Contoh soal surat kuasa

MELENGKAPI SURAT KUASA
1.

Bacalah dengan cermat penggalan surat kuasa berikut!
SURAT KUASA
Yang bertanda tangan di bawah ini kami semua ahli waris dari almarhum /
almarhumah Murmorejo,
1. Ny. Murmorejo
2. Giyono Supatmo
3. Ny. Surini
4. Ny. Sarjilah
Dengan ini memberi kuasa sepenuhnya kepada ahli waris nomor 1 (satu)
bernama Ny. Murmorejo untuk mohon Surat Keterangan Pemilikan Tanah
(SKPT) di kantor Pertahanan Kabupaten Daerah Tingkat II Bantul untuk tanah
warisan dari almarhum / almarhumah Murmorejo yang tersebut dalam Leter C
No. 85 Kelurahan Lama/Kring Desa Bangunharjo.
Selanjutnya SKPT tersebut akan kami gunakan untuk pembagian waris di kantor
PPAT.
[...]
Kalimat yang tepat untuk melengkapi surat kuasa tersebut adalah ...
A. Surat Kuasa ini kami buat dengan sesungguhnya untuk dapat digunakan
seperlunya bagi yang bersangkutan.
B. Surat Kuasa ini kami buat agar dapat dipelajari dengan seksama oleh pihak
yang bersangkutan.
C. Atas perhatian Bapak/Ibu terhadap surat kuasa ini, kami mengucapkan
banyak terima kasih.
D. Surat Kuasa ini dibuat rangkap dua untuk masing-masing pihak dengan
kekuatan hukum yang sama.
E. Surat Kuasa ini dibuat oleh sejumlah pihak untuk pegangan masing-masing
bagi yang terlibat.
2.

Bacalah dengan cermat penggalan surat kuasa berikut!
memberikan kuasa kepada:
nama
: Yuniar Puspita
no. KTP
: 57.163.30.032
alamat
: Jalan Garuda Gg. Remaja III No. 17, Jakarta Utara
untuk mengambil uang sebesar Rp45.000.000,00 (empat puluh lima juta rupiah)
dari Ibu Diana Indahyani yang bertempat tinggal di Jalan Pekalipan Gg. Tajung
No. 163, Jakarta Utara sebagai pelunasan pembelian tanah. Kekurangan
pembayaran harus dilunasi selama satu minggu. [...] maka surat kuasa ini
dinyatakan tidak berlaku lagi.
Kalimat yang tepat untuk melengkapi surat kuasa yang dirumpangkan tersebut
adalah ...
A. Jika pelunasan pembelian tanah tersebut sebelum jatuh tempo
B. Jika sampai tanggal yang ditentukan uang tersebut tidak tersedia
C. Jika batas waktu pelunasan pembayaran harga tanah sudah habis masanya
D. Jika yang diberi kuasa tidak dapat menunjukkan bukti pembelian tanah
E. Jika sampai satu minggu kemudian yang diberi kuasa tidak mengambil uang

3.

Bacalah dengan cermat penggalan surat kuasa berikut!
SURAT KUASA
Yang bertanda tangan di bawah ini,
nama
: L. Donatha Luih S.
no. rekening : 2460451158
cabang
: Mataram
alamat
: Jalan Pentai Senggigi No. 3, Mataram
Dengan ini saya memberi kuasa kepada:
nama
: M. Nuril Ardhi
no. KTP
: 011065/648715/1000
alamat
: Jalan Lingkar Blok N/11, Mataram
[...]
Kalimat yang tepat untuk melengkapi bagian rumpang pada surat kuasa di atas
adalah ...
A. untuk mengambilkan uang sejumlah yang dihendaki penerima kuasa ini
B. untuk menabungkan uang sebesar Rp5.000.000,00 (lima juta rupiah)
C. untuk mengambilkan tabungan atas nama seperti tersebut di atas
D. untuk mengambilkan uang sebesar Rp5.000.000,00 (lima juta rupiah)
E. untuk mendebit rekening sejumlah yang diminta oleh pihak ketiga

4.

Bacalah dengan cermat penggalan surat kuasa berikut!
memberikan kuasa kepada pihak II:
nama
: Raissa Nugrhita Putri
no. KTP
: 5562.0914.5676
alamat
: Jalan Gergaji Peteran No. 92 Semarang
untuk mengambilkan honorarium dua artikel yang dimuat Harian Saudara
tertanggal 1 dan 8 Februari 2010 [...] Jika sampai batas waktu yang telah
ditentukan ternyata belum dibayarkan, surat kuasa ini dinyatakan tidak berlaku.
Kalimat yang tepat untuk melengkapi surat kuasa yang rumpang di atas adalah ...
A. Waktu pengambilan honorarium tidak dibatasi.
B. Honor tersebut untuk artikel yang diharap bisa dimuat.
C. Batas waktu pengambilan honorarium 25 Februari 2010.
D. Bagian bendahara harus menelpon pemberi kuasa.
E. Pembayaran honor ditransfer melalui rekening bank.

5.

Bacalah dengan cermat penggalan surat kuasa berikut!
memberikan kuasa kepada:
nama
: Sucipto
no. KTP
: P.23.346.00.23
alamat
: Jalan Pertanian 11, Pasar Minggu, Jakarta Selatan
untuk melakukan penjualan mobil merek Suzuki Futura tahun 2005. [...] Jika
sampai batas waktu yang telah ditentukan ternyata mobil belum terjual, maka
surat kuasa ini dinyatakan tidak berlaku.
Kalimat yang tepat untuk melengkapi surat kuasa yang dirumpangkan adalah ...
A. Harga adalah dua puluh satu juta rupiah.
B. Batas waktu penjualan adalah tanggal 10 Juni 2008
C. Batas harga minimal adalah dua puluh satu juta rupiah.
D. Batas waktu serah terima adalah tanggal 10 Juni 2008
E. Mobil tersebut dalam keadaan mulus dan bermesin baik.

6.

Bacalah dengan cermat penggalan surat kuasa berikut!
SURAT KUASA
dengan ini saya memberikan kuasa kepada:
nama
: Bimo Pamungkas
pekerjaan
: Karyawan
alamat
: Jalan Raden Santri No. 3D, Mentilan
untuk mengambil uang sebesar Rp15.000.000,00 (lima belas juta rupiah) di Bank
BNN Cabang Pasar Mutilan dari nomor rekening 31.01.2.2012.311 atas nama Ir.
Ahmad Ismono.
Kalimat penutup yang tepat untuk melengkapi rumpang pada surat kuasa di atas
adalah ...
A. Demikian surat ini dibuat tanpa adanya tekanan dari pihak manapun.
B. Surat kuasa ini saya buat dengan setulusnya, harap maklum pihak yang
berkepentingan.
C. Surat kuasa ini saya buat dengan sesungguhnya untuk dipergunakan
sebagaimana mestinya.
D. Terima kasih atas kepercayaan yang Saudara tunjukkan dalam melaksanakan
surat kuasa ini.
E. Kami harap surat kuasa ini dapat memberi manfaat kepada kedua belah
pihak.
7.

Bacalah dengan cermat penggalan surat kuasa berikut!
SURAT KUASA
dengan ini saya memberi kuasa kepada:
nama
: Rosi Febrian
no. KTP
: 0223 4801703
alamat
: Jalan Veteran 18 Mataram
[...]
Kalimat yang tepat untuk melengkapi surat kuasa di atas adalah ...
A. untuk mengambil cek sebesar yang dikehendaki.
B. untuk mengambil uang dalam jumlah yang tak terbatas.
C. untuk mengambil tabungan atas nama saya.
D. untuk mengambil uang sebesar Rp 23.500.000,00 (dua puluh tiga juta lima
ratus ribu rupiah)
E. untuk mengecek jumlah tabungan atas nama seperti tersebut di atas.

8.

Bacalah dengan cermat penggalan surat kuasa berikut!
memberikan kuasa kepada:
nama
: Karenza Rumantir
pekerjaan
: pegawai swasta
alamat
: Jalan Kumis Kucing No. 72 Cilaras
untuk mengambil uang sebesar Rp 6.800.000,00 (enam juta delapan ratus ribu
rupiah) sebagai pembayaran perbaikan dan servis mobil B 3215 BG atas nama
Bapak Zulfika. [...] Jika uang hari ini tidak diambil, surat kuasa ini dinyatakan
tidak berlaku.
Kalimat yang tepat untuk melengkapi surat kuasa di atas adalah ...
A. Uang dapat diambil hari ini di rumah Bapak Zulfikar, Jalan Sirsak 2A
Cimanggis.
B. Bapak Zulfikar adalah pemilik mobil B 3215 BG yang telah memperbaiki
mobil hari ini.
C. Batas waktu pemberian kuasa minimal satu hari dan mengambil uang satu
hari.
D. Surat kuasa ini memiliki kekuasaan waktu sehingga harus digunakan dengan
baik.
E. Uang tidak dapat diambil sesudah waktu yang sudah ditentukan.

9.

Bacalah dengan cermat penggalan surat kuasa berikut!
SURAT KUASA
Saya yang bertanda tangan di bawah ini,
nama
: Farhat Adi
alamat
: Jalan Kesuma Ilmu 78, Bandung
jabatan
: Direktur Operasional PT. Bangun Rezeki
disebut pihak I memberi kuasa kepada pihak II
nama
: Yuliana Kesuma
jabatan
: Wakil Direktur Operasional PT. Bangun Rezeki
Pihak I memberi kuasa kepada pihak II untuk menjalankan kewenangan dan
tugas-tugas sebagai direktur selama pihak I bertugas di Australia. Kewenangan
yang diberikan berlaku pada hari Senin - Sabtu, 9 - 14 Januari 2012.
[...]

Kalimat yang tepat untuk melengkapi surat kuasa di atas adalah ...
A. Surat kuasa ini kami buat berdasarkan keputusan bersama dan dipegang oleh
setiap pejabat.
B. Surat kuasa ini kami buat agar dapat dipelajari pihak yang bersangkutan.
C. Surat kuasa ini kami buat dengan sesungguhnya untuk digunakan
sebagaimana mestinya.
D. Surat kuasa ini kami buat untuk acuan dokumen selanjutnya.
E. Atas perhatian Saudara saya ucapkan terima kasih.
10. Bacalah dengan cermat penggalan surat kuasa berikut!
memberikan kuasa kepada:
nama
: Yanti
pekerjaan : Dosen
alamat
: Jalan Bangau II No. 1 Plamongan Indah, Semarang
untuk membeli tanah seluas 10.000 m² yang terletak di jalan Salam III Jetis
Magelang atas nama Yayasan Sukami dengan syarat dan ketentuan yayasan.
[...]
Kalimat yang tepat untuk melengkapi bagian yang rumpang pada surat kuasa tersebut
adalah ...
A. Yang diberi kuasa agar membayar harga tanah sesuai kesepakatan dengan
pembeli.
B. Yang diberi kuasa agar menerima pembayaran harga tanah sesuai dengan
kesepakatan.
C. Yang diberi kuasa agar menyerahkan bukti pembayaran kepada penjual.
D. Yang diberi kuasa agar menyerahkan sertifikat tanah kepada penjual.
E. Yang diberi kuasa agar dapat menjual kembali kepada pihak lain tanpa
sepengatahuan yayasan.
JAWABAN TUGAS ‘MELENGKAPI SURAT KUASA’
1. A
2. E
3. D
4. C
5. B
6. C
7. D
8. A
9. C
10. A

Recomendados

Hukum Acara Pidana Militer PPT por
Hukum Acara Pidana Militer PPT Hukum Acara Pidana Militer PPT
Hukum Acara Pidana Militer PPT Fenti Anita Sari
4K visualizações10 slides
Eksepsi dalam Hukum Acara Pidana (Idik Saeful Bahri) por
Eksepsi dalam Hukum Acara Pidana (Idik Saeful Bahri)Eksepsi dalam Hukum Acara Pidana (Idik Saeful Bahri)
Eksepsi dalam Hukum Acara Pidana (Idik Saeful Bahri)Idik Saeful Bahri
8.7K visualizações18 slides
surat kuasa tergugat por
surat kuasa tergugatsurat kuasa tergugat
surat kuasa tergugatNakano
36.4K visualizações2 slides
MAKALAH HUKUM INTERNASIONAL PENYELESAIAN SENGKETA SECARA DAMAI DAN KEKERASAN por
MAKALAH HUKUM INTERNASIONAL PENYELESAIAN SENGKETA SECARA DAMAI DAN KEKERASAN MAKALAH HUKUM INTERNASIONAL PENYELESAIAN SENGKETA SECARA DAMAI DAN KEKERASAN
MAKALAH HUKUM INTERNASIONAL PENYELESAIAN SENGKETA SECARA DAMAI DAN KEKERASAN Fenti Anita Sari
7K visualizações11 slides
84044823 contoh-kasus-hukum-perdata-internasional 3 por
84044823 contoh-kasus-hukum-perdata-internasional 384044823 contoh-kasus-hukum-perdata-internasional 3
84044823 contoh-kasus-hukum-perdata-internasional 3Adi Nugraha
25.4K visualizações3 slides
Hukum perikatan por
Hukum perikatanHukum perikatan
Hukum perikatanTaufik Rahman
11.6K visualizações7 slides

Mais conteúdo relacionado

Mais procurados

Contoh kasus hukum perdata internasional por
Contoh kasus hukum perdata internasionalContoh kasus hukum perdata internasional
Contoh kasus hukum perdata internasionalEvirna Evirna
56.7K visualizações3 slides
Surat kuasa por
Surat kuasaSurat kuasa
Surat kuasaZhayyoda 'Fitra
10.6K visualizações1 slide
Hukum acara perdata - Konsep dasar surat kuasa (Idik Saeful Bahri) por
Hukum acara perdata - Konsep dasar surat kuasa (Idik Saeful Bahri)Hukum acara perdata - Konsep dasar surat kuasa (Idik Saeful Bahri)
Hukum acara perdata - Konsep dasar surat kuasa (Idik Saeful Bahri)Idik Saeful Bahri
1K visualizações19 slides
Contoh surat gugatan hukum acara perdata por
Contoh surat gugatan hukum acara perdataContoh surat gugatan hukum acara perdata
Contoh surat gugatan hukum acara perdatasuiggetsu
36K visualizações6 slides
Amandemen dan Modifikasi Perjanjian Internasional.pptx por
Amandemen dan Modifikasi Perjanjian Internasional.pptxAmandemen dan Modifikasi Perjanjian Internasional.pptx
Amandemen dan Modifikasi Perjanjian Internasional.pptxNaomiPoppyMoore
5.7K visualizações14 slides
Hukum lingkungan PPT por
Hukum lingkungan PPTHukum lingkungan PPT
Hukum lingkungan PPTNakano
14.6K visualizações20 slides

Mais procurados(20)

Contoh kasus hukum perdata internasional por Evirna Evirna
Contoh kasus hukum perdata internasionalContoh kasus hukum perdata internasional
Contoh kasus hukum perdata internasional
Evirna Evirna56.7K visualizações
Surat kuasa por Zhayyoda 'Fitra
Surat kuasaSurat kuasa
Surat kuasa
Zhayyoda 'Fitra10.6K visualizações
Hukum acara perdata - Konsep dasar surat kuasa (Idik Saeful Bahri) por Idik Saeful Bahri
Hukum acara perdata - Konsep dasar surat kuasa (Idik Saeful Bahri)Hukum acara perdata - Konsep dasar surat kuasa (Idik Saeful Bahri)
Hukum acara perdata - Konsep dasar surat kuasa (Idik Saeful Bahri)
Idik Saeful Bahri1K visualizações
Contoh surat gugatan hukum acara perdata por suiggetsu
Contoh surat gugatan hukum acara perdataContoh surat gugatan hukum acara perdata
Contoh surat gugatan hukum acara perdata
suiggetsu36K visualizações
Amandemen dan Modifikasi Perjanjian Internasional.pptx por NaomiPoppyMoore
Amandemen dan Modifikasi Perjanjian Internasional.pptxAmandemen dan Modifikasi Perjanjian Internasional.pptx
Amandemen dan Modifikasi Perjanjian Internasional.pptx
NaomiPoppyMoore5.7K visualizações
Hukum lingkungan PPT por Nakano
Hukum lingkungan PPTHukum lingkungan PPT
Hukum lingkungan PPT
Nakano14.6K visualizações
Replik dalam perkara perdata por Topan Erlando
Replik dalam perkara perdataReplik dalam perkara perdata
Replik dalam perkara perdata
Topan Erlando31.5K visualizações
Hukum Pidana Militer di Indonesia por Ratri nia
Hukum Pidana Militer di IndonesiaHukum Pidana Militer di Indonesia
Hukum Pidana Militer di Indonesia
Ratri nia2.1K visualizações
Hukum humaniter por Rizki Gumilar
Hukum humaniterHukum humaniter
Hukum humaniter
Rizki Gumilar15.4K visualizações
Hukum Agraria ( Konsolidasi Tanah ) por Franky L. Tobing
Hukum Agraria ( Konsolidasi Tanah )Hukum Agraria ( Konsolidasi Tanah )
Hukum Agraria ( Konsolidasi Tanah )
Franky L. Tobing13.4K visualizações
Contoh Surat Kesepakatan bagi Waris por Al Marson
Contoh Surat Kesepakatan bagi WarisContoh Surat Kesepakatan bagi Waris
Contoh Surat Kesepakatan bagi Waris
Al Marson26.7K visualizações
Soal dan Jawaban Hukum lingkungan por rupaka
Soal dan Jawaban Hukum lingkungan Soal dan Jawaban Hukum lingkungan
Soal dan Jawaban Hukum lingkungan
rupaka59.1K visualizações
Materi pengadaan tanah por Akram Naufal
Materi pengadaan tanahMateri pengadaan tanah
Materi pengadaan tanah
Akram Naufal3.2K visualizações
Hukum Antar Tata Hukum por Aji Wasesa
Hukum Antar Tata HukumHukum Antar Tata Hukum
Hukum Antar Tata Hukum
Aji Wasesa9.5K visualizações
Surat gugatan wanprestasi por Legal Akses
Surat gugatan wanprestasiSurat gugatan wanprestasi
Surat gugatan wanprestasi
Legal Akses6.3K visualizações
Gugatan linkungan (class action) por Nakano
Gugatan linkungan (class action)Gugatan linkungan (class action)
Gugatan linkungan (class action)
Nakano20.3K visualizações
Surat kuasa termohon por Nasria Ika
Surat kuasa termohonSurat kuasa termohon
Surat kuasa termohon
Nasria Ika17K visualizações
Contoh duplik tergugat (peradilan semu) por Taufik Budi Permana
Contoh duplik tergugat (peradilan semu)Contoh duplik tergugat (peradilan semu)
Contoh duplik tergugat (peradilan semu)
Taufik Budi Permana20.2K visualizações

Destaque

Surat kuasa pengambilan por
Surat kuasa pengambilanSurat kuasa pengambilan
Surat kuasa pengambilanbagusalamri
38K visualizações1 slide
Surat kuasa khusus por
Surat   kuasa khususSurat   kuasa khusus
Surat kuasa khususNasria Ika
86.9K visualizações7 slides
Contoh soal kalimat tanya por
Contoh soal kalimat tanyaContoh soal kalimat tanya
Contoh soal kalimat tanyaYoung Mikachu
25.8K visualizações6 slides
Contoh Surat kuasa ATM terblokir por
 Contoh Surat kuasa ATM terblokir Contoh Surat kuasa ATM terblokir
Contoh Surat kuasa ATM terblokirBadi'atur Rohmah
142.5K visualizações1 slide
PEMBAHASAN CONTOH SOAL UJIAN NASIONAL (UN) BAHASA INDONESIA SMK 2015 por
PEMBAHASAN CONTOH SOAL UJIAN NASIONAL (UN) BAHASA INDONESIA SMK 2015PEMBAHASAN CONTOH SOAL UJIAN NASIONAL (UN) BAHASA INDONESIA SMK 2015
PEMBAHASAN CONTOH SOAL UJIAN NASIONAL (UN) BAHASA INDONESIA SMK 2015Dedi Irawan
160.4K visualizações33 slides
6. vektor por
6. vektor6. vektor
6. vektorEko Agus Triswanto
784 visualizações2 slides

Destaque(20)

Surat kuasa pengambilan por bagusalamri
Surat kuasa pengambilanSurat kuasa pengambilan
Surat kuasa pengambilan
bagusalamri38K visualizações
Surat kuasa khusus por Nasria Ika
Surat   kuasa khususSurat   kuasa khusus
Surat kuasa khusus
Nasria Ika86.9K visualizações
Contoh soal kalimat tanya por Young Mikachu
Contoh soal kalimat tanyaContoh soal kalimat tanya
Contoh soal kalimat tanya
Young Mikachu25.8K visualizações
Contoh Surat kuasa ATM terblokir por Badi'atur Rohmah
 Contoh Surat kuasa ATM terblokir Contoh Surat kuasa ATM terblokir
Contoh Surat kuasa ATM terblokir
Badi'atur Rohmah142.5K visualizações
PEMBAHASAN CONTOH SOAL UJIAN NASIONAL (UN) BAHASA INDONESIA SMK 2015 por Dedi Irawan
PEMBAHASAN CONTOH SOAL UJIAN NASIONAL (UN) BAHASA INDONESIA SMK 2015PEMBAHASAN CONTOH SOAL UJIAN NASIONAL (UN) BAHASA INDONESIA SMK 2015
PEMBAHASAN CONTOH SOAL UJIAN NASIONAL (UN) BAHASA INDONESIA SMK 2015
Dedi Irawan160.4K visualizações
Naskah soal un bahasa indonesia smk 2013 (4 paket soal) pak anang.blogspot.com por Alvino ChikymiZie
Naskah soal un bahasa indonesia smk 2013 (4 paket soal) pak anang.blogspot.comNaskah soal un bahasa indonesia smk 2013 (4 paket soal) pak anang.blogspot.com
Naskah soal un bahasa indonesia smk 2013 (4 paket soal) pak anang.blogspot.com
Alvino ChikymiZie5.1K visualizações
Integral (menghitung luas daerah) por Ibnu Fajar
Integral (menghitung luas daerah)Integral (menghitung luas daerah)
Integral (menghitung luas daerah)
Ibnu Fajar24.9K visualizações
Contoh soal proposal por Azmer Panipahan Riau
Contoh soal proposalContoh soal proposal
Contoh soal proposal
Azmer Panipahan Riau14.2K visualizações
Contoh Soal Bahas Indonesia tentang Wacana por Ai Roudatul
Contoh Soal Bahas Indonesia tentang WacanaContoh Soal Bahas Indonesia tentang Wacana
Contoh Soal Bahas Indonesia tentang Wacana
Ai Roudatul52.5K visualizações
Contoh Surat Ahli waris por Budi Hikmawan
Contoh Surat Ahli warisContoh Surat Ahli waris
Contoh Surat Ahli waris
Budi Hikmawan25.7K visualizações
Materi Kelas XII "Surat lamaran pekerjaan" por SMAN 2 Dumai
Materi Kelas XII "Surat lamaran pekerjaan"Materi Kelas XII "Surat lamaran pekerjaan"
Materi Kelas XII "Surat lamaran pekerjaan"
SMAN 2 Dumai107.8K visualizações
Kontrak jual beli por Farida Hutabalian
Kontrak jual beliKontrak jual beli
Kontrak jual beli
Farida Hutabalian88.1K visualizações
Kaidah penulisan soal pilihan ganda por wani383
Kaidah penulisan soal pilihan gandaKaidah penulisan soal pilihan ganda
Kaidah penulisan soal pilihan ganda
wani38314.4K visualizações
Kuasa untuk menjual por aldoradora
Kuasa untuk menjualKuasa untuk menjual
Kuasa untuk menjual
aldoradora19.3K visualizações
Ensiklopedia sastra indonesia sd smp por Dhek Prasetya
Ensiklopedia sastra indonesia sd smpEnsiklopedia sastra indonesia sd smp
Ensiklopedia sastra indonesia sd smp
Dhek Prasetya16.6K visualizações
Refleksi 1 ;BAB I : TEKS FABEL por Phaphy Wahyudhi
Refleksi 1 ;BAB I :  TEKS FABELRefleksi 1 ;BAB I :  TEKS FABEL
Refleksi 1 ;BAB I : TEKS FABEL
Phaphy Wahyudhi22.7K visualizações
Peraturan am mengisi dokumen perjanjian por sakura rena
Peraturan am mengisi dokumen perjanjianPeraturan am mengisi dokumen perjanjian
Peraturan am mengisi dokumen perjanjian
sakura rena32.6K visualizações
Klausul jual beli por rickoastroady
Klausul jual beliKlausul jual beli
Klausul jual beli
rickoastroady18.3K visualizações

Similar a Contoh soal surat kuasa

Surat Dagang & Surat Kuasa por
Surat Dagang & Surat KuasaSurat Dagang & Surat Kuasa
Surat Dagang & Surat KuasaSepta DYya
24.6K visualizações26 slides
Surat kuasa-surat-perjanjian por
Surat kuasa-surat-perjanjianSurat kuasa-surat-perjanjian
Surat kuasa-surat-perjanjiansma ya bakii kesugihan cilacap
30 visualizações66 slides
Surt por
SurtSurt
SurtWulan Wahdani
117 visualizações5 slides
Jawaban gugatan por
Jawaban gugatanJawaban gugatan
Jawaban gugatanardi hansa
24.2K visualizações7 slides
PERJANJIAN JUAL BELI.docx por
PERJANJIAN JUAL BELI.docxPERJANJIAN JUAL BELI.docx
PERJANJIAN JUAL BELI.docxardin26
38 visualizações3 slides
B. Indonesia - KD 4.2 Menulis Surat Dagang & Kuasa por
B. Indonesia - KD 4.2 Menulis Surat Dagang & KuasaB. Indonesia - KD 4.2 Menulis Surat Dagang & Kuasa
B. Indonesia - KD 4.2 Menulis Surat Dagang & KuasaRamadhani Sardiman
20.4K visualizações21 slides

Similar a Contoh soal surat kuasa(20)

Surat Dagang & Surat Kuasa por Septa DYya
Surat Dagang & Surat KuasaSurat Dagang & Surat Kuasa
Surat Dagang & Surat Kuasa
Septa DYya24.6K visualizações
Surt por Wulan Wahdani
SurtSurt
Surt
Wulan Wahdani117 visualizações
Jawaban gugatan por ardi hansa
Jawaban gugatanJawaban gugatan
Jawaban gugatan
ardi hansa24.2K visualizações
PERJANJIAN JUAL BELI.docx por ardin26
PERJANJIAN JUAL BELI.docxPERJANJIAN JUAL BELI.docx
PERJANJIAN JUAL BELI.docx
ardin2638 visualizações
B. Indonesia - KD 4.2 Menulis Surat Dagang & Kuasa por Ramadhani Sardiman
B. Indonesia - KD 4.2 Menulis Surat Dagang & KuasaB. Indonesia - KD 4.2 Menulis Surat Dagang & Kuasa
B. Indonesia - KD 4.2 Menulis Surat Dagang & Kuasa
Ramadhani Sardiman20.4K visualizações
Surat gugatan por Arman Solit
Surat gugatanSurat gugatan
Surat gugatan
Arman Solit29.8K visualizações
Contoh surat keterangan pindah por Apri Linda
Contoh surat keterangan pindahContoh surat keterangan pindah
Contoh surat keterangan pindah
Apri Linda108.2K visualizações
Surat gugatan perdata suhendri por Suhendri desaign
Surat gugatan perdata suhendriSurat gugatan perdata suhendri
Surat gugatan perdata suhendri
Suhendri desaign2K visualizações
DOK ISIAN KUALIFIKASI.pdf por geospasialsulsel3
DOK ISIAN KUALIFIKASI.pdfDOK ISIAN KUALIFIKASI.pdf
DOK ISIAN KUALIFIKASI.pdf
geospasialsulsel321 visualizações
eksepsi jawaban por Nakano
eksepsi jawabaneksepsi jawaban
eksepsi jawaban
Nakano20.6K visualizações
Ppt surat kuasa por Caelarsyi
Ppt surat kuasaPpt surat kuasa
Ppt surat kuasa
Caelarsyi1.4K visualizações
Borang Perisytiharan Harta_2014(original) por Chon Seong Hoo
Borang Perisytiharan Harta_2014(original)Borang Perisytiharan Harta_2014(original)
Borang Perisytiharan Harta_2014(original)
Chon Seong Hoo3.8K visualizações
SURAT PERJANJIAN AFU por Alif Mahardika
SURAT PERJANJIAN AFUSURAT PERJANJIAN AFU
SURAT PERJANJIAN AFU
Alif Mahardika427 visualizações
lcd por manz zaee
lcdlcd
lcd
manz zaee257 visualizações
Surat Cara Boleh Niaga por WanBK Leo
Surat Cara Boleh NiagaSurat Cara Boleh Niaga
Surat Cara Boleh Niaga
WanBK Leo19.4K visualizações
SURAT PERNYATAAN PELEPASAN TANAH GARAPAN DARI HASRIKE CANDRA.docx por CandraAlimNor
SURAT PERNYATAAN PELEPASAN TANAH GARAPAN DARI HASRIKE CANDRA.docxSURAT PERNYATAAN PELEPASAN TANAH GARAPAN DARI HASRIKE CANDRA.docx
SURAT PERNYATAAN PELEPASAN TANAH GARAPAN DARI HASRIKE CANDRA.docx
CandraAlimNor26 visualizações
Perjanjian kerjasama pulsaaku sms my sender nov 2011 - feb 2012- por Muhammad Brennaf
Perjanjian kerjasama pulsaaku   sms my sender  nov 2011 - feb 2012-Perjanjian kerjasama pulsaaku   sms my sender  nov 2011 - feb 2012-
Perjanjian kerjasama pulsaaku sms my sender nov 2011 - feb 2012-
Muhammad Brennaf8.3K visualizações
Surat kuasa dan Surat Dagang por Tita Rahayu
Surat kuasa dan Surat DagangSurat kuasa dan Surat Dagang
Surat kuasa dan Surat Dagang
Tita Rahayu12.4K visualizações

Mais de Young Mikachu

Makalah Sejarah Perkembangan Ms. Office por
Makalah Sejarah Perkembangan Ms. OfficeMakalah Sejarah Perkembangan Ms. Office
Makalah Sejarah Perkembangan Ms. OfficeYoung Mikachu
25.5K visualizações21 slides
Soal+bahasan tryout tkj 2010 por
Soal+bahasan tryout tkj 2010Soal+bahasan tryout tkj 2010
Soal+bahasan tryout tkj 2010Young Mikachu
4.4K visualizações26 slides
Soal+jawaban tryout1 tkj 2014 por
Soal+jawaban tryout1 tkj 2014Soal+jawaban tryout1 tkj 2014
Soal+jawaban tryout1 tkj 2014Young Mikachu
17.2K visualizações13 slides
Soal TO+ukk tkj5 por
Soal TO+ukk tkj5Soal TO+ukk tkj5
Soal TO+ukk tkj5Young Mikachu
817 visualizações6 slides
Soal TO+ukk tkj4 por
Soal TO+ukk tkj4Soal TO+ukk tkj4
Soal TO+ukk tkj4Young Mikachu
2K visualizações7 slides
Soal TO+ukk tkj3 por
Soal TO+ukk tkj3Soal TO+ukk tkj3
Soal TO+ukk tkj3Young Mikachu
336 visualizações7 slides

Mais de Young Mikachu(12)

Makalah Sejarah Perkembangan Ms. Office por Young Mikachu
Makalah Sejarah Perkembangan Ms. OfficeMakalah Sejarah Perkembangan Ms. Office
Makalah Sejarah Perkembangan Ms. Office
Young Mikachu25.5K visualizações
Soal+bahasan tryout tkj 2010 por Young Mikachu
Soal+bahasan tryout tkj 2010Soal+bahasan tryout tkj 2010
Soal+bahasan tryout tkj 2010
Young Mikachu4.4K visualizações
Soal+jawaban tryout1 tkj 2014 por Young Mikachu
Soal+jawaban tryout1 tkj 2014Soal+jawaban tryout1 tkj 2014
Soal+jawaban tryout1 tkj 2014
Young Mikachu17.2K visualizações
Soal TO+ukk tkj5 por Young Mikachu
Soal TO+ukk tkj5Soal TO+ukk tkj5
Soal TO+ukk tkj5
Young Mikachu817 visualizações
Soal TO+ukk tkj4 por Young Mikachu
Soal TO+ukk tkj4Soal TO+ukk tkj4
Soal TO+ukk tkj4
Young Mikachu2K visualizações
Soal TO+ukk tkj3 por Young Mikachu
Soal TO+ukk tkj3Soal TO+ukk tkj3
Soal TO+ukk tkj3
Young Mikachu336 visualizações
Soal TO+ukk tkj2 por Young Mikachu
Soal TO+ukk tkj2Soal TO+ukk tkj2
Soal TO+ukk tkj2
Young Mikachu320 visualizações
Soal TO+ukk tkj1 por Young Mikachu
Soal TO+ukk tkj1Soal TO+ukk tkj1
Soal TO+ukk tkj1
Young Mikachu242 visualizações
Soal TO+ukk tkj6 por Young Mikachu
Soal TO+ukk tkj6Soal TO+ukk tkj6
Soal TO+ukk tkj6
Young Mikachu620 visualizações
Peranan Pers por Young Mikachu
Peranan PersPeranan Pers
Peranan Pers
Young Mikachu706 visualizações
Contoh soal unsur paragraf por Young Mikachu
Contoh soal unsur paragrafContoh soal unsur paragraf
Contoh soal unsur paragraf
Young Mikachu7.3K visualizações
Contoh soal unsur instrinsik drama por Young Mikachu
Contoh soal unsur instrinsik dramaContoh soal unsur instrinsik drama
Contoh soal unsur instrinsik drama
Young Mikachu34.4K visualizações

Último

Salinan_UU_Nomor_12_Tahun_2022 TPKS.pdf por
Salinan_UU_Nomor_12_Tahun_2022 TPKS.pdfSalinan_UU_Nomor_12_Tahun_2022 TPKS.pdf
Salinan_UU_Nomor_12_Tahun_2022 TPKS.pdfIrawan Setyabudi
46 visualizações84 slides
Materi Implementasi Bimtek Pengawasan Perizinan Berusaha por
Materi Implementasi Bimtek Pengawasan Perizinan BerusahaMateri Implementasi Bimtek Pengawasan Perizinan Berusaha
Materi Implementasi Bimtek Pengawasan Perizinan BerusahaDinas Penanaman Modal dan Pelayanan Terpadu Satu Pintu Kota Madiun
29 visualizações44 slides
Bimtek Pencegahan Kekerasan dalam Rumah Tangga.pdf por
Bimtek Pencegahan Kekerasan dalam Rumah Tangga.pdfBimtek Pencegahan Kekerasan dalam Rumah Tangga.pdf
Bimtek Pencegahan Kekerasan dalam Rumah Tangga.pdfIrawan Setyabudi
39 visualizações27 slides
Kel.10-PBA.pdf por
Kel.10-PBA.pdfKel.10-PBA.pdf
Kel.10-PBA.pdfIBNUFAIZMUBAROK
8 visualizações16 slides
MEDIA INTERAKTIF.pptx por
MEDIA INTERAKTIF.pptxMEDIA INTERAKTIF.pptx
MEDIA INTERAKTIF.pptxJUMADAPUTRA
7 visualizações73 slides
(Fase A ) - Kewirausahaan - Sayurku Bentuk Tanggung Jawab ku.pdf por
(Fase A ) - Kewirausahaan - Sayurku Bentuk Tanggung Jawab ku.pdf(Fase A ) - Kewirausahaan - Sayurku Bentuk Tanggung Jawab ku.pdf
(Fase A ) - Kewirausahaan - Sayurku Bentuk Tanggung Jawab ku.pdfdelimajie08
10 visualizações53 slides

Último(20)

Salinan_UU_Nomor_12_Tahun_2022 TPKS.pdf por Irawan Setyabudi
Salinan_UU_Nomor_12_Tahun_2022 TPKS.pdfSalinan_UU_Nomor_12_Tahun_2022 TPKS.pdf
Salinan_UU_Nomor_12_Tahun_2022 TPKS.pdf
Irawan Setyabudi46 visualizações
Bimtek Pencegahan Kekerasan dalam Rumah Tangga.pdf por Irawan Setyabudi
Bimtek Pencegahan Kekerasan dalam Rumah Tangga.pdfBimtek Pencegahan Kekerasan dalam Rumah Tangga.pdf
Bimtek Pencegahan Kekerasan dalam Rumah Tangga.pdf
Irawan Setyabudi39 visualizações
Kel.10-PBA.pdf por IBNUFAIZMUBAROK
Kel.10-PBA.pdfKel.10-PBA.pdf
Kel.10-PBA.pdf
IBNUFAIZMUBAROK8 visualizações
MEDIA INTERAKTIF.pptx por JUMADAPUTRA
MEDIA INTERAKTIF.pptxMEDIA INTERAKTIF.pptx
MEDIA INTERAKTIF.pptx
JUMADAPUTRA7 visualizações
(Fase A ) - Kewirausahaan - Sayurku Bentuk Tanggung Jawab ku.pdf por delimajie08
(Fase A ) - Kewirausahaan - Sayurku Bentuk Tanggung Jawab ku.pdf(Fase A ) - Kewirausahaan - Sayurku Bentuk Tanggung Jawab ku.pdf
(Fase A ) - Kewirausahaan - Sayurku Bentuk Tanggung Jawab ku.pdf
delimajie0810 visualizações
PAS Mtk Kls 7,8,9 Ganjil 2023.pdf por ssuser29a952
PAS Mtk Kls 7,8,9 Ganjil 2023.pdfPAS Mtk Kls 7,8,9 Ganjil 2023.pdf
PAS Mtk Kls 7,8,9 Ganjil 2023.pdf
ssuser29a952165 visualizações
Senyawa Turunan Alkana.ppt por lyricsong1117
Senyawa Turunan Alkana.pptSenyawa Turunan Alkana.ppt
Senyawa Turunan Alkana.ppt
lyricsong111712 visualizações
PPT PENGEMBANGAN KEWIRAUSAHAAN SEKOLAH.pptx por WartoyoWartoyo3
PPT PENGEMBANGAN KEWIRAUSAHAAN SEKOLAH.pptxPPT PENGEMBANGAN KEWIRAUSAHAAN SEKOLAH.pptx
PPT PENGEMBANGAN KEWIRAUSAHAAN SEKOLAH.pptx
WartoyoWartoyo311 visualizações
KESETIMBANGAN KIMIA por lyricsong1117
KESETIMBANGAN KIMIAKESETIMBANGAN KIMIA
KESETIMBANGAN KIMIA
lyricsong11179 visualizações
TUGAS PPT 6_NATALIA APRICA ANWAR_E1G022075.pptx por NataliaApricaAnwar
TUGAS PPT 6_NATALIA APRICA ANWAR_E1G022075.pptxTUGAS PPT 6_NATALIA APRICA ANWAR_E1G022075.pptx
TUGAS PPT 6_NATALIA APRICA ANWAR_E1G022075.pptx
NataliaApricaAnwar45 visualizações
Info Session Bangkit Academy "Empowering Through Bangkit: Unveiling the Essen... por pmgdscunsri
Info Session Bangkit Academy "Empowering Through Bangkit: Unveiling the Essen...Info Session Bangkit Academy "Empowering Through Bangkit: Unveiling the Essen...
Info Session Bangkit Academy "Empowering Through Bangkit: Unveiling the Essen...
pmgdscunsri9 visualizações
Link2 MATERI & RENCANA Training _"Effective LEADERSHIP"di OMAZAKI BSD City - ... por Kanaidi ken
Link2 MATERI & RENCANA Training _"Effective LEADERSHIP"di OMAZAKI BSD City - ...Link2 MATERI & RENCANA Training _"Effective LEADERSHIP"di OMAZAKI BSD City - ...
Link2 MATERI & RENCANA Training _"Effective LEADERSHIP"di OMAZAKI BSD City - ...
Kanaidi ken28 visualizações
Permendikbudristek Nomor 30 Tahun 2021.pdf por Irawan Setyabudi
Permendikbudristek Nomor 30 Tahun 2021.pdfPermendikbudristek Nomor 30 Tahun 2021.pdf
Permendikbudristek Nomor 30 Tahun 2021.pdf
Irawan Setyabudi41 visualizações
632259859-PAS-PKWU-pdf.pdf por danifirdos
632259859-PAS-PKWU-pdf.pdf632259859-PAS-PKWU-pdf.pdf
632259859-PAS-PKWU-pdf.pdf
danifirdos17 visualizações
Latihan 6 PPT_Dwi Maulidini _E1G022094.pptx por rdsnfgzhgj
Latihan 6 PPT_Dwi Maulidini _E1G022094.pptxLatihan 6 PPT_Dwi Maulidini _E1G022094.pptx
Latihan 6 PPT_Dwi Maulidini _E1G022094.pptx
rdsnfgzhgj11 visualizações
Capacity Building Kekerasan Seksual dan Peranan kampus.pdf por Irawan Setyabudi
Capacity Building Kekerasan Seksual dan Peranan kampus.pdfCapacity Building Kekerasan Seksual dan Peranan kampus.pdf
Capacity Building Kekerasan Seksual dan Peranan kampus.pdf
Irawan Setyabudi38 visualizações
bank.ppt por DelviaAndrini1
bank.pptbank.ppt
bank.ppt
DelviaAndrini149 visualizações
Kel.10-PBA.pdf por YanDiyant
Kel.10-PBA.pdfKel.10-PBA.pdf
Kel.10-PBA.pdf
YanDiyant12 visualizações
Fundamental of Leadership & Peran Leadership _Training "Effective Leadership... por Kanaidi ken
Fundamental of  Leadership & Peran Leadership _Training "Effective Leadership...Fundamental of  Leadership & Peran Leadership _Training "Effective Leadership...
Fundamental of Leadership & Peran Leadership _Training "Effective Leadership...
Kanaidi ken8 visualizações

Contoh soal surat kuasa

  • 1. MELENGKAPI SURAT KUASA 1. Bacalah dengan cermat penggalan surat kuasa berikut! SURAT KUASA Yang bertanda tangan di bawah ini kami semua ahli waris dari almarhum / almarhumah Murmorejo, 1. Ny. Murmorejo 2. Giyono Supatmo 3. Ny. Surini 4. Ny. Sarjilah Dengan ini memberi kuasa sepenuhnya kepada ahli waris nomor 1 (satu) bernama Ny. Murmorejo untuk mohon Surat Keterangan Pemilikan Tanah (SKPT) di kantor Pertahanan Kabupaten Daerah Tingkat II Bantul untuk tanah warisan dari almarhum / almarhumah Murmorejo yang tersebut dalam Leter C No. 85 Kelurahan Lama/Kring Desa Bangunharjo. Selanjutnya SKPT tersebut akan kami gunakan untuk pembagian waris di kantor PPAT. [...] Kalimat yang tepat untuk melengkapi surat kuasa tersebut adalah ... A. Surat Kuasa ini kami buat dengan sesungguhnya untuk dapat digunakan seperlunya bagi yang bersangkutan. B. Surat Kuasa ini kami buat agar dapat dipelajari dengan seksama oleh pihak yang bersangkutan. C. Atas perhatian Bapak/Ibu terhadap surat kuasa ini, kami mengucapkan banyak terima kasih. D. Surat Kuasa ini dibuat rangkap dua untuk masing-masing pihak dengan kekuatan hukum yang sama. E. Surat Kuasa ini dibuat oleh sejumlah pihak untuk pegangan masing-masing bagi yang terlibat.
  • 2. 2. Bacalah dengan cermat penggalan surat kuasa berikut! memberikan kuasa kepada: nama : Yuniar Puspita no. KTP : 57.163.30.032 alamat : Jalan Garuda Gg. Remaja III No. 17, Jakarta Utara untuk mengambil uang sebesar Rp45.000.000,00 (empat puluh lima juta rupiah) dari Ibu Diana Indahyani yang bertempat tinggal di Jalan Pekalipan Gg. Tajung No. 163, Jakarta Utara sebagai pelunasan pembelian tanah. Kekurangan pembayaran harus dilunasi selama satu minggu. [...] maka surat kuasa ini dinyatakan tidak berlaku lagi. Kalimat yang tepat untuk melengkapi surat kuasa yang dirumpangkan tersebut adalah ... A. Jika pelunasan pembelian tanah tersebut sebelum jatuh tempo B. Jika sampai tanggal yang ditentukan uang tersebut tidak tersedia C. Jika batas waktu pelunasan pembayaran harga tanah sudah habis masanya D. Jika yang diberi kuasa tidak dapat menunjukkan bukti pembelian tanah E. Jika sampai satu minggu kemudian yang diberi kuasa tidak mengambil uang 3. Bacalah dengan cermat penggalan surat kuasa berikut! SURAT KUASA Yang bertanda tangan di bawah ini, nama : L. Donatha Luih S. no. rekening : 2460451158 cabang : Mataram alamat : Jalan Pentai Senggigi No. 3, Mataram Dengan ini saya memberi kuasa kepada: nama : M. Nuril Ardhi no. KTP : 011065/648715/1000 alamat : Jalan Lingkar Blok N/11, Mataram [...]
  • 3. Kalimat yang tepat untuk melengkapi bagian rumpang pada surat kuasa di atas adalah ... A. untuk mengambilkan uang sejumlah yang dihendaki penerima kuasa ini B. untuk menabungkan uang sebesar Rp5.000.000,00 (lima juta rupiah) C. untuk mengambilkan tabungan atas nama seperti tersebut di atas D. untuk mengambilkan uang sebesar Rp5.000.000,00 (lima juta rupiah) E. untuk mendebit rekening sejumlah yang diminta oleh pihak ketiga 4. Bacalah dengan cermat penggalan surat kuasa berikut! memberikan kuasa kepada pihak II: nama : Raissa Nugrhita Putri no. KTP : 5562.0914.5676 alamat : Jalan Gergaji Peteran No. 92 Semarang untuk mengambilkan honorarium dua artikel yang dimuat Harian Saudara tertanggal 1 dan 8 Februari 2010 [...] Jika sampai batas waktu yang telah ditentukan ternyata belum dibayarkan, surat kuasa ini dinyatakan tidak berlaku. Kalimat yang tepat untuk melengkapi surat kuasa yang rumpang di atas adalah ... A. Waktu pengambilan honorarium tidak dibatasi. B. Honor tersebut untuk artikel yang diharap bisa dimuat. C. Batas waktu pengambilan honorarium 25 Februari 2010. D. Bagian bendahara harus menelpon pemberi kuasa. E. Pembayaran honor ditransfer melalui rekening bank. 5. Bacalah dengan cermat penggalan surat kuasa berikut! memberikan kuasa kepada: nama : Sucipto no. KTP : P.23.346.00.23 alamat : Jalan Pertanian 11, Pasar Minggu, Jakarta Selatan untuk melakukan penjualan mobil merek Suzuki Futura tahun 2005. [...] Jika sampai batas waktu yang telah ditentukan ternyata mobil belum terjual, maka surat kuasa ini dinyatakan tidak berlaku.
  • 4. Kalimat yang tepat untuk melengkapi surat kuasa yang dirumpangkan adalah ... A. Harga adalah dua puluh satu juta rupiah. B. Batas waktu penjualan adalah tanggal 10 Juni 2008 C. Batas harga minimal adalah dua puluh satu juta rupiah. D. Batas waktu serah terima adalah tanggal 10 Juni 2008 E. Mobil tersebut dalam keadaan mulus dan bermesin baik. 6. Bacalah dengan cermat penggalan surat kuasa berikut! SURAT KUASA dengan ini saya memberikan kuasa kepada: nama : Bimo Pamungkas pekerjaan : Karyawan alamat : Jalan Raden Santri No. 3D, Mentilan untuk mengambil uang sebesar Rp15.000.000,00 (lima belas juta rupiah) di Bank BNN Cabang Pasar Mutilan dari nomor rekening 31.01.2.2012.311 atas nama Ir. Ahmad Ismono. Kalimat penutup yang tepat untuk melengkapi rumpang pada surat kuasa di atas adalah ... A. Demikian surat ini dibuat tanpa adanya tekanan dari pihak manapun. B. Surat kuasa ini saya buat dengan setulusnya, harap maklum pihak yang berkepentingan. C. Surat kuasa ini saya buat dengan sesungguhnya untuk dipergunakan sebagaimana mestinya. D. Terima kasih atas kepercayaan yang Saudara tunjukkan dalam melaksanakan surat kuasa ini. E. Kami harap surat kuasa ini dapat memberi manfaat kepada kedua belah pihak.
  • 5. 7. Bacalah dengan cermat penggalan surat kuasa berikut! SURAT KUASA dengan ini saya memberi kuasa kepada: nama : Rosi Febrian no. KTP : 0223 4801703 alamat : Jalan Veteran 18 Mataram [...] Kalimat yang tepat untuk melengkapi surat kuasa di atas adalah ... A. untuk mengambil cek sebesar yang dikehendaki. B. untuk mengambil uang dalam jumlah yang tak terbatas. C. untuk mengambil tabungan atas nama saya. D. untuk mengambil uang sebesar Rp 23.500.000,00 (dua puluh tiga juta lima ratus ribu rupiah) E. untuk mengecek jumlah tabungan atas nama seperti tersebut di atas. 8. Bacalah dengan cermat penggalan surat kuasa berikut! memberikan kuasa kepada: nama : Karenza Rumantir pekerjaan : pegawai swasta alamat : Jalan Kumis Kucing No. 72 Cilaras untuk mengambil uang sebesar Rp 6.800.000,00 (enam juta delapan ratus ribu rupiah) sebagai pembayaran perbaikan dan servis mobil B 3215 BG atas nama Bapak Zulfika. [...] Jika uang hari ini tidak diambil, surat kuasa ini dinyatakan tidak berlaku. Kalimat yang tepat untuk melengkapi surat kuasa di atas adalah ... A. Uang dapat diambil hari ini di rumah Bapak Zulfikar, Jalan Sirsak 2A Cimanggis. B. Bapak Zulfikar adalah pemilik mobil B 3215 BG yang telah memperbaiki mobil hari ini. C. Batas waktu pemberian kuasa minimal satu hari dan mengambil uang satu hari.
  • 6. D. Surat kuasa ini memiliki kekuasaan waktu sehingga harus digunakan dengan baik. E. Uang tidak dapat diambil sesudah waktu yang sudah ditentukan. 9. Bacalah dengan cermat penggalan surat kuasa berikut! SURAT KUASA Saya yang bertanda tangan di bawah ini, nama : Farhat Adi alamat : Jalan Kesuma Ilmu 78, Bandung jabatan : Direktur Operasional PT. Bangun Rezeki disebut pihak I memberi kuasa kepada pihak II nama : Yuliana Kesuma jabatan : Wakil Direktur Operasional PT. Bangun Rezeki Pihak I memberi kuasa kepada pihak II untuk menjalankan kewenangan dan tugas-tugas sebagai direktur selama pihak I bertugas di Australia. Kewenangan yang diberikan berlaku pada hari Senin - Sabtu, 9 - 14 Januari 2012. [...] Kalimat yang tepat untuk melengkapi surat kuasa di atas adalah ... A. Surat kuasa ini kami buat berdasarkan keputusan bersama dan dipegang oleh setiap pejabat. B. Surat kuasa ini kami buat agar dapat dipelajari pihak yang bersangkutan. C. Surat kuasa ini kami buat dengan sesungguhnya untuk digunakan sebagaimana mestinya. D. Surat kuasa ini kami buat untuk acuan dokumen selanjutnya. E. Atas perhatian Saudara saya ucapkan terima kasih.
  • 7. 10. Bacalah dengan cermat penggalan surat kuasa berikut! memberikan kuasa kepada: nama : Yanti pekerjaan : Dosen alamat : Jalan Bangau II No. 1 Plamongan Indah, Semarang untuk membeli tanah seluas 10.000 m² yang terletak di jalan Salam III Jetis Magelang atas nama Yayasan Sukami dengan syarat dan ketentuan yayasan. [...] Kalimat yang tepat untuk melengkapi bagian yang rumpang pada surat kuasa tersebut adalah ... A. Yang diberi kuasa agar membayar harga tanah sesuai kesepakatan dengan pembeli. B. Yang diberi kuasa agar menerima pembayaran harga tanah sesuai dengan kesepakatan. C. Yang diberi kuasa agar menyerahkan bukti pembayaran kepada penjual. D. Yang diberi kuasa agar menyerahkan sertifikat tanah kepada penjual. E. Yang diberi kuasa agar dapat menjual kembali kepada pihak lain tanpa sepengatahuan yayasan.
  • 8. JAWABAN TUGAS ‘MELENGKAPI SURAT KUASA’ 1. A 2. E 3. D 4. C 5. B 6. C 7. D 8. A 9. C 10. A