SlideShare a Scribd company logo
1 of 4
Ilmu Alamiah Dasar 1
Apakah yang dimaksud dengan zat atau materi ?
Jawab:
Materi adalah sesuatu yang mempunyai massa yang menempati ruang. Materi
diwujudkan dalam 3 wujud materi yakni padat, cair, dan gas.
Apakah beda massa dan berat suatu zat ?
Jawab:
Massa suatu benda menyatakan jumlah materi yang ada pada benda tersebut.
Berat menyatakan gaya gravitasi bumi terhadap benda itu dan bergantung pada
letak benda dari pusat bumi. Berat sebuah benda dapat diukur langsung dengan
menimbulkan menimbangnya, tetapi massa sebuah benda dibumi dapat dihitung
jika diketahui beratnya dan gaya gravitasi di tempat penimbangan itu dilakukan.
Apa arti struktur materi menurut teori continue dan discontinue ?
Jawab:
Teori continue = bahwa semua materi terdiri dari partikel-partikel yang amat
kecil yang disebut atom dan dapat dibagi terus.
Teori discontinue = bahwa semua materi terdiri dari partikel-partikel yang amat
kecil yang disebut atom dan tidak dapat dibagi.
Bagaimana teori atom menurut Dalton?
Jawab:
Teori atom Dalton sbb;
1. Tiaptiap unsur terdiri dari partikel-partikel kecil yang disebut atom.
Atom tidak dapat dibagi-bagi.
2. Atom-atom unsur yang sama, sifatnya sama,atom dari unsur yang berbeda,
sifatnya juga berbeda.
3. Atom tidak dapat diciptakan dan dimusnahkan.
4. Reaksi kimia terjadi karena penggabungan atau pemisahan atom-atom.
5. Senyawa ialah hasil reaksi atom-atom penyusunnya.
Apakah energi itu dan bagaimana manusia memperoleh energi dalam
kegiatan tubuhnya?
Jawab:
Energi adalah suatu kemampuan untuk melakukan kerja atau kegiatan.
Manusia memperoleh energi melalui proses oksidasi (pembakaran) zat makanan
yang masuk ke tubuh berupa makanan.
Apakah yang dimaksud dengan energi mekanik?
Jawab:
Energi mekanik dibagi atas dua pengertian:
1. Energi potensial = energi diam/tempat
2. Energi kinetik = energi gerak
3. Kita mengenal sumber daya alam yang dapat diperbarui dan tidak dapat
diperbarui. Apakah artinya itu?
Jawab:
Sumber daya alam yang dapat diperbarui (renewable) adalah SDA yang hampir
tidak dapat habis.
Sumber daya alam yang tidak dapat diperbarui (unrenewable) adalah SDA yang
bisa habis.
Untuk mengubah air menjadi uap kita memerlukan energi apa?
Jawab:
Untuk mengubahnya menggunakan energi panas.
Pemberian panas kepada air yang menyebabkan suhu naik sampai suhu air
mencapai titik didihnya maka air akan menguap dan berubah bentuk menjadi uap
air.
Bagaimana cara membuktikan adanya energi magnet secara mudah?
Jawab:
Dibuktikan dengan melalui penelitian medan magnet,daerah sekeliling kutub
magnet dimana energi magnet dapat dirasakan. Hal ini dapat perhatikan
gejalanya jika suatu benda kecil maupun magnet yang lemah akan bergerak.
Berarti sekeliling magnet menimbulkan energi magnet yang membuat benda
tersebut bergerak. Kemampuan tersebut adalah energi magnetik. Benda yang
dapat menjadi energi magnet yaitu besi dan baja.
Bagaimana cara memperoleh energi listrik?
Jawab:
Energi listrik dapat dihasilkan/dibangkitkan dengan cara:
1.
2.
3.
4.
5.
6.

Dengan sungai atau air terjun yang memiliki energi kinetik
Dengan angin yang dipakai untuk mnggerakkan kincir angin
Dengan menggunakan accu
Dengan menggunakan tenaga uap
Dengan menggunakan tenaga diesel
Dengan menggunakan tenaga nuklir
Apakah energi kimia itu? Beri contoh!

Jawab:
Energi kimia adalah energi yang diperolah melalui proses kimia. Contohnya accu
yang menjalankan lampu pijar yang disambungkan dengan accu.
Bila kita menjatuhkan suatu benda dari ketinggian tertentu di atas lantai,
maka energi potensial dan energi kinetik akan di ubah menjadi energi apa
saja?
Jawab:
Saat benda dijatuhkan energi potensial menjadi energi kinetik.
Dan saat benda berada diam dilantai ,yang semula energi kinetik menjadi energi
potensial.
Apakah energi nuklir itu dan bagaimana cara memperolehnya?
Jawab:
Energi nuklir adalah suatu atom yang pecah menjadi atom yang lain dan pecahan
tersebut disertai pembiasan energi.
Energi nuklir diproduksi oleh reaksi nuklir terkendali yang menciptakan panas
yang lalu digunakan untuk memanaskan air, memproduksi uap, dan mengendalikan
turbin uap. Turbin ini digunakan untuk menghasilkan energi listrik dan/atau
melakukan pekerjaan mekanis.
Energi sinar mempunyai manfaat dalam berbagai lapangan. Sebutkan
manfaat sinar laser dalam kedokteran!
Jawab:
Di kedokteran pemakaian laser di bidang pembedahan mulai dicoba. Mencoba
menghilangkan penyakit-penyakit yang bisa dihilangkan dengan laser. Laser juga
dapat digunakan untuk melihat kondisi tulang,gigi serta organ tubuh yang lain
tanpa melakukun pembedahan langsung pada tubuh pasien.
Jelaskan peranan sinar matahari dan fotosintesis tumbuhan berhijau
daun!
Jawab:
Peranannya:
1.
2.
3.
4.
5.

Penggerak satelit buatan
Untuk kompor matahari
Proses fotosintesis pada tumbuhan hijau
Penyulingan air
Listrik tenaga surya

Proses pembuatan makanan pada tumbuhan hijau dan gangang disebut juga
proses fotosintesis. Proses ini terjadi pada tumbuhan berhijau daun karena pada
daun tumbuhan tersebut terdapat zat hijau daun (klorofil). Disamping air (H2O)
dan karbon dioksida (CO2), fotosintesis juga membutuhkan cahaya, terutama
cahaya matahari. Hasil fotosintesis berupa glukosa dan oksigen.
Pada proses fotosintesis, energi dihasilkan dari cahaya matahari yang diserap
oleh klorofil. Energi tersebut digunakan untuk memecah molekul air menjadi
oksigen dan hidrogen.
Proses fotosintesis dipengaruhi oleh cahaya, zat hijau daun (klorofil), suhu,
karbon dioksida (CO2), dan air (H2O).

More Related Content

What's hot

Analisis Kesalahan Berbahasa
Analisis Kesalahan BerbahasaAnalisis Kesalahan Berbahasa
Analisis Kesalahan BerbahasaMarliena An
 
Slide Pertemuan 2 Fungsi dan Kedudukan Bahasa Indonesia.pptx
Slide Pertemuan 2 Fungsi dan Kedudukan Bahasa Indonesia.pptxSlide Pertemuan 2 Fungsi dan Kedudukan Bahasa Indonesia.pptx
Slide Pertemuan 2 Fungsi dan Kedudukan Bahasa Indonesia.pptxVianHjjf
 
Komparasi indonesia dan m alaysia
Komparasi indonesia dan m alaysiaKomparasi indonesia dan m alaysia
Komparasi indonesia dan m alaysiaDesi Lestari
 
Ppt pembelajaran terpadu model threaded
Ppt pembelajaran terpadu model threadedPpt pembelajaran terpadu model threaded
Ppt pembelajaran terpadu model threadedrizka_pratiwi
 
Ppt (heat transfers /transfer kalor)
Ppt (heat transfers /transfer kalor)Ppt (heat transfers /transfer kalor)
Ppt (heat transfers /transfer kalor)Sucinurmatin S
 
MAKALAH PENILAIAN PRODUK KELOMPOK 5.docx
MAKALAH PENILAIAN PRODUK KELOMPOK 5.docxMAKALAH PENILAIAN PRODUK KELOMPOK 5.docx
MAKALAH PENILAIAN PRODUK KELOMPOK 5.docxMelaniLobo1
 
TTS KLASIFIKASI MATERI DAN PERUBAHANNYA
TTS KLASIFIKASI MATERI DAN PERUBAHANNYATTS KLASIFIKASI MATERI DAN PERUBAHANNYA
TTS KLASIFIKASI MATERI DAN PERUBAHANNYANisa Nursolihat
 
Ppt peran Indonesia dalam lingkungan negara-negara di Asia Tenggara.
Ppt peran Indonesia dalam lingkungan negara-negara di Asia Tenggara.Ppt peran Indonesia dalam lingkungan negara-negara di Asia Tenggara.
Ppt peran Indonesia dalam lingkungan negara-negara di Asia Tenggara.Cha-cha Taulanys
 
Kelompok 1 materi dan perubahannya
Kelompok 1 materi dan perubahannyaKelompok 1 materi dan perubahannya
Kelompok 1 materi dan perubahannyaMitha Ye Es
 
KELAS 10 SMA WAJIB PERTEMUAN 4// compliment
KELAS 10 SMA WAJIB PERTEMUAN 4// complimentKELAS 10 SMA WAJIB PERTEMUAN 4// compliment
KELAS 10 SMA WAJIB PERTEMUAN 4// complimentSALAMMACAPAT
 
Teori belajar kognitif ( gestalt dan teori medan)
Teori belajar kognitif ( gestalt dan teori medan) Teori belajar kognitif ( gestalt dan teori medan)
Teori belajar kognitif ( gestalt dan teori medan) nftama77
 
Ranah kognitif (pengetahuan)
Ranah kognitif (pengetahuan)Ranah kognitif (pengetahuan)
Ranah kognitif (pengetahuan)Sukiman Fitk
 
Kelompok 1 power point Konsep Dasar IPA SD/MI
Kelompok 1 power point Konsep Dasar IPA SD/MIKelompok 1 power point Konsep Dasar IPA SD/MI
Kelompok 1 power point Konsep Dasar IPA SD/MIgayadanenergi01
 
Makalah Penerapan TIK dalam Pembelajaran di Sekolah Khamdiyah
Makalah Penerapan TIK dalam Pembelajaran di Sekolah KhamdiyahMakalah Penerapan TIK dalam Pembelajaran di Sekolah Khamdiyah
Makalah Penerapan TIK dalam Pembelajaran di Sekolah Khamdiyahkhamdiyah
 
Pengelolaan Tenaga Pendidikdan Tenaga Kependidikan
Pengelolaan Tenaga Pendidikdan Tenaga KependidikanPengelolaan Tenaga Pendidikdan Tenaga Kependidikan
Pengelolaan Tenaga Pendidikdan Tenaga KependidikanSherly Anggraini
 
Tugas artikel media pembelajaran matematika
Tugas artikel media pembelajaran matematikaTugas artikel media pembelajaran matematika
Tugas artikel media pembelajaran matematikaRzky Mpit
 
Sitem transpor membran
Sitem transpor membranSitem transpor membran
Sitem transpor membranGian Angelo
 

What's hot (20)

Analisis Kesalahan Berbahasa
Analisis Kesalahan BerbahasaAnalisis Kesalahan Berbahasa
Analisis Kesalahan Berbahasa
 
Slide Pertemuan 2 Fungsi dan Kedudukan Bahasa Indonesia.pptx
Slide Pertemuan 2 Fungsi dan Kedudukan Bahasa Indonesia.pptxSlide Pertemuan 2 Fungsi dan Kedudukan Bahasa Indonesia.pptx
Slide Pertemuan 2 Fungsi dan Kedudukan Bahasa Indonesia.pptx
 
Komparasi indonesia dan m alaysia
Komparasi indonesia dan m alaysiaKomparasi indonesia dan m alaysia
Komparasi indonesia dan m alaysia
 
Emester 3
Emester 3Emester 3
Emester 3
 
Ppt pembelajaran terpadu model threaded
Ppt pembelajaran terpadu model threadedPpt pembelajaran terpadu model threaded
Ppt pembelajaran terpadu model threaded
 
Ppt (heat transfers /transfer kalor)
Ppt (heat transfers /transfer kalor)Ppt (heat transfers /transfer kalor)
Ppt (heat transfers /transfer kalor)
 
MAKALAH PENILAIAN PRODUK KELOMPOK 5.docx
MAKALAH PENILAIAN PRODUK KELOMPOK 5.docxMAKALAH PENILAIAN PRODUK KELOMPOK 5.docx
MAKALAH PENILAIAN PRODUK KELOMPOK 5.docx
 
TTS KLASIFIKASI MATERI DAN PERUBAHANNYA
TTS KLASIFIKASI MATERI DAN PERUBAHANNYATTS KLASIFIKASI MATERI DAN PERUBAHANNYA
TTS KLASIFIKASI MATERI DAN PERUBAHANNYA
 
Ppt peran Indonesia dalam lingkungan negara-negara di Asia Tenggara.
Ppt peran Indonesia dalam lingkungan negara-negara di Asia Tenggara.Ppt peran Indonesia dalam lingkungan negara-negara di Asia Tenggara.
Ppt peran Indonesia dalam lingkungan negara-negara di Asia Tenggara.
 
Kelompok 1 materi dan perubahannya
Kelompok 1 materi dan perubahannyaKelompok 1 materi dan perubahannya
Kelompok 1 materi dan perubahannya
 
KELAS 10 SMA WAJIB PERTEMUAN 4// compliment
KELAS 10 SMA WAJIB PERTEMUAN 4// complimentKELAS 10 SMA WAJIB PERTEMUAN 4// compliment
KELAS 10 SMA WAJIB PERTEMUAN 4// compliment
 
Teori belajar kognitif ( gestalt dan teori medan)
Teori belajar kognitif ( gestalt dan teori medan) Teori belajar kognitif ( gestalt dan teori medan)
Teori belajar kognitif ( gestalt dan teori medan)
 
Ranah kognitif (pengetahuan)
Ranah kognitif (pengetahuan)Ranah kognitif (pengetahuan)
Ranah kognitif (pengetahuan)
 
Gaya dan-gerak-benda
Gaya dan-gerak-bendaGaya dan-gerak-benda
Gaya dan-gerak-benda
 
Kelompok 1 power point Konsep Dasar IPA SD/MI
Kelompok 1 power point Konsep Dasar IPA SD/MIKelompok 1 power point Konsep Dasar IPA SD/MI
Kelompok 1 power point Konsep Dasar IPA SD/MI
 
Makalah Sintaksis Bahasa Indonesia
Makalah Sintaksis Bahasa IndonesiaMakalah Sintaksis Bahasa Indonesia
Makalah Sintaksis Bahasa Indonesia
 
Makalah Penerapan TIK dalam Pembelajaran di Sekolah Khamdiyah
Makalah Penerapan TIK dalam Pembelajaran di Sekolah KhamdiyahMakalah Penerapan TIK dalam Pembelajaran di Sekolah Khamdiyah
Makalah Penerapan TIK dalam Pembelajaran di Sekolah Khamdiyah
 
Pengelolaan Tenaga Pendidikdan Tenaga Kependidikan
Pengelolaan Tenaga Pendidikdan Tenaga KependidikanPengelolaan Tenaga Pendidikdan Tenaga Kependidikan
Pengelolaan Tenaga Pendidikdan Tenaga Kependidikan
 
Tugas artikel media pembelajaran matematika
Tugas artikel media pembelajaran matematikaTugas artikel media pembelajaran matematika
Tugas artikel media pembelajaran matematika
 
Sitem transpor membran
Sitem transpor membranSitem transpor membran
Sitem transpor membran
 

Similar to Ilmu alamiah dasa1

Materi dan energi baru
Materi dan energi baruMateri dan energi baru
Materi dan energi baruStudent
 
Energi untuk kehidupan
Energi untuk kehidupanEnergi untuk kehidupan
Energi untuk kehidupanmrsfabian
 
Bentuk energi dan bahasa termodinamika tugas iii
Bentuk energi dan bahasa termodinamika tugas iiiBentuk energi dan bahasa termodinamika tugas iii
Bentuk energi dan bahasa termodinamika tugas iiiyahyakurnia23
 
Bentuk energi dan bahasa termodinamika tugas iii
Bentuk energi dan bahasa termodinamika tugas iiiBentuk energi dan bahasa termodinamika tugas iii
Bentuk energi dan bahasa termodinamika tugas iiiyahyakurnia23
 
Bahasa Energi & Termodinamika
Bahasa Energi & TermodinamikaBahasa Energi & Termodinamika
Bahasa Energi & TermodinamikaRivaldi Julian
 
Kimia pertemuan 3. termokimia
Kimia pertemuan 3. termokimiaKimia pertemuan 3. termokimia
Kimia pertemuan 3. termokimiaAziz_Kurniawan
 
Bentuk energi dan bahasa termodinamika tugas III
Bentuk energi dan bahasa termodinamika tugas IIIBentuk energi dan bahasa termodinamika tugas III
Bentuk energi dan bahasa termodinamika tugas IIIMercubuana University
 
Makalah Energi dan Usaha
Makalah Energi dan UsahaMakalah Energi dan Usaha
Makalah Energi dan UsahaDek's Satya
 
SUMBER ENERGI FISIKA KELAS 12 PPT
SUMBER ENERGI FISIKA KELAS 12 PPTSUMBER ENERGI FISIKA KELAS 12 PPT
SUMBER ENERGI FISIKA KELAS 12 PPTameliarizkap
 
Olga mania fisika energi universitas kristen indonesia
Olga mania fisika energi universitas kristen indonesiaOlga mania fisika energi universitas kristen indonesia
Olga mania fisika energi universitas kristen indonesiaFISIKAUKI
 
Makalah KONVERSI ENERGI
Makalah KONVERSI ENERGIMakalah KONVERSI ENERGI
Makalah KONVERSI ENERGIHastih Leo
 
Materi PPG Kompetensi Profesional Materi, Energi dan Gelombang
Materi PPG Kompetensi Profesional Materi, Energi dan GelombangMateri PPG Kompetensi Profesional Materi, Energi dan Gelombang
Materi PPG Kompetensi Profesional Materi, Energi dan GelombangWidada Winata Atmaja
 
Energi dan bahasa termodinamika
Energi dan bahasa termodinamikaEnergi dan bahasa termodinamika
Energi dan bahasa termodinamikarini pujiastuti
 
MKE Pertemuan 3 edit ok.pptx
MKE  Pertemuan 3 edit ok.pptxMKE  Pertemuan 3 edit ok.pptx
MKE Pertemuan 3 edit ok.pptxMarfizal Marfizal
 
PPT KELOMPOK 4 IPA-1.pptx
PPT KELOMPOK 4 IPA-1.pptxPPT KELOMPOK 4 IPA-1.pptx
PPT KELOMPOK 4 IPA-1.pptxSalmaAdhistia
 

Similar to Ilmu alamiah dasa1 (20)

Materi dan energi baru
Materi dan energi baruMateri dan energi baru
Materi dan energi baru
 
Energi untuk kehidupan
Energi untuk kehidupanEnergi untuk kehidupan
Energi untuk kehidupan
 
Bentuk energi dan bahasa termodinamika tugas iii
Bentuk energi dan bahasa termodinamika tugas iiiBentuk energi dan bahasa termodinamika tugas iii
Bentuk energi dan bahasa termodinamika tugas iii
 
Bentuk energi dan bahasa termodinamika tugas iii
Bentuk energi dan bahasa termodinamika tugas iiiBentuk energi dan bahasa termodinamika tugas iii
Bentuk energi dan bahasa termodinamika tugas iii
 
Bahasa Energi & Termodinamika
Bahasa Energi & TermodinamikaBahasa Energi & Termodinamika
Bahasa Energi & Termodinamika
 
Kimia pertemuan 3. termokimia
Kimia pertemuan 3. termokimiaKimia pertemuan 3. termokimia
Kimia pertemuan 3. termokimia
 
Bentuk energi dan bahasa termodinamika tugas III
Bentuk energi dan bahasa termodinamika tugas IIIBentuk energi dan bahasa termodinamika tugas III
Bentuk energi dan bahasa termodinamika tugas III
 
Makalah Energi dan Usaha
Makalah Energi dan UsahaMakalah Energi dan Usaha
Makalah Energi dan Usaha
 
Sumber energi
Sumber energiSumber energi
Sumber energi
 
SUMBER ENERGI FISIKA KELAS 12 PPT
SUMBER ENERGI FISIKA KELAS 12 PPTSUMBER ENERGI FISIKA KELAS 12 PPT
SUMBER ENERGI FISIKA KELAS 12 PPT
 
Olga mania fisika energi universitas kristen indonesia
Olga mania fisika energi universitas kristen indonesiaOlga mania fisika energi universitas kristen indonesia
Olga mania fisika energi universitas kristen indonesia
 
Makalah KONVERSI ENERGI
Makalah KONVERSI ENERGIMakalah KONVERSI ENERGI
Makalah KONVERSI ENERGI
 
Kelompok 3 energi
Kelompok 3 energiKelompok 3 energi
Kelompok 3 energi
 
Skalar energi kehidupan
Skalar energi kehidupanSkalar energi kehidupan
Skalar energi kehidupan
 
Ppt.energi.
Ppt.energi.Ppt.energi.
Ppt.energi.
 
Materi PPG Kompetensi Profesional Materi, Energi dan Gelombang
Materi PPG Kompetensi Profesional Materi, Energi dan GelombangMateri PPG Kompetensi Profesional Materi, Energi dan Gelombang
Materi PPG Kompetensi Profesional Materi, Energi dan Gelombang
 
Energi dan bahasa termodinamika
Energi dan bahasa termodinamikaEnergi dan bahasa termodinamika
Energi dan bahasa termodinamika
 
MKE Pertemuan 3 edit ok.pptx
MKE  Pertemuan 3 edit ok.pptxMKE  Pertemuan 3 edit ok.pptx
MKE Pertemuan 3 edit ok.pptx
 
PPT KELOMPOK 4 IPA-1.pptx
PPT KELOMPOK 4 IPA-1.pptxPPT KELOMPOK 4 IPA-1.pptx
PPT KELOMPOK 4 IPA-1.pptx
 
Energi dan usaha
Energi dan usahaEnergi dan usaha
Energi dan usaha
 

More from Operator Warnet Vast Raha

Permohonan untuk diterima menjadi tenaga pengganti
Permohonan untuk diterima menjadi tenaga penggantiPermohonan untuk diterima menjadi tenaga pengganti
Permohonan untuk diterima menjadi tenaga penggantiOperator Warnet Vast Raha
 

More from Operator Warnet Vast Raha (20)

Stiker kk bondan
Stiker kk bondanStiker kk bondan
Stiker kk bondan
 
Proposal bantuan sepak bola
Proposal bantuan sepak bolaProposal bantuan sepak bola
Proposal bantuan sepak bola
 
Surat pernyataan nusantara sehat
Surat pernyataan nusantara sehatSurat pernyataan nusantara sehat
Surat pernyataan nusantara sehat
 
Surat pernyataan nusantara sehat fajar
Surat pernyataan nusantara sehat fajarSurat pernyataan nusantara sehat fajar
Surat pernyataan nusantara sehat fajar
 
Halaman sampul target
Halaman sampul targetHalaman sampul target
Halaman sampul target
 
Makalah seni kriya korea
Makalah seni kriya koreaMakalah seni kriya korea
Makalah seni kriya korea
 
Makalah makromolekul
Makalah makromolekulMakalah makromolekul
Makalah makromolekul
 
126895843 makalah-makromolekul
126895843 makalah-makromolekul126895843 makalah-makromolekul
126895843 makalah-makromolekul
 
Kafer akbid paramata
Kafer akbid paramataKafer akbid paramata
Kafer akbid paramata
 
Perilaku organisasi
Perilaku organisasiPerilaku organisasi
Perilaku organisasi
 
Mata pelajaran seni budaya
Mata pelajaran seni budayaMata pelajaran seni budaya
Mata pelajaran seni budaya
 
Lingkungan hidup
Lingkungan hidupLingkungan hidup
Lingkungan hidup
 
Permohonan untuk diterima menjadi tenaga pengganti
Permohonan untuk diterima menjadi tenaga penggantiPermohonan untuk diterima menjadi tenaga pengganti
Permohonan untuk diterima menjadi tenaga pengganti
 
Odher scout community
Odher scout communityOdher scout community
Odher scout community
 
Surat izin keramaian
Surat izin keramaianSurat izin keramaian
Surat izin keramaian
 
Makalah keganasan
Makalah keganasanMakalah keganasan
Makalah keganasan
 
Perilaku organisasi
Perilaku organisasiPerilaku organisasi
Perilaku organisasi
 
Makalah penyakit genetika
Makalah penyakit genetikaMakalah penyakit genetika
Makalah penyakit genetika
 
Undangan kecamatan lasalepa
Undangan kecamatan lasalepaUndangan kecamatan lasalepa
Undangan kecamatan lasalepa
 
Bukti registrasi pajak
Bukti registrasi pajakBukti registrasi pajak
Bukti registrasi pajak
 

Ilmu alamiah dasa1

  • 1. Ilmu Alamiah Dasar 1 Apakah yang dimaksud dengan zat atau materi ? Jawab: Materi adalah sesuatu yang mempunyai massa yang menempati ruang. Materi diwujudkan dalam 3 wujud materi yakni padat, cair, dan gas. Apakah beda massa dan berat suatu zat ? Jawab: Massa suatu benda menyatakan jumlah materi yang ada pada benda tersebut. Berat menyatakan gaya gravitasi bumi terhadap benda itu dan bergantung pada letak benda dari pusat bumi. Berat sebuah benda dapat diukur langsung dengan menimbulkan menimbangnya, tetapi massa sebuah benda dibumi dapat dihitung jika diketahui beratnya dan gaya gravitasi di tempat penimbangan itu dilakukan. Apa arti struktur materi menurut teori continue dan discontinue ? Jawab: Teori continue = bahwa semua materi terdiri dari partikel-partikel yang amat kecil yang disebut atom dan dapat dibagi terus. Teori discontinue = bahwa semua materi terdiri dari partikel-partikel yang amat kecil yang disebut atom dan tidak dapat dibagi. Bagaimana teori atom menurut Dalton? Jawab: Teori atom Dalton sbb; 1. Tiaptiap unsur terdiri dari partikel-partikel kecil yang disebut atom. Atom tidak dapat dibagi-bagi. 2. Atom-atom unsur yang sama, sifatnya sama,atom dari unsur yang berbeda, sifatnya juga berbeda. 3. Atom tidak dapat diciptakan dan dimusnahkan. 4. Reaksi kimia terjadi karena penggabungan atau pemisahan atom-atom. 5. Senyawa ialah hasil reaksi atom-atom penyusunnya.
  • 2. Apakah energi itu dan bagaimana manusia memperoleh energi dalam kegiatan tubuhnya? Jawab: Energi adalah suatu kemampuan untuk melakukan kerja atau kegiatan. Manusia memperoleh energi melalui proses oksidasi (pembakaran) zat makanan yang masuk ke tubuh berupa makanan. Apakah yang dimaksud dengan energi mekanik? Jawab: Energi mekanik dibagi atas dua pengertian: 1. Energi potensial = energi diam/tempat 2. Energi kinetik = energi gerak 3. Kita mengenal sumber daya alam yang dapat diperbarui dan tidak dapat diperbarui. Apakah artinya itu? Jawab: Sumber daya alam yang dapat diperbarui (renewable) adalah SDA yang hampir tidak dapat habis. Sumber daya alam yang tidak dapat diperbarui (unrenewable) adalah SDA yang bisa habis. Untuk mengubah air menjadi uap kita memerlukan energi apa? Jawab: Untuk mengubahnya menggunakan energi panas. Pemberian panas kepada air yang menyebabkan suhu naik sampai suhu air mencapai titik didihnya maka air akan menguap dan berubah bentuk menjadi uap air. Bagaimana cara membuktikan adanya energi magnet secara mudah? Jawab:
  • 3. Dibuktikan dengan melalui penelitian medan magnet,daerah sekeliling kutub magnet dimana energi magnet dapat dirasakan. Hal ini dapat perhatikan gejalanya jika suatu benda kecil maupun magnet yang lemah akan bergerak. Berarti sekeliling magnet menimbulkan energi magnet yang membuat benda tersebut bergerak. Kemampuan tersebut adalah energi magnetik. Benda yang dapat menjadi energi magnet yaitu besi dan baja. Bagaimana cara memperoleh energi listrik? Jawab: Energi listrik dapat dihasilkan/dibangkitkan dengan cara: 1. 2. 3. 4. 5. 6. Dengan sungai atau air terjun yang memiliki energi kinetik Dengan angin yang dipakai untuk mnggerakkan kincir angin Dengan menggunakan accu Dengan menggunakan tenaga uap Dengan menggunakan tenaga diesel Dengan menggunakan tenaga nuklir Apakah energi kimia itu? Beri contoh! Jawab: Energi kimia adalah energi yang diperolah melalui proses kimia. Contohnya accu yang menjalankan lampu pijar yang disambungkan dengan accu. Bila kita menjatuhkan suatu benda dari ketinggian tertentu di atas lantai, maka energi potensial dan energi kinetik akan di ubah menjadi energi apa saja? Jawab: Saat benda dijatuhkan energi potensial menjadi energi kinetik. Dan saat benda berada diam dilantai ,yang semula energi kinetik menjadi energi potensial. Apakah energi nuklir itu dan bagaimana cara memperolehnya? Jawab: Energi nuklir adalah suatu atom yang pecah menjadi atom yang lain dan pecahan tersebut disertai pembiasan energi.
  • 4. Energi nuklir diproduksi oleh reaksi nuklir terkendali yang menciptakan panas yang lalu digunakan untuk memanaskan air, memproduksi uap, dan mengendalikan turbin uap. Turbin ini digunakan untuk menghasilkan energi listrik dan/atau melakukan pekerjaan mekanis. Energi sinar mempunyai manfaat dalam berbagai lapangan. Sebutkan manfaat sinar laser dalam kedokteran! Jawab: Di kedokteran pemakaian laser di bidang pembedahan mulai dicoba. Mencoba menghilangkan penyakit-penyakit yang bisa dihilangkan dengan laser. Laser juga dapat digunakan untuk melihat kondisi tulang,gigi serta organ tubuh yang lain tanpa melakukun pembedahan langsung pada tubuh pasien. Jelaskan peranan sinar matahari dan fotosintesis tumbuhan berhijau daun! Jawab: Peranannya: 1. 2. 3. 4. 5. Penggerak satelit buatan Untuk kompor matahari Proses fotosintesis pada tumbuhan hijau Penyulingan air Listrik tenaga surya Proses pembuatan makanan pada tumbuhan hijau dan gangang disebut juga proses fotosintesis. Proses ini terjadi pada tumbuhan berhijau daun karena pada daun tumbuhan tersebut terdapat zat hijau daun (klorofil). Disamping air (H2O) dan karbon dioksida (CO2), fotosintesis juga membutuhkan cahaya, terutama cahaya matahari. Hasil fotosintesis berupa glukosa dan oksigen. Pada proses fotosintesis, energi dihasilkan dari cahaya matahari yang diserap oleh klorofil. Energi tersebut digunakan untuk memecah molekul air menjadi oksigen dan hidrogen. Proses fotosintesis dipengaruhi oleh cahaya, zat hijau daun (klorofil), suhu, karbon dioksida (CO2), dan air (H2O).