SlideShare uma empresa Scribd logo
1 de 17
NAMA SEKOLAH         MATA PELAJARAN KIMIA            ?
           Alamat




                            F-LEARNING




 Home

Oleh : FITRIANA        SK   KD    INDIKATOR   TUJUAN   EVALUASI
NAMA SEKOLAH                   MATA PELAJARAN KIMIA            ?
           Alamat




  HUKUM LAVOISER




        HUKUM PROUST




            HUKUM DALTON




                    HUKUM GAY LUSSAC




                         HUKUM AVOGADRO



 Home

Oleh : FITRIANA           SK           KD   INDIKATOR   TUJUAN   EVALUASI
NAMA SEKOLAH        MATA PELAJARAN KIMIA            ?
           Alamat




 Home

Oleh : FITRIANA        SK   KD   INDIKATOR   TUJUAN   EVALUASI
NAMA SEKOLAH        MATA PELAJARAN KIMIA            ?
           Alamat




                       STANDAR KOMPETENSI
                       Memahami hukum
                       hukum dasar kimia
        SK             dan penerapannya
                       dalam perhitungan
                       kimia (stoikiometri).


 Home

Oleh : FITRIANA        SK   KD   INDIKATOR   TUJUAN   EVALUASI
NAMA SEKOLAH        MATA PELAJARAN KIMIA            ?
           Alamat




                        KOMPETENSI DASAR
                       Membuktikan dan
                       mengkomunikasikan
                       berlakunya hukum-hukum
        KD             dasar kimia serta
                       menerapkan konsep mol
                       dalam menyelesaikan
                       perhitungan kimia.

 Home

Oleh : FITRIANA        SK   KD   INDIKATOR   TUJUAN   EVALUASI
NAMA SEKOLAH             MATA PELAJARAN KIMIA              ?
           Alamat




                                     INDIKATOR

                    • Membuktikan Hukum Lavoisier melalui percobaan
                    • Membuktikan hukum Proust melalui percobaan
                    • Menganalisis senyawa untuk membuktikan
                      berlakunya hukum kelipatan perbandingan (hukum
INDIKATOR             Dalton)
                    • Menggunakan data percobaan untuk membuktikan
                      hukum perbandingan volum (hukum Gay Lussac).
                    • Menggunakan data percobaan untuk membuktikan
                      hukum Avogadro.




 Home

Oleh : FITRIANA        SK       KD     INDIKATOR   TUJUAN   EVALUASI
NAMA SEKOLAH              MATA PELAJARAN KIMIA                ?
           Alamat




                                       tujuan

                    Tujuan yang ingin dicapai adalah siswa mampu:
                    1. Membuktikan Hukum Lavoisier melalui percobaan
                    2. Membuktikan hukum Proust melalui percobaan
                    3. Menganalisis senyawa untuk membuktikan berlakunya
                       hukum kelipatan perbandingan (hukum Dalton)
  TUJUAN            4. Menggunakan data percobaan untuk membuktikan hukum
                       perbandingan volum (hukum Gay Lussac).
                    5. Menggunakan data percobaan untuk membuktikan hukum
                       hukum Avogadro.




 Home

Oleh : FITRIANA        SK        KD      INDIKATOR   TUJUAN    EVALUASI
NAMA SEKOLAH              MATA PELAJARAN KIMIA                         ?
             Alamat




                       Hukum lavoiser (hukum kekekalan massa)

         •  Hukum kekekalan massa dikemukakan
            oleh Antonie Laurent Lavoiser, sehingga
            dikenal sebagai hukum Lavoiser.
                                                       Dalam          reaksi
         • Isi Hukum Lavoiser:                         pembakaran kertas,
         “Massa zat sebelum dan sesudah reaksi         sepintas lalu dapat
                                                       kita lihat massa abu
            adaalah sama (tetap)”                      hasil     pembakaran
         contoh: 14 gram Besi dapat bereaksi dg. 8     lebih kecil daripada
            gram belerang membentuk senyawa besi       masa kertas yang di
                                                       bakar         apakah
            belerang dengan massa 22 gram.             pembakaran kertas
                                                       disertai pengurangan
                                                       massa???
         http://www.youtube.com/watch?v=pujG3XtIIkI




 Home

Oleh : FITRIANA        SK        KD       INDIKATOR   TUJUAN      EVALUASI
NAMA SEKOLAH                     MATA PELAJARAN KIMIA                                   ?
           Alamat




                       Hukum proust (hukum perbandingan tetap)

                    Berdasarkan penelitian terhadap berbagai senyawa yang dilakukan oleh Joseph Louis
                        Proust, Proust menyimpulkan bahwa:
                    “Perbandingan massa unsur-unsur suatu senyawa adalah tertentu dan tetap”
                    Senyawa yang sama meskipun berasal dari tempat yang berbeda atau dibuat
                        dengan cara yan berbeda mempunyai komposisi yang sama.
                    Contoh hasil analisis terhadap garam dari berbagai daerah


                    Asal garam        Massa            Massa           Massa Na:Cl
                                      Natrium(N)       Klorin(Cl)
                    Indaramayu        0,786 g          1,214 g         0,786:1,214=1:1,54
                    Madura            0,59 g           0,91 g          0,59:0,91=1:1,54
                    Import            0,983 g          1,517 g         0,983:1,517=1:54

                    http://www.youtube.com/watch?v=p-SLj_0Lu9Q



 Home

Oleh : FITRIANA          SK             KD         INDIKATOR          TUJUAN         EVALUASI
NAMA SEKOLAH                    MATA PELAJARAN KIMIA                ?
           Alamat




                       Hukum dalton (hukum kelipatan berganda)

                    Hukum dasar kimia yang
                         dikemukakan oleh Dalton
                         berkaitan dengan pasangan
                         unsur yang mampu membentuk
                         lebih dari satu senyawa.
                    Berbunyi :
                    Apabila dua unsur lain dapat
                    membentuk lebih dari satu
                    senyawa, dimana massa salah satu
                    unsur tersebut tetap (sama) maka
                    perbandingan massa unsur yang
                    lain dalam senyawa-senyawa
                    tersebut merupakan bilangan bulat
                    dan sederhana.

                    http://www.youtube.com/watch?v=s9p
                    GkkLhXX8




 Home

Oleh : FITRIANA         SK            KD         INDIKATOR   TUJUAN   EVALUASI
NAMA SEKOLAH                             MATA PELAJARAN KIMIA                                     ?
           Alamat




                                                      Contoh soal


                    Nitrogen dan oksigen dapat membentuk senyawa-senyawa N2O, NO, N2O3, dan
                    N2O4 dengan komposisi massa terlihat dalam tabel berikut :


                            senyawa N (g)              O (g)       Perbandingan N:O
                                 N2O             28          16          N : O = 28 : 16 = 7 : 4
                                 NO              14          16          N : O = 14 : 16 = 7 : 8
                                 N2O3            28          48          N : O = 28 : 48 = 7 : 12
                                 N2O4            28          64          N : O = 28 : 64 = 7 : 16

                    Dari tabel di atas, terlihat bahwa massa N dibuat sama (tetap) sebanyak 7 gram maka
                    perbandingan massa oksigen dalam :
                    N2O : NO : N2O3 : N2O4 = 4 : 8 : 12 : 16 = 1 : 2 : 3 : 4



 Home

Oleh : FITRIANA               SK               KD           INDIKATOR             TUJUAN          EVALUASI
NAMA SEKOLAH                   MATA PELAJARAN KIMIA                               ?
           Alamat




                                       Hukum Gay lussac

                    Hukum Gay Lussac Berbunyi :
                    Pada suhu dan tekanan yang sama, perbandingan volume gas-gas yang
                    bereaksi dan hasil reaksi sebagai bilangan bulat
                    Contoh :
                    •   Hidrogen          +         Oksigen            Air
                        2 volume                    1 volume            2 volume
                        Hidrogen                    Oksigen             Air
                    •   Hidrogen          +         Nitrogen           Amoniak
                        3 volume                    1 volume            2 volume Hidrogen
                               Nitrogen             Amoniak
                    Dari contoh di atas, hukum perbandingan volum dari Gay-Lussac dapat kita
                    nyatakan :
                    “Perbandingan volume gas-gas sesuai dengan koefisien masing-masing gas”

                    http://www.youtube.com/watch?v=wODW_9MRHWk




 Home

Oleh : FITRIANA         SK            KD         INDIKATOR        TUJUAN       EVALUASI
NAMA SEKOLAH                    MATA PELAJARAN KIMIA                                ?
           Alamat




                                          Contoh soal

                    •  Pembakaran gas etana menurut persamaan reaksi sebagai berikut :
                                          2 C2H6 + 7 O2  4 CO2 + 6 H2O
                       Volume gas CO2 yang terbentuk pada pembakaran 3 L etana adalah ...
                       Jawab :
                                  Perbandingan volume = Perbandingan koefisien
                                 Volume CO2 : Volume C2H6 = 4 : 2
                    maka :
                       volume CO2      =                     x volume C2H6




                                                  =     x3L



                                                  =6L




 Home

Oleh : FITRIANA         SK            KD         INDIKATOR        TUJUAN        EVALUASI
NAMA SEKOLAH                    MATA PELAJARAN KIMIA                             ?
           Alamat




                                        Hukum avogadro

                    Berbunyi :
                    Pada temperatur dan tekanan yang sama, volume suatu gas sebanding dengan
                    jumlah mol gas yang terdapat didalamnya
                    •   Misal :
                        3 volume hidrogen + 1 volume nitrogen  2 volume amoniak
                                                  3 H2 + N2  2 NH3
                        Hubungan volume gas, jumlah molekul, dan koefisien reaksi adalah :

                        Volume yang dicari =




                    Jumlah molekul yang dicari =



                    http://www.youtube.com/watch?v=G04YtX83DoA



 Home

Oleh : FITRIANA         SK             KD          INDIKATOR     TUJUAN       EVALUASI
NAMA SEKOLAH                    MATA PELAJARAN KIMIA                                 ?
           Alamat




                                               contoh

                    •   Pada temperatur dan tekanan tertentu 5 L gas N2 direaksikan dengan gas H2
                        untuk menghasilkan gas NH3. Berapakah volume H2 yang diperlukan dan
                        berapa volume NH3 yang dihasilkan?
                        Jawab :
                                                    N2 + 3 H2  2 NH3
                    •   Volume H2 yang diperlukan :

                    Volume H2 =



                                          =

                                          = 15 L




 Home

Oleh : FITRIANA         SK             KD          INDIKATOR        TUJUAN        EVALUASI
NAMA SEKOLAH                           MATA PELAJARAN KIMIA                                          ?
           Alamat




                                                    evaluasi
             1.     Pada pembakaran 2.4 gram magnesium di udara, dihasilkan 4 gram oksida magnesium. Berapa
                    gram oksigen yang terpakai dalam reaksi tersebut?
             2.     Sampel zink sulfida dibuat menurut tiga cara yang berbeda. Dalam 3,22 sampel pertama terdapat
                    2,16 gram zink, sedangkan dalam 5,38 gram sampel keduaterdapat 1,77 gram belerang. Dalam
                    sampelketiga, 0,93 gram zink bereaksi dengan 0,46 gram belerang. Apakah data ini memenuhi
                    hukum perbandingan tetap?
             3.     Unsur A dan B membentuk dua senyawa, yaitu X dan Y dan massa unsur A dalam senyawa X
                    dan Y berturut-turut adalah 46,7% dan 30,4%.tunjukanlah bahwa hukum Dalton berlaku dalam
                    kedua senyawa tersebut.
             4.     Dua peneliti secara terpisah mempelajari reaksi peruraian dinitrogen pentaoksida menjadi
                    nitrogen dioksida dan oksigen. Peneliti pertama menemukan bahwa peruraian 50 ml (100 C, 1
                    atm) dinitrogen pentaoksida menghasilkan 100 ml (100 C, 1 atm) nitrogen dioksida dan 25 ml
                    (100 C, 1 atm) oksigen. Peneliti kedua menemukan bahwa peruraian 30 ml (200 C, 2 atm)
                    nitrogen tetra oksida menghasilkan 60 ml (200 C, 2 atm) nitrogen dioksida dan 15 ml (200 C, 2
                    atm) oksigen. Apakah hasil percobaan tersebut memenuhi hukum perbandingan volume?
             5.     Pada peruraiansempurna 10 ml ( T,P) suatu oksida nitrogen (NxOy) yang berupa gas dihasilkan
                    20 ml (T,P)nitrogen dioksida dan 5 ml (T,P) oksigen. Tentukanlah rumus molekul oksida nitrogen
                    tersebut.



 Home

Oleh : FITRIANA             SK                KD          INDIKATOR             TUJUAN          EVALUASI
NAMA SEKOLAH                     MATA PELAJARAN KIMIA                                ?
           Alamat




                                            Referensi
                    Purba, michael. 2006. Kimia Untuk SMA Kelas X. Jakarta: Erlangga




 Home

Oleh : FITRIANA          SK             KD         INDIKATOR           TUJUAN          EVALUASI

Mais conteúdo relacionado

Mais procurados (19)

Kimia dasar I
Kimia dasar IKimia dasar I
Kimia dasar I
 
Rpt kimia t4 2016
Rpt kimia t4 2016Rpt kimia t4 2016
Rpt kimia t4 2016
 
Materi, unsur, dan atom
Materi, unsur, dan atomMateri, unsur, dan atom
Materi, unsur, dan atom
 
3 rpp ke 3 konsep mol
3 rpp ke 3 konsep mol3 rpp ke 3 konsep mol
3 rpp ke 3 konsep mol
 
Laporan praktikum - wujud zat
Laporan praktikum - wujud zatLaporan praktikum - wujud zat
Laporan praktikum - wujud zat
 
```````````````````````````
``````````````````````````````````````````````````````
```````````````````````````
 
Materi kimia dasar
Materi kimia dasarMateri kimia dasar
Materi kimia dasar
 
Kimia Dasar
Kimia DasarKimia Dasar
Kimia Dasar
 
Laporan praktikum kimia - materi dan energi
Laporan praktikum kimia - materi dan energiLaporan praktikum kimia - materi dan energi
Laporan praktikum kimia - materi dan energi
 
Ukbm kim 3.4-4.4-1-1_sd3 energi sistem lingkungan-dikonversi (1)
Ukbm kim 3.4-4.4-1-1_sd3 energi sistem lingkungan-dikonversi (1)Ukbm kim 3.4-4.4-1-1_sd3 energi sistem lingkungan-dikonversi (1)
Ukbm kim 3.4-4.4-1-1_sd3 energi sistem lingkungan-dikonversi (1)
 
Deskripsi Materi
Deskripsi MateriDeskripsi Materi
Deskripsi Materi
 
Percobaan 1 pengamatan-ilmiah
Percobaan 1 pengamatan-ilmiahPercobaan 1 pengamatan-ilmiah
Percobaan 1 pengamatan-ilmiah
 
Stoikiometri
StoikiometriStoikiometri
Stoikiometri
 
Makalah
MakalahMakalah
Makalah
 
Rpp (reaksi redoks) revisi
Rpp (reaksi redoks) revisiRpp (reaksi redoks) revisi
Rpp (reaksi redoks) revisi
 
Kimia bab1
Kimia bab1Kimia bab1
Kimia bab1
 
Stoikiometri
StoikiometriStoikiometri
Stoikiometri
 
Lks termokimia
Lks termokimiaLks termokimia
Lks termokimia
 
STOIKIOMETRI KIMIA
STOIKIOMETRI KIMIASTOIKIOMETRI KIMIA
STOIKIOMETRI KIMIA
 

Destaque

Kelas 10 009 hukum hukum dasar kimia
Kelas 10 009 hukum hukum dasar kimiaKelas 10 009 hukum hukum dasar kimia
Kelas 10 009 hukum hukum dasar kimiaElizabeth Indah P
 
Hukum dasar kimia2
Hukum dasar kimia2Hukum dasar kimia2
Hukum dasar kimia2Home
 
Hukum dasar kimia
Hukum dasar kimiaHukum dasar kimia
Hukum dasar kimiaHome
 
Ar, Mr dan Persamaan Reaksi
Ar, Mr dan Persamaan ReaksiAr, Mr dan Persamaan Reaksi
Ar, Mr dan Persamaan ReaksiAkhmad Farid
 
PPT Rumus Empiris dan Rumus Molekul
PPT Rumus Empiris dan Rumus MolekulPPT Rumus Empiris dan Rumus Molekul
PPT Rumus Empiris dan Rumus MolekulYuyun Kartika
 
Tata nama senyawa dan persamaan reaksi
Tata nama senyawa dan persamaan reaksiTata nama senyawa dan persamaan reaksi
Tata nama senyawa dan persamaan reaksiYogiarya Marthan
 
Tata nama senyawa kimia
Tata nama senyawa kimia Tata nama senyawa kimia
Tata nama senyawa kimia Dhytha Asyidiq
 
Hukum-Hukum Dasar Kimia
Hukum-Hukum Dasar KimiaHukum-Hukum Dasar Kimia
Hukum-Hukum Dasar KimiaAgus Triana
 
Buku Kimia (Kurikulum 2013) Kelas 10 SMA
Buku Kimia (Kurikulum 2013) Kelas 10 SMABuku Kimia (Kurikulum 2013) Kelas 10 SMA
Buku Kimia (Kurikulum 2013) Kelas 10 SMAFendy Prasetyo
 

Destaque (12)

Hukum dasar kimia by pak farid
Hukum dasar kimia by pak faridHukum dasar kimia by pak farid
Hukum dasar kimia by pak farid
 
Kelas 10 009 hukum hukum dasar kimia
Kelas 10 009 hukum hukum dasar kimiaKelas 10 009 hukum hukum dasar kimia
Kelas 10 009 hukum hukum dasar kimia
 
Hukum dasar kimia2
Hukum dasar kimia2Hukum dasar kimia2
Hukum dasar kimia2
 
Hukum dasar kimia
Hukum dasar kimiaHukum dasar kimia
Hukum dasar kimia
 
Ar, Mr dan Persamaan Reaksi
Ar, Mr dan Persamaan ReaksiAr, Mr dan Persamaan Reaksi
Ar, Mr dan Persamaan Reaksi
 
PPT Rumus Empiris dan Rumus Molekul
PPT Rumus Empiris dan Rumus MolekulPPT Rumus Empiris dan Rumus Molekul
PPT Rumus Empiris dan Rumus Molekul
 
Hukum Hukum Dasar Kimia
Hukum Hukum Dasar KimiaHukum Hukum Dasar Kimia
Hukum Hukum Dasar Kimia
 
Tata nama senyawa dan persamaan reaksi
Tata nama senyawa dan persamaan reaksiTata nama senyawa dan persamaan reaksi
Tata nama senyawa dan persamaan reaksi
 
Tata nama senyawa kimia
Tata nama senyawa kimia Tata nama senyawa kimia
Tata nama senyawa kimia
 
Hukum-Hukum Dasar Kimia
Hukum-Hukum Dasar KimiaHukum-Hukum Dasar Kimia
Hukum-Hukum Dasar Kimia
 
Hukum Hukum Dasar Kimia PPT
Hukum Hukum Dasar Kimia PPTHukum Hukum Dasar Kimia PPT
Hukum Hukum Dasar Kimia PPT
 
Buku Kimia (Kurikulum 2013) Kelas 10 SMA
Buku Kimia (Kurikulum 2013) Kelas 10 SMABuku Kimia (Kurikulum 2013) Kelas 10 SMA
Buku Kimia (Kurikulum 2013) Kelas 10 SMA
 

Último

Contoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdf
Contoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdfContoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdf
Contoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdfCandraMegawati
 
POWER POINT MODUL 1 PEBI4223 (PENDIDIKAN LINGKUNGAN HIDUP)
POWER POINT MODUL 1 PEBI4223 (PENDIDIKAN LINGKUNGAN HIDUP)POWER POINT MODUL 1 PEBI4223 (PENDIDIKAN LINGKUNGAN HIDUP)
POWER POINT MODUL 1 PEBI4223 (PENDIDIKAN LINGKUNGAN HIDUP)PUNGKYBUDIPANGESTU1
 
Latsol TWK Nasionalisme untuk masuk CPNS
Latsol TWK Nasionalisme untuk masuk CPNSLatsol TWK Nasionalisme untuk masuk CPNS
Latsol TWK Nasionalisme untuk masuk CPNSdheaprs
 
LATAR BELAKANG JURNAL DIALOGIS REFLEKTIF.ppt
LATAR BELAKANG JURNAL DIALOGIS REFLEKTIF.pptLATAR BELAKANG JURNAL DIALOGIS REFLEKTIF.ppt
LATAR BELAKANG JURNAL DIALOGIS REFLEKTIF.pptPpsSambirejo
 
Modul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase C
Modul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase CModul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase C
Modul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase CAbdiera
 
REFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdf
REFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdfREFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdf
REFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdfirwanabidin08
 
MATEMATIKA EKONOMI MATERI ANUITAS DAN NILAI ANUITAS
MATEMATIKA EKONOMI MATERI ANUITAS DAN NILAI ANUITASMATEMATIKA EKONOMI MATERI ANUITAS DAN NILAI ANUITAS
MATEMATIKA EKONOMI MATERI ANUITAS DAN NILAI ANUITASbilqisizzati
 
PPT Penjumlahan Bersusun Kelas 1 Sekolah Dasar
PPT Penjumlahan Bersusun Kelas 1 Sekolah DasarPPT Penjumlahan Bersusun Kelas 1 Sekolah Dasar
PPT Penjumlahan Bersusun Kelas 1 Sekolah Dasarrenihartanti
 
ppt-akhlak-tercela-foya-foya-riya-sumah-takabur-hasad asli.ppt
ppt-akhlak-tercela-foya-foya-riya-sumah-takabur-hasad asli.pptppt-akhlak-tercela-foya-foya-riya-sumah-takabur-hasad asli.ppt
ppt-akhlak-tercela-foya-foya-riya-sumah-takabur-hasad asli.pptAgusRahmat39
 
Membuat Komik Digital Berisi Kritik Sosial.docx
Membuat Komik Digital Berisi Kritik Sosial.docxMembuat Komik Digital Berisi Kritik Sosial.docx
Membuat Komik Digital Berisi Kritik Sosial.docxNurindahSetyawati1
 
PPT AKUNTANSI KEUANGAN MENENGAH DUA.pptx
PPT AKUNTANSI KEUANGAN MENENGAH DUA.pptxPPT AKUNTANSI KEUANGAN MENENGAH DUA.pptx
PPT AKUNTANSI KEUANGAN MENENGAH DUA.pptxssuser8905b3
 
Keterampilan menyimak kelas bawah tugas UT
Keterampilan menyimak kelas bawah tugas UTKeterampilan menyimak kelas bawah tugas UT
Keterampilan menyimak kelas bawah tugas UTIndraAdm
 
Perumusan Visi dan Prakarsa Perubahan.pptx
Perumusan Visi dan Prakarsa Perubahan.pptxPerumusan Visi dan Prakarsa Perubahan.pptx
Perumusan Visi dan Prakarsa Perubahan.pptxadimulianta1
 
PERAN PERAWAT DALAM PEMERIKSAAN PENUNJANG.pptx
PERAN PERAWAT DALAM PEMERIKSAAN PENUNJANG.pptxPERAN PERAWAT DALAM PEMERIKSAAN PENUNJANG.pptx
PERAN PERAWAT DALAM PEMERIKSAAN PENUNJANG.pptxRizkyPratiwi19
 
PEMANASAN GLOBAL - MATERI KELAS X MA.pptx
PEMANASAN GLOBAL - MATERI KELAS X MA.pptxPEMANASAN GLOBAL - MATERI KELAS X MA.pptx
PEMANASAN GLOBAL - MATERI KELAS X MA.pptxsukmakarim1998
 
Bab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptx
Bab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptxBab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptx
Bab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptxssuser35630b
 
bab 6 ancaman terhadap negara dalam bingkai bhinneka tunggal ika
bab 6 ancaman terhadap negara dalam bingkai bhinneka tunggal ikabab 6 ancaman terhadap negara dalam bingkai bhinneka tunggal ika
bab 6 ancaman terhadap negara dalam bingkai bhinneka tunggal ikaAtiAnggiSupriyati
 
Sosialisasi PPDB SulSel tahun 2024 di Sulawesi Selatan
Sosialisasi PPDB SulSel tahun 2024 di Sulawesi SelatanSosialisasi PPDB SulSel tahun 2024 di Sulawesi Selatan
Sosialisasi PPDB SulSel tahun 2024 di Sulawesi Selatanssuser963292
 
Prakarsa Perubahan ATAP (Awal - Tantangan - Aksi - Perubahan)
Prakarsa Perubahan ATAP (Awal - Tantangan - Aksi - Perubahan)Prakarsa Perubahan ATAP (Awal - Tantangan - Aksi - Perubahan)
Prakarsa Perubahan ATAP (Awal - Tantangan - Aksi - Perubahan)MustahalMustahal
 
Integrasi nasional dalam bingkai bhinneka tunggal ika
Integrasi nasional dalam bingkai bhinneka tunggal ikaIntegrasi nasional dalam bingkai bhinneka tunggal ika
Integrasi nasional dalam bingkai bhinneka tunggal ikaAtiAnggiSupriyati
 

Último (20)

Contoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdf
Contoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdfContoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdf
Contoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdf
 
POWER POINT MODUL 1 PEBI4223 (PENDIDIKAN LINGKUNGAN HIDUP)
POWER POINT MODUL 1 PEBI4223 (PENDIDIKAN LINGKUNGAN HIDUP)POWER POINT MODUL 1 PEBI4223 (PENDIDIKAN LINGKUNGAN HIDUP)
POWER POINT MODUL 1 PEBI4223 (PENDIDIKAN LINGKUNGAN HIDUP)
 
Latsol TWK Nasionalisme untuk masuk CPNS
Latsol TWK Nasionalisme untuk masuk CPNSLatsol TWK Nasionalisme untuk masuk CPNS
Latsol TWK Nasionalisme untuk masuk CPNS
 
LATAR BELAKANG JURNAL DIALOGIS REFLEKTIF.ppt
LATAR BELAKANG JURNAL DIALOGIS REFLEKTIF.pptLATAR BELAKANG JURNAL DIALOGIS REFLEKTIF.ppt
LATAR BELAKANG JURNAL DIALOGIS REFLEKTIF.ppt
 
Modul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase C
Modul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase CModul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase C
Modul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase C
 
REFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdf
REFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdfREFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdf
REFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdf
 
MATEMATIKA EKONOMI MATERI ANUITAS DAN NILAI ANUITAS
MATEMATIKA EKONOMI MATERI ANUITAS DAN NILAI ANUITASMATEMATIKA EKONOMI MATERI ANUITAS DAN NILAI ANUITAS
MATEMATIKA EKONOMI MATERI ANUITAS DAN NILAI ANUITAS
 
PPT Penjumlahan Bersusun Kelas 1 Sekolah Dasar
PPT Penjumlahan Bersusun Kelas 1 Sekolah DasarPPT Penjumlahan Bersusun Kelas 1 Sekolah Dasar
PPT Penjumlahan Bersusun Kelas 1 Sekolah Dasar
 
ppt-akhlak-tercela-foya-foya-riya-sumah-takabur-hasad asli.ppt
ppt-akhlak-tercela-foya-foya-riya-sumah-takabur-hasad asli.pptppt-akhlak-tercela-foya-foya-riya-sumah-takabur-hasad asli.ppt
ppt-akhlak-tercela-foya-foya-riya-sumah-takabur-hasad asli.ppt
 
Membuat Komik Digital Berisi Kritik Sosial.docx
Membuat Komik Digital Berisi Kritik Sosial.docxMembuat Komik Digital Berisi Kritik Sosial.docx
Membuat Komik Digital Berisi Kritik Sosial.docx
 
PPT AKUNTANSI KEUANGAN MENENGAH DUA.pptx
PPT AKUNTANSI KEUANGAN MENENGAH DUA.pptxPPT AKUNTANSI KEUANGAN MENENGAH DUA.pptx
PPT AKUNTANSI KEUANGAN MENENGAH DUA.pptx
 
Keterampilan menyimak kelas bawah tugas UT
Keterampilan menyimak kelas bawah tugas UTKeterampilan menyimak kelas bawah tugas UT
Keterampilan menyimak kelas bawah tugas UT
 
Perumusan Visi dan Prakarsa Perubahan.pptx
Perumusan Visi dan Prakarsa Perubahan.pptxPerumusan Visi dan Prakarsa Perubahan.pptx
Perumusan Visi dan Prakarsa Perubahan.pptx
 
PERAN PERAWAT DALAM PEMERIKSAAN PENUNJANG.pptx
PERAN PERAWAT DALAM PEMERIKSAAN PENUNJANG.pptxPERAN PERAWAT DALAM PEMERIKSAAN PENUNJANG.pptx
PERAN PERAWAT DALAM PEMERIKSAAN PENUNJANG.pptx
 
PEMANASAN GLOBAL - MATERI KELAS X MA.pptx
PEMANASAN GLOBAL - MATERI KELAS X MA.pptxPEMANASAN GLOBAL - MATERI KELAS X MA.pptx
PEMANASAN GLOBAL - MATERI KELAS X MA.pptx
 
Bab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptx
Bab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptxBab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptx
Bab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptx
 
bab 6 ancaman terhadap negara dalam bingkai bhinneka tunggal ika
bab 6 ancaman terhadap negara dalam bingkai bhinneka tunggal ikabab 6 ancaman terhadap negara dalam bingkai bhinneka tunggal ika
bab 6 ancaman terhadap negara dalam bingkai bhinneka tunggal ika
 
Sosialisasi PPDB SulSel tahun 2024 di Sulawesi Selatan
Sosialisasi PPDB SulSel tahun 2024 di Sulawesi SelatanSosialisasi PPDB SulSel tahun 2024 di Sulawesi Selatan
Sosialisasi PPDB SulSel tahun 2024 di Sulawesi Selatan
 
Prakarsa Perubahan ATAP (Awal - Tantangan - Aksi - Perubahan)
Prakarsa Perubahan ATAP (Awal - Tantangan - Aksi - Perubahan)Prakarsa Perubahan ATAP (Awal - Tantangan - Aksi - Perubahan)
Prakarsa Perubahan ATAP (Awal - Tantangan - Aksi - Perubahan)
 
Integrasi nasional dalam bingkai bhinneka tunggal ika
Integrasi nasional dalam bingkai bhinneka tunggal ikaIntegrasi nasional dalam bingkai bhinneka tunggal ika
Integrasi nasional dalam bingkai bhinneka tunggal ika
 

Hukum Dasar Kimia

  • 1. NAMA SEKOLAH MATA PELAJARAN KIMIA ? Alamat F-LEARNING Home Oleh : FITRIANA SK KD INDIKATOR TUJUAN EVALUASI
  • 2. NAMA SEKOLAH MATA PELAJARAN KIMIA ? Alamat HUKUM LAVOISER HUKUM PROUST HUKUM DALTON HUKUM GAY LUSSAC HUKUM AVOGADRO Home Oleh : FITRIANA SK KD INDIKATOR TUJUAN EVALUASI
  • 3. NAMA SEKOLAH MATA PELAJARAN KIMIA ? Alamat Home Oleh : FITRIANA SK KD INDIKATOR TUJUAN EVALUASI
  • 4. NAMA SEKOLAH MATA PELAJARAN KIMIA ? Alamat STANDAR KOMPETENSI Memahami hukum hukum dasar kimia SK dan penerapannya dalam perhitungan kimia (stoikiometri). Home Oleh : FITRIANA SK KD INDIKATOR TUJUAN EVALUASI
  • 5. NAMA SEKOLAH MATA PELAJARAN KIMIA ? Alamat KOMPETENSI DASAR Membuktikan dan mengkomunikasikan berlakunya hukum-hukum KD dasar kimia serta menerapkan konsep mol dalam menyelesaikan perhitungan kimia. Home Oleh : FITRIANA SK KD INDIKATOR TUJUAN EVALUASI
  • 6. NAMA SEKOLAH MATA PELAJARAN KIMIA ? Alamat INDIKATOR • Membuktikan Hukum Lavoisier melalui percobaan • Membuktikan hukum Proust melalui percobaan • Menganalisis senyawa untuk membuktikan berlakunya hukum kelipatan perbandingan (hukum INDIKATOR Dalton) • Menggunakan data percobaan untuk membuktikan hukum perbandingan volum (hukum Gay Lussac). • Menggunakan data percobaan untuk membuktikan hukum Avogadro. Home Oleh : FITRIANA SK KD INDIKATOR TUJUAN EVALUASI
  • 7. NAMA SEKOLAH MATA PELAJARAN KIMIA ? Alamat tujuan Tujuan yang ingin dicapai adalah siswa mampu: 1. Membuktikan Hukum Lavoisier melalui percobaan 2. Membuktikan hukum Proust melalui percobaan 3. Menganalisis senyawa untuk membuktikan berlakunya hukum kelipatan perbandingan (hukum Dalton) TUJUAN 4. Menggunakan data percobaan untuk membuktikan hukum perbandingan volum (hukum Gay Lussac). 5. Menggunakan data percobaan untuk membuktikan hukum hukum Avogadro. Home Oleh : FITRIANA SK KD INDIKATOR TUJUAN EVALUASI
  • 8. NAMA SEKOLAH MATA PELAJARAN KIMIA ? Alamat Hukum lavoiser (hukum kekekalan massa) • Hukum kekekalan massa dikemukakan oleh Antonie Laurent Lavoiser, sehingga dikenal sebagai hukum Lavoiser. Dalam reaksi • Isi Hukum Lavoiser: pembakaran kertas, “Massa zat sebelum dan sesudah reaksi sepintas lalu dapat kita lihat massa abu adaalah sama (tetap)” hasil pembakaran contoh: 14 gram Besi dapat bereaksi dg. 8 lebih kecil daripada gram belerang membentuk senyawa besi masa kertas yang di bakar apakah belerang dengan massa 22 gram. pembakaran kertas disertai pengurangan massa??? http://www.youtube.com/watch?v=pujG3XtIIkI Home Oleh : FITRIANA SK KD INDIKATOR TUJUAN EVALUASI
  • 9. NAMA SEKOLAH MATA PELAJARAN KIMIA ? Alamat Hukum proust (hukum perbandingan tetap) Berdasarkan penelitian terhadap berbagai senyawa yang dilakukan oleh Joseph Louis Proust, Proust menyimpulkan bahwa: “Perbandingan massa unsur-unsur suatu senyawa adalah tertentu dan tetap” Senyawa yang sama meskipun berasal dari tempat yang berbeda atau dibuat dengan cara yan berbeda mempunyai komposisi yang sama. Contoh hasil analisis terhadap garam dari berbagai daerah Asal garam Massa Massa Massa Na:Cl Natrium(N) Klorin(Cl) Indaramayu 0,786 g 1,214 g 0,786:1,214=1:1,54 Madura 0,59 g 0,91 g 0,59:0,91=1:1,54 Import 0,983 g 1,517 g 0,983:1,517=1:54 http://www.youtube.com/watch?v=p-SLj_0Lu9Q Home Oleh : FITRIANA SK KD INDIKATOR TUJUAN EVALUASI
  • 10. NAMA SEKOLAH MATA PELAJARAN KIMIA ? Alamat Hukum dalton (hukum kelipatan berganda) Hukum dasar kimia yang dikemukakan oleh Dalton berkaitan dengan pasangan unsur yang mampu membentuk lebih dari satu senyawa. Berbunyi : Apabila dua unsur lain dapat membentuk lebih dari satu senyawa, dimana massa salah satu unsur tersebut tetap (sama) maka perbandingan massa unsur yang lain dalam senyawa-senyawa tersebut merupakan bilangan bulat dan sederhana. http://www.youtube.com/watch?v=s9p GkkLhXX8 Home Oleh : FITRIANA SK KD INDIKATOR TUJUAN EVALUASI
  • 11. NAMA SEKOLAH MATA PELAJARAN KIMIA ? Alamat Contoh soal Nitrogen dan oksigen dapat membentuk senyawa-senyawa N2O, NO, N2O3, dan N2O4 dengan komposisi massa terlihat dalam tabel berikut : senyawa N (g) O (g) Perbandingan N:O N2O 28 16 N : O = 28 : 16 = 7 : 4 NO 14 16 N : O = 14 : 16 = 7 : 8 N2O3 28 48 N : O = 28 : 48 = 7 : 12 N2O4 28 64 N : O = 28 : 64 = 7 : 16 Dari tabel di atas, terlihat bahwa massa N dibuat sama (tetap) sebanyak 7 gram maka perbandingan massa oksigen dalam : N2O : NO : N2O3 : N2O4 = 4 : 8 : 12 : 16 = 1 : 2 : 3 : 4 Home Oleh : FITRIANA SK KD INDIKATOR TUJUAN EVALUASI
  • 12. NAMA SEKOLAH MATA PELAJARAN KIMIA ? Alamat Hukum Gay lussac Hukum Gay Lussac Berbunyi : Pada suhu dan tekanan yang sama, perbandingan volume gas-gas yang bereaksi dan hasil reaksi sebagai bilangan bulat Contoh : • Hidrogen + Oksigen  Air 2 volume 1 volume 2 volume Hidrogen Oksigen Air • Hidrogen + Nitrogen  Amoniak 3 volume 1 volume 2 volume Hidrogen Nitrogen Amoniak Dari contoh di atas, hukum perbandingan volum dari Gay-Lussac dapat kita nyatakan : “Perbandingan volume gas-gas sesuai dengan koefisien masing-masing gas” http://www.youtube.com/watch?v=wODW_9MRHWk Home Oleh : FITRIANA SK KD INDIKATOR TUJUAN EVALUASI
  • 13. NAMA SEKOLAH MATA PELAJARAN KIMIA ? Alamat Contoh soal • Pembakaran gas etana menurut persamaan reaksi sebagai berikut : 2 C2H6 + 7 O2  4 CO2 + 6 H2O Volume gas CO2 yang terbentuk pada pembakaran 3 L etana adalah ... Jawab : Perbandingan volume = Perbandingan koefisien Volume CO2 : Volume C2H6 = 4 : 2 maka : volume CO2 = x volume C2H6 = x3L =6L Home Oleh : FITRIANA SK KD INDIKATOR TUJUAN EVALUASI
  • 14. NAMA SEKOLAH MATA PELAJARAN KIMIA ? Alamat Hukum avogadro Berbunyi : Pada temperatur dan tekanan yang sama, volume suatu gas sebanding dengan jumlah mol gas yang terdapat didalamnya • Misal : 3 volume hidrogen + 1 volume nitrogen  2 volume amoniak 3 H2 + N2  2 NH3 Hubungan volume gas, jumlah molekul, dan koefisien reaksi adalah : Volume yang dicari = Jumlah molekul yang dicari = http://www.youtube.com/watch?v=G04YtX83DoA Home Oleh : FITRIANA SK KD INDIKATOR TUJUAN EVALUASI
  • 15. NAMA SEKOLAH MATA PELAJARAN KIMIA ? Alamat contoh • Pada temperatur dan tekanan tertentu 5 L gas N2 direaksikan dengan gas H2 untuk menghasilkan gas NH3. Berapakah volume H2 yang diperlukan dan berapa volume NH3 yang dihasilkan? Jawab : N2 + 3 H2  2 NH3 • Volume H2 yang diperlukan : Volume H2 = = = 15 L Home Oleh : FITRIANA SK KD INDIKATOR TUJUAN EVALUASI
  • 16. NAMA SEKOLAH MATA PELAJARAN KIMIA ? Alamat evaluasi 1. Pada pembakaran 2.4 gram magnesium di udara, dihasilkan 4 gram oksida magnesium. Berapa gram oksigen yang terpakai dalam reaksi tersebut? 2. Sampel zink sulfida dibuat menurut tiga cara yang berbeda. Dalam 3,22 sampel pertama terdapat 2,16 gram zink, sedangkan dalam 5,38 gram sampel keduaterdapat 1,77 gram belerang. Dalam sampelketiga, 0,93 gram zink bereaksi dengan 0,46 gram belerang. Apakah data ini memenuhi hukum perbandingan tetap? 3. Unsur A dan B membentuk dua senyawa, yaitu X dan Y dan massa unsur A dalam senyawa X dan Y berturut-turut adalah 46,7% dan 30,4%.tunjukanlah bahwa hukum Dalton berlaku dalam kedua senyawa tersebut. 4. Dua peneliti secara terpisah mempelajari reaksi peruraian dinitrogen pentaoksida menjadi nitrogen dioksida dan oksigen. Peneliti pertama menemukan bahwa peruraian 50 ml (100 C, 1 atm) dinitrogen pentaoksida menghasilkan 100 ml (100 C, 1 atm) nitrogen dioksida dan 25 ml (100 C, 1 atm) oksigen. Peneliti kedua menemukan bahwa peruraian 30 ml (200 C, 2 atm) nitrogen tetra oksida menghasilkan 60 ml (200 C, 2 atm) nitrogen dioksida dan 15 ml (200 C, 2 atm) oksigen. Apakah hasil percobaan tersebut memenuhi hukum perbandingan volume? 5. Pada peruraiansempurna 10 ml ( T,P) suatu oksida nitrogen (NxOy) yang berupa gas dihasilkan 20 ml (T,P)nitrogen dioksida dan 5 ml (T,P) oksigen. Tentukanlah rumus molekul oksida nitrogen tersebut. Home Oleh : FITRIANA SK KD INDIKATOR TUJUAN EVALUASI
  • 17. NAMA SEKOLAH MATA PELAJARAN KIMIA ? Alamat Referensi Purba, michael. 2006. Kimia Untuk SMA Kelas X. Jakarta: Erlangga Home Oleh : FITRIANA SK KD INDIKATOR TUJUAN EVALUASI