SlideShare uma empresa Scribd logo
1 de 1
Teknologi Tepat Guna 
Teknologi tepat guna adalah teknologi yang dirancang bagi suatu masyarakat tertentu 
agar dapat disesuaikan dengan aspek-aspek lingkungan, keetisan, kebudayaan, sosial, politik, 
dan ekonomi masyarakat yang bersangkutan.Teknologi tepat guna diciptakan untuk 
mempercepat waktu dalam mengerjakan sesuatu. Dari tujuan yang dikehendaki, teknologi tepat 
guna haruslah menerapkan metode yang hemat sumber daya, mudah dirawat, dan berdampak 
polutif minimalis dibandingkan dengan teknologi arus utama, yang pada umumnya beremisi 
banyak limbah dan mencemari lingkungan. Untuk memperkenalkan teknologi tepat guna perlu 
disesuaikan dengan kebutuhan, yaitu kebutuhan yang berorientasi kepada keadaan lingkungan 
geografis atau propesi kehidupan masyarakat yang bersangkutan. Teknologi yang demikian itu 
merupakan barang baru bagi masyarakat dan perlu dimanfaatkan dan diketahui oleh 
masyarakat tentang nilai dan kegunaannya. Teknologi tersebut merupakan faktor ekstern dan 
diperkenalkan dengan maksud agar masyarakat yang bersangkutan dapat merubah kebiasaan 
tradisional dalam proses pembangunan atau peningkatan kesejahteraan masyarakat. 
Sekarang ini, teknologi tepat guna sudah mulai dikenal oleh masyarakat. Teknologi tepat 
guna yang hemat dan sangat bermanfaat ini sekarang banyak dijumpai di desa maupun kota. 
TTG ini biasa digunakan pada pabrik-pabrik industri. Penerapan TTG juga harus 
mempertimbangkan keadaan alam sekitar. Dapat diartikan bahwa dampak lingkungan yang 
disebabkan penerapan Teknologi Tepat Guna (TTG) harus lebih kecil dibandingkan pemakaian 
teknologi tradisional maupun teknologi maju. Dengan demikian manfaat dari teknologi tepat 
guna itu dapat dirasakan oleh masyarakat tersebut. Sebagai mana manfaat dari teknologi tepat 
guna adalah dapat memenuhi kebutuhan masyarakat yang makin hari makin meningkat, tentu 
hal itu di barengi dengan kemampuan masyarakatnya yang mampu mengoperasionalkan dan 
memanfaatkan TTG tersebut. Selain itu TTG juga bermanfaat untuk meningkatka n 
kesejahteraan masyarakat melalui pemenuhan kebutuhannya, pemecahan masalahnya dan 
penambahan hasil produksi yang makin meningkat dari biasanya. Teknologi tersebut relatif 
mudah dipahami mekanismenya, mudah dipelihara dan mudah diterapkan dalam kehidupan 
sehari-hari. Masuknya teknologi baru tidak akan membebani masyarakat baik mental 
(ketidakmampuan skill) maupun materiil (dapat menimbulkan beban biaya yang tidak mampu 
dipenuhi masyarakat). 
Di Indonesia, teknologi tepat guna masih banyak yang buatan luar negeri. Padahal kalau 
Indonesia mau, Indonesia dapat membuat TTG yang dapat menyaingi produk-produk dari luar 
negeri. Hanya saja masyarakat Indonesia banyak yang malas dan tidak mau berusaha . 
Teknologi Tepat Guna merupakan teknologi yang telah dikembangkan secara tradisional dan 
proses pengenalannya banyak ditentukan oleh keadaan lingkungan dan mata pencaharian 
pokok masyarakat setempat. Sebelum menggunakan TTG, terlebih dahulu kita lakukan 
penerapan dari TTG tersebut kepada masyarakat. Dengan adanya penerapan ini di harapkan 
masyarakatnya berubah dan mengerti tentang manfaat TTG dan mampu menggunakan TTG 
tersebut dengan sebaik mungki. Sehingga penggunaa dari TTG tersebut bermanfaat bagi 
masyarakat, yaitu dapat memenuhi kebutuhan individu atau masyarakat karena kebutuhan 
masyarakat semakin hari semakin meningkat. Teknologi tepat guna apabila dimanfaa tka n 
dengan baik maka akan memeperoleh hasil yang bermanfaat untuk memenuhi kebutuhan 
masyarakat.

Mais conteúdo relacionado

Mais procurados

Ancaman, tantangan, hambatan, gangguan
Ancaman, tantangan, hambatan, gangguanAncaman, tantangan, hambatan, gangguan
Ancaman, tantangan, hambatan, gangguanPutri Aisyah
 
Sistem pertahanan dan keamanan rakyat semesta
Sistem pertahanan dan keamanan rakyat semestaSistem pertahanan dan keamanan rakyat semesta
Sistem pertahanan dan keamanan rakyat semestaNisrina Mawaddah
 
integrasi nasional dalam bingkai bhineka tunggal ika
integrasi nasional dalam bingkai bhineka tunggal ikaintegrasi nasional dalam bingkai bhineka tunggal ika
integrasi nasional dalam bingkai bhineka tunggal ikaabd_
 
Hakikat demokrasi
Hakikat demokrasiHakikat demokrasi
Hakikat demokrasiabd_
 
NILAI PANCASILA DALAM KERANGKA PRAKTIK PENYELENGGARAAN PEMERINTAHAN NEGARA
NILAI PANCASILA DALAM KERANGKA PRAKTIK PENYELENGGARAAN PEMERINTAHAN NEGARANILAI PANCASILA DALAM KERANGKA PRAKTIK PENYELENGGARAAN PEMERINTAHAN NEGARA
NILAI PANCASILA DALAM KERANGKA PRAKTIK PENYELENGGARAAN PEMERINTAHAN NEGARAAlvianNurAzqy
 
Peran Bamus, Balegda, dan Badan Kehormatan dalam Meningkatkan Kinerja DPRD
Peran Bamus, Balegda, dan Badan Kehormatan dalam Meningkatkan Kinerja DPRD Peran Bamus, Balegda, dan Badan Kehormatan dalam Meningkatkan Kinerja DPRD
Peran Bamus, Balegda, dan Badan Kehormatan dalam Meningkatkan Kinerja DPRD Dadang Solihin
 
Perlindungan Dan Penegakan Hukum
Perlindungan Dan Penegakan HukumPerlindungan Dan Penegakan Hukum
Perlindungan Dan Penegakan HukumKiagoesdoni
 
Lembaga Legislatif
Lembaga LegislatifLembaga Legislatif
Lembaga LegislatifSoya Odut
 
PERBANDINGAN ADMINISTRASI NEGARA DI NEGARA JERMAN DENGAN INDONESIA
PERBANDINGAN ADMINISTRASI NEGARA DI NEGARA JERMAN DENGAN INDONESIAPERBANDINGAN ADMINISTRASI NEGARA DI NEGARA JERMAN DENGAN INDONESIA
PERBANDINGAN ADMINISTRASI NEGARA DI NEGARA JERMAN DENGAN INDONESIASiti Sahati
 
Substansi Ham dalam Pancasila
Substansi Ham dalam PancasilaSubstansi Ham dalam Pancasila
Substansi Ham dalam PancasilaFauzia1112
 
Makalah perbandingan kedudukan dan kewenangan lembaga legislatif dan yudikati...
Makalah perbandingan kedudukan dan kewenangan lembaga legislatif dan yudikati...Makalah perbandingan kedudukan dan kewenangan lembaga legislatif dan yudikati...
Makalah perbandingan kedudukan dan kewenangan lembaga legislatif dan yudikati...Nugroho Ariwibowo
 
Harmonisasi Hak & Kewajiban Asasi Manusia Dalam Perspektif Pancasila
Harmonisasi Hak & Kewajiban Asasi Manusia  Dalam Perspektif PancasilaHarmonisasi Hak & Kewajiban Asasi Manusia  Dalam Perspektif Pancasila
Harmonisasi Hak & Kewajiban Asasi Manusia Dalam Perspektif Pancasilanovipridayantiii
 
Ppkn-kasus pelanggaran hak dan pengingkaran kewajiban warga negara
Ppkn-kasus pelanggaran hak dan pengingkaran kewajiban warga negaraPpkn-kasus pelanggaran hak dan pengingkaran kewajiban warga negara
Ppkn-kasus pelanggaran hak dan pengingkaran kewajiban warga negaraAndi Risal
 
Asas–asas penyelenggaraan pemerintahan
Asas–asas penyelenggaraan pemerintahanAsas–asas penyelenggaraan pemerintahan
Asas–asas penyelenggaraan pemerintahanBayu Rizky Aditya
 
Diagram venn form university
Diagram venn form universityDiagram venn form university
Diagram venn form universityDan Dan
 
Pengantar Kewarganegaraan PPT
Pengantar Kewarganegaraan PPT Pengantar Kewarganegaraan PPT
Pengantar Kewarganegaraan PPT Andhika Pratama
 
Kasus Pelanggaran Hak dan Pengingkaran Kewajiban Warga Negara
Kasus Pelanggaran Hak dan Pengingkaran Kewajiban Warga NegaraKasus Pelanggaran Hak dan Pengingkaran Kewajiban Warga Negara
Kasus Pelanggaran Hak dan Pengingkaran Kewajiban Warga Negaraafifahdhaniyah
 
Pentingnya Deteksi Dini Terhadap Ancaman dan Gangguan di Masyarakat DKI Jakarta
Pentingnya Deteksi Dini Terhadap Ancaman dan Gangguan di Masyarakat DKI JakartaPentingnya Deteksi Dini Terhadap Ancaman dan Gangguan di Masyarakat DKI Jakarta
Pentingnya Deteksi Dini Terhadap Ancaman dan Gangguan di Masyarakat DKI Jakartamusniumar
 

Mais procurados (20)

Ancaman, tantangan, hambatan, gangguan
Ancaman, tantangan, hambatan, gangguanAncaman, tantangan, hambatan, gangguan
Ancaman, tantangan, hambatan, gangguan
 
Sistem pertahanan dan keamanan rakyat semesta
Sistem pertahanan dan keamanan rakyat semestaSistem pertahanan dan keamanan rakyat semesta
Sistem pertahanan dan keamanan rakyat semesta
 
integrasi nasional dalam bingkai bhineka tunggal ika
integrasi nasional dalam bingkai bhineka tunggal ikaintegrasi nasional dalam bingkai bhineka tunggal ika
integrasi nasional dalam bingkai bhineka tunggal ika
 
Studi kasus hukum tata negara
Studi kasus hukum tata negaraStudi kasus hukum tata negara
Studi kasus hukum tata negara
 
Hakikat demokrasi
Hakikat demokrasiHakikat demokrasi
Hakikat demokrasi
 
NILAI PANCASILA DALAM KERANGKA PRAKTIK PENYELENGGARAAN PEMERINTAHAN NEGARA
NILAI PANCASILA DALAM KERANGKA PRAKTIK PENYELENGGARAAN PEMERINTAHAN NEGARANILAI PANCASILA DALAM KERANGKA PRAKTIK PENYELENGGARAAN PEMERINTAHAN NEGARA
NILAI PANCASILA DALAM KERANGKA PRAKTIK PENYELENGGARAAN PEMERINTAHAN NEGARA
 
Peran Bamus, Balegda, dan Badan Kehormatan dalam Meningkatkan Kinerja DPRD
Peran Bamus, Balegda, dan Badan Kehormatan dalam Meningkatkan Kinerja DPRD Peran Bamus, Balegda, dan Badan Kehormatan dalam Meningkatkan Kinerja DPRD
Peran Bamus, Balegda, dan Badan Kehormatan dalam Meningkatkan Kinerja DPRD
 
Perlindungan Dan Penegakan Hukum
Perlindungan Dan Penegakan HukumPerlindungan Dan Penegakan Hukum
Perlindungan Dan Penegakan Hukum
 
Lembaga Legislatif
Lembaga LegislatifLembaga Legislatif
Lembaga Legislatif
 
PERBANDINGAN ADMINISTRASI NEGARA DI NEGARA JERMAN DENGAN INDONESIA
PERBANDINGAN ADMINISTRASI NEGARA DI NEGARA JERMAN DENGAN INDONESIAPERBANDINGAN ADMINISTRASI NEGARA DI NEGARA JERMAN DENGAN INDONESIA
PERBANDINGAN ADMINISTRASI NEGARA DI NEGARA JERMAN DENGAN INDONESIA
 
Substansi Ham dalam Pancasila
Substansi Ham dalam PancasilaSubstansi Ham dalam Pancasila
Substansi Ham dalam Pancasila
 
Makalah perbandingan kedudukan dan kewenangan lembaga legislatif dan yudikati...
Makalah perbandingan kedudukan dan kewenangan lembaga legislatif dan yudikati...Makalah perbandingan kedudukan dan kewenangan lembaga legislatif dan yudikati...
Makalah perbandingan kedudukan dan kewenangan lembaga legislatif dan yudikati...
 
Harmonisasi Hak & Kewajiban Asasi Manusia Dalam Perspektif Pancasila
Harmonisasi Hak & Kewajiban Asasi Manusia  Dalam Perspektif PancasilaHarmonisasi Hak & Kewajiban Asasi Manusia  Dalam Perspektif Pancasila
Harmonisasi Hak & Kewajiban Asasi Manusia Dalam Perspektif Pancasila
 
Ppkn-kasus pelanggaran hak dan pengingkaran kewajiban warga negara
Ppkn-kasus pelanggaran hak dan pengingkaran kewajiban warga negaraPpkn-kasus pelanggaran hak dan pengingkaran kewajiban warga negara
Ppkn-kasus pelanggaran hak dan pengingkaran kewajiban warga negara
 
Asas–asas penyelenggaraan pemerintahan
Asas–asas penyelenggaraan pemerintahanAsas–asas penyelenggaraan pemerintahan
Asas–asas penyelenggaraan pemerintahan
 
Diagram venn form university
Diagram venn form universityDiagram venn form university
Diagram venn form university
 
Pengantar Kewarganegaraan PPT
Pengantar Kewarganegaraan PPT Pengantar Kewarganegaraan PPT
Pengantar Kewarganegaraan PPT
 
Kasus Pelanggaran Hak dan Pengingkaran Kewajiban Warga Negara
Kasus Pelanggaran Hak dan Pengingkaran Kewajiban Warga NegaraKasus Pelanggaran Hak dan Pengingkaran Kewajiban Warga Negara
Kasus Pelanggaran Hak dan Pengingkaran Kewajiban Warga Negara
 
MS. Power Point PKN (Otonomi Daerah)
MS. Power Point PKN (Otonomi Daerah)MS. Power Point PKN (Otonomi Daerah)
MS. Power Point PKN (Otonomi Daerah)
 
Pentingnya Deteksi Dini Terhadap Ancaman dan Gangguan di Masyarakat DKI Jakarta
Pentingnya Deteksi Dini Terhadap Ancaman dan Gangguan di Masyarakat DKI JakartaPentingnya Deteksi Dini Terhadap Ancaman dan Gangguan di Masyarakat DKI Jakarta
Pentingnya Deteksi Dini Terhadap Ancaman dan Gangguan di Masyarakat DKI Jakarta
 

Destaque

Contoh karangan eksposisi
Contoh karangan eksposisiContoh karangan eksposisi
Contoh karangan eksposisi'Evie Gitcu'
 
Teks tentang "Lingkungan"
Teks tentang "Lingkungan"Teks tentang "Lingkungan"
Teks tentang "Lingkungan"Ihzaya
 
Bidang transportasi
Bidang transportasiBidang transportasi
Bidang transportasiMajid Abdel
 
Bersihkah sekolahmu ( TEKS EKSPOSISI)
Bersihkah sekolahmu ( TEKS EKSPOSISI)Bersihkah sekolahmu ( TEKS EKSPOSISI)
Bersihkah sekolahmu ( TEKS EKSPOSISI)Nat Auditasi
 
Paragraf Argumentasi dan Eksposisi, serta Menulis karya sastra Melayu Klasik
Paragraf Argumentasi dan Eksposisi, serta Menulis karya sastra Melayu KlasikParagraf Argumentasi dan Eksposisi, serta Menulis karya sastra Melayu Klasik
Paragraf Argumentasi dan Eksposisi, serta Menulis karya sastra Melayu KlasikIrfan Fahd
 
Contoh karangan deskripsi, narasi, eksposisi, argumentasi, dan persuasi.
Contoh karangan deskripsi, narasi, eksposisi, argumentasi, dan persuasi.Contoh karangan deskripsi, narasi, eksposisi, argumentasi, dan persuasi.
Contoh karangan deskripsi, narasi, eksposisi, argumentasi, dan persuasi.Operator Warnet Vast Raha
 
Contoh karangan
Contoh karanganContoh karangan
Contoh karanganNur Afifa
 
Contoh Teks Eksposisi "Kerugian Perdagangan Bebas"
Contoh Teks Eksposisi "Kerugian Perdagangan Bebas"Contoh Teks Eksposisi "Kerugian Perdagangan Bebas"
Contoh Teks Eksposisi "Kerugian Perdagangan Bebas"Hana Medina
 
Teks eksposisi
Teks eksposisiTeks eksposisi
Teks eksposisiNur Afifah
 
Teknologi tepat guna (mesin pengupas kulit kacang)
Teknologi tepat guna (mesin pengupas kulit kacang)Teknologi tepat guna (mesin pengupas kulit kacang)
Teknologi tepat guna (mesin pengupas kulit kacang)Aulia Puspanjali
 
Teks Diskusi '' keributan menyebabkan dampak buruk bagi pelajar''
Teks Diskusi '' keributan menyebabkan dampak buruk bagi pelajar''Teks Diskusi '' keributan menyebabkan dampak buruk bagi pelajar''
Teks Diskusi '' keributan menyebabkan dampak buruk bagi pelajar''Muammar Rizq
 
Paragraf Eksposisi tentang Jejaring Sosial
Paragraf Eksposisi tentang Jejaring SosialParagraf Eksposisi tentang Jejaring Sosial
Paragraf Eksposisi tentang Jejaring SosialEdbert Prathama
 
Teks eksplanasi b.indo gempa bumi
Teks eksplanasi b.indo gempa bumiTeks eksplanasi b.indo gempa bumi
Teks eksplanasi b.indo gempa bumiAdnan Dwinanto
 
Bahasa indonesia-teks eksposisi
Bahasa indonesia-teks eksposisiBahasa indonesia-teks eksposisi
Bahasa indonesia-teks eksposisianharmasbro
 
Teknologi tepat guna gizi & kesehatan
Teknologi tepat guna gizi & kesehatanTeknologi tepat guna gizi & kesehatan
Teknologi tepat guna gizi & kesehatanYohanes Kristianto
 
Contoh eksposisi panjang
Contoh eksposisi panjangContoh eksposisi panjang
Contoh eksposisi panjangRahma Rahma
 
Contoh rpp teks eksposisi smp kelas 7
Contoh rpp teks eksposisi smp kelas 7Contoh rpp teks eksposisi smp kelas 7
Contoh rpp teks eksposisi smp kelas 7Isnaini Shaleh
 

Destaque (20)

Contoh karangan eksposisi
Contoh karangan eksposisiContoh karangan eksposisi
Contoh karangan eksposisi
 
Teks tentang "Lingkungan"
Teks tentang "Lingkungan"Teks tentang "Lingkungan"
Teks tentang "Lingkungan"
 
Bidang transportasi
Bidang transportasiBidang transportasi
Bidang transportasi
 
Bersihkah sekolahmu ( TEKS EKSPOSISI)
Bersihkah sekolahmu ( TEKS EKSPOSISI)Bersihkah sekolahmu ( TEKS EKSPOSISI)
Bersihkah sekolahmu ( TEKS EKSPOSISI)
 
Paragraf Argumentasi dan Eksposisi, serta Menulis karya sastra Melayu Klasik
Paragraf Argumentasi dan Eksposisi, serta Menulis karya sastra Melayu KlasikParagraf Argumentasi dan Eksposisi, serta Menulis karya sastra Melayu Klasik
Paragraf Argumentasi dan Eksposisi, serta Menulis karya sastra Melayu Klasik
 
Contoh karangan deskripsi, narasi, eksposisi, argumentasi, dan persuasi.
Contoh karangan deskripsi, narasi, eksposisi, argumentasi, dan persuasi.Contoh karangan deskripsi, narasi, eksposisi, argumentasi, dan persuasi.
Contoh karangan deskripsi, narasi, eksposisi, argumentasi, dan persuasi.
 
Contoh karangan
Contoh karanganContoh karangan
Contoh karangan
 
Contoh Teks Eksposisi "Kerugian Perdagangan Bebas"
Contoh Teks Eksposisi "Kerugian Perdagangan Bebas"Contoh Teks Eksposisi "Kerugian Perdagangan Bebas"
Contoh Teks Eksposisi "Kerugian Perdagangan Bebas"
 
Teks eksposisi
Teks eksposisiTeks eksposisi
Teks eksposisi
 
Teknologi tepat guna (mesin pengupas kulit kacang)
Teknologi tepat guna (mesin pengupas kulit kacang)Teknologi tepat guna (mesin pengupas kulit kacang)
Teknologi tepat guna (mesin pengupas kulit kacang)
 
Teks Eksposisi
Teks EksposisiTeks Eksposisi
Teks Eksposisi
 
Teks Diskusi '' keributan menyebabkan dampak buruk bagi pelajar''
Teks Diskusi '' keributan menyebabkan dampak buruk bagi pelajar''Teks Diskusi '' keributan menyebabkan dampak buruk bagi pelajar''
Teks Diskusi '' keributan menyebabkan dampak buruk bagi pelajar''
 
Paragraf Eksposisi tentang Jejaring Sosial
Paragraf Eksposisi tentang Jejaring SosialParagraf Eksposisi tentang Jejaring Sosial
Paragraf Eksposisi tentang Jejaring Sosial
 
Teks eksplanasi b.indo gempa bumi
Teks eksplanasi b.indo gempa bumiTeks eksplanasi b.indo gempa bumi
Teks eksplanasi b.indo gempa bumi
 
Teks Eksposisi
Teks EksposisiTeks Eksposisi
Teks Eksposisi
 
Teks Eksplanasi Gempa Bumi
Teks Eksplanasi Gempa BumiTeks Eksplanasi Gempa Bumi
Teks Eksplanasi Gempa Bumi
 
Bahasa indonesia-teks eksposisi
Bahasa indonesia-teks eksposisiBahasa indonesia-teks eksposisi
Bahasa indonesia-teks eksposisi
 
Teknologi tepat guna gizi & kesehatan
Teknologi tepat guna gizi & kesehatanTeknologi tepat guna gizi & kesehatan
Teknologi tepat guna gizi & kesehatan
 
Contoh eksposisi panjang
Contoh eksposisi panjangContoh eksposisi panjang
Contoh eksposisi panjang
 
Contoh rpp teks eksposisi smp kelas 7
Contoh rpp teks eksposisi smp kelas 7Contoh rpp teks eksposisi smp kelas 7
Contoh rpp teks eksposisi smp kelas 7
 

Semelhante a Teknologi tepat guna ( contoh teks eksposisi )

TTG DALAM PERSPEKTIF PEMBERDAYAAN_TELLUMPANUAE 2023.pptx
TTG DALAM PERSPEKTIF PEMBERDAYAAN_TELLUMPANUAE 2023.pptxTTG DALAM PERSPEKTIF PEMBERDAYAAN_TELLUMPANUAE 2023.pptx
TTG DALAM PERSPEKTIF PEMBERDAYAAN_TELLUMPANUAE 2023.pptxrustaneffendy1
 
Sebutkan ciri ciri teknologi tepat guna
Sebutkan ciri ciri teknologi tepat gunaSebutkan ciri ciri teknologi tepat guna
Sebutkan ciri ciri teknologi tepat gunaFitri Yanti
 
MATERI PROJEK P5 PROJEK PROFIL PELAJAR PANCASILA TEMA BEREKAYASA DAN BERTEKNO...
MATERI PROJEK P5 PROJEK PROFIL PELAJAR PANCASILA TEMA BEREKAYASA DAN BERTEKNO...MATERI PROJEK P5 PROJEK PROFIL PELAJAR PANCASILA TEMA BEREKAYASA DAN BERTEKNO...
MATERI PROJEK P5 PROJEK PROFIL PELAJAR PANCASILA TEMA BEREKAYASA DAN BERTEKNO...SitiHodijah15
 
Sosialisasi dan promosi teknologi tepat guna
Sosialisasi dan promosi teknologi tepat gunaSosialisasi dan promosi teknologi tepat guna
Sosialisasi dan promosi teknologi tepat gunaArman Kr
 
Kebijakan sistem inovasi_dalam_membangun
Kebijakan sistem inovasi_dalam_membangunKebijakan sistem inovasi_dalam_membangun
Kebijakan sistem inovasi_dalam_membangunlenovo110
 
Ppt teknologi tepat guna
Ppt teknologi tepat gunaPpt teknologi tepat guna
Ppt teknologi tepat gunaFirmanDzaki
 
13. Problematika dan pemanfaatan IPTEK.pptx
13. Problematika dan pemanfaatan IPTEK.pptx13. Problematika dan pemanfaatan IPTEK.pptx
13. Problematika dan pemanfaatan IPTEK.pptxssuserad9c852
 
Perempuan Dan Teknologi Tepat Guna
Perempuan Dan Teknologi Tepat GunaPerempuan Dan Teknologi Tepat Guna
Perempuan Dan Teknologi Tepat GunaMuhammad Juarsa
 
Dilematika Kecanggihan Tekhnologi Dalam Menggeser Tenaga Kerja
Dilematika Kecanggihan Tekhnologi Dalam Menggeser Tenaga KerjaDilematika Kecanggihan Tekhnologi Dalam Menggeser Tenaga Kerja
Dilematika Kecanggihan Tekhnologi Dalam Menggeser Tenaga Kerjahumamnasyirudin17
 
Tugas tik bilkis sarli pratiwi
Tugas tik bilkis sarli pratiwiTugas tik bilkis sarli pratiwi
Tugas tik bilkis sarli pratiwiBenny Nugraha
 
TtTG dan Pemberdayaan Masyarakat (IPDN)
TtTG dan Pemberdayaan Masyarakat (IPDN)TtTG dan Pemberdayaan Masyarakat (IPDN)
TtTG dan Pemberdayaan Masyarakat (IPDN)BWP_berbudi
 
Ttg dan-pemberdayaan-masyarakat1
Ttg dan-pemberdayaan-masyarakat1Ttg dan-pemberdayaan-masyarakat1
Ttg dan-pemberdayaan-masyarakat1Bebaskita Ginting
 
Hani op 4 c 1188203043 makalah
Hani op 4 c 1188203043 makalahHani op 4 c 1188203043 makalah
Hani op 4 c 1188203043 makalahhanipratiwi20
 
komputer dalam masyarakat
komputer dalam masyarakatkomputer dalam masyarakat
komputer dalam masyarakatimp0et
 

Semelhante a Teknologi tepat guna ( contoh teks eksposisi ) (20)

TTG DALAM PERSPEKTIF PEMBERDAYAAN_TELLUMPANUAE 2023.pptx
TTG DALAM PERSPEKTIF PEMBERDAYAAN_TELLUMPANUAE 2023.pptxTTG DALAM PERSPEKTIF PEMBERDAYAAN_TELLUMPANUAE 2023.pptx
TTG DALAM PERSPEKTIF PEMBERDAYAAN_TELLUMPANUAE 2023.pptx
 
Sebutkan ciri ciri teknologi tepat guna
Sebutkan ciri ciri teknologi tepat gunaSebutkan ciri ciri teknologi tepat guna
Sebutkan ciri ciri teknologi tepat guna
 
TTP TEKNOLOGI TEPAT GUNA.pdf
TTP TEKNOLOGI TEPAT GUNA.pdfTTP TEKNOLOGI TEPAT GUNA.pdf
TTP TEKNOLOGI TEPAT GUNA.pdf
 
MATERI PROJEK P5 PROJEK PROFIL PELAJAR PANCASILA TEMA BEREKAYASA DAN BERTEKNO...
MATERI PROJEK P5 PROJEK PROFIL PELAJAR PANCASILA TEMA BEREKAYASA DAN BERTEKNO...MATERI PROJEK P5 PROJEK PROFIL PELAJAR PANCASILA TEMA BEREKAYASA DAN BERTEKNO...
MATERI PROJEK P5 PROJEK PROFIL PELAJAR PANCASILA TEMA BEREKAYASA DAN BERTEKNO...
 
Dampak teknologi
Dampak teknologiDampak teknologi
Dampak teknologi
 
Teknologi hijau
Teknologi hijauTeknologi hijau
Teknologi hijau
 
Sosialisasi dan promosi teknologi tepat guna
Sosialisasi dan promosi teknologi tepat gunaSosialisasi dan promosi teknologi tepat guna
Sosialisasi dan promosi teknologi tepat guna
 
Kebijakan sistem inovasi_dalam_membangun
Kebijakan sistem inovasi_dalam_membangunKebijakan sistem inovasi_dalam_membangun
Kebijakan sistem inovasi_dalam_membangun
 
Ppt teknologi tepat guna
Ppt teknologi tepat gunaPpt teknologi tepat guna
Ppt teknologi tepat guna
 
13. Problematika dan pemanfaatan IPTEK.pptx
13. Problematika dan pemanfaatan IPTEK.pptx13. Problematika dan pemanfaatan IPTEK.pptx
13. Problematika dan pemanfaatan IPTEK.pptx
 
Perempuan Dan Teknologi Tepat Guna
Perempuan Dan Teknologi Tepat GunaPerempuan Dan Teknologi Tepat Guna
Perempuan Dan Teknologi Tepat Guna
 
Peran ilmu teknologi terhadap masyarakat
Peran ilmu teknologi terhadap masyarakatPeran ilmu teknologi terhadap masyarakat
Peran ilmu teknologi terhadap masyarakat
 
Peran ilmu teknologi terhadap masyarakat
Peran ilmu teknologi terhadap masyarakatPeran ilmu teknologi terhadap masyarakat
Peran ilmu teknologi terhadap masyarakat
 
Dilematika Kecanggihan Tekhnologi Dalam Menggeser Tenaga Kerja
Dilematika Kecanggihan Tekhnologi Dalam Menggeser Tenaga KerjaDilematika Kecanggihan Tekhnologi Dalam Menggeser Tenaga Kerja
Dilematika Kecanggihan Tekhnologi Dalam Menggeser Tenaga Kerja
 
Tugas tik bilkis sarli pratiwi
Tugas tik bilkis sarli pratiwiTugas tik bilkis sarli pratiwi
Tugas tik bilkis sarli pratiwi
 
TtTG dan Pemberdayaan Masyarakat (IPDN)
TtTG dan Pemberdayaan Masyarakat (IPDN)TtTG dan Pemberdayaan Masyarakat (IPDN)
TtTG dan Pemberdayaan Masyarakat (IPDN)
 
Ttg dan-pemberdayaan-masyarakat1
Ttg dan-pemberdayaan-masyarakat1Ttg dan-pemberdayaan-masyarakat1
Ttg dan-pemberdayaan-masyarakat1
 
Hani op 4 c 1188203043 makalah
Hani op 4 c 1188203043 makalahHani op 4 c 1188203043 makalah
Hani op 4 c 1188203043 makalah
 
komputer dalam masyarakat
komputer dalam masyarakatkomputer dalam masyarakat
komputer dalam masyarakat
 
Word ICT
Word ICTWord ICT
Word ICT
 

Mais de Anang Andika Putra Siswanto

Tugas menganalisis tentang kerusuhan – pelanggaran ham
Tugas menganalisis tentang kerusuhan – pelanggaran hamTugas menganalisis tentang kerusuhan – pelanggaran ham
Tugas menganalisis tentang kerusuhan – pelanggaran hamAnang Andika Putra Siswanto
 
Tugas power point mengenai cara mengusir nyamuk dengan metode ilmiah
Tugas power point mengenai cara mengusir nyamuk dengan metode ilmiahTugas power point mengenai cara mengusir nyamuk dengan metode ilmiah
Tugas power point mengenai cara mengusir nyamuk dengan metode ilmiahAnang Andika Putra Siswanto
 
Karya ilmiah mengenai penyakit flu burung - Anang
Karya ilmiah mengenai penyakit flu burung - AnangKarya ilmiah mengenai penyakit flu burung - Anang
Karya ilmiah mengenai penyakit flu burung - AnangAnang Andika Putra Siswanto
 
Contoh karya tulis ilmiah tentang bahaya merokok - Anang
Contoh karya tulis ilmiah tentang bahaya merokok - AnangContoh karya tulis ilmiah tentang bahaya merokok - Anang
Contoh karya tulis ilmiah tentang bahaya merokok - AnangAnang Andika Putra Siswanto
 

Mais de Anang Andika Putra Siswanto (20)

Larutan elektrolit-ppt-klompok5 edit
Larutan elektrolit-ppt-klompok5 editLarutan elektrolit-ppt-klompok5 edit
Larutan elektrolit-ppt-klompok5 edit
 
Pba lart-elektrolit-non-elektrolit
Pba lart-elektrolit-non-elektrolitPba lart-elektrolit-non-elektrolit
Pba lart-elektrolit-non-elektrolit
 
Alat uji larutan elektrolit dan cara buatnya
Alat uji larutan elektrolit dan cara buatnyaAlat uji larutan elektrolit dan cara buatnya
Alat uji larutan elektrolit dan cara buatnya
 
Guru inspirasiku
Guru inspirasikuGuru inspirasiku
Guru inspirasiku
 
Tugas kimia mekanika kuantum
Tugas kimia mekanika kuantumTugas kimia mekanika kuantum
Tugas kimia mekanika kuantum
 
Struktur atom-dan-spu
Struktur atom-dan-spuStruktur atom-dan-spu
Struktur atom-dan-spu
 
Model atom niels bohr
Model atom niels bohrModel atom niels bohr
Model atom niels bohr
 
Konfigurasi elektron
Konfigurasi elektronKonfigurasi elektron
Konfigurasi elektron
 
Interaksi sosial
Interaksi sosialInteraksi sosial
Interaksi sosial
 
Cara membuat telur asin
Cara membuat telur asinCara membuat telur asin
Cara membuat telur asin
 
Tugas menganalisis tentang kerusuhan – pelanggaran ham
Tugas menganalisis tentang kerusuhan – pelanggaran hamTugas menganalisis tentang kerusuhan – pelanggaran ham
Tugas menganalisis tentang kerusuhan – pelanggaran ham
 
Tindakan, motif, prinsip ekonomi
Tindakan, motif, prinsip ekonomiTindakan, motif, prinsip ekonomi
Tindakan, motif, prinsip ekonomi
 
Motif , tindakan, prinsip, dan politik ekonomi
Motif , tindakan, prinsip, dan politik ekonomiMotif , tindakan, prinsip, dan politik ekonomi
Motif , tindakan, prinsip, dan politik ekonomi
 
Definisi dan pengertian tindakan ekonomi tugas
Definisi dan pengertian tindakan ekonomi   tugasDefinisi dan pengertian tindakan ekonomi   tugas
Definisi dan pengertian tindakan ekonomi tugas
 
Tugas geografi prinsip prinsip dasar geografi
Tugas geografi prinsip prinsip dasar geografiTugas geografi prinsip prinsip dasar geografi
Tugas geografi prinsip prinsip dasar geografi
 
Tugas power point mengenai cara mengusir nyamuk dengan metode ilmiah
Tugas power point mengenai cara mengusir nyamuk dengan metode ilmiahTugas power point mengenai cara mengusir nyamuk dengan metode ilmiah
Tugas power point mengenai cara mengusir nyamuk dengan metode ilmiah
 
Apa peran kimia dalam perkembangan ilmu lain
Apa peran kimia dalam perkembangan ilmu lainApa peran kimia dalam perkembangan ilmu lain
Apa peran kimia dalam perkembangan ilmu lain
 
Karya ilmiah mengenai penyakit flu burung - Anang
Karya ilmiah mengenai penyakit flu burung - AnangKarya ilmiah mengenai penyakit flu burung - Anang
Karya ilmiah mengenai penyakit flu burung - Anang
 
Contoh karya tulis ilmiah tentang bahaya merokok - Anang
Contoh karya tulis ilmiah tentang bahaya merokok - AnangContoh karya tulis ilmiah tentang bahaya merokok - Anang
Contoh karya tulis ilmiah tentang bahaya merokok - Anang
 
Laporan Perjalanan - Anang
Laporan Perjalanan - AnangLaporan Perjalanan - Anang
Laporan Perjalanan - Anang
 

Último

SIMPUS SIMPUS SIMPUS & E- PUSKESMAS (3).ppt
SIMPUS SIMPUS SIMPUS & E- PUSKESMAS (3).pptSIMPUS SIMPUS SIMPUS & E- PUSKESMAS (3).ppt
SIMPUS SIMPUS SIMPUS & E- PUSKESMAS (3).pptEndangNingsih7
 
Diac & Triac untuk memenuhi tugas komponen
Diac & Triac untuk memenuhi tugas komponenDiac & Triac untuk memenuhi tugas komponen
Diac & Triac untuk memenuhi tugas komponenBangMahar
 
Contoh laporan K3 perusahaan pada tahun 2023 dgn analisis beban kerja
Contoh laporan K3 perusahaan pada tahun 2023 dgn analisis beban kerjaContoh laporan K3 perusahaan pada tahun 2023 dgn analisis beban kerja
Contoh laporan K3 perusahaan pada tahun 2023 dgn analisis beban kerjaIniiiHeru
 
Materi Pajak Untuk BOS tahun 2024 untuk madrasah MI,MTS, dan MA
Materi Pajak Untuk BOS tahun 2024 untuk madrasah MI,MTS, dan MAMateri Pajak Untuk BOS tahun 2024 untuk madrasah MI,MTS, dan MA
Materi Pajak Untuk BOS tahun 2024 untuk madrasah MI,MTS, dan MAmasqiqu340
 
Perlindungan Anak Dalam Hukum Perdata (2).pdf
Perlindungan Anak Dalam Hukum Perdata (2).pdfPerlindungan Anak Dalam Hukum Perdata (2).pdf
Perlindungan Anak Dalam Hukum Perdata (2).pdfjeffrisovana999
 
KISI-KISI USEK PJOK TA 2023-2024 anans ajaja jaja hdsh
KISI-KISI USEK PJOK TA 2023-2024 anans ajaja jaja hdshKISI-KISI USEK PJOK TA 2023-2024 anans ajaja jaja hdsh
KISI-KISI USEK PJOK TA 2023-2024 anans ajaja jaja hdshDosenBernard
 
Keracunan bahan kimia,ektasi,opiat,makanan.ppt
Keracunan bahan kimia,ektasi,opiat,makanan.pptKeracunan bahan kimia,ektasi,opiat,makanan.ppt
Keracunan bahan kimia,ektasi,opiat,makanan.pptDIGGIVIO2
 
Salinan PPT TATA BAHASA Bahasa Indonesia
Salinan PPT TATA BAHASA Bahasa IndonesiaSalinan PPT TATA BAHASA Bahasa Indonesia
Salinan PPT TATA BAHASA Bahasa Indonesiasdn4mangkujayan
 
Alur Pengajuan Surat Keterangan Pindah (Individu) lewat IKD.pdf
Alur Pengajuan Surat Keterangan Pindah (Individu) lewat IKD.pdfAlur Pengajuan Surat Keterangan Pindah (Individu) lewat IKD.pdf
Alur Pengajuan Surat Keterangan Pindah (Individu) lewat IKD.pdfPemdes Wonoyoso
 
Hasil wawancara usaha lumpia basah tugas PKWU
Hasil wawancara usaha lumpia basah tugas PKWUHasil wawancara usaha lumpia basah tugas PKWU
Hasil wawancara usaha lumpia basah tugas PKWUDina396887
 
PPT SIDANG UJIAN KOMPREHENSIF KUALITATIF
PPT SIDANG UJIAN KOMPREHENSIF KUALITATIFPPT SIDANG UJIAN KOMPREHENSIF KUALITATIF
PPT SIDANG UJIAN KOMPREHENSIF KUALITATIFFPMJ604FIKRIRIANDRA
 
15_Contoh_Surat_Lamaran_Kerja_Lengkap_de.pdf
15_Contoh_Surat_Lamaran_Kerja_Lengkap_de.pdf15_Contoh_Surat_Lamaran_Kerja_Lengkap_de.pdf
15_Contoh_Surat_Lamaran_Kerja_Lengkap_de.pdfTaufikTito
 
PERTEMUAN 4 himpunan dan fungsi logika fuzzy.ppT
PERTEMUAN 4 himpunan dan fungsi logika fuzzy.ppTPERTEMUAN 4 himpunan dan fungsi logika fuzzy.ppT
PERTEMUAN 4 himpunan dan fungsi logika fuzzy.ppTYudaPerwira5
 
DATA MINING : ESTIMASI, PREDIKSI, KLASIFIKASI, KLASTERING, DAN ASOSIASI.ppt
DATA MINING : ESTIMASI, PREDIKSI, KLASIFIKASI, KLASTERING, DAN ASOSIASI.pptDATA MINING : ESTIMASI, PREDIKSI, KLASIFIKASI, KLASTERING, DAN ASOSIASI.ppt
DATA MINING : ESTIMASI, PREDIKSI, KLASIFIKASI, KLASTERING, DAN ASOSIASI.pptmuhammadarsyad77
 
Bimbingan Teknis Penyusunan Soal Pilihan Berganda 2024.pptx
Bimbingan Teknis Penyusunan Soal Pilihan Berganda  2024.pptxBimbingan Teknis Penyusunan Soal Pilihan Berganda  2024.pptx
Bimbingan Teknis Penyusunan Soal Pilihan Berganda 2024.pptxjannenapitupulu18
 
514034136-Tugas-Modul-4-5-Komputer-Dan-Media-Pembelajaran.pptx
514034136-Tugas-Modul-4-5-Komputer-Dan-Media-Pembelajaran.pptx514034136-Tugas-Modul-4-5-Komputer-Dan-Media-Pembelajaran.pptx
514034136-Tugas-Modul-4-5-Komputer-Dan-Media-Pembelajaran.pptxAbidinMaulana
 
contoh judul tesis untuk mahasiswa pascasarjana
contoh judul tesis untuk mahasiswa pascasarjanacontoh judul tesis untuk mahasiswa pascasarjana
contoh judul tesis untuk mahasiswa pascasarjanaNhasrul
 
PERMEN518_HSNCC_PERMEN518_HSNCC_PERMEN518_HSNCC
PERMEN518_HSNCC_PERMEN518_HSNCC_PERMEN518_HSNCCPERMEN518_HSNCC_PERMEN518_HSNCC_PERMEN518_HSNCC
PERMEN518_HSNCC_PERMEN518_HSNCC_PERMEN518_HSNCCabairfan24
 

Último (20)

SIMPUS SIMPUS SIMPUS & E- PUSKESMAS (3).ppt
SIMPUS SIMPUS SIMPUS & E- PUSKESMAS (3).pptSIMPUS SIMPUS SIMPUS & E- PUSKESMAS (3).ppt
SIMPUS SIMPUS SIMPUS & E- PUSKESMAS (3).ppt
 
Abortion pills in Jeddah+966543202731/ buy cytotec
Abortion pills in Jeddah+966543202731/ buy cytotecAbortion pills in Jeddah+966543202731/ buy cytotec
Abortion pills in Jeddah+966543202731/ buy cytotec
 
Diac & Triac untuk memenuhi tugas komponen
Diac & Triac untuk memenuhi tugas komponenDiac & Triac untuk memenuhi tugas komponen
Diac & Triac untuk memenuhi tugas komponen
 
Contoh laporan K3 perusahaan pada tahun 2023 dgn analisis beban kerja
Contoh laporan K3 perusahaan pada tahun 2023 dgn analisis beban kerjaContoh laporan K3 perusahaan pada tahun 2023 dgn analisis beban kerja
Contoh laporan K3 perusahaan pada tahun 2023 dgn analisis beban kerja
 
Materi Pajak Untuk BOS tahun 2024 untuk madrasah MI,MTS, dan MA
Materi Pajak Untuk BOS tahun 2024 untuk madrasah MI,MTS, dan MAMateri Pajak Untuk BOS tahun 2024 untuk madrasah MI,MTS, dan MA
Materi Pajak Untuk BOS tahun 2024 untuk madrasah MI,MTS, dan MA
 
Perlindungan Anak Dalam Hukum Perdata (2).pdf
Perlindungan Anak Dalam Hukum Perdata (2).pdfPerlindungan Anak Dalam Hukum Perdata (2).pdf
Perlindungan Anak Dalam Hukum Perdata (2).pdf
 
KISI-KISI USEK PJOK TA 2023-2024 anans ajaja jaja hdsh
KISI-KISI USEK PJOK TA 2023-2024 anans ajaja jaja hdshKISI-KISI USEK PJOK TA 2023-2024 anans ajaja jaja hdsh
KISI-KISI USEK PJOK TA 2023-2024 anans ajaja jaja hdsh
 
Keracunan bahan kimia,ektasi,opiat,makanan.ppt
Keracunan bahan kimia,ektasi,opiat,makanan.pptKeracunan bahan kimia,ektasi,opiat,makanan.ppt
Keracunan bahan kimia,ektasi,opiat,makanan.ppt
 
Salinan PPT TATA BAHASA Bahasa Indonesia
Salinan PPT TATA BAHASA Bahasa IndonesiaSalinan PPT TATA BAHASA Bahasa Indonesia
Salinan PPT TATA BAHASA Bahasa Indonesia
 
Alur Pengajuan Surat Keterangan Pindah (Individu) lewat IKD.pdf
Alur Pengajuan Surat Keterangan Pindah (Individu) lewat IKD.pdfAlur Pengajuan Surat Keterangan Pindah (Individu) lewat IKD.pdf
Alur Pengajuan Surat Keterangan Pindah (Individu) lewat IKD.pdf
 
Hasil wawancara usaha lumpia basah tugas PKWU
Hasil wawancara usaha lumpia basah tugas PKWUHasil wawancara usaha lumpia basah tugas PKWU
Hasil wawancara usaha lumpia basah tugas PKWU
 
PPT SIDANG UJIAN KOMPREHENSIF KUALITATIF
PPT SIDANG UJIAN KOMPREHENSIF KUALITATIFPPT SIDANG UJIAN KOMPREHENSIF KUALITATIF
PPT SIDANG UJIAN KOMPREHENSIF KUALITATIF
 
15_Contoh_Surat_Lamaran_Kerja_Lengkap_de.pdf
15_Contoh_Surat_Lamaran_Kerja_Lengkap_de.pdf15_Contoh_Surat_Lamaran_Kerja_Lengkap_de.pdf
15_Contoh_Surat_Lamaran_Kerja_Lengkap_de.pdf
 
PERTEMUAN 4 himpunan dan fungsi logika fuzzy.ppT
PERTEMUAN 4 himpunan dan fungsi logika fuzzy.ppTPERTEMUAN 4 himpunan dan fungsi logika fuzzy.ppT
PERTEMUAN 4 himpunan dan fungsi logika fuzzy.ppT
 
DATA MINING : ESTIMASI, PREDIKSI, KLASIFIKASI, KLASTERING, DAN ASOSIASI.ppt
DATA MINING : ESTIMASI, PREDIKSI, KLASIFIKASI, KLASTERING, DAN ASOSIASI.pptDATA MINING : ESTIMASI, PREDIKSI, KLASIFIKASI, KLASTERING, DAN ASOSIASI.ppt
DATA MINING : ESTIMASI, PREDIKSI, KLASIFIKASI, KLASTERING, DAN ASOSIASI.ppt
 
Bimbingan Teknis Penyusunan Soal Pilihan Berganda 2024.pptx
Bimbingan Teknis Penyusunan Soal Pilihan Berganda  2024.pptxBimbingan Teknis Penyusunan Soal Pilihan Berganda  2024.pptx
Bimbingan Teknis Penyusunan Soal Pilihan Berganda 2024.pptx
 
514034136-Tugas-Modul-4-5-Komputer-Dan-Media-Pembelajaran.pptx
514034136-Tugas-Modul-4-5-Komputer-Dan-Media-Pembelajaran.pptx514034136-Tugas-Modul-4-5-Komputer-Dan-Media-Pembelajaran.pptx
514034136-Tugas-Modul-4-5-Komputer-Dan-Media-Pembelajaran.pptx
 
Abortion pills in Kuwait salmiyah [+966572737505 ] Get Cytotec in Kuwait city...
Abortion pills in Kuwait salmiyah [+966572737505 ] Get Cytotec in Kuwait city...Abortion pills in Kuwait salmiyah [+966572737505 ] Get Cytotec in Kuwait city...
Abortion pills in Kuwait salmiyah [+966572737505 ] Get Cytotec in Kuwait city...
 
contoh judul tesis untuk mahasiswa pascasarjana
contoh judul tesis untuk mahasiswa pascasarjanacontoh judul tesis untuk mahasiswa pascasarjana
contoh judul tesis untuk mahasiswa pascasarjana
 
PERMEN518_HSNCC_PERMEN518_HSNCC_PERMEN518_HSNCC
PERMEN518_HSNCC_PERMEN518_HSNCC_PERMEN518_HSNCCPERMEN518_HSNCC_PERMEN518_HSNCC_PERMEN518_HSNCC
PERMEN518_HSNCC_PERMEN518_HSNCC_PERMEN518_HSNCC
 

Teknologi tepat guna ( contoh teks eksposisi )

  • 1. Teknologi Tepat Guna Teknologi tepat guna adalah teknologi yang dirancang bagi suatu masyarakat tertentu agar dapat disesuaikan dengan aspek-aspek lingkungan, keetisan, kebudayaan, sosial, politik, dan ekonomi masyarakat yang bersangkutan.Teknologi tepat guna diciptakan untuk mempercepat waktu dalam mengerjakan sesuatu. Dari tujuan yang dikehendaki, teknologi tepat guna haruslah menerapkan metode yang hemat sumber daya, mudah dirawat, dan berdampak polutif minimalis dibandingkan dengan teknologi arus utama, yang pada umumnya beremisi banyak limbah dan mencemari lingkungan. Untuk memperkenalkan teknologi tepat guna perlu disesuaikan dengan kebutuhan, yaitu kebutuhan yang berorientasi kepada keadaan lingkungan geografis atau propesi kehidupan masyarakat yang bersangkutan. Teknologi yang demikian itu merupakan barang baru bagi masyarakat dan perlu dimanfaatkan dan diketahui oleh masyarakat tentang nilai dan kegunaannya. Teknologi tersebut merupakan faktor ekstern dan diperkenalkan dengan maksud agar masyarakat yang bersangkutan dapat merubah kebiasaan tradisional dalam proses pembangunan atau peningkatan kesejahteraan masyarakat. Sekarang ini, teknologi tepat guna sudah mulai dikenal oleh masyarakat. Teknologi tepat guna yang hemat dan sangat bermanfaat ini sekarang banyak dijumpai di desa maupun kota. TTG ini biasa digunakan pada pabrik-pabrik industri. Penerapan TTG juga harus mempertimbangkan keadaan alam sekitar. Dapat diartikan bahwa dampak lingkungan yang disebabkan penerapan Teknologi Tepat Guna (TTG) harus lebih kecil dibandingkan pemakaian teknologi tradisional maupun teknologi maju. Dengan demikian manfaat dari teknologi tepat guna itu dapat dirasakan oleh masyarakat tersebut. Sebagai mana manfaat dari teknologi tepat guna adalah dapat memenuhi kebutuhan masyarakat yang makin hari makin meningkat, tentu hal itu di barengi dengan kemampuan masyarakatnya yang mampu mengoperasionalkan dan memanfaatkan TTG tersebut. Selain itu TTG juga bermanfaat untuk meningkatka n kesejahteraan masyarakat melalui pemenuhan kebutuhannya, pemecahan masalahnya dan penambahan hasil produksi yang makin meningkat dari biasanya. Teknologi tersebut relatif mudah dipahami mekanismenya, mudah dipelihara dan mudah diterapkan dalam kehidupan sehari-hari. Masuknya teknologi baru tidak akan membebani masyarakat baik mental (ketidakmampuan skill) maupun materiil (dapat menimbulkan beban biaya yang tidak mampu dipenuhi masyarakat). Di Indonesia, teknologi tepat guna masih banyak yang buatan luar negeri. Padahal kalau Indonesia mau, Indonesia dapat membuat TTG yang dapat menyaingi produk-produk dari luar negeri. Hanya saja masyarakat Indonesia banyak yang malas dan tidak mau berusaha . Teknologi Tepat Guna merupakan teknologi yang telah dikembangkan secara tradisional dan proses pengenalannya banyak ditentukan oleh keadaan lingkungan dan mata pencaharian pokok masyarakat setempat. Sebelum menggunakan TTG, terlebih dahulu kita lakukan penerapan dari TTG tersebut kepada masyarakat. Dengan adanya penerapan ini di harapkan masyarakatnya berubah dan mengerti tentang manfaat TTG dan mampu menggunakan TTG tersebut dengan sebaik mungki. Sehingga penggunaa dari TTG tersebut bermanfaat bagi masyarakat, yaitu dapat memenuhi kebutuhan individu atau masyarakat karena kebutuhan masyarakat semakin hari semakin meningkat. Teknologi tepat guna apabila dimanfaa tka n dengan baik maka akan memeperoleh hasil yang bermanfaat untuk memenuhi kebutuhan masyarakat.