E 2 144 dian purnama sari -- 03.a._template_skenrio pi-0

D

e

LOKAKARYA CALON PENGAJAR PRAKTIK
PROGRAM PENDIDIKAN GURU PENGGERAK
1
SKENARIO SIMULASI PENDAMPINGAN INDIVIDU PERDANA
Kelompok : 5
Pendampingan : Individu 0
Anggota Kelompok : 1. Dian Purnama Sari 4. Agus Setiawan
: 2. Zainal Abidin 5. Ririn Hamidatus Syarofatin
: 3. Firstia Mayesthi 6. Asna Mariatul K
Skenario.
A. Pembuka
1. PP menyapa dan menanyakan kabar GP
PP : Assalaamu’alaikum wr. wb./selamat siang Pak /Bu…….
CGP : Wa’alaikum slm wr. wb./selamat siang juga Pak /Bu …..
PP : Bagaimana kabarnya Bapak/Ibu?
CGP : Alhamdulillah sehat Pak /Bu.
PP : Alhamdulilah. Selalu jaga kesehatan ya Pak /Bu, dan jangan lupa bahagia.
CGP : Siap, doa yang sama kepada Ibu/Bapak !!
2. PP menanyakan apa saja proses yang sudah berjalan selama satu bulan terakhir sejak
Lokakarya Perdana, hal-hal apa yang dianggap sebagai capaian selama satu bulan tersebut
PP : Boleh Bapak/Ibu ceritakan, proses apa saja yang sudah berjalan selama satu bulan
terakhir sejak Lokakarya Perdana kemarin?
CGP : Saya mulai terbiasa dengan teman teman CGP, Fasilitator, Pengajar Praktik, mulai
terbiasa belajar menggunakan LMS, dan saya telah membuat rencana belajar saya
walaupun kadang harus ada penyesuaian, saya mendapatkan dukungan dari kepala
sekolah saya, beberapa teman saya juga mendukung walaupun ada beberapa teman guru
saya yang tidak mendukung, saya sudah mencoba untuk menerapkan apa yang diberikan
dalam lokakarya perdana untuk pembelajaran saya.
PP : Bapak/Ibu, dari yang sudah Ibu/Bapak ceritakan tadi, hal-hal apa yang Bapak/Ibu
anggap sebagai capaian selama satu bulan tersebut?
CGP : selama kegiatan kemarin sangat menambah ilmu, terutama dalam bidang IT,
kolaborasi bersama teman-teman dengan latar belakang jenjang profesi yang berbeda.
3. PP mengapresiasi capaian GP selama 1 bulan tersebut
PP: Berdasar cerita yang Bapak/Ibu sampaikan, sepertinya kegiatan kemarin luar biasa
sekali, semoga dengan kegiatan tersebut bisa menjadi ilmu dan pengalaman yang seru.
CGP : Aamiin, Terima kasih Pak /Bu. Kegiatan ini tidak akan berjalan baik tanpa dukungan
Bapak/Ibu pendamping tentunya.
4. PP menanyakan bagaimana dukungan dari ekosistem sekolahnya.
PP : Selama satu bulan terakhir ini, bagaimana dukungan yang Bapak/Ibu dapatkan dari
sekolah?
LOKAKARYA CALON PENGAJAR PRAKTIK
PROGRAM PENDIDIKAN GURU PENGGERAK
2
CGP : Untuk sementara ini berfokus dulu pada dukungan dari kepala sekolah, teman sejawat
untuk program-program belajar di kelompok yang lebih kecil (kelas) saya sehingga
pembelajaran yang saya dapatkan lebih maksimal terutama saat pembelajaran daring saat
ini
B. Inti
1. PP menjelaskan tujuan khusus pendampingan individu perdana
a. Diskusi tantangan belajar daring
b. Refleksi penerapan perubahan kelas sesuai pemikiran Ki Hajar Dewantara
PP : Baik Pak /Bu, saya di sini akan melakukan pendampingan perdana dengan Bapak/Ibu.
Kita akan berdiskusi tentang tantangan belajar daring dan melakukan refleksi penerapan
perubahan kelas sesuai pemikiran Ki Hajar Dewantara.
CGP : Iya Pak /Bu. Terima kasih atas kesediaan Bapak/Ibu datang ke sekolah kami dan
mendampingi saya. Tentu menjadi sebuah hal yang menyenangkan ketika saya dapat
berdikusi dengan Bapak/Ibu pendamping.
2. PP menanyakan hasil tindak lanjut hasil lokakarya 0 terkait harapan, kekhawatiran, dan
dukungan yang diberikan khususnya dari ekosistem sekolah
PP : Setelah melakukan pembelajaran daring selama 1 bulan, apa saja harapan dan
kekhawatiran Bapak/Ibu saat ini?
CGP : Harapan saya semua anak dapat belajar lebih bebas dan lebih menyenangkan,
siswa bisa mengulangi materi pembelajaran atau bisa melihat kembali pembelajaran yang
dilaluinya karena pembelajaran kami rekam dan kami taruh di google drive yang siswa
bebas untuk dapat mengaksesnya. kekhawatiran saya karena pembelajaran ini rata rata
menggunakan HP android untuk siswa, saya takut disalah gunakan. bukan untuk belajar
namun malah digunakan untuk bermain game online maupun game offline, kekhawatiran
saya yang lainnya adalah sinyal yang kurang bagus karena sekolah saya bertempat di
lereng pegunungan. belum lagi jika anak anak kuota internetnya habis.
PP : Baiklah. Apakah kekhawatiran tersebut terjadi?
CGP : iya Bu, kekhawatiran saya terjadi dari waktu ke waktu semakin sedikit anak yang
mengerjakan tugas, ada beberapa anak juga yang tidak mengikuti pembelajaran daring
melalui google meet. ketika di tanya di pertemuan selanjutnya banyak yang bilang karena
tidak memiliki kuota. kami juga mendapati beberapa anak yang aslinya punya kuota tapi
ternyata tidak mengikuti pembelajaran. ketika saya telusuri mereka malah asik dengan
bermain game online.
PP : Hmmm. Untuk harapan yang telah Bapak/Ibu sampaikan tadi, apa saja harapan yang
sudah terwujud setelah pembelajaran 1 bulan ini?
CGP : Alhamdulillah Bu, Siswa sudah mulai dapat belajar dengan baik menggunakan
metode daring, siswa juga sudah mampu mengakses materi materi dan soal soal yang
kami berikan dengan baik. walaupun dalam nilai masih ada beberapa yang belum
memuaskan.
PP : Oke. Lalu, apa harapan baru yang Bapak/Ibu harapan untuk pembelajaran 1 bulan ke
depan?
CGP : Harapan saya 1 bulan berikutnya murid saya lebih ceria dan termotivasi lebih lagi
dalam proses pembelajaran, lalu membuat momen belajar menjadi momen yang dinanti
nantikan.
LOKAKARYA CALON PENGAJAR PRAKTIK
PROGRAM PENDIDIKAN GURU PENGGERAK
3
PP : Semoga apa yang Bapak/Ibu harapkan untuk pembelajaran 1 bulan ke depan dapat
terwujud ya Pak/Bu.
CGP : Aamiin. Terima kasih Pak/Bu.
PP : Lalu, bagaimana dukungan yang diberikan kepala sekolah selama Bapak/Ibu
melakukan pembelajaran daring?
CGP : Ibu Kepala Sekolah sangat mendukung pembelajaran yang saya lakukan, selama
itu demi kemajuan anak didik, pasti beliau akan mendukungnya.
3. PP mengajak diskusi tindak lanjut hasil pembelajaran daring terkait implementasi
perubahan di ruang kelas sesuai pemikiran Ki Hadjar Dewantara
PP : Berdasarkan pembelajaran mengenai filosofi pendidikan yang sudah Bapak/ Ibu
pelajari, apa perubahan yang Bapak/ Ibu lakukan di ruang kelas agar selaras dengan
pemikiran Ki Hadjar?
CGP : Saya merubah cara mengajar saya, yang biasanya monoton dengan memberikan
ceramah, lalu memaksa siswa saya untuk menjawab soal soal yang saya berikan menjadi
pembelajaran yang lebih menyenangkan, saya berikan beberapa pilihan kepada anak didik
saya, mereka mau belajar dengan cara apa dan bagaimana. saya juga mulai menambah
peraga peraga, video vidio yang menarik untuk mereka, dan melakukan ice breaking ketika
anak sudah merasa bosan.
PP : Apa saja pembelajaran yang Bapak/ Ibu dapatkan dari modul Filosofi Pendidikan
Nasional Ki Hajar Dewantara yang mendorong Bapak/Ibu melakukan perubahan tersebut?
CGP : Pembelajaran yang berpusat pada anak, pembelajaran yang tidak hanya guru
sebagai sumber belajar, guru yang harus menjadi contoh bagi peserta didiknya, menjadi
teman ketika mengatasi masalah masalah mereka, dan menjadi pendorong bagi apa yang
dicita citakannya. saya juga asadar bahwa dalam setiap diri anak mempubya keinginan
yang berbeda beda, mereka memiliki kodratnya masing masing, tugas guru hanya merawat
dan menuntun kodrat itu untuk tumbuh secara maksimal.
PP : Bagaimana respons peserta didik Bapak/ Ibu atas perubahan yang dilakukan dan
bagaimana Bapak/ Ibu melihat respons tersebut?
CGP : Peserta didik saya terlihat antusias untuk mengikuti pembelajaran saya dengan
banyaknya siswa yang mengirim pesan whatsapp tentang materi materi pembelajaran yang
belum dipahaminya, ada yang menanyakan tentang pembelajaran apa yang akan dipelajari
selanjutnya, juga ada yang whatsapp tentang masalah masalah belajar mereka dan
meminta saya untuk memberikan masukan kepada mereka bagaimana mengatasinya.
PP : Apa hal yang sudah baik dari perubahan tersebut dan apa saja yang perlu diperbaiki
ke depannya?
CGP : yang sudah baik menurut saya adalah dimana anak anak sudah mulai merasa
senang dengan pembelajaran yang mereka lakukan, saya juga merasa bahwa lebih
senang dalam mengajar kepada mereka. yang perlu saya perbaiki adalah bagaimana saya
menggunakan metode metode lain seperti penggunaan jamboard untuk meningkatkan
diskusi siswa, juga bisa untuk membuat room room kecil untuk membuat siswa diskusi
membahas pelajaran yang dilakukannya.
4. PP mengajak diskusi tindak lanjut mengenai perbaikan atau rencana setelah
pendampingan
PP : Apa hal yang akan Bapak/ Ibu lakukan/ rencanakan setelah pendampingan ini terkait
perubahan praktik pembelajaran di kelas sesuai dengan pemikiran Ki Hadjar Dewantara?
LOKAKARYA CALON PENGAJAR PRAKTIK
PROGRAM PENDIDIKAN GURU PENGGERAK
4
CGP : Setelah ini saya akan mengajak rekan-rekan guru di tempat saya mengajar untuk
semakin bersemangat dalam melaksanakan perubahan praktik pembelajaran di kelas
sesuai dengan pemikiran Ki Hadjar Dewantara tentunya dengan dimulai pada diri saya
sendiri.
C. Penutup
1. PP meminta GP melakukan refleksi terhadap proses pendampingan saat ini.
PP : Apa pembelajaran atau ide baru yang Bapak/ Ibu dapatkan setelah sesi
pendampingan ini?
CGP : Samakin banyak ide-ide di kepala saya tentang perubahan praktik pembelajaran di
kelas sesuai dengan pemikiran Ki Hadjar Dewantara. Terutama dalam mengembangkan
kegiatan pembelajaran yang menyenangkan bagi peserta didik disesuaikan dengan
karakteristik dan potensi yang mereka miliki. Selain itu muncul ide-ide dalam
mengembangkan media pembelajaran yang menyenangkan bagi peserta didik saya di
sekolah.
PP : Apa yang sudah baik dan yang perlu diperbaiki dari pendamping/ pengajar praktik di
pendampingan berikutnya?
CGP : Saya merasa komunikasi dengan Ibu pendamping sudah sangat baik, saya merasa
nyaman dalam mengutarakan kekhawatiran maupun ide-ide yang ada di kepala saya. Hal
yang perlu diperbaiki mungkin hanya karena Ibu berbicara dengan cukup cepat sehingga
terkadang saya memerlukan waktu untuk memahamkannya.
2. PP mengapresiasi dan mengucapkan terima kasih telah berbagi praktik baik yang sudah
dilakukan dari pembelajaran daring.
PP :Luar biasa apa yang telah Bapak/Ibu capai selama 1 bulan ini. Selanjutnya, Bapak/Ibu
dapat menerapkan apa yang telah Bapak/Ibu rencanakan sebagai perbaikan dan pada
pendampingan berikutnya kita akan kembali merefleksikan dampaknya bersama-sama lagi.
3. PP melakukan penilaian terhadap proses refleksi GP berdasarkan rubrik pada lampiran.
PP membuka LMS dan memberikan penilaian refleksi pada GP
4. PP mengisi Jurnal Pendampingan dalam LMS, mengisi daftar hadir, dan rencana
pendampingan selanjutnya.
PP membuka LMS dan mengisi jurnal pendampingan, rencana tindak lanjut, dan
mengunggah dokumentasi pendampingan
5. Jika ada hal-hal terkait pembelajaran daring yang perlu diketahui oleh fasilitator, maka PP
mencatat dalam Jurnal Komunikasi dalam LMS.
[Optional] PP membuka LMS dan mengisi JK,1, Jurnal Komunikasi Bulan ke-1

Mais conteúdo relacionado

Mais procurados(20)

LA-PI- KEL.4  P2 Perbaikan.docxLA-PI- KEL.4  P2 Perbaikan.docx
LA-PI- KEL.4 P2 Perbaikan.docx
FaniDiamanti1.4K visualizações
Diskusi Refleksi Akhir PPL I.docxDiskusi Refleksi Akhir PPL I.docx
Diskusi Refleksi Akhir PPL I.docx
UlfahWulandari24.5K visualizações
PPT aksi nyata modul 1.4 budaya  positif.pptxPPT aksi nyata modul 1.4 budaya  positif.pptx
PPT aksi nyata modul 1.4 budaya positif.pptx
SantiAprilia729.1K visualizações
Prakarsa Perubahan dan kanvas ATAP.pptxPrakarsa Perubahan dan kanvas ATAP.pptx
Prakarsa Perubahan dan kanvas ATAP.pptx
SukamtoSukamto211.7K visualizações
E 2 144 dian purnama sari -- peta konsep modul 1E 2 144 dian purnama sari -- peta konsep modul 1
E 2 144 dian purnama sari -- peta konsep modul 1
Dian Sari2.1K visualizações
Kanvas BAGJA prakarsa perubahan.pptxKanvas BAGJA prakarsa perubahan.pptx
Kanvas BAGJA prakarsa perubahan.pptx
KartinaKartina413.6K visualizações
Modul 1.3. Angkatan 5 Reguler. Visi GP - Final.pdfModul 1.3. Angkatan 5 Reguler. Visi GP - Final.pdf
Modul 1.3. Angkatan 5 Reguler. Visi GP - Final.pdf
Irman Ramly2.2K visualizações
Lembar Identifikasi Komunitas Praktisi.docxLembar Identifikasi Komunitas Praktisi.docx
Lembar Identifikasi Komunitas Praktisi.docx
MGMPIPAPati2K visualizações
Materi  Asesmen Kurikulum Merdeka.pptxMateri  Asesmen Kurikulum Merdeka.pptx
Materi Asesmen Kurikulum Merdeka.pptx
ArmanDino417.7K visualizações
LA-Paket-1.1 Kelompok 1.docxLA-Paket-1.1 Kelompok 1.docx
LA-Paket-1.1 Kelompok 1.docx
donal312.9K visualizações
LA-LOKA.docxLA-LOKA.docx
LA-LOKA.docx
Pemerintah Kab. batang SMK Kandeman1.2K visualizações

Similar a E 2 144 dian purnama sari -- 03.a._template_skenrio pi-0

ILMAL_LA-PI2.docx.pdfILMAL_LA-PI2.docx.pdf
ILMAL_LA-PI2.docx.pdfIlmalSPd
28 visualizações10 slides
1._REFLEKSI_MINGGUAN.pptx1._REFLEKSI_MINGGUAN.pptx
1._REFLEKSI_MINGGUAN.pptxAry Desman
3 visualizações1 slide
Jurnal minggu 5Jurnal minggu 5
Jurnal minggu 5Hanis'Aqilah Hamdan
824 visualizações1 slide
Iin Endrayani_LA-PI 2.pdfIin Endrayani_LA-PI 2.pdf
Iin Endrayani_LA-PI 2.pdflooloosxribd
45 visualizações11 slides
Analisis swot bigdocxAnalisis swot bigdocx
Analisis swot bigdocxgiap77
2.4K visualizações10 slides
Refleks1Refleks1
Refleks1Hairul Anuar Hairul
1.4K visualizações4 slides

Similar a E 2 144 dian purnama sari -- 03.a._template_skenrio pi-0(20)

ILMAL_LA-PI2.docx.pdfILMAL_LA-PI2.docx.pdf
ILMAL_LA-PI2.docx.pdf
IlmalSPd28 visualizações
1._REFLEKSI_MINGGUAN.pptx1._REFLEKSI_MINGGUAN.pptx
1._REFLEKSI_MINGGUAN.pptx
Ary Desman3 visualizações
Jurnal minggu 5Jurnal minggu 5
Jurnal minggu 5
Hanis'Aqilah Hamdan824 visualizações
Iin Endrayani_LA-PI 2.pdfIin Endrayani_LA-PI 2.pdf
Iin Endrayani_LA-PI 2.pdf
looloosxribd45 visualizações
Analisis swot bigdocxAnalisis swot bigdocx
Analisis swot bigdocx
giap772.4K visualizações
Refleks1Refleks1
Refleks1
Hairul Anuar Hairul1.4K visualizações
3.3_Demonstrasi Konstektual Modul 3.3.pptx3.3_Demonstrasi Konstektual Modul 3.3.pptx
3.3_Demonstrasi Konstektual Modul 3.3.pptx
SofianaRohminingsih110 visualizações
Analisis swot bigAnalisis swot big
Analisis swot big
Ibnu Azzorif14K visualizações
Bagja.pptxBagja.pptx
Bagja.pptx
EdiSuryadi1229 visualizações
Jurnal Refleksi Dwimingguan Modul 1.2.pdfJurnal Refleksi Dwimingguan Modul 1.2.pdf
Jurnal Refleksi Dwimingguan Modul 1.2.pdf
MeltiAmrius107 visualizações
AKSI NYATA MODUL 1.pdfAKSI NYATA MODUL 1.pdf
AKSI NYATA MODUL 1.pdf
DelianaDeliana62 visualizações
596343-1674497560.pdf596343-1674497560.pdf
596343-1674497560.pdf
sugiyarnispd13 visualizações
JURNAL REFLEKSI DWIMINGGUAN MODUL 1.pdfJURNAL REFLEKSI DWIMINGGUAN MODUL 1.pdf
JURNAL REFLEKSI DWIMINGGUAN MODUL 1.pdf
WahyuSantosa1822 visualizações
Refleksi BIGRefleksi BIG
Refleksi BIG
Mohammad Ashraf Abdullah982 visualizações
Rpl belajarRpl belajar
Rpl belajar
180819973.3K visualizações
Refleksi edu 3105Refleksi edu 3105
Refleksi edu 3105
Aril Aril2.2K visualizações
Jurnal Refleksi Lokakarya 5 PGP Angkatan 6.docxJurnal Refleksi Lokakarya 5 PGP Angkatan 6.docx
Jurnal Refleksi Lokakarya 5 PGP Angkatan 6.docx
AntonSeptora106 visualizações
Refleksi bmmRefleksi bmm
Refleksi bmm
Pensil Dan Pemadam4.5K visualizações

Mais de Dian Sari(20)

Tri wid laporan aksi nyataTri wid laporan aksi nyata
Tri wid laporan aksi nyata
Dian Sari457 visualizações
Aksi nyata diah ernawatiAksi nyata diah ernawati
Aksi nyata diah ernawati
Dian Sari445 visualizações
Lk 1 nur aimanLk 1 nur aiman
Lk 1 nur aiman
Dian Sari85 visualizações
Lk 1 riyadiLk 1 riyadi
Lk 1 riyadi
Dian Sari95 visualizações
Lk1. pujiLk1. puji
Lk1. puji
Dian Sari84 visualizações
Lk1 peniLk1 peni
Lk1 peni
Dian Sari91 visualizações
Lk1 triwidLk1 triwid
Lk1 triwid
Dian Sari78 visualizações
Lk1. diah ernawatiLk1. diah ernawati
Lk1. diah ernawati
Dian Sari74 visualizações

Último

RAGAM BAHASA INDONESIARAGAM BAHASA INDONESIA
RAGAM BAHASA INDONESIAAzmiMustafa4
7 visualizações6 slides
FLOWCHART.pdfFLOWCHART.pdf
FLOWCHART.pdfJUMADAPUTRA
10 visualizações1 slide
MEDIA INTERAKTIF.pptxMEDIA INTERAKTIF.pptx
MEDIA INTERAKTIF.pptxJUMADAPUTRA
10 visualizações73 slides
kelompok 8.pdfkelompok 8.pdf
kelompok 8.pdfsitiamelliaefendi03
15 visualizações10 slides

Último(20)

RAGAM BAHASA INDONESIARAGAM BAHASA INDONESIA
RAGAM BAHASA INDONESIA
AzmiMustafa47 visualizações
FLOWCHART.pdfFLOWCHART.pdf
FLOWCHART.pdf
JUMADAPUTRA10 visualizações
LK 1.2 Eksplorasi Penyebab Masalah - Umum.pdfLK 1.2 Eksplorasi Penyebab Masalah - Umum.pdf
LK 1.2 Eksplorasi Penyebab Masalah - Umum.pdf
agustinusg10311 visualizações
MEDIA INTERAKTIF.pptxMEDIA INTERAKTIF.pptx
MEDIA INTERAKTIF.pptx
JUMADAPUTRA10 visualizações
kelompok 8.pdfkelompok 8.pdf
kelompok 8.pdf
sitiamelliaefendi0315 visualizações
Materi Perizinan Berusaha Sub Sistem Pengawasan.pptxMateri Perizinan Berusaha Sub Sistem Pengawasan.pptx
Materi Perizinan Berusaha Sub Sistem Pengawasan.pptx
PPIDDPMPTSPKotaMadiu12 visualizações
LAPORAN PENGEMBANGAN literasi numerasi.docxLAPORAN PENGEMBANGAN literasi numerasi.docx
LAPORAN PENGEMBANGAN literasi numerasi.docx
YantySovina28 visualizações
MPI K.9 MANAJEMEN KONFLIK.pptxMPI K.9 MANAJEMEN KONFLIK.pptx
MPI K.9 MANAJEMEN KONFLIK.pptx
NajwaAuliaSyihab12 visualizações
Panduan Pendaftaran PSE Privat Domestik v2.2.pdfPanduan Pendaftaran PSE Privat Domestik v2.2.pdf
Panduan Pendaftaran PSE Privat Domestik v2.2.pdf
trilestari1693437 visualizações
MANUSIA DAN PENDIDIKAN.pptMANUSIA DAN PENDIDIKAN.ppt
MANUSIA DAN PENDIDIKAN.ppt
UNIVERSITY OF ADI BUANA SURABAYA11 visualizações
Rundown Acara Seminar Seni  Rupa dan Desain 2023.pdfRundown Acara Seminar Seni  Rupa dan Desain 2023.pdf
Rundown Acara Seminar Seni Rupa dan Desain 2023.pdf
WidaRezaHardiyanti111 visualizações
LKPD kls 5.pdfLKPD kls 5.pdf
LKPD kls 5.pdf
Dessyyani19 visualizações
BEST PRACTISE UNDHA USUK BASA JAWA.pdfBEST PRACTISE UNDHA USUK BASA JAWA.pdf
BEST PRACTISE UNDHA USUK BASA JAWA.pdf
DidikSupriyadi639 visualizações
TARA MANGAN DANAU  LIMBUNG.docxTARA MANGAN DANAU  LIMBUNG.docx
TARA MANGAN DANAU LIMBUNG.docx
LeonardusSuhardiwan213 visualizações
SOAL PAS FIQIH KELAS 7 - MTs tarbiyatul banat.docxSOAL PAS FIQIH KELAS 7 - MTs tarbiyatul banat.docx
SOAL PAS FIQIH KELAS 7 - MTs tarbiyatul banat.docx
Ketua LBM MWC NU Lenteng dan Wakil Ketua Ansor lenteng bagian MDS RA10 visualizações
Laporan Hasil Pemantauan di Jabodebek 2021-2022.pdfLaporan Hasil Pemantauan di Jabodebek 2021-2022.pdf
Laporan Hasil Pemantauan di Jabodebek 2021-2022.pdf
ECPAT Indonesia9 visualizações

E 2 144 dian purnama sari -- 03.a._template_skenrio pi-0

  • 1. LOKAKARYA CALON PENGAJAR PRAKTIK PROGRAM PENDIDIKAN GURU PENGGERAK 1 SKENARIO SIMULASI PENDAMPINGAN INDIVIDU PERDANA Kelompok : 5 Pendampingan : Individu 0 Anggota Kelompok : 1. Dian Purnama Sari 4. Agus Setiawan : 2. Zainal Abidin 5. Ririn Hamidatus Syarofatin : 3. Firstia Mayesthi 6. Asna Mariatul K Skenario. A. Pembuka 1. PP menyapa dan menanyakan kabar GP PP : Assalaamu’alaikum wr. wb./selamat siang Pak /Bu……. CGP : Wa’alaikum slm wr. wb./selamat siang juga Pak /Bu ….. PP : Bagaimana kabarnya Bapak/Ibu? CGP : Alhamdulillah sehat Pak /Bu. PP : Alhamdulilah. Selalu jaga kesehatan ya Pak /Bu, dan jangan lupa bahagia. CGP : Siap, doa yang sama kepada Ibu/Bapak !! 2. PP menanyakan apa saja proses yang sudah berjalan selama satu bulan terakhir sejak Lokakarya Perdana, hal-hal apa yang dianggap sebagai capaian selama satu bulan tersebut PP : Boleh Bapak/Ibu ceritakan, proses apa saja yang sudah berjalan selama satu bulan terakhir sejak Lokakarya Perdana kemarin? CGP : Saya mulai terbiasa dengan teman teman CGP, Fasilitator, Pengajar Praktik, mulai terbiasa belajar menggunakan LMS, dan saya telah membuat rencana belajar saya walaupun kadang harus ada penyesuaian, saya mendapatkan dukungan dari kepala sekolah saya, beberapa teman saya juga mendukung walaupun ada beberapa teman guru saya yang tidak mendukung, saya sudah mencoba untuk menerapkan apa yang diberikan dalam lokakarya perdana untuk pembelajaran saya. PP : Bapak/Ibu, dari yang sudah Ibu/Bapak ceritakan tadi, hal-hal apa yang Bapak/Ibu anggap sebagai capaian selama satu bulan tersebut? CGP : selama kegiatan kemarin sangat menambah ilmu, terutama dalam bidang IT, kolaborasi bersama teman-teman dengan latar belakang jenjang profesi yang berbeda. 3. PP mengapresiasi capaian GP selama 1 bulan tersebut PP: Berdasar cerita yang Bapak/Ibu sampaikan, sepertinya kegiatan kemarin luar biasa sekali, semoga dengan kegiatan tersebut bisa menjadi ilmu dan pengalaman yang seru. CGP : Aamiin, Terima kasih Pak /Bu. Kegiatan ini tidak akan berjalan baik tanpa dukungan Bapak/Ibu pendamping tentunya. 4. PP menanyakan bagaimana dukungan dari ekosistem sekolahnya. PP : Selama satu bulan terakhir ini, bagaimana dukungan yang Bapak/Ibu dapatkan dari sekolah?
  • 2. LOKAKARYA CALON PENGAJAR PRAKTIK PROGRAM PENDIDIKAN GURU PENGGERAK 2 CGP : Untuk sementara ini berfokus dulu pada dukungan dari kepala sekolah, teman sejawat untuk program-program belajar di kelompok yang lebih kecil (kelas) saya sehingga pembelajaran yang saya dapatkan lebih maksimal terutama saat pembelajaran daring saat ini B. Inti 1. PP menjelaskan tujuan khusus pendampingan individu perdana a. Diskusi tantangan belajar daring b. Refleksi penerapan perubahan kelas sesuai pemikiran Ki Hajar Dewantara PP : Baik Pak /Bu, saya di sini akan melakukan pendampingan perdana dengan Bapak/Ibu. Kita akan berdiskusi tentang tantangan belajar daring dan melakukan refleksi penerapan perubahan kelas sesuai pemikiran Ki Hajar Dewantara. CGP : Iya Pak /Bu. Terima kasih atas kesediaan Bapak/Ibu datang ke sekolah kami dan mendampingi saya. Tentu menjadi sebuah hal yang menyenangkan ketika saya dapat berdikusi dengan Bapak/Ibu pendamping. 2. PP menanyakan hasil tindak lanjut hasil lokakarya 0 terkait harapan, kekhawatiran, dan dukungan yang diberikan khususnya dari ekosistem sekolah PP : Setelah melakukan pembelajaran daring selama 1 bulan, apa saja harapan dan kekhawatiran Bapak/Ibu saat ini? CGP : Harapan saya semua anak dapat belajar lebih bebas dan lebih menyenangkan, siswa bisa mengulangi materi pembelajaran atau bisa melihat kembali pembelajaran yang dilaluinya karena pembelajaran kami rekam dan kami taruh di google drive yang siswa bebas untuk dapat mengaksesnya. kekhawatiran saya karena pembelajaran ini rata rata menggunakan HP android untuk siswa, saya takut disalah gunakan. bukan untuk belajar namun malah digunakan untuk bermain game online maupun game offline, kekhawatiran saya yang lainnya adalah sinyal yang kurang bagus karena sekolah saya bertempat di lereng pegunungan. belum lagi jika anak anak kuota internetnya habis. PP : Baiklah. Apakah kekhawatiran tersebut terjadi? CGP : iya Bu, kekhawatiran saya terjadi dari waktu ke waktu semakin sedikit anak yang mengerjakan tugas, ada beberapa anak juga yang tidak mengikuti pembelajaran daring melalui google meet. ketika di tanya di pertemuan selanjutnya banyak yang bilang karena tidak memiliki kuota. kami juga mendapati beberapa anak yang aslinya punya kuota tapi ternyata tidak mengikuti pembelajaran. ketika saya telusuri mereka malah asik dengan bermain game online. PP : Hmmm. Untuk harapan yang telah Bapak/Ibu sampaikan tadi, apa saja harapan yang sudah terwujud setelah pembelajaran 1 bulan ini? CGP : Alhamdulillah Bu, Siswa sudah mulai dapat belajar dengan baik menggunakan metode daring, siswa juga sudah mampu mengakses materi materi dan soal soal yang kami berikan dengan baik. walaupun dalam nilai masih ada beberapa yang belum memuaskan. PP : Oke. Lalu, apa harapan baru yang Bapak/Ibu harapan untuk pembelajaran 1 bulan ke depan? CGP : Harapan saya 1 bulan berikutnya murid saya lebih ceria dan termotivasi lebih lagi dalam proses pembelajaran, lalu membuat momen belajar menjadi momen yang dinanti nantikan.
  • 3. LOKAKARYA CALON PENGAJAR PRAKTIK PROGRAM PENDIDIKAN GURU PENGGERAK 3 PP : Semoga apa yang Bapak/Ibu harapkan untuk pembelajaran 1 bulan ke depan dapat terwujud ya Pak/Bu. CGP : Aamiin. Terima kasih Pak/Bu. PP : Lalu, bagaimana dukungan yang diberikan kepala sekolah selama Bapak/Ibu melakukan pembelajaran daring? CGP : Ibu Kepala Sekolah sangat mendukung pembelajaran yang saya lakukan, selama itu demi kemajuan anak didik, pasti beliau akan mendukungnya. 3. PP mengajak diskusi tindak lanjut hasil pembelajaran daring terkait implementasi perubahan di ruang kelas sesuai pemikiran Ki Hadjar Dewantara PP : Berdasarkan pembelajaran mengenai filosofi pendidikan yang sudah Bapak/ Ibu pelajari, apa perubahan yang Bapak/ Ibu lakukan di ruang kelas agar selaras dengan pemikiran Ki Hadjar? CGP : Saya merubah cara mengajar saya, yang biasanya monoton dengan memberikan ceramah, lalu memaksa siswa saya untuk menjawab soal soal yang saya berikan menjadi pembelajaran yang lebih menyenangkan, saya berikan beberapa pilihan kepada anak didik saya, mereka mau belajar dengan cara apa dan bagaimana. saya juga mulai menambah peraga peraga, video vidio yang menarik untuk mereka, dan melakukan ice breaking ketika anak sudah merasa bosan. PP : Apa saja pembelajaran yang Bapak/ Ibu dapatkan dari modul Filosofi Pendidikan Nasional Ki Hajar Dewantara yang mendorong Bapak/Ibu melakukan perubahan tersebut? CGP : Pembelajaran yang berpusat pada anak, pembelajaran yang tidak hanya guru sebagai sumber belajar, guru yang harus menjadi contoh bagi peserta didiknya, menjadi teman ketika mengatasi masalah masalah mereka, dan menjadi pendorong bagi apa yang dicita citakannya. saya juga asadar bahwa dalam setiap diri anak mempubya keinginan yang berbeda beda, mereka memiliki kodratnya masing masing, tugas guru hanya merawat dan menuntun kodrat itu untuk tumbuh secara maksimal. PP : Bagaimana respons peserta didik Bapak/ Ibu atas perubahan yang dilakukan dan bagaimana Bapak/ Ibu melihat respons tersebut? CGP : Peserta didik saya terlihat antusias untuk mengikuti pembelajaran saya dengan banyaknya siswa yang mengirim pesan whatsapp tentang materi materi pembelajaran yang belum dipahaminya, ada yang menanyakan tentang pembelajaran apa yang akan dipelajari selanjutnya, juga ada yang whatsapp tentang masalah masalah belajar mereka dan meminta saya untuk memberikan masukan kepada mereka bagaimana mengatasinya. PP : Apa hal yang sudah baik dari perubahan tersebut dan apa saja yang perlu diperbaiki ke depannya? CGP : yang sudah baik menurut saya adalah dimana anak anak sudah mulai merasa senang dengan pembelajaran yang mereka lakukan, saya juga merasa bahwa lebih senang dalam mengajar kepada mereka. yang perlu saya perbaiki adalah bagaimana saya menggunakan metode metode lain seperti penggunaan jamboard untuk meningkatkan diskusi siswa, juga bisa untuk membuat room room kecil untuk membuat siswa diskusi membahas pelajaran yang dilakukannya. 4. PP mengajak diskusi tindak lanjut mengenai perbaikan atau rencana setelah pendampingan PP : Apa hal yang akan Bapak/ Ibu lakukan/ rencanakan setelah pendampingan ini terkait perubahan praktik pembelajaran di kelas sesuai dengan pemikiran Ki Hadjar Dewantara?
  • 4. LOKAKARYA CALON PENGAJAR PRAKTIK PROGRAM PENDIDIKAN GURU PENGGERAK 4 CGP : Setelah ini saya akan mengajak rekan-rekan guru di tempat saya mengajar untuk semakin bersemangat dalam melaksanakan perubahan praktik pembelajaran di kelas sesuai dengan pemikiran Ki Hadjar Dewantara tentunya dengan dimulai pada diri saya sendiri. C. Penutup 1. PP meminta GP melakukan refleksi terhadap proses pendampingan saat ini. PP : Apa pembelajaran atau ide baru yang Bapak/ Ibu dapatkan setelah sesi pendampingan ini? CGP : Samakin banyak ide-ide di kepala saya tentang perubahan praktik pembelajaran di kelas sesuai dengan pemikiran Ki Hadjar Dewantara. Terutama dalam mengembangkan kegiatan pembelajaran yang menyenangkan bagi peserta didik disesuaikan dengan karakteristik dan potensi yang mereka miliki. Selain itu muncul ide-ide dalam mengembangkan media pembelajaran yang menyenangkan bagi peserta didik saya di sekolah. PP : Apa yang sudah baik dan yang perlu diperbaiki dari pendamping/ pengajar praktik di pendampingan berikutnya? CGP : Saya merasa komunikasi dengan Ibu pendamping sudah sangat baik, saya merasa nyaman dalam mengutarakan kekhawatiran maupun ide-ide yang ada di kepala saya. Hal yang perlu diperbaiki mungkin hanya karena Ibu berbicara dengan cukup cepat sehingga terkadang saya memerlukan waktu untuk memahamkannya. 2. PP mengapresiasi dan mengucapkan terima kasih telah berbagi praktik baik yang sudah dilakukan dari pembelajaran daring. PP :Luar biasa apa yang telah Bapak/Ibu capai selama 1 bulan ini. Selanjutnya, Bapak/Ibu dapat menerapkan apa yang telah Bapak/Ibu rencanakan sebagai perbaikan dan pada pendampingan berikutnya kita akan kembali merefleksikan dampaknya bersama-sama lagi. 3. PP melakukan penilaian terhadap proses refleksi GP berdasarkan rubrik pada lampiran. PP membuka LMS dan memberikan penilaian refleksi pada GP 4. PP mengisi Jurnal Pendampingan dalam LMS, mengisi daftar hadir, dan rencana pendampingan selanjutnya. PP membuka LMS dan mengisi jurnal pendampingan, rencana tindak lanjut, dan mengunggah dokumentasi pendampingan 5. Jika ada hal-hal terkait pembelajaran daring yang perlu diketahui oleh fasilitator, maka PP mencatat dalam Jurnal Komunikasi dalam LMS. [Optional] PP membuka LMS dan mengisi JK,1, Jurnal Komunikasi Bulan ke-1