SlideShare uma empresa Scribd logo
1 de 19
Arfianti    (092904019) Pendidikan Teknik Informatika dan Komputer  Universitas Negeri Makassar 2011
Perangkat keras maupun perangkat lunak jaringan yang merupakan infrastruktur utama dari SisTer yang telah dibangun tidak selamanya akan berjalan dengan baik. Kerusakan sepele dapat menghambat pekerjaan sehingga untuk menjaga agar tidak terjadi gangguan-gangguan, perangkat keras maupun perangkat lunak  perlu dirawat. Interaksi Manusia dan Komputer    Created By Arfianti Pendidikan Teknik Informatika dan Komputer  Universitas Negeri Makassar Pengantar
Interaksi Manusia dan Komputer    Created By Arfianti Pendidikan Teknik Informatika dan Komputer  Universitas Negeri Makassar Pemeliharaan  Perangkat Keras
[object Object],[object Object],[object Object],[object Object],[object Object],[object Object],Interaksi Manusia dan Komputer    Created By Arfianti Pendidikan Teknik Informatika dan Komputer  Universitas Negeri Makassar
Interaksi Manusia dan Komputer    Created By Arfianti Pendidikan Teknik Informatika dan Komputer  Universitas Negeri Makassar Analisa Jaringan  untuk Mendeteksi Kesalahan pada Jaringan
Perintah trace route ini digunakan untuk melihat jalur route yang akan dilewati pleh paket yang dikirimkan ke host tertentu. Trace route akan menampilkan titik perantara yang menghubungkan antara komputer client dan komputer tujuan. Paket data yang dikirimkan atau diminta dari komputer tujuan akan dilewatkan melalui titik perantara tersebut. Interaksi Manusia dan Komputer    Created By Arfianti Pendidikan Teknik Informatika dan Komputer  Universitas Negeri Makassar Perintah Tracert
Ping akan mengirimkan paket data yang disebut ICMP echo request. Paket ICMP ini digunakan untuk mengetahui kondisi jaringan antara dua komputer. Komputer yang menerima echo request ini harus merespons dengan mengirimkan echo reply. Informasi yang didapat dari hasil echo reply antara lain IP komputer tujuan, besar paket data yang dikirimkan, waktu respons, dan time to live (TTL). Interaksi Manusia dan Komputer    Created By Arfianti Pendidikan Teknik Informatika dan Komputer  Universitas Negeri Makassar Perintah Ping
Interaksi Manusia dan Komputer    Created By Arfianti Pendidikan Teknik Informatika dan Komputer  Universitas Negeri Makassar Pemeliharaan Sistem Operasi  dan Perangkat Lunak
Interaksi Manusia dan Komputer    Created By Arfianti Pendidikan Teknik Informatika dan Komputer  Universitas Negeri Makassar Salah satu cara untuk memelihara agar sistem operasi dan hardisk tetap baik adalah mematikan komputer dengan benar. Cara mematikannya dengan men shutdown sistem operasi melalui tombol start lalu turn off computer, yang kemudian diikuti dengan memilih turn off.  Mematikan Komputer
Interaksi Manusia dan Komputer    Created By Arfianti Pendidikan Teknik Informatika dan Komputer  Universitas Negeri Makassar UPS (Uninterupted Power Supply) adalah sebuah perangkat keras komputer yang berfungsi menyimpan tegangan listrik. Saat listrik padam UPS dapat mengalirkan cadangan listrik yang dimiliki, sehingga komputer yang terhubung pada UPS ini dapat di shutdown dengan benar. UPS juga dapat menjaga kestabilan tegangan listrik. Menggunakan UPS
Interaksi Manusia dan Komputer    Created By Arfianti Pendidikan Teknik Informatika dan Komputer  Universitas Negeri Makassar Semua perangkat keras memiliki batas waktu penggunaan serta resiko kerusakan, termasuk juga media penyimpanan harddisk. Untuk menjaga agar data yang disimpan pada harddisk tidak hilang, proses back up harus dilakukan secara teratur. Proses back up harus dilakukan pada physical drive yang berbeda, seperti disket, CD, ZipDisk dan lain.lain. Menggunakan UPS
Interaksi Manusia dan Komputer    Created By Arfianti Pendidikan Teknik Informatika dan Komputer  Universitas Negeri Makassar Defragment adalah proses pengaturan file pada harddisk. Proses ini menempatkan data-data dari suatu file secara berurut. Melakukan defragmen
Interaksi Manusia dan Komputer    Created By Arfianti Pendidikan Teknik Informatika dan Komputer  Universitas Negeri Makassar Scandisk adalah proses pengecekan kondisi harddisk dan file. Proses scandisk juga dapat membantu menghapus file-file yang tidak sempurna supaya file-file tersebut tidak mengganggu siste. Melakukan scandisk
Interaksi Manusia dan Komputer    Created By Arfianti Pendidikan Teknik Informatika dan Komputer  Universitas Negeri Makassar Sebaiknya jangan melepas konektor socket atau perangkat keras pada saat komputer sedang bekerja. Namun, perperal komputer yang terhubung dengan konektor USB dapat dilepas tanpa harus mematikan komputer terlebih dahulu. Tidak melepas perangkat Keras  ketika komputer sedang bekerja
Interaksi Manusia dan Komputer    Created By Arfianti Pendidikan Teknik Informatika dan Komputer  Universitas Negeri Makassar Sisakan free harddisk minimal 200 Mb untuk keperluan sistem operasi wondows XP. Apabila sisa free space yang dimiliki kurang dari 200 Mb, sistem akan bekerja sangat lambat. Gunakan add/remove program control panel untuk menghapus program yang tidak dibutuhkan atau gunakan cleansweep yang ada pada Norton Utilities. Menyisakan minimal 200 Mb free  space pada drive system
Interaksi Manusia dan Komputer    Created By Arfianti Pendidikan Teknik Informatika dan Komputer  Universitas Negeri Makassar Program yang dijalankan pada saat masuk windows pertama kali akan menggunakan memori dan sumber daya windows atau yang dikenal dengan windows internal workspace (system tray). Program-program yang dijalankan pada sistem tray dapat dilihat disebelah kanan bawah. Tidak menjalankan program apapun ketika komputer dinyalakan
Interaksi Manusia dan Komputer    Created By Arfianti Pendidikan Teknik Informatika dan Komputer  Universitas Negeri Makassar Sebaiknya gunakan virus checker secara teratur. Cara yang paling aman adalah dengan pengamanan yang terus menerus dari program antivirus seperi McAfee. Melakukan pengecekan virus  secara teratur
Interaksi Manusia dan Komputer    Created By Arfianti Pendidikan Teknik Informatika dan Komputer  Universitas Negeri Makassar Firewall adalah sebuah perangkat lunak yang berfungsi menyaring aplikasi yang dapat keluar masuk kedalam komputer yang terhubung pada internet. Program firewall ini dapat menjaga/menghambat orang yang hendak menyusup dalam komputer untuk mengakses sistem anda. Menggunakan Firewall
Pendidikan Teknik Informatika dan Komputer  Universitas Negeri Makassar

Mais conteúdo relacionado

Mais procurados

Siti nurhaliza,hapzi ali, keamanan sistem informasi, umb jakarta 2017 (10)
Siti nurhaliza,hapzi ali, keamanan sistem informasi, umb jakarta 2017 (10)Siti nurhaliza,hapzi ali, keamanan sistem informasi, umb jakarta 2017 (10)
Siti nurhaliza,hapzi ali, keamanan sistem informasi, umb jakarta 2017 (10)Siti Nurhaliza
 
Kk5 (MELAKUKAN PERAWATAN PERIFERAL)
Kk5 (MELAKUKAN PERAWATAN PERIFERAL)Kk5 (MELAKUKAN PERAWATAN PERIFERAL)
Kk5 (MELAKUKAN PERAWATAN PERIFERAL)Danial Ahadian
 
Isu isu keselamatan komputer present latest
Isu isu keselamatan komputer present latestIsu isu keselamatan komputer present latest
Isu isu keselamatan komputer present latestAzman Hanafi
 
Teknik Perawatan Komputer & Antivirus
Teknik Perawatan Komputer & AntivirusTeknik Perawatan Komputer & Antivirus
Teknik Perawatan Komputer & AntivirusYana R. Sopian
 
01. pti konsep dasar sistem komputer dan ti (ok)-rev-kur
01. pti   konsep dasar sistem komputer dan ti (ok)-rev-kur01. pti   konsep dasar sistem komputer dan ti (ok)-rev-kur
01. pti konsep dasar sistem komputer dan ti (ok)-rev-kurAndreas Boerbodipoero
 

Mais procurados (6)

Kk6
Kk6Kk6
Kk6
 
Siti nurhaliza,hapzi ali, keamanan sistem informasi, umb jakarta 2017 (10)
Siti nurhaliza,hapzi ali, keamanan sistem informasi, umb jakarta 2017 (10)Siti nurhaliza,hapzi ali, keamanan sistem informasi, umb jakarta 2017 (10)
Siti nurhaliza,hapzi ali, keamanan sistem informasi, umb jakarta 2017 (10)
 
Kk5 (MELAKUKAN PERAWATAN PERIFERAL)
Kk5 (MELAKUKAN PERAWATAN PERIFERAL)Kk5 (MELAKUKAN PERAWATAN PERIFERAL)
Kk5 (MELAKUKAN PERAWATAN PERIFERAL)
 
Isu isu keselamatan komputer present latest
Isu isu keselamatan komputer present latestIsu isu keselamatan komputer present latest
Isu isu keselamatan komputer present latest
 
Teknik Perawatan Komputer & Antivirus
Teknik Perawatan Komputer & AntivirusTeknik Perawatan Komputer & Antivirus
Teknik Perawatan Komputer & Antivirus
 
01. pti konsep dasar sistem komputer dan ti (ok)-rev-kur
01. pti   konsep dasar sistem komputer dan ti (ok)-rev-kur01. pti   konsep dasar sistem komputer dan ti (ok)-rev-kur
01. pti konsep dasar sistem komputer dan ti (ok)-rev-kur
 

Semelhante a IT-PTIK UNM

Githa mahulete 43219110166 SUMBER DAYA KOMPUTASI DAN KOMUNIKASI
Githa mahulete 43219110166 SUMBER DAYA KOMPUTASI DAN KOMUNIKASIGitha mahulete 43219110166 SUMBER DAYA KOMPUTASI DAN KOMUNIKASI
Githa mahulete 43219110166 SUMBER DAYA KOMPUTASI DAN KOMUNIKASIGithaMahulete
 
01 pik(ilkom unpak) pertemuan 1
01 pik(ilkom unpak) pertemuan 101 pik(ilkom unpak) pertemuan 1
01 pik(ilkom unpak) pertemuan 1prasetyo297
 
SIM 5, Afifah Luthfiah, Hapzi Ali, Sumber Daya Komputasi dan Komunikasi, univ...
SIM 5, Afifah Luthfiah, Hapzi Ali, Sumber Daya Komputasi dan Komunikasi, univ...SIM 5, Afifah Luthfiah, Hapzi Ali, Sumber Daya Komputasi dan Komunikasi, univ...
SIM 5, Afifah Luthfiah, Hapzi Ali, Sumber Daya Komputasi dan Komunikasi, univ...Afifah Luthfiah
 
Machilda tugas Materi SIM Minggu 5: Computing Resources and Communication
Machilda tugas Materi SIM Minggu 5: Computing Resources and CommunicationMachilda tugas Materi SIM Minggu 5: Computing Resources and Communication
Machilda tugas Materi SIM Minggu 5: Computing Resources and Communicationmachildasari
 
SIM. SHELLY MAULIDHA, Prof. Dr. Ir. Hapzi Ali, MM, CMA (Sumber Daya Komputasi...
SIM. SHELLY MAULIDHA, Prof. Dr. Ir. Hapzi Ali, MM, CMA (Sumber Daya Komputasi...SIM. SHELLY MAULIDHA, Prof. Dr. Ir. Hapzi Ali, MM, CMA (Sumber Daya Komputasi...
SIM. SHELLY MAULIDHA, Prof. Dr. Ir. Hapzi Ali, MM, CMA (Sumber Daya Komputasi...Shelly Maulidha
 
Andino Maseleno - Kamus TI
Andino Maseleno - Kamus TIAndino Maseleno - Kamus TI
Andino Maseleno - Kamus TIAndino Maseleno
 
Kamus istilah komputer & informatika
Kamus istilah komputer & informatikaKamus istilah komputer & informatika
Kamus istilah komputer & informatikais_dead_91
 
Tugas sim, mayriana, putra yananto mihadi, sumber daya komputasi dan komunika...
Tugas sim, mayriana, putra yananto mihadi, sumber daya komputasi dan komunika...Tugas sim, mayriana, putra yananto mihadi, sumber daya komputasi dan komunika...
Tugas sim, mayriana, putra yananto mihadi, sumber daya komputasi dan komunika...may riana
 
SIM, Angga Ali Praja, Prof. Dr. Ir. Hapzi Ali, MM, CMA, Sumber Daya Komputasi...
SIM, Angga Ali Praja, Prof. Dr. Ir. Hapzi Ali, MM, CMA, Sumber Daya Komputasi...SIM, Angga Ali Praja, Prof. Dr. Ir. Hapzi Ali, MM, CMA, Sumber Daya Komputasi...
SIM, Angga Ali Praja, Prof. Dr. Ir. Hapzi Ali, MM, CMA, Sumber Daya Komputasi...Google
 
Sistem komputer bab 4 Lovindi 7F
Sistem komputer bab 4 Lovindi 7FSistem komputer bab 4 Lovindi 7F
Sistem komputer bab 4 Lovindi 7FLovindiA
 
Chapter 01 pertemuan 1&2- donpas - konsep dasar sistem komputer dan ti
Chapter 01 pertemuan 1&2- donpas - konsep dasar sistem komputer dan tiChapter 01 pertemuan 1&2- donpas - konsep dasar sistem komputer dan ti
Chapter 01 pertemuan 1&2- donpas - konsep dasar sistem komputer dan tiUNIVERSITAS TEKNOKRAT INDONESIA
 
1. Dasar Organisasi Sistem Komputer.pptx
1. Dasar Organisasi Sistem Komputer.pptx1. Dasar Organisasi Sistem Komputer.pptx
1. Dasar Organisasi Sistem Komputer.pptxJanuarSon
 
Kamus istilah komputer
Kamus istilah komputerKamus istilah komputer
Kamus istilah komputerMulyana Nana
 
Masayu hana maryam(08053111063)
Masayu hana maryam(08053111063)Masayu hana maryam(08053111063)
Masayu hana maryam(08053111063)ratna yunita sari
 
TUGAS SIM, LISANIAH AMINI LISA'ILINA, YANANTO MIHADI PUTRA, SUMBER DAYA KOMPU...
TUGAS SIM, LISANIAH AMINI LISA'ILINA, YANANTO MIHADI PUTRA, SUMBER DAYA KOMPU...TUGAS SIM, LISANIAH AMINI LISA'ILINA, YANANTO MIHADI PUTRA, SUMBER DAYA KOMPU...
TUGAS SIM, LISANIAH AMINI LISA'ILINA, YANANTO MIHADI PUTRA, SUMBER DAYA KOMPU...LisaniahAmini
 

Semelhante a IT-PTIK UNM (20)

Githa mahulete 43219110166 SUMBER DAYA KOMPUTASI DAN KOMUNIKASI
Githa mahulete 43219110166 SUMBER DAYA KOMPUTASI DAN KOMUNIKASIGitha mahulete 43219110166 SUMBER DAYA KOMPUTASI DAN KOMUNIKASI
Githa mahulete 43219110166 SUMBER DAYA KOMPUTASI DAN KOMUNIKASI
 
01 pik(ilkom unpak) pertemuan 1
01 pik(ilkom unpak) pertemuan 101 pik(ilkom unpak) pertemuan 1
01 pik(ilkom unpak) pertemuan 1
 
SIM 5, Afifah Luthfiah, Hapzi Ali, Sumber Daya Komputasi dan Komunikasi, univ...
SIM 5, Afifah Luthfiah, Hapzi Ali, Sumber Daya Komputasi dan Komunikasi, univ...SIM 5, Afifah Luthfiah, Hapzi Ali, Sumber Daya Komputasi dan Komunikasi, univ...
SIM 5, Afifah Luthfiah, Hapzi Ali, Sumber Daya Komputasi dan Komunikasi, univ...
 
Machilda tugas Materi SIM Minggu 5: Computing Resources and Communication
Machilda tugas Materi SIM Minggu 5: Computing Resources and CommunicationMachilda tugas Materi SIM Minggu 5: Computing Resources and Communication
Machilda tugas Materi SIM Minggu 5: Computing Resources and Communication
 
SIM. SHELLY MAULIDHA, Prof. Dr. Ir. Hapzi Ali, MM, CMA (Sumber Daya Komputasi...
SIM. SHELLY MAULIDHA, Prof. Dr. Ir. Hapzi Ali, MM, CMA (Sumber Daya Komputasi...SIM. SHELLY MAULIDHA, Prof. Dr. Ir. Hapzi Ali, MM, CMA (Sumber Daya Komputasi...
SIM. SHELLY MAULIDHA, Prof. Dr. Ir. Hapzi Ali, MM, CMA (Sumber Daya Komputasi...
 
Andino (kamus IT)
Andino (kamus IT)Andino (kamus IT)
Andino (kamus IT)
 
Andino Maseleno - Kamus TI
Andino Maseleno - Kamus TIAndino Maseleno - Kamus TI
Andino Maseleno - Kamus TI
 
Kamus istilah komputer & informatika
Kamus istilah komputer & informatikaKamus istilah komputer & informatika
Kamus istilah komputer & informatika
 
Andino Kamusti
Andino KamustiAndino Kamusti
Andino Kamusti
 
Tugas sim, mayriana, putra yananto mihadi, sumber daya komputasi dan komunika...
Tugas sim, mayriana, putra yananto mihadi, sumber daya komputasi dan komunika...Tugas sim, mayriana, putra yananto mihadi, sumber daya komputasi dan komunika...
Tugas sim, mayriana, putra yananto mihadi, sumber daya komputasi dan komunika...
 
01. Pengantar Komputer
01. Pengantar Komputer01. Pengantar Komputer
01. Pengantar Komputer
 
SIM, Angga Ali Praja, Prof. Dr. Ir. Hapzi Ali, MM, CMA, Sumber Daya Komputasi...
SIM, Angga Ali Praja, Prof. Dr. Ir. Hapzi Ali, MM, CMA, Sumber Daya Komputasi...SIM, Angga Ali Praja, Prof. Dr. Ir. Hapzi Ali, MM, CMA, Sumber Daya Komputasi...
SIM, Angga Ali Praja, Prof. Dr. Ir. Hapzi Ali, MM, CMA, Sumber Daya Komputasi...
 
Sistem komputer bab 4 Lovindi 7F
Sistem komputer bab 4 Lovindi 7FSistem komputer bab 4 Lovindi 7F
Sistem komputer bab 4 Lovindi 7F
 
Chapter 01 pertemuan 1&2- donpas - konsep dasar sistem komputer dan ti
Chapter 01 pertemuan 1&2- donpas - konsep dasar sistem komputer dan tiChapter 01 pertemuan 1&2- donpas - konsep dasar sistem komputer dan ti
Chapter 01 pertemuan 1&2- donpas - konsep dasar sistem komputer dan ti
 
1. Dasar Organisasi Sistem Komputer.pptx
1. Dasar Organisasi Sistem Komputer.pptx1. Dasar Organisasi Sistem Komputer.pptx
1. Dasar Organisasi Sistem Komputer.pptx
 
Kamus istilah komputer
Kamus istilah komputerKamus istilah komputer
Kamus istilah komputer
 
Masayu hana maryam(08053111063)
Masayu hana maryam(08053111063)Masayu hana maryam(08053111063)
Masayu hana maryam(08053111063)
 
Kamus istilah komputer
Kamus istilah komputerKamus istilah komputer
Kamus istilah komputer
 
Kamus istilah komputer
Kamus istilah komputerKamus istilah komputer
Kamus istilah komputer
 
TUGAS SIM, LISANIAH AMINI LISA'ILINA, YANANTO MIHADI PUTRA, SUMBER DAYA KOMPU...
TUGAS SIM, LISANIAH AMINI LISA'ILINA, YANANTO MIHADI PUTRA, SUMBER DAYA KOMPU...TUGAS SIM, LISANIAH AMINI LISA'ILINA, YANANTO MIHADI PUTRA, SUMBER DAYA KOMPU...
TUGAS SIM, LISANIAH AMINI LISA'ILINA, YANANTO MIHADI PUTRA, SUMBER DAYA KOMPU...
 

Mais de arfianti

Bergerak menuju s istem terdistribusi
Bergerak menuju s istem terdistribusiBergerak menuju s istem terdistribusi
Bergerak menuju s istem terdistribusiarfianti
 
Evolusi sistem terdistribusi
Evolusi sistem terdistribusiEvolusi sistem terdistribusi
Evolusi sistem terdistribusiarfianti
 
Konsep dasar sistem terdistribusi
Konsep dasar sistem terdistribusiKonsep dasar sistem terdistribusi
Konsep dasar sistem terdistribusiarfianti
 
Proses, objek dan layanan distribusi
Proses, objek dan layanan distribusiProses, objek dan layanan distribusi
Proses, objek dan layanan distribusiarfianti
 
Sistem operasi client server
Sistem operasi client serverSistem operasi client server
Sistem operasi client serverarfianti
 
Client server
Client serverClient server
Client serverarfianti
 
Arsitektur client server
Arsitektur client serverArsitektur client server
Arsitektur client serverarfianti
 
Sistem operasi client server
Sistem operasi client serverSistem operasi client server
Sistem operasi client serverarfianti
 
Protokol sister berbasis internet
Protokol sister berbasis internetProtokol sister berbasis internet
Protokol sister berbasis internetarfianti
 
Sistem manajemen jaringan
Sistem manajemen jaringanSistem manajemen jaringan
Sistem manajemen jaringanarfianti
 
Pemrograman sistem teristribusi
Pemrograman sistem teristribusiPemrograman sistem teristribusi
Pemrograman sistem teristribusiarfianti
 
Pemrograman internet
Pemrograman internetPemrograman internet
Pemrograman internetarfianti
 
Pemrograman basis data internet dan client server
Pemrograman basis data internet dan client serverPemrograman basis data internet dan client server
Pemrograman basis data internet dan client serverarfianti
 
Status, analisi event dan dukungan implementasi
Status, analisi event dan dukungan implementasiStatus, analisi event dan dukungan implementasi
Status, analisi event dan dukungan implementasiarfianti
 
Manajemen client server
Manajemen client serverManajemen client server
Manajemen client serverarfianti
 
Sistem keamanan client server
Sistem keamanan client serverSistem keamanan client server
Sistem keamanan client serverarfianti
 
Pemeliharaan dan pengujian client server
Pemeliharaan dan pengujian client serverPemeliharaan dan pengujian client server
Pemeliharaan dan pengujian client serverarfianti
 
Pengantar rpl
Pengantar rplPengantar rpl
Pengantar rplarfianti
 
Tim perangkat lunak
Tim perangkat lunakTim perangkat lunak
Tim perangkat lunakarfianti
 
Manajemen proyek
Manajemen proyekManajemen proyek
Manajemen proyekarfianti
 

Mais de arfianti (20)

Bergerak menuju s istem terdistribusi
Bergerak menuju s istem terdistribusiBergerak menuju s istem terdistribusi
Bergerak menuju s istem terdistribusi
 
Evolusi sistem terdistribusi
Evolusi sistem terdistribusiEvolusi sistem terdistribusi
Evolusi sistem terdistribusi
 
Konsep dasar sistem terdistribusi
Konsep dasar sistem terdistribusiKonsep dasar sistem terdistribusi
Konsep dasar sistem terdistribusi
 
Proses, objek dan layanan distribusi
Proses, objek dan layanan distribusiProses, objek dan layanan distribusi
Proses, objek dan layanan distribusi
 
Sistem operasi client server
Sistem operasi client serverSistem operasi client server
Sistem operasi client server
 
Client server
Client serverClient server
Client server
 
Arsitektur client server
Arsitektur client serverArsitektur client server
Arsitektur client server
 
Sistem operasi client server
Sistem operasi client serverSistem operasi client server
Sistem operasi client server
 
Protokol sister berbasis internet
Protokol sister berbasis internetProtokol sister berbasis internet
Protokol sister berbasis internet
 
Sistem manajemen jaringan
Sistem manajemen jaringanSistem manajemen jaringan
Sistem manajemen jaringan
 
Pemrograman sistem teristribusi
Pemrograman sistem teristribusiPemrograman sistem teristribusi
Pemrograman sistem teristribusi
 
Pemrograman internet
Pemrograman internetPemrograman internet
Pemrograman internet
 
Pemrograman basis data internet dan client server
Pemrograman basis data internet dan client serverPemrograman basis data internet dan client server
Pemrograman basis data internet dan client server
 
Status, analisi event dan dukungan implementasi
Status, analisi event dan dukungan implementasiStatus, analisi event dan dukungan implementasi
Status, analisi event dan dukungan implementasi
 
Manajemen client server
Manajemen client serverManajemen client server
Manajemen client server
 
Sistem keamanan client server
Sistem keamanan client serverSistem keamanan client server
Sistem keamanan client server
 
Pemeliharaan dan pengujian client server
Pemeliharaan dan pengujian client serverPemeliharaan dan pengujian client server
Pemeliharaan dan pengujian client server
 
Pengantar rpl
Pengantar rplPengantar rpl
Pengantar rpl
 
Tim perangkat lunak
Tim perangkat lunakTim perangkat lunak
Tim perangkat lunak
 
Manajemen proyek
Manajemen proyekManajemen proyek
Manajemen proyek
 

Último

Tugas 1 ABK di SD prodi pendidikan guru sekolah dasar.docx
Tugas 1 ABK di SD prodi pendidikan guru sekolah dasar.docxTugas 1 ABK di SD prodi pendidikan guru sekolah dasar.docx
Tugas 1 ABK di SD prodi pendidikan guru sekolah dasar.docxmawan5982
 
Dampak Pendudukan Jepang.pptx indonesia1
Dampak Pendudukan Jepang.pptx indonesia1Dampak Pendudukan Jepang.pptx indonesia1
Dampak Pendudukan Jepang.pptx indonesia1udin100
 
tugas karya ilmiah 1 universitas terbuka pembelajaran
tugas karya ilmiah 1 universitas terbuka pembelajarantugas karya ilmiah 1 universitas terbuka pembelajaran
tugas karya ilmiah 1 universitas terbuka pembelajarankeicapmaniez
 
Latihan Soal bahasa Indonesia untuk anak sekolah sekelas SMP atau pun sederajat
Latihan Soal bahasa Indonesia untuk anak sekolah sekelas SMP atau pun sederajatLatihan Soal bahasa Indonesia untuk anak sekolah sekelas SMP atau pun sederajat
Latihan Soal bahasa Indonesia untuk anak sekolah sekelas SMP atau pun sederajatArfiGraphy
 
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 ppt
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 pptppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 ppt
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 pptArkhaRega1
 
MODUL 1 Pembelajaran Kelas Rangkap-compressed.pdf
MODUL 1 Pembelajaran Kelas Rangkap-compressed.pdfMODUL 1 Pembelajaran Kelas Rangkap-compressed.pdf
MODUL 1 Pembelajaran Kelas Rangkap-compressed.pdfNurulHikmah50658
 
AKSI NYATA NARKOBA ATAU OBAT TERLARANG..
AKSI NYATA NARKOBA ATAU OBAT TERLARANG..AKSI NYATA NARKOBA ATAU OBAT TERLARANG..
AKSI NYATA NARKOBA ATAU OBAT TERLARANG..ikayogakinasih12
 
Materi Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptx
Materi Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptxMateri Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptx
Materi Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptxRezaWahyuni6
 
Sosialisasi PPDB SulSel tahun 2024 di Sulawesi Selatan
Sosialisasi PPDB SulSel tahun 2024 di Sulawesi SelatanSosialisasi PPDB SulSel tahun 2024 di Sulawesi Selatan
Sosialisasi PPDB SulSel tahun 2024 di Sulawesi Selatanssuser963292
 
soal AKM Mata Pelajaran PPKN kelas .pptx
soal AKM Mata Pelajaran PPKN kelas .pptxsoal AKM Mata Pelajaran PPKN kelas .pptx
soal AKM Mata Pelajaran PPKN kelas .pptxazhari524
 
tugas 1 tutorial online anak berkebutuhan khusus di SD
tugas 1 tutorial online anak berkebutuhan khusus di SDtugas 1 tutorial online anak berkebutuhan khusus di SD
tugas 1 tutorial online anak berkebutuhan khusus di SDmawan5982
 
TUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdf
TUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdfTUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdf
TUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdfElaAditya
 
LK.01._LK_Peta_Pikir modul 1.3_Kel1_NURYANTI_101.docx
LK.01._LK_Peta_Pikir modul 1.3_Kel1_NURYANTI_101.docxLK.01._LK_Peta_Pikir modul 1.3_Kel1_NURYANTI_101.docx
LK.01._LK_Peta_Pikir modul 1.3_Kel1_NURYANTI_101.docxPurmiasih
 
2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar mata pelajaranPPKn 2024.pdf
2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar  mata pelajaranPPKn 2024.pdf2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar  mata pelajaranPPKn 2024.pdf
2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar mata pelajaranPPKn 2024.pdfsdn3jatiblora
 
11 PPT Pancasila sebagai Paradigma Kehidupan dalam Masyarakat.pptx
11 PPT Pancasila sebagai Paradigma Kehidupan dalam Masyarakat.pptx11 PPT Pancasila sebagai Paradigma Kehidupan dalam Masyarakat.pptx
11 PPT Pancasila sebagai Paradigma Kehidupan dalam Masyarakat.pptxMiftahunnajahTVIBS
 
PPT AKSI NYATA KOMUNITAS BELAJAR .ppt di SD
PPT AKSI NYATA KOMUNITAS BELAJAR .ppt di SDPPT AKSI NYATA KOMUNITAS BELAJAR .ppt di SD
PPT AKSI NYATA KOMUNITAS BELAJAR .ppt di SDNurainiNuraini25
 
PPT PERUBAHAN LINGKUNGAN MATA PELAJARAN BIOLOGI KELAS X.pptx
PPT PERUBAHAN LINGKUNGAN MATA PELAJARAN BIOLOGI KELAS X.pptxPPT PERUBAHAN LINGKUNGAN MATA PELAJARAN BIOLOGI KELAS X.pptx
PPT PERUBAHAN LINGKUNGAN MATA PELAJARAN BIOLOGI KELAS X.pptxdpp11tya
 
tugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docx
tugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docxtugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docx
tugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docxmawan5982
 
Tugas 1 pembaruan dlm pembelajaran jawaban tugas tuton 1.docx
Tugas 1 pembaruan dlm pembelajaran jawaban tugas tuton 1.docxTugas 1 pembaruan dlm pembelajaran jawaban tugas tuton 1.docx
Tugas 1 pembaruan dlm pembelajaran jawaban tugas tuton 1.docxmawan5982
 
Keterampilan menyimak kelas bawah tugas UT
Keterampilan menyimak kelas bawah tugas UTKeterampilan menyimak kelas bawah tugas UT
Keterampilan menyimak kelas bawah tugas UTIndraAdm
 

Último (20)

Tugas 1 ABK di SD prodi pendidikan guru sekolah dasar.docx
Tugas 1 ABK di SD prodi pendidikan guru sekolah dasar.docxTugas 1 ABK di SD prodi pendidikan guru sekolah dasar.docx
Tugas 1 ABK di SD prodi pendidikan guru sekolah dasar.docx
 
Dampak Pendudukan Jepang.pptx indonesia1
Dampak Pendudukan Jepang.pptx indonesia1Dampak Pendudukan Jepang.pptx indonesia1
Dampak Pendudukan Jepang.pptx indonesia1
 
tugas karya ilmiah 1 universitas terbuka pembelajaran
tugas karya ilmiah 1 universitas terbuka pembelajarantugas karya ilmiah 1 universitas terbuka pembelajaran
tugas karya ilmiah 1 universitas terbuka pembelajaran
 
Latihan Soal bahasa Indonesia untuk anak sekolah sekelas SMP atau pun sederajat
Latihan Soal bahasa Indonesia untuk anak sekolah sekelas SMP atau pun sederajatLatihan Soal bahasa Indonesia untuk anak sekolah sekelas SMP atau pun sederajat
Latihan Soal bahasa Indonesia untuk anak sekolah sekelas SMP atau pun sederajat
 
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 ppt
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 pptppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 ppt
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 ppt
 
MODUL 1 Pembelajaran Kelas Rangkap-compressed.pdf
MODUL 1 Pembelajaran Kelas Rangkap-compressed.pdfMODUL 1 Pembelajaran Kelas Rangkap-compressed.pdf
MODUL 1 Pembelajaran Kelas Rangkap-compressed.pdf
 
AKSI NYATA NARKOBA ATAU OBAT TERLARANG..
AKSI NYATA NARKOBA ATAU OBAT TERLARANG..AKSI NYATA NARKOBA ATAU OBAT TERLARANG..
AKSI NYATA NARKOBA ATAU OBAT TERLARANG..
 
Materi Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptx
Materi Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptxMateri Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptx
Materi Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptx
 
Sosialisasi PPDB SulSel tahun 2024 di Sulawesi Selatan
Sosialisasi PPDB SulSel tahun 2024 di Sulawesi SelatanSosialisasi PPDB SulSel tahun 2024 di Sulawesi Selatan
Sosialisasi PPDB SulSel tahun 2024 di Sulawesi Selatan
 
soal AKM Mata Pelajaran PPKN kelas .pptx
soal AKM Mata Pelajaran PPKN kelas .pptxsoal AKM Mata Pelajaran PPKN kelas .pptx
soal AKM Mata Pelajaran PPKN kelas .pptx
 
tugas 1 tutorial online anak berkebutuhan khusus di SD
tugas 1 tutorial online anak berkebutuhan khusus di SDtugas 1 tutorial online anak berkebutuhan khusus di SD
tugas 1 tutorial online anak berkebutuhan khusus di SD
 
TUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdf
TUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdfTUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdf
TUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdf
 
LK.01._LK_Peta_Pikir modul 1.3_Kel1_NURYANTI_101.docx
LK.01._LK_Peta_Pikir modul 1.3_Kel1_NURYANTI_101.docxLK.01._LK_Peta_Pikir modul 1.3_Kel1_NURYANTI_101.docx
LK.01._LK_Peta_Pikir modul 1.3_Kel1_NURYANTI_101.docx
 
2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar mata pelajaranPPKn 2024.pdf
2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar  mata pelajaranPPKn 2024.pdf2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar  mata pelajaranPPKn 2024.pdf
2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar mata pelajaranPPKn 2024.pdf
 
11 PPT Pancasila sebagai Paradigma Kehidupan dalam Masyarakat.pptx
11 PPT Pancasila sebagai Paradigma Kehidupan dalam Masyarakat.pptx11 PPT Pancasila sebagai Paradigma Kehidupan dalam Masyarakat.pptx
11 PPT Pancasila sebagai Paradigma Kehidupan dalam Masyarakat.pptx
 
PPT AKSI NYATA KOMUNITAS BELAJAR .ppt di SD
PPT AKSI NYATA KOMUNITAS BELAJAR .ppt di SDPPT AKSI NYATA KOMUNITAS BELAJAR .ppt di SD
PPT AKSI NYATA KOMUNITAS BELAJAR .ppt di SD
 
PPT PERUBAHAN LINGKUNGAN MATA PELAJARAN BIOLOGI KELAS X.pptx
PPT PERUBAHAN LINGKUNGAN MATA PELAJARAN BIOLOGI KELAS X.pptxPPT PERUBAHAN LINGKUNGAN MATA PELAJARAN BIOLOGI KELAS X.pptx
PPT PERUBAHAN LINGKUNGAN MATA PELAJARAN BIOLOGI KELAS X.pptx
 
tugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docx
tugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docxtugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docx
tugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docx
 
Tugas 1 pembaruan dlm pembelajaran jawaban tugas tuton 1.docx
Tugas 1 pembaruan dlm pembelajaran jawaban tugas tuton 1.docxTugas 1 pembaruan dlm pembelajaran jawaban tugas tuton 1.docx
Tugas 1 pembaruan dlm pembelajaran jawaban tugas tuton 1.docx
 
Keterampilan menyimak kelas bawah tugas UT
Keterampilan menyimak kelas bawah tugas UTKeterampilan menyimak kelas bawah tugas UT
Keterampilan menyimak kelas bawah tugas UT
 

IT-PTIK UNM

  • 1. Arfianti (092904019) Pendidikan Teknik Informatika dan Komputer Universitas Negeri Makassar 2011
  • 2. Perangkat keras maupun perangkat lunak jaringan yang merupakan infrastruktur utama dari SisTer yang telah dibangun tidak selamanya akan berjalan dengan baik. Kerusakan sepele dapat menghambat pekerjaan sehingga untuk menjaga agar tidak terjadi gangguan-gangguan, perangkat keras maupun perangkat lunak perlu dirawat. Interaksi Manusia dan Komputer Created By Arfianti Pendidikan Teknik Informatika dan Komputer Universitas Negeri Makassar Pengantar
  • 3. Interaksi Manusia dan Komputer Created By Arfianti Pendidikan Teknik Informatika dan Komputer Universitas Negeri Makassar Pemeliharaan Perangkat Keras
  • 4.
  • 5. Interaksi Manusia dan Komputer Created By Arfianti Pendidikan Teknik Informatika dan Komputer Universitas Negeri Makassar Analisa Jaringan untuk Mendeteksi Kesalahan pada Jaringan
  • 6. Perintah trace route ini digunakan untuk melihat jalur route yang akan dilewati pleh paket yang dikirimkan ke host tertentu. Trace route akan menampilkan titik perantara yang menghubungkan antara komputer client dan komputer tujuan. Paket data yang dikirimkan atau diminta dari komputer tujuan akan dilewatkan melalui titik perantara tersebut. Interaksi Manusia dan Komputer Created By Arfianti Pendidikan Teknik Informatika dan Komputer Universitas Negeri Makassar Perintah Tracert
  • 7. Ping akan mengirimkan paket data yang disebut ICMP echo request. Paket ICMP ini digunakan untuk mengetahui kondisi jaringan antara dua komputer. Komputer yang menerima echo request ini harus merespons dengan mengirimkan echo reply. Informasi yang didapat dari hasil echo reply antara lain IP komputer tujuan, besar paket data yang dikirimkan, waktu respons, dan time to live (TTL). Interaksi Manusia dan Komputer Created By Arfianti Pendidikan Teknik Informatika dan Komputer Universitas Negeri Makassar Perintah Ping
  • 8. Interaksi Manusia dan Komputer Created By Arfianti Pendidikan Teknik Informatika dan Komputer Universitas Negeri Makassar Pemeliharaan Sistem Operasi dan Perangkat Lunak
  • 9. Interaksi Manusia dan Komputer Created By Arfianti Pendidikan Teknik Informatika dan Komputer Universitas Negeri Makassar Salah satu cara untuk memelihara agar sistem operasi dan hardisk tetap baik adalah mematikan komputer dengan benar. Cara mematikannya dengan men shutdown sistem operasi melalui tombol start lalu turn off computer, yang kemudian diikuti dengan memilih turn off. Mematikan Komputer
  • 10. Interaksi Manusia dan Komputer Created By Arfianti Pendidikan Teknik Informatika dan Komputer Universitas Negeri Makassar UPS (Uninterupted Power Supply) adalah sebuah perangkat keras komputer yang berfungsi menyimpan tegangan listrik. Saat listrik padam UPS dapat mengalirkan cadangan listrik yang dimiliki, sehingga komputer yang terhubung pada UPS ini dapat di shutdown dengan benar. UPS juga dapat menjaga kestabilan tegangan listrik. Menggunakan UPS
  • 11. Interaksi Manusia dan Komputer Created By Arfianti Pendidikan Teknik Informatika dan Komputer Universitas Negeri Makassar Semua perangkat keras memiliki batas waktu penggunaan serta resiko kerusakan, termasuk juga media penyimpanan harddisk. Untuk menjaga agar data yang disimpan pada harddisk tidak hilang, proses back up harus dilakukan secara teratur. Proses back up harus dilakukan pada physical drive yang berbeda, seperti disket, CD, ZipDisk dan lain.lain. Menggunakan UPS
  • 12. Interaksi Manusia dan Komputer Created By Arfianti Pendidikan Teknik Informatika dan Komputer Universitas Negeri Makassar Defragment adalah proses pengaturan file pada harddisk. Proses ini menempatkan data-data dari suatu file secara berurut. Melakukan defragmen
  • 13. Interaksi Manusia dan Komputer Created By Arfianti Pendidikan Teknik Informatika dan Komputer Universitas Negeri Makassar Scandisk adalah proses pengecekan kondisi harddisk dan file. Proses scandisk juga dapat membantu menghapus file-file yang tidak sempurna supaya file-file tersebut tidak mengganggu siste. Melakukan scandisk
  • 14. Interaksi Manusia dan Komputer Created By Arfianti Pendidikan Teknik Informatika dan Komputer Universitas Negeri Makassar Sebaiknya jangan melepas konektor socket atau perangkat keras pada saat komputer sedang bekerja. Namun, perperal komputer yang terhubung dengan konektor USB dapat dilepas tanpa harus mematikan komputer terlebih dahulu. Tidak melepas perangkat Keras ketika komputer sedang bekerja
  • 15. Interaksi Manusia dan Komputer Created By Arfianti Pendidikan Teknik Informatika dan Komputer Universitas Negeri Makassar Sisakan free harddisk minimal 200 Mb untuk keperluan sistem operasi wondows XP. Apabila sisa free space yang dimiliki kurang dari 200 Mb, sistem akan bekerja sangat lambat. Gunakan add/remove program control panel untuk menghapus program yang tidak dibutuhkan atau gunakan cleansweep yang ada pada Norton Utilities. Menyisakan minimal 200 Mb free space pada drive system
  • 16. Interaksi Manusia dan Komputer Created By Arfianti Pendidikan Teknik Informatika dan Komputer Universitas Negeri Makassar Program yang dijalankan pada saat masuk windows pertama kali akan menggunakan memori dan sumber daya windows atau yang dikenal dengan windows internal workspace (system tray). Program-program yang dijalankan pada sistem tray dapat dilihat disebelah kanan bawah. Tidak menjalankan program apapun ketika komputer dinyalakan
  • 17. Interaksi Manusia dan Komputer Created By Arfianti Pendidikan Teknik Informatika dan Komputer Universitas Negeri Makassar Sebaiknya gunakan virus checker secara teratur. Cara yang paling aman adalah dengan pengamanan yang terus menerus dari program antivirus seperi McAfee. Melakukan pengecekan virus secara teratur
  • 18. Interaksi Manusia dan Komputer Created By Arfianti Pendidikan Teknik Informatika dan Komputer Universitas Negeri Makassar Firewall adalah sebuah perangkat lunak yang berfungsi menyaring aplikasi yang dapat keluar masuk kedalam komputer yang terhubung pada internet. Program firewall ini dapat menjaga/menghambat orang yang hendak menyusup dalam komputer untuk mengakses sistem anda. Menggunakan Firewall
  • 19. Pendidikan Teknik Informatika dan Komputer Universitas Negeri Makassar