SlideShare uma empresa Scribd logo
1 de 25
Baixar para ler offline
Basic Trauma Cardiac Life Support-
GADAR Medik Indonesia
Basic Trauma Cardiac Life Support-
GADAR Medik Indonesia
DEFINISI
Bila suatu zat yang masuk ke dalam tubuh
manusia baik disengaja maupun tidak
disengaja dapat menyebabkan sakit atau
mengancam nyawa
Basic Trauma Cardiac Life Support-
GADAR Medik Indonesia
Pada Hakekatnya Semua Zat Adalah
Racun !
TERGANTUNG :
Pemberian
Dosis
Basic Trauma Cardiac Life Support-
GADAR Medik Indonesia
Gejala keracunan bervariasi, maka harus
mengenal gejala yang ditimbulkan.
Gejala Keracunan
Basic Trauma Cardiac Life Support-
GADAR Medik Indonesia
Kapan Kita Curiga Keracunan ?
a. Mendadak sakit
b. Gejala tidak sesuai dengan keadaan pada
patologi tertentu
c. Gejala menjadi cepat akibat dosis yang besar
d. Anamnestik menunjukan adanya keracunan,
terutama pada kasus bunuh diri.
Basic Trauma Cardiac Life Support-
GADAR Medik Indonesia
Keracunan kronik dapat dicurigai bila
digunakan obat dalam waktu lama, atau
lingkungan pekerjaan berhubungan dengan
zat-zat kimia
Kapan Harus Curiga Keracunan ?
Basic Trauma Cardiac Life Support-
GADAR Medik Indonesia
Zat Penyebab Keracunan
Dapat Berupa :
Padat : obat-obatan, makanan
/ kemasan kadaluarsa.
Gas : CO
Cair : alkohol, bensin, minyak tanah
, kemasan minuman
kadaluarsa dll
Basic Trauma Cardiac Life Support-
GADAR Medik Indonesia
JALAN MASUK RACUN
 Tertelan : makan, minum
 Terhirup : keracunan gas CO
 Penyerapan : lewat mata, kulit (zat kimia)‫‏‬
Basic Trauma Cardiac Life Support-
GADAR Medik Indonesia
SIFAT RACUN DAPAT DIBAGI :
Korosif  asam / basa kuat
Non korosif  makanan, obat-obatan
Kerosin  bensin, minyak tanah
Basic Trauma Cardiac Life Support-
GADAR Medik Indonesia
PRINSIP PENATALAKSANAAN
KERACUNAN (bila ditelan)
1. Encerkan : dengan memberi minum air,
susu,dll !
2. Muntahkan / keluarkan : dengan
mengupayakan pasien muntah !
3. Netralkan : dengan memberikan antidotum !
Basic Trauma Cardiac Life Support-
GADAR Medik Indonesia
MELALUI KULIT ATAU MATA
 Lepaskan pakaian yang terkontaminasi
 Cuci / bilas bagian yang terkena dengan air
 Penolong jangan sampai jadi korban
berikutnya
Basic Trauma Cardiac Life Support-
GADAR Medik Indonesia
MELALUI INHALASI
 Pindahkan penderita ke tempat aman
 Beri oksigen
 Tidak melakukan pernapasan buatan
dari mulut ke mulut
Basic Trauma Cardiac Life Support-
GADAR Medik Indonesia
PENGOBATAN SIMPTOMATIK
Bila ada gangguan pernapasan dan jantung,
siap-siap untuk BHD
Rasa nyeri / sakit beri obat-obat penghilang rasa
sakit
Basic Trauma Cardiac Life Support-
GADAR Medik Indonesia
BEBERAPA PENYEBAB KERACUNAN
ALKOHOL
Etil alkohol, alkohol pekat, metil alkohol
Gejala :
- Kekacauan mental
- Pupil mata dalatasi
- sering muntah-muntah
- Bau alkohol
Tindakan pertolongan :
- Upayakan muntah bila pasien sadar
- Pertahankan agar pernafasan baik
- Bila sadar, beri minum kopi hitam
- Pernafasan buatan bila perlu
Basic Trauma Cardiac Life Support-
GADAR Medik Indonesia
ACETOSAL
Aspirin, Naspro
Gejala :
- Nafas dan nadi cepat
- Gelisah
- Nyeri perut
- Muntah (sering bercampur darah)‫‏‬
- Sakit kepala
Tindakan pertolongan :
- Upayakan muntah
- Bila sadar beri minum
- Berikan vitamin K bila ada pendarahan
Basic Trauma Cardiac Life Support-
GADAR Medik Indonesia
LUMINAL
Luminal dan obat tidur sejenisnya
Gejala :
•Refleks berkurang
•Depresi pernafasan
•Pupil kecil  akhirnya dilatasi
-Shock  bisa koma
Tindakan pertolongan :
•Bila sadar, berikan minum air hangat atau norit serta
upayakan agar penderita muntah.
•Bila penderita tak sadar, bersihkan saluran
pernafasan.
Basic Trauma Cardiac Life Support-
GADAR Medik Indonesia
ARSEN
Racun tikus (warangan)‫‏‬
Gejala :
- Perut dan tenggorokan terasa terbakar
- Muntah, mulut kering
- Buang air besar seperti air cucian beras
- Nafas dan kotoran berbau bawang
- Kejang  Shock
Tindakan pertolongan :
- Usahakan agar dimuntahkan
- Beri minuman air hangat atau norit
- Segera kirim ke rumah sakit
Basic Trauma Cardiac Life Support-
GADAR Medik Indonesia
SENYAWA HIDROKARBON
Bensin, minyak tanah
Gejala Inhalasi :
- Nyeri kepala
- Mual
- Lemah
- Sesak nafas
Tindakan Pertolongan :
- Jangan lakukan muntah buatan
- Beri minnum air hangat atau larutan norit
Basic Trauma Cardiac Life Support-
GADAR Medik Indonesia
Karbon Monoksida (CO)‫‏‬
Gejala :
- Bibir dan kulit berwarna merah jambu
- Sakit kepala dan pusing
- Korban bingung  sesak nafas
- Shock
Tindakan pertolongan ;
- Upayalan mendapat udara segar
- Usahakan mendapat oksigen murni
- Bantu pernafasan sampai nafas adekuat
Basic Trauma Cardiac Life Support-
GADAR Medik Indonesia
KERACUNAN MAKANAN
KERACUNAN BOTOLINUM
Gejala :
- Masa laten
- Lemah
- Gangguan penglihatan
- Refleks pupil
Pertolongan :
1. Netralisasi dengan cairan
2. Upayakan muntah.
Basic Trauma Cardiac Life Support-
GADAR Medik Indonesia
KERACUNAN MAKANAN LAUT
Gejala :
 Masa laten ½ - 4 jam
 Rasa panas disekitar mulut
 Rasa baal pada ekstremitas
 Lemah
 Mual, muntah
 Nyeri perut dan diare.
Tindakan pertolongan :
 Netralisasi dengan cairan
 Upayakan muntah.
Basic Trauma Cardiac Life Support-
GADAR Medik Indonesia
KERACUNAN JENGKOL
Gejala :
– Nafas, mulut, dan air kemih penderita
berbau jengkol.
– Sakit pinggang yang disertai sakit perut.
– Nyeri waktu buang air kecil.
– Buang air kecil kadang disertai darah.
Tindakan pertolongan :
– Minum air putih yang banyak
– Obat penghilang rasa sakit dapat diberikan
untuk menghilangkan rasa sakitnya.
Basic Trauma Cardiac Life Support-
GADAR Medik Indonesia
KERACUNAN JAMUR
Gejala :
 Sakit perut
 Muntah
 Diare
 Berkeringat banyak
Tindakan pertolongan :
 Netrlalisasi dengan cairan
 Upayakan pasien muntah
Basic Trauma Cardiac Life Support-
GADAR Medik Indonesia
MAKANAN
Gejala :
- mual, muntah
- Diare
- Nyeri perut
- Nyeri kepala, demam
- Dehidrasi
- Dapat menyerupai disentri
Pertolongan :
- Muntah buatan
- Beri minuman yang banyak atau larutan norit
- Obati seperti kasus gastroenteritis
Basic Trauma Cardiac Life Support-
GADAR Medik Indonesia

Mais conteúdo relacionado

Mais procurados

Buku dosis obat anak
Buku dosis obat anakBuku dosis obat anak
Buku dosis obat anak
dr.Ade Adra
 
Bantuan Hidup Dasar (2015 AHA Guideline)
Bantuan Hidup Dasar (2015 AHA Guideline)Bantuan Hidup Dasar (2015 AHA Guideline)
Bantuan Hidup Dasar (2015 AHA Guideline)
Sabam Simanjuntak
 
Penyuluhan hipertensi dr.endang
Penyuluhan hipertensi dr.endangPenyuluhan hipertensi dr.endang
Penyuluhan hipertensi dr.endang
Muamar Ys
 
Modul 4 kb1 pemeriksaan telinga hidung tenggorokan
Modul 4 kb1 pemeriksaan telinga hidung tenggorokanModul 4 kb1 pemeriksaan telinga hidung tenggorokan
Modul 4 kb1 pemeriksaan telinga hidung tenggorokan
Uwes Chaeruman
 

Mais procurados (20)

Buku dosis obat anak
Buku dosis obat anakBuku dosis obat anak
Buku dosis obat anak
 
rumus pemberian obat melalui syringe pump
rumus pemberian obat melalui syringe pumprumus pemberian obat melalui syringe pump
rumus pemberian obat melalui syringe pump
 
Cairan infuse
Cairan infuseCairan infuse
Cairan infuse
 
Bantuan hidup dasar 2020
Bantuan hidup dasar 2020Bantuan hidup dasar 2020
Bantuan hidup dasar 2020
 
Daftar obat ugd
Daftar obat ugdDaftar obat ugd
Daftar obat ugd
 
Bantuan Hidup Dasar (2015 AHA Guideline)
Bantuan Hidup Dasar (2015 AHA Guideline)Bantuan Hidup Dasar (2015 AHA Guideline)
Bantuan Hidup Dasar (2015 AHA Guideline)
 
Nilai normal tanda tanda vital
Nilai normal tanda tanda vitalNilai normal tanda tanda vital
Nilai normal tanda tanda vital
 
ppt_Penatalaksanaan Syok (Adam_FIK UI)
ppt_Penatalaksanaan Syok (Adam_FIK UI)ppt_Penatalaksanaan Syok (Adam_FIK UI)
ppt_Penatalaksanaan Syok (Adam_FIK UI)
 
Patofisiologi hipertensi
Patofisiologi hipertensiPatofisiologi hipertensi
Patofisiologi hipertensi
 
Epilepsi
EpilepsiEpilepsi
Epilepsi
 
Penyuluhan hipertensi dr.endang
Penyuluhan hipertensi dr.endangPenyuluhan hipertensi dr.endang
Penyuluhan hipertensi dr.endang
 
Modul 4 kb1 pemeriksaan telinga hidung tenggorokan
Modul 4 kb1 pemeriksaan telinga hidung tenggorokanModul 4 kb1 pemeriksaan telinga hidung tenggorokan
Modul 4 kb1 pemeriksaan telinga hidung tenggorokan
 
Antihistamin
AntihistaminAntihistamin
Antihistamin
 
Modul kegawatdaruratan dan trauma combine (1)
Modul kegawatdaruratan dan trauma combine (1)Modul kegawatdaruratan dan trauma combine (1)
Modul kegawatdaruratan dan trauma combine (1)
 
Naranjo naranjo
Naranjo naranjoNaranjo naranjo
Naranjo naranjo
 
Pneumonia
PneumoniaPneumonia
Pneumonia
 
Buku Saku Lintas Diare, edisi-2011
Buku Saku Lintas Diare, edisi-2011Buku Saku Lintas Diare, edisi-2011
Buku Saku Lintas Diare, edisi-2011
 
Stroke
StrokeStroke
Stroke
 
12 nervus cranial
12 nervus cranial 12 nervus cranial
12 nervus cranial
 
keseimbangan asam-basa dan gas darah
keseimbangan asam-basa dan gas darahkeseimbangan asam-basa dan gas darah
keseimbangan asam-basa dan gas darah
 

Semelhante a Penatalaksanaan Keracunan

Keracunan (khs)
Keracunan (khs)Keracunan (khs)
Keracunan (khs)
KANDA IZUL
 
FIRST AID By dr.Aminullah 2014
FIRST AID By dr.Aminullah 2014FIRST AID By dr.Aminullah 2014
FIRST AID By dr.Aminullah 2014
dki amin
 
EPIDEMIOLOGI_HIPERTENSI (1).ppt
EPIDEMIOLOGI_HIPERTENSI (1).pptEPIDEMIOLOGI_HIPERTENSI (1).ppt
EPIDEMIOLOGI_HIPERTENSI (1).ppt
VakhotSantika
 

Semelhante a Penatalaksanaan Keracunan (20)

11 KEDARURATAN MEDIS & KERACUNAN.ppt
11 KEDARURATAN MEDIS & KERACUNAN.ppt11 KEDARURATAN MEDIS & KERACUNAN.ppt
11 KEDARURATAN MEDIS & KERACUNAN.ppt
 
Initial Assessment
Initial AssessmentInitial Assessment
Initial Assessment
 
Basic Frist Aid
Basic Frist AidBasic Frist Aid
Basic Frist Aid
 
Airway & Breathing Management
Airway & Breathing Management Airway & Breathing Management
Airway & Breathing Management
 
Airway Management .pdf
Airway Management .pdfAirway Management .pdf
Airway Management .pdf
 
T P C P R
T P C P RT P C P R
T P C P R
 
Keracunan (khs)
Keracunan (khs)Keracunan (khs)
Keracunan (khs)
 
Keracunan
KeracunanKeracunan
Keracunan
 
Keracunan pelajari
Keracunan pelajariKeracunan pelajari
Keracunan pelajari
 
Keracunan AKPER PEMKAB MUNA
Keracunan  AKPER PEMKAB MUNA Keracunan  AKPER PEMKAB MUNA
Keracunan AKPER PEMKAB MUNA
 
Keracunan pelajari AKPER PEMKAB MUNA
Keracunan pelajari  AKPER PEMKAB MUNA Keracunan pelajari  AKPER PEMKAB MUNA
Keracunan pelajari AKPER PEMKAB MUNA
 
Keracunan (khs)
Keracunan (khs)Keracunan (khs)
Keracunan (khs)
 
FIRST AID By dr.Aminullah 2014
FIRST AID By dr.Aminullah 2014FIRST AID By dr.Aminullah 2014
FIRST AID By dr.Aminullah 2014
 
Medical safety (p3 k)
Medical safety (p3 k)Medical safety (p3 k)
Medical safety (p3 k)
 
11 Keracuanan & Gigitan Binatang
11 Keracuanan & Gigitan Binatang11 Keracuanan & Gigitan Binatang
11 Keracuanan & Gigitan Binatang
 
Cardio Pulmonari Resuscitation (CPR) - Kaedah Permulihan Keatas Jantung dan P...
Cardio Pulmonari Resuscitation (CPR) - Kaedah Permulihan Keatas Jantung dan P...Cardio Pulmonari Resuscitation (CPR) - Kaedah Permulihan Keatas Jantung dan P...
Cardio Pulmonari Resuscitation (CPR) - Kaedah Permulihan Keatas Jantung dan P...
 
Bantuan Hidup Dasar
Bantuan Hidup DasarBantuan Hidup Dasar
Bantuan Hidup Dasar
 
BHD Indokuat.pptx
BHD Indokuat.pptxBHD Indokuat.pptx
BHD Indokuat.pptx
 
EPIDEMIOLOGI_HIPERTENSI (1).ppt
EPIDEMIOLOGI_HIPERTENSI (1).pptEPIDEMIOLOGI_HIPERTENSI (1).ppt
EPIDEMIOLOGI_HIPERTENSI (1).ppt
 
239263935 case-maju
239263935 case-maju239263935 case-maju
239263935 case-maju
 

Mais de Andry Sartika, S.Kep.,Ners.,M.Kep

Mais de Andry Sartika, S.Kep.,Ners.,M.Kep (20)

Metode Berfikir Kritis
Metode Berfikir KritisMetode Berfikir Kritis
Metode Berfikir Kritis
 
RJP RESUSITASI JANTUNG PARU
RJP RESUSITASI JANTUNG PARURJP RESUSITASI JANTUNG PARU
RJP RESUSITASI JANTUNG PARU
 
Cidera Kepala
Cidera KepalaCidera Kepala
Cidera Kepala
 
GCS Tingkat Kesadaran
GCS Tingkat KesadaranGCS Tingkat Kesadaran
GCS Tingkat Kesadaran
 
Transport dan Rujukan Penderita Gawat Darurat
Transport dan Rujukan Penderita Gawat DaruratTransport dan Rujukan Penderita Gawat Darurat
Transport dan Rujukan Penderita Gawat Darurat
 
SHOCK MANAGEMENT
SHOCK MANAGEMENT SHOCK MANAGEMENT
SHOCK MANAGEMENT
 
PEREKAMAN EKG
PEREKAMAN EKGPEREKAMAN EKG
PEREKAMAN EKG
 
Trauma Luka Dan Fraktur
Trauma Luka Dan Fraktur Trauma Luka Dan Fraktur
Trauma Luka Dan Fraktur
 
Luka Bakar
Luka BakarLuka Bakar
Luka Bakar
 
Latihan EKG Strip
Latihan EKG StripLatihan EKG Strip
Latihan EKG Strip
 
Etika Dan Hukum Dalam Keperawatan Gadar
Etika Dan Hukum Dalam Keperawatan GadarEtika Dan Hukum Dalam Keperawatan Gadar
Etika Dan Hukum Dalam Keperawatan Gadar
 
EKG Konsep Dasar
EKG Konsep DasarEKG Konsep Dasar
EKG Konsep Dasar
 
Cedera Kepala
Cedera KepalaCedera Kepala
Cedera Kepala
 
Biomekanik Trauma
Biomekanik TraumaBiomekanik Trauma
Biomekanik Trauma
 
Bantuan Hidup Dasar
Bantuan Hidup DasarBantuan Hidup Dasar
Bantuan Hidup Dasar
 
Aritmia Jantung & Therapi Listrik
Aritmia Jantung & Therapi ListrikAritmia Jantung & Therapi Listrik
Aritmia Jantung & Therapi Listrik
 
Acut Coronary
Acut CoronaryAcut Coronary
Acut Coronary
 
Pragmatisme
PragmatismePragmatisme
Pragmatisme
 
17 Triage
17 Triage17 Triage
17 Triage
 
16 Drugs & Defibrilations
16 Drugs & Defibrilations16 Drugs & Defibrilations
16 Drugs & Defibrilations
 

Último

materi tentang airway management terbaru
materi tentang airway management terbarumateri tentang airway management terbaru
materi tentang airway management terbaru
PrajaPratama4
 
KONSEP ANSIETAS kesehatan jiwa masyarakat
KONSEP ANSIETAS kesehatan jiwa masyarakatKONSEP ANSIETAS kesehatan jiwa masyarakat
KONSEP ANSIETAS kesehatan jiwa masyarakat
Zuheri
 
PPT PATIENT SAFETY FAKTOR KEPERAWATAN MANUSIA.pptx
PPT PATIENT SAFETY FAKTOR KEPERAWATAN MANUSIA.pptxPPT PATIENT SAFETY FAKTOR KEPERAWATAN MANUSIA.pptx
PPT PATIENT SAFETY FAKTOR KEPERAWATAN MANUSIA.pptx
DwiDamayantiJonathan1
 
Jual Obat Cytotec Asli 085225524732 Obat Penggugur Kandungan
Jual Obat Cytotec Asli 085225524732 Obat Penggugur KandunganJual Obat Cytotec Asli 085225524732 Obat Penggugur Kandungan
Jual Obat Cytotec Asli 085225524732 Obat Penggugur Kandungan
Jual Cytotec Asli 085225524732 Obat Penggugur Kandungan
 
KUNCI CARA MENGGUGURKAN KANDUNGAN ABORSI JANIN 087776558899
KUNCI CARA MENGGUGURKAN KANDUNGAN ABORSI JANIN 087776558899KUNCI CARA MENGGUGURKAN KANDUNGAN ABORSI JANIN 087776558899
KUNCI CARA MENGGUGURKAN KANDUNGAN ABORSI JANIN 087776558899
Cara Menggugurkan Kandungan 087776558899
 
SISTEM KONDUKSI / KELISTRIKAN JANTUNG.ppt
SISTEM KONDUKSI / KELISTRIKAN JANTUNG.pptSISTEM KONDUKSI / KELISTRIKAN JANTUNG.ppt
SISTEM KONDUKSI / KELISTRIKAN JANTUNG.ppt
Acephasan2
 
399557772-Penyakit-Yang-Bersifat-Simptomatis.pptx PENYAKIT SIMTOMP ADALAH PEN...
399557772-Penyakit-Yang-Bersifat-Simptomatis.pptx PENYAKIT SIMTOMP ADALAH PEN...399557772-Penyakit-Yang-Bersifat-Simptomatis.pptx PENYAKIT SIMTOMP ADALAH PEN...
399557772-Penyakit-Yang-Bersifat-Simptomatis.pptx PENYAKIT SIMTOMP ADALAH PEN...
nadyahermawan
 
Gastro Esophageal Reflux Disease Kuliah smester IV.ppt
Gastro Esophageal Reflux Disease Kuliah smester IV.pptGastro Esophageal Reflux Disease Kuliah smester IV.ppt
Gastro Esophageal Reflux Disease Kuliah smester IV.ppt
ssuserbb0b09
 

Último (20)

materi tentang airway management terbaru
materi tentang airway management terbarumateri tentang airway management terbaru
materi tentang airway management terbaru
 
KONSEP ANSIETAS kesehatan jiwa masyarakat
KONSEP ANSIETAS kesehatan jiwa masyarakatKONSEP ANSIETAS kesehatan jiwa masyarakat
KONSEP ANSIETAS kesehatan jiwa masyarakat
 
PPT PATIENT SAFETY FAKTOR KEPERAWATAN MANUSIA.pptx
PPT PATIENT SAFETY FAKTOR KEPERAWATAN MANUSIA.pptxPPT PATIENT SAFETY FAKTOR KEPERAWATAN MANUSIA.pptx
PPT PATIENT SAFETY FAKTOR KEPERAWATAN MANUSIA.pptx
 
Jual Obat Cytotec Asli 085225524732 Obat Penggugur Kandungan
Jual Obat Cytotec Asli 085225524732 Obat Penggugur KandunganJual Obat Cytotec Asli 085225524732 Obat Penggugur Kandungan
Jual Obat Cytotec Asli 085225524732 Obat Penggugur Kandungan
 
power point kesehatan reproduksi pria dan wanita
power point kesehatan reproduksi pria dan wanitapower point kesehatan reproduksi pria dan wanita
power point kesehatan reproduksi pria dan wanita
 
pemeriksaan fisik Telinga hidung tenggorok bedah kepala leher.pptx
pemeriksaan fisik Telinga hidung tenggorok bedah kepala leher.pptxpemeriksaan fisik Telinga hidung tenggorok bedah kepala leher.pptx
pemeriksaan fisik Telinga hidung tenggorok bedah kepala leher.pptx
 
KUNCI CARA MENGGUGURKAN KANDUNGAN ABORSI JANIN 087776558899
KUNCI CARA MENGGUGURKAN KANDUNGAN ABORSI JANIN 087776558899KUNCI CARA MENGGUGURKAN KANDUNGAN ABORSI JANIN 087776558899
KUNCI CARA MENGGUGURKAN KANDUNGAN ABORSI JANIN 087776558899
 
Pengantar kepemimpinan dalam kebidanan.pptx
Pengantar kepemimpinan dalam kebidanan.pptxPengantar kepemimpinan dalam kebidanan.pptx
Pengantar kepemimpinan dalam kebidanan.pptx
 
Low Back Pain untuk Awam dan pekerja tahun 2024
Low Back Pain untuk Awam dan pekerja tahun 2024Low Back Pain untuk Awam dan pekerja tahun 2024
Low Back Pain untuk Awam dan pekerja tahun 2024
 
Materi E- Kohort Dinkes Prop untuk nakes .pptx
Materi E- Kohort Dinkes Prop untuk nakes .pptxMateri E- Kohort Dinkes Prop untuk nakes .pptx
Materi E- Kohort Dinkes Prop untuk nakes .pptx
 
SISTEM KONDUKSI / KELISTRIKAN JANTUNG.ppt
SISTEM KONDUKSI / KELISTRIKAN JANTUNG.pptSISTEM KONDUKSI / KELISTRIKAN JANTUNG.ppt
SISTEM KONDUKSI / KELISTRIKAN JANTUNG.ppt
 
sosialisasi lomba inovasi daerah tahun 2024 kementrian kesehatan republik ind...
sosialisasi lomba inovasi daerah tahun 2024 kementrian kesehatan republik ind...sosialisasi lomba inovasi daerah tahun 2024 kementrian kesehatan republik ind...
sosialisasi lomba inovasi daerah tahun 2024 kementrian kesehatan republik ind...
 
PROTOZOA PROTOZOA PROTOZOA PROTOZOA PROTOZOA
PROTOZOA PROTOZOA PROTOZOA PROTOZOA PROTOZOAPROTOZOA PROTOZOA PROTOZOA PROTOZOA PROTOZOA
PROTOZOA PROTOZOA PROTOZOA PROTOZOA PROTOZOA
 
asuhan keperawatan jiwa dengan diagnosa keperawatan resiko perilaku kekerasan
asuhan keperawatan jiwa dengan diagnosa keperawatan resiko perilaku kekerasanasuhan keperawatan jiwa dengan diagnosa keperawatan resiko perilaku kekerasan
asuhan keperawatan jiwa dengan diagnosa keperawatan resiko perilaku kekerasan
 
399557772-Penyakit-Yang-Bersifat-Simptomatis.pptx PENYAKIT SIMTOMP ADALAH PEN...
399557772-Penyakit-Yang-Bersifat-Simptomatis.pptx PENYAKIT SIMTOMP ADALAH PEN...399557772-Penyakit-Yang-Bersifat-Simptomatis.pptx PENYAKIT SIMTOMP ADALAH PEN...
399557772-Penyakit-Yang-Bersifat-Simptomatis.pptx PENYAKIT SIMTOMP ADALAH PEN...
 
Statistik Kecelakaan Kerja manajemen risiko kecelakaan kerja .pptx
Statistik Kecelakaan Kerja manajemen risiko kecelakaan kerja .pptxStatistik Kecelakaan Kerja manajemen risiko kecelakaan kerja .pptx
Statistik Kecelakaan Kerja manajemen risiko kecelakaan kerja .pptx
 
Jenis-Jenis-Karakter-Pasien-Rumah-Sakit.pdf
Jenis-Jenis-Karakter-Pasien-Rumah-Sakit.pdfJenis-Jenis-Karakter-Pasien-Rumah-Sakit.pdf
Jenis-Jenis-Karakter-Pasien-Rumah-Sakit.pdf
 
FRAKTUR presentasion patah tulang paripurna OK.pptx
FRAKTUR presentasion patah tulang paripurna OK.pptxFRAKTUR presentasion patah tulang paripurna OK.pptx
FRAKTUR presentasion patah tulang paripurna OK.pptx
 
Gastro Esophageal Reflux Disease Kuliah smester IV.ppt
Gastro Esophageal Reflux Disease Kuliah smester IV.pptGastro Esophageal Reflux Disease Kuliah smester IV.ppt
Gastro Esophageal Reflux Disease Kuliah smester IV.ppt
 
Mengenal Nyeri Perut tentang jenis dan karakteristik.pptx
Mengenal Nyeri Perut tentang jenis dan karakteristik.pptxMengenal Nyeri Perut tentang jenis dan karakteristik.pptx
Mengenal Nyeri Perut tentang jenis dan karakteristik.pptx
 

Penatalaksanaan Keracunan

  • 1. Basic Trauma Cardiac Life Support- GADAR Medik Indonesia
  • 2. Basic Trauma Cardiac Life Support- GADAR Medik Indonesia DEFINISI Bila suatu zat yang masuk ke dalam tubuh manusia baik disengaja maupun tidak disengaja dapat menyebabkan sakit atau mengancam nyawa
  • 3. Basic Trauma Cardiac Life Support- GADAR Medik Indonesia Pada Hakekatnya Semua Zat Adalah Racun ! TERGANTUNG : Pemberian Dosis
  • 4. Basic Trauma Cardiac Life Support- GADAR Medik Indonesia Gejala keracunan bervariasi, maka harus mengenal gejala yang ditimbulkan. Gejala Keracunan
  • 5. Basic Trauma Cardiac Life Support- GADAR Medik Indonesia Kapan Kita Curiga Keracunan ? a. Mendadak sakit b. Gejala tidak sesuai dengan keadaan pada patologi tertentu c. Gejala menjadi cepat akibat dosis yang besar d. Anamnestik menunjukan adanya keracunan, terutama pada kasus bunuh diri.
  • 6. Basic Trauma Cardiac Life Support- GADAR Medik Indonesia Keracunan kronik dapat dicurigai bila digunakan obat dalam waktu lama, atau lingkungan pekerjaan berhubungan dengan zat-zat kimia Kapan Harus Curiga Keracunan ?
  • 7. Basic Trauma Cardiac Life Support- GADAR Medik Indonesia Zat Penyebab Keracunan Dapat Berupa : Padat : obat-obatan, makanan / kemasan kadaluarsa. Gas : CO Cair : alkohol, bensin, minyak tanah , kemasan minuman kadaluarsa dll
  • 8. Basic Trauma Cardiac Life Support- GADAR Medik Indonesia JALAN MASUK RACUN  Tertelan : makan, minum  Terhirup : keracunan gas CO  Penyerapan : lewat mata, kulit (zat kimia)‫‏‬
  • 9. Basic Trauma Cardiac Life Support- GADAR Medik Indonesia SIFAT RACUN DAPAT DIBAGI : Korosif  asam / basa kuat Non korosif  makanan, obat-obatan Kerosin  bensin, minyak tanah
  • 10. Basic Trauma Cardiac Life Support- GADAR Medik Indonesia PRINSIP PENATALAKSANAAN KERACUNAN (bila ditelan) 1. Encerkan : dengan memberi minum air, susu,dll ! 2. Muntahkan / keluarkan : dengan mengupayakan pasien muntah ! 3. Netralkan : dengan memberikan antidotum !
  • 11. Basic Trauma Cardiac Life Support- GADAR Medik Indonesia MELALUI KULIT ATAU MATA  Lepaskan pakaian yang terkontaminasi  Cuci / bilas bagian yang terkena dengan air  Penolong jangan sampai jadi korban berikutnya
  • 12. Basic Trauma Cardiac Life Support- GADAR Medik Indonesia MELALUI INHALASI  Pindahkan penderita ke tempat aman  Beri oksigen  Tidak melakukan pernapasan buatan dari mulut ke mulut
  • 13. Basic Trauma Cardiac Life Support- GADAR Medik Indonesia PENGOBATAN SIMPTOMATIK Bila ada gangguan pernapasan dan jantung, siap-siap untuk BHD Rasa nyeri / sakit beri obat-obat penghilang rasa sakit
  • 14. Basic Trauma Cardiac Life Support- GADAR Medik Indonesia BEBERAPA PENYEBAB KERACUNAN ALKOHOL Etil alkohol, alkohol pekat, metil alkohol Gejala : - Kekacauan mental - Pupil mata dalatasi - sering muntah-muntah - Bau alkohol Tindakan pertolongan : - Upayakan muntah bila pasien sadar - Pertahankan agar pernafasan baik - Bila sadar, beri minum kopi hitam - Pernafasan buatan bila perlu
  • 15. Basic Trauma Cardiac Life Support- GADAR Medik Indonesia ACETOSAL Aspirin, Naspro Gejala : - Nafas dan nadi cepat - Gelisah - Nyeri perut - Muntah (sering bercampur darah)‫‏‬ - Sakit kepala Tindakan pertolongan : - Upayakan muntah - Bila sadar beri minum - Berikan vitamin K bila ada pendarahan
  • 16. Basic Trauma Cardiac Life Support- GADAR Medik Indonesia LUMINAL Luminal dan obat tidur sejenisnya Gejala : •Refleks berkurang •Depresi pernafasan •Pupil kecil  akhirnya dilatasi -Shock  bisa koma Tindakan pertolongan : •Bila sadar, berikan minum air hangat atau norit serta upayakan agar penderita muntah. •Bila penderita tak sadar, bersihkan saluran pernafasan.
  • 17. Basic Trauma Cardiac Life Support- GADAR Medik Indonesia ARSEN Racun tikus (warangan)‫‏‬ Gejala : - Perut dan tenggorokan terasa terbakar - Muntah, mulut kering - Buang air besar seperti air cucian beras - Nafas dan kotoran berbau bawang - Kejang  Shock Tindakan pertolongan : - Usahakan agar dimuntahkan - Beri minuman air hangat atau norit - Segera kirim ke rumah sakit
  • 18. Basic Trauma Cardiac Life Support- GADAR Medik Indonesia SENYAWA HIDROKARBON Bensin, minyak tanah Gejala Inhalasi : - Nyeri kepala - Mual - Lemah - Sesak nafas Tindakan Pertolongan : - Jangan lakukan muntah buatan - Beri minnum air hangat atau larutan norit
  • 19. Basic Trauma Cardiac Life Support- GADAR Medik Indonesia Karbon Monoksida (CO)‫‏‬ Gejala : - Bibir dan kulit berwarna merah jambu - Sakit kepala dan pusing - Korban bingung  sesak nafas - Shock Tindakan pertolongan ; - Upayalan mendapat udara segar - Usahakan mendapat oksigen murni - Bantu pernafasan sampai nafas adekuat
  • 20. Basic Trauma Cardiac Life Support- GADAR Medik Indonesia KERACUNAN MAKANAN KERACUNAN BOTOLINUM Gejala : - Masa laten - Lemah - Gangguan penglihatan - Refleks pupil Pertolongan : 1. Netralisasi dengan cairan 2. Upayakan muntah.
  • 21. Basic Trauma Cardiac Life Support- GADAR Medik Indonesia KERACUNAN MAKANAN LAUT Gejala :  Masa laten ½ - 4 jam  Rasa panas disekitar mulut  Rasa baal pada ekstremitas  Lemah  Mual, muntah  Nyeri perut dan diare. Tindakan pertolongan :  Netralisasi dengan cairan  Upayakan muntah.
  • 22. Basic Trauma Cardiac Life Support- GADAR Medik Indonesia KERACUNAN JENGKOL Gejala : – Nafas, mulut, dan air kemih penderita berbau jengkol. – Sakit pinggang yang disertai sakit perut. – Nyeri waktu buang air kecil. – Buang air kecil kadang disertai darah. Tindakan pertolongan : – Minum air putih yang banyak – Obat penghilang rasa sakit dapat diberikan untuk menghilangkan rasa sakitnya.
  • 23. Basic Trauma Cardiac Life Support- GADAR Medik Indonesia KERACUNAN JAMUR Gejala :  Sakit perut  Muntah  Diare  Berkeringat banyak Tindakan pertolongan :  Netrlalisasi dengan cairan  Upayakan pasien muntah
  • 24. Basic Trauma Cardiac Life Support- GADAR Medik Indonesia MAKANAN Gejala : - mual, muntah - Diare - Nyeri perut - Nyeri kepala, demam - Dehidrasi - Dapat menyerupai disentri Pertolongan : - Muntah buatan - Beri minuman yang banyak atau larutan norit - Obati seperti kasus gastroenteritis
  • 25. Basic Trauma Cardiac Life Support- GADAR Medik Indonesia