1. LK. 1.2 Eksplorasi Penyebab Masalah
No. Masalah yang telah diidentifikasi
Hasil eksplorasi penyebab
masalah
Pertanyaan wawancara Jawaban hasil wawancara
1 Masih ada siswa yang kurang dalam
literasi.
1. Kurangnya minat
siswa dalam
membaca
2. Pengaruh Media
Sosial
3. Konsep membaca
yang diajarkan tidak
bervariasi
4. Pengaruh game
5. Pengaruh pergaulan
yang kurang positif
1. Apakah peserta didik bapak masih
memiliki kemampuan rendah dalam
berliterasi?
2. Apa yang menjadi faktor peserta didik
bapak masih kurang dalam berliterasi?
3. Usaha apa yang bapak lakukan untuk
meningkatkan minat peserta didik
dalam berliterasi?
4. Apakah ada kendala yang bapak temui
ketika berusaha meningkatkan
kemampuan peserta didik dalam
berliterasi?
5. Apa saja kendalanya dan seperti cara
bapak mengatasi kendala tersebut?
2 Siswa sulit mengingat materi yang sudah
diberikan pada pertemuan sebelumnya.
Faktor Internal :
1. Kurangnya minat
siswa dalam belajar
2. Kurangnya motivasi
siswa dalam belajar
3. Kurangnya Bakat
siswa dalam
pelajaran
matematika
4. Kurangnya
intelegensi siswa
Faktor Eksternal :
1. Kurangnya perhatian
dari orang tua
2. Kurangnya sarana
1. Apakah peserta didik bapak masih ada
yang sulit mengingat materi
pertemuan sebelumnya?
2. Apa yang menjadi faktor peserta didik
bapak masih sulit mengingat materi
yang sudah diberikan pada pertemuan
sebelumnya?
3. Usaha apa yang bapak lakukan untuk
mengatasi masalah tersebut?
4. Apakah ada kendala yang bapak temui
dalam mengatasi masalah tersebut?
2. dan prasarana
kelas/sekolah
3 Siswa masih kurang pada pengetahuan
dasar (penjumlahan,
pengurangan,perkalian dan pembagian).
1. Siswa menganggap
bahwa pelajaran
matematika adalah
pelajaran yang sulit.
2. Siswa tidak
menyukai pelajaran
matematika.
3. Metode/teknik guru
mengajar yang
kurang bervariasi
1. Apakah peserta didik bapak masih
memiliki kemampuan rendah dalam
operasi hitung penjumlahan,
pengurangan, perkalian dan
pembagian?
2. Apa yang menjadi faktor peserta didik
bapak masih memiliki kemampuan
rendah pada operasi hitung
penjumlahan, pengurangan, perkalian
dan pembagian ?
3. Usaha apa yang bapak lakukan untuk
meningkatkan kemampuan
pemahaman peserta didik tentang
konsep bilangan dan konsep operasi
hitung ?
4. Apakah ada kendala yang bapak temui
ketika berusaha meningkatkan
kemampuan peserta didik dengan
pembagian kelompok ?
5. Apa saja kendalanya dan seperti apa
bapak mengatasi kendala tersebut ?
1. Ia, peserta didik saya masih memiliki
kemampuan yang rendah pada
operasi penjumlahan, pengurangan,
perkalian dan pembagian .
2. Setelah melakukan analisis nilai,
faktor utamanya adalah kurangnya
pemahaman mereka tentang konsep
bilangan dan konsep operasi hitung .
3. Usaha yang saya lakukan yakni
- Membagi kelompok secara
heterogen yang dalam setiap
kelompok tersebut terdapat
peserta didik yang memiliki
kemampuanyang baik untuk
mengajar peserta didik yang
memiliki kemampuan kurang.
- Jika masih belum maksimal maka
dilakukan bimbingan khusus di
luar jam pembelajaran.
4. masih ada
5. Kendalanya adalah ada beberapa
peserta didik yang kurang serius
karena yang memberikan
pembelajaran adalah teman sendiri.
Langkah selanjutnya bagi anak yang
kurang paham pada langkah tersebut
3. akan di kumpulkan lagi dan di berikan
pembelajaran tambahan diluar jam
pembelajaran.
4 Siswa terkadang bingung dalam
penggunaan rumus dan menganggap soal
yang diberikan berbeda dengan contoh
soal yang dijelaskan oleh guru.
1. Kurangnya media
pembelajaran yang
digunakan
2. Kurangnya fasilitas
internet
3. Contoh soal dan soal
latihan dalam
modul/buku paket
siswa yang
dugunakan berbeda.
1. Apakah bapak sering memberikan soal
kepada siswa berbeda dengan yang bapak
jelaskan?
2. Apakah soal yang bapak berikan
mengambil dari buku siswa atau dari
referensi lainnya?
3. Bagaimana pendapat bapak tentang
adanya perbedaan soal dengan contoh soal
yang dijelaskan?
4. Bagaimana solusi bapak untuk mengatasi
permasalahan adanya perbedaan soal
dengan contoh soal yang dijelaskan?
5 Kurangnya minat peserta didik dalam
mengikuti pelajaran matematika.
1. Siswa kurang
mendapatkan media
pembelajaran
matematika yang
memadai
2. Model pembelajaran
yang diterapkan
terlalu monoton
1. Bagaimana minat peserta didik bapak
dalam mengikuti pelajaran
matematika?
2. Apakah ada kendala bagi bapak untuk
menumbuhkan minat peserta didik
dalam mengikuti pelajaran
matematika?
3. Apakah metode pengajaran monoton
bisa menjadi salah satu faktor
penyebab kurangnya minat peserta
didik dalam mengikuti pelajaran
matematika?
4. Menurut bapak, bagaimankah cara
seorang guru agar bisa menumbuhkan
minat belajar peserta didik dalam
mengikuti pelajaran matematika?
6 1.