SlideShare uma empresa Scribd logo
1 de 33
KOMPUTER DI
PEMERINTAHAN
Materi ke-5
KECENDERUNGAN TEKNOLOGI
 Konvergensi berbagai media menjadi satu
media  multimedia
 Komputer, Handphone, PDA, Pocket PC, Tape
recorder, TV, Radio  bahkan alat rumah tangga
 Wireless Technologies
 Infrared, Wi-Fi, Bluetooth
Tantangan bagi penyelenggara layanan publik dan bisnis
Transformasi dariTransformasi dari
konvensionalkonvensional digitaldigital
e-Governmente-Government
e-Learninge-Learning
e-Businesse-Business
m-Governmentm-Government
m-Servicesm-Services
TRADITIONAL & FUTURE MODEL
Traditional Future
TERMINOLOGY: E-
GOVERNMENT
 Bring the public services to the web and
mobile application
 Penggunaan teknologi informasi oleh
pemerintah untuk pertukaran informasi
dengan stakeholder yang terkait.
KARAKTERISTIK E-GOVERNMENT
 Merupakan suatu mekanisme baru
(modern) antara pemerintah dgn
masyarakat dan kalangan lain yg
berkepentingan (stakeholder)
 Melibatkan penggunaan TI (terutama
Internet)
 Memperbaiki mutu (kualitas) pelayanan
yg selama ini berjalan.
PEMICU UTAMA E-GOVERNMENT
 Era Globalisasi yg Datang Lebih Cepat
Isu Hukum, HAM, pasar terbuka, Korupsi hrs
direspon cepat agar tdk diasingkan -> reposisi
gov dari local oriented service ke global
oriented service.
 Kemajuan TI yang sangat cepat
 Meningkatnya kualitas kehidupan
masyarakat
KEUNTUNGAN E-GOVERNMENT
Melayani masyarakat secara elektronik:
24 jam sehari
7 hari seminggu
Kapan pun
Dari manapun
Online
Melayani masyarakat lebih cepat, efisien,
transparan, dan responsif
CONTOH PELAYANAN
 Pembayaran pajak
 Pelaporan pindah alamat
 Pelaporan kelahiran
 Pendaftaran pernikahan
 Motor vehicle registration
 Informasi pelayanan kesehatan
 Pendaftaran perusahaan
 Informasi peluang investasi
 Perpanjang SIM
 Mencari dan melamar kerja
2 ASPEK UTAMA JENIS
PELAYANAN E-GOVERNMENT
Aspek Kompleksitas
-> seberapa rumit anatomi sebuah
aplikasi Egov yg ingin dibangun.
Aspek Manfaat
-> seberapa besar manfaat yg
dirasakan penggunanya.
E-GOVERNMENT DI INDONESIA
 E-Government di Indonesia sudah
dicanangkan sejak tahun 2003, tetapi
sampai hari ini hasilnya masih belum
menggembirakan
 Tuntutan akan penyelenggaraan
pemerintahan yang efektif, efisien, dan
akuntabel semakin tinggi  bagaimana
teknologi informasi (TI) bisa membantu ?
 Munculnya kendala-kendala
implementasi e-government
MITOS DAN KENYATAAN E-
GOVERNMENT DI INDONESIA (1)
 Mitos:
 e-government = situs web pemerintah
 Kenyataan:
 Membangun situs web pemerintah adalah usaha
untuk membangun interaksi antara pemerintah
dengan masyarakat & dunia usaha  sebagian
(kecil) dari cakupan e-government
MITOS DAN KENYATAAN E-
GOVERNMENT DI INDONESIA (2)
 Mitos:
 e-government = pengembangan sistem-sistem
informasi
 Kenyataan:
 Sistem-sistem informasi penting untuk pengelolaan
data dan informasi
 Pengembangan sistem-sistem informasi terkait
dengan sistem dan proses birokrasi  keduanya
perlu diselaraskan
MITOS DAN KENYATAAN E-
GOVERNMENT DI INDONESIA (3)
 Mitos:
 pengembangan e-gov dapat dilakukan secara
bertahap
 Kenyataan:
 Mitos tersebut benar, dengan catatan pengembangan
e-gov perlu perencanaan dan desain yang matang
 Kesesuaian visi, misi, dan tujuan e-gov dengan visi,
misi, dan tujuan penyelenggaraan pemerintahan
 Penyelarasan dengan sistem dan proses birokrasi
 Strategi yang pas
 Kebutuhan sumber daya (SDM, finansial)
MITOS DAN KENYATAAN E-
GOVERNMENT DI INDONESIA (4)
 Mitos:
 yang diperlukan adalah sistem-sistem informasi
yang terdapat di berbagai dinas dan unit untuk
mendukung pengambilan keputusan dan/atau
pelayanan publik
 Kenyataan:
 Sistem-sistem informasi bekerja tergantung
kualitas data
 Sistem dan proses birokrasi sering memerlukan data/
informasi yang berasal dari sumber-sumber yang
berbeda  perlu integrasi data/informasi
MITOS DAN KENYATAAN E-
GOVERNMENT DI INDONESIA (5)
 Mitos:
 pengembangan e-government hanya memerlukan
SDM bidang TI saja
 Kenyataan:
 Banyak urusan pengembangan e-gov yang tidak bisa
diselesaikan oleh SDM teknis TI (mis: menentukan
strategi dan penahapan pengembangan e-gov)
 Pengembangan e-gov menyangkut berbagai bidang
selain TI (interdisipliner)
MITOS DAN KENYATAAN E-
GOVERNMENT DI INDONESIA (6)
 Mitos:
 e-government dapat dikembangkan secara bottom-up
(dari bawah ke atas)
 Kenyataan:
 Jika dilakukan secara bottom-up, semakin ke atas
akan semakin sulit untuk mengintegrasikan hasil-
hasilnya
 Pengembangan e-government lebih baik dilakukan
secara top-down
 Ide, konsep, dan inisiatif berasal dari pimpinan
 Perlu kepemimpinan yang tepat
MITOS DAN KENYATAAN E-
GOVERNMENT DI INDONESIA (7)
 Mitos:
 e-government itu mahal, sehingga belum menjadi
prioritas
 Kenyataan:
 Pengadaan sistem komputerisasi dan penyelarasan
dengan proses birokrasi memang mahal, tetapi jika
berhasil, ada banyak keuntungan dan multiplier
effect yang bisa diperoleh
 Keputusan pengembangan e-gov memerlukan visi
dan strategi yang tepat  kepemimpinan TI (IT
leadership)
TEMUAN LEVEL 1: INFORMATION
 Semua website sudah melewatii level pertama yakni
hanya mempublikasikan informasi seputar profil
instansi tersebut, dan kebanyakan terdiri dari menu
utama: (1) profil (2) visi dan misi, (3) prosedur
pelayanan publik, dan (4) berita seputar instansi
yang bersangkutan
 Sumber berita sebagian besar bukan dari instansi
tersebut tapi hanya mengambil dari media lain.
Berita yang ditampilkan juga tidak selamanya ter-
update dengan baik karena ada website yang
menyajikan berita yang sudah kadaluwarsa.
 Sekedar kliping
HANYA KLIPING
TEMUAN LEVEL 2: INTERAKSI
 Website yang dianalisis semuanya masih dalam
level interaksi.
 Aplikasi fasilitas interaksi yang disediakan
antara lain:
 Buku tamu,
 Forum,
 Chatting,
 Link kontak
 Polling
BUKU TAMU
 Hanya menampilkan keluhan masyarakat tanpa
ada respon dari pejabat atau staf birokrasi
terkait ataupun dari admin website.
 Bahkan ada buku tamu yang hanya ditujukan
kepada admin hanya bersifat interaksi satu
arah.
 Hampir semua website sangat lambat dalam
menanggapi komenter pengunjung, bahkan
banyak yang belum ada jawaban
CONTOH BUKU TAMU
TIDAK TUNTAS
FORUM DISKUSI
 Forum diskusi juga masih banyak yang kosong
tidak ada aktivitas.
 Beberapa website baru membuat topik diskusi
namun sama sekali tidak ada aktivitas.
CHATTING
 Sebagian besar hanya hanya untuk chat antar
user, bukan chat dengan pejabat atau staf
birokrasi terkait berkaitan dengan pelayanan
publik.
Tidak kelihatan mana yang
online dan not online
POLLING
 Belum dapat dimanfaatkan untuk menjaring
aspirasi masyarakat terhadap isu daerah yang
bersangkutan sebagai bagian dari proses
pengambilan keputusan pemerintah daerah.
 Tindak lanjut dari polling juga tidak
diinformasikan kepada publik.
 Banyak pula polling diadakan hanya untuk
menggali aspirasi tentang tampilan website,
yang tentunya ditujukan untuk admin website
bukan untuk peningkatan pelayanan publik.
CONTOH POLLING
TEMUAN LEVEL 3: TRANSAKSI
1. Tidak ada satu pun yang termasuk level ketiga
yakni level transaksi untuk pelayanan publik.
2. Ada beberapa kabupaten/kota yang sudah
menyediakan menu Layanan Publik, tapi
masih berifat informatif saja, sekedar
menampilkan persyaratan dan prosedur
layanan.
3. E-Procurement lebih banyak untuk publish
dan download form
TEMUAN LEVEL 4: INTEGRASI
Belum ada
Masih banyak tantangan dan
hambatan
SO…PELUANG DAN
TANTANGANNYA?
TANTANGAN….
 Setiap instansi sudah punya website
 Hambatan
Manusia
Hardware dan infrastruktur
Organisasi
 Perlu revitalisasi website diiringi
perubahan budaya
PELUANG…
 Disahkannya Undang-undang tentang Informasi
dan Transaksi Elektronik (UU ITE)
 Pemerintah juga sudah mengeluarkan statemen
yang akan menurunkan tarif Internet sampai
40%
 Semakin memberikan peluang yang lebih besar
bagi penerapan e-government untuk masa yang
akan datang.
TUGAS INDIVIDU
 Tuliskan berbagai hal tentang E-Gov di
berbagai daerah (1 mahasiswa, 1
daerah/kotamadya, ).
 Latar belakang mengapa mrk
implementasi egov
 Proyek egov gagal dan sukses
 TULISKAN DALAM BENTUK LAPORAN

Mais conteúdo relacionado

Mais procurados

03b Jenis Layanan pada e-Government
03b   Jenis Layanan pada e-Government03b   Jenis Layanan pada e-Government
03b Jenis Layanan pada e-GovernmentLilis Rusliyawati
 
Materi 3 Tantangan dan Jenis Layanan e-Government
Materi 3 Tantangan dan Jenis Layanan e-GovernmentMateri 3 Tantangan dan Jenis Layanan e-Government
Materi 3 Tantangan dan Jenis Layanan e-GovernmentLilis Rusliyawati
 
02a Konsep dan Visi e-Government
02a   Konsep dan Visi e-Government02a   Konsep dan Visi e-Government
02a Konsep dan Visi e-GovernmentLilis Rusliyawati
 
Presentasi komputer dalam pemerintahan
Presentasi komputer dalam pemerintahanPresentasi komputer dalam pemerintahan
Presentasi komputer dalam pemerintahankristi_12345
 
Kerangka Arsitektur E-Government Nasional Menggunakan Pendekatan TOGAF
Kerangka Arsitektur E-Government Nasional Menggunakan Pendekatan TOGAFKerangka Arsitektur E-Government Nasional Menggunakan Pendekatan TOGAF
Kerangka Arsitektur E-Government Nasional Menggunakan Pendekatan TOGAFAlbaar Rubhasy
 
Pra kondisi penerapan e government
Pra kondisi penerapan e governmentPra kondisi penerapan e government
Pra kondisi penerapan e government083827
 
Part 02 Konsep, Visi, dan Elemen Sukses Pengembangan e-Government
Part 02 Konsep, Visi, dan Elemen Sukses Pengembangan e-GovernmentPart 02 Konsep, Visi, dan Elemen Sukses Pengembangan e-Government
Part 02 Konsep, Visi, dan Elemen Sukses Pengembangan e-GovernmentLilis Rusliyawati
 
Membangun e-Government di Indonesia
Membangun e-Government di IndonesiaMembangun e-Government di Indonesia
Membangun e-Government di IndonesiaMohamad Adriyanto
 
Tata kelola ti dan penerapan pada pemerintah kanada
Tata kelola ti dan penerapan pada pemerintah kanadaTata kelola ti dan penerapan pada pemerintah kanada
Tata kelola ti dan penerapan pada pemerintah kanadaBeta Lapian
 
PENERAPAN SIMAPATDA SEBAGAI BENTUK PENERAPAN E-GOVERMENT PADA DISPENDA KAB. K...
PENERAPAN SIMAPATDA SEBAGAI BENTUK PENERAPAN E-GOVERMENT PADA DISPENDA KAB. K...PENERAPAN SIMAPATDA SEBAGAI BENTUK PENERAPAN E-GOVERMENT PADA DISPENDA KAB. K...
PENERAPAN SIMAPATDA SEBAGAI BENTUK PENERAPAN E-GOVERMENT PADA DISPENDA KAB. K...Suzan Tengku Susan
 
Pemahaman e government (materi pertemuan 1 dan 2 makul e-gov) edit
Pemahaman e government (materi pertemuan 1 dan 2 makul e-gov) editPemahaman e government (materi pertemuan 1 dan 2 makul e-gov) edit
Pemahaman e government (materi pertemuan 1 dan 2 makul e-gov) editIzul Mencari
 

Mais procurados (20)

03b Jenis Layanan pada e-Government
03b   Jenis Layanan pada e-Government03b   Jenis Layanan pada e-Government
03b Jenis Layanan pada e-Government
 
Materi 3 Tantangan dan Jenis Layanan e-Government
Materi 3 Tantangan dan Jenis Layanan e-GovernmentMateri 3 Tantangan dan Jenis Layanan e-Government
Materi 3 Tantangan dan Jenis Layanan e-Government
 
02a Konsep dan Visi e-Government
02a   Konsep dan Visi e-Government02a   Konsep dan Visi e-Government
02a Konsep dan Visi e-Government
 
E government
E governmentE government
E government
 
Materi e government
Materi e governmentMateri e government
Materi e government
 
Ppt
PptPpt
Ppt
 
Presentasi komputer dalam pemerintahan
Presentasi komputer dalam pemerintahanPresentasi komputer dalam pemerintahan
Presentasi komputer dalam pemerintahan
 
E-Government
E-GovernmentE-Government
E-Government
 
Kerangka Arsitektur E-Government Nasional Menggunakan Pendekatan TOGAF
Kerangka Arsitektur E-Government Nasional Menggunakan Pendekatan TOGAFKerangka Arsitektur E-Government Nasional Menggunakan Pendekatan TOGAF
Kerangka Arsitektur E-Government Nasional Menggunakan Pendekatan TOGAF
 
E goverment
E govermentE goverment
E goverment
 
Pra kondisi penerapan e government
Pra kondisi penerapan e governmentPra kondisi penerapan e government
Pra kondisi penerapan e government
 
Part 02 Konsep, Visi, dan Elemen Sukses Pengembangan e-Government
Part 02 Konsep, Visi, dan Elemen Sukses Pengembangan e-GovernmentPart 02 Konsep, Visi, dan Elemen Sukses Pengembangan e-Government
Part 02 Konsep, Visi, dan Elemen Sukses Pengembangan e-Government
 
Pengembangan e-Government
Pengembangan e-GovernmentPengembangan e-Government
Pengembangan e-Government
 
E government ppt
E government pptE government ppt
E government ppt
 
Membangun e-Government di Indonesia
Membangun e-Government di IndonesiaMembangun e-Government di Indonesia
Membangun e-Government di Indonesia
 
Modul 3 e-government 2012
Modul 3 e-government 2012Modul 3 e-government 2012
Modul 3 e-government 2012
 
Tata kelola ti dan penerapan pada pemerintah kanada
Tata kelola ti dan penerapan pada pemerintah kanadaTata kelola ti dan penerapan pada pemerintah kanada
Tata kelola ti dan penerapan pada pemerintah kanada
 
E-Government
E-GovernmentE-Government
E-Government
 
PENERAPAN SIMAPATDA SEBAGAI BENTUK PENERAPAN E-GOVERMENT PADA DISPENDA KAB. K...
PENERAPAN SIMAPATDA SEBAGAI BENTUK PENERAPAN E-GOVERMENT PADA DISPENDA KAB. K...PENERAPAN SIMAPATDA SEBAGAI BENTUK PENERAPAN E-GOVERMENT PADA DISPENDA KAB. K...
PENERAPAN SIMAPATDA SEBAGAI BENTUK PENERAPAN E-GOVERMENT PADA DISPENDA KAB. K...
 
Pemahaman e government (materi pertemuan 1 dan 2 makul e-gov) edit
Pemahaman e government (materi pertemuan 1 dan 2 makul e-gov) editPemahaman e government (materi pertemuan 1 dan 2 makul e-gov) edit
Pemahaman e government (materi pertemuan 1 dan 2 makul e-gov) edit
 

Destaque

MAIORES PALESTRANTES DO BRASIL- JULIO CESAR
MAIORES PALESTRANTES DO BRASIL- JULIO CESARMAIORES PALESTRANTES DO BRASIL- JULIO CESAR
MAIORES PALESTRANTES DO BRASIL- JULIO CESARJulio C França Franco
 
12 Ways to Boost Restaurant Sales During the Holidays
12 Ways to Boost Restaurant Sales During the Holidays12 Ways to Boost Restaurant Sales During the Holidays
12 Ways to Boost Restaurant Sales During the HolidaysWAND Corporation
 
Myrta presentation web
Myrta presentation webMyrta presentation web
Myrta presentation websunnyymaryy
 
Canadian Logistics Problems?
Canadian Logistics Problems?Canadian Logistics Problems?
Canadian Logistics Problems?Remco
 
Hindi relationship through umbilical cord
Hindi    relationship through umbilical cordHindi    relationship through umbilical cord
Hindi relationship through umbilical cordnprasannammalayalam
 
Ремонт стиральных машин
Ремонт стиральных машинРемонт стиральных машин
Ремонт стиральных машинNikita Ermolaev
 
Lin presentation at siyb ced wokshop 10 jun14 vietnam final
Lin presentation at siyb ced wokshop 10 jun14 vietnam finalLin presentation at siyb ced wokshop 10 jun14 vietnam final
Lin presentation at siyb ced wokshop 10 jun14 vietnam finalkhanh-itims
 
Rar Star...Fake Kral (Lejyoner)
Rar Star...Fake Kral (Lejyoner)Rar Star...Fake Kral (Lejyoner)
Rar Star...Fake Kral (Lejyoner)guest91c438
 
Resume for the Post of Senior Operations Manager
Resume for the Post of Senior Operations ManagerResume for the Post of Senior Operations Manager
Resume for the Post of Senior Operations ManagerKumara HR
 
Context Sensitive Help_Remedy
Context Sensitive Help_RemedyContext Sensitive Help_Remedy
Context Sensitive Help_RemedyDebjani Sen
 

Destaque (13)

MAIORES PALESTRANTES DO BRASIL- JULIO CESAR
MAIORES PALESTRANTES DO BRASIL- JULIO CESARMAIORES PALESTRANTES DO BRASIL- JULIO CESAR
MAIORES PALESTRANTES DO BRASIL- JULIO CESAR
 
12 Ways to Boost Restaurant Sales During the Holidays
12 Ways to Boost Restaurant Sales During the Holidays12 Ways to Boost Restaurant Sales During the Holidays
12 Ways to Boost Restaurant Sales During the Holidays
 
Myrta presentation web
Myrta presentation webMyrta presentation web
Myrta presentation web
 
Canadian Logistics Problems?
Canadian Logistics Problems?Canadian Logistics Problems?
Canadian Logistics Problems?
 
Hindi relationship through umbilical cord
Hindi    relationship through umbilical cordHindi    relationship through umbilical cord
Hindi relationship through umbilical cord
 
Ремонт стиральных машин
Ремонт стиральных машинРемонт стиральных машин
Ремонт стиральных машин
 
Penelitian Amnesty
Penelitian AmnestyPenelitian Amnesty
Penelitian Amnesty
 
Lin presentation at siyb ced wokshop 10 jun14 vietnam final
Lin presentation at siyb ced wokshop 10 jun14 vietnam finalLin presentation at siyb ced wokshop 10 jun14 vietnam final
Lin presentation at siyb ced wokshop 10 jun14 vietnam final
 
Rar Star...Fake Kral (Lejyoner)
Rar Star...Fake Kral (Lejyoner)Rar Star...Fake Kral (Lejyoner)
Rar Star...Fake Kral (Lejyoner)
 
Resume for the Post of Senior Operations Manager
Resume for the Post of Senior Operations ManagerResume for the Post of Senior Operations Manager
Resume for the Post of Senior Operations Manager
 
Derailing Damages
Derailing DamagesDerailing Damages
Derailing Damages
 
Context Sensitive Help_Remedy
Context Sensitive Help_RemedyContext Sensitive Help_Remedy
Context Sensitive Help_Remedy
 
UCL
UCLUCL
UCL
 

Semelhante a Kommas p4-kom di pemerintahan

Komputer dan pemerintahan
Komputer dan pemerintahanKomputer dan pemerintahan
Komputer dan pemerintahanMuhammad Kevin
 
Komputer dan pemerintahan
Komputer dan pemerintahan Komputer dan pemerintahan
Komputer dan pemerintahan Aden Yauman
 
951f5_06._PEMANFAATAN_TIK.pptx
951f5_06._PEMANFAATAN_TIK.pptx951f5_06._PEMANFAATAN_TIK.pptx
951f5_06._PEMANFAATAN_TIK.pptxUmmuFaizah4
 
Tantangan dan Peluang Regional - Regional Challenges and Opportunities
Tantangan dan Peluang Regional - Regional  Challenges and OpportunitiesTantangan dan Peluang Regional - Regional  Challenges and Opportunities
Tantangan dan Peluang Regional - Regional Challenges and OpportunitiesMuhammadZidaneYustis
 
PPT ( ANDI MUHAMMAD RISKI MAULANA )
PPT ( ANDI MUHAMMAD RISKI MAULANA )PPT ( ANDI MUHAMMAD RISKI MAULANA )
PPT ( ANDI MUHAMMAD RISKI MAULANA )AndimuhammadRiskimau
 
6-7 Wujud SIM Dalam Tata Kelola Pemerintahan.pptx
6-7 Wujud SIM Dalam Tata Kelola Pemerintahan.pptx6-7 Wujud SIM Dalam Tata Kelola Pemerintahan.pptx
6-7 Wujud SIM Dalam Tata Kelola Pemerintahan.pptxADHILKURNIAWANI
 
E-Goverment dan Pelayanan Penyelenggaraan Efektif dalam Pemerintahan!
E-Goverment dan Pelayanan Penyelenggaraan Efektif dalam Pemerintahan!E-Goverment dan Pelayanan Penyelenggaraan Efektif dalam Pemerintahan!
E-Goverment dan Pelayanan Penyelenggaraan Efektif dalam Pemerintahan!YessicaClaudian
 
Amelia fitri handayani
Amelia fitri handayani Amelia fitri handayani
Amelia fitri handayani Muhlizar
 
Egovernment dan Pengelolaan Urusan Publik
Egovernment dan Pengelolaan Urusan PublikEgovernment dan Pengelolaan Urusan Publik
Egovernment dan Pengelolaan Urusan PublikOlfin Istianni
 
Pengaruh implementasi e government terhadap perubahan manajemen publik di ind...
Pengaruh implementasi e government terhadap perubahan manajemen publik di ind...Pengaruh implementasi e government terhadap perubahan manajemen publik di ind...
Pengaruh implementasi e government terhadap perubahan manajemen publik di ind...Rafiansa Zawani
 
2.Revolusi TI, Konsep dan manfaat Govdig copy.pptx
2.Revolusi TI, Konsep dan manfaat Govdig copy.pptx2.Revolusi TI, Konsep dan manfaat Govdig copy.pptx
2.Revolusi TI, Konsep dan manfaat Govdig copy.pptxpuspagasemampir
 
Tugas kelompok 2 Government Digital
Tugas kelompok 2 Government Digital Tugas kelompok 2 Government Digital
Tugas kelompok 2 Government Digital AlberthaBano
 
E_government-Pertemuan1.pdf
E_government-Pertemuan1.pdfE_government-Pertemuan1.pdf
E_government-Pertemuan1.pdfssuser2715681
 
Review Master Plan e-gov
Review Master Plan e-govReview Master Plan e-gov
Review Master Plan e-govPutri Damlah
 
Tugas sim,efri wanda,yananto mihadi putra.,se.,m.si.,cma,informasi dalam prak...
Tugas sim,efri wanda,yananto mihadi putra.,se.,m.si.,cma,informasi dalam prak...Tugas sim,efri wanda,yananto mihadi putra.,se.,m.si.,cma,informasi dalam prak...
Tugas sim,efri wanda,yananto mihadi putra.,se.,m.si.,cma,informasi dalam prak...efriwanda
 
Paparan e gov
Paparan e govPaparan e gov
Paparan e govdwiatmaji
 

Semelhante a Kommas p4-kom di pemerintahan (20)

3124663.ppt
3124663.ppt3124663.ppt
3124663.ppt
 
Komputer dan pemerintahan
Komputer dan pemerintahanKomputer dan pemerintahan
Komputer dan pemerintahan
 
Komputer dan pemerintahan
Komputer dan pemerintahan Komputer dan pemerintahan
Komputer dan pemerintahan
 
951f5_06._PEMANFAATAN_TIK.pptx
951f5_06._PEMANFAATAN_TIK.pptx951f5_06._PEMANFAATAN_TIK.pptx
951f5_06._PEMANFAATAN_TIK.pptx
 
Tantangan dan Peluang Regional - Regional Challenges and Opportunities
Tantangan dan Peluang Regional - Regional  Challenges and OpportunitiesTantangan dan Peluang Regional - Regional  Challenges and Opportunities
Tantangan dan Peluang Regional - Regional Challenges and Opportunities
 
PPT ( ANDI MUHAMMAD RISKI MAULANA )
PPT ( ANDI MUHAMMAD RISKI MAULANA )PPT ( ANDI MUHAMMAD RISKI MAULANA )
PPT ( ANDI MUHAMMAD RISKI MAULANA )
 
E Government Di Indonesia
E Government Di IndonesiaE Government Di Indonesia
E Government Di Indonesia
 
6-7 Wujud SIM Dalam Tata Kelola Pemerintahan.pptx
6-7 Wujud SIM Dalam Tata Kelola Pemerintahan.pptx6-7 Wujud SIM Dalam Tata Kelola Pemerintahan.pptx
6-7 Wujud SIM Dalam Tata Kelola Pemerintahan.pptx
 
E-Goverment dan Pelayanan Penyelenggaraan Efektif dalam Pemerintahan!
E-Goverment dan Pelayanan Penyelenggaraan Efektif dalam Pemerintahan!E-Goverment dan Pelayanan Penyelenggaraan Efektif dalam Pemerintahan!
E-Goverment dan Pelayanan Penyelenggaraan Efektif dalam Pemerintahan!
 
Amelia fitri handayani
Amelia fitri handayani Amelia fitri handayani
Amelia fitri handayani
 
Egovernment dan Pengelolaan Urusan Publik
Egovernment dan Pengelolaan Urusan PublikEgovernment dan Pengelolaan Urusan Publik
Egovernment dan Pengelolaan Urusan Publik
 
E goverment
E govermentE goverment
E goverment
 
Pengaruh implementasi e government terhadap perubahan manajemen publik di ind...
Pengaruh implementasi e government terhadap perubahan manajemen publik di ind...Pengaruh implementasi e government terhadap perubahan manajemen publik di ind...
Pengaruh implementasi e government terhadap perubahan manajemen publik di ind...
 
2.Revolusi TI, Konsep dan manfaat Govdig copy.pptx
2.Revolusi TI, Konsep dan manfaat Govdig copy.pptx2.Revolusi TI, Konsep dan manfaat Govdig copy.pptx
2.Revolusi TI, Konsep dan manfaat Govdig copy.pptx
 
Tugas kelompok 2 Government Digital
Tugas kelompok 2 Government Digital Tugas kelompok 2 Government Digital
Tugas kelompok 2 Government Digital
 
E_government-Pertemuan1.pdf
E_government-Pertemuan1.pdfE_government-Pertemuan1.pdf
E_government-Pertemuan1.pdf
 
Review Master Plan e-gov
Review Master Plan e-govReview Master Plan e-gov
Review Master Plan e-gov
 
e-gov
e-gove-gov
e-gov
 
Tugas sim,efri wanda,yananto mihadi putra.,se.,m.si.,cma,informasi dalam prak...
Tugas sim,efri wanda,yananto mihadi putra.,se.,m.si.,cma,informasi dalam prak...Tugas sim,efri wanda,yananto mihadi putra.,se.,m.si.,cma,informasi dalam prak...
Tugas sim,efri wanda,yananto mihadi putra.,se.,m.si.,cma,informasi dalam prak...
 
Paparan e gov
Paparan e govPaparan e gov
Paparan e gov
 

Mais de Said Zulhelmi Arif

Mais de Said Zulhelmi Arif (6)

Kommas p5-kom di pendidikan
Kommas p5-kom di pendidikanKommas p5-kom di pendidikan
Kommas p5-kom di pendidikan
 
Kommas p3-sejarah internet
Kommas p3-sejarah internetKommas p3-sejarah internet
Kommas p3-sejarah internet
 
Kommas p1&p2-intro
Kommas p1&p2-introKommas p1&p2-intro
Kommas p1&p2-intro
 
Kommas p9-etik profesi
Kommas p9-etik profesiKommas p9-etik profesi
Kommas p9-etik profesi
 
Materi ke-11-cybercrime-nin2
Materi ke-11-cybercrime-nin2Materi ke-11-cybercrime-nin2
Materi ke-11-cybercrime-nin2
 
Kommas p8-profesi
Kommas p8-profesiKommas p8-profesi
Kommas p8-profesi
 

Último

Lembar Observasi Pembelajaran di Kelas.docx
Lembar Observasi Pembelajaran di  Kelas.docxLembar Observasi Pembelajaran di  Kelas.docx
Lembar Observasi Pembelajaran di Kelas.docxbkandrisaputra
 
PRESENTASI EEC social mobile, and local marketing.pptx
PRESENTASI EEC social mobile, and local marketing.pptxPRESENTASI EEC social mobile, and local marketing.pptx
PRESENTASI EEC social mobile, and local marketing.pptxPCMBANDUNGANKabSemar
 
Kelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdf
Kelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdfKelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdf
Kelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdftsaniasalftn18
 
Demonstrasi Kontekstual Modul 1.2. pdf
Demonstrasi Kontekstual  Modul 1.2.  pdfDemonstrasi Kontekstual  Modul 1.2.  pdf
Demonstrasi Kontekstual Modul 1.2. pdfvebronialite32
 
Membuat Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di dalam Kelas
Membuat Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di dalam KelasMembuat Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di dalam Kelas
Membuat Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di dalam KelasHardaminOde2
 
PPT_AKUNTANSI_PAJAK_ATAS_ASET_TETAP.pptx
PPT_AKUNTANSI_PAJAK_ATAS_ASET_TETAP.pptxPPT_AKUNTANSI_PAJAK_ATAS_ASET_TETAP.pptx
PPT_AKUNTANSI_PAJAK_ATAS_ASET_TETAP.pptxalalfardilah
 
Teknik Menjawab Kertas P.Moral SPM 2024.pptx
Teknik Menjawab Kertas P.Moral SPM  2024.pptxTeknik Menjawab Kertas P.Moral SPM  2024.pptx
Teknik Menjawab Kertas P.Moral SPM 2024.pptxwongcp2
 
DESAIN MEDIA PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA BERBASIS DIGITAL.pptx
DESAIN MEDIA PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA BERBASIS DIGITAL.pptxDESAIN MEDIA PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA BERBASIS DIGITAL.pptx
DESAIN MEDIA PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA BERBASIS DIGITAL.pptxFuzaAnggriana
 
MATERI 1_ Modul 1 dan 2 Konsep Dasar IPA SD jadi.pptx
MATERI 1_ Modul 1 dan 2 Konsep Dasar IPA SD jadi.pptxMATERI 1_ Modul 1 dan 2 Konsep Dasar IPA SD jadi.pptx
MATERI 1_ Modul 1 dan 2 Konsep Dasar IPA SD jadi.pptxrofikpriyanto2
 
Edukasi Haji 2023 pembinaan jemaah hajii
Edukasi Haji 2023 pembinaan jemaah hajiiEdukasi Haji 2023 pembinaan jemaah hajii
Edukasi Haji 2023 pembinaan jemaah hajiiIntanHanifah4
 
Pembahasan Soal UKOM gerontik persiapan ukomnas
Pembahasan Soal UKOM gerontik persiapan ukomnasPembahasan Soal UKOM gerontik persiapan ukomnas
Pembahasan Soal UKOM gerontik persiapan ukomnasAZakariaAmien1
 
AKSI NYATA Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di Kelas (1).pdf
AKSI NYATA Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di Kelas (1).pdfAKSI NYATA Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di Kelas (1).pdf
AKSI NYATA Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di Kelas (1).pdfTaqdirAlfiandi1
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi TRAINING "Effective SUPERVISORY & LEADERSHIP Sk...
PELAKSANAAN  + Link2 Materi TRAINING "Effective  SUPERVISORY &  LEADERSHIP Sk...PELAKSANAAN  + Link2 Materi TRAINING "Effective  SUPERVISORY &  LEADERSHIP Sk...
PELAKSANAAN + Link2 Materi TRAINING "Effective SUPERVISORY & LEADERSHIP Sk...Kanaidi ken
 
PEMIKIRAN POLITIK Jean Jacques Rousseau.pdf
PEMIKIRAN POLITIK Jean Jacques  Rousseau.pdfPEMIKIRAN POLITIK Jean Jacques  Rousseau.pdf
PEMIKIRAN POLITIK Jean Jacques Rousseau.pdfMMeizaFachri
 
Materi Pertemuan 6 Materi Pertemuan 6.pptx
Materi Pertemuan 6 Materi Pertemuan 6.pptxMateri Pertemuan 6 Materi Pertemuan 6.pptx
Materi Pertemuan 6 Materi Pertemuan 6.pptxRezaWahyuni6
 
polinomial dan suku banyak kelas 11..ppt
polinomial dan suku banyak kelas 11..pptpolinomial dan suku banyak kelas 11..ppt
polinomial dan suku banyak kelas 11..pptGirl38
 
PRESENTASI PEMBELAJARAN IPA PGSD UT MODUL 2
PRESENTASI PEMBELAJARAN IPA PGSD UT MODUL 2PRESENTASI PEMBELAJARAN IPA PGSD UT MODUL 2
PRESENTASI PEMBELAJARAN IPA PGSD UT MODUL 2noviamaiyanti
 
MA Kelas XII Bab 1 materi musik mkontemnporerFase F.pdf
MA Kelas XII  Bab 1 materi musik mkontemnporerFase F.pdfMA Kelas XII  Bab 1 materi musik mkontemnporerFase F.pdf
MA Kelas XII Bab 1 materi musik mkontemnporerFase F.pdfcicovendra
 
Prakarsa Perubahan dengan Kanvas ATAP & BAGJA.pptx
Prakarsa Perubahan dengan Kanvas ATAP & BAGJA.pptxPrakarsa Perubahan dengan Kanvas ATAP & BAGJA.pptx
Prakarsa Perubahan dengan Kanvas ATAP & BAGJA.pptxSyaimarChandra1
 
Kelompok 1_Karakteristik negara jepang.pdf
Kelompok 1_Karakteristik negara jepang.pdfKelompok 1_Karakteristik negara jepang.pdf
Kelompok 1_Karakteristik negara jepang.pdfCloverash1
 

Último (20)

Lembar Observasi Pembelajaran di Kelas.docx
Lembar Observasi Pembelajaran di  Kelas.docxLembar Observasi Pembelajaran di  Kelas.docx
Lembar Observasi Pembelajaran di Kelas.docx
 
PRESENTASI EEC social mobile, and local marketing.pptx
PRESENTASI EEC social mobile, and local marketing.pptxPRESENTASI EEC social mobile, and local marketing.pptx
PRESENTASI EEC social mobile, and local marketing.pptx
 
Kelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdf
Kelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdfKelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdf
Kelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdf
 
Demonstrasi Kontekstual Modul 1.2. pdf
Demonstrasi Kontekstual  Modul 1.2.  pdfDemonstrasi Kontekstual  Modul 1.2.  pdf
Demonstrasi Kontekstual Modul 1.2. pdf
 
Membuat Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di dalam Kelas
Membuat Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di dalam KelasMembuat Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di dalam Kelas
Membuat Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di dalam Kelas
 
PPT_AKUNTANSI_PAJAK_ATAS_ASET_TETAP.pptx
PPT_AKUNTANSI_PAJAK_ATAS_ASET_TETAP.pptxPPT_AKUNTANSI_PAJAK_ATAS_ASET_TETAP.pptx
PPT_AKUNTANSI_PAJAK_ATAS_ASET_TETAP.pptx
 
Teknik Menjawab Kertas P.Moral SPM 2024.pptx
Teknik Menjawab Kertas P.Moral SPM  2024.pptxTeknik Menjawab Kertas P.Moral SPM  2024.pptx
Teknik Menjawab Kertas P.Moral SPM 2024.pptx
 
DESAIN MEDIA PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA BERBASIS DIGITAL.pptx
DESAIN MEDIA PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA BERBASIS DIGITAL.pptxDESAIN MEDIA PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA BERBASIS DIGITAL.pptx
DESAIN MEDIA PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA BERBASIS DIGITAL.pptx
 
MATERI 1_ Modul 1 dan 2 Konsep Dasar IPA SD jadi.pptx
MATERI 1_ Modul 1 dan 2 Konsep Dasar IPA SD jadi.pptxMATERI 1_ Modul 1 dan 2 Konsep Dasar IPA SD jadi.pptx
MATERI 1_ Modul 1 dan 2 Konsep Dasar IPA SD jadi.pptx
 
Edukasi Haji 2023 pembinaan jemaah hajii
Edukasi Haji 2023 pembinaan jemaah hajiiEdukasi Haji 2023 pembinaan jemaah hajii
Edukasi Haji 2023 pembinaan jemaah hajii
 
Pembahasan Soal UKOM gerontik persiapan ukomnas
Pembahasan Soal UKOM gerontik persiapan ukomnasPembahasan Soal UKOM gerontik persiapan ukomnas
Pembahasan Soal UKOM gerontik persiapan ukomnas
 
AKSI NYATA Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di Kelas (1).pdf
AKSI NYATA Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di Kelas (1).pdfAKSI NYATA Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di Kelas (1).pdf
AKSI NYATA Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di Kelas (1).pdf
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi TRAINING "Effective SUPERVISORY & LEADERSHIP Sk...
PELAKSANAAN  + Link2 Materi TRAINING "Effective  SUPERVISORY &  LEADERSHIP Sk...PELAKSANAAN  + Link2 Materi TRAINING "Effective  SUPERVISORY &  LEADERSHIP Sk...
PELAKSANAAN + Link2 Materi TRAINING "Effective SUPERVISORY & LEADERSHIP Sk...
 
PEMIKIRAN POLITIK Jean Jacques Rousseau.pdf
PEMIKIRAN POLITIK Jean Jacques  Rousseau.pdfPEMIKIRAN POLITIK Jean Jacques  Rousseau.pdf
PEMIKIRAN POLITIK Jean Jacques Rousseau.pdf
 
Materi Pertemuan 6 Materi Pertemuan 6.pptx
Materi Pertemuan 6 Materi Pertemuan 6.pptxMateri Pertemuan 6 Materi Pertemuan 6.pptx
Materi Pertemuan 6 Materi Pertemuan 6.pptx
 
polinomial dan suku banyak kelas 11..ppt
polinomial dan suku banyak kelas 11..pptpolinomial dan suku banyak kelas 11..ppt
polinomial dan suku banyak kelas 11..ppt
 
PRESENTASI PEMBELAJARAN IPA PGSD UT MODUL 2
PRESENTASI PEMBELAJARAN IPA PGSD UT MODUL 2PRESENTASI PEMBELAJARAN IPA PGSD UT MODUL 2
PRESENTASI PEMBELAJARAN IPA PGSD UT MODUL 2
 
MA Kelas XII Bab 1 materi musik mkontemnporerFase F.pdf
MA Kelas XII  Bab 1 materi musik mkontemnporerFase F.pdfMA Kelas XII  Bab 1 materi musik mkontemnporerFase F.pdf
MA Kelas XII Bab 1 materi musik mkontemnporerFase F.pdf
 
Prakarsa Perubahan dengan Kanvas ATAP & BAGJA.pptx
Prakarsa Perubahan dengan Kanvas ATAP & BAGJA.pptxPrakarsa Perubahan dengan Kanvas ATAP & BAGJA.pptx
Prakarsa Perubahan dengan Kanvas ATAP & BAGJA.pptx
 
Kelompok 1_Karakteristik negara jepang.pdf
Kelompok 1_Karakteristik negara jepang.pdfKelompok 1_Karakteristik negara jepang.pdf
Kelompok 1_Karakteristik negara jepang.pdf
 

Kommas p4-kom di pemerintahan

  • 2. KECENDERUNGAN TEKNOLOGI  Konvergensi berbagai media menjadi satu media  multimedia  Komputer, Handphone, PDA, Pocket PC, Tape recorder, TV, Radio  bahkan alat rumah tangga  Wireless Technologies  Infrared, Wi-Fi, Bluetooth Tantangan bagi penyelenggara layanan publik dan bisnis Transformasi dariTransformasi dari konvensionalkonvensional digitaldigital e-Governmente-Government e-Learninge-Learning e-Businesse-Business m-Governmentm-Government m-Servicesm-Services
  • 3. TRADITIONAL & FUTURE MODEL Traditional Future
  • 4. TERMINOLOGY: E- GOVERNMENT  Bring the public services to the web and mobile application  Penggunaan teknologi informasi oleh pemerintah untuk pertukaran informasi dengan stakeholder yang terkait.
  • 5. KARAKTERISTIK E-GOVERNMENT  Merupakan suatu mekanisme baru (modern) antara pemerintah dgn masyarakat dan kalangan lain yg berkepentingan (stakeholder)  Melibatkan penggunaan TI (terutama Internet)  Memperbaiki mutu (kualitas) pelayanan yg selama ini berjalan.
  • 6. PEMICU UTAMA E-GOVERNMENT  Era Globalisasi yg Datang Lebih Cepat Isu Hukum, HAM, pasar terbuka, Korupsi hrs direspon cepat agar tdk diasingkan -> reposisi gov dari local oriented service ke global oriented service.  Kemajuan TI yang sangat cepat  Meningkatnya kualitas kehidupan masyarakat
  • 7. KEUNTUNGAN E-GOVERNMENT Melayani masyarakat secara elektronik: 24 jam sehari 7 hari seminggu Kapan pun Dari manapun Online Melayani masyarakat lebih cepat, efisien, transparan, dan responsif
  • 8. CONTOH PELAYANAN  Pembayaran pajak  Pelaporan pindah alamat  Pelaporan kelahiran  Pendaftaran pernikahan  Motor vehicle registration  Informasi pelayanan kesehatan  Pendaftaran perusahaan  Informasi peluang investasi  Perpanjang SIM  Mencari dan melamar kerja
  • 9. 2 ASPEK UTAMA JENIS PELAYANAN E-GOVERNMENT Aspek Kompleksitas -> seberapa rumit anatomi sebuah aplikasi Egov yg ingin dibangun. Aspek Manfaat -> seberapa besar manfaat yg dirasakan penggunanya.
  • 10. E-GOVERNMENT DI INDONESIA  E-Government di Indonesia sudah dicanangkan sejak tahun 2003, tetapi sampai hari ini hasilnya masih belum menggembirakan  Tuntutan akan penyelenggaraan pemerintahan yang efektif, efisien, dan akuntabel semakin tinggi  bagaimana teknologi informasi (TI) bisa membantu ?  Munculnya kendala-kendala implementasi e-government
  • 11. MITOS DAN KENYATAAN E- GOVERNMENT DI INDONESIA (1)  Mitos:  e-government = situs web pemerintah  Kenyataan:  Membangun situs web pemerintah adalah usaha untuk membangun interaksi antara pemerintah dengan masyarakat & dunia usaha  sebagian (kecil) dari cakupan e-government
  • 12. MITOS DAN KENYATAAN E- GOVERNMENT DI INDONESIA (2)  Mitos:  e-government = pengembangan sistem-sistem informasi  Kenyataan:  Sistem-sistem informasi penting untuk pengelolaan data dan informasi  Pengembangan sistem-sistem informasi terkait dengan sistem dan proses birokrasi  keduanya perlu diselaraskan
  • 13. MITOS DAN KENYATAAN E- GOVERNMENT DI INDONESIA (3)  Mitos:  pengembangan e-gov dapat dilakukan secara bertahap  Kenyataan:  Mitos tersebut benar, dengan catatan pengembangan e-gov perlu perencanaan dan desain yang matang  Kesesuaian visi, misi, dan tujuan e-gov dengan visi, misi, dan tujuan penyelenggaraan pemerintahan  Penyelarasan dengan sistem dan proses birokrasi  Strategi yang pas  Kebutuhan sumber daya (SDM, finansial)
  • 14. MITOS DAN KENYATAAN E- GOVERNMENT DI INDONESIA (4)  Mitos:  yang diperlukan adalah sistem-sistem informasi yang terdapat di berbagai dinas dan unit untuk mendukung pengambilan keputusan dan/atau pelayanan publik  Kenyataan:  Sistem-sistem informasi bekerja tergantung kualitas data  Sistem dan proses birokrasi sering memerlukan data/ informasi yang berasal dari sumber-sumber yang berbeda  perlu integrasi data/informasi
  • 15. MITOS DAN KENYATAAN E- GOVERNMENT DI INDONESIA (5)  Mitos:  pengembangan e-government hanya memerlukan SDM bidang TI saja  Kenyataan:  Banyak urusan pengembangan e-gov yang tidak bisa diselesaikan oleh SDM teknis TI (mis: menentukan strategi dan penahapan pengembangan e-gov)  Pengembangan e-gov menyangkut berbagai bidang selain TI (interdisipliner)
  • 16. MITOS DAN KENYATAAN E- GOVERNMENT DI INDONESIA (6)  Mitos:  e-government dapat dikembangkan secara bottom-up (dari bawah ke atas)  Kenyataan:  Jika dilakukan secara bottom-up, semakin ke atas akan semakin sulit untuk mengintegrasikan hasil- hasilnya  Pengembangan e-government lebih baik dilakukan secara top-down  Ide, konsep, dan inisiatif berasal dari pimpinan  Perlu kepemimpinan yang tepat
  • 17. MITOS DAN KENYATAAN E- GOVERNMENT DI INDONESIA (7)  Mitos:  e-government itu mahal, sehingga belum menjadi prioritas  Kenyataan:  Pengadaan sistem komputerisasi dan penyelarasan dengan proses birokrasi memang mahal, tetapi jika berhasil, ada banyak keuntungan dan multiplier effect yang bisa diperoleh  Keputusan pengembangan e-gov memerlukan visi dan strategi yang tepat  kepemimpinan TI (IT leadership)
  • 18. TEMUAN LEVEL 1: INFORMATION  Semua website sudah melewatii level pertama yakni hanya mempublikasikan informasi seputar profil instansi tersebut, dan kebanyakan terdiri dari menu utama: (1) profil (2) visi dan misi, (3) prosedur pelayanan publik, dan (4) berita seputar instansi yang bersangkutan  Sumber berita sebagian besar bukan dari instansi tersebut tapi hanya mengambil dari media lain. Berita yang ditampilkan juga tidak selamanya ter- update dengan baik karena ada website yang menyajikan berita yang sudah kadaluwarsa.  Sekedar kliping
  • 20. TEMUAN LEVEL 2: INTERAKSI  Website yang dianalisis semuanya masih dalam level interaksi.  Aplikasi fasilitas interaksi yang disediakan antara lain:  Buku tamu,  Forum,  Chatting,  Link kontak  Polling
  • 21. BUKU TAMU  Hanya menampilkan keluhan masyarakat tanpa ada respon dari pejabat atau staf birokrasi terkait ataupun dari admin website.  Bahkan ada buku tamu yang hanya ditujukan kepada admin hanya bersifat interaksi satu arah.  Hampir semua website sangat lambat dalam menanggapi komenter pengunjung, bahkan banyak yang belum ada jawaban
  • 24. FORUM DISKUSI  Forum diskusi juga masih banyak yang kosong tidak ada aktivitas.  Beberapa website baru membuat topik diskusi namun sama sekali tidak ada aktivitas.
  • 25. CHATTING  Sebagian besar hanya hanya untuk chat antar user, bukan chat dengan pejabat atau staf birokrasi terkait berkaitan dengan pelayanan publik. Tidak kelihatan mana yang online dan not online
  • 26. POLLING  Belum dapat dimanfaatkan untuk menjaring aspirasi masyarakat terhadap isu daerah yang bersangkutan sebagai bagian dari proses pengambilan keputusan pemerintah daerah.  Tindak lanjut dari polling juga tidak diinformasikan kepada publik.  Banyak pula polling diadakan hanya untuk menggali aspirasi tentang tampilan website, yang tentunya ditujukan untuk admin website bukan untuk peningkatan pelayanan publik.
  • 28. TEMUAN LEVEL 3: TRANSAKSI 1. Tidak ada satu pun yang termasuk level ketiga yakni level transaksi untuk pelayanan publik. 2. Ada beberapa kabupaten/kota yang sudah menyediakan menu Layanan Publik, tapi masih berifat informatif saja, sekedar menampilkan persyaratan dan prosedur layanan. 3. E-Procurement lebih banyak untuk publish dan download form
  • 29. TEMUAN LEVEL 4: INTEGRASI Belum ada Masih banyak tantangan dan hambatan
  • 31. TANTANGAN….  Setiap instansi sudah punya website  Hambatan Manusia Hardware dan infrastruktur Organisasi  Perlu revitalisasi website diiringi perubahan budaya
  • 32. PELUANG…  Disahkannya Undang-undang tentang Informasi dan Transaksi Elektronik (UU ITE)  Pemerintah juga sudah mengeluarkan statemen yang akan menurunkan tarif Internet sampai 40%  Semakin memberikan peluang yang lebih besar bagi penerapan e-government untuk masa yang akan datang.
  • 33. TUGAS INDIVIDU  Tuliskan berbagai hal tentang E-Gov di berbagai daerah (1 mahasiswa, 1 daerah/kotamadya, ).  Latar belakang mengapa mrk implementasi egov  Proyek egov gagal dan sukses  TULISKAN DALAM BENTUK LAPORAN