SlideShare uma empresa Scribd logo
1 de 5
Baixar para ler offline
Business Ethics & GG
Ethical decision making: Audit dan Internal Control
Evarianna F Pasaribu
Prof. Dr. Ir. H. Hapzi Ali, Pre-MSc, MM, CMA
Agar kepercayaan public solid pada suatu perusahaan maka perusahaan tersebut
dituntut untuk dapat menerapkan GCG dalam pengelolaan perusahaan terutama dalam
hal transparansi dan akuntabilitas. Transparansi artinya informasi yang diberikan
adalah merupakan informasi yang benar dan dapat dipertanggungjawabkan, artinya
adanya keterbukaan. Sedangkan akuntabilitas merupakan perwujudan dari
pertanggungjawaban pelaksanaan tugas-tugas yang dibebankan dalam perusahaan.
Transparansi dan akuntabilitas memiliki keterkaitan dalam upaya mewujudkan GCG.
Bila transparansi dan akuntabilitas telah terpenuhi maka Good Corporate
Governance (GCG) akan dapat dicapai. Untuk dapat mewujudkan hal ini maka perlu
ada pembenahan dalam perusahaan tersebut. Audit merupakan salah satu alat untuk
pembenahan tersebut.
Audit merupakan suatu kegiatan pemeriksaan pengelolaan perusahaan untuk menilai
apakah ada kesesuaian dan ketidaksesuaian dari pengelolaan perusahaan dengan
cara mengumpulkan bukti saat audit. Tujuan akhir dari pelaksanaan audit adalah untuk
menghasilkan laporan audit yang dapat digunakan oleh para pemakai laporan audit
yang berkepentingan.
Dari hasil audit, dapat dilihat apakah perusahaan memiliki penyimpangan misalnya
adanya penyelewengan-penyelewengan terutama dalam hal pengelolaan keuangan.
Penyelewengan yang ditemukan saat audit, dilakukan usaha perbaikan untuk
mengurangi dan bahkan menghilagkan penyelewenagan tersebut. Setelah perbaikan
dilakukan maka untuk menjaga agar kondisi tetap sesuai maka perlu adanya internal
control dalam perusahaan tersebut dimana internal control dilaksanakan secara efektif,
dalam hal ini peran dari sistem pengawasan pengelolaan keuangan perlu ditegakkan,
yaitu perlu penerapan Sistem Pengendalian Intern (SPI) yang benar dan tegas.
Suatu perusahaan dengan SPI yang kuat maka setidaknya penyimpangan
penyimpangan dalm pengelolaan keuangan dapat diminimumkan. Pihak yang dianggap
berperan dalam penegakan SPI ini adalah internal auditor.
Internal auditor adalah profesi dari akuntan yang bekerja dalam perusahaan dengan
maksud menambah nilai tambah (value added) bagi manajemen perusahaan (Sawyer,
2005: 3).
Internal auditor bertanggung jawab untuk mengevaluasi operasional perusahaan agar
dapat berjalan secara efisien dan efektif dengan cara melakukan audit keuangan dan
audit ketaatan dari operasional perusahaan. Auditor bertanggungjawab kepada
manajemen. Artinya internal auditor bertanggung jawab terhadap semua kebijakan-
kebijakan perusahaan dalam pengelolaan perusahaan agar dapat berjalan efektif dan
sesuai kebijakan yang dibuat.
Dengan demikian, dengan audit dan internal control maka dapat memastikan
implementasi Business ethics dan GCG disuatu perusahaan berjalan baik.
Hal ini benar bila keberhasilan pengimplementasian perbaikan dari hasil hasil audit
audit dan implementasi Internal audit yang benar dilakukan. Maka akan secara
langsung mempengaruhi business ethics daan GCG. Artinya audit dan internal control
adalah tools untuk teraplikasinya business ethics dan GCG di perusahaan. Maka
disitulah letak hubungan antara audit/internal control dan business ethics and GCG.
Sebagai contoh dari suatu sistem internal control adalah yang ada di PT. BV. Audit dan internal
control menjadi suatu hal yang krusial dalam pengeloalaan perusahaan. Artinya audit dan
internal control menjadi suatu tool yang sangat diperlukan bahkan penentu terhadap performa
pengelolaan perusahaan alam hal ini laboratorium.
Untuk menjaga agar pengelolaan perusahaan/laboratorium dapat sesuai dengan tujuan dari
perusahaan yaitu pengelolaan yang mengarah kepada performa optimal maka diperlukan tool
sebagai penjamin agar pengelolaan perusahaan sesuai dengan tujuan perusahaan. Berbagai audit
dilakuakan untuk menjamin agar kualitas perusahaan sesuai dengan yang ditetapkan. Audit yang
dilakukan adalah audit dari badan independen , audit dari kantor pusat dan internal lab itu
sendiri. Ketiga kombinasi ini adalah merupakan upaya untuk pencapaian tujuan perusahaan.
Audit
Audit oleh badan Independen.
Audit ini dilakukan untuk melihat kesesuaian pengelolaan perusahaan dari badan independen.
Kriteria yang dituntut dalam audit oleh badan independen adalah berdasarkan standar
internasional. Ketidaksesuaian yang ditemukan disampaikan kepada top manajemen di lokasi
perusahaan dan juga ke kantor pusat. Tindakan perbaikan perlu dilakukan dan tindakan
pencegahan harus didapatkan agar terjadinya ketidaksesuaian terhadap standar perusahaan tidak
terulang atau terjadi lagi. Tindakan pencegahan harus selalu diikuti dalam pengelolaan
perusahaan untuk menjamin tidak terjadinya ketidaksesuaian yang sama.
Audit oleh kantor pusat
Audit oleh kantor pusat dibuat berkala dengan interval yang lebih sering dari audit independen.
Pada audit ini perusahaan menetapkan criteria criteria yang harus dimiliki oleh semua kantor
cabang dengan maksud agar konsistensi perusahaan dimanapun kantor cabang dapat
dipertahankan dan juga dengan audit dari kantor pusat maka performa perusahaan dimanapun
kantor cabang berada. Ketidaksesuaian dengan kriterima diperbaiki agar kondisi yang diinginkan
terwujud.
Usaha untuk menjamin agar tidak terjadinya ketidaksesuaian yang disebabkan karena tidak
diikutinya tindakan pencegahan yang telah ditetapkan maka diperlukan internal control dalam
perusahaan. Internal control ini dilakukan oleh internal auditor yaitu auditor yang berasal dari
dalam perusahaan bukan dari independen auditor.
Internal control/ Internal audit
Audit internal merupakan elemen monitoring dari struktur pengendalian internal dalam suatu
organisasi, yang dibuat untuk memantau efektivitas dari elemen-elemen struktur pengendalian
internal lainnya. Menurut Hiro Tugiman (2006 : 11) adalah : “ Internal auditing adalah suatu
fungsi penilaian yang independen dalam suatu organiasasi untuk menguji dan mengevaluasi
kegiatan organisasi yang dilaksanakan”.
Menurut Robert Tampubolon dalam bukunya “ Risk and system-Based Internal Auditing” (2005
: 1) bahwa : “fungsi audit intern lebih berfungsi sebagai mata dan telingga manajemen, karena
manajemen butuh kepastian bahwa semua kebijakan yang telah ditetapkan tidak akan
dilaksanakan secara menyimpang”. Sedangkan tujuan pelaksanaan audit internal adalah
membantu para anggota organisasi agar mereka dapat melaksanakan tanggung
jawabnya secara efektif. Untuk hal tersebut, auditor internal akan memberikan berbagai
analisis, penilaian, rekomendasi, petunjuk dan informasi sehubungan dengan kegiatan
yang diperiksa. Tujuan pemeriksaan mencakup pula usaha mengembangkan
pengendalian yang efektif dengan biaya yang wajar.
Ruang lingkup audit internal yaitu menilai keefektifan sistem pengendalian internal,
pengevaluasian terhadap kelengkapan dan keefektifan sistem pengendalian internal yang dimiliki
organisasi, serta kualitas pelaksanaan tanggung jawab yang diberikan.
Internal control yang dilakukan adalah secara berkala. Intervalnya dibuat lebih sering dari pada
audit dari kantor pusat. Hal ini dimaksudkan agar perusahan dapat mencapai performa kerja yang
baik secara otomatis bukan karena adanya audit dari auditor independen atau auditor dari kantor
pusat. Perusahaan membuat perencanaan, pengorganisasian dan melaksanakan internal audit
sedikitnya satu tahun sekali. Internal audit ini dilakukan dengan maksud untuk mengetahui
apakah elemen elemen system mutu ( termasuk pengendalian pengujian mutu) terlaksana dan
memenuhi persyaratan ISO 17025:2005.
Selain dari interval yang telah ditentukan, audit internal dapat pula dilaksanakan atas permintaa
dari pihak manajemen. Audit dilaksanakan oleh seorang auditor yang ditunjuk olej perusahaan.
Jika hasil audit menampilkan adanya keraguan pada efektifitas kegiatan laboratorium atau pada
kebenaran atau keabsahan pada hasil uji maka laboratorium harus melakukan tindakan
perbaikan.
Customer dapat diinformasikan jika ternyata hasil pengujian telah terpengaruh oleh keraguan
seperti diatas. Bidang kegiatan yang diaudit, hasil temuan audit, tindakan perbaikan yang
direkam, sisimpan dan dipelihara.
Tindak lanjut kegiatan audit dapat dilaksanakan untuk membuktikan dan merekam penerapan
dan efektivitas tindakan perbaikan yang telah dilaksanakan.
Usaha tambahan dalam internal control perusahaan adalah dengan penerapan weekly audit (audit
mingguan) dari tiap tiap divisi dalam perusahan. Auditor dipilih oleh perusahaan dengan
diberikannya pelatihan pelatihan sehingga auditor mampu menjaga disivinya untuk menjaga
kriteria kriteria yang perusahaan inginkan.
Dengan demikian audit dan internal control dapat menjadi katalis pencapaian kinerja perusahaan
dan juga dapat menjadi pemandu keterserasian antara pengelolaan perusahaan yang telah
ditetapkan.
Daftar pustaka :
1. Robert Tampubolon ,“ Risk and system-Based Internal Auditing” , 2005
2. Hapzi Ali, modul perkuliahan BE and GCG, universitas mercubuana, audit dan control
internal, 2017
3. Hiro Tugiman, internal auditing, 2006
4. Quality manual PT. BV, edisi 22, 2017

Mais conteúdo relacionado

Mais procurados

Be & gg, nadiatur rakhma, prof. dr. ir. h. hapzi ali pre m sc, mm. cma, audit...
Be & gg, nadiatur rakhma, prof. dr. ir. h. hapzi ali pre m sc, mm. cma, audit...Be & gg, nadiatur rakhma, prof. dr. ir. h. hapzi ali pre m sc, mm. cma, audit...
Be & gg, nadiatur rakhma, prof. dr. ir. h. hapzi ali pre m sc, mm. cma, audit...Nadiatur Rakhma
 
Be & gg, nadiatur rakhma, prof. dr. ir. h. hapzi ali pre m sc, mm. cma, ethic...
Be & gg, nadiatur rakhma, prof. dr. ir. h. hapzi ali pre m sc, mm. cma, ethic...Be & gg, nadiatur rakhma, prof. dr. ir. h. hapzi ali pre m sc, mm. cma, ethic...
Be & gg, nadiatur rakhma, prof. dr. ir. h. hapzi ali pre m sc, mm. cma, ethic...Nadiatur Rakhma
 
Be gg, fariz adlan, prof. dr. ir. hapzi ali, mm, cma,audit & internal con...
Be gg, fariz adlan, prof. dr. ir. hapzi ali, mm, cma,audit & internal con...Be gg, fariz adlan, prof. dr. ir. hapzi ali, mm, cma,audit & internal con...
Be gg, fariz adlan, prof. dr. ir. hapzi ali, mm, cma,audit & internal con...Fariz adlan
 
KLASIFIKASI JENIS AUDIT
KLASIFIKASI JENIS AUDITKLASIFIKASI JENIS AUDIT
KLASIFIKASI JENIS AUDITDianCamila1
 
Bukti, Temuan, Kesimpulan dan Saran Audit _"AUDIT SISTEM MANAJEMEN" Training
Bukti, Temuan, Kesimpulan dan Saran Audit  _"AUDIT SISTEM MANAJEMEN" TrainingBukti, Temuan, Kesimpulan dan Saran Audit  _"AUDIT SISTEM MANAJEMEN" Training
Bukti, Temuan, Kesimpulan dan Saran Audit _"AUDIT SISTEM MANAJEMEN" TrainingKanaidi ken
 
Jenis dan Kategori Audit _"AUDIT SISTEM MANAJEMEN" Training
Jenis dan Kategori Audit _"AUDIT SISTEM MANAJEMEN" TrainingJenis dan Kategori Audit _"AUDIT SISTEM MANAJEMEN" Training
Jenis dan Kategori Audit _"AUDIT SISTEM MANAJEMEN" TrainingKanaidi ken
 
Prinsip, Tujuan & Manfaat AUDIT SISTEM MANAJEMEN
Prinsip, Tujuan & Manfaat  AUDIT SISTEM MANAJEMENPrinsip, Tujuan & Manfaat  AUDIT SISTEM MANAJEMEN
Prinsip, Tujuan & Manfaat AUDIT SISTEM MANAJEMENKanaidi ken
 
Jenis dan Kategori Audit _Pelatihan Dasar "Satuan Pengawasan Internal (SPI)"
Jenis dan Kategori Audit _Pelatihan Dasar "Satuan Pengawasan Internal (SPI)"Jenis dan Kategori Audit _Pelatihan Dasar "Satuan Pengawasan Internal (SPI)"
Jenis dan Kategori Audit _Pelatihan Dasar "Satuan Pengawasan Internal (SPI)"Kanaidi ken
 
Sipi, min sururi anfusina, hapzi ali, analisis sistem pengendalian internal a...
Sipi, min sururi anfusina, hapzi ali, analisis sistem pengendalian internal a...Sipi, min sururi anfusina, hapzi ali, analisis sistem pengendalian internal a...
Sipi, min sururi anfusina, hapzi ali, analisis sistem pengendalian internal a...MinSururiAnfusina
 
7 atribut internal auditor
7 atribut internal auditor7 atribut internal auditor
7 atribut internal auditorFauzan Wahyuabdi
 
Rmk bab 12 susanti nurul ramadani
Rmk bab 12 susanti nurul ramadaniRmk bab 12 susanti nurul ramadani
Rmk bab 12 susanti nurul ramadaniErdha Reidha
 
Audit dalam ms iso
Audit dalam ms isoAudit dalam ms iso
Audit dalam ms isonurulina
 
Elemen struktur pengendalian intern versi coso
Elemen struktur pengendalian intern versi cosoElemen struktur pengendalian intern versi coso
Elemen struktur pengendalian intern versi cosoADE NURZEN
 
Pengantar "Sistem Manajemen dan Audit Sistem Manajemen" _AUDIT SISTEM MANAJEM...
Pengantar "Sistem Manajemen dan Audit Sistem Manajemen" _AUDIT SISTEM MANAJEM...Pengantar "Sistem Manajemen dan Audit Sistem Manajemen" _AUDIT SISTEM MANAJEM...
Pengantar "Sistem Manajemen dan Audit Sistem Manajemen" _AUDIT SISTEM MANAJEM...Kanaidi ken
 
Rmk bab 11 susanti nurul ramadani
Rmk bab 11 susanti nurul ramadaniRmk bab 11 susanti nurul ramadani
Rmk bab 11 susanti nurul ramadaniErdha Reidha
 
Langkah Memperbaiki Sistem Manajemen
Langkah Memperbaiki Sistem ManajemenLangkah Memperbaiki Sistem Manajemen
Langkah Memperbaiki Sistem ManajemenWQA APAC
 
Konsep konsep audit
Konsep konsep audit Konsep konsep audit
Konsep konsep audit An NHa
 
Pelaksanaan dan Aktivitas Audit _"AUDIT SISTEM MANAJEMEN" Training
Pelaksanaan  dan Aktivitas Audit _"AUDIT SISTEM MANAJEMEN" TrainingPelaksanaan  dan Aktivitas Audit _"AUDIT SISTEM MANAJEMEN" Training
Pelaksanaan dan Aktivitas Audit _"AUDIT SISTEM MANAJEMEN" TrainingKanaidi ken
 

Mais procurados (20)

Be & gg, nadiatur rakhma, prof. dr. ir. h. hapzi ali pre m sc, mm. cma, audit...
Be & gg, nadiatur rakhma, prof. dr. ir. h. hapzi ali pre m sc, mm. cma, audit...Be & gg, nadiatur rakhma, prof. dr. ir. h. hapzi ali pre m sc, mm. cma, audit...
Be & gg, nadiatur rakhma, prof. dr. ir. h. hapzi ali pre m sc, mm. cma, audit...
 
Be & gg, nadiatur rakhma, prof. dr. ir. h. hapzi ali pre m sc, mm. cma, ethic...
Be & gg, nadiatur rakhma, prof. dr. ir. h. hapzi ali pre m sc, mm. cma, ethic...Be & gg, nadiatur rakhma, prof. dr. ir. h. hapzi ali pre m sc, mm. cma, ethic...
Be & gg, nadiatur rakhma, prof. dr. ir. h. hapzi ali pre m sc, mm. cma, ethic...
 
Be gg, fariz adlan, prof. dr. ir. hapzi ali, mm, cma,audit & internal con...
Be gg, fariz adlan, prof. dr. ir. hapzi ali, mm, cma,audit & internal con...Be gg, fariz adlan, prof. dr. ir. hapzi ali, mm, cma,audit & internal con...
Be gg, fariz adlan, prof. dr. ir. hapzi ali, mm, cma,audit & internal con...
 
KLASIFIKASI JENIS AUDIT
KLASIFIKASI JENIS AUDITKLASIFIKASI JENIS AUDIT
KLASIFIKASI JENIS AUDIT
 
Bukti, Temuan, Kesimpulan dan Saran Audit _"AUDIT SISTEM MANAJEMEN" Training
Bukti, Temuan, Kesimpulan dan Saran Audit  _"AUDIT SISTEM MANAJEMEN" TrainingBukti, Temuan, Kesimpulan dan Saran Audit  _"AUDIT SISTEM MANAJEMEN" Training
Bukti, Temuan, Kesimpulan dan Saran Audit _"AUDIT SISTEM MANAJEMEN" Training
 
Jenis dan Kategori Audit _"AUDIT SISTEM MANAJEMEN" Training
Jenis dan Kategori Audit _"AUDIT SISTEM MANAJEMEN" TrainingJenis dan Kategori Audit _"AUDIT SISTEM MANAJEMEN" Training
Jenis dan Kategori Audit _"AUDIT SISTEM MANAJEMEN" Training
 
Prinsip, Tujuan & Manfaat AUDIT SISTEM MANAJEMEN
Prinsip, Tujuan & Manfaat  AUDIT SISTEM MANAJEMENPrinsip, Tujuan & Manfaat  AUDIT SISTEM MANAJEMEN
Prinsip, Tujuan & Manfaat AUDIT SISTEM MANAJEMEN
 
Jenis dan Kategori Audit _Pelatihan Dasar "Satuan Pengawasan Internal (SPI)"
Jenis dan Kategori Audit _Pelatihan Dasar "Satuan Pengawasan Internal (SPI)"Jenis dan Kategori Audit _Pelatihan Dasar "Satuan Pengawasan Internal (SPI)"
Jenis dan Kategori Audit _Pelatihan Dasar "Satuan Pengawasan Internal (SPI)"
 
Sipi, min sururi anfusina, hapzi ali, analisis sistem pengendalian internal a...
Sipi, min sururi anfusina, hapzi ali, analisis sistem pengendalian internal a...Sipi, min sururi anfusina, hapzi ali, analisis sistem pengendalian internal a...
Sipi, min sururi anfusina, hapzi ali, analisis sistem pengendalian internal a...
 
7 atribut internal auditor
7 atribut internal auditor7 atribut internal auditor
7 atribut internal auditor
 
Rmk bab 12 susanti nurul ramadani
Rmk bab 12 susanti nurul ramadaniRmk bab 12 susanti nurul ramadani
Rmk bab 12 susanti nurul ramadani
 
Audit dalam ms iso
Audit dalam ms isoAudit dalam ms iso
Audit dalam ms iso
 
ppt klmpk 2 fixs.pdf
ppt klmpk 2 fixs.pdfppt klmpk 2 fixs.pdf
ppt klmpk 2 fixs.pdf
 
Elemen struktur pengendalian intern versi coso
Elemen struktur pengendalian intern versi cosoElemen struktur pengendalian intern versi coso
Elemen struktur pengendalian intern versi coso
 
Pengantar "Sistem Manajemen dan Audit Sistem Manajemen" _AUDIT SISTEM MANAJEM...
Pengantar "Sistem Manajemen dan Audit Sistem Manajemen" _AUDIT SISTEM MANAJEM...Pengantar "Sistem Manajemen dan Audit Sistem Manajemen" _AUDIT SISTEM MANAJEM...
Pengantar "Sistem Manajemen dan Audit Sistem Manajemen" _AUDIT SISTEM MANAJEM...
 
Borobudur 9
Borobudur 9Borobudur 9
Borobudur 9
 
Rmk bab 11 susanti nurul ramadani
Rmk bab 11 susanti nurul ramadaniRmk bab 11 susanti nurul ramadani
Rmk bab 11 susanti nurul ramadani
 
Langkah Memperbaiki Sistem Manajemen
Langkah Memperbaiki Sistem ManajemenLangkah Memperbaiki Sistem Manajemen
Langkah Memperbaiki Sistem Manajemen
 
Konsep konsep audit
Konsep konsep audit Konsep konsep audit
Konsep konsep audit
 
Pelaksanaan dan Aktivitas Audit _"AUDIT SISTEM MANAJEMEN" Training
Pelaksanaan  dan Aktivitas Audit _"AUDIT SISTEM MANAJEMEN" TrainingPelaksanaan  dan Aktivitas Audit _"AUDIT SISTEM MANAJEMEN" Training
Pelaksanaan dan Aktivitas Audit _"AUDIT SISTEM MANAJEMEN" Training
 

Semelhante a Be&GG, Evarianna F Pasaribu, Hapzi Ali, Ethics and Business, Audit and Internal Control, Universitas Mercu Buana, 2017

Be & gg, khairi rumantati, hapzi ali, audit and internal control, universitas...
Be & gg, khairi rumantati, hapzi ali, audit and internal control, universitas...Be & gg, khairi rumantati, hapzi ali, audit and internal control, universitas...
Be & gg, khairi rumantati, hapzi ali, audit and internal control, universitas...Khairi Rumantati
 
Be, gg, edi putra, hapzi ali, ethics and business,audit and internal control,...
Be, gg, edi putra, hapzi ali, ethics and business,audit and internal control,...Be, gg, edi putra, hapzi ali, ethics and business,audit and internal control,...
Be, gg, edi putra, hapzi ali, ethics and business,audit and internal control,...Edi Putra, S.Inf., M.M., ASCA
 
Sekar Kumudasari, 55117110117, Prof. Hafzi,MM,CMA, Audit & Internal Control, ...
Sekar Kumudasari, 55117110117, Prof. Hafzi,MM,CMA, Audit & Internal Control, ...Sekar Kumudasari, 55117110117, Prof. Hafzi,MM,CMA, Audit & Internal Control, ...
Sekar Kumudasari, 55117110117, Prof. Hafzi,MM,CMA, Audit & Internal Control, ...Sekar Kumudasari
 
Konsep Audit Manajemen
Konsep Audit ManajemenKonsep Audit Manajemen
Konsep Audit ManajemenSintiaFarach46
 
BE & GG, purwono sutoyo, hapzi ali, Hubungan atau pengaruh antara Business Et...
BE & GG, purwono sutoyo, hapzi ali, Hubungan atau pengaruh antara Business Et...BE & GG, purwono sutoyo, hapzi ali, Hubungan atau pengaruh antara Business Et...
BE & GG, purwono sutoyo, hapzi ali, Hubungan atau pengaruh antara Business Et...Ipung Sutoyo
 
BE & GG; fikri aulawi, 55117110125, prof. dr. ir. h. hapzi ali, cma, audit in...
BE & GG; fikri aulawi, 55117110125, prof. dr. ir. h. hapzi ali, cma, audit in...BE & GG; fikri aulawi, 55117110125, prof. dr. ir. h. hapzi ali, cma, audit in...
BE & GG; fikri aulawi, 55117110125, prof. dr. ir. h. hapzi ali, cma, audit in...FIkri Aulawi Rusmahafi
 
BE & GG, Warinah, Hapzi Ali, Audit & Internal Control. Universitas Mercu Buan...
BE & GG, Warinah, Hapzi Ali, Audit & Internal Control. Universitas Mercu Buan...BE & GG, Warinah, Hapzi Ali, Audit & Internal Control. Universitas Mercu Buan...
BE & GG, Warinah, Hapzi Ali, Audit & Internal Control. Universitas Mercu Buan...warinah warinah
 
Prinsip, Tujuan & Manfaat "Satuan Pengawasan Internal (Internal Auditor)"
Prinsip, Tujuan & Manfaat  "Satuan Pengawasan Internal (Internal Auditor)"Prinsip, Tujuan & Manfaat  "Satuan Pengawasan Internal (Internal Auditor)"
Prinsip, Tujuan & Manfaat "Satuan Pengawasan Internal (Internal Auditor)"Kanaidi ken
 
Tugas pengauditan audit internal
Tugas pengauditan audit internalTugas pengauditan audit internal
Tugas pengauditan audit internalMhd. Abdullah Hamid
 
BE & GG9, Basori, Hapzi Ali, Audit & Internal Control, UMB, 2017
BE & GG9, Basori, Hapzi Ali, Audit & Internal Control, UMB, 2017BE & GG9, Basori, Hapzi Ali, Audit & Internal Control, UMB, 2017
BE & GG9, Basori, Hapzi Ali, Audit & Internal Control, UMB, 2017Basori Basori
 
MAKALAH INTERNAL AUDIT.docx
MAKALAH INTERNAL AUDIT.docxMAKALAH INTERNAL AUDIT.docx
MAKALAH INTERNAL AUDIT.docxSWINDANGGEA
 
Be & gg, rinalto hutabarat, hapzi ali, Governance Rating, universitas mercu b...
Be & gg, rinalto hutabarat, hapzi ali, Governance Rating, universitas mercu b...Be & gg, rinalto hutabarat, hapzi ali, Governance Rating, universitas mercu b...
Be & gg, rinalto hutabarat, hapzi ali, Governance Rating, universitas mercu b...Universitas Mercu Buana
 
Audit bab 1 konsep dasar audit
Audit bab 1 konsep dasar auditAudit bab 1 konsep dasar audit
Audit bab 1 konsep dasar auditsugeng1990
 
Thalia juni yanti audit-stei sebi
Thalia juni yanti audit-stei sebiThalia juni yanti audit-stei sebi
Thalia juni yanti audit-stei sebiThaliaJuniyanti
 
BE GCG, Annisa Nurlestari, Hapzi Ali, Audit dan Internal Control, Universitas...
BE GCG, Annisa Nurlestari, Hapzi Ali, Audit dan Internal Control, Universitas...BE GCG, Annisa Nurlestari, Hapzi Ali, Audit dan Internal Control, Universitas...
BE GCG, Annisa Nurlestari, Hapzi Ali, Audit dan Internal Control, Universitas...Annisa Nurlestari
 
BE&GG, Riyoko Yudhi Wibowo, Hapzi Ali, Audit & Internal Control, Universitas ...
BE&GG, Riyoko Yudhi Wibowo, Hapzi Ali, Audit & Internal Control, Universitas ...BE&GG, Riyoko Yudhi Wibowo, Hapzi Ali, Audit & Internal Control, Universitas ...
BE&GG, Riyoko Yudhi Wibowo, Hapzi Ali, Audit & Internal Control, Universitas ...Riyoko Yudhi Wibowo
 
Be & gg, asep muhamad perdiana, hapzi, ali, audit & internal control, mer...
Be & gg, asep muhamad perdiana, hapzi, ali, audit & internal control, mer...Be & gg, asep muhamad perdiana, hapzi, ali, audit & internal control, mer...
Be & gg, asep muhamad perdiana, hapzi, ali, audit & internal control, mer...Asep Muhamad Ferdiana
 
Internal Control.pptx
Internal Control.pptxInternal Control.pptx
Internal Control.pptxAyaka18
 
Ringkasan materi Audit keuangan internal dan pemerintah dan audit operasional...
Ringkasan materi Audit keuangan internal dan pemerintah dan audit operasional...Ringkasan materi Audit keuangan internal dan pemerintah dan audit operasional...
Ringkasan materi Audit keuangan internal dan pemerintah dan audit operasional...dewi masita
 

Semelhante a Be&GG, Evarianna F Pasaribu, Hapzi Ali, Ethics and Business, Audit and Internal Control, Universitas Mercu Buana, 2017 (20)

Be & gg, khairi rumantati, hapzi ali, audit and internal control, universitas...
Be & gg, khairi rumantati, hapzi ali, audit and internal control, universitas...Be & gg, khairi rumantati, hapzi ali, audit and internal control, universitas...
Be & gg, khairi rumantati, hapzi ali, audit and internal control, universitas...
 
Be, gg, edi putra, hapzi ali, ethics and business,audit and internal control,...
Be, gg, edi putra, hapzi ali, ethics and business,audit and internal control,...Be, gg, edi putra, hapzi ali, ethics and business,audit and internal control,...
Be, gg, edi putra, hapzi ali, ethics and business,audit and internal control,...
 
Sekar Kumudasari, 55117110117, Prof. Hafzi,MM,CMA, Audit & Internal Control, ...
Sekar Kumudasari, 55117110117, Prof. Hafzi,MM,CMA, Audit & Internal Control, ...Sekar Kumudasari, 55117110117, Prof. Hafzi,MM,CMA, Audit & Internal Control, ...
Sekar Kumudasari, 55117110117, Prof. Hafzi,MM,CMA, Audit & Internal Control, ...
 
Konsep Audit Manajemen
Konsep Audit ManajemenKonsep Audit Manajemen
Konsep Audit Manajemen
 
BE & GG, purwono sutoyo, hapzi ali, Hubungan atau pengaruh antara Business Et...
BE & GG, purwono sutoyo, hapzi ali, Hubungan atau pengaruh antara Business Et...BE & GG, purwono sutoyo, hapzi ali, Hubungan atau pengaruh antara Business Et...
BE & GG, purwono sutoyo, hapzi ali, Hubungan atau pengaruh antara Business Et...
 
Selesain 2
Selesain 2Selesain 2
Selesain 2
 
BE & GG; fikri aulawi, 55117110125, prof. dr. ir. h. hapzi ali, cma, audit in...
BE & GG; fikri aulawi, 55117110125, prof. dr. ir. h. hapzi ali, cma, audit in...BE & GG; fikri aulawi, 55117110125, prof. dr. ir. h. hapzi ali, cma, audit in...
BE & GG; fikri aulawi, 55117110125, prof. dr. ir. h. hapzi ali, cma, audit in...
 
BE & GG, Warinah, Hapzi Ali, Audit & Internal Control. Universitas Mercu Buan...
BE & GG, Warinah, Hapzi Ali, Audit & Internal Control. Universitas Mercu Buan...BE & GG, Warinah, Hapzi Ali, Audit & Internal Control. Universitas Mercu Buan...
BE & GG, Warinah, Hapzi Ali, Audit & Internal Control. Universitas Mercu Buan...
 
Prinsip, Tujuan & Manfaat "Satuan Pengawasan Internal (Internal Auditor)"
Prinsip, Tujuan & Manfaat  "Satuan Pengawasan Internal (Internal Auditor)"Prinsip, Tujuan & Manfaat  "Satuan Pengawasan Internal (Internal Auditor)"
Prinsip, Tujuan & Manfaat "Satuan Pengawasan Internal (Internal Auditor)"
 
Tugas pengauditan audit internal
Tugas pengauditan audit internalTugas pengauditan audit internal
Tugas pengauditan audit internal
 
BE & GG9, Basori, Hapzi Ali, Audit & Internal Control, UMB, 2017
BE & GG9, Basori, Hapzi Ali, Audit & Internal Control, UMB, 2017BE & GG9, Basori, Hapzi Ali, Audit & Internal Control, UMB, 2017
BE & GG9, Basori, Hapzi Ali, Audit & Internal Control, UMB, 2017
 
MAKALAH INTERNAL AUDIT.docx
MAKALAH INTERNAL AUDIT.docxMAKALAH INTERNAL AUDIT.docx
MAKALAH INTERNAL AUDIT.docx
 
Be & gg, rinalto hutabarat, hapzi ali, Governance Rating, universitas mercu b...
Be & gg, rinalto hutabarat, hapzi ali, Governance Rating, universitas mercu b...Be & gg, rinalto hutabarat, hapzi ali, Governance Rating, universitas mercu b...
Be & gg, rinalto hutabarat, hapzi ali, Governance Rating, universitas mercu b...
 
Audit bab 1 konsep dasar audit
Audit bab 1 konsep dasar auditAudit bab 1 konsep dasar audit
Audit bab 1 konsep dasar audit
 
Thalia juni yanti audit-stei sebi
Thalia juni yanti audit-stei sebiThalia juni yanti audit-stei sebi
Thalia juni yanti audit-stei sebi
 
BE GCG, Annisa Nurlestari, Hapzi Ali, Audit dan Internal Control, Universitas...
BE GCG, Annisa Nurlestari, Hapzi Ali, Audit dan Internal Control, Universitas...BE GCG, Annisa Nurlestari, Hapzi Ali, Audit dan Internal Control, Universitas...
BE GCG, Annisa Nurlestari, Hapzi Ali, Audit dan Internal Control, Universitas...
 
BE&GG, Riyoko Yudhi Wibowo, Hapzi Ali, Audit & Internal Control, Universitas ...
BE&GG, Riyoko Yudhi Wibowo, Hapzi Ali, Audit & Internal Control, Universitas ...BE&GG, Riyoko Yudhi Wibowo, Hapzi Ali, Audit & Internal Control, Universitas ...
BE&GG, Riyoko Yudhi Wibowo, Hapzi Ali, Audit & Internal Control, Universitas ...
 
Be & gg, asep muhamad perdiana, hapzi, ali, audit & internal control, mer...
Be & gg, asep muhamad perdiana, hapzi, ali, audit & internal control, mer...Be & gg, asep muhamad perdiana, hapzi, ali, audit & internal control, mer...
Be & gg, asep muhamad perdiana, hapzi, ali, audit & internal control, mer...
 
Internal Control.pptx
Internal Control.pptxInternal Control.pptx
Internal Control.pptx
 
Ringkasan materi Audit keuangan internal dan pemerintah dan audit operasional...
Ringkasan materi Audit keuangan internal dan pemerintah dan audit operasional...Ringkasan materi Audit keuangan internal dan pemerintah dan audit operasional...
Ringkasan materi Audit keuangan internal dan pemerintah dan audit operasional...
 

Último

Penyuluhan DM Tipe II Kegiatan Prolanis.ppt
Penyuluhan DM Tipe II Kegiatan Prolanis.pptPenyuluhan DM Tipe II Kegiatan Prolanis.ppt
Penyuluhan DM Tipe II Kegiatan Prolanis.pptpalagoro17
 
Modul Ajar IPAS Kelas 4 Fase B Kurikulum Merdeka [abdiera.com]
Modul Ajar IPAS Kelas 4 Fase B Kurikulum Merdeka [abdiera.com]Modul Ajar IPAS Kelas 4 Fase B Kurikulum Merdeka [abdiera.com]
Modul Ajar IPAS Kelas 4 Fase B Kurikulum Merdeka [abdiera.com]Abdiera
 
PPT SOSIALISASI PENGELOLAAN KINERJA GURU DAN KS 2024.pptx
PPT SOSIALISASI PENGELOLAAN KINERJA GURU DAN KS 2024.pptxPPT SOSIALISASI PENGELOLAAN KINERJA GURU DAN KS 2024.pptx
PPT SOSIALISASI PENGELOLAAN KINERJA GURU DAN KS 2024.pptxMaskuratulMunawaroh
 
MODUL AJAR BAHASA INGGRIS KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INGGRIS KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR BAHASA INGGRIS KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INGGRIS KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdfAndiCoc
 
1. Kisi-kisi PAT IPA Kelas 7 Kurmer 2024
1. Kisi-kisi PAT IPA Kelas 7 Kurmer 20241. Kisi-kisi PAT IPA Kelas 7 Kurmer 2024
1. Kisi-kisi PAT IPA Kelas 7 Kurmer 2024DessyArliani
 
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdfAndiCoc
 
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdfAndiCoc
 
Aksi Nyata Disiplin Positif Keyakinan Kelas untuk SMK
Aksi Nyata Disiplin Positif Keyakinan Kelas untuk SMKAksi Nyata Disiplin Positif Keyakinan Kelas untuk SMK
Aksi Nyata Disiplin Positif Keyakinan Kelas untuk SMKgamelamalaal
 
Memperkasakan Dialog Prestasi Sekolah.pptx
Memperkasakan Dialog Prestasi Sekolah.pptxMemperkasakan Dialog Prestasi Sekolah.pptx
Memperkasakan Dialog Prestasi Sekolah.pptxsalmnor
 
DEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 CGP 10.pptx
DEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 CGP 10.pptxDEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 CGP 10.pptx
DEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 CGP 10.pptxwawan479953
 
AKSI NYATA Numerasi Meningkatkan Kompetensi Murid_compressed (1) (1).pptx
AKSI NYATA  Numerasi  Meningkatkan Kompetensi Murid_compressed (1) (1).pptxAKSI NYATA  Numerasi  Meningkatkan Kompetensi Murid_compressed (1) (1).pptx
AKSI NYATA Numerasi Meningkatkan Kompetensi Murid_compressed (1) (1).pptxnursariheldaseptiana
 
.....................Swamedikasi 2-2.pptx
.....................Swamedikasi 2-2.pptx.....................Swamedikasi 2-2.pptx
.....................Swamedikasi 2-2.pptxfurqanridha
 
HAK DAN KEWAJIBAN WARGA NEGARA ppkn i.ppt
HAK DAN KEWAJIBAN WARGA NEGARA ppkn i.pptHAK DAN KEWAJIBAN WARGA NEGARA ppkn i.ppt
HAK DAN KEWAJIBAN WARGA NEGARA ppkn i.pptnabilafarahdiba95
 
PELAKSANAAN (dgn PT SBI) + Link2 Materi Pelatihan _"Teknik Perhitungan TKDN, ...
PELAKSANAAN (dgn PT SBI) + Link2 Materi Pelatihan _"Teknik Perhitungan TKDN, ...PELAKSANAAN (dgn PT SBI) + Link2 Materi Pelatihan _"Teknik Perhitungan TKDN, ...
PELAKSANAAN (dgn PT SBI) + Link2 Materi Pelatihan _"Teknik Perhitungan TKDN, ...Kanaidi ken
 
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdfAndiCoc
 
AKSI NYATA TOPIK 1 MERDEKA BELAJAR. PPTX
AKSI NYATA TOPIK 1 MERDEKA BELAJAR. PPTXAKSI NYATA TOPIK 1 MERDEKA BELAJAR. PPTX
AKSI NYATA TOPIK 1 MERDEKA BELAJAR. PPTXIksanSaputra6
 
RENCANA + Link2 MATERI Training _"SISTEM MANAJEMEN MUTU (ISO 9001_2015)".
RENCANA + Link2 MATERI Training _"SISTEM MANAJEMEN MUTU (ISO 9001_2015)".RENCANA + Link2 MATERI Training _"SISTEM MANAJEMEN MUTU (ISO 9001_2015)".
RENCANA + Link2 MATERI Training _"SISTEM MANAJEMEN MUTU (ISO 9001_2015)".Kanaidi ken
 
Aksi Nyata PMM Topik Refleksi Diri (1).pdf
Aksi Nyata PMM Topik Refleksi Diri (1).pdfAksi Nyata PMM Topik Refleksi Diri (1).pdf
Aksi Nyata PMM Topik Refleksi Diri (1).pdfEniNuraeni29
 
Kisi kisi Ujian sekolah mata pelajaran IPA 2024.docx
Kisi kisi Ujian sekolah mata pelajaran IPA 2024.docxKisi kisi Ujian sekolah mata pelajaran IPA 2024.docx
Kisi kisi Ujian sekolah mata pelajaran IPA 2024.docxFitriaSarmida1
 
MODUL PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdfAndiCoc
 

Último (20)

Penyuluhan DM Tipe II Kegiatan Prolanis.ppt
Penyuluhan DM Tipe II Kegiatan Prolanis.pptPenyuluhan DM Tipe II Kegiatan Prolanis.ppt
Penyuluhan DM Tipe II Kegiatan Prolanis.ppt
 
Modul Ajar IPAS Kelas 4 Fase B Kurikulum Merdeka [abdiera.com]
Modul Ajar IPAS Kelas 4 Fase B Kurikulum Merdeka [abdiera.com]Modul Ajar IPAS Kelas 4 Fase B Kurikulum Merdeka [abdiera.com]
Modul Ajar IPAS Kelas 4 Fase B Kurikulum Merdeka [abdiera.com]
 
PPT SOSIALISASI PENGELOLAAN KINERJA GURU DAN KS 2024.pptx
PPT SOSIALISASI PENGELOLAAN KINERJA GURU DAN KS 2024.pptxPPT SOSIALISASI PENGELOLAAN KINERJA GURU DAN KS 2024.pptx
PPT SOSIALISASI PENGELOLAAN KINERJA GURU DAN KS 2024.pptx
 
MODUL AJAR BAHASA INGGRIS KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INGGRIS KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR BAHASA INGGRIS KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INGGRIS KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
1. Kisi-kisi PAT IPA Kelas 7 Kurmer 2024
1. Kisi-kisi PAT IPA Kelas 7 Kurmer 20241. Kisi-kisi PAT IPA Kelas 7 Kurmer 2024
1. Kisi-kisi PAT IPA Kelas 7 Kurmer 2024
 
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
Aksi Nyata Disiplin Positif Keyakinan Kelas untuk SMK
Aksi Nyata Disiplin Positif Keyakinan Kelas untuk SMKAksi Nyata Disiplin Positif Keyakinan Kelas untuk SMK
Aksi Nyata Disiplin Positif Keyakinan Kelas untuk SMK
 
Memperkasakan Dialog Prestasi Sekolah.pptx
Memperkasakan Dialog Prestasi Sekolah.pptxMemperkasakan Dialog Prestasi Sekolah.pptx
Memperkasakan Dialog Prestasi Sekolah.pptx
 
DEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 CGP 10.pptx
DEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 CGP 10.pptxDEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 CGP 10.pptx
DEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 CGP 10.pptx
 
AKSI NYATA Numerasi Meningkatkan Kompetensi Murid_compressed (1) (1).pptx
AKSI NYATA  Numerasi  Meningkatkan Kompetensi Murid_compressed (1) (1).pptxAKSI NYATA  Numerasi  Meningkatkan Kompetensi Murid_compressed (1) (1).pptx
AKSI NYATA Numerasi Meningkatkan Kompetensi Murid_compressed (1) (1).pptx
 
.....................Swamedikasi 2-2.pptx
.....................Swamedikasi 2-2.pptx.....................Swamedikasi 2-2.pptx
.....................Swamedikasi 2-2.pptx
 
HAK DAN KEWAJIBAN WARGA NEGARA ppkn i.ppt
HAK DAN KEWAJIBAN WARGA NEGARA ppkn i.pptHAK DAN KEWAJIBAN WARGA NEGARA ppkn i.ppt
HAK DAN KEWAJIBAN WARGA NEGARA ppkn i.ppt
 
PELAKSANAAN (dgn PT SBI) + Link2 Materi Pelatihan _"Teknik Perhitungan TKDN, ...
PELAKSANAAN (dgn PT SBI) + Link2 Materi Pelatihan _"Teknik Perhitungan TKDN, ...PELAKSANAAN (dgn PT SBI) + Link2 Materi Pelatihan _"Teknik Perhitungan TKDN, ...
PELAKSANAAN (dgn PT SBI) + Link2 Materi Pelatihan _"Teknik Perhitungan TKDN, ...
 
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
AKSI NYATA TOPIK 1 MERDEKA BELAJAR. PPTX
AKSI NYATA TOPIK 1 MERDEKA BELAJAR. PPTXAKSI NYATA TOPIK 1 MERDEKA BELAJAR. PPTX
AKSI NYATA TOPIK 1 MERDEKA BELAJAR. PPTX
 
RENCANA + Link2 MATERI Training _"SISTEM MANAJEMEN MUTU (ISO 9001_2015)".
RENCANA + Link2 MATERI Training _"SISTEM MANAJEMEN MUTU (ISO 9001_2015)".RENCANA + Link2 MATERI Training _"SISTEM MANAJEMEN MUTU (ISO 9001_2015)".
RENCANA + Link2 MATERI Training _"SISTEM MANAJEMEN MUTU (ISO 9001_2015)".
 
Aksi Nyata PMM Topik Refleksi Diri (1).pdf
Aksi Nyata PMM Topik Refleksi Diri (1).pdfAksi Nyata PMM Topik Refleksi Diri (1).pdf
Aksi Nyata PMM Topik Refleksi Diri (1).pdf
 
Kisi kisi Ujian sekolah mata pelajaran IPA 2024.docx
Kisi kisi Ujian sekolah mata pelajaran IPA 2024.docxKisi kisi Ujian sekolah mata pelajaran IPA 2024.docx
Kisi kisi Ujian sekolah mata pelajaran IPA 2024.docx
 
MODUL PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 

Be&GG, Evarianna F Pasaribu, Hapzi Ali, Ethics and Business, Audit and Internal Control, Universitas Mercu Buana, 2017

  • 1. Business Ethics & GG Ethical decision making: Audit dan Internal Control Evarianna F Pasaribu Prof. Dr. Ir. H. Hapzi Ali, Pre-MSc, MM, CMA Agar kepercayaan public solid pada suatu perusahaan maka perusahaan tersebut dituntut untuk dapat menerapkan GCG dalam pengelolaan perusahaan terutama dalam hal transparansi dan akuntabilitas. Transparansi artinya informasi yang diberikan adalah merupakan informasi yang benar dan dapat dipertanggungjawabkan, artinya adanya keterbukaan. Sedangkan akuntabilitas merupakan perwujudan dari pertanggungjawaban pelaksanaan tugas-tugas yang dibebankan dalam perusahaan. Transparansi dan akuntabilitas memiliki keterkaitan dalam upaya mewujudkan GCG. Bila transparansi dan akuntabilitas telah terpenuhi maka Good Corporate Governance (GCG) akan dapat dicapai. Untuk dapat mewujudkan hal ini maka perlu ada pembenahan dalam perusahaan tersebut. Audit merupakan salah satu alat untuk pembenahan tersebut. Audit merupakan suatu kegiatan pemeriksaan pengelolaan perusahaan untuk menilai apakah ada kesesuaian dan ketidaksesuaian dari pengelolaan perusahaan dengan cara mengumpulkan bukti saat audit. Tujuan akhir dari pelaksanaan audit adalah untuk menghasilkan laporan audit yang dapat digunakan oleh para pemakai laporan audit yang berkepentingan. Dari hasil audit, dapat dilihat apakah perusahaan memiliki penyimpangan misalnya adanya penyelewengan-penyelewengan terutama dalam hal pengelolaan keuangan. Penyelewengan yang ditemukan saat audit, dilakukan usaha perbaikan untuk mengurangi dan bahkan menghilagkan penyelewenagan tersebut. Setelah perbaikan dilakukan maka untuk menjaga agar kondisi tetap sesuai maka perlu adanya internal control dalam perusahaan tersebut dimana internal control dilaksanakan secara efektif, dalam hal ini peran dari sistem pengawasan pengelolaan keuangan perlu ditegakkan, yaitu perlu penerapan Sistem Pengendalian Intern (SPI) yang benar dan tegas.
  • 2. Suatu perusahaan dengan SPI yang kuat maka setidaknya penyimpangan penyimpangan dalm pengelolaan keuangan dapat diminimumkan. Pihak yang dianggap berperan dalam penegakan SPI ini adalah internal auditor. Internal auditor adalah profesi dari akuntan yang bekerja dalam perusahaan dengan maksud menambah nilai tambah (value added) bagi manajemen perusahaan (Sawyer, 2005: 3). Internal auditor bertanggung jawab untuk mengevaluasi operasional perusahaan agar dapat berjalan secara efisien dan efektif dengan cara melakukan audit keuangan dan audit ketaatan dari operasional perusahaan. Auditor bertanggungjawab kepada manajemen. Artinya internal auditor bertanggung jawab terhadap semua kebijakan- kebijakan perusahaan dalam pengelolaan perusahaan agar dapat berjalan efektif dan sesuai kebijakan yang dibuat. Dengan demikian, dengan audit dan internal control maka dapat memastikan implementasi Business ethics dan GCG disuatu perusahaan berjalan baik. Hal ini benar bila keberhasilan pengimplementasian perbaikan dari hasil hasil audit audit dan implementasi Internal audit yang benar dilakukan. Maka akan secara langsung mempengaruhi business ethics daan GCG. Artinya audit dan internal control adalah tools untuk teraplikasinya business ethics dan GCG di perusahaan. Maka disitulah letak hubungan antara audit/internal control dan business ethics and GCG. Sebagai contoh dari suatu sistem internal control adalah yang ada di PT. BV. Audit dan internal control menjadi suatu hal yang krusial dalam pengeloalaan perusahaan. Artinya audit dan internal control menjadi suatu tool yang sangat diperlukan bahkan penentu terhadap performa pengelolaan perusahaan alam hal ini laboratorium. Untuk menjaga agar pengelolaan perusahaan/laboratorium dapat sesuai dengan tujuan dari perusahaan yaitu pengelolaan yang mengarah kepada performa optimal maka diperlukan tool sebagai penjamin agar pengelolaan perusahaan sesuai dengan tujuan perusahaan. Berbagai audit dilakuakan untuk menjamin agar kualitas perusahaan sesuai dengan yang ditetapkan. Audit yang dilakukan adalah audit dari badan independen , audit dari kantor pusat dan internal lab itu sendiri. Ketiga kombinasi ini adalah merupakan upaya untuk pencapaian tujuan perusahaan. Audit
  • 3. Audit oleh badan Independen. Audit ini dilakukan untuk melihat kesesuaian pengelolaan perusahaan dari badan independen. Kriteria yang dituntut dalam audit oleh badan independen adalah berdasarkan standar internasional. Ketidaksesuaian yang ditemukan disampaikan kepada top manajemen di lokasi perusahaan dan juga ke kantor pusat. Tindakan perbaikan perlu dilakukan dan tindakan pencegahan harus didapatkan agar terjadinya ketidaksesuaian terhadap standar perusahaan tidak terulang atau terjadi lagi. Tindakan pencegahan harus selalu diikuti dalam pengelolaan perusahaan untuk menjamin tidak terjadinya ketidaksesuaian yang sama. Audit oleh kantor pusat Audit oleh kantor pusat dibuat berkala dengan interval yang lebih sering dari audit independen. Pada audit ini perusahaan menetapkan criteria criteria yang harus dimiliki oleh semua kantor cabang dengan maksud agar konsistensi perusahaan dimanapun kantor cabang dapat dipertahankan dan juga dengan audit dari kantor pusat maka performa perusahaan dimanapun kantor cabang berada. Ketidaksesuaian dengan kriterima diperbaiki agar kondisi yang diinginkan terwujud. Usaha untuk menjamin agar tidak terjadinya ketidaksesuaian yang disebabkan karena tidak diikutinya tindakan pencegahan yang telah ditetapkan maka diperlukan internal control dalam perusahaan. Internal control ini dilakukan oleh internal auditor yaitu auditor yang berasal dari dalam perusahaan bukan dari independen auditor. Internal control/ Internal audit Audit internal merupakan elemen monitoring dari struktur pengendalian internal dalam suatu organisasi, yang dibuat untuk memantau efektivitas dari elemen-elemen struktur pengendalian internal lainnya. Menurut Hiro Tugiman (2006 : 11) adalah : “ Internal auditing adalah suatu fungsi penilaian yang independen dalam suatu organiasasi untuk menguji dan mengevaluasi kegiatan organisasi yang dilaksanakan”. Menurut Robert Tampubolon dalam bukunya “ Risk and system-Based Internal Auditing” (2005 : 1) bahwa : “fungsi audit intern lebih berfungsi sebagai mata dan telingga manajemen, karena manajemen butuh kepastian bahwa semua kebijakan yang telah ditetapkan tidak akan
  • 4. dilaksanakan secara menyimpang”. Sedangkan tujuan pelaksanaan audit internal adalah membantu para anggota organisasi agar mereka dapat melaksanakan tanggung jawabnya secara efektif. Untuk hal tersebut, auditor internal akan memberikan berbagai analisis, penilaian, rekomendasi, petunjuk dan informasi sehubungan dengan kegiatan yang diperiksa. Tujuan pemeriksaan mencakup pula usaha mengembangkan pengendalian yang efektif dengan biaya yang wajar. Ruang lingkup audit internal yaitu menilai keefektifan sistem pengendalian internal, pengevaluasian terhadap kelengkapan dan keefektifan sistem pengendalian internal yang dimiliki organisasi, serta kualitas pelaksanaan tanggung jawab yang diberikan. Internal control yang dilakukan adalah secara berkala. Intervalnya dibuat lebih sering dari pada audit dari kantor pusat. Hal ini dimaksudkan agar perusahan dapat mencapai performa kerja yang baik secara otomatis bukan karena adanya audit dari auditor independen atau auditor dari kantor pusat. Perusahaan membuat perencanaan, pengorganisasian dan melaksanakan internal audit sedikitnya satu tahun sekali. Internal audit ini dilakukan dengan maksud untuk mengetahui apakah elemen elemen system mutu ( termasuk pengendalian pengujian mutu) terlaksana dan memenuhi persyaratan ISO 17025:2005. Selain dari interval yang telah ditentukan, audit internal dapat pula dilaksanakan atas permintaa dari pihak manajemen. Audit dilaksanakan oleh seorang auditor yang ditunjuk olej perusahaan. Jika hasil audit menampilkan adanya keraguan pada efektifitas kegiatan laboratorium atau pada kebenaran atau keabsahan pada hasil uji maka laboratorium harus melakukan tindakan perbaikan. Customer dapat diinformasikan jika ternyata hasil pengujian telah terpengaruh oleh keraguan seperti diatas. Bidang kegiatan yang diaudit, hasil temuan audit, tindakan perbaikan yang direkam, sisimpan dan dipelihara. Tindak lanjut kegiatan audit dapat dilaksanakan untuk membuktikan dan merekam penerapan dan efektivitas tindakan perbaikan yang telah dilaksanakan. Usaha tambahan dalam internal control perusahaan adalah dengan penerapan weekly audit (audit mingguan) dari tiap tiap divisi dalam perusahan. Auditor dipilih oleh perusahaan dengan diberikannya pelatihan pelatihan sehingga auditor mampu menjaga disivinya untuk menjaga kriteria kriteria yang perusahaan inginkan.
  • 5. Dengan demikian audit dan internal control dapat menjadi katalis pencapaian kinerja perusahaan dan juga dapat menjadi pemandu keterserasian antara pengelolaan perusahaan yang telah ditetapkan. Daftar pustaka : 1. Robert Tampubolon ,“ Risk and system-Based Internal Auditing” , 2005 2. Hapzi Ali, modul perkuliahan BE and GCG, universitas mercubuana, audit dan control internal, 2017 3. Hiro Tugiman, internal auditing, 2006 4. Quality manual PT. BV, edisi 22, 2017