SlideShare uma empresa Scribd logo
1 de 15
PENGANTAR ILMU EKONOMI
MAKRO
PERTEMUAN KE-1
Udriyah, S.S.T., M.Mgt
DESKRIPSI MATA
KULIAH
Pengantar ilmu ekonomi makro merupakan mata
kuliah yang mempelajari berbagai konsep dasar
kajian makro ekonomi yang meliputi pendapatan
nasional, konsumsi, tabungan dan investasi,
analisis penentuan pendapatan nasional
keseimbangan, perdagangan internasional, uang
dan bank, pembangunan dan pertumbuhan
ekonomi, serta perencanaan ekonomi.
TUJUAN
PEMBELAJARAN
Setelah mengikuti perkuliahan ini, mahasiswa
diharapkan mampu memahami prinsip-prinsip
dasar ilmu ekonomi makro yang dapat
digunakan sebagai dasar untuk memperoleh
pengertian yang lebih baik terhadap berbagai
gejala yang muncul dalam kehidupan ekonomi
nasional.
PERENCANAAN PEMBELAJARAN
No. Jenis Kegiatan Jumlah Kegiatan Minggu ke
1 Tatap Muka 14 kali 1-7, 9-15
2 Tugas Mandiri Menyesuaikan 1-7, 9-15
3 Ujian Tengah Semester 1 kali 8
4 Ujian Akhir Semester 1 kali 16
• Ceramah/Penerangan Materi
• Problem Based Learning (Diskusi)
• Project Based Learning
• Presentasi
• Latihan/Tugas Mandiri/Kelompok/Quiz/Ulangan
EVALUASI DAN
PENILAIAN
Kehadiran = 10%
Tugas = 15%
Kuis = 15%
UTS = 20%
UAS = 40%
Materi Perkuliahan 1 Semester
 Konsep Dasar Ilmu Ekonomi Makro
 Perkembangan Ilmu Ekonomi Makro
 Pendapatan Nasional
 Konsumsi, Tabungan, dan Investasi
 Pendapatan Nasional Keseimbangan
 Peranan Pemerintah dalam Ekonomi Makro: Kebijakan Fiskal
 Perdagangan Internasional dan Pendapatan Nasional Keseimbangan
 Uang dan Bank
 Ekonomi Pembangunan dan Pertumbuhan Ekonomi
BAB 1. KONSEP DASAR ILMU EKONOMI MAKRO
 Pengertian dan ruang lingkup ekonomi makro
 Aspek ontology ekonomi makro
 Aspek epistemologi ekonomi makro
 Aspek aksiologi ekonomi makro
Pengertian Ilmu Ekonomi Makro
 Ekonomi makro adalah studi tentang ekonomi secara keseluruhan.
 Ilmu ekonomi yang satu ini khusus mempelajari ekonomi secara skala besar dan keseluruhan.
 Ekonomi makro sering digunakan untuk menganalisa dan merancang target-target kebijaksanaan
yang berhubungan dengan pertumbuhan ekonomi, inflasi, tenaga kerja dan keseimbangan neraca
pembayaran yang berkesinambungan.
 Dikutip dari buku Konsep Dasar Pembangunan dan Pertumbuhan Ekonomi (2018) karya Thamrin,
ekonomi makro adalah sebuah ilmu ekonomi yang mempelajari perekonomian sebuah negara
secara komprehensif. Ekonomi jenis ini juga bisa menganalisis tentang produsen secara keseluruhan
serta konsumen dalam pengalokasian pendapatan dalam membeli barang/jasa.
Ruang Lingkup Ekonomi Makro
1. Penentuan Tingkat Kegiatan Perekonomian
Dalam ekonomi makro dijelaskan tentang seberapa jauh perekonomian suatu negara dapat
menghasilkan suatu produk dan jasa. Ruang lingkup ekonomi makro ini memiliki beberapa jenis
pengeluaran yaitu:
• pengeluaran konsumsi rumah tangga
• pengeluaran pemerintah
• pengeluaran perusahaan atau investas
• ekspor dan impor
Ruang Lingkup Ekonomi Makro
2. Kebijakan Pemerintah
 Kebijakan Moneter
Merupakan kebijakan pemerintah yang dilakukan untuk mempengaruhi jumlah uang yang
beredar di masyarakat dalam suatu negara.
 Kebijakan Fiskal
Merupakan langkah pemerintah untuk mengubah struktur dan jumlah pajak yang bertujuan
mempengaruhi kegiatan ekonomi suatu negara.
Ruang Lingkup Ekonomi Makro
3. Pengeluaran Agregat
Jika pengeluaran agregat tidak mencapai tingkat yang ideal,berarti sedang terjadi permasalahan
ekonomi dalam suatu negara. Untuk menstabilkan pengeluaran agregat, pemerintah bisa menekan
laju inflasi dan menciptakan lapangan pekerjaan dalam suatu negara.
Aspek Ontologi Ekonomi Makro
Ekonomi Makro mempelajari perilaku ekonomi sebagai keseluruhan tentang kehidupan ekonomi.
Pembahasan ontologi yang berkaitan dengan ekonomi makro mempunyai 2 hal penting dalam filsafat
ilmu, yaitu:
 Objek material yang membahas tentang manajemen ekonomi dalam lingkup yang luas. Sebagai
contoh: anggaran negara, pasar modal, kerjasama dengan luar negeri, valuta asing, pasar bebas,
dsb.
 Objek formal yang membahas tentang manajemen perekonomian secara keseluruhan.
Aspek Epistemologi Ekonomi Makro
 Epistemologi merupakan filsafat ilmu yang membahas tentang asal usul suatu ilmu, metode dari
ilmu tersebut, dan susunan dari ilmu.
 Ilmu ekonomi makro terhadap prespektif filsafat ilmu yaitu membahas tentang asal usul ilmu
ekonomi makro. Keynes memberikan kritik terhadap teori ekonomi klasik Adam Smith sehingga
muncullah ilmu ekonomi makro (secara keseluruhan). Dengan adanya pendapat dari Keynes, maka
negara mulai memperhatikan dimensi global dalam menganalisis ilmu ekonomi, adanya peran
pemerintah dalam menganalisis kebijakan, dan analisis kebijakan menggunakan studi-studi empiris.
Aspek Aksiologi Ekonomi Makro
 Aksiologi ialah menyangkut masalah nilai kegunaan ilmu.
 Disini nilai pengetahuan akan terlihat bagaimana peranan ilmu ekonomi dalam mengatasi
permasalahan yang berkaitan dengan aspek aksiologis ilmu ekonomi seperti masalah
pengangguran, tanggung jawab sosial perusahaan, peningkatan mutu dan taraf kehidupan.
 Dasar aksiologi membimbing dalam membahas tentang manfaat dari ilmu pengetahuan ekonomi.
Dalam hal ini ilmuwan bidang ekonomi harus mampu menilai antara yang baik dan yang buruk,
sehingga ilmuwan harus memiliki moral yang kuat agar kemajuan ilmu yang dihasilkan dapat
bermanfaat bagi kehidupan manusia.
Reflection
 Sebutkan contoh permasalahan perekonomian makro yang saat ini ada, boleh di Indonesia atau di
negara lain. Berikan tanggapan terkait hal tersebut.

Mais conteúdo relacionado

Semelhante a MAKRO] Pengantar Ilmu Ekonomi Makro

Ekonomi Makro Islam P1 Sekilas Makro Ekonomi.pptx
Ekonomi Makro Islam P1 Sekilas Makro Ekonomi.pptxEkonomi Makro Islam P1 Sekilas Makro Ekonomi.pptx
Ekonomi Makro Islam P1 Sekilas Makro Ekonomi.pptxIbnuMuttaqin4
 
Aminullah assagaf em12 overview_microeconomics_12 juni 2021
Aminullah assagaf em12 overview_microeconomics_12 juni 2021Aminullah assagaf em12 overview_microeconomics_12 juni 2021
Aminullah assagaf em12 overview_microeconomics_12 juni 2021Aminullah Assagaf
 
Bahan ajar (1)
Bahan ajar (1)Bahan ajar (1)
Bahan ajar (1)Tila17
 
Ekonomi makro dan mikro
Ekonomi makro dan mikroEkonomi makro dan mikro
Ekonomi makro dan mikroJohanez Diaz
 
PERTEMUAN 1 - PENDAHULUAN DAN RUANG LINGKUP TEORI EKONOMI MIKRO.pptx
PERTEMUAN 1 - PENDAHULUAN DAN RUANG LINGKUP TEORI EKONOMI MIKRO.pptxPERTEMUAN 1 - PENDAHULUAN DAN RUANG LINGKUP TEORI EKONOMI MIKRO.pptx
PERTEMUAN 1 - PENDAHULUAN DAN RUANG LINGKUP TEORI EKONOMI MIKRO.pptxYuliana Fh
 
Ekonomi esis kur 2013 rpp kelas x bab 03
Ekonomi esis kur 2013 rpp kelas x bab 03Ekonomi esis kur 2013 rpp kelas x bab 03
Ekonomi esis kur 2013 rpp kelas x bab 03eli priyatna laidan
 
Pengantar ekonomi
Pengantar ekonomiPengantar ekonomi
Pengantar ekonomimassamid
 
Makalah Mikroe dan makroe
Makalah Mikroe dan makroeMakalah Mikroe dan makroe
Makalah Mikroe dan makroeTeuku Tik-Tok
 
Ekonomi esis kur 2013 rpp kelas x bab 01
Ekonomi esis kur 2013 rpp kelas x bab 01Ekonomi esis kur 2013 rpp kelas x bab 01
Ekonomi esis kur 2013 rpp kelas x bab 01eli priyatna laidan
 
Ilmu Ekonomi dan Pendidikan IPS Pertemuan 1
Ilmu Ekonomi dan Pendidikan IPS Pertemuan 1Ilmu Ekonomi dan Pendidikan IPS Pertemuan 1
Ilmu Ekonomi dan Pendidikan IPS Pertemuan 1RAIHANAHSARI
 
ILMU EKONOMI VARIABEL EKONOMI MAKRO (Pertemuan 2).pdf
ILMU EKONOMI  VARIABEL EKONOMI MAKRO (Pertemuan 2).pdfILMU EKONOMI  VARIABEL EKONOMI MAKRO (Pertemuan 2).pdf
ILMU EKONOMI VARIABEL EKONOMI MAKRO (Pertemuan 2).pdfrosintongsihotang
 
Perekonomian indonesia
Perekonomian indonesiaPerekonomian indonesia
Perekonomian indonesiaRere Mimi
 
Kompilasi micro
Kompilasi microKompilasi micro
Kompilasi microdavids lie
 
HomeWork Compilation MicroEconomics
HomeWork Compilation MicroEconomicsHomeWork Compilation MicroEconomics
HomeWork Compilation MicroEconomicsAriel Pratama
 
Alan Arifin Modul 1 Konsep Dasar Ilmu Ekonomi
Alan Arifin Modul 1   Konsep Dasar Ilmu EkonomiAlan Arifin Modul 1   Konsep Dasar Ilmu Ekonomi
Alan Arifin Modul 1 Konsep Dasar Ilmu EkonomiFachran Arifin
 
HomeWork Compilation MicroEconomics
HomeWork Compilation MicroEconomicsHomeWork Compilation MicroEconomics
HomeWork Compilation MicroEconomicsAdrielAlfaputra
 
Kelas x ekonomi kd 3.1 (2)
Kelas x ekonomi kd 3.1 (2)Kelas x ekonomi kd 3.1 (2)
Kelas x ekonomi kd 3.1 (2)Iing Sodikin
 

Semelhante a MAKRO] Pengantar Ilmu Ekonomi Makro (20)

Ekonomi Makro Islam P1 Sekilas Makro Ekonomi.pptx
Ekonomi Makro Islam P1 Sekilas Makro Ekonomi.pptxEkonomi Makro Islam P1 Sekilas Makro Ekonomi.pptx
Ekonomi Makro Islam P1 Sekilas Makro Ekonomi.pptx
 
Aminullah assagaf em12 overview_microeconomics_12 juni 2021
Aminullah assagaf em12 overview_microeconomics_12 juni 2021Aminullah assagaf em12 overview_microeconomics_12 juni 2021
Aminullah assagaf em12 overview_microeconomics_12 juni 2021
 
materi ekonomi xii.pptx
materi ekonomi xii.pptxmateri ekonomi xii.pptx
materi ekonomi xii.pptx
 
Bab 01 konsep dasar ilmu ekonomi
Bab 01 konsep dasar ilmu ekonomi Bab 01 konsep dasar ilmu ekonomi
Bab 01 konsep dasar ilmu ekonomi
 
Bahan ajar (1)
Bahan ajar (1)Bahan ajar (1)
Bahan ajar (1)
 
Ekonomi makro dan mikro
Ekonomi makro dan mikroEkonomi makro dan mikro
Ekonomi makro dan mikro
 
PERTEMUAN 1 - PENDAHULUAN DAN RUANG LINGKUP TEORI EKONOMI MIKRO.pptx
PERTEMUAN 1 - PENDAHULUAN DAN RUANG LINGKUP TEORI EKONOMI MIKRO.pptxPERTEMUAN 1 - PENDAHULUAN DAN RUANG LINGKUP TEORI EKONOMI MIKRO.pptx
PERTEMUAN 1 - PENDAHULUAN DAN RUANG LINGKUP TEORI EKONOMI MIKRO.pptx
 
Ekonomi esis kur 2013 rpp kelas x bab 03
Ekonomi esis kur 2013 rpp kelas x bab 03Ekonomi esis kur 2013 rpp kelas x bab 03
Ekonomi esis kur 2013 rpp kelas x bab 03
 
Pengantar ekonomi
Pengantar ekonomiPengantar ekonomi
Pengantar ekonomi
 
Makalah Mikroe dan makroe
Makalah Mikroe dan makroeMakalah Mikroe dan makroe
Makalah Mikroe dan makroe
 
Ekonomi esis kur 2013 rpp kelas x bab 01
Ekonomi esis kur 2013 rpp kelas x bab 01Ekonomi esis kur 2013 rpp kelas x bab 01
Ekonomi esis kur 2013 rpp kelas x bab 01
 
Ilmu Ekonomi dan Pendidikan IPS Pertemuan 1
Ilmu Ekonomi dan Pendidikan IPS Pertemuan 1Ilmu Ekonomi dan Pendidikan IPS Pertemuan 1
Ilmu Ekonomi dan Pendidikan IPS Pertemuan 1
 
ILMU EKONOMI VARIABEL EKONOMI MAKRO (Pertemuan 2).pdf
ILMU EKONOMI  VARIABEL EKONOMI MAKRO (Pertemuan 2).pdfILMU EKONOMI  VARIABEL EKONOMI MAKRO (Pertemuan 2).pdf
ILMU EKONOMI VARIABEL EKONOMI MAKRO (Pertemuan 2).pdf
 
Perekonomian indonesia
Perekonomian indonesiaPerekonomian indonesia
Perekonomian indonesia
 
Dasar - Dasar Ilmu Ekonomi
Dasar - Dasar Ilmu EkonomiDasar - Dasar Ilmu Ekonomi
Dasar - Dasar Ilmu Ekonomi
 
Kompilasi micro
Kompilasi microKompilasi micro
Kompilasi micro
 
HomeWork Compilation MicroEconomics
HomeWork Compilation MicroEconomicsHomeWork Compilation MicroEconomics
HomeWork Compilation MicroEconomics
 
Alan Arifin Modul 1 Konsep Dasar Ilmu Ekonomi
Alan Arifin Modul 1   Konsep Dasar Ilmu EkonomiAlan Arifin Modul 1   Konsep Dasar Ilmu Ekonomi
Alan Arifin Modul 1 Konsep Dasar Ilmu Ekonomi
 
HomeWork Compilation MicroEconomics
HomeWork Compilation MicroEconomicsHomeWork Compilation MicroEconomics
HomeWork Compilation MicroEconomics
 
Kelas x ekonomi kd 3.1 (2)
Kelas x ekonomi kd 3.1 (2)Kelas x ekonomi kd 3.1 (2)
Kelas x ekonomi kd 3.1 (2)
 

Último

PPT KELOMPOK 4 ORGANISASI DARI KOPERASI.pptx
PPT KELOMPOK 4 ORGANISASI DARI KOPERASI.pptxPPT KELOMPOK 4 ORGANISASI DARI KOPERASI.pptx
PPT KELOMPOK 4 ORGANISASI DARI KOPERASI.pptxZefanya9
 
MOTIVASI MINAT, BAKAT & POTENSI DIRI.pptx
MOTIVASI MINAT, BAKAT & POTENSI DIRI.pptxMOTIVASI MINAT, BAKAT & POTENSI DIRI.pptx
MOTIVASI MINAT, BAKAT & POTENSI DIRI.pptxHakamNiazi
 
Presentasi Leasing Pada Lembaga Keuangan Non Bank
Presentasi Leasing Pada Lembaga Keuangan Non BankPresentasi Leasing Pada Lembaga Keuangan Non Bank
Presentasi Leasing Pada Lembaga Keuangan Non Bankzulfikar425966
 
uang dan lembaga keuangan uang dan lembaga keuangan
uang dan lembaga keuangan uang dan lembaga keuanganuang dan lembaga keuangan uang dan lembaga keuangan
uang dan lembaga keuangan uang dan lembaga keuanganlangkahgontay88
 
WAWASAN NUSANTARA SEBAGAI GEOPOLITIK INDONESIA.pptx
WAWASAN NUSANTARA SEBAGAI GEOPOLITIK INDONESIA.pptxWAWASAN NUSANTARA SEBAGAI GEOPOLITIK INDONESIA.pptx
WAWASAN NUSANTARA SEBAGAI GEOPOLITIK INDONESIA.pptxMunawwarahDjalil
 
7 Indikator Analisis Teknikal Saham Yang Paling Populer.pptx
7 Indikator Analisis Teknikal Saham Yang Paling Populer.pptx7 Indikator Analisis Teknikal Saham Yang Paling Populer.pptx
7 Indikator Analisis Teknikal Saham Yang Paling Populer.pptxObyMoris1
 
PSAK-10-Pengaruh-Perubahan-Valuta-Asing-IAS-21-23032015.pptx
PSAK-10-Pengaruh-Perubahan-Valuta-Asing-IAS-21-23032015.pptxPSAK-10-Pengaruh-Perubahan-Valuta-Asing-IAS-21-23032015.pptx
PSAK-10-Pengaruh-Perubahan-Valuta-Asing-IAS-21-23032015.pptxRito Doank
 
KELOMPOK 17-PEREKONOMIAN INDO moneter dan fiskal
KELOMPOK 17-PEREKONOMIAN INDO moneter dan fiskalKELOMPOK 17-PEREKONOMIAN INDO moneter dan fiskal
KELOMPOK 17-PEREKONOMIAN INDO moneter dan fiskalAthoillahEconomi
 
Presentasi Tentang Asuransi Pada Lembaga Keuangan
Presentasi Tentang Asuransi Pada Lembaga KeuanganPresentasi Tentang Asuransi Pada Lembaga Keuangan
Presentasi Tentang Asuransi Pada Lembaga Keuanganzulfikar425966
 
KEPEMIMPINAN DALAM MENJALANKAN USAHA/BISNIS
KEPEMIMPINAN DALAM MENJALANKAN USAHA/BISNISKEPEMIMPINAN DALAM MENJALANKAN USAHA/BISNIS
KEPEMIMPINAN DALAM MENJALANKAN USAHA/BISNISHakamNiazi
 
Materi Mata Kuliah Pengantar Ekonomi Makro I
Materi Mata Kuliah Pengantar Ekonomi Makro IMateri Mata Kuliah Pengantar Ekonomi Makro I
Materi Mata Kuliah Pengantar Ekonomi Makro IIkaAliciaSasanti
 
Perhitungan Bunga dan Nilai Uang (mankeu).ppt
Perhitungan Bunga dan Nilai Uang (mankeu).pptPerhitungan Bunga dan Nilai Uang (mankeu).ppt
Perhitungan Bunga dan Nilai Uang (mankeu).pptSalsabillaPutriAyu
 
PERAN KARYAWAN DALAM PENGEMBANGAN KARIR.pptx
PERAN KARYAWAN DALAM PENGEMBANGAN KARIR.pptxPERAN KARYAWAN DALAM PENGEMBANGAN KARIR.pptx
PERAN KARYAWAN DALAM PENGEMBANGAN KARIR.pptxHakamNiazi
 
matematika dilatasi (1) (2) (1) (1).pptx
matematika dilatasi (1) (2) (1) (1).pptxmatematika dilatasi (1) (2) (1) (1).pptx
matematika dilatasi (1) (2) (1) (1).pptxArvaAthallahSusanto
 
Dasar Dasar Perpajakan dalam mata kuliah pajak.pptx
Dasar Dasar Perpajakan dalam mata kuliah pajak.pptxDasar Dasar Perpajakan dalam mata kuliah pajak.pptx
Dasar Dasar Perpajakan dalam mata kuliah pajak.pptxadel876203
 
Cryptocurrency dalam Perspektif Ekonomi Syariah.pptx
Cryptocurrency dalam Perspektif Ekonomi Syariah.pptxCryptocurrency dalam Perspektif Ekonomi Syariah.pptx
Cryptocurrency dalam Perspektif Ekonomi Syariah.pptxumusilmi2019
 
Introduction fixed asset (Aset Tetap).ppt
Introduction fixed asset (Aset Tetap).pptIntroduction fixed asset (Aset Tetap).ppt
Introduction fixed asset (Aset Tetap).ppttami83
 
Ukuran Letak Data kuartil dan beberapa pembagian lainnya
Ukuran Letak Data  kuartil  dan  beberapa pembagian  lainnyaUkuran Letak Data  kuartil  dan  beberapa pembagian  lainnya
Ukuran Letak Data kuartil dan beberapa pembagian lainnyaIndhasari3
 
DAMPAK MASIF KORUPSI yang kian merajalela
DAMPAK MASIF KORUPSI yang kian merajalelaDAMPAK MASIF KORUPSI yang kian merajalela
DAMPAK MASIF KORUPSI yang kian merajalelaarmanamo012
 
Ekonomi Teknik dan perencanaan kegiatan usaha
Ekonomi Teknik dan perencanaan kegiatan usahaEkonomi Teknik dan perencanaan kegiatan usaha
Ekonomi Teknik dan perencanaan kegiatan usahaWahyuKamilatulFauzia
 

Último (20)

PPT KELOMPOK 4 ORGANISASI DARI KOPERASI.pptx
PPT KELOMPOK 4 ORGANISASI DARI KOPERASI.pptxPPT KELOMPOK 4 ORGANISASI DARI KOPERASI.pptx
PPT KELOMPOK 4 ORGANISASI DARI KOPERASI.pptx
 
MOTIVASI MINAT, BAKAT & POTENSI DIRI.pptx
MOTIVASI MINAT, BAKAT & POTENSI DIRI.pptxMOTIVASI MINAT, BAKAT & POTENSI DIRI.pptx
MOTIVASI MINAT, BAKAT & POTENSI DIRI.pptx
 
Presentasi Leasing Pada Lembaga Keuangan Non Bank
Presentasi Leasing Pada Lembaga Keuangan Non BankPresentasi Leasing Pada Lembaga Keuangan Non Bank
Presentasi Leasing Pada Lembaga Keuangan Non Bank
 
uang dan lembaga keuangan uang dan lembaga keuangan
uang dan lembaga keuangan uang dan lembaga keuanganuang dan lembaga keuangan uang dan lembaga keuangan
uang dan lembaga keuangan uang dan lembaga keuangan
 
WAWASAN NUSANTARA SEBAGAI GEOPOLITIK INDONESIA.pptx
WAWASAN NUSANTARA SEBAGAI GEOPOLITIK INDONESIA.pptxWAWASAN NUSANTARA SEBAGAI GEOPOLITIK INDONESIA.pptx
WAWASAN NUSANTARA SEBAGAI GEOPOLITIK INDONESIA.pptx
 
7 Indikator Analisis Teknikal Saham Yang Paling Populer.pptx
7 Indikator Analisis Teknikal Saham Yang Paling Populer.pptx7 Indikator Analisis Teknikal Saham Yang Paling Populer.pptx
7 Indikator Analisis Teknikal Saham Yang Paling Populer.pptx
 
PSAK-10-Pengaruh-Perubahan-Valuta-Asing-IAS-21-23032015.pptx
PSAK-10-Pengaruh-Perubahan-Valuta-Asing-IAS-21-23032015.pptxPSAK-10-Pengaruh-Perubahan-Valuta-Asing-IAS-21-23032015.pptx
PSAK-10-Pengaruh-Perubahan-Valuta-Asing-IAS-21-23032015.pptx
 
KELOMPOK 17-PEREKONOMIAN INDO moneter dan fiskal
KELOMPOK 17-PEREKONOMIAN INDO moneter dan fiskalKELOMPOK 17-PEREKONOMIAN INDO moneter dan fiskal
KELOMPOK 17-PEREKONOMIAN INDO moneter dan fiskal
 
Presentasi Tentang Asuransi Pada Lembaga Keuangan
Presentasi Tentang Asuransi Pada Lembaga KeuanganPresentasi Tentang Asuransi Pada Lembaga Keuangan
Presentasi Tentang Asuransi Pada Lembaga Keuangan
 
KEPEMIMPINAN DALAM MENJALANKAN USAHA/BISNIS
KEPEMIMPINAN DALAM MENJALANKAN USAHA/BISNISKEPEMIMPINAN DALAM MENJALANKAN USAHA/BISNIS
KEPEMIMPINAN DALAM MENJALANKAN USAHA/BISNIS
 
Materi Mata Kuliah Pengantar Ekonomi Makro I
Materi Mata Kuliah Pengantar Ekonomi Makro IMateri Mata Kuliah Pengantar Ekonomi Makro I
Materi Mata Kuliah Pengantar Ekonomi Makro I
 
Perhitungan Bunga dan Nilai Uang (mankeu).ppt
Perhitungan Bunga dan Nilai Uang (mankeu).pptPerhitungan Bunga dan Nilai Uang (mankeu).ppt
Perhitungan Bunga dan Nilai Uang (mankeu).ppt
 
PERAN KARYAWAN DALAM PENGEMBANGAN KARIR.pptx
PERAN KARYAWAN DALAM PENGEMBANGAN KARIR.pptxPERAN KARYAWAN DALAM PENGEMBANGAN KARIR.pptx
PERAN KARYAWAN DALAM PENGEMBANGAN KARIR.pptx
 
matematika dilatasi (1) (2) (1) (1).pptx
matematika dilatasi (1) (2) (1) (1).pptxmatematika dilatasi (1) (2) (1) (1).pptx
matematika dilatasi (1) (2) (1) (1).pptx
 
Dasar Dasar Perpajakan dalam mata kuliah pajak.pptx
Dasar Dasar Perpajakan dalam mata kuliah pajak.pptxDasar Dasar Perpajakan dalam mata kuliah pajak.pptx
Dasar Dasar Perpajakan dalam mata kuliah pajak.pptx
 
Cryptocurrency dalam Perspektif Ekonomi Syariah.pptx
Cryptocurrency dalam Perspektif Ekonomi Syariah.pptxCryptocurrency dalam Perspektif Ekonomi Syariah.pptx
Cryptocurrency dalam Perspektif Ekonomi Syariah.pptx
 
Introduction fixed asset (Aset Tetap).ppt
Introduction fixed asset (Aset Tetap).pptIntroduction fixed asset (Aset Tetap).ppt
Introduction fixed asset (Aset Tetap).ppt
 
Ukuran Letak Data kuartil dan beberapa pembagian lainnya
Ukuran Letak Data  kuartil  dan  beberapa pembagian  lainnyaUkuran Letak Data  kuartil  dan  beberapa pembagian  lainnya
Ukuran Letak Data kuartil dan beberapa pembagian lainnya
 
DAMPAK MASIF KORUPSI yang kian merajalela
DAMPAK MASIF KORUPSI yang kian merajalelaDAMPAK MASIF KORUPSI yang kian merajalela
DAMPAK MASIF KORUPSI yang kian merajalela
 
Ekonomi Teknik dan perencanaan kegiatan usaha
Ekonomi Teknik dan perencanaan kegiatan usahaEkonomi Teknik dan perencanaan kegiatan usaha
Ekonomi Teknik dan perencanaan kegiatan usaha
 

MAKRO] Pengantar Ilmu Ekonomi Makro

  • 1. PENGANTAR ILMU EKONOMI MAKRO PERTEMUAN KE-1 Udriyah, S.S.T., M.Mgt
  • 2. DESKRIPSI MATA KULIAH Pengantar ilmu ekonomi makro merupakan mata kuliah yang mempelajari berbagai konsep dasar kajian makro ekonomi yang meliputi pendapatan nasional, konsumsi, tabungan dan investasi, analisis penentuan pendapatan nasional keseimbangan, perdagangan internasional, uang dan bank, pembangunan dan pertumbuhan ekonomi, serta perencanaan ekonomi.
  • 3. TUJUAN PEMBELAJARAN Setelah mengikuti perkuliahan ini, mahasiswa diharapkan mampu memahami prinsip-prinsip dasar ilmu ekonomi makro yang dapat digunakan sebagai dasar untuk memperoleh pengertian yang lebih baik terhadap berbagai gejala yang muncul dalam kehidupan ekonomi nasional.
  • 4. PERENCANAAN PEMBELAJARAN No. Jenis Kegiatan Jumlah Kegiatan Minggu ke 1 Tatap Muka 14 kali 1-7, 9-15 2 Tugas Mandiri Menyesuaikan 1-7, 9-15 3 Ujian Tengah Semester 1 kali 8 4 Ujian Akhir Semester 1 kali 16 • Ceramah/Penerangan Materi • Problem Based Learning (Diskusi) • Project Based Learning • Presentasi • Latihan/Tugas Mandiri/Kelompok/Quiz/Ulangan
  • 5. EVALUASI DAN PENILAIAN Kehadiran = 10% Tugas = 15% Kuis = 15% UTS = 20% UAS = 40%
  • 6. Materi Perkuliahan 1 Semester  Konsep Dasar Ilmu Ekonomi Makro  Perkembangan Ilmu Ekonomi Makro  Pendapatan Nasional  Konsumsi, Tabungan, dan Investasi  Pendapatan Nasional Keseimbangan  Peranan Pemerintah dalam Ekonomi Makro: Kebijakan Fiskal  Perdagangan Internasional dan Pendapatan Nasional Keseimbangan  Uang dan Bank  Ekonomi Pembangunan dan Pertumbuhan Ekonomi
  • 7. BAB 1. KONSEP DASAR ILMU EKONOMI MAKRO  Pengertian dan ruang lingkup ekonomi makro  Aspek ontology ekonomi makro  Aspek epistemologi ekonomi makro  Aspek aksiologi ekonomi makro
  • 8. Pengertian Ilmu Ekonomi Makro  Ekonomi makro adalah studi tentang ekonomi secara keseluruhan.  Ilmu ekonomi yang satu ini khusus mempelajari ekonomi secara skala besar dan keseluruhan.  Ekonomi makro sering digunakan untuk menganalisa dan merancang target-target kebijaksanaan yang berhubungan dengan pertumbuhan ekonomi, inflasi, tenaga kerja dan keseimbangan neraca pembayaran yang berkesinambungan.  Dikutip dari buku Konsep Dasar Pembangunan dan Pertumbuhan Ekonomi (2018) karya Thamrin, ekonomi makro adalah sebuah ilmu ekonomi yang mempelajari perekonomian sebuah negara secara komprehensif. Ekonomi jenis ini juga bisa menganalisis tentang produsen secara keseluruhan serta konsumen dalam pengalokasian pendapatan dalam membeli barang/jasa.
  • 9. Ruang Lingkup Ekonomi Makro 1. Penentuan Tingkat Kegiatan Perekonomian Dalam ekonomi makro dijelaskan tentang seberapa jauh perekonomian suatu negara dapat menghasilkan suatu produk dan jasa. Ruang lingkup ekonomi makro ini memiliki beberapa jenis pengeluaran yaitu: • pengeluaran konsumsi rumah tangga • pengeluaran pemerintah • pengeluaran perusahaan atau investas • ekspor dan impor
  • 10. Ruang Lingkup Ekonomi Makro 2. Kebijakan Pemerintah  Kebijakan Moneter Merupakan kebijakan pemerintah yang dilakukan untuk mempengaruhi jumlah uang yang beredar di masyarakat dalam suatu negara.  Kebijakan Fiskal Merupakan langkah pemerintah untuk mengubah struktur dan jumlah pajak yang bertujuan mempengaruhi kegiatan ekonomi suatu negara.
  • 11. Ruang Lingkup Ekonomi Makro 3. Pengeluaran Agregat Jika pengeluaran agregat tidak mencapai tingkat yang ideal,berarti sedang terjadi permasalahan ekonomi dalam suatu negara. Untuk menstabilkan pengeluaran agregat, pemerintah bisa menekan laju inflasi dan menciptakan lapangan pekerjaan dalam suatu negara.
  • 12. Aspek Ontologi Ekonomi Makro Ekonomi Makro mempelajari perilaku ekonomi sebagai keseluruhan tentang kehidupan ekonomi. Pembahasan ontologi yang berkaitan dengan ekonomi makro mempunyai 2 hal penting dalam filsafat ilmu, yaitu:  Objek material yang membahas tentang manajemen ekonomi dalam lingkup yang luas. Sebagai contoh: anggaran negara, pasar modal, kerjasama dengan luar negeri, valuta asing, pasar bebas, dsb.  Objek formal yang membahas tentang manajemen perekonomian secara keseluruhan.
  • 13. Aspek Epistemologi Ekonomi Makro  Epistemologi merupakan filsafat ilmu yang membahas tentang asal usul suatu ilmu, metode dari ilmu tersebut, dan susunan dari ilmu.  Ilmu ekonomi makro terhadap prespektif filsafat ilmu yaitu membahas tentang asal usul ilmu ekonomi makro. Keynes memberikan kritik terhadap teori ekonomi klasik Adam Smith sehingga muncullah ilmu ekonomi makro (secara keseluruhan). Dengan adanya pendapat dari Keynes, maka negara mulai memperhatikan dimensi global dalam menganalisis ilmu ekonomi, adanya peran pemerintah dalam menganalisis kebijakan, dan analisis kebijakan menggunakan studi-studi empiris.
  • 14. Aspek Aksiologi Ekonomi Makro  Aksiologi ialah menyangkut masalah nilai kegunaan ilmu.  Disini nilai pengetahuan akan terlihat bagaimana peranan ilmu ekonomi dalam mengatasi permasalahan yang berkaitan dengan aspek aksiologis ilmu ekonomi seperti masalah pengangguran, tanggung jawab sosial perusahaan, peningkatan mutu dan taraf kehidupan.  Dasar aksiologi membimbing dalam membahas tentang manfaat dari ilmu pengetahuan ekonomi. Dalam hal ini ilmuwan bidang ekonomi harus mampu menilai antara yang baik dan yang buruk, sehingga ilmuwan harus memiliki moral yang kuat agar kemajuan ilmu yang dihasilkan dapat bermanfaat bagi kehidupan manusia.
  • 15. Reflection  Sebutkan contoh permasalahan perekonomian makro yang saat ini ada, boleh di Indonesia atau di negara lain. Berikan tanggapan terkait hal tersebut.