SlideShare uma empresa Scribd logo
1 de 7
PROPOSAL KAMPANYESOCIAL MEDIA #INDONESIARESPECTMUSIC  MC 12 – 9BIRFANDY HAMZAHPUTRI MARISSAZEFANYA GLORIANATASHA SAPHIRA   The London School of Public Relations Jakarta
LATAR BELAKANG KAMPANYE#INDONESIARESPECTMUSIC  Pembajakan musik di Indonesia tergolong tertinggi nomor tiga di dunia.Hal ini membuat nama Indonesia dikenal jelek di mata dunia, sehingga banyak perusahaan yang bergerak di bidang bisnis  music entertainment internasional seperti iTunes, Napster, dan Rhapsody merasa kapok dan trauma untuk bekerja sama dengan Indonesia dalam hal distribusi musik secara internasional. pada pertengahan tahun 1980-an musisi tenar asal Irlandia, Bob Geldof sempat marah kepada pemerintah Indonesia karena membiarkan kasus pembajakan merajalela. Geldof meradang karena versi bajakan rekaman konser Live Aid yang ditujukan untuk menghimpun dana bagi bencana kelaparan di Ethiopia,Afrika sudah langsung tersedia dan dengan bebasnya dijual di Indonesia,hanya dalam hitungan beberapa bulan setelah konser itu digelar. Hampir 80% dari cd, vcd, dvd yang beredar sekarang adalah hasil produksi dari para pembajak. Dengan kata lain jika ada 100 keping cd yang beredar,maka 80-nya adalah bajakan.Cd, vcd, dvd legal tak mampu mengalahkan produk bajakan, bayangkan saja,dengan uang hanya 5rb-8rb, kita dapat membeli mp3 yang berisi 100 lagu kesukaan kita.Jika di bandingkan dengan cd, vcd, dvd legal yang berharga kisaran 35rb-100rb yang hanya diisi 10 sampai 20 lagu, tentunya para konsumen lebih memilih membeli produk bajakan.
Tercatat pada tahun 1997 penjualan cd legal dan kaset legal berkisar sekitar 90jt, pada tahun 2008 angkanya anjlok hingga 11 juta saja. Bahkan menurut data Asosiasi Industri Rekaman Indonesia (ASRI), pada 2007 porsi penjualan musik ilegal mencapai 95,7%. Bisa dibayangkan berapa persentase penjualan produk ilegal pada tahun ini jika pada tahun 2008 saja penurunan penjualan produk legal mencapai 87,7%. Tentunya pihak industri musik harus lebih memperhatikan dan mencari solusi yang bijak, karena sejatinya konsumen lebih suka terhadap cd,vcd,dvd ketimbang mendownload RBT atau music di internet.
PLANNING Target Audience Gender: Unisex Umur: 15-45 tahun SES: A-B Pekerjaan: Pelajar, Mahasiswa, Eksekutif Muda, Bisnisman Demography: Jakarta dan kota-kota besar lainnya Lifetyle: Pecinta musik
Strategi Menyadarkan masyarakat untuk  menghargai karya musik bangsa sendiri. Membuat masyarakat dekat dengan musisi itu sendiri, sehingga tidak terkesan seperti ada jarak antara pendengar musik dengan musisinya sendiri. Membuat sikap saling menghormati antar musisi dan menghargai karya satu sama lain. Dari sikap seperti ini, sikap saling membantu akan menyatukan banyak pihak untuk menggerakan kampanye ini. Mengubah attitude masyarakat lebih empati untuk mengerti keadaan industri musik dan kehidupan musisi. Melibatkan masyarakat Indonesia untuk ikut kampanye ini dengan menggunakan opinion leader di social media seperti Twitter, grup di Facebook, dan menampilkan video di Youtube. Dengan cara seperti ini, penyebaran kampanye akan lebih mudah dan kemungkinan besar terjadinya word of mouth yang baik.
Taktik Membuat akun di sejumlah social media seperti Twitter @IndonesiaRespectMusic, Facebook Group dan Facebook Page Indonesia Respect Music, dan membuat akun Youtube untuk mengunggah video kampanye tersebut. Mengajak opinion leader, musisi, seniman, dan sebagainya untuk menjadikan kampanye ini berhasil dalam segi word of mouth di berbagai social media. Membuat sharing khusus dan keterlibatan masyarakat untuk mengikuti kampanye ini lewat hashtag di Twitter.  Dari sini, akan timbul perasaan simpati dan empati dari berbagai kalangan masyarakat untuk aware dan action terhadap kampanye tersebut. Membuat video promo campaign yang diharapkan menyentuh hati masyarakat untuk menghormati perkembangan musik
Evaluasi Masyarakat menjadi sadar dan diharapkan tingkat penjualan CD original meningkat dan konser-konser dan music events di Jakarta menjadi tren yang baik untuk industri entertainment di Indonesia. Tidak ada jarak yang begitu jauh antara musisi dengan pendengar dengan kampanye lewat Twitter, sehingga ada rasa simpati dan empati dari masyarakat terhadap musisi-musisi. Hal ini bias mengurangi tingkat konsumsi barang bajakan, jika masyarakat sendiri bisa menghargai karya-karya si musisi tersebut dan merasa dekat dengan musisi itu. Kampanye ini lebih mendekatkan masyarakat agar mereka lebih simpatik dan menghargai industri entertainment, khususnya musik. Mungkin pada akhirnya berujung menjadi kesejahteraan industri musik di Indonesia.

Mais conteúdo relacionado

Mais procurados

Uses and Gratification Theory
Uses and Gratification TheoryUses and Gratification Theory
Uses and Gratification Theory
mankoma2013
 
CONTOH PROPOSAL CORCOM
CONTOH PROPOSAL CORCOMCONTOH PROPOSAL CORCOM
CONTOH PROPOSAL CORCOM
Marcom Agency
 

Mais procurados (20)

Proposal Rock Killer Fix
Proposal Rock Killer FixProposal Rock Killer Fix
Proposal Rock Killer Fix
 
CONTOH PROPOSAL PR
CONTOH PROPOSAL PRCONTOH PROPOSAL PR
CONTOH PROPOSAL PR
 
Research PR/Riset dalam PR
Research PR/Riset dalam PRResearch PR/Riset dalam PR
Research PR/Riset dalam PR
 
Target Audience (Demografis - Goegrafis - Psikografis) Trip to Sleman
Target Audience (Demografis - Goegrafis - Psikografis) Trip to SlemanTarget Audience (Demografis - Goegrafis - Psikografis) Trip to Sleman
Target Audience (Demografis - Goegrafis - Psikografis) Trip to Sleman
 
Perang Gerilya Memenangkan ERAMAS
Perang Gerilya Memenangkan ERAMASPerang Gerilya Memenangkan ERAMAS
Perang Gerilya Memenangkan ERAMAS
 
Uses and Gratification Theory
Uses and Gratification TheoryUses and Gratification Theory
Uses and Gratification Theory
 
Investor Relations Concept
Investor Relations ConceptInvestor Relations Concept
Investor Relations Concept
 
Limited Effect Theory
Limited Effect TheoryLimited Effect Theory
Limited Effect Theory
 
CONTOH PROPOSAL CORCOM
CONTOH PROPOSAL CORCOMCONTOH PROPOSAL CORCOM
CONTOH PROPOSAL CORCOM
 
Kampanye PR
Kampanye PRKampanye PR
Kampanye PR
 
Politik di Media Sosial
Politik di Media SosialPolitik di Media Sosial
Politik di Media Sosial
 
Media baru – teori baru
Media baru – teori baruMedia baru – teori baru
Media baru – teori baru
 
Strategi media sosial untuk caleg pendatang baru by maxi
Strategi media sosial untuk caleg pendatang baru by maxiStrategi media sosial untuk caleg pendatang baru by maxi
Strategi media sosial untuk caleg pendatang baru by maxi
 
Mata Kuliah Periklanan
Mata Kuliah PeriklananMata Kuliah Periklanan
Mata Kuliah Periklanan
 
Audit komunikasi kehumasan
Audit komunikasi kehumasanAudit komunikasi kehumasan
Audit komunikasi kehumasan
 
Proposal musik
Proposal musikProposal musik
Proposal musik
 
Direct marketing
Direct marketingDirect marketing
Direct marketing
 
Sejarah periklanan di dunia
Sejarah periklanan di duniaSejarah periklanan di dunia
Sejarah periklanan di dunia
 
Pertemuan 6 kategori pr writing produk
Pertemuan 6 kategori pr writing produkPertemuan 6 kategori pr writing produk
Pertemuan 6 kategori pr writing produk
 
Digital Marketing Analysis POCARI SWEAT Indonesia
Digital Marketing Analysis POCARI SWEAT IndonesiaDigital Marketing Analysis POCARI SWEAT Indonesia
Digital Marketing Analysis POCARI SWEAT Indonesia
 

Semelhante a Proposal kampanye

Anti anrkoba campaign
Anti anrkoba campaignAnti anrkoba campaign
Anti anrkoba campaign
indra gunawan
 
Jazz concert-project
Jazz concert-projectJazz concert-project
Jazz concert-project
Josh Vanka
 
Gema Muzik India Di Peringkat Antarabangsa
Gema Muzik India Di Peringkat AntarabangsaGema Muzik India Di Peringkat Antarabangsa
Gema Muzik India Di Peringkat Antarabangsa
Fairuz_Zaidan
 
Akademi Berbagi Cinta Musik Indonesia @ Surabaya
Akademi Berbagi  Cinta Musik Indonesia @ SurabayaAkademi Berbagi  Cinta Musik Indonesia @ Surabaya
Akademi Berbagi Cinta Musik Indonesia @ Surabaya
Widi Asmoro
 
Perkembangan Industri Rekaman Indonesia
Perkembangan Industri Rekaman IndonesiaPerkembangan Industri Rekaman Indonesia
Perkembangan Industri Rekaman Indonesia
Widi Asmoro
 
Tuggas bahasa indonesia
Tuggas bahasa indonesiaTuggas bahasa indonesia
Tuggas bahasa indonesia
El Wijaya
 

Semelhante a Proposal kampanye (20)

Digital media Media
Digital media MediaDigital media Media
Digital media Media
 
Perempuan dalam industri musik populer
Perempuan dalam industri musik populerPerempuan dalam industri musik populer
Perempuan dalam industri musik populer
 
Manajemen Bisnis Media - Industri Musik dan Film Indonesia
Manajemen Bisnis Media - Industri Musik dan Film IndonesiaManajemen Bisnis Media - Industri Musik dan Film Indonesia
Manajemen Bisnis Media - Industri Musik dan Film Indonesia
 
Anti anrkoba campaign
Anti anrkoba campaignAnti anrkoba campaign
Anti anrkoba campaign
 
Digitalisasi musik di era pandemi
Digitalisasi musik di era pandemiDigitalisasi musik di era pandemi
Digitalisasi musik di era pandemi
 
Rencana Rilis Single .pptx
Rencana Rilis Single .pptxRencana Rilis Single .pptx
Rencana Rilis Single .pptx
 
PPT penegakkan hukum terhadap pembajakan hak cipta karya musik dlm bentuk kaset
PPT penegakkan hukum terhadap pembajakan hak cipta karya musik dlm bentuk kasetPPT penegakkan hukum terhadap pembajakan hak cipta karya musik dlm bentuk kaset
PPT penegakkan hukum terhadap pembajakan hak cipta karya musik dlm bentuk kaset
 
Jazz concert-project
Jazz concert-projectJazz concert-project
Jazz concert-project
 
Perkembangan industri musik
Perkembangan industri musikPerkembangan industri musik
Perkembangan industri musik
 
Gema Muzik India Di Peringkat Antarabangsa
Gema Muzik India Di Peringkat AntarabangsaGema Muzik India Di Peringkat Antarabangsa
Gema Muzik India Di Peringkat Antarabangsa
 
Akademi Berbagi Cinta Musik Indonesia @ Surabaya
Akademi Berbagi  Cinta Musik Indonesia @ SurabayaAkademi Berbagi  Cinta Musik Indonesia @ Surabaya
Akademi Berbagi Cinta Musik Indonesia @ Surabaya
 
Study case 2.1
Study case 2.1Study case 2.1
Study case 2.1
 
Kelompok PKN.pdf
Kelompok PKN.pdfKelompok PKN.pdf
Kelompok PKN.pdf
 
Perkembangan Industri Rekaman Indonesia
Perkembangan Industri Rekaman IndonesiaPerkembangan Industri Rekaman Indonesia
Perkembangan Industri Rekaman Indonesia
 
Ibanezsyah rasullih_3ma04_proposal event.pdf
Ibanezsyah rasullih_3ma04_proposal event.pdfIbanezsyah rasullih_3ma04_proposal event.pdf
Ibanezsyah rasullih_3ma04_proposal event.pdf
 
Proposal pengajuan acara_musik_bagas
Proposal pengajuan acara_musik_bagasProposal pengajuan acara_musik_bagas
Proposal pengajuan acara_musik_bagas
 
Apa yang salah?
Apa yang salah?Apa yang salah?
Apa yang salah?
 
Rendahnya kesadaran generasi muda akan budaya daerah dan budaya nasional
Rendahnya kesadaran generasi muda akan budaya daerah dan budaya nasionalRendahnya kesadaran generasi muda akan budaya daerah dan budaya nasional
Rendahnya kesadaran generasi muda akan budaya daerah dan budaya nasional
 
Makalah tugas pkn q
Makalah tugas pkn qMakalah tugas pkn q
Makalah tugas pkn q
 
Tuggas bahasa indonesia
Tuggas bahasa indonesiaTuggas bahasa indonesia
Tuggas bahasa indonesia
 

Último

BAB 5 KERJASAMA DALAM BERBAGAI BIDANG KEHIDUPAN.pptx
BAB 5 KERJASAMA DALAM BERBAGAI BIDANG KEHIDUPAN.pptxBAB 5 KERJASAMA DALAM BERBAGAI BIDANG KEHIDUPAN.pptx
BAB 5 KERJASAMA DALAM BERBAGAI BIDANG KEHIDUPAN.pptx
JuliBriana2
 
Modul 2 - Bagaimana membangun lingkungan belajar yang mendukung transisi PAUD...
Modul 2 - Bagaimana membangun lingkungan belajar yang mendukung transisi PAUD...Modul 2 - Bagaimana membangun lingkungan belajar yang mendukung transisi PAUD...
Modul 2 - Bagaimana membangun lingkungan belajar yang mendukung transisi PAUD...
pipinafindraputri1
 
Aksi Nyata Sosialisasi Profil Pelajar Pancasila.pdf
Aksi Nyata Sosialisasi Profil Pelajar Pancasila.pdfAksi Nyata Sosialisasi Profil Pelajar Pancasila.pdf
Aksi Nyata Sosialisasi Profil Pelajar Pancasila.pdf
JarzaniIsmail
 

Último (20)

Modul Ajar Bahasa Inggris - HOME SWEET HOME (Chapter 3) - Fase D.pdf
Modul Ajar Bahasa Inggris - HOME SWEET HOME (Chapter 3) - Fase D.pdfModul Ajar Bahasa Inggris - HOME SWEET HOME (Chapter 3) - Fase D.pdf
Modul Ajar Bahasa Inggris - HOME SWEET HOME (Chapter 3) - Fase D.pdf
 
MATEMATIKA EKONOMI MATERI ANUITAS DAN NILAI ANUITAS
MATEMATIKA EKONOMI MATERI ANUITAS DAN NILAI ANUITASMATEMATIKA EKONOMI MATERI ANUITAS DAN NILAI ANUITAS
MATEMATIKA EKONOMI MATERI ANUITAS DAN NILAI ANUITAS
 
BAB 5 KERJASAMA DALAM BERBAGAI BIDANG KEHIDUPAN.pptx
BAB 5 KERJASAMA DALAM BERBAGAI BIDANG KEHIDUPAN.pptxBAB 5 KERJASAMA DALAM BERBAGAI BIDANG KEHIDUPAN.pptx
BAB 5 KERJASAMA DALAM BERBAGAI BIDANG KEHIDUPAN.pptx
 
KELAS 10 PERUBAHAN LINGKUNGAN SMA KURIKULUM MERDEKA
KELAS 10 PERUBAHAN LINGKUNGAN SMA KURIKULUM MERDEKAKELAS 10 PERUBAHAN LINGKUNGAN SMA KURIKULUM MERDEKA
KELAS 10 PERUBAHAN LINGKUNGAN SMA KURIKULUM MERDEKA
 
Prakarsa Perubahan ATAP (Awal - Tantangan - Aksi - Perubahan)
Prakarsa Perubahan ATAP (Awal - Tantangan - Aksi - Perubahan)Prakarsa Perubahan ATAP (Awal - Tantangan - Aksi - Perubahan)
Prakarsa Perubahan ATAP (Awal - Tantangan - Aksi - Perubahan)
 
Modul 2 - Bagaimana membangun lingkungan belajar yang mendukung transisi PAUD...
Modul 2 - Bagaimana membangun lingkungan belajar yang mendukung transisi PAUD...Modul 2 - Bagaimana membangun lingkungan belajar yang mendukung transisi PAUD...
Modul 2 - Bagaimana membangun lingkungan belajar yang mendukung transisi PAUD...
 
Contoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdf
Contoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdfContoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdf
Contoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdf
 
PPT AKSI NYATA KOMUNITAS BELAJAR .ppt di SD
PPT AKSI NYATA KOMUNITAS BELAJAR .ppt di SDPPT AKSI NYATA KOMUNITAS BELAJAR .ppt di SD
PPT AKSI NYATA KOMUNITAS BELAJAR .ppt di SD
 
Aksi Nyata Sosialisasi Profil Pelajar Pancasila.pdf
Aksi Nyata Sosialisasi Profil Pelajar Pancasila.pdfAksi Nyata Sosialisasi Profil Pelajar Pancasila.pdf
Aksi Nyata Sosialisasi Profil Pelajar Pancasila.pdf
 
Materi Sosialisasi US 2024 Sekolah Dasar pptx
Materi Sosialisasi US 2024 Sekolah Dasar pptxMateri Sosialisasi US 2024 Sekolah Dasar pptx
Materi Sosialisasi US 2024 Sekolah Dasar pptx
 
Integrasi nasional dalam bingkai bhinneka tunggal ika
Integrasi nasional dalam bingkai bhinneka tunggal ikaIntegrasi nasional dalam bingkai bhinneka tunggal ika
Integrasi nasional dalam bingkai bhinneka tunggal ika
 
AKSI NYATA BERBAGI PRAKTIK BAIK MELALUI PMM
AKSI NYATA BERBAGI PRAKTIK BAIK MELALUI PMMAKSI NYATA BERBAGI PRAKTIK BAIK MELALUI PMM
AKSI NYATA BERBAGI PRAKTIK BAIK MELALUI PMM
 
DAFTAR PPPK GURU KABUPATEN PURWOREJO TAHUN 2024
DAFTAR PPPK GURU KABUPATEN PURWOREJO TAHUN 2024DAFTAR PPPK GURU KABUPATEN PURWOREJO TAHUN 2024
DAFTAR PPPK GURU KABUPATEN PURWOREJO TAHUN 2024
 
Kontribusi Islam Dalam Pengembangan Peradaban Dunia - KELOMPOK 1.pptx
Kontribusi Islam Dalam Pengembangan Peradaban Dunia - KELOMPOK 1.pptxKontribusi Islam Dalam Pengembangan Peradaban Dunia - KELOMPOK 1.pptx
Kontribusi Islam Dalam Pengembangan Peradaban Dunia - KELOMPOK 1.pptx
 
PPT Mean Median Modus data tunggal .pptx
PPT Mean Median Modus data tunggal .pptxPPT Mean Median Modus data tunggal .pptx
PPT Mean Median Modus data tunggal .pptx
 
Aksi Nyata PMM Topik Refleksi Diri (1).pdf
Aksi Nyata PMM Topik Refleksi Diri (1).pdfAksi Nyata PMM Topik Refleksi Diri (1).pdf
Aksi Nyata PMM Topik Refleksi Diri (1).pdf
 
Tim Yang Lolos Pendanaan Hibah Kepedulian pada Masyarakat UI 2024
Tim Yang Lolos Pendanaan Hibah Kepedulian pada Masyarakat  UI 2024Tim Yang Lolos Pendanaan Hibah Kepedulian pada Masyarakat  UI 2024
Tim Yang Lolos Pendanaan Hibah Kepedulian pada Masyarakat UI 2024
 
power point bahasa indonesia "Karya Ilmiah"
power point bahasa indonesia "Karya Ilmiah"power point bahasa indonesia "Karya Ilmiah"
power point bahasa indonesia "Karya Ilmiah"
 
Bab 4 Persatuan dan Kesatuan di Lingkup Wilayah Kabupaten dan Kota.pptx
Bab 4 Persatuan dan Kesatuan di Lingkup Wilayah Kabupaten dan Kota.pptxBab 4 Persatuan dan Kesatuan di Lingkup Wilayah Kabupaten dan Kota.pptx
Bab 4 Persatuan dan Kesatuan di Lingkup Wilayah Kabupaten dan Kota.pptx
 
MAKALAH KELOMPOK 7 ADMINISTRASI LAYANAN KHUSUS.pdf
MAKALAH KELOMPOK 7 ADMINISTRASI LAYANAN KHUSUS.pdfMAKALAH KELOMPOK 7 ADMINISTRASI LAYANAN KHUSUS.pdf
MAKALAH KELOMPOK 7 ADMINISTRASI LAYANAN KHUSUS.pdf
 

Proposal kampanye

  • 1. PROPOSAL KAMPANYESOCIAL MEDIA #INDONESIARESPECTMUSIC  MC 12 – 9BIRFANDY HAMZAHPUTRI MARISSAZEFANYA GLORIANATASHA SAPHIRA   The London School of Public Relations Jakarta
  • 2. LATAR BELAKANG KAMPANYE#INDONESIARESPECTMUSIC  Pembajakan musik di Indonesia tergolong tertinggi nomor tiga di dunia.Hal ini membuat nama Indonesia dikenal jelek di mata dunia, sehingga banyak perusahaan yang bergerak di bidang bisnis music entertainment internasional seperti iTunes, Napster, dan Rhapsody merasa kapok dan trauma untuk bekerja sama dengan Indonesia dalam hal distribusi musik secara internasional. pada pertengahan tahun 1980-an musisi tenar asal Irlandia, Bob Geldof sempat marah kepada pemerintah Indonesia karena membiarkan kasus pembajakan merajalela. Geldof meradang karena versi bajakan rekaman konser Live Aid yang ditujukan untuk menghimpun dana bagi bencana kelaparan di Ethiopia,Afrika sudah langsung tersedia dan dengan bebasnya dijual di Indonesia,hanya dalam hitungan beberapa bulan setelah konser itu digelar. Hampir 80% dari cd, vcd, dvd yang beredar sekarang adalah hasil produksi dari para pembajak. Dengan kata lain jika ada 100 keping cd yang beredar,maka 80-nya adalah bajakan.Cd, vcd, dvd legal tak mampu mengalahkan produk bajakan, bayangkan saja,dengan uang hanya 5rb-8rb, kita dapat membeli mp3 yang berisi 100 lagu kesukaan kita.Jika di bandingkan dengan cd, vcd, dvd legal yang berharga kisaran 35rb-100rb yang hanya diisi 10 sampai 20 lagu, tentunya para konsumen lebih memilih membeli produk bajakan.
  • 3. Tercatat pada tahun 1997 penjualan cd legal dan kaset legal berkisar sekitar 90jt, pada tahun 2008 angkanya anjlok hingga 11 juta saja. Bahkan menurut data Asosiasi Industri Rekaman Indonesia (ASRI), pada 2007 porsi penjualan musik ilegal mencapai 95,7%. Bisa dibayangkan berapa persentase penjualan produk ilegal pada tahun ini jika pada tahun 2008 saja penurunan penjualan produk legal mencapai 87,7%. Tentunya pihak industri musik harus lebih memperhatikan dan mencari solusi yang bijak, karena sejatinya konsumen lebih suka terhadap cd,vcd,dvd ketimbang mendownload RBT atau music di internet.
  • 4. PLANNING Target Audience Gender: Unisex Umur: 15-45 tahun SES: A-B Pekerjaan: Pelajar, Mahasiswa, Eksekutif Muda, Bisnisman Demography: Jakarta dan kota-kota besar lainnya Lifetyle: Pecinta musik
  • 5. Strategi Menyadarkan masyarakat untuk menghargai karya musik bangsa sendiri. Membuat masyarakat dekat dengan musisi itu sendiri, sehingga tidak terkesan seperti ada jarak antara pendengar musik dengan musisinya sendiri. Membuat sikap saling menghormati antar musisi dan menghargai karya satu sama lain. Dari sikap seperti ini, sikap saling membantu akan menyatukan banyak pihak untuk menggerakan kampanye ini. Mengubah attitude masyarakat lebih empati untuk mengerti keadaan industri musik dan kehidupan musisi. Melibatkan masyarakat Indonesia untuk ikut kampanye ini dengan menggunakan opinion leader di social media seperti Twitter, grup di Facebook, dan menampilkan video di Youtube. Dengan cara seperti ini, penyebaran kampanye akan lebih mudah dan kemungkinan besar terjadinya word of mouth yang baik.
  • 6. Taktik Membuat akun di sejumlah social media seperti Twitter @IndonesiaRespectMusic, Facebook Group dan Facebook Page Indonesia Respect Music, dan membuat akun Youtube untuk mengunggah video kampanye tersebut. Mengajak opinion leader, musisi, seniman, dan sebagainya untuk menjadikan kampanye ini berhasil dalam segi word of mouth di berbagai social media. Membuat sharing khusus dan keterlibatan masyarakat untuk mengikuti kampanye ini lewat hashtag di Twitter. Dari sini, akan timbul perasaan simpati dan empati dari berbagai kalangan masyarakat untuk aware dan action terhadap kampanye tersebut. Membuat video promo campaign yang diharapkan menyentuh hati masyarakat untuk menghormati perkembangan musik
  • 7. Evaluasi Masyarakat menjadi sadar dan diharapkan tingkat penjualan CD original meningkat dan konser-konser dan music events di Jakarta menjadi tren yang baik untuk industri entertainment di Indonesia. Tidak ada jarak yang begitu jauh antara musisi dengan pendengar dengan kampanye lewat Twitter, sehingga ada rasa simpati dan empati dari masyarakat terhadap musisi-musisi. Hal ini bias mengurangi tingkat konsumsi barang bajakan, jika masyarakat sendiri bisa menghargai karya-karya si musisi tersebut dan merasa dekat dengan musisi itu. Kampanye ini lebih mendekatkan masyarakat agar mereka lebih simpatik dan menghargai industri entertainment, khususnya musik. Mungkin pada akhirnya berujung menjadi kesejahteraan industri musik di Indonesia.