SlideShare uma empresa Scribd logo
1 de 42
Republic of Indonesia
State Ministry of National Development Planning/
National Development Planning Agency Asian Development
Bank
Technical Advisory Services
Infrastructure Reform Sector Development Project (IRSDP)
Loan ADB No. 2264-INO (SF)
Mohammad Zulfikar Dachlan
22 Agustus 2013
Prakualifikasi dan
Proses Pengadaan
PENGADAAN KPS denganPENGADAAN KPS dengan
PENGADAAN BARANG/JASAPENGADAAN BARANG/JASA
Pengadaan KPS adalah Proses Pengadaan untuk
mendapatkan Badan Usaha yang akan melakukan
kerjasama dengan Pemerintah dalam
Penyediaan Infrastruktur (Perpres 67 Tahun 2005
beserta perubahannya)
Pengadaan Barang/Jasa adalah Pengadaan
untuk mendapatkan barang/jasa yang
dibutuhkan oleh Pemerintah (Perpres 54 Tahun
2010 beserta perubahannya)
PERSIAPAN PENGADAAN
• Membentuk panitia pengadaan
– Ganjil, minimal 5 orang
– Para anggota menguasai:
• Tata cara pengadaan (ULP, bagian pengadaan, bagian logistik)
• Ruang lingkup proyek (Bappeda, SKPD)
• Hukum perjanjian dan peraturan-perundangan (bagian hukum)
• Aspek teknis (SKPD)
• Aspek keuangan (bagian keuangan, badan keuangan daerah)
– Dapat menggunakan tenaga profesional
• Penyusunan jadwal Prakualifikasi
• Penyusunan pengumuman Prakualifikasi
• Penyusunan Dokumen Prakualifikasi
KEGIATAN PANITIA PENGADAAN
• Penyusunan Jadwal pengadaan dan konsep
pengumuman pengadaan
• Penyusunan Dokumen Prakualifikasi
• Penyusunan HPS
• Penyusunan Dokumen Pelelangan Umum
• Penjajakan minat pasar (market sounding)
• Melaksanakan proses pengadaan
PENGERTIAN PRAKUALIFIKASIPENGERTIAN PRAKUALIFIKASI
• Prakualifikasi adalah proses seleksi para calon investor
yang menghasilkan daftar pendek (short list) calon
investor untuk mengikuti proses pelelangan
(competitive bidding);
• Prakualifikasi merupakan kegiatan setelah PJPK
mengidentifikasi proyek dan menyusun pra-studi
kelayakan yang sudah memenuhi persyaratan teknis,
ekonomis, keuangan, sosial, dan lingkungan yang telah
ditentukan.
TUJUAN PRAKUALIFIKASITUJUAN PRAKUALIFIKASI
Mendapatkan calon Badan Usaha yang akan
berkerjasama dengan pemerintah yang memiliki
kemampuan manajemen, teknis dan keuangan untuk
melaksanakan proyek dengan baik dan handal sehingga
layak diikutsertakan dalam proses pelelangan yang
terbuka dan kompetitif pada langkah berikutnya.
KETENTUAN UMUMKETENTUAN UMUM
PRAKUALIFIKASIPRAKUALIFIKASI
• Transparan, kompetitif dan bertanggung jawab
(accountable);
• Peserta: Badan Usaha Nasional/Asing dengan ijin
operasi di Indonesia;
• BU: berdiri sendiri maupun patungan/konsorsium;
• BU konsorsium, keanggotaannya dapat mencakup:
o Penyandang dana/ekuitas;
o Operator;
o Kontraktor;
o Konsultan;
TATA CARA PRAKUALIFIKASI (1)
1. Pengumuman Prakualifikasi, memuat paling kurang
– Nama dan alamat PJPK/panitia pengadaan
– Uraian singkat proyek
– Perkiraan kasar nilai proyek
– Syarat- syarat calon peserta pengadaan
– Tempat dan waktu pengambilan Dokumen Prakualifikasi
– Minimal pada 1 media cetak nasional dan 1 media cetak lokal,
plus website PJPK
– untuk proyek yang mungkin diminati asing, pengumuman dapat
melalui media cetak internasional
TATA CARA PRAKUALIFIKASI (2)
2. pendaftaran calon Peserta Pengadaan
3. calon Peserta menyampaikan dokumen pernyataan
minat (expression of interest) dan mengambil
Dokumen Prakualifikasi
4. calon Peserta menyampaikan Dokumen Prakualifikasi
5. evaluasi dan klarifikasi Dokumen Prakualifikasi.
6. penetapan daftar calon Peserta lulus prakualifikasi
7. pengesahan hasil prakualifikasi
8. pengumuman hasil prakualifikasi
TATA CARA PRAKUALIFIKASI (3)
9. pengajuan sanggahan/keberatan dalam jangka waktu
7 (tujuh) hari
10. penelitian dan tindak lanjut atas sanggahan
11. evaluasi ulang bila sanggahan/keberatan terbukti
benar
12. Panitia Pengadaan mengumumkan hasil evaluasi ulang
13. bila Calon yang lulus kurang dari 3 (tiga) dilakukan
prakualifikasi ulang
14. yang telah lulus prakualifikasi tidak perlu ikut
prakualifikasi ulang
15. pengumuman prakualifikasi ulang dengan mengundang
Calon baru
BAGAN ALIR PROSES PRAKUALIFIKASIBAGAN ALIR PROSES PRAKUALIFIKASI
No. Kegiatan Durasi
1. Pengumuman Prakualifikasi/ Iklan media cetak 1-7 Hari
2. Pengambilan Dokumen Prakualifikasi 1-2
Minggu
3. Penjelasan Dokumen Prakualifikasi 1 Hari
4. Penerbitan dan Penyampaian Adendum Dokumen
Prakualifikasi
1-2
Minggu
5. Batas Akhir Waktu Pemasukan Isian Dokumen
Prakualifikasi
4-6
Minggu
 
6. Proses Evaluasi Dokumen Prakualifikasi
2-4
Minggu
 
Pengumuman Hasil Prakualifikasi 1 Hari
 
Akhir Masa Sanggah
2
Minggu
7.
8.
KERANGKA WAKTU TENTATIF PROSESKERANGKA WAKTU TENTATIF PROSES
PRAKUALIFIKASIPRAKUALIFIKASI
CONTOH PENGUMUMAN
PRAKUALIFIKASI
PEMERINTAH KOTA BANDUNG
REPUBLIK INDONESIA
PENGUMUMAN
PRAKUALIFIKASI PENGADAAN
PEMBANGUNAN INFRASTRUKTUR PENGOLAHAN SAMPAH BERBASIS
TEKNOLOGI RAMAH LINGKUNGAN MELALUI MEKANISME KERJASAMA
PEMERINTAH DAERAH DENGAN BADAN USAHA
Panitia Pengadaan Badan Usaha Pemerintah Kota Bandung Republik Indonesia, mengumumkan
Prakualifikasi (Pre-Qualification/PQ) dalam rangka pengadaan Badan Usaha/Konsorsium Nasional
maupun Internasional untuk merancang, membangun, membiayai dan mengoperasikan Infrastruktur
Pengolahan Sampah Berbasis Teknologi Ramah Lingkungan (Proyek). Pemerintah Kota Bandung
merencanakan untuk membangun infrastruktur yang dapat mengolah sampah minimal 700 ton sampah
per hari dengan teknologi waste to energy berupa incinerator. Perkiraan nilai proyek adalah sebesar Rp.
622.484.000.000,- (Enam Ratus Dua Puluh Dua Milyar Empat Ratus Delapan Puluh Empat Juta Rupiah).
Proyek ini merupakan Proyek Kerjasama Pemerintah Daerah dengan Badan Usaha atas Prakarsa Badan
Usaha (Unsolicited). Proses Pengadaan akan dilakukan sesuai dengan Peraturan Presiden No. 67/2005 jo
Peraturan Presiden No. 13/2010 jo Peraturan Presiden No. 56/2011.
Dokumen Prakualifikasi dapat diambil di Sekretariat Panita Pengadaan dengan alamat sebagaimana
tercantum di bawah pada hari kerja dari tanggal 18 s/d 31 Juli 2012 pukul 10.00 – 14.00 WIB.
Persyaratan pengambilan dokumen adalah sbb:
1.  Membawa Surat Pernyataan Minat (Expression of Interest) yang ditandatangani oleh Direktur
Utama atau pejabat lain yang berwenang;
2.  Menunjukkan Surat Izin Usaha Asli dan menyerahkan copynya;
3.  Pendaftaran dan pengambilan dokumen dilakukan oleh Direktur Utama atau Kuasanya
dengan membawa Surat Kuasa dengan bermaterai Rp. 6000 dan menunjukkan identitas diri
asli dan menyerahkan copynya.
Bandung, 11 Juli 2012
Panitia Pengadaan Badan Usaha
PEMERINTAH KOTA BANDUNG
SEKRETARIAT
JALAN SADANG TENGAH 4-6, SADANG SERANG, BANDUNG, JAWA BARAT
Telepon: +62 22 2514327
Email: wte_bandung@gmail.com
• Dokumen Prakualifikasi paling sedikit memuat
– Penjelasan singkat proyek
– Format dokumen pernyataan minat (expression of
interest)
– Instruksi kepada Peserta Prakualifikasi
– Persyaratan kualifikasi calon peserta pengadaan
– Jadwal pelaksanaan
– Tata cara penilaian prakualifikasi
• Dokumen prakualifikasi ditetapkan oleh PJPK
HAL-HAL POKOK YANG HARUS ADAHAL-HAL POKOK YANG HARUS ADA
DALAM DOKUMEN PRAKUALIFIKASIDALAM DOKUMEN PRAKUALIFIKASI
 Ringkasan Proyek (Project Digest):
Tujuan dan lokasi proyek, indikator kinerja (target teknis dan
standar pelayanan), lingkup pekerjaan, perkiraan kebutuhan
investasi, bentuk dan waktu kerjasama, kelayakan finansial,
dampak lingkungan, manfaat proyek, jumlah penerima manfaat
langsung, pengaturan kelembagaan, dll.
 Uraian Lingkup Kegiatan Proyek, mencakup:
 Pekerjaan pembangunan  perencanaan s.d commisioning;
 Pekerjaan mengoperasikan  minimum standar operasi;
 Pekerjaan pendukung  jangka pendek dan jangka panjang
(asuransi, pemeliharaan, penggantian dll);
 Pekerjaan pelayanan  layanan kepada masyarakat,
peningkatan cakupan & kualitas pelayanan, reporting;
 Pendanaan  indikasi kesiapan Badan Usaha mendanai
kegiatan proyek KPS.
URAIAN SINGKAT PROYEKURAIAN SINGKAT PROYEK
KRITERIA PENILAIAN
• Kriteria Administrasi
• Kriteria Bisnis
• Kriteria Keuangan
• Kriteria Teknis
• Kriteria Lainnya
KRITERIA ADMINISTRASI
• Keabsahan izin-izin
• Akta pendirian dan anggaran dasar
• NPWP
• Kewenangan utk menandatangani perjanjian
• Susunan direksi dan dewan komisaris
• Surat pernyataan calon Peserta Pengadaan tidak sedang
dalam pengampuan, tidak sedang dipailitkan, kegiatan
usahanya tidak sedang dihentikan, dan/atau tidak sedang
menjalani perkara pidana. Utk badan hukum asing,
dilegalisasi notaris dan dikonsularisasi oleh perwakilan RI
setempat
• Komitmen Konsorsium
• Company Profile
KRITERIA BISNIS
• Rincian setidaknya sejumlah proyek (mis: 1-2 Proyek)
yang sejenis yang telah mencapai pemenuhan
pembiayaan dalam kurun waktu tertentu (mis:10 tahun)
dimana setidaknya 1 (satu) dari anggota konsorsium
telah menginvestasikan sejumlah modalnya (mis:
minimal 1/3 -1 kali kebutuhan ekuitas dalam Proyek
tersebut)
• Rincian setidaknya sejumlah proyek sejenis dalam kurun
waktu tertentu dimana setidaknya 1 (satu) anggota
konsorsium berhasil mendapatkan pinjaman dalam
jumlah tertentu.
KRITERIA KEUANGAN
• Laporan keuangan 3 tahun terakhir yang telah
diaudit
• Surat dukungan keuangan dari bank
• Surat dukungan dari anggota konsorsium
• Kekayaan Bersih Perusahaan:
– Umumnya 2-5 kali dari persyaratan ekuitas minimum
untuk pembiayaan Proyek (konsisten selama 3 tahun
anggaran terakhir).
KRITERIA TEKNIS : O&M
• Peserta telah memiliki pengalaman sukses operasional
dan pemeliharaan minimal sejumlah proyek sejenis yang
telah berjalan paling tidak selama kurun waktu tertentu
dalam beberapa tahun terakhir; atau
• Peserta telah menandatangani paling tidak sejumlah
kontrak O&M dengan satu atau lebih kontraktor O&M
untuk operasi dan pemeliharaan setidaknya sejumlah
proyek sejenis yang memenuhi syarat tersebut di atas.
• Daftar proyek yang memenuhi persyaratan sebagaimana
kriteria tersebut adalah proyek dimana Peserta memiliki
kendali terhadap kepemilikan ketika kegiatan O&M
berlangsung, atau ketika jasa O&M diadakan berdasarkan
kontrak O&M.
KRITERIA TEKNIS : EPC
• Peserta telah memiliki pengalaman sukses EPC
(Engineering Procurement and Construction) minimal
sejumlah proyek sejenis yang telah berjalan paling tidak
selama kurun waktu tertentu dalam beberapa tahun
terakhir; atau
• Peserta telah menandatangani paling tidak sejumlah
kontrak EPC dengan satu atau lebih kontraktor EPC untuk
EPC setidaknya sejumlah proyek sejenis yang memenuhi
syarat tersebut di atas.
• Daftar proyek yang memenuhi persyaratan sebagaimana
kriteria tersebut adalah proyek dimana Peserta memiliki
kendali terhadap kepemilikan ketika kegiatan EPC
berlangsung, atau ketika jasa EPC diadakan berdasarkan
KRITERIA LAINNYA
• Masing-masing Peserta tidak terlibat dalam Perselisihan
Material Lainnya terhadapnya yang belum terselesaikan
selama 5 (lima) tahun terakhir.
• Peserta berpartisipasi secara langsung dalam Proses
Prakualifikasi pada lebih dari 1 peserta
Dokumen Pengadaan (RFP)Dokumen Pengadaan (RFP)
Digunakan sebagai pedoman :
- Informasi mengenai proyek
- Tata Cara Pemasukan Penawaran
- Persyaratan Administrasi, Teknis dan Biaya
- Tata Cara Evaluasi Penawaran
- Konsep Perjanjian Kerjasama
23
Isi Dokumen PengadaanIsi Dokumen Pengadaan
• Undangan kepada Peserta Pengadaan
• Lingkup Kerja
• Persyaratan bahasa dalam dokumen
• Tata cara penyampaian (penyampulan, batas akhir waktu)
• Prosedur pembukaan, klarifikasi, pemeriksaan kelengkapan, koreksi dan
konversi
• Sistem Evaluasi
• Penyertaan dokumen pra-studi kelayakan*
– termasuk rancang bangun awal dan spesifikasi teknis
• Spesifikasi keluaran*
• Naskah perjanjian kerjasama*
• Bentuk, masa berlaku dan besaran surat jaminan penawaran dan jaminan
pelaksanaan
• Surat Perjanjian Kerahasiaan
• Usulan penawaran alternatif*
• Isi dan format Dokumen Penawaran
24
*: Lain dari pengadaan biasa
Isi Dokumen PengadaanIsi Dokumen Pengadaan
• Bila banyak data pendukung, sebaiknya disediakan Data
Room (bisa Data Room elektronik). Data lain yg mungkin
dibutuhkan BU:
– Dalam hal pengambilalihan layanan yang sudah ada:
• Kondisi aset yang diambil alih
• Data SDM
– Survei Geoteknik
– Survei kualitas dan kuantitas air baku
– Standar teknis yang harus dipenuhi
– Status pengadaan tanah
– Status perizinan (Analisa Dampak Lingkungan, izin pengambilan
air, dll)
• Perlu ada penolakan (disclaimer) terhadap keabsahan data
dan bahwa BU perlu memverifikasi data sendiri
25
Penjelasan Pengadaan danPenjelasan Pengadaan dan
Komunikasi dengan PesertaKomunikasi dengan Peserta
• Penjelasan harus cermat dan seksama dan memberi keyakinan atas
kompentesi Pemerintah menjalankan proses pengadaan
• Dapat dilanjutkan dengan peninjauan lapangan
• Masukan atas konsep Perjanjian Kerjasama (PK) dapat dilakukan dalam
pertemuan secara terpisah
• Masukan atas PK dituangkan dalam Berita Acara
• Konsep Final Perjanjian Kerjasama disampaikan sebelum batas akhir
pemasukkan dokumen penawaran
– Cukup waktu perlu diberikan kepada Peserta untuk mencerminkan alokasi risiko
di PK dalam dalam Usulan Keuangan
• Permintaan klarifikasi dan jawabannya dapat dilakukan secara tertulis
• Dari BU atas dokumen pengadaan
• Dari Pemerintah atas dokumen penawaran. Klarifikasi tidak boleh
merubah substansi dokumen
• Proses yang interaktif dapat membantu kualitas dokumen penawaran
BU
26
Penyampaian Dokumen PenawaranPenyampaian Dokumen Penawaran
• Cukup waktu harus diberikan kepada BU
untuk menyiapkan dokumen penawaran
yang baik dan rinci
– Tergantung kompleksitas proyek (3-4 bulan)
• Metoda 2 sampul (keuangan dan teknis)
• Penutupan batas waktu harus disaksikan
para peserta
27
Isi Dokumen Penawaran – UsulanIsi Dokumen Penawaran – Usulan
TeknisTeknis
• Pendekatan proyek
• Manejemen Proyek, termasuk hubungan dengan
subkontraktor, struktur organisasi dan CV semua staf
utama, pada tahap:
– Pemenuhan Kondisi Pendahuluan
– Konstruksi
– Operasi dan Pemeliharaan
– Mendekati akhir perjanjian
• Rencana konstruksi
• Rencana operasional
– Rencana operasional dan pemeliharaan
– Pemilihan teknologi (bila berlaku)
28
Isi Dokumen Penawaran – UsulanIsi Dokumen Penawaran – Usulan
TeknisTeknis
• Inovasi
• Pengelolaan lingkungan
• Sosialisasi pada masyarakat
• Hubungan dengan pelanggan (bila berlaku)
• Term sheet perjanjian kerjasama antara BU dan
subkontraktor
– Risiko yang dialihkan Pemerintah kepada BU perlu
dialihkan kepada subkontraktor
• Hal lain tergantung proyek
29
Isi Dokumen Penawaran – UsulanIsi Dokumen Penawaran – Usulan
KeuanganKeuangan
Terdiri dari 3 bagian:
1. Struktur dan Komitmen Pembiayaan
– Komitmen pembiayaan tidak selalu
disaratkan tapi direkomendasikan supaya
implementasi tidak tertunda terlalu lama
dan supaya keperluan peminjam tercermin
dalam harga dan perjanjian kerjasama
1. Model Keuangan (hard copy dan soft
copy)
2. Kapasitas Keuangan
30
Isi Dokumen Penawaran – Usulan KeuanganIsi Dokumen Penawaran – Usulan Keuangan
1. Struktur dan Komitmen Pembiayaan
• Gambaran Umum Struktur Pembiayaan
– Debt:Equity ratio
– Jenis pembiayaan (Project Finance or Corporate Finance)
– Security yang dibutuhkan
• Pinjaman
– Commitment Letter dari pemberi pinjaman
– Term sheet yang rinci (besar pinjaman, suku bunga, jangka waktu
pinjaman, komitment fee, besar DSCR minimum)
– Teknis mitigasi risiko dan biaya instrumennya (misalnya hedging)
• Bila digunakan floating rate
• Bila pinjaman dalam mata uang lain dan penerimaan
• Bila banyak komponen impor
• Ekuitas
– Jenis ekuitas (ekuitas murni atau pinjaman dari pemegang saham)
– Bagaimana masing-masing peserta ekuitas akan membiayai kontribusi
ekuitas
– Tingkat pengembalian yang disyaratkan 31
Isi Dokumen Penawaran – Usulan KeuanganIsi Dokumen Penawaran – Usulan Keuangan
2. Model Analisa Keuangan
• Soft copy diperlukan untuk mengerti perhitungan BU
dan juga sebagai “base case” bila ada perubahan di
masa yad
• Perlu ada keseragaman agar dapat dilakukan
perbandingan antara 3 peserta dan dengan HPS
– Format yang disyaratkan
– Unit waktu (mis. bulanan utk masa konstruksi dan semi-
tahunan selama masa operasi)
– Base date ditentukan (mis. 1 Feb 2012)
– Riil dan nominal
32
Isi Dokumen Penawaran – Usulan KeuanganIsi Dokumen Penawaran – Usulan Keuangan
3. Kapasitas Keuangan
• Untuk setiap anggota konsorsium dan
subkontraktor, laporan keuangan yang
sudah diaudit untuk x (mis 3) tahun
terakhir
• Net Worth (assets minus liabilities)
33
Pembukaan Dokumen PenawaranPembukaan Dokumen Penawaran
• Disaksikan sekurangnya 2 wakil peserta
• Bila tidak ada saksi, ditunda sampai batas akhir waktu yang
ditentukan
• Bila tetap tidak ada saksi, dapat dilakukan saksi dari luar
yang ditunjuk secara tertulis oleh Panitia
• Panitia meneliti isi kotak dan jumlah sampul yang masuk
• Pembukaan dokumen dilakukan sesuai ketentuan
• Panitia di hadapan peserta membacakan kelengkapan
dokumen tiap peserta
• Panitia dapat menggugurkan Peserta yang dokumennya tidak
lengkap
• Dokumen penawaran diparaf minimum 2 wakil peserta
• Panitia membuat BAP Penawaran dan ditandatangani peserta
34
Evaluasi Administrasi, Teknis dan KeuanganEvaluasi Administrasi, Teknis dan Keuangan
35
Penilaian Usulan
Teknis
Skor ≥ X
atau
memenuhi
persyaratan
min.
Buka Amplop 2
Usulan Keuangan
Penilaian Aspek
Keuangan
Buka Amplop 1
Usulan Administratif
Teknis
Responsif
Secara
Administratif
Gabungan Usulan
Teknis dan Usulan
Keuangan
berdasarkan bobot
(mis 70 : 30)
Ranking berdasarkan
Nilai Gabungan
Penetapan calon
pemenang dan
cadangan
Masa sanggah (7 hari)
Penetapan Pemenang
T
T
Y
Y
Evaluasi AdministrasiEvaluasi Administrasi
Mengevaluasi adanya dan kelengkapan
• Surat penawaran
• Jaminan penawaran
• Proposal Teknis
• Proposal Keuangan
36
Evaluasi Usulan TeknisEvaluasi Usulan Teknis
• Kemampuan dan kelengkapan hal berikut
untuk mencapai Spesifikasi Keluaran:
– Pendekatan umum
– Rencana konstruksi
– Rencana operasi dan pemeliharaan
– Sumber daya manusia
– Pengelolaan lingkungan
– Hubungan dengan pelanggan
• Dapat ditambah atau dikurangi sesuai
dengan karakteristik proyek
37
Evaluasi Usulan KeuanganEvaluasi Usulan Keuangan
Parameter yang dapat digunakan untuk
harga/tarif tergantung jenis proyek, a.l:
•Harga yang dibayar Pemerintah
•Pembayaran oleh BU
– Kombinasi pembayaran di awal dan
pembayaran di masa depan yang didiskonto
(NPV)
•Tarif ke pengguna
– Mana yang menawarkan tariff terkecil
38
Penetapan PemenangPenetapan Pemenang
• Berdasarkan hasil evaluasi, Panitia
menetapkan 1 calon pemenang dan 2
cadangan
• Bila tidak ada sanggahan dalam 7 hari,
pemenang ditetapkan
39
Penetapan PemenangPenetapan Pemenang
• Bila calon pemenang mengundurkan diri dg
alasan yang tidak dapat diterima:
– jaminan penawaran dicairkan
– tidak diperkenankan mengikuti KPS selama 2 th
• Ditetapkan calon pemenang kedua dari calon
cadangan
• Bila calon pemenang kedua mengundurkan
diri, berlaku seperti di atas dan seterusnya
40
Bila hanya 1 Peserta PengadaanBila hanya 1 Peserta Pengadaan
• Proses Pengadaan dilanjutkan dan
dinyatakan sebagai penawar tunggal
• Dilakukan proses negosiasi terhadap
peserta pengadaan
41
TERIMA KASIH
42

Mais conteúdo relacionado

Mais procurados

Metode teknis dan flow chart of work
Metode teknis dan  flow chart of workMetode teknis dan  flow chart of work
Metode teknis dan flow chart of workZinet Yeha
 
Bahan Paparan K3 Konstruksi.pptx
Bahan Paparan K3 Konstruksi.pptxBahan Paparan K3 Konstruksi.pptx
Bahan Paparan K3 Konstruksi.pptxSeunuddonInfras
 
PELAKSANAAN PEMELIHARAAN JALAN DAN JEMBATAN
PELAKSANAAN PEMELIHARAAN JALAN DAN JEMBATANPELAKSANAAN PEMELIHARAAN JALAN DAN JEMBATAN
PELAKSANAAN PEMELIHARAAN JALAN DAN JEMBATANMOSES HADUN
 
PCM Contoh Paparan Presentasi.ppt
PCM Contoh Paparan Presentasi.pptPCM Contoh Paparan Presentasi.ppt
PCM Contoh Paparan Presentasi.pptAdiIndrayana
 
Metode Pelaksanaan Pekerjaan Konstruksi PPT file
Metode Pelaksanaan Pekerjaan Konstruksi PPT fileMetode Pelaksanaan Pekerjaan Konstruksi PPT file
Metode Pelaksanaan Pekerjaan Konstruksi PPT filetrisna gallaran
 
3. lks 1 bagian konstruksi kuda kuda kayu mpl
3. lks 1 bagian konstruksi kuda kuda kayu mpl3. lks 1 bagian konstruksi kuda kuda kayu mpl
3. lks 1 bagian konstruksi kuda kuda kayu mplMOHAMMAD YASIN, M.Pd
 
Cara Menghitung Kebutuhan Besi pada Pekerjaan Bore Pile dan Strauss Pile
Cara Menghitung Kebutuhan Besi pada Pekerjaan Bore Pile dan Strauss PileCara Menghitung Kebutuhan Besi pada Pekerjaan Bore Pile dan Strauss Pile
Cara Menghitung Kebutuhan Besi pada Pekerjaan Bore Pile dan Strauss PileAngga Nugraha
 
PPT PERKERASAN JALAN RAYA 2015
PPT PERKERASAN JALAN RAYA 2015PPT PERKERASAN JALAN RAYA 2015
PPT PERKERASAN JALAN RAYA 2015Herizki Trisatria
 
209921115 justifikasi-teknis-cco1
209921115 justifikasi-teknis-cco1209921115 justifikasi-teknis-cco1
209921115 justifikasi-teknis-cco1Dafa Adunt
 
TUGAS BESAR GEOMETRIK JALAN RAYA
TUGAS BESAR GEOMETRIK JALAN RAYATUGAS BESAR GEOMETRIK JALAN RAYA
TUGAS BESAR GEOMETRIK JALAN RAYAAristo Amir
 
Metode pelaksanaan irigasi
Metode pelaksanaan irigasiMetode pelaksanaan irigasi
Metode pelaksanaan irigasiManyuk FAUZI
 
CONTOH LAPORAN KONSULTAN PENGAWAS
CONTOH LAPORAN KONSULTAN PENGAWASCONTOH LAPORAN KONSULTAN PENGAWAS
CONTOH LAPORAN KONSULTAN PENGAWASadedudi
 
Metode rancang bangun (Design-Bulid)
Metode rancang bangun (Design-Bulid)Metode rancang bangun (Design-Bulid)
Metode rancang bangun (Design-Bulid)Andis Iskandar
 
Soal Uji Sertifikat LSP Maret 31 Maret 2023.pdf
Soal Uji Sertifikat LSP Maret 31 Maret 2023.pdfSoal Uji Sertifikat LSP Maret 31 Maret 2023.pdf
Soal Uji Sertifikat LSP Maret 31 Maret 2023.pdfSipri Gamur
 
Analisa pekerjaan bongkaran
Analisa pekerjaan bongkaranAnalisa pekerjaan bongkaran
Analisa pekerjaan bongkaranSaeful Fajri
 

Mais procurados (20)

Metode teknis dan flow chart of work
Metode teknis dan  flow chart of workMetode teknis dan  flow chart of work
Metode teknis dan flow chart of work
 
Bahan Paparan K3 Konstruksi.pptx
Bahan Paparan K3 Konstruksi.pptxBahan Paparan K3 Konstruksi.pptx
Bahan Paparan K3 Konstruksi.pptx
 
PELAKSANAAN PEMELIHARAAN JALAN DAN JEMBATAN
PELAKSANAAN PEMELIHARAAN JALAN DAN JEMBATANPELAKSANAAN PEMELIHARAAN JALAN DAN JEMBATAN
PELAKSANAAN PEMELIHARAAN JALAN DAN JEMBATAN
 
PCM Contoh Paparan Presentasi.ppt
PCM Contoh Paparan Presentasi.pptPCM Contoh Paparan Presentasi.ppt
PCM Contoh Paparan Presentasi.ppt
 
Metode Pelaksanaan Pekerjaan Konstruksi PPT file
Metode Pelaksanaan Pekerjaan Konstruksi PPT fileMetode Pelaksanaan Pekerjaan Konstruksi PPT file
Metode Pelaksanaan Pekerjaan Konstruksi PPT file
 
Rkk
RkkRkk
Rkk
 
Contoh Surat Penawaran Proyek
Contoh Surat Penawaran ProyekContoh Surat Penawaran Proyek
Contoh Surat Penawaran Proyek
 
3. lks 1 bagian konstruksi kuda kuda kayu mpl
3. lks 1 bagian konstruksi kuda kuda kayu mpl3. lks 1 bagian konstruksi kuda kuda kayu mpl
3. lks 1 bagian konstruksi kuda kuda kayu mpl
 
Cara Menghitung Kebutuhan Besi pada Pekerjaan Bore Pile dan Strauss Pile
Cara Menghitung Kebutuhan Besi pada Pekerjaan Bore Pile dan Strauss PileCara Menghitung Kebutuhan Besi pada Pekerjaan Bore Pile dan Strauss Pile
Cara Menghitung Kebutuhan Besi pada Pekerjaan Bore Pile dan Strauss Pile
 
PPT Jalan Jalan.pdf
PPT Jalan Jalan.pdfPPT Jalan Jalan.pdf
PPT Jalan Jalan.pdf
 
PPT PERKERASAN JALAN RAYA 2015
PPT PERKERASAN JALAN RAYA 2015PPT PERKERASAN JALAN RAYA 2015
PPT PERKERASAN JALAN RAYA 2015
 
209921115 justifikasi-teknis-cco1
209921115 justifikasi-teknis-cco1209921115 justifikasi-teknis-cco1
209921115 justifikasi-teknis-cco1
 
Rancangan Kontrak
Rancangan KontrakRancangan Kontrak
Rancangan Kontrak
 
TUGAS BESAR GEOMETRIK JALAN RAYA
TUGAS BESAR GEOMETRIK JALAN RAYATUGAS BESAR GEOMETRIK JALAN RAYA
TUGAS BESAR GEOMETRIK JALAN RAYA
 
Metode pelaksanaan irigasi
Metode pelaksanaan irigasiMetode pelaksanaan irigasi
Metode pelaksanaan irigasi
 
CONTOH LAPORAN KONSULTAN PENGAWAS
CONTOH LAPORAN KONSULTAN PENGAWASCONTOH LAPORAN KONSULTAN PENGAWAS
CONTOH LAPORAN KONSULTAN PENGAWAS
 
Metode rancang bangun (Design-Bulid)
Metode rancang bangun (Design-Bulid)Metode rancang bangun (Design-Bulid)
Metode rancang bangun (Design-Bulid)
 
Ppt k3 konstruksi
Ppt k3 konstruksiPpt k3 konstruksi
Ppt k3 konstruksi
 
Soal Uji Sertifikat LSP Maret 31 Maret 2023.pdf
Soal Uji Sertifikat LSP Maret 31 Maret 2023.pdfSoal Uji Sertifikat LSP Maret 31 Maret 2023.pdf
Soal Uji Sertifikat LSP Maret 31 Maret 2023.pdf
 
Analisa pekerjaan bongkaran
Analisa pekerjaan bongkaranAnalisa pekerjaan bongkaran
Analisa pekerjaan bongkaran
 

Destaque

Dasar dasar pelelangan
Dasar dasar pelelanganDasar dasar pelelangan
Dasar dasar pelelanganAnnis Sabriya
 
3. pemilihan sistem pengadaan
3. pemilihan sistem pengadaan3. pemilihan sistem pengadaan
3. pemilihan sistem pengadaanrekasya
 
Perbedaan tata cara pelaksanaan
Perbedaan tata cara pelaksanaanPerbedaan tata cara pelaksanaan
Perbedaan tata cara pelaksanaanM Agphin Ramadhan
 
Metode evaluasi penawaran
Metode evaluasi penawaranMetode evaluasi penawaran
Metode evaluasi penawaranMrisqiW
 
Pelaksanaan Pengadaan Barang, Pekerjaan Konstruksi, dan Jasa Lainnya
Pelaksanaan Pengadaan Barang, Pekerjaan Konstruksi, dan Jasa LainnyaPelaksanaan Pengadaan Barang, Pekerjaan Konstruksi, dan Jasa Lainnya
Pelaksanaan Pengadaan Barang, Pekerjaan Konstruksi, dan Jasa LainnyaKhalid Mustafa
 
Pengantar Pengadaan Barang/Jasa Pemerintah (Materi 1)
Pengantar Pengadaan Barang/Jasa Pemerintah (Materi 1)Pengantar Pengadaan Barang/Jasa Pemerintah (Materi 1)
Pengantar Pengadaan Barang/Jasa Pemerintah (Materi 1)Khalid Mustafa
 
metode evaluasi penawaran ppt
metode evaluasi penawaran pptmetode evaluasi penawaran ppt
metode evaluasi penawaran pptBambang Cahyono
 
Pelaksanaan e Procurement Instansi Pemerintah
Pelaksanaan e Procurement Instansi PemerintahPelaksanaan e Procurement Instansi Pemerintah
Pelaksanaan e Procurement Instansi PemerintahNova Zanda
 
Matriks Perbedaan Perpres 4/2015 dengan Perpres 54/2010
Matriks Perbedaan Perpres 4/2015 dengan Perpres 54/2010Matriks Perbedaan Perpres 4/2015 dengan Perpres 54/2010
Matriks Perbedaan Perpres 4/2015 dengan Perpres 54/2010Khalid Mustafa
 
Soal dan Jawaban Pengadaan Barang dan Jasa Pemerintah
Soal dan Jawaban Pengadaan Barang dan Jasa PemerintahSoal dan Jawaban Pengadaan Barang dan Jasa Pemerintah
Soal dan Jawaban Pengadaan Barang dan Jasa PemerintahTrust Tour And Travel
 
Seputar Ketentuan Pelelangan Umum dan Pelelangan Terbatas
Seputar Ketentuan Pelelangan Umum dan Pelelangan TerbatasSeputar Ketentuan Pelelangan Umum dan Pelelangan Terbatas
Seputar Ketentuan Pelelangan Umum dan Pelelangan TerbatasDarnell Pantow
 
Mekanisme dan Tahapan Penyiapan Proyek Kerjasama Pemerintah dan Swasta dalam ...
Mekanisme dan Tahapan Penyiapan Proyek Kerjasama Pemerintah dan Swasta dalam ...Mekanisme dan Tahapan Penyiapan Proyek Kerjasama Pemerintah dan Swasta dalam ...
Mekanisme dan Tahapan Penyiapan Proyek Kerjasama Pemerintah dan Swasta dalam ...Oswar Mungkasa
 
Penyusunan HPS Pengadaan Barang
Penyusunan HPS Pengadaan BarangPenyusunan HPS Pengadaan Barang
Penyusunan HPS Pengadaan BarangPramadhya Bachtiar
 

Destaque (20)

Dasar dasar pelelangan
Dasar dasar pelelanganDasar dasar pelelangan
Dasar dasar pelelangan
 
3. pemilihan sistem pengadaan
3. pemilihan sistem pengadaan3. pemilihan sistem pengadaan
3. pemilihan sistem pengadaan
 
Perbedaan tata cara pelaksanaan
Perbedaan tata cara pelaksanaanPerbedaan tata cara pelaksanaan
Perbedaan tata cara pelaksanaan
 
Metode evaluasi penawaran
Metode evaluasi penawaranMetode evaluasi penawaran
Metode evaluasi penawaran
 
Pelaksanaan Pengadaan Barang, Pekerjaan Konstruksi, dan Jasa Lainnya
Pelaksanaan Pengadaan Barang, Pekerjaan Konstruksi, dan Jasa LainnyaPelaksanaan Pengadaan Barang, Pekerjaan Konstruksi, dan Jasa Lainnya
Pelaksanaan Pengadaan Barang, Pekerjaan Konstruksi, dan Jasa Lainnya
 
8. tata cara evaluasi penawaran
8. tata cara evaluasi penawaran8. tata cara evaluasi penawaran
8. tata cara evaluasi penawaran
 
Pengantar Pengadaan Barang/Jasa Pemerintah (Materi 1)
Pengantar Pengadaan Barang/Jasa Pemerintah (Materi 1)Pengantar Pengadaan Barang/Jasa Pemerintah (Materi 1)
Pengantar Pengadaan Barang/Jasa Pemerintah (Materi 1)
 
metode evaluasi penawaran ppt
metode evaluasi penawaran pptmetode evaluasi penawaran ppt
metode evaluasi penawaran ppt
 
Penyusunan Dokumen Pengadaan
Penyusunan Dokumen PengadaanPenyusunan Dokumen Pengadaan
Penyusunan Dokumen Pengadaan
 
Pelaksanaan e Procurement Instansi Pemerintah
Pelaksanaan e Procurement Instansi PemerintahPelaksanaan e Procurement Instansi Pemerintah
Pelaksanaan e Procurement Instansi Pemerintah
 
E katalog
E katalogE katalog
E katalog
 
Matriks Perbedaan Perpres 4/2015 dengan Perpres 54/2010
Matriks Perbedaan Perpres 4/2015 dengan Perpres 54/2010Matriks Perbedaan Perpres 4/2015 dengan Perpres 54/2010
Matriks Perbedaan Perpres 4/2015 dengan Perpres 54/2010
 
Soal dan Jawaban Pengadaan Barang dan Jasa Pemerintah
Soal dan Jawaban Pengadaan Barang dan Jasa PemerintahSoal dan Jawaban Pengadaan Barang dan Jasa Pemerintah
Soal dan Jawaban Pengadaan Barang dan Jasa Pemerintah
 
Pekerjaan proyek 2
Pekerjaan proyek 2Pekerjaan proyek 2
Pekerjaan proyek 2
 
Seputar Ketentuan Pelelangan Umum dan Pelelangan Terbatas
Seputar Ketentuan Pelelangan Umum dan Pelelangan TerbatasSeputar Ketentuan Pelelangan Umum dan Pelelangan Terbatas
Seputar Ketentuan Pelelangan Umum dan Pelelangan Terbatas
 
Pelelangan
PelelanganPelelangan
Pelelangan
 
Mekanisme dan Tahapan Penyiapan Proyek Kerjasama Pemerintah dan Swasta dalam ...
Mekanisme dan Tahapan Penyiapan Proyek Kerjasama Pemerintah dan Swasta dalam ...Mekanisme dan Tahapan Penyiapan Proyek Kerjasama Pemerintah dan Swasta dalam ...
Mekanisme dan Tahapan Penyiapan Proyek Kerjasama Pemerintah dan Swasta dalam ...
 
Penyusunan HPS Pengadaan Barang
Penyusunan HPS Pengadaan BarangPenyusunan HPS Pengadaan Barang
Penyusunan HPS Pengadaan Barang
 
Bahan Sosialisasi Peraturan Presiden Perpres No. 4 tahun 2015
Bahan Sosialisasi Peraturan Presiden Perpres No. 4 tahun 2015Bahan Sosialisasi Peraturan Presiden Perpres No. 4 tahun 2015
Bahan Sosialisasi Peraturan Presiden Perpres No. 4 tahun 2015
 
Hukum bangunan
Hukum bangunanHukum bangunan
Hukum bangunan
 

Semelhante a Prakualifikasi dan Proses Pengadaan

Kebijakan P BarangJasa-PJB-2017.pptx
Kebijakan P BarangJasa-PJB-2017.pptxKebijakan P BarangJasa-PJB-2017.pptx
Kebijakan P BarangJasa-PJB-2017.pptxmaudyolshop
 
Siklus Pelaksanaan Proyek Kerjasama Pemerintah Swasta
Siklus Pelaksanaan Proyek Kerjasama Pemerintah SwastaSiklus Pelaksanaan Proyek Kerjasama Pemerintah Swasta
Siklus Pelaksanaan Proyek Kerjasama Pemerintah SwastaOswar Mungkasa
 
PT. SMI Mekanisme Pembiayaan Infrastruktur Skema KPBU.pptx
PT. SMI Mekanisme Pembiayaan Infrastruktur Skema KPBU.pptxPT. SMI Mekanisme Pembiayaan Infrastruktur Skema KPBU.pptx
PT. SMI Mekanisme Pembiayaan Infrastruktur Skema KPBU.pptxmundakirmundakir2
 
Peluang bagi Vendor/Penyedia dalam Pengadaan & Persyaratan Tender (Pre-Qualif...
Peluang bagi Vendor/Penyedia dalam Pengadaan & Persyaratan Tender (Pre-Qualif...Peluang bagi Vendor/Penyedia dalam Pengadaan & Persyaratan Tender (Pre-Qualif...
Peluang bagi Vendor/Penyedia dalam Pengadaan & Persyaratan Tender (Pre-Qualif...Kanaidi ken
 
Microsoft Word - DOK KUALIFIKASI SDN 041
Microsoft Word - DOK KUALIFIKASI SDN 041Microsoft Word - DOK KUALIFIKASI SDN 041
Microsoft Word - DOK KUALIFIKASI SDN 041Alif Mahardika
 
Administrasi Proses Tender _Training "Effective PURCHASING MANAGEMENT"
Administrasi Proses Tender  _Training "Effective PURCHASING MANAGEMENT"Administrasi Proses Tender  _Training "Effective PURCHASING MANAGEMENT"
Administrasi Proses Tender _Training "Effective PURCHASING MANAGEMENT"Kanaidi ken
 
Prosedur Pelaksanaan Kerjasama Pemerintah dan Swasta
Prosedur Pelaksanaan Kerjasama Pemerintah dan Swasta Prosedur Pelaksanaan Kerjasama Pemerintah dan Swasta
Prosedur Pelaksanaan Kerjasama Pemerintah dan Swasta Oswar Mungkasa
 
20230926 - Skema KPBU Kominfo_Rev.1.pptx
20230926 - Skema KPBU Kominfo_Rev.1.pptx20230926 - Skema KPBU Kominfo_Rev.1.pptx
20230926 - Skema KPBU Kominfo_Rev.1.pptxssuser5da7e5
 
09. pendataan bangunan gedung kec. rejoso
09. pendataan bangunan gedung kec. rejoso09. pendataan bangunan gedung kec. rejoso
09. pendataan bangunan gedung kec. rejosoBachtiar Setiadi
 
Pengadaan Jasa Konsultansi
Pengadaan Jasa KonsultansiPengadaan Jasa Konsultansi
Pengadaan Jasa KonsultansiKhalid Mustafa
 
Bahan tayang pengadaan makassar 26 januari 2017
Bahan tayang pengadaan makassar 26 januari 2017Bahan tayang pengadaan makassar 26 januari 2017
Bahan tayang pengadaan makassar 26 januari 2017Karba Diecast
 
Peraturan Menteri Perencanaan Pembangunan Nomor 3 Tahun 2012 tentang Panduan ...
Peraturan Menteri Perencanaan Pembangunan Nomor 3 Tahun 2012 tentang Panduan ...Peraturan Menteri Perencanaan Pembangunan Nomor 3 Tahun 2012 tentang Panduan ...
Peraturan Menteri Perencanaan Pembangunan Nomor 3 Tahun 2012 tentang Panduan ...Oswar Mungkasa
 
Skema join operation
Skema join operationSkema join operation
Skema join operationahmad jaeni
 
2.rks media cetakdanonline
2.rks media cetakdanonline2.rks media cetakdanonline
2.rks media cetakdanonlineKenzyn OzyRa
 
Bahan sosialisasi standard bkpm final (perka no 5 2013)
Bahan sosialisasi standard bkpm final (perka no 5 2013)Bahan sosialisasi standard bkpm final (perka no 5 2013)
Bahan sosialisasi standard bkpm final (perka no 5 2013)Konfiantza Faza
 
Penerapan ptk 007 revisi 2 dan tkdn
Penerapan ptk 007 revisi 2 dan tkdnPenerapan ptk 007 revisi 2 dan tkdn
Penerapan ptk 007 revisi 2 dan tkdntraining jogja
 
Sosialisasi_PPKB_Intakindo sosialisasi.pptx
Sosialisasi_PPKB_Intakindo sosialisasi.pptxSosialisasi_PPKB_Intakindo sosialisasi.pptx
Sosialisasi_PPKB_Intakindo sosialisasi.pptxAhmadMuhtadi11
 

Semelhante a Prakualifikasi dan Proses Pengadaan (20)

Kebijakan P BarangJasa-PJB-2017.pptx
Kebijakan P BarangJasa-PJB-2017.pptxKebijakan P BarangJasa-PJB-2017.pptx
Kebijakan P BarangJasa-PJB-2017.pptx
 
Kebijakan PBJ.pptx
Kebijakan PBJ.pptxKebijakan PBJ.pptx
Kebijakan PBJ.pptx
 
Siklus Pelaksanaan Proyek Kerjasama Pemerintah Swasta
Siklus Pelaksanaan Proyek Kerjasama Pemerintah SwastaSiklus Pelaksanaan Proyek Kerjasama Pemerintah Swasta
Siklus Pelaksanaan Proyek Kerjasama Pemerintah Swasta
 
MONEV.ppt
MONEV.pptMONEV.ppt
MONEV.ppt
 
PT. SMI Mekanisme Pembiayaan Infrastruktur Skema KPBU.pptx
PT. SMI Mekanisme Pembiayaan Infrastruktur Skema KPBU.pptxPT. SMI Mekanisme Pembiayaan Infrastruktur Skema KPBU.pptx
PT. SMI Mekanisme Pembiayaan Infrastruktur Skema KPBU.pptx
 
Peluang bagi Vendor/Penyedia dalam Pengadaan & Persyaratan Tender (Pre-Qualif...
Peluang bagi Vendor/Penyedia dalam Pengadaan & Persyaratan Tender (Pre-Qualif...Peluang bagi Vendor/Penyedia dalam Pengadaan & Persyaratan Tender (Pre-Qualif...
Peluang bagi Vendor/Penyedia dalam Pengadaan & Persyaratan Tender (Pre-Qualif...
 
Microsoft Word - DOK KUALIFIKASI SDN 041
Microsoft Word - DOK KUALIFIKASI SDN 041Microsoft Word - DOK KUALIFIKASI SDN 041
Microsoft Word - DOK KUALIFIKASI SDN 041
 
Administrasi Proses Tender _Training "Effective PURCHASING MANAGEMENT"
Administrasi Proses Tender  _Training "Effective PURCHASING MANAGEMENT"Administrasi Proses Tender  _Training "Effective PURCHASING MANAGEMENT"
Administrasi Proses Tender _Training "Effective PURCHASING MANAGEMENT"
 
Prosedur Pelaksanaan Kerjasama Pemerintah dan Swasta
Prosedur Pelaksanaan Kerjasama Pemerintah dan Swasta Prosedur Pelaksanaan Kerjasama Pemerintah dan Swasta
Prosedur Pelaksanaan Kerjasama Pemerintah dan Swasta
 
20230926 - Skema KPBU Kominfo_Rev.1.pptx
20230926 - Skema KPBU Kominfo_Rev.1.pptx20230926 - Skema KPBU Kominfo_Rev.1.pptx
20230926 - Skema KPBU Kominfo_Rev.1.pptx
 
09. pendataan bangunan gedung kec. rejoso
09. pendataan bangunan gedung kec. rejoso09. pendataan bangunan gedung kec. rejoso
09. pendataan bangunan gedung kec. rejoso
 
Pengadaan Jasa Konsultansi
Pengadaan Jasa KonsultansiPengadaan Jasa Konsultansi
Pengadaan Jasa Konsultansi
 
Bahan tayang pengadaan makassar 26 januari 2017
Bahan tayang pengadaan makassar 26 januari 2017Bahan tayang pengadaan makassar 26 januari 2017
Bahan tayang pengadaan makassar 26 januari 2017
 
Peraturan Menteri Perencanaan Pembangunan Nomor 3 Tahun 2012 tentang Panduan ...
Peraturan Menteri Perencanaan Pembangunan Nomor 3 Tahun 2012 tentang Panduan ...Peraturan Menteri Perencanaan Pembangunan Nomor 3 Tahun 2012 tentang Panduan ...
Peraturan Menteri Perencanaan Pembangunan Nomor 3 Tahun 2012 tentang Panduan ...
 
Persiapan Pengadaan Barang/Jasa Pemerintah (Bagian 1)
Persiapan Pengadaan Barang/Jasa Pemerintah (Bagian 1)Persiapan Pengadaan Barang/Jasa Pemerintah (Bagian 1)
Persiapan Pengadaan Barang/Jasa Pemerintah (Bagian 1)
 
Skema join operation
Skema join operationSkema join operation
Skema join operation
 
2.rks media cetakdanonline
2.rks media cetakdanonline2.rks media cetakdanonline
2.rks media cetakdanonline
 
Bahan sosialisasi standard bkpm final (perka no 5 2013)
Bahan sosialisasi standard bkpm final (perka no 5 2013)Bahan sosialisasi standard bkpm final (perka no 5 2013)
Bahan sosialisasi standard bkpm final (perka no 5 2013)
 
Penerapan ptk 007 revisi 2 dan tkdn
Penerapan ptk 007 revisi 2 dan tkdnPenerapan ptk 007 revisi 2 dan tkdn
Penerapan ptk 007 revisi 2 dan tkdn
 
Sosialisasi_PPKB_Intakindo sosialisasi.pptx
Sosialisasi_PPKB_Intakindo sosialisasi.pptxSosialisasi_PPKB_Intakindo sosialisasi.pptx
Sosialisasi_PPKB_Intakindo sosialisasi.pptx
 

Mais de Oswar Mungkasa

Urun Rembuk. Permukiman dan Ketahanan Pangan
Urun Rembuk. Permukiman dan Ketahanan PanganUrun Rembuk. Permukiman dan Ketahanan Pangan
Urun Rembuk. Permukiman dan Ketahanan PanganOswar Mungkasa
 
Merengkuh kota ramah pejalan kaki dan Pesepeda. Pembelajaran Mancanegara dan ...
Merengkuh kota ramah pejalan kaki dan Pesepeda. Pembelajaran Mancanegara dan ...Merengkuh kota ramah pejalan kaki dan Pesepeda. Pembelajaran Mancanegara dan ...
Merengkuh kota ramah pejalan kaki dan Pesepeda. Pembelajaran Mancanegara dan ...Oswar Mungkasa
 
Tata Kelola Kolaboratif dalam Pengembangan Wilayah Berkelanjutan. Konsep, Pra...
Tata Kelola Kolaboratif dalam Pengembangan Wilayah Berkelanjutan. Konsep, Pra...Tata Kelola Kolaboratif dalam Pengembangan Wilayah Berkelanjutan. Konsep, Pra...
Tata Kelola Kolaboratif dalam Pengembangan Wilayah Berkelanjutan. Konsep, Pra...Oswar Mungkasa
 
Sudah saatnya mempopulerkan upcycling
Sudah saatnya mempopulerkan upcyclingSudah saatnya mempopulerkan upcycling
Sudah saatnya mempopulerkan upcyclingOswar Mungkasa
 
Green infrastructure in jakarta basic understanding and implementation effort...
Green infrastructure in jakarta basic understanding and implementation effort...Green infrastructure in jakarta basic understanding and implementation effort...
Green infrastructure in jakarta basic understanding and implementation effort...Oswar Mungkasa
 
Tata Kelola Kolaboratif dalam Desain Kebijakan Publik. Studi Kasus Pelaksanaa...
Tata Kelola Kolaboratif dalam Desain Kebijakan Publik. Studi Kasus Pelaksanaa...Tata Kelola Kolaboratif dalam Desain Kebijakan Publik. Studi Kasus Pelaksanaa...
Tata Kelola Kolaboratif dalam Desain Kebijakan Publik. Studi Kasus Pelaksanaa...Oswar Mungkasa
 
Fakta, Isu dan SAran Penyempurnaan BP TAPERA
Fakta, Isu dan SAran Penyempurnaan BP TAPERAFakta, Isu dan SAran Penyempurnaan BP TAPERA
Fakta, Isu dan SAran Penyempurnaan BP TAPERAOswar Mungkasa
 
Tata kelola kolaboratif. Menata Kolaborasi Pemangku Kepentingan
Tata kelola kolaboratif. Menata Kolaborasi Pemangku KepentinganTata kelola kolaboratif. Menata Kolaborasi Pemangku Kepentingan
Tata kelola kolaboratif. Menata Kolaborasi Pemangku KepentinganOswar Mungkasa
 
Pedoman kepemimpinan bersama
Pedoman kepemimpinan bersama Pedoman kepemimpinan bersama
Pedoman kepemimpinan bersama Oswar Mungkasa
 
Memudahkan upaya kolaborasi beragam pemangku kepentingan
Memudahkan upaya kolaborasi beragam pemangku kepentinganMemudahkan upaya kolaborasi beragam pemangku kepentingan
Memudahkan upaya kolaborasi beragam pemangku kepentinganOswar Mungkasa
 
MAKALAH. Bekerja dari Rumah (working from home). Menuju Tatanan Baru Era Covi...
MAKALAH. Bekerja dari Rumah (working from home). Menuju Tatanan Baru Era Covi...MAKALAH. Bekerja dari Rumah (working from home). Menuju Tatanan Baru Era Covi...
MAKALAH. Bekerja dari Rumah (working from home). Menuju Tatanan Baru Era Covi...Oswar Mungkasa
 
Bekerja jarak jauh (telecommuting/Working from home/WFH). Konsep-Penerapan-Pe...
Bekerja jarak jauh (telecommuting/Working from home/WFH). Konsep-Penerapan-Pe...Bekerja jarak jauh (telecommuting/Working from home/WFH). Konsep-Penerapan-Pe...
Bekerja jarak jauh (telecommuting/Working from home/WFH). Konsep-Penerapan-Pe...Oswar Mungkasa
 
PRESENTATION. Public Lecture "Jakarta's Response to COVID 19: Strategy-Lesson...
PRESENTATION. Public Lecture "Jakarta's Response to COVID 19: Strategy-Lesson...PRESENTATION. Public Lecture "Jakarta's Response to COVID 19: Strategy-Lesson...
PRESENTATION. Public Lecture "Jakarta's Response to COVID 19: Strategy-Lesson...Oswar Mungkasa
 
Bekerja jarak jauh (telecommuting). Konsep, penerapan dan pembelajaran
Bekerja jarak jauh (telecommuting). Konsep, penerapan dan pembelajaranBekerja jarak jauh (telecommuting). Konsep, penerapan dan pembelajaran
Bekerja jarak jauh (telecommuting). Konsep, penerapan dan pembelajaranOswar Mungkasa
 
LAPORAN. Memori Akhir Jabatan Koordinator Pelaksanaan Program Strategi Ketaha...
LAPORAN. Memori Akhir Jabatan Koordinator Pelaksanaan Program Strategi Ketaha...LAPORAN. Memori Akhir Jabatan Koordinator Pelaksanaan Program Strategi Ketaha...
LAPORAN. Memori Akhir Jabatan Koordinator Pelaksanaan Program Strategi Ketaha...Oswar Mungkasa
 
Laporan. Pelaksanaan Kegiatan Pelaksana Tugas Deputi Gubernur DKI Jakarta bid...
Laporan. Pelaksanaan Kegiatan Pelaksana Tugas Deputi Gubernur DKI Jakarta bid...Laporan. Pelaksanaan Kegiatan Pelaksana Tugas Deputi Gubernur DKI Jakarta bid...
Laporan. Pelaksanaan Kegiatan Pelaksana Tugas Deputi Gubernur DKI Jakarta bid...Oswar Mungkasa
 
Laporan. Pelaksanaan Kegiatan Kedeputian Gubernur DKI Jakarta bidang Tata Rua...
Laporan. Pelaksanaan Kegiatan Kedeputian Gubernur DKI Jakarta bidang Tata Rua...Laporan. Pelaksanaan Kegiatan Kedeputian Gubernur DKI Jakarta bidang Tata Rua...
Laporan. Pelaksanaan Kegiatan Kedeputian Gubernur DKI Jakarta bidang Tata Rua...Oswar Mungkasa
 
Presentation. Collaboration Towards A Resilient Jakarta
Presentation. Collaboration Towards A Resilient JakartaPresentation. Collaboration Towards A Resilient Jakarta
Presentation. Collaboration Towards A Resilient JakartaOswar Mungkasa
 
Pengenalan konsep saleh sosial dalam pembangunan sanitasi
Pengenalan konsep saleh sosial dalam pembangunan sanitasiPengenalan konsep saleh sosial dalam pembangunan sanitasi
Pengenalan konsep saleh sosial dalam pembangunan sanitasiOswar Mungkasa
 
Suplemen HUD Magz Edisi 5 /2015. Kota BATAM Menyongsong MEA 2015
Suplemen HUD Magz Edisi 5 /2015. Kota BATAM Menyongsong MEA 2015Suplemen HUD Magz Edisi 5 /2015. Kota BATAM Menyongsong MEA 2015
Suplemen HUD Magz Edisi 5 /2015. Kota BATAM Menyongsong MEA 2015Oswar Mungkasa
 

Mais de Oswar Mungkasa (20)

Urun Rembuk. Permukiman dan Ketahanan Pangan
Urun Rembuk. Permukiman dan Ketahanan PanganUrun Rembuk. Permukiman dan Ketahanan Pangan
Urun Rembuk. Permukiman dan Ketahanan Pangan
 
Merengkuh kota ramah pejalan kaki dan Pesepeda. Pembelajaran Mancanegara dan ...
Merengkuh kota ramah pejalan kaki dan Pesepeda. Pembelajaran Mancanegara dan ...Merengkuh kota ramah pejalan kaki dan Pesepeda. Pembelajaran Mancanegara dan ...
Merengkuh kota ramah pejalan kaki dan Pesepeda. Pembelajaran Mancanegara dan ...
 
Tata Kelola Kolaboratif dalam Pengembangan Wilayah Berkelanjutan. Konsep, Pra...
Tata Kelola Kolaboratif dalam Pengembangan Wilayah Berkelanjutan. Konsep, Pra...Tata Kelola Kolaboratif dalam Pengembangan Wilayah Berkelanjutan. Konsep, Pra...
Tata Kelola Kolaboratif dalam Pengembangan Wilayah Berkelanjutan. Konsep, Pra...
 
Sudah saatnya mempopulerkan upcycling
Sudah saatnya mempopulerkan upcyclingSudah saatnya mempopulerkan upcycling
Sudah saatnya mempopulerkan upcycling
 
Green infrastructure in jakarta basic understanding and implementation effort...
Green infrastructure in jakarta basic understanding and implementation effort...Green infrastructure in jakarta basic understanding and implementation effort...
Green infrastructure in jakarta basic understanding and implementation effort...
 
Tata Kelola Kolaboratif dalam Desain Kebijakan Publik. Studi Kasus Pelaksanaa...
Tata Kelola Kolaboratif dalam Desain Kebijakan Publik. Studi Kasus Pelaksanaa...Tata Kelola Kolaboratif dalam Desain Kebijakan Publik. Studi Kasus Pelaksanaa...
Tata Kelola Kolaboratif dalam Desain Kebijakan Publik. Studi Kasus Pelaksanaa...
 
Fakta, Isu dan SAran Penyempurnaan BP TAPERA
Fakta, Isu dan SAran Penyempurnaan BP TAPERAFakta, Isu dan SAran Penyempurnaan BP TAPERA
Fakta, Isu dan SAran Penyempurnaan BP TAPERA
 
Tata kelola kolaboratif. Menata Kolaborasi Pemangku Kepentingan
Tata kelola kolaboratif. Menata Kolaborasi Pemangku KepentinganTata kelola kolaboratif. Menata Kolaborasi Pemangku Kepentingan
Tata kelola kolaboratif. Menata Kolaborasi Pemangku Kepentingan
 
Pedoman kepemimpinan bersama
Pedoman kepemimpinan bersama Pedoman kepemimpinan bersama
Pedoman kepemimpinan bersama
 
Memudahkan upaya kolaborasi beragam pemangku kepentingan
Memudahkan upaya kolaborasi beragam pemangku kepentinganMemudahkan upaya kolaborasi beragam pemangku kepentingan
Memudahkan upaya kolaborasi beragam pemangku kepentingan
 
MAKALAH. Bekerja dari Rumah (working from home). Menuju Tatanan Baru Era Covi...
MAKALAH. Bekerja dari Rumah (working from home). Menuju Tatanan Baru Era Covi...MAKALAH. Bekerja dari Rumah (working from home). Menuju Tatanan Baru Era Covi...
MAKALAH. Bekerja dari Rumah (working from home). Menuju Tatanan Baru Era Covi...
 
Bekerja jarak jauh (telecommuting/Working from home/WFH). Konsep-Penerapan-Pe...
Bekerja jarak jauh (telecommuting/Working from home/WFH). Konsep-Penerapan-Pe...Bekerja jarak jauh (telecommuting/Working from home/WFH). Konsep-Penerapan-Pe...
Bekerja jarak jauh (telecommuting/Working from home/WFH). Konsep-Penerapan-Pe...
 
PRESENTATION. Public Lecture "Jakarta's Response to COVID 19: Strategy-Lesson...
PRESENTATION. Public Lecture "Jakarta's Response to COVID 19: Strategy-Lesson...PRESENTATION. Public Lecture "Jakarta's Response to COVID 19: Strategy-Lesson...
PRESENTATION. Public Lecture "Jakarta's Response to COVID 19: Strategy-Lesson...
 
Bekerja jarak jauh (telecommuting). Konsep, penerapan dan pembelajaran
Bekerja jarak jauh (telecommuting). Konsep, penerapan dan pembelajaranBekerja jarak jauh (telecommuting). Konsep, penerapan dan pembelajaran
Bekerja jarak jauh (telecommuting). Konsep, penerapan dan pembelajaran
 
LAPORAN. Memori Akhir Jabatan Koordinator Pelaksanaan Program Strategi Ketaha...
LAPORAN. Memori Akhir Jabatan Koordinator Pelaksanaan Program Strategi Ketaha...LAPORAN. Memori Akhir Jabatan Koordinator Pelaksanaan Program Strategi Ketaha...
LAPORAN. Memori Akhir Jabatan Koordinator Pelaksanaan Program Strategi Ketaha...
 
Laporan. Pelaksanaan Kegiatan Pelaksana Tugas Deputi Gubernur DKI Jakarta bid...
Laporan. Pelaksanaan Kegiatan Pelaksana Tugas Deputi Gubernur DKI Jakarta bid...Laporan. Pelaksanaan Kegiatan Pelaksana Tugas Deputi Gubernur DKI Jakarta bid...
Laporan. Pelaksanaan Kegiatan Pelaksana Tugas Deputi Gubernur DKI Jakarta bid...
 
Laporan. Pelaksanaan Kegiatan Kedeputian Gubernur DKI Jakarta bidang Tata Rua...
Laporan. Pelaksanaan Kegiatan Kedeputian Gubernur DKI Jakarta bidang Tata Rua...Laporan. Pelaksanaan Kegiatan Kedeputian Gubernur DKI Jakarta bidang Tata Rua...
Laporan. Pelaksanaan Kegiatan Kedeputian Gubernur DKI Jakarta bidang Tata Rua...
 
Presentation. Collaboration Towards A Resilient Jakarta
Presentation. Collaboration Towards A Resilient JakartaPresentation. Collaboration Towards A Resilient Jakarta
Presentation. Collaboration Towards A Resilient Jakarta
 
Pengenalan konsep saleh sosial dalam pembangunan sanitasi
Pengenalan konsep saleh sosial dalam pembangunan sanitasiPengenalan konsep saleh sosial dalam pembangunan sanitasi
Pengenalan konsep saleh sosial dalam pembangunan sanitasi
 
Suplemen HUD Magz Edisi 5 /2015. Kota BATAM Menyongsong MEA 2015
Suplemen HUD Magz Edisi 5 /2015. Kota BATAM Menyongsong MEA 2015Suplemen HUD Magz Edisi 5 /2015. Kota BATAM Menyongsong MEA 2015
Suplemen HUD Magz Edisi 5 /2015. Kota BATAM Menyongsong MEA 2015
 

Prakualifikasi dan Proses Pengadaan

  • 1. Republic of Indonesia State Ministry of National Development Planning/ National Development Planning Agency Asian Development Bank Technical Advisory Services Infrastructure Reform Sector Development Project (IRSDP) Loan ADB No. 2264-INO (SF) Mohammad Zulfikar Dachlan 22 Agustus 2013 Prakualifikasi dan Proses Pengadaan
  • 2. PENGADAAN KPS denganPENGADAAN KPS dengan PENGADAAN BARANG/JASAPENGADAAN BARANG/JASA Pengadaan KPS adalah Proses Pengadaan untuk mendapatkan Badan Usaha yang akan melakukan kerjasama dengan Pemerintah dalam Penyediaan Infrastruktur (Perpres 67 Tahun 2005 beserta perubahannya) Pengadaan Barang/Jasa adalah Pengadaan untuk mendapatkan barang/jasa yang dibutuhkan oleh Pemerintah (Perpres 54 Tahun 2010 beserta perubahannya)
  • 3. PERSIAPAN PENGADAAN • Membentuk panitia pengadaan – Ganjil, minimal 5 orang – Para anggota menguasai: • Tata cara pengadaan (ULP, bagian pengadaan, bagian logistik) • Ruang lingkup proyek (Bappeda, SKPD) • Hukum perjanjian dan peraturan-perundangan (bagian hukum) • Aspek teknis (SKPD) • Aspek keuangan (bagian keuangan, badan keuangan daerah) – Dapat menggunakan tenaga profesional • Penyusunan jadwal Prakualifikasi • Penyusunan pengumuman Prakualifikasi • Penyusunan Dokumen Prakualifikasi
  • 4. KEGIATAN PANITIA PENGADAAN • Penyusunan Jadwal pengadaan dan konsep pengumuman pengadaan • Penyusunan Dokumen Prakualifikasi • Penyusunan HPS • Penyusunan Dokumen Pelelangan Umum • Penjajakan minat pasar (market sounding) • Melaksanakan proses pengadaan
  • 5. PENGERTIAN PRAKUALIFIKASIPENGERTIAN PRAKUALIFIKASI • Prakualifikasi adalah proses seleksi para calon investor yang menghasilkan daftar pendek (short list) calon investor untuk mengikuti proses pelelangan (competitive bidding); • Prakualifikasi merupakan kegiatan setelah PJPK mengidentifikasi proyek dan menyusun pra-studi kelayakan yang sudah memenuhi persyaratan teknis, ekonomis, keuangan, sosial, dan lingkungan yang telah ditentukan.
  • 6. TUJUAN PRAKUALIFIKASITUJUAN PRAKUALIFIKASI Mendapatkan calon Badan Usaha yang akan berkerjasama dengan pemerintah yang memiliki kemampuan manajemen, teknis dan keuangan untuk melaksanakan proyek dengan baik dan handal sehingga layak diikutsertakan dalam proses pelelangan yang terbuka dan kompetitif pada langkah berikutnya.
  • 7. KETENTUAN UMUMKETENTUAN UMUM PRAKUALIFIKASIPRAKUALIFIKASI • Transparan, kompetitif dan bertanggung jawab (accountable); • Peserta: Badan Usaha Nasional/Asing dengan ijin operasi di Indonesia; • BU: berdiri sendiri maupun patungan/konsorsium; • BU konsorsium, keanggotaannya dapat mencakup: o Penyandang dana/ekuitas; o Operator; o Kontraktor; o Konsultan;
  • 8. TATA CARA PRAKUALIFIKASI (1) 1. Pengumuman Prakualifikasi, memuat paling kurang – Nama dan alamat PJPK/panitia pengadaan – Uraian singkat proyek – Perkiraan kasar nilai proyek – Syarat- syarat calon peserta pengadaan – Tempat dan waktu pengambilan Dokumen Prakualifikasi – Minimal pada 1 media cetak nasional dan 1 media cetak lokal, plus website PJPK – untuk proyek yang mungkin diminati asing, pengumuman dapat melalui media cetak internasional
  • 9. TATA CARA PRAKUALIFIKASI (2) 2. pendaftaran calon Peserta Pengadaan 3. calon Peserta menyampaikan dokumen pernyataan minat (expression of interest) dan mengambil Dokumen Prakualifikasi 4. calon Peserta menyampaikan Dokumen Prakualifikasi 5. evaluasi dan klarifikasi Dokumen Prakualifikasi. 6. penetapan daftar calon Peserta lulus prakualifikasi 7. pengesahan hasil prakualifikasi 8. pengumuman hasil prakualifikasi
  • 10. TATA CARA PRAKUALIFIKASI (3) 9. pengajuan sanggahan/keberatan dalam jangka waktu 7 (tujuh) hari 10. penelitian dan tindak lanjut atas sanggahan 11. evaluasi ulang bila sanggahan/keberatan terbukti benar 12. Panitia Pengadaan mengumumkan hasil evaluasi ulang 13. bila Calon yang lulus kurang dari 3 (tiga) dilakukan prakualifikasi ulang 14. yang telah lulus prakualifikasi tidak perlu ikut prakualifikasi ulang 15. pengumuman prakualifikasi ulang dengan mengundang Calon baru
  • 11. BAGAN ALIR PROSES PRAKUALIFIKASIBAGAN ALIR PROSES PRAKUALIFIKASI
  • 12. No. Kegiatan Durasi 1. Pengumuman Prakualifikasi/ Iklan media cetak 1-7 Hari 2. Pengambilan Dokumen Prakualifikasi 1-2 Minggu 3. Penjelasan Dokumen Prakualifikasi 1 Hari 4. Penerbitan dan Penyampaian Adendum Dokumen Prakualifikasi 1-2 Minggu 5. Batas Akhir Waktu Pemasukan Isian Dokumen Prakualifikasi 4-6 Minggu   6. Proses Evaluasi Dokumen Prakualifikasi 2-4 Minggu   Pengumuman Hasil Prakualifikasi 1 Hari   Akhir Masa Sanggah 2 Minggu 7. 8. KERANGKA WAKTU TENTATIF PROSESKERANGKA WAKTU TENTATIF PROSES PRAKUALIFIKASIPRAKUALIFIKASI
  • 13. CONTOH PENGUMUMAN PRAKUALIFIKASI PEMERINTAH KOTA BANDUNG REPUBLIK INDONESIA PENGUMUMAN PRAKUALIFIKASI PENGADAAN PEMBANGUNAN INFRASTRUKTUR PENGOLAHAN SAMPAH BERBASIS TEKNOLOGI RAMAH LINGKUNGAN MELALUI MEKANISME KERJASAMA PEMERINTAH DAERAH DENGAN BADAN USAHA Panitia Pengadaan Badan Usaha Pemerintah Kota Bandung Republik Indonesia, mengumumkan Prakualifikasi (Pre-Qualification/PQ) dalam rangka pengadaan Badan Usaha/Konsorsium Nasional maupun Internasional untuk merancang, membangun, membiayai dan mengoperasikan Infrastruktur Pengolahan Sampah Berbasis Teknologi Ramah Lingkungan (Proyek). Pemerintah Kota Bandung merencanakan untuk membangun infrastruktur yang dapat mengolah sampah minimal 700 ton sampah per hari dengan teknologi waste to energy berupa incinerator. Perkiraan nilai proyek adalah sebesar Rp. 622.484.000.000,- (Enam Ratus Dua Puluh Dua Milyar Empat Ratus Delapan Puluh Empat Juta Rupiah). Proyek ini merupakan Proyek Kerjasama Pemerintah Daerah dengan Badan Usaha atas Prakarsa Badan Usaha (Unsolicited). Proses Pengadaan akan dilakukan sesuai dengan Peraturan Presiden No. 67/2005 jo Peraturan Presiden No. 13/2010 jo Peraturan Presiden No. 56/2011. Dokumen Prakualifikasi dapat diambil di Sekretariat Panita Pengadaan dengan alamat sebagaimana tercantum di bawah pada hari kerja dari tanggal 18 s/d 31 Juli 2012 pukul 10.00 – 14.00 WIB. Persyaratan pengambilan dokumen adalah sbb: 1.  Membawa Surat Pernyataan Minat (Expression of Interest) yang ditandatangani oleh Direktur Utama atau pejabat lain yang berwenang; 2.  Menunjukkan Surat Izin Usaha Asli dan menyerahkan copynya; 3.  Pendaftaran dan pengambilan dokumen dilakukan oleh Direktur Utama atau Kuasanya dengan membawa Surat Kuasa dengan bermaterai Rp. 6000 dan menunjukkan identitas diri asli dan menyerahkan copynya. Bandung, 11 Juli 2012 Panitia Pengadaan Badan Usaha PEMERINTAH KOTA BANDUNG SEKRETARIAT JALAN SADANG TENGAH 4-6, SADANG SERANG, BANDUNG, JAWA BARAT Telepon: +62 22 2514327 Email: wte_bandung@gmail.com
  • 14. • Dokumen Prakualifikasi paling sedikit memuat – Penjelasan singkat proyek – Format dokumen pernyataan minat (expression of interest) – Instruksi kepada Peserta Prakualifikasi – Persyaratan kualifikasi calon peserta pengadaan – Jadwal pelaksanaan – Tata cara penilaian prakualifikasi • Dokumen prakualifikasi ditetapkan oleh PJPK HAL-HAL POKOK YANG HARUS ADAHAL-HAL POKOK YANG HARUS ADA DALAM DOKUMEN PRAKUALIFIKASIDALAM DOKUMEN PRAKUALIFIKASI
  • 15.  Ringkasan Proyek (Project Digest): Tujuan dan lokasi proyek, indikator kinerja (target teknis dan standar pelayanan), lingkup pekerjaan, perkiraan kebutuhan investasi, bentuk dan waktu kerjasama, kelayakan finansial, dampak lingkungan, manfaat proyek, jumlah penerima manfaat langsung, pengaturan kelembagaan, dll.  Uraian Lingkup Kegiatan Proyek, mencakup:  Pekerjaan pembangunan  perencanaan s.d commisioning;  Pekerjaan mengoperasikan  minimum standar operasi;  Pekerjaan pendukung  jangka pendek dan jangka panjang (asuransi, pemeliharaan, penggantian dll);  Pekerjaan pelayanan  layanan kepada masyarakat, peningkatan cakupan & kualitas pelayanan, reporting;  Pendanaan  indikasi kesiapan Badan Usaha mendanai kegiatan proyek KPS. URAIAN SINGKAT PROYEKURAIAN SINGKAT PROYEK
  • 16. KRITERIA PENILAIAN • Kriteria Administrasi • Kriteria Bisnis • Kriteria Keuangan • Kriteria Teknis • Kriteria Lainnya
  • 17. KRITERIA ADMINISTRASI • Keabsahan izin-izin • Akta pendirian dan anggaran dasar • NPWP • Kewenangan utk menandatangani perjanjian • Susunan direksi dan dewan komisaris • Surat pernyataan calon Peserta Pengadaan tidak sedang dalam pengampuan, tidak sedang dipailitkan, kegiatan usahanya tidak sedang dihentikan, dan/atau tidak sedang menjalani perkara pidana. Utk badan hukum asing, dilegalisasi notaris dan dikonsularisasi oleh perwakilan RI setempat • Komitmen Konsorsium • Company Profile
  • 18. KRITERIA BISNIS • Rincian setidaknya sejumlah proyek (mis: 1-2 Proyek) yang sejenis yang telah mencapai pemenuhan pembiayaan dalam kurun waktu tertentu (mis:10 tahun) dimana setidaknya 1 (satu) dari anggota konsorsium telah menginvestasikan sejumlah modalnya (mis: minimal 1/3 -1 kali kebutuhan ekuitas dalam Proyek tersebut) • Rincian setidaknya sejumlah proyek sejenis dalam kurun waktu tertentu dimana setidaknya 1 (satu) anggota konsorsium berhasil mendapatkan pinjaman dalam jumlah tertentu.
  • 19. KRITERIA KEUANGAN • Laporan keuangan 3 tahun terakhir yang telah diaudit • Surat dukungan keuangan dari bank • Surat dukungan dari anggota konsorsium • Kekayaan Bersih Perusahaan: – Umumnya 2-5 kali dari persyaratan ekuitas minimum untuk pembiayaan Proyek (konsisten selama 3 tahun anggaran terakhir).
  • 20. KRITERIA TEKNIS : O&M • Peserta telah memiliki pengalaman sukses operasional dan pemeliharaan minimal sejumlah proyek sejenis yang telah berjalan paling tidak selama kurun waktu tertentu dalam beberapa tahun terakhir; atau • Peserta telah menandatangani paling tidak sejumlah kontrak O&M dengan satu atau lebih kontraktor O&M untuk operasi dan pemeliharaan setidaknya sejumlah proyek sejenis yang memenuhi syarat tersebut di atas. • Daftar proyek yang memenuhi persyaratan sebagaimana kriteria tersebut adalah proyek dimana Peserta memiliki kendali terhadap kepemilikan ketika kegiatan O&M berlangsung, atau ketika jasa O&M diadakan berdasarkan kontrak O&M.
  • 21. KRITERIA TEKNIS : EPC • Peserta telah memiliki pengalaman sukses EPC (Engineering Procurement and Construction) minimal sejumlah proyek sejenis yang telah berjalan paling tidak selama kurun waktu tertentu dalam beberapa tahun terakhir; atau • Peserta telah menandatangani paling tidak sejumlah kontrak EPC dengan satu atau lebih kontraktor EPC untuk EPC setidaknya sejumlah proyek sejenis yang memenuhi syarat tersebut di atas. • Daftar proyek yang memenuhi persyaratan sebagaimana kriteria tersebut adalah proyek dimana Peserta memiliki kendali terhadap kepemilikan ketika kegiatan EPC berlangsung, atau ketika jasa EPC diadakan berdasarkan
  • 22. KRITERIA LAINNYA • Masing-masing Peserta tidak terlibat dalam Perselisihan Material Lainnya terhadapnya yang belum terselesaikan selama 5 (lima) tahun terakhir. • Peserta berpartisipasi secara langsung dalam Proses Prakualifikasi pada lebih dari 1 peserta
  • 23. Dokumen Pengadaan (RFP)Dokumen Pengadaan (RFP) Digunakan sebagai pedoman : - Informasi mengenai proyek - Tata Cara Pemasukan Penawaran - Persyaratan Administrasi, Teknis dan Biaya - Tata Cara Evaluasi Penawaran - Konsep Perjanjian Kerjasama 23
  • 24. Isi Dokumen PengadaanIsi Dokumen Pengadaan • Undangan kepada Peserta Pengadaan • Lingkup Kerja • Persyaratan bahasa dalam dokumen • Tata cara penyampaian (penyampulan, batas akhir waktu) • Prosedur pembukaan, klarifikasi, pemeriksaan kelengkapan, koreksi dan konversi • Sistem Evaluasi • Penyertaan dokumen pra-studi kelayakan* – termasuk rancang bangun awal dan spesifikasi teknis • Spesifikasi keluaran* • Naskah perjanjian kerjasama* • Bentuk, masa berlaku dan besaran surat jaminan penawaran dan jaminan pelaksanaan • Surat Perjanjian Kerahasiaan • Usulan penawaran alternatif* • Isi dan format Dokumen Penawaran 24 *: Lain dari pengadaan biasa
  • 25. Isi Dokumen PengadaanIsi Dokumen Pengadaan • Bila banyak data pendukung, sebaiknya disediakan Data Room (bisa Data Room elektronik). Data lain yg mungkin dibutuhkan BU: – Dalam hal pengambilalihan layanan yang sudah ada: • Kondisi aset yang diambil alih • Data SDM – Survei Geoteknik – Survei kualitas dan kuantitas air baku – Standar teknis yang harus dipenuhi – Status pengadaan tanah – Status perizinan (Analisa Dampak Lingkungan, izin pengambilan air, dll) • Perlu ada penolakan (disclaimer) terhadap keabsahan data dan bahwa BU perlu memverifikasi data sendiri 25
  • 26. Penjelasan Pengadaan danPenjelasan Pengadaan dan Komunikasi dengan PesertaKomunikasi dengan Peserta • Penjelasan harus cermat dan seksama dan memberi keyakinan atas kompentesi Pemerintah menjalankan proses pengadaan • Dapat dilanjutkan dengan peninjauan lapangan • Masukan atas konsep Perjanjian Kerjasama (PK) dapat dilakukan dalam pertemuan secara terpisah • Masukan atas PK dituangkan dalam Berita Acara • Konsep Final Perjanjian Kerjasama disampaikan sebelum batas akhir pemasukkan dokumen penawaran – Cukup waktu perlu diberikan kepada Peserta untuk mencerminkan alokasi risiko di PK dalam dalam Usulan Keuangan • Permintaan klarifikasi dan jawabannya dapat dilakukan secara tertulis • Dari BU atas dokumen pengadaan • Dari Pemerintah atas dokumen penawaran. Klarifikasi tidak boleh merubah substansi dokumen • Proses yang interaktif dapat membantu kualitas dokumen penawaran BU 26
  • 27. Penyampaian Dokumen PenawaranPenyampaian Dokumen Penawaran • Cukup waktu harus diberikan kepada BU untuk menyiapkan dokumen penawaran yang baik dan rinci – Tergantung kompleksitas proyek (3-4 bulan) • Metoda 2 sampul (keuangan dan teknis) • Penutupan batas waktu harus disaksikan para peserta 27
  • 28. Isi Dokumen Penawaran – UsulanIsi Dokumen Penawaran – Usulan TeknisTeknis • Pendekatan proyek • Manejemen Proyek, termasuk hubungan dengan subkontraktor, struktur organisasi dan CV semua staf utama, pada tahap: – Pemenuhan Kondisi Pendahuluan – Konstruksi – Operasi dan Pemeliharaan – Mendekati akhir perjanjian • Rencana konstruksi • Rencana operasional – Rencana operasional dan pemeliharaan – Pemilihan teknologi (bila berlaku) 28
  • 29. Isi Dokumen Penawaran – UsulanIsi Dokumen Penawaran – Usulan TeknisTeknis • Inovasi • Pengelolaan lingkungan • Sosialisasi pada masyarakat • Hubungan dengan pelanggan (bila berlaku) • Term sheet perjanjian kerjasama antara BU dan subkontraktor – Risiko yang dialihkan Pemerintah kepada BU perlu dialihkan kepada subkontraktor • Hal lain tergantung proyek 29
  • 30. Isi Dokumen Penawaran – UsulanIsi Dokumen Penawaran – Usulan KeuanganKeuangan Terdiri dari 3 bagian: 1. Struktur dan Komitmen Pembiayaan – Komitmen pembiayaan tidak selalu disaratkan tapi direkomendasikan supaya implementasi tidak tertunda terlalu lama dan supaya keperluan peminjam tercermin dalam harga dan perjanjian kerjasama 1. Model Keuangan (hard copy dan soft copy) 2. Kapasitas Keuangan 30
  • 31. Isi Dokumen Penawaran – Usulan KeuanganIsi Dokumen Penawaran – Usulan Keuangan 1. Struktur dan Komitmen Pembiayaan • Gambaran Umum Struktur Pembiayaan – Debt:Equity ratio – Jenis pembiayaan (Project Finance or Corporate Finance) – Security yang dibutuhkan • Pinjaman – Commitment Letter dari pemberi pinjaman – Term sheet yang rinci (besar pinjaman, suku bunga, jangka waktu pinjaman, komitment fee, besar DSCR minimum) – Teknis mitigasi risiko dan biaya instrumennya (misalnya hedging) • Bila digunakan floating rate • Bila pinjaman dalam mata uang lain dan penerimaan • Bila banyak komponen impor • Ekuitas – Jenis ekuitas (ekuitas murni atau pinjaman dari pemegang saham) – Bagaimana masing-masing peserta ekuitas akan membiayai kontribusi ekuitas – Tingkat pengembalian yang disyaratkan 31
  • 32. Isi Dokumen Penawaran – Usulan KeuanganIsi Dokumen Penawaran – Usulan Keuangan 2. Model Analisa Keuangan • Soft copy diperlukan untuk mengerti perhitungan BU dan juga sebagai “base case” bila ada perubahan di masa yad • Perlu ada keseragaman agar dapat dilakukan perbandingan antara 3 peserta dan dengan HPS – Format yang disyaratkan – Unit waktu (mis. bulanan utk masa konstruksi dan semi- tahunan selama masa operasi) – Base date ditentukan (mis. 1 Feb 2012) – Riil dan nominal 32
  • 33. Isi Dokumen Penawaran – Usulan KeuanganIsi Dokumen Penawaran – Usulan Keuangan 3. Kapasitas Keuangan • Untuk setiap anggota konsorsium dan subkontraktor, laporan keuangan yang sudah diaudit untuk x (mis 3) tahun terakhir • Net Worth (assets minus liabilities) 33
  • 34. Pembukaan Dokumen PenawaranPembukaan Dokumen Penawaran • Disaksikan sekurangnya 2 wakil peserta • Bila tidak ada saksi, ditunda sampai batas akhir waktu yang ditentukan • Bila tetap tidak ada saksi, dapat dilakukan saksi dari luar yang ditunjuk secara tertulis oleh Panitia • Panitia meneliti isi kotak dan jumlah sampul yang masuk • Pembukaan dokumen dilakukan sesuai ketentuan • Panitia di hadapan peserta membacakan kelengkapan dokumen tiap peserta • Panitia dapat menggugurkan Peserta yang dokumennya tidak lengkap • Dokumen penawaran diparaf minimum 2 wakil peserta • Panitia membuat BAP Penawaran dan ditandatangani peserta 34
  • 35. Evaluasi Administrasi, Teknis dan KeuanganEvaluasi Administrasi, Teknis dan Keuangan 35 Penilaian Usulan Teknis Skor ≥ X atau memenuhi persyaratan min. Buka Amplop 2 Usulan Keuangan Penilaian Aspek Keuangan Buka Amplop 1 Usulan Administratif Teknis Responsif Secara Administratif Gabungan Usulan Teknis dan Usulan Keuangan berdasarkan bobot (mis 70 : 30) Ranking berdasarkan Nilai Gabungan Penetapan calon pemenang dan cadangan Masa sanggah (7 hari) Penetapan Pemenang T T Y Y
  • 36. Evaluasi AdministrasiEvaluasi Administrasi Mengevaluasi adanya dan kelengkapan • Surat penawaran • Jaminan penawaran • Proposal Teknis • Proposal Keuangan 36
  • 37. Evaluasi Usulan TeknisEvaluasi Usulan Teknis • Kemampuan dan kelengkapan hal berikut untuk mencapai Spesifikasi Keluaran: – Pendekatan umum – Rencana konstruksi – Rencana operasi dan pemeliharaan – Sumber daya manusia – Pengelolaan lingkungan – Hubungan dengan pelanggan • Dapat ditambah atau dikurangi sesuai dengan karakteristik proyek 37
  • 38. Evaluasi Usulan KeuanganEvaluasi Usulan Keuangan Parameter yang dapat digunakan untuk harga/tarif tergantung jenis proyek, a.l: •Harga yang dibayar Pemerintah •Pembayaran oleh BU – Kombinasi pembayaran di awal dan pembayaran di masa depan yang didiskonto (NPV) •Tarif ke pengguna – Mana yang menawarkan tariff terkecil 38
  • 39. Penetapan PemenangPenetapan Pemenang • Berdasarkan hasil evaluasi, Panitia menetapkan 1 calon pemenang dan 2 cadangan • Bila tidak ada sanggahan dalam 7 hari, pemenang ditetapkan 39
  • 40. Penetapan PemenangPenetapan Pemenang • Bila calon pemenang mengundurkan diri dg alasan yang tidak dapat diterima: – jaminan penawaran dicairkan – tidak diperkenankan mengikuti KPS selama 2 th • Ditetapkan calon pemenang kedua dari calon cadangan • Bila calon pemenang kedua mengundurkan diri, berlaku seperti di atas dan seterusnya 40
  • 41. Bila hanya 1 Peserta PengadaanBila hanya 1 Peserta Pengadaan • Proses Pengadaan dilanjutkan dan dinyatakan sebagai penawar tunggal • Dilakukan proses negosiasi terhadap peserta pengadaan 41

Notas do Editor

  1. PRINSIP PELELANGAN TRANSPARANS - IKOMPETITIF - ACCOUNTABLE Landasan: “Win – Win – Win Solution” “ Win” bagi Masyarakat (Masyarakat terlayani dengan baik dan dengan harga terjangkau); “ Win” BUS dapat berpartisipasi dalam kegiatan pembangunan dan atau pengelolaan pelayanan umum dengan keuntungan yang memadai “ Win” bagi Pemerintah Kota/Kabupten :Tugas dan fungsi Pemda dalam melayani Masyarakat terpenuhi, cakupan pelayanan meningkat, serta mendapat bagian pendapatan dari hasil KPS, APBD efisien
  2. Hal yang ada bintangnya dan “dibold” adalah hal yang mungkin lain dari proses pengadaan biasa
  3. Banyak waktu diperlukan untuk: menyiapkan financial model yg rinci, menyusun rencana konstruksi dan operasional, menyusun tim, menyiapkan perjanjian subkontraktor, melakukan due dilligence.
  4. Kalau laporan keuangan yang sudah diaudit sudah lama (mis lebih dari 9 bulan), maka dapat diminta draft laporan keuangan atau Management Accounts Bila ada parent company yang menggaransi anggotanya, maka diperlukan juga laporan keuangan dari “parent” tersebut