
Asuhan keperawatan pada anak dan remaja
Asuhan keperawatan pada anak dan remajaAsuhan keperawatan pada anak dan remaja
Asuhan keperawatan pada anak dan remaja
 
Analisis hambatan emosi dan prilaku yang ebdm
Analisis hambatan emosi dan prilaku yang ebdmAnalisis hambatan emosi dan prilaku yang ebdm
Analisis hambatan emosi dan prilaku yang ebdm
 

Semelhante a Perubahan pada anak remaja

PPT Kelompok 3.pptx
PPT Kelompok 3.pptxPPT Kelompok 3.pptx
PPT Kelompok 3.pptxWulanSlanky
 
IMPLIKASI PSIKOLOGI PERKEMBANGAN DIDALAM PENDIDIKAN : MATA KULIAH PSIKOLOGI ...
IMPLIKASI PSIKOLOGI PERKEMBANGAN  DIDALAM PENDIDIKAN : MATA KULIAH PSIKOLOGI ...IMPLIKASI PSIKOLOGI PERKEMBANGAN  DIDALAM PENDIDIKAN : MATA KULIAH PSIKOLOGI ...
IMPLIKASI PSIKOLOGI PERKEMBANGAN DIDALAM PENDIDIKAN : MATA KULIAH PSIKOLOGI ...Irsyadul Ibad
 
Pertemuan 13 Perkembangan Peserta Didik
Pertemuan 13 Perkembangan Peserta DidikPertemuan 13 Perkembangan Peserta Didik
Pertemuan 13 Perkembangan Peserta DidikmonichaSihombing
 
Alam remaja
Alam remajaAlam remaja
Alam remajaawangyie
 
Presentasi (2) (1).pptx
Presentasi (2) (1).pptxPresentasi (2) (1).pptx
Presentasi (2) (1).pptxhein30
 
PERKEMBANGAN PESERTA DIDIK
PERKEMBANGAN PESERTA DIDIKPERKEMBANGAN PESERTA DIDIK
PERKEMBANGAN PESERTA DIDIKharjunode
 
Makalah aulia 1
Makalah aulia 1Makalah aulia 1
Makalah aulia 1elfachruz
 
Kenakalan remaja (Psikologi Perkembangan 2)
Kenakalan remaja (Psikologi Perkembangan 2)Kenakalan remaja (Psikologi Perkembangan 2)
Kenakalan remaja (Psikologi Perkembangan 2)IniniSlide .
 
KENAKALAN REMAJA x ipa 1.pptx
KENAKALAN REMAJA x ipa 1.pptxKENAKALAN REMAJA x ipa 1.pptx
KENAKALAN REMAJA x ipa 1.pptxcupulin
 
remaja_dan_permasalahannya.pdf
remaja_dan_permasalahannya.pdfremaja_dan_permasalahannya.pdf
remaja_dan_permasalahannya.pdfLiaDjanbie
 
Remaja dan permasalahannya (2)
Remaja dan permasalahannya (2)Remaja dan permasalahannya (2)
Remaja dan permasalahannya (2)syarifah irmadani
 
makalahPERKEMBANGANREMAJA-doc.doc
makalahPERKEMBANGANREMAJA-doc.docmakalahPERKEMBANGANREMAJA-doc.doc
makalahPERKEMBANGANREMAJA-doc.docOtoySamidi
 
Perkembangan manusia
Perkembangan manusiaPerkembangan manusia
Perkembangan manusiaOki16
 

Semelhante a Perubahan pada anak remaja (20)

PPT Kelompok 3.pptx
PPT Kelompok 3.pptxPPT Kelompok 3.pptx
PPT Kelompok 3.pptx
 
IMPLIKASI PSIKOLOGI PERKEMBANGAN DIDALAM PENDIDIKAN : MATA KULIAH PSIKOLOGI ...
IMPLIKASI PSIKOLOGI PERKEMBANGAN  DIDALAM PENDIDIKAN : MATA KULIAH PSIKOLOGI ...IMPLIKASI PSIKOLOGI PERKEMBANGAN  DIDALAM PENDIDIKAN : MATA KULIAH PSIKOLOGI ...
IMPLIKASI PSIKOLOGI PERKEMBANGAN DIDALAM PENDIDIKAN : MATA KULIAH PSIKOLOGI ...
 
K Urkulum
K UrkulumK Urkulum
K Urkulum
 
K Urkulum
K UrkulumK Urkulum
K Urkulum
 
Pertemuan 13 Perkembangan Peserta Didik
Pertemuan 13 Perkembangan Peserta DidikPertemuan 13 Perkembangan Peserta Didik
Pertemuan 13 Perkembangan Peserta Didik
 
Alam remaja
Alam remajaAlam remaja
Alam remaja
 
Presentasi (2) (1).pptx
Presentasi (2) (1).pptxPresentasi (2) (1).pptx
Presentasi (2) (1).pptx
 
Kespro
KesproKespro
Kespro
 
Kespro
KesproKespro
Kespro
 
Kespro
KesproKespro
Kespro
 
PERKEMBANGAN PESERTA DIDIK
PERKEMBANGAN PESERTA DIDIKPERKEMBANGAN PESERTA DIDIK
PERKEMBANGAN PESERTA DIDIK
 
Makalah aulia 1
Makalah aulia 1Makalah aulia 1
Makalah aulia 1
 
Kenakalan remaja (Psikologi Perkembangan 2)
Kenakalan remaja (Psikologi Perkembangan 2)Kenakalan remaja (Psikologi Perkembangan 2)
Kenakalan remaja (Psikologi Perkembangan 2)
 
KENAKALAN REMAJA x ipa 1.pptx
KENAKALAN REMAJA x ipa 1.pptxKENAKALAN REMAJA x ipa 1.pptx
KENAKALAN REMAJA x ipa 1.pptx
 
Psikologi perkembangan.ppt
Psikologi perkembangan.pptPsikologi perkembangan.ppt
Psikologi perkembangan.ppt
 
remaja_dan_permasalahannya.pdf
remaja_dan_permasalahannya.pdfremaja_dan_permasalahannya.pdf
remaja_dan_permasalahannya.pdf
 
Remaja dan permasalahannya (2)
Remaja dan permasalahannya (2)Remaja dan permasalahannya (2)
Remaja dan permasalahannya (2)
 
Makalah psikologi ibu dan anak 2
Makalah psikologi ibu dan anak 2Makalah psikologi ibu dan anak 2
Makalah psikologi ibu dan anak 2
 
makalahPERKEMBANGANREMAJA-doc.doc
makalahPERKEMBANGANREMAJA-doc.docmakalahPERKEMBANGANREMAJA-doc.doc
makalahPERKEMBANGANREMAJA-doc.doc
 
Perkembangan manusia
Perkembangan manusiaPerkembangan manusia
Perkembangan manusia
 

Mais de Ika Yuni Rainy

Mais de Ika Yuni Rainy (13)

Lembar kerja sisw1
Lembar kerja sisw1Lembar kerja sisw1
Lembar kerja sisw1
 
Ppt ik.kimia + fenomena + komentar
Ppt ik.kimia + fenomena + komentarPpt ik.kimia + fenomena + komentar
Ppt ik.kimia + fenomena + komentar
 
Laporan percobaan
Laporan percobaanLaporan percobaan
Laporan percobaan
 
Emulsi minyak dalam air
Emulsi minyak dalam airEmulsi minyak dalam air
Emulsi minyak dalam air
 
Peta konsep hidrokarbon kegunaan
Peta konsep hidrokarbon kegunaanPeta konsep hidrokarbon kegunaan
Peta konsep hidrokarbon kegunaan
 
Unsur
UnsurUnsur
Unsur
 
Materi bahan ajar , penyaringan air dan indikator asam basa
Materi bahan ajar , penyaringan air dan indikator asam basaMateri bahan ajar , penyaringan air dan indikator asam basa
Materi bahan ajar , penyaringan air dan indikator asam basa
 
Ppt moralitas
Ppt moralitasPpt moralitas
Ppt moralitas
 
Presentation1
Presentation1Presentation1
Presentation1
 
Ppt bdp
Ppt bdpPpt bdp
Ppt bdp
 
Ppt pengembangan karir
Ppt pengembangan karirPpt pengembangan karir
Ppt pengembangan karir
 
Hereditas kelompok 5
Hereditas kelompok 5Hereditas kelompok 5
Hereditas kelompok 5
 
Pembelahan sel kel 5
Pembelahan sel kel 5Pembelahan sel kel 5
Pembelahan sel kel 5
 

Perubahan pada anak remaja

  • 1. PERUBAHAN-PERUBAHAN PADA ANAK REMAJA NAMA KELOMPOK 10 : 1. CHUCHITA ACC 111 0035 2. IKA YUNI PESPARANI ACC 111 0045 3. NONIE KRISTINA YANTIE ACC 111 0061 4. ROSNIKA SITORUS ACC 111 0079 5. HELGA SUMARNI ACC 111 0005 6. FITRI HALIMAH ACC 111 0084 7. NURUL AFUAH ACC 111 0046 8. DESSY PRADILA SANTI ACC 111 0172 9. DESTY ACC 111 0171
  • 2. Perubahan-perubahan yang terjadi pada anak remaja meliputi berbagai segi kehidupan , sehingga masa ini juga sering disebut masa pancaroba.
  • 3. Menurut Hurlock (1973) ada beberapa masalah yang dialami remaja : 1. Masalah pribadi, yaitu masalah-masalah yang berhubungan dengan situasi dan kondisi di rumah, sekolah, kondisi fisik, penampilan, emosi, penyesuaian sosial, tugas dan nilai-nilai. 2. Masalah khas remaja, yaitu masalah yang timbul akibat status yang tidak jelas pada remaja.
  • 4. Perkembangan pada remaja merupakan proses untuk mencapai kemasakan dalam berbagai aspek sampai tercapainya tingkat kedewasaan. Proses ini adalah sebuah proses yang memperlihatkan hubungan erat antara perkembangan aspek fisik dengan psikis pada remaja. 1. Perkembangan fisik remaja Menurut Imran (1998) masa remaja diawali dengan masa pubertas, yaitu masa terjadinya perubahan- perubahan fisik (meliputi penampilan fisik seperti bentuk tubuh dan proporsi tubuh) dan fungsi fisiologis (kematangan organ-organ seksual).
  • 5. 2. Perkembangan Psikis Remaja Ketika memasuki masa pubertas, setiap anak telah mempunyai sistem kepribadian yang merupakan pembentukan dari perkembangan selama ini.
  • 6. PERUBAHAN DAN HUBUNGAN ORANG TUA Pengaruh keluarga yang bisa menyebabkan kenakalan remaja adalah : 1. Keluarga yang Broken Home Penyebab timbulnya keluarga yang broken home antara lain: a. Orang tua yang bercerai b. Kebudayaan bisu dalam keluarga
  • 7. c. Perang dingin dalam keluarga 2. Pendidikan yang salah a. Sikap memanjakan anak b. Anak tidak diberikan pendidikan agama 3. Anak yang ditolak Penolakan anak biasanya dilakukan oleh suami istri yang kurang dewasa secara psikis. Misalkan mereka mengharapkan lahirnya anak laki-laki tetapi memperoleh anak perempuan.
  • 8. Di dalam menghadapi kenakalan anak pihak orang tua kehendaknya dapat mengambil dua sikap bicara yaitu: 1. Sikap atau cara yang bersifat preventif Yaitu perbuatan/tindakan orang tua terhadap anak yang bertujuan untuk menjauhkan si anak daripada perbuatan buruk atau dari lingkungan pergaulan yang buruk.
  • 9. 2. Sikap atau cara yang bersifat represif Pihak orang tua hendaknya ikut serta secara aktif dalam kegiatan sosial yang bertujuan untuk menanggulangi masalah kenakalan anak seperti menjadi anggota badan kesejahteraan keluarga dan anak, ikut serta dalam diskusi yang khusus mengenai masalah kesejahteraan anak-anak.