SlideShare uma empresa Scribd logo
1 de 25
Kelompok 1
Disusun oleh:
Aldina Shiena F.
Dhamiyant Rahma I.
Nada Dian S.
Rahmadela
Rifda Dilla
Syaifulloh Ibnu M.

(02)
(
(23)
(
(26)
(27)
Titik
Pengertian

Berbentuk

Tidak

Terdefinisi

TANDA NOKTAH

Punya ukuran
Macam macam









Titik balik
Titik bagi garis
Titik belok
Titik berat
Titik invarian
Titik pangkal
Titik potong
Titik sudut
garis
Komponen bangun datar

Sifat:
1. Jika diketahui kedua titik sembarang dalam ruang
maka melalui titik itu dapat dibuat satu garis
2. Uatu garis dapat diperpanjang secara tidak
terbatas di kedua arah
3. Suatu garis mungkin mempunyai banyak nama
Jenis garis
 Garis bagi
 Garis berat
 Garis bilangan
 Garis sejajar
 Garis tegak lurus
Sudut
 Dibentuk oleh 2 garis yang berhubungan
dan berpusat di salah satu pangkal setiap
garis
A

B
O
Macam Macam Sudut

Sudut
lancip

Sudut
sikusiku

Sudut
tumpul

Sudut
lurus

Sudut
refleksi
Sudut saling berpelurus
 Jumlah 2 sudut yang saling berpelurus/
bersuplemen adalah 180˚
Sudut saling berpenyiku
 Jumlah 2 sudut yang saling berpenyiku
(berkomplemen) adalah 90˚
Sudut saling bertolak belakang
 2 sudut yang bertolak belakang sama besar
Sudut sehadap
Bidang
 Dalam matematika, sebuah bidang adalah
permukaan datar dan dua dimensi. Sebuah bidang
adalah analog dua dimensi dari titik (nol
dimensi), garis (satu dimensi) dan ruang (tiga
dimensi). Bidang dapat muncul sebagai subruang
dari ruang dimensi yang lebih tinggi, misalnya
dinding ruangan, atau berdiri sendiri seperti pada
geometri Euklides. Dari titik membentuk garis.
Dari garis membentuk bidang, dari bidang
membentuk ruang.
Simetri
 Simetri merupakan sebuah karakteristik
dari bidang geometri, persamaan dan objek
lainnya. Kita dapat katakan bahwa objek
yang simetri akan mematuhi operasi
simetri, ketika diperlakukan ke objek tidak
akan muncul perubahan.
Jenis-jenis Simetri
 Refleksi (pencerminan) adalah operasi mencerminkan
objek pada sebuah garis sebagai bidang cermin.
 Rotasi adalah operasi merotasi objek dengan titik
sebagai pusat. Contohnya, segitiga sama sisi memiliki
simetri rotasi dengan sudut rotasi 120 derajat.
 Translasi adalah operasi mentranformasi objek dari satu
daerah ke daerah lain dengan sebuah vektor. Simetrisimetri yang lebih rumit merupakan kombinasi dari
operasi-operasi ini. Simetri banyak dipakai dalam
berbagai disiplin pengetahuan seperti geometri,
matematika, fisika, biologi, kimia, seni dan sebagainya.
 Segitiga ABC dengan koordinat A(3, 9), B(3, 3),
C(6, 3) dicerminkan:
 terhadap sumbu Y menjadi segitiga A2B2C2
dengan koordinat A2(-3, 9), B2(-3, 3), C2(-6, 3)
 terhadap sumbu X menjadi segitiga A3B3C3
dengan koordinat A3(3, -9), B3(3, -3), C3(6, -3)
 terhadap titik (0, 0) menjadi segitiga A4B4C4
dengan koordinat A4(-3, -9), B4(-3, -3), C4(-6, -3)
 Untuk rotasi searah jarum jam, sudut diberi tanda
negatif (–)
 Untuk rotasi berlawanan arah jarum jam, sudut
diberi tanda positif (+)
 Segitiga ABC dengan koordinat A(3, 9), B(3, 3),
C(6, 3) dirotasi:
 +90° atau –270° dengan pusat rotasi O(0, 0)
menjadi segitiga A2B2C2 dengan koordinat A2(-9, 3),
B2(-3, 3), C2(-3, 6)
 +270° atau –90° dengan pusat rotasi O(0, 0)
menjadi segitiga A3B3C3 dengan koordinat A2(9, -3),
B2(3, -3), C2(3, -6)
 · +180° atau –180° dengan pusat rotasi O(0, 0)
menjadi segitiga A4B4C4 dengan koordinat A4(-3, 9), B (-3, -3), C (-6, -3)
Simetri putar
Simetri putar adalah putaran pada suatu
bangun datar sampai satu kali putaran
penuh pada pusat simetri sehingga kembali
pada bingkainya seperti semula.
Bujur sangkar
Persegi panjang
Segitiga sama sisi
Elips oval
Lingkaran
Jajar genjang
Belah ketupat
Segitiga sama kaki
Trapesium

= 4 simetri putar
= 2 simetri putar
= 3 simetri putar
= 2 simetri putar
= tak terhingga
= 2 simetri putar
= 2 simetri putar
= 1 simetri putar
= 1 simetri putar
Simetri lipat
simetri lipat adalah jumlah lipatan yang
membuat suatu bangun datar menjadi dua
bagian sama besar.
Segi 4 & bujur sagkar
Persegi panjang
Segitiga sama kaki
Segitiga sama sisi
Trapesium sama kaki
Jajar genjang
Belah ketupat
Layang layang
Elips oval
Lingkaran

= 4 simetri lipat
= 2 simetri lipat
= 1 simetri lipat
= 3 simetri lipat
= 1 simetri lipat
= 0 simetri lipat
= 2 simetri lipat ‘
= 1 simetri lipat
= 2 simetri lipat
= tak terhingga
Simetri sumbu
Sumbu simetri adalah garis yang tepat
membelah bangun datar menjadi dua
bagian yang sama luasnya.
Evaluasi
75
β
62

Berapakah nilai β?
TERIMA KASIH

Mais conteúdo relacionado

Mais procurados

Bangun datar dan sifatnya
Bangun datar dan sifatnyaBangun datar dan sifatnya
Bangun datar dan sifatnyaDesy Aryanti
 
Macam macam bangun datar
Macam macam bangun datarMacam macam bangun datar
Macam macam bangun datarArif Winahyu
 
Mengindentifikasi berbagai bentuk dan luas bangun datar dalam
Mengindentifikasi berbagai bentuk dan luas bangun datar dalamMengindentifikasi berbagai bentuk dan luas bangun datar dalam
Mengindentifikasi berbagai bentuk dan luas bangun datar dalamTetra Lian
 
Hubungan garis lurus dan sudut (mtk minat)
Hubungan garis lurus dan sudut (mtk minat)Hubungan garis lurus dan sudut (mtk minat)
Hubungan garis lurus dan sudut (mtk minat)Monich Rhd
 
Power Point Segitiga
Power Point SegitigaPower Point Segitiga
Power Point SegitigaPutri Viona
 
Sifat sifat bangun datar
Sifat sifat bangun datarSifat sifat bangun datar
Sifat sifat bangun datarokto feriana
 
MATEMATIK TINGKATAN 1 - MENGKLASIFIKASIKAN SEGITIGA
MATEMATIK TINGKATAN 1 - MENGKLASIFIKASIKAN SEGITIGAMATEMATIK TINGKATAN 1 - MENGKLASIFIKASIKAN SEGITIGA
MATEMATIK TINGKATAN 1 - MENGKLASIFIKASIKAN SEGITIGAsue sha
 
Matematika Bangun Datar (Trapesium, Lingkaran, dan Segi Banyak)
Matematika Bangun Datar (Trapesium, Lingkaran, dan Segi Banyak)Matematika Bangun Datar (Trapesium, Lingkaran, dan Segi Banyak)
Matematika Bangun Datar (Trapesium, Lingkaran, dan Segi Banyak)Era Hami
 
Ppt singkat garis,sudut dan kurva kelompok 3
Ppt singkat garis,sudut dan kurva kelompok 3Ppt singkat garis,sudut dan kurva kelompok 3
Ppt singkat garis,sudut dan kurva kelompok 3FahiraDwiyanti
 
Kesebangunan dan Garis Istimewa Segitiga
Kesebangunan dan Garis Istimewa SegitigaKesebangunan dan Garis Istimewa Segitiga
Kesebangunan dan Garis Istimewa Segitigaeverthing_you
 
Geometri bidang datar (kelompok 1) MATEMATIKA KELAS X
Geometri bidang datar (kelompok 1) MATEMATIKA KELAS XGeometri bidang datar (kelompok 1) MATEMATIKA KELAS X
Geometri bidang datar (kelompok 1) MATEMATIKA KELAS XAwanda Gita
 
Ppt panji wiraldy hsb(0907065)
Ppt panji wiraldy hsb(0907065)Ppt panji wiraldy hsb(0907065)
Ppt panji wiraldy hsb(0907065)sepasangsayap
 
Garis dan sudut
Garis  dan sudutGaris  dan sudut
Garis dan sudut02031972
 

Mais procurados (20)

Bangun datar dan sifatnya
Bangun datar dan sifatnyaBangun datar dan sifatnya
Bangun datar dan sifatnya
 
Segitiga
SegitigaSegitiga
Segitiga
 
Macam macam bangun datar
Macam macam bangun datarMacam macam bangun datar
Macam macam bangun datar
 
Mengindentifikasi berbagai bentuk dan luas bangun datar dalam
Mengindentifikasi berbagai bentuk dan luas bangun datar dalamMengindentifikasi berbagai bentuk dan luas bangun datar dalam
Mengindentifikasi berbagai bentuk dan luas bangun datar dalam
 
Hubungan garis lurus dan sudut (mtk minat)
Hubungan garis lurus dan sudut (mtk minat)Hubungan garis lurus dan sudut (mtk minat)
Hubungan garis lurus dan sudut (mtk minat)
 
Power Point Segitiga
Power Point SegitigaPower Point Segitiga
Power Point Segitiga
 
Bangun datar
Bangun datarBangun datar
Bangun datar
 
Materi segitiga
Materi segitigaMateri segitiga
Materi segitiga
 
Sifat sifat bangun datar
Sifat sifat bangun datarSifat sifat bangun datar
Sifat sifat bangun datar
 
Ppt Polygon
Ppt PolygonPpt Polygon
Ppt Polygon
 
MATEMATIK TINGKATAN 1 - MENGKLASIFIKASIKAN SEGITIGA
MATEMATIK TINGKATAN 1 - MENGKLASIFIKASIKAN SEGITIGAMATEMATIK TINGKATAN 1 - MENGKLASIFIKASIKAN SEGITIGA
MATEMATIK TINGKATAN 1 - MENGKLASIFIKASIKAN SEGITIGA
 
Ppt.segitiga
Ppt.segitigaPpt.segitiga
Ppt.segitiga
 
Matematika Bangun Datar (Trapesium, Lingkaran, dan Segi Banyak)
Matematika Bangun Datar (Trapesium, Lingkaran, dan Segi Banyak)Matematika Bangun Datar (Trapesium, Lingkaran, dan Segi Banyak)
Matematika Bangun Datar (Trapesium, Lingkaran, dan Segi Banyak)
 
Segi n dan lingkaran
Segi n dan lingkaranSegi n dan lingkaran
Segi n dan lingkaran
 
Geometri (mengenal sudut)
Geometri (mengenal sudut)Geometri (mengenal sudut)
Geometri (mengenal sudut)
 
Ppt singkat garis,sudut dan kurva kelompok 3
Ppt singkat garis,sudut dan kurva kelompok 3Ppt singkat garis,sudut dan kurva kelompok 3
Ppt singkat garis,sudut dan kurva kelompok 3
 
Kesebangunan dan Garis Istimewa Segitiga
Kesebangunan dan Garis Istimewa SegitigaKesebangunan dan Garis Istimewa Segitiga
Kesebangunan dan Garis Istimewa Segitiga
 
Geometri bidang datar (kelompok 1) MATEMATIKA KELAS X
Geometri bidang datar (kelompok 1) MATEMATIKA KELAS XGeometri bidang datar (kelompok 1) MATEMATIKA KELAS X
Geometri bidang datar (kelompok 1) MATEMATIKA KELAS X
 
Ppt panji wiraldy hsb(0907065)
Ppt panji wiraldy hsb(0907065)Ppt panji wiraldy hsb(0907065)
Ppt panji wiraldy hsb(0907065)
 
Garis dan sudut
Garis  dan sudutGaris  dan sudut
Garis dan sudut
 

Semelhante a Titik Sudut Garis Simetri2

GEOMETRI TRANSFORMASI
GEOMETRI TRANSFORMASIGEOMETRI TRANSFORMASI
GEOMETRI TRANSFORMASIYuni Wiantari
 
Geometri dimensi dua
Geometri dimensi dua Geometri dimensi dua
Geometri dimensi dua Josua Sitorus
 
Bab 4 ruang berdimensi dua
Bab 4 ruang berdimensi duaBab 4 ruang berdimensi dua
Bab 4 ruang berdimensi duaEko Supriyadi
 
Ilmu ukur bidang (geometri)
Ilmu ukur bidang (geometri)Ilmu ukur bidang (geometri)
Ilmu ukur bidang (geometri)Dnr Creatives
 
matei sudut dan garis
matei sudut dan garis matei sudut dan garis
matei sudut dan garis nftama77
 
Makalah bab ii
Makalah bab iiMakalah bab ii
Makalah bab iiRirin Skn
 
Iuw 4 penentuan arah sudut dan luas
Iuw   4 penentuan arah sudut dan luasIuw   4 penentuan arah sudut dan luas
Iuw 4 penentuan arah sudut dan luasKharistya Amaru
 
MATEMATIKA SMA Trigonometri Kelompok.pptx
MATEMATIKA SMA Trigonometri Kelompok.pptxMATEMATIKA SMA Trigonometri Kelompok.pptx
MATEMATIKA SMA Trigonometri Kelompok.pptxMichaelArnoldAA
 
garis-dan-sudut.ppt
garis-dan-sudut.pptgaris-dan-sudut.ppt
garis-dan-sudut.pptRhy-Rhy Zhaa
 
Remedial Ulangan Harian Geometri Matematika Peminatan
Remedial Ulangan Harian Geometri Matematika Peminatan Remedial Ulangan Harian Geometri Matematika Peminatan
Remedial Ulangan Harian Geometri Matematika Peminatan Mujahid Abdurrahim
 
sudut geometri bidang
sudut geometri bidangsudut geometri bidang
sudut geometri bidangChoiri Ikhsan
 

Semelhante a Titik Sudut Garis Simetri2 (20)

GEOMETRI TRANSFORMASI
GEOMETRI TRANSFORMASIGEOMETRI TRANSFORMASI
GEOMETRI TRANSFORMASI
 
Geometri dimensi dua
Geometri dimensi dua Geometri dimensi dua
Geometri dimensi dua
 
Bab 4 ruang berdimensi dua
Bab 4 ruang berdimensi duaBab 4 ruang berdimensi dua
Bab 4 ruang berdimensi dua
 
Geometri Bidang Datar
Geometri Bidang DatarGeometri Bidang Datar
Geometri Bidang Datar
 
Ilmu ukur bidang (geometri)
Ilmu ukur bidang (geometri)Ilmu ukur bidang (geometri)
Ilmu ukur bidang (geometri)
 
matei sudut dan garis
matei sudut dan garis matei sudut dan garis
matei sudut dan garis
 
GARIS DAN SUDUT.ppt
GARIS DAN SUDUT.pptGARIS DAN SUDUT.ppt
GARIS DAN SUDUT.ppt
 
Makalah bab ii
Makalah bab iiMakalah bab ii
Makalah bab ii
 
Makalah bab ii
Makalah bab iiMakalah bab ii
Makalah bab ii
 
Makalah bab ii
Makalah bab iiMakalah bab ii
Makalah bab ii
 
Bab 1 trigonometri
Bab 1 trigonometriBab 1 trigonometri
Bab 1 trigonometri
 
Makalah bab ii
Makalah bab iiMakalah bab ii
Makalah bab ii
 
Iuw 4 penentuan arah sudut dan luas
Iuw   4 penentuan arah sudut dan luasIuw   4 penentuan arah sudut dan luas
Iuw 4 penentuan arah sudut dan luas
 
MM KELOMPOK 7.ppt
MM KELOMPOK 7.pptMM KELOMPOK 7.ppt
MM KELOMPOK 7.ppt
 
MATEMATIKA SMA Trigonometri Kelompok.pptx
MATEMATIKA SMA Trigonometri Kelompok.pptxMATEMATIKA SMA Trigonometri Kelompok.pptx
MATEMATIKA SMA Trigonometri Kelompok.pptx
 
Materi Dimensi tiga (SMA)
Materi Dimensi tiga (SMA)Materi Dimensi tiga (SMA)
Materi Dimensi tiga (SMA)
 
garis-dan-sudut.ppt
garis-dan-sudut.pptgaris-dan-sudut.ppt
garis-dan-sudut.ppt
 
Remedial Ulangan Harian Geometri Matematika Peminatan
Remedial Ulangan Harian Geometri Matematika Peminatan Remedial Ulangan Harian Geometri Matematika Peminatan
Remedial Ulangan Harian Geometri Matematika Peminatan
 
sudut geometri bidang
sudut geometri bidangsudut geometri bidang
sudut geometri bidang
 
9 gd2
9 gd29 gd2
9 gd2
 

Mais de Eri Krismiya

Jaringan Ikat Hewan
Jaringan Ikat HewanJaringan Ikat Hewan
Jaringan Ikat HewanEri Krismiya
 
Jaringan Ikat Hewan
Jaringan Ikat HewanJaringan Ikat Hewan
Jaringan Ikat HewanEri Krismiya
 
Ciri ciri kelompok sosial
Ciri ciri kelompok sosialCiri ciri kelompok sosial
Ciri ciri kelompok sosialEri Krismiya
 
Pewarnaan bakteri staphylococcus
Pewarnaan bakteri staphylococcusPewarnaan bakteri staphylococcus
Pewarnaan bakteri staphylococcusEri Krismiya
 
PPKn SMA kelas X 2013
PPKn SMA kelas X 2013PPKn SMA kelas X 2013
PPKn SMA kelas X 2013Eri Krismiya
 
Elastisitas benda padat
Elastisitas benda padatElastisitas benda padat
Elastisitas benda padatEri Krismiya
 
Dalil Titik tengah segitiga
Dalil Titik tengah segitigaDalil Titik tengah segitiga
Dalil Titik tengah segitigaEri Krismiya
 

Mais de Eri Krismiya (13)

Aliran seni rupa
Aliran seni rupaAliran seni rupa
Aliran seni rupa
 
Peristiwa biak
Peristiwa biakPeristiwa biak
Peristiwa biak
 
Jaringan Ikat Hewan
Jaringan Ikat HewanJaringan Ikat Hewan
Jaringan Ikat Hewan
 
Jaringan Ikat Hewan
Jaringan Ikat HewanJaringan Ikat Hewan
Jaringan Ikat Hewan
 
Ciri ciri kelompok sosial
Ciri ciri kelompok sosialCiri ciri kelompok sosial
Ciri ciri kelompok sosial
 
Pegagan Lotion
Pegagan LotionPegagan Lotion
Pegagan Lotion
 
Pewarnaan bakteri staphylococcus
Pewarnaan bakteri staphylococcusPewarnaan bakteri staphylococcus
Pewarnaan bakteri staphylococcus
 
PPKn SMA kelas X 2013
PPKn SMA kelas X 2013PPKn SMA kelas X 2013
PPKn SMA kelas X 2013
 
Elastisitas benda padat
Elastisitas benda padatElastisitas benda padat
Elastisitas benda padat
 
Lotion Pegagan
Lotion PegaganLotion Pegagan
Lotion Pegagan
 
Dalil Intercept
Dalil InterceptDalil Intercept
Dalil Intercept
 
Dalil Titik tengah segitiga
Dalil Titik tengah segitigaDalil Titik tengah segitiga
Dalil Titik tengah segitiga
 
Segmen Garis
Segmen GarisSegmen Garis
Segmen Garis
 

Titik Sudut Garis Simetri2

  • 1. Kelompok 1 Disusun oleh: Aldina Shiena F. Dhamiyant Rahma I. Nada Dian S. Rahmadela Rifda Dilla Syaifulloh Ibnu M. (02) ( (23) ( (26) (27)
  • 3. Macam macam         Titik balik Titik bagi garis Titik belok Titik berat Titik invarian Titik pangkal Titik potong Titik sudut
  • 4. garis Komponen bangun datar Sifat: 1. Jika diketahui kedua titik sembarang dalam ruang maka melalui titik itu dapat dibuat satu garis 2. Uatu garis dapat diperpanjang secara tidak terbatas di kedua arah 3. Suatu garis mungkin mempunyai banyak nama
  • 5. Jenis garis  Garis bagi  Garis berat  Garis bilangan  Garis sejajar  Garis tegak lurus
  • 6. Sudut  Dibentuk oleh 2 garis yang berhubungan dan berpusat di salah satu pangkal setiap garis A B O
  • 8. Sudut saling berpelurus  Jumlah 2 sudut yang saling berpelurus/ bersuplemen adalah 180˚
  • 9. Sudut saling berpenyiku  Jumlah 2 sudut yang saling berpenyiku (berkomplemen) adalah 90˚
  • 10. Sudut saling bertolak belakang  2 sudut yang bertolak belakang sama besar
  • 12. Bidang  Dalam matematika, sebuah bidang adalah permukaan datar dan dua dimensi. Sebuah bidang adalah analog dua dimensi dari titik (nol dimensi), garis (satu dimensi) dan ruang (tiga dimensi). Bidang dapat muncul sebagai subruang dari ruang dimensi yang lebih tinggi, misalnya dinding ruangan, atau berdiri sendiri seperti pada geometri Euklides. Dari titik membentuk garis. Dari garis membentuk bidang, dari bidang membentuk ruang.
  • 13. Simetri  Simetri merupakan sebuah karakteristik dari bidang geometri, persamaan dan objek lainnya. Kita dapat katakan bahwa objek yang simetri akan mematuhi operasi simetri, ketika diperlakukan ke objek tidak akan muncul perubahan.
  • 14. Jenis-jenis Simetri  Refleksi (pencerminan) adalah operasi mencerminkan objek pada sebuah garis sebagai bidang cermin.  Rotasi adalah operasi merotasi objek dengan titik sebagai pusat. Contohnya, segitiga sama sisi memiliki simetri rotasi dengan sudut rotasi 120 derajat.  Translasi adalah operasi mentranformasi objek dari satu daerah ke daerah lain dengan sebuah vektor. Simetrisimetri yang lebih rumit merupakan kombinasi dari operasi-operasi ini. Simetri banyak dipakai dalam berbagai disiplin pengetahuan seperti geometri, matematika, fisika, biologi, kimia, seni dan sebagainya.
  • 15.
  • 16.  Segitiga ABC dengan koordinat A(3, 9), B(3, 3), C(6, 3) dicerminkan:  terhadap sumbu Y menjadi segitiga A2B2C2 dengan koordinat A2(-3, 9), B2(-3, 3), C2(-6, 3)  terhadap sumbu X menjadi segitiga A3B3C3 dengan koordinat A3(3, -9), B3(3, -3), C3(6, -3)  terhadap titik (0, 0) menjadi segitiga A4B4C4 dengan koordinat A4(-3, -9), B4(-3, -3), C4(-6, -3)
  • 17.
  • 18.  Untuk rotasi searah jarum jam, sudut diberi tanda negatif (–)  Untuk rotasi berlawanan arah jarum jam, sudut diberi tanda positif (+)  Segitiga ABC dengan koordinat A(3, 9), B(3, 3), C(6, 3) dirotasi:  +90° atau –270° dengan pusat rotasi O(0, 0) menjadi segitiga A2B2C2 dengan koordinat A2(-9, 3), B2(-3, 3), C2(-3, 6)  +270° atau –90° dengan pusat rotasi O(0, 0) menjadi segitiga A3B3C3 dengan koordinat A2(9, -3), B2(3, -3), C2(3, -6)  · +180° atau –180° dengan pusat rotasi O(0, 0) menjadi segitiga A4B4C4 dengan koordinat A4(-3, 9), B (-3, -3), C (-6, -3)
  • 19. Simetri putar Simetri putar adalah putaran pada suatu bangun datar sampai satu kali putaran penuh pada pusat simetri sehingga kembali pada bingkainya seperti semula.
  • 20. Bujur sangkar Persegi panjang Segitiga sama sisi Elips oval Lingkaran Jajar genjang Belah ketupat Segitiga sama kaki Trapesium = 4 simetri putar = 2 simetri putar = 3 simetri putar = 2 simetri putar = tak terhingga = 2 simetri putar = 2 simetri putar = 1 simetri putar = 1 simetri putar
  • 21. Simetri lipat simetri lipat adalah jumlah lipatan yang membuat suatu bangun datar menjadi dua bagian sama besar.
  • 22. Segi 4 & bujur sagkar Persegi panjang Segitiga sama kaki Segitiga sama sisi Trapesium sama kaki Jajar genjang Belah ketupat Layang layang Elips oval Lingkaran = 4 simetri lipat = 2 simetri lipat = 1 simetri lipat = 3 simetri lipat = 1 simetri lipat = 0 simetri lipat = 2 simetri lipat ‘ = 1 simetri lipat = 2 simetri lipat = tak terhingga
  • 23. Simetri sumbu Sumbu simetri adalah garis yang tepat membelah bangun datar menjadi dua bagian yang sama luasnya.