SlideShare uma empresa Scribd logo
1 de 23
Semester 02

Modul I
Konsep Kesehatan Masyarakat
Kegiatan Belajar I

Sejarah, Perkembangan dan
Defenisi Kesehatan Masyarakat

Badan Pengembangan dan Pemberdayaan Sumber Daya Manusia
Pusat Pendidikan dan Pelatihan Tenaga Kesehatan
Jakarta 2013
Sejarah Kesehatan Masyarakat
Dikenal adalah 2 toko metologi
Yunani yaitu ASCLEPIUS dan HIGEIA
ASCLEPIUS

ASCLEPIUS dikenal melakukan pengobatan
penyakit setelah penyakit tersebut terjadi pada
seseorang. Artinya tokoh ini lebih
mengutamakan pengobatan atau kuratif
HIGEIA

HIGEIA lebih menganjurkan kepada
pengikutnya dalam pendekatan
masalah melalui hidup seimbang,
menghindari makanan/minuman
beracun, makan makanan yang
bergizi, cukup istirahat dan
melakukan olah raga
Berdasarkan cerita mitos Yunani ASCLEPIUS
dan HEGEIA, muncul dua aliran atau
pendekatan dalam menangani masalahmasalah kesehatan
Kelompok Pertama

Kelompok pertama (aliran I), cendrung menunggu
terjadinya penyakit. Oleh karena itu kelompok ini
dikenal menggunakan pendekatan kuratif
(pengobatan)
Kelompok Kedua

Kelompok ke dua (aliran II), yang cendrung
melakukan upaya-upaya pencegahan penyakit
(preventif) dan meningkatkan kesehatan
(promotif) sebelum terjadinya penyakit.
Perkembangan Kesehatan
Masyarakat
Perkembangan kesehatan masyarakat di bagi dalam
tiga periode (periode sebelum ilmu pengetahuan,
periode ilmu pengetahuan, perkembangan di
Indonesia)
Periode Sebelum Ilmu Pengetahuan

Penanggulangan masalah-masalah kesehatan
dan penyakit telah dilakukan oleh negara-negara
dengan kebudayaan yang paling luas yakni pada
zaman Babylonia, Mesir, Yunani dan Roma,
Periode Sebelum Ilmu Pengetahuan

Peraturan yang mengharuskan masyarakat mencatat tentang
pembangunan rumah, binatang-binatang yang berbahaya
bahkan ada keharusan pemerintah kerajaan untuk melakukan
supervisi atau peninjauan kepada tempat minum masyarakat
(Romawi Kuno)
Periodeditemukan berbagai penyebab penyakit
Ilmu Pengetahuan
Pada abad 19 mulai
dan vaksin sebagai pencegah penyakit
Periode Ilmu Pengetahuan

Pada tahun 1832 dilakukan penyelidikan dan upaya-upaya
kesehatan masyarakatan oleh Edwin Chadwiech dkk, pada saat
itu masyarakat Inggris terserang penyakit epidemi wabah
kolera
Periode Ilmu Pengetahuan

Pada tahun 1955 pemerintah Amerika
telah membentuk Departemen Kesehatan
yang pertama kali yang berfungsi untuk
menyelenggarakan pelayanan kesehatan
bagi penduduk
Periode Ilmu Pengetahuan

Pada tahun 1872 telah diadakan pertemuan orang-orang yang
mempunyai perhatian terhadap kesehatan masyarakat di New
York dan menghasilkan Asosiasi Masyarakat Amerika
(American Public Health Association)
Perkembangan di Indonesia

Pada tahun 1851 didirikan sekolah dokter di Jawa untuk
pendidikan dokter pribumi selanjunya pada tahun 1913
didirikan sekolah dokter di Surabaya
Perkembangan di Indonesia

Pada zaman kemerdekaan Indonesia diperkenalkan konsep
Bandung pada tahun 1951 oleh dr. Y. Leimena dan dr Patah,
dalam konsep ini mulai dikenal konsep kuratif dan preventi
Definis Kesehatan Masyarakat
Kesehatan Masyarakat

Kesehatan masyarakat diartikan sebagai aplikasi dan
kegiatan terpadu antara sanitasi dan pengebotan dalam
mencegah penyakit yang melanda penduduk atau
masyarakat.
Kesehatan Masyarakat

Kesehatan masyarakat adalah sebagai aplikasi
keterpeduan antara ilmu kedokteran, sanitasi, dan ilmu
sosial dalam mencegah penyakit yang terjadi di
masyarakat.
Kesehatan Masyarakat

Ikatan Dokter Amerika, AMA (1948) mendefinisikan Kesehatan
Masyarakat adalah ilmu dan seni memelihara, melindungi dan
meningkatkan kesehatan masyarakat melalui usaha-usaha
pengorganisasian masyarakat
Sumber Gambar
http://bmh.or.id/images/2013/02/solo-pengobatan-gratis.jpg
http://mdwaittime.com/wp-content/uploads/2013/04/fit-and-healthy.jpg
http://www.muhammadiyah.or.id/muhfile/image/berita/290.jpeg
http://intisari-online.com//media/images/6278_air_lebih_ampuh_mencegah_sembelit.jpg
www.portal22.net/wp-content/uploads/2013/03/kerajaan-terbesar-didunia.jpg
http://id-ea.org/wp-content/uploads/2012/06/syringe.jpg
http://upload.wikimedia.org/wikipedia/commons/6/6c/James_Read_Chadwick.jpg
http://images.politico.com/global/2012/04/120420_health_and_human_services_605_shinkle.jpg
http://remf.dartmouth.edu/Cholera_SEM/images/01_Cholera%200395%20area1%205kX.jpg
http://goetenghospital.files.wordpress.com/2011/05/foto-bersama-perpisahan-dr-bernard-ahaartrsuds-ii-pbg-59.jpg
http://4.bp.blogspot.com/wFuCoLlDvws/UbK4zOkbOWI/AAAAAAAAJCg/RamFHJHks0I/s400/z+30+Mei+2013++Dr.+J.Leimena+-+03.jpg
http://jakartaevent.files.wordpress.com/2010/05/img_0092.jpg
http://chuckslowe.com/wp-content/uploads/2013/06/AMA3.jpg
http://rumahkeboncengkeh.files.wordpress.com/2008/06/toilets.jpg

Mais conteúdo relacionado

Mais procurados

Fakultas Kesehatan Masyarakat UI
Fakultas Kesehatan Masyarakat UIFakultas Kesehatan Masyarakat UI
Fakultas Kesehatan Masyarakat UIAgung Buana
 
ILMU KESEHATAN MASYARAKAT
ILMU KESEHATAN MASYARAKATILMU KESEHATAN MASYARAKAT
ILMU KESEHATAN MASYARAKATPutri Indayani
 
Modul Kesehatan Masyarakat untuk pendidikan kebidanan
Modul Kesehatan Masyarakat untuk pendidikan kebidananModul Kesehatan Masyarakat untuk pendidikan kebidanan
Modul Kesehatan Masyarakat untuk pendidikan kebidananSiti Putri
 
Faktor–faktor yang mempengaruhi derajat kesehatan masyarakat.
Faktor–faktor yang mempengaruhi derajat kesehatan  masyarakat.Faktor–faktor yang mempengaruhi derajat kesehatan  masyarakat.
Faktor–faktor yang mempengaruhi derajat kesehatan masyarakat.pjj_kemenkes
 
Menerapkan ilmu kesehatan masyarakat
Menerapkan ilmu kesehatan masyarakatMenerapkan ilmu kesehatan masyarakat
Menerapkan ilmu kesehatan masyarakatDewi Fitriani
 
Faktor–faktor yang mempengaruhi derajat kesehatan masyarakat.
Faktor–faktor yang mempengaruhi derajat kesehatan  masyarakat.Faktor–faktor yang mempengaruhi derajat kesehatan  masyarakat.
Faktor–faktor yang mempengaruhi derajat kesehatan masyarakat.pjj_kemenkes
 
Usaha usaha kesehatan masyarakat
Usaha usaha kesehatan masyarakatUsaha usaha kesehatan masyarakat
Usaha usaha kesehatan masyarakatSalma Van Licht
 
Sesi 1 prinsip dan teori kesmas
Sesi 1 prinsip dan teori kesmasSesi 1 prinsip dan teori kesmas
Sesi 1 prinsip dan teori kesmasamandabadar
 
faktor faktor yang mempengaruhi derajat kesehatan masyarakat
faktor faktor yang mempengaruhi derajat kesehatan masyarakatfaktor faktor yang mempengaruhi derajat kesehatan masyarakat
faktor faktor yang mempengaruhi derajat kesehatan masyarakatrisdiana21
 
Makalah ilmu kesehatan masyarakat
Makalah ilmu kesehatan masyarakatMakalah ilmu kesehatan masyarakat
Makalah ilmu kesehatan masyarakatZelitania
 
PENGERTIAN KESEHATAN MASYARAKAT
PENGERTIAN KESEHATAN MASYARAKATPENGERTIAN KESEHATAN MASYARAKAT
PENGERTIAN KESEHATAN MASYARAKATEDIS BLOG
 

Mais procurados (20)

Fakultas Kesehatan Masyarakat UI
Fakultas Kesehatan Masyarakat UIFakultas Kesehatan Masyarakat UI
Fakultas Kesehatan Masyarakat UI
 
ILMU KESEHATAN MASYARAKAT
ILMU KESEHATAN MASYARAKATILMU KESEHATAN MASYARAKAT
ILMU KESEHATAN MASYARAKAT
 
Modul Kesehatan Masyarakat untuk pendidikan kebidanan
Modul Kesehatan Masyarakat untuk pendidikan kebidananModul Kesehatan Masyarakat untuk pendidikan kebidanan
Modul Kesehatan Masyarakat untuk pendidikan kebidanan
 
Faktor–faktor yang mempengaruhi derajat kesehatan masyarakat.
Faktor–faktor yang mempengaruhi derajat kesehatan  masyarakat.Faktor–faktor yang mempengaruhi derajat kesehatan  masyarakat.
Faktor–faktor yang mempengaruhi derajat kesehatan masyarakat.
 
Menerapkan ilmu kesehatan masyarakat
Menerapkan ilmu kesehatan masyarakatMenerapkan ilmu kesehatan masyarakat
Menerapkan ilmu kesehatan masyarakat
 
I pengantar ikm
I pengantar ikmI pengantar ikm
I pengantar ikm
 
Faktor–faktor yang mempengaruhi derajat kesehatan masyarakat.
Faktor–faktor yang mempengaruhi derajat kesehatan  masyarakat.Faktor–faktor yang mempengaruhi derajat kesehatan  masyarakat.
Faktor–faktor yang mempengaruhi derajat kesehatan masyarakat.
 
Usaha usaha kesehatan masyarakat
Usaha usaha kesehatan masyarakatUsaha usaha kesehatan masyarakat
Usaha usaha kesehatan masyarakat
 
16911074.ppt
16911074.ppt16911074.ppt
16911074.ppt
 
12153840.ppt
12153840.ppt12153840.ppt
12153840.ppt
 
Sejarah singkat dan perkembangan kesehatan masyarakat
Sejarah singkat dan perkembangan kesehatan masyarakatSejarah singkat dan perkembangan kesehatan masyarakat
Sejarah singkat dan perkembangan kesehatan masyarakat
 
Pengertian kesehatan masyarakat
Pengertian kesehatan masyarakatPengertian kesehatan masyarakat
Pengertian kesehatan masyarakat
 
Makalah kesehatan masyarakat
Makalah kesehatan masyarakatMakalah kesehatan masyarakat
Makalah kesehatan masyarakat
 
Sesi 1 prinsip dan teori kesmas
Sesi 1 prinsip dan teori kesmasSesi 1 prinsip dan teori kesmas
Sesi 1 prinsip dan teori kesmas
 
13319964.ppt
13319964.ppt13319964.ppt
13319964.ppt
 
faktor faktor yang mempengaruhi derajat kesehatan masyarakat
faktor faktor yang mempengaruhi derajat kesehatan masyarakatfaktor faktor yang mempengaruhi derajat kesehatan masyarakat
faktor faktor yang mempengaruhi derajat kesehatan masyarakat
 
Makalah ilmu kesehatan masyarakat
Makalah ilmu kesehatan masyarakatMakalah ilmu kesehatan masyarakat
Makalah ilmu kesehatan masyarakat
 
Sejarah kesmas di indonesia
Sejarah kesmas di indonesiaSejarah kesmas di indonesia
Sejarah kesmas di indonesia
 
Keperawatan komunitas 1
Keperawatan komunitas 1Keperawatan komunitas 1
Keperawatan komunitas 1
 
PENGERTIAN KESEHATAN MASYARAKAT
PENGERTIAN KESEHATAN MASYARAKATPENGERTIAN KESEHATAN MASYARAKAT
PENGERTIAN KESEHATAN MASYARAKAT
 

Semelhante a Sejarah dan Perkembangan Kesehatan Masyarakat

KONSEP DASAR KESEHATAN MASYARAKAT (definisi dan ruang lingkup).pptx
KONSEP DASAR KESEHATAN MASYARAKAT (definisi dan ruang lingkup).pptxKONSEP DASAR KESEHATAN MASYARAKAT (definisi dan ruang lingkup).pptx
KONSEP DASAR KESEHATAN MASYARAKAT (definisi dan ruang lingkup).pptxParulianGultom2
 
Makalah tentang Sejarah IKM-EVA YUNITA.pdf
Makalah tentang Sejarah IKM-EVA YUNITA.pdfMakalah tentang Sejarah IKM-EVA YUNITA.pdf
Makalah tentang Sejarah IKM-EVA YUNITA.pdfFitriaOva
 
KULIAH_IKM_III.pdf
KULIAH_IKM_III.pdfKULIAH_IKM_III.pdf
KULIAH_IKM_III.pdfFitriaOva
 
2. sejarah perkembangan kesmas.pptx
2. sejarah perkembangan kesmas.pptx2. sejarah perkembangan kesmas.pptx
2. sejarah perkembangan kesmas.pptxLilisKarlina55
 
Konsep_Ilmu_Kesehatan_Masyarakat-31769524.pptx
Konsep_Ilmu_Kesehatan_Masyarakat-31769524.pptxKonsep_Ilmu_Kesehatan_Masyarakat-31769524.pptx
Konsep_Ilmu_Kesehatan_Masyarakat-31769524.pptxwahidahrohmawati1
 
2. Konsep Ilmu Kesehatan Masyarakat Peran Farmasis.pptx
2. Konsep Ilmu Kesehatan Masyarakat Peran Farmasis.pptx2. Konsep Ilmu Kesehatan Masyarakat Peran Farmasis.pptx
2. Konsep Ilmu Kesehatan Masyarakat Peran Farmasis.pptxDarmapoeteraMaulana
 
PENGANTAR IKM 2022.ppt
PENGANTAR IKM 2022.pptPENGANTAR IKM 2022.ppt
PENGANTAR IKM 2022.pptssuserb127e91
 
IKM PERTEMUAN 1.pptx
IKM PERTEMUAN 1.pptxIKM PERTEMUAN 1.pptx
IKM PERTEMUAN 1.pptxErrisSetiyo1
 
PPT Tugas Kes-Mas Intermediate-EVA YUNITA.ppt
PPT Tugas Kes-Mas Intermediate-EVA YUNITA.pptPPT Tugas Kes-Mas Intermediate-EVA YUNITA.ppt
PPT Tugas Kes-Mas Intermediate-EVA YUNITA.pptFitriaOva
 
pertemuan 1 - dasar dan latar belakang kesmas.pdf
pertemuan 1 - dasar dan latar belakang kesmas.pdfpertemuan 1 - dasar dan latar belakang kesmas.pdf
pertemuan 1 - dasar dan latar belakang kesmas.pdfSitiHadijahaspan
 
SEJARAH IKM - 1 (SRI WAHYUNI).pdf
SEJARAH IKM - 1 (SRI WAHYUNI).pdfSEJARAH IKM - 1 (SRI WAHYUNI).pdf
SEJARAH IKM - 1 (SRI WAHYUNI).pdfsriwahyuni25836
 
1. Konsep Kesehatan Masyarakat.ppt
1. Konsep Kesehatan Masyarakat.ppt1. Konsep Kesehatan Masyarakat.ppt
1. Konsep Kesehatan Masyarakat.pptIkaSavitri2
 
Konsep_Ilmu_Kesehatan_Masyarakat.pptx
Konsep_Ilmu_Kesehatan_Masyarakat.pptxKonsep_Ilmu_Kesehatan_Masyarakat.pptx
Konsep_Ilmu_Kesehatan_Masyarakat.pptxRikaRakhmawati1
 
SEJARAH DAN PERKEMBANGAN ILMU GIZI
SEJARAH DAN PERKEMBANGAN ILMU GIZISEJARAH DAN PERKEMBANGAN ILMU GIZI
SEJARAH DAN PERKEMBANGAN ILMU GIZIShinta Handayani
 
KONSEP DASAR KESEHATAN MASYARAKAT.pptx
KONSEP DASAR KESEHATAN MASYARAKAT.pptxKONSEP DASAR KESEHATAN MASYARAKAT.pptx
KONSEP DASAR KESEHATAN MASYARAKAT.pptxRayFadhliHadi
 
Epidemiologi (2)
Epidemiologi (2)Epidemiologi (2)
Epidemiologi (2)EllyeUtami
 

Semelhante a Sejarah dan Perkembangan Kesehatan Masyarakat (20)

KONSEP DASAR KESEHATAN MASYARAKAT (definisi dan ruang lingkup).pptx
KONSEP DASAR KESEHATAN MASYARAKAT (definisi dan ruang lingkup).pptxKONSEP DASAR KESEHATAN MASYARAKAT (definisi dan ruang lingkup).pptx
KONSEP DASAR KESEHATAN MASYARAKAT (definisi dan ruang lingkup).pptx
 
Makalah tentang Sejarah IKM-EVA YUNITA.pdf
Makalah tentang Sejarah IKM-EVA YUNITA.pdfMakalah tentang Sejarah IKM-EVA YUNITA.pdf
Makalah tentang Sejarah IKM-EVA YUNITA.pdf
 
KULIAH_IKM_III.pdf
KULIAH_IKM_III.pdfKULIAH_IKM_III.pdf
KULIAH_IKM_III.pdf
 
2. sejarah perkembangan kesmas.pptx
2. sejarah perkembangan kesmas.pptx2. sejarah perkembangan kesmas.pptx
2. sejarah perkembangan kesmas.pptx
 
12153840.ppt
12153840.ppt12153840.ppt
12153840.ppt
 
Konsep_Ilmu_Kesehatan_Masyarakat-31769524.pptx
Konsep_Ilmu_Kesehatan_Masyarakat-31769524.pptxKonsep_Ilmu_Kesehatan_Masyarakat-31769524.pptx
Konsep_Ilmu_Kesehatan_Masyarakat-31769524.pptx
 
2. Konsep Ilmu Kesehatan Masyarakat Peran Farmasis.pptx
2. Konsep Ilmu Kesehatan Masyarakat Peran Farmasis.pptx2. Konsep Ilmu Kesehatan Masyarakat Peran Farmasis.pptx
2. Konsep Ilmu Kesehatan Masyarakat Peran Farmasis.pptx
 
PENGANTAR IKM 2022.ppt
PENGANTAR IKM 2022.pptPENGANTAR IKM 2022.ppt
PENGANTAR IKM 2022.ppt
 
IKM PERTEMUAN 1.pptx
IKM PERTEMUAN 1.pptxIKM PERTEMUAN 1.pptx
IKM PERTEMUAN 1.pptx
 
Sinta akmalia agustin
Sinta akmalia agustinSinta akmalia agustin
Sinta akmalia agustin
 
PPT Tugas Kes-Mas Intermediate-EVA YUNITA.ppt
PPT Tugas Kes-Mas Intermediate-EVA YUNITA.pptPPT Tugas Kes-Mas Intermediate-EVA YUNITA.ppt
PPT Tugas Kes-Mas Intermediate-EVA YUNITA.ppt
 
pertemuan 1 - dasar dan latar belakang kesmas.pdf
pertemuan 1 - dasar dan latar belakang kesmas.pdfpertemuan 1 - dasar dan latar belakang kesmas.pdf
pertemuan 1 - dasar dan latar belakang kesmas.pdf
 
SEJARAH IKM - 1 (SRI WAHYUNI).pdf
SEJARAH IKM - 1 (SRI WAHYUNI).pdfSEJARAH IKM - 1 (SRI WAHYUNI).pdf
SEJARAH IKM - 1 (SRI WAHYUNI).pdf
 
1. Konsep Kesehatan Masyarakat.ppt
1. Konsep Kesehatan Masyarakat.ppt1. Konsep Kesehatan Masyarakat.ppt
1. Konsep Kesehatan Masyarakat.ppt
 
Konsep_Ilmu_Kesehatan_Masyarakat.pptx
Konsep_Ilmu_Kesehatan_Masyarakat.pptxKonsep_Ilmu_Kesehatan_Masyarakat.pptx
Konsep_Ilmu_Kesehatan_Masyarakat.pptx
 
SEJARAH DAN PERKEMBANGAN ILMU GIZI
SEJARAH DAN PERKEMBANGAN ILMU GIZISEJARAH DAN PERKEMBANGAN ILMU GIZI
SEJARAH DAN PERKEMBANGAN ILMU GIZI
 
KONSEP DASAR KESEHATAN MASYARAKAT.pptx
KONSEP DASAR KESEHATAN MASYARAKAT.pptxKONSEP DASAR KESEHATAN MASYARAKAT.pptx
KONSEP DASAR KESEHATAN MASYARAKAT.pptx
 
Epidemiologi (2)
Epidemiologi (2)Epidemiologi (2)
Epidemiologi (2)
 
SOSI4410-M1.docx
SOSI4410-M1.docxSOSI4410-M1.docx
SOSI4410-M1.docx
 
Perkembangan antropologi kesehatan
Perkembangan antropologi kesehatanPerkembangan antropologi kesehatan
Perkembangan antropologi kesehatan
 

Mais de Uwes Chaeruman

Inovasi Teknologi dan Peran Mahasiswa Era Digital
Inovasi Teknologi dan Peran Mahasiswa Era DigitalInovasi Teknologi dan Peran Mahasiswa Era Digital
Inovasi Teknologi dan Peran Mahasiswa Era DigitalUwes Chaeruman
 
Menghidupkan Pembelajaran Daring menurut Bonk & Khoo (2014)
Menghidupkan Pembelajaran Daring menurut Bonk & Khoo (2014)Menghidupkan Pembelajaran Daring menurut Bonk & Khoo (2014)
Menghidupkan Pembelajaran Daring menurut Bonk & Khoo (2014)Uwes Chaeruman
 
Hybrid Learning: antara Tech, Teach, and Touch
Hybrid Learning: antara Tech, Teach, and Touch Hybrid Learning: antara Tech, Teach, and Touch
Hybrid Learning: antara Tech, Teach, and Touch Uwes Chaeruman
 
Menjamin Ketercapaian CPMK dalam Pembelajaran Daring
Menjamin Ketercapaian CPMK dalam Pembelajaran DaringMenjamin Ketercapaian CPMK dalam Pembelajaran Daring
Menjamin Ketercapaian CPMK dalam Pembelajaran DaringUwes Chaeruman
 
Optimalisasi Pemanfaatan Video dalam Pembelajaran Jarak Jauh danDaring
Optimalisasi Pemanfaatan Video dalam Pembelajaran Jarak Jauh danDaringOptimalisasi Pemanfaatan Video dalam Pembelajaran Jarak Jauh danDaring
Optimalisasi Pemanfaatan Video dalam Pembelajaran Jarak Jauh danDaringUwes Chaeruman
 
Pendidikan Karakter melalui Pembelajaran Daring
Pendidikan Karakter melalui Pembelajaran DaringPendidikan Karakter melalui Pembelajaran Daring
Pendidikan Karakter melalui Pembelajaran DaringUwes Chaeruman
 
Tips dan Contoh Cara Merumuskan Tujuan Pembelajaran
Tips dan Contoh Cara Merumuskan Tujuan PembelajaranTips dan Contoh Cara Merumuskan Tujuan Pembelajaran
Tips dan Contoh Cara Merumuskan Tujuan PembelajaranUwes Chaeruman
 
Contoh Merdeka Belajar dalam Pembelajaran Daring
Contoh Merdeka Belajar dalam Pembelajaran DaringContoh Merdeka Belajar dalam Pembelajaran Daring
Contoh Merdeka Belajar dalam Pembelajaran DaringUwes Chaeruman
 
Pembelajar Daring yang Memerdekakan
Pembelajar Daring yang MemerdekakanPembelajar Daring yang Memerdekakan
Pembelajar Daring yang MemerdekakanUwes Chaeruman
 
Peluang dan Tantangan Pembelajaran Daring masa Covid-19
Peluang dan Tantangan Pembelajaran Daring masa Covid-19Peluang dan Tantangan Pembelajaran Daring masa Covid-19
Peluang dan Tantangan Pembelajaran Daring masa Covid-19Uwes Chaeruman
 
Outcome Based Education
Outcome Based EducationOutcome Based Education
Outcome Based EducationUwes Chaeruman
 
Meramu Blended Learning yang Membelajarkan dalam Covid-19
Meramu Blended Learning yang Membelajarkan dalam Covid-19Meramu Blended Learning yang Membelajarkan dalam Covid-19
Meramu Blended Learning yang Membelajarkan dalam Covid-19Uwes Chaeruman
 
Catatan Kecil Implementasi Pelatihan Daring Jarak Jauh
Catatan Kecil Implementasi Pelatihan Daring Jarak JauhCatatan Kecil Implementasi Pelatihan Daring Jarak Jauh
Catatan Kecil Implementasi Pelatihan Daring Jarak JauhUwes Chaeruman
 
Implementasi Kampus Merdeka & Merdeka Belajar
Implementasi Kampus Merdeka & Merdeka Belajar Implementasi Kampus Merdeka & Merdeka Belajar
Implementasi Kampus Merdeka & Merdeka Belajar Uwes Chaeruman
 
Own it, learn it, share it!
Own it, learn it, share it! Own it, learn it, share it!
Own it, learn it, share it! Uwes Chaeruman
 
Radio & Televisi Edukasi mendukung Remote Teaching dalam Covid-19
Radio & Televisi Edukasi mendukung Remote Teaching dalam Covid-19Radio & Televisi Edukasi mendukung Remote Teaching dalam Covid-19
Radio & Televisi Edukasi mendukung Remote Teaching dalam Covid-19Uwes Chaeruman
 
Share & Publish It! - Strategi Difusi Inovasi Pembelajaran Terintegrasi Tekno...
Share & Publish It! - Strategi Difusi Inovasi Pembelajaran Terintegrasi Tekno...Share & Publish It! - Strategi Difusi Inovasi Pembelajaran Terintegrasi Tekno...
Share & Publish It! - Strategi Difusi Inovasi Pembelajaran Terintegrasi Tekno...Uwes Chaeruman
 
Tips Mengimplementasikan Flipped Learning dalam COVID-19
Tips Mengimplementasikan Flipped Learning dalam COVID-19Tips Mengimplementasikan Flipped Learning dalam COVID-19
Tips Mengimplementasikan Flipped Learning dalam COVID-19Uwes Chaeruman
 
Trend, Peluang dan Tantangan Pembelajaran Daring
Trend, Peluang dan Tantangan Pembelajaran Daring Trend, Peluang dan Tantangan Pembelajaran Daring
Trend, Peluang dan Tantangan Pembelajaran Daring Uwes Chaeruman
 
Pjj dan Implementasi Blended Learning
Pjj dan Implementasi Blended Learning Pjj dan Implementasi Blended Learning
Pjj dan Implementasi Blended Learning Uwes Chaeruman
 

Mais de Uwes Chaeruman (20)

Inovasi Teknologi dan Peran Mahasiswa Era Digital
Inovasi Teknologi dan Peran Mahasiswa Era DigitalInovasi Teknologi dan Peran Mahasiswa Era Digital
Inovasi Teknologi dan Peran Mahasiswa Era Digital
 
Menghidupkan Pembelajaran Daring menurut Bonk & Khoo (2014)
Menghidupkan Pembelajaran Daring menurut Bonk & Khoo (2014)Menghidupkan Pembelajaran Daring menurut Bonk & Khoo (2014)
Menghidupkan Pembelajaran Daring menurut Bonk & Khoo (2014)
 
Hybrid Learning: antara Tech, Teach, and Touch
Hybrid Learning: antara Tech, Teach, and Touch Hybrid Learning: antara Tech, Teach, and Touch
Hybrid Learning: antara Tech, Teach, and Touch
 
Menjamin Ketercapaian CPMK dalam Pembelajaran Daring
Menjamin Ketercapaian CPMK dalam Pembelajaran DaringMenjamin Ketercapaian CPMK dalam Pembelajaran Daring
Menjamin Ketercapaian CPMK dalam Pembelajaran Daring
 
Optimalisasi Pemanfaatan Video dalam Pembelajaran Jarak Jauh danDaring
Optimalisasi Pemanfaatan Video dalam Pembelajaran Jarak Jauh danDaringOptimalisasi Pemanfaatan Video dalam Pembelajaran Jarak Jauh danDaring
Optimalisasi Pemanfaatan Video dalam Pembelajaran Jarak Jauh danDaring
 
Pendidikan Karakter melalui Pembelajaran Daring
Pendidikan Karakter melalui Pembelajaran DaringPendidikan Karakter melalui Pembelajaran Daring
Pendidikan Karakter melalui Pembelajaran Daring
 
Tips dan Contoh Cara Merumuskan Tujuan Pembelajaran
Tips dan Contoh Cara Merumuskan Tujuan PembelajaranTips dan Contoh Cara Merumuskan Tujuan Pembelajaran
Tips dan Contoh Cara Merumuskan Tujuan Pembelajaran
 
Contoh Merdeka Belajar dalam Pembelajaran Daring
Contoh Merdeka Belajar dalam Pembelajaran DaringContoh Merdeka Belajar dalam Pembelajaran Daring
Contoh Merdeka Belajar dalam Pembelajaran Daring
 
Pembelajar Daring yang Memerdekakan
Pembelajar Daring yang MemerdekakanPembelajar Daring yang Memerdekakan
Pembelajar Daring yang Memerdekakan
 
Peluang dan Tantangan Pembelajaran Daring masa Covid-19
Peluang dan Tantangan Pembelajaran Daring masa Covid-19Peluang dan Tantangan Pembelajaran Daring masa Covid-19
Peluang dan Tantangan Pembelajaran Daring masa Covid-19
 
Outcome Based Education
Outcome Based EducationOutcome Based Education
Outcome Based Education
 
Meramu Blended Learning yang Membelajarkan dalam Covid-19
Meramu Blended Learning yang Membelajarkan dalam Covid-19Meramu Blended Learning yang Membelajarkan dalam Covid-19
Meramu Blended Learning yang Membelajarkan dalam Covid-19
 
Catatan Kecil Implementasi Pelatihan Daring Jarak Jauh
Catatan Kecil Implementasi Pelatihan Daring Jarak JauhCatatan Kecil Implementasi Pelatihan Daring Jarak Jauh
Catatan Kecil Implementasi Pelatihan Daring Jarak Jauh
 
Implementasi Kampus Merdeka & Merdeka Belajar
Implementasi Kampus Merdeka & Merdeka Belajar Implementasi Kampus Merdeka & Merdeka Belajar
Implementasi Kampus Merdeka & Merdeka Belajar
 
Own it, learn it, share it!
Own it, learn it, share it! Own it, learn it, share it!
Own it, learn it, share it!
 
Radio & Televisi Edukasi mendukung Remote Teaching dalam Covid-19
Radio & Televisi Edukasi mendukung Remote Teaching dalam Covid-19Radio & Televisi Edukasi mendukung Remote Teaching dalam Covid-19
Radio & Televisi Edukasi mendukung Remote Teaching dalam Covid-19
 
Share & Publish It! - Strategi Difusi Inovasi Pembelajaran Terintegrasi Tekno...
Share & Publish It! - Strategi Difusi Inovasi Pembelajaran Terintegrasi Tekno...Share & Publish It! - Strategi Difusi Inovasi Pembelajaran Terintegrasi Tekno...
Share & Publish It! - Strategi Difusi Inovasi Pembelajaran Terintegrasi Tekno...
 
Tips Mengimplementasikan Flipped Learning dalam COVID-19
Tips Mengimplementasikan Flipped Learning dalam COVID-19Tips Mengimplementasikan Flipped Learning dalam COVID-19
Tips Mengimplementasikan Flipped Learning dalam COVID-19
 
Trend, Peluang dan Tantangan Pembelajaran Daring
Trend, Peluang dan Tantangan Pembelajaran Daring Trend, Peluang dan Tantangan Pembelajaran Daring
Trend, Peluang dan Tantangan Pembelajaran Daring
 
Pjj dan Implementasi Blended Learning
Pjj dan Implementasi Blended Learning Pjj dan Implementasi Blended Learning
Pjj dan Implementasi Blended Learning
 

Sejarah dan Perkembangan Kesehatan Masyarakat

Notas do Editor

  1. Selamatberjumpa para mahasiswapendidikanjarakjauh, DIII prodiKeperawatan semester 2 padaModul 1 matakuliahKesehatanMasyarakat, denganpokokbahasan”Sejarah, PerkembangandanDefenisiKesehatanMasyarakat”SelamatBelajar !
  2. SejarahKesehatanMasyarakat
  3. Dalammembicarakanilmukesehatanmasyarakat yang perludikenaladalah 2 tokometologiYunaniyaitu ASCLEPIUS dan HIGEIA.
  4. ASCLEPIUSASCLEPIUS dikenalmelakukanpengobatanpenyakitsetelahpenyakittersebutterjadipadaseseorang. Artinyatokohinilebihmengutamakanpengobatanataukuratif. Artinyatokohinilebihmengutamakanpengobatanataukuratif
  5. HIGEIAHIGEIA lebihmenganjurkankepadapengikutnyadalampendekatanmasalahmelaluihidupseimbang, menghindarimakanan/minumanberacun, makanmakanan yang bergizi, cukupistirahatdanmelakukanolah ragaHIGEIA lebihmenganjurkanmelakukanupaya-upayaalamiahuntukmenyembuhkanpenyakit. Tokohinilebihmengutamakantindakanpreventifataupencegahanpenyakit.
  6. BerdasarkanceritamitosYunani ASCLEPIUS dan HEGEIA, munculduaaliranataupendekatandalammenanganimasalah-masalahkesehatan, yaitu:
  7. Kelompokpertama (aliran I), cendrungmenungguterjadinyapenyakit. Olehkarenaitukelompokinidikenalmenggunakanpendekatankuratif (pengobatan).
  8. Kelompokkedua (aliran II), yang cendrungmelakukanupaya-upayapencegahanpenyakit (preventif) danmeningkatkankesehatan (promotif) sebelumterjadinyapenyakit.
  9. Perkembangankesehatanmasyarakat
  10. Perkembangankesehatanmasyarakat di bagidalamtigaperiode (periodesebelumilmupengetahuan, periodeilmupengetahuan, perkembangan di Indonesia)
  11. PeriodeSebelumIlmuPengetahuanUpayauntukmenanggulangimasalah-masalahkesehatandanpenyakittelahdilakukanolehnegara-negaradengankebudayaan yang paling luasyaknipadazaman Babylonia, Mesir, Yunanidan Roma
  12. Padazamanromawikuno, Peraturan yang mengharuskanmasyarakatmencatattentangpembangunanrumah, binatang-binatang yang berbahayabahkanadakeharusanpemerintahkerajaanuntukmelakukansupervisiataupeninjauankepadatempatminummasyarakat
  13. Bangkitnyailmupengetahuanakhirabadke 18 danawalabadke 19 mempunyaidampak yang luasterhadapaspekkehidupanmanusia, termasukkesehatanPadaabad 19 mulaiditemukanberbagaipenyebabpenyakitdanvaksinsebagaipencegahpenyakit
  14. Padatahun 1832 dilakukanpenyelidikandanupaya-upayakesehatanmasyarakatanoleh Edwin Chadwiechdkk, padasaatitumasyarakatInggristerserangpenyakitepidemiwabahkolera
  15. Padatahun 1955 pemerintahAmerikatelahmembentukDepartemenKesehatan yang pertama kali yang berfungsiuntukmenyelenggarakanpelayanankesehatanbagipenduduk
  16. Padatahun 1872 telahdiadakanpertemuan orang-orang yangmempunyaiperhatianterhadapkesehatanmasyarakat di New York danmenghasilkanAsosiasiMasyarakatAmerika(American Public Health Association)
  17. Sejarahperkembanganmasyarakat di Indonesia dimulaisejakpemerintahanBelandapadaabadke 16. Kesehatanmasyarakat di Indonesia padawaktuitudimulaidenganadanyaupayapemberantasancacardankolera yang sangatditakutiolehmasyarakatpadawaktuitu.Padatahun 1851 didirikansekolahdokter di Jawauntukpendidikandokterpribumiselanjunyapadatahun 1913 didirikansekolahdokter di Surabaya. Keduasekolahtersebutmempunyaiandil yang sangatbesardalammenghasilkantenaga-tenagadokter yang mengembangkankesehatanmasyarakat Indonesia
  18. Padazamankemerdekaan Indonesia salahsatutonggakpentingperkembanganmasyarakat di Indonesia adalahdengandiperkenalkannyakonsep Bandung padatahun 1951 oleh dr. Y. LeimenadandrPatah, dalamkonsepinimulaidikenalkonsepkuratifdanpreventif.
  19. DefinisiKesehatanMasyarakat
  20. Kesehatanmasyarakatdiartikansebagaiaplikasidankegiatanterpaduantarasanitasidanpengebotandalammencegahpenyakit yang melandapendudukataumasyarakat.
  21. Di lain sisi, Kesehatanmasyarakatmerupakankombinasiantarateori (ilmu) danPraktek (seni) yang bertujuanuntukmencegahpenyakit, memperpanjanghidup, danmeningkatkankesehatanpenduduk (masyarakat)
  22. IkatanDokterAmerika, AMA (1948) mendefinisikanKesehatanMasyarakatadalahilmudansenimemelihara, melindungidanmeningkatkankesehatanmasyarakatmelaluiusaha-usahapengorganisasianmasyarakatSelamat…….AndatelahselesaimempelajariKegiatanbelajar 1….. Selanjutnya, Andadapatmempelajaribeberapakegiatanbelajarberikutnya.SemogaSukses!