SlideShare uma empresa Scribd logo
1 de 19
Muhammad Bambang Kurniawan
142130299
 Peristiwa tidak pasti yang bila terjadi memiliki
pengaruh positif atau negatif terhadap
minimal satu tujuan proyek (waktu, biaya,
ruang lingkup, mutu). Risiko mungkin
memiliki satu atau lebih penyebab, yang bila
terjadi memiliki satu atau lebih dampak.
 Atiribut kunci:
◦ Ketidakpastian
◦ Positif dan negatif
◦ Sebab dan Akibat
◦ Risiko diketahui dan tidak diketahui
 Manajemen Risiko Proyek: Proses sistematis untuk
merencanakan, mengidentifikasi, menganalisis, dan merespon
risiko proyek. Tujuannya untuk meningkatkan peluang dan
dampak peristiwa positif, dan mengurangi peluang dan
dampak peristiwa yang merugikan proyek.
 Proses yang terlibat:
◦ Perencanaan manajemen risiko
◦ Identifikasi risiko
◦ Analisis risiko kualitatif dan kuantitatif
◦ Perencanaan respon risiko
◦ Pengendalian dan monitoring risiko
Proses memutuskan bagaimana mendekati dan
melaksanakan aktivitas manajemen risiko untuk
proyek.
Memastikan tingkat, tipe, dan visibilitas manajemen
risiko yang setara dengan risiko dan kepentingan
proyek bagi organisasi
Menyediakan sumberdaya dan waktu yang memadai
untuk aktivitas manajemen risiko
Menetapkan basis yang disepakati untuk
mengevaluasi risiko.
Input Tehnik Output
Faktor lingkungan
Aset proses
organisasi
Pernyataan ruang
lingkup proyek
Rencana
Manajemen
proyek
Planning Meeting
and Analysis
Rencana
manajemen risiko:
Metode
Peran dan
tanggung jawab
Anggaran
Waktu
Kategori risiko
Definisi peluang
dan dampak risiko
 Menentukan risiko-risiko yang mempengaruhi proyek
dan mendokumentasikan karakteristiknya.
 Peserta yang terlibat: manajer proyek, anggota tim
proyek, anggota manajemen risiko, ahli teknis diluar
tim proyek, customer, end user, dan ahli manajemen
risiko
 Merupakan proses iteratif karena risiko-risiko baru
mungkin diketahui sebagai kemajuan proyek melalui
siklus hidupnya.
Input Teknik Output
Faktor lingkungan
Aset proses
organisasi
Pernyataan ruang
lingkup proyek
Rencana
manajemen proyek
Rencana
manajemen risiko
Documentation review
Brainstorming
Delpi
Interview
Root cause
identification
SWOT
Analisis Checklist
Teknik diagram
(cause effect, flow
chart)
Risk register
-Daftar risiko
teridentifikasi
-Daftar respon potensial
-Risiko akar penyebab
-Kategori risiko yang up
date.
 Menilai prioritas risiko teridentifikasi
menggunakan peluang terjadinya dan
dampaknya terhadap tujuan proyek bila risiko
itu terjadi
 Menilai faktor-faktor lain seperti kerangka
waktu dan tolerasi risiko dari kendala biaya,
jadwal, ruang lingkup, dan mutu.
Input Teknik Output
Aset proses
organisasi
Pernyataan
ruang lingkup
Rencana
manajemen
risiko
Risk register
Penilaian
probabilitas dan
dampak risiko
Matrik probabilitas
dan dampak
Penilaian mutu
data risiko
Kategorisasi risiko
Penilaian urgensi
risiko
Risk register (up
date)
 Dikerjakan berdasarkan risiko yang diprioritaskan oleh
proses analisis risiko kualitatif
 Proses menggunakan teknik seperti simulasi montecarlo
dan pohon keputusan untuk:
◦ Menghitung hasil yang mungkin dan peluangnya
◦ Menilai peluang untuk mencapai tujuan proyek
◦ Mengidentifikasi risiko yang membutuhkan perhatian paling besar
dengan menghitung kontrubisi relatifnya terhadap keseluruhan
risiko proyek
◦ Mengidentifikasi biaya, jadwal, dan target ruang lingkup yang
realistik dan dapat dicapai
◦ Menentukan keputusan manajemen proyek ketika beberapa
kondisi atau hasil tidak pasti
Input Teknik Output
Aset proses
organisasi
Pernyataan ruang
lingkup
Rencana
manajemen risiko
Risk register
Rencana
manajemen proyek
Data gathering:
Interviewing, probability
distribution, expert
judgment.
Quantitative technique:
analisis sensitivitas,
analisis Expected
Monetary Value (EMV),
pohon keputusan,
modeling dan simulasi
Risk register
(updates):
Analisis probabilistik
proyek, peluang
mencapai tujuan
biaya dan waktu,
daftar prioritas risiko
terkuantifikasi
 Proses mengembangkan pilihan dan menentukan
tindakan untuk meningkatkan kesempatan dan
mengurangi ancaman terhadap tujuan proyek. Ini
mengikuti analisis risiko kualitatif dan kuantitatif.
Input Teknik Output
Risk
management
plan
Risk register
Strategi untuk
risiko negatif/
ancaman
Strategi untuk
risiko positif/
kesempatan
Strategi untuk
ancaman dan
kesempatan
Strategi respon
kontingen
Risk register
(updates)
Project
management
plan (Updates)
Risk related
contractual
agreement
 Avoid: penghindaran risiko melibatkan perubahan
rencana manajemen untuk menghilangkan ancaman
oleh risiko merugikan, mengisolasi tujuan proyek dari
dampak risiko, atau mengendurkan tujuan yang
dalam bahaya.
 Transfer: pemindahan risiko mensyaratkan
penggantian penerima dampak negatif dari pemilik ke
pihak ketiga.
 Mitigate: pengurangan peluang dan atau dampak
peristiwa berisiko merugikan ke ambang/ batas yang
dapat diterima
 Exploit. Strategi untuk memastikan bahwa kesempatan (risiko
positif) dapat terealisasi. Contoh: menugaskan SDM yang lebih
berbakat untuk mengurangi waktu penyelesaian atau
menyediakan mutu lebih baik dari yang direncankan.
 Share. Alokasi kepemilikan kepada pihak ke tiga yang memiliki
kemampuan terbaik menangkap peluang manfaat proyek.
Contoh: special purposes company, joint venture
 Enhance. Memodifikasi “ukuran” kesempatan dengan
meningkatkan peluang dan atau dampak positif dengan
mengidentifikasi dan memaksimalkan pengendali kunci dari
risiko berdampak positif.
 Acceptance:
sangat jarang kemungkinan untuk menghilangkan
seluruh risiko proyek. Tim proyek memutuskan tidak
mengubah rencana manajemen proyek untuk
menyesuaikan dengan risiko.
Penerimaan pasiftidak ada tindakan
Penerimaan aktif menetapkan cadangan kontingensi
termasuk jumlah waktu, uang, dan sumber daya
 Beberapa respon dirancang untuk
digunakan hanya bila peristiwa tertentu
terjadi. Untuk beberapa risiko, tim proyek
membuat rencana respon yang hanya akan
dilaksanakan dibawah kondisi tertentu
 Proses mengidentifikasi, menganalisis, dan
merencanakan risiko-risiko yang baru muncul, melacak
risiko teridentifikasi, menganalisis ulang risiko sekarang,
memonitor kondisi pemicu rencana kontingensi,
memonitor sisa risiko, dan mereview pelaksanaan respon
risiko saat mengevaluasi keefektivannya.
 Tujuan lainnya adalah untuk memastikan bila: asumsi
proyek masih valid, risiko (sebagaimana telah dinilai)
berubah dari sebelumnya, kebijakan dan prosedur
manajemen risiko diikuti, cadangan biaya dan jadwal
kontingensi dimodifikasi sesuai risiko proyek
Input Teknik Output
Risk management
plan
Risk register
Aproved change
requests
Work performance
information
Performance report
Risk reassessment
Risk audits
Variance and tren
analysis
Technical
performance
measurement
Reserve analysis
Status meeting
Risk register
Requested changes
Recommended
corrective action
Recommended
preventive action
Organizational process
asset (updates)
Project management
plan (Updates)

Mais conteúdo relacionado

Mais procurados

Proses manajemen risiko
Proses manajemen risikoProses manajemen risiko
Proses manajemen risiko
dianwl
 
Buku ajar kecil 07
Buku ajar kecil 07Buku ajar kecil 07
Buku ajar kecil 07
Ainul Yaqin
 
Audit berpeduli risiko
Audit berpeduli risikoAudit berpeduli risiko
Audit berpeduli risiko
Inspektorat
 
Aminullah assagaf mp1 manajemen proyek
Aminullah assagaf mp1 manajemen proyekAminullah assagaf mp1 manajemen proyek
Aminullah assagaf mp1 manajemen proyek
Aminullah Assagaf
 

Mais procurados (20)

Presentasi resiko utama
Presentasi resiko utamaPresentasi resiko utama
Presentasi resiko utama
 
DIAN HERDIANA 11011700024 , kls 2s
DIAN HERDIANA 11011700024 , kls 2sDIAN HERDIANA 11011700024 , kls 2s
DIAN HERDIANA 11011700024 , kls 2s
 
Rpl upload #4
Rpl upload #4Rpl upload #4
Rpl upload #4
 
Proses manajemen risiko
Proses manajemen risikoProses manajemen risiko
Proses manajemen risiko
 
Bahan workshop mr
Bahan workshop mrBahan workshop mr
Bahan workshop mr
 
Project management office PMBOK
Project management office PMBOKProject management office PMBOK
Project management office PMBOK
 
Diktat menpro
Diktat menproDiktat menpro
Diktat menpro
 
Buku ajar kecil 07
Buku ajar kecil 07Buku ajar kecil 07
Buku ajar kecil 07
 
Manajemen risiko Perusahaan Jasa
Manajemen risiko Perusahaan JasaManajemen risiko Perusahaan Jasa
Manajemen risiko Perusahaan Jasa
 
Manajemen proyek
Manajemen proyekManajemen proyek
Manajemen proyek
 
Audit berpeduli risiko
Audit berpeduli risikoAudit berpeduli risiko
Audit berpeduli risiko
 
Pelatihan Manajemen Resiko
Pelatihan Manajemen ResikoPelatihan Manajemen Resiko
Pelatihan Manajemen Resiko
 
Manajemen proyek
Manajemen proyekManajemen proyek
Manajemen proyek
 
Aminullah assagaf mp1 manajemen proyek
Aminullah assagaf mp1 manajemen proyekAminullah assagaf mp1 manajemen proyek
Aminullah assagaf mp1 manajemen proyek
 
Modul kuliah Manajemen Proyek
Modul kuliah Manajemen ProyekModul kuliah Manajemen Proyek
Modul kuliah Manajemen Proyek
 
Aminullah assagaf mp1 manajemen proyek
Aminullah assagaf mp1 manajemen proyekAminullah assagaf mp1 manajemen proyek
Aminullah assagaf mp1 manajemen proyek
 
Aminullah assagaf mp1 manajemen proyek_9 maret 2022
Aminullah assagaf mp1 manajemen proyek_9 maret 2022Aminullah assagaf mp1 manajemen proyek_9 maret 2022
Aminullah assagaf mp1 manajemen proyek_9 maret 2022
 
Menyusun Manajemen Risiko_Hadi Cahyono
Menyusun Manajemen Risiko_Hadi CahyonoMenyusun Manajemen Risiko_Hadi Cahyono
Menyusun Manajemen Risiko_Hadi Cahyono
 
Manajemen risiko ristekdikti
Manajemen risiko ristekdiktiManajemen risiko ristekdikti
Manajemen risiko ristekdikti
 
Manaj risiko kbk
Manaj risiko kbkManaj risiko kbk
Manaj risiko kbk
 

Destaque

Destaque (20)

Analisis risiko kuantitatif
Analisis risiko kuantitatifAnalisis risiko kuantitatif
Analisis risiko kuantitatif
 
Identifikasi bahaya dan penilaian resiko
Identifikasi bahaya dan penilaian resikoIdentifikasi bahaya dan penilaian resiko
Identifikasi bahaya dan penilaian resiko
 
Manajemen Risiko - Identifikasi Risiko
Manajemen Risiko - Identifikasi RisikoManajemen Risiko - Identifikasi Risiko
Manajemen Risiko - Identifikasi Risiko
 
Laura Tolkoff - SPUR's San Jose Focus
Laura Tolkoff - SPUR's San Jose FocusLaura Tolkoff - SPUR's San Jose Focus
Laura Tolkoff - SPUR's San Jose Focus
 
managemen konstrusi
managemen konstrusimanagemen konstrusi
managemen konstrusi
 
Analisa Resiko Pembangunan Jalan Tol Benoa- Bandara-Nusa Dua
Analisa Resiko Pembangunan Jalan Tol Benoa- Bandara-Nusa DuaAnalisa Resiko Pembangunan Jalan Tol Benoa- Bandara-Nusa Dua
Analisa Resiko Pembangunan Jalan Tol Benoa- Bandara-Nusa Dua
 
IDENTIFIKASI KEJADIAN RISIKO TINGGI PADA IBU HAMIL DI PUSKESMAS KATOBU KABUPA...
IDENTIFIKASI KEJADIAN RISIKO TINGGI PADA IBU HAMIL DI PUSKESMAS KATOBU KABUPA...IDENTIFIKASI KEJADIAN RISIKO TINGGI PADA IBU HAMIL DI PUSKESMAS KATOBU KABUPA...
IDENTIFIKASI KEJADIAN RISIKO TINGGI PADA IBU HAMIL DI PUSKESMAS KATOBU KABUPA...
 
Presentasi sertifikasi mea - forum sdm bali
Presentasi sertifikasi mea - forum sdm baliPresentasi sertifikasi mea - forum sdm bali
Presentasi sertifikasi mea - forum sdm bali
 
Peran swasta dlm infrastruktur indonesia,13 april 2016
Peran swasta dlm infrastruktur indonesia,13 april 2016Peran swasta dlm infrastruktur indonesia,13 april 2016
Peran swasta dlm infrastruktur indonesia,13 april 2016
 
Manajemen Risiko Menurut COSO
Manajemen Risiko Menurut COSOManajemen Risiko Menurut COSO
Manajemen Risiko Menurut COSO
 
Cf p
Cf pCf p
Cf p
 
Memasukkan unsur resiko ke dalam analisa capital budgeting pendekatan certai...
Memasukkan unsur resiko ke dalam analisa capital budgeting  pendekatan certai...Memasukkan unsur resiko ke dalam analisa capital budgeting  pendekatan certai...
Memasukkan unsur resiko ke dalam analisa capital budgeting pendekatan certai...
 
Pelatihan Manajemen Resiko
Pelatihan Manajemen ResikoPelatihan Manajemen Resiko
Pelatihan Manajemen Resiko
 
Software Project Management - Project Management Knowledge
Software Project Management - Project Management KnowledgeSoftware Project Management - Project Management Knowledge
Software Project Management - Project Management Knowledge
 
Manajemen Komunikasi Proyek Perangkat Lunak
Manajemen Komunikasi Proyek Perangkat LunakManajemen Komunikasi Proyek Perangkat Lunak
Manajemen Komunikasi Proyek Perangkat Lunak
 
Management by objectives
Management by objectivesManagement by objectives
Management by objectives
 
Identifikasi risiko
Identifikasi risikoIdentifikasi risiko
Identifikasi risiko
 
9.tki tkj-c3-silb-xii-kerja proyek
9.tki tkj-c3-silb-xii-kerja proyek9.tki tkj-c3-silb-xii-kerja proyek
9.tki tkj-c3-silb-xii-kerja proyek
 
Manajemen waktu
Manajemen waktuManajemen waktu
Manajemen waktu
 
Software Project Management - Pengenalan Manajemen Proyek
Software Project Management - Pengenalan Manajemen ProyekSoftware Project Management - Pengenalan Manajemen Proyek
Software Project Management - Pengenalan Manajemen Proyek
 

Semelhante a Teori akuntansi

03. Penilaian Resiko.pptx
03. Penilaian Resiko.pptx03. Penilaian Resiko.pptx
03. Penilaian Resiko.pptx
darmadi27
 
manajemen risiko proyek
manajemen risiko proyekmanajemen risiko proyek
manajemen risiko proyek
Febri Hardian
 
Ahli Muda Bidang Keahlian Manajemen Konstruksi JENJANG 7.pptx
Ahli Muda Bidang Keahlian  Manajemen Konstruksi JENJANG 7.pptxAhli Muda Bidang Keahlian  Manajemen Konstruksi JENJANG 7.pptx
Ahli Muda Bidang Keahlian Manajemen Konstruksi JENJANG 7.pptx
boynugraha727
 
ppt-pertemuan-2-manajemen-resiko-it-dalam-perspektif-positif-dan-negatif-2.pdf
ppt-pertemuan-2-manajemen-resiko-it-dalam-perspektif-positif-dan-negatif-2.pdfppt-pertemuan-2-manajemen-resiko-it-dalam-perspektif-positif-dan-negatif-2.pdf
ppt-pertemuan-2-manajemen-resiko-it-dalam-perspektif-positif-dan-negatif-2.pdf
LitafiraSyahadiyanti1
 

Semelhante a Teori akuntansi (20)

11-project-risk-management.pptx
11-project-risk-management.pptx11-project-risk-management.pptx
11-project-risk-management.pptx
 
Manajemen Resiko
Manajemen ResikoManajemen Resiko
Manajemen Resiko
 
Materi 4-manajemen resiko ti
Materi 4-manajemen resiko tiMateri 4-manajemen resiko ti
Materi 4-manajemen resiko ti
 
Identifikasi Risiko.pdf
Identifikasi Risiko.pdfIdentifikasi Risiko.pdf
Identifikasi Risiko.pdf
 
03. Penilaian Resiko.pptx
03. Penilaian Resiko.pptx03. Penilaian Resiko.pptx
03. Penilaian Resiko.pptx
 
Manajemen Pengadaan dan Risiko
Manajemen Pengadaan dan RisikoManajemen Pengadaan dan Risiko
Manajemen Pengadaan dan Risiko
 
manajemen risiko proyek
manajemen risiko proyekmanajemen risiko proyek
manajemen risiko proyek
 
Tm 7 kelompok 10 pt adhi karya manajemen sdm manajemen resiko
Tm 7 kelompok 10 pt adhi karya  manajemen sdm manajemen resikoTm 7 kelompok 10 pt adhi karya  manajemen sdm manajemen resiko
Tm 7 kelompok 10 pt adhi karya manajemen sdm manajemen resiko
 
Kelompok 10 tugas 7 manajemen sumber daya manusia dan (1)
Kelompok 10 tugas 7 manajemen sumber daya manusia dan (1)Kelompok 10 tugas 7 manajemen sumber daya manusia dan (1)
Kelompok 10 tugas 7 manajemen sumber daya manusia dan (1)
 
ESENSI RISIKO USAHA Koperasi & Bisnis Lainnya _Materi Training "MANAJEMEN RIS...
ESENSI RISIKO USAHA Koperasi & Bisnis Lainnya _Materi Training "MANAJEMEN RIS...ESENSI RISIKO USAHA Koperasi & Bisnis Lainnya _Materi Training "MANAJEMEN RIS...
ESENSI RISIKO USAHA Koperasi & Bisnis Lainnya _Materi Training "MANAJEMEN RIS...
 
Ahli Muda Bidang Keahlian Manajemen Konstruksi JENJANG 7.pptx
Ahli Muda Bidang Keahlian  Manajemen Konstruksi JENJANG 7.pptxAhli Muda Bidang Keahlian  Manajemen Konstruksi JENJANG 7.pptx
Ahli Muda Bidang Keahlian Manajemen Konstruksi JENJANG 7.pptx
 
Manajemen Kontruksi J 8.01.pdf
Manajemen Kontruksi J 8.01.pdfManajemen Kontruksi J 8.01.pdf
Manajemen Kontruksi J 8.01.pdf
 
ppt-pertemuan-2-manajemen-resiko-it-dalam-perspektif-positif-dan-negatif-2.pdf
ppt-pertemuan-2-manajemen-resiko-it-dalam-perspektif-positif-dan-negatif-2.pdfppt-pertemuan-2-manajemen-resiko-it-dalam-perspektif-positif-dan-negatif-2.pdf
ppt-pertemuan-2-manajemen-resiko-it-dalam-perspektif-positif-dan-negatif-2.pdf
 
Bab 6
Bab 6Bab 6
Bab 6
 
Bab 6
Bab 6Bab 6
Bab 6
 
Manajemen Resiko (Tugas RPL)
 Manajemen Resiko (Tugas RPL)  Manajemen Resiko (Tugas RPL)
Manajemen Resiko (Tugas RPL)
 
Manajemen Proyek kita.docx
Manajemen Proyek kita.docxManajemen Proyek kita.docx
Manajemen Proyek kita.docx
 
Materi 4 ANALISIS RISIKO BISNIS.pptx
Materi 4 ANALISIS RISIKO BISNIS.pptxMateri 4 ANALISIS RISIKO BISNIS.pptx
Materi 4 ANALISIS RISIKO BISNIS.pptx
 
Strategi & Implementasi Manajemen Risiko yang Efektif _Training "RISK MANAGEM...
Strategi & Implementasi Manajemen Risiko yang Efektif _Training "RISK MANAGEM...Strategi & Implementasi Manajemen Risiko yang Efektif _Training "RISK MANAGEM...
Strategi & Implementasi Manajemen Risiko yang Efektif _Training "RISK MANAGEM...
 
Pertemuan 2 Perencanaan Proyek.pdf
Pertemuan 2 Perencanaan Proyek.pdfPertemuan 2 Perencanaan Proyek.pdf
Pertemuan 2 Perencanaan Proyek.pdf
 

Teori akuntansi

  • 2.  Peristiwa tidak pasti yang bila terjadi memiliki pengaruh positif atau negatif terhadap minimal satu tujuan proyek (waktu, biaya, ruang lingkup, mutu). Risiko mungkin memiliki satu atau lebih penyebab, yang bila terjadi memiliki satu atau lebih dampak.  Atiribut kunci: ◦ Ketidakpastian ◦ Positif dan negatif ◦ Sebab dan Akibat ◦ Risiko diketahui dan tidak diketahui
  • 3.  Manajemen Risiko Proyek: Proses sistematis untuk merencanakan, mengidentifikasi, menganalisis, dan merespon risiko proyek. Tujuannya untuk meningkatkan peluang dan dampak peristiwa positif, dan mengurangi peluang dan dampak peristiwa yang merugikan proyek.  Proses yang terlibat: ◦ Perencanaan manajemen risiko ◦ Identifikasi risiko ◦ Analisis risiko kualitatif dan kuantitatif ◦ Perencanaan respon risiko ◦ Pengendalian dan monitoring risiko
  • 4. Proses memutuskan bagaimana mendekati dan melaksanakan aktivitas manajemen risiko untuk proyek. Memastikan tingkat, tipe, dan visibilitas manajemen risiko yang setara dengan risiko dan kepentingan proyek bagi organisasi Menyediakan sumberdaya dan waktu yang memadai untuk aktivitas manajemen risiko Menetapkan basis yang disepakati untuk mengevaluasi risiko.
  • 5. Input Tehnik Output Faktor lingkungan Aset proses organisasi Pernyataan ruang lingkup proyek Rencana Manajemen proyek Planning Meeting and Analysis Rencana manajemen risiko: Metode Peran dan tanggung jawab Anggaran Waktu Kategori risiko Definisi peluang dan dampak risiko
  • 6.  Menentukan risiko-risiko yang mempengaruhi proyek dan mendokumentasikan karakteristiknya.  Peserta yang terlibat: manajer proyek, anggota tim proyek, anggota manajemen risiko, ahli teknis diluar tim proyek, customer, end user, dan ahli manajemen risiko  Merupakan proses iteratif karena risiko-risiko baru mungkin diketahui sebagai kemajuan proyek melalui siklus hidupnya.
  • 7. Input Teknik Output Faktor lingkungan Aset proses organisasi Pernyataan ruang lingkup proyek Rencana manajemen proyek Rencana manajemen risiko Documentation review Brainstorming Delpi Interview Root cause identification SWOT Analisis Checklist Teknik diagram (cause effect, flow chart) Risk register -Daftar risiko teridentifikasi -Daftar respon potensial -Risiko akar penyebab -Kategori risiko yang up date.
  • 8.  Menilai prioritas risiko teridentifikasi menggunakan peluang terjadinya dan dampaknya terhadap tujuan proyek bila risiko itu terjadi  Menilai faktor-faktor lain seperti kerangka waktu dan tolerasi risiko dari kendala biaya, jadwal, ruang lingkup, dan mutu.
  • 9. Input Teknik Output Aset proses organisasi Pernyataan ruang lingkup Rencana manajemen risiko Risk register Penilaian probabilitas dan dampak risiko Matrik probabilitas dan dampak Penilaian mutu data risiko Kategorisasi risiko Penilaian urgensi risiko Risk register (up date)
  • 10.  Dikerjakan berdasarkan risiko yang diprioritaskan oleh proses analisis risiko kualitatif  Proses menggunakan teknik seperti simulasi montecarlo dan pohon keputusan untuk: ◦ Menghitung hasil yang mungkin dan peluangnya ◦ Menilai peluang untuk mencapai tujuan proyek ◦ Mengidentifikasi risiko yang membutuhkan perhatian paling besar dengan menghitung kontrubisi relatifnya terhadap keseluruhan risiko proyek ◦ Mengidentifikasi biaya, jadwal, dan target ruang lingkup yang realistik dan dapat dicapai ◦ Menentukan keputusan manajemen proyek ketika beberapa kondisi atau hasil tidak pasti
  • 11. Input Teknik Output Aset proses organisasi Pernyataan ruang lingkup Rencana manajemen risiko Risk register Rencana manajemen proyek Data gathering: Interviewing, probability distribution, expert judgment. Quantitative technique: analisis sensitivitas, analisis Expected Monetary Value (EMV), pohon keputusan, modeling dan simulasi Risk register (updates): Analisis probabilistik proyek, peluang mencapai tujuan biaya dan waktu, daftar prioritas risiko terkuantifikasi
  • 12.  Proses mengembangkan pilihan dan menentukan tindakan untuk meningkatkan kesempatan dan mengurangi ancaman terhadap tujuan proyek. Ini mengikuti analisis risiko kualitatif dan kuantitatif.
  • 13. Input Teknik Output Risk management plan Risk register Strategi untuk risiko negatif/ ancaman Strategi untuk risiko positif/ kesempatan Strategi untuk ancaman dan kesempatan Strategi respon kontingen Risk register (updates) Project management plan (Updates) Risk related contractual agreement
  • 14.  Avoid: penghindaran risiko melibatkan perubahan rencana manajemen untuk menghilangkan ancaman oleh risiko merugikan, mengisolasi tujuan proyek dari dampak risiko, atau mengendurkan tujuan yang dalam bahaya.  Transfer: pemindahan risiko mensyaratkan penggantian penerima dampak negatif dari pemilik ke pihak ketiga.  Mitigate: pengurangan peluang dan atau dampak peristiwa berisiko merugikan ke ambang/ batas yang dapat diterima
  • 15.  Exploit. Strategi untuk memastikan bahwa kesempatan (risiko positif) dapat terealisasi. Contoh: menugaskan SDM yang lebih berbakat untuk mengurangi waktu penyelesaian atau menyediakan mutu lebih baik dari yang direncankan.  Share. Alokasi kepemilikan kepada pihak ke tiga yang memiliki kemampuan terbaik menangkap peluang manfaat proyek. Contoh: special purposes company, joint venture  Enhance. Memodifikasi “ukuran” kesempatan dengan meningkatkan peluang dan atau dampak positif dengan mengidentifikasi dan memaksimalkan pengendali kunci dari risiko berdampak positif.
  • 16.  Acceptance: sangat jarang kemungkinan untuk menghilangkan seluruh risiko proyek. Tim proyek memutuskan tidak mengubah rencana manajemen proyek untuk menyesuaikan dengan risiko. Penerimaan pasiftidak ada tindakan Penerimaan aktif menetapkan cadangan kontingensi termasuk jumlah waktu, uang, dan sumber daya
  • 17.  Beberapa respon dirancang untuk digunakan hanya bila peristiwa tertentu terjadi. Untuk beberapa risiko, tim proyek membuat rencana respon yang hanya akan dilaksanakan dibawah kondisi tertentu
  • 18.  Proses mengidentifikasi, menganalisis, dan merencanakan risiko-risiko yang baru muncul, melacak risiko teridentifikasi, menganalisis ulang risiko sekarang, memonitor kondisi pemicu rencana kontingensi, memonitor sisa risiko, dan mereview pelaksanaan respon risiko saat mengevaluasi keefektivannya.  Tujuan lainnya adalah untuk memastikan bila: asumsi proyek masih valid, risiko (sebagaimana telah dinilai) berubah dari sebelumnya, kebijakan dan prosedur manajemen risiko diikuti, cadangan biaya dan jadwal kontingensi dimodifikasi sesuai risiko proyek
  • 19. Input Teknik Output Risk management plan Risk register Aproved change requests Work performance information Performance report Risk reassessment Risk audits Variance and tren analysis Technical performance measurement Reserve analysis Status meeting Risk register Requested changes Recommended corrective action Recommended preventive action Organizational process asset (updates) Project management plan (Updates)