SlideShare uma empresa Scribd logo
1 de 19
Di era teknologi informasi dan
komunikasi ini, kita mengenal dua
jenis gambar, gambar biasa (non
digital) dan gambar dalam bentuk
digital.
Gambar non digital adalah sketsa atau
guratan alat gambar ke suatu media
kertas, kanvas, dan sebagainya yang
berada di luar lingkungan media digital
(komputer, kamera).
Gambar digital adalah gambar yang
dihasilkan dari olah gambar di
komputer, pemotretan menggunakan
kamera digital, atau media lain yang
disimpan dalam bentuk file.
Gambar digital terbagi menjadi
dua jenis, yaitu gambar jenis
bitmap dan gambar jenis vektor.
Gambar jenis ini tersusun dari sejumlah
titik pixel (picture element)/dot/point/titik
koordinat yang ditempatkan pada lokasi-
lokasi tertentu dengan nilai warna
tersendiri sehingga membentuk pola
tertentu di layar komputer.
Pixel merupakan elemen terkecil
citra digital yang dapat dilihat
mata. Semakin banyak jumlah
pixel, berarti semakin tinggi tingkat
kerapatannya dan semakin halus
gambar yang terbentuk.
Akibatnya, semakin besar pula ukuran
file gambar tersebut. Banyaknya titik
dalam 1 inchi dikenal dengan dpi (dot
per inchi). Kita dapat mengenali
gambar bitmap dari file komputer yang
berekstensi .bmp, .jpg, .tfi, .gif, .png,
.pix, .pcx, dan sebagainya.
Gambar Bitmap
Kelebihan gambar bitmap
 Mampu menangkap nuansa warna dan
bentuk yang natural.
 Lebih cepat dan lebih sesuai untuk
ditampilkan ke layar monitor, karena
gambar bitmap dapat ditransfer secara
langsung dari file ke layar monitor Anda.
Kekurangan Gambar Bitmap
 Perubahan ukuran gambar (pembesaran
dan pengecilan) mempengaruhi kualitas
gambar.
 Ukuran file gambar relatif besar.
 Melakukan kompresi (pemadatan) pada
gambar, maka kualitasnya gambar tersebut
akan menurun.
Suatu gambar bitmap dapat diolah kembali
dengan cara memberikan efek-efek khusus pada
gambar, memotong gambar, menempelkan
gambar bitmap lain, atau menambahkan objek
lain baik yang berupa teks maupuan objek-objek
bidang seperti kotak, lingkaran, dan sebagainya.
Pengolahan gambar bitmap dapat kita lakukan
dengan aplikasi-aplikasi yang dirancang khusus
untuk mengolah gambar, seperti Adobe
Photoshop, Corel Photopaint, dan GIMP.
Gambar vektor adalah gambar yang
tersusun oleh sekumpulan garis,
kurva, dan bidang tertentu dengan
menggunakan serangkaian instruksi
yang masing-masing didefinisikan
secara matematis.
Setiap garis, kurva, dan bidang tertentu
tersebut mempunyai properti atau
atribut masing-masing berupa fill, stroke,
dan node. Gambar vektor tidak
dipengaruhi oleh resolusi gambar atau
titik pixel (dpi) seperti pada gambar
bitmap. Ekstensi untuk gambar vektor
contohnya adalah CDR, CGM dan SVG
Contoh Gambar Vektor
Salah satu Objek awal
Pembuatan gambar vektor
Kelebihan Gambar Vektor
 Bersifat scalable, artinya kita dapat
memperbesar atau memperkecil gambar
tanpa mengubah kualitasnya.
 Memiliki ukuran file yang kecil, sehingga lebih
mudah dan lebih cepat didownload melalui
Internet.
 Dapat diubah dalam berbagai tampilan tiga
dimensi, tentunya dengan menggunakan
software yang sesuai.
 Mempunyai warna-warna yang solid, cocok
untuk bentuk-bentuk gambar sederhana,
seperti logo, kartun, dan sebagainya.
Kekurangan Gambar Vektor
 Kekurangan gambar vektor adalah
kurang dapat menampilkan gambar dan
gradasi secara realitis atau natural.
Gambar vektor dapat dibuat dengan
program aplikasi desain grafis untuk
gambar vektor seperti
CorelDraw, Macromedia Freehand,
Macromedia Flash, dan Inkscape.

Mais conteúdo relacionado

Mais procurados

Presentasi teknologi internet dan web
Presentasi teknologi internet dan webPresentasi teknologi internet dan web
Presentasi teknologi internet dan webIsmail Majid
 
Presentasi TIK POWER POINT
Presentasi TIK POWER POINTPresentasi TIK POWER POINT
Presentasi TIK POWER POINTnoviaNP
 
Proses pernapasan untuk kelas 8 SMP
Proses pernapasan untuk kelas 8 SMPProses pernapasan untuk kelas 8 SMP
Proses pernapasan untuk kelas 8 SMPLili Andajani
 
Materi lengkap tentang power point
Materi lengkap tentang power pointMateri lengkap tentang power point
Materi lengkap tentang power pointStevany Stevany
 
Powerpoint tentang Ekosistem
Powerpoint tentang EkosistemPowerpoint tentang Ekosistem
Powerpoint tentang EkosistemTitoSelaluEnjoy
 
Pelatihan Microsoft Office.pptx
Pelatihan Microsoft Office.pptxPelatihan Microsoft Office.pptx
Pelatihan Microsoft Office.pptxTriEvelina1
 
DASAR-DASAR DESAIN GRAFIS - dewifitriyani__
DASAR-DASAR DESAIN GRAFIS - dewifitriyani__DASAR-DASAR DESAIN GRAFIS - dewifitriyani__
DASAR-DASAR DESAIN GRAFIS - dewifitriyani__Dewi Fitriyani
 
Presentasi Animasi Multimedia
Presentasi Animasi MultimediaPresentasi Animasi Multimedia
Presentasi Animasi MultimediaFitria Hati
 
Materi ms word kelas x
Materi ms word kelas xMateri ms word kelas x
Materi ms word kelas xsamrin khan
 
Dasar dasar dan aplikasi word-power point
Dasar dasar dan aplikasi word-power pointDasar dasar dan aplikasi word-power point
Dasar dasar dan aplikasi word-power pointarybudi88
 
Aplikasi pengolah kata
Aplikasi pengolah kataAplikasi pengolah kata
Aplikasi pengolah kataHilmi Halim
 
Teknologi Informasi dan Komunikasi Kelas 8
Teknologi Informasi dan Komunikasi Kelas 8Teknologi Informasi dan Komunikasi Kelas 8
Teknologi Informasi dan Komunikasi Kelas 8Farichah Riha
 
Belajar Ms. Word, Ms. Excel, Ms. Powerpoint dan Internet.
Belajar Ms. Word, Ms. Excel, Ms. Powerpoint dan Internet.Belajar Ms. Word, Ms. Excel, Ms. Powerpoint dan Internet.
Belajar Ms. Word, Ms. Excel, Ms. Powerpoint dan Internet.Iven Elvany Rumahorbo
 

Mais procurados (20)

Mudah membuat desain pakai Canva
Mudah membuat desain pakai CanvaMudah membuat desain pakai Canva
Mudah membuat desain pakai Canva
 
Presentasi teknologi internet dan web
Presentasi teknologi internet dan webPresentasi teknologi internet dan web
Presentasi teknologi internet dan web
 
Presentasi TIK POWER POINT
Presentasi TIK POWER POINTPresentasi TIK POWER POINT
Presentasi TIK POWER POINT
 
Proses pernapasan untuk kelas 8 SMP
Proses pernapasan untuk kelas 8 SMPProses pernapasan untuk kelas 8 SMP
Proses pernapasan untuk kelas 8 SMP
 
Materi lengkap tentang power point
Materi lengkap tentang power pointMateri lengkap tentang power point
Materi lengkap tentang power point
 
PPT Microsoft office
PPT Microsoft officePPT Microsoft office
PPT Microsoft office
 
Powerpoint tentang Ekosistem
Powerpoint tentang EkosistemPowerpoint tentang Ekosistem
Powerpoint tentang Ekosistem
 
Pelatihan Microsoft Office.pptx
Pelatihan Microsoft Office.pptxPelatihan Microsoft Office.pptx
Pelatihan Microsoft Office.pptx
 
DASAR-DASAR DESAIN GRAFIS - dewifitriyani__
DASAR-DASAR DESAIN GRAFIS - dewifitriyani__DASAR-DASAR DESAIN GRAFIS - dewifitriyani__
DASAR-DASAR DESAIN GRAFIS - dewifitriyani__
 
Kisi kisi soal
Kisi kisi soalKisi kisi soal
Kisi kisi soal
 
Presentasi Animasi Multimedia
Presentasi Animasi MultimediaPresentasi Animasi Multimedia
Presentasi Animasi Multimedia
 
Materi ms word kelas x
Materi ms word kelas xMateri ms word kelas x
Materi ms word kelas x
 
Ekologi
EkologiEkologi
Ekologi
 
TIK bab 2 (power point)
TIK bab 2 (power point)TIK bab 2 (power point)
TIK bab 2 (power point)
 
Dasar dasar dan aplikasi word-power point
Dasar dasar dan aplikasi word-power pointDasar dasar dan aplikasi word-power point
Dasar dasar dan aplikasi word-power point
 
Pencemaran dan perubahan lingkungan
Pencemaran dan perubahan lingkunganPencemaran dan perubahan lingkungan
Pencemaran dan perubahan lingkungan
 
Aplikasi pengolah kata
Aplikasi pengolah kataAplikasi pengolah kata
Aplikasi pengolah kata
 
Makalah Lidah buaya
Makalah Lidah buaya Makalah Lidah buaya
Makalah Lidah buaya
 
Teknologi Informasi dan Komunikasi Kelas 8
Teknologi Informasi dan Komunikasi Kelas 8Teknologi Informasi dan Komunikasi Kelas 8
Teknologi Informasi dan Komunikasi Kelas 8
 
Belajar Ms. Word, Ms. Excel, Ms. Powerpoint dan Internet.
Belajar Ms. Word, Ms. Excel, Ms. Powerpoint dan Internet.Belajar Ms. Word, Ms. Excel, Ms. Powerpoint dan Internet.
Belajar Ms. Word, Ms. Excel, Ms. Powerpoint dan Internet.
 

Semelhante a GAMBAR BITMAP DAN VEKTOR

Semelhante a GAMBAR BITMAP DAN VEKTOR (20)

grafis-berbasis-vektor-dan-berbasis-bitmap.ppt
grafis-berbasis-vektor-dan-berbasis-bitmap.pptgrafis-berbasis-vektor-dan-berbasis-bitmap.ppt
grafis-berbasis-vektor-dan-berbasis-bitmap.ppt
 
kelompok 4.pptx
kelompok 4.pptxkelompok 4.pptx
kelompok 4.pptx
 
kelompok 4.pptx
kelompok 4.pptxkelompok 4.pptx
kelompok 4.pptx
 
bitmap-vs-vektor
 bitmap-vs-vektor bitmap-vs-vektor
bitmap-vs-vektor
 
Mendiskusikan_Format_Gambar.pdf
Mendiskusikan_Format_Gambar.pdfMendiskusikan_Format_Gambar.pdf
Mendiskusikan_Format_Gambar.pdf
 
KD Mendiskusikan format gambar
KD Mendiskusikan format gambarKD Mendiskusikan format gambar
KD Mendiskusikan format gambar
 
Presentasi desain grafis
Presentasi desain grafisPresentasi desain grafis
Presentasi desain grafis
 
GRAVIS BERBASIS BITMAP
GRAVIS BERBASIS BITMAPGRAVIS BERBASIS BITMAP
GRAVIS BERBASIS BITMAP
 
Menggabungkan gambar 2 d kedalam sajian multimedia 1 indo
Menggabungkan gambar 2 d kedalam sajian multimedia 1 indoMenggabungkan gambar 2 d kedalam sajian multimedia 1 indo
Menggabungkan gambar 2 d kedalam sajian multimedia 1 indo
 
Software aplikasi grafis terbagi menjadi 2 yaitu
Software aplikasi grafis terbagi menjadi 2 yaituSoftware aplikasi grafis terbagi menjadi 2 yaitu
Software aplikasi grafis terbagi menjadi 2 yaitu
 
Pengertian grafik vektor
Pengertian grafik vektorPengertian grafik vektor
Pengertian grafik vektor
 
Penerapan metode drill dalam kecakapan bahasa asing
Penerapan metode drill dalam kecakapan bahasa asingPenerapan metode drill dalam kecakapan bahasa asing
Penerapan metode drill dalam kecakapan bahasa asing
 
Mengenal grafis
Mengenal grafisMengenal grafis
Mengenal grafis
 
Program aplikasi grafis berbasis bitmap
Program aplikasi grafis berbasis bitmapProgram aplikasi grafis berbasis bitmap
Program aplikasi grafis berbasis bitmap
 
pegenalan grfis
pegenalan grfispegenalan grfis
pegenalan grfis
 
Desain grafis
Desain grafisDesain grafis
Desain grafis
 
MAKALAH JADI
MAKALAH JADIMAKALAH JADI
MAKALAH JADI
 
Materi desain grafis corel draw
Materi desain grafis corel drawMateri desain grafis corel draw
Materi desain grafis corel draw
 
Desain Grafis CPT_Bitmap.pptx
Desain Grafis CPT_Bitmap.pptxDesain Grafis CPT_Bitmap.pptx
Desain Grafis CPT_Bitmap.pptx
 
Tugas nrio
Tugas nrioTugas nrio
Tugas nrio
 

Último

IDMPO Link Slot Online Terbaru Kamboja 2024
IDMPO Link Slot Online Terbaru Kamboja 2024IDMPO Link Slot Online Terbaru Kamboja 2024
IDMPO Link Slot Online Terbaru Kamboja 2024idmpo grup
 
BAB 2 BARISAN DAN DERET kelas x kurikulum merdeka
BAB 2 BARISAN DAN DERET kelas x kurikulum merdekaBAB 2 BARISAN DAN DERET kelas x kurikulum merdeka
BAB 2 BARISAN DAN DERET kelas x kurikulum merdekachairilhidayat
 
KERTAS KERJA MINGGU BAHASA MELAYU SEKOLAH RENDAH.doc
KERTAS KERJA MINGGU BAHASA MELAYU SEKOLAH RENDAH.docKERTAS KERJA MINGGU BAHASA MELAYU SEKOLAH RENDAH.doc
KERTAS KERJA MINGGU BAHASA MELAYU SEKOLAH RENDAH.docEnaNorazlina
 
STD BAB 6 STATISTIKA kelas x kurikulum merdeka
STD BAB 6 STATISTIKA kelas x kurikulum merdekaSTD BAB 6 STATISTIKA kelas x kurikulum merdeka
STD BAB 6 STATISTIKA kelas x kurikulum merdekachairilhidayat
 
Bento88slot Situs Judi Slot Terbaik & Daftar Slot Gacor Mudah Maxwin
Bento88slot Situs Judi Slot Terbaik & Daftar Slot Gacor Mudah MaxwinBento88slot Situs Judi Slot Terbaik & Daftar Slot Gacor Mudah Maxwin
Bento88slot Situs Judi Slot Terbaik & Daftar Slot Gacor Mudah MaxwinBento88slot
 
Wen4D Situs Judi Slot Gacor Server Thailand Hari Ini Gampang Jackpot
Wen4D Situs Judi Slot Gacor Server Thailand Hari Ini Gampang JackpotWen4D Situs Judi Slot Gacor Server Thailand Hari Ini Gampang Jackpot
Wen4D Situs Judi Slot Gacor Server Thailand Hari Ini Gampang JackpotWen4D
 
IDMPO : GAME SLOT SPACEMAN PRAGMATIC PLAY MUDAH JACKPOT
IDMPO : GAME SLOT SPACEMAN PRAGMATIC PLAY MUDAH JACKPOTIDMPO : GAME SLOT SPACEMAN PRAGMATIC PLAY MUDAH JACKPOT
IDMPO : GAME SLOT SPACEMAN PRAGMATIC PLAY MUDAH JACKPOTNeta
 
Lim4D Link Daftar Situs Slot Gacor Hari Ini Terpercaya Gampang Maxwin
Lim4D Link Daftar Situs Slot Gacor Hari Ini Terpercaya Gampang MaxwinLim4D Link Daftar Situs Slot Gacor Hari Ini Terpercaya Gampang Maxwin
Lim4D Link Daftar Situs Slot Gacor Hari Ini Terpercaya Gampang MaxwinLim4D
 
Wa + 62 82211599998, TERLARIS, souvenir dompet unik bandung
Wa + 62 82211599998, TERLARIS, souvenir dompet unik bandungWa + 62 82211599998, TERLARIS, souvenir dompet unik bandung
Wa + 62 82211599998, TERLARIS, souvenir dompet unik bandungnicksbag
 
Babahhsjdkdjdudhhndjdjdfjdjjdjdjfjdjjdjdjdjjf
BabahhsjdkdjdudhhndjdjdfjdjjdjdjfjdjjdjdjdjjfBabahhsjdkdjdudhhndjdjdfjdjjdjdjfjdjjdjdjdjjf
BabahhsjdkdjdudhhndjdjdfjdjjdjdjfjdjjdjdjdjjfDannahadiantyaflah
 
PPT SLIDE Kelompok 2 Pembelajaran Kelas Rangkap (4).pptx
PPT SLIDE Kelompok 2 Pembelajaran Kelas Rangkap (4).pptxPPT SLIDE Kelompok 2 Pembelajaran Kelas Rangkap (4).pptx
PPT SLIDE Kelompok 2 Pembelajaran Kelas Rangkap (4).pptxMegaFebryanika
 
IDMPO : SITUS TARUHAN BOLA ONLINE TERPERCAYA & BANYAK BONUS KEMENANGAN DI BAY...
IDMPO : SITUS TARUHAN BOLA ONLINE TERPERCAYA & BANYAK BONUS KEMENANGAN DI BAY...IDMPO : SITUS TARUHAN BOLA ONLINE TERPERCAYA & BANYAK BONUS KEMENANGAN DI BAY...
IDMPO : SITUS TARUHAN BOLA ONLINE TERPERCAYA & BANYAK BONUS KEMENANGAN DI BAY...Neta
 
IDMPO Link slot online kamboja terbaru 2024
IDMPO Link slot online  kamboja terbaru 2024IDMPO Link slot online  kamboja terbaru 2024
IDMPO Link slot online kamboja terbaru 2024idmpo grup
 
IDMPO Link Slot Online Terbaru 2024 kamboja
IDMPO Link Slot Online Terbaru 2024 kambojaIDMPO Link Slot Online Terbaru 2024 kamboja
IDMPO Link Slot Online Terbaru 2024 kambojaidmpo grup
 

Último (14)

IDMPO Link Slot Online Terbaru Kamboja 2024
IDMPO Link Slot Online Terbaru Kamboja 2024IDMPO Link Slot Online Terbaru Kamboja 2024
IDMPO Link Slot Online Terbaru Kamboja 2024
 
BAB 2 BARISAN DAN DERET kelas x kurikulum merdeka
BAB 2 BARISAN DAN DERET kelas x kurikulum merdekaBAB 2 BARISAN DAN DERET kelas x kurikulum merdeka
BAB 2 BARISAN DAN DERET kelas x kurikulum merdeka
 
KERTAS KERJA MINGGU BAHASA MELAYU SEKOLAH RENDAH.doc
KERTAS KERJA MINGGU BAHASA MELAYU SEKOLAH RENDAH.docKERTAS KERJA MINGGU BAHASA MELAYU SEKOLAH RENDAH.doc
KERTAS KERJA MINGGU BAHASA MELAYU SEKOLAH RENDAH.doc
 
STD BAB 6 STATISTIKA kelas x kurikulum merdeka
STD BAB 6 STATISTIKA kelas x kurikulum merdekaSTD BAB 6 STATISTIKA kelas x kurikulum merdeka
STD BAB 6 STATISTIKA kelas x kurikulum merdeka
 
Bento88slot Situs Judi Slot Terbaik & Daftar Slot Gacor Mudah Maxwin
Bento88slot Situs Judi Slot Terbaik & Daftar Slot Gacor Mudah MaxwinBento88slot Situs Judi Slot Terbaik & Daftar Slot Gacor Mudah Maxwin
Bento88slot Situs Judi Slot Terbaik & Daftar Slot Gacor Mudah Maxwin
 
Wen4D Situs Judi Slot Gacor Server Thailand Hari Ini Gampang Jackpot
Wen4D Situs Judi Slot Gacor Server Thailand Hari Ini Gampang JackpotWen4D Situs Judi Slot Gacor Server Thailand Hari Ini Gampang Jackpot
Wen4D Situs Judi Slot Gacor Server Thailand Hari Ini Gampang Jackpot
 
IDMPO : GAME SLOT SPACEMAN PRAGMATIC PLAY MUDAH JACKPOT
IDMPO : GAME SLOT SPACEMAN PRAGMATIC PLAY MUDAH JACKPOTIDMPO : GAME SLOT SPACEMAN PRAGMATIC PLAY MUDAH JACKPOT
IDMPO : GAME SLOT SPACEMAN PRAGMATIC PLAY MUDAH JACKPOT
 
Lim4D Link Daftar Situs Slot Gacor Hari Ini Terpercaya Gampang Maxwin
Lim4D Link Daftar Situs Slot Gacor Hari Ini Terpercaya Gampang MaxwinLim4D Link Daftar Situs Slot Gacor Hari Ini Terpercaya Gampang Maxwin
Lim4D Link Daftar Situs Slot Gacor Hari Ini Terpercaya Gampang Maxwin
 
Wa + 62 82211599998, TERLARIS, souvenir dompet unik bandung
Wa + 62 82211599998, TERLARIS, souvenir dompet unik bandungWa + 62 82211599998, TERLARIS, souvenir dompet unik bandung
Wa + 62 82211599998, TERLARIS, souvenir dompet unik bandung
 
Babahhsjdkdjdudhhndjdjdfjdjjdjdjfjdjjdjdjdjjf
BabahhsjdkdjdudhhndjdjdfjdjjdjdjfjdjjdjdjdjjfBabahhsjdkdjdudhhndjdjdfjdjjdjdjfjdjjdjdjdjjf
Babahhsjdkdjdudhhndjdjdfjdjjdjdjfjdjjdjdjdjjf
 
PPT SLIDE Kelompok 2 Pembelajaran Kelas Rangkap (4).pptx
PPT SLIDE Kelompok 2 Pembelajaran Kelas Rangkap (4).pptxPPT SLIDE Kelompok 2 Pembelajaran Kelas Rangkap (4).pptx
PPT SLIDE Kelompok 2 Pembelajaran Kelas Rangkap (4).pptx
 
IDMPO : SITUS TARUHAN BOLA ONLINE TERPERCAYA & BANYAK BONUS KEMENANGAN DI BAY...
IDMPO : SITUS TARUHAN BOLA ONLINE TERPERCAYA & BANYAK BONUS KEMENANGAN DI BAY...IDMPO : SITUS TARUHAN BOLA ONLINE TERPERCAYA & BANYAK BONUS KEMENANGAN DI BAY...
IDMPO : SITUS TARUHAN BOLA ONLINE TERPERCAYA & BANYAK BONUS KEMENANGAN DI BAY...
 
IDMPO Link slot online kamboja terbaru 2024
IDMPO Link slot online  kamboja terbaru 2024IDMPO Link slot online  kamboja terbaru 2024
IDMPO Link slot online kamboja terbaru 2024
 
IDMPO Link Slot Online Terbaru 2024 kamboja
IDMPO Link Slot Online Terbaru 2024 kambojaIDMPO Link Slot Online Terbaru 2024 kamboja
IDMPO Link Slot Online Terbaru 2024 kamboja
 

GAMBAR BITMAP DAN VEKTOR

  • 1.
  • 2. Di era teknologi informasi dan komunikasi ini, kita mengenal dua jenis gambar, gambar biasa (non digital) dan gambar dalam bentuk digital.
  • 3. Gambar non digital adalah sketsa atau guratan alat gambar ke suatu media kertas, kanvas, dan sebagainya yang berada di luar lingkungan media digital (komputer, kamera).
  • 4. Gambar digital adalah gambar yang dihasilkan dari olah gambar di komputer, pemotretan menggunakan kamera digital, atau media lain yang disimpan dalam bentuk file.
  • 5. Gambar digital terbagi menjadi dua jenis, yaitu gambar jenis bitmap dan gambar jenis vektor.
  • 6. Gambar jenis ini tersusun dari sejumlah titik pixel (picture element)/dot/point/titik koordinat yang ditempatkan pada lokasi- lokasi tertentu dengan nilai warna tersendiri sehingga membentuk pola tertentu di layar komputer.
  • 7. Pixel merupakan elemen terkecil citra digital yang dapat dilihat mata. Semakin banyak jumlah pixel, berarti semakin tinggi tingkat kerapatannya dan semakin halus gambar yang terbentuk.
  • 8. Akibatnya, semakin besar pula ukuran file gambar tersebut. Banyaknya titik dalam 1 inchi dikenal dengan dpi (dot per inchi). Kita dapat mengenali gambar bitmap dari file komputer yang berekstensi .bmp, .jpg, .tfi, .gif, .png, .pix, .pcx, dan sebagainya.
  • 10. Kelebihan gambar bitmap  Mampu menangkap nuansa warna dan bentuk yang natural.  Lebih cepat dan lebih sesuai untuk ditampilkan ke layar monitor, karena gambar bitmap dapat ditransfer secara langsung dari file ke layar monitor Anda.
  • 11. Kekurangan Gambar Bitmap  Perubahan ukuran gambar (pembesaran dan pengecilan) mempengaruhi kualitas gambar.  Ukuran file gambar relatif besar.  Melakukan kompresi (pemadatan) pada gambar, maka kualitasnya gambar tersebut akan menurun.
  • 12. Suatu gambar bitmap dapat diolah kembali dengan cara memberikan efek-efek khusus pada gambar, memotong gambar, menempelkan gambar bitmap lain, atau menambahkan objek lain baik yang berupa teks maupuan objek-objek bidang seperti kotak, lingkaran, dan sebagainya. Pengolahan gambar bitmap dapat kita lakukan dengan aplikasi-aplikasi yang dirancang khusus untuk mengolah gambar, seperti Adobe Photoshop, Corel Photopaint, dan GIMP.
  • 13. Gambar vektor adalah gambar yang tersusun oleh sekumpulan garis, kurva, dan bidang tertentu dengan menggunakan serangkaian instruksi yang masing-masing didefinisikan secara matematis.
  • 14. Setiap garis, kurva, dan bidang tertentu tersebut mempunyai properti atau atribut masing-masing berupa fill, stroke, dan node. Gambar vektor tidak dipengaruhi oleh resolusi gambar atau titik pixel (dpi) seperti pada gambar bitmap. Ekstensi untuk gambar vektor contohnya adalah CDR, CGM dan SVG
  • 16. Salah satu Objek awal Pembuatan gambar vektor
  • 17. Kelebihan Gambar Vektor  Bersifat scalable, artinya kita dapat memperbesar atau memperkecil gambar tanpa mengubah kualitasnya.  Memiliki ukuran file yang kecil, sehingga lebih mudah dan lebih cepat didownload melalui Internet.  Dapat diubah dalam berbagai tampilan tiga dimensi, tentunya dengan menggunakan software yang sesuai.  Mempunyai warna-warna yang solid, cocok untuk bentuk-bentuk gambar sederhana, seperti logo, kartun, dan sebagainya.
  • 18. Kekurangan Gambar Vektor  Kekurangan gambar vektor adalah kurang dapat menampilkan gambar dan gradasi secara realitis atau natural.
  • 19. Gambar vektor dapat dibuat dengan program aplikasi desain grafis untuk gambar vektor seperti CorelDraw, Macromedia Freehand, Macromedia Flash, dan Inkscape.