SlideShare uma empresa Scribd logo
1 de 18
Nama : Maulidatus Isna
Nim : 128620600101
PGSD PAGI B SEMESTER 4
UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH
SIDOARJO
……
Tahukah kamu, mengapa kita perlu mempelajari
rumus luas dan keliling bangun datar?
Misalnya: kita ingin memasang ubin dirumah kita.
Ukuran panjang rumah 15 m dan lebarnya 6 m.
sebelum kita membeli ubin, maka kita harus
mengukur luas rumah kita dulu yaitu 15 x 6 = 90 m.
setelah kita tahu berapa luas rumah kita, baru kita
membeli ubin sesuai dengan ukuran rumah kita. Agar
ketika memasang tidak kekurangan.
Mempelajari rumus luas dan keliling bangun datar
sangatlah penting bagi kehidupan kita. Seperti para
arsitek, penjahit, mereka memahami dan
memanfaatkan rumus luas dan keliling bangun datar
dalam pekerjaannya. Untuk itulah kita perlu
mempelajari rumus luas dan keliling yang ada pada
bangun datar.
Kita akan belajar bagaimana cara
menentukan luas dan keliling
bangun jajargenjang dan
trapesium.
D C
A BO
1. Buatlah jajargenjang pada kertas
bufalo seperti berikut.
Langkah-langkah:
2. Potonglah jajargenjang
tersebut sepanjang garis
putus-putus.
A
D C
B
t
a
O
3. Kemudian potongan tersebut susunlah sehingga
membentuk persegi panjang seperti gambar
berikut.
 
O
A
Pada persegi panjang mempunyai ukuran α =
panjang dan t = lebar. Dalam luas jajargenjang
sama dengan luas persegi panjang, tapi dalam
jajargenjang tidak mengenal panjang dan lebar.
t
O
D
a
C
Jadi dapat disimpulkan bahwa rumus
Untuk menghitung keliling jajargenjang yaitu
dengan menjumlahkan seluruh sisinya. Karena pada
Jajargenjang memiliki sisi atas sama panjang
Dengan sisi bawah (alas) dan kedua sisi miringnya
Sama panjang.
Jadi rumus keliling jajargenjang yaitu.
luas jajargenjang = a x tluas jajargenjang = a x t
Keliling = 2 x (sisi alas + sisi miring)
atau
Keliling = 2 x ( a + b )
Keliling = 2 x (sisi alas + sisi miring)
atau
Keliling = 2 x ( a + b )
Contoh Soal Jajargenjang
D
A B
C
10 cm
12 cm
Tentukan luas jajargenjang
ABCD disamping!
Penyelesaian:
Diketahui; t = 10 cm
a = 12 cm
Ditanya L?
Jawab; L = a x t
= 12 x 10
= 120cm²
E
H G
F
7 cm 7 cm
15 cm
15 cm
9 cm
Tentukan luas dan keliling jajargenjang
EFGH disamping!
Penyelesaian:
Diketahui: t = 9 cm
a = 15 cm
Sisi alas = 15 cm
Sisi miring = 7 cm
Ditanya: L dan K?
Jawab: L = a x t
= 15 x 9
= 135 cm²
K = 2 x (sisi alas+sisi miring)
= 2 x (15 + 7)
= 2 x 22 = 44 cm
Trapesium siku-siku
MENEMUKAN LUAS DAN KELILING TRAPESIUM
Langkah-langkah:
1. Buatlah trapesium siku-siku pada kertas bufalo seperti
berikut.
½ t
2. Potonglah trapesium tersebut menjadi dua
bagian sepanjang garis EF.
3. Kemudian potongan tersebut susunlah sehingga
membentuk persegi panjang sepertigambar berikut.
Terbentuklah persegi panjang dengan ukuran panjang = BA +
DC dan ukuran lebarnya = CF yaitu ½ t
 Dari gambar diatas diperoleh bahwa:
Luas trapesium ABCD = luas persegi panjang F’FCB
= panjang x lebar
= (BA + DC) x 1/2 t
Jadi luas trapesium =1/2 (BA + DC) X t
Keterangan: BA + DC = jumlah sisi sejajar.
B
F’
A
E
D C
FE
Pada trapesium samakaki, siku- siku, dan
sembarang memiliki sisi-sisi sebanyak 4. Untuk
menghitung keliling Trapesium maka semua
sisinya harus dihitung.
Jadi rumus keliling trapesium adalah sebagai
berikut.
Contoh Soal Trapesium
D
A
C
BE
13 cm
7 cm
10 cm
19 cm
Hitunglah luas dan keliling trapesium
Siku-siku disamping!
Penyelesaian;
Diketahui; t = 8 cm sisi BC = 10 cm
sisi AB = 19 cm sisi DA = 13 cm
sisi CD = 7 cm
Ditanya L dan K?
Jawab; L = ½ x sisi sejajar x tinggi
= ½ x (19 + 7) x 8
= ½ x 26 x 8
= 13 x 8 = 104 cm²
K = jumlah keempat sisi
= AB + BC + CD +DA
= 19 + 10 + 7 + 13
= 49 cm
8 cm
A B
CD 5 cm
7 cm
8, 5 cm
Hitunglah luas trapesium di atas!
Penyelesaian:
Diketahui: t = 8,5 cm
sisi AB = 7 cm
sisis CD = 5 cm
Ditanya L?
Jawab: L = ½ x sisi sejajar x t
= ½ x (7+5) x 8,5
= ½ x 12 x 8,5 = 51 cm²
SEKIAN
TERIMA KASIH
SEMOGA
BERMANFAAT.

Mais conteúdo relacionado

Mais procurados

Luas dan keliling persegi, persegi panjang, trapesium dan layang layang
Luas dan keliling persegi, persegi panjang, trapesium dan layang layangLuas dan keliling persegi, persegi panjang, trapesium dan layang layang
Luas dan keliling persegi, persegi panjang, trapesium dan layang layang
Ven Dot
 
Hand out & lat soal bangun datar
Hand out & lat soal bangun datarHand out & lat soal bangun datar
Hand out & lat soal bangun datar
Zeyo Cherolino
 
Luas dan-volume-limas
Luas dan-volume-limasLuas dan-volume-limas
Luas dan-volume-limas
Farida Hwa
 
Bangun ruang kubus, balok, prisma, dan limas
Bangun ruang kubus, balok, prisma, dan limasBangun ruang kubus, balok, prisma, dan limas
Bangun ruang kubus, balok, prisma, dan limas
Ven Dot
 
Multimedia da tugas 1
Multimedia da tugas 1Multimedia da tugas 1
Multimedia da tugas 1
Frau Struggle
 
Latihan segiempat
Latihan segiempatLatihan segiempat
Latihan segiempat
dinakudus
 
Power point kubus.kelompok miftah auliya ds. 8 d
Power point kubus.kelompok miftah auliya ds. 8 dPower point kubus.kelompok miftah auliya ds. 8 d
Power point kubus.kelompok miftah auliya ds. 8 d
Lilis Dinatapura
 

Mais procurados (20)

Menemukan Luas Bangun Datar Segiempat
Menemukan Luas Bangun Datar SegiempatMenemukan Luas Bangun Datar Segiempat
Menemukan Luas Bangun Datar Segiempat
 
Limas persegi
Limas persegiLimas persegi
Limas persegi
 
Soal pokok bahasan prisma dan limas
Soal pokok bahasan prisma dan limasSoal pokok bahasan prisma dan limas
Soal pokok bahasan prisma dan limas
 
Luas dan keliling persegi, persegi panjang, trapesium dan layang layang
Luas dan keliling persegi, persegi panjang, trapesium dan layang layangLuas dan keliling persegi, persegi panjang, trapesium dan layang layang
Luas dan keliling persegi, persegi panjang, trapesium dan layang layang
 
Limas tegak segi empat beraturan
Limas tegak segi empat beraturanLimas tegak segi empat beraturan
Limas tegak segi empat beraturan
 
Fantastique (nedusi)
Fantastique (nedusi)Fantastique (nedusi)
Fantastique (nedusi)
 
kubus
kubuskubus
kubus
 
Hand out & lat soal bangun datar
Hand out & lat soal bangun datarHand out & lat soal bangun datar
Hand out & lat soal bangun datar
 
Luas dan-volume-limas
Luas dan-volume-limasLuas dan-volume-limas
Luas dan-volume-limas
 
Bangun ruang matematika smp
Bangun ruang   matematika smpBangun ruang   matematika smp
Bangun ruang matematika smp
 
Ppt LUAS SEGITIGA
Ppt LUAS SEGITIGAPpt LUAS SEGITIGA
Ppt LUAS SEGITIGA
 
Bangun ruang kubus, balok, prisma, dan limas
Bangun ruang kubus, balok, prisma, dan limasBangun ruang kubus, balok, prisma, dan limas
Bangun ruang kubus, balok, prisma, dan limas
 
Menghitung segi banyak
Menghitung segi banyakMenghitung segi banyak
Menghitung segi banyak
 
Multimedia da tugas 1
Multimedia da tugas 1Multimedia da tugas 1
Multimedia da tugas 1
 
KUIS PRISMA MATERI MATEMATIKA SMP
KUIS PRISMA MATERI MATEMATIKA SMPKUIS PRISMA MATERI MATEMATIKA SMP
KUIS PRISMA MATERI MATEMATIKA SMP
 
Latihan segiempat
Latihan segiempatLatihan segiempat
Latihan segiempat
 
PPT Limas
PPT LimasPPT Limas
PPT Limas
 
irisan pada bangun ruang
irisan pada bangun ruangirisan pada bangun ruang
irisan pada bangun ruang
 
Power point kubus.kelompok miftah auliya ds. 8 d
Power point kubus.kelompok miftah auliya ds. 8 dPower point kubus.kelompok miftah auliya ds. 8 d
Power point kubus.kelompok miftah auliya ds. 8 d
 
Bangun Ruang Sisi Datar
Bangun Ruang Sisi DatarBangun Ruang Sisi Datar
Bangun Ruang Sisi Datar
 

Semelhante a Maulidatus

Bab 3 bangun_datar_dan_bangun_ruang
Bab 3 bangun_datar_dan_bangun_ruangBab 3 bangun_datar_dan_bangun_ruang
Bab 3 bangun_datar_dan_bangun_ruang
Eka Nuryani
 
Bangun datar dan bangun datar
Bangun datar dan bangun datarBangun datar dan bangun datar
Bangun datar dan bangun datar
fikrul islamy
 
Bangun datar dan bangun datar
Bangun datar dan bangun datarBangun datar dan bangun datar
Bangun datar dan bangun datar
fikrul islamy
 
Bangun datar
Bangun datarBangun datar
Bangun datar
Edi Topan
 
Bangun datar dan bangun datar
Bangun datar dan bangun datarBangun datar dan bangun datar
Bangun datar dan bangun datar
fikrul islamy
 
Soal & pembahasan bangun ruang sisi datar kls 8
Soal & pembahasan bangun ruang sisi datar kls 8Soal & pembahasan bangun ruang sisi datar kls 8
Soal & pembahasan bangun ruang sisi datar kls 8
kreasi_cerdik
 
B ab 8 bangun ruang sisi datar kelas 8 semester 2
B ab 8 bangun ruang sisi datar kelas 8 semester 2B ab 8 bangun ruang sisi datar kelas 8 semester 2
B ab 8 bangun ruang sisi datar kelas 8 semester 2
bambangfirmanu
 
Bangun datar
Bangun datarBangun datar
Bangun datar
Breesuck
 
Tugas matematika adel
Tugas matematika adelTugas matematika adel
Tugas matematika adel
Evy Silva
 
Bangun ruang sisi datar
Bangun ruang sisi datarBangun ruang sisi datar
Bangun ruang sisi datar
panahasmara
 

Semelhante a Maulidatus (20)

GEOMETRI PENGUKURA
GEOMETRI PENGUKURAGEOMETRI PENGUKURA
GEOMETRI PENGUKURA
 
Bangun segi 4
Bangun segi 4Bangun segi 4
Bangun segi 4
 
Bangun ruang & unsur unsurnya
Bangun ruang & unsur unsurnyaBangun ruang & unsur unsurnya
Bangun ruang & unsur unsurnya
 
PPT Bangun Datar
PPT Bangun DatarPPT Bangun Datar
PPT Bangun Datar
 
Bab 3 bangun_datar_dan_bangun_ruang
Bab 3 bangun_datar_dan_bangun_ruangBab 3 bangun_datar_dan_bangun_ruang
Bab 3 bangun_datar_dan_bangun_ruang
 
Padilah Subari Media Pembelajaran Interaktif Bangun datar
Padilah Subari Media Pembelajaran Interaktif Bangun datar Padilah Subari Media Pembelajaran Interaktif Bangun datar
Padilah Subari Media Pembelajaran Interaktif Bangun datar
 
Bangun datar dan bangun datar
Bangun datar dan bangun datarBangun datar dan bangun datar
Bangun datar dan bangun datar
 
Bangun datar dan bangun datar
Bangun datar dan bangun datarBangun datar dan bangun datar
Bangun datar dan bangun datar
 
Bangun datar
Bangun datarBangun datar
Bangun datar
 
Bangun datar dan bangun datar
Bangun datar dan bangun datarBangun datar dan bangun datar
Bangun datar dan bangun datar
 
Soal & pembahasan bangun ruang sisi datar kls 8
Soal & pembahasan bangun ruang sisi datar kls 8Soal & pembahasan bangun ruang sisi datar kls 8
Soal & pembahasan bangun ruang sisi datar kls 8
 
B ab 8 bangun ruang sisi datar kelas 8 semester 2
B ab 8 bangun ruang sisi datar kelas 8 semester 2B ab 8 bangun ruang sisi datar kelas 8 semester 2
B ab 8 bangun ruang sisi datar kelas 8 semester 2
 
PPT KELAS 4C.pptx
PPT KELAS 4C.pptxPPT KELAS 4C.pptx
PPT KELAS 4C.pptx
 
Bangun datar
Bangun datarBangun datar
Bangun datar
 
7materi segitiga dan segi empat dikonversi
7materi segitiga dan segi empat dikonversi7materi segitiga dan segi empat dikonversi
7materi segitiga dan segi empat dikonversi
 
Dimensi tiga
Dimensi tigaDimensi tiga
Dimensi tiga
 
Matematika "Dimensi Tiga"
Matematika "Dimensi Tiga"Matematika "Dimensi Tiga"
Matematika "Dimensi Tiga"
 
Tugas matematika adel
Tugas matematika adelTugas matematika adel
Tugas matematika adel
 
Ppt Polygon
Ppt PolygonPpt Polygon
Ppt Polygon
 
Bangun ruang sisi datar
Bangun ruang sisi datarBangun ruang sisi datar
Bangun ruang sisi datar
 

Mais de yulia94

Anita yuli (nilai tempat suatu bilangan)
Anita yuli (nilai tempat suatu bilangan)Anita yuli (nilai tempat suatu bilangan)
Anita yuli (nilai tempat suatu bilangan)
yulia94
 
Ppt sudut
Ppt sudutPpt sudut
Ppt sudut
yulia94
 
Imanul islam f (rumus menghitung luas dan volume tabung serta aplikasinya)
Imanul islam f (rumus menghitung luas dan volume tabung serta aplikasinya)Imanul islam f (rumus menghitung luas dan volume tabung serta aplikasinya)
Imanul islam f (rumus menghitung luas dan volume tabung serta aplikasinya)
yulia94
 
Rizky bachtiar a. (jaring jaring kubus & balok)
Rizky bachtiar a. (jaring jaring kubus & balok)Rizky bachtiar a. (jaring jaring kubus & balok)
Rizky bachtiar a. (jaring jaring kubus & balok)
yulia94
 
Vivi kurnia lestari
Vivi kurnia lestariVivi kurnia lestari
Vivi kurnia lestari
yulia94
 
Tugas ppt kartika
Tugas ppt kartikaTugas ppt kartika
Tugas ppt kartika
yulia94
 
Setiya kurniawati (128620600109)
Setiya kurniawati (128620600109)Setiya kurniawati (128620600109)
Setiya kurniawati (128620600109)
yulia94
 
Nilai tempat suatu bilangan
Nilai tempat suatu bilanganNilai tempat suatu bilangan
Nilai tempat suatu bilangan
yulia94
 
Revisian mtk didit
Revisian mtk diditRevisian mtk didit
Revisian mtk didit
yulia94
 
Muzakki penjumlahan dan pengurangan revisi
Muzakki penjumlahan dan pengurangan revisiMuzakki penjumlahan dan pengurangan revisi
Muzakki penjumlahan dan pengurangan revisi
yulia94
 
Mtk yoshinta new
Mtk yoshinta newMtk yoshinta new
Mtk yoshinta new
yulia94
 
Mtk revisi dwi rachmayanti
Mtk revisi dwi rachmayantiMtk revisi dwi rachmayanti
Mtk revisi dwi rachmayanti
yulia94
 
Mtk lailatul maghfiroh
Mtk lailatul maghfirohMtk lailatul maghfiroh
Mtk lailatul maghfiroh
yulia94
 
Imanul islam f (rumus menghitung luas dan volume tabung serta aplikasinya)
Imanul islam f (rumus menghitung luas dan volume tabung serta aplikasinya)Imanul islam f (rumus menghitung luas dan volume tabung serta aplikasinya)
Imanul islam f (rumus menghitung luas dan volume tabung serta aplikasinya)
yulia94
 
Luas keliling layang ketupat (rifkanitus)
Luas keliling layang ketupat (rifkanitus)Luas keliling layang ketupat (rifkanitus)
Luas keliling layang ketupat (rifkanitus)
yulia94
 
Faizatul khayati
Faizatul khayatiFaizatul khayati
Faizatul khayati
yulia94
 
Dwi wilujeng ppt mtk
Dwi wilujeng ppt mtkDwi wilujeng ppt mtk
Dwi wilujeng ppt mtk
yulia94
 
Devi anggawaty
Devi anggawatyDevi anggawaty
Devi anggawaty
yulia94
 
Desy n.r (revisi)
Desy n.r (revisi)Desy n.r (revisi)
Desy n.r (revisi)
yulia94
 

Mais de yulia94 (20)

Anita yuli (nilai tempat suatu bilangan)
Anita yuli (nilai tempat suatu bilangan)Anita yuli (nilai tempat suatu bilangan)
Anita yuli (nilai tempat suatu bilangan)
 
Ppt sudut
Ppt sudutPpt sudut
Ppt sudut
 
Imanul islam f (rumus menghitung luas dan volume tabung serta aplikasinya)
Imanul islam f (rumus menghitung luas dan volume tabung serta aplikasinya)Imanul islam f (rumus menghitung luas dan volume tabung serta aplikasinya)
Imanul islam f (rumus menghitung luas dan volume tabung serta aplikasinya)
 
Novita
NovitaNovita
Novita
 
Rizky bachtiar a. (jaring jaring kubus & balok)
Rizky bachtiar a. (jaring jaring kubus & balok)Rizky bachtiar a. (jaring jaring kubus & balok)
Rizky bachtiar a. (jaring jaring kubus & balok)
 
Vivi kurnia lestari
Vivi kurnia lestariVivi kurnia lestari
Vivi kurnia lestari
 
Tugas ppt kartika
Tugas ppt kartikaTugas ppt kartika
Tugas ppt kartika
 
Setiya kurniawati (128620600109)
Setiya kurniawati (128620600109)Setiya kurniawati (128620600109)
Setiya kurniawati (128620600109)
 
Nilai tempat suatu bilangan
Nilai tempat suatu bilanganNilai tempat suatu bilangan
Nilai tempat suatu bilangan
 
Revisian mtk didit
Revisian mtk diditRevisian mtk didit
Revisian mtk didit
 
Muzakki penjumlahan dan pengurangan revisi
Muzakki penjumlahan dan pengurangan revisiMuzakki penjumlahan dan pengurangan revisi
Muzakki penjumlahan dan pengurangan revisi
 
Mtk yoshinta new
Mtk yoshinta newMtk yoshinta new
Mtk yoshinta new
 
Mtk revisi dwi rachmayanti
Mtk revisi dwi rachmayantiMtk revisi dwi rachmayanti
Mtk revisi dwi rachmayanti
 
Mtk lailatul maghfiroh
Mtk lailatul maghfirohMtk lailatul maghfiroh
Mtk lailatul maghfiroh
 
Imanul islam f (rumus menghitung luas dan volume tabung serta aplikasinya)
Imanul islam f (rumus menghitung luas dan volume tabung serta aplikasinya)Imanul islam f (rumus menghitung luas dan volume tabung serta aplikasinya)
Imanul islam f (rumus menghitung luas dan volume tabung serta aplikasinya)
 
Luas keliling layang ketupat (rifkanitus)
Luas keliling layang ketupat (rifkanitus)Luas keliling layang ketupat (rifkanitus)
Luas keliling layang ketupat (rifkanitus)
 
Faizatul khayati
Faizatul khayatiFaizatul khayati
Faizatul khayati
 
Dwi wilujeng ppt mtk
Dwi wilujeng ppt mtkDwi wilujeng ppt mtk
Dwi wilujeng ppt mtk
 
Devi anggawaty
Devi anggawatyDevi anggawaty
Devi anggawaty
 
Desy n.r (revisi)
Desy n.r (revisi)Desy n.r (revisi)
Desy n.r (revisi)
 

Último

PPT PERUBAHAN LINGKUNGAN MATA PELAJARAN BIOLOGI KELAS X.pptx
PPT PERUBAHAN LINGKUNGAN MATA PELAJARAN BIOLOGI KELAS X.pptxPPT PERUBAHAN LINGKUNGAN MATA PELAJARAN BIOLOGI KELAS X.pptx
PPT PERUBAHAN LINGKUNGAN MATA PELAJARAN BIOLOGI KELAS X.pptx
dpp11tya
 
HAK DAN KEWAJIBAN WARGA NEGARA ppkn i.ppt
HAK DAN KEWAJIBAN WARGA NEGARA ppkn i.pptHAK DAN KEWAJIBAN WARGA NEGARA ppkn i.ppt
HAK DAN KEWAJIBAN WARGA NEGARA ppkn i.ppt
nabilafarahdiba95
 
SEJARAH PERKEMBANGAN KEPERAWATAN JIWA dan Trend Issue.ppt
SEJARAH PERKEMBANGAN KEPERAWATAN JIWA dan Trend Issue.pptSEJARAH PERKEMBANGAN KEPERAWATAN JIWA dan Trend Issue.ppt
SEJARAH PERKEMBANGAN KEPERAWATAN JIWA dan Trend Issue.ppt
AlfandoWibowo2
 

Último (20)

power point bahasa indonesia "Karya Ilmiah"
power point bahasa indonesia "Karya Ilmiah"power point bahasa indonesia "Karya Ilmiah"
power point bahasa indonesia "Karya Ilmiah"
 
Contoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdf
Contoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdfContoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdf
Contoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdf
 
Sosialisasi PPDB SulSel tahun 2024 di Sulawesi Selatan
Sosialisasi PPDB SulSel tahun 2024 di Sulawesi SelatanSosialisasi PPDB SulSel tahun 2024 di Sulawesi Selatan
Sosialisasi PPDB SulSel tahun 2024 di Sulawesi Selatan
 
DEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 CGP 10.pptx
DEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 CGP 10.pptxDEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 CGP 10.pptx
DEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 CGP 10.pptx
 
Salinan dari JUrnal Refleksi Mingguan modul 1.3.pdf
Salinan dari JUrnal Refleksi Mingguan modul 1.3.pdfSalinan dari JUrnal Refleksi Mingguan modul 1.3.pdf
Salinan dari JUrnal Refleksi Mingguan modul 1.3.pdf
 
MODUL P5 KEWIRAUSAHAAN SMAN 2 SLAWI 2023.pptx
MODUL P5 KEWIRAUSAHAAN SMAN 2 SLAWI 2023.pptxMODUL P5 KEWIRAUSAHAAN SMAN 2 SLAWI 2023.pptx
MODUL P5 KEWIRAUSAHAAN SMAN 2 SLAWI 2023.pptx
 
Sesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 10.pptx
Sesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 10.pptxSesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 10.pptx
Sesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 10.pptx
 
vIDEO kelayakan berita untuk mahasiswa.ppsx
vIDEO kelayakan berita untuk mahasiswa.ppsxvIDEO kelayakan berita untuk mahasiswa.ppsx
vIDEO kelayakan berita untuk mahasiswa.ppsx
 
Kanvas BAGJA prakarsa perubahan Ahyar.pdf
Kanvas BAGJA prakarsa perubahan Ahyar.pdfKanvas BAGJA prakarsa perubahan Ahyar.pdf
Kanvas BAGJA prakarsa perubahan Ahyar.pdf
 
Tim Yang Lolos Pendanaan Hibah Kepedulian pada Masyarakat UI 2024
Tim Yang Lolos Pendanaan Hibah Kepedulian pada Masyarakat  UI 2024Tim Yang Lolos Pendanaan Hibah Kepedulian pada Masyarakat  UI 2024
Tim Yang Lolos Pendanaan Hibah Kepedulian pada Masyarakat UI 2024
 
algoritma dan pemrograman komputer, tugas kelas 10
algoritma dan pemrograman komputer, tugas kelas 10algoritma dan pemrograman komputer, tugas kelas 10
algoritma dan pemrograman komputer, tugas kelas 10
 
MODUL AJAR IPAS KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
MODUL AJAR IPAS KELAS 6 KURIKULUM MERDEKAMODUL AJAR IPAS KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
MODUL AJAR IPAS KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
 
7.PPT TENTANG TUGAS Keseimbangan-AD-AS .pptx
7.PPT TENTANG TUGAS Keseimbangan-AD-AS .pptx7.PPT TENTANG TUGAS Keseimbangan-AD-AS .pptx
7.PPT TENTANG TUGAS Keseimbangan-AD-AS .pptx
 
Materi Sosialisasi US 2024 Sekolah Dasar pptx
Materi Sosialisasi US 2024 Sekolah Dasar pptxMateri Sosialisasi US 2024 Sekolah Dasar pptx
Materi Sosialisasi US 2024 Sekolah Dasar pptx
 
Pendidikan-Bahasa-Indonesia-di-SD MODUL 3 .pptx
Pendidikan-Bahasa-Indonesia-di-SD MODUL 3 .pptxPendidikan-Bahasa-Indonesia-di-SD MODUL 3 .pptx
Pendidikan-Bahasa-Indonesia-di-SD MODUL 3 .pptx
 
CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7
CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7
CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7
 
PPT PERUBAHAN LINGKUNGAN MATA PELAJARAN BIOLOGI KELAS X.pptx
PPT PERUBAHAN LINGKUNGAN MATA PELAJARAN BIOLOGI KELAS X.pptxPPT PERUBAHAN LINGKUNGAN MATA PELAJARAN BIOLOGI KELAS X.pptx
PPT PERUBAHAN LINGKUNGAN MATA PELAJARAN BIOLOGI KELAS X.pptx
 
HAK DAN KEWAJIBAN WARGA NEGARA ppkn i.ppt
HAK DAN KEWAJIBAN WARGA NEGARA ppkn i.pptHAK DAN KEWAJIBAN WARGA NEGARA ppkn i.ppt
HAK DAN KEWAJIBAN WARGA NEGARA ppkn i.ppt
 
SEJARAH PERKEMBANGAN KEPERAWATAN JIWA dan Trend Issue.ppt
SEJARAH PERKEMBANGAN KEPERAWATAN JIWA dan Trend Issue.pptSEJARAH PERKEMBANGAN KEPERAWATAN JIWA dan Trend Issue.ppt
SEJARAH PERKEMBANGAN KEPERAWATAN JIWA dan Trend Issue.ppt
 
PEMANASAN GLOBAL - MATERI KELAS X MA.pptx
PEMANASAN GLOBAL - MATERI KELAS X MA.pptxPEMANASAN GLOBAL - MATERI KELAS X MA.pptx
PEMANASAN GLOBAL - MATERI KELAS X MA.pptx
 

Maulidatus

  • 1. Nama : Maulidatus Isna Nim : 128620600101 PGSD PAGI B SEMESTER 4 UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH SIDOARJO
  • 3. Tahukah kamu, mengapa kita perlu mempelajari rumus luas dan keliling bangun datar? Misalnya: kita ingin memasang ubin dirumah kita. Ukuran panjang rumah 15 m dan lebarnya 6 m. sebelum kita membeli ubin, maka kita harus mengukur luas rumah kita dulu yaitu 15 x 6 = 90 m. setelah kita tahu berapa luas rumah kita, baru kita membeli ubin sesuai dengan ukuran rumah kita. Agar ketika memasang tidak kekurangan.
  • 4. Mempelajari rumus luas dan keliling bangun datar sangatlah penting bagi kehidupan kita. Seperti para arsitek, penjahit, mereka memahami dan memanfaatkan rumus luas dan keliling bangun datar dalam pekerjaannya. Untuk itulah kita perlu mempelajari rumus luas dan keliling yang ada pada bangun datar.
  • 5. Kita akan belajar bagaimana cara menentukan luas dan keliling bangun jajargenjang dan trapesium.
  • 6. D C A BO 1. Buatlah jajargenjang pada kertas bufalo seperti berikut. Langkah-langkah:
  • 7. 2. Potonglah jajargenjang tersebut sepanjang garis putus-putus. A D C B t a O
  • 8. 3. Kemudian potongan tersebut susunlah sehingga membentuk persegi panjang seperti gambar berikut.   O A Pada persegi panjang mempunyai ukuran α = panjang dan t = lebar. Dalam luas jajargenjang sama dengan luas persegi panjang, tapi dalam jajargenjang tidak mengenal panjang dan lebar. t O D a C
  • 9. Jadi dapat disimpulkan bahwa rumus Untuk menghitung keliling jajargenjang yaitu dengan menjumlahkan seluruh sisinya. Karena pada Jajargenjang memiliki sisi atas sama panjang Dengan sisi bawah (alas) dan kedua sisi miringnya Sama panjang. Jadi rumus keliling jajargenjang yaitu. luas jajargenjang = a x tluas jajargenjang = a x t Keliling = 2 x (sisi alas + sisi miring) atau Keliling = 2 x ( a + b ) Keliling = 2 x (sisi alas + sisi miring) atau Keliling = 2 x ( a + b )
  • 10. Contoh Soal Jajargenjang D A B C 10 cm 12 cm Tentukan luas jajargenjang ABCD disamping! Penyelesaian: Diketahui; t = 10 cm a = 12 cm Ditanya L? Jawab; L = a x t = 12 x 10 = 120cm²
  • 11. E H G F 7 cm 7 cm 15 cm 15 cm 9 cm Tentukan luas dan keliling jajargenjang EFGH disamping! Penyelesaian: Diketahui: t = 9 cm a = 15 cm Sisi alas = 15 cm Sisi miring = 7 cm Ditanya: L dan K? Jawab: L = a x t = 15 x 9 = 135 cm² K = 2 x (sisi alas+sisi miring) = 2 x (15 + 7) = 2 x 22 = 44 cm
  • 12. Trapesium siku-siku MENEMUKAN LUAS DAN KELILING TRAPESIUM Langkah-langkah: 1. Buatlah trapesium siku-siku pada kertas bufalo seperti berikut.
  • 13. ½ t 2. Potonglah trapesium tersebut menjadi dua bagian sepanjang garis EF.
  • 14. 3. Kemudian potongan tersebut susunlah sehingga membentuk persegi panjang sepertigambar berikut. Terbentuklah persegi panjang dengan ukuran panjang = BA + DC dan ukuran lebarnya = CF yaitu ½ t  Dari gambar diatas diperoleh bahwa: Luas trapesium ABCD = luas persegi panjang F’FCB = panjang x lebar = (BA + DC) x 1/2 t Jadi luas trapesium =1/2 (BA + DC) X t Keterangan: BA + DC = jumlah sisi sejajar. B F’ A E D C FE
  • 15. Pada trapesium samakaki, siku- siku, dan sembarang memiliki sisi-sisi sebanyak 4. Untuk menghitung keliling Trapesium maka semua sisinya harus dihitung. Jadi rumus keliling trapesium adalah sebagai berikut.
  • 16. Contoh Soal Trapesium D A C BE 13 cm 7 cm 10 cm 19 cm Hitunglah luas dan keliling trapesium Siku-siku disamping! Penyelesaian; Diketahui; t = 8 cm sisi BC = 10 cm sisi AB = 19 cm sisi DA = 13 cm sisi CD = 7 cm Ditanya L dan K? Jawab; L = ½ x sisi sejajar x tinggi = ½ x (19 + 7) x 8 = ½ x 26 x 8 = 13 x 8 = 104 cm² K = jumlah keempat sisi = AB + BC + CD +DA = 19 + 10 + 7 + 13 = 49 cm 8 cm
  • 17. A B CD 5 cm 7 cm 8, 5 cm Hitunglah luas trapesium di atas! Penyelesaian: Diketahui: t = 8,5 cm sisi AB = 7 cm sisis CD = 5 cm Ditanya L? Jawab: L = ½ x sisi sejajar x t = ½ x (7+5) x 8,5 = ½ x 12 x 8,5 = 51 cm²