SlideShare uma empresa Scribd logo
1 de 18
PROSES BISNIS
MENYELURUH DI BIDANG
INDUSTRI
KETENAGALISTRIKAN
AMIROTUS SHOLIHATIS.PD
• ELEMEN
PROSES BISNIS MENYELURUH DI BIDANG INDUSTRI KETENAGALISTRIKAN
• CAPAIAN PEMBELAJARAN
PADA AKHIR FASE E, PESERTA DIDIK MAMPU MEMAHAMI PROSES BISNIS PADA BIDANG TEKNIK
KETENAGALISTRIKAN, MELIPUTI PERENCANAAN INSTALASI, PEMBUATAN PANEL, PEMELIHARAAN DAN
PERBAIKAN MESIN YANG MENGGUNAKAN ARUS LISTRIK, TERMASUK PERAWATAN PERALATAN
KETENAGALISTRIKAN, DAN PENGELOLAAN SUMBER DAYA MANUSIA DENGAN MEMPERHATIKAN POTENSI DAN
KEARIFAN LOKAL.
TUJUAN PEMBELAJARAN
1. MEMAHAMI PROSES BISNIS DI BIDANG KETENAGALISTRIKAN.
2. PESERTA DIDIK MAMPU MEMAHAMI PROSES PERENCANAAN INSTALASI, PEMBUATAN PANEL,
PEMELIHARAAN DAN PERBAIKAN MESIN YANG MENGGUNAKAN ARUS LISTRIK, TERMASUK
PERAWATAN PERALATAN KETENAGA LISTRIKAN
3. PESERTA DIDIK MAMPU MENGIDENTIFIKASIKAN POTENSI BISNIS BIDANG TEKNIK KETENGALISTRIKAN
DILINGKUNGAN SEKITAR
4. MEMAHAMI PENGELOLAAN SUMBER DAYA MANUSIA DI BIDANG KETENAGALISTRIKAN.
ASESMEN DIAGNOSTIK
• BISNIS APA YANG ADA DISEKITAR KALIANYANG BERHUBUNGAN DENGAN BIDANG TEKNIK
KETENAGALISTRIKAN?
PETA KONSEP
•PROSES BISNIS
INDUSTRI
KETENAGALISTRIKAN
•PERAWATAN PERALATAN
KETENAGALISTRIKAN
•PEMBUATAN PANEL
•PEMELIHARAAN DAN PERBAIKAN
MESIN LISTRIK
•PERENCANAAN INSTALASI
PROSES BISNIS
• Pernahkah kalian melaksanakan perawatan kendaraan di bengkel? Apakah kalian
memperhatikan bagaimana proses kendaraan masuk ditangani, dicatat, diperbaiki, diganti suku
cadang yang rusak, sampai proses perawatan kendaraan selesai? Bagamana urutan langkah yang
dilakukan dan adakah bagian-bagian khusus yang melayani langkah demi langkah sehingga kalian
sebagai pelanggan mendapatkan pelayanan yang memuaskan?Proses yang terjadi tersebut di
atas merupakan suatu proses bisnis. Proses bisnis merupakan suatu kumpulan aktivitas atau
pekerjaan terstruktur yang saling terkait untuk menyelesaikan suatu masalah tertentu atau yang
menghasilkan produk atau layanan (demi meraih tujuan tertentu). Proses bisnis juga dapat
diartikan sebagai sekumpulan pekerjaan atau aktivitas yang saling berhubungan berupa
pekerjaan tertentu untuk menghasilkan produk atau layanan kepada pelanggan
PROSES BISNIS
• Pada bidang ketenagalistrikan juga terdapat berbagai proses bisnis karena kelistrikan memiliki bisnis
dalam berbagai bidang bentuk proses bisnisnya pun bermacam-macam. Sebagai contoh untuk PLN,
maka akan ada berbagai proses mulai dari pembangkitan energi listrik, sistem transmisi, distribusi ke
pelanggan dan pengelolaannya. Proses- proses tersebut dibagi lagi menjadi proses-proses kecil yang
akan membuat berbagai petugas yang bertanggung jawab terhadap proses tersebut. Contoh sub-
proses tersebut yaitu pemasangan listrik pada pelanggan baru terdapat petugas untuk proses
pemasangan. Proses pelayanan gangguan di jalur distribusi juga membutuhkan petugas untuk
menanggulangi gangguan yang terjadi. Sebagai contoh lain pada proses bisnis bila berwirausaha
mendirikan biro teknik listrik (BTL) yang mendapatkan pekerjaan pemasangan instalasi listrik. Maka
pada proses tersebut, petugas dari BTL akan melaksanakan beberapa langkah pekerjaan diantaranya
yaitu perencanaan, pelaksanaan, sampai pengujian bahwa instalasi listrik yang dipasang sudah sesuai.
PERENCANAAN INSTALASI
• Perlu kalian ketahui bahwa bangunan dari suatu gedung yang sudah dapat digunakan terdiri dari
tiga buah komponen, yaitu bagian struktur, bagian arsitektur serta bagian ME (mekanikal &
elektrikal). Ketiga hagian tersebut saling berhubungan bagian struktur fokus kepada kekuatan
bangunan, bagian arsitek berfokus kepada keindahan banggunan, sedangkan bagian ME
(mekanikal dan elektrikal) lebih mengedepankan pada fungsi. Sekuat dan seindah apapun
gedung yang dibangun, namun jika tidak didukung sistem ME (mekanikal & elektrikal) maka
bangunan tersebut belum bisa digunakan. Sebagai gambaran, misalkan sebuah gedung yang
akan dibangun, membutuhkan pekerjaan di bidang ME bagian ME yang dibutuhkan ditugaskan
untuk memasang instalasi listrik untuk penerangan.
PERENCANAAN INSTALASI
• ADAPUN TAHAPAN-TAHAPAN YANG SERING DILAKUKAN ANTARA PEMILIK GEDUNG DENGAN PIHAK KETIGA
DIURAIKAN SEBAGAI BERIKUT:
1. Penawaran pekerjaan, jasa ME akan ditawarkan pekerjaan instalasi listrik dari pemilik gedung
atau dari kontraktor utama dan penawaran sebagai sub kontrator pengerjaan ME.
2. Survei dan penjelasan pekerjaan, jasa ME kemudian menghubungi pemilik pekerjaan untuk
mengadakan survey pekerjaan. Fungsi survey ini digunakan untuk mendapatkan data
terperinci mengenai instalasi yang akan dipasang dan bisa diprediksi kebutuhan-kebutuhan
selama pekerjaan
SURVEI DAN PENJELASAN PEKERJAAN
a) Perencanaan setelah melaksanakan survey, maka jasa ME melaksanakan perencanaan berupa
rancangan gambar pemasangan pada gedung dan rencana anggaran biaya. Pada rancangan
gambar terdapat peletakan peralatan listrik dan perlengkapannya, seperti lampu. Stop kontak,
genset, panel, dan lain sebagainya. Serta menghitung rencana anggaran biaya (RAB) dari
segala proses pekerjaan seperti, nilai material bahan, jasa teknisi.
PERENCANAAN INSTALASI LAMPU
CONTOH RAB (RENCANA ANGGARAN BIAYA)
• Presentasi, setelah melaksanakan survey, maka jasa ME melaksanakan presentasidi depan
pemilik pekerjaan. Saat presentasi, jasa ME akanmenjelaskan tentang pengerjaan ME dan
dibahas yang kurang cocok dan penggantiannya sampai terjadi kesepakatan
• Pelaksanaan pekerjaan mesetelah terjadi kesepakan maka pekerjaan dapat dilaksanakan,
dimana akan terbit surat perintah kerja (SPK). Pada saat pelaksanaan pekerjaan, pemilik akan
membentuk tim pengawas yang akan mengawasi jalannya pembangunan gedung atau instalasi
listrik. Pengawas ini berasal dari pihak ketiga bertugas melaporkan pekerjaan yang dikerjakan
oleh pelaksana pekerjaan jasa ME. Pekerjaan dari jasa ME dilakukan tahap sebagai berikut:
1. Persiapan jasa ME petama-tama akan mengadakan alat dan bahan serta mengadakan tenaga
yang akan mengerjakan pekerjaan.
2. Pelaksanaan setelah bahan dan alat disiapkan maka tenaga akan mengerjakan pekerjaan
sampai selesai
3) Tes setelah pekerjaan selesai, maka dilaksanakan tes parsial maupun holistik dari seluruh pekerjaan atau dilaksanakan
commissionin.
Serah terima hasil pekerjaan, setelah pekerjaan dinyatakan selesai, dilaksanakan serah terimaantara pemilik dan pelaksana
pekerjaan.Mengenai pembayaran, dilaksanakan pemilik ke tim pelaksana dengan kesepatakatan tertentu. Kesepatan
tersebut mengatur pemberian dana dengan beberapa tahap. Sebagai contoh kecepakatan pembayaran yaitu kesepakatan
pembayaran akan dilaksanakan dengan 4 tahap, yaitu
• Tahap pembayaran uang muka (DP),
• Tahap pembayaran jika sudah belanja material,
• Tahap pembayaran saat penyelesaian pekerjaan 60%, dan
• Tahapan pembayaran saat sudah selesai.
• Tahapan-tahapan tersebut dikonsultasikan dengan pengawas.
• Pada masa akhir penyelesaian terkadang ada juga pemilik yang meminta penahanan
pembayaran 5% atau biasa disebut sebagai retensi, retensi adalah jumlah dana yang belum
dibayarkan atau ditahan sampai pemenuhan kondisi yang ditentukan dalam kontrak, dalam hal
ini adalah pekerjaan instalasi listrik. Pemilik sudah bisa menggunakan gedungnya dan
mengujicobanya, misal disepakati masa perawatan 3 bulan, maka pada masa itu tim pelaksana
pekerjaan akan menanggung kerusakan selama masa tersebut. Bila sudah sampai 3 bulan, maka
dana yang ditahan akan diberikanlangkah-langkah di atas fleksibel, tergantung dari kesepakatan
antara pemilik pekerjaan dan tim pelaksana/jasa ME. Pada pekerjaan yang lebih besar dan
geding belum terbangun maka pihak ME, arsitek dan struktur akan bertemu langsung sebelum
memulai pekerjaan untuk melaksanakan pekerjaan pekerjaan ME yang berhubungan dengan
struktur dan arsitek, seperti penanaman pipa instalasi listrik, peletakan lampu-lampu hiasan dll.
LATIHAN
PROSES BISNIS PEMBUATAN PANEL
• Proses bisnis pembuatan panel dilakukan pada industri atau gedung yang membutuhkannnya.
Sebagai contoh, misal suatu gedung yang akan memesan panel untuk megendalikan pensaklaran
beban yang berganti sumber daya dari awalnya ke PLN lalu ke genset. Proses bisnis hampir sama
dengan bidang instalasi listrik, namun yang dibedakan adalah survey fokus pada peralatan yang
akan dikendalikan. Peralatan tersebut jika berupa genset, maka untuk menyusun gambar
rancangan dan rencana anggaran bahan harus disesuaikan dengan kebutuhan ilmu
ketenagalistrikan sangat dibutuhkan disini terutama perhitungan-perhitungan peralatan, kabel
dan proteksi yang arus sesuai dengan batas ukurnya.Pada survey pekerjaan pun, cara kerja panel
kendali harus dikonsultasikan dengan pemilik pekerjaan. Sebagai contoh, pemilik menghendaki
panel genset harus bisa mensuplay arus ke seluruh gedung setelah pemadaman secara otomatis

Mais conteúdo relacionado

Mais procurados

K3 listrik ppt
K3 listrik pptK3 listrik ppt
K3 listrik pptzara vho
 
Bacaan 2. komponen alat kontrol motor listrik
Bacaan 2. komponen alat kontrol motor listrikBacaan 2. komponen alat kontrol motor listrik
Bacaan 2. komponen alat kontrol motor listrikMisbahul Ilmi
 
Perawatan dan perbaikan peralatan listrik rumah tangga
Perawatan dan perbaikan peralatan listrik rumah tanggaPerawatan dan perbaikan peralatan listrik rumah tangga
Perawatan dan perbaikan peralatan listrik rumah tanggaEko Supriyadi
 
Buku puil keselamatan dan pemasangan instalasi listrik voltase rendah
Buku puil keselamatan dan pemasangan instalasi listrik voltase rendahBuku puil keselamatan dan pemasangan instalasi listrik voltase rendah
Buku puil keselamatan dan pemasangan instalasi listrik voltase rendahAdy D'la-la
 
Modul Instalasi Penerangan New 1
Modul Instalasi Penerangan New 1Modul Instalasi Penerangan New 1
Modul Instalasi Penerangan New 1DiratMahadiraja
 
Gardu Induk
Gardu IndukGardu Induk
Gardu InduklombkTBK
 
Praktikum pemakaian listrik seterika listrik otomatis
Praktikum pemakaian listrik seterika listrik otomatisPraktikum pemakaian listrik seterika listrik otomatis
Praktikum pemakaian listrik seterika listrik otomatisridwan35
 
Setrika Listrik
Setrika ListrikSetrika Listrik
Setrika Listrikkoconagari
 
Kabel listrik
Kabel listrikKabel listrik
Kabel listrikAgus Tri
 
Kd 3.5 jobsheet instalasi listrik sederhana
Kd 3.5 jobsheet instalasi listrik sederhanaKd 3.5 jobsheet instalasi listrik sederhana
Kd 3.5 jobsheet instalasi listrik sederhanaSILVIANAWANDAFENTIA1
 
MODUL AJAR 2 INSTALASI TENAGA LISTRIK - Copy.docx
MODUL AJAR 2 INSTALASI TENAGA LISTRIK - Copy.docxMODUL AJAR 2 INSTALASI TENAGA LISTRIK - Copy.docx
MODUL AJAR 2 INSTALASI TENAGA LISTRIK - Copy.docxnadiamanangkot
 
L2. instalasi listrik
L2. instalasi listrikL2. instalasi listrik
L2. instalasi listriksaharudin
 
9 sistem 3 phasa beban seimbang
9  sistem  3 phasa beban seimbang9  sistem  3 phasa beban seimbang
9 sistem 3 phasa beban seimbangSimon Patabang
 

Mais procurados (20)

Pertemuan 1
Pertemuan 1Pertemuan 1
Pertemuan 1
 
Jaringan distribusi tenaga listrik
Jaringan distribusi tenaga listrikJaringan distribusi tenaga listrik
Jaringan distribusi tenaga listrik
 
K3 listrik ppt
K3 listrik pptK3 listrik ppt
K3 listrik ppt
 
Bacaan 2. komponen alat kontrol motor listrik
Bacaan 2. komponen alat kontrol motor listrikBacaan 2. komponen alat kontrol motor listrik
Bacaan 2. komponen alat kontrol motor listrik
 
Perawatan dan perbaikan peralatan listrik rumah tangga
Perawatan dan perbaikan peralatan listrik rumah tanggaPerawatan dan perbaikan peralatan listrik rumah tangga
Perawatan dan perbaikan peralatan listrik rumah tangga
 
Buku puil keselamatan dan pemasangan instalasi listrik voltase rendah
Buku puil keselamatan dan pemasangan instalasi listrik voltase rendahBuku puil keselamatan dan pemasangan instalasi listrik voltase rendah
Buku puil keselamatan dan pemasangan instalasi listrik voltase rendah
 
Modul Instalasi Penerangan New 1
Modul Instalasi Penerangan New 1Modul Instalasi Penerangan New 1
Modul Instalasi Penerangan New 1
 
Gardu Induk
Gardu IndukGardu Induk
Gardu Induk
 
Praktikum pemakaian listrik seterika listrik otomatis
Praktikum pemakaian listrik seterika listrik otomatisPraktikum pemakaian listrik seterika listrik otomatis
Praktikum pemakaian listrik seterika listrik otomatis
 
Setrika Listrik
Setrika ListrikSetrika Listrik
Setrika Listrik
 
Kabel listrik
Kabel listrikKabel listrik
Kabel listrik
 
PRAKTIKUM PENTANAHAN
PRAKTIKUM PENTANAHANPRAKTIKUM PENTANAHAN
PRAKTIKUM PENTANAHAN
 
Kd 3.5 jobsheet instalasi listrik sederhana
Kd 3.5 jobsheet instalasi listrik sederhanaKd 3.5 jobsheet instalasi listrik sederhana
Kd 3.5 jobsheet instalasi listrik sederhana
 
10 analisis komponen
10 analisis komponen10 analisis komponen
10 analisis komponen
 
MODUL AJAR 2 INSTALASI TENAGA LISTRIK - Copy.docx
MODUL AJAR 2 INSTALASI TENAGA LISTRIK - Copy.docxMODUL AJAR 2 INSTALASI TENAGA LISTRIK - Copy.docx
MODUL AJAR 2 INSTALASI TENAGA LISTRIK - Copy.docx
 
L2. instalasi listrik
L2. instalasi listrikL2. instalasi listrik
L2. instalasi listrik
 
PUIL (persyaratan umum instalasi listrik)
PUIL (persyaratan umum instalasi listrik)PUIL (persyaratan umum instalasi listrik)
PUIL (persyaratan umum instalasi listrik)
 
9 sistem 3 phasa beban seimbang
9  sistem  3 phasa beban seimbang9  sistem  3 phasa beban seimbang
9 sistem 3 phasa beban seimbang
 
Transmisi Tenaga Listrik
 Transmisi Tenaga Listrik  Transmisi Tenaga Listrik
Transmisi Tenaga Listrik
 
JARINGAN TEGANGAN RENDAH ( JTR)
JARINGAN TEGANGAN RENDAH ( JTR)JARINGAN TEGANGAN RENDAH ( JTR)
JARINGAN TEGANGAN RENDAH ( JTR)
 

Semelhante a Proses bisnis menyeluruh di bidang industri ketenagalistrikan.pptx

306645_1871023003940006_58465_1712213916.pptx
306645_1871023003940006_58465_1712213916.pptx306645_1871023003940006_58465_1712213916.pptx
306645_1871023003940006_58465_1712213916.pptxASTEKINDOLAMPUNG
 
PPT DENIES SUSANTO AHLI MADYA BANGUNAN PERAWATAN GEDUNG 1.pptx
PPT  DENIES SUSANTO AHLI MADYA BANGUNAN PERAWATAN GEDUNG 1.pptxPPT  DENIES SUSANTO AHLI MADYA BANGUNAN PERAWATAN GEDUNG 1.pptx
PPT DENIES SUSANTO AHLI MADYA BANGUNAN PERAWATAN GEDUNG 1.pptxvickrygaluh59
 
Serah terima akhir pekerjaan untuk proyek ukuran kompleksitas resiko rendah
Serah terima akhir pekerjaan untuk proyek ukuran kompleksitas resiko rendahSerah terima akhir pekerjaan untuk proyek ukuran kompleksitas resiko rendah
Serah terima akhir pekerjaan untuk proyek ukuran kompleksitas resiko rendahFadliST
 
CONTOH FORMAT PPT PELAKSANA LAPANGAN PEKERJAAN GEDUNG MADYA LEVEL 5.pptx
CONTOH FORMAT PPT PELAKSANA LAPANGAN PEKERJAAN GEDUNG MADYA LEVEL 5.pptxCONTOH FORMAT PPT PELAKSANA LAPANGAN PEKERJAAN GEDUNG MADYA LEVEL 5.pptx
CONTOH FORMAT PPT PELAKSANA LAPANGAN PEKERJAAN GEDUNG MADYA LEVEL 5.pptxaspeknasoki
 
Tahap Pra Konstruksi SPAL - Pekerjaan Persiapan
Tahap Pra Konstruksi SPAL - Pekerjaan PersiapanTahap Pra Konstruksi SPAL - Pekerjaan Persiapan
Tahap Pra Konstruksi SPAL - Pekerjaan PersiapanJoy Irman
 
Instalasi Pengolahan Lumpur TInja (IPLT) - Penyelenggaraan Pelaksanaan Konstr...
Instalasi Pengolahan Lumpur TInja (IPLT) - Penyelenggaraan Pelaksanaan Konstr...Instalasi Pengolahan Lumpur TInja (IPLT) - Penyelenggaraan Pelaksanaan Konstr...
Instalasi Pengolahan Lumpur TInja (IPLT) - Penyelenggaraan Pelaksanaan Konstr...Joy Irman
 
METODE MOT RSUD DR. SOEKARDJO KOTA TASIK.pdf
METODE MOT RSUD DR. SOEKARDJO KOTA TASIK.pdfMETODE MOT RSUD DR. SOEKARDJO KOTA TASIK.pdf
METODE MOT RSUD DR. SOEKARDJO KOTA TASIK.pdfIfantca
 
Instalasi Pengolahan Lumpur TInja (IPLT) - Tahap Pra Konstruksi (Persiapan)
Instalasi Pengolahan Lumpur TInja (IPLT) - Tahap Pra Konstruksi (Persiapan)Instalasi Pengolahan Lumpur TInja (IPLT) - Tahap Pra Konstruksi (Persiapan)
Instalasi Pengolahan Lumpur TInja (IPLT) - Tahap Pra Konstruksi (Persiapan)Joy Irman
 
CONTOH FORMAT PPT PELAKSANA LAPANGAN DRAINASE PERKOTAAN.pptx
CONTOH FORMAT PPT PELAKSANA LAPANGAN DRAINASE PERKOTAAN.pptxCONTOH FORMAT PPT PELAKSANA LAPANGAN DRAINASE PERKOTAAN.pptx
CONTOH FORMAT PPT PELAKSANA LAPANGAN DRAINASE PERKOTAAN.pptxaspeknasoki
 
METODE RSUP ADD 10 Juni 2021.docx
METODE RSUP ADD 10 Juni 2021.docxMETODE RSUP ADD 10 Juni 2021.docx
METODE RSUP ADD 10 Juni 2021.docxsuryaman10
 
Manajemen proyek untuk epc
Manajemen proyek untuk epcManajemen proyek untuk epc
Manajemen proyek untuk epcNico Domli
 
ROSIHAN AHMADI.pptx_1692086760.pptx
ROSIHAN AHMADI.pptx_1692086760.pptxROSIHAN AHMADI.pptx_1692086760.pptx
ROSIHAN AHMADI.pptx_1692086760.pptxFeryFold
 
Jenis-Jenis Pelaksana Konstruksi
Jenis-Jenis Pelaksana KonstruksiJenis-Jenis Pelaksana Konstruksi
Jenis-Jenis Pelaksana Konstruksibadar masbadar
 
METODE PELAKSANAAN RSUP ROBOTIC TELESURGERY.docx
METODE PELAKSANAAN RSUP ROBOTIC TELESURGERY.docxMETODE PELAKSANAAN RSUP ROBOTIC TELESURGERY.docx
METODE PELAKSANAAN RSUP ROBOTIC TELESURGERY.docxsuryaman10
 
Metoda pelaksanaan Trotoar Kota Pariaman
Metoda pelaksanaan Trotoar Kota PariamanMetoda pelaksanaan Trotoar Kota Pariaman
Metoda pelaksanaan Trotoar Kota PariamanIMRA MORALDY
 
Metoda pelaksanaan Sheet Pile
Metoda pelaksanaan Sheet PileMetoda pelaksanaan Sheet Pile
Metoda pelaksanaan Sheet PileIMRA MORALDY
 

Semelhante a Proses bisnis menyeluruh di bidang industri ketenagalistrikan.pptx (20)

306645_1871023003940006_58465_1712213916.pptx
306645_1871023003940006_58465_1712213916.pptx306645_1871023003940006_58465_1712213916.pptx
306645_1871023003940006_58465_1712213916.pptx
 
PPT DENIES SUSANTO AHLI MADYA BANGUNAN PERAWATAN GEDUNG 1.pptx
PPT  DENIES SUSANTO AHLI MADYA BANGUNAN PERAWATAN GEDUNG 1.pptxPPT  DENIES SUSANTO AHLI MADYA BANGUNAN PERAWATAN GEDUNG 1.pptx
PPT DENIES SUSANTO AHLI MADYA BANGUNAN PERAWATAN GEDUNG 1.pptx
 
Serah terima akhir pekerjaan untuk proyek ukuran kompleksitas resiko rendah
Serah terima akhir pekerjaan untuk proyek ukuran kompleksitas resiko rendahSerah terima akhir pekerjaan untuk proyek ukuran kompleksitas resiko rendah
Serah terima akhir pekerjaan untuk proyek ukuran kompleksitas resiko rendah
 
CONTOH FORMAT PPT PELAKSANA LAPANGAN PEKERJAAN GEDUNG MADYA LEVEL 5.pptx
CONTOH FORMAT PPT PELAKSANA LAPANGAN PEKERJAAN GEDUNG MADYA LEVEL 5.pptxCONTOH FORMAT PPT PELAKSANA LAPANGAN PEKERJAAN GEDUNG MADYA LEVEL 5.pptx
CONTOH FORMAT PPT PELAKSANA LAPANGAN PEKERJAAN GEDUNG MADYA LEVEL 5.pptx
 
Ets mppl aidil
Ets mppl aidilEts mppl aidil
Ets mppl aidil
 
Tahap Pra Konstruksi SPAL - Pekerjaan Persiapan
Tahap Pra Konstruksi SPAL - Pekerjaan PersiapanTahap Pra Konstruksi SPAL - Pekerjaan Persiapan
Tahap Pra Konstruksi SPAL - Pekerjaan Persiapan
 
Instalasi Pengolahan Lumpur TInja (IPLT) - Penyelenggaraan Pelaksanaan Konstr...
Instalasi Pengolahan Lumpur TInja (IPLT) - Penyelenggaraan Pelaksanaan Konstr...Instalasi Pengolahan Lumpur TInja (IPLT) - Penyelenggaraan Pelaksanaan Konstr...
Instalasi Pengolahan Lumpur TInja (IPLT) - Penyelenggaraan Pelaksanaan Konstr...
 
METODE MOT RSUD DR. SOEKARDJO KOTA TASIK.pdf
METODE MOT RSUD DR. SOEKARDJO KOTA TASIK.pdfMETODE MOT RSUD DR. SOEKARDJO KOTA TASIK.pdf
METODE MOT RSUD DR. SOEKARDJO KOTA TASIK.pdf
 
Instalasi Pengolahan Lumpur TInja (IPLT) - Tahap Pra Konstruksi (Persiapan)
Instalasi Pengolahan Lumpur TInja (IPLT) - Tahap Pra Konstruksi (Persiapan)Instalasi Pengolahan Lumpur TInja (IPLT) - Tahap Pra Konstruksi (Persiapan)
Instalasi Pengolahan Lumpur TInja (IPLT) - Tahap Pra Konstruksi (Persiapan)
 
CONTOH FORMAT PPT PELAKSANA LAPANGAN DRAINASE PERKOTAAN.pptx
CONTOH FORMAT PPT PELAKSANA LAPANGAN DRAINASE PERKOTAAN.pptxCONTOH FORMAT PPT PELAKSANA LAPANGAN DRAINASE PERKOTAAN.pptx
CONTOH FORMAT PPT PELAKSANA LAPANGAN DRAINASE PERKOTAAN.pptx
 
METODE RSUP ADD 10 Juni 2021.docx
METODE RSUP ADD 10 Juni 2021.docxMETODE RSUP ADD 10 Juni 2021.docx
METODE RSUP ADD 10 Juni 2021.docx
 
Manajemen proyek untuk epc
Manajemen proyek untuk epcManajemen proyek untuk epc
Manajemen proyek untuk epc
 
ROSIHAN AHMADI.pptx_1692086760.pptx
ROSIHAN AHMADI.pptx_1692086760.pptxROSIHAN AHMADI.pptx_1692086760.pptx
ROSIHAN AHMADI.pptx_1692086760.pptx
 
Kerangka acuan kerja
Kerangka acuan kerjaKerangka acuan kerja
Kerangka acuan kerja
 
Jenis-Jenis Pelaksana Konstruksi
Jenis-Jenis Pelaksana KonstruksiJenis-Jenis Pelaksana Konstruksi
Jenis-Jenis Pelaksana Konstruksi
 
METODE PELAKSANAAN RSUP ROBOTIC TELESURGERY.docx
METODE PELAKSANAAN RSUP ROBOTIC TELESURGERY.docxMETODE PELAKSANAAN RSUP ROBOTIC TELESURGERY.docx
METODE PELAKSANAAN RSUP ROBOTIC TELESURGERY.docx
 
Rks me
Rks meRks me
Rks me
 
Metode pelaksanaan
Metode pelaksanaanMetode pelaksanaan
Metode pelaksanaan
 
Metoda pelaksanaan Trotoar Kota Pariaman
Metoda pelaksanaan Trotoar Kota PariamanMetoda pelaksanaan Trotoar Kota Pariaman
Metoda pelaksanaan Trotoar Kota Pariaman
 
Metoda pelaksanaan Sheet Pile
Metoda pelaksanaan Sheet PileMetoda pelaksanaan Sheet Pile
Metoda pelaksanaan Sheet Pile
 

Último

DOWNLOAD MODUL PELATIHAN stunting & KPM.pptx
DOWNLOAD MODUL PELATIHAN stunting & KPM.pptxDOWNLOAD MODUL PELATIHAN stunting & KPM.pptx
DOWNLOAD MODUL PELATIHAN stunting & KPM.pptxZainalArifin848408
 
In Kuwait City ((+918761049707)) Get Cytotec in Salmiyah Mifepristone
In Kuwait City ((+918761049707)) Get Cytotec in Salmiyah MifepristoneIn Kuwait City ((+918761049707)) Get Cytotec in Salmiyah Mifepristone
In Kuwait City ((+918761049707)) Get Cytotec in Salmiyah Mifepristonejaanualu31
 
PPT Pelaksana Lapangan Pekerjaan Bangunan Pengaman Pantai.pptx
PPT Pelaksana Lapangan Pekerjaan Bangunan Pengaman Pantai.pptxPPT Pelaksana Lapangan Pekerjaan Bangunan Pengaman Pantai.pptx
PPT Pelaksana Lapangan Pekerjaan Bangunan Pengaman Pantai.pptxdavidsagita2
 
strategi pemasaran Kewirausahaan-Pertemuan-5.ppt
strategi pemasaran Kewirausahaan-Pertemuan-5.pptstrategi pemasaran Kewirausahaan-Pertemuan-5.ppt
strategi pemasaran Kewirausahaan-Pertemuan-5.pptareeistyk
 
UNIKBET : Link Slot Gacor Pragmatic Play Yang Bisa Pakai Doku Banyak Bonus
UNIKBET : Link Slot Gacor Pragmatic Play Yang Bisa Pakai Doku Banyak BonusUNIKBET : Link Slot Gacor Pragmatic Play Yang Bisa Pakai Doku Banyak Bonus
UNIKBET : Link Slot Gacor Pragmatic Play Yang Bisa Pakai Doku Banyak Bonusunikbetslotbankmaybank
 
Modul-5-Pdgk-4101 jhfgfgfgfkelompok 3.pptx
Modul-5-Pdgk-4101 jhfgfgfgfkelompok 3.pptxModul-5-Pdgk-4101 jhfgfgfgfkelompok 3.pptx
Modul-5-Pdgk-4101 jhfgfgfgfkelompok 3.pptxahmadirhamni
 

Último (9)

DOWNLOAD MODUL PELATIHAN stunting & KPM.pptx
DOWNLOAD MODUL PELATIHAN stunting & KPM.pptxDOWNLOAD MODUL PELATIHAN stunting & KPM.pptx
DOWNLOAD MODUL PELATIHAN stunting & KPM.pptx
 
Obat Aborsi Surabaya WA 082223109953 Jual Obat Aborsi Cytotec Asli Di Surabaya
Obat Aborsi Surabaya WA 082223109953 Jual Obat Aborsi Cytotec Asli Di SurabayaObat Aborsi Surabaya WA 082223109953 Jual Obat Aborsi Cytotec Asli Di Surabaya
Obat Aborsi Surabaya WA 082223109953 Jual Obat Aborsi Cytotec Asli Di Surabaya
 
In Kuwait City ((+918761049707)) Get Cytotec in Salmiyah Mifepristone
In Kuwait City ((+918761049707)) Get Cytotec in Salmiyah MifepristoneIn Kuwait City ((+918761049707)) Get Cytotec in Salmiyah Mifepristone
In Kuwait City ((+918761049707)) Get Cytotec in Salmiyah Mifepristone
 
PPT Pelaksana Lapangan Pekerjaan Bangunan Pengaman Pantai.pptx
PPT Pelaksana Lapangan Pekerjaan Bangunan Pengaman Pantai.pptxPPT Pelaksana Lapangan Pekerjaan Bangunan Pengaman Pantai.pptx
PPT Pelaksana Lapangan Pekerjaan Bangunan Pengaman Pantai.pptx
 
💊💊 OBAT PENGGUGUR KANDUNGAN BANDUNG 082223109953 ATAU CARA GUGURKAN JANIN KLI...
💊💊 OBAT PENGGUGUR KANDUNGAN BANDUNG 082223109953 ATAU CARA GUGURKAN JANIN KLI...💊💊 OBAT PENGGUGUR KANDUNGAN BANDUNG 082223109953 ATAU CARA GUGURKAN JANIN KLI...
💊💊 OBAT PENGGUGUR KANDUNGAN BANDUNG 082223109953 ATAU CARA GUGURKAN JANIN KLI...
 
strategi pemasaran Kewirausahaan-Pertemuan-5.ppt
strategi pemasaran Kewirausahaan-Pertemuan-5.pptstrategi pemasaran Kewirausahaan-Pertemuan-5.ppt
strategi pemasaran Kewirausahaan-Pertemuan-5.ppt
 
UNIKBET : Link Slot Gacor Pragmatic Play Yang Bisa Pakai Doku Banyak Bonus
UNIKBET : Link Slot Gacor Pragmatic Play Yang Bisa Pakai Doku Banyak BonusUNIKBET : Link Slot Gacor Pragmatic Play Yang Bisa Pakai Doku Banyak Bonus
UNIKBET : Link Slot Gacor Pragmatic Play Yang Bisa Pakai Doku Banyak Bonus
 
Cytotec Abortion pills : Online shop [ +966543202731) At best price riyadh Sa...
Cytotec Abortion pills : Online shop [ +966543202731) At best price riyadh Sa...Cytotec Abortion pills : Online shop [ +966543202731) At best price riyadh Sa...
Cytotec Abortion pills : Online shop [ +966543202731) At best price riyadh Sa...
 
Modul-5-Pdgk-4101 jhfgfgfgfkelompok 3.pptx
Modul-5-Pdgk-4101 jhfgfgfgfkelompok 3.pptxModul-5-Pdgk-4101 jhfgfgfgfkelompok 3.pptx
Modul-5-Pdgk-4101 jhfgfgfgfkelompok 3.pptx
 

Proses bisnis menyeluruh di bidang industri ketenagalistrikan.pptx

  • 1. PROSES BISNIS MENYELURUH DI BIDANG INDUSTRI KETENAGALISTRIKAN AMIROTUS SHOLIHATIS.PD
  • 2. • ELEMEN PROSES BISNIS MENYELURUH DI BIDANG INDUSTRI KETENAGALISTRIKAN • CAPAIAN PEMBELAJARAN PADA AKHIR FASE E, PESERTA DIDIK MAMPU MEMAHAMI PROSES BISNIS PADA BIDANG TEKNIK KETENAGALISTRIKAN, MELIPUTI PERENCANAAN INSTALASI, PEMBUATAN PANEL, PEMELIHARAAN DAN PERBAIKAN MESIN YANG MENGGUNAKAN ARUS LISTRIK, TERMASUK PERAWATAN PERALATAN KETENAGALISTRIKAN, DAN PENGELOLAAN SUMBER DAYA MANUSIA DENGAN MEMPERHATIKAN POTENSI DAN KEARIFAN LOKAL.
  • 3. TUJUAN PEMBELAJARAN 1. MEMAHAMI PROSES BISNIS DI BIDANG KETENAGALISTRIKAN. 2. PESERTA DIDIK MAMPU MEMAHAMI PROSES PERENCANAAN INSTALASI, PEMBUATAN PANEL, PEMELIHARAAN DAN PERBAIKAN MESIN YANG MENGGUNAKAN ARUS LISTRIK, TERMASUK PERAWATAN PERALATAN KETENAGA LISTRIKAN 3. PESERTA DIDIK MAMPU MENGIDENTIFIKASIKAN POTENSI BISNIS BIDANG TEKNIK KETENGALISTRIKAN DILINGKUNGAN SEKITAR 4. MEMAHAMI PENGELOLAAN SUMBER DAYA MANUSIA DI BIDANG KETENAGALISTRIKAN.
  • 4. ASESMEN DIAGNOSTIK • BISNIS APA YANG ADA DISEKITAR KALIANYANG BERHUBUNGAN DENGAN BIDANG TEKNIK KETENAGALISTRIKAN?
  • 5. PETA KONSEP •PROSES BISNIS INDUSTRI KETENAGALISTRIKAN •PERAWATAN PERALATAN KETENAGALISTRIKAN •PEMBUATAN PANEL •PEMELIHARAAN DAN PERBAIKAN MESIN LISTRIK •PERENCANAAN INSTALASI
  • 6. PROSES BISNIS • Pernahkah kalian melaksanakan perawatan kendaraan di bengkel? Apakah kalian memperhatikan bagaimana proses kendaraan masuk ditangani, dicatat, diperbaiki, diganti suku cadang yang rusak, sampai proses perawatan kendaraan selesai? Bagamana urutan langkah yang dilakukan dan adakah bagian-bagian khusus yang melayani langkah demi langkah sehingga kalian sebagai pelanggan mendapatkan pelayanan yang memuaskan?Proses yang terjadi tersebut di atas merupakan suatu proses bisnis. Proses bisnis merupakan suatu kumpulan aktivitas atau pekerjaan terstruktur yang saling terkait untuk menyelesaikan suatu masalah tertentu atau yang menghasilkan produk atau layanan (demi meraih tujuan tertentu). Proses bisnis juga dapat diartikan sebagai sekumpulan pekerjaan atau aktivitas yang saling berhubungan berupa pekerjaan tertentu untuk menghasilkan produk atau layanan kepada pelanggan
  • 7. PROSES BISNIS • Pada bidang ketenagalistrikan juga terdapat berbagai proses bisnis karena kelistrikan memiliki bisnis dalam berbagai bidang bentuk proses bisnisnya pun bermacam-macam. Sebagai contoh untuk PLN, maka akan ada berbagai proses mulai dari pembangkitan energi listrik, sistem transmisi, distribusi ke pelanggan dan pengelolaannya. Proses- proses tersebut dibagi lagi menjadi proses-proses kecil yang akan membuat berbagai petugas yang bertanggung jawab terhadap proses tersebut. Contoh sub- proses tersebut yaitu pemasangan listrik pada pelanggan baru terdapat petugas untuk proses pemasangan. Proses pelayanan gangguan di jalur distribusi juga membutuhkan petugas untuk menanggulangi gangguan yang terjadi. Sebagai contoh lain pada proses bisnis bila berwirausaha mendirikan biro teknik listrik (BTL) yang mendapatkan pekerjaan pemasangan instalasi listrik. Maka pada proses tersebut, petugas dari BTL akan melaksanakan beberapa langkah pekerjaan diantaranya yaitu perencanaan, pelaksanaan, sampai pengujian bahwa instalasi listrik yang dipasang sudah sesuai.
  • 8. PERENCANAAN INSTALASI • Perlu kalian ketahui bahwa bangunan dari suatu gedung yang sudah dapat digunakan terdiri dari tiga buah komponen, yaitu bagian struktur, bagian arsitektur serta bagian ME (mekanikal & elektrikal). Ketiga hagian tersebut saling berhubungan bagian struktur fokus kepada kekuatan bangunan, bagian arsitek berfokus kepada keindahan banggunan, sedangkan bagian ME (mekanikal dan elektrikal) lebih mengedepankan pada fungsi. Sekuat dan seindah apapun gedung yang dibangun, namun jika tidak didukung sistem ME (mekanikal & elektrikal) maka bangunan tersebut belum bisa digunakan. Sebagai gambaran, misalkan sebuah gedung yang akan dibangun, membutuhkan pekerjaan di bidang ME bagian ME yang dibutuhkan ditugaskan untuk memasang instalasi listrik untuk penerangan.
  • 9. PERENCANAAN INSTALASI • ADAPUN TAHAPAN-TAHAPAN YANG SERING DILAKUKAN ANTARA PEMILIK GEDUNG DENGAN PIHAK KETIGA DIURAIKAN SEBAGAI BERIKUT: 1. Penawaran pekerjaan, jasa ME akan ditawarkan pekerjaan instalasi listrik dari pemilik gedung atau dari kontraktor utama dan penawaran sebagai sub kontrator pengerjaan ME. 2. Survei dan penjelasan pekerjaan, jasa ME kemudian menghubungi pemilik pekerjaan untuk mengadakan survey pekerjaan. Fungsi survey ini digunakan untuk mendapatkan data terperinci mengenai instalasi yang akan dipasang dan bisa diprediksi kebutuhan-kebutuhan selama pekerjaan
  • 10. SURVEI DAN PENJELASAN PEKERJAAN a) Perencanaan setelah melaksanakan survey, maka jasa ME melaksanakan perencanaan berupa rancangan gambar pemasangan pada gedung dan rencana anggaran biaya. Pada rancangan gambar terdapat peletakan peralatan listrik dan perlengkapannya, seperti lampu. Stop kontak, genset, panel, dan lain sebagainya. Serta menghitung rencana anggaran biaya (RAB) dari segala proses pekerjaan seperti, nilai material bahan, jasa teknisi.
  • 12. CONTOH RAB (RENCANA ANGGARAN BIAYA)
  • 13. • Presentasi, setelah melaksanakan survey, maka jasa ME melaksanakan presentasidi depan pemilik pekerjaan. Saat presentasi, jasa ME akanmenjelaskan tentang pengerjaan ME dan dibahas yang kurang cocok dan penggantiannya sampai terjadi kesepakatan • Pelaksanaan pekerjaan mesetelah terjadi kesepakan maka pekerjaan dapat dilaksanakan, dimana akan terbit surat perintah kerja (SPK). Pada saat pelaksanaan pekerjaan, pemilik akan membentuk tim pengawas yang akan mengawasi jalannya pembangunan gedung atau instalasi listrik. Pengawas ini berasal dari pihak ketiga bertugas melaporkan pekerjaan yang dikerjakan oleh pelaksana pekerjaan jasa ME. Pekerjaan dari jasa ME dilakukan tahap sebagai berikut: 1. Persiapan jasa ME petama-tama akan mengadakan alat dan bahan serta mengadakan tenaga yang akan mengerjakan pekerjaan. 2. Pelaksanaan setelah bahan dan alat disiapkan maka tenaga akan mengerjakan pekerjaan sampai selesai
  • 14. 3) Tes setelah pekerjaan selesai, maka dilaksanakan tes parsial maupun holistik dari seluruh pekerjaan atau dilaksanakan commissionin. Serah terima hasil pekerjaan, setelah pekerjaan dinyatakan selesai, dilaksanakan serah terimaantara pemilik dan pelaksana pekerjaan.Mengenai pembayaran, dilaksanakan pemilik ke tim pelaksana dengan kesepatakatan tertentu. Kesepatan tersebut mengatur pemberian dana dengan beberapa tahap. Sebagai contoh kecepakatan pembayaran yaitu kesepakatan pembayaran akan dilaksanakan dengan 4 tahap, yaitu • Tahap pembayaran uang muka (DP), • Tahap pembayaran jika sudah belanja material, • Tahap pembayaran saat penyelesaian pekerjaan 60%, dan • Tahapan pembayaran saat sudah selesai.
  • 15. • Tahapan-tahapan tersebut dikonsultasikan dengan pengawas. • Pada masa akhir penyelesaian terkadang ada juga pemilik yang meminta penahanan pembayaran 5% atau biasa disebut sebagai retensi, retensi adalah jumlah dana yang belum dibayarkan atau ditahan sampai pemenuhan kondisi yang ditentukan dalam kontrak, dalam hal ini adalah pekerjaan instalasi listrik. Pemilik sudah bisa menggunakan gedungnya dan mengujicobanya, misal disepakati masa perawatan 3 bulan, maka pada masa itu tim pelaksana pekerjaan akan menanggung kerusakan selama masa tersebut. Bila sudah sampai 3 bulan, maka dana yang ditahan akan diberikanlangkah-langkah di atas fleksibel, tergantung dari kesepakatan antara pemilik pekerjaan dan tim pelaksana/jasa ME. Pada pekerjaan yang lebih besar dan geding belum terbangun maka pihak ME, arsitek dan struktur akan bertemu langsung sebelum memulai pekerjaan untuk melaksanakan pekerjaan pekerjaan ME yang berhubungan dengan struktur dan arsitek, seperti penanaman pipa instalasi listrik, peletakan lampu-lampu hiasan dll.
  • 16.
  • 18. PROSES BISNIS PEMBUATAN PANEL • Proses bisnis pembuatan panel dilakukan pada industri atau gedung yang membutuhkannnya. Sebagai contoh, misal suatu gedung yang akan memesan panel untuk megendalikan pensaklaran beban yang berganti sumber daya dari awalnya ke PLN lalu ke genset. Proses bisnis hampir sama dengan bidang instalasi listrik, namun yang dibedakan adalah survey fokus pada peralatan yang akan dikendalikan. Peralatan tersebut jika berupa genset, maka untuk menyusun gambar rancangan dan rencana anggaran bahan harus disesuaikan dengan kebutuhan ilmu ketenagalistrikan sangat dibutuhkan disini terutama perhitungan-perhitungan peralatan, kabel dan proteksi yang arus sesuai dengan batas ukurnya.Pada survey pekerjaan pun, cara kerja panel kendali harus dikonsultasikan dengan pemilik pekerjaan. Sebagai contoh, pemilik menghendaki panel genset harus bisa mensuplay arus ke seluruh gedung setelah pemadaman secara otomatis