SlideShare uma empresa Scribd logo
1 de 10
{
PRAKTIKUM IPA
DI SD
Pertumbuhan dan
Perkembangan Makhluk Hidup
(Tumbuhan dan Hewan)
Kelompok 5
• Apriyani Panca Wardani
• Nurlaila
• Tri Utami
• Wahid Al Amin
Pertumbuhan dan Perkembangan
Tumbuhan
Judul Percobaan :
Pertumbuhan dan Perkembangan
Tanaman Kacang Merah
Tujuan Percobaan:
Mengamati pertumbuhan dan
perkembangan tanaman kacang merah
Alat dan Bahan:
• Biji Kacang Merah (6 buah)
• Gelas plastik (2 buah)
• Kertas saring/tissu
• Kertas label secukupnya
• Alat tulis
Landasan Teori
Setiap makhluk hidup mengalami pertumbuhan dan perkembangan.
Pertumbuhan merupakan proses pertambahan ukuran, volume, dan berat
suatu organisme. Proses pertumbuhan terjadi karena adanya proses
pembelahan mitosis atau pembesaran sel. Pertumbuhan bersifat irreversible
(tidak bisa kembali ke semula) dan dapat diukur. Pertumbuhan pada tanaman
diawali dengan proses perkecambahan pada biji.
Perkembangan merupakan suatu proses menuju keadaan yang lebih sempurna
dimana organ-organ tubuh berubah ke dalam bentuk, fungsi, ataupun ukuran
yang berbeda. Proses perkembangan berlangsung secara kualitatif yang artinya
tidak dapat diukur dan bersifat reversible (dapat kembali). Pertumbuhan dan
perkembangan tumbuhan dipengaruhi oleh dua faktor yaitu faktor internal
(gen, hormon) dan faktor eksternal (suhu, cahaya, air, mineral, nutrisi,
kelembapan).
Kacang merah merupakan tanaman yang tergolong dalam famili fabaceae
sebagai tanaman berkayu dan jarang berduri. Kacang merah mempunyai batang
pendek dan berbuku-buku. Daun pada tanaman kcang merah berbentuk jorong
segitiga. Pertumbuhan kacang merah diawali dengan proses perkecambahan.
Prosedur Percobaan
1. Rendam biji kacang merah dalam air semalaman.
2. Lipat dan gulung kertas saring tersebut dengan tinggi
sampai leher gelas plastik.
3. Masukkan kertas saring tersebut ke dalam masing-
masing gelas plastik sehingga menempel pada dinding
gelas plastik bagian dalam.
4. Sisipkan 6 biji kacang merah pada gelas plastik (masing-
masing gelas plastik sebanyak 3 biji kacang merah).
5. Tambahkan air secukupnya agar kertas saring tetap basah
(kira-kira 1/10 nya).
6. Simpan ditempat yang terang tetapi tidak terkena sinar
matahari langsung selama 2 minggu dan jika air nampak
berkurang tambahkan lagi air secukupnya agar kertas
saring tetap basah.
7. Amati perkecambahan dan pertumbuhan biji kacang
merah dan masukkan hasilnya ke dalam lembar kerja
HASIL PENGAMATAN
Hari
ke-
Gambar pertumbuhan
kecambah kacang
merah
Panjang (mm)
Keterangan
Akar Batang
0 0 cm 0 cm
18 Oktober persiapan
pertama belum terlihat
apapun.
1 3 mm 0 19 Oktober muncul tunas
2 6 cm 2 cm
20 Oktober sudah mucul akar
dan batang
3 8 cm 4 cm
21 Oktober akar tambah 2 cm
dan batang tambah 2 cm
Berdasarkan pengamatan dari awal sampai hari ke 2 terjadi proses
perkecambahan pada biji kacang merah. Perkecambahan pada biji kacang
merah diawali pada hari ke 0 dengan proses imbibisi (masuknya air ke
dalam biji) yang menyebabkan membesarnya ukuran biji serta
mengaktifkan sejumlah enzim dan hormon sehingga embrio dalam biji
mulai tumbuh. Pada hari ke 2 terjadi pemanjangan sel radikula yang
diikuti dengan tumbuhnya akar dari dalam biji akibat dari perkembangan
embrio dan pembelahan sel. Pada hari ke 3 akar terus tumbuh memanjang
ke bawah.
Pada pengamatan pada hari ke 1 sampai hari ke 3 disimpulkan bahwa
proses pertumbuhan pada tanaman diawali dengan proses
perkecambahan pada biji. Pada proses perkecambahan biji dimulai dari
proses imbibisi sampai dengan tumbuhnya akar dan batang.
Pembahasan
Kesimpulan
Pertumbuhan dan Perkembangan
Hewan
Judul Percobaan :
Pertumbuhan dan Perkembangan lalat
buah.
Tujuan Percobaan:
Mengamati pertumbuhan dan
perkembangan lalat buah
Alat dan Bahan:
• Plastik pembungkus transparan
• Toples transparan (3 buah)
• Pisang Ambon secukupnya
• Tape ketela pohon secukupnya
• Sendok makan (1 buah)
• Kertas saring/tissu
• Alat penumbuk
• Lalat buah (Drosophila sp.) (±20 ekor)
Landasan Teori
Semua makhluk hidup mengalami pertumbuhan dan perkembangan.
Pertumbuhan pada hewan ditandai dengan bertambahnya ukuran seperti
tinggi dan berat yang sifatnya tetap dan tidak dapat kembali ke bentuk semula.
Sedangkan perkembangan pada hewan ditandai dengan perubahan bentuk
organ yang mengarah pada kedewasaan seperti sel reproduksi.
Pertumbuhan dan perkembangan hewan diawali sejak terbentuknya zigot dari
proses pembuahan dan terus terjadi hingga hewan mencapai usia dewasa.
Proses pertumbuhan dan perkembangan pada hewan dibagi menjadi dua
bagian yaitu fase embrionik dan fase pascaembrionik.
Drosophila sp. Atau yang biasa dikenal dengan lalat buah adalah sejenis lalat
yang biasanya menghinggapi buah yang sudah membusuk. Lalat buah
termasuk dalam ordo dipteral yang mengalami metamorfosis sempurna. Daur
hidup lalat buah dimulai dari telur yang kemudian menetas menjadi larva,
pada tahap larva mengalami empat kali pergantian kulit, setelah itu larva akan
menjadi pupa, pupa kemudian akan berubah menjadi lalat muda setelah itu
menjadi imago (lalat buah dewasa), kemudian imago akan bertelur kembali.
P
r
o
s
e
d
u
r
P
e
r
c
o
b
a
a
n
Membuat medium lalat buah :
1. Haluskan pisang Ambon yang sudah ranum dan tape ketela pohon
dengan perbandingan 6 : 1 menggunakan penumbuk.
2. Adonan dimasukkan ke dalam toples masing-masing 2 sendok
makan dan ratakan.
3. Masukkan kertas saring/tissu yang sudah dilipat ke dalam setiap
toples.
Cara mengkultur lalat buah :
1. Masukkan lalat buah ke dalam toples kultur.
2. Tutuplah toples kultur yang berisi lalat buah dengan plastik dan
ikatlah dengan karet gelang
3. Tusuk-tusuklah tutup plastik dengan jarum pentul agar ventilasinya
baik
4. Tempatkan toples kultur ditempat yang teduh dan aman.
5. Amati perkembangbiakan lalat buah setiap pagi dan sore secara
teratur.
6. Tuangkan hasil pengamatan pada hasil lembar kerja.
HASIL PENGAMATAN
Hari ke- Waktu Pengamatan Kejadian/Perubahan
0 18 Oktober 2022 jam 18.16 Masih berupa lalat buah dewasa
1 19 Oktober 2022 jam 17.30 Lalat buah bertelur
2 20 Oktober 2022 jam 17.30 Telur berubah menjadi larva
3 21 Oktober 2022 jam 17.45 Larva menjadi lalat buah tanpa
sayap
Pembahasan :
Pengamatan pertumbuhan dan perkembangan lalat buah dilakukan selama 2 kali
sehari pada pagi dan sore hari, dimana lalat buah dimasukkan ke dalam toples
kultur yang kemudian diletakkan ditempat yang teduh. Pengamatan pada hari ke 0
diketahui bahwa lalat buah belum mengalami perubahan dan tubuhnya masih
berwarna kuning kecoklatan.

Mais conteúdo relacionado

Semelhante a Pertumbuhan dan Perkembangan

Laporan pengamatan Pertumbuhan Biji Kacang Hijau + gambar full
Laporan pengamatan Pertumbuhan Biji Kacang Hijau + gambar fullLaporan pengamatan Pertumbuhan Biji Kacang Hijau + gambar full
Laporan pengamatan Pertumbuhan Biji Kacang Hijau + gambar fullAriefiandra Ariefiandra
 
Laporan praktikum
Laporan praktikumLaporan praktikum
Laporan praktikumputrisagut
 
Tugas biologi perkembangbiak kecambah
Tugas biologi perkembangbiak kecambahTugas biologi perkembangbiak kecambah
Tugas biologi perkembangbiak kecambahYudha Kirito
 
Biologi - Percobaan Pertumbuhan Biji Kacang Hijau 2 (Isi)
Biologi - Percobaan Pertumbuhan Biji Kacang Hijau 2 (Isi)Biologi - Percobaan Pertumbuhan Biji Kacang Hijau 2 (Isi)
Biologi - Percobaan Pertumbuhan Biji Kacang Hijau 2 (Isi)Ramadhani Sardiman
 
pengaruh cahaya matahari terhadap pertumbuhan jagung
pengaruh cahaya matahari terhadap pertumbuhan jagungpengaruh cahaya matahari terhadap pertumbuhan jagung
pengaruh cahaya matahari terhadap pertumbuhan jagungMaya Pradana
 
Laporan bio pertumbuhan_dan_perkembangan SMA N 1 SIMO BOYOLALI
Laporan bio pertumbuhan_dan_perkembangan SMA N 1 SIMO BOYOLALILaporan bio pertumbuhan_dan_perkembangan SMA N 1 SIMO BOYOLALI
Laporan bio pertumbuhan_dan_perkembangan SMA N 1 SIMO BOYOLALIAnditya Gilang Rizky Pradana
 
Laporan Praktikum Biji Kacang Hijau Pengaruh Cahaya
Laporan Praktikum Biji Kacang Hijau Pengaruh CahayaLaporan Praktikum Biji Kacang Hijau Pengaruh Cahaya
Laporan Praktikum Biji Kacang Hijau Pengaruh CahayaAngga Oktyashari
 
Pertumbuhan dan Perkembangan
Pertumbuhan dan PerkembanganPertumbuhan dan Perkembangan
Pertumbuhan dan PerkembanganRia Astariyan
 
ppt pengamatan pertumbuhan kacang merah
ppt pengamatan pertumbuhan kacang merahppt pengamatan pertumbuhan kacang merah
ppt pengamatan pertumbuhan kacang merahZorattun Hasanah
 
Laporan praktikum pembiakan vegetatif okulasi, grafting dan cangkok
 Laporan praktikum pembiakan vegetatif okulasi, grafting dan cangkok Laporan praktikum pembiakan vegetatif okulasi, grafting dan cangkok
Laporan praktikum pembiakan vegetatif okulasi, grafting dan cangkokFebrina Tentaka
 
Pertumbuhan biji kecambah ppsx kelas 12 SMAN 15 Bandung
Pertumbuhan biji kecambah ppsx kelas 12 SMAN 15 BandungPertumbuhan biji kecambah ppsx kelas 12 SMAN 15 Bandung
Pertumbuhan biji kecambah ppsx kelas 12 SMAN 15 BandungGusty Aditya
 
Kelompok 4 biologi pengaruh cahaya terhadap proses pertumbuhan tanaman jagung
Kelompok 4 biologi pengaruh cahaya terhadap proses pertumbuhan tanaman jagungKelompok 4 biologi pengaruh cahaya terhadap proses pertumbuhan tanaman jagung
Kelompok 4 biologi pengaruh cahaya terhadap proses pertumbuhan tanaman jagungPoltekkes Kemenkes Banten
 
Presentasi biologi 1 kel antangin xii.ipa.1
Presentasi biologi 1 kel antangin xii.ipa.1 Presentasi biologi 1 kel antangin xii.ipa.1
Presentasi biologi 1 kel antangin xii.ipa.1 Rio Prasetia
 
Pengaruh intensitas cahaya terhadap pertumbuhan kacang merah
Pengaruh intensitas cahaya terhadap pertumbuhan kacang merahPengaruh intensitas cahaya terhadap pertumbuhan kacang merah
Pengaruh intensitas cahaya terhadap pertumbuhan kacang merahAsep Syaipuddin
 

Semelhante a Pertumbuhan dan Perkembangan (20)

Kultur jaringan1
Kultur jaringan1Kultur jaringan1
Kultur jaringan1
 
Laporan pengamatan Pertumbuhan Biji Kacang Hijau + gambar full
Laporan pengamatan Pertumbuhan Biji Kacang Hijau + gambar fullLaporan pengamatan Pertumbuhan Biji Kacang Hijau + gambar full
Laporan pengamatan Pertumbuhan Biji Kacang Hijau + gambar full
 
Laporan praktikum
Laporan praktikumLaporan praktikum
Laporan praktikum
 
Tugas biologi perkembangbiak kecambah
Tugas biologi perkembangbiak kecambahTugas biologi perkembangbiak kecambah
Tugas biologi perkembangbiak kecambah
 
Biologi - Percobaan Pertumbuhan Biji Kacang Hijau 2 (Isi)
Biologi - Percobaan Pertumbuhan Biji Kacang Hijau 2 (Isi)Biologi - Percobaan Pertumbuhan Biji Kacang Hijau 2 (Isi)
Biologi - Percobaan Pertumbuhan Biji Kacang Hijau 2 (Isi)
 
Tujuan
TujuanTujuan
Tujuan
 
pengaruh cahaya matahari terhadap pertumbuhan jagung
pengaruh cahaya matahari terhadap pertumbuhan jagungpengaruh cahaya matahari terhadap pertumbuhan jagung
pengaruh cahaya matahari terhadap pertumbuhan jagung
 
Laporan bio pertumbuhan_dan_perkembangan SMA N 1 SIMO BOYOLALI
Laporan bio pertumbuhan_dan_perkembangan SMA N 1 SIMO BOYOLALILaporan bio pertumbuhan_dan_perkembangan SMA N 1 SIMO BOYOLALI
Laporan bio pertumbuhan_dan_perkembangan SMA N 1 SIMO BOYOLALI
 
Laporan Praktikum Biji Kacang Hijau Pengaruh Cahaya
Laporan Praktikum Biji Kacang Hijau Pengaruh CahayaLaporan Praktikum Biji Kacang Hijau Pengaruh Cahaya
Laporan Praktikum Biji Kacang Hijau Pengaruh Cahaya
 
Laporan praktikum biologi
Laporan praktikum biologiLaporan praktikum biologi
Laporan praktikum biologi
 
Kata pengantar
Kata pengantarKata pengantar
Kata pengantar
 
Pertumbuhan dan Perkembangan
Pertumbuhan dan PerkembanganPertumbuhan dan Perkembangan
Pertumbuhan dan Perkembangan
 
Acara 6 fix tekben
Acara 6 fix tekbenAcara 6 fix tekben
Acara 6 fix tekben
 
ppt pengamatan pertumbuhan kacang merah
ppt pengamatan pertumbuhan kacang merahppt pengamatan pertumbuhan kacang merah
ppt pengamatan pertumbuhan kacang merah
 
Laporan praktikum pembiakan vegetatif okulasi, grafting dan cangkok
 Laporan praktikum pembiakan vegetatif okulasi, grafting dan cangkok Laporan praktikum pembiakan vegetatif okulasi, grafting dan cangkok
Laporan praktikum pembiakan vegetatif okulasi, grafting dan cangkok
 
Pertumbuhan biji kecambah ppsx kelas 12 SMAN 15 Bandung
Pertumbuhan biji kecambah ppsx kelas 12 SMAN 15 BandungPertumbuhan biji kecambah ppsx kelas 12 SMAN 15 Bandung
Pertumbuhan biji kecambah ppsx kelas 12 SMAN 15 Bandung
 
Biologi (2)
Biologi (2)Biologi (2)
Biologi (2)
 
Kelompok 4 biologi pengaruh cahaya terhadap proses pertumbuhan tanaman jagung
Kelompok 4 biologi pengaruh cahaya terhadap proses pertumbuhan tanaman jagungKelompok 4 biologi pengaruh cahaya terhadap proses pertumbuhan tanaman jagung
Kelompok 4 biologi pengaruh cahaya terhadap proses pertumbuhan tanaman jagung
 
Presentasi biologi 1 kel antangin xii.ipa.1
Presentasi biologi 1 kel antangin xii.ipa.1 Presentasi biologi 1 kel antangin xii.ipa.1
Presentasi biologi 1 kel antangin xii.ipa.1
 
Pengaruh intensitas cahaya terhadap pertumbuhan kacang merah
Pengaruh intensitas cahaya terhadap pertumbuhan kacang merahPengaruh intensitas cahaya terhadap pertumbuhan kacang merah
Pengaruh intensitas cahaya terhadap pertumbuhan kacang merah
 

Último

Salinan PPT TATA BAHASA Bahasa Indonesia
Salinan PPT TATA BAHASA Bahasa IndonesiaSalinan PPT TATA BAHASA Bahasa Indonesia
Salinan PPT TATA BAHASA Bahasa Indonesiasdn4mangkujayan
 
UKURAN PENTYEBARAN DATA PPT KELOMPOK 2.pptx
UKURAN PENTYEBARAN DATA PPT KELOMPOK 2.pptxUKURAN PENTYEBARAN DATA PPT KELOMPOK 2.pptx
UKURAN PENTYEBARAN DATA PPT KELOMPOK 2.pptxzidanlbs25
 
KISI KISI PSAJ IPS KLS IX 2324.docskskkks
KISI KISI PSAJ IPS KLS IX 2324.docskskkksKISI KISI PSAJ IPS KLS IX 2324.docskskkks
KISI KISI PSAJ IPS KLS IX 2324.docskskkksdanzztzy405
 
Perlindungan Anak Dalam Hukum Perdata (2).pdf
Perlindungan Anak Dalam Hukum Perdata (2).pdfPerlindungan Anak Dalam Hukum Perdata (2).pdf
Perlindungan Anak Dalam Hukum Perdata (2).pdfjeffrisovana999
 
KONSEP DASAR ADVOKASI GIZI KEBIJAKAN PEMERINTAHAN
KONSEP DASAR ADVOKASI GIZI KEBIJAKAN PEMERINTAHANKONSEP DASAR ADVOKASI GIZI KEBIJAKAN PEMERINTAHAN
KONSEP DASAR ADVOKASI GIZI KEBIJAKAN PEMERINTAHANDevonneDillaElFachri
 
514034136-Tugas-Modul-4-5-Komputer-Dan-Media-Pembelajaran.pptx
514034136-Tugas-Modul-4-5-Komputer-Dan-Media-Pembelajaran.pptx514034136-Tugas-Modul-4-5-Komputer-Dan-Media-Pembelajaran.pptx
514034136-Tugas-Modul-4-5-Komputer-Dan-Media-Pembelajaran.pptxAbidinMaulana
 
Sistem operasi adalah program yang bertindak sebagai perantara antara user de...
Sistem operasi adalah program yang bertindak sebagai perantara antara user de...Sistem operasi adalah program yang bertindak sebagai perantara antara user de...
Sistem operasi adalah program yang bertindak sebagai perantara antara user de...Shary Armonitha
 
ASUMSI DAN KARAKTERISTIK AKUNTANSI SYARIAH.pptx
ASUMSI DAN KARAKTERISTIK AKUNTANSI SYARIAH.pptxASUMSI DAN KARAKTERISTIK AKUNTANSI SYARIAH.pptx
ASUMSI DAN KARAKTERISTIK AKUNTANSI SYARIAH.pptxAdrimanMulya
 
Contoh Algoritma Asosiasi pada data mining
Contoh Algoritma Asosiasi pada data miningContoh Algoritma Asosiasi pada data mining
Contoh Algoritma Asosiasi pada data miningSamFChaerul
 

Último (11)

Salinan PPT TATA BAHASA Bahasa Indonesia
Salinan PPT TATA BAHASA Bahasa IndonesiaSalinan PPT TATA BAHASA Bahasa Indonesia
Salinan PPT TATA BAHASA Bahasa Indonesia
 
Abortion pills in Jeddah+966543202731/ buy cytotec
Abortion pills in Jeddah+966543202731/ buy cytotecAbortion pills in Jeddah+966543202731/ buy cytotec
Abortion pills in Jeddah+966543202731/ buy cytotec
 
UKURAN PENTYEBARAN DATA PPT KELOMPOK 2.pptx
UKURAN PENTYEBARAN DATA PPT KELOMPOK 2.pptxUKURAN PENTYEBARAN DATA PPT KELOMPOK 2.pptx
UKURAN PENTYEBARAN DATA PPT KELOMPOK 2.pptx
 
KISI KISI PSAJ IPS KLS IX 2324.docskskkks
KISI KISI PSAJ IPS KLS IX 2324.docskskkksKISI KISI PSAJ IPS KLS IX 2324.docskskkks
KISI KISI PSAJ IPS KLS IX 2324.docskskkks
 
Perlindungan Anak Dalam Hukum Perdata (2).pdf
Perlindungan Anak Dalam Hukum Perdata (2).pdfPerlindungan Anak Dalam Hukum Perdata (2).pdf
Perlindungan Anak Dalam Hukum Perdata (2).pdf
 
KONSEP DASAR ADVOKASI GIZI KEBIJAKAN PEMERINTAHAN
KONSEP DASAR ADVOKASI GIZI KEBIJAKAN PEMERINTAHANKONSEP DASAR ADVOKASI GIZI KEBIJAKAN PEMERINTAHAN
KONSEP DASAR ADVOKASI GIZI KEBIJAKAN PEMERINTAHAN
 
514034136-Tugas-Modul-4-5-Komputer-Dan-Media-Pembelajaran.pptx
514034136-Tugas-Modul-4-5-Komputer-Dan-Media-Pembelajaran.pptx514034136-Tugas-Modul-4-5-Komputer-Dan-Media-Pembelajaran.pptx
514034136-Tugas-Modul-4-5-Komputer-Dan-Media-Pembelajaran.pptx
 
Sistem operasi adalah program yang bertindak sebagai perantara antara user de...
Sistem operasi adalah program yang bertindak sebagai perantara antara user de...Sistem operasi adalah program yang bertindak sebagai perantara antara user de...
Sistem operasi adalah program yang bertindak sebagai perantara antara user de...
 
ASUMSI DAN KARAKTERISTIK AKUNTANSI SYARIAH.pptx
ASUMSI DAN KARAKTERISTIK AKUNTANSI SYARIAH.pptxASUMSI DAN KARAKTERISTIK AKUNTANSI SYARIAH.pptx
ASUMSI DAN KARAKTERISTIK AKUNTANSI SYARIAH.pptx
 
Abortion pills in Kuwait salmiyah [+966572737505 ] Get Cytotec in Kuwait city...
Abortion pills in Kuwait salmiyah [+966572737505 ] Get Cytotec in Kuwait city...Abortion pills in Kuwait salmiyah [+966572737505 ] Get Cytotec in Kuwait city...
Abortion pills in Kuwait salmiyah [+966572737505 ] Get Cytotec in Kuwait city...
 
Contoh Algoritma Asosiasi pada data mining
Contoh Algoritma Asosiasi pada data miningContoh Algoritma Asosiasi pada data mining
Contoh Algoritma Asosiasi pada data mining
 

Pertumbuhan dan Perkembangan

  • 1. { PRAKTIKUM IPA DI SD Pertumbuhan dan Perkembangan Makhluk Hidup (Tumbuhan dan Hewan) Kelompok 5 • Apriyani Panca Wardani • Nurlaila • Tri Utami • Wahid Al Amin
  • 2. Pertumbuhan dan Perkembangan Tumbuhan Judul Percobaan : Pertumbuhan dan Perkembangan Tanaman Kacang Merah Tujuan Percobaan: Mengamati pertumbuhan dan perkembangan tanaman kacang merah Alat dan Bahan: • Biji Kacang Merah (6 buah) • Gelas plastik (2 buah) • Kertas saring/tissu • Kertas label secukupnya • Alat tulis
  • 3. Landasan Teori Setiap makhluk hidup mengalami pertumbuhan dan perkembangan. Pertumbuhan merupakan proses pertambahan ukuran, volume, dan berat suatu organisme. Proses pertumbuhan terjadi karena adanya proses pembelahan mitosis atau pembesaran sel. Pertumbuhan bersifat irreversible (tidak bisa kembali ke semula) dan dapat diukur. Pertumbuhan pada tanaman diawali dengan proses perkecambahan pada biji. Perkembangan merupakan suatu proses menuju keadaan yang lebih sempurna dimana organ-organ tubuh berubah ke dalam bentuk, fungsi, ataupun ukuran yang berbeda. Proses perkembangan berlangsung secara kualitatif yang artinya tidak dapat diukur dan bersifat reversible (dapat kembali). Pertumbuhan dan perkembangan tumbuhan dipengaruhi oleh dua faktor yaitu faktor internal (gen, hormon) dan faktor eksternal (suhu, cahaya, air, mineral, nutrisi, kelembapan). Kacang merah merupakan tanaman yang tergolong dalam famili fabaceae sebagai tanaman berkayu dan jarang berduri. Kacang merah mempunyai batang pendek dan berbuku-buku. Daun pada tanaman kcang merah berbentuk jorong segitiga. Pertumbuhan kacang merah diawali dengan proses perkecambahan.
  • 4. Prosedur Percobaan 1. Rendam biji kacang merah dalam air semalaman. 2. Lipat dan gulung kertas saring tersebut dengan tinggi sampai leher gelas plastik. 3. Masukkan kertas saring tersebut ke dalam masing- masing gelas plastik sehingga menempel pada dinding gelas plastik bagian dalam. 4. Sisipkan 6 biji kacang merah pada gelas plastik (masing- masing gelas plastik sebanyak 3 biji kacang merah). 5. Tambahkan air secukupnya agar kertas saring tetap basah (kira-kira 1/10 nya). 6. Simpan ditempat yang terang tetapi tidak terkena sinar matahari langsung selama 2 minggu dan jika air nampak berkurang tambahkan lagi air secukupnya agar kertas saring tetap basah. 7. Amati perkecambahan dan pertumbuhan biji kacang merah dan masukkan hasilnya ke dalam lembar kerja
  • 5. HASIL PENGAMATAN Hari ke- Gambar pertumbuhan kecambah kacang merah Panjang (mm) Keterangan Akar Batang 0 0 cm 0 cm 18 Oktober persiapan pertama belum terlihat apapun. 1 3 mm 0 19 Oktober muncul tunas 2 6 cm 2 cm 20 Oktober sudah mucul akar dan batang 3 8 cm 4 cm 21 Oktober akar tambah 2 cm dan batang tambah 2 cm
  • 6. Berdasarkan pengamatan dari awal sampai hari ke 2 terjadi proses perkecambahan pada biji kacang merah. Perkecambahan pada biji kacang merah diawali pada hari ke 0 dengan proses imbibisi (masuknya air ke dalam biji) yang menyebabkan membesarnya ukuran biji serta mengaktifkan sejumlah enzim dan hormon sehingga embrio dalam biji mulai tumbuh. Pada hari ke 2 terjadi pemanjangan sel radikula yang diikuti dengan tumbuhnya akar dari dalam biji akibat dari perkembangan embrio dan pembelahan sel. Pada hari ke 3 akar terus tumbuh memanjang ke bawah. Pada pengamatan pada hari ke 1 sampai hari ke 3 disimpulkan bahwa proses pertumbuhan pada tanaman diawali dengan proses perkecambahan pada biji. Pada proses perkecambahan biji dimulai dari proses imbibisi sampai dengan tumbuhnya akar dan batang. Pembahasan Kesimpulan
  • 7. Pertumbuhan dan Perkembangan Hewan Judul Percobaan : Pertumbuhan dan Perkembangan lalat buah. Tujuan Percobaan: Mengamati pertumbuhan dan perkembangan lalat buah Alat dan Bahan: • Plastik pembungkus transparan • Toples transparan (3 buah) • Pisang Ambon secukupnya • Tape ketela pohon secukupnya • Sendok makan (1 buah) • Kertas saring/tissu • Alat penumbuk • Lalat buah (Drosophila sp.) (±20 ekor)
  • 8. Landasan Teori Semua makhluk hidup mengalami pertumbuhan dan perkembangan. Pertumbuhan pada hewan ditandai dengan bertambahnya ukuran seperti tinggi dan berat yang sifatnya tetap dan tidak dapat kembali ke bentuk semula. Sedangkan perkembangan pada hewan ditandai dengan perubahan bentuk organ yang mengarah pada kedewasaan seperti sel reproduksi. Pertumbuhan dan perkembangan hewan diawali sejak terbentuknya zigot dari proses pembuahan dan terus terjadi hingga hewan mencapai usia dewasa. Proses pertumbuhan dan perkembangan pada hewan dibagi menjadi dua bagian yaitu fase embrionik dan fase pascaembrionik. Drosophila sp. Atau yang biasa dikenal dengan lalat buah adalah sejenis lalat yang biasanya menghinggapi buah yang sudah membusuk. Lalat buah termasuk dalam ordo dipteral yang mengalami metamorfosis sempurna. Daur hidup lalat buah dimulai dari telur yang kemudian menetas menjadi larva, pada tahap larva mengalami empat kali pergantian kulit, setelah itu larva akan menjadi pupa, pupa kemudian akan berubah menjadi lalat muda setelah itu menjadi imago (lalat buah dewasa), kemudian imago akan bertelur kembali.
  • 9. P r o s e d u r P e r c o b a a n Membuat medium lalat buah : 1. Haluskan pisang Ambon yang sudah ranum dan tape ketela pohon dengan perbandingan 6 : 1 menggunakan penumbuk. 2. Adonan dimasukkan ke dalam toples masing-masing 2 sendok makan dan ratakan. 3. Masukkan kertas saring/tissu yang sudah dilipat ke dalam setiap toples. Cara mengkultur lalat buah : 1. Masukkan lalat buah ke dalam toples kultur. 2. Tutuplah toples kultur yang berisi lalat buah dengan plastik dan ikatlah dengan karet gelang 3. Tusuk-tusuklah tutup plastik dengan jarum pentul agar ventilasinya baik 4. Tempatkan toples kultur ditempat yang teduh dan aman. 5. Amati perkembangbiakan lalat buah setiap pagi dan sore secara teratur. 6. Tuangkan hasil pengamatan pada hasil lembar kerja.
  • 10. HASIL PENGAMATAN Hari ke- Waktu Pengamatan Kejadian/Perubahan 0 18 Oktober 2022 jam 18.16 Masih berupa lalat buah dewasa 1 19 Oktober 2022 jam 17.30 Lalat buah bertelur 2 20 Oktober 2022 jam 17.30 Telur berubah menjadi larva 3 21 Oktober 2022 jam 17.45 Larva menjadi lalat buah tanpa sayap Pembahasan : Pengamatan pertumbuhan dan perkembangan lalat buah dilakukan selama 2 kali sehari pada pagi dan sore hari, dimana lalat buah dimasukkan ke dalam toples kultur yang kemudian diletakkan ditempat yang teduh. Pengamatan pada hari ke 0 diketahui bahwa lalat buah belum mengalami perubahan dan tubuhnya masih berwarna kuning kecoklatan.