SlideShare uma empresa Scribd logo
1 de 14
Baixar para ler offline
MATERI
INTERMEDIATE # 09
18 WEEKS OF CLASS
compiled & designed by:
HERMAWAN WICAKSONO
photo: andhika photo: hardy
Foto Produk
Liquid-Food-Fashion
EYESEEPHOTOCLASS
photo: prima
yukbisnis.com
Foto produk adalah salah satu faktor
yang sangat menentukan berhasil atau
tidaknya Anda menjual produk Anda.
Foto produk yang baik selain harus
menggambarkan suatu produk dengan
jelas, juga harus fungsional. Apalagi
jika Anda berjualan menggunakan toko
online, dimana pembeli tidak bisa
melihat produk Anda secara langsung
dan Anda tidak ada disana untuk
menjelaskannya. Disinilah foto produk
yang baik dapat membantu
menyelesaikan masalah tersebut.
Berikut ini 5 tips yang dapat Anda
lakukan untuk menghasilkan foto
produk yang baik
1. Gunakan Sumber Cahaya Yang
Baik.
Tanpa sumber cahaya yang baik,
detail produk Anda tidak akan terlihat.
Cahaya yang terlalu terang dapat
membuat warna produk Anda menjadi
tidak jelas atau terlalu putih. Jika
memungkinkan, foto produk Anda
diluar ruangan yang tidak menerima
cahaya matahari langsung, seperti di
teras atau diruangan yang memiliki
banyak jendela/ pintu sehingga sinar
matahari dapat masuk dengan bebas.
2. Gunakan Skala Acuan Untuk
Dimensi Produk Anda.
Seringkali pembeli ingin mengetahui
seberapa besar barang yang akan
mereka beli. Sedetail apapaun
spesifikasi dimensi produk yang Anda
berikan dalam deskripsi tidak akan
cukup untuk memberikan acuan yang
sebenarnya. Seberapa besar Tablet
PC 7 inchi yang Anda jual? Sulit
menjawabnya bukan?
Anda dapat menggunakan objek yang
universal dan meletakkannya secara
berdampingan dengan produk Anda.
Misalnya uang koin atau CD. Karena
ukuran CD akan selalu sama
dimanapun Anda berada di dunia. Jika
produk Anda cukup besar carilah objek
yang mengimbangi.
Jika produk Anda adalah aksesoris
seperti jam tangan, maka ada baiknya
Anda menampilkan foto seseorang
sedang mengenakan jam tersebut.
Intinya adalah memudahkan pembeli
Anda mengetahui gambaran dimensi
produk Anda.
3. Edit & Gunakan Efek.
Mengedit foto untuk menampilkan foto
yang lebih sempurna, jangan terlalu
banyak manipulasi, sehingga tidak
terkesan ‘bohong’.
Usahakan editing hanya seputar gelap-
terang, dan color balancing.
5 Tips Menghasilkan
Foto Produk Yang Baik
4. Foto Produk Anda Dari Berbagai
Sudut.
Satu sudut foto tidak akan pernah
cukup. Semakin detail Anda
menggambarkan produk Anda.
5. Jujurlah.
Jika produk Anda adalah produk seken
atau produk bekas, fotolah bagian-
bagian yang sudah mengalami
penurunan nilai dalam produk Anda.
Misalnya mobil yang lecet, laptop yang
sudut layarnya sudah mati, atau
Blackberry yang keyboard-nya sudah
memudar. Foto dan tuliskan
kekurangannya pada bagian deskripsi.
Dengan secara jujur memberitahukan
kekurangan produk Anda, integritas
Anda akan terjaga dan pembeli Anda
tidak akan komplain karena
menemukan produknya tidak mulus
lagi setelah Ia menerima produk
tersebut.
Selamat mencoba.
photo: gazlow
photo: andhika
10 Tips Rahasia
Mendapatkan Foto Produk
Fashion Terbaik
oleh Siti Yani – club Fashion TDA Depok
Bergelut dalam dunia bisnis di bidang fashion,
kita tidak akan lepas dari kebutuhan foto
produk sebagai sarana menginformasikan
produk fashion apa yang akan kita jual. Di era
digital yang serba canggih sekarang ini,
seberapapun bagusnya produk fashion yang
kita jual, jika kita tidak bisa menampilkan
gambar atau foto terbaik akan sulit untuk
memenangkan persaingan.
Sehingga foto produk menjadi kebutuhan
dasar ketika kita memiliki usaha fashion yang
ingin menarik perhatian pembeli jika produk
akan ditampilkan di website atau katalog-
katalog online lainnya. Kali ini, kita akan
berbagi tips rahasia bagaimana mendapatkan
foto produk terbaik khususnya di bidang
Fashion.
1. Utamakan pencahayaan.
Dalam foto produk tidak hanya dibidang
fashion saja, pencahayaan ini sangatlah
penting dalam setiap pengambilan foto. jika
foto terlihat gelap, maka akan berpengaruh ke
dalam kualitas warna hasil fotonya.
Pencahayaan yang alami itu berasal dari sinar
matahari, sehingga kita bisa manfaatkan foto
di outdor atau pun indoor yang pencahayaan
dari luar cukup banyak. Jikalau terpaksa harus
foto indoor yang pencahayaannya kurang,
maka bisa menggunakan lampu tambahan
agar hasil foto terlihat cerah.
2. Ambil foto produk lebih dari satu angle.
Produk fashion biasanya membutuhkan detail
bagian dari berbagai sisi. Baik itu sisi depan
sebagai bagian utama, samping atau
belakang. Sehingga disarankan mengambil
gambar dengan berbagai sisi (angle). Semakin
banyak angle yang diambil, customer akan
semakin banyak mendapatkan informasi detail
dari sebuah produk fashion.
foto detil produk fashion
Dalam Pengambilan angle, carilah angle
terbaik jika menggunakan model. Sehingga
produk terkesan proporsional jika dikenakan
oleh customer. Sehingga customer akan lebih
yakin berbelanja produk kita, ketika semua
sisi/angle kita tampilkan dan jelaskan pada
customer.
3. Tonjolkan produk yang akan ditampilkan.
Dalam hal ini, ketika kita akan memotret
produk baju, misalnya baju busana muslim
sebaiknya tentukan fokus utamanya terlebih
dahulu. Misalnya, kita akan mengambil gambar
untuk produk kerudung saja, maka diusahakan
bagian bajunya tidak terlalu menonjol warna
dan designya.
Sehingga customer paham, yang dijual itu
adalah produk kerudung saja. Begitupun jika
kita akan mengambil gambar produk pakaian
atasan misalnya, disarankan model atau
patung memakai kerudung yang tidak akan
menjadi fokus perhatian customer.
4. Lebih baik menggunakan Background
berwarna netral.
Dalam pengambilan gambar produk fashion,
disarankan background dibalik produknya
menggunakan dengan warna-warna yang
netral polos. Semakin netral, produk yang
ditampilkan semakin terlihat. Sehingga fokus
perhatian customer ketika melihat foto
produknya bukan perhatian pada
backgroundnya, tetapi lebih kepada produk
yang akan dijual oleh pemilik bisnis.
Boleh sesekali ataupun satu dua jenis
aksesoris yang ditampilkan sebagai pelengkap
property foto. Asalkan tetap proporsional dan
tidak memberikan kesan ramai atau
berantakan.
5. Ambil foto produk secara berulang untuk
mendapatkan warna hasil foto mendekati asli
produknya.
Terkadang sering kita lihat, foto produk fashion
yang tidak sesuai dengan barang aslinya. ini
yang seringkali menyebabkan kekecewaan
customer online ketika memesan barang pada
onlineshop. Warna yang ditampilkan tidak
sesuai dengan warna aslinya. Bisa jadi karena
alasan pencahayaan diatas, ataupun mungkin
editing yang berlebihan. Oleh karena itu,
disarankan memotret beberapa kali, setelah
liat hasilnya kita bisa pilih mana foto produk
yang mendekati warna aslinya.
6. Foto fashion dengan menggunakan model.
Model bisa sebagai asset untuk mendapatkan
foto terbaik. Model yang pas dengan segmen
pasar kita jauh lebih lebih menarik jika foto
sekedar dengan patung (manekin saja).
Karena produk yang dijelaskan mendekati
bentuk aslinya ketika dipakaikan langsung oleh
model menjadi salah satu daya tarik tersendiri.
7. Lengkapi foto dengan beberapa detail
bagian produk
Salah satu hal yang menarik dari produk
fashion biasanya detail-detail jahitan pada
produk fashion tersebut. Misal foto yang
menjelaskan detail kerah ataupun foto yang
menjelaskan detail jahitan tangannya.
Sehingga customer bisa dengan mudah
mendapatkan informasi sedetail mungkin,
sehingga dengan cepat customer merespon
untuk membeli produk kita.
8. Hindari Edit foto yang berlebihan.
Mengedit foto secara berlebihan,
biasanya akan mendapatkan hasil foto
yang kurang maksimal. Mungkin saja
menimbulkan pecah gambar, atau
hasil foto yang tidak simetris.
Sehingga semakin banyak diedit,
kualitas foto semakin menurun.
Menggunakan satu atau dua aplikasi
editan foto masih bisa ditolerir, namun
jika semua aplikasi edit dipakai bisa
jadi foto produk yang dihasilkan
kurang menjadi daya tarik pembeli.
9. Hindari bayangan pada foto produk.
Mencari spot foto terbaik ketika
melakukan pemotretan, seminimal
mungkin menghindari bayangan yang
timbul. Tidak membelakangi cahaya
yang ada, sehingga foto yang
dihasilkan bersih dan jelas.
10. Maksimalkan kamera yang ada.
Ketika kita menginginkan foto produk
yang terbaik, bukan berarti harus
menunggu memiliki kamera yang
mahal dan canggih. Memaksimalkan
kamera yang ada pun bisa menjadi
tips cantik mendapatkan foto produk
yg terbaik. Butuh sedikit kesabaran
dan kreatifitas yang lebih agar
menghasilkan foto produk yang layak
jual.
photo: ikok
TUTORIAL
TUTORIAL
TUTORIAL
photo: hermawan
TUTORIAL
SELAIN BISA MENUNJUKKAN
IDENTITAS PEMILIK PRODUK,
FOTO PRODUK YANG BAIK
KHUSUSNYA MAKANAN
HARUS DAPAT MEMBANGKITKAN
SELERA (APPETITE)
18 WEEKS OF CLASS
photo: surya
“The best images are the ones that retain their
strength and impact over the years, regardless of the
number of times they are viewed.”

Mais conteúdo relacionado

Destaque

Media Poster Analysis
Media Poster AnalysisMedia Poster Analysis
Media Poster Analysis
catereidy
 

Destaque (12)

Buku Kelas #8
Buku Kelas #8Buku Kelas #8
Buku Kelas #8
 
30
3030
30
 
Simply Photography
Simply PhotographySimply Photography
Simply Photography
 
Media Poster Analysis
Media Poster AnalysisMedia Poster Analysis
Media Poster Analysis
 
Buku kelas 11.compressed
Buku kelas 11.compressedBuku kelas 11.compressed
Buku kelas 11.compressed
 
Multimedia Jurnalistik
Multimedia JurnalistikMultimedia Jurnalistik
Multimedia Jurnalistik
 
Be Pung Tana
Be Pung TanaBe Pung Tana
Be Pung Tana
 
Buku kelas 7
Buku kelas 7Buku kelas 7
Buku kelas 7
 
Buku kelas #1
Buku kelas #1Buku kelas #1
Buku kelas #1
 
Buku kelas 4
Buku kelas 4Buku kelas 4
Buku kelas 4
 
EYESEE STUDIO PORTFOLIO 2016
EYESEE STUDIO PORTFOLIO 2016EYESEE STUDIO PORTFOLIO 2016
EYESEE STUDIO PORTFOLIO 2016
 
SHOOT
SHOOTSHOOT
SHOOT
 

Semelhante a Buku kelas 9

Pmw contoh proposalbisnislengkap
Pmw contoh proposalbisnislengkapPmw contoh proposalbisnislengkap
Pmw contoh proposalbisnislengkap
Devandy Enda
 
Pengaplikasian Penggunaan Marketplace.pptx
Pengaplikasian Penggunaan  Marketplace.pptxPengaplikasian Penggunaan  Marketplace.pptx
Pengaplikasian Penggunaan Marketplace.pptx
alifahidayati
 
Kelompok_5_Shopee_E_Commers.pptx
Kelompok_5_Shopee_E_Commers.pptxKelompok_5_Shopee_E_Commers.pptx
Kelompok_5_Shopee_E_Commers.pptx
acofauzan1
 

Semelhante a Buku kelas 9 (20)

Peranan instagram terhadap keberhasilan pemasaran brand baju
Peranan instagram terhadap keberhasilan pemasaran brand bajuPeranan instagram terhadap keberhasilan pemasaran brand baju
Peranan instagram terhadap keberhasilan pemasaran brand baju
 
Media Sosial.pptx
Media Sosial.pptxMedia Sosial.pptx
Media Sosial.pptx
 
100 Rasa Konten.pdf
100 Rasa Konten.pdf100 Rasa Konten.pdf
100 Rasa Konten.pdf
 
Teknik mudah ayat jualan
Teknik mudah ayat jualanTeknik mudah ayat jualan
Teknik mudah ayat jualan
 
Product planning !!!
Product planning !!!Product planning !!!
Product planning !!!
 
Copywriting Checklist
Copywriting ChecklistCopywriting Checklist
Copywriting Checklist
 
Teori Display Komunikasi Pemasaran
Teori Display Komunikasi PemasaranTeori Display Komunikasi Pemasaran
Teori Display Komunikasi Pemasaran
 
Daftar reseller-toko-online
Daftar reseller-toko-onlineDaftar reseller-toko-online
Daftar reseller-toko-online
 
Guerilla marketing
Guerilla marketingGuerilla marketing
Guerilla marketing
 
2024 Pelatihan Digital Marketing SMK Muhim.pdf
2024 Pelatihan Digital Marketing SMK Muhim.pdf2024 Pelatihan Digital Marketing SMK Muhim.pdf
2024 Pelatihan Digital Marketing SMK Muhim.pdf
 
Pmw contoh proposalbisnislengkap
Pmw contoh proposalbisnislengkapPmw contoh proposalbisnislengkap
Pmw contoh proposalbisnislengkap
 
Pengaplikasian Penggunaan Marketplace.pptx
Pengaplikasian Penggunaan  Marketplace.pptxPengaplikasian Penggunaan  Marketplace.pptx
Pengaplikasian Penggunaan Marketplace.pptx
 
5 strategi lejitkan sales disaat covid19 (2)
5 strategi lejitkan sales disaat covid19 (2)5 strategi lejitkan sales disaat covid19 (2)
5 strategi lejitkan sales disaat covid19 (2)
 
Menjual produk dengan kualitas baik
Menjual produk dengan kualitas baikMenjual produk dengan kualitas baik
Menjual produk dengan kualitas baik
 
Ceriandri - Dropshipper & Marketplace | Lebih Dekat Alumni seri 7
Ceriandri - Dropshipper & Marketplace | Lebih Dekat Alumni seri 7Ceriandri - Dropshipper & Marketplace | Lebih Dekat Alumni seri 7
Ceriandri - Dropshipper & Marketplace | Lebih Dekat Alumni seri 7
 
MATERI MARKETPLACE.pptx
MATERI MARKETPLACE.pptxMATERI MARKETPLACE.pptx
MATERI MARKETPLACE.pptx
 
Kelompok_5_Shopee_E_Commers.pptx
Kelompok_5_Shopee_E_Commers.pptxKelompok_5_Shopee_E_Commers.pptx
Kelompok_5_Shopee_E_Commers.pptx
 
Laporan bisnis cusfart
Laporan bisnis cusfartLaporan bisnis cusfart
Laporan bisnis cusfart
 
18 cara menjual produk dengan biaya rendah
18 cara menjual produk dengan biaya rendah18 cara menjual produk dengan biaya rendah
18 cara menjual produk dengan biaya rendah
 
Startup
StartupStartup
Startup
 

Mais de Hermawan Wicaksono

Mais de Hermawan Wicaksono (20)

Hermawan Wicaksono CV
Hermawan Wicaksono CVHermawan Wicaksono CV
Hermawan Wicaksono CV
 
Cinta Biasa (Teaser)
Cinta Biasa (Teaser)Cinta Biasa (Teaser)
Cinta Biasa (Teaser)
 
Hermawan Wicaksono (ANALOG PROJECT-SEKITAR RUMAH EXPIRED FILM)
Hermawan Wicaksono (ANALOG PROJECT-SEKITAR RUMAH EXPIRED FILM)Hermawan Wicaksono (ANALOG PROJECT-SEKITAR RUMAH EXPIRED FILM)
Hermawan Wicaksono (ANALOG PROJECT-SEKITAR RUMAH EXPIRED FILM)
 
Hermawan Wicaksono (ANALOG PROJECT-SANUR 120 MM)
Hermawan Wicaksono (ANALOG PROJECT-SANUR 120 MM)Hermawan Wicaksono (ANALOG PROJECT-SANUR 120 MM)
Hermawan Wicaksono (ANALOG PROJECT-SANUR 120 MM)
 
Hermawan Wicaksono (ANALOG PROJECT-RANDOM)
Hermawan Wicaksono (ANALOG PROJECT-RANDOM)Hermawan Wicaksono (ANALOG PROJECT-RANDOM)
Hermawan Wicaksono (ANALOG PROJECT-RANDOM)
 
Hermawan Wicaksono (ANALOG PROJECT-BALI 1)
Hermawan Wicaksono (ANALOG PROJECT-BALI 1)Hermawan Wicaksono (ANALOG PROJECT-BALI 1)
Hermawan Wicaksono (ANALOG PROJECT-BALI 1)
 
Hermawan Wicaksono (ANALOG PROJECT-TUMBUHAN)
Hermawan Wicaksono (ANALOG PROJECT-TUMBUHAN)Hermawan Wicaksono (ANALOG PROJECT-TUMBUHAN)
Hermawan Wicaksono (ANALOG PROJECT-TUMBUHAN)
 
Hermawan Wicaksono (ANALOG PROJECT-LIBURAN)
Hermawan Wicaksono (ANALOG PROJECT-LIBURAN)Hermawan Wicaksono (ANALOG PROJECT-LIBURAN)
Hermawan Wicaksono (ANALOG PROJECT-LIBURAN)
 
Hermawan Wicaksono (ANALOG PROJECT-RUMAH)
Hermawan Wicaksono (ANALOG PROJECT-RUMAH)Hermawan Wicaksono (ANALOG PROJECT-RUMAH)
Hermawan Wicaksono (ANALOG PROJECT-RUMAH)
 
Hermawan Wicaksono (ANALOG PROJECT-RENANG)
Hermawan Wicaksono (ANALOG PROJECT-RENANG)Hermawan Wicaksono (ANALOG PROJECT-RENANG)
Hermawan Wicaksono (ANALOG PROJECT-RENANG)
 
Hermawan Wicaksono (ANALOG PROJECT-PEREMPUAN)
Hermawan Wicaksono (ANALOG PROJECT-PEREMPUAN)Hermawan Wicaksono (ANALOG PROJECT-PEREMPUAN)
Hermawan Wicaksono (ANALOG PROJECT-PEREMPUAN)
 
Hermawan Wicaksono (ANALOG PROJECT-MAIN)
Hermawan Wicaksono (ANALOG PROJECT-MAIN)Hermawan Wicaksono (ANALOG PROJECT-MAIN)
Hermawan Wicaksono (ANALOG PROJECT-MAIN)
 
Hermawan Wicaksono (ANALOG PROJECT-KOTA)
Hermawan Wicaksono (ANALOG PROJECT-KOTA)Hermawan Wicaksono (ANALOG PROJECT-KOTA)
Hermawan Wicaksono (ANALOG PROJECT-KOTA)
 
Hermawan Wicaksono (ANALOG PROJECT-KEEP ROLLIN)
Hermawan Wicaksono (ANALOG PROJECT-KEEP ROLLIN)Hermawan Wicaksono (ANALOG PROJECT-KEEP ROLLIN)
Hermawan Wicaksono (ANALOG PROJECT-KEEP ROLLIN)
 
Hermawan Wicaksono (ANALOG PROJECT-BINTIK)
Hermawan Wicaksono (ANALOG PROJECT-BINTIK)Hermawan Wicaksono (ANALOG PROJECT-BINTIK)
Hermawan Wicaksono (ANALOG PROJECT-BINTIK)
 
Hermawan Wicaksono (ANALOG PROJECT-ANAK)
Hermawan Wicaksono (ANALOG PROJECT-ANAK)Hermawan Wicaksono (ANALOG PROJECT-ANAK)
Hermawan Wicaksono (ANALOG PROJECT-ANAK)
 
Hermawan Wicaksono (ANALOG PROJECT-SUMEDANG)
Hermawan Wicaksono (ANALOG PROJECT-SUMEDANG)Hermawan Wicaksono (ANALOG PROJECT-SUMEDANG)
Hermawan Wicaksono (ANALOG PROJECT-SUMEDANG)
 
Hermawan Wicaksono (PULANG)
Hermawan Wicaksono (PULANG)Hermawan Wicaksono (PULANG)
Hermawan Wicaksono (PULANG)
 
Hermawan Wicaksono (ANALOG PROJECT-PANGANDARAN)
Hermawan Wicaksono (ANALOG PROJECT-PANGANDARAN)Hermawan Wicaksono (ANALOG PROJECT-PANGANDARAN)
Hermawan Wicaksono (ANALOG PROJECT-PANGANDARAN)
 
Hermawan Wicaksono (ANALOG PROJECT-HITAM PUTIH)
Hermawan Wicaksono (ANALOG PROJECT-HITAM PUTIH)Hermawan Wicaksono (ANALOG PROJECT-HITAM PUTIH)
Hermawan Wicaksono (ANALOG PROJECT-HITAM PUTIH)
 

Último

PPT SLIDE Kelompok 2 Pembelajaran Kelas Rangkap (4).pptx
PPT SLIDE Kelompok 2 Pembelajaran Kelas Rangkap (4).pptxPPT SLIDE Kelompok 2 Pembelajaran Kelas Rangkap (4).pptx
PPT SLIDE Kelompok 2 Pembelajaran Kelas Rangkap (4).pptx
MegaFebryanika
 
BAB 7 konsep ,teknik dan prosedur seni teater
BAB 7 konsep ,teknik dan prosedur seni teaterBAB 7 konsep ,teknik dan prosedur seni teater
BAB 7 konsep ,teknik dan prosedur seni teater
Agustinus791932
 
402610954-HIV-AID-DAN-NAPZA-PADA-REMAJA-ppt.ppt
402610954-HIV-AID-DAN-NAPZA-PADA-REMAJA-ppt.ppt402610954-HIV-AID-DAN-NAPZA-PADA-REMAJA-ppt.ppt
402610954-HIV-AID-DAN-NAPZA-PADA-REMAJA-ppt.ppt
MiaZahir
 

Último (10)

IDMPO : SITUS SLOT MPO KEMENANGAN JACKPOT TERPERCAYA & PASTI WITHDRAW
IDMPO : SITUS SLOT MPO KEMENANGAN JACKPOT TERPERCAYA & PASTI WITHDRAWIDMPO : SITUS SLOT MPO KEMENANGAN JACKPOT TERPERCAYA & PASTI WITHDRAW
IDMPO : SITUS SLOT MPO KEMENANGAN JACKPOT TERPERCAYA & PASTI WITHDRAW
 
tugas kelompok irsyad aldey.pdf
tugas kelompok irsyad aldey.pdftugas kelompok irsyad aldey.pdf
tugas kelompok irsyad aldey.pdf
 
IDMPO Link Slot Online Terbaru 2024 kamboja
IDMPO Link Slot Online Terbaru 2024 kambojaIDMPO Link Slot Online Terbaru 2024 kamboja
IDMPO Link Slot Online Terbaru 2024 kamboja
 
PPT SLIDE Kelompok 2 Pembelajaran Kelas Rangkap (4).pptx
PPT SLIDE Kelompok 2 Pembelajaran Kelas Rangkap (4).pptxPPT SLIDE Kelompok 2 Pembelajaran Kelas Rangkap (4).pptx
PPT SLIDE Kelompok 2 Pembelajaran Kelas Rangkap (4).pptx
 
BAB 7 konsep ,teknik dan prosedur seni teater
BAB 7 konsep ,teknik dan prosedur seni teaterBAB 7 konsep ,teknik dan prosedur seni teater
BAB 7 konsep ,teknik dan prosedur seni teater
 
Wa 082211599998, TERLARIS, tas bahan cordura
Wa 082211599998,  TERLARIS,  tas bahan corduraWa 082211599998,  TERLARIS,  tas bahan cordura
Wa 082211599998, TERLARIS, tas bahan cordura
 
SERTIFIKAT GTK 1.pdf terbaru dari pmm...
SERTIFIKAT GTK 1.pdf terbaru dari pmm...SERTIFIKAT GTK 1.pdf terbaru dari pmm...
SERTIFIKAT GTK 1.pdf terbaru dari pmm...
 
Sizi99 Rekomendasi Bo Slot Gacor Anti Nawala Gampang Jackpot 2024
Sizi99 Rekomendasi Bo Slot Gacor Anti Nawala Gampang Jackpot 2024Sizi99 Rekomendasi Bo Slot Gacor Anti Nawala Gampang Jackpot 2024
Sizi99 Rekomendasi Bo Slot Gacor Anti Nawala Gampang Jackpot 2024
 
402610954-HIV-AID-DAN-NAPZA-PADA-REMAJA-ppt.ppt
402610954-HIV-AID-DAN-NAPZA-PADA-REMAJA-ppt.ppt402610954-HIV-AID-DAN-NAPZA-PADA-REMAJA-ppt.ppt
402610954-HIV-AID-DAN-NAPZA-PADA-REMAJA-ppt.ppt
 
Sakai99 Link Slot Gacor Resmi Anti Nawala Terpercaya Gampang Maxwin
Sakai99 Link Slot Gacor Resmi Anti Nawala Terpercaya Gampang MaxwinSakai99 Link Slot Gacor Resmi Anti Nawala Terpercaya Gampang Maxwin
Sakai99 Link Slot Gacor Resmi Anti Nawala Terpercaya Gampang Maxwin
 

Buku kelas 9

  • 1. MATERI INTERMEDIATE # 09 18 WEEKS OF CLASS compiled & designed by: HERMAWAN WICAKSONO photo: andhika photo: hardy Foto Produk Liquid-Food-Fashion
  • 3. photo: prima yukbisnis.com Foto produk adalah salah satu faktor yang sangat menentukan berhasil atau tidaknya Anda menjual produk Anda. Foto produk yang baik selain harus menggambarkan suatu produk dengan jelas, juga harus fungsional. Apalagi jika Anda berjualan menggunakan toko online, dimana pembeli tidak bisa melihat produk Anda secara langsung dan Anda tidak ada disana untuk menjelaskannya. Disinilah foto produk yang baik dapat membantu menyelesaikan masalah tersebut. Berikut ini 5 tips yang dapat Anda lakukan untuk menghasilkan foto produk yang baik 1. Gunakan Sumber Cahaya Yang Baik. Tanpa sumber cahaya yang baik, detail produk Anda tidak akan terlihat. Cahaya yang terlalu terang dapat membuat warna produk Anda menjadi tidak jelas atau terlalu putih. Jika memungkinkan, foto produk Anda diluar ruangan yang tidak menerima cahaya matahari langsung, seperti di teras atau diruangan yang memiliki banyak jendela/ pintu sehingga sinar matahari dapat masuk dengan bebas. 2. Gunakan Skala Acuan Untuk Dimensi Produk Anda. Seringkali pembeli ingin mengetahui seberapa besar barang yang akan mereka beli. Sedetail apapaun spesifikasi dimensi produk yang Anda berikan dalam deskripsi tidak akan cukup untuk memberikan acuan yang sebenarnya. Seberapa besar Tablet PC 7 inchi yang Anda jual? Sulit menjawabnya bukan? Anda dapat menggunakan objek yang universal dan meletakkannya secara berdampingan dengan produk Anda. Misalnya uang koin atau CD. Karena ukuran CD akan selalu sama dimanapun Anda berada di dunia. Jika produk Anda cukup besar carilah objek yang mengimbangi. Jika produk Anda adalah aksesoris seperti jam tangan, maka ada baiknya Anda menampilkan foto seseorang sedang mengenakan jam tersebut. Intinya adalah memudahkan pembeli Anda mengetahui gambaran dimensi produk Anda. 3. Edit & Gunakan Efek. Mengedit foto untuk menampilkan foto yang lebih sempurna, jangan terlalu banyak manipulasi, sehingga tidak terkesan ‘bohong’. Usahakan editing hanya seputar gelap- terang, dan color balancing. 5 Tips Menghasilkan Foto Produk Yang Baik
  • 4. 4. Foto Produk Anda Dari Berbagai Sudut. Satu sudut foto tidak akan pernah cukup. Semakin detail Anda menggambarkan produk Anda. 5. Jujurlah. Jika produk Anda adalah produk seken atau produk bekas, fotolah bagian- bagian yang sudah mengalami penurunan nilai dalam produk Anda. Misalnya mobil yang lecet, laptop yang sudut layarnya sudah mati, atau Blackberry yang keyboard-nya sudah memudar. Foto dan tuliskan kekurangannya pada bagian deskripsi. Dengan secara jujur memberitahukan kekurangan produk Anda, integritas Anda akan terjaga dan pembeli Anda tidak akan komplain karena menemukan produknya tidak mulus lagi setelah Ia menerima produk tersebut. Selamat mencoba.
  • 5. photo: gazlow photo: andhika 10 Tips Rahasia Mendapatkan Foto Produk Fashion Terbaik oleh Siti Yani – club Fashion TDA Depok
  • 6. Bergelut dalam dunia bisnis di bidang fashion, kita tidak akan lepas dari kebutuhan foto produk sebagai sarana menginformasikan produk fashion apa yang akan kita jual. Di era digital yang serba canggih sekarang ini, seberapapun bagusnya produk fashion yang kita jual, jika kita tidak bisa menampilkan gambar atau foto terbaik akan sulit untuk memenangkan persaingan. Sehingga foto produk menjadi kebutuhan dasar ketika kita memiliki usaha fashion yang ingin menarik perhatian pembeli jika produk akan ditampilkan di website atau katalog- katalog online lainnya. Kali ini, kita akan berbagi tips rahasia bagaimana mendapatkan foto produk terbaik khususnya di bidang Fashion. 1. Utamakan pencahayaan. Dalam foto produk tidak hanya dibidang fashion saja, pencahayaan ini sangatlah penting dalam setiap pengambilan foto. jika foto terlihat gelap, maka akan berpengaruh ke dalam kualitas warna hasil fotonya. Pencahayaan yang alami itu berasal dari sinar matahari, sehingga kita bisa manfaatkan foto di outdor atau pun indoor yang pencahayaan dari luar cukup banyak. Jikalau terpaksa harus foto indoor yang pencahayaannya kurang, maka bisa menggunakan lampu tambahan agar hasil foto terlihat cerah. 2. Ambil foto produk lebih dari satu angle. Produk fashion biasanya membutuhkan detail bagian dari berbagai sisi. Baik itu sisi depan sebagai bagian utama, samping atau belakang. Sehingga disarankan mengambil gambar dengan berbagai sisi (angle). Semakin banyak angle yang diambil, customer akan semakin banyak mendapatkan informasi detail dari sebuah produk fashion. foto detil produk fashion
  • 7. Dalam Pengambilan angle, carilah angle terbaik jika menggunakan model. Sehingga produk terkesan proporsional jika dikenakan oleh customer. Sehingga customer akan lebih yakin berbelanja produk kita, ketika semua sisi/angle kita tampilkan dan jelaskan pada customer. 3. Tonjolkan produk yang akan ditampilkan. Dalam hal ini, ketika kita akan memotret produk baju, misalnya baju busana muslim sebaiknya tentukan fokus utamanya terlebih dahulu. Misalnya, kita akan mengambil gambar untuk produk kerudung saja, maka diusahakan bagian bajunya tidak terlalu menonjol warna dan designya. Sehingga customer paham, yang dijual itu adalah produk kerudung saja. Begitupun jika kita akan mengambil gambar produk pakaian atasan misalnya, disarankan model atau patung memakai kerudung yang tidak akan menjadi fokus perhatian customer. 4. Lebih baik menggunakan Background berwarna netral. Dalam pengambilan gambar produk fashion, disarankan background dibalik produknya menggunakan dengan warna-warna yang netral polos. Semakin netral, produk yang ditampilkan semakin terlihat. Sehingga fokus perhatian customer ketika melihat foto produknya bukan perhatian pada backgroundnya, tetapi lebih kepada produk yang akan dijual oleh pemilik bisnis. Boleh sesekali ataupun satu dua jenis aksesoris yang ditampilkan sebagai pelengkap property foto. Asalkan tetap proporsional dan tidak memberikan kesan ramai atau berantakan. 5. Ambil foto produk secara berulang untuk mendapatkan warna hasil foto mendekati asli produknya. Terkadang sering kita lihat, foto produk fashion yang tidak sesuai dengan barang aslinya. ini yang seringkali menyebabkan kekecewaan customer online ketika memesan barang pada onlineshop. Warna yang ditampilkan tidak sesuai dengan warna aslinya. Bisa jadi karena alasan pencahayaan diatas, ataupun mungkin editing yang berlebihan. Oleh karena itu, disarankan memotret beberapa kali, setelah liat hasilnya kita bisa pilih mana foto produk yang mendekati warna aslinya. 6. Foto fashion dengan menggunakan model. Model bisa sebagai asset untuk mendapatkan foto terbaik. Model yang pas dengan segmen pasar kita jauh lebih lebih menarik jika foto sekedar dengan patung (manekin saja). Karena produk yang dijelaskan mendekati bentuk aslinya ketika dipakaikan langsung oleh model menjadi salah satu daya tarik tersendiri. 7. Lengkapi foto dengan beberapa detail bagian produk Salah satu hal yang menarik dari produk fashion biasanya detail-detail jahitan pada produk fashion tersebut. Misal foto yang menjelaskan detail kerah ataupun foto yang menjelaskan detail jahitan tangannya. Sehingga customer bisa dengan mudah mendapatkan informasi sedetail mungkin, sehingga dengan cepat customer merespon untuk membeli produk kita. 8. Hindari Edit foto yang berlebihan. Mengedit foto secara berlebihan, biasanya akan mendapatkan hasil foto yang kurang maksimal. Mungkin saja menimbulkan pecah gambar, atau hasil foto yang tidak simetris. Sehingga semakin banyak diedit, kualitas foto semakin menurun. Menggunakan satu atau dua aplikasi editan foto masih bisa ditolerir, namun jika semua aplikasi edit dipakai bisa jadi foto produk yang dihasilkan kurang menjadi daya tarik pembeli. 9. Hindari bayangan pada foto produk. Mencari spot foto terbaik ketika melakukan pemotretan, seminimal mungkin menghindari bayangan yang timbul. Tidak membelakangi cahaya yang ada, sehingga foto yang dihasilkan bersih dan jelas. 10. Maksimalkan kamera yang ada. Ketika kita menginginkan foto produk yang terbaik, bukan berarti harus menunggu memiliki kamera yang mahal dan canggih. Memaksimalkan kamera yang ada pun bisa menjadi tips cantik mendapatkan foto produk yg terbaik. Butuh sedikit kesabaran dan kreatifitas yang lebih agar menghasilkan foto produk yang layak jual.
  • 13. SELAIN BISA MENUNJUKKAN IDENTITAS PEMILIK PRODUK, FOTO PRODUK YANG BAIK KHUSUSNYA MAKANAN HARUS DAPAT MEMBANGKITKAN SELERA (APPETITE)
  • 14. 18 WEEKS OF CLASS photo: surya “The best images are the ones that retain their strength and impact over the years, regardless of the number of times they are viewed.”