Print out 02

F
BAB I

                                     PENDAHULUAN

1.1 Latar Belakang Masalah



Teknologi Informasi dan Komunikasi (TIK) atau Information Communication and
Technology (ICT) di era globalisasi saat ini sudah menjadi kebutuhan yang mendasar dalam
mendukung efektifitas dan kualitas proses pendidikan. Isu-isu pendidikan di Indonesia seperti
kualitas dan relevansi pendidikan, akses dan ekuitas pendidikan, rentang geografi,
manajemen pendidikan, otonomi dan akuntabilitas, efisiensi dan produktivitas, anggaran dan
sustainabilitas, tidak akan dapat diatasi tanpa bantuan TIK. Pendidikan berbasis TIK
merupakan sarana interaksi manajemen dan administrasi pendidikan, yang dapat
dimanfaatkan baik oleh pendidik dan tenaga kependidikan maupun peserta didik dalam
meningkatkan kualitas, produktivitas, efektifitas dan akses pendidikan.

Perkembangan TIK atau multimedia di Indonesia khususnya dalam dunia pendidikan masih
belum optimal dibandingkan dengan negara-negara tetangga sepertI Singapura, Malaysia dan
Thailand. Terdapat beberapa masalah dan kendala yang masih dirasakan oleh masyarakat
khususnya tenaga pendidik dan profesional pendidikan untuk memanfaatkan TIK di berbagai
jenjang pendidikan baik formal maupun non formal. Permasalahan tersebut terutama
berkaitan dengan kebijakan, standarisasi, infrastruktur jaringan dan konten, kesiapan dan
kultur sumber daya manusia di lingkungan pendidikan. Oleh karena itu, berbagai upaya yang
telah dan akan dilakukan baik pemerintah maupun masyarakat dalam rangka pemanfaatan
TIK dalam pendidikan sangat urgen dan mutlak dilakukan secara terintegrasi, sistematis dan
berkelanjutan. Dalam makalah ini khususnya akan dibahas bagaimana kebijakan dan
standarisasi mutu penyelenggaraan pendididkan berbasis TIK. Apa standarisasi mutu yang
disyaratkan untuk penyelengganan pendidikan berbasis TIK yang efektif dan efisien serta
akuntabel.




                                              1
1.2 Manfaat
   1.Pelajar dapat memahami lebih dalam tentang ICT
   2. Pelajar dapat memanfaatkan ICT dengan baik dan benar
   3. Pelajar mampu menggunakan ICT bukan hanya untuk kepentingan pribadi




                                           2
BAB II
                                        PEMBAHASAN


    A. Pengenalan Tentang ICT
                  ICT atau Information communication dan technology merupakan salah satu
           pendukung dalam mempermudah kegiatan sehari-sehari, terutama dalam membantu
           sebuah pekerjaan, dalam kesempatan kali ini penulis akan membahas terlebih dulu
           tentang pengenalan lebih dalam mengenai ICT.

                  Teknologi informasi (ICT) adalah teknologi yang menggabungkan komputer
           dengan jalur komunikasi kecepatan tinggi yang membawa data, suara dan video.
           (William & Sawyer :2003). Pada pengertian di atas terdapat dua komponen utama
           dalam teknologi informasi, yaitu teknologi komputer dan teknologi komunikasi.

                  Pengenalan ICT sangat dibutuhkan dalam pembelajaran komputer. Zaman
           dulu dan sekarang pengenalan ICT di setiap tempat sudah berbeda karena disesuaikan
           dengan perkembangan zaman yang ada. Zaman dulu pengenalan ICT belum begitu
           merata karena ICT pada saat itu belum begitu diminati oleh masyarakat karena
           komputer pada saat itu merupakan barang tersier. Sedangkan pada zaman sekarang
           komputer merupakan barang yang mendekati barang primer dan saat ini ICT sangat
           diperlukan dalam berbagai bidang khususnya bidang pendidikan. Dalam pembelajaran
           ICT setiap program pembelajaran memiliki cara tersendiri untuk memperkenalkan
           pembelajaran ICT.



2.2 Pemanfaatan ICT di Tingkat Sekolah Dasar

Pembelajaran untuk meningkatkan mutu pendidikan akhir-akhir ini digalakkan oleh
pemerintah dengan memanfaatkan Information and Communication Technology (ICT).
Pemanfaatan ICT ini secara umum bertujuan menghubungkan murid-murid dengan jaringan
pengetahuan dan informasi.




Selain itu mengembangkan sikap dan kemampuan murid-murid untuk belajar sepanjang
hidup (life-long education), meningkatkan kinerja guru dalam bidang ICT. Pada akhirnya
akan mengubah sekolah menjadi institusi pembelajaran yang kreatif dan dinamis dengan
menjadikan murid-murid sebagai pembelajar yang lebih termotivasi, selalu ingin tahu, dan
kreatif.


                                                3
Hal-hal yang perlu dilakukan dalam rangka pemanfaatan ICT ini adalah dengan menyediakan
prasarana dan fasilitas TIK untuk murid dan guru yang memungkinkan mereka mengakses
informasi, mendorong pemain kunci dalam sistem sekolah dalam menjalankan peran baru
mereka. Di samping itu juga, sekolah mengintegrasikan TIK dalam pendidikan sekolah
melalui kurikulum yang sesuai dan dukungan sumberdaya dan mendorong tumbuhnya
lingkungan berbasis komunitas yang kondusif terhadap manajemen perubahan.




Menggunakan teknologi dalam proses pembelajaran mempunyai kelebihan, yakni
mempermudah dan mempercepat kerja siswa (mengefisienkan), juga menyenangkan karena
siswa berinteraksi dengan warna-warna, gambar, suara, video, dan sesuatu yang instan.
Situasi dan kondisi yang menyenangkan ini sebenarnya menjadi faktor yang sangat penting
dan esensial untuk mencapai efektivitas belajar. Di sini teknologi mampu membangkitkan
emosi positif dalam proses belajar.




Selain membantu menciptakan kondisi belajar yang kondusif bagi mental siswa, peran
penting kedua dari teknologi informasi dan komunikasi dalam proses pembelajaran adalah
menyediakan seperangkat media dan alat (tools) untuk mempermudah dan mempercepat
pekerjaan siswa, serta tentu saja memberi keterampilan penggunaan teknologi tinggi
(advanced skills).




Perkembangan ICT di dunia sangat cepat, dari waktu ke waktu. Perkembangan ICT tersebut
tentunya merupakan potensi untuk meningkatkan kualitas pendidikan. Teknologi informasi
menyimpan informasi tentang segala hal yang tak terbatas, yang dapat digali untuk
kepentingan pengembangan pendidikan yang tidak lagi dibatasi oleh ruang dan waktu.




Adapun beberapa contoh penerapan pembelajaran berbasis ICT yang dapat dilakukan oleh
pendidik sekolah dasar :




                                            4
1. Penggunaan Jaringan Komputer untuk Pembelajaran (E-Learning)

E-learning merupakan bentuk teknologi informasi yang diterapkan di bidang pendidikan
dalam bentuk sekolah maya. Melalui e-learning belajar tidak lagi dibatasi oleh ruang dan
waktu. Belajar dapat dilakukan kapan saja dan dimana saja. Belajar mandiri berbasis
kreativitas siswa yang dilakukan melalui e-learning mendorong siswa untuk melakukan
analisa dan sintesa pengetahuan, menggali, mengolah dan memanfaatkan informasi,
menghasilkan tulisan, informasi dan pengetahuan sendiri. Siswa dirangsang untuk melakukan
eksplorasi ilmu pengetahuan. Fasilitas yang dapat dimanfaatkan oleh siswa untuk belajar
melalui e-learning diantaranya : e-book, e-library, interaksi dengan pakar, emaill, mailling
list, News group, dan lain-lain.




2. Teknologi Informasi untuk Media Pembelajaran

Penerapakan ICT dalam pembelajaran salah satunya adalah penggunaan media pembelajaran
yang dapat meningkatkan kualitas kemampuan siswa. Untuk hasil yang optimal pembelajaran
harus menyenangkan dan merangsang imajinasi serta kreativitas siswa. Penggunaan multi
metoda dan multi media sangat membantu untuk meningkatkan hasil belajar. Teknologi
informasi dengan teknologi audio visual mengahasilkan fitur-fitur baru yang dapat
dimanfaatkan dalam pendidikan. Pembelajaran berbasis multi media (teknologi yang
melibatkan teks, gambar, suara dan video) dapat menyajikan materi pelajaran yang lebih
menarik, tidak monoton, dan memudahkan penyampaian.

2.3 Dampak penerapan pembelajaran berbasis ICT di sekolah dasar

Penerapan ICT dalam pembelajaran di sekolah dasar memliki dampak yang besar terhadap
perkembangan siswa. Seperti halnya tujuan utama dari pembelajaran berbasis ICT sebagai
upaya untuk meningkatkan kualitas pendidikan, penerapan ICT juga memiliki kelebihan dan
kelemahan sebagai dampak dari penggunaan ICT dalam proses pembelajaran.




                                             5
Adapun beberapa kelebihan penerapaan pembelajaran berbasis ICT di sekolah dasar yang
merupakan dampak positif penerapaan pembelajaran berbasis ICT antara lain :

• Menciptakan kondisi belajar yang menyenangkan dan mengasyikan (efek emosi)

• Siswa akan menjadi lebih aktif dalam proses pembelajaran

• Membekali kecakapan siswa untuk menggunakan teknologi tinggi

• Mendorong lingkungan belajar konstruktivis

• Mendorong lahirnya pribadi kreatif dan mandiri pada diri siswa

• Meningkatkan kemampuan berpikir kritis siswa

• Membantu siswa yang memiliki kecepatan belajar lamba




Selain memliki kelebihan, penerapan ICT juga mempunyai beberapa kelemahan, yaitu
diantaranya :

• Penerapannya membutuhkan biaya yang relatif besar.

• Rentan terhadap penyalahgunaan fungsi.

• Guru dalam dalam penerapan ICT dituntut memiliki keahlian tinggi.

• Sulit diterapkan di sekolah yang kurang maju yang pada umumnya terdapat di pedesaan.




2.4 Faktor-faktor yang mempengaruhi dalam pemanfaatan ICT di sekolah dasar

Penerapan pembelajaran berbasis ICT merupakan kegiatan yang mencakup semua komponen
sekolah, baik itu dari sekolah maupun dari diri individu setiap siswa. Tercapainya tujuan
pembelajaran berbasis ICT ini memerlukan kerja sama antara semua komponen sekolah.
Adapun beberapa faktor penting yang mempengaruhi pembelajaran berbasis ICT di sekolah
dasar yaitu :




                                               6
• Kemampuan Sekolah

Salah satu unsur yang menyebabkan ICT digunakan secara maksimal adalah dengan adanya
fasilitas komputer yang memadai. Memang bila kita melihat sekolah-sekolah elit di kota
besar, kita akan menemukan sekolah yang mempunyai sarana dan prasarana pendidikan yang
lengkap, misalnya komputer. Tetapi untuk sekolah-sekolah di daerah pinggiran kota atau
kepulauan, kita akan sulit menemukan sarana dan prasarana yang lengkap terutama komputer
(tentunya yang layak dan memadai untuk sebuah proses pembelajaran).




Selama ini pemerintah memang memberikan komputer kepada sebagian sekolah, tetapi untuk
sekolah yang tidak kebagian harus berusaha sendiri untuk membeli komputer. Bagi sekolah
elite, mungkin sangat mudah, tetapi bagi sekolah yang untuk merenovasi sekolahnya saja
masih pontang-panting mencari dana apalagi untuk membeli komputer itu akan sangat
memberatkan. Termasuk sekolah-sekolah swasta di daerah dan pinggiran termasuk di
kepulauan yang masih tertatih-tatih untuk menghidupi dirinya. Sedangkan komputer
merupakan sarana utama agar pemanfaatan ICT berjalan maksimal.




• Kemampuan Sumber Daya Manusia (SDM)

Kunci utama agar pemanfaatan ICT berjalan maksimal adalah guru. Untuk itu diperlukan
guru yang profesional. Sedangkan dalam kenyataannya tidak semua guru lulusan program
sarjana adalah tenaga pendidik yang profesional dalam menggunakan peralatan seperti
komputer. Hal ini juga akan menjadi hambatan yang cukup serius mengingat yang menjadi
kunci utamanya adalah guru dalam pemanfaatan ICT. Ketika guru-guru yang ada sudah tidak
mampu, maka pemanfaatan ICT ini hanya akan menjadi wacana yang terus berkembang dan
hanya mengambang tanpa ada perwujudan dalam kenyataan.




                                           7
• Lingkungan Sosial

Perkembangan dan proses belajar seseorang tidak dapat terjadi tanpa kehadiran pengaruh
lingkungan (masyarakat). Begitu juga dengan pemanfaatan ICT tidak akan maksimal tanpa
didukung oleh lingkungan. Di lingkungan kota-kota besar, sangat mudah untuk mencari
perangkat ICT sehingga pemanfaatan ICT akan maksimal. Termasuk ketika memberikan
tugas yang harus mengakses internet, misalnya, akan lebih mudah dilakukan. Akan tetapi
untuk kasus sekolah-sekolah yang ada di kepulauan, misalnya, yang listrik saja harus hidup di
malam hari, tidak terjangkau provider sehingga internet tidak bisa diakses, maka pemanfaatan
ICT akan kurang maksimal walaupun di sekolah itu mempunyai sarana komputer lengkap.




Jadi sangat jelas bahwa lingkungan sebagai proses motivasi sosial yang memegang peranan
dalam merangsang setiap individu untuk mencapai prestasi sosial sebagaimana proses-proses
motivasi akademik akan mempengaruhi prestasi akademik. Bila lingkungan tidak
mendukung, maka akan sangat sulit bagi siswa untuk mencapai kesuksesan.




                                             8
BAB 3

                                     KESIMPULAN




Pengenalan ICT di sekolah dasar sangat penting karena dengan adanya perkembangan zaman
siswa dituntut untuk menjadi kreatif, inovatif dan mengetahui segala informasi yang dapat
diterima melalui media pembelajaran yang berbasis ICT. Para pendidik sekolah dasar dituntut
pula untuk mengetahui dan mengembangkan pembelajaran bagi siswa. Pengenalan ICT untuk
tingkat sekolah dasar masih tergolong rendah.




Pemanfaatan ICT sangat penting guna meningkatkan mutu pembelajaran dan pendidikan di
sekolah dasar. Hal-hal yang perlu dilakukan dalam rangka pemanfaatan ICT ini adalah
dengan menyediakan prasarana dan fasilitas TIK untuk murid dan guru yang memungkinkan
mereka mengakses informasi, mendorong pemain kunci dalam sistem sekolah dalam
menjalankan peran baru mereka. Pembelajaran berbasis ICT tidak selamanya selalu memiliki
kelebihan tapi juga memiliki kekurangan dalam penerapannya. Beberapa faktor yang
mempengaruhi dalam penerapan pembelajaran ICT di sekolah dasar ialah kemampuan
sekolah, kemampuan sumber daya manusia dan lingkungan sosial.




                                                9

Recomendados

ICT for education por
ICT for educationICT for education
ICT for educationrputrikuntara
1.7K visualizações9 slides
Makalah ict por
Makalah ictMakalah ict
Makalah ictsundariendah
5.1K visualizações13 slides
Pemanfaatan teknologi informasi dan komunikasi sebagai media pembelajaran por
Pemanfaatan teknologi informasi dan komunikasi sebagai media pembelajaranPemanfaatan teknologi informasi dan komunikasi sebagai media pembelajaran
Pemanfaatan teknologi informasi dan komunikasi sebagai media pembelajaranguest2d1e29
20.1K visualizações21 slides
Teknologi por
TeknologiTeknologi
TeknologiKUmiko KiYoko
15.8K visualizações14 slides
Peranan ICT dalam dunia Pendidikan por
Peranan ICT dalam dunia PendidikanPeranan ICT dalam dunia Pendidikan
Peranan ICT dalam dunia Pendidikanyuniehutahaean
25K visualizações22 slides
Hubungan teknologi dengan dunia pendidikan por
Hubungan teknologi dengan dunia pendidikanHubungan teknologi dengan dunia pendidikan
Hubungan teknologi dengan dunia pendidikanSupratno Ani
10.3K visualizações23 slides

Mais conteúdo relacionado

Mais procurados

peran ICT dalam pendidikan por
peran ICT dalam pendidikanperan ICT dalam pendidikan
peran ICT dalam pendidikanMesut Reni Parker
7.3K visualizações11 slides
Peranan TIK dalam Pembelajaran por
Peranan TIK dalam Pembelajaran Peranan TIK dalam Pembelajaran
Peranan TIK dalam Pembelajaran SMPN 21 KOta Serang
15.7K visualizações16 slides
Cabaran ict tugasan 1 ssi3013 por
Cabaran ict tugasan 1 ssi3013Cabaran ict tugasan 1 ssi3013
Cabaran ict tugasan 1 ssi3013Rahmah Soid
4.9K visualizações14 slides
isu semasa teknologi maklumat por
isu semasa teknologi maklumatisu semasa teknologi maklumat
isu semasa teknologi maklumatJus Oren
48.4K visualizações54 slides
Makalah Dampak Infomatika di Bidang Pendidikan por
Makalah Dampak Infomatika di Bidang PendidikanMakalah Dampak Infomatika di Bidang Pendidikan
Makalah Dampak Infomatika di Bidang PendidikanMutiara Nofitasari
9.6K visualizações8 slides
ICT por
ICTICT
ICTanissaputriar
1.2K visualizações6 slides

Mais procurados(20)

peran ICT dalam pendidikan por Mesut Reni Parker
peran ICT dalam pendidikanperan ICT dalam pendidikan
peran ICT dalam pendidikan
Mesut Reni Parker7.3K visualizações
Peranan TIK dalam Pembelajaran por SMPN 21 KOta Serang
Peranan TIK dalam Pembelajaran Peranan TIK dalam Pembelajaran
Peranan TIK dalam Pembelajaran
SMPN 21 KOta Serang15.7K visualizações
Cabaran ict tugasan 1 ssi3013 por Rahmah Soid
Cabaran ict tugasan 1 ssi3013Cabaran ict tugasan 1 ssi3013
Cabaran ict tugasan 1 ssi3013
Rahmah Soid4.9K visualizações
isu semasa teknologi maklumat por Jus Oren
isu semasa teknologi maklumatisu semasa teknologi maklumat
isu semasa teknologi maklumat
Jus Oren48.4K visualizações
Makalah Dampak Infomatika di Bidang Pendidikan por Mutiara Nofitasari
Makalah Dampak Infomatika di Bidang PendidikanMakalah Dampak Infomatika di Bidang Pendidikan
Makalah Dampak Infomatika di Bidang Pendidikan
Mutiara Nofitasari9.6K visualizações
ICT por anissaputriar
ICTICT
ICT
anissaputriar1.2K visualizações
DAMPAK TEKNOLOGI INFORMASI DAN KOMUNIKASI (TIK) TERHADAP PENDIDIKAN por Mr Arieve
DAMPAK TEKNOLOGI INFORMASI DAN KOMUNIKASI (TIK) TERHADAP PENDIDIKANDAMPAK TEKNOLOGI INFORMASI DAN KOMUNIKASI (TIK) TERHADAP PENDIDIKAN
DAMPAK TEKNOLOGI INFORMASI DAN KOMUNIKASI (TIK) TERHADAP PENDIDIKAN
Mr Arieve45.8K visualizações
Makalah faktor yang mempengaruhi ict dalam pendidikan por sarjispdi
Makalah faktor yang mempengaruhi ict dalam pendidikanMakalah faktor yang mempengaruhi ict dalam pendidikan
Makalah faktor yang mempengaruhi ict dalam pendidikan
sarjispdi12.8K visualizações
Makalah ict por 14061993
Makalah ictMakalah ict
Makalah ict
140619933.7K visualizações
Pemanfaatan tik dalam pembelajaran por Jerry Makawimbang
Pemanfaatan tik dalam pembelajaranPemanfaatan tik dalam pembelajaran
Pemanfaatan tik dalam pembelajaran
Jerry Makawimbang12K visualizações
Pengembangan media pembelajaran berbasis ict por yommi25
Pengembangan media pembelajaran berbasis ictPengembangan media pembelajaran berbasis ict
Pengembangan media pembelajaran berbasis ict
yommi258.7K visualizações
Pemanfaatan Teknologi Informasi dalam Dunia Pendidikan Pendidikan por Syarif Hidayatullah
Pemanfaatan Teknologi Informasi dalam Dunia Pendidikan PendidikanPemanfaatan Teknologi Informasi dalam Dunia Pendidikan Pendidikan
Pemanfaatan Teknologi Informasi dalam Dunia Pendidikan Pendidikan
Syarif Hidayatullah33.6K visualizações
Teknologi dalam pendidikan por Munirah Sobri
Teknologi dalam pendidikanTeknologi dalam pendidikan
Teknologi dalam pendidikan
Munirah Sobri30.8K visualizações
Makalah Penerapan TIK dalam Pembelajaran di Sekolah Khamdiyah por khamdiyah
Makalah Penerapan TIK dalam Pembelajaran di Sekolah KhamdiyahMakalah Penerapan TIK dalam Pembelajaran di Sekolah Khamdiyah
Makalah Penerapan TIK dalam Pembelajaran di Sekolah Khamdiyah
khamdiyah14.9K visualizações
Perkembangan dan pemanfaatan teknologi dalam dunia pendidikan por Frisilia Bukamo
Perkembangan dan pemanfaatan teknologi dalam dunia pendidikanPerkembangan dan pemanfaatan teknologi dalam dunia pendidikan
Perkembangan dan pemanfaatan teknologi dalam dunia pendidikan
Frisilia Bukamo1.1K visualizações
Laporan Permasalahan Teknologi Dalam Bidang Pendidikan dan Kaitannya dengan P... por Sri Pratiwi Ratnaningrum
Laporan Permasalahan Teknologi Dalam Bidang Pendidikan dan Kaitannya dengan P...Laporan Permasalahan Teknologi Dalam Bidang Pendidikan dan Kaitannya dengan P...
Laporan Permasalahan Teknologi Dalam Bidang Pendidikan dan Kaitannya dengan P...
Sri Pratiwi Ratnaningrum4K visualizações
Peranan teknologi dalam pengajaran por Zaini Nie
Peranan teknologi dalam pengajaranPeranan teknologi dalam pengajaran
Peranan teknologi dalam pengajaran
Zaini Nie2.4K visualizações
FAKTOR PERKEMBANGAN ICT DALAM DUNIA PENDIDIKAN por dediawan232
FAKTOR PERKEMBANGAN ICT DALAM DUNIA PENDIDIKANFAKTOR PERKEMBANGAN ICT DALAM DUNIA PENDIDIKAN
FAKTOR PERKEMBANGAN ICT DALAM DUNIA PENDIDIKAN
dediawan232793 visualizações
Pembinaan media pengajaran berasaskan multimedia di kalangan por Muhammad Akbar
Pembinaan media pengajaran berasaskan multimedia di kalangan Pembinaan media pengajaran berasaskan multimedia di kalangan
Pembinaan media pengajaran berasaskan multimedia di kalangan
Muhammad Akbar1.5K visualizações

Destaque

Gamification: why it is cool to play at work por
Gamification: why it is cool to play at workGamification: why it is cool to play at work
Gamification: why it is cool to play at workBorislav Traykov
166 visualizações39 slides
Teaching por
TeachingTeaching
Teachingfette1kg
203 visualizações4 slides
Am i paying attention? por
Am i paying attention?Am i paying attention?
Am i paying attention?susanalatorre
129 visualizações24 slides
Connect & Combine por
Connect & Combine Connect & Combine
Connect & Combine SaraSantaClara
95 visualizações3 slides
Maling ayam profesional por
Maling ayam profesionalMaling ayam profesional
Maling ayam profesionalfidera94
2.3K visualizações140 slides
Connect & Combine por
Connect & Combine Connect & Combine
Connect & Combine SaraSantaClara
92 visualizações3 slides

Destaque(17)

Gamification: why it is cool to play at work por Borislav Traykov
Gamification: why it is cool to play at workGamification: why it is cool to play at work
Gamification: why it is cool to play at work
Borislav Traykov166 visualizações
Teaching por fette1kg
TeachingTeaching
Teaching
fette1kg203 visualizações
Am i paying attention? por susanalatorre
Am i paying attention?Am i paying attention?
Am i paying attention?
susanalatorre129 visualizações
Connect & Combine por SaraSantaClara
Connect & Combine Connect & Combine
Connect & Combine
SaraSantaClara95 visualizações
Maling ayam profesional por fidera94
Maling ayam profesionalMaling ayam profesional
Maling ayam profesional
fidera942.3K visualizações
Connect & Combine por SaraSantaClara
Connect & Combine Connect & Combine
Connect & Combine
SaraSantaClara92 visualizações
Observation Lab por mffloresg
Observation LabObservation Lab
Observation Lab
mffloresg141 visualizações
Teaching por Steer2kc
TeachingTeaching
Teaching
Steer2kc96 visualizações
коллегия 9 мес 2012 por mocz_mk
коллегия 9 мес 2012коллегия 9 мес 2012
коллегия 9 мес 2012
mocz_mk1.7K visualizações
ETM PPT por fidera94
ETM PPT ETM PPT
ETM PPT
fidera94183 visualizações
FRAMING AND REFRAMING por SaraSantaClara
 FRAMING AND REFRAMING FRAMING AND REFRAMING
FRAMING AND REFRAMING
SaraSantaClara112 visualizações
Connect & Combine por SaraSantaClara
Connect & Combine Connect & Combine
Connect & Combine
SaraSantaClara88 visualizações
1 por fidera94
11
1
fidera94371 visualizações
Ibtissam Ouazzani_Portfolio.compressed por Ibtissam Ouazzani
Ibtissam Ouazzani_Portfolio.compressedIbtissam Ouazzani_Portfolio.compressed
Ibtissam Ouazzani_Portfolio.compressed
Ibtissam Ouazzani165 visualizações
Tips maling ayam profesional por fidera94
Tips maling ayam profesionalTips maling ayam profesional
Tips maling ayam profesional
fidera948.6K visualizações
The solution por susanalatorre
The solutionThe solution
The solution
susanalatorre245 visualizações
Endangered Species & Extinction por zpearson
Endangered Species & ExtinctionEndangered Species & Extinction
Endangered Species & Extinction
zpearson31.8K visualizações

Similar a Print out 02

Tugasan 3 por
Tugasan 3Tugasan 3
Tugasan 3rubiha86
3.6K visualizações9 slides
Eknologi informasi dan komunikasi por
Eknologi informasi dan komunikasiEknologi informasi dan komunikasi
Eknologi informasi dan komunikasiBudimansyah Budimansyah
115 visualizações6 slides
Makalah dampak teknologi por
Makalah dampak teknologiMakalah dampak teknologi
Makalah dampak teknologiYadhi Muqsith
10.6K visualizações12 slides
K4 globalisasi por
K4 globalisasiK4 globalisasi
K4 globalisasisookvon
139 visualizações24 slides
Tugasan 3 por
Tugasan 3Tugasan 3
Tugasan 3Jazman664
2K visualizações13 slides
Teknologi informasi dan komunikasi tri por
Teknologi informasi dan komunikasi triTeknologi informasi dan komunikasi tri
Teknologi informasi dan komunikasi tri3ry21
147 visualizações10 slides

Similar a Print out 02(20)

Tugasan 3 por rubiha86
Tugasan 3Tugasan 3
Tugasan 3
rubiha863.6K visualizações
Makalah dampak teknologi por Yadhi Muqsith
Makalah dampak teknologiMakalah dampak teknologi
Makalah dampak teknologi
Yadhi Muqsith10.6K visualizações
K4 globalisasi por sookvon
K4 globalisasiK4 globalisasi
K4 globalisasi
sookvon139 visualizações
Tugasan 3 por Jazman664
Tugasan 3Tugasan 3
Tugasan 3
Jazman6642K visualizações
Teknologi informasi dan komunikasi tri por 3ry21
Teknologi informasi dan komunikasi triTeknologi informasi dan komunikasi tri
Teknologi informasi dan komunikasi tri
3ry21147 visualizações
Ike Fitriani por IkeFitriani
Ike FitrianiIke Fitriani
Ike Fitriani
IkeFitriani51 visualizações
K4 globalisasi por mazida tan ahmad
K4 globalisasiK4 globalisasi
K4 globalisasi
mazida tan ahmad136 visualizações
K4 globalisasi por normazua
K4 globalisasiK4 globalisasi
K4 globalisasi
normazua93 visualizações
K4 globalisasi por TeacherSofea
K4 globalisasiK4 globalisasi
K4 globalisasi
TeacherSofea166 visualizações
K4 globalisasi por normazua
K4 globalisasiK4 globalisasi
K4 globalisasi
normazua271 visualizações
Globalisasi por Rosnaliza07
GlobalisasiGlobalisasi
Globalisasi
Rosnaliza07805 visualizações
K4 globalisasi por saifatul
K4 globalisasiK4 globalisasi
K4 globalisasi
saifatul374 visualizações
K4 globalisasi por Jack Ong
K4 globalisasiK4 globalisasi
K4 globalisasi
Jack Ong167 visualizações
K4 globalisasi por wmaswa80
K4 globalisasiK4 globalisasi
K4 globalisasi
wmaswa80309 visualizações
K4 globalisasi por Roslan Omar
K4 globalisasiK4 globalisasi
K4 globalisasi
Roslan Omar114 visualizações
Kelompok 16 por Chandy Febyanto
Kelompok 16Kelompok 16
Kelompok 16
Chandy Febyanto2.3K visualizações
Awie por adhawiyahawi
AwieAwie
Awie
adhawiyahawi246 visualizações
Pemanfaatan ICT dalam Pendidikan por adhawiyahawi
Pemanfaatan ICT dalam PendidikanPemanfaatan ICT dalam Pendidikan
Pemanfaatan ICT dalam Pendidikan
adhawiyahawi3.4K visualizações

Print out 02

  • 1. BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Masalah Teknologi Informasi dan Komunikasi (TIK) atau Information Communication and Technology (ICT) di era globalisasi saat ini sudah menjadi kebutuhan yang mendasar dalam mendukung efektifitas dan kualitas proses pendidikan. Isu-isu pendidikan di Indonesia seperti kualitas dan relevansi pendidikan, akses dan ekuitas pendidikan, rentang geografi, manajemen pendidikan, otonomi dan akuntabilitas, efisiensi dan produktivitas, anggaran dan sustainabilitas, tidak akan dapat diatasi tanpa bantuan TIK. Pendidikan berbasis TIK merupakan sarana interaksi manajemen dan administrasi pendidikan, yang dapat dimanfaatkan baik oleh pendidik dan tenaga kependidikan maupun peserta didik dalam meningkatkan kualitas, produktivitas, efektifitas dan akses pendidikan. Perkembangan TIK atau multimedia di Indonesia khususnya dalam dunia pendidikan masih belum optimal dibandingkan dengan negara-negara tetangga sepertI Singapura, Malaysia dan Thailand. Terdapat beberapa masalah dan kendala yang masih dirasakan oleh masyarakat khususnya tenaga pendidik dan profesional pendidikan untuk memanfaatkan TIK di berbagai jenjang pendidikan baik formal maupun non formal. Permasalahan tersebut terutama berkaitan dengan kebijakan, standarisasi, infrastruktur jaringan dan konten, kesiapan dan kultur sumber daya manusia di lingkungan pendidikan. Oleh karena itu, berbagai upaya yang telah dan akan dilakukan baik pemerintah maupun masyarakat dalam rangka pemanfaatan TIK dalam pendidikan sangat urgen dan mutlak dilakukan secara terintegrasi, sistematis dan berkelanjutan. Dalam makalah ini khususnya akan dibahas bagaimana kebijakan dan standarisasi mutu penyelenggaraan pendididkan berbasis TIK. Apa standarisasi mutu yang disyaratkan untuk penyelengganan pendidikan berbasis TIK yang efektif dan efisien serta akuntabel. 1
  • 2. 1.2 Manfaat 1.Pelajar dapat memahami lebih dalam tentang ICT 2. Pelajar dapat memanfaatkan ICT dengan baik dan benar 3. Pelajar mampu menggunakan ICT bukan hanya untuk kepentingan pribadi 2
  • 3. BAB II PEMBAHASAN A. Pengenalan Tentang ICT ICT atau Information communication dan technology merupakan salah satu pendukung dalam mempermudah kegiatan sehari-sehari, terutama dalam membantu sebuah pekerjaan, dalam kesempatan kali ini penulis akan membahas terlebih dulu tentang pengenalan lebih dalam mengenai ICT. Teknologi informasi (ICT) adalah teknologi yang menggabungkan komputer dengan jalur komunikasi kecepatan tinggi yang membawa data, suara dan video. (William & Sawyer :2003). Pada pengertian di atas terdapat dua komponen utama dalam teknologi informasi, yaitu teknologi komputer dan teknologi komunikasi. Pengenalan ICT sangat dibutuhkan dalam pembelajaran komputer. Zaman dulu dan sekarang pengenalan ICT di setiap tempat sudah berbeda karena disesuaikan dengan perkembangan zaman yang ada. Zaman dulu pengenalan ICT belum begitu merata karena ICT pada saat itu belum begitu diminati oleh masyarakat karena komputer pada saat itu merupakan barang tersier. Sedangkan pada zaman sekarang komputer merupakan barang yang mendekati barang primer dan saat ini ICT sangat diperlukan dalam berbagai bidang khususnya bidang pendidikan. Dalam pembelajaran ICT setiap program pembelajaran memiliki cara tersendiri untuk memperkenalkan pembelajaran ICT. 2.2 Pemanfaatan ICT di Tingkat Sekolah Dasar Pembelajaran untuk meningkatkan mutu pendidikan akhir-akhir ini digalakkan oleh pemerintah dengan memanfaatkan Information and Communication Technology (ICT). Pemanfaatan ICT ini secara umum bertujuan menghubungkan murid-murid dengan jaringan pengetahuan dan informasi. Selain itu mengembangkan sikap dan kemampuan murid-murid untuk belajar sepanjang hidup (life-long education), meningkatkan kinerja guru dalam bidang ICT. Pada akhirnya akan mengubah sekolah menjadi institusi pembelajaran yang kreatif dan dinamis dengan menjadikan murid-murid sebagai pembelajar yang lebih termotivasi, selalu ingin tahu, dan kreatif. 3
  • 4. Hal-hal yang perlu dilakukan dalam rangka pemanfaatan ICT ini adalah dengan menyediakan prasarana dan fasilitas TIK untuk murid dan guru yang memungkinkan mereka mengakses informasi, mendorong pemain kunci dalam sistem sekolah dalam menjalankan peran baru mereka. Di samping itu juga, sekolah mengintegrasikan TIK dalam pendidikan sekolah melalui kurikulum yang sesuai dan dukungan sumberdaya dan mendorong tumbuhnya lingkungan berbasis komunitas yang kondusif terhadap manajemen perubahan. Menggunakan teknologi dalam proses pembelajaran mempunyai kelebihan, yakni mempermudah dan mempercepat kerja siswa (mengefisienkan), juga menyenangkan karena siswa berinteraksi dengan warna-warna, gambar, suara, video, dan sesuatu yang instan. Situasi dan kondisi yang menyenangkan ini sebenarnya menjadi faktor yang sangat penting dan esensial untuk mencapai efektivitas belajar. Di sini teknologi mampu membangkitkan emosi positif dalam proses belajar. Selain membantu menciptakan kondisi belajar yang kondusif bagi mental siswa, peran penting kedua dari teknologi informasi dan komunikasi dalam proses pembelajaran adalah menyediakan seperangkat media dan alat (tools) untuk mempermudah dan mempercepat pekerjaan siswa, serta tentu saja memberi keterampilan penggunaan teknologi tinggi (advanced skills). Perkembangan ICT di dunia sangat cepat, dari waktu ke waktu. Perkembangan ICT tersebut tentunya merupakan potensi untuk meningkatkan kualitas pendidikan. Teknologi informasi menyimpan informasi tentang segala hal yang tak terbatas, yang dapat digali untuk kepentingan pengembangan pendidikan yang tidak lagi dibatasi oleh ruang dan waktu. Adapun beberapa contoh penerapan pembelajaran berbasis ICT yang dapat dilakukan oleh pendidik sekolah dasar : 4
  • 5. 1. Penggunaan Jaringan Komputer untuk Pembelajaran (E-Learning) E-learning merupakan bentuk teknologi informasi yang diterapkan di bidang pendidikan dalam bentuk sekolah maya. Melalui e-learning belajar tidak lagi dibatasi oleh ruang dan waktu. Belajar dapat dilakukan kapan saja dan dimana saja. Belajar mandiri berbasis kreativitas siswa yang dilakukan melalui e-learning mendorong siswa untuk melakukan analisa dan sintesa pengetahuan, menggali, mengolah dan memanfaatkan informasi, menghasilkan tulisan, informasi dan pengetahuan sendiri. Siswa dirangsang untuk melakukan eksplorasi ilmu pengetahuan. Fasilitas yang dapat dimanfaatkan oleh siswa untuk belajar melalui e-learning diantaranya : e-book, e-library, interaksi dengan pakar, emaill, mailling list, News group, dan lain-lain. 2. Teknologi Informasi untuk Media Pembelajaran Penerapakan ICT dalam pembelajaran salah satunya adalah penggunaan media pembelajaran yang dapat meningkatkan kualitas kemampuan siswa. Untuk hasil yang optimal pembelajaran harus menyenangkan dan merangsang imajinasi serta kreativitas siswa. Penggunaan multi metoda dan multi media sangat membantu untuk meningkatkan hasil belajar. Teknologi informasi dengan teknologi audio visual mengahasilkan fitur-fitur baru yang dapat dimanfaatkan dalam pendidikan. Pembelajaran berbasis multi media (teknologi yang melibatkan teks, gambar, suara dan video) dapat menyajikan materi pelajaran yang lebih menarik, tidak monoton, dan memudahkan penyampaian. 2.3 Dampak penerapan pembelajaran berbasis ICT di sekolah dasar Penerapan ICT dalam pembelajaran di sekolah dasar memliki dampak yang besar terhadap perkembangan siswa. Seperti halnya tujuan utama dari pembelajaran berbasis ICT sebagai upaya untuk meningkatkan kualitas pendidikan, penerapan ICT juga memiliki kelebihan dan kelemahan sebagai dampak dari penggunaan ICT dalam proses pembelajaran. 5
  • 6. Adapun beberapa kelebihan penerapaan pembelajaran berbasis ICT di sekolah dasar yang merupakan dampak positif penerapaan pembelajaran berbasis ICT antara lain : • Menciptakan kondisi belajar yang menyenangkan dan mengasyikan (efek emosi) • Siswa akan menjadi lebih aktif dalam proses pembelajaran • Membekali kecakapan siswa untuk menggunakan teknologi tinggi • Mendorong lingkungan belajar konstruktivis • Mendorong lahirnya pribadi kreatif dan mandiri pada diri siswa • Meningkatkan kemampuan berpikir kritis siswa • Membantu siswa yang memiliki kecepatan belajar lamba Selain memliki kelebihan, penerapan ICT juga mempunyai beberapa kelemahan, yaitu diantaranya : • Penerapannya membutuhkan biaya yang relatif besar. • Rentan terhadap penyalahgunaan fungsi. • Guru dalam dalam penerapan ICT dituntut memiliki keahlian tinggi. • Sulit diterapkan di sekolah yang kurang maju yang pada umumnya terdapat di pedesaan. 2.4 Faktor-faktor yang mempengaruhi dalam pemanfaatan ICT di sekolah dasar Penerapan pembelajaran berbasis ICT merupakan kegiatan yang mencakup semua komponen sekolah, baik itu dari sekolah maupun dari diri individu setiap siswa. Tercapainya tujuan pembelajaran berbasis ICT ini memerlukan kerja sama antara semua komponen sekolah. Adapun beberapa faktor penting yang mempengaruhi pembelajaran berbasis ICT di sekolah dasar yaitu : 6
  • 7. • Kemampuan Sekolah Salah satu unsur yang menyebabkan ICT digunakan secara maksimal adalah dengan adanya fasilitas komputer yang memadai. Memang bila kita melihat sekolah-sekolah elit di kota besar, kita akan menemukan sekolah yang mempunyai sarana dan prasarana pendidikan yang lengkap, misalnya komputer. Tetapi untuk sekolah-sekolah di daerah pinggiran kota atau kepulauan, kita akan sulit menemukan sarana dan prasarana yang lengkap terutama komputer (tentunya yang layak dan memadai untuk sebuah proses pembelajaran). Selama ini pemerintah memang memberikan komputer kepada sebagian sekolah, tetapi untuk sekolah yang tidak kebagian harus berusaha sendiri untuk membeli komputer. Bagi sekolah elite, mungkin sangat mudah, tetapi bagi sekolah yang untuk merenovasi sekolahnya saja masih pontang-panting mencari dana apalagi untuk membeli komputer itu akan sangat memberatkan. Termasuk sekolah-sekolah swasta di daerah dan pinggiran termasuk di kepulauan yang masih tertatih-tatih untuk menghidupi dirinya. Sedangkan komputer merupakan sarana utama agar pemanfaatan ICT berjalan maksimal. • Kemampuan Sumber Daya Manusia (SDM) Kunci utama agar pemanfaatan ICT berjalan maksimal adalah guru. Untuk itu diperlukan guru yang profesional. Sedangkan dalam kenyataannya tidak semua guru lulusan program sarjana adalah tenaga pendidik yang profesional dalam menggunakan peralatan seperti komputer. Hal ini juga akan menjadi hambatan yang cukup serius mengingat yang menjadi kunci utamanya adalah guru dalam pemanfaatan ICT. Ketika guru-guru yang ada sudah tidak mampu, maka pemanfaatan ICT ini hanya akan menjadi wacana yang terus berkembang dan hanya mengambang tanpa ada perwujudan dalam kenyataan. 7
  • 8. • Lingkungan Sosial Perkembangan dan proses belajar seseorang tidak dapat terjadi tanpa kehadiran pengaruh lingkungan (masyarakat). Begitu juga dengan pemanfaatan ICT tidak akan maksimal tanpa didukung oleh lingkungan. Di lingkungan kota-kota besar, sangat mudah untuk mencari perangkat ICT sehingga pemanfaatan ICT akan maksimal. Termasuk ketika memberikan tugas yang harus mengakses internet, misalnya, akan lebih mudah dilakukan. Akan tetapi untuk kasus sekolah-sekolah yang ada di kepulauan, misalnya, yang listrik saja harus hidup di malam hari, tidak terjangkau provider sehingga internet tidak bisa diakses, maka pemanfaatan ICT akan kurang maksimal walaupun di sekolah itu mempunyai sarana komputer lengkap. Jadi sangat jelas bahwa lingkungan sebagai proses motivasi sosial yang memegang peranan dalam merangsang setiap individu untuk mencapai prestasi sosial sebagaimana proses-proses motivasi akademik akan mempengaruhi prestasi akademik. Bila lingkungan tidak mendukung, maka akan sangat sulit bagi siswa untuk mencapai kesuksesan. 8
  • 9. BAB 3 KESIMPULAN Pengenalan ICT di sekolah dasar sangat penting karena dengan adanya perkembangan zaman siswa dituntut untuk menjadi kreatif, inovatif dan mengetahui segala informasi yang dapat diterima melalui media pembelajaran yang berbasis ICT. Para pendidik sekolah dasar dituntut pula untuk mengetahui dan mengembangkan pembelajaran bagi siswa. Pengenalan ICT untuk tingkat sekolah dasar masih tergolong rendah. Pemanfaatan ICT sangat penting guna meningkatkan mutu pembelajaran dan pendidikan di sekolah dasar. Hal-hal yang perlu dilakukan dalam rangka pemanfaatan ICT ini adalah dengan menyediakan prasarana dan fasilitas TIK untuk murid dan guru yang memungkinkan mereka mengakses informasi, mendorong pemain kunci dalam sistem sekolah dalam menjalankan peran baru mereka. Pembelajaran berbasis ICT tidak selamanya selalu memiliki kelebihan tapi juga memiliki kekurangan dalam penerapannya. Beberapa faktor yang mempengaruhi dalam penerapan pembelajaran ICT di sekolah dasar ialah kemampuan sekolah, kemampuan sumber daya manusia dan lingkungan sosial. 9