SlideShare a Scribd company logo
1 of 1
Memakai produk perawatan rambut saja tidak lengkap jika tak didukung dengan konsumsi vitamin.
Bagaimanapun, perawatan yang maksimal dan terbaik adalah perawatan dari dalam dan luar.
Ada beberapa jenis vitamin yang dapat mempengaruhi kesuburan rambut serta membantu
perawatannya. Berikut di antaranya:
VITAMIN B
vitamin B ini dapat membantu kesuburan serta menguatkan setiap batang rambut. Vitamin B yang
sangat penting dalam proses kesuburan rambut yaitu vitamin B5 dan B12. Selain itu, vitamin B juga akan
mencegah rambut rontok serta kemunculan uban premature
. umumnya vitamin B5 dan B12 dapat ditemukan dalam produk daging, telur, susu, serta gandum utuh.
VITAMIN C
Vitamin C lebih banyak berperan sebagai antioksidan. Membantu menutrisi rambut sehingga rambut
juga tetap segar serta menyeimbangkan kadar minyak di setiap batangnya. Vitamin C dapat ditemukan
pada sayur dan buah berwarna kuning, orange dan kemerahan.
VITAMIN D
Vitamin D berperan dalam kekuatan setiap batang rambut. Apabila kekurangan vitamin D maka rambut
akan rapuh, mudah patah serta bercabang
VITAMIN E
. Bisa dibilang vitamin E adalah salah satu vitamin yang paling dibutuhkan rambut. Fungsinya tak hanya
melembabkan tetapi juga membantu regenerasi rambut baru serta melancarkan peredaran darah di
kulit kepala. Tak heran kan kalau vitamin ini sangat besar perannya dalam pertumbuhan dan kesuburan
rambut. Mencukupi kebutuhan vitamin E bisa dipenuhi dengan makan sayuran hijau dan buah-buahan.

More Related Content

More from Operator Warnet Vast Raha

Permohonan untuk diterima menjadi tenaga pengganti
Permohonan untuk diterima menjadi tenaga penggantiPermohonan untuk diterima menjadi tenaga pengganti
Permohonan untuk diterima menjadi tenaga penggantiOperator Warnet Vast Raha
 

More from Operator Warnet Vast Raha (20)

Surat pernyataan nusantara sehat
Surat pernyataan nusantara sehatSurat pernyataan nusantara sehat
Surat pernyataan nusantara sehat
 
Surat pernyataan nusantara sehat fajar
Surat pernyataan nusantara sehat fajarSurat pernyataan nusantara sehat fajar
Surat pernyataan nusantara sehat fajar
 
Halaman sampul target
Halaman sampul targetHalaman sampul target
Halaman sampul target
 
Makalah seni kriya korea
Makalah seni kriya koreaMakalah seni kriya korea
Makalah seni kriya korea
 
Makalah makromolekul
Makalah makromolekulMakalah makromolekul
Makalah makromolekul
 
126895843 makalah-makromolekul
126895843 makalah-makromolekul126895843 makalah-makromolekul
126895843 makalah-makromolekul
 
Kafer akbid paramata
Kafer akbid paramataKafer akbid paramata
Kafer akbid paramata
 
Perilaku organisasi
Perilaku organisasiPerilaku organisasi
Perilaku organisasi
 
Mata pelajaran seni budaya
Mata pelajaran seni budayaMata pelajaran seni budaya
Mata pelajaran seni budaya
 
Lingkungan hidup
Lingkungan hidupLingkungan hidup
Lingkungan hidup
 
Permohonan untuk diterima menjadi tenaga pengganti
Permohonan untuk diterima menjadi tenaga penggantiPermohonan untuk diterima menjadi tenaga pengganti
Permohonan untuk diterima menjadi tenaga pengganti
 
Odher scout community
Odher scout communityOdher scout community
Odher scout community
 
Surat izin keramaian
Surat izin keramaianSurat izin keramaian
Surat izin keramaian
 
Makalah keganasan
Makalah keganasanMakalah keganasan
Makalah keganasan
 
Perilaku organisasi
Perilaku organisasiPerilaku organisasi
Perilaku organisasi
 
Makalah penyakit genetika
Makalah penyakit genetikaMakalah penyakit genetika
Makalah penyakit genetika
 
Undangan kecamatan lasalepa
Undangan kecamatan lasalepaUndangan kecamatan lasalepa
Undangan kecamatan lasalepa
 
Bukti registrasi pajak
Bukti registrasi pajakBukti registrasi pajak
Bukti registrasi pajak
 
Kop undangan aqiqah
Kop undangan aqiqahKop undangan aqiqah
Kop undangan aqiqah
 
Surat izin keramaian 2
Surat izin keramaian 2Surat izin keramaian 2
Surat izin keramaian 2
 

Intan

  • 1. Memakai produk perawatan rambut saja tidak lengkap jika tak didukung dengan konsumsi vitamin. Bagaimanapun, perawatan yang maksimal dan terbaik adalah perawatan dari dalam dan luar. Ada beberapa jenis vitamin yang dapat mempengaruhi kesuburan rambut serta membantu perawatannya. Berikut di antaranya: VITAMIN B vitamin B ini dapat membantu kesuburan serta menguatkan setiap batang rambut. Vitamin B yang sangat penting dalam proses kesuburan rambut yaitu vitamin B5 dan B12. Selain itu, vitamin B juga akan mencegah rambut rontok serta kemunculan uban premature . umumnya vitamin B5 dan B12 dapat ditemukan dalam produk daging, telur, susu, serta gandum utuh. VITAMIN C Vitamin C lebih banyak berperan sebagai antioksidan. Membantu menutrisi rambut sehingga rambut juga tetap segar serta menyeimbangkan kadar minyak di setiap batangnya. Vitamin C dapat ditemukan pada sayur dan buah berwarna kuning, orange dan kemerahan. VITAMIN D Vitamin D berperan dalam kekuatan setiap batang rambut. Apabila kekurangan vitamin D maka rambut akan rapuh, mudah patah serta bercabang VITAMIN E . Bisa dibilang vitamin E adalah salah satu vitamin yang paling dibutuhkan rambut. Fungsinya tak hanya melembabkan tetapi juga membantu regenerasi rambut baru serta melancarkan peredaran darah di kulit kepala. Tak heran kan kalau vitamin ini sangat besar perannya dalam pertumbuhan dan kesuburan rambut. Mencukupi kebutuhan vitamin E bisa dipenuhi dengan makan sayuran hijau dan buah-buahan.