SlideShare a Scribd company logo
1 of 28
Oleh:
Fitri Kusumah Sari, S.E
DESAIN PRODUK DAN JASA
PENDAHULUAN
 Desain produk atau jasa adalah salah satu dari
sepuluh keputusan dalam manajemen operasi.
 Organisasi/perusahaan harus selalu
menyesuaikan desain produk dan jenis jasa
yang mereka tawarkan dengan apa yang
dibutuhkan dan diinginkan konsumen.
 Dalam hal ini, proses operasi harus dapat
menjamin input-input sumberdaya organisasi
menghasilkan produk2 dirancang secara tepat.
Atau dalam kalimat lain dapat menghasilkan
output yang dapat memuaskan pelanggan.
 Salah satu strategi produk adalah membangun
kompetensi tertentu dalam kustomisasi suatu
produk atau jasa yg sudah ada.
 Keputusan produk adalah pemilihan, penetapan,
dan perancangan produk. Tujuannya adalah
untuk mengembangkan dan menerapkan sebuah
strategi produk yang dapat memenuhi keinginan
pasar dgn keunggulan bersaing.
 Selanjutnya, strategi produk dpt memfokuskan
diri pd pengembangan keunggulan bersaing
melalui diferensiasi, biaya rendah, respon cepat,
maupun perpaduan dr ketiganya.
PEMILIHAN PRODUK DAN
JASA
Pemilihan produk adalah proses pemilihan
produk atau jasa untuk dapat disajikan kepada
pelanggan atau klien.
Contoh : Rumah sakit melakukan spesialisasi
pada berbagai jenis pasien dan prosedur
kesehatan. Beberapa rumah sakit bahkan dapat
memutuskan untuk mengoperasikan rumah sakit
umum, rumah sakit bersalin, RSIA, RS untuk
spesialisasi pd penyakit khusus, dll.
SIKLUS HIDUP PRODUK
Produk-produk dilahirkan, mereka hidup dan mati.
Mereka disingkirkan oleh masyarakat yang terus
berubah. Kehidupan produk terbagi empat fase,
yaitu :
1. Perkenalan
2. Pertumbuhan
3. Kematangan
4. Penurunan
Perkenal
an
Pertumbuh
an
Kedewasa
an
Penurunan
Volume
Penjualan
Produk
ANALISIS PRODUK BERDASARKAN
NILAI
 Mengurutkan produk secara menurun
berdasarkan kontribusi dollar/rupiah setiap
produk bagi perusahaan dan juga kontribusi
dollar/rupiah tahunan total dari suatu produk.
 Dgn laporan produk berdasarkan nilai,
manajemen dpt mengevaluasi strategi yg
diperlukan bagi setiap produk.
 Hal tersebut meliputi: penambahan arus uang,
peningkatan penetrasi pasar, atau mengurangi
biaya.
PENELITIAN DAN
PENGEMBANGAN
 Kemajuan teknologi yang begitu pesat
membuat segala sesuatu dengan cepat
kelihatan ketinggalan zaman karena memang
telah usang
 Produk lama terus menerus dirancang
kembali dan produk baru terus
dikembangkan
 Penelitian dan pengembangan ini berkaitan
erat dengan product design karena dari hal
inilah produk yang akan dijual selalu
mengalami penyempurnaan
BERBAGAI SUMBER GAGASAN
 Disini, desain produk bisa dilakukan oleh
siapa saja yang berada di perusahaan
tersebut.
 Keragaman ini disebabkan karena masing-
masing departemen memiliki pandangan
tersendiri bagaimana produk yang baik &
menjual; entah dari sisi kemasan, cara, dsb.
DESIGN BY IMITATION
 Perusahaan yang berhasil memasarkan
produk & jasanya dengan desain yang benar2
baru kadang memiliki keuntungan tersendiri
dari sisi penjualan yang sukses
 Namun, di saat yang sama perusahaan juga
memiliki risiko dimana produknya akan ditiru
dan seringkali produk tiruan itu mengalahkan
penjualan produk pendahulunya
 Cara yang biasa dilakukan ialah dengan:
reverse engineering & industrial spionage
MENGHASILKAN PRODUK
BARU
Produk-produk yg tdk perlu harus dibuang dan
digantikan, karena perusahaan menghasilkan
hampir semua pendapatan dan keuntungan dari
produk-produk baru.
Pemilihan produk, definisi, dan desain harus
dilakukan terus menerus. Misalnya : perubahan
TV menjadi HDTV, radio menjadi radio satelit,
telepon kabel menjadi telepon genggam ,
walkman menjadi iPOD, dsb.
PELUANG PRODUK BARU
Perusahaan dapat menghasilkan keuntungan
dan memusatkan perhatian dgn bersemangat
pada peluang-peluang berikut:
1. Memahami pelanggan
2. Perubahan ekonomi
3. Perubahan sosiologis dan demografis
4. Perubahan teknologis
5. Perubahan politik/peraturan
6. Perubahan lain dapat muncul melalui
kebiasaan pasar, standar profesional,
pemasok, dan distributor.
PENGEMBANGAN PRODUK
 Sistem pengembangan produk adalah sebuah
strategi produk yg efektif menghu-bungkan
keputusan produk dengan arus uang,
dinamika pasar, siklus hidup produk dan
kemampuan organisasi.
 Sebuah perusahaan harus mempunyai dana
untuk mengembangkan produk, memahami
perubahan yg terus terjadi di pasar,
mempunyai potensi yg diperlukan, dan
sumberdaya.
Tahapan Pengembangan Produk
Ide dari banyak sumber
Apakah perusahaan mampu
melaksanakan ide ?
Persyaratan pelanggan untuk
Memenangkan pesanan
Spesifikasi fungsional :
Bagaimana produk akan berfungsi
Spesifikasiproduk:
Bagaimana produk akan dibuat
Peninjauan desain :Apakah spesialisasi produk
ini merupakan cara terbaik untuk memenuhi
keinginan pelanggan
Pengujian pasar : Apakah produk
memenuhi harapan pelanggan
Perkenalan ke pasar
Evaluasi (Berhasil ?)
Kerja Tim
pengembangan produk
Kerja Tim desain dan
rekayasa
ORGANISASI PENGEMBANGAN
PRODUK
 Tim pengembangan produk : tim yang
bertanggung jawab mengubah permintaan
pasar menjadi suatu produk yg mencapai
tahap keberhasilan.
 Rekayasa simultan : penggunaan tim yang
terlibat dalam aktivitas desain dan rekayasa.
Hambatan dalam Pengembangan
Produk
1. Kurangnya gagasan pengembangan produk
baru yang baik
2. Kondisi pasar yang semakin bersaing, karena
banyaknya pesaing dan berbagai produk
substitusi
3. Batasan-batasan yang semakin bertambah dari
masyarakat dan pemerintah
4. Biaya proses pengembangan produk baru yang
sangat mahal
5. Tingginya tingkat kegagalan produk baru dalam
pemasarannya
6. Jangka waktu kehidupan produk baru yang
KEMAMPUAN DIPRODUKSI & REKAYASA
NILAI
Kemampuan untuk diproduksi dan rekayasa nilai
: aktivitas yg membantu meningkatkan kualitas,
desain, produksi, pemeliharaan, dan
penggunaan dari produk.
Kemampuan untuk diproduksi dan rekayasa nilai
menghasilkan keuntungan lain :
a. Mengurangi kerumitan produk
b. Standardisasi tambahan dari berbagai
komponen
d. Perbaikan aspek-aspek fungsional dari
produk
d. Penigkatan desain dan keamanan pekerjaan
PERMASALAHAN DESAIN PRODUK
Untuk mengembangkan sebuah sistem dan
struktur organisasi untuk pengem-bangan produk,
ada 7 teknik penting :
1. Desain yg tangguh
2. Desain moduler
3. Computer Aided Design (CAD)
4. Computer Aided Manufacturing (CAM)
5. Teknologi Virtual Reality
6. Analisis Nilai
7. Etika dan Desain Ramah Lingkungan
PERSAINGAN BERDASARKAN
WAKTU
Persaingan berdasarkan waktu adalah
persaingan yang dipengaruhi oleh waktu,
mengembangkan produk dengan cepat dan
melemparkannya ke pasar.
Contoh :
Perusahaan obat menginvestasikan waktu
rata-rata 12-15 tahun dan dana sebesar $400
juta sebelum mendapatkan pengesahan untuk
setiap obat baru. 1 dari 5 yang benar-benar
sukses.
Kontinum Pengembangan Produk :
Internal Terbagi
Lama Lebih cepat dan/atau
sudah ada
Besar Terbagi
Strategi Pengembangan Eksternal :
Aliansi
Usaha Patungan
Membeli teknologi atau keahlian dengan
mengakuisisi pihak pengembang
Strategi Pengembangan Internal :
Migrasi produk yang ada
Perbaikan terhadap produk yang ada
Pengembangan produk baru secara internal
Biaya Pengembangan
Produk
Kecepatan
Pengembangan Produk
Resiko Pengembangan
Produk
MENDEFINISIKAN PRODUK
Setelah suatu barang atau jasa yang baru
diperkenalkan kepasar, barang atau jasa
tersebut harus didefinisikan :
1. Sebuah barang dan jasa didefinisikan dari
segi fungsinya, yaitu apa yang dapat
dilakukan olehnya.
2. Produk tersebut harus dirancang dan
perusahaan menentukan bagaimana fungsi
tersebut dapat dicapai.
Contoh :
.
Daftar bahan baku memuat semua komponen
beserta penjelasannya dan kuantitas yang
dibutuhkan setiap komponen untuk membuat
sebuah produk sebanyak satu unit.
Keputusan membuat atau membeli, adalah
pilihan untuk memproduksi komponen atau jasa,
atau justru mmembelinya dari perusahaan lain.
DOKUMEN UNTUK PRODUKSI
Saat sebuah produk dipilih dan dirancang
proses produksinya dibantu oleh dokumen
yang bermacam-macam, antara lain :
1. Gambar perakitan (assembly drawing)
2. Diagram perakitan (assembly chart)
3. Lembar rute (rute sheet)
4. Perintah kerja (work order)
5. Engineering change notices (ECN)
6. Manajemen konfigurasi (configuration
management).
DESAIN JASA
Dalam hal ini betul-betul secara aktif
menyertakan adanya interaksi dgn pelanggan.
Beberapa teknik yang dapat digunakan adalah:
1. Merancang produk shg pelaksanaan
kustomisasi dapat ditunda selama mungkin dalam
prosesnya.
2. Memodulerkan produk
3. Membagi jasa menjadi bagian-bagian kecil dan
mengidentifikasikan bagian-bagian yang
menyebabkan otomatisasi atau pengurangan
interaksi dengan pelanggan.
FAKTOR KUNCI PELAYANAN
JASA
1. Lini pelayanan yang ditawarkan
2. Ketersediaan pelayanan
3. Tingkat pelayanan
4. Garis tunggu dan kapasitas pelayanan
RANGKUMAN
 Strategi produk yang efektif membutuhkan
pemilihan, pemilihan, perancangan, serta
penetapan sebuah produk dan kemudian
memindahkan produk tersebut ke bagian
produksi. Jika strategi ini dijalankan dengan
efektif, maka fungsi produksi dapat berkontribusi
seca maksimal pada organisasi.
 Disaat produk berjalan melintasi siklus hidupnya
(pengenalan, pertumbuhan, kematangan, dan
penurunan), pilihan yang harus diambil oleh
manajer operasi me-ngalami perubahan. Baik
produk manufaktur maupun produk jasa
mempunyai teknik yang bervariasi untuk
 Spesifikasi tertulis, daftar bahan baku, dan
gambar teknik membantu menetapkan produk.
 Gambar perakitan, diagram perakitan, lembar
rute, dan urutan kerja yang sering digunakan
untuk membantu produksi aktual produk.
TERIMA KASIH

More Related Content

What's hot

memasuki pasar global
memasuki pasar globalmemasuki pasar global
memasuki pasar globalDeni Sofian
 
Bab 12 menentukan strategi produk
Bab 12 menentukan strategi produkBab 12 menentukan strategi produk
Bab 12 menentukan strategi produkJudianto Nugroho
 
Bab 17 merancang dan mengelola komunikasi pemasaran terintegrasi
Bab 17 merancang dan mengelola komunikasi pemasaran terintegrasiBab 17 merancang dan mengelola komunikasi pemasaran terintegrasi
Bab 17 merancang dan mengelola komunikasi pemasaran terintegrasiJudianto Nugroho
 
Bab 14 mengembangkan strategi dan program penetapan harga
Bab 14 mengembangkan strategi dan program penetapan hargaBab 14 mengembangkan strategi dan program penetapan harga
Bab 14 mengembangkan strategi dan program penetapan hargaJudianto Nugroho
 
Riset pasar dan pemasaran
Riset pasar dan pemasaran Riset pasar dan pemasaran
Riset pasar dan pemasaran amalia-fatwa
 
8. manajemen-persediaan
8. manajemen-persediaan8. manajemen-persediaan
8. manajemen-persediaanLambok_siregar
 
NILAI KEPUASAN DAN LOYALITAS PELANGGAN BAB 5 PHILIP KOTLER
NILAI KEPUASAN DAN LOYALITAS PELANGGAN BAB 5 PHILIP KOTLERNILAI KEPUASAN DAN LOYALITAS PELANGGAN BAB 5 PHILIP KOTLER
NILAI KEPUASAN DAN LOYALITAS PELANGGAN BAB 5 PHILIP KOTLERdiadzjeje
 
Manajemen Operasional 2 - Perencanaan Kapasitas
Manajemen Operasional 2 - Perencanaan KapasitasManajemen Operasional 2 - Perencanaan Kapasitas
Manajemen Operasional 2 - Perencanaan Kapasitasharis fadilah
 
PPT inovasi bisnis (kewirausahaan)
PPT inovasi bisnis (kewirausahaan)PPT inovasi bisnis (kewirausahaan)
PPT inovasi bisnis (kewirausahaan)thyyaniie1015
 
Istilah dan prilaku biaya (akuntasi biaya bab 2)
Istilah dan prilaku biaya (akuntasi biaya bab 2)Istilah dan prilaku biaya (akuntasi biaya bab 2)
Istilah dan prilaku biaya (akuntasi biaya bab 2)Asep suryadi
 
Segmentasi pasar presentasi
Segmentasi  pasar presentasiSegmentasi  pasar presentasi
Segmentasi pasar presentasizulyantoari
 
Perencanaan Kapasitas
Perencanaan KapasitasPerencanaan Kapasitas
Perencanaan KapasitasSurya Mysunny
 
Manajemen Operasional I Proyek
Manajemen Operasional I ProyekManajemen Operasional I Proyek
Manajemen Operasional I ProyekLilia Pascariani
 
Manajemen Operasional I Produktifitas
Manajemen Operasional I ProduktifitasManajemen Operasional I Produktifitas
Manajemen Operasional I ProduktifitasLilia Pascariani
 
Studi kasus pemasaran internasional
Studi kasus pemasaran internasionalStudi kasus pemasaran internasional
Studi kasus pemasaran internasionaldivachenel
 
Manajemen Operasi Strategi Proses
Manajemen Operasi Strategi ProsesManajemen Operasi Strategi Proses
Manajemen Operasi Strategi ProsesWinda nawangasari
 

What's hot (20)

memasuki pasar global
memasuki pasar globalmemasuki pasar global
memasuki pasar global
 
STRATEGI PROMOSI I
STRATEGI PROMOSI ISTRATEGI PROMOSI I
STRATEGI PROMOSI I
 
Bab 12 menentukan strategi produk
Bab 12 menentukan strategi produkBab 12 menentukan strategi produk
Bab 12 menentukan strategi produk
 
Bab 17 merancang dan mengelola komunikasi pemasaran terintegrasi
Bab 17 merancang dan mengelola komunikasi pemasaran terintegrasiBab 17 merancang dan mengelola komunikasi pemasaran terintegrasi
Bab 17 merancang dan mengelola komunikasi pemasaran terintegrasi
 
Bab 14 mengembangkan strategi dan program penetapan harga
Bab 14 mengembangkan strategi dan program penetapan hargaBab 14 mengembangkan strategi dan program penetapan harga
Bab 14 mengembangkan strategi dan program penetapan harga
 
Riset pasar dan pemasaran
Riset pasar dan pemasaran Riset pasar dan pemasaran
Riset pasar dan pemasaran
 
8. manajemen-persediaan
8. manajemen-persediaan8. manajemen-persediaan
8. manajemen-persediaan
 
Saluran distribusi
Saluran distribusiSaluran distribusi
Saluran distribusi
 
Manajemen proyek
Manajemen proyekManajemen proyek
Manajemen proyek
 
NILAI KEPUASAN DAN LOYALITAS PELANGGAN BAB 5 PHILIP KOTLER
NILAI KEPUASAN DAN LOYALITAS PELANGGAN BAB 5 PHILIP KOTLERNILAI KEPUASAN DAN LOYALITAS PELANGGAN BAB 5 PHILIP KOTLER
NILAI KEPUASAN DAN LOYALITAS PELANGGAN BAB 5 PHILIP KOTLER
 
Manajemen Operasional 2 - Perencanaan Kapasitas
Manajemen Operasional 2 - Perencanaan KapasitasManajemen Operasional 2 - Perencanaan Kapasitas
Manajemen Operasional 2 - Perencanaan Kapasitas
 
PPT inovasi bisnis (kewirausahaan)
PPT inovasi bisnis (kewirausahaan)PPT inovasi bisnis (kewirausahaan)
PPT inovasi bisnis (kewirausahaan)
 
Istilah dan prilaku biaya (akuntasi biaya bab 2)
Istilah dan prilaku biaya (akuntasi biaya bab 2)Istilah dan prilaku biaya (akuntasi biaya bab 2)
Istilah dan prilaku biaya (akuntasi biaya bab 2)
 
Strategi Penetapan Harga
Strategi Penetapan HargaStrategi Penetapan Harga
Strategi Penetapan Harga
 
Segmentasi pasar presentasi
Segmentasi  pasar presentasiSegmentasi  pasar presentasi
Segmentasi pasar presentasi
 
Perencanaan Kapasitas
Perencanaan KapasitasPerencanaan Kapasitas
Perencanaan Kapasitas
 
Manajemen Operasional I Proyek
Manajemen Operasional I ProyekManajemen Operasional I Proyek
Manajemen Operasional I Proyek
 
Manajemen Operasional I Produktifitas
Manajemen Operasional I ProduktifitasManajemen Operasional I Produktifitas
Manajemen Operasional I Produktifitas
 
Studi kasus pemasaran internasional
Studi kasus pemasaran internasionalStudi kasus pemasaran internasional
Studi kasus pemasaran internasional
 
Manajemen Operasi Strategi Proses
Manajemen Operasi Strategi ProsesManajemen Operasi Strategi Proses
Manajemen Operasi Strategi Proses
 

Similar to OPTIMASI DESAIN PRODUK DAN JASA

desain produk dan jas.pdf
desain produk dan jas.pdfdesain produk dan jas.pdf
desain produk dan jas.pdfWayanSantosa2
 
Desain_Produk_dan_Jasa.pptx
Desain_Produk_dan_Jasa.pptxDesain_Produk_dan_Jasa.pptx
Desain_Produk_dan_Jasa.pptxaciambarwati
 
Desain produk
Desain produkDesain produk
Desain produkliqi_ong
 
2 -desain-produk-dan-jasa
2  -desain-produk-dan-jasa2  -desain-produk-dan-jasa
2 -desain-produk-dan-jasajokomeiyani
 
Perencana produk
Perencana produkPerencana produk
Perencana produkAndiJamal1
 
97926320 quality-function-development-qfd
97926320 quality-function-development-qfd97926320 quality-function-development-qfd
97926320 quality-function-development-qfdNtan Hitori De
 
97926320 quality-function-development-qfd-131208233228-phpapp01
97926320 quality-function-development-qfd-131208233228-phpapp0197926320 quality-function-development-qfd-131208233228-phpapp01
97926320 quality-function-development-qfd-131208233228-phpapp01Muhamad Friansyah
 
Pengertian perencanaan produk
Pengertian perencanaan produkPengertian perencanaan produk
Pengertian perencanaan produkBerkatalah Jujur
 
Manajemen Operasi bab III
Manajemen Operasi bab IIIManajemen Operasi bab III
Manajemen Operasi bab IIIJumadi Ridwan
 
1. DESAIN PRODUK KARIYONO.pptx
1. DESAIN PRODUK KARIYONO.pptx1. DESAIN PRODUK KARIYONO.pptx
1. DESAIN PRODUK KARIYONO.pptxMarmonoMarmono
 
PKK SMK KLS XI - KD 4 KONSEP DESAIN DAN KEMASAN.pdf
PKK SMK KLS XI - KD 4 KONSEP DESAIN DAN KEMASAN.pdfPKK SMK KLS XI - KD 4 KONSEP DESAIN DAN KEMASAN.pdf
PKK SMK KLS XI - KD 4 KONSEP DESAIN DAN KEMASAN.pdfSukois1
 
Ppt modul-1-ppp-karakteristik-dan-tantangan-pengembangan-produk (1)
Ppt modul-1-ppp-karakteristik-dan-tantangan-pengembangan-produk (1)Ppt modul-1-ppp-karakteristik-dan-tantangan-pengembangan-produk (1)
Ppt modul-1-ppp-karakteristik-dan-tantangan-pengembangan-produk (1)arvarotimoty
 
MPOA 4_DESAIN PRODUK.pptx
MPOA 4_DESAIN PRODUK.pptxMPOA 4_DESAIN PRODUK.pptx
MPOA 4_DESAIN PRODUK.pptxMochBustomy
 
DESIGN OF GOODS AND SERVICES PT. Indofood Sukses Makmur Tbk
DESIGN OF GOODS AND SERVICES PT. Indofood Sukses Makmur TbkDESIGN OF GOODS AND SERVICES PT. Indofood Sukses Makmur Tbk
DESIGN OF GOODS AND SERVICES PT. Indofood Sukses Makmur TbkEggii
 
proses pembuatan prototype produk barang/jasa.pdf
proses pembuatan prototype produk barang/jasa.pdfproses pembuatan prototype produk barang/jasa.pdf
proses pembuatan prototype produk barang/jasa.pdfloisanwarreader
 
2. Desain Produk-UTS.ppt
2. Desain Produk-UTS.ppt2. Desain Produk-UTS.ppt
2. Desain Produk-UTS.pptKingFaisal17
 

Similar to OPTIMASI DESAIN PRODUK DAN JASA (20)

desain produk dan jas.pdf
desain produk dan jas.pdfdesain produk dan jas.pdf
desain produk dan jas.pdf
 
Desain_Produk_dan_Jasa.pptx
Desain_Produk_dan_Jasa.pptxDesain_Produk_dan_Jasa.pptx
Desain_Produk_dan_Jasa.pptx
 
Desain produk
Desain produkDesain produk
Desain produk
 
2 -desain-produk-dan-jasa
2  -desain-produk-dan-jasa2  -desain-produk-dan-jasa
2 -desain-produk-dan-jasa
 
DESIGN PRODUK.ppt
DESIGN PRODUK.pptDESIGN PRODUK.ppt
DESIGN PRODUK.ppt
 
Pertemuan 05 desain barang dan jasa
Pertemuan 05 desain barang dan jasaPertemuan 05 desain barang dan jasa
Pertemuan 05 desain barang dan jasa
 
Perencana produk
Perencana produkPerencana produk
Perencana produk
 
97926320 quality-function-development-qfd
97926320 quality-function-development-qfd97926320 quality-function-development-qfd
97926320 quality-function-development-qfd
 
97926320 quality-function-development-qfd-131208233228-phpapp01
97926320 quality-function-development-qfd-131208233228-phpapp0197926320 quality-function-development-qfd-131208233228-phpapp01
97926320 quality-function-development-qfd-131208233228-phpapp01
 
Pengertian perencanaan produk
Pengertian perencanaan produkPengertian perencanaan produk
Pengertian perencanaan produk
 
13687346.ppt
13687346.ppt13687346.ppt
13687346.ppt
 
Manajemen Operasi bab III
Manajemen Operasi bab IIIManajemen Operasi bab III
Manajemen Operasi bab III
 
1. DESAIN PRODUK KARIYONO.pptx
1. DESAIN PRODUK KARIYONO.pptx1. DESAIN PRODUK KARIYONO.pptx
1. DESAIN PRODUK KARIYONO.pptx
 
proses bisnis.pptx
proses bisnis.pptxproses bisnis.pptx
proses bisnis.pptx
 
PKK SMK KLS XI - KD 4 KONSEP DESAIN DAN KEMASAN.pdf
PKK SMK KLS XI - KD 4 KONSEP DESAIN DAN KEMASAN.pdfPKK SMK KLS XI - KD 4 KONSEP DESAIN DAN KEMASAN.pdf
PKK SMK KLS XI - KD 4 KONSEP DESAIN DAN KEMASAN.pdf
 
Ppt modul-1-ppp-karakteristik-dan-tantangan-pengembangan-produk (1)
Ppt modul-1-ppp-karakteristik-dan-tantangan-pengembangan-produk (1)Ppt modul-1-ppp-karakteristik-dan-tantangan-pengembangan-produk (1)
Ppt modul-1-ppp-karakteristik-dan-tantangan-pengembangan-produk (1)
 
MPOA 4_DESAIN PRODUK.pptx
MPOA 4_DESAIN PRODUK.pptxMPOA 4_DESAIN PRODUK.pptx
MPOA 4_DESAIN PRODUK.pptx
 
DESIGN OF GOODS AND SERVICES PT. Indofood Sukses Makmur Tbk
DESIGN OF GOODS AND SERVICES PT. Indofood Sukses Makmur TbkDESIGN OF GOODS AND SERVICES PT. Indofood Sukses Makmur Tbk
DESIGN OF GOODS AND SERVICES PT. Indofood Sukses Makmur Tbk
 
proses pembuatan prototype produk barang/jasa.pdf
proses pembuatan prototype produk barang/jasa.pdfproses pembuatan prototype produk barang/jasa.pdf
proses pembuatan prototype produk barang/jasa.pdf
 
2. Desain Produk-UTS.ppt
2. Desain Produk-UTS.ppt2. Desain Produk-UTS.ppt
2. Desain Produk-UTS.ppt
 

Recently uploaded

"Mengungkap Misteri Kemenangan di Xinslot: Situs Slot Online Gacor"
"Mengungkap Misteri Kemenangan di Xinslot: Situs Slot Online Gacor""Mengungkap Misteri Kemenangan di Xinslot: Situs Slot Online Gacor"
"Mengungkap Misteri Kemenangan di Xinslot: Situs Slot Online Gacor"HaseebBashir5
 
SV388: Platform Taruhan Sabung Ayam Online yang Populer
SV388: Platform Taruhan Sabung Ayam Online yang PopulerSV388: Platform Taruhan Sabung Ayam Online yang Populer
SV388: Platform Taruhan Sabung Ayam Online yang PopulerHaseebBashir5
 
Memaksimalkan Waktu untuk Mendapatkan Kampus Impian melalui SBMPTN (1).pptx
Memaksimalkan Waktu untuk Mendapatkan Kampus Impian melalui SBMPTN (1).pptxMemaksimalkan Waktu untuk Mendapatkan Kampus Impian melalui SBMPTN (1).pptx
Memaksimalkan Waktu untuk Mendapatkan Kampus Impian melalui SBMPTN (1).pptxSintaDosi
 
PREMIUM!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Bahan Pintu Aluminium Kamar Mandi di ...
PREMIUM!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Bahan Pintu Aluminium Kamar Mandi di ...PREMIUM!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Bahan Pintu Aluminium Kamar Mandi di ...
PREMIUM!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Bahan Pintu Aluminium Kamar Mandi di ...FORTRESS
 
ESTETIK!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Bahan Pintu Aluminium Coklat di Denpa...
ESTETIK!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Bahan Pintu Aluminium Coklat di Denpa...ESTETIK!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Bahan Pintu Aluminium Coklat di Denpa...
ESTETIK!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Bahan Pintu Aluminium Coklat di Denpa...FORTRESS
 
Time Value of Money Mata Kuliah Ekonomi 2
Time Value of Money Mata Kuliah Ekonomi 2Time Value of Money Mata Kuliah Ekonomi 2
Time Value of Money Mata Kuliah Ekonomi 2PutriMuaini
 
Togel Online: Panduan Lengkap tentang Dkitoto, Dkitogel, dan Situs Togel
Togel Online: Panduan Lengkap tentang Dkitoto, Dkitogel, dan Situs TogelTogel Online: Panduan Lengkap tentang Dkitoto, Dkitogel, dan Situs Togel
Togel Online: Panduan Lengkap tentang Dkitoto, Dkitogel, dan Situs TogelHaseebBashir5
 
"Menjelajahi Keberagaman Permainan di Sumaterabet: Situs Slot Terbesar di Ind...
"Menjelajahi Keberagaman Permainan di Sumaterabet: Situs Slot Terbesar di Ind..."Menjelajahi Keberagaman Permainan di Sumaterabet: Situs Slot Terbesar di Ind...
"Menjelajahi Keberagaman Permainan di Sumaterabet: Situs Slot Terbesar di Ind...HaseebBashir5
 
LAPORAN PKP yang telah jadi dan dapat dijadikan contoh
LAPORAN PKP yang telah jadi dan dapat dijadikan contohLAPORAN PKP yang telah jadi dan dapat dijadikan contoh
LAPORAN PKP yang telah jadi dan dapat dijadikan contohkhunagnes1
 
Capital Asset Priceng Model atau CAPM 11
Capital Asset Priceng Model atau CAPM 11Capital Asset Priceng Model atau CAPM 11
Capital Asset Priceng Model atau CAPM 11Al-ghifari Erik
 
2. PRINSIP KEUANGAN HIJAU- PELATIHAN GREEN FINANCE.pptx
2. PRINSIP KEUANGAN HIJAU- PELATIHAN GREEN FINANCE.pptx2. PRINSIP KEUANGAN HIJAU- PELATIHAN GREEN FINANCE.pptx
2. PRINSIP KEUANGAN HIJAU- PELATIHAN GREEN FINANCE.pptxerlyndakasim2
 
PRESTIGE BUSINESS PRESENTATION BULAN APRIL 2024
PRESTIGE BUSINESS PRESENTATION BULAN APRIL 2024PRESTIGE BUSINESS PRESENTATION BULAN APRIL 2024
PRESTIGE BUSINESS PRESENTATION BULAN APRIL 2024HelmyTransformasi
 
Tentang Gerhanatoto: Situs Judi Online yang Menarik Perhatian
Tentang Gerhanatoto: Situs Judi Online yang Menarik PerhatianTentang Gerhanatoto: Situs Judi Online yang Menarik Perhatian
Tentang Gerhanatoto: Situs Judi Online yang Menarik PerhatianHaseebBashir5
 
TERBAIK!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Pintu Rumah 2 Pintu di Banda Aceh.pptx
TERBAIK!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Pintu Rumah 2 Pintu di Banda Aceh.pptxTERBAIK!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Pintu Rumah 2 Pintu di Banda Aceh.pptx
TERBAIK!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Pintu Rumah 2 Pintu di Banda Aceh.pptxFORTRESS
 
SLIDE 2 BISNIS INTERNASIONAL.ppttttttttx
SLIDE 2 BISNIS INTERNASIONAL.ppttttttttxSLIDE 2 BISNIS INTERNASIONAL.ppttttttttx
SLIDE 2 BISNIS INTERNASIONAL.ppttttttttxdevina81
 
Tajuk: SV388: Platform Unggul Taruhan Sabung Ayam Online di Indonesia
Tajuk: SV388: Platform Unggul Taruhan Sabung Ayam Online di IndonesiaTajuk: SV388: Platform Unggul Taruhan Sabung Ayam Online di Indonesia
Tajuk: SV388: Platform Unggul Taruhan Sabung Ayam Online di IndonesiaHaseebBashir5
 
MAKALAH MANAJEMEN BISNIS RIRIS DAN YUDI.docx
MAKALAH MANAJEMEN BISNIS RIRIS DAN YUDI.docxMAKALAH MANAJEMEN BISNIS RIRIS DAN YUDI.docx
MAKALAH MANAJEMEN BISNIS RIRIS DAN YUDI.docxYogiAJ
 
PPT - PSAK 109 TENTANG INSTRUMEN KEUANGAN
PPT - PSAK 109 TENTANG INSTRUMEN KEUANGANPPT - PSAK 109 TENTANG INSTRUMEN KEUANGAN
PPT - PSAK 109 TENTANG INSTRUMEN KEUANGANdewihartinah
 
PPT-Business-Plan makanan khas indonesia
PPT-Business-Plan makanan khas indonesiaPPT-Business-Plan makanan khas indonesia
PPT-Business-Plan makanan khas indonesiaSukmaWati809736
 
Slide tentang Akuntansi Perpajakan Indonesia
Slide tentang Akuntansi Perpajakan IndonesiaSlide tentang Akuntansi Perpajakan Indonesia
Slide tentang Akuntansi Perpajakan IndonesiaNovrinKartikaTumbade
 

Recently uploaded (20)

"Mengungkap Misteri Kemenangan di Xinslot: Situs Slot Online Gacor"
"Mengungkap Misteri Kemenangan di Xinslot: Situs Slot Online Gacor""Mengungkap Misteri Kemenangan di Xinslot: Situs Slot Online Gacor"
"Mengungkap Misteri Kemenangan di Xinslot: Situs Slot Online Gacor"
 
SV388: Platform Taruhan Sabung Ayam Online yang Populer
SV388: Platform Taruhan Sabung Ayam Online yang PopulerSV388: Platform Taruhan Sabung Ayam Online yang Populer
SV388: Platform Taruhan Sabung Ayam Online yang Populer
 
Memaksimalkan Waktu untuk Mendapatkan Kampus Impian melalui SBMPTN (1).pptx
Memaksimalkan Waktu untuk Mendapatkan Kampus Impian melalui SBMPTN (1).pptxMemaksimalkan Waktu untuk Mendapatkan Kampus Impian melalui SBMPTN (1).pptx
Memaksimalkan Waktu untuk Mendapatkan Kampus Impian melalui SBMPTN (1).pptx
 
PREMIUM!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Bahan Pintu Aluminium Kamar Mandi di ...
PREMIUM!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Bahan Pintu Aluminium Kamar Mandi di ...PREMIUM!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Bahan Pintu Aluminium Kamar Mandi di ...
PREMIUM!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Bahan Pintu Aluminium Kamar Mandi di ...
 
ESTETIK!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Bahan Pintu Aluminium Coklat di Denpa...
ESTETIK!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Bahan Pintu Aluminium Coklat di Denpa...ESTETIK!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Bahan Pintu Aluminium Coklat di Denpa...
ESTETIK!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Bahan Pintu Aluminium Coklat di Denpa...
 
Time Value of Money Mata Kuliah Ekonomi 2
Time Value of Money Mata Kuliah Ekonomi 2Time Value of Money Mata Kuliah Ekonomi 2
Time Value of Money Mata Kuliah Ekonomi 2
 
Togel Online: Panduan Lengkap tentang Dkitoto, Dkitogel, dan Situs Togel
Togel Online: Panduan Lengkap tentang Dkitoto, Dkitogel, dan Situs TogelTogel Online: Panduan Lengkap tentang Dkitoto, Dkitogel, dan Situs Togel
Togel Online: Panduan Lengkap tentang Dkitoto, Dkitogel, dan Situs Togel
 
"Menjelajahi Keberagaman Permainan di Sumaterabet: Situs Slot Terbesar di Ind...
"Menjelajahi Keberagaman Permainan di Sumaterabet: Situs Slot Terbesar di Ind..."Menjelajahi Keberagaman Permainan di Sumaterabet: Situs Slot Terbesar di Ind...
"Menjelajahi Keberagaman Permainan di Sumaterabet: Situs Slot Terbesar di Ind...
 
LAPORAN PKP yang telah jadi dan dapat dijadikan contoh
LAPORAN PKP yang telah jadi dan dapat dijadikan contohLAPORAN PKP yang telah jadi dan dapat dijadikan contoh
LAPORAN PKP yang telah jadi dan dapat dijadikan contoh
 
Capital Asset Priceng Model atau CAPM 11
Capital Asset Priceng Model atau CAPM 11Capital Asset Priceng Model atau CAPM 11
Capital Asset Priceng Model atau CAPM 11
 
2. PRINSIP KEUANGAN HIJAU- PELATIHAN GREEN FINANCE.pptx
2. PRINSIP KEUANGAN HIJAU- PELATIHAN GREEN FINANCE.pptx2. PRINSIP KEUANGAN HIJAU- PELATIHAN GREEN FINANCE.pptx
2. PRINSIP KEUANGAN HIJAU- PELATIHAN GREEN FINANCE.pptx
 
PRESTIGE BUSINESS PRESENTATION BULAN APRIL 2024
PRESTIGE BUSINESS PRESENTATION BULAN APRIL 2024PRESTIGE BUSINESS PRESENTATION BULAN APRIL 2024
PRESTIGE BUSINESS PRESENTATION BULAN APRIL 2024
 
Tentang Gerhanatoto: Situs Judi Online yang Menarik Perhatian
Tentang Gerhanatoto: Situs Judi Online yang Menarik PerhatianTentang Gerhanatoto: Situs Judi Online yang Menarik Perhatian
Tentang Gerhanatoto: Situs Judi Online yang Menarik Perhatian
 
TERBAIK!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Pintu Rumah 2 Pintu di Banda Aceh.pptx
TERBAIK!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Pintu Rumah 2 Pintu di Banda Aceh.pptxTERBAIK!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Pintu Rumah 2 Pintu di Banda Aceh.pptx
TERBAIK!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Pintu Rumah 2 Pintu di Banda Aceh.pptx
 
SLIDE 2 BISNIS INTERNASIONAL.ppttttttttx
SLIDE 2 BISNIS INTERNASIONAL.ppttttttttxSLIDE 2 BISNIS INTERNASIONAL.ppttttttttx
SLIDE 2 BISNIS INTERNASIONAL.ppttttttttx
 
Tajuk: SV388: Platform Unggul Taruhan Sabung Ayam Online di Indonesia
Tajuk: SV388: Platform Unggul Taruhan Sabung Ayam Online di IndonesiaTajuk: SV388: Platform Unggul Taruhan Sabung Ayam Online di Indonesia
Tajuk: SV388: Platform Unggul Taruhan Sabung Ayam Online di Indonesia
 
MAKALAH MANAJEMEN BISNIS RIRIS DAN YUDI.docx
MAKALAH MANAJEMEN BISNIS RIRIS DAN YUDI.docxMAKALAH MANAJEMEN BISNIS RIRIS DAN YUDI.docx
MAKALAH MANAJEMEN BISNIS RIRIS DAN YUDI.docx
 
PPT - PSAK 109 TENTANG INSTRUMEN KEUANGAN
PPT - PSAK 109 TENTANG INSTRUMEN KEUANGANPPT - PSAK 109 TENTANG INSTRUMEN KEUANGAN
PPT - PSAK 109 TENTANG INSTRUMEN KEUANGAN
 
PPT-Business-Plan makanan khas indonesia
PPT-Business-Plan makanan khas indonesiaPPT-Business-Plan makanan khas indonesia
PPT-Business-Plan makanan khas indonesia
 
Slide tentang Akuntansi Perpajakan Indonesia
Slide tentang Akuntansi Perpajakan IndonesiaSlide tentang Akuntansi Perpajakan Indonesia
Slide tentang Akuntansi Perpajakan Indonesia
 

OPTIMASI DESAIN PRODUK DAN JASA

  • 1. Oleh: Fitri Kusumah Sari, S.E DESAIN PRODUK DAN JASA
  • 2. PENDAHULUAN  Desain produk atau jasa adalah salah satu dari sepuluh keputusan dalam manajemen operasi.  Organisasi/perusahaan harus selalu menyesuaikan desain produk dan jenis jasa yang mereka tawarkan dengan apa yang dibutuhkan dan diinginkan konsumen.  Dalam hal ini, proses operasi harus dapat menjamin input-input sumberdaya organisasi menghasilkan produk2 dirancang secara tepat. Atau dalam kalimat lain dapat menghasilkan output yang dapat memuaskan pelanggan.
  • 3.  Salah satu strategi produk adalah membangun kompetensi tertentu dalam kustomisasi suatu produk atau jasa yg sudah ada.  Keputusan produk adalah pemilihan, penetapan, dan perancangan produk. Tujuannya adalah untuk mengembangkan dan menerapkan sebuah strategi produk yang dapat memenuhi keinginan pasar dgn keunggulan bersaing.  Selanjutnya, strategi produk dpt memfokuskan diri pd pengembangan keunggulan bersaing melalui diferensiasi, biaya rendah, respon cepat, maupun perpaduan dr ketiganya.
  • 4. PEMILIHAN PRODUK DAN JASA Pemilihan produk adalah proses pemilihan produk atau jasa untuk dapat disajikan kepada pelanggan atau klien. Contoh : Rumah sakit melakukan spesialisasi pada berbagai jenis pasien dan prosedur kesehatan. Beberapa rumah sakit bahkan dapat memutuskan untuk mengoperasikan rumah sakit umum, rumah sakit bersalin, RSIA, RS untuk spesialisasi pd penyakit khusus, dll.
  • 5. SIKLUS HIDUP PRODUK Produk-produk dilahirkan, mereka hidup dan mati. Mereka disingkirkan oleh masyarakat yang terus berubah. Kehidupan produk terbagi empat fase, yaitu : 1. Perkenalan 2. Pertumbuhan 3. Kematangan 4. Penurunan
  • 7. ANALISIS PRODUK BERDASARKAN NILAI  Mengurutkan produk secara menurun berdasarkan kontribusi dollar/rupiah setiap produk bagi perusahaan dan juga kontribusi dollar/rupiah tahunan total dari suatu produk.  Dgn laporan produk berdasarkan nilai, manajemen dpt mengevaluasi strategi yg diperlukan bagi setiap produk.  Hal tersebut meliputi: penambahan arus uang, peningkatan penetrasi pasar, atau mengurangi biaya.
  • 8. PENELITIAN DAN PENGEMBANGAN  Kemajuan teknologi yang begitu pesat membuat segala sesuatu dengan cepat kelihatan ketinggalan zaman karena memang telah usang  Produk lama terus menerus dirancang kembali dan produk baru terus dikembangkan  Penelitian dan pengembangan ini berkaitan erat dengan product design karena dari hal inilah produk yang akan dijual selalu mengalami penyempurnaan
  • 9. BERBAGAI SUMBER GAGASAN  Disini, desain produk bisa dilakukan oleh siapa saja yang berada di perusahaan tersebut.  Keragaman ini disebabkan karena masing- masing departemen memiliki pandangan tersendiri bagaimana produk yang baik & menjual; entah dari sisi kemasan, cara, dsb.
  • 10. DESIGN BY IMITATION  Perusahaan yang berhasil memasarkan produk & jasanya dengan desain yang benar2 baru kadang memiliki keuntungan tersendiri dari sisi penjualan yang sukses  Namun, di saat yang sama perusahaan juga memiliki risiko dimana produknya akan ditiru dan seringkali produk tiruan itu mengalahkan penjualan produk pendahulunya  Cara yang biasa dilakukan ialah dengan: reverse engineering & industrial spionage
  • 11. MENGHASILKAN PRODUK BARU Produk-produk yg tdk perlu harus dibuang dan digantikan, karena perusahaan menghasilkan hampir semua pendapatan dan keuntungan dari produk-produk baru. Pemilihan produk, definisi, dan desain harus dilakukan terus menerus. Misalnya : perubahan TV menjadi HDTV, radio menjadi radio satelit, telepon kabel menjadi telepon genggam , walkman menjadi iPOD, dsb.
  • 12. PELUANG PRODUK BARU Perusahaan dapat menghasilkan keuntungan dan memusatkan perhatian dgn bersemangat pada peluang-peluang berikut: 1. Memahami pelanggan 2. Perubahan ekonomi 3. Perubahan sosiologis dan demografis 4. Perubahan teknologis 5. Perubahan politik/peraturan 6. Perubahan lain dapat muncul melalui kebiasaan pasar, standar profesional, pemasok, dan distributor.
  • 13. PENGEMBANGAN PRODUK  Sistem pengembangan produk adalah sebuah strategi produk yg efektif menghu-bungkan keputusan produk dengan arus uang, dinamika pasar, siklus hidup produk dan kemampuan organisasi.  Sebuah perusahaan harus mempunyai dana untuk mengembangkan produk, memahami perubahan yg terus terjadi di pasar, mempunyai potensi yg diperlukan, dan sumberdaya.
  • 14. Tahapan Pengembangan Produk Ide dari banyak sumber Apakah perusahaan mampu melaksanakan ide ? Persyaratan pelanggan untuk Memenangkan pesanan Spesifikasi fungsional : Bagaimana produk akan berfungsi Spesifikasiproduk: Bagaimana produk akan dibuat Peninjauan desain :Apakah spesialisasi produk ini merupakan cara terbaik untuk memenuhi keinginan pelanggan Pengujian pasar : Apakah produk memenuhi harapan pelanggan Perkenalan ke pasar Evaluasi (Berhasil ?) Kerja Tim pengembangan produk Kerja Tim desain dan rekayasa
  • 15. ORGANISASI PENGEMBANGAN PRODUK  Tim pengembangan produk : tim yang bertanggung jawab mengubah permintaan pasar menjadi suatu produk yg mencapai tahap keberhasilan.  Rekayasa simultan : penggunaan tim yang terlibat dalam aktivitas desain dan rekayasa.
  • 16. Hambatan dalam Pengembangan Produk 1. Kurangnya gagasan pengembangan produk baru yang baik 2. Kondisi pasar yang semakin bersaing, karena banyaknya pesaing dan berbagai produk substitusi 3. Batasan-batasan yang semakin bertambah dari masyarakat dan pemerintah 4. Biaya proses pengembangan produk baru yang sangat mahal 5. Tingginya tingkat kegagalan produk baru dalam pemasarannya 6. Jangka waktu kehidupan produk baru yang
  • 17. KEMAMPUAN DIPRODUKSI & REKAYASA NILAI Kemampuan untuk diproduksi dan rekayasa nilai : aktivitas yg membantu meningkatkan kualitas, desain, produksi, pemeliharaan, dan penggunaan dari produk. Kemampuan untuk diproduksi dan rekayasa nilai menghasilkan keuntungan lain : a. Mengurangi kerumitan produk b. Standardisasi tambahan dari berbagai komponen d. Perbaikan aspek-aspek fungsional dari produk d. Penigkatan desain dan keamanan pekerjaan
  • 18. PERMASALAHAN DESAIN PRODUK Untuk mengembangkan sebuah sistem dan struktur organisasi untuk pengem-bangan produk, ada 7 teknik penting : 1. Desain yg tangguh 2. Desain moduler 3. Computer Aided Design (CAD) 4. Computer Aided Manufacturing (CAM) 5. Teknologi Virtual Reality 6. Analisis Nilai 7. Etika dan Desain Ramah Lingkungan
  • 19. PERSAINGAN BERDASARKAN WAKTU Persaingan berdasarkan waktu adalah persaingan yang dipengaruhi oleh waktu, mengembangkan produk dengan cepat dan melemparkannya ke pasar. Contoh : Perusahaan obat menginvestasikan waktu rata-rata 12-15 tahun dan dana sebesar $400 juta sebelum mendapatkan pengesahan untuk setiap obat baru. 1 dari 5 yang benar-benar sukses.
  • 20. Kontinum Pengembangan Produk : Internal Terbagi Lama Lebih cepat dan/atau sudah ada Besar Terbagi Strategi Pengembangan Eksternal : Aliansi Usaha Patungan Membeli teknologi atau keahlian dengan mengakuisisi pihak pengembang Strategi Pengembangan Internal : Migrasi produk yang ada Perbaikan terhadap produk yang ada Pengembangan produk baru secara internal Biaya Pengembangan Produk Kecepatan Pengembangan Produk Resiko Pengembangan Produk
  • 21. MENDEFINISIKAN PRODUK Setelah suatu barang atau jasa yang baru diperkenalkan kepasar, barang atau jasa tersebut harus didefinisikan : 1. Sebuah barang dan jasa didefinisikan dari segi fungsinya, yaitu apa yang dapat dilakukan olehnya. 2. Produk tersebut harus dirancang dan perusahaan menentukan bagaimana fungsi tersebut dapat dicapai. Contoh :
  • 22. . Daftar bahan baku memuat semua komponen beserta penjelasannya dan kuantitas yang dibutuhkan setiap komponen untuk membuat sebuah produk sebanyak satu unit. Keputusan membuat atau membeli, adalah pilihan untuk memproduksi komponen atau jasa, atau justru mmembelinya dari perusahaan lain.
  • 23. DOKUMEN UNTUK PRODUKSI Saat sebuah produk dipilih dan dirancang proses produksinya dibantu oleh dokumen yang bermacam-macam, antara lain : 1. Gambar perakitan (assembly drawing) 2. Diagram perakitan (assembly chart) 3. Lembar rute (rute sheet) 4. Perintah kerja (work order) 5. Engineering change notices (ECN) 6. Manajemen konfigurasi (configuration management).
  • 24. DESAIN JASA Dalam hal ini betul-betul secara aktif menyertakan adanya interaksi dgn pelanggan. Beberapa teknik yang dapat digunakan adalah: 1. Merancang produk shg pelaksanaan kustomisasi dapat ditunda selama mungkin dalam prosesnya. 2. Memodulerkan produk 3. Membagi jasa menjadi bagian-bagian kecil dan mengidentifikasikan bagian-bagian yang menyebabkan otomatisasi atau pengurangan interaksi dengan pelanggan.
  • 25. FAKTOR KUNCI PELAYANAN JASA 1. Lini pelayanan yang ditawarkan 2. Ketersediaan pelayanan 3. Tingkat pelayanan 4. Garis tunggu dan kapasitas pelayanan
  • 26. RANGKUMAN  Strategi produk yang efektif membutuhkan pemilihan, pemilihan, perancangan, serta penetapan sebuah produk dan kemudian memindahkan produk tersebut ke bagian produksi. Jika strategi ini dijalankan dengan efektif, maka fungsi produksi dapat berkontribusi seca maksimal pada organisasi.  Disaat produk berjalan melintasi siklus hidupnya (pengenalan, pertumbuhan, kematangan, dan penurunan), pilihan yang harus diambil oleh manajer operasi me-ngalami perubahan. Baik produk manufaktur maupun produk jasa mempunyai teknik yang bervariasi untuk
  • 27.  Spesifikasi tertulis, daftar bahan baku, dan gambar teknik membantu menetapkan produk.  Gambar perakitan, diagram perakitan, lembar rute, dan urutan kerja yang sering digunakan untuk membantu produksi aktual produk.