Ekoper Ketapang 2014

Laporan Praktikum Ekoper Ketapang 2014

I. PENDAHULUAN
1.1 Latar Belakang
Ekologi perairan merupakan ilmu yang mempelajari hubungan timbal balik /
interaksi antara organisme perairan dengan lingkungannya. Dengan demikian ada
beberapa cabang ilmu yang menunjang ekologi yang harus dipahami mahasiswa
misalnya : Klimatologi, Limnologi, Geologi, Fisika, Kimia, Biologi,
Planktonologi dan sebagainya.
Praktikum Ekologi Perairan ini dilaksanakan pada tanggal 10 – 11 Oktober 2015
bertempat di Pulau Pasaran, Bandar Lampung dan Pantai Ketapang, Pesawaran.
Pulau Pasaran adalah sebuah pulau di Kecamatan Teluk Betung Barat, Bandar
Lampung, Lampung, Indonesia. Mempunyai titik koordinat pada peta yaitu
05o27’50” LS dan 105o15’55 BT. Jaraknya 1 km dari Bandar Lampung. Di sana
terdapat pusat pembuatan ikan asin. Pulau ini adalah pulau kecil yang dihuni
penduduk sekitar 140 kepala keluarga dengan luas kurang lebih 8 hektar. Pulau
Pasaran dihubungkan oleh sebuah jembatan ke daratan dengan panjang kurang
lebih 100 meter, tetapi hanya bisa dilewati oleh kendaraan beroda dua.
Pantai Ketapang terletak di Desa Ketapang (Batu Menyan) Kecamatan Padang
Cermin Kabupaten Pesawaran. Pantai Ketapang terletak paling ujung di Desa
Ketapang. Jarak dari Bandar Lampung sekitar 12 km. Untuk mencapai Pantai
Ketapang waktu yang ditempuh dari pusat Bandar Lampung sekitar satu jam jika
transportasi sedang normal.
Ekosistem perairan memiliki kontribusi dan keterlibatan yang sangat besar dalam
mengatur keseimbangan alam. Perairan merupakan ekosistem yang memiliki
peran sangat penting bagi kehidupan. Secara ekologis perairan dapat berperan
sebagai habitat bagi berbagai jenis biota dan bagian dari berlangsungnya siklus
materi serta aliran energi.
Menurut Romimoharto dan Juwana (2001) bahwa pengelompokkan ini tidak ada
kaitannya dengan jenis menurut klasifikasi ilmiah, ukuran atau apakah mereka
tumbuha-tumbuhan atau hewan, tetapi hanya didasarkan pada kebiasaan hidup
mereka secara umum, seperti gerakan berjalan, pola hidup dan sebaran menurut
ekologi.
Penelitian yang dilakukan menggunakan metode penelitian deskriptif (Nazir,
1998). Penelitian ini bertujuan untuk mendeskripsikan atau menggambarkan
struktur komunitas plankton di perairan hutan mangrove Pulau Pasaran secara
sistematis dan faktual mengenai fakta - fakta dan sifat - sifat serta hubungannya
dengan fenomena yang diamati meliputi kelimpahan, komposisi, keragaman,
keseragaman, dan dominansi mangrove.
1.2 Tujuan dan Manfaat
Tujuan dan manfaat yang didapat oleh mahasiswa adalah
1. Mahasiswa mengetahui jenis mangrove yang terdapat pada Pulau Pasaran.
2. Mahasiswa mengetahui nilai keragaman jenis, kerapatan relatif jenis, frekuensi
jenis, frekuensi relatif jenis, penutupan jenis, penutupan relatif jenis dan nilai
penting pada jenis mangrove yang ditemukan di Pulau Pasaran.
3. Mahasiswa mengetahui jenis lamun yang terdapat pada Pantai Ketapang.
4. Mahasiswa mengetahui nilai VMR pada jenis lamun yang terdapat pada Pantai
Ketapang.
5. Mahasiswa mengetahui jumlah jenis benthos yang terdapat pada Pulau Pasaran
dan Pantai Ketapang.
6. Mahasiswa mengetahui indeks keanekaragaman, indeks keseragaman, dan
indeks dominan pada benthos yang terdapat pada Pulau Pasaran dan Pantai
Ketapang.
II. METODOLOGI
3.1 Waktu dan Tempat
Praktikum Ekologi Perairan dilaksanakan di Pulau Pasaran, Bandar Lampung dan
Pantai Ketapang, Pesawaran pada hari sabtu dan minggu tanggal 10 – 11 Oktober
2015 pukul 08.00 – 12.00 wib dan 13.00 sampai 15.00 wib.
3.2 Alat dan Bahan
Alat dan bahan yang digunakan selama praktikum beserta kegunaannya adalah :
No Nama Alat Kegunaan
1. Kuadrant transek Digunakan untuk mengambil
benthos,
2. Core sampler Digunakan dalam pengambilan
plakton
3. Plastik zip Digunakan sebagai wadah bentos,
lamun, dan mangrove
4. formalin Digunakan untuk mengawaetkan
bentos
5. Pita meter Digunakan untuk mengukur diameter
mangrove
6. Rol meter Digunakan untuk mengukur jarak
lamun dan mangrove yang akan
diteliti
7. Kertas label Digunakan untuk pemberi tanda pada
sampel yang telah diambil
8. Tali rafia Digunakan untuk membuat kuadran
transek
3.3 Metode Kerja
Pada praktikum kali ini terdapat 3 parameter yang akan di amati yaitu mangrove,
lamun dan bentos. Cara kerja dari parameter mangrove adalah membentangkan
transek ukuran 5x5 m, 3x3 m, dan 1x1 m ditancapkan pada hutan mangrove
kemudian menghitung jumlah tegakan, banyaknya vegetasi, lingkar batang
diamati pada mangrove didalam transek setelah itu daun, bunga dan buah
mangrove diambil sebagai sampel untuk dilakukan identifikasi. Cara kerja dari
parameter lamun adalah membentangkan transek ukuran 10x10m dan 2x2m
ditancapkan pada titik sampling kemudian hitung frekuensi jumlah lamun
didalamnya. Setelah itu, ambil salah satu lamun untuk diidentifikasi. Cara kerja
untuk parameter bentos adalah dengan membentangakan transek yang berukuran
10 x 10 m pada titik sampling yang telah ditentukan. Core sampler ditancapkan
pada substrat yang berada pada titik sampling. Kemudian, bentos yang berada
pada core sampler dimasukkan ke dalam plastik zip lalu beri formalin 10 %.
Parameter yang digunakan terhadap ekosistem mangrove adalah jenis,
kerapatan,sebaran dan keanekaragaman. Untuk parameter lamun yang digunakan
adalah tingkat kepadatan populasi. Dan yang terakhir bentos menggunakan
parameter dominansi, keseragaman, dan keanekaragaman.
Dalam penelitian ini, analisis data dilakukan secara deskriptif kualitatif dan
interpretatif. Analisis data dilakukan secara sistematis, pengambilan sampel,
kemudian memformulasikan secara deskriptif, selanjutnya memproses data
dengan tahapan perhitungan kemudian menyajikan data setelah itu
menyimpulkan.
III. HASIL DAN PEMBAHASAN
3.1 Ekosistem Mangrove
3.1.1 Sebaran Populasi Mangrove
Wilayah mangrove Pulau Pasaran merupakan wilayah yang cukup mempunyai
kedalaman lumpur dengan kedalaman selutut orang dewasa jika surut dan akan
lebih dalam jika telah mengalami pasang air laut. Kondisi fisik dari hutan
mangrove Pulau Pasaran itu sendiri selain berlumpur dan mempunyai air yang
cukup keruh, disana juga sebaran populasinya cukup merata mengikuti garis
pantai. Pada bagian depan, mangrove yang tumbuh berjenis Avicennia marina.
Sedangkan pada bagian dalam, ditumbuhi oleh mangrove jenis Rhizopora. Akan
tetapi, juga banyak ditemukan sampah yang terbawa arus dalam hutan mangrove
tersebut.
3.1.2 Keragaman Populasi
Spesies
Jum
lah H’ E’ D Di Rdi fi Rfi Ci
Rc
i Ivi
Avicennia 165
0,2
61
0,37
7
0,6
80 6,6
82,5
0%
10
0
% 50%
541
89,8
9
95,
69
%
263,
90%
Rhizopora 35
0,1
06
0,15
4
0,0
30 1,4
17,5
0%
10
0
% 50%
243
8,29
6
4,3
1
%
36,1
0%
200
566
28,1
8
Berdasarkan hasil pada tabel diatas, dapat disimpulkan bahwa spesies Avicennia
berjumlah 165 pohon dengan indeks keragaman 0,261 , indeks keseragaman 0,377
, indeks dominansi 0,680 , kerapatan jenis 6,6 , kerapatan relatif jenis 82,50 % ,
frekuensi jenis 100% , frekuensi relatif jenis 50%, penutupan jenis 54189,89 ,
penutupan relatif jenis 95,69% , nilai penting 263,90%. Spesies Rhizopora
berjumlah 35 dan 200 pohon dengan indeks keragaman 0,106 , indeks
keseragaman 0,154 , indeks dominansi 0,030 , kerapatan jenis 1,4 , kerapatan
relatif jenis 17,50% , frekuensi jenis 100%, frekuensi relatif jenis 50%, penutupan
jenis 2438,296 dan 56628,18 , penutupan relatif jenis 4,31 %, dan nilai penting
36,10%.
Berdasarkan hasil tabel diatas, dapat disimpulkan juga bahwa hutan mangrove
yang ada pada Pulau Pasaran masih terjaga kelestariannya dan kerapatan,
keragaman, keaneakaragaman cukup merata dengan frekuensi jenis 100%. Hal
yang dapat mempengaruhi besar atau tidaknya angka yang dihasilkan terhadap
suatu indeks adalah keadaan yang ada pada hutan mangrove tersebut seperti suhu,
pH, pasang surut air laut, serta keanekaragaman dari populasi itu sendiri
3.2 Ekosistem Lamun
3.2.1 Sebaran Populasi Lamun
Sebaran populasi lamun yang ada di Pantai Ketapang, Pesawaran adalah cukup
tidak merata. Kondisi fisik dari lamun yang berada di Pantai Ketapang itu sendiri
tidak sama kepadatan antara satu tempat dengan tempat yang lainya. Lamun itu
sendiri tumbuh pada substrat berpasir yang ada di perairan dangkal. Hal ini
berkaitan dengan suhu, pH, DO, keanekaragaman populasi lainnya, serta
kebersihan pada perairan tersebut.
3.2.2 Keragaman Populasi
Spesies Jumlah Keanekaragaman Keseragaman VMR
Enhalus
acoroides 1060 1 1 176,48
Berdasarkan pada tabel diatas, didapatkan jumlah lamun yang ada di Pantai
Ketapang yaitu Enhalus acoroides berjumlah 1060 dengan keanekaragaman dan
keseragaman 1 serta VMR 176,48. Tingkat keanekaragaman dan keseragaman
dapat dikatakan cukup rendah dikarenakan hanya 1 spesies yang dapat ditemukan
yaitu spesies lamun Enhalus Acoroides. Sehingga faktor lingkungan berkontribusi
menentukan struktur komunitas dan kepadatan populasi lamun di lokasi tersebut.
3.3 Ekosistem Bentos
3.3.1 Sebaran Populasi Bentos
Kondisi fisik Pantai Ketapang masih cukup terjaga dengan banyaknya
makrobentos yang ditemukan pada pantai tersebut. Meskipun juga tidak sedikit
ditemukan sampah yang tidak pada tempatnya diakibatkan oleh oknum tidak
peduli lingkungan. Pada pengambilan sampel bentos, dilakukan pada 2 tempat
yaitu pinggiran pantai dan perairan dangkal. Pada 2 tempat tersebut, ditemukan
banyak organisme makrobentos yang hidup di tempat tersebut dan dapat
dikatakan merata persebarannya. Yang dapat mempengaruhi ada atau tidaknya
makrobentos pada suatu perairan adalah suhu,pH,DO,cahaya, kecepatan arus dan
tercemar atau tidaknya perairan tersebut.
3.3.2 Keragaman Populasi
Jenis Bentos Jumlah H’ E’ D
Notomyotida sp 1 0,088992134 0,02381 0,00056689
Penaeus 8 0,315852967 0,084505 0,03628118
Zenarchopterus
Buffonis
9 0,330095366 0,088316 0,04591837
Ophiuroidea
brevispinum
1 0,088992134 0,02381 0,00056689
Mymonippe
Harwicki
17 0,366089444 0,097946 0,1638322
Marcia
Marmorata
6 0,277987164 0,074374 0,02040816
Jumlah 42 1,468009209 0,392761
Keragaman jenis atau keheterogenan jenis merupakan ciri yang unik untuk
menggambarkan struktur komunitas di dalam organisasi kehidupan. Suatu
komunitas dikatakan mempunyai keragaman jenis tinggi, jika kelimpahan
masing - masing jenis tinggi dan sebaliknya keragaman jenis rendah jika hanya
terdapat beberapa jenis yang melimpah. Indeks keragaman jenis menggambarkan
keadaan populasi organisme secara matematik untuk mempermudah dalam
menganalisis informasi - informasi jumlah individu masing-masing jenis dalam
suatu komunitas (Kusumo Winarno dkk., 2000).
Berdasarkan tabel diatas, dapat disimpulkan bahwa bentos yang berada di Pantai
Ketapang, Pesawaran mempunyai dominansi,keanekaragaman, serta keseragaman
yang cukup rendah. Hal ini dikarenakan beberapa faktor seperti miskinnya unsur
hara dalam substrat, kecepatan arus, suhu, pH, DO, cahaya, dan tercemar atau
tidaknya perairan tersebut.
PENGAMATAN EKOSISTEM MANGROVE, LAMUN, BENTOS
( Laporan Praktikum Ekologi Perairan )
Oleh
Merlia Donna Johan
1414111046
Kelompok 1
Asisten
Winny Mutiasari
1314111054
JURUSAN BUDIDAYA PERAIRAN
FAKULTAS PERTANIAN
UNIVERSITAS LAMPUNG
2015
IV. KESIMPULAN DAN SARAN
4.1 Kesimpulan
Kesimpulan yang dihasilkan dari praktikum ini adalah :
1. Mangrove yang ada di Pulau Pasaran adalah jenis Avicennia marina dan
Rhizopora.
2. Kerapatan jenis mangrove tertinggi adalah 6,6. Untuk kerapatan relatif jenis
adalah 82,50. Frekuensi jenis 100%, frekuensi relatif jenis 50 %, penutupan
jenis 2438,296 ,penutupan relatif jenis 4,31%, dan nilai penting 36,10%.
3. Di Pantai Ketapang, jenis lamun yang ditemukan adalah Enhalus acoroides.
4. Nilai VMR yang terdapat pada lamun adalah 176,48
5. Jenis benthos yang terdapat di tempat praktikum adalah kepiting, serangga,
serta bintang laut.
6. Indeks keanekaragaman yang terdapat pada benthos adalah 1,468009209.
Indeks keseragaman 0,392761 dan indeks dominansi tertinggi 0,1638322.
5.2 Saran
Saran yang akan disampaikan adalah :
1. Agar lebih dapat menjaga kondisi kesehatan, sehingga dapat menjalankan
praktikum sesuai dengan prosedur.
Ekoper Ketapang 2014
DAFTAR PUSTAKA
Kusumo Winarno dkk.2000. Biologi Lingkungan. Jakarta: Erlangga.
Nazir.1998. Metode Penelitian. Jakarta: Ghalia Indonesia.
Romimohtarto,K.Juwana,S.2001. Biologi Laut: Ilmu Pengetahuan Tentang Biota
Laut. Jakarta: Djambatan.
Mangrove
Spesies
Jum
lah H’ E’ D Di Rdi fi Rfi Ci
Rc
i Ivi
Avicenna 165
0,2
61
0,37
7
0,6
80 6,6
82,5
0%
10
0
% 50%
541
89,8
9
95,
69
%
263,
90%
Rhizopora 35
0,1
06
0,15
4
0,0
30 1,4
17,5
0%
10
0
% 50%
243
8,29
6
4,3
1
%
36,1
0%
200
566
28,1
8
No Jenis Mangrove Jumlah Plot Jumlah
Indukan
Jumlah
Anakan
1 Avicennia 6 14 148
2 Rhizopora 6 5 -
A. Kerapatan jenis (Di)
Di = Ni / A
Plot a.5x5 = 47 / 25 = 1,88
Plot a.3x3 = 21 / 9 = 2,33
Plot a.1x1 = 14 / 1 = 14
Plot b.5x5 = 35 / 25 = 1,8
Avicenna
Indukan
Anakan
Rhizopora
Indukan
Anakan
Plot b.3x3 = 35 / 9 = 3,89
Plot b.1x1 = 13 / 1 = 13
B. Kerapatan relatif jenis
R Di =
𝑛𝑖
∑ 𝑛
x 100%
Plot a.5x5 =
47
165
x 100% = 28,48%
Plot a.3x3 =
21
165
x 100% = 12,73%
Plot a.1x1 =
14
165
x 100% = 8,48%
Plot b.5x5 =
35
165
x 100% = 21,21%
Plot b.3x3=
35
165
x 100% = 21,21%
Plot b.1x1 =
35
165
x 100% = 7,88%
RDi = 14,302%
C. Frekuensi jenis
Fi =
𝑃𝑖
∑ 𝑝
x 100%
Aucenia alba blume =
1
6
x 100 % = 16,67%
D. Frekuensi relatif jenis
Rfi =
𝐹𝑖
∑ 𝑓
x 100%
Aucenia alba blume =
1
1,16
x 100 % = 85,71%
Avicennia marina =
0,16
1,16
x 100 % = 14,29%
RFi = 50%
E. Penutupan jenis (Ci)
Ci =
∑ 𝐵𝐴
𝐴
= ∑
𝐶𝐵𝐻2
𝜋
X
𝐴
4
Plot a = 472 / 3,14 x 25/4 = 1148,301
Plot b = 212 / 3,14 x
9
4
= 321,1282
Plot c = 142 / 3,14 x
1
4
= 28,65185
Plot d = 352 / 3,14 x
25
4
= 1148,301
Plot e = 352 / 3,14 x
25
4
= 321,1282
Plot f = 132 / 3,14 x
25
4
= 28,65185
∑c =2996,162
F. Penutupan relatif jenis (Rci)
𝑅𝐶𝑖 =
𝐶𝑖
∑C
x 100 %
Plot a =
1148,301
2996,16
= 34,62%
Plot b =
321,1282
2996 ,162
= 9,68%
Plot c =
28,65185
2996 ,162
= 0,86%
Plot d =
1148 ,301
2996 ,162
= 34,62%
Plot e =
321 ,1282
2996 ,162
= 9,68%
Plot f =
28,65185
2996,162
= 0,86%
G. Nilai Penting (Ivi)
ivi = Rdi + Rfi + Rci = 14,302% + 50% + 15,03% =79,332%
Lamun
Spesies Jumlah Keanekaragaman Keseragaman VMR
Enhalus
acoroides 1060 1 1 176,48
x̄ =
Jumlah lamun
jumlah plot
x̄ =
1060
25
x̄ = 42,4
S =
X−x̄
n
= (31-42,4)2 + (25-42,4)2 + (29-42,4)2 + (64-42,4)2 + (42-42,4)2 + ( 35-
42,4)2 + (67-42,4)2 + (79-42,4)2 + (43-42,4)2 + (67-42,4)2 + (27-42,4)2 +
(62-42,4)2 + (60-42,4)2 + (72-42,4)2 + (30-42,4)2 + (46-42,4)2 + (51-
42,4)2 + (26-42,4)2 + (19-42,4)2 + (25-42,4)2 + (31-42,4)2 + (27-42,4)2 +
(34-42,4)2 + (39-42,4)2 + (29-42,4)2
= 129,96 + 302,76 + 179,56 + 466,56 + 0,16 + 54,74 + 605,16 + 1339, 56 +
0,36 + 605,16 + 237,16 + 384,16 + 309,76 + 876,16 +153,76 + 12,96 +
73,96 + 268,96 + 847,56 + 302,76 + 129,96 + 237,16 + 70,56 + 11,56 +
179,56
= 7482,98
VMR =
S
x̄
=
7482,98
42,4
= 176,48
Benthos
Jenis Bentos Jumlah H’ E’ D
Notomyotida sp 1 0,088992134 0,02381 0,00056689
Penaeus 8 0,315852967 0,084505 0,03628118
Zenarchopterus
Buffonis
9 0,330095366 0,088316 0,04591837
Ophiuroidea
brevispinum
1 0,088992134 0,02381 0,00056689
Mymonippe
Harwicki
17 0,366089444 0,097946 0,1638322
Marcia
Marmorata
6 0,277987164 0,074374 0,02040816
Jumlah 42 1,468009209 0,392761
 Indeks Keanekaragaman
H’ = -∑ (
𝑛𝑖
𝑁
) Ln
𝑛𝑖
𝑁
= - ∑ P𝑖 Ln Pi
= 1,468009209
LAMPIRAN

Recomendados

STUDI KONDISI DAN POTENSI EKOSISTEM PADANG LAMUN SEBAGAI DAERAH ASUHAN BIOTA ... por
STUDI KONDISI DAN POTENSI EKOSISTEM PADANG LAMUN SEBAGAI DAERAH ASUHAN BIOTA ...STUDI KONDISI DAN POTENSI EKOSISTEM PADANG LAMUN SEBAGAI DAERAH ASUHAN BIOTA ...
STUDI KONDISI DAN POTENSI EKOSISTEM PADANG LAMUN SEBAGAI DAERAH ASUHAN BIOTA ...Repository Ipb
822 visualizações7 slides
HUBUNGAN LOGAM BERAT Pb DAN Cd PADA AIR LAUT, PLANKTON DAN LARVA PELAGIS IKAN... por
HUBUNGAN LOGAM BERAT Pb DAN Cd PADA AIR LAUT, PLANKTON DAN LARVA PELAGIS IKAN...HUBUNGAN LOGAM BERAT Pb DAN Cd PADA AIR LAUT, PLANKTON DAN LARVA PELAGIS IKAN...
HUBUNGAN LOGAM BERAT Pb DAN Cd PADA AIR LAUT, PLANKTON DAN LARVA PELAGIS IKAN...Mustain Adinugroho
195 visualizações10 slides
Laporan Praktikum Lapangan "Biota Asosiasi Lamun Pulau Pramuka" por
Laporan Praktikum Lapangan "Biota Asosiasi Lamun Pulau Pramuka"Laporan Praktikum Lapangan "Biota Asosiasi Lamun Pulau Pramuka"
Laporan Praktikum Lapangan "Biota Asosiasi Lamun Pulau Pramuka"AzkiyaBanata
4.1K visualizações27 slides
Kepadatan populasi dan pertumbuhan kerang darah por
Kepadatan populasi dan pertumbuhan kerang darahKepadatan populasi dan pertumbuhan kerang darah
Kepadatan populasi dan pertumbuhan kerang darahAnjas Asmara, S.Si
1.3K visualizações9 slides
KOMPOSISI DAN DISTRIBUSI PLANKTON DI PERAIRAN TELUK SEMARANG por
KOMPOSISI DAN DISTRIBUSI PLANKTON DI PERAIRAN TELUK SEMARANGKOMPOSISI DAN DISTRIBUSI PLANKTON DI PERAIRAN TELUK SEMARANG
KOMPOSISI DAN DISTRIBUSI PLANKTON DI PERAIRAN TELUK SEMARANGMustain Adinugroho
298 visualizações10 slides
Kajian struktur komunitas juvenil ikan di perairan ekosistem mangrove bagian ... por
Kajian struktur komunitas juvenil ikan di perairan ekosistem mangrove bagian ...Kajian struktur komunitas juvenil ikan di perairan ekosistem mangrove bagian ...
Kajian struktur komunitas juvenil ikan di perairan ekosistem mangrove bagian ...Mujiyanto -
3.4K visualizações11 slides

Mais conteúdo relacionado

Mais procurados

Biologi populasi Rajungan por
Biologi populasi RajunganBiologi populasi Rajungan
Biologi populasi Rajunganarisandy08
1.2K visualizações19 slides
KOMPOSISI DAN DISTRIBUSI LARVA PELAGIS IKAN DI PERAIRAN TELUK SEMARANG por
KOMPOSISI DAN DISTRIBUSI LARVA PELAGIS IKAN DI PERAIRAN TELUK SEMARANGKOMPOSISI DAN DISTRIBUSI LARVA PELAGIS IKAN DI PERAIRAN TELUK SEMARANG
KOMPOSISI DAN DISTRIBUSI LARVA PELAGIS IKAN DI PERAIRAN TELUK SEMARANGMustain Adinugroho
243 visualizações12 slides
Proposal kepiting por
Proposal kepiting Proposal kepiting
Proposal kepiting Agus Rinal
4.1K visualizações30 slides
Kepiting Bakau por
Kepiting BakauKepiting Bakau
Kepiting BakauNURRIJAL RIJAL
12K visualizações25 slides
EKOLOGI LAUT por
EKOLOGI LAUTEKOLOGI LAUT
EKOLOGI LAUTFebrina Tentaka
5.9K visualizações15 slides
Laporan hasil observasi tritih por
Laporan hasil observasi tritihLaporan hasil observasi tritih
Laporan hasil observasi tritihWisda Putri
9.7K visualizações27 slides

Mais procurados(20)

Biologi populasi Rajungan por arisandy08
Biologi populasi RajunganBiologi populasi Rajungan
Biologi populasi Rajungan
arisandy081.2K visualizações
KOMPOSISI DAN DISTRIBUSI LARVA PELAGIS IKAN DI PERAIRAN TELUK SEMARANG por Mustain Adinugroho
KOMPOSISI DAN DISTRIBUSI LARVA PELAGIS IKAN DI PERAIRAN TELUK SEMARANGKOMPOSISI DAN DISTRIBUSI LARVA PELAGIS IKAN DI PERAIRAN TELUK SEMARANG
KOMPOSISI DAN DISTRIBUSI LARVA PELAGIS IKAN DI PERAIRAN TELUK SEMARANG
Mustain Adinugroho243 visualizações
Proposal kepiting por Agus Rinal
Proposal kepiting Proposal kepiting
Proposal kepiting
Agus Rinal4.1K visualizações
Kepiting Bakau por NURRIJAL RIJAL
Kepiting BakauKepiting Bakau
Kepiting Bakau
NURRIJAL RIJAL12K visualizações
EKOLOGI LAUT por Febrina Tentaka
EKOLOGI LAUTEKOLOGI LAUT
EKOLOGI LAUT
Febrina Tentaka5.9K visualizações
Laporan hasil observasi tritih por Wisda Putri
Laporan hasil observasi tritihLaporan hasil observasi tritih
Laporan hasil observasi tritih
Wisda Putri9.7K visualizações
494 981-1-sm por rasyid syidiq
494 981-1-sm494 981-1-sm
494 981-1-sm
rasyid syidiq77 visualizações
Hubungan keterkaitan ekosistem_mangrove por har tati
Hubungan keterkaitan ekosistem_mangroveHubungan keterkaitan ekosistem_mangrove
Hubungan keterkaitan ekosistem_mangrove
har tati4.1K visualizações
Struktur komunitas polychaeta pada ekosistem padang lamun pulau parang karimu... por Mujiyanto -
Struktur komunitas polychaeta pada ekosistem padang lamun pulau parang karimu...Struktur komunitas polychaeta pada ekosistem padang lamun pulau parang karimu...
Struktur komunitas polychaeta pada ekosistem padang lamun pulau parang karimu...
Mujiyanto -857 visualizações
Makalah Full Paper por Windra Hardi
Makalah Full PaperMakalah Full Paper
Makalah Full Paper
Windra Hardi1.8K visualizações
Tugas paper mangrove por Wiina Parmana
Tugas paper mangroveTugas paper mangrove
Tugas paper mangrove
Wiina Parmana4.4K visualizações
Dr achmad syamsu makalah fungsi mangrove, permasalahan dan konsep pengelolaannya por wahyuddin S.T
Dr achmad syamsu makalah fungsi mangrove, permasalahan dan konsep pengelolaannyaDr achmad syamsu makalah fungsi mangrove, permasalahan dan konsep pengelolaannya
Dr achmad syamsu makalah fungsi mangrove, permasalahan dan konsep pengelolaannya
wahyuddin S.T2.3K visualizações
Mangrove por Wiina Parmana
MangroveMangrove
Mangrove
Wiina Parmana1.7K visualizações
Struktur komunitas sumber daya ikan demersal berdasarkan kedalaman perairan d... por robert peranginangin
Struktur komunitas sumber daya ikan demersal berdasarkan kedalaman perairan d...Struktur komunitas sumber daya ikan demersal berdasarkan kedalaman perairan d...
Struktur komunitas sumber daya ikan demersal berdasarkan kedalaman perairan d...
robert peranginangin45 visualizações
Analisis Perbedaan Jantan dan Betina Pada Kepiting Bakau (Scylla serrata) Ber... por Muhammad Ardianto
Analisis Perbedaan Jantan dan Betina Pada Kepiting Bakau (Scylla serrata) Ber...Analisis Perbedaan Jantan dan Betina Pada Kepiting Bakau (Scylla serrata) Ber...
Analisis Perbedaan Jantan dan Betina Pada Kepiting Bakau (Scylla serrata) Ber...
Muhammad Ardianto1.9K visualizações
Materimangrove 111017211550-phpapp01 por rulli saputra
Materimangrove 111017211550-phpapp01Materimangrove 111017211550-phpapp01
Materimangrove 111017211550-phpapp01
rulli saputra184 visualizações
Pemodelan Sebaran Habitat Dugong Dugon Kawasan Pesisir Pulau Bintan Kepulauan... por Luhur Moekti Prayogo
Pemodelan Sebaran Habitat Dugong Dugon Kawasan Pesisir Pulau Bintan Kepulauan...Pemodelan Sebaran Habitat Dugong Dugon Kawasan Pesisir Pulau Bintan Kepulauan...
Pemodelan Sebaran Habitat Dugong Dugon Kawasan Pesisir Pulau Bintan Kepulauan...
Luhur Moekti Prayogo76 visualizações
Kerapatan magrove por iantono marjono
Kerapatan magroveKerapatan magrove
Kerapatan magrove
iantono marjono681 visualizações
makalah Hutan Mangrove por Guruh Adhi
makalah Hutan Mangrovemakalah Hutan Mangrove
makalah Hutan Mangrove
Guruh Adhi293 visualizações

Destaque

TINGKAH LAKU REPRODUKSI IKAN PLATI PEDANG (Xiphophorus helleri) por
TINGKAH LAKU REPRODUKSI IKAN PLATI PEDANG (Xiphophorus helleri)TINGKAH LAKU REPRODUKSI IKAN PLATI PEDANG (Xiphophorus helleri)
TINGKAH LAKU REPRODUKSI IKAN PLATI PEDANG (Xiphophorus helleri)Dinas Perikanan dan Kelautan Provinsi Jawa Barat
17K visualizações13 slides
Ekoper Ketapang 2014 por
Ekoper Ketapang 2014Ekoper Ketapang 2014
Ekoper Ketapang 2014Merlia Donna
384 visualizações18 slides
ieee java projects 2016 por
ieee java projects 2016ieee java projects 2016
ieee java projects 2016sumacgn
40 visualizações5 slides
3M FP301-1/4-BLK-100 por
3M FP301-1/4-BLK-1003M FP301-1/4-BLK-100
3M FP301-1/4-BLK-100savomir
21 visualizações6 slides
Nicola Galluzzi - Research project presentation por
Nicola Galluzzi - Research project presentationNicola Galluzzi - Research project presentation
Nicola Galluzzi - Research project presentationNicola Galluzzi
135 visualizações7 slides
Tips to crack CAT por
Tips to crack CATTips to crack CAT
Tips to crack CATJaslynn joan
86 visualizações8 slides

Destaque(13)

Ekoper Ketapang 2014 por Merlia Donna
Ekoper Ketapang 2014Ekoper Ketapang 2014
Ekoper Ketapang 2014
Merlia Donna384 visualizações
ieee java projects 2016 por sumacgn
ieee java projects 2016ieee java projects 2016
ieee java projects 2016
sumacgn40 visualizações
3M FP301-1/4-BLK-100 por savomir
3M FP301-1/4-BLK-1003M FP301-1/4-BLK-100
3M FP301-1/4-BLK-100
savomir21 visualizações
Nicola Galluzzi - Research project presentation por Nicola Galluzzi
Nicola Galluzzi - Research project presentationNicola Galluzzi - Research project presentation
Nicola Galluzzi - Research project presentation
Nicola Galluzzi135 visualizações
Tips to crack CAT por Jaslynn joan
Tips to crack CATTips to crack CAT
Tips to crack CAT
Jaslynn joan86 visualizações
JB CV.NEW por dedy Firmansyah
JB CV.NEWJB CV.NEW
JB CV.NEW
dedy Firmansyah499 visualizações
MKTG 1102 ASSIGNMENT 4 _JosephHampel por Joseph Hampel
MKTG 1102 ASSIGNMENT 4 _JosephHampelMKTG 1102 ASSIGNMENT 4 _JosephHampel
MKTG 1102 ASSIGNMENT 4 _JosephHampel
Joseph Hampel264 visualizações
ahmed atef cvn por ahmed atef
ahmed atef cvnahmed atef cvn
ahmed atef cvn
ahmed atef83 visualizações
College Ed por Sue Darby
College EdCollege Ed
College Ed
Sue Darby107 visualizações
28042013013502pm201112_Oct_Dec por Md. Ariful Islam
28042013013502pm201112_Oct_Dec28042013013502pm201112_Oct_Dec
28042013013502pm201112_Oct_Dec
Md. Ariful Islam42 visualizações
nobel por yumaracristina
nobelnobel
nobel
yumaracristina80 visualizações
Imagenes%5 cfotosdeldia%5c premios nobel por yumaracristina
Imagenes%5 cfotosdeldia%5c premios nobelImagenes%5 cfotosdeldia%5c premios nobel
Imagenes%5 cfotosdeldia%5c premios nobel
yumaracristina94 visualizações

Similar a Ekoper Ketapang 2014

Struktur komunitas juvenil ikan pada ekosistem padang lamun di kawasan perair... por
Struktur komunitas juvenil ikan pada ekosistem padang lamun di kawasan perair...Struktur komunitas juvenil ikan pada ekosistem padang lamun di kawasan perair...
Struktur komunitas juvenil ikan pada ekosistem padang lamun di kawasan perair...Mujiyanto -
731 visualizações9 slides
Afinitas-spesies-pada-komunitas-endopsam-87f999f2.pdf por
Afinitas-spesies-pada-komunitas-endopsam-87f999f2.pdfAfinitas-spesies-pada-komunitas-endopsam-87f999f2.pdf
Afinitas-spesies-pada-komunitas-endopsam-87f999f2.pdfSuhaemiManaf1
2 visualizações8 slides
Jurnal kerusakan tk, lamun, maangrove por
Jurnal kerusakan tk, lamun, maangroveJurnal kerusakan tk, lamun, maangrove
Jurnal kerusakan tk, lamun, maangroveerikakurnia
2.3K visualizações13 slides
KEANEKARAGAMAN BENTHOS DAN NEKTON PADA HUTAN MANGROVE DI DESA PULAU SEMBILAN ... por
KEANEKARAGAMAN BENTHOS DAN NEKTON PADA HUTAN MANGROVE DI DESA PULAU SEMBILAN ...KEANEKARAGAMAN BENTHOS DAN NEKTON PADA HUTAN MANGROVE DI DESA PULAU SEMBILAN ...
KEANEKARAGAMAN BENTHOS DAN NEKTON PADA HUTAN MANGROVE DI DESA PULAU SEMBILAN ...Dinas Perikanan dan Kelautan Provinsi Jawa Barat
8K visualizações30 slides
Paper Vertion: Kondisi Ekosistem Terumbu Karang Serta Strategi Pengelolaannya... por
Paper Vertion: Kondisi Ekosistem Terumbu Karang Serta Strategi Pengelolaannya...Paper Vertion: Kondisi Ekosistem Terumbu Karang Serta Strategi Pengelolaannya...
Paper Vertion: Kondisi Ekosistem Terumbu Karang Serta Strategi Pengelolaannya...Mujiyanto -
2.2K visualizações15 slides
KEBIASAAN MAKAN TIRAM MUTIARA Pintada maxima DI PERAIRAN TELUK SEKOTONG, LOMBOK por
KEBIASAAN MAKAN TIRAM MUTIARA Pintada maxima DI PERAIRAN TELUK SEKOTONG, LOMBOKKEBIASAAN MAKAN TIRAM MUTIARA Pintada maxima DI PERAIRAN TELUK SEKOTONG, LOMBOK
KEBIASAAN MAKAN TIRAM MUTIARA Pintada maxima DI PERAIRAN TELUK SEKOTONG, LOMBOKRepository Ipb
417 visualizações7 slides

Similar a Ekoper Ketapang 2014(20)

Struktur komunitas juvenil ikan pada ekosistem padang lamun di kawasan perair... por Mujiyanto -
Struktur komunitas juvenil ikan pada ekosistem padang lamun di kawasan perair...Struktur komunitas juvenil ikan pada ekosistem padang lamun di kawasan perair...
Struktur komunitas juvenil ikan pada ekosistem padang lamun di kawasan perair...
Mujiyanto -731 visualizações
Afinitas-spesies-pada-komunitas-endopsam-87f999f2.pdf por SuhaemiManaf1
Afinitas-spesies-pada-komunitas-endopsam-87f999f2.pdfAfinitas-spesies-pada-komunitas-endopsam-87f999f2.pdf
Afinitas-spesies-pada-komunitas-endopsam-87f999f2.pdf
SuhaemiManaf12 visualizações
Jurnal kerusakan tk, lamun, maangrove por erikakurnia
Jurnal kerusakan tk, lamun, maangroveJurnal kerusakan tk, lamun, maangrove
Jurnal kerusakan tk, lamun, maangrove
erikakurnia2.3K visualizações
Paper Vertion: Kondisi Ekosistem Terumbu Karang Serta Strategi Pengelolaannya... por Mujiyanto -
Paper Vertion: Kondisi Ekosistem Terumbu Karang Serta Strategi Pengelolaannya...Paper Vertion: Kondisi Ekosistem Terumbu Karang Serta Strategi Pengelolaannya...
Paper Vertion: Kondisi Ekosistem Terumbu Karang Serta Strategi Pengelolaannya...
Mujiyanto -2.2K visualizações
KEBIASAAN MAKAN TIRAM MUTIARA Pintada maxima DI PERAIRAN TELUK SEKOTONG, LOMBOK por Repository Ipb
KEBIASAAN MAKAN TIRAM MUTIARA Pintada maxima DI PERAIRAN TELUK SEKOTONG, LOMBOKKEBIASAAN MAKAN TIRAM MUTIARA Pintada maxima DI PERAIRAN TELUK SEKOTONG, LOMBOK
KEBIASAAN MAKAN TIRAM MUTIARA Pintada maxima DI PERAIRAN TELUK SEKOTONG, LOMBOK
Repository Ipb417 visualizações
PPT DINAMIKA ESTUARI KEL 2.pptx por HiltonKendari
PPT DINAMIKA ESTUARI KEL 2.pptxPPT DINAMIKA ESTUARI KEL 2.pptx
PPT DINAMIKA ESTUARI KEL 2.pptx
HiltonKendari5 visualizações
Ekosistem hutan mangrove dan pembelajarannya por Mardiah Ahmad
Ekosistem hutan mangrove dan pembelajarannyaEkosistem hutan mangrove dan pembelajarannya
Ekosistem hutan mangrove dan pembelajarannya
Mardiah Ahmad614 visualizações
43-86-1-SM.pdf por wibowo36
43-86-1-SM.pdf43-86-1-SM.pdf
43-86-1-SM.pdf
wibowo363 visualizações
Laporan estimasi populasi gastropoda dan makrobentos por PT. SASA
Laporan estimasi populasi gastropoda dan makrobentosLaporan estimasi populasi gastropoda dan makrobentos
Laporan estimasi populasi gastropoda dan makrobentos
PT. SASA948 visualizações
Kpli m12 Tentang lingkungan por hemiyoghikhusuma
Kpli m12 Tentang lingkunganKpli m12 Tentang lingkungan
Kpli m12 Tentang lingkungan
hemiyoghikhusuma515 visualizações
Kpli m12 tentang lingkungan por hemiyoghikhusuma
Kpli m12 tentang lingkunganKpli m12 tentang lingkungan
Kpli m12 tentang lingkungan
hemiyoghikhusuma120 visualizações
Kpli m12 tentang lingkungan por hemiyoghikhusuma
Kpli m12 tentang lingkunganKpli m12 tentang lingkungan
Kpli m12 tentang lingkungan
hemiyoghikhusuma110 visualizações
Ekosistem Padang Lamun di TWP Anambas.pdf por hendrakkp
Ekosistem Padang Lamun di TWP Anambas.pdfEkosistem Padang Lamun di TWP Anambas.pdf
Ekosistem Padang Lamun di TWP Anambas.pdf
hendrakkp73 visualizações
Presentasi Terumbu Karang por Alfian Muhammad
Presentasi Terumbu KarangPresentasi Terumbu Karang
Presentasi Terumbu Karang
Alfian Muhammad4.7K visualizações
2575 5225-1-sm por morila mei
2575 5225-1-sm2575 5225-1-sm
2575 5225-1-sm
morila mei575 visualizações
Pembahasan por Ferry Askari
PembahasanPembahasan
Pembahasan
Ferry Askari393 visualizações
Struktur komunitas gastropoda pada ekosistem mangrove di kawasan desa parang,... por Mujiyanto -
Struktur komunitas gastropoda pada ekosistem mangrove di kawasan desa parang,...Struktur komunitas gastropoda pada ekosistem mangrove di kawasan desa parang,...
Struktur komunitas gastropoda pada ekosistem mangrove di kawasan desa parang,...
Mujiyanto -1.6K visualizações

Último

Bahasa Visual & Storytelling; Bahasa Masa Depan, Dalam Era Transisi Energi Da... por
Bahasa Visual & Storytelling; Bahasa Masa Depan, Dalam Era Transisi Energi Da...Bahasa Visual & Storytelling; Bahasa Masa Depan, Dalam Era Transisi Energi Da...
Bahasa Visual & Storytelling; Bahasa Masa Depan, Dalam Era Transisi Energi Da...Yulianus Firmansyah Ladung
43 visualizações50 slides
Aksi Nyata Melakukan Refleksi Perencanaan (Guru).pptx por
Aksi Nyata Melakukan Refleksi Perencanaan (Guru).pptxAksi Nyata Melakukan Refleksi Perencanaan (Guru).pptx
Aksi Nyata Melakukan Refleksi Perencanaan (Guru).pptxidaparidah56
11 visualizações13 slides
surat lamaran pld tahun 2023.docx por
surat lamaran pld tahun 2023.docxsurat lamaran pld tahun 2023.docx
surat lamaran pld tahun 2023.docxAnggunPermatasari25
12 visualizações1 slide
Analisis Puisi Bunga dan Tembok Karya Wiji Thukul.pdf por
Analisis Puisi Bunga dan Tembok Karya Wiji Thukul.pdfAnalisis Puisi Bunga dan Tembok Karya Wiji Thukul.pdf
Analisis Puisi Bunga dan Tembok Karya Wiji Thukul.pdfAlya Dwi Arianty
10 visualizações8 slides
LATIHAN7_DWIHANA GRACE MARSHELLA_E1G021095.pptx por
LATIHAN7_DWIHANA GRACE MARSHELLA_E1G021095.pptxLATIHAN7_DWIHANA GRACE MARSHELLA_E1G021095.pptx
LATIHAN7_DWIHANA GRACE MARSHELLA_E1G021095.pptxgracemarsela01
17 visualizações9 slides
ppt-akhlak-tercela-foya-foya-riya-sumah-takabur-hasad.ppt por
ppt-akhlak-tercela-foya-foya-riya-sumah-takabur-hasad.pptppt-akhlak-tercela-foya-foya-riya-sumah-takabur-hasad.ppt
ppt-akhlak-tercela-foya-foya-riya-sumah-takabur-hasad.pptfatahilman
22 visualizações40 slides

Último(20)

Bahasa Visual & Storytelling; Bahasa Masa Depan, Dalam Era Transisi Energi Da... por Yulianus Firmansyah Ladung
Bahasa Visual & Storytelling; Bahasa Masa Depan, Dalam Era Transisi Energi Da...Bahasa Visual & Storytelling; Bahasa Masa Depan, Dalam Era Transisi Energi Da...
Bahasa Visual & Storytelling; Bahasa Masa Depan, Dalam Era Transisi Energi Da...
Yulianus Firmansyah Ladung43 visualizações
Aksi Nyata Melakukan Refleksi Perencanaan (Guru).pptx por idaparidah56
Aksi Nyata Melakukan Refleksi Perencanaan (Guru).pptxAksi Nyata Melakukan Refleksi Perencanaan (Guru).pptx
Aksi Nyata Melakukan Refleksi Perencanaan (Guru).pptx
idaparidah5611 visualizações
surat lamaran pld tahun 2023.docx por AnggunPermatasari25
surat lamaran pld tahun 2023.docxsurat lamaran pld tahun 2023.docx
surat lamaran pld tahun 2023.docx
AnggunPermatasari2512 visualizações
Analisis Puisi Bunga dan Tembok Karya Wiji Thukul.pdf por Alya Dwi Arianty
Analisis Puisi Bunga dan Tembok Karya Wiji Thukul.pdfAnalisis Puisi Bunga dan Tembok Karya Wiji Thukul.pdf
Analisis Puisi Bunga dan Tembok Karya Wiji Thukul.pdf
Alya Dwi Arianty10 visualizações
LATIHAN7_DWIHANA GRACE MARSHELLA_E1G021095.pptx por gracemarsela01
LATIHAN7_DWIHANA GRACE MARSHELLA_E1G021095.pptxLATIHAN7_DWIHANA GRACE MARSHELLA_E1G021095.pptx
LATIHAN7_DWIHANA GRACE MARSHELLA_E1G021095.pptx
gracemarsela0117 visualizações
ppt-akhlak-tercela-foya-foya-riya-sumah-takabur-hasad.ppt por fatahilman
ppt-akhlak-tercela-foya-foya-riya-sumah-takabur-hasad.pptppt-akhlak-tercela-foya-foya-riya-sumah-takabur-hasad.ppt
ppt-akhlak-tercela-foya-foya-riya-sumah-takabur-hasad.ppt
fatahilman22 visualizações
Pembahasan Soal Stoikiometri.pdf por Tias Mutiara
Pembahasan Soal Stoikiometri.pdfPembahasan Soal Stoikiometri.pdf
Pembahasan Soal Stoikiometri.pdf
Tias Mutiara 16 visualizações
LATIHAN7_RENATA ROSERIA SARAGIH_E1G022041.pptx por RenataRoseria
LATIHAN7_RENATA ROSERIA SARAGIH_E1G022041.pptxLATIHAN7_RENATA ROSERIA SARAGIH_E1G022041.pptx
LATIHAN7_RENATA ROSERIA SARAGIH_E1G022041.pptx
RenataRoseria17 visualizações
Materi Hijrah Nabi Muhammad ke Madinah Kelas 4 SD Kurikulum Merdeka.pptx por ahmadmistari
Materi Hijrah Nabi Muhammad ke Madinah Kelas 4 SD Kurikulum Merdeka.pptxMateri Hijrah Nabi Muhammad ke Madinah Kelas 4 SD Kurikulum Merdeka.pptx
Materi Hijrah Nabi Muhammad ke Madinah Kelas 4 SD Kurikulum Merdeka.pptx
ahmadmistari78 visualizações
Kisi PTS I IPA IX 2023-2024_032723.doc por Riski Andho Firdian
Kisi PTS I IPA IX 2023-2024_032723.docKisi PTS I IPA IX 2023-2024_032723.doc
Kisi PTS I IPA IX 2023-2024_032723.doc
Riski Andho Firdian17 visualizações
Produk Bahan refleksi siklus 1 dan 2.docx por diahprameswari1986
Produk Bahan refleksi siklus 1 dan 2.docxProduk Bahan refleksi siklus 1 dan 2.docx
Produk Bahan refleksi siklus 1 dan 2.docx
diahprameswari198616 visualizações
KELOMPOK 8 bahan ajar-1.pdf por sitiamelliaefendi03
KELOMPOK 8 bahan ajar-1.pdfKELOMPOK 8 bahan ajar-1.pdf
KELOMPOK 8 bahan ajar-1.pdf
sitiamelliaefendi0312 visualizações
RPL Etika Berkomunikasi.docx por RahimaSyahnePutri1
RPL Etika Berkomunikasi.docxRPL Etika Berkomunikasi.docx
RPL Etika Berkomunikasi.docx
RahimaSyahnePutri119 visualizações
FLOWCHART.pdf por JUMADAPUTRA
FLOWCHART.pdfFLOWCHART.pdf
FLOWCHART.pdf
JUMADAPUTRA11 visualizações
Beberapa Penyebab Gagalnya Penerapan TPM _Training "TOTAL PRODUCTIVE MAINTENA... por Kanaidi ken
Beberapa Penyebab Gagalnya Penerapan TPM _Training "TOTAL PRODUCTIVE MAINTENA...Beberapa Penyebab Gagalnya Penerapan TPM _Training "TOTAL PRODUCTIVE MAINTENA...
Beberapa Penyebab Gagalnya Penerapan TPM _Training "TOTAL PRODUCTIVE MAINTENA...
Kanaidi ken10 visualizações
Modul 6 - Pend. ABK.pptx por AzizahRaiza1
Modul 6 - Pend. ABK.pptxModul 6 - Pend. ABK.pptx
Modul 6 - Pend. ABK.pptx
AzizahRaiza112 visualizações
Studi Kasus-1_Equivalent Annual Cost Comparisons (EAC) _Training "TOTAL PROD... por Kanaidi ken
Studi Kasus-1_Equivalent Annual Cost Comparisons (EAC)  _Training "TOTAL PROD...Studi Kasus-1_Equivalent Annual Cost Comparisons (EAC)  _Training "TOTAL PROD...
Studi Kasus-1_Equivalent Annual Cost Comparisons (EAC) _Training "TOTAL PROD...
Kanaidi ken10 visualizações
Unggah Rencana Kerja Pengembangan Program.pdf por MayaKurniawati6
Unggah Rencana Kerja Pengembangan Program.pdfUnggah Rencana Kerja Pengembangan Program.pdf
Unggah Rencana Kerja Pengembangan Program.pdf
MayaKurniawati619 visualizações
PELAKSANAAN & Link2 MATERI Training_"Effective INVENTORY CONTROL & WAREHOUSIN... por Kanaidi ken
PELAKSANAAN & Link2 MATERI Training_"Effective INVENTORY CONTROL & WAREHOUSIN...PELAKSANAAN & Link2 MATERI Training_"Effective INVENTORY CONTROL & WAREHOUSIN...
PELAKSANAAN & Link2 MATERI Training_"Effective INVENTORY CONTROL & WAREHOUSIN...
Kanaidi ken23 visualizações

Ekoper Ketapang 2014

  • 1. I. PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Ekologi perairan merupakan ilmu yang mempelajari hubungan timbal balik / interaksi antara organisme perairan dengan lingkungannya. Dengan demikian ada beberapa cabang ilmu yang menunjang ekologi yang harus dipahami mahasiswa misalnya : Klimatologi, Limnologi, Geologi, Fisika, Kimia, Biologi, Planktonologi dan sebagainya. Praktikum Ekologi Perairan ini dilaksanakan pada tanggal 10 – 11 Oktober 2015 bertempat di Pulau Pasaran, Bandar Lampung dan Pantai Ketapang, Pesawaran. Pulau Pasaran adalah sebuah pulau di Kecamatan Teluk Betung Barat, Bandar Lampung, Lampung, Indonesia. Mempunyai titik koordinat pada peta yaitu 05o27’50” LS dan 105o15’55 BT. Jaraknya 1 km dari Bandar Lampung. Di sana terdapat pusat pembuatan ikan asin. Pulau ini adalah pulau kecil yang dihuni penduduk sekitar 140 kepala keluarga dengan luas kurang lebih 8 hektar. Pulau Pasaran dihubungkan oleh sebuah jembatan ke daratan dengan panjang kurang lebih 100 meter, tetapi hanya bisa dilewati oleh kendaraan beroda dua. Pantai Ketapang terletak di Desa Ketapang (Batu Menyan) Kecamatan Padang Cermin Kabupaten Pesawaran. Pantai Ketapang terletak paling ujung di Desa Ketapang. Jarak dari Bandar Lampung sekitar 12 km. Untuk mencapai Pantai Ketapang waktu yang ditempuh dari pusat Bandar Lampung sekitar satu jam jika transportasi sedang normal. Ekosistem perairan memiliki kontribusi dan keterlibatan yang sangat besar dalam mengatur keseimbangan alam. Perairan merupakan ekosistem yang memiliki peran sangat penting bagi kehidupan. Secara ekologis perairan dapat berperan
  • 2. sebagai habitat bagi berbagai jenis biota dan bagian dari berlangsungnya siklus materi serta aliran energi. Menurut Romimoharto dan Juwana (2001) bahwa pengelompokkan ini tidak ada kaitannya dengan jenis menurut klasifikasi ilmiah, ukuran atau apakah mereka tumbuha-tumbuhan atau hewan, tetapi hanya didasarkan pada kebiasaan hidup mereka secara umum, seperti gerakan berjalan, pola hidup dan sebaran menurut ekologi. Penelitian yang dilakukan menggunakan metode penelitian deskriptif (Nazir, 1998). Penelitian ini bertujuan untuk mendeskripsikan atau menggambarkan struktur komunitas plankton di perairan hutan mangrove Pulau Pasaran secara sistematis dan faktual mengenai fakta - fakta dan sifat - sifat serta hubungannya dengan fenomena yang diamati meliputi kelimpahan, komposisi, keragaman, keseragaman, dan dominansi mangrove. 1.2 Tujuan dan Manfaat Tujuan dan manfaat yang didapat oleh mahasiswa adalah 1. Mahasiswa mengetahui jenis mangrove yang terdapat pada Pulau Pasaran. 2. Mahasiswa mengetahui nilai keragaman jenis, kerapatan relatif jenis, frekuensi jenis, frekuensi relatif jenis, penutupan jenis, penutupan relatif jenis dan nilai penting pada jenis mangrove yang ditemukan di Pulau Pasaran. 3. Mahasiswa mengetahui jenis lamun yang terdapat pada Pantai Ketapang. 4. Mahasiswa mengetahui nilai VMR pada jenis lamun yang terdapat pada Pantai Ketapang. 5. Mahasiswa mengetahui jumlah jenis benthos yang terdapat pada Pulau Pasaran dan Pantai Ketapang. 6. Mahasiswa mengetahui indeks keanekaragaman, indeks keseragaman, dan indeks dominan pada benthos yang terdapat pada Pulau Pasaran dan Pantai Ketapang.
  • 3. II. METODOLOGI 3.1 Waktu dan Tempat Praktikum Ekologi Perairan dilaksanakan di Pulau Pasaran, Bandar Lampung dan Pantai Ketapang, Pesawaran pada hari sabtu dan minggu tanggal 10 – 11 Oktober 2015 pukul 08.00 – 12.00 wib dan 13.00 sampai 15.00 wib. 3.2 Alat dan Bahan Alat dan bahan yang digunakan selama praktikum beserta kegunaannya adalah : No Nama Alat Kegunaan 1. Kuadrant transek Digunakan untuk mengambil benthos, 2. Core sampler Digunakan dalam pengambilan plakton 3. Plastik zip Digunakan sebagai wadah bentos, lamun, dan mangrove 4. formalin Digunakan untuk mengawaetkan bentos 5. Pita meter Digunakan untuk mengukur diameter mangrove 6. Rol meter Digunakan untuk mengukur jarak lamun dan mangrove yang akan diteliti 7. Kertas label Digunakan untuk pemberi tanda pada sampel yang telah diambil 8. Tali rafia Digunakan untuk membuat kuadran transek
  • 4. 3.3 Metode Kerja Pada praktikum kali ini terdapat 3 parameter yang akan di amati yaitu mangrove, lamun dan bentos. Cara kerja dari parameter mangrove adalah membentangkan transek ukuran 5x5 m, 3x3 m, dan 1x1 m ditancapkan pada hutan mangrove kemudian menghitung jumlah tegakan, banyaknya vegetasi, lingkar batang diamati pada mangrove didalam transek setelah itu daun, bunga dan buah mangrove diambil sebagai sampel untuk dilakukan identifikasi. Cara kerja dari parameter lamun adalah membentangkan transek ukuran 10x10m dan 2x2m ditancapkan pada titik sampling kemudian hitung frekuensi jumlah lamun didalamnya. Setelah itu, ambil salah satu lamun untuk diidentifikasi. Cara kerja untuk parameter bentos adalah dengan membentangakan transek yang berukuran 10 x 10 m pada titik sampling yang telah ditentukan. Core sampler ditancapkan pada substrat yang berada pada titik sampling. Kemudian, bentos yang berada pada core sampler dimasukkan ke dalam plastik zip lalu beri formalin 10 %. Parameter yang digunakan terhadap ekosistem mangrove adalah jenis, kerapatan,sebaran dan keanekaragaman. Untuk parameter lamun yang digunakan adalah tingkat kepadatan populasi. Dan yang terakhir bentos menggunakan parameter dominansi, keseragaman, dan keanekaragaman. Dalam penelitian ini, analisis data dilakukan secara deskriptif kualitatif dan interpretatif. Analisis data dilakukan secara sistematis, pengambilan sampel, kemudian memformulasikan secara deskriptif, selanjutnya memproses data dengan tahapan perhitungan kemudian menyajikan data setelah itu menyimpulkan.
  • 5. III. HASIL DAN PEMBAHASAN 3.1 Ekosistem Mangrove 3.1.1 Sebaran Populasi Mangrove Wilayah mangrove Pulau Pasaran merupakan wilayah yang cukup mempunyai kedalaman lumpur dengan kedalaman selutut orang dewasa jika surut dan akan lebih dalam jika telah mengalami pasang air laut. Kondisi fisik dari hutan mangrove Pulau Pasaran itu sendiri selain berlumpur dan mempunyai air yang cukup keruh, disana juga sebaran populasinya cukup merata mengikuti garis pantai. Pada bagian depan, mangrove yang tumbuh berjenis Avicennia marina. Sedangkan pada bagian dalam, ditumbuhi oleh mangrove jenis Rhizopora. Akan tetapi, juga banyak ditemukan sampah yang terbawa arus dalam hutan mangrove tersebut. 3.1.2 Keragaman Populasi Spesies Jum lah H’ E’ D Di Rdi fi Rfi Ci Rc i Ivi Avicennia 165 0,2 61 0,37 7 0,6 80 6,6 82,5 0% 10 0 % 50% 541 89,8 9 95, 69 % 263, 90% Rhizopora 35 0,1 06 0,15 4 0,0 30 1,4 17,5 0% 10 0 % 50% 243 8,29 6 4,3 1 % 36,1 0% 200 566 28,1 8
  • 6. Berdasarkan hasil pada tabel diatas, dapat disimpulkan bahwa spesies Avicennia berjumlah 165 pohon dengan indeks keragaman 0,261 , indeks keseragaman 0,377 , indeks dominansi 0,680 , kerapatan jenis 6,6 , kerapatan relatif jenis 82,50 % , frekuensi jenis 100% , frekuensi relatif jenis 50%, penutupan jenis 54189,89 , penutupan relatif jenis 95,69% , nilai penting 263,90%. Spesies Rhizopora berjumlah 35 dan 200 pohon dengan indeks keragaman 0,106 , indeks keseragaman 0,154 , indeks dominansi 0,030 , kerapatan jenis 1,4 , kerapatan relatif jenis 17,50% , frekuensi jenis 100%, frekuensi relatif jenis 50%, penutupan jenis 2438,296 dan 56628,18 , penutupan relatif jenis 4,31 %, dan nilai penting 36,10%. Berdasarkan hasil tabel diatas, dapat disimpulkan juga bahwa hutan mangrove yang ada pada Pulau Pasaran masih terjaga kelestariannya dan kerapatan, keragaman, keaneakaragaman cukup merata dengan frekuensi jenis 100%. Hal yang dapat mempengaruhi besar atau tidaknya angka yang dihasilkan terhadap suatu indeks adalah keadaan yang ada pada hutan mangrove tersebut seperti suhu, pH, pasang surut air laut, serta keanekaragaman dari populasi itu sendiri 3.2 Ekosistem Lamun 3.2.1 Sebaran Populasi Lamun Sebaran populasi lamun yang ada di Pantai Ketapang, Pesawaran adalah cukup tidak merata. Kondisi fisik dari lamun yang berada di Pantai Ketapang itu sendiri tidak sama kepadatan antara satu tempat dengan tempat yang lainya. Lamun itu sendiri tumbuh pada substrat berpasir yang ada di perairan dangkal. Hal ini berkaitan dengan suhu, pH, DO, keanekaragaman populasi lainnya, serta kebersihan pada perairan tersebut. 3.2.2 Keragaman Populasi Spesies Jumlah Keanekaragaman Keseragaman VMR Enhalus acoroides 1060 1 1 176,48
  • 7. Berdasarkan pada tabel diatas, didapatkan jumlah lamun yang ada di Pantai Ketapang yaitu Enhalus acoroides berjumlah 1060 dengan keanekaragaman dan keseragaman 1 serta VMR 176,48. Tingkat keanekaragaman dan keseragaman dapat dikatakan cukup rendah dikarenakan hanya 1 spesies yang dapat ditemukan yaitu spesies lamun Enhalus Acoroides. Sehingga faktor lingkungan berkontribusi menentukan struktur komunitas dan kepadatan populasi lamun di lokasi tersebut. 3.3 Ekosistem Bentos 3.3.1 Sebaran Populasi Bentos Kondisi fisik Pantai Ketapang masih cukup terjaga dengan banyaknya makrobentos yang ditemukan pada pantai tersebut. Meskipun juga tidak sedikit ditemukan sampah yang tidak pada tempatnya diakibatkan oleh oknum tidak peduli lingkungan. Pada pengambilan sampel bentos, dilakukan pada 2 tempat yaitu pinggiran pantai dan perairan dangkal. Pada 2 tempat tersebut, ditemukan banyak organisme makrobentos yang hidup di tempat tersebut dan dapat dikatakan merata persebarannya. Yang dapat mempengaruhi ada atau tidaknya makrobentos pada suatu perairan adalah suhu,pH,DO,cahaya, kecepatan arus dan tercemar atau tidaknya perairan tersebut. 3.3.2 Keragaman Populasi Jenis Bentos Jumlah H’ E’ D Notomyotida sp 1 0,088992134 0,02381 0,00056689 Penaeus 8 0,315852967 0,084505 0,03628118 Zenarchopterus Buffonis 9 0,330095366 0,088316 0,04591837 Ophiuroidea brevispinum 1 0,088992134 0,02381 0,00056689 Mymonippe Harwicki 17 0,366089444 0,097946 0,1638322 Marcia Marmorata 6 0,277987164 0,074374 0,02040816 Jumlah 42 1,468009209 0,392761
  • 8. Keragaman jenis atau keheterogenan jenis merupakan ciri yang unik untuk menggambarkan struktur komunitas di dalam organisasi kehidupan. Suatu komunitas dikatakan mempunyai keragaman jenis tinggi, jika kelimpahan masing - masing jenis tinggi dan sebaliknya keragaman jenis rendah jika hanya terdapat beberapa jenis yang melimpah. Indeks keragaman jenis menggambarkan keadaan populasi organisme secara matematik untuk mempermudah dalam menganalisis informasi - informasi jumlah individu masing-masing jenis dalam suatu komunitas (Kusumo Winarno dkk., 2000). Berdasarkan tabel diatas, dapat disimpulkan bahwa bentos yang berada di Pantai Ketapang, Pesawaran mempunyai dominansi,keanekaragaman, serta keseragaman yang cukup rendah. Hal ini dikarenakan beberapa faktor seperti miskinnya unsur hara dalam substrat, kecepatan arus, suhu, pH, DO, cahaya, dan tercemar atau tidaknya perairan tersebut.
  • 9. PENGAMATAN EKOSISTEM MANGROVE, LAMUN, BENTOS ( Laporan Praktikum Ekologi Perairan ) Oleh Merlia Donna Johan 1414111046 Kelompok 1 Asisten Winny Mutiasari 1314111054 JURUSAN BUDIDAYA PERAIRAN FAKULTAS PERTANIAN UNIVERSITAS LAMPUNG 2015
  • 10. IV. KESIMPULAN DAN SARAN 4.1 Kesimpulan Kesimpulan yang dihasilkan dari praktikum ini adalah : 1. Mangrove yang ada di Pulau Pasaran adalah jenis Avicennia marina dan Rhizopora. 2. Kerapatan jenis mangrove tertinggi adalah 6,6. Untuk kerapatan relatif jenis adalah 82,50. Frekuensi jenis 100%, frekuensi relatif jenis 50 %, penutupan jenis 2438,296 ,penutupan relatif jenis 4,31%, dan nilai penting 36,10%. 3. Di Pantai Ketapang, jenis lamun yang ditemukan adalah Enhalus acoroides. 4. Nilai VMR yang terdapat pada lamun adalah 176,48 5. Jenis benthos yang terdapat di tempat praktikum adalah kepiting, serangga, serta bintang laut. 6. Indeks keanekaragaman yang terdapat pada benthos adalah 1,468009209. Indeks keseragaman 0,392761 dan indeks dominansi tertinggi 0,1638322. 5.2 Saran Saran yang akan disampaikan adalah : 1. Agar lebih dapat menjaga kondisi kesehatan, sehingga dapat menjalankan praktikum sesuai dengan prosedur.
  • 12. DAFTAR PUSTAKA Kusumo Winarno dkk.2000. Biologi Lingkungan. Jakarta: Erlangga. Nazir.1998. Metode Penelitian. Jakarta: Ghalia Indonesia. Romimohtarto,K.Juwana,S.2001. Biologi Laut: Ilmu Pengetahuan Tentang Biota Laut. Jakarta: Djambatan.
  • 13. Mangrove Spesies Jum lah H’ E’ D Di Rdi fi Rfi Ci Rc i Ivi Avicenna 165 0,2 61 0,37 7 0,6 80 6,6 82,5 0% 10 0 % 50% 541 89,8 9 95, 69 % 263, 90% Rhizopora 35 0,1 06 0,15 4 0,0 30 1,4 17,5 0% 10 0 % 50% 243 8,29 6 4,3 1 % 36,1 0% 200 566 28,1 8 No Jenis Mangrove Jumlah Plot Jumlah Indukan Jumlah Anakan 1 Avicennia 6 14 148 2 Rhizopora 6 5 - A. Kerapatan jenis (Di) Di = Ni / A Plot a.5x5 = 47 / 25 = 1,88 Plot a.3x3 = 21 / 9 = 2,33 Plot a.1x1 = 14 / 1 = 14 Plot b.5x5 = 35 / 25 = 1,8 Avicenna Indukan Anakan Rhizopora Indukan Anakan
  • 14. Plot b.3x3 = 35 / 9 = 3,89 Plot b.1x1 = 13 / 1 = 13 B. Kerapatan relatif jenis R Di = 𝑛𝑖 ∑ 𝑛 x 100% Plot a.5x5 = 47 165 x 100% = 28,48% Plot a.3x3 = 21 165 x 100% = 12,73% Plot a.1x1 = 14 165 x 100% = 8,48% Plot b.5x5 = 35 165 x 100% = 21,21% Plot b.3x3= 35 165 x 100% = 21,21% Plot b.1x1 = 35 165 x 100% = 7,88% RDi = 14,302% C. Frekuensi jenis Fi = 𝑃𝑖 ∑ 𝑝 x 100% Aucenia alba blume = 1 6 x 100 % = 16,67% D. Frekuensi relatif jenis Rfi = 𝐹𝑖 ∑ 𝑓 x 100% Aucenia alba blume = 1 1,16 x 100 % = 85,71% Avicennia marina = 0,16 1,16 x 100 % = 14,29% RFi = 50%
  • 15. E. Penutupan jenis (Ci) Ci = ∑ 𝐵𝐴 𝐴 = ∑ 𝐶𝐵𝐻2 𝜋 X 𝐴 4 Plot a = 472 / 3,14 x 25/4 = 1148,301 Plot b = 212 / 3,14 x 9 4 = 321,1282 Plot c = 142 / 3,14 x 1 4 = 28,65185 Plot d = 352 / 3,14 x 25 4 = 1148,301 Plot e = 352 / 3,14 x 25 4 = 321,1282 Plot f = 132 / 3,14 x 25 4 = 28,65185 ∑c =2996,162 F. Penutupan relatif jenis (Rci) 𝑅𝐶𝑖 = 𝐶𝑖 ∑C x 100 % Plot a = 1148,301 2996,16 = 34,62% Plot b = 321,1282 2996 ,162 = 9,68% Plot c = 28,65185 2996 ,162 = 0,86% Plot d = 1148 ,301 2996 ,162 = 34,62% Plot e = 321 ,1282 2996 ,162 = 9,68% Plot f = 28,65185 2996,162 = 0,86% G. Nilai Penting (Ivi) ivi = Rdi + Rfi + Rci = 14,302% + 50% + 15,03% =79,332%
  • 16. Lamun Spesies Jumlah Keanekaragaman Keseragaman VMR Enhalus acoroides 1060 1 1 176,48 x̄ = Jumlah lamun jumlah plot x̄ = 1060 25 x̄ = 42,4 S = X−x̄ n = (31-42,4)2 + (25-42,4)2 + (29-42,4)2 + (64-42,4)2 + (42-42,4)2 + ( 35- 42,4)2 + (67-42,4)2 + (79-42,4)2 + (43-42,4)2 + (67-42,4)2 + (27-42,4)2 + (62-42,4)2 + (60-42,4)2 + (72-42,4)2 + (30-42,4)2 + (46-42,4)2 + (51- 42,4)2 + (26-42,4)2 + (19-42,4)2 + (25-42,4)2 + (31-42,4)2 + (27-42,4)2 + (34-42,4)2 + (39-42,4)2 + (29-42,4)2 = 129,96 + 302,76 + 179,56 + 466,56 + 0,16 + 54,74 + 605,16 + 1339, 56 + 0,36 + 605,16 + 237,16 + 384,16 + 309,76 + 876,16 +153,76 + 12,96 + 73,96 + 268,96 + 847,56 + 302,76 + 129,96 + 237,16 + 70,56 + 11,56 + 179,56 = 7482,98 VMR = S x̄ = 7482,98 42,4 = 176,48
  • 17. Benthos Jenis Bentos Jumlah H’ E’ D Notomyotida sp 1 0,088992134 0,02381 0,00056689 Penaeus 8 0,315852967 0,084505 0,03628118 Zenarchopterus Buffonis 9 0,330095366 0,088316 0,04591837 Ophiuroidea brevispinum 1 0,088992134 0,02381 0,00056689 Mymonippe Harwicki 17 0,366089444 0,097946 0,1638322 Marcia Marmorata 6 0,277987164 0,074374 0,02040816 Jumlah 42 1,468009209 0,392761  Indeks Keanekaragaman H’ = -∑ ( 𝑛𝑖 𝑁 ) Ln 𝑛𝑖 𝑁 = - ∑ P𝑖 Ln Pi = 1,468009209