SlideShare uma empresa Scribd logo
1 de 8
Baixar para ler offline
Bagaimana Menawarkan
    Sesuatu Tanpa
      Penolakan?

Apa ya ng Anda i nginka n? Ditola k me na war kan bis nis Anda
          atau Ditola k me na war kan ci nta Anda?




                Oleh: Agus Salim
                Buku-Profitable




                     www.buku-profitable.com

            Copyright © 2006, www.buku-profitable.com. All rights reserved.
Message from author…


                     Hi there…

                     Kali ini Saya bersama 3 profesional sekaligus akan memberi Anda
                     informasi yang sangat luar biasa tentang “Bagaimana menawarkan
                     sesuatu tanpa penolakan?”

                     Saya bertaruh 90% kemungkinan Anda akan menemukan hal-hal
                     yang luarbiasa, hal-hal diujung pemikiran Anda, hal-hal yang tidak
                     pernah Anda sadari.

Hal-hal yang berupa tips-tips yang luar biasa ini berbsumber langsung dari 3 master
sekaligus yang telah berpengalaman puluhan tahun.


     100% Buku-Profitable!
     Anda sekarang memiliki dan dapat mendistribusikan eBook
     “teknik tinggi” ini!

     Anda dapat mencetak, mendistribusi-kan atau menjual kembali
     dengan harga terserah Anda (disarankan Rp. 19.000) dan simpan
     100% keuntungannya! Atau Anda diperbolehkan untuk meng-
     upload ke website anda untuk meningkatkan traffic dengan
     memberikan eBook ini secara cuma -cuma. Atau terserah Anda.

     Tetapi Anda harus ingat bahwa Anda dilarang memodifikasi eBook ini
     dengan jenis atau bentuk apapun.


EBook ini ditujukan untuk Anda yang suka mencari pengetahuan baru dan menerapkannya
dengan melakukan tindakan – tindakan mengubah hidup!



Enjoy!



Agus Salim, Publisher
www.buku-profitable.com




P.S. “Buku-Profitable” adalah buku-ebook yang profitable (menguntungkan). Selain Anda
akan mendapatkan informasi berharga didalamnya, Anda juga bisa menghasilkan uang dari
ebook tersebut. Kunjungi www.buku-profitable.com, dan/atau
www.buku-profitable.com/recommend (Buku-Profitable yang disarankan).



                   Copyright © 2006, www.buku-profitable.com. All rights reserved.
TENTANG EBOOK INI




Di dalam eBook ini Anda akan menemukan trik-trik tingkat tinggi dari para master u
                                                                                 ntuk
menghindari dan mengatasi penolakan. Walapun buku ini cukup singkat tapi sangat
“mematikan”. Orang lain menghabiskan ratusan dollar hanya untuk mengetahui informasi
“teknik tingkat tinggi” ini.

Copyright © 2006, Buku-Profitable. All Rights Reserved.

eBook ini versi 1.0, released 18 Desember 2006.




                    Copyright © 2006, www.buku-profitable.com. All rights reserved.
Hidup Anda dipenuhi dengan penawaran-penawaran seperti ini:

    -   Anda menawarkan secangkir kopi kepada teman Anda…
    -   Anda menawarkan kemampuan Anda untuk bekerja di perusahaan (melamar
        pekerjaan)…
    -   Anda menawarkan ide brilliant kepada atasan Anda…
    -   Anda menawarkan sebuah bisnis…
    -   Anda menawarkan bisnis MLM Anda…
    -   Anda menawarkan diri Anda untuk lawan jenis Anda…
    -   Anda menawarkan apapun yang bisa Anda jual kepada orang lain…

Berapa kali Anda menawarkan sesuatu diakhiri dengan penolakan?

Bagaimana meminimalkan resiko Anda untuk ditolak? Melalui buku ini Saya akan
memberikan trik-trik penawaran yang hampir tidak mungkin ditolak!

Trik-trik ini mungkin tidak pernah Anda pikirkan sebelumnya. Trik-trik ini bersumber dari para
master yang telah berpengalaman puluhan tahun. Lets get that tricks…


                           “Prinsip Tidak Setuju – Big Al”
Baiklah, kita muali dari seorang master network marketing yang berpengalaman lebih dari 31
tahun, Tom Schreiter adalah salah satu trainer terbaik dengan pengalaman yang l as di
                                                                                   u
segala jenis industri network marketing!

Salah satu rahasia terbaik dari Tom “Big Al” Schreiter adalah “Prinsip Tidak setuju – Big Al”

Ia membeberkan rahasia eksklusif ini dalam wawancara $200 nya. Perhatikan, Orang lain
perlu mengeluarkan uang lebih dari $200. Ia mematok tarif lebih dari $200 per jam untuk
konsultasi.

“Prinsip tidak setuju – Big Al” akan menjadikan pernyataan bebas-penolakan untuk
menawarkan sesuatu kepada orang lain.

Pernahkah Anda mendengar kata-kata seperti ini…

“Kesan pertama begitu memikat, selanjutnya terserah Anda. ”

Kalimat itu benar-benar berhubungan dengan prinisp ini… Jadi apapun yang Anda tawarkan
tergantung dari kesan pertama orang lain kepada Anda.

Jadi, kuncinya Ada pada pernyataan awal Anda!

Jika pernyataan awal Anda bagus, mereka akan bersama Anda, mereka akan mencari alasan
untuk setuju dengan yang Anda tawarkan. Dan sebaliknya, jika peryataan awal Anda buruk,
tidak peduli sebagus apa presentasi Anda, itu tidak akan berhasil. Jadi kita harus berhasil di
pernyataan awal untuk mendapatkan perhatian mereka, lalu Anda memiliki pendengar.

Baiklah, sekarang kita perlu mengetahui bagaimana membuat pernyataan yang bebas-
penolakan dalam percakapan.

Ini contoh prinsip bagaimana Anda mendapatkan orang berhubungan dengan Anda yang
bebas-penolakan dan menjadikannya pengalaman yang seru…

Inilah prinsip yang disebut “Prinsip tidak setuju – Big Al”.

Itu akan menjadi seperti ini: Untuk mengambil kontorl percakapan, Anda harus tidak setuju
dengan lawan bicara Anda.




                      Copyright © 2006, www.buku-profitable.com. All rights reserved.
Dengan kata lain, tidak ada percakapan kecuali ketidaksetujuan. Karena jika setiap orang
setuju, jika Anda bicara sesuatu dan mereka setuju, mereka akan memasukkan tangan
mereka ke saku celana sambil berkata “uh huh, uh huh, uh huh”.

Dunia ini akan sangat membosankan, bukan?

Perhatikan contoh ini…

Bayangkan Saya adalah teman Anda dan kita sedang duduk berdua saling berhadapan.

Anda melihat kepada Saya dan mengatakan, “Hey, Salim, pekerjaanmu tidak bagus,
pekerjaan yang jelek. Kamu perlu kesempatan hebat dengan bisnis Saya”.

Sekarang, untuk mengambil alih pecakapan itu, Saya harus tidak setuju. Jadi apa yang akan
Saya pikirkan adalah Saya harus mempertahankannya dengan mengatakan bahwa
pekerjaan Saya hebat. Saya harus mengatakan seperti ini…

“Tidak juga, ini pekerjaan bagus. Saya tahu Saya hanya bekerja sehari seminggu, tapi,
tahukah, jika Saya sakit hari itu, Saya seminggu penuh bisa libur.”

“Saya tidak mendapat banyak dari pekerjaan Saya, tapi Saya tidak cemas harus membayar
pajak. Itu perkejaan bagus.”

Sekarang itu kedengarannya seperti seseorang yang mencintai perkerjaan mereka?

Ya.

Setelah penyataan awal yang buruk itu, sebaik apapun Anda melakukan presentasi untuk
menawarkan bisnis Anda, Anda akan ditolak!

Tapi jika Anda memahami “Prinsip tidak setuju – Big Al”, Anda akan mengatakan, “Hey,
Salim, Saya yakin kamu punya pekerjaan yang enak. Kamu hanya perlu bekerja sehari
seminggu. Kamu punya banyak waktu luang. Itu pasti menyenangkan bahkan kamu tidak
perlu membayar banyak pajak.”

Sekarang, supaya Saya bisa berpartisipasi, Saya harus tidak setuju.

Saya harus mengatakan seperti ini…

“Tidak, tidak begitu bagus. Saya hanya bekerja sehari seminggu. Saya tidak mendapatkan
begitu banyak uang u   ntuk beli makan. Itu tidak menyenangkan. Saya harap Saya punya
kesempatan yang lebih baik.”

Apakah kedengarannya seperti orang yang mencintai pekerjaan?

Tidak.

Kedengarannya seperti orang yang membutuhkan kesempatan?

Ya.

Pernyataan awal Anda baik, Saya akan setuju dengan Anda, mungkin penawaran bisnis
Anda tidak akan Saya tolak mentah-mentah.

Dua contoh pada orang yang sama. Tapi hanya apa yang Anda katakan dan apa yang Anda
lakukan, itu membuat apakah Saya menjadi pendengar yang baik untuk penawaran Anda
atau tidak.




                    Copyright © 2006, www.buku-profitable.com. All rights reserved.
Jadi ketika kita mendapatkan orang dan kita berkata, kita punya kesempatan baik itu, ini
cukup hebat. Apa yang akan mereka katakan supaya mereka tetap berpartisipasi? Mereka
harus setuju.

Hebat, bukan?

Ketika kita tahu itu bekerja dengan baik, hidup akan terasa lebih mudah.

Dan setelah kita mempelajarinya, kita dapat membuat penawaran apapun hampir bebas-
penolakan.

Mengerti bahwa kebanyakan orang selalu ingin tidak setuju. Yang harus Anda lakukan adalah
membayangkan jawaban seperti apa yang Anda inginkan dari mereka. Kedengarannya cukup
mudah, tapi bagaimana hal itu bekerja di dunia nyata. Jangan salahkan Saya, Saya tidak
mencipatakan itu, Anda tahu, Saya hanya memberitahu Anda.

Kembangkan prinsip ini dengan kreatifitas Anda…

Anda mungkin akan lebih baik dalam menawarkan cinta Anda… ;-) Good luck!


          Kata-kata Magis yang Mengurangi Resiko Penolakan
Dari buku “Tested Sentences That Sells”, karya Elmer Wheller sang master.

Perhatikan, Wheller telah melakukan riset selama 10 tahun yang akan menjadikan
keuntungan untuk Anda hari ini dengan mengurangi resiko penolakan untuk apa yang Anda
tawarkan.

Ini adalah contoh-contoh hebat dari Wheller… kuncinya Adalah dengan menanyakan
pertanyaan yang TEPAT…

Kalimat ini telah terbukti sukses supaya pelanggan bengkel Anda mau mengganti oli-nya.
Anda tahu kalimat ini tidak berguna, “Can I check your oil?” (Boleh saya cek oli Anda? –red.)
Pertanyaan ini lebih mudah dijawab dengan “tidak”. Pertanyaan terbaik yang Wheller
temukan adalah “Is your o at the safe driving level?” (Apakah oli Anda pada level aman
                            il
untuk kendaraan? –red.) Pertanyaan ini berhasil 58% setiap kali.

Wheller juga menemukan jika seorang waiter bertanya, “Would you care to order a red or
white wine with your dinner?” (Apakah Anda mau memesan wine merah atau putih bersama
makan malam Anda? –red. Maaf bahasa inggris saya kurang baik, tapi kira-kira seperti itu;)
Pertanyaan itu dapat menggandakan penjualan wine tersebut.

Atau, pertanyaan yang sering kita dengar dari waiter, “Small or larger?” (Besar atau kecil? –
red.) jawaban biasanya adalah “I’ll take the samall” (Saya ambil yang kecil. –red.) Ubah
pertanyaannya menjadi “Large one?” (yang besar? –red) terbukti 7 dari 10 orang akan
mengatakan “ya”.

Jadi Anda harus pinter-pinter membuat pertanyaan yang tepat sehingga orang lain akan
setuju dengan apa yang Anda tawarkan.

Elemen hebat yang ditemukan Wheller adalah…

    1.   Tanyakan pertanyaan yang menembus pertentangan mental lawan bicara Anda.
         Yaitu pertanyaan yang jangan sampai lawan bicara Anda mengatakan “So what gitu
         loh.”

         Contoh: “Apakah Anda peduli pada masa depan keuangan Anda?” jika ya… coba
         kunjungi www.buku-profitable.com untuk keamanan masa depan keuangan Anda.




                     Copyright © 2006, www.buku-profitable.com. All rights reserved.
Dengan pertanyaan itu… banyak orang yang peduli dengan keuangannya, sulit untuk
        menjawabnya, “Saya tidak peduli! Tersertah saya mau miskin, melarat, kere dan
        kelaparan, saya tidak peduli dijauhi wanita karena kemiskinan saya.” Secara mental
        orang takut untuk menjadi miskin d kelaparan. Walapun Anda akan tetap miskin
                                             an
        jika tidak mengunjungi web site tersebut… cuma bercanda ;-)

        Anda mungkin menemukan ebook ini dari web site tersebut.

   2.   Mengemas kata-kata untuk memberikan pilihan antara sesuatu dengan susuatu,
        bukan sesuatu dengan tidak ada. Seperti pada contoh “red or white wine”.

        Dengan pertanyaan yang TEPAT, Anda akan mendapatkan jawaban yang Anda
        inginkan.

        Check this out…

        Pertanyaan ini akan cocok untuk Anda yang menawarkan makanan secara basa-basi,
        maksudnya jika Anda tidak ingin direpotkan oleh teman Anda yang sedang
        berkunjung kerumah tapi Anda harus menawarkan makan… inilah pertanyaan yang
        TEPAT…

        “Mau makan nggak?”

        Pertanyaan itu lebih mudah dijawab “nggak usah…” kecuali teman Anda sedang
        benar-benar lapar.

        Tapi jika Anda memang serius untuk memberikan suatu makanan pada tamu atau
        teman Anda, ini adalah pertanyaan yang TEPAT…

        “Mau makan atau mau ngemil?”

        Setidaknya teman Anda akan menjawab, “ngemil… boleh juga”.

That’s it… Saya tahu Anda bisa lebih kreatif lagi… jawaban apa yang Anda inginkan, buat
pertanyaan yang TEPAT dan Anda bisa mengurangi resiko penolakan.

Semoga bisnis Anda lebih sukses dengan ide-ide yang tidak pernah Saya pikirkan selama
seperempat abad kebelakang. And thanks a loooooootttt… to the master, Elmer Wheller…


                                     Sense of Humor
STOP!!! Ladies… your class is over!

Buat yang ngerasa cewek; adek-adek, eneng-eneng, teteh-teteh, mbak-mbak, ibu-ibu, atau
nenek-nenek, ini bukan untuk Anda tapi untuk kaum Adam. Jadi berhenti disini dan tutup
buku ini… ;-) see you next…

Dan… cowok-cowok… bagi Anda yang playboy mungkin sudah tahu ide ini. Ide ini Saya
temukan dari seorang pengamat David Deida, dan ia juga seorang penulis buku “The Way of
the Superior Man.”

Ide ini cukup membantu para kaum Adam seperti Anda untuk mengatasi penolakan ketika
Anda mengajak seorang perempuan untuk berkenalan.

Idenya adalah…

“Kalau Anda bisa membuat wanita tertawa, Anda mungkin bisa membuatnya
melakukan apa saja.”




                    Copyright © 2006, www.buku-profitable.com. All rights reserved.
Dan ini contohnya…

David Deida menceritakan seorang temannya, yaitu seorang sales advertiseing di San
Diego…

Temannya itu mendekati seorang wanita di sebuah klub dan menawarkan wanita itu
minuman, wanita itu menolaknya. Lalu ia mengajak wanita itu berdansa dan jawabannya
tetap sama. Dia akhirnya bertanya, “Kalau begitu, bolehkah saya berdiri disini saja?” Wanita
itu tertawa dan akhirnya ia memberitahukan nama dan nomor teleponnya.

Anda tidak percaya dengan hal itu? Percayalah…

Ini bagian yang tak pernah bisa Saya lupakan…

Saya melakukan percobaan dengan mengirimkan SMS “biasa” pada seorang wanita untuk
mengajaknya berkenalan… ia tidak menjawab SMS itu… lalu Saya SMS sekali lagi, seperti
ini…

“Aku ingin mengenal kamu tapi aku tidak tahu apa yang harus aku lakukan. Jadi aku
mengirim SMS ini, boleh kenalan? Kalo gak boleh gpp… tapi bolehkan aku melamun disini
saja sendirian?”

Ia benar-benar menjawab SMS Saya!

Just try that at home! Anda akan terkejut… walapun mungkin hasilnya berbeda… tidak ada
salahnya untuk mencoba… good luck!

Akhirnya…

Penolakan adalah suatu pelajaran untuk Anda… tidak apa-apa jika Anda ditolak… itu tidak
masalah, walapun kita semua benci penolakan. Saya harap kita akan menemukan trik-trik
killer lainnya untuk menghindari penolakan. Jangan lupa bagi-bagi pengetahuannya sama
kita-kita! Ok.


Sukses untuk Anda,



Agus Salim, Publisher
www.buku-profitable.com




                     Copyright © 2006, www.buku-profitable.com. All rights reserved.

Mais conteúdo relacionado

Mais procurados

4 langkah jitu melakukan teknik closing
4 langkah jitu melakukan teknik closing4 langkah jitu melakukan teknik closing
4 langkah jitu melakukan teknik closingFaztrack Consulting
 
17 teknikclosing dewaekaprayoga
17 teknikclosing dewaekaprayoga17 teknikclosing dewaekaprayoga
17 teknikclosing dewaekaprayogaK DHANI DARMAWAN
 
Hypnoselling with undenied speaking
Hypnoselling with undenied speakingHypnoselling with undenied speaking
Hypnoselling with undenied speakingFori Suwargono
 
Teknik menjual produk
Teknik menjual produkTeknik menjual produk
Teknik menjual produkRicky Foeh
 
simple training material for salesforce 2
simple training material for salesforce 2simple training material for salesforce 2
simple training material for salesforce 2kristiyawan widyantoro
 
Sales Objections
Sales ObjectionsSales Objections
Sales ObjectionsAkash Shah
 
08. handling objection
08. handling objection08. handling objection
08. handling objectionsofyan mr
 
7 teknik sales skill untuk agen asuransi
7 teknik sales skill untuk agen asuransi7 teknik sales skill untuk agen asuransi
7 teknik sales skill untuk agen asuransihanomanise
 
6 trik khusus membuka percakapan
6 trik khusus membuka percakapan6 trik khusus membuka percakapan
6 trik khusus membuka percakapanFaztrack Consulting
 
Basic Sales Training
Basic Sales TrainingBasic Sales Training
Basic Sales TrainingKaleem Ahmad
 
Peranan Handling Customer Objection
Peranan Handling Customer ObjectionPeranan Handling Customer Objection
Peranan Handling Customer ObjectionKanaidi ken
 
Introduction Materi "Pelatihan SALES PLANNING & SALES MANAGEMENT"
Introduction Materi "Pelatihan SALES PLANNING & SALES MANAGEMENT"Introduction Materi "Pelatihan SALES PLANNING & SALES MANAGEMENT"
Introduction Materi "Pelatihan SALES PLANNING & SALES MANAGEMENT"Kanaidi Ken Part II
 
Consultative Sales Skills-Presented by Jeffrey Mesquita
Consultative Sales Skills-Presented by Jeffrey MesquitaConsultative Sales Skills-Presented by Jeffrey Mesquita
Consultative Sales Skills-Presented by Jeffrey MesquitaSCORE Atlanta
 

Mais procurados (20)

Handling objection panin
Handling objection paninHandling objection panin
Handling objection panin
 
4 langkah jitu melakukan teknik closing
4 langkah jitu melakukan teknik closing4 langkah jitu melakukan teknik closing
4 langkah jitu melakukan teknik closing
 
17 teknikclosing dewaekaprayoga
17 teknikclosing dewaekaprayoga17 teknikclosing dewaekaprayoga
17 teknikclosing dewaekaprayoga
 
Kejar Target
Kejar TargetKejar Target
Kejar Target
 
Hypnoselling with undenied speaking
Hypnoselling with undenied speakingHypnoselling with undenied speaking
Hypnoselling with undenied speaking
 
Teknik menjual produk
Teknik menjual produkTeknik menjual produk
Teknik menjual produk
 
Selling Skills for Property
Selling Skills for PropertySelling Skills for Property
Selling Skills for Property
 
simple training material for salesforce 2
simple training material for salesforce 2simple training material for salesforce 2
simple training material for salesforce 2
 
Kuda dan Orang Sales
Kuda dan Orang SalesKuda dan Orang Sales
Kuda dan Orang Sales
 
Sales Objections
Sales ObjectionsSales Objections
Sales Objections
 
08. handling objection
08. handling objection08. handling objection
08. handling objection
 
7 teknik sales skill untuk agen asuransi
7 teknik sales skill untuk agen asuransi7 teknik sales skill untuk agen asuransi
7 teknik sales skill untuk agen asuransi
 
6 trik khusus membuka percakapan
6 trik khusus membuka percakapan6 trik khusus membuka percakapan
6 trik khusus membuka percakapan
 
Basic Sales Training
Basic Sales TrainingBasic Sales Training
Basic Sales Training
 
Peranan Handling Customer Objection
Peranan Handling Customer ObjectionPeranan Handling Customer Objection
Peranan Handling Customer Objection
 
Marketing revolution
Marketing revolutionMarketing revolution
Marketing revolution
 
3 langkah mudah closing sales
3 langkah mudah closing sales3 langkah mudah closing sales
3 langkah mudah closing sales
 
24 teknik yang efektif dalam melakukan penutupan penjualan
24 teknik yang efektif dalam melakukan penutupan penjualan24 teknik yang efektif dalam melakukan penutupan penjualan
24 teknik yang efektif dalam melakukan penutupan penjualan
 
Introduction Materi "Pelatihan SALES PLANNING & SALES MANAGEMENT"
Introduction Materi "Pelatihan SALES PLANNING & SALES MANAGEMENT"Introduction Materi "Pelatihan SALES PLANNING & SALES MANAGEMENT"
Introduction Materi "Pelatihan SALES PLANNING & SALES MANAGEMENT"
 
Consultative Sales Skills-Presented by Jeffrey Mesquita
Consultative Sales Skills-Presented by Jeffrey MesquitaConsultative Sales Skills-Presented by Jeffrey Mesquita
Consultative Sales Skills-Presented by Jeffrey Mesquita
 

Semelhante a Bagaimana Menwarkan Sesuatu Tanpa Penolakan

10 Hukum Sukses Penjualan
10 Hukum Sukses Penjualan10 Hukum Sukses Penjualan
10 Hukum Sukses PenjualanHR Plasa.id
 
8 Strategi Sukses Wirausaha Muda Indonesia
8 Strategi Sukses Wirausaha Muda Indonesia8 Strategi Sukses Wirausaha Muda Indonesia
8 Strategi Sukses Wirausaha Muda IndonesiaBima Wicaksono
 
8 STRATEGI SUKSES WIRAUSAHA MUDA
8 STRATEGI SUKSES WIRAUSAHA MUDA8 STRATEGI SUKSES WIRAUSAHA MUDA
8 STRATEGI SUKSES WIRAUSAHA MUDAMartin Arale
 
Serba gratis The Power Of Kepepet
Serba gratis The Power Of KepepetSerba gratis The Power Of Kepepet
Serba gratis The Power Of KepepetPHP Developer
 
Siapa Bilang Jadi Karyawan Tidak Bisa Kaya
Siapa Bilang Jadi Karyawan Tidak Bisa KayaSiapa Bilang Jadi Karyawan Tidak Bisa Kaya
Siapa Bilang Jadi Karyawan Tidak Bisa KayaSurya Gultom
 
PPT presentasi materi tentang dunia pendidikan
PPT presentasi materi tentang dunia pendidikanPPT presentasi materi tentang dunia pendidikan
PPT presentasi materi tentang dunia pendidikansejatiningurip1
 
born_to_win.ppt
born_to_win.pptborn_to_win.ppt
born_to_win.pptpadatimu
 
Born to win
Born to winBorn to win
Born to winMas Mito
 
40 tips memulai bisnis
40 tips memulai bisnis40 tips memulai bisnis
40 tips memulai bisnispdatarawa
 
40tipsmemulaibisnis 140116211754-phpapp02
40tipsmemulaibisnis 140116211754-phpapp0240tipsmemulaibisnis 140116211754-phpapp02
40tipsmemulaibisnis 140116211754-phpapp02Bayu Haidar
 
industri kepercayaan LAJUenterprise 2017
industri kepercayaan LAJUenterprise 2017industri kepercayaan LAJUenterprise 2017
industri kepercayaan LAJUenterprise 2017Lindia Palupi
 
Menciptakan Retail yang Efektif
Menciptakan Retail yang EfektifMenciptakan Retail yang Efektif
Menciptakan Retail yang EfektifAwi Wicaksono
 

Semelhante a Bagaimana Menwarkan Sesuatu Tanpa Penolakan (20)

10 Hukum Sukses Penjualan
10 Hukum Sukses Penjualan10 Hukum Sukses Penjualan
10 Hukum Sukses Penjualan
 
COPYWRITING
COPYWRITINGCOPYWRITING
COPYWRITING
 
8 Strategi Sukses Wirausaha Muda Indonesia
8 Strategi Sukses Wirausaha Muda Indonesia8 Strategi Sukses Wirausaha Muda Indonesia
8 Strategi Sukses Wirausaha Muda Indonesia
 
8 STRATEGI SUKSES WIRAUSAHA MUDA
8 STRATEGI SUKSES WIRAUSAHA MUDA8 STRATEGI SUKSES WIRAUSAHA MUDA
8 STRATEGI SUKSES WIRAUSAHA MUDA
 
Serba gratis The Power Of Kepepet
Serba gratis The Power Of KepepetSerba gratis The Power Of Kepepet
Serba gratis The Power Of Kepepet
 
Tips Menjual di Facebook
Tips Menjual di FacebookTips Menjual di Facebook
Tips Menjual di Facebook
 
Propertiff
PropertiffPropertiff
Propertiff
 
BAB III
BAB IIIBAB III
BAB III
 
Siapa Bilang Jadi Karyawan Tidak Bisa Kaya
Siapa Bilang Jadi Karyawan Tidak Bisa KayaSiapa Bilang Jadi Karyawan Tidak Bisa Kaya
Siapa Bilang Jadi Karyawan Tidak Bisa Kaya
 
Ebook Psikologi Jualan
Ebook Psikologi JualanEbook Psikologi Jualan
Ebook Psikologi Jualan
 
BAB 1
BAB 1BAB 1
BAB 1
 
50 kuasa pemasaran
50 kuasa pemasaran50 kuasa pemasaran
50 kuasa pemasaran
 
PPT presentasi materi tentang dunia pendidikan
PPT presentasi materi tentang dunia pendidikanPPT presentasi materi tentang dunia pendidikan
PPT presentasi materi tentang dunia pendidikan
 
born_to_win.ppt
born_to_win.pptborn_to_win.ppt
born_to_win.ppt
 
Born to win
Born to winBorn to win
Born to win
 
Case study rm400++
Case study rm400++Case study rm400++
Case study rm400++
 
40 tips memulai bisnis
40 tips memulai bisnis40 tips memulai bisnis
40 tips memulai bisnis
 
40tipsmemulaibisnis 140116211754-phpapp02
40tipsmemulaibisnis 140116211754-phpapp0240tipsmemulaibisnis 140116211754-phpapp02
40tipsmemulaibisnis 140116211754-phpapp02
 
industri kepercayaan LAJUenterprise 2017
industri kepercayaan LAJUenterprise 2017industri kepercayaan LAJUenterprise 2017
industri kepercayaan LAJUenterprise 2017
 
Menciptakan Retail yang Efektif
Menciptakan Retail yang EfektifMenciptakan Retail yang Efektif
Menciptakan Retail yang Efektif
 

Mais de blanktrop

Syarat Dan Ketentuan Bni Sms Banking Updating2
Syarat Dan Ketentuan Bni Sms Banking Updating2Syarat Dan Ketentuan Bni Sms Banking Updating2
Syarat Dan Ketentuan Bni Sms Banking Updating2blanktrop
 
Tips dan Trik Windows
Tips dan Trik WindowsTips dan Trik Windows
Tips dan Trik Windowsblanktrop
 
Tips dan Trik Registry Windows
Tips dan Trik Registry WindowsTips dan Trik Registry Windows
Tips dan Trik Registry Windowsblanktrop
 
Tambahkan Cinta Dan Kurangi Benci
Tambahkan Cinta Dan Kurangi BenciTambahkan Cinta Dan Kurangi Benci
Tambahkan Cinta Dan Kurangi Benciblanktrop
 
Running To Riches Read And Share
Running To Riches Read And ShareRunning To Riches Read And Share
Running To Riches Read And Shareblanktrop
 
Pintar Internet
Pintar InternetPintar Internet
Pintar Internetblanktrop
 
Mindset Sukses Bebas Finansial Jennie S Bev
Mindset Sukses Bebas Finansial Jennie S BevMindset Sukses Bebas Finansial Jennie S Bev
Mindset Sukses Bebas Finansial Jennie S Bevblanktrop
 
Kiat Memiliki Website di Internet
Kiat Memiliki Website di InternetKiat Memiliki Website di Internet
Kiat Memiliki Website di Internetblanktrop
 
Ayat Ayat Fitna
Ayat Ayat FitnaAyat Ayat Fitna
Ayat Ayat Fitnablanktrop
 

Mais de blanktrop (10)

Syarat Dan Ketentuan Bni Sms Banking Updating2
Syarat Dan Ketentuan Bni Sms Banking Updating2Syarat Dan Ketentuan Bni Sms Banking Updating2
Syarat Dan Ketentuan Bni Sms Banking Updating2
 
Tips dan Trik Windows
Tips dan Trik WindowsTips dan Trik Windows
Tips dan Trik Windows
 
Tips dan Trik Registry Windows
Tips dan Trik Registry WindowsTips dan Trik Registry Windows
Tips dan Trik Registry Windows
 
Tambahkan Cinta Dan Kurangi Benci
Tambahkan Cinta Dan Kurangi BenciTambahkan Cinta Dan Kurangi Benci
Tambahkan Cinta Dan Kurangi Benci
 
Running To Riches Read And Share
Running To Riches Read And ShareRunning To Riches Read And Share
Running To Riches Read And Share
 
Pintar Internet
Pintar InternetPintar Internet
Pintar Internet
 
Mindset Sukses Bebas Finansial Jennie S Bev
Mindset Sukses Bebas Finansial Jennie S BevMindset Sukses Bebas Finansial Jennie S Bev
Mindset Sukses Bebas Finansial Jennie S Bev
 
Kiat Memiliki Website di Internet
Kiat Memiliki Website di InternetKiat Memiliki Website di Internet
Kiat Memiliki Website di Internet
 
Humors
HumorsHumors
Humors
 
Ayat Ayat Fitna
Ayat Ayat FitnaAyat Ayat Fitna
Ayat Ayat Fitna
 

Último

Jual Cytotec Jakarta Pusat 👗082322223014👗Pusat Peluntur Kandungan Konsultasi
Jual Cytotec Jakarta Pusat 👗082322223014👗Pusat Peluntur Kandungan KonsultasiJual Cytotec Jakarta Pusat 👗082322223014👗Pusat Peluntur Kandungan Konsultasi
Jual Cytotec Jakarta Pusat 👗082322223014👗Pusat Peluntur Kandungan Konsultasissupi412
 
Jual Obat Cytotec Di Depok #082122229359 Apotik Jual Cytotec Original
Jual Obat Cytotec Di Depok #082122229359 Apotik Jual Cytotec OriginalJual Obat Cytotec Di Depok #082122229359 Apotik Jual Cytotec Original
Jual Obat Cytotec Di Depok #082122229359 Apotik Jual Cytotec Originalmiftamifta7899
 
@#*MPT Kit*^^ In Doha Qatar*^^+27737758557^ ??₵*^Sell original abortion medic...
@#*MPT Kit*^^ In Doha Qatar*^^+27737758557^ ??₵*^Sell original abortion medic...@#*MPT Kit*^^ In Doha Qatar*^^+27737758557^ ??₵*^Sell original abortion medic...
@#*MPT Kit*^^ In Doha Qatar*^^+27737758557^ ??₵*^Sell original abortion medic...b54037163
 
BAMBUHOKI88 Situs Game Gacor Menggunakan Doku Mudah Jackpot Besar
BAMBUHOKI88 Situs Game Gacor Menggunakan Doku Mudah Jackpot BesarBAMBUHOKI88 Situs Game Gacor Menggunakan Doku Mudah Jackpot Besar
BAMBUHOKI88 Situs Game Gacor Menggunakan Doku Mudah Jackpot BesarBambu hoki88
 
Distribtor,Pengrajin,Jual,grosir sepatu 7 pe,WA ,0812-9838-0434 (telkomsel) N...
Distribtor,Pengrajin,Jual,grosir sepatu 7 pe,WA ,0812-9838-0434 (telkomsel) N...Distribtor,Pengrajin,Jual,grosir sepatu 7 pe,WA ,0812-9838-0434 (telkomsel) N...
Distribtor,Pengrajin,Jual,grosir sepatu 7 pe,WA ,0812-9838-0434 (telkomsel) N...hh4102231
 
materi sertitikasi halal reguler dan self declare
materi sertitikasi halal reguler dan self declaremateri sertitikasi halal reguler dan self declare
materi sertitikasi halal reguler dan self declarealfirdausputra
 
Hub. 0813 3350 0792, Toko Pusat Distributor Mainan Mandi Bola Anak Bola Plast...
Hub. 0813 3350 0792, Toko Pusat Distributor Mainan Mandi Bola Anak Bola Plast...Hub. 0813 3350 0792, Toko Pusat Distributor Mainan Mandi Bola Anak Bola Plast...
Hub. 0813 3350 0792, Toko Pusat Distributor Mainan Mandi Bola Anak Bola Plast...syafiraw266
 
ATRIUM GAMING : SLOT GACOR MUDAH MENANG 2024 TERBARU
ATRIUM GAMING : SLOT GACOR MUDAH MENANG 2024 TERBARUATRIUM GAMING : SLOT GACOR MUDAH MENANG 2024 TERBARU
ATRIUM GAMING : SLOT GACOR MUDAH MENANG 2024 TERBARUsayangkamuu240203
 
Pengolahan Air Umpan Boiler untuk pabrik kelapa sawit
Pengolahan Air Umpan Boiler untuk pabrik kelapa sawitPengolahan Air Umpan Boiler untuk pabrik kelapa sawit
Pengolahan Air Umpan Boiler untuk pabrik kelapa sawitJhonFeriantaTarigan
 
analisa kelayakan bisnis aspek keuangan.
analisa kelayakan bisnis aspek keuangan.analisa kelayakan bisnis aspek keuangan.
analisa kelayakan bisnis aspek keuangan.nuranisasignature
 
APAKAH LOGISTIK SIAP UNTUK PERTUMBUHAN? Michael Rada
APAKAH LOGISTIK SIAP UNTUK PERTUMBUHAN? Michael RadaAPAKAH LOGISTIK SIAP UNTUK PERTUMBUHAN? Michael Rada
APAKAH LOGISTIK SIAP UNTUK PERTUMBUHAN? Michael RadaMichael Rada
 
STRATEGI BERSAING MENGGUNAKAN ANALISIS SWOT
STRATEGI BERSAING MENGGUNAKAN ANALISIS SWOTSTRATEGI BERSAING MENGGUNAKAN ANALISIS SWOT
STRATEGI BERSAING MENGGUNAKAN ANALISIS SWOTRikoMappedeceng1
 
PEMAPARAN HARMONISASI PERATURAN PERPAJAKAN
PEMAPARAN HARMONISASI PERATURAN PERPAJAKANPEMAPARAN HARMONISASI PERATURAN PERPAJAKAN
PEMAPARAN HARMONISASI PERATURAN PERPAJAKANDesi952363
 
LAPORAN HASIL OBSERVASI ENGLISH COURSE (1).docx
LAPORAN HASIL OBSERVASI ENGLISH COURSE (1).docxLAPORAN HASIL OBSERVASI ENGLISH COURSE (1).docx
LAPORAN HASIL OBSERVASI ENGLISH COURSE (1).docxAnissaPratiwi3
 
6. CONTAINER (MATKUL CARGO HANDLING) .ppt
6. CONTAINER (MATKUL CARGO HANDLING) .ppt6. CONTAINER (MATKUL CARGO HANDLING) .ppt
6. CONTAINER (MATKUL CARGO HANDLING) .pptApaySafari1
 
Hub. 0821 4281 1002, Rekomendasi Restoran Rumah Makan Kulineran Warung Depot ...
Hub. 0821 4281 1002, Rekomendasi Restoran Rumah Makan Kulineran Warung Depot ...Hub. 0821 4281 1002, Rekomendasi Restoran Rumah Makan Kulineran Warung Depot ...
Hub. 0821 4281 1002, Rekomendasi Restoran Rumah Makan Kulineran Warung Depot ...syafiraw266
 
STRATEGI KEUANGAN RITEL ROYALATK (1).pptx
STRATEGI KEUANGAN RITEL ROYALATK (1).pptxSTRATEGI KEUANGAN RITEL ROYALATK (1).pptx
STRATEGI KEUANGAN RITEL ROYALATK (1).pptxzulkarnain372
 
UNIKBET : Bandar Slot Gacor Pragmatic Play Deposit Pakai Bank Mega Bonus Berl...
UNIKBET : Bandar Slot Gacor Pragmatic Play Deposit Pakai Bank Mega Bonus Berl...UNIKBET : Bandar Slot Gacor Pragmatic Play Deposit Pakai Bank Mega Bonus Berl...
UNIKBET : Bandar Slot Gacor Pragmatic Play Deposit Pakai Bank Mega Bonus Berl...unikbetslotbankmaybank
 
Supplier Genteng Atap Rumah Modern Kirim ke Malang
Supplier Genteng Atap Rumah Modern Kirim ke MalangSupplier Genteng Atap Rumah Modern Kirim ke Malang
Supplier Genteng Atap Rumah Modern Kirim ke Malanggentengcor outdoor
 

Último (20)

Jual Cytotec Jakarta Pusat 👗082322223014👗Pusat Peluntur Kandungan Konsultasi
Jual Cytotec Jakarta Pusat 👗082322223014👗Pusat Peluntur Kandungan KonsultasiJual Cytotec Jakarta Pusat 👗082322223014👗Pusat Peluntur Kandungan Konsultasi
Jual Cytotec Jakarta Pusat 👗082322223014👗Pusat Peluntur Kandungan Konsultasi
 
Jual Obat Cytotec Di Depok #082122229359 Apotik Jual Cytotec Original
Jual Obat Cytotec Di Depok #082122229359 Apotik Jual Cytotec OriginalJual Obat Cytotec Di Depok #082122229359 Apotik Jual Cytotec Original
Jual Obat Cytotec Di Depok #082122229359 Apotik Jual Cytotec Original
 
@#*MPT Kit*^^ In Doha Qatar*^^+27737758557^ ??₵*^Sell original abortion medic...
@#*MPT Kit*^^ In Doha Qatar*^^+27737758557^ ??₵*^Sell original abortion medic...@#*MPT Kit*^^ In Doha Qatar*^^+27737758557^ ??₵*^Sell original abortion medic...
@#*MPT Kit*^^ In Doha Qatar*^^+27737758557^ ??₵*^Sell original abortion medic...
 
BAMBUHOKI88 Situs Game Gacor Menggunakan Doku Mudah Jackpot Besar
BAMBUHOKI88 Situs Game Gacor Menggunakan Doku Mudah Jackpot BesarBAMBUHOKI88 Situs Game Gacor Menggunakan Doku Mudah Jackpot Besar
BAMBUHOKI88 Situs Game Gacor Menggunakan Doku Mudah Jackpot Besar
 
Obat Aborsi Surabaya WA 082223109953 Jual Obat Aborsi Cytotec Asli Di Surabaya
Obat Aborsi Surabaya WA 082223109953 Jual Obat Aborsi Cytotec Asli Di SurabayaObat Aborsi Surabaya WA 082223109953 Jual Obat Aborsi Cytotec Asli Di Surabaya
Obat Aborsi Surabaya WA 082223109953 Jual Obat Aborsi Cytotec Asli Di Surabaya
 
Distribtor,Pengrajin,Jual,grosir sepatu 7 pe,WA ,0812-9838-0434 (telkomsel) N...
Distribtor,Pengrajin,Jual,grosir sepatu 7 pe,WA ,0812-9838-0434 (telkomsel) N...Distribtor,Pengrajin,Jual,grosir sepatu 7 pe,WA ,0812-9838-0434 (telkomsel) N...
Distribtor,Pengrajin,Jual,grosir sepatu 7 pe,WA ,0812-9838-0434 (telkomsel) N...
 
materi sertitikasi halal reguler dan self declare
materi sertitikasi halal reguler dan self declaremateri sertitikasi halal reguler dan self declare
materi sertitikasi halal reguler dan self declare
 
Hub. 0813 3350 0792, Toko Pusat Distributor Mainan Mandi Bola Anak Bola Plast...
Hub. 0813 3350 0792, Toko Pusat Distributor Mainan Mandi Bola Anak Bola Plast...Hub. 0813 3350 0792, Toko Pusat Distributor Mainan Mandi Bola Anak Bola Plast...
Hub. 0813 3350 0792, Toko Pusat Distributor Mainan Mandi Bola Anak Bola Plast...
 
ATRIUM GAMING : SLOT GACOR MUDAH MENANG 2024 TERBARU
ATRIUM GAMING : SLOT GACOR MUDAH MENANG 2024 TERBARUATRIUM GAMING : SLOT GACOR MUDAH MENANG 2024 TERBARU
ATRIUM GAMING : SLOT GACOR MUDAH MENANG 2024 TERBARU
 
Pengolahan Air Umpan Boiler untuk pabrik kelapa sawit
Pengolahan Air Umpan Boiler untuk pabrik kelapa sawitPengolahan Air Umpan Boiler untuk pabrik kelapa sawit
Pengolahan Air Umpan Boiler untuk pabrik kelapa sawit
 
analisa kelayakan bisnis aspek keuangan.
analisa kelayakan bisnis aspek keuangan.analisa kelayakan bisnis aspek keuangan.
analisa kelayakan bisnis aspek keuangan.
 
APAKAH LOGISTIK SIAP UNTUK PERTUMBUHAN? Michael Rada
APAKAH LOGISTIK SIAP UNTUK PERTUMBUHAN? Michael RadaAPAKAH LOGISTIK SIAP UNTUK PERTUMBUHAN? Michael Rada
APAKAH LOGISTIK SIAP UNTUK PERTUMBUHAN? Michael Rada
 
STRATEGI BERSAING MENGGUNAKAN ANALISIS SWOT
STRATEGI BERSAING MENGGUNAKAN ANALISIS SWOTSTRATEGI BERSAING MENGGUNAKAN ANALISIS SWOT
STRATEGI BERSAING MENGGUNAKAN ANALISIS SWOT
 
PEMAPARAN HARMONISASI PERATURAN PERPAJAKAN
PEMAPARAN HARMONISASI PERATURAN PERPAJAKANPEMAPARAN HARMONISASI PERATURAN PERPAJAKAN
PEMAPARAN HARMONISASI PERATURAN PERPAJAKAN
 
LAPORAN HASIL OBSERVASI ENGLISH COURSE (1).docx
LAPORAN HASIL OBSERVASI ENGLISH COURSE (1).docxLAPORAN HASIL OBSERVASI ENGLISH COURSE (1).docx
LAPORAN HASIL OBSERVASI ENGLISH COURSE (1).docx
 
6. CONTAINER (MATKUL CARGO HANDLING) .ppt
6. CONTAINER (MATKUL CARGO HANDLING) .ppt6. CONTAINER (MATKUL CARGO HANDLING) .ppt
6. CONTAINER (MATKUL CARGO HANDLING) .ppt
 
Hub. 0821 4281 1002, Rekomendasi Restoran Rumah Makan Kulineran Warung Depot ...
Hub. 0821 4281 1002, Rekomendasi Restoran Rumah Makan Kulineran Warung Depot ...Hub. 0821 4281 1002, Rekomendasi Restoran Rumah Makan Kulineran Warung Depot ...
Hub. 0821 4281 1002, Rekomendasi Restoran Rumah Makan Kulineran Warung Depot ...
 
STRATEGI KEUANGAN RITEL ROYALATK (1).pptx
STRATEGI KEUANGAN RITEL ROYALATK (1).pptxSTRATEGI KEUANGAN RITEL ROYALATK (1).pptx
STRATEGI KEUANGAN RITEL ROYALATK (1).pptx
 
UNIKBET : Bandar Slot Gacor Pragmatic Play Deposit Pakai Bank Mega Bonus Berl...
UNIKBET : Bandar Slot Gacor Pragmatic Play Deposit Pakai Bank Mega Bonus Berl...UNIKBET : Bandar Slot Gacor Pragmatic Play Deposit Pakai Bank Mega Bonus Berl...
UNIKBET : Bandar Slot Gacor Pragmatic Play Deposit Pakai Bank Mega Bonus Berl...
 
Supplier Genteng Atap Rumah Modern Kirim ke Malang
Supplier Genteng Atap Rumah Modern Kirim ke MalangSupplier Genteng Atap Rumah Modern Kirim ke Malang
Supplier Genteng Atap Rumah Modern Kirim ke Malang
 

Bagaimana Menwarkan Sesuatu Tanpa Penolakan

  • 1. Bagaimana Menawarkan Sesuatu Tanpa Penolakan? Apa ya ng Anda i nginka n? Ditola k me na war kan bis nis Anda atau Ditola k me na war kan ci nta Anda? Oleh: Agus Salim Buku-Profitable www.buku-profitable.com Copyright © 2006, www.buku-profitable.com. All rights reserved.
  • 2. Message from author… Hi there… Kali ini Saya bersama 3 profesional sekaligus akan memberi Anda informasi yang sangat luar biasa tentang “Bagaimana menawarkan sesuatu tanpa penolakan?” Saya bertaruh 90% kemungkinan Anda akan menemukan hal-hal yang luarbiasa, hal-hal diujung pemikiran Anda, hal-hal yang tidak pernah Anda sadari. Hal-hal yang berupa tips-tips yang luar biasa ini berbsumber langsung dari 3 master sekaligus yang telah berpengalaman puluhan tahun. 100% Buku-Profitable! Anda sekarang memiliki dan dapat mendistribusikan eBook “teknik tinggi” ini! Anda dapat mencetak, mendistribusi-kan atau menjual kembali dengan harga terserah Anda (disarankan Rp. 19.000) dan simpan 100% keuntungannya! Atau Anda diperbolehkan untuk meng- upload ke website anda untuk meningkatkan traffic dengan memberikan eBook ini secara cuma -cuma. Atau terserah Anda. Tetapi Anda harus ingat bahwa Anda dilarang memodifikasi eBook ini dengan jenis atau bentuk apapun. EBook ini ditujukan untuk Anda yang suka mencari pengetahuan baru dan menerapkannya dengan melakukan tindakan – tindakan mengubah hidup! Enjoy! Agus Salim, Publisher www.buku-profitable.com P.S. “Buku-Profitable” adalah buku-ebook yang profitable (menguntungkan). Selain Anda akan mendapatkan informasi berharga didalamnya, Anda juga bisa menghasilkan uang dari ebook tersebut. Kunjungi www.buku-profitable.com, dan/atau www.buku-profitable.com/recommend (Buku-Profitable yang disarankan). Copyright © 2006, www.buku-profitable.com. All rights reserved.
  • 3. TENTANG EBOOK INI Di dalam eBook ini Anda akan menemukan trik-trik tingkat tinggi dari para master u ntuk menghindari dan mengatasi penolakan. Walapun buku ini cukup singkat tapi sangat “mematikan”. Orang lain menghabiskan ratusan dollar hanya untuk mengetahui informasi “teknik tingkat tinggi” ini. Copyright © 2006, Buku-Profitable. All Rights Reserved. eBook ini versi 1.0, released 18 Desember 2006. Copyright © 2006, www.buku-profitable.com. All rights reserved.
  • 4. Hidup Anda dipenuhi dengan penawaran-penawaran seperti ini: - Anda menawarkan secangkir kopi kepada teman Anda… - Anda menawarkan kemampuan Anda untuk bekerja di perusahaan (melamar pekerjaan)… - Anda menawarkan ide brilliant kepada atasan Anda… - Anda menawarkan sebuah bisnis… - Anda menawarkan bisnis MLM Anda… - Anda menawarkan diri Anda untuk lawan jenis Anda… - Anda menawarkan apapun yang bisa Anda jual kepada orang lain… Berapa kali Anda menawarkan sesuatu diakhiri dengan penolakan? Bagaimana meminimalkan resiko Anda untuk ditolak? Melalui buku ini Saya akan memberikan trik-trik penawaran yang hampir tidak mungkin ditolak! Trik-trik ini mungkin tidak pernah Anda pikirkan sebelumnya. Trik-trik ini bersumber dari para master yang telah berpengalaman puluhan tahun. Lets get that tricks… “Prinsip Tidak Setuju – Big Al” Baiklah, kita muali dari seorang master network marketing yang berpengalaman lebih dari 31 tahun, Tom Schreiter adalah salah satu trainer terbaik dengan pengalaman yang l as di u segala jenis industri network marketing! Salah satu rahasia terbaik dari Tom “Big Al” Schreiter adalah “Prinsip Tidak setuju – Big Al” Ia membeberkan rahasia eksklusif ini dalam wawancara $200 nya. Perhatikan, Orang lain perlu mengeluarkan uang lebih dari $200. Ia mematok tarif lebih dari $200 per jam untuk konsultasi. “Prinsip tidak setuju – Big Al” akan menjadikan pernyataan bebas-penolakan untuk menawarkan sesuatu kepada orang lain. Pernahkah Anda mendengar kata-kata seperti ini… “Kesan pertama begitu memikat, selanjutnya terserah Anda. ” Kalimat itu benar-benar berhubungan dengan prinisp ini… Jadi apapun yang Anda tawarkan tergantung dari kesan pertama orang lain kepada Anda. Jadi, kuncinya Ada pada pernyataan awal Anda! Jika pernyataan awal Anda bagus, mereka akan bersama Anda, mereka akan mencari alasan untuk setuju dengan yang Anda tawarkan. Dan sebaliknya, jika peryataan awal Anda buruk, tidak peduli sebagus apa presentasi Anda, itu tidak akan berhasil. Jadi kita harus berhasil di pernyataan awal untuk mendapatkan perhatian mereka, lalu Anda memiliki pendengar. Baiklah, sekarang kita perlu mengetahui bagaimana membuat pernyataan yang bebas- penolakan dalam percakapan. Ini contoh prinsip bagaimana Anda mendapatkan orang berhubungan dengan Anda yang bebas-penolakan dan menjadikannya pengalaman yang seru… Inilah prinsip yang disebut “Prinsip tidak setuju – Big Al”. Itu akan menjadi seperti ini: Untuk mengambil kontorl percakapan, Anda harus tidak setuju dengan lawan bicara Anda. Copyright © 2006, www.buku-profitable.com. All rights reserved.
  • 5. Dengan kata lain, tidak ada percakapan kecuali ketidaksetujuan. Karena jika setiap orang setuju, jika Anda bicara sesuatu dan mereka setuju, mereka akan memasukkan tangan mereka ke saku celana sambil berkata “uh huh, uh huh, uh huh”. Dunia ini akan sangat membosankan, bukan? Perhatikan contoh ini… Bayangkan Saya adalah teman Anda dan kita sedang duduk berdua saling berhadapan. Anda melihat kepada Saya dan mengatakan, “Hey, Salim, pekerjaanmu tidak bagus, pekerjaan yang jelek. Kamu perlu kesempatan hebat dengan bisnis Saya”. Sekarang, untuk mengambil alih pecakapan itu, Saya harus tidak setuju. Jadi apa yang akan Saya pikirkan adalah Saya harus mempertahankannya dengan mengatakan bahwa pekerjaan Saya hebat. Saya harus mengatakan seperti ini… “Tidak juga, ini pekerjaan bagus. Saya tahu Saya hanya bekerja sehari seminggu, tapi, tahukah, jika Saya sakit hari itu, Saya seminggu penuh bisa libur.” “Saya tidak mendapat banyak dari pekerjaan Saya, tapi Saya tidak cemas harus membayar pajak. Itu perkejaan bagus.” Sekarang itu kedengarannya seperti seseorang yang mencintai perkerjaan mereka? Ya. Setelah penyataan awal yang buruk itu, sebaik apapun Anda melakukan presentasi untuk menawarkan bisnis Anda, Anda akan ditolak! Tapi jika Anda memahami “Prinsip tidak setuju – Big Al”, Anda akan mengatakan, “Hey, Salim, Saya yakin kamu punya pekerjaan yang enak. Kamu hanya perlu bekerja sehari seminggu. Kamu punya banyak waktu luang. Itu pasti menyenangkan bahkan kamu tidak perlu membayar banyak pajak.” Sekarang, supaya Saya bisa berpartisipasi, Saya harus tidak setuju. Saya harus mengatakan seperti ini… “Tidak, tidak begitu bagus. Saya hanya bekerja sehari seminggu. Saya tidak mendapatkan begitu banyak uang u ntuk beli makan. Itu tidak menyenangkan. Saya harap Saya punya kesempatan yang lebih baik.” Apakah kedengarannya seperti orang yang mencintai pekerjaan? Tidak. Kedengarannya seperti orang yang membutuhkan kesempatan? Ya. Pernyataan awal Anda baik, Saya akan setuju dengan Anda, mungkin penawaran bisnis Anda tidak akan Saya tolak mentah-mentah. Dua contoh pada orang yang sama. Tapi hanya apa yang Anda katakan dan apa yang Anda lakukan, itu membuat apakah Saya menjadi pendengar yang baik untuk penawaran Anda atau tidak. Copyright © 2006, www.buku-profitable.com. All rights reserved.
  • 6. Jadi ketika kita mendapatkan orang dan kita berkata, kita punya kesempatan baik itu, ini cukup hebat. Apa yang akan mereka katakan supaya mereka tetap berpartisipasi? Mereka harus setuju. Hebat, bukan? Ketika kita tahu itu bekerja dengan baik, hidup akan terasa lebih mudah. Dan setelah kita mempelajarinya, kita dapat membuat penawaran apapun hampir bebas- penolakan. Mengerti bahwa kebanyakan orang selalu ingin tidak setuju. Yang harus Anda lakukan adalah membayangkan jawaban seperti apa yang Anda inginkan dari mereka. Kedengarannya cukup mudah, tapi bagaimana hal itu bekerja di dunia nyata. Jangan salahkan Saya, Saya tidak mencipatakan itu, Anda tahu, Saya hanya memberitahu Anda. Kembangkan prinsip ini dengan kreatifitas Anda… Anda mungkin akan lebih baik dalam menawarkan cinta Anda… ;-) Good luck! Kata-kata Magis yang Mengurangi Resiko Penolakan Dari buku “Tested Sentences That Sells”, karya Elmer Wheller sang master. Perhatikan, Wheller telah melakukan riset selama 10 tahun yang akan menjadikan keuntungan untuk Anda hari ini dengan mengurangi resiko penolakan untuk apa yang Anda tawarkan. Ini adalah contoh-contoh hebat dari Wheller… kuncinya Adalah dengan menanyakan pertanyaan yang TEPAT… Kalimat ini telah terbukti sukses supaya pelanggan bengkel Anda mau mengganti oli-nya. Anda tahu kalimat ini tidak berguna, “Can I check your oil?” (Boleh saya cek oli Anda? –red.) Pertanyaan ini lebih mudah dijawab dengan “tidak”. Pertanyaan terbaik yang Wheller temukan adalah “Is your o at the safe driving level?” (Apakah oli Anda pada level aman il untuk kendaraan? –red.) Pertanyaan ini berhasil 58% setiap kali. Wheller juga menemukan jika seorang waiter bertanya, “Would you care to order a red or white wine with your dinner?” (Apakah Anda mau memesan wine merah atau putih bersama makan malam Anda? –red. Maaf bahasa inggris saya kurang baik, tapi kira-kira seperti itu;) Pertanyaan itu dapat menggandakan penjualan wine tersebut. Atau, pertanyaan yang sering kita dengar dari waiter, “Small or larger?” (Besar atau kecil? – red.) jawaban biasanya adalah “I’ll take the samall” (Saya ambil yang kecil. –red.) Ubah pertanyaannya menjadi “Large one?” (yang besar? –red) terbukti 7 dari 10 orang akan mengatakan “ya”. Jadi Anda harus pinter-pinter membuat pertanyaan yang tepat sehingga orang lain akan setuju dengan apa yang Anda tawarkan. Elemen hebat yang ditemukan Wheller adalah… 1. Tanyakan pertanyaan yang menembus pertentangan mental lawan bicara Anda. Yaitu pertanyaan yang jangan sampai lawan bicara Anda mengatakan “So what gitu loh.” Contoh: “Apakah Anda peduli pada masa depan keuangan Anda?” jika ya… coba kunjungi www.buku-profitable.com untuk keamanan masa depan keuangan Anda. Copyright © 2006, www.buku-profitable.com. All rights reserved.
  • 7. Dengan pertanyaan itu… banyak orang yang peduli dengan keuangannya, sulit untuk menjawabnya, “Saya tidak peduli! Tersertah saya mau miskin, melarat, kere dan kelaparan, saya tidak peduli dijauhi wanita karena kemiskinan saya.” Secara mental orang takut untuk menjadi miskin d kelaparan. Walapun Anda akan tetap miskin an jika tidak mengunjungi web site tersebut… cuma bercanda ;-) Anda mungkin menemukan ebook ini dari web site tersebut. 2. Mengemas kata-kata untuk memberikan pilihan antara sesuatu dengan susuatu, bukan sesuatu dengan tidak ada. Seperti pada contoh “red or white wine”. Dengan pertanyaan yang TEPAT, Anda akan mendapatkan jawaban yang Anda inginkan. Check this out… Pertanyaan ini akan cocok untuk Anda yang menawarkan makanan secara basa-basi, maksudnya jika Anda tidak ingin direpotkan oleh teman Anda yang sedang berkunjung kerumah tapi Anda harus menawarkan makan… inilah pertanyaan yang TEPAT… “Mau makan nggak?” Pertanyaan itu lebih mudah dijawab “nggak usah…” kecuali teman Anda sedang benar-benar lapar. Tapi jika Anda memang serius untuk memberikan suatu makanan pada tamu atau teman Anda, ini adalah pertanyaan yang TEPAT… “Mau makan atau mau ngemil?” Setidaknya teman Anda akan menjawab, “ngemil… boleh juga”. That’s it… Saya tahu Anda bisa lebih kreatif lagi… jawaban apa yang Anda inginkan, buat pertanyaan yang TEPAT dan Anda bisa mengurangi resiko penolakan. Semoga bisnis Anda lebih sukses dengan ide-ide yang tidak pernah Saya pikirkan selama seperempat abad kebelakang. And thanks a loooooootttt… to the master, Elmer Wheller… Sense of Humor STOP!!! Ladies… your class is over! Buat yang ngerasa cewek; adek-adek, eneng-eneng, teteh-teteh, mbak-mbak, ibu-ibu, atau nenek-nenek, ini bukan untuk Anda tapi untuk kaum Adam. Jadi berhenti disini dan tutup buku ini… ;-) see you next… Dan… cowok-cowok… bagi Anda yang playboy mungkin sudah tahu ide ini. Ide ini Saya temukan dari seorang pengamat David Deida, dan ia juga seorang penulis buku “The Way of the Superior Man.” Ide ini cukup membantu para kaum Adam seperti Anda untuk mengatasi penolakan ketika Anda mengajak seorang perempuan untuk berkenalan. Idenya adalah… “Kalau Anda bisa membuat wanita tertawa, Anda mungkin bisa membuatnya melakukan apa saja.” Copyright © 2006, www.buku-profitable.com. All rights reserved.
  • 8. Dan ini contohnya… David Deida menceritakan seorang temannya, yaitu seorang sales advertiseing di San Diego… Temannya itu mendekati seorang wanita di sebuah klub dan menawarkan wanita itu minuman, wanita itu menolaknya. Lalu ia mengajak wanita itu berdansa dan jawabannya tetap sama. Dia akhirnya bertanya, “Kalau begitu, bolehkah saya berdiri disini saja?” Wanita itu tertawa dan akhirnya ia memberitahukan nama dan nomor teleponnya. Anda tidak percaya dengan hal itu? Percayalah… Ini bagian yang tak pernah bisa Saya lupakan… Saya melakukan percobaan dengan mengirimkan SMS “biasa” pada seorang wanita untuk mengajaknya berkenalan… ia tidak menjawab SMS itu… lalu Saya SMS sekali lagi, seperti ini… “Aku ingin mengenal kamu tapi aku tidak tahu apa yang harus aku lakukan. Jadi aku mengirim SMS ini, boleh kenalan? Kalo gak boleh gpp… tapi bolehkan aku melamun disini saja sendirian?” Ia benar-benar menjawab SMS Saya! Just try that at home! Anda akan terkejut… walapun mungkin hasilnya berbeda… tidak ada salahnya untuk mencoba… good luck! Akhirnya… Penolakan adalah suatu pelajaran untuk Anda… tidak apa-apa jika Anda ditolak… itu tidak masalah, walapun kita semua benci penolakan. Saya harap kita akan menemukan trik-trik killer lainnya untuk menghindari penolakan. Jangan lupa bagi-bagi pengetahuannya sama kita-kita! Ok. Sukses untuk Anda, Agus Salim, Publisher www.buku-profitable.com Copyright © 2006, www.buku-profitable.com. All rights reserved.