SlideShare uma empresa Scribd logo
1 de 24
ANALISIS STANDAR KOMPETENSI MATERI
PEMBELAJARAN PENDIDIKAN
KEWARGANEGARAAN SD KELAS LANJUT
KELAS 6
SEMESTER 1
NAMA KELOMPOK :
1.DEMI INTAN PERMATA SARI (11-800-0112)
2.ICHA ANGGI ARISTA (11-800-0118)
3.MAYLITA FATMAYANTI (11-800-0119)
Mata pelajaran : Pendidikan
Kewarganegaraan
Kelas / semester : VI / 1
Standar Kompetensi :
“menghargai nilai-nilai juang dalam
proses perumusan pancasila sebagai
dasar negara”
KATA KUNCI
1. Nilai
2. Juang
3. Pancasila
4. Dasar negara
5. Nilai juang
6. Perumusan pancasila sebagai dasar
negara
7. Menghargai nilai-nilai juang dalam
proses perumusan pancasila sebagai
dasar negara
DEFINISI
1. NILAI
Menurut KBBI nilai mempunyai arti :
Sifat-sifat (hal-hal) yang penting atau berguna
bagi kemanusiaan
Sesuatu yg menyempurnakan manusia sesuai dengan
hakikatnya
2. JUANG
Menurut KBBI juang mempunyai arti :
Berusaha sekuat tenaga tentang sesuatu berusaha
penuh dengan kesukaran dan bahaya
3. PANCASILA
Pancasila adalah lima asas yang merupakan
ideologi negara. Kelima sila itu merupakan kesatuan yang
tidak dapat dipisahkan satu sama lain.
.
4. DASAR NEGARA
Dasar negara adalah fundamen yang kokoh dan kuat serta
bersumber dari pandangan hidup atau falsafah yang
diterima oleh seluruh lapisan masyarakat
5. NILAI JUANG
Nilai juang artinya sesuatu yang berharga dalam usaha
mendapatkan (merebut) sesuatu atau dalam mencapai cita-
cita
6. PERUMUSAN PANCASILA SEBAGAI
DASAR NEGARA
Proses perumusan pancasila sebagai dasar negara
yaitu ketika anggota BPUPKI resmi dilantik pada tanggal
28 mei 1945. Sehari berikutnya yaitu tanggal 1 juni
1945. Salah satu agendanya adalah merumuskan dasar
negara Indonesia merdeka.
7. MENGHARGAI NILAI-NILAI JUANG DALAM PROSES
PERUMUSAN PANCASILA SEBAGAI DASAR NEGARA
7. MENGHARGAI NILAI-NILAI JUANG DALAM PROSES
PERUMUSAN PANCASILA SEBAGAI DASAR NEGARA
berperan untuk memberikan suatu aturan yang mengatur
terjalinnya penyelenggaraan negara. Perihal tersebut bisa di
uraikan bahwa pancasila untuk dijadikan basis negara yang
bermakna, Pancasila dijadikan dasar dalam penyelenggaran
negara, Pancasila dijadikan dasar dalam pengaturan dan sistem
pemerintahan negara dan Pancasila merupakan sumber hukum
dalam kehidupan berbangsa dan bernegara
Pancasila Sebagai Dasar NegaraPancasila Sebagai Dasar Negara
Semangat juang dan kebersamaan dibalik perumusan pancasila
Pada masa penjajahan, seluruh bangsa berjuang untuk meraih
kemerdekaan. Mereka berjuang dengan banyak cara. Ada yang
berjuang dengan pertempuran bersenjata. Ada pula yang berjuang
dengan pikiran. Semuanya mengerahkan segenap kemampuan
untuk mencapai Indonesia merdeka. Perjuangan melalui pemikiran
banyak dilakukan oleh para pendiri bangsa. Salah satunya
dilakukan dalam perumusan Pancasila.
Anggota BPUPKI resmi dilantik pada tanggal 28 Mei 1945. Sehari
berikutnya yaitu tanggal 29 Mei 1945, BPUPKI mulai bersidang.
Sidang berlangsung sampai tanggal 1 Juni 1945. Salah satu
agendanya adalah merumuskan dasar negara Indonesia
merdeka. Dalam sidang tersebut, beberapa anggota mengajukan
usulan tentang dasar negara. Ada tiga tokoh yang mengajukan
gagasan tentang dasar negara Indonesia. Mereka adalah
Mohammad Yamin, Soepomo, dan Soekarno.
Proses perumusan pancasilaProses perumusan pancasila
Pada tanggal 29 Mei 1945, Mohammad Yamin
mengemukakan gagasannya. Menurutnya, negara
Indonesia harus berpijak pada lima dasar.
Berikut ini lima dasar usulan Mohammad Yamin.
1. Peri Kebangsaan
2. Peri Kemanusiaan
3. Peri Ketuhanan
4. Peri Kerakyatan
5. Kesejahteraan Rakyat
Proses perumusan Pancasila yang dilakukan para tokoh menjadi
pelajaran berharga bagi kita. Semua itu dilakukan dengan
penuh nilai perjuangan dan diliputi dalam semangat
kebersamaan. Berikut beberapa nilai juang dan semangat
kebersamaan dari para tokoh perumus Pancasila.
 Berbeda - Beda tetapi Satu Cita - Cita
 Bersatu dalam Perbedaan
 Nilai Kebersamaan dalam Perumusan Pancasila
Nilai-nilai juang dan kebersamaan para
tokoh
Nilai-nilai juang dan kebersamaan para
tokoh
Apa yang dapat kita teladani dari sejarah perumusan Pancasila? Selain
kebersamaan, apa saja nilai juang yang ada pada proses perumusan
Pancasila? Berikut antara lain nilai - nilai tersebut.
Musyawarah
Musyawarah adalah cara yang ditempuh anggota BPUPKI ketika
merumuskan Pancasila
Menghargai Perbedaan
Dalam perumusan Pancasila, hal ini terbukti penghapusan kalimat
“dengan kewajiban menjalankan syariat Islam bagi pemeluk -
pemeluknya”. Namun dengan adanya kesediaan menghargai perbedaan
Meneladani nilai-nilai juang para tokoh perumusan
pancasila
Meneladani nilai-nilai juang para tokoh perumusan
pancasila
Toleransi
Latar belakang yang berbeda dari para perumus dasar negara
disatukan dalam wadah BPUPKI. Tentu saja perbedaan ini
terbawa ke dalam sidang. Latar belakang yang berbeda
pendapat yang muncul pun beragam. Perbedaan tersebut
bahkan kadang saling bertentangan. Agar dapat melahirkan
sebuah dasar negara yang kokoh, perbedaan ini tidak boleh
menjadi penghambat. Disinilah arti penting toleransi
 Pengamalan Pancasila dalam Rangka Menghargai Perbedaan
Pada waktu itu bangsa Indonesia belum memiliki dasar negara. Tetapi, sikap
para tokoh telah mencerminkan semangat kebersamaan dan jiwa ksatria.
Mereka bersedia menerima perbedaaan apa pun ketika proses perumusan
dasar negara berlangsung
Pengamalan Pancasila dalam Wujud Sikap Toleransi
Perbedaan harus disadari sebagai kekayaan bangsa dan negara. Perbedaan
harus dapat diakomodasi dalam wadah Negara Kesatuan Republik Indonesia.
Oleh karena itulah sila pertama dalam Piagam Jakarta disepakati untuk diubah
Pengamalan nilai-nilai pancasila dalam kehidupan
sehari-hari
Pengamalan nilai-nilai pancasila dalam kehidupan
sehari-hari
CIRI-CIRI ATAU KARAKTERISTIK
1. NILAI
 Nilai memiliki sifat normatif, artinya nilai
mengandung harapan, cita-cita, dan suatu
keharusan sehingga nilai nemiliki sifat ideal (das
sollen)
 Memiliki pengaruh yang berbeda-beda terhadap
setiap individu karena pernbedaan antara
kebudayaan yang satu dengan yang lain
2. JUANG
 Berusaha dalam mendapatkan sesuatu yang diinginkan
 Orang yang tidak takut mati untuk meraih sesuatu
3. PANCASILA
 Sistematis (runtun): tidak boleh ditukar urutannya
 Kesatuan totalitas yang organis (utuh, manunggal,
senyawa): tidak dapat dipisahkan satu dengan yang lain
4. DASAR NEGARA
 Mempunyai undang-undang dasar
CONTOH POSITIF & NEGATIF
POSITIF
1. Mempunyai jiwa solidaritas atau kesetiakawanan
dari semua lapisan masyarakat terhadap
perjuangan kemerdekaan
2. Mempunyai Pro patria dan primus patrialis, yaitu
selalu berjiwa untuk tanah air dan mendahulukan
kepentingan tanah air
3. Mempunyai jiwa toleransi atau tenggang rasa
antarumat beragama, suku, golongan, dan bangsa
4. Memiliki jiwa tanpa pamrih dan bertanggung jawab
5. Memiliki Jiwa ksatria, kebesaran jiwa yang tidak
mengandung balas dendam
NEGATIF
1. Memaksakan kehendak kepada orang lain
2. Semena-mena terhadap orang lain
3. Tidak adanya sikap cinta terhadap tanah air
Nilai
 cinta tanah air :
sikap mengharhgai semua peninggalan-peninggalan sejarah dan jasa
para pahlawan serta menjaga kedaulatan negaranya
Semangat Kebangsaan :
sikap yang menjunjung tinggi nilai-nilai dasar negara
Toleransi :
menghargai perbedaan agama, suku, etnis, pendapat, sikap dan
tindakan
 cinta tanah air :
sikap mengharhgai semua peninggalan-peninggalan sejarah dan jasa
para pahlawan serta menjaga kedaulatan negaranya
Semangat Kebangsaan :
sikap yang menjunjung tinggi nilai-nilai dasar negara
Toleransi :
menghargai perbedaan agama, suku, etnis, pendapat, sikap dan
tindakan
Moral
Untuk dapat berlaku secara moral seseorang harus sadar akan
nilai-nilai perjuangan para tokoh proklamator dalam proses
perumusan pancasila sebagai dasar negara, seta menggunakan
ideologi dasar pancasila sebagai sumber atau landasan dalam
kegiatan pemerintahan
Untuk dapat berlaku secara moral seseorang harus sadar akan
nilai-nilai perjuangan para tokoh proklamator dalam proses
perumusan pancasila sebagai dasar negara, seta menggunakan
ideologi dasar pancasila sebagai sumber atau landasan dalam
kegiatan pemerintahan
Norma
Dari nilai, moral serta kandungan isi dari SK ini maka norma
ataupun aturan yang terkait adalah norma hukum. Hal ini
dikarenakan pancasila sebagai dasar ideologi negara petunjuk
hidup atau perintah dan larangan yang mengatur tata tertib dalam
suatu masyarakat (negara)
Dari nilai, moral serta kandungan isi dari SK ini maka norma
ataupun aturan yang terkait adalah norma hukum. Hal ini
dikarenakan pancasila sebagai dasar ideologi negara petunjuk
hidup atau perintah dan larangan yang mengatur tata tertib dalam
suatu masyarakat (negara)

Mais conteúdo relacionado

Mais procurados

Ppt Pentingnya Keutuhan Negara Kesatuan Republik Indonesia (NKRI)
Ppt Pentingnya Keutuhan Negara Kesatuan Republik Indonesia (NKRI)Ppt Pentingnya Keutuhan Negara Kesatuan Republik Indonesia (NKRI)
Ppt Pentingnya Keutuhan Negara Kesatuan Republik Indonesia (NKRI)Cha-cha Taulanys
 
Program kerja tahunan pramuka
Program kerja tahunan pramukaProgram kerja tahunan pramuka
Program kerja tahunan pramukaIman Nurman R
 
BAB 1 Perumusan dan Penetapan Pancasila Sebagai Dasar Negara
BAB 1 Perumusan dan Penetapan Pancasila Sebagai Dasar NegaraBAB 1 Perumusan dan Penetapan Pancasila Sebagai Dasar Negara
BAB 1 Perumusan dan Penetapan Pancasila Sebagai Dasar NegaraRisdiana Hidayat
 
Perkembangbiakan tumbuhan Materi IPA kelas VI semester 1
Perkembangbiakan tumbuhan Materi IPA kelas VI semester 1Perkembangbiakan tumbuhan Materi IPA kelas VI semester 1
Perkembangbiakan tumbuhan Materi IPA kelas VI semester 1Rachmah Safitri
 
MEMPERKUAT KOMITMEN KEBANGSAAN
MEMPERKUAT KOMITMEN KEBANGSAANMEMPERKUAT KOMITMEN KEBANGSAAN
MEMPERKUAT KOMITMEN KEBANGSAANDwi Bawa
 
Keorganisasian osis
Keorganisasian osisKeorganisasian osis
Keorganisasian osisyanasudiana
 
Pelaksanaan prinsip-prinsip demokrasi di lingkungan sekolah
Pelaksanaan prinsip-prinsip demokrasi di lingkungan sekolahPelaksanaan prinsip-prinsip demokrasi di lingkungan sekolah
Pelaksanaan prinsip-prinsip demokrasi di lingkungan sekolahEisa Swastika
 
Materi-Keorganisasian-OSIS 2022.pptx
Materi-Keorganisasian-OSIS 2022.pptxMateri-Keorganisasian-OSIS 2022.pptx
Materi-Keorganisasian-OSIS 2022.pptxSudirmanSudirman34
 
MATERI BUKTI FISIK PKKS.pptx
MATERI BUKTI FISIK PKKS.pptxMATERI BUKTI FISIK PKKS.pptx
MATERI BUKTI FISIK PKKS.pptxeky tea
 
Laporan-Kegiatan-Persami-2019.docx
Laporan-Kegiatan-Persami-2019.docxLaporan-Kegiatan-Persami-2019.docx
Laporan-Kegiatan-Persami-2019.docxnoormamulah
 
Power point dunia penggalang
Power point dunia penggalangPower point dunia penggalang
Power point dunia penggalangNas Rulloh
 
Materi ipa kelas 4 semester 1 panca indra
Materi ipa kelas 4 semester 1 panca indraMateri ipa kelas 4 semester 1 panca indra
Materi ipa kelas 4 semester 1 panca indraRachmah Safitri
 
Materi PKN Kelas VI semester 1 ktsp 2006 nilai juang proses perumusan pancasi...
Materi PKN Kelas VI semester 1 ktsp 2006 nilai juang proses perumusan pancasi...Materi PKN Kelas VI semester 1 ktsp 2006 nilai juang proses perumusan pancasi...
Materi PKN Kelas VI semester 1 ktsp 2006 nilai juang proses perumusan pancasi...Rachmah Safitri
 
Sesorah (pidato) basa jawa kelas XI
Sesorah (pidato) basa jawa kelas XISesorah (pidato) basa jawa kelas XI
Sesorah (pidato) basa jawa kelas XIsafira intan
 
BAB 2 Norma dan Keadilan di Masyarakat
BAB 2 Norma dan Keadilan di MasyarakatBAB 2 Norma dan Keadilan di Masyarakat
BAB 2 Norma dan Keadilan di MasyarakatRisdiana Hidayat
 

Mais procurados (20)

Ppt Pentingnya Keutuhan Negara Kesatuan Republik Indonesia (NKRI)
Ppt Pentingnya Keutuhan Negara Kesatuan Republik Indonesia (NKRI)Ppt Pentingnya Keutuhan Negara Kesatuan Republik Indonesia (NKRI)
Ppt Pentingnya Keutuhan Negara Kesatuan Republik Indonesia (NKRI)
 
Ppt pkn bab 2 norma
Ppt pkn bab 2 normaPpt pkn bab 2 norma
Ppt pkn bab 2 norma
 
Program kerja tahunan pramuka
Program kerja tahunan pramukaProgram kerja tahunan pramuka
Program kerja tahunan pramuka
 
BAB 1 Perumusan dan Penetapan Pancasila Sebagai Dasar Negara
BAB 1 Perumusan dan Penetapan Pancasila Sebagai Dasar NegaraBAB 1 Perumusan dan Penetapan Pancasila Sebagai Dasar Negara
BAB 1 Perumusan dan Penetapan Pancasila Sebagai Dasar Negara
 
Perkembangbiakan tumbuhan Materi IPA kelas VI semester 1
Perkembangbiakan tumbuhan Materi IPA kelas VI semester 1Perkembangbiakan tumbuhan Materi IPA kelas VI semester 1
Perkembangbiakan tumbuhan Materi IPA kelas VI semester 1
 
LKPD IPAS KELAS 5
LKPD IPAS KELAS 5LKPD IPAS KELAS 5
LKPD IPAS KELAS 5
 
MEMPERKUAT KOMITMEN KEBANGSAAN
MEMPERKUAT KOMITMEN KEBANGSAANMEMPERKUAT KOMITMEN KEBANGSAAN
MEMPERKUAT KOMITMEN KEBANGSAAN
 
Keorganisasian osis
Keorganisasian osisKeorganisasian osis
Keorganisasian osis
 
Pelaksanaan prinsip-prinsip demokrasi di lingkungan sekolah
Pelaksanaan prinsip-prinsip demokrasi di lingkungan sekolahPelaksanaan prinsip-prinsip demokrasi di lingkungan sekolah
Pelaksanaan prinsip-prinsip demokrasi di lingkungan sekolah
 
Materi-Keorganisasian-OSIS 2022.pptx
Materi-Keorganisasian-OSIS 2022.pptxMateri-Keorganisasian-OSIS 2022.pptx
Materi-Keorganisasian-OSIS 2022.pptx
 
Pkn kelas 9 bab 3 upload
Pkn kelas 9 bab 3 uploadPkn kelas 9 bab 3 upload
Pkn kelas 9 bab 3 upload
 
MATERI BUKTI FISIK PKKS.pptx
MATERI BUKTI FISIK PKKS.pptxMATERI BUKTI FISIK PKKS.pptx
MATERI BUKTI FISIK PKKS.pptx
 
Laporan-Kegiatan-Persami-2019.docx
Laporan-Kegiatan-Persami-2019.docxLaporan-Kegiatan-Persami-2019.docx
Laporan-Kegiatan-Persami-2019.docx
 
Evaluasi 1
Evaluasi 1Evaluasi 1
Evaluasi 1
 
Power point dunia penggalang
Power point dunia penggalangPower point dunia penggalang
Power point dunia penggalang
 
Materi ipa kelas 4 semester 1 panca indra
Materi ipa kelas 4 semester 1 panca indraMateri ipa kelas 4 semester 1 panca indra
Materi ipa kelas 4 semester 1 panca indra
 
Materi PKN Kelas VI semester 1 ktsp 2006 nilai juang proses perumusan pancasi...
Materi PKN Kelas VI semester 1 ktsp 2006 nilai juang proses perumusan pancasi...Materi PKN Kelas VI semester 1 ktsp 2006 nilai juang proses perumusan pancasi...
Materi PKN Kelas VI semester 1 ktsp 2006 nilai juang proses perumusan pancasi...
 
Sesorah (pidato) basa jawa kelas XI
Sesorah (pidato) basa jawa kelas XISesorah (pidato) basa jawa kelas XI
Sesorah (pidato) basa jawa kelas XI
 
BAB 2 Norma dan Keadilan di Masyarakat
BAB 2 Norma dan Keadilan di MasyarakatBAB 2 Norma dan Keadilan di Masyarakat
BAB 2 Norma dan Keadilan di Masyarakat
 
Latihan Dasar Kepemimpinan
Latihan Dasar Kepemimpinan Latihan Dasar Kepemimpinan
Latihan Dasar Kepemimpinan
 

Semelhante a Ppt menghargai nilai-nilai juang dalam proses perumusan pancasila sebagai dasar negara

PPKN BAB 1 untuk kelas 8 semester 1.pptx
PPKN BAB 1 untuk kelas 8 semester 1.pptxPPKN BAB 1 untuk kelas 8 semester 1.pptx
PPKN BAB 1 untuk kelas 8 semester 1.pptxTrinneAnggita
 
PPT PENDIDIKAN PANCASILA.pptx
PPT PENDIDIKAN PANCASILA.pptxPPT PENDIDIKAN PANCASILA.pptx
PPT PENDIDIKAN PANCASILA.pptxdedefirdaus7
 
Pendidikan Pancasila (Miftah'll Everafter)
Pendidikan Pancasila (Miftah'll Everafter)Pendidikan Pancasila (Miftah'll Everafter)
Pendidikan Pancasila (Miftah'll Everafter)Miftah Iqtishoduna
 
makna dan fungsi pancasila
makna dan fungsi pancasilamakna dan fungsi pancasila
makna dan fungsi pancasilamiftah_rahmat
 
Materi Pancasila.ppt
Materi Pancasila.pptMateri Pancasila.ppt
Materi Pancasila.pptUsepFauzi2
 
Pancasila sebagai ideologi dan dasar negara
Pancasila sebagai ideologi dan dasar negaraPancasila sebagai ideologi dan dasar negara
Pancasila sebagai ideologi dan dasar negaraAnnisa Suci Priyanti
 
PANCASILA DALAM KONTEKS SEJARAH PERJUANGAN BANGSA INDONESIA_HM.pptx
PANCASILA DALAM KONTEKS SEJARAH PERJUANGAN BANGSA INDONESIA_HM.pptxPANCASILA DALAM KONTEKS SEJARAH PERJUANGAN BANGSA INDONESIA_HM.pptx
PANCASILA DALAM KONTEKS SEJARAH PERJUANGAN BANGSA INDONESIA_HM.pptxHMToha1
 
Sejarah Perumusan Pancasila Sebagai Dasar Negara
Sejarah Perumusan Pancasila Sebagai Dasar NegaraSejarah Perumusan Pancasila Sebagai Dasar Negara
Sejarah Perumusan Pancasila Sebagai Dasar NegaraDwi Ayu
 
Pancasila sebagai dasar_negara__pandangan_hidup_bangsa
Pancasila sebagai dasar_negara__pandangan_hidup_bangsaPancasila sebagai dasar_negara__pandangan_hidup_bangsa
Pancasila sebagai dasar_negara__pandangan_hidup_bangsaAlImamIslamicSchool
 
MEDIA PPT DEDI ASRI.pdf
MEDIA PPT DEDI ASRI.pdfMEDIA PPT DEDI ASRI.pdf
MEDIA PPT DEDI ASRI.pdfDediPga
 
Artikel nila zulfiani new
Artikel nila zulfiani newArtikel nila zulfiani new
Artikel nila zulfiani newnila ZULFIANI
 
Presentasi PKN Modul 4 kelompok 1.pptx
Presentasi PKN Modul 4 kelompok 1.pptxPresentasi PKN Modul 4 kelompok 1.pptx
Presentasi PKN Modul 4 kelompok 1.pptxRahmatul6
 

Semelhante a Ppt menghargai nilai-nilai juang dalam proses perumusan pancasila sebagai dasar negara (20)

PPKN BAB 1 untuk kelas 8 semester 1.pptx
PPKN BAB 1 untuk kelas 8 semester 1.pptxPPKN BAB 1 untuk kelas 8 semester 1.pptx
PPKN BAB 1 untuk kelas 8 semester 1.pptx
 
Tugas PKN Pancasila
Tugas PKN PancasilaTugas PKN Pancasila
Tugas PKN Pancasila
 
PPT PENDIDIKAN PANCASILA.pptx
PPT PENDIDIKAN PANCASILA.pptxPPT PENDIDIKAN PANCASILA.pptx
PPT PENDIDIKAN PANCASILA.pptx
 
Pancasila
PancasilaPancasila
Pancasila
 
Pendidikan Pancasila (Miftah'll Everafter)
Pendidikan Pancasila (Miftah'll Everafter)Pendidikan Pancasila (Miftah'll Everafter)
Pendidikan Pancasila (Miftah'll Everafter)
 
makna dan fungsi pancasila
makna dan fungsi pancasilamakna dan fungsi pancasila
makna dan fungsi pancasila
 
Materi Pancasila.ppt
Materi Pancasila.pptMateri Pancasila.ppt
Materi Pancasila.ppt
 
Pancasila sebagai ideologi dan dasar negara
Pancasila sebagai ideologi dan dasar negaraPancasila sebagai ideologi dan dasar negara
Pancasila sebagai ideologi dan dasar negara
 
Pertemuan 1.ppt
Pertemuan 1.pptPertemuan 1.ppt
Pertemuan 1.ppt
 
Pancasila dalam kehidupan
Pancasila dalam kehidupanPancasila dalam kehidupan
Pancasila dalam kehidupan
 
PANCASILA DALAM KONTEKS SEJARAH PERJUANGAN BANGSA INDONESIA_HM.pptx
PANCASILA DALAM KONTEKS SEJARAH PERJUANGAN BANGSA INDONESIA_HM.pptxPANCASILA DALAM KONTEKS SEJARAH PERJUANGAN BANGSA INDONESIA_HM.pptx
PANCASILA DALAM KONTEKS SEJARAH PERJUANGAN BANGSA INDONESIA_HM.pptx
 
Pppancasila
PppancasilaPppancasila
Pppancasila
 
Sejarah Perumusan Pancasila Sebagai Dasar Negara
Sejarah Perumusan Pancasila Sebagai Dasar NegaraSejarah Perumusan Pancasila Sebagai Dasar Negara
Sejarah Perumusan Pancasila Sebagai Dasar Negara
 
Pancasila sebagai dasar_negara__pandangan_hidup_bangsa
Pancasila sebagai dasar_negara__pandangan_hidup_bangsaPancasila sebagai dasar_negara__pandangan_hidup_bangsa
Pancasila sebagai dasar_negara__pandangan_hidup_bangsa
 
Pancasila
PancasilaPancasila
Pancasila
 
Kelompok edi prasojo
Kelompok edi prasojoKelompok edi prasojo
Kelompok edi prasojo
 
MEDIA PPT DEDI ASRI.pdf
MEDIA PPT DEDI ASRI.pdfMEDIA PPT DEDI ASRI.pdf
MEDIA PPT DEDI ASRI.pdf
 
Artikel nila zulfiani new
Artikel nila zulfiani newArtikel nila zulfiani new
Artikel nila zulfiani new
 
Kajian bahan ajar 1
Kajian bahan ajar 1Kajian bahan ajar 1
Kajian bahan ajar 1
 
Presentasi PKN Modul 4 kelompok 1.pptx
Presentasi PKN Modul 4 kelompok 1.pptxPresentasi PKN Modul 4 kelompok 1.pptx
Presentasi PKN Modul 4 kelompok 1.pptx
 

Mais de Cha-cha Taulanys

ppt Dasar dasar akting dan teknik penyutradaraan
ppt Dasar dasar akting dan teknik penyutradaraanppt Dasar dasar akting dan teknik penyutradaraan
ppt Dasar dasar akting dan teknik penyutradaraanCha-cha Taulanys
 
Ppt Memahami sistem pemerintah desa dan pemerintahan kecamatan
Ppt Memahami sistem pemerintah desa dan pemerintahan kecamatanPpt Memahami sistem pemerintah desa dan pemerintahan kecamatan
Ppt Memahami sistem pemerintah desa dan pemerintahan kecamatanCha-cha Taulanys
 
Ppt peran Indonesia dalam lingkungan negara-negara di Asia Tenggara.
Ppt peran Indonesia dalam lingkungan negara-negara di Asia Tenggara.Ppt peran Indonesia dalam lingkungan negara-negara di Asia Tenggara.
Ppt peran Indonesia dalam lingkungan negara-negara di Asia Tenggara.Cha-cha Taulanys
 
Ppt peraturan perundang-undangan tingkat pusat dan daerah
Ppt peraturan perundang-undangan tingkat pusat dan daerahPpt peraturan perundang-undangan tingkat pusat dan daerah
Ppt peraturan perundang-undangan tingkat pusat dan daerahCha-cha Taulanys
 
Ppt Sikap terhadap Globalisasi di Lingkungannya
Ppt Sikap terhadap Globalisasi di LingkungannyaPpt Sikap terhadap Globalisasi di Lingkungannya
Ppt Sikap terhadap Globalisasi di LingkungannyaCha-cha Taulanys
 
Ppt sistem pemerintahan tingkat pusat
Ppt sistem pemerintahan tingkat pusatPpt sistem pemerintahan tingkat pusat
Ppt sistem pemerintahan tingkat pusatCha-cha Taulanys
 
Ppt sistem pemerintahan kabupaten, kota, dan provinsi
Ppt sistem pemerintahan kabupaten, kota, dan  provinsiPpt sistem pemerintahan kabupaten, kota, dan  provinsi
Ppt sistem pemerintahan kabupaten, kota, dan provinsiCha-cha Taulanys
 
Ppt Kebebasan Berorganisasi
Ppt Kebebasan BerorganisasiPpt Kebebasan Berorganisasi
Ppt Kebebasan BerorganisasiCha-cha Taulanys
 
Ppt Peranan Politik Luar Negeri Indonesia dalam Era Globalisasi
Ppt Peranan Politik Luar Negeri Indonesia dalam Era GlobalisasiPpt Peranan Politik Luar Negeri Indonesia dalam Era Globalisasi
Ppt Peranan Politik Luar Negeri Indonesia dalam Era GlobalisasiCha-cha Taulanys
 
ppt Pembelajaran terpadu model integreted
ppt Pembelajaran terpadu model integretedppt Pembelajaran terpadu model integreted
ppt Pembelajaran terpadu model integretedCha-cha Taulanys
 
Ppt pembelajaran terpadu model threaded
Ppt pembelajaran terpadu model threadedPpt pembelajaran terpadu model threaded
Ppt pembelajaran terpadu model threadedCha-cha Taulanys
 
ppt Pemilihan materi depdiknas
ppt Pemilihan materi depdiknasppt Pemilihan materi depdiknas
ppt Pemilihan materi depdiknasCha-cha Taulanys
 
Ppt pembelajaran terpadu model networked
Ppt pembelajaran terpadu model networkedPpt pembelajaran terpadu model networked
Ppt pembelajaran terpadu model networkedCha-cha Taulanys
 
ppt pembelajaran terpadu model Immersed
ppt pembelajaran terpadu model Immersedppt pembelajaran terpadu model Immersed
ppt pembelajaran terpadu model ImmersedCha-cha Taulanys
 
Ppt analisis karakteristik awal peserta didik
Ppt analisis karakteristik awal peserta didikPpt analisis karakteristik awal peserta didik
Ppt analisis karakteristik awal peserta didikCha-cha Taulanys
 

Mais de Cha-cha Taulanys (20)

Ppt hakikat teater
Ppt hakikat teaterPpt hakikat teater
Ppt hakikat teater
 
ppt pementasan drama
ppt pementasan dramappt pementasan drama
ppt pementasan drama
 
ppt Dasar dasar akting dan teknik penyutradaraan
ppt Dasar dasar akting dan teknik penyutradaraanppt Dasar dasar akting dan teknik penyutradaraan
ppt Dasar dasar akting dan teknik penyutradaraan
 
Ppt unsur unsur drama
Ppt unsur unsur dramaPpt unsur unsur drama
Ppt unsur unsur drama
 
ppt silabus KTSP
ppt silabus KTSPppt silabus KTSP
ppt silabus KTSP
 
Ppt Memahami sistem pemerintah desa dan pemerintahan kecamatan
Ppt Memahami sistem pemerintah desa dan pemerintahan kecamatanPpt Memahami sistem pemerintah desa dan pemerintahan kecamatan
Ppt Memahami sistem pemerintah desa dan pemerintahan kecamatan
 
Ppt peran Indonesia dalam lingkungan negara-negara di Asia Tenggara.
Ppt peran Indonesia dalam lingkungan negara-negara di Asia Tenggara.Ppt peran Indonesia dalam lingkungan negara-negara di Asia Tenggara.
Ppt peran Indonesia dalam lingkungan negara-negara di Asia Tenggara.
 
Ppt peraturan perundang-undangan tingkat pusat dan daerah
Ppt peraturan perundang-undangan tingkat pusat dan daerahPpt peraturan perundang-undangan tingkat pusat dan daerah
Ppt peraturan perundang-undangan tingkat pusat dan daerah
 
Ppt Sikap terhadap Globalisasi di Lingkungannya
Ppt Sikap terhadap Globalisasi di LingkungannyaPpt Sikap terhadap Globalisasi di Lingkungannya
Ppt Sikap terhadap Globalisasi di Lingkungannya
 
Ppt sistem pemerintahan tingkat pusat
Ppt sistem pemerintahan tingkat pusatPpt sistem pemerintahan tingkat pusat
Ppt sistem pemerintahan tingkat pusat
 
Ppt sistem pemerintahan kabupaten, kota, dan provinsi
Ppt sistem pemerintahan kabupaten, kota, dan  provinsiPpt sistem pemerintahan kabupaten, kota, dan  provinsi
Ppt sistem pemerintahan kabupaten, kota, dan provinsi
 
Ppt Kebebasan Berorganisasi
Ppt Kebebasan BerorganisasiPpt Kebebasan Berorganisasi
Ppt Kebebasan Berorganisasi
 
Ppt Keputusan Bersama
Ppt Keputusan BersamaPpt Keputusan Bersama
Ppt Keputusan Bersama
 
Ppt Peranan Politik Luar Negeri Indonesia dalam Era Globalisasi
Ppt Peranan Politik Luar Negeri Indonesia dalam Era GlobalisasiPpt Peranan Politik Luar Negeri Indonesia dalam Era Globalisasi
Ppt Peranan Politik Luar Negeri Indonesia dalam Era Globalisasi
 
ppt Pembelajaran terpadu model integreted
ppt Pembelajaran terpadu model integretedppt Pembelajaran terpadu model integreted
ppt Pembelajaran terpadu model integreted
 
Ppt pembelajaran terpadu model threaded
Ppt pembelajaran terpadu model threadedPpt pembelajaran terpadu model threaded
Ppt pembelajaran terpadu model threaded
 
ppt Pemilihan materi depdiknas
ppt Pemilihan materi depdiknasppt Pemilihan materi depdiknas
ppt Pemilihan materi depdiknas
 
Ppt pembelajaran terpadu model networked
Ppt pembelajaran terpadu model networkedPpt pembelajaran terpadu model networked
Ppt pembelajaran terpadu model networked
 
ppt pembelajaran terpadu model Immersed
ppt pembelajaran terpadu model Immersedppt pembelajaran terpadu model Immersed
ppt pembelajaran terpadu model Immersed
 
Ppt analisis karakteristik awal peserta didik
Ppt analisis karakteristik awal peserta didikPpt analisis karakteristik awal peserta didik
Ppt analisis karakteristik awal peserta didik
 

Último

UNGGAH PEGANGAN LOKAKARYA DAN PENDAMPINGAN INDIVIDU DALAM KEGIATAN PEMBEKALAN...
UNGGAH PEGANGAN LOKAKARYA DAN PENDAMPINGAN INDIVIDU DALAM KEGIATAN PEMBEKALAN...UNGGAH PEGANGAN LOKAKARYA DAN PENDAMPINGAN INDIVIDU DALAM KEGIATAN PEMBEKALAN...
UNGGAH PEGANGAN LOKAKARYA DAN PENDAMPINGAN INDIVIDU DALAM KEGIATAN PEMBEKALAN...jumadsmanesi
 
Modul Ajar Bahasa Indonesia - Menulis Puisi Spontanitas - Fase D.docx
Modul Ajar Bahasa Indonesia - Menulis Puisi Spontanitas - Fase D.docxModul Ajar Bahasa Indonesia - Menulis Puisi Spontanitas - Fase D.docx
Modul Ajar Bahasa Indonesia - Menulis Puisi Spontanitas - Fase D.docxherisriwahyuni
 
MODUL 2 BAHASA INDONESIA-KELOMPOK 1.pptx
MODUL 2 BAHASA INDONESIA-KELOMPOK 1.pptxMODUL 2 BAHASA INDONESIA-KELOMPOK 1.pptx
MODUL 2 BAHASA INDONESIA-KELOMPOK 1.pptxarnisariningsih98
 
PRESENTASI PEMBELAJARAN IPA PGSD UT MODUL 2
PRESENTASI PEMBELAJARAN IPA PGSD UT MODUL 2PRESENTASI PEMBELAJARAN IPA PGSD UT MODUL 2
PRESENTASI PEMBELAJARAN IPA PGSD UT MODUL 2noviamaiyanti
 
Materi Lingkaran kelas 6 terlengkap.pptx
Materi Lingkaran kelas 6 terlengkap.pptxMateri Lingkaran kelas 6 terlengkap.pptx
Materi Lingkaran kelas 6 terlengkap.pptxshafiraramadhani9
 
DESAIN MEDIA PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA BERBASIS DIGITAL.pptx
DESAIN MEDIA PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA BERBASIS DIGITAL.pptxDESAIN MEDIA PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA BERBASIS DIGITAL.pptx
DESAIN MEDIA PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA BERBASIS DIGITAL.pptxFuzaAnggriana
 
Demonstrasi Kontekstual Modul 1.2. pdf
Demonstrasi Kontekstual  Modul 1.2.  pdfDemonstrasi Kontekstual  Modul 1.2.  pdf
Demonstrasi Kontekstual Modul 1.2. pdfvebronialite32
 
Catatan di setiap Indikator Fokus Perilaku
Catatan di setiap Indikator Fokus PerilakuCatatan di setiap Indikator Fokus Perilaku
Catatan di setiap Indikator Fokus PerilakuHANHAN164733
 
PPT TEKS TANGGAPAN KELAS 7 KURIKUKULM MERDEKA
PPT TEKS TANGGAPAN KELAS 7 KURIKUKULM MERDEKAPPT TEKS TANGGAPAN KELAS 7 KURIKUKULM MERDEKA
PPT TEKS TANGGAPAN KELAS 7 KURIKUKULM MERDEKARenoMardhatillahS
 
Membuat Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di dalam Kelas
Membuat Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di dalam KelasMembuat Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di dalam Kelas
Membuat Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di dalam KelasHardaminOde2
 
Prakarsa Perubahan dengan Kanvas ATAP & BAGJA.pptx
Prakarsa Perubahan dengan Kanvas ATAP & BAGJA.pptxPrakarsa Perubahan dengan Kanvas ATAP & BAGJA.pptx
Prakarsa Perubahan dengan Kanvas ATAP & BAGJA.pptxSyaimarChandra1
 
adap penggunaan media sosial dalam kehidupan sehari-hari.pptx
adap penggunaan media sosial dalam kehidupan sehari-hari.pptxadap penggunaan media sosial dalam kehidupan sehari-hari.pptx
adap penggunaan media sosial dalam kehidupan sehari-hari.pptxmtsmampunbarub4
 
polinomial dan suku banyak kelas 11..ppt
polinomial dan suku banyak kelas 11..pptpolinomial dan suku banyak kelas 11..ppt
polinomial dan suku banyak kelas 11..pptGirl38
 
Edukasi Haji 2023 pembinaan jemaah hajii
Edukasi Haji 2023 pembinaan jemaah hajiiEdukasi Haji 2023 pembinaan jemaah hajii
Edukasi Haji 2023 pembinaan jemaah hajiiIntanHanifah4
 
aksi nyata pendidikan inklusif.pelatihan mandiri pmm
aksi nyata pendidikan inklusif.pelatihan mandiri pmmaksi nyata pendidikan inklusif.pelatihan mandiri pmm
aksi nyata pendidikan inklusif.pelatihan mandiri pmmeunikekambe10
 
Kelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdf
Kelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdfKelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdf
Kelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdftsaniasalftn18
 
PPT Materi Jenis - Jenis Alat Pembayaran Tunai dan Non-tunai.pptx
PPT Materi Jenis - Jenis Alat Pembayaran Tunai dan Non-tunai.pptxPPT Materi Jenis - Jenis Alat Pembayaran Tunai dan Non-tunai.pptx
PPT Materi Jenis - Jenis Alat Pembayaran Tunai dan Non-tunai.pptxHeruFebrianto3
 
Jurnal Dwi mingguan modul 1.2-gurupenggerak.pptx
Jurnal Dwi mingguan modul 1.2-gurupenggerak.pptxJurnal Dwi mingguan modul 1.2-gurupenggerak.pptx
Jurnal Dwi mingguan modul 1.2-gurupenggerak.pptxBambang440423
 
AKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptx
AKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptxAKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptx
AKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptxWirionSembiring2
 
Materi Pertemuan 6 Materi Pertemuan 6.pptx
Materi Pertemuan 6 Materi Pertemuan 6.pptxMateri Pertemuan 6 Materi Pertemuan 6.pptx
Materi Pertemuan 6 Materi Pertemuan 6.pptxRezaWahyuni6
 

Último (20)

UNGGAH PEGANGAN LOKAKARYA DAN PENDAMPINGAN INDIVIDU DALAM KEGIATAN PEMBEKALAN...
UNGGAH PEGANGAN LOKAKARYA DAN PENDAMPINGAN INDIVIDU DALAM KEGIATAN PEMBEKALAN...UNGGAH PEGANGAN LOKAKARYA DAN PENDAMPINGAN INDIVIDU DALAM KEGIATAN PEMBEKALAN...
UNGGAH PEGANGAN LOKAKARYA DAN PENDAMPINGAN INDIVIDU DALAM KEGIATAN PEMBEKALAN...
 
Modul Ajar Bahasa Indonesia - Menulis Puisi Spontanitas - Fase D.docx
Modul Ajar Bahasa Indonesia - Menulis Puisi Spontanitas - Fase D.docxModul Ajar Bahasa Indonesia - Menulis Puisi Spontanitas - Fase D.docx
Modul Ajar Bahasa Indonesia - Menulis Puisi Spontanitas - Fase D.docx
 
MODUL 2 BAHASA INDONESIA-KELOMPOK 1.pptx
MODUL 2 BAHASA INDONESIA-KELOMPOK 1.pptxMODUL 2 BAHASA INDONESIA-KELOMPOK 1.pptx
MODUL 2 BAHASA INDONESIA-KELOMPOK 1.pptx
 
PRESENTASI PEMBELAJARAN IPA PGSD UT MODUL 2
PRESENTASI PEMBELAJARAN IPA PGSD UT MODUL 2PRESENTASI PEMBELAJARAN IPA PGSD UT MODUL 2
PRESENTASI PEMBELAJARAN IPA PGSD UT MODUL 2
 
Materi Lingkaran kelas 6 terlengkap.pptx
Materi Lingkaran kelas 6 terlengkap.pptxMateri Lingkaran kelas 6 terlengkap.pptx
Materi Lingkaran kelas 6 terlengkap.pptx
 
DESAIN MEDIA PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA BERBASIS DIGITAL.pptx
DESAIN MEDIA PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA BERBASIS DIGITAL.pptxDESAIN MEDIA PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA BERBASIS DIGITAL.pptx
DESAIN MEDIA PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA BERBASIS DIGITAL.pptx
 
Demonstrasi Kontekstual Modul 1.2. pdf
Demonstrasi Kontekstual  Modul 1.2.  pdfDemonstrasi Kontekstual  Modul 1.2.  pdf
Demonstrasi Kontekstual Modul 1.2. pdf
 
Catatan di setiap Indikator Fokus Perilaku
Catatan di setiap Indikator Fokus PerilakuCatatan di setiap Indikator Fokus Perilaku
Catatan di setiap Indikator Fokus Perilaku
 
PPT TEKS TANGGAPAN KELAS 7 KURIKUKULM MERDEKA
PPT TEKS TANGGAPAN KELAS 7 KURIKUKULM MERDEKAPPT TEKS TANGGAPAN KELAS 7 KURIKUKULM MERDEKA
PPT TEKS TANGGAPAN KELAS 7 KURIKUKULM MERDEKA
 
Membuat Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di dalam Kelas
Membuat Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di dalam KelasMembuat Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di dalam Kelas
Membuat Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di dalam Kelas
 
Prakarsa Perubahan dengan Kanvas ATAP & BAGJA.pptx
Prakarsa Perubahan dengan Kanvas ATAP & BAGJA.pptxPrakarsa Perubahan dengan Kanvas ATAP & BAGJA.pptx
Prakarsa Perubahan dengan Kanvas ATAP & BAGJA.pptx
 
adap penggunaan media sosial dalam kehidupan sehari-hari.pptx
adap penggunaan media sosial dalam kehidupan sehari-hari.pptxadap penggunaan media sosial dalam kehidupan sehari-hari.pptx
adap penggunaan media sosial dalam kehidupan sehari-hari.pptx
 
polinomial dan suku banyak kelas 11..ppt
polinomial dan suku banyak kelas 11..pptpolinomial dan suku banyak kelas 11..ppt
polinomial dan suku banyak kelas 11..ppt
 
Edukasi Haji 2023 pembinaan jemaah hajii
Edukasi Haji 2023 pembinaan jemaah hajiiEdukasi Haji 2023 pembinaan jemaah hajii
Edukasi Haji 2023 pembinaan jemaah hajii
 
aksi nyata pendidikan inklusif.pelatihan mandiri pmm
aksi nyata pendidikan inklusif.pelatihan mandiri pmmaksi nyata pendidikan inklusif.pelatihan mandiri pmm
aksi nyata pendidikan inklusif.pelatihan mandiri pmm
 
Kelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdf
Kelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdfKelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdf
Kelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdf
 
PPT Materi Jenis - Jenis Alat Pembayaran Tunai dan Non-tunai.pptx
PPT Materi Jenis - Jenis Alat Pembayaran Tunai dan Non-tunai.pptxPPT Materi Jenis - Jenis Alat Pembayaran Tunai dan Non-tunai.pptx
PPT Materi Jenis - Jenis Alat Pembayaran Tunai dan Non-tunai.pptx
 
Jurnal Dwi mingguan modul 1.2-gurupenggerak.pptx
Jurnal Dwi mingguan modul 1.2-gurupenggerak.pptxJurnal Dwi mingguan modul 1.2-gurupenggerak.pptx
Jurnal Dwi mingguan modul 1.2-gurupenggerak.pptx
 
AKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptx
AKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptxAKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptx
AKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptx
 
Materi Pertemuan 6 Materi Pertemuan 6.pptx
Materi Pertemuan 6 Materi Pertemuan 6.pptxMateri Pertemuan 6 Materi Pertemuan 6.pptx
Materi Pertemuan 6 Materi Pertemuan 6.pptx
 

Ppt menghargai nilai-nilai juang dalam proses perumusan pancasila sebagai dasar negara

  • 1. ANALISIS STANDAR KOMPETENSI MATERI PEMBELAJARAN PENDIDIKAN KEWARGANEGARAAN SD KELAS LANJUT KELAS 6 SEMESTER 1
  • 2. NAMA KELOMPOK : 1.DEMI INTAN PERMATA SARI (11-800-0112) 2.ICHA ANGGI ARISTA (11-800-0118) 3.MAYLITA FATMAYANTI (11-800-0119)
  • 3. Mata pelajaran : Pendidikan Kewarganegaraan Kelas / semester : VI / 1 Standar Kompetensi : “menghargai nilai-nilai juang dalam proses perumusan pancasila sebagai dasar negara”
  • 4. KATA KUNCI 1. Nilai 2. Juang 3. Pancasila 4. Dasar negara 5. Nilai juang 6. Perumusan pancasila sebagai dasar negara 7. Menghargai nilai-nilai juang dalam proses perumusan pancasila sebagai dasar negara
  • 5. DEFINISI 1. NILAI Menurut KBBI nilai mempunyai arti : Sifat-sifat (hal-hal) yang penting atau berguna bagi kemanusiaan Sesuatu yg menyempurnakan manusia sesuai dengan hakikatnya
  • 6. 2. JUANG Menurut KBBI juang mempunyai arti : Berusaha sekuat tenaga tentang sesuatu berusaha penuh dengan kesukaran dan bahaya 3. PANCASILA Pancasila adalah lima asas yang merupakan ideologi negara. Kelima sila itu merupakan kesatuan yang tidak dapat dipisahkan satu sama lain. .
  • 7. 4. DASAR NEGARA Dasar negara adalah fundamen yang kokoh dan kuat serta bersumber dari pandangan hidup atau falsafah yang diterima oleh seluruh lapisan masyarakat 5. NILAI JUANG Nilai juang artinya sesuatu yang berharga dalam usaha mendapatkan (merebut) sesuatu atau dalam mencapai cita- cita
  • 8. 6. PERUMUSAN PANCASILA SEBAGAI DASAR NEGARA Proses perumusan pancasila sebagai dasar negara yaitu ketika anggota BPUPKI resmi dilantik pada tanggal 28 mei 1945. Sehari berikutnya yaitu tanggal 1 juni 1945. Salah satu agendanya adalah merumuskan dasar negara Indonesia merdeka.
  • 9. 7. MENGHARGAI NILAI-NILAI JUANG DALAM PROSES PERUMUSAN PANCASILA SEBAGAI DASAR NEGARA 7. MENGHARGAI NILAI-NILAI JUANG DALAM PROSES PERUMUSAN PANCASILA SEBAGAI DASAR NEGARA
  • 10. berperan untuk memberikan suatu aturan yang mengatur terjalinnya penyelenggaraan negara. Perihal tersebut bisa di uraikan bahwa pancasila untuk dijadikan basis negara yang bermakna, Pancasila dijadikan dasar dalam penyelenggaran negara, Pancasila dijadikan dasar dalam pengaturan dan sistem pemerintahan negara dan Pancasila merupakan sumber hukum dalam kehidupan berbangsa dan bernegara Pancasila Sebagai Dasar NegaraPancasila Sebagai Dasar Negara
  • 11. Semangat juang dan kebersamaan dibalik perumusan pancasila Pada masa penjajahan, seluruh bangsa berjuang untuk meraih kemerdekaan. Mereka berjuang dengan banyak cara. Ada yang berjuang dengan pertempuran bersenjata. Ada pula yang berjuang dengan pikiran. Semuanya mengerahkan segenap kemampuan untuk mencapai Indonesia merdeka. Perjuangan melalui pemikiran banyak dilakukan oleh para pendiri bangsa. Salah satunya dilakukan dalam perumusan Pancasila.
  • 12. Anggota BPUPKI resmi dilantik pada tanggal 28 Mei 1945. Sehari berikutnya yaitu tanggal 29 Mei 1945, BPUPKI mulai bersidang. Sidang berlangsung sampai tanggal 1 Juni 1945. Salah satu agendanya adalah merumuskan dasar negara Indonesia merdeka. Dalam sidang tersebut, beberapa anggota mengajukan usulan tentang dasar negara. Ada tiga tokoh yang mengajukan gagasan tentang dasar negara Indonesia. Mereka adalah Mohammad Yamin, Soepomo, dan Soekarno. Proses perumusan pancasilaProses perumusan pancasila
  • 13. Pada tanggal 29 Mei 1945, Mohammad Yamin mengemukakan gagasannya. Menurutnya, negara Indonesia harus berpijak pada lima dasar. Berikut ini lima dasar usulan Mohammad Yamin. 1. Peri Kebangsaan 2. Peri Kemanusiaan 3. Peri Ketuhanan 4. Peri Kerakyatan 5. Kesejahteraan Rakyat
  • 14. Proses perumusan Pancasila yang dilakukan para tokoh menjadi pelajaran berharga bagi kita. Semua itu dilakukan dengan penuh nilai perjuangan dan diliputi dalam semangat kebersamaan. Berikut beberapa nilai juang dan semangat kebersamaan dari para tokoh perumus Pancasila.  Berbeda - Beda tetapi Satu Cita - Cita  Bersatu dalam Perbedaan  Nilai Kebersamaan dalam Perumusan Pancasila Nilai-nilai juang dan kebersamaan para tokoh Nilai-nilai juang dan kebersamaan para tokoh
  • 15. Apa yang dapat kita teladani dari sejarah perumusan Pancasila? Selain kebersamaan, apa saja nilai juang yang ada pada proses perumusan Pancasila? Berikut antara lain nilai - nilai tersebut. Musyawarah Musyawarah adalah cara yang ditempuh anggota BPUPKI ketika merumuskan Pancasila Menghargai Perbedaan Dalam perumusan Pancasila, hal ini terbukti penghapusan kalimat “dengan kewajiban menjalankan syariat Islam bagi pemeluk - pemeluknya”. Namun dengan adanya kesediaan menghargai perbedaan Meneladani nilai-nilai juang para tokoh perumusan pancasila Meneladani nilai-nilai juang para tokoh perumusan pancasila
  • 16. Toleransi Latar belakang yang berbeda dari para perumus dasar negara disatukan dalam wadah BPUPKI. Tentu saja perbedaan ini terbawa ke dalam sidang. Latar belakang yang berbeda pendapat yang muncul pun beragam. Perbedaan tersebut bahkan kadang saling bertentangan. Agar dapat melahirkan sebuah dasar negara yang kokoh, perbedaan ini tidak boleh menjadi penghambat. Disinilah arti penting toleransi
  • 17.  Pengamalan Pancasila dalam Rangka Menghargai Perbedaan Pada waktu itu bangsa Indonesia belum memiliki dasar negara. Tetapi, sikap para tokoh telah mencerminkan semangat kebersamaan dan jiwa ksatria. Mereka bersedia menerima perbedaaan apa pun ketika proses perumusan dasar negara berlangsung Pengamalan Pancasila dalam Wujud Sikap Toleransi Perbedaan harus disadari sebagai kekayaan bangsa dan negara. Perbedaan harus dapat diakomodasi dalam wadah Negara Kesatuan Republik Indonesia. Oleh karena itulah sila pertama dalam Piagam Jakarta disepakati untuk diubah Pengamalan nilai-nilai pancasila dalam kehidupan sehari-hari Pengamalan nilai-nilai pancasila dalam kehidupan sehari-hari
  • 18. CIRI-CIRI ATAU KARAKTERISTIK 1. NILAI  Nilai memiliki sifat normatif, artinya nilai mengandung harapan, cita-cita, dan suatu keharusan sehingga nilai nemiliki sifat ideal (das sollen)  Memiliki pengaruh yang berbeda-beda terhadap setiap individu karena pernbedaan antara kebudayaan yang satu dengan yang lain
  • 19. 2. JUANG  Berusaha dalam mendapatkan sesuatu yang diinginkan  Orang yang tidak takut mati untuk meraih sesuatu 3. PANCASILA  Sistematis (runtun): tidak boleh ditukar urutannya  Kesatuan totalitas yang organis (utuh, manunggal, senyawa): tidak dapat dipisahkan satu dengan yang lain 4. DASAR NEGARA  Mempunyai undang-undang dasar
  • 20. CONTOH POSITIF & NEGATIF POSITIF 1. Mempunyai jiwa solidaritas atau kesetiakawanan dari semua lapisan masyarakat terhadap perjuangan kemerdekaan 2. Mempunyai Pro patria dan primus patrialis, yaitu selalu berjiwa untuk tanah air dan mendahulukan kepentingan tanah air 3. Mempunyai jiwa toleransi atau tenggang rasa antarumat beragama, suku, golongan, dan bangsa 4. Memiliki jiwa tanpa pamrih dan bertanggung jawab 5. Memiliki Jiwa ksatria, kebesaran jiwa yang tidak mengandung balas dendam
  • 21. NEGATIF 1. Memaksakan kehendak kepada orang lain 2. Semena-mena terhadap orang lain 3. Tidak adanya sikap cinta terhadap tanah air
  • 22. Nilai  cinta tanah air : sikap mengharhgai semua peninggalan-peninggalan sejarah dan jasa para pahlawan serta menjaga kedaulatan negaranya Semangat Kebangsaan : sikap yang menjunjung tinggi nilai-nilai dasar negara Toleransi : menghargai perbedaan agama, suku, etnis, pendapat, sikap dan tindakan  cinta tanah air : sikap mengharhgai semua peninggalan-peninggalan sejarah dan jasa para pahlawan serta menjaga kedaulatan negaranya Semangat Kebangsaan : sikap yang menjunjung tinggi nilai-nilai dasar negara Toleransi : menghargai perbedaan agama, suku, etnis, pendapat, sikap dan tindakan
  • 23. Moral Untuk dapat berlaku secara moral seseorang harus sadar akan nilai-nilai perjuangan para tokoh proklamator dalam proses perumusan pancasila sebagai dasar negara, seta menggunakan ideologi dasar pancasila sebagai sumber atau landasan dalam kegiatan pemerintahan Untuk dapat berlaku secara moral seseorang harus sadar akan nilai-nilai perjuangan para tokoh proklamator dalam proses perumusan pancasila sebagai dasar negara, seta menggunakan ideologi dasar pancasila sebagai sumber atau landasan dalam kegiatan pemerintahan
  • 24. Norma Dari nilai, moral serta kandungan isi dari SK ini maka norma ataupun aturan yang terkait adalah norma hukum. Hal ini dikarenakan pancasila sebagai dasar ideologi negara petunjuk hidup atau perintah dan larangan yang mengatur tata tertib dalam suatu masyarakat (negara) Dari nilai, moral serta kandungan isi dari SK ini maka norma ataupun aturan yang terkait adalah norma hukum. Hal ini dikarenakan pancasila sebagai dasar ideologi negara petunjuk hidup atau perintah dan larangan yang mengatur tata tertib dalam suatu masyarakat (negara)