SlideShare a Scribd company logo
1 of 13
Mengapa Indonesia masih menggunakan
tenaga asing padahal di Indonesia masih
banyak orang yang menganggur?
Anggota kelompok 3:
1. Elma Gusdanov (07)
2. Fahmi Annisa (08)
3. Redita Puspa Cahya P. (20)
4. Widi Ulifanida Pertiwi (32)
Pengertian
 Tenaga Kerja adalah setiap orang yang mampu
melakukan pekerjaan guna menghasilkan barang dan
jasa, baik untuk memenuhi kebutuhan sendiri maupun
masyarakat.
 Tenaga kerja asing adalah tiap orang bukan warga
negara Indonesia yang mampu melakukan pekerjaan,
baik di dalam maupun di luar hubungan kerja,guna
menghasilkan jasa atau barang untuk memenuhi
kebutuhan masyarakat.
Syarat Tenaga Kerja Asing Di Indonesia
Beberapa antara lain yang dijelaskan oleh Togar S.M.
Sijabat, S.H., M.H. dalam artikel Adakah Batas Usia Bagi
Tenaga Kerja Asing, sebagai berikut:
a. Memiliki pendidikan yang sesuai dengan syarat jabatan
yang akan diduduki oleh TKA;
b. Memiliki kompetensi yang dibuktikan dengan sertifikat
kompetensi atau pengalaman kerja sesuai dengan jabatan
yang akan diduduki TKA paling kurang 5 (lima) tahun;
c. Bersedia membuat pernyataan untuk mengalihkan
keahliannya kepada tenaga kerja Indonesia pendamping;
dan
d. Dapat berkomunikasi dalam bahasa Indonesia serta
persyaratan lain yang dibutuhkan.
 Masalah krusial yang dialami saat ini, apabila masuknya investasi
atau pinjaman dana dari luar negeri, untuk menunjang
pembangunan ekonomi nasional ; seringkali diikuti dengan
masuknya juga sejumlah tenaga kerja dari negara investor atau
kreditur tersebut. Meskipun tenaga kerja asing itu, umumnya
bekerja pada proyek proyek yang menggunakan dana investasi
atau kredit dari negara mereka.
 Contoh yang nyata untuk masalah ini ; untuk investor maupun
kreditur dari negara negara yang memang jumlah penduduknya
sangat besar, seperti Tiongkok. Sehingga terlihat korelasi antara
semakin besar dana yang dibawa oleh negara investor atau
kreditur kedalam negeri Indonesia, semakin besar jumlah tenaga
kerja yang dibawa oleh negara tersebut.
 Dalam konteks ini, sesungguhnya bisa dipahami bahwa
negara investor atau kreditur selalu berusaha
memperjuangkan kepentingan nasional negara mereka,
selain keuntungan ekonomis jangka menengah dan
panjang atas dana yang mereka tanamkan di Indonesia.
 Persoalan menjadi semakin kompleks kalau tenaga
kerja yang dibawa oleh negara investor atau kreditur
adalah tenaga kerja kasar atau non skill yang di
Indonesia sendiri sangat banyak.
 Persoalan tenaga kerja asing ini, memang tersebar di
seluruh Indonesia, terutama di daerah daerah dimana
terdapat proyek proyek yang menggunakan dana
pinjaman dari negara asal tenaga kerja asing tersebut.
 Masuknya tenaga kerja asing di Indonesia, khususnya
tenaga kerja kasar atau non skill, memang menjadi
persoalan tersendiri bagi tenaga kerja Indonesia ;
sebab menyebabkan semakin rendahnya daya serap
pasar tenaga kerja untuk tenaga kasar atau non skill
yang sesungguhnya jumlah tenaga kerja warga negara
Indonesia sendiri cukup besar tersedia.
 Masuknya tenaga kerja asing, khususnya tenaga kerja
non skill, seperti yang dibawa dari negara Tiongkok,
memang perlu dicarikan solusi dan regulasinya ,
sebab rakyat Indonesia sendiri, sebagai warga negara
Indonesia, masih banyak yang menganggur.
Ada 2 (dua) aspek yang menjadi dasar pertimbangan dalam
mempekerjakan Tenaga Kerja Asing (TKA) di Indonesia,
yaitu :
a. Aspek manfaat (prosperity) : mempekerjakan TKA harus
membawa manfaat terhadap peningkatan kualitas tenaga
kerja Indonesia melalui alih teknologi dan alih keahlian,
mendorong investasi dan perluasan lapangan usaha, serta
penyediaan kesempatan kerja bagi tenaga kerja Indonesia.
b. Aspek keamanan (security) : kebijakan penggunaan TKA
terkait kebijakan lalu lintas orang asing. Masuknya tenaga
kerja asing harus selektif dan dilaksanakan melalui
kebijakan satu pintu dengan tetap memperhatikan
kepentingan keamanan negara.
Alasan mengapa TKA harus disaring
 Mengacu data Izin Memperkerjakan Tenaga Kerja Asing (IMTA) yang,
posisi terbanyak berasal dari Tiongkok yaitu sekitar 15.341 orang .Dari
jumlah segitu, dijamin tidak sampai setengahnya bisa berbahasa
Indonesia. mengapa kita perlu menyaring TKA yang bekerja di Indonesia?
karena terkadang perusahaan mempekerjakan TKA yang kompetensinya
sebetulnya selevel dengan WNI. Meski pemerintah telah mengeluarkan
daftar jabatan yang dilarang untuk TKA dengan adanya Peraturan
Menteri Tenaga Kerja dan Transmigrasi No. 40 tahun 2012 (Permenaker
2012). Terkadang beberapa perusahaan malah menempatkan TKA
tersebut di posisi yang tidak sesuai dengan Rencana Penggunaan Tenaga
Kerja Asing (RPTKA) nya. Bisa dibayangkan bukan, jumlah WNI
berkualitas yang posisinya tergeser karena ada TKA?
 Upaya pemerintah dalam mengatasi ketenagakerjaan
1. Memperluas kesempatan kerja
Pemerintah bertanggung jawan untuk menciptakan
lapangan tenaga kerja baru sehingga dapat memperluas
kesempatan kerja bagi masyarakat.
2. Mempermudah proses rekrutmen tenaga kerja
Setiap tenaga kerja memiliki hak yang sama untuk
menentkan dan memilih pekerjaan. Penempatan tenaga
kerja dilaksanakan asas terbuka, bebas, objektif serta adil
dan setara tanpa destriminasi
3. Meningkatkan pengetahuan dan skill tenaga kerja
Dilakukan melalui usaha sebagai berikut:
1. Berikan pelatihan dalam pengembangan keahlian dan skill
kerja
2. Berikan latihan magang kerja sehingga mereka benar-benar
siap untuk terjun langsung ke kerja yang sebenarnya
3. Meningkatan kualitas pendidikan disegala bidang.
4. Membatasi penggunaan tenaga kerja asing
5. Menetapkan kebijakan pengupahan
Setiap pekerja berhgak mendapatkan upah yang layak
dalm memenuhi kebutuhan mereka. Maka pemerintah harus
menetapkan kebijakan pengupahan yang melindungi pekerja.
6. Menetapkan waktu kerja
Pemerintah menetapakn waktu kerja selama 7 jam perhari
selama 6 hari dalam satu pekan/ 8 jam perhari selama 5 hari
dalam satu pekan. Jika melebihi waktu yang ditetapkan maka
dihitung sebagai lembur
7. Meningkatkan perlindungan terhadap tenaga kerja
Tenaga kerja harus mendapatkan perlindungan sesuai
dengan kondisi masing-masing dari pekerja
Kesimpulan
 Tenaga kerja asing (TKA) adalah warga Negara asing
pemegang visa dengan maksud atau bertujuan untuk
bekerja di wilayah Indonesia. Tenaga kerja asing
haruslah sesuai dengan filosofi ketenagakerjaan di
Indonesia yaitu melindungi tenaga kerja
berkewarganegaraan Indonesia yang bekerja di
Indonesia sehingga jika ada kebutuhan yang khusus dan
membuttuhkan untuk memakai tenaga kerja asing,
harus dibuat persyaratan yang sangat ketat agar tenaga
kerja di Indonesia terhindar dari kompetensi yang tidak
sehat.
 Penempatan tenaga kerja asing dapat dilakukan setelah
pengajuan rencana penggunaan tenaga kerja asing
(RPTKA) disetujui oleh Kementerian Tenaga Kerja dan
Transmigrasi dengan mengeluarkan izin penggunaan
tenaga kerja asing. Untuk dapat bekerja di Indonesia,
tenaga kerja asing tersebut harus mempunyai izin
tinggal terbatas (KITAS) yang terlebih dahulu harus
mempunyai visa untuk bekerja di Indonesia atas nama
tenaga kerja asing yang bersangkutan untuk dikeluarkan
izinnya oleh Direktorat Jenderal Imigrasi Kementerian
Hukum dan HAM.
 Tenaga ahli yang didatangkan dari luar negeri oleh
perusahaan pemerintah atau swasta hendaknya benar-
benar tenaga ahli yang terampil sehingga dapat
membatu proses pembangunan ekonomi dan teknologi
di Indonesia. Untuk itu proses alih teknologinya kepada
TKI baik dalam jalur menajerial maupun profesionalnya
harus mendapat pengawasan yang ketat dengan
memberikan sertifikasi kepada tenaga ahli tersebut.
Saran
Dari kami menyarankan untuk perekrutan tenaga kerja
asing haruslah sangat spesifik, spesifik yang dimaksud
adalah jika pekerjaan tersebut bisa dilakukan oleh tenaga
ahli dalam negeri kenapa harus di kerjakan oleh orang
asing, dan jika tenaga kerja asing sangat dibutuhkan untuk
melakukan pekerjaan tersebut diharapkan bagi perusahaan
yang merekrut tenaga kerja asing tersebut menyediakan
wadah atau tempat untuk pelatihan terhadap tenaga kerja
ahli dalam negeri. Jadi kita tidak tergantung kepada
tenaga kerja ahli dari luar negeri.

More Related Content

What's hot

Ekonomi Ketenagakerjaan ppt
Ekonomi Ketenagakerjaan pptEkonomi Ketenagakerjaan ppt
Ekonomi Ketenagakerjaan pptAndrea Burhana
 
Aliran-Aliran Teori Organisasi
Aliran-Aliran Teori OrganisasiAliran-Aliran Teori Organisasi
Aliran-Aliran Teori OrganisasiSiti Sahati
 
PPt Pertumbuhan dan Pembangunan Ekonomi,Ranti Pusriana,oleh Alfidhah
PPt Pertumbuhan dan Pembangunan Ekonomi,Ranti Pusriana,oleh AlfidhahPPt Pertumbuhan dan Pembangunan Ekonomi,Ranti Pusriana,oleh Alfidhah
PPt Pertumbuhan dan Pembangunan Ekonomi,Ranti Pusriana,oleh AlfidhahRanti Pusriana
 
KETENAGAKERJAAN INDONESIA
KETENAGAKERJAAN INDONESIAKETENAGAKERJAAN INDONESIA
KETENAGAKERJAAN INDONESIA93220872
 
Bab 7 pemberantasan korupsi di berbagai negara
Bab 7 pemberantasan korupsi di berbagai negaraBab 7 pemberantasan korupsi di berbagai negara
Bab 7 pemberantasan korupsi di berbagai negaranatal kristiono
 
Persaingan dalam Pasar Bebas (Pengantar Bisnis)
Persaingan dalam Pasar Bebas (Pengantar Bisnis)Persaingan dalam Pasar Bebas (Pengantar Bisnis)
Persaingan dalam Pasar Bebas (Pengantar Bisnis)Ninnasi Muttaqiin
 
Hubungan industrial
Hubungan industrial Hubungan industrial
Hubungan industrial iv4nnavi
 
Hubungan Industrial dalam manajemen sumber daya manusia
Hubungan Industrial dalam manajemen sumber daya manusiaHubungan Industrial dalam manajemen sumber daya manusia
Hubungan Industrial dalam manajemen sumber daya manusiaMaxMedia
 
Ppt perdagangan internasional
Ppt perdagangan internasionalPpt perdagangan internasional
Ppt perdagangan internasionalvinarmv
 
syarat-syarat umum untuk perkembangan ekonomi
syarat-syarat umum untuk perkembangan ekonomisyarat-syarat umum untuk perkembangan ekonomi
syarat-syarat umum untuk perkembangan ekonomiyuniar putri
 
Manajemen global
Manajemen globalManajemen global
Manajemen globalZikra Ilham
 
Peran, Fungsi, dan Tugas Manajer
Peran, Fungsi, dan Tugas ManajerPeran, Fungsi, dan Tugas Manajer
Peran, Fungsi, dan Tugas ManajerElita Yuliana
 
Tugas 2. ppt sejarah perekonomian indonesia
Tugas 2. ppt sejarah perekonomian indonesiaTugas 2. ppt sejarah perekonomian indonesia
Tugas 2. ppt sejarah perekonomian indonesiasiti aisah
 

What's hot (20)

Ekonomi Ketenagakerjaan ppt
Ekonomi Ketenagakerjaan pptEkonomi Ketenagakerjaan ppt
Ekonomi Ketenagakerjaan ppt
 
Aliran-Aliran Teori Organisasi
Aliran-Aliran Teori OrganisasiAliran-Aliran Teori Organisasi
Aliran-Aliran Teori Organisasi
 
PPt Pertumbuhan dan Pembangunan Ekonomi,Ranti Pusriana,oleh Alfidhah
PPt Pertumbuhan dan Pembangunan Ekonomi,Ranti Pusriana,oleh AlfidhahPPt Pertumbuhan dan Pembangunan Ekonomi,Ranti Pusriana,oleh Alfidhah
PPt Pertumbuhan dan Pembangunan Ekonomi,Ranti Pusriana,oleh Alfidhah
 
Peramalan sdm
Peramalan sdmPeramalan sdm
Peramalan sdm
 
Analisis Lingkungan Eksternal SDM
Analisis Lingkungan Eksternal SDMAnalisis Lingkungan Eksternal SDM
Analisis Lingkungan Eksternal SDM
 
Ppt - Perencanaan Sumber Daya Manusia
Ppt - Perencanaan Sumber Daya ManusiaPpt - Perencanaan Sumber Daya Manusia
Ppt - Perencanaan Sumber Daya Manusia
 
KETENAGAKERJAAN INDONESIA
KETENAGAKERJAAN INDONESIAKETENAGAKERJAAN INDONESIA
KETENAGAKERJAAN INDONESIA
 
Bab 7 pemberantasan korupsi di berbagai negara
Bab 7 pemberantasan korupsi di berbagai negaraBab 7 pemberantasan korupsi di berbagai negara
Bab 7 pemberantasan korupsi di berbagai negara
 
Persaingan dalam Pasar Bebas (Pengantar Bisnis)
Persaingan dalam Pasar Bebas (Pengantar Bisnis)Persaingan dalam Pasar Bebas (Pengantar Bisnis)
Persaingan dalam Pasar Bebas (Pengantar Bisnis)
 
Hubungan industrial
Hubungan industrial Hubungan industrial
Hubungan industrial
 
Hubungan Industrial dalam manajemen sumber daya manusia
Hubungan Industrial dalam manajemen sumber daya manusiaHubungan Industrial dalam manajemen sumber daya manusia
Hubungan Industrial dalam manajemen sumber daya manusia
 
RPP Kd 3.2 ketenagakerjaan
RPP Kd 3.2  ketenagakerjaanRPP Kd 3.2  ketenagakerjaan
RPP Kd 3.2 ketenagakerjaan
 
Ppt perdagangan internasional
Ppt perdagangan internasionalPpt perdagangan internasional
Ppt perdagangan internasional
 
Pasar Persaingan Sempurna (Ekonomi Mikro)
Pasar Persaingan Sempurna (Ekonomi Mikro)Pasar Persaingan Sempurna (Ekonomi Mikro)
Pasar Persaingan Sempurna (Ekonomi Mikro)
 
syarat-syarat umum untuk perkembangan ekonomi
syarat-syarat umum untuk perkembangan ekonomisyarat-syarat umum untuk perkembangan ekonomi
syarat-syarat umum untuk perkembangan ekonomi
 
Inovasi sdm sebagai keunggulan kompetitif
Inovasi sdm sebagai keunggulan kompetitifInovasi sdm sebagai keunggulan kompetitif
Inovasi sdm sebagai keunggulan kompetitif
 
Pasar monopolistik
Pasar monopolistikPasar monopolistik
Pasar monopolistik
 
Manajemen global
Manajemen globalManajemen global
Manajemen global
 
Peran, Fungsi, dan Tugas Manajer
Peran, Fungsi, dan Tugas ManajerPeran, Fungsi, dan Tugas Manajer
Peran, Fungsi, dan Tugas Manajer
 
Tugas 2. ppt sejarah perekonomian indonesia
Tugas 2. ppt sejarah perekonomian indonesiaTugas 2. ppt sejarah perekonomian indonesia
Tugas 2. ppt sejarah perekonomian indonesia
 

Viewers also liked

Perijinan Tenaga Kerja Asing (Alur & Persyaratan)
Perijinan Tenaga Kerja Asing (Alur & Persyaratan)Perijinan Tenaga Kerja Asing (Alur & Persyaratan)
Perijinan Tenaga Kerja Asing (Alur & Persyaratan)Riskasoesilawati
 
MENGURUS DOKUMEN TKA (Tenaga Kerja Asing)
MENGURUS DOKUMEN TKA (Tenaga Kerja Asing)MENGURUS DOKUMEN TKA (Tenaga Kerja Asing)
MENGURUS DOKUMEN TKA (Tenaga Kerja Asing)Jeklindo
 
Formality Ijin Ijin Kerja Tkwnap
Formality Ijin Ijin Kerja TkwnapFormality Ijin Ijin Kerja Tkwnap
Formality Ijin Ijin Kerja TkwnapSigit Iskandar
 
Juklak padat-karya-produktif
Juklak padat-karya-produktifJuklak padat-karya-produktif
Juklak padat-karya-produktifKamal Ruzamal
 
Biro jasa urus RPTKA,IMTA,KITAS Untuk TKA
Biro jasa urus RPTKA,IMTA,KITAS Untuk TKABiro jasa urus RPTKA,IMTA,KITAS Untuk TKA
Biro jasa urus RPTKA,IMTA,KITAS Untuk TKABlessedOfGod
 
Pembatasan hubungan kerja tka di indonesia berdasarkan uuk
Pembatasan hubungan kerja tka di indonesia berdasarkan uukPembatasan hubungan kerja tka di indonesia berdasarkan uuk
Pembatasan hubungan kerja tka di indonesia berdasarkan uukFirza Rizqi Pambudi
 
Makalah PASAR TENAGA KERJA DIMANA TERJADI PROSES PERTEMUAN LOWONGAN KERJA DAN...
Makalah PASAR TENAGA KERJA DIMANA TERJADI PROSES PERTEMUAN LOWONGAN KERJA DAN...Makalah PASAR TENAGA KERJA DIMANA TERJADI PROSES PERTEMUAN LOWONGAN KERJA DAN...
Makalah PASAR TENAGA KERJA DIMANA TERJADI PROSES PERTEMUAN LOWONGAN KERJA DAN...CATUR FEBRI
 
Jasa mengurus Surat PT (Perseroan Terbatas) tlp(08121942042), (081288416332)
Jasa mengurus Surat PT (Perseroan Terbatas)  tlp(08121942042), (081288416332)Jasa mengurus Surat PT (Perseroan Terbatas)  tlp(08121942042), (081288416332)
Jasa mengurus Surat PT (Perseroan Terbatas) tlp(08121942042), (081288416332)konsultan33092820
 
Makalah tentang ketenagakerjaan
Makalah tentang ketenagakerjaanMakalah tentang ketenagakerjaan
Makalah tentang ketenagakerjaanEllys Panggabean
 
Uu no. 13 th 2003 ttg ketenagakerjaan
Uu no. 13 th 2003 ttg ketenagakerjaanUu no. 13 th 2003 ttg ketenagakerjaan
Uu no. 13 th 2003 ttg ketenagakerjaanKhairul Fadli
 
Rangkuman rpjmn
Rangkuman rpjmnRangkuman rpjmn
Rangkuman rpjmnPA Rianto
 
PEMBUATAN IZIN PMD, Proses cepat,mudah,ekspress dan sukses
PEMBUATAN IZIN PMD, Proses cepat,mudah,ekspress dan suksesPEMBUATAN IZIN PMD, Proses cepat,mudah,ekspress dan sukses
PEMBUATAN IZIN PMD, Proses cepat,mudah,ekspress dan suksesJeklindo_Persada
 
Permen No 8 tahun 2012 TTG Tata Cara penerapan SKKNI
Permen No 8 tahun 2012 TTG Tata Cara penerapan SKKNIPermen No 8 tahun 2012 TTG Tata Cara penerapan SKKNI
Permen No 8 tahun 2012 TTG Tata Cara penerapan SKKNIKacung Abdullah
 
UNDANG-UNDANG REPUBLIK INDONESIA NOMOR 13 TAHUN 2003 TENTANG KETENAGAKERJAAN
UNDANG-UNDANG REPUBLIK INDONESIA NOMOR 13 TAHUN 2003 TENTANG KETENAGAKERJAANUNDANG-UNDANG REPUBLIK INDONESIA NOMOR 13 TAHUN 2003 TENTANG KETENAGAKERJAAN
UNDANG-UNDANG REPUBLIK INDONESIA NOMOR 13 TAHUN 2003 TENTANG KETENAGAKERJAANRidwan Rezpectt
 

Viewers also liked (20)

Perijinan Tenaga Kerja Asing (Alur & Persyaratan)
Perijinan Tenaga Kerja Asing (Alur & Persyaratan)Perijinan Tenaga Kerja Asing (Alur & Persyaratan)
Perijinan Tenaga Kerja Asing (Alur & Persyaratan)
 
MENGURUS DOKUMEN TKA (Tenaga Kerja Asing)
MENGURUS DOKUMEN TKA (Tenaga Kerja Asing)MENGURUS DOKUMEN TKA (Tenaga Kerja Asing)
MENGURUS DOKUMEN TKA (Tenaga Kerja Asing)
 
Paparan Dirjen Binapenta Kemnakertrans
Paparan Dirjen Binapenta KemnakertransPaparan Dirjen Binapenta Kemnakertrans
Paparan Dirjen Binapenta Kemnakertrans
 
Formality Ijin Ijin Kerja Tkwnap
Formality Ijin Ijin Kerja TkwnapFormality Ijin Ijin Kerja Tkwnap
Formality Ijin Ijin Kerja Tkwnap
 
Juklak padat-karya-produktif
Juklak padat-karya-produktifJuklak padat-karya-produktif
Juklak padat-karya-produktif
 
Biro jasa urus RPTKA,IMTA,KITAS Untuk TKA
Biro jasa urus RPTKA,IMTA,KITAS Untuk TKABiro jasa urus RPTKA,IMTA,KITAS Untuk TKA
Biro jasa urus RPTKA,IMTA,KITAS Untuk TKA
 
Arah Kebijakan Ketenagakerjaan RPJMN 2015 - 2019
Arah Kebijakan Ketenagakerjaan RPJMN 2015 - 2019Arah Kebijakan Ketenagakerjaan RPJMN 2015 - 2019
Arah Kebijakan Ketenagakerjaan RPJMN 2015 - 2019
 
Pembatasan hubungan kerja tka di indonesia berdasarkan uuk
Pembatasan hubungan kerja tka di indonesia berdasarkan uukPembatasan hubungan kerja tka di indonesia berdasarkan uuk
Pembatasan hubungan kerja tka di indonesia berdasarkan uuk
 
Paparan Dirjen Binwasnaker
Paparan Dirjen BinwasnakerPaparan Dirjen Binwasnaker
Paparan Dirjen Binwasnaker
 
Makalah PASAR TENAGA KERJA DIMANA TERJADI PROSES PERTEMUAN LOWONGAN KERJA DAN...
Makalah PASAR TENAGA KERJA DIMANA TERJADI PROSES PERTEMUAN LOWONGAN KERJA DAN...Makalah PASAR TENAGA KERJA DIMANA TERJADI PROSES PERTEMUAN LOWONGAN KERJA DAN...
Makalah PASAR TENAGA KERJA DIMANA TERJADI PROSES PERTEMUAN LOWONGAN KERJA DAN...
 
Jasa mengurus Surat PT (Perseroan Terbatas) tlp(08121942042), (081288416332)
Jasa mengurus Surat PT (Perseroan Terbatas)  tlp(08121942042), (081288416332)Jasa mengurus Surat PT (Perseroan Terbatas)  tlp(08121942042), (081288416332)
Jasa mengurus Surat PT (Perseroan Terbatas) tlp(08121942042), (081288416332)
 
Makalah tentang ketenagakerjaan
Makalah tentang ketenagakerjaanMakalah tentang ketenagakerjaan
Makalah tentang ketenagakerjaan
 
Hukum Ketenagakerjaan
Hukum KetenagakerjaanHukum Ketenagakerjaan
Hukum Ketenagakerjaan
 
Uu no. 13 th 2003 ttg ketenagakerjaan
Uu no. 13 th 2003 ttg ketenagakerjaanUu no. 13 th 2003 ttg ketenagakerjaan
Uu no. 13 th 2003 ttg ketenagakerjaan
 
Rangkuman rpjmn
Rangkuman rpjmnRangkuman rpjmn
Rangkuman rpjmn
 
Paparan pp 50 2012
Paparan pp 50  2012Paparan pp 50  2012
Paparan pp 50 2012
 
PEMBUATAN IZIN PMD, Proses cepat,mudah,ekspress dan sukses
PEMBUATAN IZIN PMD, Proses cepat,mudah,ekspress dan suksesPEMBUATAN IZIN PMD, Proses cepat,mudah,ekspress dan sukses
PEMBUATAN IZIN PMD, Proses cepat,mudah,ekspress dan sukses
 
Lampiran perihal
Lampiran perihalLampiran perihal
Lampiran perihal
 
Permen No 8 tahun 2012 TTG Tata Cara penerapan SKKNI
Permen No 8 tahun 2012 TTG Tata Cara penerapan SKKNIPermen No 8 tahun 2012 TTG Tata Cara penerapan SKKNI
Permen No 8 tahun 2012 TTG Tata Cara penerapan SKKNI
 
UNDANG-UNDANG REPUBLIK INDONESIA NOMOR 13 TAHUN 2003 TENTANG KETENAGAKERJAAN
UNDANG-UNDANG REPUBLIK INDONESIA NOMOR 13 TAHUN 2003 TENTANG KETENAGAKERJAANUNDANG-UNDANG REPUBLIK INDONESIA NOMOR 13 TAHUN 2003 TENTANG KETENAGAKERJAAN
UNDANG-UNDANG REPUBLIK INDONESIA NOMOR 13 TAHUN 2003 TENTANG KETENAGAKERJAAN
 

Similar to Tenaga Kerja Asing di Indonesia

Makalah Daya Saing Tenaga Kerja Indonesia terhadap Tenaga Kerja Asing
Makalah Daya Saing Tenaga Kerja Indonesia terhadap Tenaga Kerja Asing Makalah Daya Saing Tenaga Kerja Indonesia terhadap Tenaga Kerja Asing
Makalah Daya Saing Tenaga Kerja Indonesia terhadap Tenaga Kerja Asing Thufailah Mujahidah
 
6. pengerahan dan penempatan tenaga kerja
6. pengerahan dan penempatan tenaga kerja6. pengerahan dan penempatan tenaga kerja
6. pengerahan dan penempatan tenaga kerjaGindha Wayka
 
Hubungan industrial kelompok 9
Hubungan industrial kelompok 9Hubungan industrial kelompok 9
Hubungan industrial kelompok 9Farah Abidah
 
KELOMPOK 1 ASPEK SOSIAL DAN KEPENDUDUKAN DALAM PERENCANAAN (1).pptx
KELOMPOK 1 ASPEK SOSIAL DAN KEPENDUDUKAN DALAM PERENCANAAN (1).pptxKELOMPOK 1 ASPEK SOSIAL DAN KEPENDUDUKAN DALAM PERENCANAAN (1).pptx
KELOMPOK 1 ASPEK SOSIAL DAN KEPENDUDUKAN DALAM PERENCANAAN (1).pptxTristantoAnto
 
Masalah Ketenagakerjaan Di Indonesia
Masalah Ketenagakerjaan Di IndonesiaMasalah Ketenagakerjaan Di Indonesia
Masalah Ketenagakerjaan Di IndonesiaLX Savage
 
Hukum Ketenagakerjaan.pdf
Hukum Ketenagakerjaan.pdfHukum Ketenagakerjaan.pdf
Hukum Ketenagakerjaan.pdfReynaldi Wahyu
 
Tugas Eko12,Puput Widyaningsih, rantih pusriana, Tenaga kerja,angkatan kerja,...
Tugas Eko12,Puput Widyaningsih, rantih pusriana, Tenaga kerja,angkatan kerja,...Tugas Eko12,Puput Widyaningsih, rantih pusriana, Tenaga kerja,angkatan kerja,...
Tugas Eko12,Puput Widyaningsih, rantih pusriana, Tenaga kerja,angkatan kerja,...puput widyaningsih
 
Tugas eko12, Tasya Tjahyaningsih, Rantih Pusriana, Tenaga kerja,angkatan kerj...
Tugas eko12, Tasya Tjahyaningsih, Rantih Pusriana, Tenaga kerja,angkatan kerj...Tugas eko12, Tasya Tjahyaningsih, Rantih Pusriana, Tenaga kerja,angkatan kerj...
Tugas eko12, Tasya Tjahyaningsih, Rantih Pusriana, Tenaga kerja,angkatan kerj...puput widyaningsih
 
11. hbl,maghfira arsyfa ganivy,hapzi ali,penanaman modal dalam negeri dan asi...
11. hbl,maghfira arsyfa ganivy,hapzi ali,penanaman modal dalam negeri dan asi...11. hbl,maghfira arsyfa ganivy,hapzi ali,penanaman modal dalam negeri dan asi...
11. hbl,maghfira arsyfa ganivy,hapzi ali,penanaman modal dalam negeri dan asi...Maghfira Arsyfa Ganivy
 
1076 article text-1760-1-10-20170508
1076 article text-1760-1-10-201705081076 article text-1760-1-10-20170508
1076 article text-1760-1-10-20170508Chan Barbieckyu
 
Musni Umar: Perlindungan dan Pemberdayaan Sosial Pekerja Migran Purna Penemp...
Musni Umar: Perlindungan dan Pemberdayaan Sosial Pekerja Migran  Purna Penemp...Musni Umar: Perlindungan dan Pemberdayaan Sosial Pekerja Migran  Purna Penemp...
Musni Umar: Perlindungan dan Pemberdayaan Sosial Pekerja Migran Purna Penemp...musniumar
 
Investasi sdm melalui program magang
Investasi sdm melalui program magangInvestasi sdm melalui program magang
Investasi sdm melalui program magangYuca Siahaan
 

Similar to Tenaga Kerja Asing di Indonesia (20)

Makalah Daya Saing Tenaga Kerja Indonesia terhadap Tenaga Kerja Asing
Makalah Daya Saing Tenaga Kerja Indonesia terhadap Tenaga Kerja Asing Makalah Daya Saing Tenaga Kerja Indonesia terhadap Tenaga Kerja Asing
Makalah Daya Saing Tenaga Kerja Indonesia terhadap Tenaga Kerja Asing
 
6. pengerahan dan penempatan tenaga kerja
6. pengerahan dan penempatan tenaga kerja6. pengerahan dan penempatan tenaga kerja
6. pengerahan dan penempatan tenaga kerja
 
Ketenagakerjaan
KetenagakerjaanKetenagakerjaan
Ketenagakerjaan
 
Hubungan industrial kelompok 9
Hubungan industrial kelompok 9Hubungan industrial kelompok 9
Hubungan industrial kelompok 9
 
KELOMPOK 1 ASPEK SOSIAL DAN KEPENDUDUKAN DALAM PERENCANAAN (1).pptx
KELOMPOK 1 ASPEK SOSIAL DAN KEPENDUDUKAN DALAM PERENCANAAN (1).pptxKELOMPOK 1 ASPEK SOSIAL DAN KEPENDUDUKAN DALAM PERENCANAAN (1).pptx
KELOMPOK 1 ASPEK SOSIAL DAN KEPENDUDUKAN DALAM PERENCANAAN (1).pptx
 
Masalah Ketenagakerjaan Di Indonesia
Masalah Ketenagakerjaan Di IndonesiaMasalah Ketenagakerjaan Di Indonesia
Masalah Ketenagakerjaan Di Indonesia
 
Materi ketenagakerjaan 1
Materi ketenagakerjaan 1Materi ketenagakerjaan 1
Materi ketenagakerjaan 1
 
Hukum Ketenagakerjaan.pdf
Hukum Ketenagakerjaan.pdfHukum Ketenagakerjaan.pdf
Hukum Ketenagakerjaan.pdf
 
Ekonomi Bab Ketenagakerjaan
Ekonomi Bab KetenagakerjaanEkonomi Bab Ketenagakerjaan
Ekonomi Bab Ketenagakerjaan
 
Tugas Eko12,Puput Widyaningsih, rantih pusriana, Tenaga kerja,angkatan kerja,...
Tugas Eko12,Puput Widyaningsih, rantih pusriana, Tenaga kerja,angkatan kerja,...Tugas Eko12,Puput Widyaningsih, rantih pusriana, Tenaga kerja,angkatan kerja,...
Tugas Eko12,Puput Widyaningsih, rantih pusriana, Tenaga kerja,angkatan kerja,...
 
Tugas eko12, Tasya Tjahyaningsih, Rantih Pusriana, Tenaga kerja,angkatan kerj...
Tugas eko12, Tasya Tjahyaningsih, Rantih Pusriana, Tenaga kerja,angkatan kerj...Tugas eko12, Tasya Tjahyaningsih, Rantih Pusriana, Tenaga kerja,angkatan kerj...
Tugas eko12, Tasya Tjahyaningsih, Rantih Pusriana, Tenaga kerja,angkatan kerj...
 
11. hbl,maghfira arsyfa ganivy,hapzi ali,penanaman modal dalam negeri dan asi...
11. hbl,maghfira arsyfa ganivy,hapzi ali,penanaman modal dalam negeri dan asi...11. hbl,maghfira arsyfa ganivy,hapzi ali,penanaman modal dalam negeri dan asi...
11. hbl,maghfira arsyfa ganivy,hapzi ali,penanaman modal dalam negeri dan asi...
 
Rpp ketenagakerjaan 1
Rpp ketenagakerjaan 1Rpp ketenagakerjaan 1
Rpp ketenagakerjaan 1
 
1076 article text-1760-1-10-20170508
1076 article text-1760-1-10-201705081076 article text-1760-1-10-20170508
1076 article text-1760-1-10-20170508
 
Union migrant
Union migrantUnion migrant
Union migrant
 
Musni Umar: Perlindungan dan Pemberdayaan Sosial Pekerja Migran Purna Penemp...
Musni Umar: Perlindungan dan Pemberdayaan Sosial Pekerja Migran  Purna Penemp...Musni Umar: Perlindungan dan Pemberdayaan Sosial Pekerja Migran  Purna Penemp...
Musni Umar: Perlindungan dan Pemberdayaan Sosial Pekerja Migran Purna Penemp...
 
Investasi sdm melalui program magang
Investasi sdm melalui program magangInvestasi sdm melalui program magang
Investasi sdm melalui program magang
 
Materi debbat
Materi debbatMateri debbat
Materi debbat
 
Materi debbat
Materi debbatMateri debbat
Materi debbat
 
Materi debbat
Materi debbatMateri debbat
Materi debbat
 

Recently uploaded

PPT KELOMPOK 4 ORGANISASI DARI KOPERASI.pptx
PPT KELOMPOK 4 ORGANISASI DARI KOPERASI.pptxPPT KELOMPOK 4 ORGANISASI DARI KOPERASI.pptx
PPT KELOMPOK 4 ORGANISASI DARI KOPERASI.pptxZefanya9
 
MENYELESAIKAN PENGUJIAN DALAM SIKLUS PEROLEHAN DAN PEMBAYARAN KAS VERIFIKASI ...
MENYELESAIKAN PENGUJIAN DALAM SIKLUS PEROLEHAN DAN PEMBAYARAN KAS VERIFIKASI ...MENYELESAIKAN PENGUJIAN DALAM SIKLUS PEROLEHAN DAN PEMBAYARAN KAS VERIFIKASI ...
MENYELESAIKAN PENGUJIAN DALAM SIKLUS PEROLEHAN DAN PEMBAYARAN KAS VERIFIKASI ...OknaRyana1
 
PERAN KARYAWAN DALAM PENGEMBANGAN KARIR.pptx
PERAN KARYAWAN DALAM PENGEMBANGAN KARIR.pptxPERAN KARYAWAN DALAM PENGEMBANGAN KARIR.pptx
PERAN KARYAWAN DALAM PENGEMBANGAN KARIR.pptxHakamNiazi
 
Introduction fixed asset (Aset Tetap).ppt
Introduction fixed asset (Aset Tetap).pptIntroduction fixed asset (Aset Tetap).ppt
Introduction fixed asset (Aset Tetap).ppttami83
 
WAWASAN NUSANTARA SEBAGAI GEOPOLITIK INDONESIA.pptx
WAWASAN NUSANTARA SEBAGAI GEOPOLITIK INDONESIA.pptxWAWASAN NUSANTARA SEBAGAI GEOPOLITIK INDONESIA.pptx
WAWASAN NUSANTARA SEBAGAI GEOPOLITIK INDONESIA.pptxMunawwarahDjalil
 
Presentasi Tentang Asuransi Pada Lembaga Keuangan
Presentasi Tentang Asuransi Pada Lembaga KeuanganPresentasi Tentang Asuransi Pada Lembaga Keuangan
Presentasi Tentang Asuransi Pada Lembaga Keuanganzulfikar425966
 
Perhitungan Bunga dan Nilai Uang (mankeu).ppt
Perhitungan Bunga dan Nilai Uang (mankeu).pptPerhitungan Bunga dan Nilai Uang (mankeu).ppt
Perhitungan Bunga dan Nilai Uang (mankeu).pptSalsabillaPutriAyu
 
ANALISIS SENSITIVITAS SIMPLEKS BESERTA PERUBAHAN KONTRIBUSI.pptx
ANALISIS SENSITIVITAS SIMPLEKS BESERTA PERUBAHAN KONTRIBUSI.pptxANALISIS SENSITIVITAS SIMPLEKS BESERTA PERUBAHAN KONTRIBUSI.pptx
ANALISIS SENSITIVITAS SIMPLEKS BESERTA PERUBAHAN KONTRIBUSI.pptxUNIVERSITAS MUHAMMADIYAH BERAU
 
Modal Kerja manajemen keuangan modal kerja.ppt
Modal Kerja manajemen keuangan modal kerja.pptModal Kerja manajemen keuangan modal kerja.ppt
Modal Kerja manajemen keuangan modal kerja.pptFrida Adnantara
 
Ekonomi Makro Pertemuan 4 - Tingkat pengangguran: Jumlah orang yang menganggu...
Ekonomi Makro Pertemuan 4 - Tingkat pengangguran: Jumlah orang yang menganggu...Ekonomi Makro Pertemuan 4 - Tingkat pengangguran: Jumlah orang yang menganggu...
Ekonomi Makro Pertemuan 4 - Tingkat pengangguran: Jumlah orang yang menganggu...ChairaniManasye1
 
KELOMPOK 17-PEREKONOMIAN INDO moneter dan fiskal
KELOMPOK 17-PEREKONOMIAN INDO moneter dan fiskalKELOMPOK 17-PEREKONOMIAN INDO moneter dan fiskal
KELOMPOK 17-PEREKONOMIAN INDO moneter dan fiskalAthoillahEconomi
 
Materi Mata Kuliah Pengantar Ekonomi Makro I
Materi Mata Kuliah Pengantar Ekonomi Makro IMateri Mata Kuliah Pengantar Ekonomi Makro I
Materi Mata Kuliah Pengantar Ekonomi Makro IIkaAliciaSasanti
 
Ekonomi Teknik dan perencanaan kegiatan usaha
Ekonomi Teknik dan perencanaan kegiatan usahaEkonomi Teknik dan perencanaan kegiatan usaha
Ekonomi Teknik dan perencanaan kegiatan usahaWahyuKamilatulFauzia
 
KEPEMIMPINAN DALAM MENJALANKAN USAHA/BISNIS
KEPEMIMPINAN DALAM MENJALANKAN USAHA/BISNISKEPEMIMPINAN DALAM MENJALANKAN USAHA/BISNIS
KEPEMIMPINAN DALAM MENJALANKAN USAHA/BISNISHakamNiazi
 
Cryptocurrency dalam Perspektif Ekonomi Syariah.pptx
Cryptocurrency dalam Perspektif Ekonomi Syariah.pptxCryptocurrency dalam Perspektif Ekonomi Syariah.pptx
Cryptocurrency dalam Perspektif Ekonomi Syariah.pptxumusilmi2019
 
Ukuran Letak Data kuartil dan beberapa pembagian lainnya
Ukuran Letak Data  kuartil  dan  beberapa pembagian  lainnyaUkuran Letak Data  kuartil  dan  beberapa pembagian  lainnya
Ukuran Letak Data kuartil dan beberapa pembagian lainnyaIndhasari3
 
PSAK-10-Pengaruh-Perubahan-Valuta-Asing-IAS-21-23032015.pptx
PSAK-10-Pengaruh-Perubahan-Valuta-Asing-IAS-21-23032015.pptxPSAK-10-Pengaruh-Perubahan-Valuta-Asing-IAS-21-23032015.pptx
PSAK-10-Pengaruh-Perubahan-Valuta-Asing-IAS-21-23032015.pptxRito Doank
 
DAMPAK MASIF KORUPSI yang kian merajalela
DAMPAK MASIF KORUPSI yang kian merajalelaDAMPAK MASIF KORUPSI yang kian merajalela
DAMPAK MASIF KORUPSI yang kian merajalelaarmanamo012
 
uang dan lembaga keuangan uang dan lembaga keuangan
uang dan lembaga keuangan uang dan lembaga keuanganuang dan lembaga keuangan uang dan lembaga keuangan
uang dan lembaga keuangan uang dan lembaga keuanganlangkahgontay88
 
Presentasi Leasing Pada Lembaga Keuangan Non Bank
Presentasi Leasing Pada Lembaga Keuangan Non BankPresentasi Leasing Pada Lembaga Keuangan Non Bank
Presentasi Leasing Pada Lembaga Keuangan Non Bankzulfikar425966
 

Recently uploaded (20)

PPT KELOMPOK 4 ORGANISASI DARI KOPERASI.pptx
PPT KELOMPOK 4 ORGANISASI DARI KOPERASI.pptxPPT KELOMPOK 4 ORGANISASI DARI KOPERASI.pptx
PPT KELOMPOK 4 ORGANISASI DARI KOPERASI.pptx
 
MENYELESAIKAN PENGUJIAN DALAM SIKLUS PEROLEHAN DAN PEMBAYARAN KAS VERIFIKASI ...
MENYELESAIKAN PENGUJIAN DALAM SIKLUS PEROLEHAN DAN PEMBAYARAN KAS VERIFIKASI ...MENYELESAIKAN PENGUJIAN DALAM SIKLUS PEROLEHAN DAN PEMBAYARAN KAS VERIFIKASI ...
MENYELESAIKAN PENGUJIAN DALAM SIKLUS PEROLEHAN DAN PEMBAYARAN KAS VERIFIKASI ...
 
PERAN KARYAWAN DALAM PENGEMBANGAN KARIR.pptx
PERAN KARYAWAN DALAM PENGEMBANGAN KARIR.pptxPERAN KARYAWAN DALAM PENGEMBANGAN KARIR.pptx
PERAN KARYAWAN DALAM PENGEMBANGAN KARIR.pptx
 
Introduction fixed asset (Aset Tetap).ppt
Introduction fixed asset (Aset Tetap).pptIntroduction fixed asset (Aset Tetap).ppt
Introduction fixed asset (Aset Tetap).ppt
 
WAWASAN NUSANTARA SEBAGAI GEOPOLITIK INDONESIA.pptx
WAWASAN NUSANTARA SEBAGAI GEOPOLITIK INDONESIA.pptxWAWASAN NUSANTARA SEBAGAI GEOPOLITIK INDONESIA.pptx
WAWASAN NUSANTARA SEBAGAI GEOPOLITIK INDONESIA.pptx
 
Presentasi Tentang Asuransi Pada Lembaga Keuangan
Presentasi Tentang Asuransi Pada Lembaga KeuanganPresentasi Tentang Asuransi Pada Lembaga Keuangan
Presentasi Tentang Asuransi Pada Lembaga Keuangan
 
Perhitungan Bunga dan Nilai Uang (mankeu).ppt
Perhitungan Bunga dan Nilai Uang (mankeu).pptPerhitungan Bunga dan Nilai Uang (mankeu).ppt
Perhitungan Bunga dan Nilai Uang (mankeu).ppt
 
ANALISIS SENSITIVITAS SIMPLEKS BESERTA PERUBAHAN KONTRIBUSI.pptx
ANALISIS SENSITIVITAS SIMPLEKS BESERTA PERUBAHAN KONTRIBUSI.pptxANALISIS SENSITIVITAS SIMPLEKS BESERTA PERUBAHAN KONTRIBUSI.pptx
ANALISIS SENSITIVITAS SIMPLEKS BESERTA PERUBAHAN KONTRIBUSI.pptx
 
Modal Kerja manajemen keuangan modal kerja.ppt
Modal Kerja manajemen keuangan modal kerja.pptModal Kerja manajemen keuangan modal kerja.ppt
Modal Kerja manajemen keuangan modal kerja.ppt
 
Ekonomi Makro Pertemuan 4 - Tingkat pengangguran: Jumlah orang yang menganggu...
Ekonomi Makro Pertemuan 4 - Tingkat pengangguran: Jumlah orang yang menganggu...Ekonomi Makro Pertemuan 4 - Tingkat pengangguran: Jumlah orang yang menganggu...
Ekonomi Makro Pertemuan 4 - Tingkat pengangguran: Jumlah orang yang menganggu...
 
KELOMPOK 17-PEREKONOMIAN INDO moneter dan fiskal
KELOMPOK 17-PEREKONOMIAN INDO moneter dan fiskalKELOMPOK 17-PEREKONOMIAN INDO moneter dan fiskal
KELOMPOK 17-PEREKONOMIAN INDO moneter dan fiskal
 
Materi Mata Kuliah Pengantar Ekonomi Makro I
Materi Mata Kuliah Pengantar Ekonomi Makro IMateri Mata Kuliah Pengantar Ekonomi Makro I
Materi Mata Kuliah Pengantar Ekonomi Makro I
 
Ekonomi Teknik dan perencanaan kegiatan usaha
Ekonomi Teknik dan perencanaan kegiatan usahaEkonomi Teknik dan perencanaan kegiatan usaha
Ekonomi Teknik dan perencanaan kegiatan usaha
 
KEPEMIMPINAN DALAM MENJALANKAN USAHA/BISNIS
KEPEMIMPINAN DALAM MENJALANKAN USAHA/BISNISKEPEMIMPINAN DALAM MENJALANKAN USAHA/BISNIS
KEPEMIMPINAN DALAM MENJALANKAN USAHA/BISNIS
 
Cryptocurrency dalam Perspektif Ekonomi Syariah.pptx
Cryptocurrency dalam Perspektif Ekonomi Syariah.pptxCryptocurrency dalam Perspektif Ekonomi Syariah.pptx
Cryptocurrency dalam Perspektif Ekonomi Syariah.pptx
 
Ukuran Letak Data kuartil dan beberapa pembagian lainnya
Ukuran Letak Data  kuartil  dan  beberapa pembagian  lainnyaUkuran Letak Data  kuartil  dan  beberapa pembagian  lainnya
Ukuran Letak Data kuartil dan beberapa pembagian lainnya
 
PSAK-10-Pengaruh-Perubahan-Valuta-Asing-IAS-21-23032015.pptx
PSAK-10-Pengaruh-Perubahan-Valuta-Asing-IAS-21-23032015.pptxPSAK-10-Pengaruh-Perubahan-Valuta-Asing-IAS-21-23032015.pptx
PSAK-10-Pengaruh-Perubahan-Valuta-Asing-IAS-21-23032015.pptx
 
DAMPAK MASIF KORUPSI yang kian merajalela
DAMPAK MASIF KORUPSI yang kian merajalelaDAMPAK MASIF KORUPSI yang kian merajalela
DAMPAK MASIF KORUPSI yang kian merajalela
 
uang dan lembaga keuangan uang dan lembaga keuangan
uang dan lembaga keuangan uang dan lembaga keuanganuang dan lembaga keuangan uang dan lembaga keuangan
uang dan lembaga keuangan uang dan lembaga keuangan
 
Presentasi Leasing Pada Lembaga Keuangan Non Bank
Presentasi Leasing Pada Lembaga Keuangan Non BankPresentasi Leasing Pada Lembaga Keuangan Non Bank
Presentasi Leasing Pada Lembaga Keuangan Non Bank
 

Tenaga Kerja Asing di Indonesia

  • 1. Mengapa Indonesia masih menggunakan tenaga asing padahal di Indonesia masih banyak orang yang menganggur? Anggota kelompok 3: 1. Elma Gusdanov (07) 2. Fahmi Annisa (08) 3. Redita Puspa Cahya P. (20) 4. Widi Ulifanida Pertiwi (32)
  • 2. Pengertian  Tenaga Kerja adalah setiap orang yang mampu melakukan pekerjaan guna menghasilkan barang dan jasa, baik untuk memenuhi kebutuhan sendiri maupun masyarakat.  Tenaga kerja asing adalah tiap orang bukan warga negara Indonesia yang mampu melakukan pekerjaan, baik di dalam maupun di luar hubungan kerja,guna menghasilkan jasa atau barang untuk memenuhi kebutuhan masyarakat.
  • 3. Syarat Tenaga Kerja Asing Di Indonesia Beberapa antara lain yang dijelaskan oleh Togar S.M. Sijabat, S.H., M.H. dalam artikel Adakah Batas Usia Bagi Tenaga Kerja Asing, sebagai berikut: a. Memiliki pendidikan yang sesuai dengan syarat jabatan yang akan diduduki oleh TKA; b. Memiliki kompetensi yang dibuktikan dengan sertifikat kompetensi atau pengalaman kerja sesuai dengan jabatan yang akan diduduki TKA paling kurang 5 (lima) tahun; c. Bersedia membuat pernyataan untuk mengalihkan keahliannya kepada tenaga kerja Indonesia pendamping; dan d. Dapat berkomunikasi dalam bahasa Indonesia serta persyaratan lain yang dibutuhkan.
  • 4.  Masalah krusial yang dialami saat ini, apabila masuknya investasi atau pinjaman dana dari luar negeri, untuk menunjang pembangunan ekonomi nasional ; seringkali diikuti dengan masuknya juga sejumlah tenaga kerja dari negara investor atau kreditur tersebut. Meskipun tenaga kerja asing itu, umumnya bekerja pada proyek proyek yang menggunakan dana investasi atau kredit dari negara mereka.  Contoh yang nyata untuk masalah ini ; untuk investor maupun kreditur dari negara negara yang memang jumlah penduduknya sangat besar, seperti Tiongkok. Sehingga terlihat korelasi antara semakin besar dana yang dibawa oleh negara investor atau kreditur kedalam negeri Indonesia, semakin besar jumlah tenaga kerja yang dibawa oleh negara tersebut.
  • 5.  Dalam konteks ini, sesungguhnya bisa dipahami bahwa negara investor atau kreditur selalu berusaha memperjuangkan kepentingan nasional negara mereka, selain keuntungan ekonomis jangka menengah dan panjang atas dana yang mereka tanamkan di Indonesia.  Persoalan menjadi semakin kompleks kalau tenaga kerja yang dibawa oleh negara investor atau kreditur adalah tenaga kerja kasar atau non skill yang di Indonesia sendiri sangat banyak.  Persoalan tenaga kerja asing ini, memang tersebar di seluruh Indonesia, terutama di daerah daerah dimana terdapat proyek proyek yang menggunakan dana pinjaman dari negara asal tenaga kerja asing tersebut.
  • 6.  Masuknya tenaga kerja asing di Indonesia, khususnya tenaga kerja kasar atau non skill, memang menjadi persoalan tersendiri bagi tenaga kerja Indonesia ; sebab menyebabkan semakin rendahnya daya serap pasar tenaga kerja untuk tenaga kasar atau non skill yang sesungguhnya jumlah tenaga kerja warga negara Indonesia sendiri cukup besar tersedia.  Masuknya tenaga kerja asing, khususnya tenaga kerja non skill, seperti yang dibawa dari negara Tiongkok, memang perlu dicarikan solusi dan regulasinya , sebab rakyat Indonesia sendiri, sebagai warga negara Indonesia, masih banyak yang menganggur.
  • 7. Ada 2 (dua) aspek yang menjadi dasar pertimbangan dalam mempekerjakan Tenaga Kerja Asing (TKA) di Indonesia, yaitu : a. Aspek manfaat (prosperity) : mempekerjakan TKA harus membawa manfaat terhadap peningkatan kualitas tenaga kerja Indonesia melalui alih teknologi dan alih keahlian, mendorong investasi dan perluasan lapangan usaha, serta penyediaan kesempatan kerja bagi tenaga kerja Indonesia. b. Aspek keamanan (security) : kebijakan penggunaan TKA terkait kebijakan lalu lintas orang asing. Masuknya tenaga kerja asing harus selektif dan dilaksanakan melalui kebijakan satu pintu dengan tetap memperhatikan kepentingan keamanan negara.
  • 8. Alasan mengapa TKA harus disaring  Mengacu data Izin Memperkerjakan Tenaga Kerja Asing (IMTA) yang, posisi terbanyak berasal dari Tiongkok yaitu sekitar 15.341 orang .Dari jumlah segitu, dijamin tidak sampai setengahnya bisa berbahasa Indonesia. mengapa kita perlu menyaring TKA yang bekerja di Indonesia? karena terkadang perusahaan mempekerjakan TKA yang kompetensinya sebetulnya selevel dengan WNI. Meski pemerintah telah mengeluarkan daftar jabatan yang dilarang untuk TKA dengan adanya Peraturan Menteri Tenaga Kerja dan Transmigrasi No. 40 tahun 2012 (Permenaker 2012). Terkadang beberapa perusahaan malah menempatkan TKA tersebut di posisi yang tidak sesuai dengan Rencana Penggunaan Tenaga Kerja Asing (RPTKA) nya. Bisa dibayangkan bukan, jumlah WNI berkualitas yang posisinya tergeser karena ada TKA?
  • 9.  Upaya pemerintah dalam mengatasi ketenagakerjaan 1. Memperluas kesempatan kerja Pemerintah bertanggung jawan untuk menciptakan lapangan tenaga kerja baru sehingga dapat memperluas kesempatan kerja bagi masyarakat. 2. Mempermudah proses rekrutmen tenaga kerja Setiap tenaga kerja memiliki hak yang sama untuk menentkan dan memilih pekerjaan. Penempatan tenaga kerja dilaksanakan asas terbuka, bebas, objektif serta adil dan setara tanpa destriminasi 3. Meningkatkan pengetahuan dan skill tenaga kerja
  • 10. Dilakukan melalui usaha sebagai berikut: 1. Berikan pelatihan dalam pengembangan keahlian dan skill kerja 2. Berikan latihan magang kerja sehingga mereka benar-benar siap untuk terjun langsung ke kerja yang sebenarnya 3. Meningkatan kualitas pendidikan disegala bidang. 4. Membatasi penggunaan tenaga kerja asing 5. Menetapkan kebijakan pengupahan Setiap pekerja berhgak mendapatkan upah yang layak dalm memenuhi kebutuhan mereka. Maka pemerintah harus menetapkan kebijakan pengupahan yang melindungi pekerja. 6. Menetapkan waktu kerja Pemerintah menetapakn waktu kerja selama 7 jam perhari selama 6 hari dalam satu pekan/ 8 jam perhari selama 5 hari dalam satu pekan. Jika melebihi waktu yang ditetapkan maka dihitung sebagai lembur 7. Meningkatkan perlindungan terhadap tenaga kerja Tenaga kerja harus mendapatkan perlindungan sesuai dengan kondisi masing-masing dari pekerja
  • 11. Kesimpulan  Tenaga kerja asing (TKA) adalah warga Negara asing pemegang visa dengan maksud atau bertujuan untuk bekerja di wilayah Indonesia. Tenaga kerja asing haruslah sesuai dengan filosofi ketenagakerjaan di Indonesia yaitu melindungi tenaga kerja berkewarganegaraan Indonesia yang bekerja di Indonesia sehingga jika ada kebutuhan yang khusus dan membuttuhkan untuk memakai tenaga kerja asing, harus dibuat persyaratan yang sangat ketat agar tenaga kerja di Indonesia terhindar dari kompetensi yang tidak sehat.
  • 12.  Penempatan tenaga kerja asing dapat dilakukan setelah pengajuan rencana penggunaan tenaga kerja asing (RPTKA) disetujui oleh Kementerian Tenaga Kerja dan Transmigrasi dengan mengeluarkan izin penggunaan tenaga kerja asing. Untuk dapat bekerja di Indonesia, tenaga kerja asing tersebut harus mempunyai izin tinggal terbatas (KITAS) yang terlebih dahulu harus mempunyai visa untuk bekerja di Indonesia atas nama tenaga kerja asing yang bersangkutan untuk dikeluarkan izinnya oleh Direktorat Jenderal Imigrasi Kementerian Hukum dan HAM.  Tenaga ahli yang didatangkan dari luar negeri oleh perusahaan pemerintah atau swasta hendaknya benar- benar tenaga ahli yang terampil sehingga dapat membatu proses pembangunan ekonomi dan teknologi di Indonesia. Untuk itu proses alih teknologinya kepada TKI baik dalam jalur menajerial maupun profesionalnya harus mendapat pengawasan yang ketat dengan memberikan sertifikasi kepada tenaga ahli tersebut.
  • 13. Saran Dari kami menyarankan untuk perekrutan tenaga kerja asing haruslah sangat spesifik, spesifik yang dimaksud adalah jika pekerjaan tersebut bisa dilakukan oleh tenaga ahli dalam negeri kenapa harus di kerjakan oleh orang asing, dan jika tenaga kerja asing sangat dibutuhkan untuk melakukan pekerjaan tersebut diharapkan bagi perusahaan yang merekrut tenaga kerja asing tersebut menyediakan wadah atau tempat untuk pelatihan terhadap tenaga kerja ahli dalam negeri. Jadi kita tidak tergantung kepada tenaga kerja ahli dari luar negeri.