SlideShare uma empresa Scribd logo
1 de 30
MEMAHAMI TAWASUL 
DAN ISTIGHATSAH 
اَللّهُمَّ صَ لّ وَسَل مْ عَلَى سَ ي دنَا مَُُمَّ د قَدْ ضَاقَتْ حيْ لَ تْ 
أَدْرِكْنِِْ يَا رَسُوْلَ اللِ
Definisi Tawassul 
طَلَبُ حُصُوْ ل مَنْ فَعَ ة أَوْ انْ دفَا ع مَضَرَّ ة منَ الل ب ذكْ ر اسْ م نَ بّ أَوْ 
) وَ ل إ كْرَامًا ل لْمُتُ وُسَّ ل ب ه )العبدري, الشرح القويم, ص 378 
“Memohon datangnya manfaat (kebaikan) atau 
terhindarnya bahaya (keburukan) kepada Allah SWT 
dengan menyebut nama seorang Nabi atau Wali untuk 
memuliakan (ikram) keduanya.” (Al-Hafizh Al-‘Abdari, Al- 
Syarh Al-Qiyam, Hal.378)
وَاسْتَع يْ نُوا ب الصَّ ب وَالصَلاَ ة وَا ن هََّا لَكَب يْ رَة ا ل عَ لَى الَْْا شع يَْ 
“Jadikanlah sabar dan shalat sebagai penolongmu, dan 
sesungguhnya yang demikian itu sungguh berat, kecuali 
bagi orang-orang yang khusyu’” (QS. Al-Baqarah: 45) 
يَا أَي هَُّا الَّ ذينَ آَمَنُوا اتَّ قُوا الل وَابْ تَ غُوا إ لَيْ ه الْوَ س يلَة وَجَا هدُوا ف 
سَب يل ه لَعَلَّكُمْ تُ فْل حُونَ . 
“Hai orang-orang yang beriman, bertaqwalah 
kepada Allah dan carilah jalan yang 
mendekatkan diri kepada-Nya, dan berjihadlah 
pada jalan-Nya, supaya kamu mendapat 
keberuntungan” (QS. Al-Maidah: 35)
KONTROVERSI SUNNI - WAHABI 
أَدْرِكْنِِْ يَا رَسُوْلَ اللِ 
(Tolonglah aku wahai Rasulullah [dengan didoakan 
kepada Allah]) 
Redaksi di atas menurut mayoritas 
kaum Muslimin sejak generasi 
sahabat hingga kini, adalah benar 
dan tidak syirik. 
Sementara menurut Ibn Taimiyah (abad ke-8 Hijriah), 
dan menurut Wahabi (abad ke-12 Hijriah), redaksi 
tersebut tidak benar, syirik akbar, murtad dan 
masuk neraka selama-lamanya.
أَدْرِكْنِِْ يَا رَسُوْلَ اللِ 
(Tolonglah aku wahai Rasulullah [dengan didoakan kepada Allah]) 
MENURUT SUNNI MENURUT WAHABI 
Redaksi seperti di atas 
masuk dalam konteks 
tawasul dan istighatsah, 
yaitu berdoa kepada 
Allah dengan memanggil 
nama seorang yang mulia 
menurut Allah, dan hal 
ini telah berlangsung 
sejak generasi sahabat 
dan diajarkan oleh 
Rasulullah . 
Redaksi tersebut masuk 
dalam konteks 
penyembahan terhadap 
selain Allah, yang 
berarti syirik akbar, 
murtad dan pelakunya 
masuk neraka selama-lamanya, 
dan hal ini 
telah dijelaskan oleh 
Syaikh Ibn Taimiyah 
pada abad ke-8 Hijriah.
Aaa 
Aa 
ABU JAHAL DAN ABU LAHAB LEBIH 
BERTAUHID DARIPADA UMAT ISLAM 
YANG BERTAWASSUL
أَدْرِكْنِِْ يَا رَسُوْلَ اللِ 
(Tolonglah aku wahai Rasulullah [dengan didoakan kepada Allah]) 
KAUM SUNNI KAUM WAHABI 
Membenarkan 
redaksi tersebut 
berdasarkan 
hadits Rasulullah 
, amaliah para 
sahabat, dan 
ulama salaf. 
Melarang redaksi 
tersebut berdasarkan 
fatwa Syaikh Ibn 
Taimiyah pada abad 
ke-8 Hijriah dan 
dipertegas oleh ijtihad 
Syaikh Muhammad bin 
Abdul Wahhab al-Najdi 
(pendiri aliran Wahabi) 
pada abad ke-12.
Dalil-dalil Kaum Sunni 
HADITS UTSMAN BIN HUNAIF 
Rasulullah 
mengajarkan 
laki-laki tuna 
netra yang ingin 
sembuh dari 
kebutaannya 
agar berdoa 
dengan disertai 
memanggil Nabi 
dalam doanya 
dengan redaksi 
“Ya Muhammad 
(Wahai 
Muhammad)”.
Takhrij (Otentisifikasi) 
Hadits Utsman bin Hunaif 
Sanad hadits Utsman 
bin Hunaif di atas, 
shahih diriwayatkan 
oleh banyak ulama 
antara lain: 
1. Ahmad bin Hanbal 
2. Abd bin Humaid 
3. Al-Tirmidzi 
4. Al-Nasa’i 
5. Ibn al-Sunni 
6. Ibn Majah dan lain-lain
HADITS USTMAN BIN HUNAIF 
DIAMALKAN SELAMA-LAMANYA 
Dalam riwayat Ibnu Abi Khaitsamah terdapat 
tambahan: “Apabila kamu mempunyai hajat, 
lakukanlah doa seperti itu.” Hal ini membuktikan 
bahwa doa yang mengandung tawasul Ya Muhammad 
berlaku selama-lamanya, tidak terbatas ketika Nabi 
masih hidup.
PENGAMALAN HADITS UTSMAN BIN 
HUNAIF PADA MASA SAHABAT 
Doa yang 
mengandung 
tawasul Ya 
Muhammad 
ternyata 
diamalkan pada 
masa sahabat, 
sesudah wafatnya 
Nabi .
PENGAMALAN HADITS UTSMAN BIN 
HUNAIF PADA MASA SAHABAT 
Doa yang mengandung tawasul Ya 
Muhammad ternyata diamalkan pada masa 
sahabat, sesudah wafatnya Nabi . Hal ini 
membatalkan tesis Wahabi yang membatasi 
doa tersebut pada zaman Nabi .
PENGAMALAN HADITS UTSMAN BIN 
HUNAIF PADA MASA SAHABAT 
Doa yang 
mengandung 
tawasul Ya 
Muhammad 
ternyata 
diamalkan pada 
masa sahabat, 
sesudah 
wafatnya Nabi 
, dan 
haditsnya dinilai 
shahih oleh al- 
Imam al- 
Thabarani.
PENGAMALAN HADITS UTSMAN 
BIN HUNAIF PADA MASA SALAF 
Doa yang 
mengandung 
tawasul Ya 
Muhammad 
ternyata 
diamalkan pada 
masa ulama salaf 
(tabi’in), sesudah 
generasi sahabat, 
dan tidak 
dianggap sebagai 
perbuatan syirik.
PENGAMALAN HADITS UTSMAN 
BIN HUNAIF PADA MASA SALAF 
Ibn Taimiyah 
(panutan Wahabi) 
mengakui bahwa 
doa yang 
mengandung 
tawasul Ya 
Muhammad 
ternyata 
diamalkan pada 
masa ulama salaf 
(tabi’in), sesudah 
generasi sahabat, 
dan tidak 
dianggap sebagai 
perbuatan syirik.
Istighatsah Sahabat Dengan Nabi 
Pada Masa Khulafaur Rasyidin 
Seorang sahabat datang ke makam Nabi lalu 
berkata: “Wahai Rasulullah, mintakanlah hujan bagi 
umatmu, mereka sedang menghadapi kelaparan.” Ini 
menjadi bukti bahwa beristighatsah dengan orang 
yang sudah wafat bukanlah syirik menurut sahabat.
Istighatsah Sahabat Dengan Nabi 
Pada Masa Khulafaur Rasyidin 
Istighatsah 
sahabat dengan 
Nabi pada masa 
Khalifah Umar, 
dinilai shahih oleh 
al-Hafizh Ibn 
Katsir.
Istighatsah Sahabat Dengan Nabi 
Pada Masa Khulafaur Rasyidin 
Istighatsah sahabat dengan 
Nabi pada masa Khalifah 
Umar, dinilai shahih oleh al- 
Hafizh Ibn Hajar dalam Fath 
al-Bari juz 2 hal. 572.
Istighatsah Sahabat Dengan Nabi 
Pada Masa Khulafaur Rasyidin 
Istighatsah 
sahabat dengan 
Nabi pada 
masa Khalifah 
Umar, dinilai 
shahih oleh al- 
Hafizh Ibnu 
Hajar.
Sahabat Yang Sedang Sakit 
Beristighatsah Dengan Nabi 
Abdurrahman bin Sa’ad berkata, “Kaki Ibnu 
Umar mati rasa (tidak dapat digerakkan)”. Lalu 
seorang laki-laki berkata kepadanya: “Panggil 
orang yang paling kamu cintai”. Lalu Ibn Umar 
berkata: “Ya Muhammad”.
Sahabat Yang Sedang Sakit 
Beristighatsah Dengan Nabi 
Abu Sa’id berkata, “Aku berjalan bersama 
Ibnu Umar, tiba-tiba kakinya mati rasa (tidak 
dapat digerakkan), sehingga ia duduk”. Lalu 
seorang laki-laki berkata kepadanya: “Panggil 
orang yang paling kamu cintai”. Lalu Ibn 
Umar berkata: “Ya Muhammadah”. Maka 
iapun dapat berdiri dan berjalan.
Sahabat Yang Sedang Sakit 
Beristighatsah Dengan Nabi 
Abdurrahman bin Sa’ad berkata, “Kaki Ibn 
Umar mati rasa (tidak dapat digerakkan)”. 
Aku berkata: “Kenapa dengan kaki Anda?” 
Beliau menjawab: “syarafnya terjepit”. Aku 
berkata: “Panggil orang yang paling kamu 
cintai”. Lalu Ibn Umar berkata: “Ya 
Muhammad”. Maka kakinya sembuh 
seketika itu.
Sahabat Yang Sedang Sakit 
Beristighatsah Dengan Nabi 
Ibn Taimiyah 
(panutan Wahabi) 
menganjurkan 
istighatsah seperti 
yang dilakukan 
Ibn Umar.
Sahabat Yang Sedang Sakit 
Beristighatsah Dengan Nabi 
Seorang yang 
pernah berguru 
kepada Ibn Umar 
berkata, “Kaki 
Ibn Umar mati 
rasa (tidak dapat 
digerakkan)”. 
Lalu seorang laki-laki 
berkata 
kepadanya: 
“Panggil orang 
yang paling kamu 
cintai”. Lalu Ibn 
Umar berkata: 
“Ya Muhammad”.
Tadlisnya Abu Ishaq al-Sabi’i Diselamatkan 
Oleh Riwayat Imam Syu’bah Dari Abu Ishaq 
Al-Albani (Wahabi) mendhaifkan 
atsar Ibn Umar tersebut, karena 
Abu Ishaq yang mudallis 
meriwayatkannya secara 
mu’an’an. Tetapi tadlis tersebut 
menjadi hilang, karena atsar 
tersebut juga diriwayatkan oleh 
Imam Syu’bah dari Abu Ishaq.
Tadlisnya Abu Ishaq al-Sabi’i 
Diselamatkan Oleh Riwayat Imam Syu’bah 
Dari Abu Ishaq 
Al-Albani (Wahabi) mendhaifkan 
atsar Ibn Umar tersebut, karena 
Abu Ishaq yang mudallis 
meriwayatkannya secara 
mu’an’an. Tetapi tadlis tersebut 
menjadi hilang, karena atsar 
tersebut juga diriwayatkan oleh 
Imam Syu’bah dari Abu Ishaq.
Tadlisnya Abu Ishaq al-Sabi’i Diselamatkan 
Oleh Riwayat Imam Syu’bah Dari Abu Ishaq 
Abu Abdillah 
Mushthafa bin al- 
’Adawi (ulama 
Wahhabi) 
menegaskan 
bahwa riwayat 
Imam Syu’bah 
dari Abi Ishaq al- 
Sabi’i yang 
dikenal perawi 
mudallis dapat 
menyelamatkan 
haditsnya dari 
kedha’ifan sebab 
mu’an’an.
Nabi Mengetahui Shalawat Yang Kita 
Baca Dari Tempat Yang Dekat Dan Jauh 
Rasulullah : 
“Barang siapa 
yang membaca 
shalawat di dekat 
makamku, maka 
aku mendengar-nya. 
Dan barang 
siapa yang 
membaca 
shalawat dari 
tempat yang jauh, 
maka aku 
mengetahuinya”.
Nabi Mengetahui Shalawat Yang Kita Baca 
Dari Tempat Yang Dekat Dan Jauh 
Rasulullah : “Barang siapa yang membaca 
shalawat di dekat makamku, maka aku 
mendengarnya. Dan barang siapa yang 
membaca shalawat dari tempat yang jauh, 
maka aku mengetahuinya”. Hadits ini 
dishahihkan oleh al-Hafizh Ibn Hajar.
Nabi Mengetahui Shalawat Yang Kita 
Baca Dari Tempat Yang Dekat Dan Jauh 
Rasulullah : 
“Barang siapa yang 
membaca shalawat 
di dekat makamku, 
maka aku 
mendengarnya. Dan 
barang siapa yang 
membaca shalawat 
dari tempat yang 
jauh, maka aku 
mengetahuinya”. 
Hadits ini 
dishahihkan oleh 
al-Hafizh al- 
Ghumari.

Mais conteúdo relacionado

Mais procurados (20)

Hadits hadits qudsi - abu dawud
Hadits hadits qudsi - abu dawudHadits hadits qudsi - abu dawud
Hadits hadits qudsi - abu dawud
 
Shalat dhuha 02
Shalat dhuha   02Shalat dhuha   02
Shalat dhuha 02
 
Shalat dhuha
Shalat dhuhaShalat dhuha
Shalat dhuha
 
Sholat sunnah 4 mutlak - hajat - taubat
Sholat sunnah 4   mutlak - hajat - taubatSholat sunnah 4   mutlak - hajat - taubat
Sholat sunnah 4 mutlak - hajat - taubat
 
Hukum adzan
Hukum adzanHukum adzan
Hukum adzan
 
19 sunnah yang terlupakan
19 sunnah yang terlupakan19 sunnah yang terlupakan
19 sunnah yang terlupakan
 
Fiqih bid’ah
Fiqih bid’ahFiqih bid’ah
Fiqih bid’ah
 
Amalan ketika hujan
Amalan ketika hujan Amalan ketika hujan
Amalan ketika hujan
 
Keagungan ibadah umroh
Keagungan ibadah umrohKeagungan ibadah umroh
Keagungan ibadah umroh
 
Shalat Dhuha
Shalat DhuhaShalat Dhuha
Shalat Dhuha
 
Shalat Berjamaah
Shalat BerjamaahShalat Berjamaah
Shalat Berjamaah
 
Sholat sunnah 6 Istisqo - Tasbih
Sholat sunnah 6   Istisqo - TasbihSholat sunnah 6   Istisqo - Tasbih
Sholat sunnah 6 Istisqo - Tasbih
 
Konsep tabaruk
Konsep tabarukKonsep tabaruk
Konsep tabaruk
 
Sholat sunnah 3 idain + gerhana
Sholat sunnah 3   idain + gerhanaSholat sunnah 3   idain + gerhana
Sholat sunnah 3 idain + gerhana
 
Keutamaan ibadah umroh
Keutamaan ibadah umrohKeutamaan ibadah umroh
Keutamaan ibadah umroh
 
Umroh transformatif smg 2014
Umroh transformatif smg 2014Umroh transformatif smg 2014
Umroh transformatif smg 2014
 
Shalat dhuha
Shalat dhuhaShalat dhuha
Shalat dhuha
 
Tabarruk
Tabarruk Tabarruk
Tabarruk
 
Tabarruk
TabarrukTabarruk
Tabarruk
 
Pengertian SHOLAT DHUHA dan Keutamaannya
Pengertian SHOLAT DHUHA dan KeutamaannyaPengertian SHOLAT DHUHA dan Keutamaannya
Pengertian SHOLAT DHUHA dan Keutamaannya
 

Destaque

AMALAN DI BULAN RAJAB - KH. ABDURRAHMAN NAVIS
AMALAN DI BULAN RAJAB - KH. ABDURRAHMAN NAVISAMALAN DI BULAN RAJAB - KH. ABDURRAHMAN NAVIS
AMALAN DI BULAN RAJAB - KH. ABDURRAHMAN NAVISaswajanu
 
Washillah (Tawasul)
Washillah (Tawasul)Washillah (Tawasul)
Washillah (Tawasul)Ayu Sri
 
KISWAH KETIGA (9 MEI 2015)-BEDAH BUKU AMALIYAH NAHDLATUL ULAMA
KISWAH KETIGA (9 MEI 2015)-BEDAH BUKU AMALIYAH NAHDLATUL ULAMAKISWAH KETIGA (9 MEI 2015)-BEDAH BUKU AMALIYAH NAHDLATUL ULAMA
KISWAH KETIGA (9 MEI 2015)-BEDAH BUKU AMALIYAH NAHDLATUL ULAMAaswajanu
 
Konsep, Hukum, dan Dalil Membaca al qur’an di kuburan
Konsep, Hukum, dan Dalil Membaca al qur’an di kuburanKonsep, Hukum, dan Dalil Membaca al qur’an di kuburan
Konsep, Hukum, dan Dalil Membaca al qur’an di kuburanMoh Hari Rusli
 
Pemikiran peradaban-tasawuf kuliyah umum s2 ptiq jkt
Pemikiran peradaban-tasawuf kuliyah umum s2 ptiq jktPemikiran peradaban-tasawuf kuliyah umum s2 ptiq jkt
Pemikiran peradaban-tasawuf kuliyah umum s2 ptiq jktDrs. HM. Yunus
 
Materi ict by www.m yunus.com
Materi ict by www.m yunus.comMateri ict by www.m yunus.com
Materi ict by www.m yunus.comDrs. HM. Yunus
 
RESUME BUKU ZIKIR ( USMAN SAID SARQOWI )
RESUME  BUKU ZIKIR ( USMAN SAID SARQOWI ) RESUME  BUKU ZIKIR ( USMAN SAID SARQOWI )
RESUME BUKU ZIKIR ( USMAN SAID SARQOWI ) أحمد رمضان
 
objective 2 - Mencari Peluang Usaha
objective 2 - Mencari Peluang Usahaobjective 2 - Mencari Peluang Usaha
objective 2 - Mencari Peluang UsahaHamdani Fajar
 
Teknik Pengendalian Expossure Bagian ke-2 - Aperture
Teknik Pengendalian Expossure Bagian ke-2 - ApertureTeknik Pengendalian Expossure Bagian ke-2 - Aperture
Teknik Pengendalian Expossure Bagian ke-2 - ApertureHamdani Fajar
 

Destaque (20)

AMALAN DI BULAN RAJAB - KH. ABDURRAHMAN NAVIS
AMALAN DI BULAN RAJAB - KH. ABDURRAHMAN NAVISAMALAN DI BULAN RAJAB - KH. ABDURRAHMAN NAVIS
AMALAN DI BULAN RAJAB - KH. ABDURRAHMAN NAVIS
 
Washillah (Tawasul)
Washillah (Tawasul)Washillah (Tawasul)
Washillah (Tawasul)
 
KISWAH KETIGA (9 MEI 2015)-BEDAH BUKU AMALIYAH NAHDLATUL ULAMA
KISWAH KETIGA (9 MEI 2015)-BEDAH BUKU AMALIYAH NAHDLATUL ULAMAKISWAH KETIGA (9 MEI 2015)-BEDAH BUKU AMALIYAH NAHDLATUL ULAMA
KISWAH KETIGA (9 MEI 2015)-BEDAH BUKU AMALIYAH NAHDLATUL ULAMA
 
Awaja 9
Awaja 9Awaja 9
Awaja 9
 
Tawasul tqn suryalaya
Tawasul tqn suryalayaTawasul tqn suryalaya
Tawasul tqn suryalaya
 
Konsep, Hukum, dan Dalil Membaca al qur’an di kuburan
Konsep, Hukum, dan Dalil Membaca al qur’an di kuburanKonsep, Hukum, dan Dalil Membaca al qur’an di kuburan
Konsep, Hukum, dan Dalil Membaca al qur’an di kuburan
 
TQN ERA BARU
TQN ERA BARUTQN ERA BARU
TQN ERA BARU
 
Pai kebermaknaan
Pai kebermaknaanPai kebermaknaan
Pai kebermaknaan
 
Pemikiran peradaban-tasawuf kuliyah umum s2 ptiq jkt
Pemikiran peradaban-tasawuf kuliyah umum s2 ptiq jktPemikiran peradaban-tasawuf kuliyah umum s2 ptiq jkt
Pemikiran peradaban-tasawuf kuliyah umum s2 ptiq jkt
 
Materi ict by www.m yunus.com
Materi ict by www.m yunus.comMateri ict by www.m yunus.com
Materi ict by www.m yunus.com
 
KHATAMAN
KHATAMANKHATAMAN
KHATAMAN
 
RESUME BUKU ZIKIR ( USMAN SAID SARQOWI )
RESUME  BUKU ZIKIR ( USMAN SAID SARQOWI ) RESUME  BUKU ZIKIR ( USMAN SAID SARQOWI )
RESUME BUKU ZIKIR ( USMAN SAID SARQOWI )
 
Aqidah 3
Aqidah 3Aqidah 3
Aqidah 3
 
Aqidah 2 edit1
Aqidah 2 edit1Aqidah 2 edit1
Aqidah 2 edit1
 
Sebuah Renungan Tentangshalat
Sebuah Renungan TentangshalatSebuah Renungan Tentangshalat
Sebuah Renungan Tentangshalat
 
Tausiyah bln rajab
Tausiyah bln rajabTausiyah bln rajab
Tausiyah bln rajab
 
Tauhid 1
Tauhid 1Tauhid 1
Tauhid 1
 
objective 2 - Mencari Peluang Usaha
objective 2 - Mencari Peluang Usahaobjective 2 - Mencari Peluang Usaha
objective 2 - Mencari Peluang Usaha
 
Teknik Pengendalian Expossure Bagian ke-2 - Aperture
Teknik Pengendalian Expossure Bagian ke-2 - ApertureTeknik Pengendalian Expossure Bagian ke-2 - Aperture
Teknik Pengendalian Expossure Bagian ke-2 - Aperture
 
Jalan Yang Tidak Mudah
Jalan Yang Tidak MudahJalan Yang Tidak Mudah
Jalan Yang Tidak Mudah
 

Semelhante a Tawasul

Khutbah rasulullah saaw di ghadir khum (pengangkatan imam ali as)
Khutbah rasulullah saaw di ghadir khum (pengangkatan imam ali as)Khutbah rasulullah saaw di ghadir khum (pengangkatan imam ali as)
Khutbah rasulullah saaw di ghadir khum (pengangkatan imam ali as)Toto Dwiarso
 
Hadis Dakwah K5
 Hadis Dakwah K5 Hadis Dakwah K5
Hadis Dakwah K5LBB. Mr. Q
 
Khutbah ttg qurban
Khutbah ttg qurbanKhutbah ttg qurban
Khutbah ttg qurbanalfatfatoha
 
Kesalahan - kesalahan dalam shalat.pptx
Kesalahan - kesalahan dalam shalat.pptxKesalahan - kesalahan dalam shalat.pptx
Kesalahan - kesalahan dalam shalat.pptxFarahZahrani1
 
Ahlu as sunnah wal jama’ah rumi
Ahlu as sunnah wal jama’ah rumiAhlu as sunnah wal jama’ah rumi
Ahlu as sunnah wal jama’ah rumiHome
 
Hadis 40 imam an-nawawi..
Hadis 40   imam an-nawawi..Hadis 40   imam an-nawawi..
Hadis 40 imam an-nawawi..Mohd Mokri
 
Takhrij al ma'tsurat al-shughra Karya Aswin Ahdir Bolano
Takhrij al ma'tsurat al-shughra Karya Aswin Ahdir BolanoTakhrij al ma'tsurat al-shughra Karya Aswin Ahdir Bolano
Takhrij al ma'tsurat al-shughra Karya Aswin Ahdir BolanoAswin Wyn
 
Mengenal syiah dari kitab kitab syiah (baru)
Mengenal syiah dari kitab kitab syiah (baru)Mengenal syiah dari kitab kitab syiah (baru)
Mengenal syiah dari kitab kitab syiah (baru)Visnu Candra
 
Dalil Selawat.
Dalil Selawat.Dalil Selawat.
Dalil Selawat.Ibnu Ahmad
 
Anjuran memperbagus shalat
Anjuran memperbagus shalatAnjuran memperbagus shalat
Anjuran memperbagus shalatSMPN 4 Kerinci
 
Tata cara umrah_praktis_jamilatravel99
Tata cara umrah_praktis_jamilatravel99Tata cara umrah_praktis_jamilatravel99
Tata cara umrah_praktis_jamilatravel99jamilatravel
 

Semelhante a Tawasul (20)

KHUTBAH RASULULLAH SAWW DI GHADIR KHUM
KHUTBAH RASULULLAH SAWW DI GHADIR KHUMKHUTBAH RASULULLAH SAWW DI GHADIR KHUM
KHUTBAH RASULULLAH SAWW DI GHADIR KHUM
 
Sujud Tilawah, Sahwi & Syukur
Sujud Tilawah, Sahwi & SyukurSujud Tilawah, Sahwi & Syukur
Sujud Tilawah, Sahwi & Syukur
 
Makalah Klompok Diskusi I Syahnur Ardanil Siagian dkk.SM V MD-D FDK UINSU 2019
Makalah Klompok Diskusi I Syahnur Ardanil Siagian dkk.SM V MD-D FDK UINSU 2019Makalah Klompok Diskusi I Syahnur Ardanil Siagian dkk.SM V MD-D FDK UINSU 2019
Makalah Klompok Diskusi I Syahnur Ardanil Siagian dkk.SM V MD-D FDK UINSU 2019
 
Kitab salat
Kitab salatKitab salat
Kitab salat
 
Khutbah rasulullah saaw di ghadir khum (pengangkatan imam ali as)
Khutbah rasulullah saaw di ghadir khum (pengangkatan imam ali as)Khutbah rasulullah saaw di ghadir khum (pengangkatan imam ali as)
Khutbah rasulullah saaw di ghadir khum (pengangkatan imam ali as)
 
Hadis Dakwah K5
 Hadis Dakwah K5 Hadis Dakwah K5
Hadis Dakwah K5
 
Khutbah ttg qurban
Khutbah ttg qurbanKhutbah ttg qurban
Khutbah ttg qurban
 
Kesalahan - kesalahan dalam shalat.pptx
Kesalahan - kesalahan dalam shalat.pptxKesalahan - kesalahan dalam shalat.pptx
Kesalahan - kesalahan dalam shalat.pptx
 
Shalat = Ga shalat
Shalat = Ga shalatShalat = Ga shalat
Shalat = Ga shalat
 
Ahlu as sunnah wal jama’ah rumi
Ahlu as sunnah wal jama’ah rumiAhlu as sunnah wal jama’ah rumi
Ahlu as sunnah wal jama’ah rumi
 
Arba'un nawawi
Arba'un nawawiArba'un nawawi
Arba'un nawawi
 
Hadis 40 imam an-nawawi..
Hadis 40   imam an-nawawi..Hadis 40   imam an-nawawi..
Hadis 40 imam an-nawawi..
 
Hadis 40
Hadis 40Hadis 40
Hadis 40
 
Hadis 40 imam an-nawawi..
Hadis 40   imam an-nawawi..Hadis 40   imam an-nawawi..
Hadis 40 imam an-nawawi..
 
Hadis 40_Imam Nawawi
Hadis 40_Imam NawawiHadis 40_Imam Nawawi
Hadis 40_Imam Nawawi
 
Takhrij al ma'tsurat al-shughra Karya Aswin Ahdir Bolano
Takhrij al ma'tsurat al-shughra Karya Aswin Ahdir BolanoTakhrij al ma'tsurat al-shughra Karya Aswin Ahdir Bolano
Takhrij al ma'tsurat al-shughra Karya Aswin Ahdir Bolano
 
Mengenal syiah dari kitab kitab syiah (baru)
Mengenal syiah dari kitab kitab syiah (baru)Mengenal syiah dari kitab kitab syiah (baru)
Mengenal syiah dari kitab kitab syiah (baru)
 
Dalil Selawat.
Dalil Selawat.Dalil Selawat.
Dalil Selawat.
 
Anjuran memperbagus shalat
Anjuran memperbagus shalatAnjuran memperbagus shalat
Anjuran memperbagus shalat
 
Tata cara umrah_praktis_jamilatravel99
Tata cara umrah_praktis_jamilatravel99Tata cara umrah_praktis_jamilatravel99
Tata cara umrah_praktis_jamilatravel99
 

Mais de aswajanu

proker admin
proker adminproker admin
proker adminaswajanu
 
NEGERI JOHOR DARUL TAKZIM : LEGASI, PENGUKUHAN DAN PENGAWALAN AKIDAH ASWJA
NEGERI JOHOR DARUL TAKZIM : LEGASI, PENGUKUHAN DAN PENGAWALAN AKIDAH ASWJANEGERI JOHOR DARUL TAKZIM : LEGASI, PENGUKUHAN DAN PENGAWALAN AKIDAH ASWJA
NEGERI JOHOR DARUL TAKZIM : LEGASI, PENGUKUHAN DAN PENGAWALAN AKIDAH ASWJAaswajanu
 
SEJARAH AHLI SUNNAH WAL JAMAAH DAN RELEVANSINYA DALAM PEMBANGUNAN INSAN DI UTHM
SEJARAH AHLI SUNNAH WAL JAMAAH DAN RELEVANSINYA DALAM PEMBANGUNAN INSAN DI UTHMSEJARAH AHLI SUNNAH WAL JAMAAH DAN RELEVANSINYA DALAM PEMBANGUNAN INSAN DI UTHM
SEJARAH AHLI SUNNAH WAL JAMAAH DAN RELEVANSINYA DALAM PEMBANGUNAN INSAN DI UTHMaswajanu
 
Peranan aswaja dalam menangani globalisasi ekonomi
Peranan aswaja dalam menangani globalisasi ekonomiPeranan aswaja dalam menangani globalisasi ekonomi
Peranan aswaja dalam menangani globalisasi ekonomiaswajanu
 
pedoman kerjasama
pedoman kerjasamapedoman kerjasama
pedoman kerjasamaaswajanu
 
dalil Tradisi tujuh hari
dalil Tradisi tujuh haridalil Tradisi tujuh hari
dalil Tradisi tujuh hariaswajanu
 
Kehidupan alam barzakh
Kehidupan alam barzakhKehidupan alam barzakh
Kehidupan alam barzakhaswajanu
 
Hadiah pahala al qur’an
Hadiah pahala al qur’anHadiah pahala al qur’an
Hadiah pahala al qur’anaswajanu
 
Berdoa di makam ulama
Berdoa di makam ulamaBerdoa di makam ulama
Berdoa di makam ulamaaswajanu
 
Berdoa di makam ulama
Berdoa di makam ulamaBerdoa di makam ulama
Berdoa di makam ulamaaswajanu
 
tradisi sebelum kelahiran anak
 tradisi sebelum kelahiran anak tradisi sebelum kelahiran anak
tradisi sebelum kelahiran anakaswajanu
 
Islam dan Pancasila
Islam dan PancasilaIslam dan Pancasila
Islam dan Pancasilaaswajanu
 
Mengenal Ormas Islam di Indonesia
Mengenal Ormas Islam di IndonesiaMengenal Ormas Islam di Indonesia
Mengenal Ormas Islam di Indonesiaaswajanu
 
HUKUM MENGUNGKAP KEBATILAN SUATU ALIRAN
HUKUM MENGUNGKAPKEBATILAN SUATU ALIRANHUKUM MENGUNGKAPKEBATILAN SUATU ALIRAN
HUKUM MENGUNGKAP KEBATILAN SUATU ALIRANaswajanu
 
Dalil Basmalah dan Qunut
Dalil Basmalah dan QunutDalil Basmalah dan Qunut
Dalil Basmalah dan Qunutaswajanu
 
Wawasan Aswaja
Wawasan AswajaWawasan Aswaja
Wawasan Aswajaaswajanu
 
Ahlul Bait Nabi Muhammad SAW
Ahlul Bait Nabi Muhammad SAWAhlul Bait Nabi Muhammad SAW
Ahlul Bait Nabi Muhammad SAWaswajanu
 
Tiga Fase A
Tiga Fase ATiga Fase A
Tiga Fase Aaswajanu
 

Mais de aswajanu (20)

proker admin
proker adminproker admin
proker admin
 
NEGERI JOHOR DARUL TAKZIM : LEGASI, PENGUKUHAN DAN PENGAWALAN AKIDAH ASWJA
NEGERI JOHOR DARUL TAKZIM : LEGASI, PENGUKUHAN DAN PENGAWALAN AKIDAH ASWJANEGERI JOHOR DARUL TAKZIM : LEGASI, PENGUKUHAN DAN PENGAWALAN AKIDAH ASWJA
NEGERI JOHOR DARUL TAKZIM : LEGASI, PENGUKUHAN DAN PENGAWALAN AKIDAH ASWJA
 
SEJARAH AHLI SUNNAH WAL JAMAAH DAN RELEVANSINYA DALAM PEMBANGUNAN INSAN DI UTHM
SEJARAH AHLI SUNNAH WAL JAMAAH DAN RELEVANSINYA DALAM PEMBANGUNAN INSAN DI UTHMSEJARAH AHLI SUNNAH WAL JAMAAH DAN RELEVANSINYA DALAM PEMBANGUNAN INSAN DI UTHM
SEJARAH AHLI SUNNAH WAL JAMAAH DAN RELEVANSINYA DALAM PEMBANGUNAN INSAN DI UTHM
 
Peranan aswaja dalam menangani globalisasi ekonomi
Peranan aswaja dalam menangani globalisasi ekonomiPeranan aswaja dalam menangani globalisasi ekonomi
Peranan aswaja dalam menangani globalisasi ekonomi
 
kerjasama
kerjasamakerjasama
kerjasama
 
pedoman kerjasama
pedoman kerjasamapedoman kerjasama
pedoman kerjasama
 
prposal
prposalprposal
prposal
 
dalil Tradisi tujuh hari
dalil Tradisi tujuh haridalil Tradisi tujuh hari
dalil Tradisi tujuh hari
 
Kehidupan alam barzakh
Kehidupan alam barzakhKehidupan alam barzakh
Kehidupan alam barzakh
 
Hadiah pahala al qur’an
Hadiah pahala al qur’anHadiah pahala al qur’an
Hadiah pahala al qur’an
 
Berdoa di makam ulama
Berdoa di makam ulamaBerdoa di makam ulama
Berdoa di makam ulama
 
Berdoa di makam ulama
Berdoa di makam ulamaBerdoa di makam ulama
Berdoa di makam ulama
 
tradisi sebelum kelahiran anak
 tradisi sebelum kelahiran anak tradisi sebelum kelahiran anak
tradisi sebelum kelahiran anak
 
Islam dan Pancasila
Islam dan PancasilaIslam dan Pancasila
Islam dan Pancasila
 
Mengenal Ormas Islam di Indonesia
Mengenal Ormas Islam di IndonesiaMengenal Ormas Islam di Indonesia
Mengenal Ormas Islam di Indonesia
 
HUKUM MENGUNGKAP KEBATILAN SUATU ALIRAN
HUKUM MENGUNGKAPKEBATILAN SUATU ALIRANHUKUM MENGUNGKAPKEBATILAN SUATU ALIRAN
HUKUM MENGUNGKAP KEBATILAN SUATU ALIRAN
 
Dalil Basmalah dan Qunut
Dalil Basmalah dan QunutDalil Basmalah dan Qunut
Dalil Basmalah dan Qunut
 
Wawasan Aswaja
Wawasan AswajaWawasan Aswaja
Wawasan Aswaja
 
Ahlul Bait Nabi Muhammad SAW
Ahlul Bait Nabi Muhammad SAWAhlul Bait Nabi Muhammad SAW
Ahlul Bait Nabi Muhammad SAW
 
Tiga Fase A
Tiga Fase ATiga Fase A
Tiga Fase A
 

Último

Modul Projek - Batik Ecoprint - Fase B.pdf
Modul Projek  - Batik Ecoprint - Fase B.pdfModul Projek  - Batik Ecoprint - Fase B.pdf
Modul Projek - Batik Ecoprint - Fase B.pdfanitanurhidayah51
 
PPT PERUBAHAN LINGKUNGAN MATA PELAJARAN BIOLOGI KELAS X.pptx
PPT PERUBAHAN LINGKUNGAN MATA PELAJARAN BIOLOGI KELAS X.pptxPPT PERUBAHAN LINGKUNGAN MATA PELAJARAN BIOLOGI KELAS X.pptx
PPT PERUBAHAN LINGKUNGAN MATA PELAJARAN BIOLOGI KELAS X.pptxdpp11tya
 
RENCANA + Link2 Materi Pelatihan/BimTek "PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) &...
RENCANA + Link2 Materi Pelatihan/BimTek "PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) &...RENCANA + Link2 Materi Pelatihan/BimTek "PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) &...
RENCANA + Link2 Materi Pelatihan/BimTek "PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) &...Kanaidi ken
 
AKSI NYATA BERBAGI PRAKTIK BAIK MELALUI PMM
AKSI NYATA BERBAGI PRAKTIK BAIK MELALUI PMMAKSI NYATA BERBAGI PRAKTIK BAIK MELALUI PMM
AKSI NYATA BERBAGI PRAKTIK BAIK MELALUI PMMIGustiBagusGending
 
PERAN PERAWAT DALAM PEMERIKSAAN PENUNJANG.pptx
PERAN PERAWAT DALAM PEMERIKSAAN PENUNJANG.pptxPERAN PERAWAT DALAM PEMERIKSAAN PENUNJANG.pptx
PERAN PERAWAT DALAM PEMERIKSAAN PENUNJANG.pptxRizkyPratiwi19
 
PELAKSANAAN + Link-Link MATERI Training_ "Effective INVENTORY & WAREHOUSING M...
PELAKSANAAN + Link-Link MATERI Training_ "Effective INVENTORY & WAREHOUSING M...PELAKSANAAN + Link-Link MATERI Training_ "Effective INVENTORY & WAREHOUSING M...
PELAKSANAAN + Link-Link MATERI Training_ "Effective INVENTORY & WAREHOUSING M...Kanaidi ken
 
aksi nyata sosialisasi Profil Pelajar Pancasila.pdf
aksi nyata sosialisasi  Profil Pelajar Pancasila.pdfaksi nyata sosialisasi  Profil Pelajar Pancasila.pdf
aksi nyata sosialisasi Profil Pelajar Pancasila.pdfsdn3jatiblora
 
vIDEO kelayakan berita untuk mahasiswa.ppsx
vIDEO kelayakan berita untuk mahasiswa.ppsxvIDEO kelayakan berita untuk mahasiswa.ppsx
vIDEO kelayakan berita untuk mahasiswa.ppsxsyahrulutama16
 
Pendidikan-Bahasa-Indonesia-di-SD MODUL 3 .pptx
Pendidikan-Bahasa-Indonesia-di-SD MODUL 3 .pptxPendidikan-Bahasa-Indonesia-di-SD MODUL 3 .pptx
Pendidikan-Bahasa-Indonesia-di-SD MODUL 3 .pptxdeskaputriani1
 
MAKALAH KELOMPOK 7 ADMINISTRASI LAYANAN KHUSUS.pdf
MAKALAH KELOMPOK 7 ADMINISTRASI LAYANAN KHUSUS.pdfMAKALAH KELOMPOK 7 ADMINISTRASI LAYANAN KHUSUS.pdf
MAKALAH KELOMPOK 7 ADMINISTRASI LAYANAN KHUSUS.pdfChananMfd
 
2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar mata pelajaranPPKn 2024.pdf
2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar  mata pelajaranPPKn 2024.pdf2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar  mata pelajaranPPKn 2024.pdf
2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar mata pelajaranPPKn 2024.pdfsdn3jatiblora
 
1.3.a.3. Mulai dari Diri - Modul 1.3 Refleksi 1 Imajinasiku tentang Murid di ...
1.3.a.3. Mulai dari Diri - Modul 1.3 Refleksi 1 Imajinasiku tentang Murid di ...1.3.a.3. Mulai dari Diri - Modul 1.3 Refleksi 1 Imajinasiku tentang Murid di ...
1.3.a.3. Mulai dari Diri - Modul 1.3 Refleksi 1 Imajinasiku tentang Murid di ...MetalinaSimanjuntak1
 
PEMANASAN GLOBAL - MATERI KELAS X MA.pptx
PEMANASAN GLOBAL - MATERI KELAS X MA.pptxPEMANASAN GLOBAL - MATERI KELAS X MA.pptx
PEMANASAN GLOBAL - MATERI KELAS X MA.pptxsukmakarim1998
 
MATEMATIKA EKONOMI MATERI ANUITAS DAN NILAI ANUITAS
MATEMATIKA EKONOMI MATERI ANUITAS DAN NILAI ANUITASMATEMATIKA EKONOMI MATERI ANUITAS DAN NILAI ANUITAS
MATEMATIKA EKONOMI MATERI ANUITAS DAN NILAI ANUITASbilqisizzati
 
REFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdf
REFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdfREFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdf
REFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdfirwanabidin08
 
ppt-akhlak-tercela-foya-foya-riya-sumah-takabur-hasad asli.ppt
ppt-akhlak-tercela-foya-foya-riya-sumah-takabur-hasad asli.pptppt-akhlak-tercela-foya-foya-riya-sumah-takabur-hasad asli.ppt
ppt-akhlak-tercela-foya-foya-riya-sumah-takabur-hasad asli.pptAgusRahmat39
 
Prakarsa Perubahan ATAP (Awal - Tantangan - Aksi - Perubahan)
Prakarsa Perubahan ATAP (Awal - Tantangan - Aksi - Perubahan)Prakarsa Perubahan ATAP (Awal - Tantangan - Aksi - Perubahan)
Prakarsa Perubahan ATAP (Awal - Tantangan - Aksi - Perubahan)MustahalMustahal
 
CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7
CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7
CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7IwanSumantri7
 
Keterampilan menyimak kelas bawah tugas UT
Keterampilan menyimak kelas bawah tugas UTKeterampilan menyimak kelas bawah tugas UT
Keterampilan menyimak kelas bawah tugas UTIndraAdm
 
PPT AKSI NYATA KOMUNITAS BELAJAR .ppt di SD
PPT AKSI NYATA KOMUNITAS BELAJAR .ppt di SDPPT AKSI NYATA KOMUNITAS BELAJAR .ppt di SD
PPT AKSI NYATA KOMUNITAS BELAJAR .ppt di SDNurainiNuraini25
 

Último (20)

Modul Projek - Batik Ecoprint - Fase B.pdf
Modul Projek  - Batik Ecoprint - Fase B.pdfModul Projek  - Batik Ecoprint - Fase B.pdf
Modul Projek - Batik Ecoprint - Fase B.pdf
 
PPT PERUBAHAN LINGKUNGAN MATA PELAJARAN BIOLOGI KELAS X.pptx
PPT PERUBAHAN LINGKUNGAN MATA PELAJARAN BIOLOGI KELAS X.pptxPPT PERUBAHAN LINGKUNGAN MATA PELAJARAN BIOLOGI KELAS X.pptx
PPT PERUBAHAN LINGKUNGAN MATA PELAJARAN BIOLOGI KELAS X.pptx
 
RENCANA + Link2 Materi Pelatihan/BimTek "PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) &...
RENCANA + Link2 Materi Pelatihan/BimTek "PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) &...RENCANA + Link2 Materi Pelatihan/BimTek "PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) &...
RENCANA + Link2 Materi Pelatihan/BimTek "PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) &...
 
AKSI NYATA BERBAGI PRAKTIK BAIK MELALUI PMM
AKSI NYATA BERBAGI PRAKTIK BAIK MELALUI PMMAKSI NYATA BERBAGI PRAKTIK BAIK MELALUI PMM
AKSI NYATA BERBAGI PRAKTIK BAIK MELALUI PMM
 
PERAN PERAWAT DALAM PEMERIKSAAN PENUNJANG.pptx
PERAN PERAWAT DALAM PEMERIKSAAN PENUNJANG.pptxPERAN PERAWAT DALAM PEMERIKSAAN PENUNJANG.pptx
PERAN PERAWAT DALAM PEMERIKSAAN PENUNJANG.pptx
 
PELAKSANAAN + Link-Link MATERI Training_ "Effective INVENTORY & WAREHOUSING M...
PELAKSANAAN + Link-Link MATERI Training_ "Effective INVENTORY & WAREHOUSING M...PELAKSANAAN + Link-Link MATERI Training_ "Effective INVENTORY & WAREHOUSING M...
PELAKSANAAN + Link-Link MATERI Training_ "Effective INVENTORY & WAREHOUSING M...
 
aksi nyata sosialisasi Profil Pelajar Pancasila.pdf
aksi nyata sosialisasi  Profil Pelajar Pancasila.pdfaksi nyata sosialisasi  Profil Pelajar Pancasila.pdf
aksi nyata sosialisasi Profil Pelajar Pancasila.pdf
 
vIDEO kelayakan berita untuk mahasiswa.ppsx
vIDEO kelayakan berita untuk mahasiswa.ppsxvIDEO kelayakan berita untuk mahasiswa.ppsx
vIDEO kelayakan berita untuk mahasiswa.ppsx
 
Pendidikan-Bahasa-Indonesia-di-SD MODUL 3 .pptx
Pendidikan-Bahasa-Indonesia-di-SD MODUL 3 .pptxPendidikan-Bahasa-Indonesia-di-SD MODUL 3 .pptx
Pendidikan-Bahasa-Indonesia-di-SD MODUL 3 .pptx
 
MAKALAH KELOMPOK 7 ADMINISTRASI LAYANAN KHUSUS.pdf
MAKALAH KELOMPOK 7 ADMINISTRASI LAYANAN KHUSUS.pdfMAKALAH KELOMPOK 7 ADMINISTRASI LAYANAN KHUSUS.pdf
MAKALAH KELOMPOK 7 ADMINISTRASI LAYANAN KHUSUS.pdf
 
2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar mata pelajaranPPKn 2024.pdf
2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar  mata pelajaranPPKn 2024.pdf2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar  mata pelajaranPPKn 2024.pdf
2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar mata pelajaranPPKn 2024.pdf
 
1.3.a.3. Mulai dari Diri - Modul 1.3 Refleksi 1 Imajinasiku tentang Murid di ...
1.3.a.3. Mulai dari Diri - Modul 1.3 Refleksi 1 Imajinasiku tentang Murid di ...1.3.a.3. Mulai dari Diri - Modul 1.3 Refleksi 1 Imajinasiku tentang Murid di ...
1.3.a.3. Mulai dari Diri - Modul 1.3 Refleksi 1 Imajinasiku tentang Murid di ...
 
PEMANASAN GLOBAL - MATERI KELAS X MA.pptx
PEMANASAN GLOBAL - MATERI KELAS X MA.pptxPEMANASAN GLOBAL - MATERI KELAS X MA.pptx
PEMANASAN GLOBAL - MATERI KELAS X MA.pptx
 
MATEMATIKA EKONOMI MATERI ANUITAS DAN NILAI ANUITAS
MATEMATIKA EKONOMI MATERI ANUITAS DAN NILAI ANUITASMATEMATIKA EKONOMI MATERI ANUITAS DAN NILAI ANUITAS
MATEMATIKA EKONOMI MATERI ANUITAS DAN NILAI ANUITAS
 
REFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdf
REFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdfREFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdf
REFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdf
 
ppt-akhlak-tercela-foya-foya-riya-sumah-takabur-hasad asli.ppt
ppt-akhlak-tercela-foya-foya-riya-sumah-takabur-hasad asli.pptppt-akhlak-tercela-foya-foya-riya-sumah-takabur-hasad asli.ppt
ppt-akhlak-tercela-foya-foya-riya-sumah-takabur-hasad asli.ppt
 
Prakarsa Perubahan ATAP (Awal - Tantangan - Aksi - Perubahan)
Prakarsa Perubahan ATAP (Awal - Tantangan - Aksi - Perubahan)Prakarsa Perubahan ATAP (Awal - Tantangan - Aksi - Perubahan)
Prakarsa Perubahan ATAP (Awal - Tantangan - Aksi - Perubahan)
 
CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7
CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7
CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7
 
Keterampilan menyimak kelas bawah tugas UT
Keterampilan menyimak kelas bawah tugas UTKeterampilan menyimak kelas bawah tugas UT
Keterampilan menyimak kelas bawah tugas UT
 
PPT AKSI NYATA KOMUNITAS BELAJAR .ppt di SD
PPT AKSI NYATA KOMUNITAS BELAJAR .ppt di SDPPT AKSI NYATA KOMUNITAS BELAJAR .ppt di SD
PPT AKSI NYATA KOMUNITAS BELAJAR .ppt di SD
 

Tawasul

  • 1. MEMAHAMI TAWASUL DAN ISTIGHATSAH اَللّهُمَّ صَ لّ وَسَل مْ عَلَى سَ ي دنَا مَُُمَّ د قَدْ ضَاقَتْ حيْ لَ تْ أَدْرِكْنِِْ يَا رَسُوْلَ اللِ
  • 2. Definisi Tawassul طَلَبُ حُصُوْ ل مَنْ فَعَ ة أَوْ انْ دفَا ع مَضَرَّ ة منَ الل ب ذكْ ر اسْ م نَ بّ أَوْ ) وَ ل إ كْرَامًا ل لْمُتُ وُسَّ ل ب ه )العبدري, الشرح القويم, ص 378 “Memohon datangnya manfaat (kebaikan) atau terhindarnya bahaya (keburukan) kepada Allah SWT dengan menyebut nama seorang Nabi atau Wali untuk memuliakan (ikram) keduanya.” (Al-Hafizh Al-‘Abdari, Al- Syarh Al-Qiyam, Hal.378)
  • 3. وَاسْتَع يْ نُوا ب الصَّ ب وَالصَلاَ ة وَا ن هََّا لَكَب يْ رَة ا ل عَ لَى الَْْا شع يَْ “Jadikanlah sabar dan shalat sebagai penolongmu, dan sesungguhnya yang demikian itu sungguh berat, kecuali bagi orang-orang yang khusyu’” (QS. Al-Baqarah: 45) يَا أَي هَُّا الَّ ذينَ آَمَنُوا اتَّ قُوا الل وَابْ تَ غُوا إ لَيْ ه الْوَ س يلَة وَجَا هدُوا ف سَب يل ه لَعَلَّكُمْ تُ فْل حُونَ . “Hai orang-orang yang beriman, bertaqwalah kepada Allah dan carilah jalan yang mendekatkan diri kepada-Nya, dan berjihadlah pada jalan-Nya, supaya kamu mendapat keberuntungan” (QS. Al-Maidah: 35)
  • 4. KONTROVERSI SUNNI - WAHABI أَدْرِكْنِِْ يَا رَسُوْلَ اللِ (Tolonglah aku wahai Rasulullah [dengan didoakan kepada Allah]) Redaksi di atas menurut mayoritas kaum Muslimin sejak generasi sahabat hingga kini, adalah benar dan tidak syirik. Sementara menurut Ibn Taimiyah (abad ke-8 Hijriah), dan menurut Wahabi (abad ke-12 Hijriah), redaksi tersebut tidak benar, syirik akbar, murtad dan masuk neraka selama-lamanya.
  • 5. أَدْرِكْنِِْ يَا رَسُوْلَ اللِ (Tolonglah aku wahai Rasulullah [dengan didoakan kepada Allah]) MENURUT SUNNI MENURUT WAHABI Redaksi seperti di atas masuk dalam konteks tawasul dan istighatsah, yaitu berdoa kepada Allah dengan memanggil nama seorang yang mulia menurut Allah, dan hal ini telah berlangsung sejak generasi sahabat dan diajarkan oleh Rasulullah . Redaksi tersebut masuk dalam konteks penyembahan terhadap selain Allah, yang berarti syirik akbar, murtad dan pelakunya masuk neraka selama-lamanya, dan hal ini telah dijelaskan oleh Syaikh Ibn Taimiyah pada abad ke-8 Hijriah.
  • 6. Aaa Aa ABU JAHAL DAN ABU LAHAB LEBIH BERTAUHID DARIPADA UMAT ISLAM YANG BERTAWASSUL
  • 7. أَدْرِكْنِِْ يَا رَسُوْلَ اللِ (Tolonglah aku wahai Rasulullah [dengan didoakan kepada Allah]) KAUM SUNNI KAUM WAHABI Membenarkan redaksi tersebut berdasarkan hadits Rasulullah , amaliah para sahabat, dan ulama salaf. Melarang redaksi tersebut berdasarkan fatwa Syaikh Ibn Taimiyah pada abad ke-8 Hijriah dan dipertegas oleh ijtihad Syaikh Muhammad bin Abdul Wahhab al-Najdi (pendiri aliran Wahabi) pada abad ke-12.
  • 8. Dalil-dalil Kaum Sunni HADITS UTSMAN BIN HUNAIF Rasulullah mengajarkan laki-laki tuna netra yang ingin sembuh dari kebutaannya agar berdoa dengan disertai memanggil Nabi dalam doanya dengan redaksi “Ya Muhammad (Wahai Muhammad)”.
  • 9. Takhrij (Otentisifikasi) Hadits Utsman bin Hunaif Sanad hadits Utsman bin Hunaif di atas, shahih diriwayatkan oleh banyak ulama antara lain: 1. Ahmad bin Hanbal 2. Abd bin Humaid 3. Al-Tirmidzi 4. Al-Nasa’i 5. Ibn al-Sunni 6. Ibn Majah dan lain-lain
  • 10. HADITS USTMAN BIN HUNAIF DIAMALKAN SELAMA-LAMANYA Dalam riwayat Ibnu Abi Khaitsamah terdapat tambahan: “Apabila kamu mempunyai hajat, lakukanlah doa seperti itu.” Hal ini membuktikan bahwa doa yang mengandung tawasul Ya Muhammad berlaku selama-lamanya, tidak terbatas ketika Nabi masih hidup.
  • 11. PENGAMALAN HADITS UTSMAN BIN HUNAIF PADA MASA SAHABAT Doa yang mengandung tawasul Ya Muhammad ternyata diamalkan pada masa sahabat, sesudah wafatnya Nabi .
  • 12. PENGAMALAN HADITS UTSMAN BIN HUNAIF PADA MASA SAHABAT Doa yang mengandung tawasul Ya Muhammad ternyata diamalkan pada masa sahabat, sesudah wafatnya Nabi . Hal ini membatalkan tesis Wahabi yang membatasi doa tersebut pada zaman Nabi .
  • 13. PENGAMALAN HADITS UTSMAN BIN HUNAIF PADA MASA SAHABAT Doa yang mengandung tawasul Ya Muhammad ternyata diamalkan pada masa sahabat, sesudah wafatnya Nabi , dan haditsnya dinilai shahih oleh al- Imam al- Thabarani.
  • 14. PENGAMALAN HADITS UTSMAN BIN HUNAIF PADA MASA SALAF Doa yang mengandung tawasul Ya Muhammad ternyata diamalkan pada masa ulama salaf (tabi’in), sesudah generasi sahabat, dan tidak dianggap sebagai perbuatan syirik.
  • 15. PENGAMALAN HADITS UTSMAN BIN HUNAIF PADA MASA SALAF Ibn Taimiyah (panutan Wahabi) mengakui bahwa doa yang mengandung tawasul Ya Muhammad ternyata diamalkan pada masa ulama salaf (tabi’in), sesudah generasi sahabat, dan tidak dianggap sebagai perbuatan syirik.
  • 16. Istighatsah Sahabat Dengan Nabi Pada Masa Khulafaur Rasyidin Seorang sahabat datang ke makam Nabi lalu berkata: “Wahai Rasulullah, mintakanlah hujan bagi umatmu, mereka sedang menghadapi kelaparan.” Ini menjadi bukti bahwa beristighatsah dengan orang yang sudah wafat bukanlah syirik menurut sahabat.
  • 17. Istighatsah Sahabat Dengan Nabi Pada Masa Khulafaur Rasyidin Istighatsah sahabat dengan Nabi pada masa Khalifah Umar, dinilai shahih oleh al-Hafizh Ibn Katsir.
  • 18. Istighatsah Sahabat Dengan Nabi Pada Masa Khulafaur Rasyidin Istighatsah sahabat dengan Nabi pada masa Khalifah Umar, dinilai shahih oleh al- Hafizh Ibn Hajar dalam Fath al-Bari juz 2 hal. 572.
  • 19. Istighatsah Sahabat Dengan Nabi Pada Masa Khulafaur Rasyidin Istighatsah sahabat dengan Nabi pada masa Khalifah Umar, dinilai shahih oleh al- Hafizh Ibnu Hajar.
  • 20. Sahabat Yang Sedang Sakit Beristighatsah Dengan Nabi Abdurrahman bin Sa’ad berkata, “Kaki Ibnu Umar mati rasa (tidak dapat digerakkan)”. Lalu seorang laki-laki berkata kepadanya: “Panggil orang yang paling kamu cintai”. Lalu Ibn Umar berkata: “Ya Muhammad”.
  • 21. Sahabat Yang Sedang Sakit Beristighatsah Dengan Nabi Abu Sa’id berkata, “Aku berjalan bersama Ibnu Umar, tiba-tiba kakinya mati rasa (tidak dapat digerakkan), sehingga ia duduk”. Lalu seorang laki-laki berkata kepadanya: “Panggil orang yang paling kamu cintai”. Lalu Ibn Umar berkata: “Ya Muhammadah”. Maka iapun dapat berdiri dan berjalan.
  • 22. Sahabat Yang Sedang Sakit Beristighatsah Dengan Nabi Abdurrahman bin Sa’ad berkata, “Kaki Ibn Umar mati rasa (tidak dapat digerakkan)”. Aku berkata: “Kenapa dengan kaki Anda?” Beliau menjawab: “syarafnya terjepit”. Aku berkata: “Panggil orang yang paling kamu cintai”. Lalu Ibn Umar berkata: “Ya Muhammad”. Maka kakinya sembuh seketika itu.
  • 23. Sahabat Yang Sedang Sakit Beristighatsah Dengan Nabi Ibn Taimiyah (panutan Wahabi) menganjurkan istighatsah seperti yang dilakukan Ibn Umar.
  • 24. Sahabat Yang Sedang Sakit Beristighatsah Dengan Nabi Seorang yang pernah berguru kepada Ibn Umar berkata, “Kaki Ibn Umar mati rasa (tidak dapat digerakkan)”. Lalu seorang laki-laki berkata kepadanya: “Panggil orang yang paling kamu cintai”. Lalu Ibn Umar berkata: “Ya Muhammad”.
  • 25. Tadlisnya Abu Ishaq al-Sabi’i Diselamatkan Oleh Riwayat Imam Syu’bah Dari Abu Ishaq Al-Albani (Wahabi) mendhaifkan atsar Ibn Umar tersebut, karena Abu Ishaq yang mudallis meriwayatkannya secara mu’an’an. Tetapi tadlis tersebut menjadi hilang, karena atsar tersebut juga diriwayatkan oleh Imam Syu’bah dari Abu Ishaq.
  • 26. Tadlisnya Abu Ishaq al-Sabi’i Diselamatkan Oleh Riwayat Imam Syu’bah Dari Abu Ishaq Al-Albani (Wahabi) mendhaifkan atsar Ibn Umar tersebut, karena Abu Ishaq yang mudallis meriwayatkannya secara mu’an’an. Tetapi tadlis tersebut menjadi hilang, karena atsar tersebut juga diriwayatkan oleh Imam Syu’bah dari Abu Ishaq.
  • 27. Tadlisnya Abu Ishaq al-Sabi’i Diselamatkan Oleh Riwayat Imam Syu’bah Dari Abu Ishaq Abu Abdillah Mushthafa bin al- ’Adawi (ulama Wahhabi) menegaskan bahwa riwayat Imam Syu’bah dari Abi Ishaq al- Sabi’i yang dikenal perawi mudallis dapat menyelamatkan haditsnya dari kedha’ifan sebab mu’an’an.
  • 28. Nabi Mengetahui Shalawat Yang Kita Baca Dari Tempat Yang Dekat Dan Jauh Rasulullah : “Barang siapa yang membaca shalawat di dekat makamku, maka aku mendengar-nya. Dan barang siapa yang membaca shalawat dari tempat yang jauh, maka aku mengetahuinya”.
  • 29. Nabi Mengetahui Shalawat Yang Kita Baca Dari Tempat Yang Dekat Dan Jauh Rasulullah : “Barang siapa yang membaca shalawat di dekat makamku, maka aku mendengarnya. Dan barang siapa yang membaca shalawat dari tempat yang jauh, maka aku mengetahuinya”. Hadits ini dishahihkan oleh al-Hafizh Ibn Hajar.
  • 30. Nabi Mengetahui Shalawat Yang Kita Baca Dari Tempat Yang Dekat Dan Jauh Rasulullah : “Barang siapa yang membaca shalawat di dekat makamku, maka aku mendengarnya. Dan barang siapa yang membaca shalawat dari tempat yang jauh, maka aku mengetahuinya”. Hadits ini dishahihkan oleh al-Hafizh al- Ghumari.