SlideShare uma empresa Scribd logo
1 de 30
5
4
3
2
1
ANGGOTA KELOMPOK
Dhea Aprelia Vebinda (04)
Era Repsi (07)
Nur Rina Martyas Ningrum (22)
Pandu Prana Dewa (23)
KERAJAAN
PANJALU
1. SEJARAHKERAJAANPANJALU
2. KERAJAANPANJALUDALAMBIDANGPOLITIK
3. KERAJAANPANJALUDALAMBIDANG
EKONOMI
4. KERAJAANPANJALUDALAMBIDANGSOSIAL-
BUDAYA
SEJARAH
KERAJAAN PANJALU
Panjalu adalah sebuah kerajaan bercorak Hindu
yang terletak di ketinggian 731 m dpl dan berada
kaki Gunung Sawal (1764 m dpl) Jawa Barat.
Posisi Panjalu dikelilingi oleh benteng alamiah
berupa rangkaian pegunungan , dari sebelah
selatan dan timur berdiri kokoh Gunung Sawal
yang memisahkannya dengan wilayah Galuh,
bagian baratnya dibentengi oleh Gunung
Cakrabuana yang dahulu menjadi batas dengan
Kerajaan Sumedang Larang dan di sebelah
utaranya memanjang Gunung Bitung yang
menjadi batas Kabupaten Ciamis dengan
Majalengka yang dahulu merupakan batas Panjalu
dengan Kerajaan Talaga.
Kerajaan kediri merupakan kelanjutan dari kerajaan Medang Kamulan ( 10 – 11
M ). Yang dibangun oleh Mpu Sindok pada tahun 947 di sekitar sungai Brantas
dengan ibukotanya Watan Mas.
Batas wilayah kekuasaannya meliputi :
- Pasuruan ( sebelah Timur ) - Nganjuk ( sebelah Barat )
- Malang ( sebelah Barat ) - Surabaya ( sebelah Utara )
Menurut Prasasti Calcuta ( 1021 M ) yang dibuat oleh Airlangga, raja-raja yang
memerintah di kerajaan Medang kamulan setelah Mpu Sindok yaitu
Dharmawangsa ( 992 – 1017 M ). Raja ini pernah memperluas kerajaannya ke
barat ( Sriwijaya ), kemudian Airlangga ( menantu Dharmawangsa ).
Pada masa pemerintahan Airlangga keadaan pemerintahan sebagai berikut :
- Ibu kota kerajaan dipindah ke Kahuripan.
- Pada tahun 1041 M Kerajaan dipecah menjadi dua ( untuk menghindari
perang saudara ) yang dilakukan oleh Mpu Barada yaitu :
BIDANG POLITIK
Keadaan politikKERAJAANPANJALU dapat
diketahuidenganjelas, terbukti dengan
ditemukannya silsilah raja-raja yang pernah
memerintah.
1. Raja MapanjiGarasakan
(1042 M – 1052 M)
Keadaan pemerintahan :
• Tetap memakai lambang
kerajaan Airlangga yaitu
“Garuda Mukha”
• Terjadi perang saudara
antara Panjalu dengan
Jenggala.
2. Raja MapanjiAlanjung
( 1042 – 1059 M)
Keadaan
pemerintahan
tidak
Jelas.
3. SriMaharaja Somarotsaha
(1059 M)
Keadaan pemerintahannya :
Peperangan antara Panjalu dengan
Jenggala masih tetap berlangsung
4. Raja Bameswara
(1116 M – 1135 M )
• Merubah lencana
kerajaan berupa
tengkorak
bertaring diatas
bulan sabit,
yang disebut
“Candrakapala”
5. Raja Jayabaya
(1135 – 1159 M )
Keadaan pemerintahannya :
• Menggunakan lencana
kerajaan berupa lencana
“Narasinga”
• Memperoleh kemenangan
dalam peperangan melawan
Jenggala
• Memerintahkan Mpu Sedah
untuk mengubah kakawin
“Barata Yudha”
(mengenang kemenangan
melawan Jenggala ) yang
kemudian dilanjutkan oleh
Mpu Panuluh ( 1157 M).
• Hasil karya Mpu Panuluh yang
6. Raja Saeweswara
(1159 – 1169 M )
- Keadaan
pemerintahannya
tidak banyak
diketahui
- Memakai lencana
kerajaan yang berupa
Ganesa
7. Raja Kameswara
(1182 – 1185 M )
Keadaan pemerintahannya :
• Ditulis kitab kakawin Smaradahana oleh Mpu
Darmaja ( berisi pemujaan terhadap raja ) kitab
Lubdaka dan Wertasancaya oleh Mpu Tan
Akung.
• Kitab Lubdaka berisi kisah seorang pemburu
yang akhirnya masug surga dan Wertasancaya
berisi : cara mempelajari tembang Jawa.
8. Raja Kertajaya
(1185 M – 1222 M )
Keadaan pemerintahan :
• Terjadi pertentangan antara Brahmana dengan
Raja Kertajaya ( para Brahmana menolak
menyembah raja sebagai dewa )
• Brahmana meminta perlindungan kepada Ken
Arok
( digunakan oleh Ken Arok untuk memberontak
kepada Kertajaya)
• Terjadi pertempuran di Ganter ( Ken Arok
berhasil mengalahkan Raja Kertajaya )
Keadaan pemerintahan kerajaan Panjalu secara umum :
• Raja dibantu oleh : 3 orang putra raja dan 4 pejabat
kerajaan yang bergelar Rakyan ( Mereka secara bersama -
sama mengurus pemerintahan seperti para menteri di
Cina ).
• Memiliki lebih dari 300 pejabat sipil yang bertugas dan
mencatat semua penghasilan kerajaan
• Terdapat 1000 pegawai rendahan yang bertugas
mengurusi benteng dan parit kota, perbendaharaan
kerajaan, gudang persediaan makanan kerajaan dari
keprajuritan
KEHIDUPAN EKONOMI
Kehidupan Kerajaan Panjalu menjadi teratur. Rakyat hidup makmur. Mata
pencarian yang penting adalah pertanian dengan hasil utamanya padi.
Pelayaran dan perdagangan juga berkembang. Hal ini ditopang oleh
angkatan laut Panjalu yang cukup tangguh. Armada laut Panjalu mampu
menjamin keamanan perairan nusantara. Di Panjalu telah ada senopati
Sarwajala (panglima angkatan laut). Bahkan Sriwijaya yang pernah
mengakui kebesaran Panjalu, yang telah mampu mengembangkan
pelayaran dan perdagangan. Barang perdagangan di Panjalu antara lain,
emas, perak, gading, kayu cendana, dan pinang. Kesadaran rakyat tentang
pajak sudah tinggi. Rakyat menyerahkan barang atau sebagian hasil
buminya kepada pemerintahDi Alar pembayaran uang perak dan emas.
KEHIDUPAN SOSIAL
Menurut berita Cina, dan kitab Ling-wai-tai-
ta diterangkan bahwa dalam kehidupan
sosial sehari-hari rakyat KERAJAAN
PANJALU adalah sebagai berikut :
1. Memakai kain sampai bawah lutut dan rambutnya diurai.
2. Rumah-rumah mereka bersih dan teratur, sebagian besar
lantainya adalah ubin yang berwarna kuning dan hijau.
3. Dalam perkawinan, keluarga pengantin wanita menerima
mas kawin berupa emas.
4. Rajanya memakai pakaian sutera, memakai sepatu, dan
perhiasan emas. Sedang untuk ratu rambutnya disanggul
ke atas.
5. Jika berpergian, Raja naik gajah atau kereta yang diiringi
oleh 500 sampai 700 prajurit.
6. Hukuman yang dilaksanakan bagi pelanggar aturan ada 2
macam yaitu hukuman denda dan hukuman mati terutama
untuk pencuri dan perampok
7. Kalau sakit rakyat tidak mencari obat, tetapi cukup
memuja dewa
8. Hubungan sosial masyarakatnya sangat erat.
KEHIDUPAN SOSIAL
KEHIDUPAN BUDAYA
Pada zaman Kerajaan Panjalu kebudayaan
berkembang dengan sangat pesat terutama
bidang
sastra, sedang seni pahat dan seni bangunan
jarang ditemukan.
1. Kitab-Kitab Sastra
1. Kitab Baratayuda
Kitab baratayuda ditulis
pada zaman
jayabaya,untuk
memberikan gambaran
terjadinya perang saudara
antara panjalu melawan
jenggala.perang saudara itu
di gambarkan dengan
perang antara kurawa
dengan pandawa yang
masing- masing
merupakan keturunan
barata.
2. Kitab Kresnayana
Kitab kresnayana ditulis
oleh empu triguna pada
zaman raja jayaswara.
Isinya mengenai perkawinan
antara kresna dan dewi
rukmini.
KEHIDUPAN BUDAYA
1. Kitab-kitab Sastra
3. Kitab Smaradhana
Kitab Smaradhana ditulis pada
zaman Raja Kameswari oleh
Mpu Darmaja. Isinya
menceritakan tentang sepasang
suami istri Smara dan Rati
yang menggoda Dewa Syiwa
yang sedang bertapa. Smara
dan Rail kena kutuk dan mati
terbakar oleh api atau dahana
karena kesaktian Dewa Syiwa.
Akan tetapi kedua suami istri
itu dihidupkan lagi dan
menjelma sebagai Kameswara
dan permaisurinya.
4. Kitab Lubdaka
Kitab Lubdaka ditulis oleh
Mpu Tanakung pada zaman
Raja Kameswara. Isinya
tentang seorang pemburu
bernama Lubdaka. Dia sudah
banyak membunuh. Pada suatu
ketika ia mengadakan
pemujaan yang istimewa
terhadap Syiwa sehingga
rohnya yang semestinya masuk
neraka menjadi masuk surga.
KEHIDUPAN BUDAYA
2. Seni Pewayangan
KEHIDUPAN BUDAYA
The End
The End
The End
The End
The End
The End
The End
The End
The End
The End
The End
The End
The End
The End
The End
The End
The End
The End
The End
The End

Mais conteúdo relacionado

Mais procurados

Presentasi Sejarah SMA kelas X Kerajaan Mataram islam
Presentasi Sejarah SMA kelas X Kerajaan Mataram islamPresentasi Sejarah SMA kelas X Kerajaan Mataram islam
Presentasi Sejarah SMA kelas X Kerajaan Mataram islamMeileni Nurhayati
 
Presentasi Sejarah Mataram Kuno SMA XI
Presentasi Sejarah Mataram Kuno SMA XI  Presentasi Sejarah Mataram Kuno SMA XI
Presentasi Sejarah Mataram Kuno SMA XI M-ia
 
Sejarah kerajaan majapahit , sejarah wajib kelas 10
Sejarah kerajaan majapahit , sejarah wajib kelas 10Sejarah kerajaan majapahit , sejarah wajib kelas 10
Sejarah kerajaan majapahit , sejarah wajib kelas 10ElisabethYesi
 
Sejarah Wajib - Kerajaan Majapahit (Kelas X)
Sejarah Wajib - Kerajaan Majapahit (Kelas X)Sejarah Wajib - Kerajaan Majapahit (Kelas X)
Sejarah Wajib - Kerajaan Majapahit (Kelas X)maghfiraputeri
 
Kerajaan Singasari
Kerajaan SingasariKerajaan Singasari
Kerajaan SingasariMuthia zahra
 
Letak kerajaan banten
Letak kerajaan bantenLetak kerajaan banten
Letak kerajaan bantenDinasti_Tiara
 
Kerajaan Kalingga atau Holing
Kerajaan Kalingga atau HolingKerajaan Kalingga atau Holing
Kerajaan Kalingga atau HolingMohamad Nur Faizi
 
Kerajaan mataram kuno XI IA 5
Kerajaan mataram kuno XI IA  5 Kerajaan mataram kuno XI IA  5
Kerajaan mataram kuno XI IA 5 Stella Bakti Lakka
 
Kelompok 7 Kerajaan Makassar (Sejarah kelas II SMA/MA ~ Kerajaan Islam di Ind...
Kelompok 7 Kerajaan Makassar (Sejarah kelas II SMA/MA ~ Kerajaan Islam di Ind...Kelompok 7 Kerajaan Makassar (Sejarah kelas II SMA/MA ~ Kerajaan Islam di Ind...
Kelompok 7 Kerajaan Makassar (Sejarah kelas II SMA/MA ~ Kerajaan Islam di Ind...Mulia Fathan
 
Kerajaan Hindu Buddha Bagian 1
Kerajaan Hindu Buddha Bagian 1Kerajaan Hindu Buddha Bagian 1
Kerajaan Hindu Buddha Bagian 1Rani Insani
 
Kerajaan pajajaran ready
Kerajaan pajajaran readyKerajaan pajajaran ready
Kerajaan pajajaran readygifariwk
 
Kerajaan -Kediri, Singasari, Majapahit, Buleleng, Tulang Bawang, dan Kota Kapur
Kerajaan -Kediri, Singasari, Majapahit, Buleleng, Tulang Bawang, dan Kota KapurKerajaan -Kediri, Singasari, Majapahit, Buleleng, Tulang Bawang, dan Kota Kapur
Kerajaan -Kediri, Singasari, Majapahit, Buleleng, Tulang Bawang, dan Kota KapurNurrachman Budi Mulya
 

Mais procurados (20)

Kerajaan buleleng
Kerajaan bulelengKerajaan buleleng
Kerajaan buleleng
 
kerajaan-mataram-kuno
kerajaan-mataram-kuno kerajaan-mataram-kuno
kerajaan-mataram-kuno
 
Presentasi Sejarah SMA kelas X Kerajaan Mataram islam
Presentasi Sejarah SMA kelas X Kerajaan Mataram islamPresentasi Sejarah SMA kelas X Kerajaan Mataram islam
Presentasi Sejarah SMA kelas X Kerajaan Mataram islam
 
Sejarah kerajaan bali
Sejarah kerajaan baliSejarah kerajaan bali
Sejarah kerajaan bali
 
Presentasi Sejarah Mataram Kuno SMA XI
Presentasi Sejarah Mataram Kuno SMA XI  Presentasi Sejarah Mataram Kuno SMA XI
Presentasi Sejarah Mataram Kuno SMA XI
 
Sejarah kerajaan majapahit , sejarah wajib kelas 10
Sejarah kerajaan majapahit , sejarah wajib kelas 10Sejarah kerajaan majapahit , sejarah wajib kelas 10
Sejarah kerajaan majapahit , sejarah wajib kelas 10
 
Kerajaan Mataram Islam
Kerajaan  Mataram  IslamKerajaan  Mataram  Islam
Kerajaan Mataram Islam
 
Kerajaan mataram islam
Kerajaan mataram islamKerajaan mataram islam
Kerajaan mataram islam
 
Sejarah Wajib - Kerajaan Majapahit (Kelas X)
Sejarah Wajib - Kerajaan Majapahit (Kelas X)Sejarah Wajib - Kerajaan Majapahit (Kelas X)
Sejarah Wajib - Kerajaan Majapahit (Kelas X)
 
Kerajaan majapahit
Kerajaan majapahitKerajaan majapahit
Kerajaan majapahit
 
Kerajaan Singasari
Kerajaan SingasariKerajaan Singasari
Kerajaan Singasari
 
Letak kerajaan banten
Letak kerajaan bantenLetak kerajaan banten
Letak kerajaan banten
 
Kerajaan mataram kuno
Kerajaan mataram kunoKerajaan mataram kuno
Kerajaan mataram kuno
 
Kerajaan Kalingga atau Holing
Kerajaan Kalingga atau HolingKerajaan Kalingga atau Holing
Kerajaan Kalingga atau Holing
 
Kerajaan mataram kuno XI IA 5
Kerajaan mataram kuno XI IA  5 Kerajaan mataram kuno XI IA  5
Kerajaan mataram kuno XI IA 5
 
Kelompok 7 Kerajaan Makassar (Sejarah kelas II SMA/MA ~ Kerajaan Islam di Ind...
Kelompok 7 Kerajaan Makassar (Sejarah kelas II SMA/MA ~ Kerajaan Islam di Ind...Kelompok 7 Kerajaan Makassar (Sejarah kelas II SMA/MA ~ Kerajaan Islam di Ind...
Kelompok 7 Kerajaan Makassar (Sejarah kelas II SMA/MA ~ Kerajaan Islam di Ind...
 
Kerajaan Hindu Buddha Bagian 1
Kerajaan Hindu Buddha Bagian 1Kerajaan Hindu Buddha Bagian 1
Kerajaan Hindu Buddha Bagian 1
 
Kerajaan Tarumanegara
Kerajaan TarumanegaraKerajaan Tarumanegara
Kerajaan Tarumanegara
 
Kerajaan pajajaran ready
Kerajaan pajajaran readyKerajaan pajajaran ready
Kerajaan pajajaran ready
 
Kerajaan -Kediri, Singasari, Majapahit, Buleleng, Tulang Bawang, dan Kota Kapur
Kerajaan -Kediri, Singasari, Majapahit, Buleleng, Tulang Bawang, dan Kota KapurKerajaan -Kediri, Singasari, Majapahit, Buleleng, Tulang Bawang, dan Kota Kapur
Kerajaan -Kediri, Singasari, Majapahit, Buleleng, Tulang Bawang, dan Kota Kapur
 

Semelhante a Sejarah Kerajaan Panjalu

KERAJAAN_KEDIRI.pptx
KERAJAAN_KEDIRI.pptxKERAJAAN_KEDIRI.pptx
KERAJAAN_KEDIRI.pptxakunbotcoc111
 
kerajaan kediri.docx
kerajaan kediri.docxkerajaan kediri.docx
kerajaan kediri.docxlenytrisusilo
 
Hindu - Budha Development in Indonesia
Hindu - Budha Development in IndonesiaHindu - Budha Development in Indonesia
Hindu - Budha Development in IndonesiaSoya Odut
 
Sejarah indonesia
Sejarah indonesiaSejarah indonesia
Sejarah indonesiaxak3d
 
kerajaankediri-171110100653.pdf
kerajaankediri-171110100653.pdfkerajaankediri-171110100653.pdf
kerajaankediri-171110100653.pdfakunbotcoc111
 
Presentasi sejarah mataram di jawa timur
Presentasi sejarah mataram di jawa timurPresentasi sejarah mataram di jawa timur
Presentasi sejarah mataram di jawa timurAndi Rahim
 
Sejarah Kerajaan Singasari
Sejarah Kerajaan SingasariSejarah Kerajaan Singasari
Sejarah Kerajaan SingasariAprilia Dewi
 
7 kerajaan bercorak hindu di indonesia
7 kerajaan bercorak hindu di indonesia7 kerajaan bercorak hindu di indonesia
7 kerajaan bercorak hindu di indonesiaAnima Anima
 
sejarah kerajaan Hindu-Buddha di Indonesia.pdf
sejarah kerajaan Hindu-Buddha di Indonesia.pdfsejarah kerajaan Hindu-Buddha di Indonesia.pdf
sejarah kerajaan Hindu-Buddha di Indonesia.pdfabangSifakbocil01
 
KERAJAAN_HINDU-BUDHA.pptx
KERAJAAN_HINDU-BUDHA.pptxKERAJAAN_HINDU-BUDHA.pptx
KERAJAAN_HINDU-BUDHA.pptxMeinaLegista
 
TATANAN POLITIK DAN BIROKRASI KERAJAAN HINDU – BUDDHA DI INDONESIA Kehidupan ...
TATANAN POLITIK DAN BIROKRASI KERAJAAN HINDU – BUDDHA DI INDONESIA Kehidupan ...TATANAN POLITIK DAN BIROKRASI KERAJAAN HINDU – BUDDHA DI INDONESIA Kehidupan ...
TATANAN POLITIK DAN BIROKRASI KERAJAAN HINDU – BUDDHA DI INDONESIA Kehidupan ...Sintia Rahmawati
 
Kerajaan medang kamulan
Kerajaan medang kamulanKerajaan medang kamulan
Kerajaan medang kamulanTiti Maryati
 
Kerajaan kutai, tarumanegara dan kaling
Kerajaan kutai, tarumanegara dan kalingKerajaan kutai, tarumanegara dan kaling
Kerajaan kutai, tarumanegara dan kalingveronicakhoamoy
 
Kerajaan-Kerajaan_Hindu-Budha_di_Indones.pptx
Kerajaan-Kerajaan_Hindu-Budha_di_Indones.pptxKerajaan-Kerajaan_Hindu-Budha_di_Indones.pptx
Kerajaan-Kerajaan_Hindu-Budha_di_Indones.pptxSamuelTabeel
 

Semelhante a Sejarah Kerajaan Panjalu (20)

KERAJAAN_KEDIRI.pptx
KERAJAAN_KEDIRI.pptxKERAJAAN_KEDIRI.pptx
KERAJAAN_KEDIRI.pptx
 
KERAJAAN_KEDIRI.pptx
KERAJAAN_KEDIRI.pptxKERAJAAN_KEDIRI.pptx
KERAJAAN_KEDIRI.pptx
 
kerajaan kediri.docx
kerajaan kediri.docxkerajaan kediri.docx
kerajaan kediri.docx
 
Hindu - Budha Development in Indonesia
Hindu - Budha Development in IndonesiaHindu - Budha Development in Indonesia
Hindu - Budha Development in Indonesia
 
Sejarah indonesia
Sejarah indonesiaSejarah indonesia
Sejarah indonesia
 
Tugas sejarah (2)
Tugas sejarah (2)Tugas sejarah (2)
Tugas sejarah (2)
 
Kerajaan kediri Lengkap
Kerajaan kediri LengkapKerajaan kediri Lengkap
Kerajaan kediri Lengkap
 
kerajaankediri-171110100653.pdf
kerajaankediri-171110100653.pdfkerajaankediri-171110100653.pdf
kerajaankediri-171110100653.pdf
 
Presentasi sejarah mataram di jawa timur
Presentasi sejarah mataram di jawa timurPresentasi sejarah mataram di jawa timur
Presentasi sejarah mataram di jawa timur
 
Sejarah Kerajaan Singasari
Sejarah Kerajaan SingasariSejarah Kerajaan Singasari
Sejarah Kerajaan Singasari
 
7 kerajaan bercorak hindu di indonesia
7 kerajaan bercorak hindu di indonesia7 kerajaan bercorak hindu di indonesia
7 kerajaan bercorak hindu di indonesia
 
sejarah kerajaan Hindu-Buddha di Indonesia.pdf
sejarah kerajaan Hindu-Buddha di Indonesia.pdfsejarah kerajaan Hindu-Buddha di Indonesia.pdf
sejarah kerajaan Hindu-Buddha di Indonesia.pdf
 
Planet saturnus
Planet saturnusPlanet saturnus
Planet saturnus
 
KERAJAAN_HINDU-BUDHA.pptx
KERAJAAN_HINDU-BUDHA.pptxKERAJAAN_HINDU-BUDHA.pptx
KERAJAAN_HINDU-BUDHA.pptx
 
TATANAN POLITIK DAN BIROKRASI KERAJAAN HINDU – BUDDHA DI INDONESIA Kehidupan ...
TATANAN POLITIK DAN BIROKRASI KERAJAAN HINDU – BUDDHA DI INDONESIA Kehidupan ...TATANAN POLITIK DAN BIROKRASI KERAJAAN HINDU – BUDDHA DI INDONESIA Kehidupan ...
TATANAN POLITIK DAN BIROKRASI KERAJAAN HINDU – BUDDHA DI INDONESIA Kehidupan ...
 
Kerajaan medang kamulan
Kerajaan medang kamulanKerajaan medang kamulan
Kerajaan medang kamulan
 
Kerajaan kutai, tarumanegara dan kaling
Kerajaan kutai, tarumanegara dan kalingKerajaan kutai, tarumanegara dan kaling
Kerajaan kutai, tarumanegara dan kaling
 
Ppt. kerajaan hindu budha
Ppt. kerajaan hindu budhaPpt. kerajaan hindu budha
Ppt. kerajaan hindu budha
 
Kerajaan-Kerajaan_Hindu-Budha_di_Indones.pptx
Kerajaan-Kerajaan_Hindu-Budha_di_Indones.pptxKerajaan-Kerajaan_Hindu-Budha_di_Indones.pptx
Kerajaan-Kerajaan_Hindu-Budha_di_Indones.pptx
 
kerajaan singhasari
kerajaan singhasarikerajaan singhasari
kerajaan singhasari
 

Mais de Nur Rina Martyas Ningrum

D1 Pajak: Penyusunan APBN dan Kebijakan Fiskal
D1 Pajak: Penyusunan APBN dan Kebijakan FiskalD1 Pajak: Penyusunan APBN dan Kebijakan Fiskal
D1 Pajak: Penyusunan APBN dan Kebijakan FiskalNur Rina Martyas Ningrum
 
D1 Pajak: Asas Asas Pemungutan Pajak, Teori Pemungutan Pajak Adil, Yurisdiksi...
D1 Pajak: Asas Asas Pemungutan Pajak, Teori Pemungutan Pajak Adil, Yurisdiksi...D1 Pajak: Asas Asas Pemungutan Pajak, Teori Pemungutan Pajak Adil, Yurisdiksi...
D1 Pajak: Asas Asas Pemungutan Pajak, Teori Pemungutan Pajak Adil, Yurisdiksi...Nur Rina Martyas Ningrum
 
D1 Pajak: Kriteria Pajak Masukan yang Tidak Dapat Dikreditkan
D1 Pajak: Kriteria Pajak Masukan yang Tidak Dapat DikreditkanD1 Pajak: Kriteria Pajak Masukan yang Tidak Dapat Dikreditkan
D1 Pajak: Kriteria Pajak Masukan yang Tidak Dapat DikreditkanNur Rina Martyas Ningrum
 
D1 Pajak: Kewajiban Melaporkan Usaha Untuk Dikukuhkan Sebagai PKP
D1 Pajak: Kewajiban Melaporkan Usaha Untuk Dikukuhkan Sebagai PKPD1 Pajak: Kewajiban Melaporkan Usaha Untuk Dikukuhkan Sebagai PKP
D1 Pajak: Kewajiban Melaporkan Usaha Untuk Dikukuhkan Sebagai PKPNur Rina Martyas Ningrum
 

Mais de Nur Rina Martyas Ningrum (20)

D1 Pajak: Tax Ratio
D1 Pajak: Tax RatioD1 Pajak: Tax Ratio
D1 Pajak: Tax Ratio
 
D1 Pajak: Sumber Sumber Penerimaan Negara
D1 Pajak: Sumber Sumber Penerimaan NegaraD1 Pajak: Sumber Sumber Penerimaan Negara
D1 Pajak: Sumber Sumber Penerimaan Negara
 
X: Sumber Hukum Formal
X: Sumber Hukum FormalX: Sumber Hukum Formal
X: Sumber Hukum Formal
 
D1 Pajak: Penyusunan APBN dan Kebijakan Fiskal
D1 Pajak: Penyusunan APBN dan Kebijakan FiskalD1 Pajak: Penyusunan APBN dan Kebijakan Fiskal
D1 Pajak: Penyusunan APBN dan Kebijakan Fiskal
 
D1 Pajak: Peradilan Umum
D1 Pajak: Peradilan UmumD1 Pajak: Peradilan Umum
D1 Pajak: Peradilan Umum
 
D1 Pajak: Peradilan Tata Usaha Negara
D1 Pajak: Peradilan Tata Usaha NegaraD1 Pajak: Peradilan Tata Usaha Negara
D1 Pajak: Peradilan Tata Usaha Negara
 
D1 Pajak: Peradilan Pajak
D1 Pajak: Peradilan PajakD1 Pajak: Peradilan Pajak
D1 Pajak: Peradilan Pajak
 
D1 Pajak: Peradilan Militer
D1 Pajak: Peradilan MiliterD1 Pajak: Peradilan Militer
D1 Pajak: Peradilan Militer
 
D1 Pajak: Peradilan International
D1 Pajak: Peradilan InternationalD1 Pajak: Peradilan International
D1 Pajak: Peradilan International
 
D1 Pajak: Peradilan Agama
D1 Pajak: Peradilan AgamaD1 Pajak: Peradilan Agama
D1 Pajak: Peradilan Agama
 
D1 Pajak: Asas kekuasaan kehakiman
D1 Pajak: Asas kekuasaan kehakimanD1 Pajak: Asas kekuasaan kehakiman
D1 Pajak: Asas kekuasaan kehakiman
 
D1 Pajak: Asas Asas Pemungutan Pajak, Teori Pemungutan Pajak Adil, Yurisdiksi...
D1 Pajak: Asas Asas Pemungutan Pajak, Teori Pemungutan Pajak Adil, Yurisdiksi...D1 Pajak: Asas Asas Pemungutan Pajak, Teori Pemungutan Pajak Adil, Yurisdiksi...
D1 Pajak: Asas Asas Pemungutan Pajak, Teori Pemungutan Pajak Adil, Yurisdiksi...
 
D1 Pajak: Pajak Bumi dan Bangunan
D1 Pajak: Pajak Bumi dan BangunanD1 Pajak: Pajak Bumi dan Bangunan
D1 Pajak: Pajak Bumi dan Bangunan
 
D1 Pajak: Mahkamah Konstitusi
D1 Pajak: Mahkamah KonstitusiD1 Pajak: Mahkamah Konstitusi
D1 Pajak: Mahkamah Konstitusi
 
D1 Pajak: Kriteria Pajak Masukan yang Tidak Dapat Dikreditkan
D1 Pajak: Kriteria Pajak Masukan yang Tidak Dapat DikreditkanD1 Pajak: Kriteria Pajak Masukan yang Tidak Dapat Dikreditkan
D1 Pajak: Kriteria Pajak Masukan yang Tidak Dapat Dikreditkan
 
D1 Pajak: Kewajiban Melaporkan Usaha Untuk Dikukuhkan Sebagai PKP
D1 Pajak: Kewajiban Melaporkan Usaha Untuk Dikukuhkan Sebagai PKPD1 Pajak: Kewajiban Melaporkan Usaha Untuk Dikukuhkan Sebagai PKP
D1 Pajak: Kewajiban Melaporkan Usaha Untuk Dikukuhkan Sebagai PKP
 
D1 Pajak: Hukum Pajak
D1 Pajak: Hukum PajakD1 Pajak: Hukum Pajak
D1 Pajak: Hukum Pajak
 
X: Kerajaan Banten
X: Kerajaan BantenX: Kerajaan Banten
X: Kerajaan Banten
 
X: Penerapan Trigonometri
X: Penerapan TrigonometriX: Penerapan Trigonometri
X: Penerapan Trigonometri
 
X: Perkembangan Teori Atom
X: Perkembangan Teori AtomX: Perkembangan Teori Atom
X: Perkembangan Teori Atom
 

Último

PPT Penjumlahan Bersusun Kelas 1 Sekolah Dasar
PPT Penjumlahan Bersusun Kelas 1 Sekolah DasarPPT Penjumlahan Bersusun Kelas 1 Sekolah Dasar
PPT Penjumlahan Bersusun Kelas 1 Sekolah Dasarrenihartanti
 
Sesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 10.pptx
Sesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 10.pptxSesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 10.pptx
Sesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 10.pptxSovyOktavianti
 
Materi Sosiologi Kelas X Bab 1. Ragam Gejala Sosial dalam Masyarakat (Kurikul...
Materi Sosiologi Kelas X Bab 1. Ragam Gejala Sosial dalam Masyarakat (Kurikul...Materi Sosiologi Kelas X Bab 1. Ragam Gejala Sosial dalam Masyarakat (Kurikul...
Materi Sosiologi Kelas X Bab 1. Ragam Gejala Sosial dalam Masyarakat (Kurikul...asepsaefudin2009
 
POWER POINT MODUL 1 PEBI4223 (PENDIDIKAN LINGKUNGAN HIDUP)
POWER POINT MODUL 1 PEBI4223 (PENDIDIKAN LINGKUNGAN HIDUP)POWER POINT MODUL 1 PEBI4223 (PENDIDIKAN LINGKUNGAN HIDUP)
POWER POINT MODUL 1 PEBI4223 (PENDIDIKAN LINGKUNGAN HIDUP)PUNGKYBUDIPANGESTU1
 
Bab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptx
Bab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptxBab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptx
Bab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptxssuser35630b
 
RENCANA + Link2 Materi Pelatihan/BimTek "PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) &...
RENCANA + Link2 Materi Pelatihan/BimTek "PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) &...RENCANA + Link2 Materi Pelatihan/BimTek "PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) &...
RENCANA + Link2 Materi Pelatihan/BimTek "PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) &...Kanaidi ken
 
MODUL P5 KEWIRAUSAHAAN SMAN 2 SLAWI 2023.pptx
MODUL P5 KEWIRAUSAHAAN SMAN 2 SLAWI 2023.pptxMODUL P5 KEWIRAUSAHAAN SMAN 2 SLAWI 2023.pptx
MODUL P5 KEWIRAUSAHAAN SMAN 2 SLAWI 2023.pptxSlasiWidasmara1
 
Integrasi nasional dalam bingkai bhinneka tunggal ika
Integrasi nasional dalam bingkai bhinneka tunggal ikaIntegrasi nasional dalam bingkai bhinneka tunggal ika
Integrasi nasional dalam bingkai bhinneka tunggal ikaAtiAnggiSupriyati
 
Modul Projek - Batik Ecoprint - Fase B.pdf
Modul Projek  - Batik Ecoprint - Fase B.pdfModul Projek  - Batik Ecoprint - Fase B.pdf
Modul Projek - Batik Ecoprint - Fase B.pdfanitanurhidayah51
 
vIDEO kelayakan berita untuk mahasiswa.ppsx
vIDEO kelayakan berita untuk mahasiswa.ppsxvIDEO kelayakan berita untuk mahasiswa.ppsx
vIDEO kelayakan berita untuk mahasiswa.ppsxsyahrulutama16
 
MATEMATIKA EKONOMI MATERI ANUITAS DAN NILAI ANUITAS
MATEMATIKA EKONOMI MATERI ANUITAS DAN NILAI ANUITASMATEMATIKA EKONOMI MATERI ANUITAS DAN NILAI ANUITAS
MATEMATIKA EKONOMI MATERI ANUITAS DAN NILAI ANUITASbilqisizzati
 
Refleksi Mandiri Modul 1.3 - KANVAS BAGJA.pptx.pptx
Refleksi Mandiri Modul 1.3 - KANVAS BAGJA.pptx.pptxRefleksi Mandiri Modul 1.3 - KANVAS BAGJA.pptx.pptx
Refleksi Mandiri Modul 1.3 - KANVAS BAGJA.pptx.pptxIrfanAudah1
 
REFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdf
REFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdfREFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdf
REFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdfirwanabidin08
 
Keterampilan menyimak kelas bawah tugas UT
Keterampilan menyimak kelas bawah tugas UTKeterampilan menyimak kelas bawah tugas UT
Keterampilan menyimak kelas bawah tugas UTIndraAdm
 
PPT PERUBAHAN LINGKUNGAN MATA PELAJARAN BIOLOGI KELAS X.pptx
PPT PERUBAHAN LINGKUNGAN MATA PELAJARAN BIOLOGI KELAS X.pptxPPT PERUBAHAN LINGKUNGAN MATA PELAJARAN BIOLOGI KELAS X.pptx
PPT PERUBAHAN LINGKUNGAN MATA PELAJARAN BIOLOGI KELAS X.pptxdpp11tya
 
Modul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase C
Modul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase CModul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase C
Modul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase CAbdiera
 
PELAKSANAAN + Link-Link MATERI Training_ "Effective INVENTORY & WAREHOUSING...
PELAKSANAAN  + Link-Link MATERI Training_ "Effective INVENTORY &  WAREHOUSING...PELAKSANAAN  + Link-Link MATERI Training_ "Effective INVENTORY &  WAREHOUSING...
PELAKSANAAN + Link-Link MATERI Training_ "Effective INVENTORY & WAREHOUSING...Kanaidi ken
 
Membuat Komik Digital Berisi Kritik Sosial.docx
Membuat Komik Digital Berisi Kritik Sosial.docxMembuat Komik Digital Berisi Kritik Sosial.docx
Membuat Komik Digital Berisi Kritik Sosial.docxNurindahSetyawati1
 
(NEW) Template Presentasi UGM 2 (2).pptx
(NEW) Template Presentasi UGM 2 (2).pptx(NEW) Template Presentasi UGM 2 (2).pptx
(NEW) Template Presentasi UGM 2 (2).pptxSirlyPutri1
 
UT PGSD PDGK4103 MODUL 2 STRUKTUR TUBUH Pada Makhluk Hidup
UT PGSD PDGK4103 MODUL 2 STRUKTUR TUBUH Pada Makhluk HidupUT PGSD PDGK4103 MODUL 2 STRUKTUR TUBUH Pada Makhluk Hidup
UT PGSD PDGK4103 MODUL 2 STRUKTUR TUBUH Pada Makhluk Hidupfamela161
 

Último (20)

PPT Penjumlahan Bersusun Kelas 1 Sekolah Dasar
PPT Penjumlahan Bersusun Kelas 1 Sekolah DasarPPT Penjumlahan Bersusun Kelas 1 Sekolah Dasar
PPT Penjumlahan Bersusun Kelas 1 Sekolah Dasar
 
Sesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 10.pptx
Sesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 10.pptxSesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 10.pptx
Sesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 10.pptx
 
Materi Sosiologi Kelas X Bab 1. Ragam Gejala Sosial dalam Masyarakat (Kurikul...
Materi Sosiologi Kelas X Bab 1. Ragam Gejala Sosial dalam Masyarakat (Kurikul...Materi Sosiologi Kelas X Bab 1. Ragam Gejala Sosial dalam Masyarakat (Kurikul...
Materi Sosiologi Kelas X Bab 1. Ragam Gejala Sosial dalam Masyarakat (Kurikul...
 
POWER POINT MODUL 1 PEBI4223 (PENDIDIKAN LINGKUNGAN HIDUP)
POWER POINT MODUL 1 PEBI4223 (PENDIDIKAN LINGKUNGAN HIDUP)POWER POINT MODUL 1 PEBI4223 (PENDIDIKAN LINGKUNGAN HIDUP)
POWER POINT MODUL 1 PEBI4223 (PENDIDIKAN LINGKUNGAN HIDUP)
 
Bab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptx
Bab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptxBab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptx
Bab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptx
 
RENCANA + Link2 Materi Pelatihan/BimTek "PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) &...
RENCANA + Link2 Materi Pelatihan/BimTek "PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) &...RENCANA + Link2 Materi Pelatihan/BimTek "PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) &...
RENCANA + Link2 Materi Pelatihan/BimTek "PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) &...
 
MODUL P5 KEWIRAUSAHAAN SMAN 2 SLAWI 2023.pptx
MODUL P5 KEWIRAUSAHAAN SMAN 2 SLAWI 2023.pptxMODUL P5 KEWIRAUSAHAAN SMAN 2 SLAWI 2023.pptx
MODUL P5 KEWIRAUSAHAAN SMAN 2 SLAWI 2023.pptx
 
Integrasi nasional dalam bingkai bhinneka tunggal ika
Integrasi nasional dalam bingkai bhinneka tunggal ikaIntegrasi nasional dalam bingkai bhinneka tunggal ika
Integrasi nasional dalam bingkai bhinneka tunggal ika
 
Modul Projek - Batik Ecoprint - Fase B.pdf
Modul Projek  - Batik Ecoprint - Fase B.pdfModul Projek  - Batik Ecoprint - Fase B.pdf
Modul Projek - Batik Ecoprint - Fase B.pdf
 
vIDEO kelayakan berita untuk mahasiswa.ppsx
vIDEO kelayakan berita untuk mahasiswa.ppsxvIDEO kelayakan berita untuk mahasiswa.ppsx
vIDEO kelayakan berita untuk mahasiswa.ppsx
 
MATEMATIKA EKONOMI MATERI ANUITAS DAN NILAI ANUITAS
MATEMATIKA EKONOMI MATERI ANUITAS DAN NILAI ANUITASMATEMATIKA EKONOMI MATERI ANUITAS DAN NILAI ANUITAS
MATEMATIKA EKONOMI MATERI ANUITAS DAN NILAI ANUITAS
 
Refleksi Mandiri Modul 1.3 - KANVAS BAGJA.pptx.pptx
Refleksi Mandiri Modul 1.3 - KANVAS BAGJA.pptx.pptxRefleksi Mandiri Modul 1.3 - KANVAS BAGJA.pptx.pptx
Refleksi Mandiri Modul 1.3 - KANVAS BAGJA.pptx.pptx
 
REFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdf
REFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdfREFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdf
REFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdf
 
Keterampilan menyimak kelas bawah tugas UT
Keterampilan menyimak kelas bawah tugas UTKeterampilan menyimak kelas bawah tugas UT
Keterampilan menyimak kelas bawah tugas UT
 
PPT PERUBAHAN LINGKUNGAN MATA PELAJARAN BIOLOGI KELAS X.pptx
PPT PERUBAHAN LINGKUNGAN MATA PELAJARAN BIOLOGI KELAS X.pptxPPT PERUBAHAN LINGKUNGAN MATA PELAJARAN BIOLOGI KELAS X.pptx
PPT PERUBAHAN LINGKUNGAN MATA PELAJARAN BIOLOGI KELAS X.pptx
 
Modul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase C
Modul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase CModul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase C
Modul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase C
 
PELAKSANAAN + Link-Link MATERI Training_ "Effective INVENTORY & WAREHOUSING...
PELAKSANAAN  + Link-Link MATERI Training_ "Effective INVENTORY &  WAREHOUSING...PELAKSANAAN  + Link-Link MATERI Training_ "Effective INVENTORY &  WAREHOUSING...
PELAKSANAAN + Link-Link MATERI Training_ "Effective INVENTORY & WAREHOUSING...
 
Membuat Komik Digital Berisi Kritik Sosial.docx
Membuat Komik Digital Berisi Kritik Sosial.docxMembuat Komik Digital Berisi Kritik Sosial.docx
Membuat Komik Digital Berisi Kritik Sosial.docx
 
(NEW) Template Presentasi UGM 2 (2).pptx
(NEW) Template Presentasi UGM 2 (2).pptx(NEW) Template Presentasi UGM 2 (2).pptx
(NEW) Template Presentasi UGM 2 (2).pptx
 
UT PGSD PDGK4103 MODUL 2 STRUKTUR TUBUH Pada Makhluk Hidup
UT PGSD PDGK4103 MODUL 2 STRUKTUR TUBUH Pada Makhluk HidupUT PGSD PDGK4103 MODUL 2 STRUKTUR TUBUH Pada Makhluk Hidup
UT PGSD PDGK4103 MODUL 2 STRUKTUR TUBUH Pada Makhluk Hidup
 

Sejarah Kerajaan Panjalu

  • 1. 5
  • 2. 4
  • 3. 3
  • 4. 2
  • 5. 1
  • 6. ANGGOTA KELOMPOK Dhea Aprelia Vebinda (04) Era Repsi (07) Nur Rina Martyas Ningrum (22) Pandu Prana Dewa (23)
  • 8. 1. SEJARAHKERAJAANPANJALU 2. KERAJAANPANJALUDALAMBIDANGPOLITIK 3. KERAJAANPANJALUDALAMBIDANG EKONOMI 4. KERAJAANPANJALUDALAMBIDANGSOSIAL- BUDAYA
  • 10. Panjalu adalah sebuah kerajaan bercorak Hindu yang terletak di ketinggian 731 m dpl dan berada kaki Gunung Sawal (1764 m dpl) Jawa Barat. Posisi Panjalu dikelilingi oleh benteng alamiah berupa rangkaian pegunungan , dari sebelah selatan dan timur berdiri kokoh Gunung Sawal yang memisahkannya dengan wilayah Galuh, bagian baratnya dibentengi oleh Gunung Cakrabuana yang dahulu menjadi batas dengan Kerajaan Sumedang Larang dan di sebelah utaranya memanjang Gunung Bitung yang menjadi batas Kabupaten Ciamis dengan Majalengka yang dahulu merupakan batas Panjalu dengan Kerajaan Talaga.
  • 11. Kerajaan kediri merupakan kelanjutan dari kerajaan Medang Kamulan ( 10 – 11 M ). Yang dibangun oleh Mpu Sindok pada tahun 947 di sekitar sungai Brantas dengan ibukotanya Watan Mas. Batas wilayah kekuasaannya meliputi : - Pasuruan ( sebelah Timur ) - Nganjuk ( sebelah Barat ) - Malang ( sebelah Barat ) - Surabaya ( sebelah Utara ) Menurut Prasasti Calcuta ( 1021 M ) yang dibuat oleh Airlangga, raja-raja yang memerintah di kerajaan Medang kamulan setelah Mpu Sindok yaitu Dharmawangsa ( 992 – 1017 M ). Raja ini pernah memperluas kerajaannya ke barat ( Sriwijaya ), kemudian Airlangga ( menantu Dharmawangsa ). Pada masa pemerintahan Airlangga keadaan pemerintahan sebagai berikut : - Ibu kota kerajaan dipindah ke Kahuripan. - Pada tahun 1041 M Kerajaan dipecah menjadi dua ( untuk menghindari perang saudara ) yang dilakukan oleh Mpu Barada yaitu :
  • 12. BIDANG POLITIK Keadaan politikKERAJAANPANJALU dapat diketahuidenganjelas, terbukti dengan ditemukannya silsilah raja-raja yang pernah memerintah.
  • 13. 1. Raja MapanjiGarasakan (1042 M – 1052 M) Keadaan pemerintahan : • Tetap memakai lambang kerajaan Airlangga yaitu “Garuda Mukha” • Terjadi perang saudara antara Panjalu dengan Jenggala.
  • 14. 2. Raja MapanjiAlanjung ( 1042 – 1059 M) Keadaan pemerintahan tidak Jelas.
  • 15. 3. SriMaharaja Somarotsaha (1059 M) Keadaan pemerintahannya : Peperangan antara Panjalu dengan Jenggala masih tetap berlangsung
  • 16. 4. Raja Bameswara (1116 M – 1135 M ) • Merubah lencana kerajaan berupa tengkorak bertaring diatas bulan sabit, yang disebut “Candrakapala”
  • 17. 5. Raja Jayabaya (1135 – 1159 M ) Keadaan pemerintahannya : • Menggunakan lencana kerajaan berupa lencana “Narasinga” • Memperoleh kemenangan dalam peperangan melawan Jenggala • Memerintahkan Mpu Sedah untuk mengubah kakawin “Barata Yudha” (mengenang kemenangan melawan Jenggala ) yang kemudian dilanjutkan oleh Mpu Panuluh ( 1157 M). • Hasil karya Mpu Panuluh yang
  • 18. 6. Raja Saeweswara (1159 – 1169 M ) - Keadaan pemerintahannya tidak banyak diketahui - Memakai lencana kerajaan yang berupa Ganesa
  • 19. 7. Raja Kameswara (1182 – 1185 M ) Keadaan pemerintahannya : • Ditulis kitab kakawin Smaradahana oleh Mpu Darmaja ( berisi pemujaan terhadap raja ) kitab Lubdaka dan Wertasancaya oleh Mpu Tan Akung. • Kitab Lubdaka berisi kisah seorang pemburu yang akhirnya masug surga dan Wertasancaya berisi : cara mempelajari tembang Jawa.
  • 20. 8. Raja Kertajaya (1185 M – 1222 M ) Keadaan pemerintahan : • Terjadi pertentangan antara Brahmana dengan Raja Kertajaya ( para Brahmana menolak menyembah raja sebagai dewa ) • Brahmana meminta perlindungan kepada Ken Arok ( digunakan oleh Ken Arok untuk memberontak kepada Kertajaya) • Terjadi pertempuran di Ganter ( Ken Arok berhasil mengalahkan Raja Kertajaya )
  • 21. Keadaan pemerintahan kerajaan Panjalu secara umum : • Raja dibantu oleh : 3 orang putra raja dan 4 pejabat kerajaan yang bergelar Rakyan ( Mereka secara bersama - sama mengurus pemerintahan seperti para menteri di Cina ). • Memiliki lebih dari 300 pejabat sipil yang bertugas dan mencatat semua penghasilan kerajaan • Terdapat 1000 pegawai rendahan yang bertugas mengurusi benteng dan parit kota, perbendaharaan kerajaan, gudang persediaan makanan kerajaan dari keprajuritan
  • 22. KEHIDUPAN EKONOMI Kehidupan Kerajaan Panjalu menjadi teratur. Rakyat hidup makmur. Mata pencarian yang penting adalah pertanian dengan hasil utamanya padi. Pelayaran dan perdagangan juga berkembang. Hal ini ditopang oleh angkatan laut Panjalu yang cukup tangguh. Armada laut Panjalu mampu menjamin keamanan perairan nusantara. Di Panjalu telah ada senopati Sarwajala (panglima angkatan laut). Bahkan Sriwijaya yang pernah mengakui kebesaran Panjalu, yang telah mampu mengembangkan pelayaran dan perdagangan. Barang perdagangan di Panjalu antara lain, emas, perak, gading, kayu cendana, dan pinang. Kesadaran rakyat tentang pajak sudah tinggi. Rakyat menyerahkan barang atau sebagian hasil buminya kepada pemerintahDi Alar pembayaran uang perak dan emas.
  • 23.
  • 24. KEHIDUPAN SOSIAL Menurut berita Cina, dan kitab Ling-wai-tai- ta diterangkan bahwa dalam kehidupan sosial sehari-hari rakyat KERAJAAN PANJALU adalah sebagai berikut :
  • 25. 1. Memakai kain sampai bawah lutut dan rambutnya diurai. 2. Rumah-rumah mereka bersih dan teratur, sebagian besar lantainya adalah ubin yang berwarna kuning dan hijau. 3. Dalam perkawinan, keluarga pengantin wanita menerima mas kawin berupa emas. 4. Rajanya memakai pakaian sutera, memakai sepatu, dan perhiasan emas. Sedang untuk ratu rambutnya disanggul ke atas. 5. Jika berpergian, Raja naik gajah atau kereta yang diiringi oleh 500 sampai 700 prajurit. 6. Hukuman yang dilaksanakan bagi pelanggar aturan ada 2 macam yaitu hukuman denda dan hukuman mati terutama untuk pencuri dan perampok 7. Kalau sakit rakyat tidak mencari obat, tetapi cukup memuja dewa 8. Hubungan sosial masyarakatnya sangat erat. KEHIDUPAN SOSIAL
  • 26. KEHIDUPAN BUDAYA Pada zaman Kerajaan Panjalu kebudayaan berkembang dengan sangat pesat terutama bidang sastra, sedang seni pahat dan seni bangunan jarang ditemukan.
  • 27. 1. Kitab-Kitab Sastra 1. Kitab Baratayuda Kitab baratayuda ditulis pada zaman jayabaya,untuk memberikan gambaran terjadinya perang saudara antara panjalu melawan jenggala.perang saudara itu di gambarkan dengan perang antara kurawa dengan pandawa yang masing- masing merupakan keturunan barata. 2. Kitab Kresnayana Kitab kresnayana ditulis oleh empu triguna pada zaman raja jayaswara. Isinya mengenai perkawinan antara kresna dan dewi rukmini. KEHIDUPAN BUDAYA
  • 28. 1. Kitab-kitab Sastra 3. Kitab Smaradhana Kitab Smaradhana ditulis pada zaman Raja Kameswari oleh Mpu Darmaja. Isinya menceritakan tentang sepasang suami istri Smara dan Rati yang menggoda Dewa Syiwa yang sedang bertapa. Smara dan Rail kena kutuk dan mati terbakar oleh api atau dahana karena kesaktian Dewa Syiwa. Akan tetapi kedua suami istri itu dihidupkan lagi dan menjelma sebagai Kameswara dan permaisurinya. 4. Kitab Lubdaka Kitab Lubdaka ditulis oleh Mpu Tanakung pada zaman Raja Kameswara. Isinya tentang seorang pemburu bernama Lubdaka. Dia sudah banyak membunuh. Pada suatu ketika ia mengadakan pemujaan yang istimewa terhadap Syiwa sehingga rohnya yang semestinya masuk neraka menjadi masuk surga. KEHIDUPAN BUDAYA
  • 30. The End The End The End The End The End The End The End The End The End The End The End The End The End The End The End The End The End The End The End The End