SlideShare uma empresa Scribd logo
1 de 28
High Availability MySqlHigh Availability MySql
MySQL AB: Creators of MySQL DB
Merupakan aplikasi RDBMS Opnsource
Dioptimalkan untuk kecepatan, kehandalan dan
beban tinggi – dengan fitur lebih banyak.
Sangat baik, didukung dan didokumentasikan -
mudah untuk menginstal, mengkonfigurasi dan
mengelola
Banyak digunakan di seluruh dunia
Rendah biaya kepemilikan - Dual-berlisensi di bawah
lisensi GPL dan Komersial
Apa dan mengapa Mysql?
Bagaimana Optimalisai Mysql?
• Tuning
• Replication
• Clustering
• Menghindari kegagalan
• redundansi dan failover
• Skalabilitas
Mengapa ?
Aplikasi-aplikasi database dituntut untuk mampu melayani banyak
akses data. Karena memang database server telah di rancang
untuk dapat melayani beragam jenis akses data. Saat ini aplikasi
databse semakin berkembang, baik dalam hal kegunaan,
ukuran, maupun kompleksitas.
Tuning Mysql ?
Untuk mengoptimalisasi server dengan trafic tinggi, paling
tidak ada 3 titik yang harus diperhatikan. Apache, MySQL,
Aplikasi itu sendiri.
Sebenarnya ada banyak titik lagi yang harus di optimalisasi,
tapi dengan tuning 3 hal diats sudah cukup signifikan
membuat laju komputer server bekerja di trafic tinggi.
Optimalisasi MySQL biasanya hanya terpusat di file
/etc/mysql/my.cnf. Yang cukup penting adalah setting
variable max_connections, key_buffer dan table_cache.
max_connections
max_connections adalah maksimum sambungan yang dapat
dilakukan dalam waktu sekaligus, kalau website anda sangat
sibuk, semakin besar tentunya akan semakin bagus, akan
tetapi sudah pasti bahwa karena resource server akan
semakin banyak dipakai maka CPU atau memory anda akan
semakin termakan oleh proses mysql.
Karena itu, nilai max_connections dapat anda sinkronkan
dengan besar memory anda dan akses maksimum Apache
anda, di MaxClient. Tidak ada artinya anda perbesar akan
tetapi MaxClient di Apache anda sangat kecil
Tuning Mysql
Tuning Mysql
query_cache_size
Apabila MySQL anda sibuk dan selalu mengulang-ulang
query yang sama, maka settting query_cache_size anda
perlu anda perhatikan. query_cache_size akan
menyimpan query yang berulang, sehingga akan
mempercepat kerja MySQL anda untuk query yang
sama. Karena query yang sebelumnya disimpan dalam
memory cache.
Tuning Mysql
key_buffer_size
Data base menggunakan key index. Karena itu apabila index
ini tersimpan dalam satu memori secara utuh, maka sudah
tentu proses MySQL anda akan semakin cepat mendapatkan
hasil dari query yang diinginkan. Secara ideal semua index
akan bagus tersimpan dalam memory ini, akan tetapi anda
perlu juga melihat kemampuan kapasitas memory anda.
Tuning Mysql
table_cache
Apabila MySQL anda banyak menggunakan table query,
maka besar memori ini juga perlu anda perhatikan.
Karena akan mempercepat proses query yang
berhubungan dengan table. Default memory ini adalah
64Kb.
Tuning Mysql
sort_buffer
Jika MySQL anda memiliki query atau operasi
myisamchk atau sort ? Maka option ini sangat penting
untuk diperhatikan. Dengan memasang buffer yang
besar tentunya anda akan melakukan sorting secara
besar juga. Nah sudah pasti sorting anda akan semakin
cepat selesai.
Tuning Mysql
read_rnd_buffer_size
read_rnd_buffer_size digunakan setelah kita melakukan
sorting. Yaitu untuk memproses row dari query sorting
yang telah kita lakukan. Apabila query anda sering
memakai ORDER BY, maka option ini perlu anda
perhatikan.
Anda dapat menghitung besar buffer ini dengan logika 1
MB adalah 1KB, jadi apabila memory server anda adalah
1GB, maka anda dapat mengesetnya sebesar 1MB.
Tuning Mysql
thread_cache
Apabila server kita sibuk dengan banyaknya
query dan memerlukan respon yang sangat
cepat, maka thread_cache adalah option yang
perlu kita perhatikan. Tetapi semakin besar nilai
ini, akan semakin tinggi load CPU.
Tuning Mysql
tmp_table_size
tmp_table_size akan memberikan kesempatan kepada
MySQL untuk menyimpan table ke dalam harddisk yang
dianggap sebagai memory. Sudah tentu tmp_table_size
akan memperlambat kecepatan MySQL. Apabila anda
mempunyai memory yang minim dan kecepatan MySQL
tidak begitu diperhitungkan, barangkali ini adalah option
yang anda kehendaki.
Menghitung Memory
Bagaimana cara menghitung memory yang diperlukan
oleh MySQL dengan mudah ? Kita dapat menggunakan
rumus sederhana berikut ini.
Memory=key_buffer+
(sort_buffer_size+read_buffer_size)*max_con
nections
MySql Cluster
Kemampuan clustering memungkinkan sebuah database
tetap hidup dalam waktu yang lama. MySQL berani
menjanjikan angka 99.999 persen ketersediaan
databasenya.
Sederhananya, dalam satu tahun kira-kira hanya lima
menit waktu database itu tidak hidup.
MySQL Cluster menggunakan mesin penyimpanan
cluster NDB yang mampu menjalankan beberapa
MySQL Server di dalam sebuah cluster.
MySql Cluster
Dengan MySQL Cluster dapat membagi pekerjaan
database ke beberapa server, sehingga dalam
menyelesaikan pekerjaannya, server menjadi lebih
ringan. Secara otomatis beberapa server tersebut akan
melakukan sincronisasi secara realtime melalui Server
Database Manajemen.
Mysql cluster dapat bekerja dengan hardware/perangkat
keras yang sangat murah,
dan tidak membutuhkan perangkat keras dan lunak
dengan spesifikasi khusus
SYARAT YANG DIPERLUKAN :
* 3 PC Hardware : (1 pc) Management Server (2 pc)
* User root dan password untuk instalasi dan
konfigurasi.
* Source mysql
* Source mysql-proxy
* Konektivitas jaringan (TCP/IP).
* Tabel di buat harus ber-ENGINE=NDBCLUSTER
MySql Cluster
DESAIN SISTEM
* MySQL-A ~ MANAGEMENT SERVER (NDB MGM)
* MySQL-B ~ NODE 1 ~ DATABASE SERVER
* MySQL-C ~ NODE 2 ~ DATABASE SERVER
MySql Cluster
Replication
Dengan menggunakan replication memungkinkan
didapatkan backup yang sempurna dari suatu
database MySQL yang besar dan aktif tanpa
melakukan penghentian dari server yang
bersangkutan. Tanpa replikasi, backup akan
memperlambat sistem dan ada kemungkinan
data yang tidak konsisten, karena bisa saja satu
tabel berubah sementara tabel lain yang
berhubungan tidak berubah dan sedang di-
backup.
Metoda alternatif replikasi MySQL menjamin
backup sempurna tanpa harus menghentikan
server tiap hari.
Untuk menjamin replikasi berjalan lancar, hanya
diperlukan penambahan beberapa baris di file
konfigurasi (yaitu my.cnf) pada server master dan server
slave. Jika server masih baru, hanya diperlukan peng-
copy-an database pada server master ke server slave.
Kemudian mengaktifkan slave untuk mulai melakukan
replikasi.
Replication
Master with
Slave
Master
Slave
Master with Many Slaves
Slave SlaveSlave Slave Slave
Master
High Profile User

NASA

Yahoo: Finance, News in Asia & Europe, Sports...

Slashdot.org, Freshmeat.net & Linux.com

Nortel (InSight) / Ericsson / Alcatel / Telia / Nokia

Motorola

Compaq
Free VS Pay
To be continue ….............
Source : http://infokomtek.com/berita-it/tuning-mysql-dengan-
etcmycnf-file
MySQL dikembangkan sekitar tahun 1994 oleh sebuah
perusahaan pengembang software dan konsultan database
bernama MYSQL AB yang berada di Swedia.
Waktu itu perusahaan tersebut masih bernama
TcX DataKonsult AB, dan tujuan awal dikembangkannya
MySQL adalah untuk mengembangkan aplikasi
berbasis web pada client
Pendahuluan
Replication

MySQL supports many sites that need high reliability

This is done by replicating the system to many machines

Examples of users are
 Yahoo Finance (And other parts of Yahoo)
 Mobile.de (sells used cars in Germany, Over 270 Million
page views per month with 49 MySQL slaves)
 slashdot.org
Replication Technology

The single Master keeps binary log of SQL commands that
update data

Slaves connect to the master or another slave to read, and
rerun the updates

In MySQL 4.0 the slaves use two threads
 One to read the all queries
 One to actually do the updates

This makes sure that every slave has all data even if the
master goes down while the slave is working on a slow query

Mais conteúdo relacionado

Semelhante a MYSQL_TUNING

Ws 01-install appserv+xampp+konfigurasi file
Ws 01-install appserv+xampp+konfigurasi fileWs 01-install appserv+xampp+konfigurasi file
Ws 01-install appserv+xampp+konfigurasi fileWahiduna ElQudsy
 
Kelebihan dan kekurangan database engine
Kelebihan dan kekurangan database engineKelebihan dan kekurangan database engine
Kelebihan dan kekurangan database engineroji muhidin
 
PEMBUATAN TABEL DALAM DATABASE
PEMBUATAN TABEL DALAM DATABASEPEMBUATAN TABEL DALAM DATABASE
PEMBUATAN TABEL DALAM DATABASERäjù GùÑáwàn
 
Cara replikasi
Cara replikasiCara replikasi
Cara replikasichrezjohn
 
Tugas ii 0317_arie firmandani_1512510445
Tugas ii  0317_arie firmandani_1512510445Tugas ii  0317_arie firmandani_1512510445
Tugas ii 0317_arie firmandani_1512510445Arie Firmandani
 
TA MySQL Master- Slave Replication
TA MySQL Master- Slave ReplicationTA MySQL Master- Slave Replication
TA MySQL Master- Slave ReplicationOktavianip34
 
SIM, Yasmin Al-Hakim, Hapzi Ali, Sistem Manajemen Database, Universitas Mercu...
SIM, Yasmin Al-Hakim, Hapzi Ali, Sistem Manajemen Database, Universitas Mercu...SIM, Yasmin Al-Hakim, Hapzi Ali, Sistem Manajemen Database, Universitas Mercu...
SIM, Yasmin Al-Hakim, Hapzi Ali, Sistem Manajemen Database, Universitas Mercu...Yasmin Al-Hakim
 
Bab12 backup dan restore basis data
Bab12 backup dan restore basis dataBab12 backup dan restore basis data
Bab12 backup dan restore basis dataAgung Sakepris
 
Pengolahan Database Dengan MySQL
Pengolahan Database Dengan MySQLPengolahan Database Dengan MySQL
Pengolahan Database Dengan MySQLI Putu Hariyadi
 
Pembuatan tabel dalam database
Pembuatan tabel dalam databasePembuatan tabel dalam database
Pembuatan tabel dalam databaseShityNurjannah
 
Tugas 2 0317 (Individu)
Tugas 2  0317 (Individu)Tugas 2  0317 (Individu)
Tugas 2 0317 (Individu)RiaWahyuni5
 

Semelhante a MYSQL_TUNING (20)

Ws 01-install appserv+xampp+konfigurasi file
Ws 01-install appserv+xampp+konfigurasi fileWs 01-install appserv+xampp+konfigurasi file
Ws 01-install appserv+xampp+konfigurasi file
 
Bab. 1
Bab. 1Bab. 1
Bab. 1
 
1
11
1
 
Kelebihan dan kekurangan database engine
Kelebihan dan kekurangan database engineKelebihan dan kekurangan database engine
Kelebihan dan kekurangan database engine
 
PEMBUATAN TABEL DALAM DATABASE
PEMBUATAN TABEL DALAM DATABASEPEMBUATAN TABEL DALAM DATABASE
PEMBUATAN TABEL DALAM DATABASE
 
Cara replikasi
Cara replikasiCara replikasi
Cara replikasi
 
Pengantar MySQL
Pengantar MySQL Pengantar MySQL
Pengantar MySQL
 
Tugas ii 0317_arie firmandani_1512510445
Tugas ii  0317_arie firmandani_1512510445Tugas ii  0317_arie firmandani_1512510445
Tugas ii 0317_arie firmandani_1512510445
 
TA MySQL Master- Slave Replication
TA MySQL Master- Slave ReplicationTA MySQL Master- Slave Replication
TA MySQL Master- Slave Replication
 
SIM, Yasmin Al-Hakim, Hapzi Ali, Sistem Manajemen Database, Universitas Mercu...
SIM, Yasmin Al-Hakim, Hapzi Ali, Sistem Manajemen Database, Universitas Mercu...SIM, Yasmin Al-Hakim, Hapzi Ali, Sistem Manajemen Database, Universitas Mercu...
SIM, Yasmin Al-Hakim, Hapzi Ali, Sistem Manajemen Database, Universitas Mercu...
 
Bab12 backup dan restore basis data
Bab12 backup dan restore basis dataBab12 backup dan restore basis data
Bab12 backup dan restore basis data
 
Database dan MySQL
Database dan MySQLDatabase dan MySQL
Database dan MySQL
 
Rekweb
RekwebRekweb
Rekweb
 
Pengolahan Database Dengan MySQL
Pengolahan Database Dengan MySQLPengolahan Database Dengan MySQL
Pengolahan Database Dengan MySQL
 
Pembuatan tabel dalam database
Pembuatan tabel dalam databasePembuatan tabel dalam database
Pembuatan tabel dalam database
 
Tugas 2 0317 (Individu)
Tugas 2  0317 (Individu)Tugas 2  0317 (Individu)
Tugas 2 0317 (Individu)
 
Management database
Management databaseManagement database
Management database
 
A z cloud database
A z cloud databaseA z cloud database
A z cloud database
 
Mysql rahmat
Mysql rahmatMysql rahmat
Mysql rahmat
 
Mysql rahmat
Mysql rahmatMysql rahmat
Mysql rahmat
 

Mais de chephz DJ

Fit 23 persentasi fit lukman
Fit 23 persentasi fit lukmanFit 23 persentasi fit lukman
Fit 23 persentasi fit lukmanchephz DJ
 
Fit 15 ambie 2012
Fit 15 ambie   2012Fit 15 ambie   2012
Fit 15 ambie 2012chephz DJ
 
Fit 14 bangga_dasar_linux
Fit 14 bangga_dasar_linuxFit 14 bangga_dasar_linux
Fit 14 bangga_dasar_linuxchephz DJ
 
Fit 13 : Kenakalan Remaja di Era Informatika
Fit 13 : Kenakalan Remaja di Era InformatikaFit 13 : Kenakalan Remaja di Era Informatika
Fit 13 : Kenakalan Remaja di Era Informatikachephz DJ
 
Fit 13 penetration test 1
Fit 13 penetration test 1Fit 13 penetration test 1
Fit 13 penetration test 1chephz DJ
 
Fit 11 surat kuasa pp
Fit 11 surat kuasa ppFit 11 surat kuasa pp
Fit 11 surat kuasa ppchephz DJ
 
Fit 01 cecep_fit
Fit 01 cecep_fitFit 01 cecep_fit
Fit 01 cecep_fitchephz DJ
 
FIT 10 - Hargun - Cyberoam
FIT 10 - Hargun - CyberoamFIT 10 - Hargun - Cyberoam
FIT 10 - Hargun - Cyberoamchephz DJ
 
Dchoice band profile
Dchoice band profileDchoice band profile
Dchoice band profilechephz DJ
 
Fit 06 kustiana
Fit 06 kustianaFit 06 kustiana
Fit 06 kustianachephz DJ
 
Fit 09 retno_googling
Fit 09 retno_googlingFit 09 retno_googling
Fit 09 retno_googlingchephz DJ
 
Fit 07 fauzi_google
Fit 07 fauzi_googleFit 07 fauzi_google
Fit 07 fauzi_googlechephz DJ
 
Fit 05 sunandar_sejarah_email_dan_seluk_beluk
Fit 05 sunandar_sejarah_email_dan_seluk_belukFit 05 sunandar_sejarah_email_dan_seluk_beluk
Fit 05 sunandar_sejarah_email_dan_seluk_belukchephz DJ
 
Fit 07 ihak_pengertian_hub_switch_dan_router
Fit 07 ihak_pengertian_hub_switch_dan_routerFit 07 ihak_pengertian_hub_switch_dan_router
Fit 07 ihak_pengertian_hub_switch_dan_routerchephz DJ
 
Fit 05 awang_adsense
Fit 05 awang_adsenseFit 05 awang_adsense
Fit 05 awang_adsensechephz DJ
 
Fit 04 sandy
Fit 04 sandyFit 04 sandy
Fit 04 sandychephz DJ
 
Fit 04 reza_islam_dan_teknologi_informasi_presentasi
Fit 04 reza_islam_dan_teknologi_informasi_presentasiFit 04 reza_islam_dan_teknologi_informasi_presentasi
Fit 04 reza_islam_dan_teknologi_informasi_presentasichephz DJ
 
Fit 03 aprizal
Fit 03 aprizalFit 03 aprizal
Fit 03 aprizalchephz DJ
 
Fit 02 cecep_map
Fit 02 cecep_mapFit 02 cecep_map
Fit 02 cecep_mapchephz DJ
 
3 Basic Technic For Bass Player
3 Basic Technic For Bass Player3 Basic Technic For Bass Player
3 Basic Technic For Bass Playerchephz DJ
 

Mais de chephz DJ (20)

Fit 23 persentasi fit lukman
Fit 23 persentasi fit lukmanFit 23 persentasi fit lukman
Fit 23 persentasi fit lukman
 
Fit 15 ambie 2012
Fit 15 ambie   2012Fit 15 ambie   2012
Fit 15 ambie 2012
 
Fit 14 bangga_dasar_linux
Fit 14 bangga_dasar_linuxFit 14 bangga_dasar_linux
Fit 14 bangga_dasar_linux
 
Fit 13 : Kenakalan Remaja di Era Informatika
Fit 13 : Kenakalan Remaja di Era InformatikaFit 13 : Kenakalan Remaja di Era Informatika
Fit 13 : Kenakalan Remaja di Era Informatika
 
Fit 13 penetration test 1
Fit 13 penetration test 1Fit 13 penetration test 1
Fit 13 penetration test 1
 
Fit 11 surat kuasa pp
Fit 11 surat kuasa ppFit 11 surat kuasa pp
Fit 11 surat kuasa pp
 
Fit 01 cecep_fit
Fit 01 cecep_fitFit 01 cecep_fit
Fit 01 cecep_fit
 
FIT 10 - Hargun - Cyberoam
FIT 10 - Hargun - CyberoamFIT 10 - Hargun - Cyberoam
FIT 10 - Hargun - Cyberoam
 
Dchoice band profile
Dchoice band profileDchoice band profile
Dchoice band profile
 
Fit 06 kustiana
Fit 06 kustianaFit 06 kustiana
Fit 06 kustiana
 
Fit 09 retno_googling
Fit 09 retno_googlingFit 09 retno_googling
Fit 09 retno_googling
 
Fit 07 fauzi_google
Fit 07 fauzi_googleFit 07 fauzi_google
Fit 07 fauzi_google
 
Fit 05 sunandar_sejarah_email_dan_seluk_beluk
Fit 05 sunandar_sejarah_email_dan_seluk_belukFit 05 sunandar_sejarah_email_dan_seluk_beluk
Fit 05 sunandar_sejarah_email_dan_seluk_beluk
 
Fit 07 ihak_pengertian_hub_switch_dan_router
Fit 07 ihak_pengertian_hub_switch_dan_routerFit 07 ihak_pengertian_hub_switch_dan_router
Fit 07 ihak_pengertian_hub_switch_dan_router
 
Fit 05 awang_adsense
Fit 05 awang_adsenseFit 05 awang_adsense
Fit 05 awang_adsense
 
Fit 04 sandy
Fit 04 sandyFit 04 sandy
Fit 04 sandy
 
Fit 04 reza_islam_dan_teknologi_informasi_presentasi
Fit 04 reza_islam_dan_teknologi_informasi_presentasiFit 04 reza_islam_dan_teknologi_informasi_presentasi
Fit 04 reza_islam_dan_teknologi_informasi_presentasi
 
Fit 03 aprizal
Fit 03 aprizalFit 03 aprizal
Fit 03 aprizal
 
Fit 02 cecep_map
Fit 02 cecep_mapFit 02 cecep_map
Fit 02 cecep_map
 
3 Basic Technic For Bass Player
3 Basic Technic For Bass Player3 Basic Technic For Bass Player
3 Basic Technic For Bass Player
 

MYSQL_TUNING

  • 1. High Availability MySqlHigh Availability MySql MySQL AB: Creators of MySQL DB
  • 2. Merupakan aplikasi RDBMS Opnsource Dioptimalkan untuk kecepatan, kehandalan dan beban tinggi – dengan fitur lebih banyak. Sangat baik, didukung dan didokumentasikan - mudah untuk menginstal, mengkonfigurasi dan mengelola Banyak digunakan di seluruh dunia Rendah biaya kepemilikan - Dual-berlisensi di bawah lisensi GPL dan Komersial Apa dan mengapa Mysql?
  • 3. Bagaimana Optimalisai Mysql? • Tuning • Replication • Clustering
  • 4. • Menghindari kegagalan • redundansi dan failover • Skalabilitas Mengapa ? Aplikasi-aplikasi database dituntut untuk mampu melayani banyak akses data. Karena memang database server telah di rancang untuk dapat melayani beragam jenis akses data. Saat ini aplikasi databse semakin berkembang, baik dalam hal kegunaan, ukuran, maupun kompleksitas.
  • 5. Tuning Mysql ? Untuk mengoptimalisasi server dengan trafic tinggi, paling tidak ada 3 titik yang harus diperhatikan. Apache, MySQL, Aplikasi itu sendiri. Sebenarnya ada banyak titik lagi yang harus di optimalisasi, tapi dengan tuning 3 hal diats sudah cukup signifikan membuat laju komputer server bekerja di trafic tinggi. Optimalisasi MySQL biasanya hanya terpusat di file /etc/mysql/my.cnf. Yang cukup penting adalah setting variable max_connections, key_buffer dan table_cache.
  • 6. max_connections max_connections adalah maksimum sambungan yang dapat dilakukan dalam waktu sekaligus, kalau website anda sangat sibuk, semakin besar tentunya akan semakin bagus, akan tetapi sudah pasti bahwa karena resource server akan semakin banyak dipakai maka CPU atau memory anda akan semakin termakan oleh proses mysql. Karena itu, nilai max_connections dapat anda sinkronkan dengan besar memory anda dan akses maksimum Apache anda, di MaxClient. Tidak ada artinya anda perbesar akan tetapi MaxClient di Apache anda sangat kecil Tuning Mysql
  • 7. Tuning Mysql query_cache_size Apabila MySQL anda sibuk dan selalu mengulang-ulang query yang sama, maka settting query_cache_size anda perlu anda perhatikan. query_cache_size akan menyimpan query yang berulang, sehingga akan mempercepat kerja MySQL anda untuk query yang sama. Karena query yang sebelumnya disimpan dalam memory cache.
  • 8. Tuning Mysql key_buffer_size Data base menggunakan key index. Karena itu apabila index ini tersimpan dalam satu memori secara utuh, maka sudah tentu proses MySQL anda akan semakin cepat mendapatkan hasil dari query yang diinginkan. Secara ideal semua index akan bagus tersimpan dalam memory ini, akan tetapi anda perlu juga melihat kemampuan kapasitas memory anda.
  • 9. Tuning Mysql table_cache Apabila MySQL anda banyak menggunakan table query, maka besar memori ini juga perlu anda perhatikan. Karena akan mempercepat proses query yang berhubungan dengan table. Default memory ini adalah 64Kb.
  • 10. Tuning Mysql sort_buffer Jika MySQL anda memiliki query atau operasi myisamchk atau sort ? Maka option ini sangat penting untuk diperhatikan. Dengan memasang buffer yang besar tentunya anda akan melakukan sorting secara besar juga. Nah sudah pasti sorting anda akan semakin cepat selesai.
  • 11. Tuning Mysql read_rnd_buffer_size read_rnd_buffer_size digunakan setelah kita melakukan sorting. Yaitu untuk memproses row dari query sorting yang telah kita lakukan. Apabila query anda sering memakai ORDER BY, maka option ini perlu anda perhatikan. Anda dapat menghitung besar buffer ini dengan logika 1 MB adalah 1KB, jadi apabila memory server anda adalah 1GB, maka anda dapat mengesetnya sebesar 1MB.
  • 12. Tuning Mysql thread_cache Apabila server kita sibuk dengan banyaknya query dan memerlukan respon yang sangat cepat, maka thread_cache adalah option yang perlu kita perhatikan. Tetapi semakin besar nilai ini, akan semakin tinggi load CPU.
  • 13. Tuning Mysql tmp_table_size tmp_table_size akan memberikan kesempatan kepada MySQL untuk menyimpan table ke dalam harddisk yang dianggap sebagai memory. Sudah tentu tmp_table_size akan memperlambat kecepatan MySQL. Apabila anda mempunyai memory yang minim dan kecepatan MySQL tidak begitu diperhitungkan, barangkali ini adalah option yang anda kehendaki.
  • 14. Menghitung Memory Bagaimana cara menghitung memory yang diperlukan oleh MySQL dengan mudah ? Kita dapat menggunakan rumus sederhana berikut ini. Memory=key_buffer+ (sort_buffer_size+read_buffer_size)*max_con nections
  • 15. MySql Cluster Kemampuan clustering memungkinkan sebuah database tetap hidup dalam waktu yang lama. MySQL berani menjanjikan angka 99.999 persen ketersediaan databasenya. Sederhananya, dalam satu tahun kira-kira hanya lima menit waktu database itu tidak hidup. MySQL Cluster menggunakan mesin penyimpanan cluster NDB yang mampu menjalankan beberapa MySQL Server di dalam sebuah cluster.
  • 16. MySql Cluster Dengan MySQL Cluster dapat membagi pekerjaan database ke beberapa server, sehingga dalam menyelesaikan pekerjaannya, server menjadi lebih ringan. Secara otomatis beberapa server tersebut akan melakukan sincronisasi secara realtime melalui Server Database Manajemen. Mysql cluster dapat bekerja dengan hardware/perangkat keras yang sangat murah, dan tidak membutuhkan perangkat keras dan lunak dengan spesifikasi khusus
  • 17. SYARAT YANG DIPERLUKAN : * 3 PC Hardware : (1 pc) Management Server (2 pc) * User root dan password untuk instalasi dan konfigurasi. * Source mysql * Source mysql-proxy * Konektivitas jaringan (TCP/IP). * Tabel di buat harus ber-ENGINE=NDBCLUSTER MySql Cluster
  • 18. DESAIN SISTEM * MySQL-A ~ MANAGEMENT SERVER (NDB MGM) * MySQL-B ~ NODE 1 ~ DATABASE SERVER * MySQL-C ~ NODE 2 ~ DATABASE SERVER MySql Cluster
  • 19. Replication Dengan menggunakan replication memungkinkan didapatkan backup yang sempurna dari suatu database MySQL yang besar dan aktif tanpa melakukan penghentian dari server yang bersangkutan. Tanpa replikasi, backup akan memperlambat sistem dan ada kemungkinan data yang tidak konsisten, karena bisa saja satu tabel berubah sementara tabel lain yang berhubungan tidak berubah dan sedang di- backup.
  • 20. Metoda alternatif replikasi MySQL menjamin backup sempurna tanpa harus menghentikan server tiap hari. Untuk menjamin replikasi berjalan lancar, hanya diperlukan penambahan beberapa baris di file konfigurasi (yaitu my.cnf) pada server master dan server slave. Jika server masih baru, hanya diperlukan peng- copy-an database pada server master ke server slave. Kemudian mengaktifkan slave untuk mulai melakukan replikasi. Replication
  • 22. Master with Many Slaves Slave SlaveSlave Slave Slave Master
  • 23. High Profile User  NASA  Yahoo: Finance, News in Asia & Europe, Sports...  Slashdot.org, Freshmeat.net & Linux.com  Nortel (InSight) / Ericsson / Alcatel / Telia / Nokia  Motorola  Compaq
  • 25. To be continue …............. Source : http://infokomtek.com/berita-it/tuning-mysql-dengan- etcmycnf-file
  • 26. MySQL dikembangkan sekitar tahun 1994 oleh sebuah perusahaan pengembang software dan konsultan database bernama MYSQL AB yang berada di Swedia. Waktu itu perusahaan tersebut masih bernama TcX DataKonsult AB, dan tujuan awal dikembangkannya MySQL adalah untuk mengembangkan aplikasi berbasis web pada client Pendahuluan
  • 27. Replication  MySQL supports many sites that need high reliability  This is done by replicating the system to many machines  Examples of users are  Yahoo Finance (And other parts of Yahoo)  Mobile.de (sells used cars in Germany, Over 270 Million page views per month with 49 MySQL slaves)  slashdot.org
  • 28. Replication Technology  The single Master keeps binary log of SQL commands that update data  Slaves connect to the master or another slave to read, and rerun the updates  In MySQL 4.0 the slaves use two threads  One to read the all queries  One to actually do the updates  This makes sure that every slave has all data even if the master goes down while the slave is working on a slow query