SIPI,Hajuini,Hapzi Ali,10 Siklus Pengeluaran,Universitas Mercubuana,2018,Pdf

Siklus Pengeluaran; pembelian dan Pengeluaran Kas dalam Sistem Informasi Akuntansi.

SIKLUS PENGELUARAN, PEMBELIAN
DAN PEMBAYARAN KAS
DALAM SISTEM INFORMASI AKUNTANSI
Tugas Matakuliah Sistem Informasi dan Pengendalian Internal
FORUM dan KUIS 10
Dibuat oleh
Nama : Hajuini
NIM : 55517120034
Dosen Pengampu : Prof. Dr. Ir. Hapzi Ali, MM, CMA
PROGRAM MAGISTER AKUNTANSI
UNIVERSITAS MERCU BUANA
JAKARTA 2018
SIKLUS PENGELUARAN, PEMBELIAN DAN PEMBAYARAN KAS
A. Definisi Siklus Pengeluaran
Siklus pengeluaran: adalah rangkaian kegiatan bisnis dan operasional
pemrosesan data terkait yang berhubungan dengan pembelian serta pembayaran
barang dan jasa
Fungsi dari Siklus Pengeluaran itu sendiri terdiri dari :
1. Mengetahui kebutuhan akan barang tersebut
2. Menempatkan Pesanan, Menerima dan menyimpan barang
3. Memastikan validitas kewajiban pembayaran
4. Menyiapkan pengeluaran kas
5. Mengelola utang usaha
6. Memposkan transaksi ke dalam buku besar umum
7. Menyiapkan laporan keuangan dan laporan manajemen yang diperlukan
B. Aktivitas Utama Siklus Pengeluaran
Tiga aktivitas utama siklus pengeluaran:
1. Memesan barang, perlengkapan dan layanan
2. Menerima dan menyimpan barang, perlengkapan dan layanan
3. Membayar barang, perlengkapan dan layanan
1. Pemesanan Barang
 Pengendalian persediaan
– Economic Order Quantity (EOQ)
– Materials Requirement Planning (MRP)
– Just In Time (JIT)
 Permintaan pembelian
 Membuat pesanan pembelian
– Faktor yang harus dipertimbangkan dalam membuat keputusan ini
adalah: (1) harga, (2) kualitas bahan baku, (3) dapat diandalkan dalam
melakukan pengiriman.
– Dokumen sumber yang digunakan: pesanan pembelian.
 Meningkatkan efisiensi dan efektivitas
– Menggunakan EDI atau internet adalah salah satu cara untuk
memperbaiki proses pembelian
2, Menerima dan Menyimpan Barang
Laporan penerimaan: dokumen utama yang digunakan dalam subsistem
penerimaan dalam siklus pengeluaran; laporan ini mendokumentasikan
rincian mengenai setiap kiriman, termasuk tanggal penerimaan, pengirim,
pemasok, dan nomor pesanan pembelian.
3. Membayar Barang dan Layanan
• Menyetujui faktur penjualan dari vendor untuk dibayar.
• Terdapat dua cara untuk memproses faktur penjualan dari vendor:
– Sistem tanpa voucher: setiap faktur penjualan yang disetujui dimasukkan
ke dalam catatan terpisah pemasok di file utang usaha dan kemudian
disimpan dalam file faktur belum dibayar.
– Sistem voucher: dalam sistem ini, sebuah dokumen yang disebut
voucher pengeluaran juga dipersiapkan. Tiga kelebihan: (1) voucher ini
mengurangi jumlah cek yang harus ditulis, (2) terdapat nomor tercetak
untuk mempermudah penelusuran semua utang, (3) dapat memfasilitasi
pemisahan waktu persetujuan faktur penjualan dari waktu pembayaran
faktur.
• Memperbaiki proses utang usaha
• Membayar faktur penjualan yang telah disetujui
Ancaman dan Pengendalian dalam Siklus Pengeluaran
Proses/
aktivitas
Ancaman Prosedur pengendalian yang dapat
diterapkan
Pesan
Barang
1. Mencegah
kehabisan dan/
atau kelebihan
persediaan
2. Meminta barang
yang tidak
dibutuhkan
3. Membeli dengan
harga yang
dinaikkan
4. Membeli barang
berkualitas
rendah
5. Membeli dari
pemasok yang
tidak diotorisasi
6. Komisi
(kickback)
Sistem pengendalian persediaan; catatan
persediaan perpetual; teknologi kode garis;
perhitungan persediaan secara periodik.
Catatan persediaan perpetual yang akurat;
persetujuan permintaan pembelian.
Meminta penawaran kompetitif; gunakan
pemasok yang disetujui; persetujuan
pesanan; pengendalian anggaran.
Gunakan vendor yang disetujui; persetujuan
pesanan pembelian; awasi kinerja vendor;
pengendalian anggaran.
Persetujuan pesanan pembelian; batasi
akses ke file utama pemasok.
Kebijakan; mintalah pegawai bagian
pembelian untuk mengungkapkan
kepentingan finansial dengan pemasok; audit
vendor.
Terima dan
simpan
barang
7. Menerima
barang yang
tidak dipesan
8. Membuat
kesalahan
dalam
penghitungan
Minta bagian penerimaan untuk
memverifikasi keberadaan pesanan
pembelian yang valid.
Gunakan teknologi kode garis;
dokumentasikan kinerja pegawai; insentif
untuk perhitungan yang akurat.
9. Mencuri
persediaan
Pengendalian akses fisik; perhitungan
periodik persediaan dan rekonsiliasi
perhitungan fisik dengan catatan;
dokumentasikan semua kiriman persediaan.
Setujui dan
bayar
faktur dari
vendor
10.Gagal
menangkap
kesalahan
dalam faktur
dari vendor
11.Membayar
barang yang
tidak diterima
12.Gagal
mendapatkan
diskon
pembelian yang
tersedia
13.Membayar
faktur yang
sama dua kali
14.Kesalahan
mencatat dan
memasukkan
data dalam
utang usaha
15.Menyalahgunak
an kas, cek,
atau EFT
Periksa kembali akurasi faktur; pelatihan bagi
pegawai bagian hutang usaha; gunakan
ERS.
Hanya membayar faktur yang didukung oleh
laporan penerimaan asli; gunakan ERS;
pengendalian anggaran.
Penyimpanan file yang tepat; anggaran arus
kas.
Hanya membayar faktur yang didukung oleh
bundel voucher asli; pembatalan bundel
voucher saat pebayaran; gunakan ERS;
kendalikan ke akses file utama pemasok.
Pengendalian edit berbagai entri data dan
pemrosesan.
Batasi akses ke cek kosong; mesin
penandatanganan cek; dan terminal kiriman
EFT; pemisahan tugas antara kasir dan
bagian utang usaha; rekonsiliasi rekening
bank oleh orang yang independen dari
proses pengeluaran kas; alat perlindungan
cek; tinjau ulang secara teratur untuk
transaksi EFT
Pengendali
an umum
16.Kehilangan data
17.Kinerja yang
kurang baik
Buat cadangan atau rencana pemulihan dari
bencana; pengendalian akses fisik dan logis
Pembuatan dan peninjauan ulang secara
periodik laporan kinerja yang memadai.
IMPLEMENTASI SIKLUS PEMBELIAN DAN PEMBAYARAN BARANG/JASA
UNTUK NIAGA PADA DIVISI AKUNTANSI PT. INDUSTRI TELEKOMUNIKASI
INDONESIA (PERSERO).
Siklus yang diterapkan pada PT. Industri Telekomunikasi Indonesia dalam kegiatan
operasional perusahaan yang menyangkut kegiatan pembelian dan pembayaran
agar dapat menghasilkan laporan keuangan yang dibutuhkan perusahaan, sudah
terkomputerisasi secara otomatis dengan menggunakan Flatfrom ERP (Enterprise
Resource Planning) berbasis System Application and Product in Data Processing
(SAP).
Berikut ini implementasi siklus pembelian dan pembayaran pada PT. Industri
Telekomunikasi Indonesia yaitu:
1. Create Purchase Requisition (Generate), diantaranya yaitu :
a) Bagian pengadaan mengeluarkan dokumen permintaan pembelian dari
network activity project system (Sistem SAP) sesuai type projectnya masing-
masing seperti costumer project, development construction project serta
corporate budgeting.
b) Setelah permintaan pembelian diproses maka akan masuk ke bagian rendal,
dimana bagian rendal akan melakukan input harga estimasi dan
merekomendasikan usulan cara pengadaan beserta daftar mitra yang terkait.
c) Setelah itu melakukan persetujuan kepada pejabat yang berwenang.
d) Setelah disetujui permintaan pembelian tersebut digunakan oleh bagian
pengadaan untuk memproses purchases order barang dan jasa.
2. Request For Quotation, yaitu:
Departemen pembelian melakukan permintaan untuk memberikan penawaran
atas barang dan jasa sesuai dengan kebutuhan perusahaan kepada mitra
kerjanya.
3. Maintain Quotation, diantaranya yaitu :
a) Bagian pengadaan melakukan negosiasi dengan mitra kerja dan membuat
berita acara.
b) Setelah berita acara dibuat, bagian pengadaan langsung melakukan input
data quotation yang diterima dari vendor menggunakans ystem SAP. Proses
entry quotation ini seperti harga final dari masing-masing vendor dan harga
final tersebut dijadikan perbandingan atas harga penawaran, maka secara
otomatis system akan memperlihatkan rangking penawaran terbaik dari
vendor berdasarkan price.
4. Create Purchase Order, yaitu:
Setelah vendor dipilih berdasarkan rangking penawaran terbaik lalu dibuatkan
purchase order yang berisi data seperti : terms of delivery, terms of payment,
uraian dan kuantitas barang dan jasa yang dibeli, tanggal penyerahan (delivery
date), harga dan sebagainya.
5. Release Purchase Order, yaitu:
Purchase order yang di-create oleh bagian pengadaan akan memerlukan
persetujuan dari pejabat berwenang melalui proses release, sesuai kebijakan
melalui batas nilai purchase order.
6. Penerimaan Barang Untuk Niaga, diantaranya yaitu :
a) Bagian gudang akan melakukan pemeriksaaan fisik barang dan kesesuaian
dokumen bersama dengan pemesan barang.
b) Barang yang telah diperiksa dan dapat diterima akan dilakukan posting goods
receipt atas purchase order tersebut dimana slip dokumen dapat dicetak.
(khusus untuk bahan baku produksi manufaktur, penerimaan dilakukan oleh
bagian prod purju dimana otorisasi diberikan terbatas hanya untuk sloc prod
purju.
7. Penerimaan Jasa Untuk Niaga, yaitu:
Proses penerimaan jasa untuk niaga dilakukan oleh bagian operasional. Transaksi
penerimaan dilakukan melalui service acceptance berdasarkan referensi purchase
order.
8. Maintain Serial Number Material, yaitu:
Jika material yang diberi ada garansi, maka untuk pengontrolan garansinya akan
diaktifkan serialisasi material pada saat posting good receipt sehingga masing-
masing item material akan memiliki serial number yang unik.
9. Invoice Verification, yaitu:
Proses invoice verification dapat dilakukan untuk purchase order yang sudah
dideliver oleh vendornya. Proses invoice verification ini akan dilakukan oleh
bagian keuangan dimana jika semua kelengkapan dan kesesuaian sudah
terpenuhi dan tidak ada denda keterlambatan pengiriman, maka akan diteruskan
dengan proses outgoging payment. Tetapi jika ada keterlambatan pengiriman
oleh vendor maka dapat dikenai denda sesuai dengan kesepakatan pada
purchase order.
10. Outgoging Payment, diantaranya yaitu :
a) Divisi logistik memilih satu items invoice atau beberapa invoice sekaligus
yang ada di daftar atau list account payable untuk melakukan pembayaran
atas kegiatan pembelian.
b) Setelah memilih list account payable yang akan dibayarkan lalu divisi logistik
melakukan pembayaran kepada satu vendor atau beberapa vendor sekaligus.
(biasanya menggunakan giro atau cek)
c) Jika pembayaran dilakukan menggunakan giro atau cek maka divisi logistik
harus langsung membuat list outgoing payment by giro atau cek.
d) Setelah membuat list outgoing payment bagian logistik melakukan pencatatan
atau entry vendor outgoing payment.
e) Namun jika pembayarannya tidak menggunakan cek atau giro maka divisi
logistik langsung melakukan pencatatan atau entry vendor outgoing
paymentdan tidak membuat membuat list outgoing payment by giro atau cek.
f) Setelah melakukan pencatatan atau entry vendor outgoing payment divisi
logistik langsung melakukan post outgoing payment partial account payable
tanpa tax atau post outgoing payment partial account payable tax memilih
salah satunya sesuai kesepakatan dengan vendor.
g) Lalu setalah memposting, divisi keuangan membuat account payable bank
clearing.
h) Dan membuat outgoing payment list by giro atau cek lagi.
i) Setelah itu divisi keuangan melakukan pencatatan atau entry cheqeue
payment dan mengeluarkan Cheque
Berikut Flowchat Pembelian dan pembayaran,
Daftar Pustaka :
- Hapzi Ali, Modul Elearning ke-10 SIPI, universitas Mercubuana 22 Mei 2017
- https://simponi.mdp.ac.id/.../AK207/.../AK207-091054-605-9.ppt
- Tri Mustika, http://elib.unikom.ac.id/files/disk1/679/jbptunikompp-gdl-
trimustika-33922-1-unikom_t-l.pdf
.

Recomendados

10, si & pi,mislia, hapzi ali, si siklus pengeluaran, pembelian dan pemba... por
10, si & pi,mislia, hapzi ali, si siklus pengeluaran, pembelian dan pemba...10, si & pi,mislia, hapzi ali, si siklus pengeluaran, pembelian dan pemba...
10, si & pi,mislia, hapzi ali, si siklus pengeluaran, pembelian dan pemba...Mislia lia
111 visualizações8 slides
Si & pi, dian andriani, hapzi ali, siklus pengeluaran, universitas mercu buan... por
Si & pi, dian andriani, hapzi ali, siklus pengeluaran, universitas mercu buan...Si & pi, dian andriani, hapzi ali, siklus pengeluaran, universitas mercu buan...
Si & pi, dian andriani, hapzi ali, siklus pengeluaran, universitas mercu buan...Dian Andriani
392 visualizações11 slides
10, SI & PI Yovie Aulia Dinanda, Hapzi Ali, Siklus Pengeluaran, Pembelian dan... por
10, SI & PI Yovie Aulia Dinanda, Hapzi Ali, Siklus Pengeluaran, Pembelian dan...10, SI & PI Yovie Aulia Dinanda, Hapzi Ali, Siklus Pengeluaran, Pembelian dan...
10, SI & PI Yovie Aulia Dinanda, Hapzi Ali, Siklus Pengeluaran, Pembelian dan...Vhiie Audi
44 visualizações17 slides
Si pi 10, nurul hidayati yuliani, hapzi ali, siklus pengeluaran pembelian dan... por
Si pi 10, nurul hidayati yuliani, hapzi ali, siklus pengeluaran pembelian dan...Si pi 10, nurul hidayati yuliani, hapzi ali, siklus pengeluaran pembelian dan...
Si pi 10, nurul hidayati yuliani, hapzi ali, siklus pengeluaran pembelian dan...Lia Sapoean
157 visualizações11 slides
9. si & pi. anggri afriani, prof. dr. ir hapzi ali, mm, cma. sistem infor... por
9. si & pi. anggri afriani, prof. dr. ir hapzi ali, mm, cma. sistem infor...9. si & pi. anggri afriani, prof. dr. ir hapzi ali, mm, cma. sistem infor...
9. si & pi. anggri afriani, prof. dr. ir hapzi ali, mm, cma. sistem infor...Anggriafriani
122 visualizações16 slides
Siklus pengeluaran suryani sri utami stiami por
Siklus pengeluaran suryani sri utami stiamiSiklus pengeluaran suryani sri utami stiami
Siklus pengeluaran suryani sri utami stiamisri utami
97 visualizações24 slides

Mais conteúdo relacionado

Mais procurados

SIKLUS PENGELUARAN : PEMBELIAN, PROSEDUR PEMBAYARAN DAN PROSES PENGGAJIAN por
SIKLUS PENGELUARAN : PEMBELIAN,  PROSEDUR PEMBAYARAN DAN PROSES PENGGAJIANSIKLUS PENGELUARAN : PEMBELIAN,  PROSEDUR PEMBAYARAN DAN PROSES PENGGAJIAN
SIKLUS PENGELUARAN : PEMBELIAN, PROSEDUR PEMBAYARAN DAN PROSES PENGGAJIANLucky Maharani Safitri
13K visualizações37 slides
Powerpoint ptiiii por
Powerpoint ptiiiiPowerpoint ptiiii
Powerpoint ptiiiiindahrizkiana
1.7K visualizações12 slides
10, si & pi delvia vamela, hapzi ali, siklus pengeluaran, pembelian dan ... por
10, si & pi delvia vamela, hapzi ali,  siklus pengeluaran, pembelian dan ...10, si & pi delvia vamela, hapzi ali,  siklus pengeluaran, pembelian dan ...
10, si & pi delvia vamela, hapzi ali, siklus pengeluaran, pembelian dan ...delviavamela
141 visualizações11 slides
10. si & pi, m hasim rafsanjani, prof.dr.ir.hapzi ali,mm,cma,mpm,siklus p... por
10. si & pi, m hasim rafsanjani, prof.dr.ir.hapzi ali,mm,cma,mpm,siklus p...10. si & pi, m hasim rafsanjani, prof.dr.ir.hapzi ali,mm,cma,mpm,siklus p...
10. si & pi, m hasim rafsanjani, prof.dr.ir.hapzi ali,mm,cma,mpm,siklus p...Hasim Rafsanjani
25 visualizações11 slides
Laporan sistem informasi akuntansi pada ud santoso por
Laporan sistem informasi akuntansi pada ud santosoLaporan sistem informasi akuntansi pada ud santoso
Laporan sistem informasi akuntansi pada ud santosoRohmad Adi Siaman SST Akt., M.Ec.Dev.
3.7K visualizações27 slides
Si Pi, Wawan Dwi Hadisapuro, Hapzi Ali, Siklus Pengeluaran Pembelian dan Pemb... por
Si Pi, Wawan Dwi Hadisapuro, Hapzi Ali, Siklus Pengeluaran Pembelian dan Pemb...Si Pi, Wawan Dwi Hadisapuro, Hapzi Ali, Siklus Pengeluaran Pembelian dan Pemb...
Si Pi, Wawan Dwi Hadisapuro, Hapzi Ali, Siklus Pengeluaran Pembelian dan Pemb...Wawan Dwi Hadisaputro
307 visualizações6 slides

Mais procurados(20)

SIKLUS PENGELUARAN : PEMBELIAN, PROSEDUR PEMBAYARAN DAN PROSES PENGGAJIAN por Lucky Maharani Safitri
SIKLUS PENGELUARAN : PEMBELIAN,  PROSEDUR PEMBAYARAN DAN PROSES PENGGAJIANSIKLUS PENGELUARAN : PEMBELIAN,  PROSEDUR PEMBAYARAN DAN PROSES PENGGAJIAN
SIKLUS PENGELUARAN : PEMBELIAN, PROSEDUR PEMBAYARAN DAN PROSES PENGGAJIAN
Lucky Maharani Safitri13K visualizações
Powerpoint ptiiii por indahrizkiana
Powerpoint ptiiiiPowerpoint ptiiii
Powerpoint ptiiii
indahrizkiana1.7K visualizações
10, si & pi delvia vamela, hapzi ali, siklus pengeluaran, pembelian dan ... por delviavamela
10, si & pi delvia vamela, hapzi ali,  siklus pengeluaran, pembelian dan ...10, si & pi delvia vamela, hapzi ali,  siklus pengeluaran, pembelian dan ...
10, si & pi delvia vamela, hapzi ali, siklus pengeluaran, pembelian dan ...
delviavamela141 visualizações
10. si & pi, m hasim rafsanjani, prof.dr.ir.hapzi ali,mm,cma,mpm,siklus p... por Hasim Rafsanjani
10. si & pi, m hasim rafsanjani, prof.dr.ir.hapzi ali,mm,cma,mpm,siklus p...10. si & pi, m hasim rafsanjani, prof.dr.ir.hapzi ali,mm,cma,mpm,siklus p...
10. si & pi, m hasim rafsanjani, prof.dr.ir.hapzi ali,mm,cma,mpm,siklus p...
Hasim Rafsanjani25 visualizações
Si Pi, Wawan Dwi Hadisapuro, Hapzi Ali, Siklus Pengeluaran Pembelian dan Pemb... por Wawan Dwi Hadisaputro
Si Pi, Wawan Dwi Hadisapuro, Hapzi Ali, Siklus Pengeluaran Pembelian dan Pemb...Si Pi, Wawan Dwi Hadisapuro, Hapzi Ali, Siklus Pengeluaran Pembelian dan Pemb...
Si Pi, Wawan Dwi Hadisapuro, Hapzi Ali, Siklus Pengeluaran Pembelian dan Pemb...
Wawan Dwi Hadisaputro307 visualizações
Siklus pengeluaran,sia,deatianasiva,suryanih,institut stiami por deatianasiva
Siklus pengeluaran,sia,deatianasiva,suryanih,institut stiamiSiklus pengeluaran,sia,deatianasiva,suryanih,institut stiami
Siklus pengeluaran,sia,deatianasiva,suryanih,institut stiami
deatianasiva268 visualizações
Sipi, windayani rajagukguk, hapzi ali, 2018, Siklus Pengeluaran, Pembelian da... por WINDAYANI RAJAGUKGUK
Sipi, windayani rajagukguk, hapzi ali, 2018, Siklus Pengeluaran, Pembelian da...Sipi, windayani rajagukguk, hapzi ali, 2018, Siklus Pengeluaran, Pembelian da...
Sipi, windayani rajagukguk, hapzi ali, 2018, Siklus Pengeluaran, Pembelian da...
WINDAYANI RAJAGUKGUK48 visualizações
Sia 2 kelompok 6 por bayuwendy
Sia 2 kelompok 6Sia 2 kelompok 6
Sia 2 kelompok 6
bayuwendy3.7K visualizações
Sia,putri riana,suryani,stiami,t4 por Putri Riana
Sia,putri riana,suryani,stiami,t4Sia,putri riana,suryani,stiami,t4
Sia,putri riana,suryani,stiami,t4
Putri Riana80 visualizações
Siklus pengeluaran,sia, selvidwiaryati,bpk suryanih,STIAMI por selvi dwiaryati
Siklus pengeluaran,sia, selvidwiaryati,bpk suryanih,STIAMISiklus pengeluaran,sia, selvidwiaryati,bpk suryanih,STIAMI
Siklus pengeluaran,sia, selvidwiaryati,bpk suryanih,STIAMI
selvi dwiaryati39 visualizações
10. SI&PI, Shalsabilla Desi, Hapzi Ali, Siklus Pengeluaran, Pembelian dan Pe... por ShalsabillaDMutiara
10. SI&PI, Shalsabilla Desi, Hapzi Ali,  Siklus Pengeluaran, Pembelian dan Pe...10. SI&PI, Shalsabilla Desi, Hapzi Ali,  Siklus Pengeluaran, Pembelian dan Pe...
10. SI&PI, Shalsabilla Desi, Hapzi Ali, Siklus Pengeluaran, Pembelian dan Pe...
ShalsabillaDMutiara298 visualizações
Ppt.sia.10 por Faiz Faizah
Ppt.sia.10Ppt.sia.10
Ppt.sia.10
Faiz Faizah3.4K visualizações
8. si & pi. anggri afriani, prof. dr. ir, hapzi ali, mm, cma. s iklus pen... por Anggriafriani
8. si & pi. anggri afriani, prof. dr. ir, hapzi ali, mm, cma. s iklus pen...8. si & pi. anggri afriani, prof. dr. ir, hapzi ali, mm, cma. s iklus pen...
8. si & pi. anggri afriani, prof. dr. ir, hapzi ali, mm, cma. s iklus pen...
Anggriafriani127 visualizações
Sistem Akuntansi Pembelian Kredit pada Perusahaan Distribusi Minuman Ringan por WADIYO .
Sistem Akuntansi Pembelian Kredit pada Perusahaan Distribusi Minuman RinganSistem Akuntansi Pembelian Kredit pada Perusahaan Distribusi Minuman Ringan
Sistem Akuntansi Pembelian Kredit pada Perusahaan Distribusi Minuman Ringan
WADIYO .923 visualizações
Siklus pengeluaran por Inggit Meilani
Siklus pengeluaranSiklus pengeluaran
Siklus pengeluaran
Inggit Meilani185 visualizações
9. si pi, riri pratiwi, prof hapzi, siklus pendapatan,penjualan dan penerimaa... por RiriPratiwi2
9. si pi, riri pratiwi, prof hapzi, siklus pendapatan,penjualan dan penerimaa...9. si pi, riri pratiwi, prof hapzi, siklus pendapatan,penjualan dan penerimaa...
9. si pi, riri pratiwi, prof hapzi, siklus pendapatan,penjualan dan penerimaa...
RiriPratiwi2971 visualizações
Presentasi Audit Siklus Akuisisi dan Pembayaran : Pengujian, Pengendalian, Pe... por Roy Post
Presentasi Audit Siklus Akuisisi dan Pembayaran : Pengujian, Pengendalian, Pe...Presentasi Audit Siklus Akuisisi dan Pembayaran : Pengujian, Pengendalian, Pe...
Presentasi Audit Siklus Akuisisi dan Pembayaran : Pengujian, Pengendalian, Pe...
Roy Post7.7K visualizações
Sistem informasi akuntansi pembelian por Gunawan Manalu
Sistem informasi akuntansi pembelianSistem informasi akuntansi pembelian
Sistem informasi akuntansi pembelian
Gunawan Manalu16.2K visualizações

Similar a SIPI,Hajuini,Hapzi Ali,10 Siklus Pengeluaran,Universitas Mercubuana,2018,Pdf

SI&PI, RYAN JULIAN, HAPZI ALI, SIKLUS PENDAPATAN, PENJUALAN DAN PENERIMAAN KA... por
SI&PI, RYAN JULIAN, HAPZI ALI, SIKLUS PENDAPATAN, PENJUALAN DAN PENERIMAAN KA...SI&PI, RYAN JULIAN, HAPZI ALI, SIKLUS PENDAPATAN, PENJUALAN DAN PENERIMAAN KA...
SI&PI, RYAN JULIAN, HAPZI ALI, SIKLUS PENDAPATAN, PENJUALAN DAN PENERIMAAN KA...Ryan Julian
72 visualizações7 slides
Sia,jamasari,suryani,stiami,4 por
Sia,jamasari,suryani,stiami,4Sia,jamasari,suryani,stiami,4
Sia,jamasari,suryani,stiami,4JamaSari2
70 visualizações12 slides
SI&PI, RYAN JULIAN, HAPZI ALI, SIKLUS PENGELUARAN, PEMBELIAN DAN PEMBAYARAN K... por
SI&PI, RYAN JULIAN, HAPZI ALI, SIKLUS PENGELUARAN, PEMBELIAN DAN PEMBAYARAN K...SI&PI, RYAN JULIAN, HAPZI ALI, SIKLUS PENGELUARAN, PEMBELIAN DAN PEMBAYARAN K...
SI&PI, RYAN JULIAN, HAPZI ALI, SIKLUS PENGELUARAN, PEMBELIAN DAN PEMBAYARAN K...Ryan Julian
31 visualizações10 slides
Sipi, m.fadhly, hapzi ali,mercu buana,2018. SIKLUS PENGELUARAN: PEMBELIAN DAN... por
Sipi, m.fadhly, hapzi ali,mercu buana,2018. SIKLUS PENGELUARAN: PEMBELIAN DAN...Sipi, m.fadhly, hapzi ali,mercu buana,2018. SIKLUS PENGELUARAN: PEMBELIAN DAN...
Sipi, m.fadhly, hapzi ali,mercu buana,2018. SIKLUS PENGELUARAN: PEMBELIAN DAN...MuhammadFadhly6
74 visualizações6 slides
9, SI & PI Yovie Aulia Dinanda, Hapzi Ali, Siklus Pendapatan. Penjualan dan P... por
9, SI & PI Yovie Aulia Dinanda, Hapzi Ali, Siklus Pendapatan. Penjualan dan P...9, SI & PI Yovie Aulia Dinanda, Hapzi Ali, Siklus Pendapatan. Penjualan dan P...
9, SI & PI Yovie Aulia Dinanda, Hapzi Ali, Siklus Pendapatan. Penjualan dan P...Vhiie Audi
351 visualizações16 slides
SI & PI, Toharudin, Hapzi Ali, Prof., DR., Siklus Pengeluaran; Pembelian dan ... por
SI & PI, Toharudin, Hapzi Ali, Prof., DR., Siklus Pengeluaran; Pembelian dan ...SI & PI, Toharudin, Hapzi Ali, Prof., DR., Siklus Pengeluaran; Pembelian dan ...
SI & PI, Toharudin, Hapzi Ali, Prof., DR., Siklus Pengeluaran; Pembelian dan ...Toharudin Toharudin
502 visualizações6 slides

Similar a SIPI,Hajuini,Hapzi Ali,10 Siklus Pengeluaran,Universitas Mercubuana,2018,Pdf(18)

SI&PI, RYAN JULIAN, HAPZI ALI, SIKLUS PENDAPATAN, PENJUALAN DAN PENERIMAAN KA... por Ryan Julian
SI&PI, RYAN JULIAN, HAPZI ALI, SIKLUS PENDAPATAN, PENJUALAN DAN PENERIMAAN KA...SI&PI, RYAN JULIAN, HAPZI ALI, SIKLUS PENDAPATAN, PENJUALAN DAN PENERIMAAN KA...
SI&PI, RYAN JULIAN, HAPZI ALI, SIKLUS PENDAPATAN, PENJUALAN DAN PENERIMAAN KA...
Ryan Julian72 visualizações
Sia,jamasari,suryani,stiami,4 por JamaSari2
Sia,jamasari,suryani,stiami,4Sia,jamasari,suryani,stiami,4
Sia,jamasari,suryani,stiami,4
JamaSari270 visualizações
SI&PI, RYAN JULIAN, HAPZI ALI, SIKLUS PENGELUARAN, PEMBELIAN DAN PEMBAYARAN K... por Ryan Julian
SI&PI, RYAN JULIAN, HAPZI ALI, SIKLUS PENGELUARAN, PEMBELIAN DAN PEMBAYARAN K...SI&PI, RYAN JULIAN, HAPZI ALI, SIKLUS PENGELUARAN, PEMBELIAN DAN PEMBAYARAN K...
SI&PI, RYAN JULIAN, HAPZI ALI, SIKLUS PENGELUARAN, PEMBELIAN DAN PEMBAYARAN K...
Ryan Julian31 visualizações
Sipi, m.fadhly, hapzi ali,mercu buana,2018. SIKLUS PENGELUARAN: PEMBELIAN DAN... por MuhammadFadhly6
Sipi, m.fadhly, hapzi ali,mercu buana,2018. SIKLUS PENGELUARAN: PEMBELIAN DAN...Sipi, m.fadhly, hapzi ali,mercu buana,2018. SIKLUS PENGELUARAN: PEMBELIAN DAN...
Sipi, m.fadhly, hapzi ali,mercu buana,2018. SIKLUS PENGELUARAN: PEMBELIAN DAN...
MuhammadFadhly674 visualizações
9, SI & PI Yovie Aulia Dinanda, Hapzi Ali, Siklus Pendapatan. Penjualan dan P... por Vhiie Audi
9, SI & PI Yovie Aulia Dinanda, Hapzi Ali, Siklus Pendapatan. Penjualan dan P...9, SI & PI Yovie Aulia Dinanda, Hapzi Ali, Siklus Pendapatan. Penjualan dan P...
9, SI & PI Yovie Aulia Dinanda, Hapzi Ali, Siklus Pendapatan. Penjualan dan P...
Vhiie Audi351 visualizações
SI & PI, Toharudin, Hapzi Ali, Prof., DR., Siklus Pengeluaran; Pembelian dan ... por Toharudin Toharudin
SI & PI, Toharudin, Hapzi Ali, Prof., DR., Siklus Pengeluaran; Pembelian dan ...SI & PI, Toharudin, Hapzi Ali, Prof., DR., Siklus Pengeluaran; Pembelian dan ...
SI & PI, Toharudin, Hapzi Ali, Prof., DR., Siklus Pengeluaran; Pembelian dan ...
Toharudin Toharudin502 visualizações
Sipi, mayanih, prof. hapzi ali, siklus pendapatan dan implementasinya pada pe... por MAYANIH
Sipi, mayanih, prof. hapzi ali, siklus pendapatan dan implementasinya pada pe...Sipi, mayanih, prof. hapzi ali, siklus pendapatan dan implementasinya pada pe...
Sipi, mayanih, prof. hapzi ali, siklus pendapatan dan implementasinya pada pe...
MAYANIH 490 visualizações
9. SI&PI, Shalsabilla Desi, Hapzi Ali, Siklus Pendapatan Penjualan dan Peneri... por ShalsabillaDMutiara
9. SI&PI, Shalsabilla Desi, Hapzi Ali, Siklus Pendapatan Penjualan dan Peneri...9. SI&PI, Shalsabilla Desi, Hapzi Ali, Siklus Pendapatan Penjualan dan Peneri...
9. SI&PI, Shalsabilla Desi, Hapzi Ali, Siklus Pendapatan Penjualan dan Peneri...
ShalsabillaDMutiara316 visualizações
Sia, Fitri Yanti, Suryani, STIAMI por fitri yanti
Sia, Fitri Yanti, Suryani, STIAMISia, Fitri Yanti, Suryani, STIAMI
Sia, Fitri Yanti, Suryani, STIAMI
fitri yanti93 visualizações
SIA, FITRI YANTI, SURYANI, STIAMI por fitri yanti
SIA, FITRI YANTI, SURYANI, STIAMISIA, FITRI YANTI, SURYANI, STIAMI
SIA, FITRI YANTI, SURYANI, STIAMI
fitri yanti56 visualizações
9, si & pi,mislia, hapzi ali, si siklus pendapatan penjualan dan penerima... por Mislia lia
9, si & pi,mislia, hapzi ali, si siklus pendapatan penjualan dan penerima...9, si & pi,mislia, hapzi ali, si siklus pendapatan penjualan dan penerima...
9, si & pi,mislia, hapzi ali, si siklus pendapatan penjualan dan penerima...
Mislia lia116 visualizações
Si pi 10, sasi ngatiningrum, hapzi ali, siklus pengeluaran pembelian dan pemb... por Sasi Ngatiningrum
Si pi 10, sasi ngatiningrum, hapzi ali, siklus pengeluaran pembelian dan pemb...Si pi 10, sasi ngatiningrum, hapzi ali, siklus pengeluaran pembelian dan pemb...
Si pi 10, sasi ngatiningrum, hapzi ali, siklus pengeluaran pembelian dan pemb...
Sasi Ngatiningrum270 visualizações
9, si & pi delvia vamela, hapzi ali, siklus pendapatan , universitas mer... por delviavamela
9, si & pi delvia vamela, hapzi ali,  siklus pendapatan , universitas mer...9, si & pi delvia vamela, hapzi ali,  siklus pendapatan , universitas mer...
9, si & pi delvia vamela, hapzi ali, siklus pendapatan , universitas mer...
delviavamela271 visualizações
BAB_10-Utang.pptx por VebianaOey
BAB_10-Utang.pptxBAB_10-Utang.pptx
BAB_10-Utang.pptx
VebianaOey29 visualizações
Sipi, ririn setianingsih, prof. hapzi ali, cma, implementasi dan siklus penge... por Ririn Setianingsih
Sipi, ririn setianingsih, prof. hapzi ali, cma, implementasi dan siklus penge...Sipi, ririn setianingsih, prof. hapzi ali, cma, implementasi dan siklus penge...
Sipi, ririn setianingsih, prof. hapzi ali, cma, implementasi dan siklus penge...
Ririn Setianingsih190 visualizações
SI&PI, wendi nurhayat, hapzi ali, siklus pendapatan dan penerimaan kas, unive... por wendi_bppk
SI&PI, wendi nurhayat, hapzi ali, siklus pendapatan dan penerimaan kas, unive...SI&PI, wendi nurhayat, hapzi ali, siklus pendapatan dan penerimaan kas, unive...
SI&PI, wendi nurhayat, hapzi ali, siklus pendapatan dan penerimaan kas, unive...
wendi_bppk99 visualizações
Si & pi, dian andriani, hapzi ali, siklus pendapatan, universitas mercu buana... por Dian Andriani
Si & pi, dian andriani, hapzi ali, siklus pendapatan, universitas mercu buana...Si & pi, dian andriani, hapzi ali, siklus pendapatan, universitas mercu buana...
Si & pi, dian andriani, hapzi ali, siklus pendapatan, universitas mercu buana...
Dian Andriani653 visualizações

Mais de HAJUINI ZEIN

SIPI,Hajuini,Hapzi Ali,Artikel uas pengendalian internal sistem informasi dal... por
SIPI,Hajuini,Hapzi Ali,Artikel uas pengendalian internal sistem informasi dal...SIPI,Hajuini,Hapzi Ali,Artikel uas pengendalian internal sistem informasi dal...
SIPI,Hajuini,Hapzi Ali,Artikel uas pengendalian internal sistem informasi dal...HAJUINI ZEIN
321 visualizações28 slides
SIPI,9,Hajuini,Hapzi Ali,Siklus Pendapatan SIA,Universitas Mercubuana,2018.pdf por
SIPI,9,Hajuini,Hapzi Ali,Siklus Pendapatan SIA,Universitas Mercubuana,2018.pdfSIPI,9,Hajuini,Hapzi Ali,Siklus Pendapatan SIA,Universitas Mercubuana,2018.pdf
SIPI,9,Hajuini,Hapzi Ali,Siklus Pendapatan SIA,Universitas Mercubuana,2018.pdfHAJUINI ZEIN
125 visualizações6 slides
SIPI,UTS,Hajuini,Hapzi Ali, Implementasi Sistem Informasi pada Bank BNI,Unive... por
SIPI,UTS,Hajuini,Hapzi Ali, Implementasi Sistem Informasi pada Bank BNI,Unive...SIPI,UTS,Hajuini,Hapzi Ali, Implementasi Sistem Informasi pada Bank BNI,Unive...
SIPI,UTS,Hajuini,Hapzi Ali, Implementasi Sistem Informasi pada Bank BNI,Unive...HAJUINI ZEIN
537 visualizações20 slides
SIPI,6,Hajuini,Hapzi Ali, Konsep dasar keamanan sistem informasi,Universitas ... por
SIPI,6,Hajuini,Hapzi Ali, Konsep dasar keamanan sistem informasi,Universitas ...SIPI,6,Hajuini,Hapzi Ali, Konsep dasar keamanan sistem informasi,Universitas ...
SIPI,6,Hajuini,Hapzi Ali, Konsep dasar keamanan sistem informasi,Universitas ...HAJUINI ZEIN
38 visualizações9 slides
SIPI,5,Hajuini,Hapzi Ali, Cobit coso dan ERM,Universitas Mercu Buana,2018.Pdf. por
SIPI,5,Hajuini,Hapzi Ali, Cobit coso dan ERM,Universitas Mercu Buana,2018.Pdf.SIPI,5,Hajuini,Hapzi Ali, Cobit coso dan ERM,Universitas Mercu Buana,2018.Pdf.
SIPI,5,Hajuini,Hapzi Ali, Cobit coso dan ERM,Universitas Mercu Buana,2018.Pdf.HAJUINI ZEIN
607 visualizações19 slides
SIPI,4,Hajuini,Hapzi Ali, Tinjauan SIA,Universitas Mercu Buana,2018.Pdf. por
SIPI,4,Hajuini,Hapzi Ali, Tinjauan SIA,Universitas Mercu Buana,2018.Pdf.SIPI,4,Hajuini,Hapzi Ali, Tinjauan SIA,Universitas Mercu Buana,2018.Pdf.
SIPI,4,Hajuini,Hapzi Ali, Tinjauan SIA,Universitas Mercu Buana,2018.Pdf.HAJUINI ZEIN
461 visualizações17 slides

Mais de HAJUINI ZEIN(9)

SIPI,Hajuini,Hapzi Ali,Artikel uas pengendalian internal sistem informasi dal... por HAJUINI ZEIN
SIPI,Hajuini,Hapzi Ali,Artikel uas pengendalian internal sistem informasi dal...SIPI,Hajuini,Hapzi Ali,Artikel uas pengendalian internal sistem informasi dal...
SIPI,Hajuini,Hapzi Ali,Artikel uas pengendalian internal sistem informasi dal...
HAJUINI ZEIN321 visualizações
SIPI,9,Hajuini,Hapzi Ali,Siklus Pendapatan SIA,Universitas Mercubuana,2018.pdf por HAJUINI ZEIN
SIPI,9,Hajuini,Hapzi Ali,Siklus Pendapatan SIA,Universitas Mercubuana,2018.pdfSIPI,9,Hajuini,Hapzi Ali,Siklus Pendapatan SIA,Universitas Mercubuana,2018.pdf
SIPI,9,Hajuini,Hapzi Ali,Siklus Pendapatan SIA,Universitas Mercubuana,2018.pdf
HAJUINI ZEIN125 visualizações
SIPI,UTS,Hajuini,Hapzi Ali, Implementasi Sistem Informasi pada Bank BNI,Unive... por HAJUINI ZEIN
SIPI,UTS,Hajuini,Hapzi Ali, Implementasi Sistem Informasi pada Bank BNI,Unive...SIPI,UTS,Hajuini,Hapzi Ali, Implementasi Sistem Informasi pada Bank BNI,Unive...
SIPI,UTS,Hajuini,Hapzi Ali, Implementasi Sistem Informasi pada Bank BNI,Unive...
HAJUINI ZEIN537 visualizações
SIPI,6,Hajuini,Hapzi Ali, Konsep dasar keamanan sistem informasi,Universitas ... por HAJUINI ZEIN
SIPI,6,Hajuini,Hapzi Ali, Konsep dasar keamanan sistem informasi,Universitas ...SIPI,6,Hajuini,Hapzi Ali, Konsep dasar keamanan sistem informasi,Universitas ...
SIPI,6,Hajuini,Hapzi Ali, Konsep dasar keamanan sistem informasi,Universitas ...
HAJUINI ZEIN38 visualizações
SIPI,5,Hajuini,Hapzi Ali, Cobit coso dan ERM,Universitas Mercu Buana,2018.Pdf. por HAJUINI ZEIN
SIPI,5,Hajuini,Hapzi Ali, Cobit coso dan ERM,Universitas Mercu Buana,2018.Pdf.SIPI,5,Hajuini,Hapzi Ali, Cobit coso dan ERM,Universitas Mercu Buana,2018.Pdf.
SIPI,5,Hajuini,Hapzi Ali, Cobit coso dan ERM,Universitas Mercu Buana,2018.Pdf.
HAJUINI ZEIN607 visualizações
SIPI,4,Hajuini,Hapzi Ali, Tinjauan SIA,Universitas Mercu Buana,2018.Pdf. por HAJUINI ZEIN
SIPI,4,Hajuini,Hapzi Ali, Tinjauan SIA,Universitas Mercu Buana,2018.Pdf.SIPI,4,Hajuini,Hapzi Ali, Tinjauan SIA,Universitas Mercu Buana,2018.Pdf.
SIPI,4,Hajuini,Hapzi Ali, Tinjauan SIA,Universitas Mercu Buana,2018.Pdf.
HAJUINI ZEIN461 visualizações
SIPI,3,Hajuini,Hapzi Ali, Pengendalian internal,coso,Universitas Mercu Buana,... por HAJUINI ZEIN
SIPI,3,Hajuini,Hapzi Ali, Pengendalian internal,coso,Universitas Mercu Buana,...SIPI,3,Hajuini,Hapzi Ali, Pengendalian internal,coso,Universitas Mercu Buana,...
SIPI,3,Hajuini,Hapzi Ali, Pengendalian internal,coso,Universitas Mercu Buana,...
HAJUINI ZEIN167 visualizações
SIPI,Hajuini,Hapzi Ali,Pengertian COBIT,COSO dan ERM,Universitas Mercu Buana,... por HAJUINI ZEIN
SIPI,Hajuini,Hapzi Ali,Pengertian COBIT,COSO dan ERM,Universitas Mercu Buana,...SIPI,Hajuini,Hapzi Ali,Pengertian COBIT,COSO dan ERM,Universitas Mercu Buana,...
SIPI,Hajuini,Hapzi Ali,Pengertian COBIT,COSO dan ERM,Universitas Mercu Buana,...
HAJUINI ZEIN57 visualizações
SIPI,Hajuini,Hapzi Ali,Tinjauan SIA,Universitas Mercu Buana,2018.Pdf. por HAJUINI ZEIN
SIPI,Hajuini,Hapzi Ali,Tinjauan SIA,Universitas Mercu Buana,2018.Pdf.SIPI,Hajuini,Hapzi Ali,Tinjauan SIA,Universitas Mercu Buana,2018.Pdf.
SIPI,Hajuini,Hapzi Ali,Tinjauan SIA,Universitas Mercu Buana,2018.Pdf.
HAJUINI ZEIN63 visualizações

Último

SEJARAH HIJRAH NABI KE MADINAH.pptx por
SEJARAH HIJRAH NABI KE MADINAH.pptxSEJARAH HIJRAH NABI KE MADINAH.pptx
SEJARAH HIJRAH NABI KE MADINAH.pptxirpandialbantani1
8 visualizações12 slides
tugas PPT_Chita putri_E1G022007.pptx por
tugas PPT_Chita putri_E1G022007.pptxtugas PPT_Chita putri_E1G022007.pptx
tugas PPT_Chita putri_E1G022007.pptxchitaputrir30
18 visualizações9 slides
TUGAS PPT 6_NATALIA APRICA ANWAR_E1G022075.pptx por
TUGAS PPT 6_NATALIA APRICA ANWAR_E1G022075.pptxTUGAS PPT 6_NATALIA APRICA ANWAR_E1G022075.pptx
TUGAS PPT 6_NATALIA APRICA ANWAR_E1G022075.pptxNataliaApricaAnwar
42 visualizações9 slides
Bimtek Pencegahan Kekerasan dalam Rumah Tangga.pdf por
Bimtek Pencegahan Kekerasan dalam Rumah Tangga.pdfBimtek Pencegahan Kekerasan dalam Rumah Tangga.pdf
Bimtek Pencegahan Kekerasan dalam Rumah Tangga.pdfIrawan Setyabudi
30 visualizações27 slides
DESKRIPSI-BEST PRACTICE.pdf por
DESKRIPSI-BEST PRACTICE.pdfDESKRIPSI-BEST PRACTICE.pdf
DESKRIPSI-BEST PRACTICE.pdfMASHURIMASHURI27
14 visualizações1 slide
PELAKSANAAN & Link2 MATERI Training _"TOTAL PRODUCTIVE MAINTENANCE (TPM)". por
PELAKSANAAN & Link2 MATERI Training _"TOTAL PRODUCTIVE MAINTENANCE (TPM)".PELAKSANAAN & Link2 MATERI Training _"TOTAL PRODUCTIVE MAINTENANCE (TPM)".
PELAKSANAAN & Link2 MATERI Training _"TOTAL PRODUCTIVE MAINTENANCE (TPM)".Kanaidi ken
16 visualizações71 slides

Último(20)

SEJARAH HIJRAH NABI KE MADINAH.pptx por irpandialbantani1
SEJARAH HIJRAH NABI KE MADINAH.pptxSEJARAH HIJRAH NABI KE MADINAH.pptx
SEJARAH HIJRAH NABI KE MADINAH.pptx
irpandialbantani18 visualizações
tugas PPT_Chita putri_E1G022007.pptx por chitaputrir30
tugas PPT_Chita putri_E1G022007.pptxtugas PPT_Chita putri_E1G022007.pptx
tugas PPT_Chita putri_E1G022007.pptx
chitaputrir3018 visualizações
TUGAS PPT 6_NATALIA APRICA ANWAR_E1G022075.pptx por NataliaApricaAnwar
TUGAS PPT 6_NATALIA APRICA ANWAR_E1G022075.pptxTUGAS PPT 6_NATALIA APRICA ANWAR_E1G022075.pptx
TUGAS PPT 6_NATALIA APRICA ANWAR_E1G022075.pptx
NataliaApricaAnwar42 visualizações
Bimtek Pencegahan Kekerasan dalam Rumah Tangga.pdf por Irawan Setyabudi
Bimtek Pencegahan Kekerasan dalam Rumah Tangga.pdfBimtek Pencegahan Kekerasan dalam Rumah Tangga.pdf
Bimtek Pencegahan Kekerasan dalam Rumah Tangga.pdf
Irawan Setyabudi30 visualizações
DESKRIPSI-BEST PRACTICE.pdf por MASHURIMASHURI27
DESKRIPSI-BEST PRACTICE.pdfDESKRIPSI-BEST PRACTICE.pdf
DESKRIPSI-BEST PRACTICE.pdf
MASHURIMASHURI2714 visualizações
PELAKSANAAN & Link2 MATERI Training _"TOTAL PRODUCTIVE MAINTENANCE (TPM)". por Kanaidi ken
PELAKSANAAN & Link2 MATERI Training _"TOTAL PRODUCTIVE MAINTENANCE (TPM)".PELAKSANAAN & Link2 MATERI Training _"TOTAL PRODUCTIVE MAINTENANCE (TPM)".
PELAKSANAAN & Link2 MATERI Training _"TOTAL PRODUCTIVE MAINTENANCE (TPM)".
Kanaidi ken16 visualizações
Royyan A. Dzakiy - Be an Inspiring Student Leader in The Digital Era [22 Aug ... por razakroy
Royyan A. Dzakiy - Be an Inspiring Student Leader in The Digital Era [22 Aug ...Royyan A. Dzakiy - Be an Inspiring Student Leader in The Digital Era [22 Aug ...
Royyan A. Dzakiy - Be an Inspiring Student Leader in The Digital Era [22 Aug ...
razakroy22 visualizações
review-jurnal-ilmiah.pdf por AdePutraTunggali
review-jurnal-ilmiah.pdfreview-jurnal-ilmiah.pdf
review-jurnal-ilmiah.pdf
AdePutraTunggali7 visualizações
Tugas PPT 6_Fahmi Muzakkii_E1G022105.pptx por FahmiMuzakkii
Tugas PPT 6_Fahmi Muzakkii_E1G022105.pptxTugas PPT 6_Fahmi Muzakkii_E1G022105.pptx
Tugas PPT 6_Fahmi Muzakkii_E1G022105.pptx
FahmiMuzakkii9 visualizações
KESETIMBANGAN KIMIA por lyricsong1117
KESETIMBANGAN KIMIAKESETIMBANGAN KIMIA
KESETIMBANGAN KIMIA
lyricsong11179 visualizações
Edukasi dan Peran Aktif dalam Pencegahan.pdf por Irawan Setyabudi
Edukasi dan Peran Aktif dalam Pencegahan.pdfEdukasi dan Peran Aktif dalam Pencegahan.pdf
Edukasi dan Peran Aktif dalam Pencegahan.pdf
Irawan Setyabudi31 visualizações
Link2 MATERI & RENCANA Training _"Effective LEADERSHIP"di OMAZAKI BSD City - ... por Kanaidi ken
Link2 MATERI & RENCANA Training _"Effective LEADERSHIP"di OMAZAKI BSD City - ...Link2 MATERI & RENCANA Training _"Effective LEADERSHIP"di OMAZAKI BSD City - ...
Link2 MATERI & RENCANA Training _"Effective LEADERSHIP"di OMAZAKI BSD City - ...
Kanaidi ken26 visualizações
Permendikbudristek Nomor 30 Tahun 2021.pdf por Irawan Setyabudi
Permendikbudristek Nomor 30 Tahun 2021.pdfPermendikbudristek Nomor 30 Tahun 2021.pdf
Permendikbudristek Nomor 30 Tahun 2021.pdf
Irawan Setyabudi34 visualizações
RENCANA & Link2 MATERI Workshop _"Implementasi Ide Pembangunan SDM_INDONESIA... por Kanaidi ken
RENCANA & Link2 MATERI Workshop _"Implementasi  Ide Pembangunan SDM_INDONESIA...RENCANA & Link2 MATERI Workshop _"Implementasi  Ide Pembangunan SDM_INDONESIA...
RENCANA & Link2 MATERI Workshop _"Implementasi Ide Pembangunan SDM_INDONESIA...
Kanaidi ken12 visualizações
LATIHAN7_DWIHANA GRACE MARSHELLA_E1G021095.pptx por gracemarsela01
LATIHAN7_DWIHANA GRACE MARSHELLA_E1G021095.pptxLATIHAN7_DWIHANA GRACE MARSHELLA_E1G021095.pptx
LATIHAN7_DWIHANA GRACE MARSHELLA_E1G021095.pptx
gracemarsela0126 visualizações
TugasPPT6_NormanAdjiPangestu _E1G022079.pptx por NormanAdji
TugasPPT6_NormanAdjiPangestu _E1G022079.pptxTugasPPT6_NormanAdjiPangestu _E1G022079.pptx
TugasPPT6_NormanAdjiPangestu _E1G022079.pptx
NormanAdji19 visualizações
Panduan Praktikum Administrasi Sistem Jaringan Edisi 2 por I Putu Hariyadi
Panduan Praktikum Administrasi Sistem Jaringan Edisi 2Panduan Praktikum Administrasi Sistem Jaringan Edisi 2
Panduan Praktikum Administrasi Sistem Jaringan Edisi 2
I Putu Hariyadi23 visualizações
Senyawa Turunan Alkana.ppt por lyricsong1117
Senyawa Turunan Alkana.pptSenyawa Turunan Alkana.ppt
Senyawa Turunan Alkana.ppt
lyricsong11178 visualizações
Fajar Saputra (E1G022057).pptx por FajarSaputra57
Fajar Saputra (E1G022057).pptxFajar Saputra (E1G022057).pptx
Fajar Saputra (E1G022057).pptx
FajarSaputra5715 visualizações

SIPI,Hajuini,Hapzi Ali,10 Siklus Pengeluaran,Universitas Mercubuana,2018,Pdf

  • 1. SIKLUS PENGELUARAN, PEMBELIAN DAN PEMBAYARAN KAS DALAM SISTEM INFORMASI AKUNTANSI Tugas Matakuliah Sistem Informasi dan Pengendalian Internal FORUM dan KUIS 10 Dibuat oleh Nama : Hajuini NIM : 55517120034 Dosen Pengampu : Prof. Dr. Ir. Hapzi Ali, MM, CMA PROGRAM MAGISTER AKUNTANSI UNIVERSITAS MERCU BUANA JAKARTA 2018
  • 2. SIKLUS PENGELUARAN, PEMBELIAN DAN PEMBAYARAN KAS A. Definisi Siklus Pengeluaran Siklus pengeluaran: adalah rangkaian kegiatan bisnis dan operasional pemrosesan data terkait yang berhubungan dengan pembelian serta pembayaran barang dan jasa Fungsi dari Siklus Pengeluaran itu sendiri terdiri dari : 1. Mengetahui kebutuhan akan barang tersebut 2. Menempatkan Pesanan, Menerima dan menyimpan barang 3. Memastikan validitas kewajiban pembayaran 4. Menyiapkan pengeluaran kas 5. Mengelola utang usaha 6. Memposkan transaksi ke dalam buku besar umum 7. Menyiapkan laporan keuangan dan laporan manajemen yang diperlukan B. Aktivitas Utama Siklus Pengeluaran Tiga aktivitas utama siklus pengeluaran: 1. Memesan barang, perlengkapan dan layanan 2. Menerima dan menyimpan barang, perlengkapan dan layanan 3. Membayar barang, perlengkapan dan layanan 1. Pemesanan Barang  Pengendalian persediaan – Economic Order Quantity (EOQ) – Materials Requirement Planning (MRP) – Just In Time (JIT)  Permintaan pembelian  Membuat pesanan pembelian – Faktor yang harus dipertimbangkan dalam membuat keputusan ini adalah: (1) harga, (2) kualitas bahan baku, (3) dapat diandalkan dalam melakukan pengiriman. – Dokumen sumber yang digunakan: pesanan pembelian.  Meningkatkan efisiensi dan efektivitas – Menggunakan EDI atau internet adalah salah satu cara untuk memperbaiki proses pembelian 2, Menerima dan Menyimpan Barang Laporan penerimaan: dokumen utama yang digunakan dalam subsistem penerimaan dalam siklus pengeluaran; laporan ini mendokumentasikan rincian mengenai setiap kiriman, termasuk tanggal penerimaan, pengirim, pemasok, dan nomor pesanan pembelian. 3. Membayar Barang dan Layanan • Menyetujui faktur penjualan dari vendor untuk dibayar. • Terdapat dua cara untuk memproses faktur penjualan dari vendor: – Sistem tanpa voucher: setiap faktur penjualan yang disetujui dimasukkan ke dalam catatan terpisah pemasok di file utang usaha dan kemudian disimpan dalam file faktur belum dibayar.
  • 3. – Sistem voucher: dalam sistem ini, sebuah dokumen yang disebut voucher pengeluaran juga dipersiapkan. Tiga kelebihan: (1) voucher ini mengurangi jumlah cek yang harus ditulis, (2) terdapat nomor tercetak untuk mempermudah penelusuran semua utang, (3) dapat memfasilitasi pemisahan waktu persetujuan faktur penjualan dari waktu pembayaran faktur. • Memperbaiki proses utang usaha • Membayar faktur penjualan yang telah disetujui Ancaman dan Pengendalian dalam Siklus Pengeluaran Proses/ aktivitas Ancaman Prosedur pengendalian yang dapat diterapkan Pesan Barang 1. Mencegah kehabisan dan/ atau kelebihan persediaan 2. Meminta barang yang tidak dibutuhkan 3. Membeli dengan harga yang dinaikkan 4. Membeli barang berkualitas rendah 5. Membeli dari pemasok yang tidak diotorisasi 6. Komisi (kickback) Sistem pengendalian persediaan; catatan persediaan perpetual; teknologi kode garis; perhitungan persediaan secara periodik. Catatan persediaan perpetual yang akurat; persetujuan permintaan pembelian. Meminta penawaran kompetitif; gunakan pemasok yang disetujui; persetujuan pesanan; pengendalian anggaran. Gunakan vendor yang disetujui; persetujuan pesanan pembelian; awasi kinerja vendor; pengendalian anggaran. Persetujuan pesanan pembelian; batasi akses ke file utama pemasok. Kebijakan; mintalah pegawai bagian pembelian untuk mengungkapkan kepentingan finansial dengan pemasok; audit vendor. Terima dan simpan barang 7. Menerima barang yang tidak dipesan 8. Membuat kesalahan dalam penghitungan Minta bagian penerimaan untuk memverifikasi keberadaan pesanan pembelian yang valid. Gunakan teknologi kode garis; dokumentasikan kinerja pegawai; insentif untuk perhitungan yang akurat.
  • 4. 9. Mencuri persediaan Pengendalian akses fisik; perhitungan periodik persediaan dan rekonsiliasi perhitungan fisik dengan catatan; dokumentasikan semua kiriman persediaan. Setujui dan bayar faktur dari vendor 10.Gagal menangkap kesalahan dalam faktur dari vendor 11.Membayar barang yang tidak diterima 12.Gagal mendapatkan diskon pembelian yang tersedia 13.Membayar faktur yang sama dua kali 14.Kesalahan mencatat dan memasukkan data dalam utang usaha 15.Menyalahgunak an kas, cek, atau EFT Periksa kembali akurasi faktur; pelatihan bagi pegawai bagian hutang usaha; gunakan ERS. Hanya membayar faktur yang didukung oleh laporan penerimaan asli; gunakan ERS; pengendalian anggaran. Penyimpanan file yang tepat; anggaran arus kas. Hanya membayar faktur yang didukung oleh bundel voucher asli; pembatalan bundel voucher saat pebayaran; gunakan ERS; kendalikan ke akses file utama pemasok. Pengendalian edit berbagai entri data dan pemrosesan. Batasi akses ke cek kosong; mesin penandatanganan cek; dan terminal kiriman EFT; pemisahan tugas antara kasir dan bagian utang usaha; rekonsiliasi rekening bank oleh orang yang independen dari proses pengeluaran kas; alat perlindungan cek; tinjau ulang secara teratur untuk transaksi EFT Pengendali an umum 16.Kehilangan data 17.Kinerja yang kurang baik Buat cadangan atau rencana pemulihan dari bencana; pengendalian akses fisik dan logis Pembuatan dan peninjauan ulang secara periodik laporan kinerja yang memadai.
  • 5. IMPLEMENTASI SIKLUS PEMBELIAN DAN PEMBAYARAN BARANG/JASA UNTUK NIAGA PADA DIVISI AKUNTANSI PT. INDUSTRI TELEKOMUNIKASI INDONESIA (PERSERO). Siklus yang diterapkan pada PT. Industri Telekomunikasi Indonesia dalam kegiatan operasional perusahaan yang menyangkut kegiatan pembelian dan pembayaran agar dapat menghasilkan laporan keuangan yang dibutuhkan perusahaan, sudah terkomputerisasi secara otomatis dengan menggunakan Flatfrom ERP (Enterprise Resource Planning) berbasis System Application and Product in Data Processing (SAP). Berikut ini implementasi siklus pembelian dan pembayaran pada PT. Industri Telekomunikasi Indonesia yaitu: 1. Create Purchase Requisition (Generate), diantaranya yaitu : a) Bagian pengadaan mengeluarkan dokumen permintaan pembelian dari network activity project system (Sistem SAP) sesuai type projectnya masing- masing seperti costumer project, development construction project serta corporate budgeting. b) Setelah permintaan pembelian diproses maka akan masuk ke bagian rendal, dimana bagian rendal akan melakukan input harga estimasi dan merekomendasikan usulan cara pengadaan beserta daftar mitra yang terkait. c) Setelah itu melakukan persetujuan kepada pejabat yang berwenang. d) Setelah disetujui permintaan pembelian tersebut digunakan oleh bagian pengadaan untuk memproses purchases order barang dan jasa. 2. Request For Quotation, yaitu: Departemen pembelian melakukan permintaan untuk memberikan penawaran atas barang dan jasa sesuai dengan kebutuhan perusahaan kepada mitra kerjanya. 3. Maintain Quotation, diantaranya yaitu : a) Bagian pengadaan melakukan negosiasi dengan mitra kerja dan membuat berita acara. b) Setelah berita acara dibuat, bagian pengadaan langsung melakukan input data quotation yang diterima dari vendor menggunakans ystem SAP. Proses entry quotation ini seperti harga final dari masing-masing vendor dan harga final tersebut dijadikan perbandingan atas harga penawaran, maka secara otomatis system akan memperlihatkan rangking penawaran terbaik dari vendor berdasarkan price. 4. Create Purchase Order, yaitu: Setelah vendor dipilih berdasarkan rangking penawaran terbaik lalu dibuatkan purchase order yang berisi data seperti : terms of delivery, terms of payment, uraian dan kuantitas barang dan jasa yang dibeli, tanggal penyerahan (delivery date), harga dan sebagainya.
  • 6. 5. Release Purchase Order, yaitu: Purchase order yang di-create oleh bagian pengadaan akan memerlukan persetujuan dari pejabat berwenang melalui proses release, sesuai kebijakan melalui batas nilai purchase order. 6. Penerimaan Barang Untuk Niaga, diantaranya yaitu : a) Bagian gudang akan melakukan pemeriksaaan fisik barang dan kesesuaian dokumen bersama dengan pemesan barang. b) Barang yang telah diperiksa dan dapat diterima akan dilakukan posting goods receipt atas purchase order tersebut dimana slip dokumen dapat dicetak. (khusus untuk bahan baku produksi manufaktur, penerimaan dilakukan oleh bagian prod purju dimana otorisasi diberikan terbatas hanya untuk sloc prod purju. 7. Penerimaan Jasa Untuk Niaga, yaitu: Proses penerimaan jasa untuk niaga dilakukan oleh bagian operasional. Transaksi penerimaan dilakukan melalui service acceptance berdasarkan referensi purchase order. 8. Maintain Serial Number Material, yaitu: Jika material yang diberi ada garansi, maka untuk pengontrolan garansinya akan diaktifkan serialisasi material pada saat posting good receipt sehingga masing- masing item material akan memiliki serial number yang unik. 9. Invoice Verification, yaitu: Proses invoice verification dapat dilakukan untuk purchase order yang sudah dideliver oleh vendornya. Proses invoice verification ini akan dilakukan oleh bagian keuangan dimana jika semua kelengkapan dan kesesuaian sudah terpenuhi dan tidak ada denda keterlambatan pengiriman, maka akan diteruskan dengan proses outgoging payment. Tetapi jika ada keterlambatan pengiriman oleh vendor maka dapat dikenai denda sesuai dengan kesepakatan pada purchase order. 10. Outgoging Payment, diantaranya yaitu : a) Divisi logistik memilih satu items invoice atau beberapa invoice sekaligus yang ada di daftar atau list account payable untuk melakukan pembayaran atas kegiatan pembelian. b) Setelah memilih list account payable yang akan dibayarkan lalu divisi logistik melakukan pembayaran kepada satu vendor atau beberapa vendor sekaligus. (biasanya menggunakan giro atau cek) c) Jika pembayaran dilakukan menggunakan giro atau cek maka divisi logistik harus langsung membuat list outgoing payment by giro atau cek. d) Setelah membuat list outgoing payment bagian logistik melakukan pencatatan atau entry vendor outgoing payment.
  • 7. e) Namun jika pembayarannya tidak menggunakan cek atau giro maka divisi logistik langsung melakukan pencatatan atau entry vendor outgoing paymentdan tidak membuat membuat list outgoing payment by giro atau cek. f) Setelah melakukan pencatatan atau entry vendor outgoing payment divisi logistik langsung melakukan post outgoing payment partial account payable tanpa tax atau post outgoing payment partial account payable tax memilih salah satunya sesuai kesepakatan dengan vendor. g) Lalu setalah memposting, divisi keuangan membuat account payable bank clearing. h) Dan membuat outgoing payment list by giro atau cek lagi. i) Setelah itu divisi keuangan melakukan pencatatan atau entry cheqeue payment dan mengeluarkan Cheque Berikut Flowchat Pembelian dan pembayaran,
  • 8. Daftar Pustaka : - Hapzi Ali, Modul Elearning ke-10 SIPI, universitas Mercubuana 22 Mei 2017 - https://simponi.mdp.ac.id/.../AK207/.../AK207-091054-605-9.ppt - Tri Mustika, http://elib.unikom.ac.id/files/disk1/679/jbptunikompp-gdl- trimustika-33922-1-unikom_t-l.pdf .