SlideShare uma empresa Scribd logo
1 de 12
Himpunan
Kompetensi Dasar
Melalui proses pembelajaran himpunan siswa mampu:
1. menunjukkan sikap logis, kritis, analitik, konsisten dan teliti,
bertanggung jawab, responsif dan tidak mudah menyerah
dalam
memecahkan masalah.
2. memiliki rasa ingin tahu, percaya diri, dan ketertarikan pada
matematika serta memiliki rasa percya pada daya dan
keguanaan
matematika, yang terbentuk melalui pengalaman belajar.
3. memahami pengertian himpunan, himpunan bagian,
komplemen himpunan, operasi himpunan dan
menunjukkan contoh dan bukan contoh.
Peta Konsep
Masalah Otentik

Himpunan
1.
2.

Himpunan Semesta
3.
4.

Himpunan Kosong
Anggota Himpunan

Relasi Himpunan

Disajikan dengan :
Mencacah Bilangan
Menyatakan sifat
yang dimiliki
Notasi pembentuk
Diagram venn

Operasi Himpunan
Irisan
Gabungan

Superset
Sifat Relasi Himpunan

Subset
Himpunan Kuasa

Kardinalitas Himpunan

Komplemen

Himpunan Sama

Selisih

Himpunan Ekuivalen

Sifat Operasi
Konsep Himpunan
Amatilah pengelompokan negara-negara yang menjadi peserta
piala dunia pertandingan sepak bola tahun 2010 di Afrika Selatan
yang disajikan dalam Gambar berikut.
Misalkan nama negara-negara peserta piala dunia FIFA tersebut
diwakili dengan huruf pertamanya, contoh: South Africa diwakili
dengan huruf ‘S’, Brazil diwakili dengan huruf ‘B’, dan seterusnya.
Gambar di atas dapat kita ubah dalam bentuk diagram berikut.
Berdasarkan gambar diagram di atas, kita temukan hal-hal
berikut.
a) Negara yang tergabung di grup A adalah: {South Africa,
Mexico, Uruguay, France}
b) Negara yang tergabung di grup E adalah: {Netherlands,
Denmark, Japan, Cameroon}
c) Seluruh peserta tergabung di dalam 8 group yaitu: {group
A, group B, group C, group D, group E, group F, group G,
group H}
d) Australia berada di group D
e) Brazil dan Portugal sama-sama berada di group G.
f) Setiap group anggotanya adalah 4 negara.
g) Negara yang bertanding seluruhnya ada 32 negara. Seluruh
negara peserta pertandingan piala dunia ini merupakan
anggota himpunan semesta dari himpunan yang menjadi
objek pembicaraan.
Permasalahan
Toko ‘Laris Patu’ adalah sebuah toko yang khusus menjual sepatu sekolah
berbagai merek. Roby sang pemilik toko itu berencana ingin meningkatkan
penjualan dalam bulan ini. Agar rencananya berhasil, dia ingin tahu merek
sepatu apa saja yang banyak dipakai siswa. Untuk itu, dia memerlukan data
tentang merek sepatu yang banyak dipakai siswa. Bantulah Roby untuk
menemukan data yang diperlukan khusus di kelas kamu, dengan melakukan
hal-hal berikut.
a) Sebutkanlah nama seluruh siswa laki-laki di kelasmu!
b) Sebutkanlah merek sepatu yang dipakai oleh seluruh siswa laki-laki di
kelasmu!
c) Kelompokkanlah seluruh siswa laki-laki tersebut
berdasarkan merek sepatu yang dipakai!
d) Berapa jenis merek sepatu yang dipakai oleh
seluruh siswa laki-laki di kelasmu?
e) Merek sepatu apa yang paling paling banyak
dipakai oleh siswa laki-laki di kelasmu? Sebutkan!
Alternatif Penyelesaian
Data berikut adalah data Yanti seorang siswa perempuan
kelas VII SMP Negeri 2 Palipi. Banyak siswa laki-laki di kelasnya
ada 13 orang. Merek sepatu yang dipakai ketiga belas siswa itu
adalah: Anto memakai sepatu merek Spotec, Rudi memakai
sepatu merek Bata, Parto memakai sepatu merek Adidas, Burju
memakai sepatu merek Spotec, Sartono memakai sepatu merek
Bata, Bintang memakai sepatu merek Eagle, Rendi memakai
sepatu merek Bata, Niko memakai sepatu merek Loggo, Felik
memakai sepatu merek Adidas, Rolando memakai sepatu merek
Adidas, Sunanto memakai sepatu merek Loggo, Dodi memakai
sepatu merek Loggo, dan Putu memakai sepatu merek Adidas.
Alternatif penyelesaian Masalah di atas ditunjukkan sebagai
berikut.
a) Kelompok seluruh siswa laki-laki di kelas Yanti adalah {Anto, Rudi,
Parto, Burju, Sartono, Bintang, Rendi, Niko, Felik, Rolando, Sunanto,
Dodi, Putu}.
b) Merek sepatu yang digunakan oleh seluruh siswa laki-laki di kelas
Yanti adalah {Spotec, Bata, Adidas, Eagle, Loggo}.
c) Kelompok siswa laki-laki berdasarkan merek sepatu yang digunakan
yaitus bb.Kelompok siswa yang menggunakan sepatu merek Spotec
adalah {Anto, Burju}.
●● Kelompok siswa yang menggunakan sepatu merek Bata adalah
{Rudi, Sartono, Rendi}.
●● Kelompok siswa yang menggunakan sepatu merek Adidas adalah
{Parto, Felik, Rolando, Putu}.
●● Kelompok siswa yang menggunakan sepatu merek Eagle adalah
{Bintang}.
●● Kelompok siswa yang menggunakan sepatu merek Loggo adalah
{Niko, Sunanto, Dodi}

d) Banyak merek sepatu yang dipakai seluruh siswa laki-laki satu kelas
Yanti ada 5 jenis.
e) Merek sepatu yang dipakai paling sedikit adalah Eagle dan paling
banyak adalah Adidas.
Tanpa mengubah makna, kalimat-kalimat pada alternatif penyelesaian Masalah 1.1 di atas dapat kita
ubah menjadi sbb.
a)

Himpunan seluruh siswa laki-laki di kelas Yanti adalah {Anto, Rudi, Parto, Burju, Sartono, Bintang,
Rendi, Niko, Rolando, Sunanto, Dodi, Putu}.
b) Himpunan merek sepatu yang digunakan oleh seluruh siswa laki-laki di kelas Yanti adalah {Spotec,
Bata, Adidas, Eagle, Loggo}.
c) Himpunan siswa berdasarkan merek sepatu yang digunakan adalah sbb.
Himpunan seluruh siswa laki-laki di kelas Yanti yang menggunakan sepatu merek Spotec adalah
{Anto, Burju}.
●● Himpunan seluruh siswa laki-laki di kelas Yanti yang menggunakan sepatu merek Bata adalah
{Rudi, Sartono, Rendi}.
●● Himpunan seluruh siswa laki-laki di kelas Yanti yang menggunakan sepatu merek Adidas adalah
{Parto, Felik, Rolando, Putu}.
●● Himpunan seluruh siswa laki-laki di kelas Yanti yang menggunakan sepatu merek Eagle adalah
{Bintang}.
●● Himpunan seluruh siswa laki-laki di kelas Yanti yang menggunakan sepatu merek Loggo adalah
{Niko, Sunanto, Dodi}.
d) Banyak merek sepatu yang dipakai seluruh siswa laki-laki di kelas Yanti ada 5 jenis.
e) Merek sepatu yang paling sedikit dipakai adalah merek Eagle dan yang paling banyak dipakai adalah
sepatu merek Adidas.
Seluruh merek sepatu yang digunakan oleh seluruh siswa laki-laki di kelas Yanti merupakan anggota
himpunan semesta dari himpunan yang menjadi objek pembicaraan.
Berdasarkan pemecahan masalah-masalah di atas kita simpulkan definisi
himpunan sebagai berikut.

Maksud ’terdefinisi dengan jelas’ adalah bahwa objek atau benda yang
sekumpulan itu memiliki kesamaan ciri, sifat ataupun karakteristik sehingga
menjadi batasan-batasan bagi objek atau benda lain tidak ikut sebagai
anggota himpunan/kelompok tersebut.
Terima Kasih

Source : Buku BSE Matematika Kelas VII SMP Kurikulum 2013

Mais conteúdo relacionado

Mais procurados

VD-108 klmpk 5: Operasi Biner dan Grup
VD-108 klmpk 5: Operasi Biner dan GrupVD-108 klmpk 5: Operasi Biner dan Grup
VD-108 klmpk 5: Operasi Biner dan GrupSholiha Nurwulan
 
Bahan ajar 3.31 (turunan fungsi aljabar)
Bahan ajar 3.31 (turunan fungsi aljabar)Bahan ajar 3.31 (turunan fungsi aljabar)
Bahan ajar 3.31 (turunan fungsi aljabar)Eko Agus Triswanto
 
Kemampuan berpikir kritis dan kreatif matematis
Kemampuan berpikir kritis dan kreatif matematisKemampuan berpikir kritis dan kreatif matematis
Kemampuan berpikir kritis dan kreatif matematisYadi Pura
 
Perbandingan Senilai dan Berbalik Nilai
Perbandingan Senilai dan Berbalik NilaiPerbandingan Senilai dan Berbalik Nilai
Perbandingan Senilai dan Berbalik NilaiFauziah Nofrizal
 
Aljabar 3-struktur-aljabar
Aljabar 3-struktur-aljabarAljabar 3-struktur-aljabar
Aljabar 3-struktur-aljabarmaman wijaya
 
Rpp kd 3.11 segitiga dan segiempat aning
Rpp kd 3.11 segitiga dan segiempat aningRpp kd 3.11 segitiga dan segiempat aning
Rpp kd 3.11 segitiga dan segiempat aningfahmyfachruddin
 
LEMBAR KERJA BANGUN DATAR JAJAR GENJANG
LEMBAR KERJA BANGUN DATAR JAJAR GENJANGLEMBAR KERJA BANGUN DATAR JAJAR GENJANG
LEMBAR KERJA BANGUN DATAR JAJAR GENJANGAmr Ali
 
Lembar kerja peserta didik 1 materi spldv kelas viii
Lembar kerja peserta didik 1 materi spldv kelas viiiLembar kerja peserta didik 1 materi spldv kelas viii
Lembar kerja peserta didik 1 materi spldv kelas viiiMartiwiFarisa
 
Homomorfisma grup
Homomorfisma grupHomomorfisma grup
Homomorfisma grupYadi Pura
 
Ringkasan materi operasi hitung bilbul kelas 5
Ringkasan materi operasi hitung bilbul kelas 5Ringkasan materi operasi hitung bilbul kelas 5
Ringkasan materi operasi hitung bilbul kelas 5Bang Jon
 
Makalah setengah putaran
Makalah setengah putaranMakalah setengah putaran
Makalah setengah putaranNia Matus
 
Analisis Real (Barisan Bilangan Real) Latihan bagian 2.2
Analisis Real (Barisan Bilangan Real) Latihan bagian 2.2Analisis Real (Barisan Bilangan Real) Latihan bagian 2.2
Analisis Real (Barisan Bilangan Real) Latihan bagian 2.2Arvina Frida Karela
 
PPT Kesebangunan dan Kekongruenan Kelas IX Semester 1
PPT Kesebangunan dan Kekongruenan Kelas IX Semester 1PPT Kesebangunan dan Kekongruenan Kelas IX Semester 1
PPT Kesebangunan dan Kekongruenan Kelas IX Semester 1astrioktawahyuni
 
Pertemuan 1 dan 2 (segi empat dan segitiga)
Pertemuan 1 dan 2 (segi empat dan segitiga)Pertemuan 1 dan 2 (segi empat dan segitiga)
Pertemuan 1 dan 2 (segi empat dan segitiga)umar fauzi
 
PPT TEOREMA PYTHAGORAS KELAS 8 SMP
PPT TEOREMA PYTHAGORAS KELAS 8 SMPPPT TEOREMA PYTHAGORAS KELAS 8 SMP
PPT TEOREMA PYTHAGORAS KELAS 8 SMPBinti Wulandari
 

Mais procurados (20)

VD-108 klmpk 5: Operasi Biner dan Grup
VD-108 klmpk 5: Operasi Biner dan GrupVD-108 klmpk 5: Operasi Biner dan Grup
VD-108 klmpk 5: Operasi Biner dan Grup
 
Bahan ajar 3.31 (turunan fungsi aljabar)
Bahan ajar 3.31 (turunan fungsi aljabar)Bahan ajar 3.31 (turunan fungsi aljabar)
Bahan ajar 3.31 (turunan fungsi aljabar)
 
Kemampuan berpikir kritis dan kreatif matematis
Kemampuan berpikir kritis dan kreatif matematisKemampuan berpikir kritis dan kreatif matematis
Kemampuan berpikir kritis dan kreatif matematis
 
Perbandingan Senilai dan Berbalik Nilai
Perbandingan Senilai dan Berbalik NilaiPerbandingan Senilai dan Berbalik Nilai
Perbandingan Senilai dan Berbalik Nilai
 
Koset
KosetKoset
Koset
 
Aljabar 3-struktur-aljabar
Aljabar 3-struktur-aljabarAljabar 3-struktur-aljabar
Aljabar 3-struktur-aljabar
 
Rpp kd 3.11 segitiga dan segiempat aning
Rpp kd 3.11 segitiga dan segiempat aningRpp kd 3.11 segitiga dan segiempat aning
Rpp kd 3.11 segitiga dan segiempat aning
 
LEMBAR KERJA BANGUN DATAR JAJAR GENJANG
LEMBAR KERJA BANGUN DATAR JAJAR GENJANGLEMBAR KERJA BANGUN DATAR JAJAR GENJANG
LEMBAR KERJA BANGUN DATAR JAJAR GENJANG
 
Lembar kerja peserta didik 1 materi spldv kelas viii
Lembar kerja peserta didik 1 materi spldv kelas viiiLembar kerja peserta didik 1 materi spldv kelas viii
Lembar kerja peserta didik 1 materi spldv kelas viii
 
RPP - Pemodelan SPLDV
RPP - Pemodelan SPLDVRPP - Pemodelan SPLDV
RPP - Pemodelan SPLDV
 
Homomorfisma grup
Homomorfisma grupHomomorfisma grup
Homomorfisma grup
 
RPP - Median Modus
RPP - Median ModusRPP - Median Modus
RPP - Median Modus
 
SILABUS MATEMATIKA KELAS 8
SILABUS MATEMATIKA KELAS 8SILABUS MATEMATIKA KELAS 8
SILABUS MATEMATIKA KELAS 8
 
Ringkasan materi operasi hitung bilbul kelas 5
Ringkasan materi operasi hitung bilbul kelas 5Ringkasan materi operasi hitung bilbul kelas 5
Ringkasan materi operasi hitung bilbul kelas 5
 
Grup siklik
Grup siklikGrup siklik
Grup siklik
 
Makalah setengah putaran
Makalah setengah putaranMakalah setengah putaran
Makalah setengah putaran
 
Analisis Real (Barisan Bilangan Real) Latihan bagian 2.2
Analisis Real (Barisan Bilangan Real) Latihan bagian 2.2Analisis Real (Barisan Bilangan Real) Latihan bagian 2.2
Analisis Real (Barisan Bilangan Real) Latihan bagian 2.2
 
PPT Kesebangunan dan Kekongruenan Kelas IX Semester 1
PPT Kesebangunan dan Kekongruenan Kelas IX Semester 1PPT Kesebangunan dan Kekongruenan Kelas IX Semester 1
PPT Kesebangunan dan Kekongruenan Kelas IX Semester 1
 
Pertemuan 1 dan 2 (segi empat dan segitiga)
Pertemuan 1 dan 2 (segi empat dan segitiga)Pertemuan 1 dan 2 (segi empat dan segitiga)
Pertemuan 1 dan 2 (segi empat dan segitiga)
 
PPT TEOREMA PYTHAGORAS KELAS 8 SMP
PPT TEOREMA PYTHAGORAS KELAS 8 SMPPPT TEOREMA PYTHAGORAS KELAS 8 SMP
PPT TEOREMA PYTHAGORAS KELAS 8 SMP
 

Destaque

Operasi pada Himpunan untuk SIswa SMP kelas VII
Operasi pada Himpunan untuk SIswa SMP kelas VII Operasi pada Himpunan untuk SIswa SMP kelas VII
Operasi pada Himpunan untuk SIswa SMP kelas VII Fitriani Hermansyah
 
Matematika SMP Kelas VII Kurikulum 2013-Siswa
Matematika SMP Kelas VII Kurikulum 2013-SiswaMatematika SMP Kelas VII Kurikulum 2013-Siswa
Matematika SMP Kelas VII Kurikulum 2013-SiswaBudhi Emha
 
BUKU SISWA MATEMATIKA KURIKULUM 2013 BAB 1
BUKU SISWA MATEMATIKA KURIKULUM 2013 BAB 1BUKU SISWA MATEMATIKA KURIKULUM 2013 BAB 1
BUKU SISWA MATEMATIKA KURIKULUM 2013 BAB 1Vitry Soeherman
 
RPP SMP Matematika Kelas VII
RPP SMP Matematika Kelas VIIRPP SMP Matematika Kelas VII
RPP SMP Matematika Kelas VIIDiva Pendidikan
 
RPP SMP Matematika Kelas VIII
RPP SMP Matematika Kelas VIIIRPP SMP Matematika Kelas VIII
RPP SMP Matematika Kelas VIIIDiva Pendidikan
 
Irisan dan Gabungan Himpunan
Irisan dan Gabungan HimpunanIrisan dan Gabungan Himpunan
Irisan dan Gabungan HimpunanNinik Charmila
 
Soal matematika-kelas-vii-smp-persiapan-ujian-akhir-semester-2x1
Soal matematika-kelas-vii-smp-persiapan-ujian-akhir-semester-2x1Soal matematika-kelas-vii-smp-persiapan-ujian-akhir-semester-2x1
Soal matematika-kelas-vii-smp-persiapan-ujian-akhir-semester-2x1Romantiz UnWanted
 
Ppt himpunan kelompok 7 [tanpa latihan soal]
Ppt himpunan kelompok 7 [tanpa latihan soal]Ppt himpunan kelompok 7 [tanpa latihan soal]
Ppt himpunan kelompok 7 [tanpa latihan soal]Diyah Sri Hariyanti
 
Matematika kelas vii
Matematika kelas viiMatematika kelas vii
Matematika kelas viijeanyfirdaus
 
Langkah langkah membuat akun www.slideshare.net
Langkah langkah membuat akun www.slideshare.netLangkah langkah membuat akun www.slideshare.net
Langkah langkah membuat akun www.slideshare.netTri Budi Santoso
 
RPP KURIKULUM 2013 OPERASI HIMPUNAN (IRISAN dan GABUNGAN) - SITTI NURAMINA PP...
RPP KURIKULUM 2013 OPERASI HIMPUNAN (IRISAN dan GABUNGAN) - SITTI NURAMINA PP...RPP KURIKULUM 2013 OPERASI HIMPUNAN (IRISAN dan GABUNGAN) - SITTI NURAMINA PP...
RPP KURIKULUM 2013 OPERASI HIMPUNAN (IRISAN dan GABUNGAN) - SITTI NURAMINA PP...Sitti Nuramina
 
Soal ulangan umum semester i smp kelas vii matematika arini
Soal ulangan umum semester i smp kelas vii   matematika ariniSoal ulangan umum semester i smp kelas vii   matematika arini
Soal ulangan umum semester i smp kelas vii matematika ariniZeyo Cherolino
 
Matematika Ekonomi : Himpunan
Matematika Ekonomi : HimpunanMatematika Ekonomi : Himpunan
Matematika Ekonomi : HimpunanMaharaniIka Chuby
 
RPP Matematika SMP Kelas IX
RPP Matematika SMP Kelas IXRPP Matematika SMP Kelas IX
RPP Matematika SMP Kelas IXDiva Pendidikan
 
Buku Guru Matematika Kelas VII SMP Kurikulum 2013
Buku Guru Matematika Kelas VII SMP Kurikulum 2013Buku Guru Matematika Kelas VII SMP Kurikulum 2013
Buku Guru Matematika Kelas VII SMP Kurikulum 2013Randy Ikas
 
Buku Matematika Kelas VII SMP Kurikulum 2013
Buku Matematika Kelas VII SMP Kurikulum 2013Buku Matematika Kelas VII SMP Kurikulum 2013
Buku Matematika Kelas VII SMP Kurikulum 2013Randy Ikas
 
Contoh soal dan pembahasan matematika smp
Contoh soal dan pembahasan matematika smpContoh soal dan pembahasan matematika smp
Contoh soal dan pembahasan matematika smpmardiyanto83
 

Destaque (20)

Ppt himpunan
Ppt himpunanPpt himpunan
Ppt himpunan
 
Operasi pada Himpunan untuk SIswa SMP kelas VII
Operasi pada Himpunan untuk SIswa SMP kelas VII Operasi pada Himpunan untuk SIswa SMP kelas VII
Operasi pada Himpunan untuk SIswa SMP kelas VII
 
Powerpoint Himpunan
Powerpoint HimpunanPowerpoint Himpunan
Powerpoint Himpunan
 
Matematika SMP Kelas VII Kurikulum 2013-Siswa
Matematika SMP Kelas VII Kurikulum 2013-SiswaMatematika SMP Kelas VII Kurikulum 2013-Siswa
Matematika SMP Kelas VII Kurikulum 2013-Siswa
 
BUKU SISWA MATEMATIKA KURIKULUM 2013 BAB 1
BUKU SISWA MATEMATIKA KURIKULUM 2013 BAB 1BUKU SISWA MATEMATIKA KURIKULUM 2013 BAB 1
BUKU SISWA MATEMATIKA KURIKULUM 2013 BAB 1
 
RPP SMP Matematika Kelas VII
RPP SMP Matematika Kelas VIIRPP SMP Matematika Kelas VII
RPP SMP Matematika Kelas VII
 
RPP SMP Matematika Kelas VIII
RPP SMP Matematika Kelas VIIIRPP SMP Matematika Kelas VIII
RPP SMP Matematika Kelas VIII
 
Irisan dan Gabungan Himpunan
Irisan dan Gabungan HimpunanIrisan dan Gabungan Himpunan
Irisan dan Gabungan Himpunan
 
Diagram venn
Diagram vennDiagram venn
Diagram venn
 
Soal matematika-kelas-vii-smp-persiapan-ujian-akhir-semester-2x1
Soal matematika-kelas-vii-smp-persiapan-ujian-akhir-semester-2x1Soal matematika-kelas-vii-smp-persiapan-ujian-akhir-semester-2x1
Soal matematika-kelas-vii-smp-persiapan-ujian-akhir-semester-2x1
 
Ppt himpunan kelompok 7 [tanpa latihan soal]
Ppt himpunan kelompok 7 [tanpa latihan soal]Ppt himpunan kelompok 7 [tanpa latihan soal]
Ppt himpunan kelompok 7 [tanpa latihan soal]
 
Matematika kelas vii
Matematika kelas viiMatematika kelas vii
Matematika kelas vii
 
Langkah langkah membuat akun www.slideshare.net
Langkah langkah membuat akun www.slideshare.netLangkah langkah membuat akun www.slideshare.net
Langkah langkah membuat akun www.slideshare.net
 
RPP KURIKULUM 2013 OPERASI HIMPUNAN (IRISAN dan GABUNGAN) - SITTI NURAMINA PP...
RPP KURIKULUM 2013 OPERASI HIMPUNAN (IRISAN dan GABUNGAN) - SITTI NURAMINA PP...RPP KURIKULUM 2013 OPERASI HIMPUNAN (IRISAN dan GABUNGAN) - SITTI NURAMINA PP...
RPP KURIKULUM 2013 OPERASI HIMPUNAN (IRISAN dan GABUNGAN) - SITTI NURAMINA PP...
 
Soal ulangan umum semester i smp kelas vii matematika arini
Soal ulangan umum semester i smp kelas vii   matematika ariniSoal ulangan umum semester i smp kelas vii   matematika arini
Soal ulangan umum semester i smp kelas vii matematika arini
 
Matematika Ekonomi : Himpunan
Matematika Ekonomi : HimpunanMatematika Ekonomi : Himpunan
Matematika Ekonomi : Himpunan
 
RPP Matematika SMP Kelas IX
RPP Matematika SMP Kelas IXRPP Matematika SMP Kelas IX
RPP Matematika SMP Kelas IX
 
Buku Guru Matematika Kelas VII SMP Kurikulum 2013
Buku Guru Matematika Kelas VII SMP Kurikulum 2013Buku Guru Matematika Kelas VII SMP Kurikulum 2013
Buku Guru Matematika Kelas VII SMP Kurikulum 2013
 
Buku Matematika Kelas VII SMP Kurikulum 2013
Buku Matematika Kelas VII SMP Kurikulum 2013Buku Matematika Kelas VII SMP Kurikulum 2013
Buku Matematika Kelas VII SMP Kurikulum 2013
 
Contoh soal dan pembahasan matematika smp
Contoh soal dan pembahasan matematika smpContoh soal dan pembahasan matematika smp
Contoh soal dan pembahasan matematika smp
 

Último

Wawasan Nusantara sebagai satu kesatuan, politik, ekonomi, sosial, budaya, d...
Wawasan Nusantara  sebagai satu kesatuan, politik, ekonomi, sosial, budaya, d...Wawasan Nusantara  sebagai satu kesatuan, politik, ekonomi, sosial, budaya, d...
Wawasan Nusantara sebagai satu kesatuan, politik, ekonomi, sosial, budaya, d...MarwanAnugrah
 
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase B
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase BModul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase B
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase BAbdiera
 
tugas 1 tutorial online anak berkebutuhan khusus di SD
tugas 1 tutorial online anak berkebutuhan khusus di SDtugas 1 tutorial online anak berkebutuhan khusus di SD
tugas 1 tutorial online anak berkebutuhan khusus di SDmawan5982
 
Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5
Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5
Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5KIKI TRISNA MUKTI
 
Lembar Catatan Percakapan Pasca observasidocx
Lembar Catatan Percakapan Pasca observasidocxLembar Catatan Percakapan Pasca observasidocx
Lembar Catatan Percakapan Pasca observasidocxbkandrisaputra
 
421783639-ppt-overdosis-dan-keracunan-pptx.pptx
421783639-ppt-overdosis-dan-keracunan-pptx.pptx421783639-ppt-overdosis-dan-keracunan-pptx.pptx
421783639-ppt-overdosis-dan-keracunan-pptx.pptxGiftaJewela
 
tugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docx
tugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docxtugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docx
tugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docxmawan5982
 
04-Gemelli.- kehamilan ganda- duo atau triplet
04-Gemelli.- kehamilan ganda- duo atau triplet04-Gemelli.- kehamilan ganda- duo atau triplet
04-Gemelli.- kehamilan ganda- duo atau tripletMelianaJayasaputra
 
Karakteristik Negara Mesir (Geografi Regional Dunia)
Karakteristik Negara Mesir (Geografi Regional Dunia)Karakteristik Negara Mesir (Geografi Regional Dunia)
Karakteristik Negara Mesir (Geografi Regional Dunia)3HerisaSintia
 
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKAMODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKAAndiCoc
 
442539315-ppt-modul-6-pend-seni-pptx.pptx
442539315-ppt-modul-6-pend-seni-pptx.pptx442539315-ppt-modul-6-pend-seni-pptx.pptx
442539315-ppt-modul-6-pend-seni-pptx.pptxHendryJulistiyanto
 
Lembar Observasi Pembelajaran di Kelas.docx
Lembar Observasi Pembelajaran di  Kelas.docxLembar Observasi Pembelajaran di  Kelas.docx
Lembar Observasi Pembelajaran di Kelas.docxbkandrisaputra
 
BAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptx
BAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptxBAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptx
BAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptxJamhuriIshak
 
Modul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdf
Modul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdfModul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdf
Modul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdfSitiJulaeha820399
 
Materi Pertemuan 6 Materi Pertemuan 6.pptx
Materi Pertemuan 6 Materi Pertemuan 6.pptxMateri Pertemuan 6 Materi Pertemuan 6.pptx
Materi Pertemuan 6 Materi Pertemuan 6.pptxRezaWahyuni6
 
JAWAPAN BAB 1 DAN BAB 2 SAINS TINGKATAN 5
JAWAPAN BAB 1 DAN BAB 2 SAINS TINGKATAN 5JAWAPAN BAB 1 DAN BAB 2 SAINS TINGKATAN 5
JAWAPAN BAB 1 DAN BAB 2 SAINS TINGKATAN 5ssuserd52993
 
Dampak Pendudukan Jepang.pptx indonesia1
Dampak Pendudukan Jepang.pptx indonesia1Dampak Pendudukan Jepang.pptx indonesia1
Dampak Pendudukan Jepang.pptx indonesia1udin100
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...Kanaidi ken
 
Aksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru Penggerak
Aksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru PenggerakAksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru Penggerak
Aksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru Penggeraksupriadi611
 
Aksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdf
Aksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdfAksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdf
Aksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdfDimanWr1
 

Último (20)

Wawasan Nusantara sebagai satu kesatuan, politik, ekonomi, sosial, budaya, d...
Wawasan Nusantara  sebagai satu kesatuan, politik, ekonomi, sosial, budaya, d...Wawasan Nusantara  sebagai satu kesatuan, politik, ekonomi, sosial, budaya, d...
Wawasan Nusantara sebagai satu kesatuan, politik, ekonomi, sosial, budaya, d...
 
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase B
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase BModul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase B
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase B
 
tugas 1 tutorial online anak berkebutuhan khusus di SD
tugas 1 tutorial online anak berkebutuhan khusus di SDtugas 1 tutorial online anak berkebutuhan khusus di SD
tugas 1 tutorial online anak berkebutuhan khusus di SD
 
Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5
Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5
Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5
 
Lembar Catatan Percakapan Pasca observasidocx
Lembar Catatan Percakapan Pasca observasidocxLembar Catatan Percakapan Pasca observasidocx
Lembar Catatan Percakapan Pasca observasidocx
 
421783639-ppt-overdosis-dan-keracunan-pptx.pptx
421783639-ppt-overdosis-dan-keracunan-pptx.pptx421783639-ppt-overdosis-dan-keracunan-pptx.pptx
421783639-ppt-overdosis-dan-keracunan-pptx.pptx
 
tugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docx
tugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docxtugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docx
tugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docx
 
04-Gemelli.- kehamilan ganda- duo atau triplet
04-Gemelli.- kehamilan ganda- duo atau triplet04-Gemelli.- kehamilan ganda- duo atau triplet
04-Gemelli.- kehamilan ganda- duo atau triplet
 
Karakteristik Negara Mesir (Geografi Regional Dunia)
Karakteristik Negara Mesir (Geografi Regional Dunia)Karakteristik Negara Mesir (Geografi Regional Dunia)
Karakteristik Negara Mesir (Geografi Regional Dunia)
 
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKAMODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
 
442539315-ppt-modul-6-pend-seni-pptx.pptx
442539315-ppt-modul-6-pend-seni-pptx.pptx442539315-ppt-modul-6-pend-seni-pptx.pptx
442539315-ppt-modul-6-pend-seni-pptx.pptx
 
Lembar Observasi Pembelajaran di Kelas.docx
Lembar Observasi Pembelajaran di  Kelas.docxLembar Observasi Pembelajaran di  Kelas.docx
Lembar Observasi Pembelajaran di Kelas.docx
 
BAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptx
BAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptxBAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptx
BAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptx
 
Modul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdf
Modul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdfModul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdf
Modul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdf
 
Materi Pertemuan 6 Materi Pertemuan 6.pptx
Materi Pertemuan 6 Materi Pertemuan 6.pptxMateri Pertemuan 6 Materi Pertemuan 6.pptx
Materi Pertemuan 6 Materi Pertemuan 6.pptx
 
JAWAPAN BAB 1 DAN BAB 2 SAINS TINGKATAN 5
JAWAPAN BAB 1 DAN BAB 2 SAINS TINGKATAN 5JAWAPAN BAB 1 DAN BAB 2 SAINS TINGKATAN 5
JAWAPAN BAB 1 DAN BAB 2 SAINS TINGKATAN 5
 
Dampak Pendudukan Jepang.pptx indonesia1
Dampak Pendudukan Jepang.pptx indonesia1Dampak Pendudukan Jepang.pptx indonesia1
Dampak Pendudukan Jepang.pptx indonesia1
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...
 
Aksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru Penggerak
Aksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru PenggerakAksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru Penggerak
Aksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru Penggerak
 
Aksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdf
Aksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdfAksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdf
Aksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdf
 

Konsep Himpunan Kelas VII Semester 1 Kurikulum 2013

  • 2. Kompetensi Dasar Melalui proses pembelajaran himpunan siswa mampu: 1. menunjukkan sikap logis, kritis, analitik, konsisten dan teliti, bertanggung jawab, responsif dan tidak mudah menyerah dalam memecahkan masalah. 2. memiliki rasa ingin tahu, percaya diri, dan ketertarikan pada matematika serta memiliki rasa percya pada daya dan keguanaan matematika, yang terbentuk melalui pengalaman belajar. 3. memahami pengertian himpunan, himpunan bagian, komplemen himpunan, operasi himpunan dan menunjukkan contoh dan bukan contoh.
  • 3. Peta Konsep Masalah Otentik Himpunan 1. 2. Himpunan Semesta 3. 4. Himpunan Kosong Anggota Himpunan Relasi Himpunan Disajikan dengan : Mencacah Bilangan Menyatakan sifat yang dimiliki Notasi pembentuk Diagram venn Operasi Himpunan Irisan Gabungan Superset Sifat Relasi Himpunan Subset Himpunan Kuasa Kardinalitas Himpunan Komplemen Himpunan Sama Selisih Himpunan Ekuivalen Sifat Operasi
  • 4. Konsep Himpunan Amatilah pengelompokan negara-negara yang menjadi peserta piala dunia pertandingan sepak bola tahun 2010 di Afrika Selatan yang disajikan dalam Gambar berikut.
  • 5. Misalkan nama negara-negara peserta piala dunia FIFA tersebut diwakili dengan huruf pertamanya, contoh: South Africa diwakili dengan huruf ‘S’, Brazil diwakili dengan huruf ‘B’, dan seterusnya. Gambar di atas dapat kita ubah dalam bentuk diagram berikut.
  • 6. Berdasarkan gambar diagram di atas, kita temukan hal-hal berikut. a) Negara yang tergabung di grup A adalah: {South Africa, Mexico, Uruguay, France} b) Negara yang tergabung di grup E adalah: {Netherlands, Denmark, Japan, Cameroon} c) Seluruh peserta tergabung di dalam 8 group yaitu: {group A, group B, group C, group D, group E, group F, group G, group H} d) Australia berada di group D e) Brazil dan Portugal sama-sama berada di group G. f) Setiap group anggotanya adalah 4 negara. g) Negara yang bertanding seluruhnya ada 32 negara. Seluruh negara peserta pertandingan piala dunia ini merupakan anggota himpunan semesta dari himpunan yang menjadi objek pembicaraan.
  • 7. Permasalahan Toko ‘Laris Patu’ adalah sebuah toko yang khusus menjual sepatu sekolah berbagai merek. Roby sang pemilik toko itu berencana ingin meningkatkan penjualan dalam bulan ini. Agar rencananya berhasil, dia ingin tahu merek sepatu apa saja yang banyak dipakai siswa. Untuk itu, dia memerlukan data tentang merek sepatu yang banyak dipakai siswa. Bantulah Roby untuk menemukan data yang diperlukan khusus di kelas kamu, dengan melakukan hal-hal berikut. a) Sebutkanlah nama seluruh siswa laki-laki di kelasmu! b) Sebutkanlah merek sepatu yang dipakai oleh seluruh siswa laki-laki di kelasmu! c) Kelompokkanlah seluruh siswa laki-laki tersebut berdasarkan merek sepatu yang dipakai! d) Berapa jenis merek sepatu yang dipakai oleh seluruh siswa laki-laki di kelasmu? e) Merek sepatu apa yang paling paling banyak dipakai oleh siswa laki-laki di kelasmu? Sebutkan!
  • 8. Alternatif Penyelesaian Data berikut adalah data Yanti seorang siswa perempuan kelas VII SMP Negeri 2 Palipi. Banyak siswa laki-laki di kelasnya ada 13 orang. Merek sepatu yang dipakai ketiga belas siswa itu adalah: Anto memakai sepatu merek Spotec, Rudi memakai sepatu merek Bata, Parto memakai sepatu merek Adidas, Burju memakai sepatu merek Spotec, Sartono memakai sepatu merek Bata, Bintang memakai sepatu merek Eagle, Rendi memakai sepatu merek Bata, Niko memakai sepatu merek Loggo, Felik memakai sepatu merek Adidas, Rolando memakai sepatu merek Adidas, Sunanto memakai sepatu merek Loggo, Dodi memakai sepatu merek Loggo, dan Putu memakai sepatu merek Adidas. Alternatif penyelesaian Masalah di atas ditunjukkan sebagai berikut.
  • 9. a) Kelompok seluruh siswa laki-laki di kelas Yanti adalah {Anto, Rudi, Parto, Burju, Sartono, Bintang, Rendi, Niko, Felik, Rolando, Sunanto, Dodi, Putu}. b) Merek sepatu yang digunakan oleh seluruh siswa laki-laki di kelas Yanti adalah {Spotec, Bata, Adidas, Eagle, Loggo}. c) Kelompok siswa laki-laki berdasarkan merek sepatu yang digunakan yaitus bb.Kelompok siswa yang menggunakan sepatu merek Spotec adalah {Anto, Burju}. ●● Kelompok siswa yang menggunakan sepatu merek Bata adalah {Rudi, Sartono, Rendi}. ●● Kelompok siswa yang menggunakan sepatu merek Adidas adalah {Parto, Felik, Rolando, Putu}. ●● Kelompok siswa yang menggunakan sepatu merek Eagle adalah {Bintang}. ●● Kelompok siswa yang menggunakan sepatu merek Loggo adalah {Niko, Sunanto, Dodi} d) Banyak merek sepatu yang dipakai seluruh siswa laki-laki satu kelas Yanti ada 5 jenis. e) Merek sepatu yang dipakai paling sedikit adalah Eagle dan paling banyak adalah Adidas.
  • 10. Tanpa mengubah makna, kalimat-kalimat pada alternatif penyelesaian Masalah 1.1 di atas dapat kita ubah menjadi sbb. a) Himpunan seluruh siswa laki-laki di kelas Yanti adalah {Anto, Rudi, Parto, Burju, Sartono, Bintang, Rendi, Niko, Rolando, Sunanto, Dodi, Putu}. b) Himpunan merek sepatu yang digunakan oleh seluruh siswa laki-laki di kelas Yanti adalah {Spotec, Bata, Adidas, Eagle, Loggo}. c) Himpunan siswa berdasarkan merek sepatu yang digunakan adalah sbb. Himpunan seluruh siswa laki-laki di kelas Yanti yang menggunakan sepatu merek Spotec adalah {Anto, Burju}. ●● Himpunan seluruh siswa laki-laki di kelas Yanti yang menggunakan sepatu merek Bata adalah {Rudi, Sartono, Rendi}. ●● Himpunan seluruh siswa laki-laki di kelas Yanti yang menggunakan sepatu merek Adidas adalah {Parto, Felik, Rolando, Putu}. ●● Himpunan seluruh siswa laki-laki di kelas Yanti yang menggunakan sepatu merek Eagle adalah {Bintang}. ●● Himpunan seluruh siswa laki-laki di kelas Yanti yang menggunakan sepatu merek Loggo adalah {Niko, Sunanto, Dodi}. d) Banyak merek sepatu yang dipakai seluruh siswa laki-laki di kelas Yanti ada 5 jenis. e) Merek sepatu yang paling sedikit dipakai adalah merek Eagle dan yang paling banyak dipakai adalah sepatu merek Adidas. Seluruh merek sepatu yang digunakan oleh seluruh siswa laki-laki di kelas Yanti merupakan anggota himpunan semesta dari himpunan yang menjadi objek pembicaraan.
  • 11. Berdasarkan pemecahan masalah-masalah di atas kita simpulkan definisi himpunan sebagai berikut. Maksud ’terdefinisi dengan jelas’ adalah bahwa objek atau benda yang sekumpulan itu memiliki kesamaan ciri, sifat ataupun karakteristik sehingga menjadi batasan-batasan bagi objek atau benda lain tidak ikut sebagai anggota himpunan/kelompok tersebut.
  • 12. Terima Kasih Source : Buku BSE Matematika Kelas VII SMP Kurikulum 2013