SlideShare uma empresa Scribd logo
1 de 23
Kita akan bahas tentang
Startup
menit
Masalah & Kendala
dan solusi
MY MAIN JOB
GAMER
Side Jobs:
• IGDA Coordinator
(Yogyakarta Chapter)
• Serious Games Developer
• Game Design Lecturer
• Writer & Painter
• Motivator & Public Speaker
• Gamification Practitioner
Web: www.samuelhenry.net
FB: www.facebook.com/samuelhenryx
Mengenal Entitas
StartUp
Definisi StartUp
Dari definisi yang tercantum di Facebook
page StartupLokal:
A startup company or startup is a company
with a limited operating history.
These companies, generally newly
created, are in a phase of
development and research for
markets.
Hackerspace Yogya
StartUp di benak Pelaku
• Pada awalnya banyak yang berpikir bisa
melakukan semua hal sendirian
• Meyakini bahwa ide atau produk mereka
adalah yang terbaik
• Fokus berkerja pada pengembangan
produk
• Berharap para investor akan tertarik
menanamkan modal
StartUp di dunia NYATA
• Sering kehabisan dan kebingungan mencari
dana operasional
• Sering khawatir ide besarnya akan dicuri
orang lain
• Mengabaikan skill
bisnis, presentasi, marketing dan
manajemen
• Sering bertindak kaku dan kurang
fleksibel terhadap perubahan eksternal
Kenapa ingin membangun StartUp ?
• Hanya sekedar ingin ikut trend saja?
• Punya nyali rada gede, suka sok pinter dan
ingin pamer?
• Karena susah cari kerja di perusahaan dan
memilih untuk berbisnis di bidang
teknologi?
• Punya passion dan impian sukses
membangun bisnis IT sendiri?
Kenyataannya StartUp hanya
Langkah Awal...
• Sesudah punya produk lalu melakukan
apa?
• Bagaimana membuat Startup menjadi
berkembang dan sukses?
• Kesalahan apa sering dilakukan dan
yang perlu dihindari?
• Modal apa yang dominan dimiliki untuk
membangun StartUp?
Masalah & Kendala
StartUp
Masalah & Kendala StartUp
Lack of Business Skill
Tidak mampu menangani dan mengurus operasional
harian, membuat alokasi anggaran, mengatur modal &
investasi, menentukan target pasar, dll...
Lack of Marketing Skill
Ketidakmampuan memasarkan, menghadapi penjualan
yang rendah,dll...
Lack of Mental Skill
Tidak mampu menghadapi frustrasi, tidak tahan banting...
Masalah & Kendala StartUp
5%
15%
80%
BUSINESS
MARKETING
MENTAL
Masalah Skill
Lebih fokus dengan Produk
Menganggap produk adalah yang paling penting, sibuk
membuat perbaikan dan fitur baru, mengharapkan bisnis
diatur orang lain. Siapa yang mengurus?
Tidak mau Belajar
Kurang menyadari pentingnya skill bisnis selain skill teknis.
Kegiatan tidak Berimbang
Kurang mampu menjalankan usaha berimbang antara hal
teknis dan bisnis pada saat bersamaan.
Masalah Marketing
EGPW (Emang Gua Pikirin Wooii...)
Cuek dengan pemasaran. Yakin dengan produk sendiri dan
pelanggan akan datang pada akhirnya...
HSYK? (Harus Saya Yang Kerjakan?)
Menganggap pemasaran adalah urusan orang lain, lebih
fokus kepada pengembangan produk...
Orientasi Klien vs Egoisme
Produk yang dimiliki sudah sempurna, kritik dan saran tidak
disukai. Cenderung lebih suka cara sendiri...
Masalah Mentalitas
Tidak menerima penolakan
Mudah frustrasi dan enggan menerima kritikan dari pihak
manapun. Cenderung kaku dan tidak fleksibel.
Tidak tahan banting
Begitu ada masalah rumit sedikit, langsung bingung dan
panik. Cenderung cengeng dan manja.
Mudah menyerah
Dihajar beberapa masalah beruntun langsung menyerah
kalah. Tidak ulet dan tabah.
Solusi Praktis Untuk
StartUp
Solusi untuk Skill
Mulai belajar Bisnis
Baca buku bisnis, ikuti pelatihan atau seminar bisnis, hadiri
berbagai workshop atau pelatihan wirausaha, dsb...
Temukan beberapa Mentor pribadi
Cari teman diskusi pribadi. Upayakan yang memiliki usaha
dan pengalaman. Upayakan pengusaha yang berbeda.
Bergabung dengan Komunitas
Jangan hanya bergabung dengan komunitas StartUp,
komunitas lain sangat bagus untuk networking dan sharing
pengalaman berbisnis.
Solusi untuk Marketing
Belajar melakukan Presentasi
Bukan menggunakan Power Point. Presentasi verbal dan
demo bisnis dan produk. Penjual harus lebih baik dari
produk.
Aktif berpromosi
Buat website, promosikan bisnis dengan detail. Bangun
komunitas secara online (FB dan social media
lain), upayakan aktif di berbagai forum online.
Punya Kartu Nama
Lebih murah dari brosur. Efektif untuk networking offline.
Solusi untuk Mental
Tidak menerima penolakan
Mudah frustrasi dan enggan menerima kritikan dari pihak
manapun. Cenderung kaku dan tidak fleksibel
Tidak tahan banting
Begitu ada masalah rumit sedikit, langsung bingung dan
panik. Cenderung cengeng dan manja.
Mudah menyerah
Dihajar beberapa masalah beruntun langsung menyerah
kalah. Tidak ulet dan tabah.
Beberapa kutipan kata Bijak
“Kita lupa bahwa belajar dari kegagalan lebih banyak
membantu daripada sekedar bermimpi kesuksesan”
“Sukses dibangun dari tumpukan kegagalan”
“Hidup berbeda dengan belajar. Ujian selalu datang lebih
dahulu. Tapi anda selalu bisa belajar dari kegagalan.”
“Mereka hanya melihat kesuksesanku. Mereka bermimpi
ingin sepertiku. Coba saja mereka mengetahui semua
kegagalanku yang pernah kualami, kujamin mereka akan
lari.”
“Hidup berbeda dengan belajar. Ujian selalu datang lebih
dahulu. Tapi anda selalu bisa belajar dari kegagalan.”
Akhir dari
Presentasi
Mari kita diskusikan
Apa problem StartUp Anda?
Pertanyaan lanjutan? Silahkan e-mail ke
sam@samuelhenry.net
Terima kasih...

Mais conteúdo relacionado

Mais procurados

Kewirausahaan,Alfina Rolitasari, Hapzi Ali, Berfikir Kreatifitas, Universitas...
Kewirausahaan,Alfina Rolitasari, Hapzi Ali, Berfikir Kreatifitas, Universitas...Kewirausahaan,Alfina Rolitasari, Hapzi Ali, Berfikir Kreatifitas, Universitas...
Kewirausahaan,Alfina Rolitasari, Hapzi Ali, Berfikir Kreatifitas, Universitas...AlfinaRltsr
 
I want your product! pesta wirausaha bekasi 2015
I want your product! pesta  wirausaha bekasi 2015I want your product! pesta  wirausaha bekasi 2015
I want your product! pesta wirausaha bekasi 2015Wisnu Dewobroto
 
Bab 03 berpikir kreatif
Bab 03 berpikir kreatifBab 03 berpikir kreatif
Bab 03 berpikir kreatifbenawa4
 
Pemasaran untuk start up
Pemasaran untuk start upPemasaran untuk start up
Pemasaran untuk start upSamuel Henry
 
KSKWU kreatifitas & inovasi
KSKWU kreatifitas & inovasiKSKWU kreatifitas & inovasi
KSKWU kreatifitas & inovasiOvilia Olivia
 
Materi Kuliner dari Mbah Mo
Materi Kuliner dari Mbah MoMateri Kuliner dari Mbah Mo
Materi Kuliner dari Mbah MoBayyu Ajiip
 
Kebutuhan start up
Kebutuhan start upKebutuhan start up
Kebutuhan start upSamuel Henry
 
5 cara menemukan ide bisnis yang kreatif dan inovatif
5 cara menemukan ide bisnis yang kreatif dan inovatif5 cara menemukan ide bisnis yang kreatif dan inovatif
5 cara menemukan ide bisnis yang kreatif dan inovatifAgus Maulani
 
4, Wira Usaha, Tri Sutopo, Hapzi Ali, Berfikir kreativitas dan inovasi, Univer...
4, Wira Usaha, Tri Sutopo, Hapzi Ali, Berfikir kreativitas dan inovasi, Univer...4, Wira Usaha, Tri Sutopo, Hapzi Ali, Berfikir kreativitas dan inovasi, Univer...
4, Wira Usaha, Tri Sutopo, Hapzi Ali, Berfikir kreativitas dan inovasi, Univer...Tri Sutopo
 
Mencari ide bisnis
Mencari ide bisnisMencari ide bisnis
Mencari ide bisnisBhayu MH
 
Desain promosi untuk pelaku UMKM
Desain promosi untuk pelaku UMKMDesain promosi untuk pelaku UMKM
Desain promosi untuk pelaku UMKMArif
 
4.usaha, indri susiyanti, hapzi ali, berfikir kreativitas dan inovasi, univer...
4.usaha, indri susiyanti, hapzi ali, berfikir kreativitas dan inovasi, univer...4.usaha, indri susiyanti, hapzi ali, berfikir kreativitas dan inovasi, univer...
4.usaha, indri susiyanti, hapzi ali, berfikir kreativitas dan inovasi, univer...indrisusiyanti
 
Bab 04 berorientasi pada tindakan
Bab 04 berorientasi pada tindakanBab 04 berorientasi pada tindakan
Bab 04 berorientasi pada tindakanbenawa4
 
Bahan bacaan ekonomi kreatif part 2
Bahan bacaan ekonomi kreatif part 2Bahan bacaan ekonomi kreatif part 2
Bahan bacaan ekonomi kreatif part 2vanmook2
 
Bab 03 berpikir kreatif
Bab 03 berpikir kreatifBab 03 berpikir kreatif
Bab 03 berpikir kreatifAhmad Rudi
 

Mais procurados (20)

Kewirausahaan,Alfina Rolitasari, Hapzi Ali, Berfikir Kreatifitas, Universitas...
Kewirausahaan,Alfina Rolitasari, Hapzi Ali, Berfikir Kreatifitas, Universitas...Kewirausahaan,Alfina Rolitasari, Hapzi Ali, Berfikir Kreatifitas, Universitas...
Kewirausahaan,Alfina Rolitasari, Hapzi Ali, Berfikir Kreatifitas, Universitas...
 
I want your product! pesta wirausaha bekasi 2015
I want your product! pesta  wirausaha bekasi 2015I want your product! pesta  wirausaha bekasi 2015
I want your product! pesta wirausaha bekasi 2015
 
Bab 03 berpikir kreatif
Bab 03 berpikir kreatifBab 03 berpikir kreatif
Bab 03 berpikir kreatif
 
Bab 03 berpikir kreatif
Bab 03 berpikir kreatifBab 03 berpikir kreatif
Bab 03 berpikir kreatif
 
Ini dia nasehat bill gates
Ini dia nasehat bill gatesIni dia nasehat bill gates
Ini dia nasehat bill gates
 
Tantangan wirausaha.naneth
Tantangan wirausaha.nanethTantangan wirausaha.naneth
Tantangan wirausaha.naneth
 
Pemasaran untuk start up
Pemasaran untuk start upPemasaran untuk start up
Pemasaran untuk start up
 
KSKWU kreatifitas & inovasi
KSKWU kreatifitas & inovasiKSKWU kreatifitas & inovasi
KSKWU kreatifitas & inovasi
 
Materi Kuliner dari Mbah Mo
Materi Kuliner dari Mbah MoMateri Kuliner dari Mbah Mo
Materi Kuliner dari Mbah Mo
 
Kebutuhan start up
Kebutuhan start upKebutuhan start up
Kebutuhan start up
 
5 cara menemukan ide bisnis yang kreatif dan inovatif
5 cara menemukan ide bisnis yang kreatif dan inovatif5 cara menemukan ide bisnis yang kreatif dan inovatif
5 cara menemukan ide bisnis yang kreatif dan inovatif
 
4, Wira Usaha, Tri Sutopo, Hapzi Ali, Berfikir kreativitas dan inovasi, Univer...
4, Wira Usaha, Tri Sutopo, Hapzi Ali, Berfikir kreativitas dan inovasi, Univer...4, Wira Usaha, Tri Sutopo, Hapzi Ali, Berfikir kreativitas dan inovasi, Univer...
4, Wira Usaha, Tri Sutopo, Hapzi Ali, Berfikir kreativitas dan inovasi, Univer...
 
Mencari ide bisnis
Mencari ide bisnisMencari ide bisnis
Mencari ide bisnis
 
Desain promosi untuk pelaku UMKM
Desain promosi untuk pelaku UMKMDesain promosi untuk pelaku UMKM
Desain promosi untuk pelaku UMKM
 
4.usaha, indri susiyanti, hapzi ali, berfikir kreativitas dan inovasi, univer...
4.usaha, indri susiyanti, hapzi ali, berfikir kreativitas dan inovasi, univer...4.usaha, indri susiyanti, hapzi ali, berfikir kreativitas dan inovasi, univer...
4.usaha, indri susiyanti, hapzi ali, berfikir kreativitas dan inovasi, univer...
 
Bab 04 berorientasi pada tindakan
Bab 04 berorientasi pada tindakanBab 04 berorientasi pada tindakan
Bab 04 berorientasi pada tindakan
 
Bahan bacaan ekonomi kreatif part 2
Bahan bacaan ekonomi kreatif part 2Bahan bacaan ekonomi kreatif part 2
Bahan bacaan ekonomi kreatif part 2
 
Bab 03 berpikir kreatif
Bab 03 berpikir kreatifBab 03 berpikir kreatif
Bab 03 berpikir kreatif
 
50 kuasa pemasaran
50 kuasa pemasaran50 kuasa pemasaran
50 kuasa pemasaran
 
Successful Entrepreneur Spirit
Successful Entrepreneur SpiritSuccessful Entrepreneur Spirit
Successful Entrepreneur Spirit
 

Destaque

Game Development as A Business
Game Development as A BusinessGame Development as A Business
Game Development as A BusinessSamuel Henry
 
7 Kiat Dasar menjadi Game Developer
7 Kiat Dasar menjadi Game Developer7 Kiat Dasar menjadi Game Developer
7 Kiat Dasar menjadi Game DeveloperSamuel Henry
 
Prospek it ppm 2011 amikom
Prospek it   ppm 2011 amikomProspek it   ppm 2011 amikom
Prospek it ppm 2011 amikomSamuel Henry
 
Teknologi game di Masa Depan
Teknologi game di Masa DepanTeknologi game di Masa Depan
Teknologi game di Masa DepanSamuel Henry
 
Pembuatan buku game
Pembuatan buku gamePembuatan buku game
Pembuatan buku gameSamuel Henry
 
Daily Coaching Model
Daily Coaching ModelDaily Coaching Model
Daily Coaching ModelSamuel Henry
 
Kenapa startup gagal?
Kenapa startup gagal? Kenapa startup gagal?
Kenapa startup gagal? Samuel Henry
 
penjelasan singkat business model canvas
penjelasan singkat business model canvaspenjelasan singkat business model canvas
penjelasan singkat business model canvasidbloginfo
 
Penyusunan proposal bisnis
Penyusunan proposal bisnisPenyusunan proposal bisnis
Penyusunan proposal bisnisSamuel Henry
 
Tantangan dan kreativitas dunia kerja
Tantangan dan kreativitas dunia kerjaTantangan dan kreativitas dunia kerja
Tantangan dan kreativitas dunia kerjaSamuel Henry
 
Business Model for Startup
Business Model for StartupBusiness Model for Startup
Business Model for StartupSamuel Henry
 
Tips & Taktik Mengelola Toko
Tips & Taktik Mengelola TokoTips & Taktik Mengelola Toko
Tips & Taktik Mengelola TokoNur Agustinus
 
Presentasi produk dettol
Presentasi produk dettolPresentasi produk dettol
Presentasi produk dettolWayan Permadi
 
Contoh Presentasi Pengenalan Produk
Contoh Presentasi Pengenalan ProdukContoh Presentasi Pengenalan Produk
Contoh Presentasi Pengenalan ProdukYusuf Saefudin
 
Presentasi bisnis model canvas
Presentasi bisnis model canvasPresentasi bisnis model canvas
Presentasi bisnis model canvasRona Binham
 
Lean Canvas Process and Examples
Lean Canvas Process and ExamplesLean Canvas Process and Examples
Lean Canvas Process and Examplesde-pe
 

Destaque (20)

Game Development as A Business
Game Development as A BusinessGame Development as A Business
Game Development as A Business
 
7 Kiat Dasar menjadi Game Developer
7 Kiat Dasar menjadi Game Developer7 Kiat Dasar menjadi Game Developer
7 Kiat Dasar menjadi Game Developer
 
Advergames
AdvergamesAdvergames
Advergames
 
Mengenal dunia it
Mengenal dunia itMengenal dunia it
Mengenal dunia it
 
Prospek it ppm 2011 amikom
Prospek it   ppm 2011 amikomProspek it   ppm 2011 amikom
Prospek it ppm 2011 amikom
 
Teknologi game di Masa Depan
Teknologi game di Masa DepanTeknologi game di Masa Depan
Teknologi game di Masa Depan
 
Aspek pemasaran
Aspek pemasaranAspek pemasaran
Aspek pemasaran
 
Pembuatan buku game
Pembuatan buku gamePembuatan buku game
Pembuatan buku game
 
Daily Coaching Model
Daily Coaching ModelDaily Coaching Model
Daily Coaching Model
 
Kenapa startup gagal?
Kenapa startup gagal? Kenapa startup gagal?
Kenapa startup gagal?
 
penjelasan singkat business model canvas
penjelasan singkat business model canvaspenjelasan singkat business model canvas
penjelasan singkat business model canvas
 
Penyusunan proposal bisnis
Penyusunan proposal bisnisPenyusunan proposal bisnis
Penyusunan proposal bisnis
 
Tantangan dan kreativitas dunia kerja
Tantangan dan kreativitas dunia kerjaTantangan dan kreativitas dunia kerja
Tantangan dan kreativitas dunia kerja
 
Business Model for Startup
Business Model for StartupBusiness Model for Startup
Business Model for Startup
 
Tips & Taktik Mengelola Toko
Tips & Taktik Mengelola TokoTips & Taktik Mengelola Toko
Tips & Taktik Mengelola Toko
 
Urutan membuat BMC
Urutan membuat BMCUrutan membuat BMC
Urutan membuat BMC
 
Presentasi produk dettol
Presentasi produk dettolPresentasi produk dettol
Presentasi produk dettol
 
Contoh Presentasi Pengenalan Produk
Contoh Presentasi Pengenalan ProdukContoh Presentasi Pengenalan Produk
Contoh Presentasi Pengenalan Produk
 
Presentasi bisnis model canvas
Presentasi bisnis model canvasPresentasi bisnis model canvas
Presentasi bisnis model canvas
 
Lean Canvas Process and Examples
Lean Canvas Process and ExamplesLean Canvas Process and Examples
Lean Canvas Process and Examples
 

Semelhante a MASALAH_STARTUP

(2022) Training & Workshop _"Effective PERSONAL BRANDING: Branding Yourself a...
(2022) Training & Workshop _"Effective PERSONAL BRANDING: Branding Yourself a...(2022) Training & Workshop _"Effective PERSONAL BRANDING: Branding Yourself a...
(2022) Training & Workshop _"Effective PERSONAL BRANDING: Branding Yourself a...Kanaidi ken
 
7 teknik bicara bangun personal branding jamil azzaini
7 teknik bicara bangun personal branding jamil azzaini7 teknik bicara bangun personal branding jamil azzaini
7 teknik bicara bangun personal branding jamil azzainiRahmat Taufiq Sigit
 
Ebook 7 teknik bicara bangun personal branding jamil azzaini
Ebook 7 teknik bicara bangun personal branding jamil azzainiEbook 7 teknik bicara bangun personal branding jamil azzaini
Ebook 7 teknik bicara bangun personal branding jamil azzainiRingga Arie Suryadi
 
Keusahawanan 2 produk dan marketing
Keusahawanan 2     produk dan marketingKeusahawanan 2     produk dan marketing
Keusahawanan 2 produk dan marketingAmiruddin Ahmad
 
Personal branding.pptx
Personal branding.pptxPersonal branding.pptx
Personal branding.pptxAaReza1
 
Tips memulai bisnis bagi pemula
Tips memulai bisnis bagi pemulaTips memulai bisnis bagi pemula
Tips memulai bisnis bagi pemulaVisnu Candra
 
"Kenali DIRI & PERSONAL BRANDING Anda"_Effective Employees Self-DEVELOPMENT ...
"Kenali DIRI &  PERSONAL BRANDING Anda"_Effective Employees Self-DEVELOPMENT ..."Kenali DIRI &  PERSONAL BRANDING Anda"_Effective Employees Self-DEVELOPMENT ...
"Kenali DIRI & PERSONAL BRANDING Anda"_Effective Employees Self-DEVELOPMENT ...Kanaidi ken
 
Management Trainee_Roy Widya Pratama.pptx
Management Trainee_Roy Widya Pratama.pptxManagement Trainee_Roy Widya Pratama.pptx
Management Trainee_Roy Widya Pratama.pptxRoyWidya1
 
Strategi Digital Marketing, Sosial Media Untuk Promosi Online UMKM
Strategi Digital Marketing, Sosial Media Untuk Promosi Online UMKMStrategi Digital Marketing, Sosial Media Untuk Promosi Online UMKM
Strategi Digital Marketing, Sosial Media Untuk Promosi Online UMKMAnjrah Susanto
 
Virello - Rumus Jualan Laris Manis (Rumah BUMN)
Virello - Rumus Jualan Laris Manis (Rumah BUMN)Virello - Rumus Jualan Laris Manis (Rumah BUMN)
Virello - Rumus Jualan Laris Manis (Rumah BUMN)DigitalPreneurAcadem
 
Entrepreneurship_Vega IMC
Entrepreneurship_Vega IMCEntrepreneurship_Vega IMC
Entrepreneurship_Vega IMCvegaaje
 
Cara menggali ide menjadi startup
Cara menggali ide menjadi startupCara menggali ide menjadi startup
Cara menggali ide menjadi startupMochamad Efendi
 
MENJADI TOP RESELLER _ RASAFA STORE
MENJADI TOP RESELLER _ RASAFA  STOREMENJADI TOP RESELLER _ RASAFA  STORE
MENJADI TOP RESELLER _ RASAFA STOREridwansetiawan56
 

Semelhante a MASALAH_STARTUP (20)

Start up.pdf
Start up.pdfStart up.pdf
Start up.pdf
 
(2022) Training & Workshop _"Effective PERSONAL BRANDING: Branding Yourself a...
(2022) Training & Workshop _"Effective PERSONAL BRANDING: Branding Yourself a...(2022) Training & Workshop _"Effective PERSONAL BRANDING: Branding Yourself a...
(2022) Training & Workshop _"Effective PERSONAL BRANDING: Branding Yourself a...
 
Kiat memulai usaha
Kiat memulai usahaKiat memulai usaha
Kiat memulai usaha
 
Kumpulan forum dan quiz
Kumpulan forum dan quizKumpulan forum dan quiz
Kumpulan forum dan quiz
 
7 teknik bicara bangun personal branding jamil azzaini
7 teknik bicara bangun personal branding jamil azzaini7 teknik bicara bangun personal branding jamil azzaini
7 teknik bicara bangun personal branding jamil azzaini
 
Ebook 7 teknik bicara bangun personal branding jamil azzaini
Ebook 7 teknik bicara bangun personal branding jamil azzainiEbook 7 teknik bicara bangun personal branding jamil azzaini
Ebook 7 teknik bicara bangun personal branding jamil azzaini
 
Keusahawanan 2 produk dan marketing
Keusahawanan 2     produk dan marketingKeusahawanan 2     produk dan marketing
Keusahawanan 2 produk dan marketing
 
Ppt 3 kwu
Ppt 3 kwuPpt 3 kwu
Ppt 3 kwu
 
Personal branding.pptx
Personal branding.pptxPersonal branding.pptx
Personal branding.pptx
 
Tips memulai bisnis bagi pemula
Tips memulai bisnis bagi pemulaTips memulai bisnis bagi pemula
Tips memulai bisnis bagi pemula
 
"Kenali DIRI & PERSONAL BRANDING Anda"_Effective Employees Self-DEVELOPMENT ...
"Kenali DIRI &  PERSONAL BRANDING Anda"_Effective Employees Self-DEVELOPMENT ..."Kenali DIRI &  PERSONAL BRANDING Anda"_Effective Employees Self-DEVELOPMENT ...
"Kenali DIRI & PERSONAL BRANDING Anda"_Effective Employees Self-DEVELOPMENT ...
 
Management Trainee_Roy Widya Pratama.pptx
Management Trainee_Roy Widya Pratama.pptxManagement Trainee_Roy Widya Pratama.pptx
Management Trainee_Roy Widya Pratama.pptx
 
Strategi Digital Marketing, Sosial Media Untuk Promosi Online UMKM
Strategi Digital Marketing, Sosial Media Untuk Promosi Online UMKMStrategi Digital Marketing, Sosial Media Untuk Promosi Online UMKM
Strategi Digital Marketing, Sosial Media Untuk Promosi Online UMKM
 
Presentasi entrepreneur
Presentasi entrepreneurPresentasi entrepreneur
Presentasi entrepreneur
 
Virello - Rumus Jualan Laris Manis (Rumah BUMN)
Virello - Rumus Jualan Laris Manis (Rumah BUMN)Virello - Rumus Jualan Laris Manis (Rumah BUMN)
Virello - Rumus Jualan Laris Manis (Rumah BUMN)
 
How to be a success technopreneur
How to be a success technopreneurHow to be a success technopreneur
How to be a success technopreneur
 
Entrepreneurship_Vega IMC
Entrepreneurship_Vega IMCEntrepreneurship_Vega IMC
Entrepreneurship_Vega IMC
 
memulai usaha
memulai usahamemulai usaha
memulai usaha
 
Cara menggali ide menjadi startup
Cara menggali ide menjadi startupCara menggali ide menjadi startup
Cara menggali ide menjadi startup
 
MENJADI TOP RESELLER _ RASAFA STORE
MENJADI TOP RESELLER _ RASAFA  STOREMENJADI TOP RESELLER _ RASAFA  STORE
MENJADI TOP RESELLER _ RASAFA STORE
 

Mais de Samuel Henry

Manfaat game rating bagi orang tua
Manfaat game rating bagi orang tuaManfaat game rating bagi orang tua
Manfaat game rating bagi orang tuaSamuel Henry
 
Gamedev overview: 10 FAQ Yang Seharusnya Diketahui Gamedev Pemula
Gamedev overview: 10 FAQ Yang Seharusnya Diketahui Gamedev PemulaGamedev overview: 10 FAQ Yang Seharusnya Diketahui Gamedev Pemula
Gamedev overview: 10 FAQ Yang Seharusnya Diketahui Gamedev PemulaSamuel Henry
 
Contoh Proposal Usaha atau Rencana Bisnis
Contoh Proposal Usaha atau Rencana BisnisContoh Proposal Usaha atau Rencana Bisnis
Contoh Proposal Usaha atau Rencana BisnisSamuel Henry
 
Peluang Sukses di Gamedev
Peluang Sukses di Gamedev   Peluang Sukses di Gamedev
Peluang Sukses di Gamedev Samuel Henry
 
Indonesia ict trends
Indonesia ict trendsIndonesia ict trends
Indonesia ict trendsSamuel Henry
 
Teknologi game masa depan
Teknologi game masa depanTeknologi game masa depan
Teknologi game masa depanSamuel Henry
 
Sukses dengan softskill
Sukses dengan softskillSukses dengan softskill
Sukses dengan softskillSamuel Henry
 
Sukses di industri kreatif
Sukses di industri kreatifSukses di industri kreatif
Sukses di industri kreatifSamuel Henry
 
Video games & creativity
Video games & creativityVideo games & creativity
Video games & creativitySamuel Henry
 

Mais de Samuel Henry (10)

Manfaat game rating bagi orang tua
Manfaat game rating bagi orang tuaManfaat game rating bagi orang tua
Manfaat game rating bagi orang tua
 
Value Proposition
Value PropositionValue Proposition
Value Proposition
 
Gamedev overview: 10 FAQ Yang Seharusnya Diketahui Gamedev Pemula
Gamedev overview: 10 FAQ Yang Seharusnya Diketahui Gamedev PemulaGamedev overview: 10 FAQ Yang Seharusnya Diketahui Gamedev Pemula
Gamedev overview: 10 FAQ Yang Seharusnya Diketahui Gamedev Pemula
 
Contoh Proposal Usaha atau Rencana Bisnis
Contoh Proposal Usaha atau Rencana BisnisContoh Proposal Usaha atau Rencana Bisnis
Contoh Proposal Usaha atau Rencana Bisnis
 
Peluang Sukses di Gamedev
Peluang Sukses di Gamedev   Peluang Sukses di Gamedev
Peluang Sukses di Gamedev
 
Indonesia ict trends
Indonesia ict trendsIndonesia ict trends
Indonesia ict trends
 
Teknologi game masa depan
Teknologi game masa depanTeknologi game masa depan
Teknologi game masa depan
 
Sukses dengan softskill
Sukses dengan softskillSukses dengan softskill
Sukses dengan softskill
 
Sukses di industri kreatif
Sukses di industri kreatifSukses di industri kreatif
Sukses di industri kreatif
 
Video games & creativity
Video games & creativityVideo games & creativity
Video games & creativity
 

Último

PPT AKSI NYATA KOMUNITAS BELAJAR .ppt di SD
PPT AKSI NYATA KOMUNITAS BELAJAR .ppt di SDPPT AKSI NYATA KOMUNITAS BELAJAR .ppt di SD
PPT AKSI NYATA KOMUNITAS BELAJAR .ppt di SDNurainiNuraini25
 
Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5
Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5
Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5KIKI TRISNA MUKTI
 
Refleksi Mandiri Modul 1.3 - KANVAS BAGJA.pptx.pptx
Refleksi Mandiri Modul 1.3 - KANVAS BAGJA.pptx.pptxRefleksi Mandiri Modul 1.3 - KANVAS BAGJA.pptx.pptx
Refleksi Mandiri Modul 1.3 - KANVAS BAGJA.pptx.pptxIrfanAudah1
 
Laporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMM
Laporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMMLaporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMM
Laporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMMmulyadia43
 
BAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptx
BAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptxBAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptx
BAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptxJamhuriIshak
 
CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7
CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7
CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7IwanSumantri7
 
MODUL 1 Pembelajaran Kelas Rangkap-compressed.pdf
MODUL 1 Pembelajaran Kelas Rangkap-compressed.pdfMODUL 1 Pembelajaran Kelas Rangkap-compressed.pdf
MODUL 1 Pembelajaran Kelas Rangkap-compressed.pdfNurulHikmah50658
 
tugas 1 tutorial online anak berkebutuhan khusus di SD
tugas 1 tutorial online anak berkebutuhan khusus di SDtugas 1 tutorial online anak berkebutuhan khusus di SD
tugas 1 tutorial online anak berkebutuhan khusus di SDmawan5982
 
11 PPT Pancasila sebagai Paradigma Kehidupan dalam Masyarakat.pptx
11 PPT Pancasila sebagai Paradigma Kehidupan dalam Masyarakat.pptx11 PPT Pancasila sebagai Paradigma Kehidupan dalam Masyarakat.pptx
11 PPT Pancasila sebagai Paradigma Kehidupan dalam Masyarakat.pptxMiftahunnajahTVIBS
 
Sosialisasi PPDB SulSel tahun 2024 di Sulawesi Selatan
Sosialisasi PPDB SulSel tahun 2024 di Sulawesi SelatanSosialisasi PPDB SulSel tahun 2024 di Sulawesi Selatan
Sosialisasi PPDB SulSel tahun 2024 di Sulawesi Selatanssuser963292
 
Contoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdf
Contoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdfContoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdf
Contoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdfCandraMegawati
 
bab 6 ancaman terhadap negara dalam bingkai bhinneka tunggal ika
bab 6 ancaman terhadap negara dalam bingkai bhinneka tunggal ikabab 6 ancaman terhadap negara dalam bingkai bhinneka tunggal ika
bab 6 ancaman terhadap negara dalam bingkai bhinneka tunggal ikaAtiAnggiSupriyati
 
tugas karya ilmiah 1 universitas terbuka pembelajaran
tugas karya ilmiah 1 universitas terbuka pembelajarantugas karya ilmiah 1 universitas terbuka pembelajaran
tugas karya ilmiah 1 universitas terbuka pembelajarankeicapmaniez
 
contoh penulisan nomor skl pada surat kelulusan .pptx
contoh penulisan nomor skl pada surat kelulusan  .pptxcontoh penulisan nomor skl pada surat kelulusan  .pptx
contoh penulisan nomor skl pada surat kelulusan .pptxHR MUSLIM
 
Dampak Pendudukan Jepang.pptx indonesia1
Dampak Pendudukan Jepang.pptx indonesia1Dampak Pendudukan Jepang.pptx indonesia1
Dampak Pendudukan Jepang.pptx indonesia1udin100
 
AKSI NYATA NARKOBA ATAU OBAT TERLARANG..
AKSI NYATA NARKOBA ATAU OBAT TERLARANG..AKSI NYATA NARKOBA ATAU OBAT TERLARANG..
AKSI NYATA NARKOBA ATAU OBAT TERLARANG..ikayogakinasih12
 
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKAMODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKAAndiCoc
 
Bab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptx
Bab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptxBab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptx
Bab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptxssuser35630b
 
Prakarsa Perubahan ATAP (Awal - Tantangan - Aksi - Perubahan)
Prakarsa Perubahan ATAP (Awal - Tantangan - Aksi - Perubahan)Prakarsa Perubahan ATAP (Awal - Tantangan - Aksi - Perubahan)
Prakarsa Perubahan ATAP (Awal - Tantangan - Aksi - Perubahan)MustahalMustahal
 
MODUL P5 KEWIRAUSAHAAN SMAN 2 SLAWI 2023.pptx
MODUL P5 KEWIRAUSAHAAN SMAN 2 SLAWI 2023.pptxMODUL P5 KEWIRAUSAHAAN SMAN 2 SLAWI 2023.pptx
MODUL P5 KEWIRAUSAHAAN SMAN 2 SLAWI 2023.pptxSlasiWidasmara1
 

Último (20)

PPT AKSI NYATA KOMUNITAS BELAJAR .ppt di SD
PPT AKSI NYATA KOMUNITAS BELAJAR .ppt di SDPPT AKSI NYATA KOMUNITAS BELAJAR .ppt di SD
PPT AKSI NYATA KOMUNITAS BELAJAR .ppt di SD
 
Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5
Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5
Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5
 
Refleksi Mandiri Modul 1.3 - KANVAS BAGJA.pptx.pptx
Refleksi Mandiri Modul 1.3 - KANVAS BAGJA.pptx.pptxRefleksi Mandiri Modul 1.3 - KANVAS BAGJA.pptx.pptx
Refleksi Mandiri Modul 1.3 - KANVAS BAGJA.pptx.pptx
 
Laporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMM
Laporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMMLaporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMM
Laporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMM
 
BAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptx
BAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptxBAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptx
BAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptx
 
CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7
CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7
CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7
 
MODUL 1 Pembelajaran Kelas Rangkap-compressed.pdf
MODUL 1 Pembelajaran Kelas Rangkap-compressed.pdfMODUL 1 Pembelajaran Kelas Rangkap-compressed.pdf
MODUL 1 Pembelajaran Kelas Rangkap-compressed.pdf
 
tugas 1 tutorial online anak berkebutuhan khusus di SD
tugas 1 tutorial online anak berkebutuhan khusus di SDtugas 1 tutorial online anak berkebutuhan khusus di SD
tugas 1 tutorial online anak berkebutuhan khusus di SD
 
11 PPT Pancasila sebagai Paradigma Kehidupan dalam Masyarakat.pptx
11 PPT Pancasila sebagai Paradigma Kehidupan dalam Masyarakat.pptx11 PPT Pancasila sebagai Paradigma Kehidupan dalam Masyarakat.pptx
11 PPT Pancasila sebagai Paradigma Kehidupan dalam Masyarakat.pptx
 
Sosialisasi PPDB SulSel tahun 2024 di Sulawesi Selatan
Sosialisasi PPDB SulSel tahun 2024 di Sulawesi SelatanSosialisasi PPDB SulSel tahun 2024 di Sulawesi Selatan
Sosialisasi PPDB SulSel tahun 2024 di Sulawesi Selatan
 
Contoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdf
Contoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdfContoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdf
Contoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdf
 
bab 6 ancaman terhadap negara dalam bingkai bhinneka tunggal ika
bab 6 ancaman terhadap negara dalam bingkai bhinneka tunggal ikabab 6 ancaman terhadap negara dalam bingkai bhinneka tunggal ika
bab 6 ancaman terhadap negara dalam bingkai bhinneka tunggal ika
 
tugas karya ilmiah 1 universitas terbuka pembelajaran
tugas karya ilmiah 1 universitas terbuka pembelajarantugas karya ilmiah 1 universitas terbuka pembelajaran
tugas karya ilmiah 1 universitas terbuka pembelajaran
 
contoh penulisan nomor skl pada surat kelulusan .pptx
contoh penulisan nomor skl pada surat kelulusan  .pptxcontoh penulisan nomor skl pada surat kelulusan  .pptx
contoh penulisan nomor skl pada surat kelulusan .pptx
 
Dampak Pendudukan Jepang.pptx indonesia1
Dampak Pendudukan Jepang.pptx indonesia1Dampak Pendudukan Jepang.pptx indonesia1
Dampak Pendudukan Jepang.pptx indonesia1
 
AKSI NYATA NARKOBA ATAU OBAT TERLARANG..
AKSI NYATA NARKOBA ATAU OBAT TERLARANG..AKSI NYATA NARKOBA ATAU OBAT TERLARANG..
AKSI NYATA NARKOBA ATAU OBAT TERLARANG..
 
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKAMODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
 
Bab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptx
Bab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptxBab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptx
Bab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptx
 
Prakarsa Perubahan ATAP (Awal - Tantangan - Aksi - Perubahan)
Prakarsa Perubahan ATAP (Awal - Tantangan - Aksi - Perubahan)Prakarsa Perubahan ATAP (Awal - Tantangan - Aksi - Perubahan)
Prakarsa Perubahan ATAP (Awal - Tantangan - Aksi - Perubahan)
 
MODUL P5 KEWIRAUSAHAAN SMAN 2 SLAWI 2023.pptx
MODUL P5 KEWIRAUSAHAAN SMAN 2 SLAWI 2023.pptxMODUL P5 KEWIRAUSAHAAN SMAN 2 SLAWI 2023.pptx
MODUL P5 KEWIRAUSAHAAN SMAN 2 SLAWI 2023.pptx
 

MASALAH_STARTUP

  • 1.
  • 2.
  • 3. Kita akan bahas tentang Startup menit Masalah & Kendala dan solusi
  • 4. MY MAIN JOB GAMER Side Jobs: • IGDA Coordinator (Yogyakarta Chapter) • Serious Games Developer • Game Design Lecturer • Writer & Painter • Motivator & Public Speaker • Gamification Practitioner Web: www.samuelhenry.net FB: www.facebook.com/samuelhenryx
  • 6. Definisi StartUp Dari definisi yang tercantum di Facebook page StartupLokal: A startup company or startup is a company with a limited operating history. These companies, generally newly created, are in a phase of development and research for markets.
  • 8. StartUp di benak Pelaku • Pada awalnya banyak yang berpikir bisa melakukan semua hal sendirian • Meyakini bahwa ide atau produk mereka adalah yang terbaik • Fokus berkerja pada pengembangan produk • Berharap para investor akan tertarik menanamkan modal
  • 9. StartUp di dunia NYATA • Sering kehabisan dan kebingungan mencari dana operasional • Sering khawatir ide besarnya akan dicuri orang lain • Mengabaikan skill bisnis, presentasi, marketing dan manajemen • Sering bertindak kaku dan kurang fleksibel terhadap perubahan eksternal
  • 10. Kenapa ingin membangun StartUp ? • Hanya sekedar ingin ikut trend saja? • Punya nyali rada gede, suka sok pinter dan ingin pamer? • Karena susah cari kerja di perusahaan dan memilih untuk berbisnis di bidang teknologi? • Punya passion dan impian sukses membangun bisnis IT sendiri?
  • 11. Kenyataannya StartUp hanya Langkah Awal... • Sesudah punya produk lalu melakukan apa? • Bagaimana membuat Startup menjadi berkembang dan sukses? • Kesalahan apa sering dilakukan dan yang perlu dihindari? • Modal apa yang dominan dimiliki untuk membangun StartUp?
  • 13. Masalah & Kendala StartUp Lack of Business Skill Tidak mampu menangani dan mengurus operasional harian, membuat alokasi anggaran, mengatur modal & investasi, menentukan target pasar, dll... Lack of Marketing Skill Ketidakmampuan memasarkan, menghadapi penjualan yang rendah,dll... Lack of Mental Skill Tidak mampu menghadapi frustrasi, tidak tahan banting...
  • 14. Masalah & Kendala StartUp 5% 15% 80% BUSINESS MARKETING MENTAL
  • 15. Masalah Skill Lebih fokus dengan Produk Menganggap produk adalah yang paling penting, sibuk membuat perbaikan dan fitur baru, mengharapkan bisnis diatur orang lain. Siapa yang mengurus? Tidak mau Belajar Kurang menyadari pentingnya skill bisnis selain skill teknis. Kegiatan tidak Berimbang Kurang mampu menjalankan usaha berimbang antara hal teknis dan bisnis pada saat bersamaan.
  • 16. Masalah Marketing EGPW (Emang Gua Pikirin Wooii...) Cuek dengan pemasaran. Yakin dengan produk sendiri dan pelanggan akan datang pada akhirnya... HSYK? (Harus Saya Yang Kerjakan?) Menganggap pemasaran adalah urusan orang lain, lebih fokus kepada pengembangan produk... Orientasi Klien vs Egoisme Produk yang dimiliki sudah sempurna, kritik dan saran tidak disukai. Cenderung lebih suka cara sendiri...
  • 17. Masalah Mentalitas Tidak menerima penolakan Mudah frustrasi dan enggan menerima kritikan dari pihak manapun. Cenderung kaku dan tidak fleksibel. Tidak tahan banting Begitu ada masalah rumit sedikit, langsung bingung dan panik. Cenderung cengeng dan manja. Mudah menyerah Dihajar beberapa masalah beruntun langsung menyerah kalah. Tidak ulet dan tabah.
  • 19. Solusi untuk Skill Mulai belajar Bisnis Baca buku bisnis, ikuti pelatihan atau seminar bisnis, hadiri berbagai workshop atau pelatihan wirausaha, dsb... Temukan beberapa Mentor pribadi Cari teman diskusi pribadi. Upayakan yang memiliki usaha dan pengalaman. Upayakan pengusaha yang berbeda. Bergabung dengan Komunitas Jangan hanya bergabung dengan komunitas StartUp, komunitas lain sangat bagus untuk networking dan sharing pengalaman berbisnis.
  • 20. Solusi untuk Marketing Belajar melakukan Presentasi Bukan menggunakan Power Point. Presentasi verbal dan demo bisnis dan produk. Penjual harus lebih baik dari produk. Aktif berpromosi Buat website, promosikan bisnis dengan detail. Bangun komunitas secara online (FB dan social media lain), upayakan aktif di berbagai forum online. Punya Kartu Nama Lebih murah dari brosur. Efektif untuk networking offline.
  • 21. Solusi untuk Mental Tidak menerima penolakan Mudah frustrasi dan enggan menerima kritikan dari pihak manapun. Cenderung kaku dan tidak fleksibel Tidak tahan banting Begitu ada masalah rumit sedikit, langsung bingung dan panik. Cenderung cengeng dan manja. Mudah menyerah Dihajar beberapa masalah beruntun langsung menyerah kalah. Tidak ulet dan tabah.
  • 22. Beberapa kutipan kata Bijak “Kita lupa bahwa belajar dari kegagalan lebih banyak membantu daripada sekedar bermimpi kesuksesan” “Sukses dibangun dari tumpukan kegagalan” “Hidup berbeda dengan belajar. Ujian selalu datang lebih dahulu. Tapi anda selalu bisa belajar dari kegagalan.” “Mereka hanya melihat kesuksesanku. Mereka bermimpi ingin sepertiku. Coba saja mereka mengetahui semua kegagalanku yang pernah kualami, kujamin mereka akan lari.” “Hidup berbeda dengan belajar. Ujian selalu datang lebih dahulu. Tapi anda selalu bisa belajar dari kegagalan.”
  • 23. Akhir dari Presentasi Mari kita diskusikan Apa problem StartUp Anda? Pertanyaan lanjutan? Silahkan e-mail ke sam@samuelhenry.net Terima kasih...