SlideShare uma empresa Scribd logo
1 de 1
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN REVISI 2020
(Disusun Berdasarkan Surat Edaran Mendikbud Nomor: 14 Tahun 2019)
Satuan Pendidikan : SDN www.datadikdasmen.com
Kelas / Semester : VI /Genap
Tema 7 : Kepemimpinan
Sub Tema 2 : Pemimpin Idolaku
Muatan Terpadu : Bahasa Indonesia, SBDP
Pembelajaran ke : 6
Alokasi waktu : 1 hari
A. TUJUAN PEMBELAJARAN
1. Melalui kegiatan praktik, siswa mampu memperagakan gerak tari daerah berpasangan dengan benar.
2. Melalui kegiatan berdiskusi, siswa menyusun teks pidato dengan baik.
3. Melalui kegiatan praktik, siswa dapat berpidato dengan percaya diri
B. KEGIATAN PEMBELAJARAN
Kegiatan Deskripsi Kegiatan
Alokasi
Waktu
Orientasi/Apersepsi/
Motivasi
1. Kelas dimulai dengan dibuka dengan salam, menanyakan kabar dan
mengecek kehadiran siswa.
2. Menyanyikan salah satu lagu wajib dan atau nasional. Guru
memberikan penguatan tentang pentingnya menanamkan semangat
Nasionalisme.
3. Mengulas sedikit materi yang telah disampaikan hari sebelumnya
15
menit
Kegiatan
Inti
Ayo Berlatih
 Siswa bermusyawarah memilih salah satu tari daerah berpasangan untuk
dipelajari.
 Siswa dan guru bekerja sama untuk menentukan waktu latihan dan
peralatan yang dibutuhkan untuk berlatih tari, misalnya VCD tari untuk
dipelajari, CD iringan tari, dan properti tari. (Collaborative)
Ayo Mencoba
 Guru meminta setiap siswa menyiapkan diri untuk berpidato di depan adik
kelas. Setiap siswa diberi kesempatan untuk berpidato selama 2 menit.
 Guru mengingatkan setiap siswa untuk berpidato dengan percaya diri.
 Guru mengajak siswa ke luar kelas dan meminta mereka menempati
tempat yang sudah disiapkan. Guru dapat membagi siswa menjadi
beberapa kelompok. Siswa dapat berpidato di hadapan 5 adik kelas.
 Sebelum pelaksanaan,guru sudah berkoordinasi dengan guru kelas lain.
 Guru meminta siswa mengerjakan evaluasi di buku masing-masing atau di
kertas HVS.
 Siswa diingatkan tentang nilai kejujuran dan percaya diri saat
mengerjakan tugas.
 Setelah seluruh siswa selesai mengerjakan soal, guru meminta mereka
mengisi bagian refleksi, kemudian buku dikumpulkan.
 Guru mengembalikan buku di hari berikutnya.
 Guru memberi masukan terhadap jawaban siswa.
(Critical thinking and Problem Solving)
 Siswa diminta untuk memperlihatkan hasilnya kepada orang tua untuk
didiskusikan.
 EVALUASI
1) Tulislah satu orang pemimpin yang kamu kenal. Sebutkan nilai-nilai
kepemimpinan yang dimilikinya (paling sedikit tiga), contoh
kegiatannya, serta manfaatnya bagi orang-orang di sekitarnya.
2) Isilah diagram Frayer di bawah ini untuk menunjukkan
pemahamanmu tentang kepemimpinan.
3) Tuliskan berbagi kegiatan yang menunjukkan nilai-nilai persatuan dan
kesatuan. Tuliskan paling sedikit lima jenis kegiatannya
4) Tuliskan tiga cara untuk menjaga persatuan dan kesatuan.
5) Apa keunikan tari Zapin dari Aceh?
6) Bagaimana sikapmu jika pada saat berdiskusi, ada perbedaan pendapat
dengan temanmu?
140
menit
Kegiatan
Penutup
Ayo Renungkan
 Sebagai kegiatan penutup,guru memimpin diskusi kelas dan membantu
siswa dalam membuat kesimpulan besar tentang kegiatan-kegiatan
pembelajaran yang telah dilakukan pada hari tersebut. Siswa diminta
untuk merefleksikan
Kerja Sama dengan Orang Tua
 Bersama orang tuanya, siswa mengidentifikasi jenis -jenis kegiatan yang
dilakukan dengan bergotong royong
 Pelajaran diakhiri dengan Salam dan doa penutup dipimpin oleh salah
satu siswa (Religius)
15
menit
C. PENILAIAN (ASESMEN)
Penilaian terhadap materi ini dapat dilakukan sesuai kebutuhan guru yaitu dari pengamatan sikap, tes
pengetahuan dan presentasi unjuk kerja atau hasil karya/projek dengan rubric penilaian.
Mengetahui
Kepala Sekolah,
ERNALIA,S.Pd.
NIP. 19640416 198603 2006
Pesawaran, Januari 2020
Guru Kelas 6
MARSUS EFFENDI,S.Pd.
NIP. 19870311 2009041001

Mais conteúdo relacionado

Mais procurados

K1 t4-st4-p6 rpp tema 4 kelas 1 sub tema 1 (4)
K1 t4-st4-p6 rpp tema 4 kelas 1 sub tema 1 (4)K1 t4-st4-p6 rpp tema 4 kelas 1 sub tema 1 (4)
K1 t4-st4-p6 rpp tema 4 kelas 1 sub tema 1 (4)eli priyatna laidan
 
[3] rpp sd kelas 1 semester 1 kegiatanku
[3] rpp sd kelas 1 semester 1   kegiatanku[3] rpp sd kelas 1 semester 1   kegiatanku
[3] rpp sd kelas 1 semester 1 kegiatankueli priyatna laidan
 
Rpp suyono indahnya kebersamaan
Rpp suyono indahnya kebersamaanRpp suyono indahnya kebersamaan
Rpp suyono indahnya kebersamaanAnggun Puspa
 
2. silabus kegemaranku kelas i ok
2. silabus kegemaranku kelas i ok2. silabus kegemaranku kelas i ok
2. silabus kegemaranku kelas i okAgoeng Areka MoZar
 
K1 t4-st1-p6 rpp tema 4 kelas 1 sub tema 1 (2)
K1 t4-st1-p6 rpp tema 4 kelas 1 sub tema 1 (2)K1 t4-st1-p6 rpp tema 4 kelas 1 sub tema 1 (2)
K1 t4-st1-p6 rpp tema 4 kelas 1 sub tema 1 (2)eli priyatna laidan
 
RPP SD KELAS 1 Tema - Pengalamanku Sub Tema 1
RPP SD KELAS 1 Tema - Pengalamanku Sub Tema 1RPP SD KELAS 1 Tema - Pengalamanku Sub Tema 1
RPP SD KELAS 1 Tema - Pengalamanku Sub Tema 1Wasmui
 
Kelas 01 sd_tematik_4_keluargaku_siswa
Kelas 01 sd_tematik_4_keluargaku_siswaKelas 01 sd_tematik_4_keluargaku_siswa
Kelas 01 sd_tematik_4_keluargaku_siswaRanggaAditya Awan
 
[2] rpp sd kelas 1 semester 1 kegemaranku www.sekolahdasar.web.id
[2] rpp sd kelas 1 semester 1   kegemaranku www.sekolahdasar.web.id[2] rpp sd kelas 1 semester 1   kegemaranku www.sekolahdasar.web.id
[2] rpp sd kelas 1 semester 1 kegemaranku www.sekolahdasar.web.ideli priyatna laidan
 
Buku siswa kelas 2 SD tema 1 hidup rukun-Kemendikbud-Kurikulum 2013
Buku siswa kelas 2 SD tema 1 hidup rukun-Kemendikbud-Kurikulum 2013Buku siswa kelas 2 SD tema 1 hidup rukun-Kemendikbud-Kurikulum 2013
Buku siswa kelas 2 SD tema 1 hidup rukun-Kemendikbud-Kurikulum 2013Abdul Latip
 
K1 t4-st1-p6 rpp tema 4 kelas 1 sub tema 1 (1)
K1 t4-st1-p6 rpp tema 4 kelas 1 sub tema 1 (1)K1 t4-st1-p6 rpp tema 4 kelas 1 sub tema 1 (1)
K1 t4-st1-p6 rpp tema 4 kelas 1 sub tema 1 (1)eli priyatna laidan
 
RPP Kelas 1 SDLB Tuna Rungu
RPP Kelas 1 SDLB Tuna RunguRPP Kelas 1 SDLB Tuna Rungu
RPP Kelas 1 SDLB Tuna RunguJoe Pete
 
Pembelajaran Tematik Kelas 2 SD Tema 2 Bermain Di Lingkunganku Sub Tema 3 Ber...
Pembelajaran Tematik Kelas 2 SD Tema 2 Bermain Di Lingkunganku Sub Tema 3 Ber...Pembelajaran Tematik Kelas 2 SD Tema 2 Bermain Di Lingkunganku Sub Tema 3 Ber...
Pembelajaran Tematik Kelas 2 SD Tema 2 Bermain Di Lingkunganku Sub Tema 3 Ber...HIndriNA
 
Rpt pendidikan moral tahun 5 2020
Rpt pendidikan moral tahun 5 2020Rpt pendidikan moral tahun 5 2020
Rpt pendidikan moral tahun 5 2020salahuddin md jahi
 
6. silabus kls 3 Tema indahnya persahabatan
6. silabus kls 3 Tema indahnya persahabatan6. silabus kls 3 Tema indahnya persahabatan
6. silabus kls 3 Tema indahnya persahabatanDeir Irhamni
 
Rpp tematik kelas I kurikulum 2013
Rpp tematik kelas I kurikulum 2013Rpp tematik kelas I kurikulum 2013
Rpp tematik kelas I kurikulum 2013Jati Jakmania
 
K1 t4-st1-p6 rpp tema 4 kelas 1 sub tema 1 (3)
K1 t4-st1-p6 rpp tema 4 kelas 1 sub tema 1 (3)K1 t4-st1-p6 rpp tema 4 kelas 1 sub tema 1 (3)
K1 t4-st1-p6 rpp tema 4 kelas 1 sub tema 1 (3)eli priyatna laidan
 
RPP Kelas 1 Tema Keluargaku
RPP Kelas 1 Tema Keluargaku RPP Kelas 1 Tema Keluargaku
RPP Kelas 1 Tema Keluargaku Era Hami
 
4 rpp kls 1 semester 1 keluarga
4 rpp kls 1  semester 1 keluarga4 rpp kls 1  semester 1 keluarga
4 rpp kls 1 semester 1 keluargaAlvaro Rahayu
 

Mais procurados (20)

RPP GURU K1 t4-st1-p2
RPP GURU K1 t4-st1-p2RPP GURU K1 t4-st1-p2
RPP GURU K1 t4-st1-p2
 
K1 t4-st4-p6 rpp tema 4 kelas 1 sub tema 1 (4)
K1 t4-st4-p6 rpp tema 4 kelas 1 sub tema 1 (4)K1 t4-st4-p6 rpp tema 4 kelas 1 sub tema 1 (4)
K1 t4-st4-p6 rpp tema 4 kelas 1 sub tema 1 (4)
 
[3] rpp sd kelas 1 semester 1 kegiatanku
[3] rpp sd kelas 1 semester 1   kegiatanku[3] rpp sd kelas 1 semester 1   kegiatanku
[3] rpp sd kelas 1 semester 1 kegiatanku
 
Rpp suyono indahnya kebersamaan
Rpp suyono indahnya kebersamaanRpp suyono indahnya kebersamaan
Rpp suyono indahnya kebersamaan
 
2. silabus kegemaranku kelas i ok
2. silabus kegemaranku kelas i ok2. silabus kegemaranku kelas i ok
2. silabus kegemaranku kelas i ok
 
K1 t4-st1-p6 rpp tema 4 kelas 1 sub tema 1 (2)
K1 t4-st1-p6 rpp tema 4 kelas 1 sub tema 1 (2)K1 t4-st1-p6 rpp tema 4 kelas 1 sub tema 1 (2)
K1 t4-st1-p6 rpp tema 4 kelas 1 sub tema 1 (2)
 
RPP GURU K1 t4-st1-p5
RPP  GURU  K1 t4-st1-p5RPP  GURU  K1 t4-st1-p5
RPP GURU K1 t4-st1-p5
 
RPP SD KELAS 1 Tema - Pengalamanku Sub Tema 1
RPP SD KELAS 1 Tema - Pengalamanku Sub Tema 1RPP SD KELAS 1 Tema - Pengalamanku Sub Tema 1
RPP SD KELAS 1 Tema - Pengalamanku Sub Tema 1
 
Kelas 01 sd_tematik_4_keluargaku_siswa
Kelas 01 sd_tematik_4_keluargaku_siswaKelas 01 sd_tematik_4_keluargaku_siswa
Kelas 01 sd_tematik_4_keluargaku_siswa
 
[2] rpp sd kelas 1 semester 1 kegemaranku www.sekolahdasar.web.id
[2] rpp sd kelas 1 semester 1   kegemaranku www.sekolahdasar.web.id[2] rpp sd kelas 1 semester 1   kegemaranku www.sekolahdasar.web.id
[2] rpp sd kelas 1 semester 1 kegemaranku www.sekolahdasar.web.id
 
Buku siswa kelas 2 SD tema 1 hidup rukun-Kemendikbud-Kurikulum 2013
Buku siswa kelas 2 SD tema 1 hidup rukun-Kemendikbud-Kurikulum 2013Buku siswa kelas 2 SD tema 1 hidup rukun-Kemendikbud-Kurikulum 2013
Buku siswa kelas 2 SD tema 1 hidup rukun-Kemendikbud-Kurikulum 2013
 
K1 t4-st1-p6 rpp tema 4 kelas 1 sub tema 1 (1)
K1 t4-st1-p6 rpp tema 4 kelas 1 sub tema 1 (1)K1 t4-st1-p6 rpp tema 4 kelas 1 sub tema 1 (1)
K1 t4-st1-p6 rpp tema 4 kelas 1 sub tema 1 (1)
 
RPP Kelas 1 SDLB Tuna Rungu
RPP Kelas 1 SDLB Tuna RunguRPP Kelas 1 SDLB Tuna Rungu
RPP Kelas 1 SDLB Tuna Rungu
 
Pembelajaran Tematik Kelas 2 SD Tema 2 Bermain Di Lingkunganku Sub Tema 3 Ber...
Pembelajaran Tematik Kelas 2 SD Tema 2 Bermain Di Lingkunganku Sub Tema 3 Ber...Pembelajaran Tematik Kelas 2 SD Tema 2 Bermain Di Lingkunganku Sub Tema 3 Ber...
Pembelajaran Tematik Kelas 2 SD Tema 2 Bermain Di Lingkunganku Sub Tema 3 Ber...
 
Rpt pendidikan moral tahun 5 2020
Rpt pendidikan moral tahun 5 2020Rpt pendidikan moral tahun 5 2020
Rpt pendidikan moral tahun 5 2020
 
6. silabus kls 3 Tema indahnya persahabatan
6. silabus kls 3 Tema indahnya persahabatan6. silabus kls 3 Tema indahnya persahabatan
6. silabus kls 3 Tema indahnya persahabatan
 
Rpp tematik kelas I kurikulum 2013
Rpp tematik kelas I kurikulum 2013Rpp tematik kelas I kurikulum 2013
Rpp tematik kelas I kurikulum 2013
 
K1 t4-st1-p6 rpp tema 4 kelas 1 sub tema 1 (3)
K1 t4-st1-p6 rpp tema 4 kelas 1 sub tema 1 (3)K1 t4-st1-p6 rpp tema 4 kelas 1 sub tema 1 (3)
K1 t4-st1-p6 rpp tema 4 kelas 1 sub tema 1 (3)
 
RPP Kelas 1 Tema Keluargaku
RPP Kelas 1 Tema Keluargaku RPP Kelas 1 Tema Keluargaku
RPP Kelas 1 Tema Keluargaku
 
4 rpp kls 1 semester 1 keluarga
4 rpp kls 1  semester 1 keluarga4 rpp kls 1  semester 1 keluarga
4 rpp kls 1 semester 1 keluarga
 

Semelhante a 6.7.2.6 (datadikdasmen.com)

5.2.1.6 - RPP Revisi 2020 (datadikdasmen.com).DOC
5.2.1.6 - RPP Revisi 2020 (datadikdasmen.com).DOC5.2.1.6 - RPP Revisi 2020 (datadikdasmen.com).DOC
5.2.1.6 - RPP Revisi 2020 (datadikdasmen.com).DOCNurainiPutri14
 
1.3.1.1 My Name Your Name.docx
1.3.1.1 My Name Your Name.docx1.3.1.1 My Name Your Name.docx
1.3.1.1 My Name Your Name.docxNurulUyuy1
 
Kegiatan literasi kls 6 tema 3. 1
Kegiatan literasi kls 6 tema 3. 1Kegiatan literasi kls 6 tema 3. 1
Kegiatan literasi kls 6 tema 3. 1ade saputra saputra
 
11. rpp 4 pai bp 2017 kelas 1 huruf hijaiyah
11. rpp 4 pai bp 2017 kelas 1 huruf hijaiyah11. rpp 4 pai bp 2017 kelas 1 huruf hijaiyah
11. rpp 4 pai bp 2017 kelas 1 huruf hijaiyahashaf ahmad
 
RPP 1 Lembar Kelas 2 Tema 7 Subtema 2 Pembelajaran 4.docx
RPP 1 Lembar Kelas 2 Tema 7 Subtema 2 Pembelajaran 4.docxRPP 1 Lembar Kelas 2 Tema 7 Subtema 2 Pembelajaran 4.docx
RPP 1 Lembar Kelas 2 Tema 7 Subtema 2 Pembelajaran 4.docxIstiLusiani
 
bangun datar untuk kelas 3 ssssssssd 05 pagi
bangun datar untuk kelas 3 ssssssssd 05 pagibangun datar untuk kelas 3 ssssssssd 05 pagi
bangun datar untuk kelas 3 ssssssssd 05 pagiidasilawati
 
1.1.1.1. aku dan teman baru
1.1.1.1. aku dan teman baru1.1.1.1. aku dan teman baru
1.1.1.1. aku dan teman baruRisaPrabandari2
 
4.1.1.2. indahnya kebersamaan.doc
4.1.1.2. indahnya kebersamaan.doc4.1.1.2. indahnya kebersamaan.doc
4.1.1.2. indahnya kebersamaan.docdym2018
 
Modul Ajar PAI_A_Kelas 1 ( Akhlak ).pdf
Modul Ajar PAI_A_Kelas 1 ( Akhlak ).pdfModul Ajar PAI_A_Kelas 1 ( Akhlak ).pdf
Modul Ajar PAI_A_Kelas 1 ( Akhlak ).pdftuahnibaliokara
 
Modul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 8 Fase D Bab 5 Jati Diri Bangsa Dan Bud...
Modul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 8 Fase D Bab 5 Jati Diri Bangsa Dan Bud...Modul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 8 Fase D Bab 5 Jati Diri Bangsa Dan Bud...
Modul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 8 Fase D Bab 5 Jati Diri Bangsa Dan Bud...Abdiera
 
EVALUASIEVALUASIEVALUASIEVALUASIEVALUASIEVALUASI
EVALUASIEVALUASIEVALUASIEVALUASIEVALUASIEVALUASIEVALUASIEVALUASIEVALUASIEVALUASIEVALUASIEVALUASI
EVALUASIEVALUASIEVALUASIEVALUASIEVALUASIEVALUASIOktaIskandar3
 
RPP Pembelajaran Sosial Emosional
RPP Pembelajaran Sosial EmosionalRPP Pembelajaran Sosial Emosional
RPP Pembelajaran Sosial EmosionalNurilFile
 
Rpp 1 lembar pai kelas 1 ganjil (websiteedukasi.com)
Rpp 1 lembar pai kelas 1 ganjil (websiteedukasi.com)Rpp 1 lembar pai kelas 1 ganjil (websiteedukasi.com)
Rpp 1 lembar pai kelas 1 ganjil (websiteedukasi.com)sdnWatuliandu
 
Contoh rpp pai kurtilas sdit mentari indonesia
Contoh rpp pai kurtilas sdit mentari indonesiaContoh rpp pai kurtilas sdit mentari indonesia
Contoh rpp pai kurtilas sdit mentari indonesiaRachmah Safitri
 
K1 t1-st4-p6 rpp tema 1 kelas 1sub tema 4 (1)
K1 t1-st4-p6 rpp tema 1 kelas 1sub tema 4 (1)K1 t1-st4-p6 rpp tema 1 kelas 1sub tema 4 (1)
K1 t1-st4-p6 rpp tema 1 kelas 1sub tema 4 (1)eli priyatna laidan
 
RPP K13 Kelas 6 Tema 1 Revisi 2018
RPP K13 Kelas 6 Tema 1 Revisi 2018RPP K13 Kelas 6 Tema 1 Revisi 2018
RPP K13 Kelas 6 Tema 1 Revisi 2018Sanjaya Ops
 

Semelhante a 6.7.2.6 (datadikdasmen.com) (20)

5.2.1.6 - RPP Revisi 2020 (datadikdasmen.com).DOC
5.2.1.6 - RPP Revisi 2020 (datadikdasmen.com).DOC5.2.1.6 - RPP Revisi 2020 (datadikdasmen.com).DOC
5.2.1.6 - RPP Revisi 2020 (datadikdasmen.com).DOC
 
1.3.1.1 My Name Your Name.docx
1.3.1.1 My Name Your Name.docx1.3.1.1 My Name Your Name.docx
1.3.1.1 My Name Your Name.docx
 
Kegiatan literasi kls 6 tema 3. 1
Kegiatan literasi kls 6 tema 3. 1Kegiatan literasi kls 6 tema 3. 1
Kegiatan literasi kls 6 tema 3. 1
 
11. rpp 4 pai bp 2017 kelas 1 huruf hijaiyah
11. rpp 4 pai bp 2017 kelas 1 huruf hijaiyah11. rpp 4 pai bp 2017 kelas 1 huruf hijaiyah
11. rpp 4 pai bp 2017 kelas 1 huruf hijaiyah
 
RPP 1 Lembar Kelas 2 Tema 7 Subtema 2 Pembelajaran 4.docx
RPP 1 Lembar Kelas 2 Tema 7 Subtema 2 Pembelajaran 4.docxRPP 1 Lembar Kelas 2 Tema 7 Subtema 2 Pembelajaran 4.docx
RPP 1 Lembar Kelas 2 Tema 7 Subtema 2 Pembelajaran 4.docx
 
RPP SD 26 RAHA
RPP SD  26 RAHA RPP SD  26 RAHA
RPP SD 26 RAHA
 
bangun datar untuk kelas 3 ssssssssd 05 pagi
bangun datar untuk kelas 3 ssssssssd 05 pagibangun datar untuk kelas 3 ssssssssd 05 pagi
bangun datar untuk kelas 3 ssssssssd 05 pagi
 
1.1.1.1. aku dan teman baru
1.1.1.1. aku dan teman baru1.1.1.1. aku dan teman baru
1.1.1.1. aku dan teman baru
 
4.1.1.2. indahnya kebersamaan.doc
4.1.1.2. indahnya kebersamaan.doc4.1.1.2. indahnya kebersamaan.doc
4.1.1.2. indahnya kebersamaan.doc
 
Modul Ajar PAI_A_Kelas 1 ( Akhlak ).pdf
Modul Ajar PAI_A_Kelas 1 ( Akhlak ).pdfModul Ajar PAI_A_Kelas 1 ( Akhlak ).pdf
Modul Ajar PAI_A_Kelas 1 ( Akhlak ).pdf
 
Contoh Rpp MTK.docx
Contoh Rpp MTK.docxContoh Rpp MTK.docx
Contoh Rpp MTK.docx
 
Mnggu 10
Mnggu 10Mnggu 10
Mnggu 10
 
Modul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 8 Fase D Bab 5 Jati Diri Bangsa Dan Bud...
Modul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 8 Fase D Bab 5 Jati Diri Bangsa Dan Bud...Modul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 8 Fase D Bab 5 Jati Diri Bangsa Dan Bud...
Modul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 8 Fase D Bab 5 Jati Diri Bangsa Dan Bud...
 
EVALUASIEVALUASIEVALUASIEVALUASIEVALUASIEVALUASI
EVALUASIEVALUASIEVALUASIEVALUASIEVALUASIEVALUASIEVALUASIEVALUASIEVALUASIEVALUASIEVALUASIEVALUASI
EVALUASIEVALUASIEVALUASIEVALUASIEVALUASIEVALUASI
 
RPP Pembelajaran Sosial Emosional
RPP Pembelajaran Sosial EmosionalRPP Pembelajaran Sosial Emosional
RPP Pembelajaran Sosial Emosional
 
Rpp puisi
Rpp puisiRpp puisi
Rpp puisi
 
Rpp 1 lembar pai kelas 1 ganjil (websiteedukasi.com)
Rpp 1 lembar pai kelas 1 ganjil (websiteedukasi.com)Rpp 1 lembar pai kelas 1 ganjil (websiteedukasi.com)
Rpp 1 lembar pai kelas 1 ganjil (websiteedukasi.com)
 
Contoh rpp pai kurtilas sdit mentari indonesia
Contoh rpp pai kurtilas sdit mentari indonesiaContoh rpp pai kurtilas sdit mentari indonesia
Contoh rpp pai kurtilas sdit mentari indonesia
 
K1 t1-st4-p6 rpp tema 1 kelas 1sub tema 4 (1)
K1 t1-st4-p6 rpp tema 1 kelas 1sub tema 4 (1)K1 t1-st4-p6 rpp tema 1 kelas 1sub tema 4 (1)
K1 t1-st4-p6 rpp tema 1 kelas 1sub tema 4 (1)
 
RPP K13 Kelas 6 Tema 1 Revisi 2018
RPP K13 Kelas 6 Tema 1 Revisi 2018RPP K13 Kelas 6 Tema 1 Revisi 2018
RPP K13 Kelas 6 Tema 1 Revisi 2018
 

6.7.2.6 (datadikdasmen.com)

  • 1. RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN REVISI 2020 (Disusun Berdasarkan Surat Edaran Mendikbud Nomor: 14 Tahun 2019) Satuan Pendidikan : SDN www.datadikdasmen.com Kelas / Semester : VI /Genap Tema 7 : Kepemimpinan Sub Tema 2 : Pemimpin Idolaku Muatan Terpadu : Bahasa Indonesia, SBDP Pembelajaran ke : 6 Alokasi waktu : 1 hari A. TUJUAN PEMBELAJARAN 1. Melalui kegiatan praktik, siswa mampu memperagakan gerak tari daerah berpasangan dengan benar. 2. Melalui kegiatan berdiskusi, siswa menyusun teks pidato dengan baik. 3. Melalui kegiatan praktik, siswa dapat berpidato dengan percaya diri B. KEGIATAN PEMBELAJARAN Kegiatan Deskripsi Kegiatan Alokasi Waktu Orientasi/Apersepsi/ Motivasi 1. Kelas dimulai dengan dibuka dengan salam, menanyakan kabar dan mengecek kehadiran siswa. 2. Menyanyikan salah satu lagu wajib dan atau nasional. Guru memberikan penguatan tentang pentingnya menanamkan semangat Nasionalisme. 3. Mengulas sedikit materi yang telah disampaikan hari sebelumnya 15 menit Kegiatan Inti Ayo Berlatih  Siswa bermusyawarah memilih salah satu tari daerah berpasangan untuk dipelajari.  Siswa dan guru bekerja sama untuk menentukan waktu latihan dan peralatan yang dibutuhkan untuk berlatih tari, misalnya VCD tari untuk dipelajari, CD iringan tari, dan properti tari. (Collaborative) Ayo Mencoba  Guru meminta setiap siswa menyiapkan diri untuk berpidato di depan adik kelas. Setiap siswa diberi kesempatan untuk berpidato selama 2 menit.  Guru mengingatkan setiap siswa untuk berpidato dengan percaya diri.  Guru mengajak siswa ke luar kelas dan meminta mereka menempati tempat yang sudah disiapkan. Guru dapat membagi siswa menjadi beberapa kelompok. Siswa dapat berpidato di hadapan 5 adik kelas.  Sebelum pelaksanaan,guru sudah berkoordinasi dengan guru kelas lain.  Guru meminta siswa mengerjakan evaluasi di buku masing-masing atau di kertas HVS.  Siswa diingatkan tentang nilai kejujuran dan percaya diri saat mengerjakan tugas.  Setelah seluruh siswa selesai mengerjakan soal, guru meminta mereka mengisi bagian refleksi, kemudian buku dikumpulkan.  Guru mengembalikan buku di hari berikutnya.  Guru memberi masukan terhadap jawaban siswa. (Critical thinking and Problem Solving)  Siswa diminta untuk memperlihatkan hasilnya kepada orang tua untuk didiskusikan.  EVALUASI 1) Tulislah satu orang pemimpin yang kamu kenal. Sebutkan nilai-nilai kepemimpinan yang dimilikinya (paling sedikit tiga), contoh kegiatannya, serta manfaatnya bagi orang-orang di sekitarnya. 2) Isilah diagram Frayer di bawah ini untuk menunjukkan pemahamanmu tentang kepemimpinan. 3) Tuliskan berbagi kegiatan yang menunjukkan nilai-nilai persatuan dan kesatuan. Tuliskan paling sedikit lima jenis kegiatannya 4) Tuliskan tiga cara untuk menjaga persatuan dan kesatuan. 5) Apa keunikan tari Zapin dari Aceh? 6) Bagaimana sikapmu jika pada saat berdiskusi, ada perbedaan pendapat dengan temanmu? 140 menit Kegiatan Penutup Ayo Renungkan  Sebagai kegiatan penutup,guru memimpin diskusi kelas dan membantu siswa dalam membuat kesimpulan besar tentang kegiatan-kegiatan pembelajaran yang telah dilakukan pada hari tersebut. Siswa diminta untuk merefleksikan Kerja Sama dengan Orang Tua  Bersama orang tuanya, siswa mengidentifikasi jenis -jenis kegiatan yang dilakukan dengan bergotong royong  Pelajaran diakhiri dengan Salam dan doa penutup dipimpin oleh salah satu siswa (Religius) 15 menit C. PENILAIAN (ASESMEN) Penilaian terhadap materi ini dapat dilakukan sesuai kebutuhan guru yaitu dari pengamatan sikap, tes pengetahuan dan presentasi unjuk kerja atau hasil karya/projek dengan rubric penilaian. Mengetahui Kepala Sekolah, ERNALIA,S.Pd. NIP. 19640416 198603 2006 Pesawaran, Januari 2020 Guru Kelas 6 MARSUS EFFENDI,S.Pd. NIP. 19870311 2009041001