SlideShare uma empresa Scribd logo
1 de 55
Baixar para ler offline
RPP BIOLOGI-IX
YANTO ABDULLAH, S.Si

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN
(RPP)
Sekolah

:

MTs NEGERI SUBANG

Kelas / Semester

:

IX / I

Mata Pelajaran

:

IPA (FISIKA)

Standar Kompetensi

: 3. Memahami konsep kelistrikan dan penerapannya
dalam kehidupan sehari-hari.

Kompetensi Dasar

: 3. Mendeskripsikan muatan listrik untuk memahami
gejala-gejala listrik statis serta kaitannya dalam
kehidupan sehari-hari

Waktu

:

Indikator

2 Jam Pelajaran (@ 40 menit)

:

1. Menentukan jenis muatan listrik.
2. Menjelaskan benda dapat bermuatan listrik bila dilakukan dengan cara
tertentu.
3. Memberi contoh peristiwa yang menghasilkan benda bermuatan listrik.
4. Melakukan percobaan sederhana untuk menunjukkan sifat muatan
listrik.
5. Menjelaskan secara kwalitatip hubungan antara besar gaya listrikdan
besar muatan listrik serta jarak antara benda bermuatan listrik.

6. Menerapkan persamaan F = 𝒌

𝑸𝟏.𝑸𝟐
𝒓𝟐

A. Tujuan Pembelajaran
Siswa dapat :
1.

menentukan jenis muatan listrik

2.

menjelaskan benda dapat bermuatan listrik

3. memberi contoh peristiwa yang menghasilkan benda bermuatan listrik.
4.

melakukan percobaan sederhana untuk menujukan sifat muatan listrik.

5.

Menjelaskan secara kwalitatip hubungan antara besar gaya listrikdan besar muatan listrik
serta jarak antara benda bermuatan listrik.

6. Menerapkan persamaan F = 𝒌

𝑸𝟏.𝑸𝟐
𝒓𝟐

B. Materi Pembelajaran
Listrik statis
C. Metode Pembelajaran
1.

Model

:

DI

2.

Metode

:

Diskusi informasi dan demonstrasi

D. Langkah-langkah
1.

Kegiatan Pendahuluan
a.

Motivasi / apersepsi
PERANGKAT PEMBELAJARAN IPA
KELAS IX TAHUN PELAJARAN 2013-2014

117
RPP BIOLOGI-IX
YANTO ABDULLAH, S.Si

Apakah kamu pernah melihat kilat
.
2.

Kegiatan Inti
a.

Guru menyapaikan tujuan pembelajaran.

b. Guru membimbing siswa untuk membentuk kelompok
c.

Secara berkelompok peserta didik mendiskusikan pengertian muatan listrik

d. Guru mendemontrasikan tentang terjadinya muatan listrik
e.

Guru meminta siswa untuk mencoba medemontrasikan tentang terjadinya muatan listrik.

f.

Siswa mengamati dan menuliskan hasil pengamatan ke dalam tabel pengamatan

g. Peserta didik menjawab pertanyaan.
h.

Guru menginformasikan hubungan antara besar gaya listrik dan besar muatan listrik sertab
jarak antara benda bermuatan listrik.

i.

3.

Guru menginformasikan tentang rumus F = 𝒌

𝑸𝟏.𝑸𝟐
𝒓𝟐

Kegiatan Penutup
a.

Guru bersama siswa membuat kesimpulan / rangkuman hasil belajar.

b. Guru memberikan tes untuk mengetahui daya serap materi yang baru saja dipelajari.
c.
E.

Guru memberikan tugas rumah.

Sumber Belajar
1.
2.

LKS

3.

Buku referensi

4.
F.

Buku siswa

Alat praktikum.

Penilaian Hasil Belajar
3.

Teknik Penilaian
Tes tertulis.

4.

Bentuk Instrumen
Uraian, test unjuk kerja
Contoh instrument
a.

Instrumen tes uraian
Apakah yang dimaksud dengan Elektroskop
Kunci

:

alat yang digunakan untuk mengeahui suatu benda bermuatan listrik atau tidak.

Skor

:

1

b. Uji Petik Kerja Prosedur dan Produk
Lakukan kegiatan untuk mengetahuim suatu benda bermuatan atau tidak dengan alat- Batu
baterai
1) Elektroskop
2) Kain wool
3) Ebonit
PERANGKAT PEMBELAJARAN IPA
KELAS IX TAHUN PELAJARAN 2013-2014

118
RPP BIOLOGI-IX
YANTO ABDULLAH, S.Si

4) Batang kaca
5) Penggaris plastik.
6) Sobekan kertas
Rubrik
No

Aspek

Skor

1.

Menggunakan alat dengan benar

2

2.

Melakukan kegiatan dengan prosedur yang benar

4

3.

Memperoleh data dari pecahan

2

4.

Membuat kesimpulan dengan benar

2

Jumlah Skor

Mengetahui,
Kepala Madrasah,

10

Subang, Januari 2013
Guru Mata Pelajaran,

Drs. H. Cecep Fachrurozi

Yanto Abdulah, S.Si

NIP. 195407281985031002

NIP. 198103182006041001

PERANGKAT PEMBELAJARAN IPA
KELAS IX TAHUN PELAJARAN 2013-2014

119
RPP BIOLOGI-IX
YANTO ABDULLAH, S.Si

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN
(RPP)
Sekolah

:

MTs Negeri Subang

Kelas / Semester

:

IX / I

Mata Pelajaran

:

IPA (FISIKA)

Standar Kompetensi

: 3. Memahami konsep kelistrikan dan penerapannya
dalam kehidupan sehari-hari.

Kompetensi Dasar

:3.2 Menganalisis percobaan listrik dinamis dalam suatau
rangkaian

serta

penerapanya

dalam

kehidupan

sehari-hari
Waktu

:

Indikator

2 Jam Pelajaran (@ 40 menit)

:

a.

Kognitif
1. Produk:
a) Mendeskribsikan pengaruh perubahan tegangan terhadap arus
b) Menjelaskan pengertian Hukum Ohm
c) Menerapkan Hukum Ohm
2. Proses:
Merencanakan dan melaksanakan eksperimen untuk menyelidiki hubungan antara beda
potensial, arus listrik, dan hambatan (Hukum Ohm) meliputi:
a. merumuskan masalah,
b. merumuskan hipotesis,
c. mengidentifikasi variabel manipulasi,
d. mengidentifikasi variabel respon,
e. mengidentifikasi variabel kontrol,
f. melaksanakan eksperimen,
g. membuat tabel pengamatan,
h. membuat grafik,
i.
melakukan analisis data,
j.
merumuskan kesimpulan
b. Psikomotor:
1. Merakit rangkaian sederhana dengan menggunakan KIT.
2. Mengukur besaran listrik dalam rangkaian tertutup dengan menggunakan KIT.
3. Merakit rangkaian DC sederhana menggunakan software PhET
4. Mengukur besaran listrik dalam rangkaian tertutup menggunakan software PhET
c.

Afektif
1. Mengembangkan perilaku berkarakter, meliputi:
a) jujur,
b) peduli,
c) tanggung jawab,
2. Mengembangkan keterampilan sosial, meliputi:
a) bertanya,
b) menyumbang ide atau berpendapat,
c) menjadi pendengar yang baik,
d) ber komunikasi

PERANGKAT PEMBELAJARAN IPA
KELAS IX TAHUN PELAJARAN 2013-2014

120
RPP BIOLOGI-IX
YANTO ABDULLAH, S.Si

A. Tujuan Pembelajaran

a.

Kognitif
1. Produk:
a) Secara mandiri dan tanpa membuka bahan ajar, siswa dapat mendeskribsikan pengaruh
perubahan tegangan terhadap arus dengan mengerjakan soal terkait di LP 1: Produk sesuai
kunci jawaban.
b) Secara mandiri dan tanpa membuka bahan ajar Siswa, mampu menjelaskan pengertian
Hukum Ohm dengan mengerjakan soal terkait di LP 1: Produk sesuai kunci jawaban.
c) Secara mandiri siswa dapat menerapkan Hukum Ohm dengan mengerjakan soal-soal
penerapan Hukum Ohm di LP 1: Produk sesuai kunci jawaban.
2. Proses:
a) Diberikan LKS SMP yang telah dimodifikasi dengan mengubah tegangan baterainya, siswa
dapat melakukan eksperimen untuk menyelidiki hubungan antara tegangan, arus, dan
hambatan sesuai rincian tugas kinerja yang ditentukan di LP 2: Proses, meliputi: merumusan
masalah, merumuskan hipotesis, mengidentifikasi variabel manipulasi, mengidentifikasi
variabel respon, mengidentifikasi variabel kontrol, melaksanakan eksperimen, membuat
tabel pengamatan, membuat grafik, melakuakn analisis data, dan merumuskan
kesimpulan.
b. Psikomotor:
1.
2.
3.

Disediakan KIT rangkaian listrik DC sederhana, siswa dapat merakitnya sesuai dengan prosedur
yang ditentukan.
Disediakan KIT rangkaian listrik DC sederhana, siswa dapat mengukur besar tegangan sesuai
dengan prosedur yang ditentukan.
Disediakan KIT rangkaian listrik DC sederhana, siswa dapat mengukur besar arus sesuai dengan
prosedur yang ditentukan.

4. Disediakan software PhET dan komputer siswa dapat merakit rangkaian DC sederhana
menggunakan software PhET sesuai rincian tugas kinerja yang ditentukan pada LP Psikomotor.
5. Disediakan software PhET dan komputer siswa dapat mengukur besaran listrik dalam rangkaian
tertutup sesuai rincian tugas kinerja di LP 3: Psikomotor.
c. Afektif
1. Karakter
Terlibat dalam proses belajar mengajar berpusat pada siswa, paling tidak siswa dinilai pengamat
Membuat kemajuan dalam menunjukkan perilaku berkarakter meliputi: kejujuran, peduli, dan
tanggung jawab sesuai LP 4: Pengamatan Perilaku Berkarakter.
2. Keterampilan sosial:
Terlibat dalam proses belajar mengajar berpusat pada siswa, paling tidak siswa dinilai pengamat
Membuat kemajuan dalam menunjukkan keterampilan sosial bertanya, menyumbang ide atau
berpendapat, menjadi pendengar yang baik, berkomunikasi sesuai LP 5: Keterampilan Sosial.

B. Model dan Metode Pembelajaran:
Model Pembelajaran: Model Pembelajaran Kooperatif
Metode Pembelajaran: Diskusi dan pemberian tugas

PERANGKAT PEMBELAJARAN IPA
KELAS IX TAHUN PELAJARAN 2013-2014

121
RPP BIOLOGI-IX
YANTO ABDULLAH, S.Si

122

C. Bahan:
Program simulasi PhET, Flashdisk, Kertas HVS
D. Alat :
Komputer, KIT Listrik DC sederhana, lampu senter.
E. Berbasis ICT/Internet:
Free Download PhET Software Interactive Simulations dari University of Colorado at Boulder alamat
situs http://phet.colorado.edu Simulation: Circuit Construction Kit (DC Only)
F. Proses Belajar Mengajar

A. Pendahuluan
Penilaian oleh
Pengamat

Kegiatan
1

2

3

4

1. Disediakan lampu senter, siswa diminta untuk menebak “bagaimana
lampu bisa menyala?”.(Fase 1 MPK)
2. Untuk memperjelas proses kerja lampu senter disediakan baterai, kabel
dan bola lampu, Siswa diminta untuk merakit sehingga bola lampu bisa
menyala. (Fase 1 MPK)

B. Kegiatan Inti
Penilaian oleh
Pengamat

Kegiatan
1

2

3

4

Penggalan 1
1. Menghubungkan antara motivasi awal dengan rumusan masalah, jika
rangkaian sederhana ditambahkan baterai, maka apa yang terjadi?. (Fase
2 MPK).
2. Menyajikan informasi berupa rumusan masalah tentang bagaimanakah
hubungan antara tegangan dan arus dengan mengacu pada LKS SMP:
Hubungan Antara Tegangan, Arus, dan Hambatan. (Fase 2 MPK).
3. Mengorganisasikan siswa dalam kelompok-kelompok kooperatif dan
membagikan LKS SMP itu satu LKS tiap kelompok. Satu kelompok terdiri dari
2 – 3 siswa. (Fase 3 MPK)
4. Membimbing siswa merumuskan hipotesis atas rumusan masalah yang
telah diberikan di LKS tersebut sambil memberi kesempatan siswa dengan
jujur melakukan evalusi-diri dengan LP 2: Proses yang dibagikan. (Fase 4
MPK)
5. Membimbing siswa mengidentifikasi variabel manipulasi, variabel respon,
dan variabel kontrol, dengan cara menunjuk satu-dua siswa untuk aktif
menyumbang ide dan meminta siswa lain mengulang ide temannya untuk
mengecek apakah ia menjadi pendengar yang baik. (Fase 4 MPK)

PERANGKAT PEMBELAJARAN IPA
KELAS IX TAHUN PELAJARAN 2013-2014
RPP BIOLOGI-IX
YANTO ABDULLAH, S.Si

Penggalan 2
6. Membimbing kelompok melaksanakan eksperimen menggunakan KIT sesuai
prosedur yang tertulis di LKS SMP itu dan mengisikan nilai tegangan dan
arus itu pada kolom yang sesuai padaTabel 1. Bila ada siswa yang
menunjukkan perilaku tidak peduli atau menunjukkan perilaku tidak
bertanggung jawab segera diingatkan. (Fase 4 MPK)
7. Membimbing siswa mengisi kolom Tegangan/Arus. Tekankan perlunya jujur
dalam melakukan pengamatan dan mencatat hasil pengamatan itu di dalam
tabel. (Fase 4 MPK).
8. Satu-dua kelompok diminta mengisi Tabel 1 itu di papan tulis dan
mengkomunikasikan pekerjaannya kepada kelas untuk memberi kemudahan
guru melakukan evaluasi formatif dan memberi kesempatan siswa lain untuk
belajar menjadi pendengar yang baik . (Fase 5 MPK)

Penggalan 3
9. Membimbing siswa membuat grafik hubungan antara tegangan dan arus
pada tempat yang disediakan pada Gambar 2 LKS SMP tersebut. Seluruh
anggota kelompok didorong untuk ikut bertanggung jawab dengan aktif
menyumbang ide. (Fase 4 MPK).
10. Melakukan evaluasi formatif dengan cara meminta satu-dua kelompok
mempresentasikan grafiknya dan meminta kelas menjadi pendengar yang
baik dengan cara menunjuk satu-dua siswa menanggapi presentasi itu dan
dinilai. (Fase 5 MPK)

Penggalan 4
11. Membimbing kelompok melakukan analisis dengan mengacu pada LKS SMP
itu. Ditekankan perlunya ikut bertanggung jawab dan mendengarkan ide
teman dalam tugas analisis ini. (Fase 4 MPK).
12. Melakukan evaluasi formatif dengan cara meminta satu-dua kelompok
mengkomunikasikan kinerjanya dan kelompok lain menjadi pendengar
yang baik agar dapat memberi pendapat saat diminta guru. (Fase 5 MPK)
13. Membimbing kelompok menarik kesimpulan dengan mengacu pada LKS
SMP. Diingatkan agar aktif menyumbang ide atau berpendapat, dan belajar
menjadi pendengar yang baik. (Fase 4 MPK)
14. Melakukan evaluasi formatif dengan cara meminta satu-dua kelompok
mengkomunikasikan kinerjanya dan kelompok lain diberi kesempatan
menyumbang ide dan memberi pendapat. (Fase 5 MPK)
15. Memberikan penghargaan kepada individu dan kelompok yang berkinerja
baik dan amat baik dalam kegiatan belajar mengajar tersebut. (Fase 6 MPK)

Penggalan 5
16. Melakukan langkah no. 6-15 dengan menggunakan software PhET. Jika
waktu tidak mencukupi maka langkah ini bias dijadikan PR.

PERANGKAT PEMBELAJARAN IPA
KELAS IX TAHUN PELAJARAN 2013-2014

123
RPP BIOLOGI-IX
YANTO ABDULLAH, S.Si

C. Penutup

Penilaian oleh
Pengamat
1
2
3
4

Kegiatan
1. Dengan melibatkan siswa menutup pelajaran dan memberi PR mencari
tahu bagaimana hubungan antara besar hambatan dan besar arus.

X. Sumber Pembelajaran
1.
2.
3.
4.
5.
6.
7.
8.
9.

LKS SMP: Hubungan Antara Tegangan, Arus, dan Hambatan
Kunci LKS SMP: Hubungan Antara Tegangan, Arus, dan Hambatan
LP 1: Produk dilengkapi Kunci LP 1
LP 2: Proses
LP 3: Psikomotor
LP 4: Pengamatan Perilaku Berkarakter
LP 5: Pengamatan Keterampilan Sosial
Tabel Spesifikasi Lembar Penilaian
Silabus

Daftar Pustaka
BSNP (Badan Standar Nasional Pendidikan). 2007. Model Silabus dan Rencana Pelaksanaan Pembelajaran. Mata
Pelajaran: Ilmu Pengetahuan Alam. SMP/MTS. Digandakan oleh Kegiatan Penyelenggaraan
Sosialisasi/Diseminasi/Seminar/Workshop/Publikasi Direktorat Jenderal Manajemen Pendidikan Dasar dan
Menengah.
Free Download PhET Software Interactive Simulations dari University of Colorado at Boulder
Simulation: Circuit Construction Kit (DC Only). Didownload pada 5 April 2009 dari
http://phet.colorado.edu.
Johnson, David W. & Johnson, Roger T. 2002. Meaningful Assessment. A Manageable and Cooperative Process.
Boston: Allyn & Bacon.
Yeap Tok Kheng. 2008. Science Process Skills Form 3. Rawang, Selangor Darul Ehsan: Vivar Printing Sdn. Bhd.,
Pearson, Longman.

Mengetahui,
Kepala Madrasah,

Drs. H. Cecep Fachrurozi
NIP. 195407281985031002

Subang, Januari 2013
Guru Mata Pelajaran,

Yanto Abdulah, S.Si
NIP. 198103182006041001

PERANGKAT PEMBELAJARAN IPA
KELAS IX TAHUN PELAJARAN 2013-2014

124
RPP BIOLOGI-IX
YANTO ABDULLAH, S.Si

LKS SMP: Hubungan Antara Tegangan, Arus, dan Hambatan
Ekeperimen Tidak Dibimbing – INQUIRI PENEMUAN

Hubungan Antara Tegangan, Arus, dan Hambatan
Arus listrik yang mengalir melalui sebuah rangkaian akan meningkat dengan meningkatnya tegangan.
𝑉
Besar arus tersebut dapat dihitung dengan Hukum Ohm, 𝑅 =
𝐼
Di mana R = hambatan (Ω), V = tegangan (V), I = arus (A)
Tujuan
: Menyelidiki hubungan antara tegangan, arus, dan hambatan
Bahan: 4 baterai 1.5 V atau catu daya 0 – 12 V, 2 lampu 4,5 V, 10 kabel dengan klip buaya atau kit
rangkaian DC
Alat:Catu daya 0 – 12 V, amperemeter 1, voltmeter 1, soket lampu 2, soket baterai 4, sakelar 1, atau kit
rangkain DC
ICT/Internet Based
Free Download PhET Software Interactive Simulations dari University of Colorado at Boulder alamat
situs http://phet.colorado.edu Simulation: Circuit Construction Kit (DC Only)
Rumusan Masalah
Hipotesis
Variabel

: Apakah hubungan antara tegangan, arus, dan hambatan?

: ___________________________________________________________________
: (a) yang dijaga konstan
: ______________________________________
(b) yang dimanipulasi : ______________________________________
(c) yang merespon

: ______________________________________

Gambar 1
Langkah-langkah:
1. Buka PhET Interactive Simulations.
2. Pilih dan jalankan Circuit Construction Kit (DC only).
3. Pada papan rangkaian siapkan seluruh alat dan bahan yang dibutuhkan seperti yang
ditunjukkan pada Gambar 1.
4. Hubungkan seluruh alat dan bahan seperti ditunjukkan pada Gambar 1.
5. Catat pembacaan voltmeter dan amperemeter pada Tabel 1 sementara sakelar masih terbuka.
6. Dengan sebuah baterai 1,5 V berada di rangkaian, aktifkan atau tutup sakelar. Catat pembacaan
voltmeter dan amperemeter pada Tabel 1.
PERANGKAT PEMBELAJARAN IPA
KELAS IX TAHUN PELAJARAN 2013-2014

125
RPP BIOLOGI-IX
YANTO ABDULLAH, S.Si

7.
8.

Lakukan lagi langkah 6 dengan menggunakan dua baterai 1.5 V, dan kemudian tiga baterai 1.5
V, dan terakhir empat baterai 1.5 V dalam hubungan seri.
Lukis grafik yang menunjukkan hubungan antara tegangan dan arus pada tempat yang
disediakan pada Ganbar 2.

Tabel 1. Pengamatan:
Tegangan (V)

Arus (A)

Tegangan/Arus

Gambar 2. Grafik tegangan versus arus
Analisis

: 1. Apa hubungan antara tegangan dan arus?
Semakin ____________ tinggi tegangan, semakin ______________ arus mengalir.
2. (a) Tulis hubungan antara tegangan dan arus.
_____________________________________________________________
𝑉
(b) Berdasarkan pada Hukum Ohm, ratio menyatakan apa dalam eksperimen ini?
𝐼
___________________________________________________
3. (a) Hitunglah kecuramaan grafik yang diperoleh tersebut.
_________________________________________________________________
(b) Berdasarkan Hukum Ohm kecuraman itu menyatakan apa?
Kecuraman grafik tersebut merupakan ______________ dari rangkaian listrik
tersebut.
(c) Berapakah hambatan dari rangkaian tersebut?
____________________________________________________________
4. Rumuskan definisi operasional untuk hambatan itu berdasarkan eksperimen tersebut
.
PERANGKAT PEMBELAJARAN IPA
KELAS IX TAHUN PELAJARAN 2013-2014

126
RPP BIOLOGI-IX
YANTO ABDULLAH, S.Si

_____________________________________________________________
Hambatan merupakan ratio dari ________________________________
Kesimpulan

Penerapan

: 1. Apakah hipotesismu diterima?
_____________________________________________________________
2. Kesimpulan apa yang dapat dibuat?
___________________________________________________________________
: Hukum Ohm memungkinkan kita untuk menghitung _________________, _____________, dan
_________________________
JIka ratio tegangan terhadap arus untuk dua konduktor logam sama, maka hambatan untuk
kedua logam itu adalah __________________________ .

Daftar Pustaka
Free Download PhET Software Interactive Simulations dari University of Colorado at Boulder
Simulation: Circuit Construction Kit (DC Only). Didownload pada 5 April 2009 dari
http://phet.colorado.edu.
Yeap Tok Kheng. 2008. Science Process Skills Form 3. Rawang, Selangor Darul Ehsan: Vivar Printing Sdn.
Bhd., Pearson, Longman

PERANGKAT PEMBELAJARAN IPA
KELAS IX TAHUN PELAJARAN 2013-2014

127
RPP BIOLOGI-IX
YANTO ABDULLAH, S.Si

Kunci LKS SMP: Hubungan Antara Tegangan, Arus, dan Hambatan
Ekeperimen Tidak Dibimbing – INQUIRI PENEMUAN

Hubungan Antara Tegangan, Arus, dan Hambatan
Arus listrik yang mengalir melalui sebuah rangkaian akan meningkat dengan meningkatnya tegangan.
𝑉
Besar arus tersebut dapat dihitung dengan Hukum Ohm, 𝑅 =
𝐼
Di mana R = hambatan (Ω), V = tegangan (V), I = arus (A)
Tujuan
: Menyelidiki hubungan antara tegangan, arus, dan hambatan
Bahan:
4 baterai 1.5 V atau catu daya 0 – 12 V, 2 lampu 4,5 V, 10 kabel dengan klip buaya
Alat:
Catu daya 0 – 12 V, amperemeter 1, voltmeter 1, soket lampu 2, soket baterai 4, sakelar 1
ICT/Internet Based
Free Download PhET Software Interactive Simulations dari University of Colorado at Boulder alamat
situs http://phet.colorado.edu Simulation: Circuit Construction Kit (DC Only)
Rumusan Masalah

: Apakah hubungan antara tegangan, arus, dan hambatan?

Hipotesis

: JIka hambatan dijaga konstan, semakin tinggi tegangan, semakin besar arus yang
mengalir.

Variabel

: (a) yang dijaga konstan

: jenis dan kondisi setiap baterai, lampu, voltmeter,
amperemeter, kabel penghubung
(b) yang dimanipulasi : tegangan
(c) yang merespon
: arus

Gambar 1

Langkah-langkah:
1. Buka PhET Interactive Simulations.
2. Pilih dan jalankan Circuit Construction Kit (DC only).
3. Pada papan rangkaian siapkan seluruh alat dan bahan yang dibutuhkan seperti yang
ditunjukkan pada Gambar 1.
4. Hubungkan seluruh alat dan bahan seperti ditunjukkan pada Gambar 1.
5. Catat pembacaan voltmeter dan amperemeter pada Tabel 1 sementara sakelar masih terbuka.

PERANGKAT PEMBELAJARAN IPA
KELAS IX TAHUN PELAJARAN 2013-2014

128
RPP BIOLOGI-IX
YANTO ABDULLAH, S.Si

6.
7.
8.

Dengan sebuah baterai 1,5 V berada di rangkaian, aktifkan atau tutup sakelar. Catat pembacaan
voltmeter dan amperemeter pada Tabel 1.
Lakukan lagi langkah 6 dengan menggunakan dua baterai 1.5 V, dan kemudian tiga baterai 1.5
V, dan terakhir empat baterai 1.5 V dalam hubungan seri..
Lukis grafik yang menunjukkan hubungan antara tegangan dan arus pada tempat yang
disediakan pada Ganbar 2.
Tabel 1 Hubungan Antara Tegangan, Arus, dan Hambatan

Pengamatan:
Tegangan (V)

Arus (A)

Tegangan/Arus

0

0

0

1,5

0,30

5

3,0

0,60

5

4,5

0,90

5

6,0

1,2

5

Gambar 2. Grafik tegangan versus arus
Analisis

: 1. Apa hubungan antara tegangan dan arus?
Semakin tinggi tegangan, semakin besar arus mengalir.
2. (a) Tulis hubungan antara tegangan dan arus.
I = V/R known as Ohm Law.
(b) Berdasarkan pada Hukum Ohm, ratio

𝑉
𝐼

menyatakan apa dalam eksperimen ini?

hambatan
3. (a) Hitunglah kecuramaan grafik yang diperoleh tersebut.

R=
R=

𝜟𝑽
𝜟𝑰
𝟏.𝟓𝟎

= 𝟓
(b) Berdasarkan Hukum Ohm kecuraman itu menyatakan apa?
Kecuraman grafik tersebut merupakan hambatan dari rangkaian listrik
tersebut.
(c) Berapakah hambatan dari rangkaian tersebut?
𝟎.𝟑𝟎

PERANGKAT PEMBELAJARAN IPA
KELAS IX TAHUN PELAJARAN 2013-2014

129
RPP BIOLOGI-IX
YANTO ABDULLAH, S.Si

5 ohm
4. Rumuskan definisi operasional untuk hambatan itu berdasarkan eksperimen tersebut
.
Hambatan merupakan ratio dari tegangan dan arus.
Kesimpulan

: 1. Apakah hipotesismu diterima?
diterima
2. Kesimpulan apa yang dapat dibuat?

Penerapan

Hipotesis diterima, yaitu jika hambatan dipertahankan konstan, semakin tinggi
tegangan, semakin besar arus yang mengalir.
: Hukum Ohm memungkinkan kita untuk menghitung tegangan, arus, dan hambatan.
JIka ratio tegangan terhadap arus untuk dua konduktor logam sama, maka hambatan untuk
kedua logam itu adalah sama.

Daftar Pustaka
Free Download PhET Software Interactive Simulations dari University of Colorado at Boulder
Simulation: Circuit Construction Kit (DC Only). Didownload pada 5 April 2009 dari
http://phet.colorado.edu.
Yeap Tok Kheng. 2008. Science Process Skills Form 3. Rawang, Selangor Darul Ehsan: Vivar Printing Sdn.
Bhd., Pearson, Longman

Tabel Spesifikasi Lembar Penilaian
Indikator
Produk:
1. Mendeskribsikan pengaruh
perubahan tegangan terhadap
arus
2. Menguasai Hukum Ohm
3. Menerapkan Hukum Ohm
Proses:
1. Merancang dan melaksanakan
eksperimen untuk menyelidiki
hubungan antara tegangan, arus,
dan hambatan
Psikomotor:
1. Merakit rangkaian DC sederhana
menggunakan software PhET
Karakter:
1. Jujur, peduli, tanggung jawab,
toleransi, selalu melakukan yang
terbaik, kreatif, terbuka dan
mendengarkan pendapat teman,
tidak mencela teman dengan
kasar, membantu teman yang
membutuhkan
Keterampilan Sosial
1. Bertanya, menyumbang 130ide
atau berpendapat, menjadi
pendengar yang baik, komunikasi.

LP dan Butir Soal

Kunci LP dan Butir Soal

LP 1 Produk
Butir 1

Kunci LP 1 Produk
Butir 1

Butir 2
Butir 3, 4, 5, 6

Butir 2
Butir 3, 4, 5, 6

LP 2 Proses: RTK 1, 2, 3, 4, 5,
6, 7, 8, 9

Dipercayakan kepada
judgement Penilai/Guru

LP 3 Psikomotor: RTK 1, 2, 3,
dan 4

Dipercayakan kepada
judgement Penilai/Guru

LP 4 Karakter: RTK 1, 2, 3, 4,
5, 6, 7, 8 dan 9

Seluruh RTK itu minimal
memperoleh penilaian

Menunjukkan kemajuan
dan dipercayakan kepada
judgement Penilai/Guru.

LP 5 Keterampilan Sosial:
RTK 1, 2, 3, 4

Seluruh RTK itu minimal
memperoleh penilaian

Menunjukkan kemajuan
dan dipercayakan kepada
judgement Penilai/Guru.

PERANGKAT PEMBELAJARAN IPA
KELAS IX TAHUN PELAJARAN 2013-2014

130
RPP BIOLOGI-IX
YANTO ABDULLAH, S.Si

Nama:
NIM:
Tanggal:
_____________________________________________________________________________________
LP 1: Produk
1. Perhatikan dua rangkaian di bawah ini. Bila spesifikasi dan kondisi lima baterai dan dua lampu itu
identik, di rangkaian manakah akan mengalir arus lebih besar? Jelaskan jawabanmu!

Rangkaian A
2.

Rangkaian B

Perhatikan dua rangkaian di bawah ini. Bila spesifikasi dan kondisi dua baterai dan tiga lampu itu
sama, di rangkaian manakah akan mengalir arus lebih besar? Jelaskan jawabanmu!

Rangkaian A

Rangkaian B

3.

Sebuah baterai 30,0 V dihubungkan kepada suatu resistor 10,0 . Berapakah besar arus di dalam
rangkaian tersebut?

4.

Sebuah lampu mobil dengan hambatan 30  dihubungkan pada baterai 12-V. Berapakah besar
arus yang melalui lampu tersebut?

5.

Sebuah motor dengan hambatan 32  dihubungkan pada suatu sumber tegangan. Arus dalam
rangkaian tersebut 3,8 A. Berapakah besar tegangan sumber tersebut?

6.

Sebuah lampu memakai arus 0,50 A pada saat dihubungkan ke sumber 120-V. Berapakah
hambatan lampu tersebut?
Daftar Pustaka

Zitzewitz, Paul W. 1999. Glencoe Physics: Principles & Problems. New York: Glencoe /McGraw-Hill.
PERANGKAT PEMBELAJARAN IPA
KELAS IX TAHUN PELAJARAN 2013-2014

131
RPP BIOLOGI-IX
YANTO ABDULLAH, S.Si

Nama:
NIM:
Tanggal:
_____________________________________________________________________________________
Kunci LP 1: Produk
1. Perhatikan dua rangkaian di bawah ini. Bila spesifikasi dan kondisi lima baterai dan dua lampu itu
identik, di rangkaian manakah akan mengalir arus lebih besar? Jelaskan jawabanmu!
Di rangkaian B akan mengalir arus lebih besar. Hal itu dikarenakan dirangkaian A hanya
ada dua baterai yang dihubungkan seri, sedangkan di rangkaian B ada tiga baterai
dihubungkan seri, sehingga tegangan total di rangkaian B lebih besar. Karena tegangan di
rangkaian B lebih besar, maka arusnya juga lebih besar.

2.

Rangkaian A
Rangkaian B
Perhatikan dua rangkaian di bawah ini. Bila spesifikasi dan kondisi dua baterai dan tiga lampu itu
sama, di rangkaian manakah akan mengalir arus lebih besar? Jelaskan jawabanmu!
Di Rangkaian A ada satu lampu dan di Rangkaian B ada dua lampu yang dihubungkan seri,
sehingga hambatan total Rangkaian B lebih besar daripada hambatan di Rangkaian A.
Karena sumber tegangan kedua rangkaian itu sama-sama terdiri dari satu baterai, maka
Rangkaian A yang dibebani dengan hambatan lebih kecil akan mengalir arus lebih besar.

Rangkaian A
3.

Sebuah baterai 30,0 V dihubungkan kepada suatu resistor 10,0 . Berapakah besar arus di dalam
rangkaian tersebut?
Diketahui:
V = 30,0 V
R = 10,0 Ω

4.

Strategi:
Gunakan I = V/R untuk

Perhitungan:
I=

menentukan arus

𝑽
𝑹

=

𝟑𝟎,𝟎 𝑽
𝟏𝟎,𝟎 Ω

= 3,00 A

Sebuah lampu mobil dengan hambatan 30  dihubungkan pada baterai 12-V. Berapakah besar
arus yang melalui lampu tersebut?
Diketahui:
R = 30,0 V
V = 12 V

5.

Rangkaian B

Strategi:
Gunakan I = V/R untuk

Perhitungan:
I=

𝑽
𝑹

=

𝟏𝟐 𝑽
𝟑𝟎,𝟎 Ω

= 0,40 A

menentukan arus

Sebuah motor dengan hambatan 32  dihubungkan pada suatu sumber tegangan. Arus dalam
rangkaian tersebut 3,8 A. Berapakah besar tegangan sumber tersebut?
Diketahui:
R = 32 Ω
I = 3,8 A

Strategi:
Gunakan V = I x R untuk
menentukan tegangan

Perhitungan:
V = 3,8 A x 32 Ω = 121,6 V

PERANGKAT PEMBELAJARAN IPA
KELAS IX TAHUN PELAJARAN 2013-2014

132
RPP BIOLOGI-IX
YANTO ABDULLAH, S.Si

6.

Sebuah lampu memakai arus 0,50 A pada saat dihubungkan ke sumber 120-V. Berapakah
hambatan lampu tersebut?
Diketahui:

Strategi:

I = 0,50 A

Gunakan R = V/I untuk

V = 120 V

Perhitungan:
R=

menentukan hambatan

𝑽
𝑰

=

𝟏𝟐𝟎 𝑽
𝟎,𝟓𝟎 𝑨

= 240 Ω

Prosedur:
1. Siapkan sebuah komputer dan Software PhET.
2. Tugasi siswa menguji sebuah hipotesis: Jika hambatan dipertahankan konstan, semakin tinggi
tegangan, semakin besar arus yang mengalir.
3. Siswa diminta untuk mengubah hambatan lampu menjadi 5 ohm.
4. Penentuan skor kinerja siswa mengacu pada Format Asesmen Kinerja di bawah ini.
5. Berikan format ini kepada siswa sebelum asesmen dilakukan.
6. Siswa diijinkan mengases kinerja mereka sendiri dengan menggunakan format ini.
Format Asesmen Kinerja Proses
Skor
Rincian Tugas Kinerja
Maksimum

No
1
2
3
4
5

6
7
8
9

Mengidentifikasi variabel control
Mengidentifikasi variabel manipulasi
Mengidentifikasi variabel respon
Mencatat pembacaan voltmeter dan amperemeter
pada Tabel 1 LKS SMP sementara sakelar masih
terbuka
Dengan baterai 2,0 volt berada di rangkaian,
mengaktifkan atau tutup sakelar. Mencatat
pembacaan voltmeter dan amperemeter pada Tabel
1 LKS SMA.
Melakukan lagi langkah 5 dengan menggunakan dua
baterai 2.0 V, dan kemudian tiga baterai 2,0 V, dan
terakhir empat baterai 2,0 V yang dihubungkan seri.
Mencatat seluruh pengamatan pada Tabel 1 LKS
SMP.
Menggambar sebuah grafik yang menunjukkan
hubungan antara tegangan dan arus pada tempat
yang disediakan pada Gambar 2 di LKS SMP.
Menarik kesimpulan berdasarkan data pada Tabel 1.
Skor Total

Mengetahui,
Kepala Madrasah,
Drs. H. Cecep Fachrurozi
NIP. 195407281985031002

Skor Asesmen
Oleh siswa
sendiri

Oleh
Guru

10
10
10
10
10

15
10
15
10
100

Subang, Juli 2013
Guru Mata Pelajaran,

Yanto Abdulah, S.Si
NIP. 198103182006041001

PERANGKAT PEMBELAJARAN IPA
KELAS IX TAHUN PELAJARAN 2013-2014

133
RPP BIOLOGI-IX
YANTO ABDULLAH, S.Si

LP 3: Psikomotor
Prosedur:
1.
2.
3.
4.
5.

Siapkan sebuah komputer dan Software PhET.
Tugasi siswa merakit rangkaian sesuai Gambar 1 LKS SMP.
Penentuan skor kinerja siswa mengacu pada Format Asesmen Kinerja di bawah ini.
Berikan format ini kepada siswa sebelum asesmen dilakukan.
Siswa diijinkan mengases kinerja mereka sendiri dengan menggunakan format ini.
Format Asesmen Kinerja Psikomotor
Skor
Rincian Tugas Kinerja
Maksimum

No
1
2
3
4

Membuka program Simulasi Interaktif PhET
Memilih dan menjalankan Circuit Construction Kit
(DC only)
Pada papan rangkaian menyiapkan seluruh alat dan
bahan yang dibutuhkan seperti ditunjukkan pada
Gambar 1 LKS SMP
Menghubungkan seluruh alat dan bahan seperti
ditunjukkan pada Gambar 1 LKS SMP sampai
rangkaian bekerja
Skor Total

Mengetahui,
Kepala Madrasah,

Skor Asesmen
Oleh siswa
sendiri

Oleh
Guru

25
25
25
25
100

Subang, Juli 2013
Guru Mata Pelajaran,

Drs. H. Cecep Fachrurozi

Yanto Abdulah, S.Si

NIP. 195407281985031002

NIP. 198103182006041001

PERANGKAT PEMBELAJARAN IPA
KELAS IX TAHUN PELAJARAN 2013-2014

134
RPP BIOLOGI-IX
YANTO ABDULLAH, S.Si

LP 4 : Format Pengamatan Perilaku Berkarakter
Siswa:
Petunjuk:

Kelas:

Tanggal:

Untuk setiap perilaku berkarakter berikut ini, beri penilaian atas perilaku berkarakter siswa menggunakan
skala berikut ini:

D = Memerlukan
perbaikan

C = Menunjukkan
kemajuan

B = Memuaskan

A = Sangat
baik

Format Pengamatan Perilaku Berkarakter
No

Rincian Tugas Kinerja
(RTK)

1

Memuaskan
(B)

Sangat baik
(A)

Peduli

3

Menunjukkan
kemajuan (C)

Jujur

2

Memerlukan
perbaikan
(D)

Tanggungjawab

Subang,

2013
Pengamat

(

)

Sumber: Johnson, DavidW. & Johnson, Roger T. 2002. Meaningful Assessment. A Manageable and
Cooperative Process. Boston: Allyn & Bacon.

PERANGKAT PEMBELAJARAN IPA
KELAS IX TAHUN PELAJARAN 2013-2014

135
RPP BIOLOGI-IX
YANTO ABDULLAH, S.Si

LP 5: Format Pengamatan Keterampilan Sosial
Siswa:

Kelas:

Tanggal:

Petunjuk:
Untuk setiap keterampilan sosial berikut ini, beri penilaian atas keterampilan sosial siswa itu
menggunakan skala berikut ini:

D = Memerlukan
perbaikan

C = Menunjukkan
kemajuan

B = Memuaskan

A = Sangat
baik

Format Pengamatan Keterampilan Sosial
No

1
2
3
4

Rincian Tugas Kinerja
(RTK)

Memerlukan
perbaikan
(D)

Menunjukkan
kemajuan (C)

Memuaskan
(B)

Sangat baik
(A)

Bertanya
Menyumbang ide atau
pendapat
Menjadi pendengar yang
baik
Berkomunikasi

Subang,

2013
Pengamat

(

)

Sumber: Johnson, DavidW. & Johnson, Roger T. 2002. Meaningful Assessment. A Manageable
and Cooperative Process. Boston: Allyn & Bacon.

PERANGKAT PEMBELAJARAN IPA
KELAS IX TAHUN PELAJARAN 2013-2014

136
RPP BIOLOGI-IX
YANTO ABDULLAH, S.Si

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN
(RPP)
Sekolah

:

MTs Negeri Subang

Kelas / Semester

:

IX / I

Mata Pelajaran

:

IPA (FISIKA)

Standar Kompetensi

: 3. Memahami konsep kelistrikan dan penerapannya
dalam kehidupan sehari-hari.

Kompetensi Dasar

: 3.3 Mendeskripsikan prinsip kerja elemen dan arus
listrik yang ditimbulkannya serta penerapannya
dalam kehidupan sehari-hari.

Waktu

:

Indikator

2 Jam Pelajaran (@ 40 menit)

:

1.Menjelaskan konsep gaya gerak listrik (GGL) sumber arus listrik.
2.Menjelaskan susunan dan cara kerja elemen listrik primer dan skunder.
3.Mengukur tegangan antara kutub-kutub sumber tegangan dan tegangan
jepit (tegangan terpakai).
a. Tujuan Pembelajaran
1.

Siswa dapat menjelaskan konsep gaya gerak listrik (GGL) sumber arus listrik

2.

Siswa dapat menjelaskan susunan elemen listrik primer

3.

Siswa dapat menjelaskan susunan elemen listrik skunder

4.

Siswa dapat menjelaskan cara kerja elemen listrik primer

5.

Siswa dapat menjelaskan cara kerja elemen listrik skunder

6.

Siswa dapat mengukur tegangan antara kutub sumber tegangan

7.

Siswa dapat mengukur tegangan jepit.

b. Materi Pembelajaran
1.
2.

Macam elemen listrik

3.

Cara kerja elemen listrik

4.
c.

Arus listrik

Beda potensial dan tegangan jepit.

Metode Pembelajaran
1

Model :

Cooperatif Learning

2

Metode:Ceramah, eksperimen

d. Langkah-langkah
Kegiatan Pendahuluan
a. Motivasi / apersepsi
Guru menanyakan apakah yang terjadi jika lampu dihubungkan dengan baterai.
PERANGKAT PEMBELAJARAN IPA
KELAS IX TAHUN PELAJARAN 2013-2014

137
RPP BIOLOGI-IX
YANTO ABDULLAH, S.Si

b. Prasyarat Pengetahuan
a.

Apakah yang menyebabkan lampu listrik menyala

b. Siswa mengetahui cara menggunakan voltmeter
c. Pra Eksperimen
Berhati-hatilah dalam menghubungkan kabel penghubung antara lampu dan baterai.
Kegiatan Inti
a.

Guru membimbing peserta untuk berkelompok

b. Secara berkelompok peserta didik mendiskusikan pengertian sumber arus listrik, beda potensial
dan tegangan jepit
c.

Setiap kelompok diberikan seperangkat alat eksperimen

d. Setiap kelompok melakukan eksperimen sesuai dengan tujuan eksperimen berdasarkan langkahlangkah yang ada dalam LKS
e.

Peserta didik mengamati dan menuliskan hasil pengamatan ke dalam tabel pengamatan

f.

Peserta didik menjawab pertanyaan.

Kegiatan Penutup
a.

Guru bersama peserta didik melakukan diskusi kelas dari hasil eksperimen kelompok.

b. Guru bersama peserta didik membuat kesimpulan / rangkuman hasil belajar.
c.

Guru memberikan tes untuk mengetahui daya serap materi yang baru saja dipelajari.

d. Guru memberikan tugas rumah.
e. Sumber Belajar
1.
2.

LKS

3.

Buku referensi

4.
f.

Buku siswa

Alat praktikum.

Penilaian Hasil Belajar
a.

Teknik Penilaian
Tes tertulis, tes unjuk kerja kerja.

b. Bentuk Instrumen
Uraian, uji praktek kerja prosedur dan produk
c.

Contoh instrument
Instrumen tes uraian

Apakah yang dimaksud dengan pengertian GGL?
Kunci

:

GGL adalah beda potensial antara kutub-kutub sumber arus pada saat tidak
mengalirkan arus listrik.

Skor

:

1

d. Uji Petik Kerja Prosedu dan Produk

PERANGKAT PEMBELAJARAN IPA
KELAS IX TAHUN PELAJARAN 2013-2014

138
RPP BIOLOGI-IX
YANTO ABDULLAH, S.Si

Lakukan kegiatan untuk membuat rangkaian listrik sederhana dengan menggunakan alat-alat
sebagai berikut :
a.

Batu baterai

b. Lampu
c.

Kabel

d. Volt meter

Rubrik
No

Aspek

Skor

1.

Merangkai alat dengan benar

2

2.

Melakukan kegiatan dengan prosedur yang benar

4

3.

Memperoleh data dari pecahan

2

4.

Membuat kesimpulan dengan benar

2

Jumlah Skor

Mengetahui,
Kepala Madrasah,

Drs. H. Cecep Fachrurozi
NIP. 195407281985031002

10

Subang, Januari 2013
Guru Mata Pelajaran,

Yanto Abdulah, S.Si
NIP. 198103182006041001

PERANGKAT PEMBELAJARAN IPA
KELAS IX TAHUN PELAJARAN 2013-2014

139
RPP BIOLOGI-IX
YANTO ABDULLAH, S.Si

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN
(RPP)
Sekolah

: MTs Negeri Subang

Kelas / Semester

: IX / I

Mata Pelajaran

: IPA FISIKA

Standar Kompetensi

: 3. Memahami konsep kelistrikan dan penerapannya dalam
kehidupan sehari-hari.

Kompetensi Dasar

: 3.4 Mendeskripsikan hubungan energi dan daya listrik serta
pemanfaatannya dalam kehidupan sehari-hari.

Waktu

: 4 x 40’

Indikator

:

1.

Menjelaskan hubungan antara V, I dan Energi Listrik yang digunakan.

2.

Menjelaskan hubungan antara daya listrik, energi listrik dan satuannya.

3.

Menerapkan konsep energi dan daya listrik dalam perhitungan penggunaan energi listrik di rumah.

4.

Menunjukkan perubahan energi listrik menjadi bentuk energi lain.

5.

Memberikan contoh penghematan energi dalam kehidupan sehari-hari.

A. Tujuan Pembelajaran
1.

Siswa dapat menjelaskan hubungan antara V, I dan Energi Listrik yang digunakan.

2.

Melalui demonstrasi, siswa dapat menjelaskan hubungan antara daya listrik, energi listrik dan
satuannya.

3.

Dengan diskusi informasi, siswa dapat menerapkan konsep energi dan daya listrik dalam
perhitungan penggunaan energi listrik.

4.

Melalui demonstrasi, siswa dapat menunjukkan perubahan energi listrik menjadi bentuk lain.

5.

Dengan diskusi informasi, siswa dapat memberikan contoh penghematan energi dalam kehidupan
sehari-hari.

B. Materi Pembelajaran
Energi dan Daya Listrik
C. Metode Pembelajaran
1.

Model Pembelajaran

:

Cooperating Learning (CL)

2.

Metode

:

Diskusi, Informasi, Demonstrasi.

D. Langkah-Langkah
1. Pertemuan Pertama
a.

Kegiatan Pendahuluan
1) Motivasi / apersepsi
PERANGKAT PEMBELAJARAN IPA
KELAS IX TAHUN PELAJARAN 2013-2014

140
RPP BIOLOGI-IX
YANTO ABDULLAH, S.Si

Guna menanyakan kepada peserta didik tentang pengalaman sehari-hari yang berkaitan
dengan listrik.
Contoh :

Pernahkan kalian mengamati nyala lampu yang ada di rumah kalian.
Bandingkanlah antara lampu yang satu dengan yang lain! Apakah yang
membedakan nyala lampu tidak sama terangnya?

2) Prasyarat Pengetahuan
Siswa mengetahui pengertian tegangan, arus dan energi.
b. Kegiatan Inti
1) Guru memberikan arahan kepada siswa untuk mengulang kembali pengertian tegangan
(V), arus listrik (I), dan Energi Listrik.
2) Melalui diskusi kelompok menjelaskan hubungan antara V, I dan Energi Listrik.
3) Setiap kelompok mempresentasikan hasil diskusinya.
c.

Kegiatan Penutup
1) Guru bersama peserta didik membuat kesimpulan / rangkuman hasil belajar.
2) Guru memberikan tes untuk mengetahui daya serap materi yang baru saja dipelajari.

2. Pertemuan Kedua
a.

Kegiatan Pendahuluan
1) Motivasi / apersepsi
Apakah yang terjadi jika sebuah lampu dihubungkan dengan batu baterai.
2) Prasyarat Pengetahuan
-

Perubahan energi yang terjadi pada lampu yang dihubungkan dengan batu baterai.

-

Guru mengetahui macam-macam bentuk energi.

3) Pra Demonstrasi
Guru memberikan arahan agar anak memperhatikan demonstrasi yang akan dilakukan
guru.
b. Kegiatan Inti
1) Guru mempersiapkan alat demonstrasi
2) Guru mendemonstrasikan perubahan bentuk energi
3) Siswa mengamati dan menyimpulkan peristiwa yang terjadi
4) Guru menjelaskan cara penghematan energi.
c.

Kegiatan Penutup
1) Guru bersama siswa berdiskusi tentang perubahan bentuk-bentuk energi.
2) Guru bersama siswa membuat kesimpulan hasil belajar.
3) Guru memberikan tes untuk mengetahui daya serap yang baru saja dipelajari.

E.

Sumber Belajar
1.

Buku siswa

2.

LKS

3.

Buku referensi

4.

Alat demonstrasi
PERANGKAT PEMBELAJARAN IPA
KELAS IX TAHUN PELAJARAN 2013-2014

141
RPP BIOLOGI-IX
YANTO ABDULLAH, S.Si

F.

Penilaian Hasil Belajar
1. Teknik Penilaian
a.

Tes tertulis

b. Tugas rumah
2. Bentuk Instrumen
Uraian
3. Contoh Instrumen
a.

Sebutkan perubahan bentuk energi yang terjadi saat lampu dihubungkan dengan batu baterai.

b. Kunci : Perubahan energi kimia  energi cahaya.

Mengetahui,
Kepala Madrasah,

Subang, Januari 2013
Guru Mata Pelajaran,

Drs. H. Cecep Fachrurozi

Yanto Abdulah, S.Si

NIP. 195407281985031002

NIP. 198103182006041001

PERANGKAT PEMBELAJARAN IPA
KELAS IX TAHUN PELAJARAN 2013-2014

142
RPP BIOLOGI-IX
YANTO ABDULLAH, S.Si

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN
Sekolah

:

MTs Negeri Subang

Kelas / Semester

:

IX / II

Mata Pelajaran

:

IPA

Standar Kompetensi

: 4 Memahami konsep kemagnetan dan penerapannya
dalam kehidupan sehari-hari.

Kompetensi Dasar

: 4.1 Menyelidiki gejala kemagnetan dengan cara membuat
magnet

Waktu

:

Indikator

3 x 40’

:

1.

Menunjukkan bagian-bagian magnet.

2.

Menunjukkan sifat kutub magnet

3.

Menggambarkan garis gaya magnet

4.

Mendiskripsikan sudut inklinasi dan deklinasi

5.

Mendemonstrasikan cara membuat magnet.dan cara menghilangkan sifat
kemagnetan

6.

Memaparkan teori kemagnetan bumi

7.

Menjelaskan arah medan magnet disekitar kawat berarus listrik

8.

Menggambarkan garis gaya magnet disekitar kawat berarus listrik

A. Tujuan Pembelajaran
Siswa dapat :
1.

Menunjukkan bagian - bagian magnet.

2.

Menunjukkan sifat kutub magnet

3.

Menggambarkan garis gaya magnet

4.

Mendiskripsikan sudut inklinasi dan deklinasi

5.

Mendemonstrasikan cara membuat magnet.dan cara menghilangkan sifat kemagnetan

6.

Memaparkan teori kemagnetan bumi

7.

Menjelaskan arah medan magnet disekitar kawat berarus listrik

8.

Menggambarkan garis gaya magnet disekitar kawat berarus listrik

B. Materi Pembelajaran
1.

Sifat-sifat kutub magnet

2.

Benda magnetic dan benda bukan magnetic

3.

Cara-cara membuat magnet

4.

Cara-cara menghilangkan sifat kemagnetan

5.

Teori magnet elementer

6.

Teori kemagnetan bumi.

7.

Medan magnet oleh arus listrik

PERANGKAT PEMBELAJARAN IPA
KELAS IX TAHUN PELAJARAN 2013-2014

143
RPP BIOLOGI-IX
YANTO ABDULLAH, S.Si

C. Metode Pembelajaran
1.

Model

:

Pendekatan CTL

2.

Metode

:

Eksperimen, diskusi dan demonstrasi.

D. Langkah-Langkah
1. Pertemuan Pertama
a.

Kegiatan Pendahuluan
1) Motivasi dan Apersepsi
Guru menanyakan apakah yang terjadi jika benda logam didekatkan sebuah magnet.
2) Prasarat Pengetahuan
Mengapa logam dapat tertarik magnet.
3) Pra Eksperimen
Berhati-hatilah dalam melakukan percobaan.

b. Kegiatan Inti
1) Guru membimbing peserta didik dalam berkelompok.
2) Secara berkelompok peserta didik mendiskusikan pengertian magnet dan medan magnet.
3) Setiap kelompok diberi seperangkat alat eksperimen.
4) Setiap kelompok melakukan eksperimen sesuai petunjuk dalam LKS.
5) Peserta didik mengamati dan menuliskan hasil pengamatan ke dalam table pengamatan.
6) Peserta didik menjawab pertanyaan.
c.

Kegiatan Penutup
1) Guru bersama peserta didik melakukan diskusi kelas dari hasil eksperimen kelompok.
2) Guru beserta peserta didik membuat kesimpulan dari hasil belajar.
3) Guru memberikan tes untuk mengetahui daya serap materi yang baru saja dipelajari.
4) Guru memberikan tugas rumah.

2. Pertemuan Kedua
a.

Kegiatan Pendahuluan
1) Motivasi dan Apersepsi
Guru menanyakan apa yang terjadi jika sebuah magnet batang dipotong jadi dua.
2) Prasyarat Pengetahuan
Apakah potongan magnet masih memiliki sifat kemagnetan.
3) Pra Diskusi
Guru mendemonstrasikan terbentuknya magnet elementer.

b. Kegiatan Inti
1) Guru membimbing siswa untuk berkelompok
2) Guru memberikan rambu-rambu yang perlu dibahas dalam diskusi kelompok.
3) Setiap kelompok melakukan diskusi sesuai rambu-rambu yang diberikan guru.
4) Setiap kelompok mempresentasikan hasil diskusi kelompok.
c.

Kegiatan Penutup
1) Guru beserta peserta didik membuat kesimpulan / rangkuman hasil belajar.
PERANGKAT PEMBELAJARAN IPA
KELAS IX TAHUN PELAJARAN 2013-2014

144
RPP BIOLOGI-IX
YANTO ABDULLAH, S.Si

2) Guru memberikan tes untuk mengetahui daya serap yang baru saja dipelajari.
3) Guru memberikan tugas rumah.
E.

Sumber Belajar
1.
2.

LKS

3.

Buku Referensi

4.
F.

Buku Paket

Alat-alat Demonstrasi dan Praktikum.

Penilaian Hasil Belajar
1.

Teknik Penilaian
a.

Tes tertulis

b. Tes unjuk kerja
2.

Bentuk Instrumen
a.

Uraian

b. Uji petik kerja, prosedur dan produk.
3.

Contoh Instrumen
a.

Instrumen Tes Uraian
Sebutkan sifat-sifat kutub magnet.
Kunci

:

-

Kutub magnet sejenis tolak-menolak

Skor

:

Kutub magnet tidak sejenis tarik menarik.

1 (satu)

b. Uji Petik Kerja, Prosedur, dan Produk
Lakukan kegiatan untuk membuat magnet dengan menggunakan alat-alat sebagai berikut :
1) Magnet Batang
2) Batang Logam
Rubrik
No.

Aspek

Skor

1

Menyediakan alat dan bahan.

2

2

Melakukan kegiatan dengan prosedur yang benar.

4

3

Memperoleh data dari percobaan.

2

4

Membuat kesimpulan dengan benar

2

Jumlah Skor

Mengetahui,
Kepala Madrasah,

10

Subang, Januari 2013
Guru Mata Pelajaran,

Drs. H. Cecep Fachrurozi

Yanto Abdulah, S.Si

NIP. 195407281985031002

NIP. 198103182006041001
PERANGKAT PEMBELAJARAN IPA
KELAS IX TAHUN PELAJARAN 2013-2014

145
RPP BIOLOGI-IX
YANTO ABDULLAH, S.Si

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN
(RPP)
Sekolah

:

SMP

Kelas / Semester

:

IX / 2

Mata Pelajaran

:

FISIKA

Standar Kompetensi

: 4 Memahami konsep kemagnetan dan penerapannya
dalam kehidupan sehari-hari.

Kompetensi Dasar

: 4.2 Mendeskrepsikan pemanfaatan kemagnetan dalam
produk teknologi

Waktu

:

Indikator

:

1.

3 jam pelajaran (@ 40 menit)

Menjelaskan cara kerja elektromagnet dan penerapannya dalam beberapa
produk teknologi.

2.

Memaparkan hukum Lorenz

3.

Menemukan penggunaan gaya Lorentz pada beberapa alat listrik sehari-hari.

4.

Menyadari pentingnya pemanfaatan kemagnetan dalam produk teknologi

A. Tujuan Pembelajaran
1.

Siswa dapat menjelaskan cara kerja elektromagnet.

2.

Siswa dapat memaparkan hukum Lorentz

3.

Siswa dapat menjelaskan penerapan konsep elektromagnet dalam beberapa produk teknologi.

4.

Siswa dapat menemukan penggunaan gaya Lorentz pada beberapa alat listrik sehari-hari.

B. Materi Pembelajaran
Kemagnetan
C. Metode Pembelajaran
1.

Model : D1, CL

2.

Metode : Pendekatan CTL

D. Langkah-Langkah
1. Pertemuan Pertama
a.

Pendahuluan
1)

Guru memberi pertanyaan tentang cara-cara menimbulkan sifat kemagnetan.

2)

Guru menuliskan tujuan pembelajaran

b. Kegiatan Inti
1)
2)

Guru menunjuk siswa untuk membunyikan bel listrik.

3)

Guru memasang charta bel listrik.

4)
c.

Guru menunjukkan kepada siswa bagian-bagian dari bel listrik.

Siswa diminta untuk menjelaskan cara kerja bel listrik dengan menggunakan charta bel.

Penutup
Guru memberi tugas kepada siswa untuk mendata beberapa produk teknologi yang
menggunakan prinsip kerja induksi electromagnet.
PERANGKAT PEMBELAJARAN IPA
KELAS IX TAHUN PELAJARAN 2013-2014

146
RPP BIOLOGI-IX
YANTO ABDULLAH, S.Si

2. Pertemuan Kedua
a.

Pendahuluan
Guru menulis tujuan pembelajaran hari itu.

b. Kegiatan Inti
1)

Mengelompokkan siswa menjadi beberapa kelompok

2)

Guru membagikan LKS dan alat-alat yang telah dipersiapkan

3)

Guru meminta siswa untuk melakukan percobaan sesuai dengan LKS

4)

Meminta siswa untuk menyusun laporan.

5)

Meminta beberapa kelompok untuk mempresentasikan hasil percobaan.

6)

Guru memberi penghargaan kepada kelompok yang kinerjanya bagus.

c.

Penutup
Guru memberi tugas untuk mendata alat-alat listrik yang ada di rumah dan mengelompokkan
alat yang prinsip kerjanya menggunakan gaya Lorentz.

E.

Sumber Belajar
1.

Buku-buku referensi

2.

LKS

3.

Alat-alat
a.

Alat peraga bel listrik

b. Charta / gambar bel listrik
c.

Baterai

d. Magnet U
e.
F.

Alumunium foil.

Penilaian
Teknik :
1.

Tes Tertulis

2.

Penugasan

Bentuk :
1.

Uraian

Tugas rumah

Mengetahui,
Kepala Madrasah,

Subang, Januari 2013
Guru Mata Pelajaran,

Drs. H. Cecep Fachrurozi

Yanto Abdulah, S.Si

NIP. 195407281985031002

NIP. 198103182006041001

PERANGKAT PEMBELAJARAN IPA
KELAS IX TAHUN PELAJARAN 2013-2014

147
RPP BIOLOGI-IX
YANTO ABDULLAH, S.Si

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)
SEKOLAH
MATA PELAJARAN
KELAS / SEMESTER
WAKTU

:
:
:
:

MTs NEGERI SUBANG
ILMU PENGETAHUAN ALAM
9/2
2 x 40 MENIT

A. Standar Kompetensi
:
5. Memahami sistem tata surya dan proses yang terjadi didalamnya.
B. Kompetensi Dasar :
5.1 Mendeskripsikan karakteristik sistem tata surya
C. Indikator :
 Menjelaskan gravitasi sebagai gaya tarik antara matahari dan bumi sehubungan dengan jaraknya
 Mendeskripsikan orbit planet mengitari matahari berdasarkan model tata surya
 Mendeskripsikan perbandingan antara planet ditinjau massa, jari-jari, jarak rata-rata ke matahari
dan sebagainya dengan menggunakan tabel
D. Tujuan Pembelajaran
1. Siswa dapat menunjukkan gravitasi sebagai gaya tarik antara matahari dan bumi dengan jaraknya
2. Siswa dapat menunjukkan orbit planet mengitari matahari berdasarkan model tata surya
3. Siswa dapat Mendeskripsikan perbandingan antara planet ditinjau massa, jari-jari, jarak rata-rata
ke matahari dan sebagainya dengan menggunakan tabel
E.

Materi Pembelajaran
Tata surya

F.

Langkah-Langkah Pembelajaran :
1. Model Pembelajaran
: Cooperative Learning, Direct Instruksional (DI)
2. Metode Pembalajaran
: Ceramah,Tanya Jawab, Demonstrasi, dan diskusi kelompok
3. Langkah-langkah
:

No
1

2

:

Langkah-langkah

Waktu

Pendahuluan
- Guru memberi salam
- Guru memberi pertanyaan awal
untuk siswa memotivasi siswa mulai
aktif dalam pembelajaran
- Guru menyampaikan indikator yang
akan dicapai

10 menit

Kegiatan Inti
a.
Eksplorasi
- Guru bertanya kepada siswa
tentang nama-nama planet yang
telah diketahui
- Tanya jawab tentang orbit planet
b.
Elaborasi
- Guru membagi peserta didik ke
dalam kelompok-kelompok
- Guru
mengarahkan
jawaban
pertanyaan
dengan
meminta
peserta didik untuk membuka dan
membaca buku siswa
- Guru
mempresentasikan
pengetahuan deklaratif tentang

60 menit

Metode

Karakter
Disiplin
Ingin tahu

Tanya jawab
Diskusi
Demonstrasi

Berpikir logis
Cinta ilmu
Kerjasama
Kreatif,

Peduli
lingkungan
PERANGKAT PEMBELAJARAN IPA
KELAS IX TAHUN PELAJARAN 2013-2014

148
RPP BIOLOGI-IX
YANTO ABDULLAH, S.Si

-

-

-

c.
3

orbit planet serta karakteristik
perilakunya
Guru menunjukkan peredaran bumi
mengelilingi matahari dan bulan
mengelilingi
bumi
melalui
pemodelan
Guru
mempresentasikan
pengetahuan deklaratif tentang
gaya gravitasi
Guru meminta peserta didik dalam
kelompok untuk membandingkan
data tabel tentang jarak rata-rata,
jari-jari dan massa untuk membuat
model tata surya
Guru membimbing kegiatan tiaptiap kelompok
Guru meminta salah satu untuk
mempresentasikan hasil kerja
Memberikan penghargaan pada
kelompok dengan kinerja baik
Konfirmasi
Membimbing siswa merangkum
pelajaran
Guru memberi evaluasi

Penutup
- Guru bertanya kepada siswa
tenteng materi yang belum
dipahami
- Guru memberi PR

Kerjasama

Mandiri
Percaya diri
Saling
menghargai

10 menit

Tanya Jawab

Ingin tahu

G. Sumber Pembelajaran
:
1. Buku Paket : Pustaka Indah, Erlangga
2. LKS
3. Model Tata Surya

H. Penilaian
Indikator Penilaian
Siswa dapat menyebutkan
anggota tata surya yang
memiliki
orbit
paling
panjang
Siswa dapat menyebutkan
pusat
tata
surya
berdasarkan
teori
heliosentris
Siswa dapat menyebutkan
planet yang kala rotasinya
tercepat

Teknik
Penilaian

Bentuk
Intrumen

Tes
Tertulis

Pilihan
Ganda

Tes Tertulis

Pilihan
Ganda

Tes Tertulis

Pilihan
Ganda

Intrumen
Anggota tata surya yang memiliki
orbit paling lonjong adalah…..
a. Bumi
c. asteroid
b. Komet
d. meteorid
Pusat tata surya berdasarkan teori
heliosentris adalah….
a. bumi
c. galaksi
b. bulan
d. matahari
Di antara semua planet penyusun
tata surya, planet dengan kala rotasi
tercepat adalah…
a. Jupiter
c. merkurius
b. Bumi
d. neptunus

PERANGKAT PEMBELAJARAN IPA
KELAS IX TAHUN PELAJARAN 2013-2014

149
RPP BIOLOGI-IX
YANTO ABDULLAH, S.Si

Siswa dapat menyebutkan
nama planet yangmemiliki
satelit alami terbanyak

Tes Tertulis

Pilihan
Ganda

Siswa dapat menyebutkan
tentang
revolusi
bumi
dengan tepat

Tes Tertulis

Pilihan
Ganda
Pilihan
Ganda

Tes Tertulis
Siswa dapat menyebutkan
bidang edar bumi dalam
mengelilingi matahahari
Siswa dapat menyebutkan
planet
yang
memiliki
periode revolusi terlama

Tes Tertulis

Tes Tertulis
Siswa dapat menyebutkan
planet yang tidak memiliki
satelit
Tes Tertulis
Siswa dapat menyebutkan
nama-nama planet secara
urut

Isian
Singkat

Isian
Singkat
Isian
Singkat
Isian
Singkat

Planet anggota tata surya yang
memiliki satelit alami terbanyak
adalah ….
a. Bumi
c. saturnus
b. Jupiter
d. Uranus
Pernyataan yang berkenaan dengan
revolusi bumi berikut ini yang benar
adalah …
a. Titik perihelium bumi lebih
jauh dari titik aphelium bumi
b. Titik perihelium bumi sama
dengan titik aphelium bumi
c. Titik perihelium bumi lebih
dekat dari titik aphelium bumi
d. Bumi hanya memiliki titik
perihelium
Bidang
edar
bumi
dalam
mengelilingi matahari disebut…

Planet yang memiliki
revolusi terlama adalah….

periode

Planet penyusun tata surya tanpa
adanya satelit yang mengiringinyaa
dalah….
Sebutkan nama-nama planet secara
urut !

Kunci Jawaban
No
1
2
3
4
5
6
7
8
9

Jawaban
B
D
A
C
C
Bidang Eleptika
Neptunus
Merkurius dan venus
Merkurius,Venus, Bumi, Mars,Jupiter, Saturnus,Uranus, neptunus
Jumlah skor maksimum

Mengetahui,
Kepala Madrasah,

Skor
Nilai
1
1
1
1
1
1
1
1
2
10

Subang, Januari 2013
Guru Mata Pelajaran,

Drs. H. Cecep Fachrurozi

Yanto Abdulah, S.Si

NIP. 195407281985031002

NIP. 198103182006041001
PERANGKAT PEMBELAJARAN IPA
KELAS IX TAHUN PELAJARAN 2013-2014

150
RPP BIOLOGI-IX
YANTO ABDULLAH, S.Si

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)
SEKOLAH
MATA PELAJARAN
KELAS / SEMESTER
WAKTU

:
:
:
:

MTs NEGERI SUBANG
ILMU PENGETAHUAN ALAM
9/2
2 x 40 MENIT

A. Standar Kompetensi

:
5. Memahami sistem tata surya dan proses yang terjadi didalamnya.

B. Kompetensi Dasar :

5.2 Mendeskripsikan matahari sebagai bintang dan bumi sebagai salah satu planet

C. Indikator :





Mendeskripsikan perbedaan matahari dan planet
Mendeskripsikan terjadinya energi matahari
Mendeskripsikan susunan lapisan matahari
Mendeskripsikan karakteristik dan perilaku bumi

D. Tujuan Pembelajaran
1.
2.
3.
4.

Siswa dapat menyebutkan perbedaan matahari dan planet
Siswa dapat menyebutkan terjadinya energi matahari
Siswa dapat menyebutkan susunan matahari
Siswa dapat menunjukkan karakteristik dan perilaku bumi

E. Materi Pembelajaran
1.
2.
3.
4.

:
Matahari sebagai bintang
pembentukan energi matahari
Lapisan-lapisan matahari
Jarak antar planet dan matahari

F. Langkah-Langkah Pembelajaran :
1. Model Pembelajaran
2. Metode Pembalajaran
3. Langkah-langkah

No
1

2

: Cooperative Learning, Direct Instruksional (DI)
: Ceramah, observasi, percobaan dan diskusi kelompok
:

Langkah-langkah
Pendahuluan
- Guru memberi salam
- Guru memberi pertanyaan awal
untuk siswa memotivasi siswa mulai
aktif dalam pembelajaran
- Guru menyampaikan indikator yang
akan dicapai
Kegiatan Inti
a. Eksplorasi
- Guru bertanya kepada siswa apakah
matahari
b. Elaborasi
- Guru membagi peserta didik ke
dalam kelompok-kelompok
- Guru
mengarahkan
jawaban
pertanyaan
dengan
meminta

Waktu
10 menit

Metode
Ceramah

Karakter
Disiplin
Ingin tahu

60 menit

Diskusi
Observasi
Percobaan

Berpikir logis
Kerjasama
Kreatif
Cinta ilmu

PERANGKAT PEMBELAJARAN IPA
KELAS IX TAHUN PELAJARAN 2013-2014

151
RPP BIOLOGI-IX
YANTO ABDULLAH, S.Si

peserta didik untuk membuka dan
membaca buku siswa
- Guru
mempresentasikan
pengetahuan deklaratif tentang
matahari sebagai bintang serta
karakteristik perilakunya
- Guru menunujukkan pembentukan
energi matahari melalui model
- Guru
mempresentasikan
pengetahuan deklaratif tentang
lapisan matahari
- Guru meminta peserta didik dalam
kelompok untuk membandingkan
data tabel tentang jarak rata-rata,
jari-jari dan massa
- Guru membimbing kegiatan tiaptiap kelompok
- Guru meminta salah satu untuk
mempresentasikan hasil kerja
- Memberikan penghargaan pada
kelompok dengan kinerja baik
c. Konfirmasi
- Membimbing siswa merangkum
pelajaran
- Melakukan uji kompetensi lisan
3

Penutup
- Guru bertanya pada iswa tentang
materi yang belum dipahami
- Guru memberi PR

Percaya diri

Peduli
lingkungan

kerjasama
Ingin tahu

Mandiri
Percaya diri
Saling
menghargai
Cinta ilmu

10 menit

Ceramah

Ingin tahu

G. Sumber Pembelajaran

:
1. Buku Paket : Pustaka Indah, Erlangga
2. LKS
3. Model Tata Surya

H. Penilaian
Indikator Penilaian
Siswa dapat menyebutkan
lapisan Matahari

Teknik
Penilaian
Tes tertulis

Bentuk
Intrumen

Intrumen

Uraian

Sebutkan lapisan matahari !

Uraian

Sebutkan lapisan matahari
yang dapat terjadi reaksi fusi !

Tes Tertulis
Siswa dapat menyebutkan
lapisan matahari yang dapat
terjadi reaksi fusi
Siswa dapat menyebutkan
aktivitas matahari yangdapat
menyebabkan
permukaan
matahari tampak tidak rata
Siswa dapat menyebutkan
perbedaan matahari dan
planet

Tes Tertulis
Uraian

Sebutkan aktivitas matahari
yang menyebabkan matahari
tampat tidak rata !

Tes Tertulis
Uraian

Sebutkan perbedaan matahari
dan planet

PERANGKAT PEMBELAJARAN IPA
KELAS IX TAHUN PELAJARAN 2013-2014

152
RPP BIOLOGI-IX
YANTO ABDULLAH, S.Si

Kunci Jawaban
Skor
No

Jawaban

Nilai

1

Atmosfer matahari, fotosfer, Inti matahari

1

2

Inti matahari

1

3

Granula

1

4

Matahari termasuk bintang karena dapat menghasilkan dan memancarkan
cahaya sendiri

2

Planet adalah benda langit yang memantulkan cahaya dari sinar matahari
Jumlah skor maksimum

Mengetahui,
Kepala Madrasah,

5

Subang, Januari 2013
Guru Mata Pelajaran,

Drs. H. Cecep Fachrurozi

Yanto Abdulah, S.Si

NIP. 195407281985031002

NIP. 198103182006041001

PERANGKAT PEMBELAJARAN IPA
KELAS IX TAHUN PELAJARAN 2013-2014

153
RPP BIOLOGI-IX
YANTO ABDULLAH, S.Si

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)
SEKOLAH
MATA PELAJARAN
KELAS / SEMESTER
WAKTU

:
:
:
:

MTs NEGERI SUBANG
ILMU PENGETAHUAN ALAM
9/2
2 x 40 MENIT

A. Standar Kompetensi
:
5. Memahami sistem tata surya dan proses yang terjadi didalamnya.
B. Kompetensi Dasar :
5.3 Mendeskripsikan gerak edar bumi, bulan dan satelit buatan serta pengaruh interaksinya
C. Indikator :
o Menjelaskan periode rotasi bulan dan posisinya terhadap bumi
o Menjelaskan akibat rotasi bumi dan revolusi bumi
D. Tujuan Pembelajaran
1. Siswa dapat menunjukkan periode rotasi bumi
2. Siswa dapat menyebutkan akibat rotasi bumi dan revolusi bumi
E.

Materi Pembelajaran
:
1. Rotasi dan revolusi bumi.
2. Rotasi dan revolusi bulan.

F.

Langkah-Langkah Pembelajaran :
1. Model Pembelajaran
: Cooperative Learning, Direct Instruksional (DI)
2. Metode Pembalajaran
: Penugasan, observasi, dan diskusi kelompok
3. Langkah-langkah
:
No

1

2

Langkah-langkah
Pendahuluan
- Guru memberi salam
- Guru memberi pertanyaan awal
untuk siswa memotivasi siswa mulai
aktif dalam pembelajaran
- Guru menyampaikan indikator yang
akan dicapai
Kegiatan Inti
a. Eksplorasi
- Tanya jawab mengapa matahari
selalu tampak bergerak dari ufuk
timur ke ufuk barat
b. Elaborasi
- Guru membagi peserta didik ke
dalam kelompok-kelompok.
- Guru
mengarahkan
jawaban
pertanyaan
dengan
meminta
peserta didik untuk membuka dan
membaca buku siswa.
- Guru
mempresentasikan
pengetahuan deklaratif tentang
rotasi dan revolusi bumi serta
karakteristik perilakunya.

Waktu
10 menit

Metode
Ceramah

Karakter
Disiplin
Ingin tahu

60 menit

Diskusi
Observasi
Percobaan

Berpikir logis
Peduli
lingkungan
Kerjasama
Kreatif,
Inovatif,
Cinta ilmu

PERANGKAT PEMBELAJARAN IPA
KELAS IX TAHUN PELAJARAN 2013-2014

154
RPP BIOLOGI-IX
YANTO ABDULLAH, S.Si

Guru mempresentasikan rotasi dan
revolusi bulan serta karakteristik
perilakunya.
- Guru
menunjukkan
terjadinya
gerhana bulan, gerhana matahari
melalui charta.
- Guru meminta peserta didik dalam
kelompok untuk mengidentisikasi
akibat rotasi-revolusi bumi dan
rotasi-revolusi
bulan,
serta
mendeskripsikan
peristiwa
terjadinya gerhana matahari dan
gerhana bulan.
- Guru membimbing kegiatan tiaptiap kelompok.
- Guru meminta salah satu untuk
mempresentasikan hasil kerja.
- Memberika penghargaan pada
kelompok dengan kinerja baik.
c. Konfirmasi
- Membimbing siswa merangkum
pelajaran.
- Uji kompetensi lisan
-

3

Penutup
- Guru bertanya pada iswa tentang
materi yang belum dipahami
- Guru memberi PR

Mandiri

Percaya diri,
Saling
menghargai
Cinta ilmu
Ingin tahu
10 menit

Ceramah

Ingin tahu

G. Sumber Pembelajaran
:
1. Buku Paket : Pustaka Indah, Erlangga
2. LKS
3. Model Tata Surya
H. Penilaian

Indikator Penilaian
Siswa dapat menjelaskan gerak
semu harian matahari

Teknik
Penilaian
Tes Tertulis

Bentuk
Intrumen

Intrumen

Uraian

Matahari tampak terbit di
sebelah
timur
dan
tenggelam di sebelah
barat. Mengapa demikian
?

Uraian

Sebutkan akibat revolusi
bumi !(4)

Uraian

Sebutkan akibat rotasi
bumi !(4)

Tes Tertulis
Siswa dapat menyebutkan 4 akibat
revolusi bumi
Siswa dapat menyebutkan 4 akibat
rotasi bumi

Tes tertulis

PERANGKAT PEMBELAJARAN IPA
KELAS IX TAHUN PELAJARAN 2013-2014

155
RPP BIOLOGI-IX
YANTO ABDULLAH, S.Si

Kunci Jawaban
Skor
No

Jawaban

Nilai

Bumi selalu berotasi,arah rotasi bumi adalah dari barat ke timur. Rotasi

2

bumi ini menyebabkan adanyagerak semu harian matahari yang seolaholah bergerak dari timur ke barat
Akibat Revolusi Bumi :
1.

Terjadinya pergantian musim

2.

Terjadinya gerak semu tahunan maatahari

3.

Adanya perubahan lamanya siang danmalam

4.

4

Adanya perubahan kenampakan rasi bintang

Akibat Rotasi bumi :
1.

Adanya gerak semu harian matahari

4

2.

Adanya perbedaan waktu

3.

Adanya pergantian siang dan malam

4.

Penggelembugan di khatulistiwa dan pemepatan di kedua kutub

Jumlah skor maksimum

Mengetahui,
Kepala Madrasah,

10

Subang, Januari 2013
Guru Mata Pelajaran,

Drs. H. Cecep Fachrurozi

Yanto Abdulah, S.Si

NIP. 195407281985031002

NIP. 198103182006041001

PERANGKAT PEMBELAJARAN IPA
KELAS IX TAHUN PELAJARAN 2013-2014

156
RPP BIOLOGI-IX
YANTO ABDULLAH, S.Si

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)
SEKOLAH
MATA PELAJARAN
KELAS / SEMESTER
WAKTU

:
:
:
:

MTs NEGERI SUBANG
ILMU PENGETAHUAN ALAM
9/2
2 x 40 MENIT

A. Standar Kompetensi
:
5. Memahami sistem tata surya dan proses yang terjadi didalamnya.
B. Kompetensi Dasar
:
5.3 Mendeskripsikan gerak edar bumi, bulan dan satelit buatan serta pengaruh interaksinya
C. Indikator :
Mendeskripsikan terjadinya gerhana bulan,gerhana matahari,dan menghubungkannya
dengan peristiwa pasang surut air laut
D. Tujuan Pembelajaran
1. Siswa dapat menyebutkan gerhana bulan
2. Siswa dapat menyebutkan gerhana matahari
3. Pasang Surut Air laut
E. Materi Pembelajaran
Satelit Buatan

:

F. Langkah-Langkah Pembelajaran
:
1. Model Pembelajaran : Cooperative Learning, Direct Instruksional (DI)
2. Metode Pembalajaran : Penugasan, observasi, dan diskusi kelompok
3. Langkah-langkah
:

No
1

2

Langkah-langkah

Waktu

Metode

Pendahuluan
10 menit
- Guru memberi salam
- Guru memberi pertanyaan awal
untuk siswa memotivasi siswa
mulai aktif dalam pembelajaran
- Guru menyampaikan indikator
yang akan dicapai

Ceramah

Kegiatan Inti
60 menit
a. Eksplorasi
- Tanya jawab kapan air laut pasang
- Tanya jawab kapan air laut surut
b. Elaborasi
- Guru membagi peserta didik ke
dalam kelompok-kelompok.
- Guru
mengarahkan
jawaban
pertanyaan dengan meminta
peserta didik untuk membuka dan
membaca buku siswa.
- Guru
mempresentasikan
pengetahuan deklaratif tentang

Karakter

Diskusi
observasi

Disiplin
Ingin tahu

Berpikir logis
Cinta ilmu
Kerjasama
Kreatif,
Inovatif
Cinta ilmu
PERANGKAT PEMBELAJARAN IPA
KELAS IX TAHUN PELAJARAN 2013-2014

157
RPP BIOLOGI-IX
YANTO ABDULLAH, S.Si

pasang surut air laut serta
karakteristik perilakunya.
- Guru meminta peserta didik
dalam
kelompok
untuk
mendeskripsikan
hubungan
pasang surut air laut dengan
peristiwa gerhana matahari dan
gerhana bulan.
- Guru membimbing kegiatan tiaptiap kelompok.
- Guru meminta salah satu untuk
mempresentasikan hasil kerja.
- Memberikan penghargaan pada
kelompok dengan kinerja baik.
c. Konfirmasi
- Membimbing siswa merangkum
pelajaran.
- Uji kompetensi
3

Mandiri

Saling
menghargai

Ingin tahu

Penutup
- Guru bertanya pada iswa tentang 10 menit
materi yang belum dipahami
- Guru memberi PR

Tanya
jawab
Penugasan

Ingin tahu

G. Sumber Pembelajaran :
1. Buku Paket : Pustaka Indah, Erlangga
2. LKS
3. Model Tata Surya
H. Penilaian
Indikator Penilaian

Teknik
Penilaian

Bentuk
Intrumen

Intrumen

Siswa dapat menjelaskan dan Tes
menggambarkan gerhana bulan Tertulis

Uraian

Jelaskan
terjadinya
gerhana bulan dan
gambarkan !

Siswa dapat menjelaskan dan Tes
menggambarkan
gerhana Tertulis
matahari

Uraian

Jelaskan
terjadinya
gerhana matahari dan
gambarkan !

Siswa
dapat
menjelaskan Tes tertulis
pengertian pasang surut

Uraian

Jelaskan
yang
dimaksud pasang surut
air laut !

Uraian

Sebutkan 2 macam
pasang air laut

Tes tertulis
Siswa dapat menyebutkan 2
macam pasang air laut

PERANGKAT PEMBELAJARAN IPA
KELAS IX TAHUN PELAJARAN 2013-2014

158
RPP BIOLOGI-IX
YANTO ABDULLAH, S.Si

Kunci Jawaban
No

Skor
Nilai

Jawaban

Gerhana bulan
Gerhana bulan terjadi bila Matahari, Bumi dan Bulan berada
pada satu garis lurus

1

1
2

2

Gerhana Matahari
Gerhana Matahari terjadi apabila posisi Matahari,Bulan dan Bumi
berada pada satu garis lurus

1

2

3

Pasang surut air laut adalah peristiwa naik dan turunnya air laut
karena posisi Bulan terhadap bumi.Pasang surut terjadi karena
adanya gravitasi bulan dan gravitasi matahari terhadap bumi

2

4

Pasang air laut ada 2macam :
5. Pasang purnama
6. Pasang perbani
Jumlah skor maksimum

2
10

Subang, Januari 2013
Mengetahui,
Kepala Madrasah,

Guru Mata Pelajaran,

Drs. H. Cecep Fachrurozi

Yanto Abdulah, S.Si

NIP. 195407281985031002

NIP. 198103182006041001
PERANGKAT PEMBELAJARAN IPA
KELAS IX TAHUN PELAJARAN 2013-2014

159
RPP BIOLOGI-IX
YANTO ABDULLAH, S.Si

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)
SEKOLAH
MATA PELAJARAN
KELAS / SEMESTER
WAKTU

:
:
:
:

MTs NEGERI SUBANG
ILMU PENGETAHUAN ALAM
9/2
2 x 40 MENIT

A. Standar Kompetensi
:
5. Memahami sistem tata surya dan proses yang terjadi didalamnya.
B. Kompetensi Dasar :
5.3 Mendeskripsikan gerak edar bumi, bulan dan satelit buatan serta pengaruh interaksinya
C. Indikator :
Mendeskripsikan fungsi satelit buatan
D. Tujuan Pembelajaran
Siswa dapat menyebutkan fungsi satelit buatan
E.

Materi Pembelajaran
Satelit Buatan

F.

Langkah-Langkah Pembelajaran :
1. Model Pembelajaran
: Cooperative Learning, Direct Instruksional (DI)
2. Metode Pembalajaran
: Penugasan, Kajian Pustaka, dan diskusi kelompok
3. Langkah-langkah
No

1

2

:

Langkah-langkah

Waktu

Pendahuluan
- Guru memberi salam
- Guru memberi pertanyaan awal
untuk siswa memotivasi siswa
mulai aktif dalam pembelajaran
- Guru menyampaikan indikator
yang akan dicapai

60 menit

Karakter

10 menit

Kegiatan Inti
a. Eksplorasi
- Tanya jawab tentang satelit
- Siswa diminta memberi contoh
satelit yang telah diketahui
b. Elaborasi
- Guru membagi peserta didik ke
dalam kelompok-kelompok.
- Guru
mengarahkan
jawaban
pertanyaan dengan meminta
peserta didik untuk membuka dan
membaca buku siswa.
- Guru
memberikan
informasi
tentang satelit.

Metode

-

-

Guru
mempresentasikan
pengetahuan deklaratif tentang
penerbangan angkasa luar.
Guru membimbing kegiatan tiaptiap kelompok.

Disiplin
Ingin tahu

Diskusi
Kajian
Pustaka

Berpikir logis
Cinta ilmu
Kerjasama
Kreatif,
Inovatif
Cinta ilmu

Mandiri

PERANGKAT PEMBELAJARAN IPA
KELAS IX TAHUN PELAJARAN 2013-2014

160
RPP BIOLOGI-IX
YANTO ABDULLAH, S.Si

Saling
menghargai

Guru meminta salah satu untuk
mempresentasikan hasil kerja.
- Memberikan penghargaan pada
kelompok dengan kinerja baik.
Konfirmasi
- Membimbing siswa merangkum
pelajaran.
- Uji kompetensi
-

c.

3

Penutup
- Guru bertanya pada siswa tentang
materi yang belum dipahami
- Guru memberi PR

Ingin tahu
10 menit

Ceramah
Ingin tahu

G. Sumber Pembelajaran
:
1. Buku Paket : Pustaka Indah, Erlangga
2. LKS
H. Penilaian
Teknik
Penilaian
Tertulis

Bentuk
Intrumen
Uraian

Intrumen
Jelaskan pengertian satelit !

- Siswa dapat menyebutkan
jenis-jenis satelit

Tertulis

Uraian

Sebutkan jenis-jenis satelit !

- Siswa dapatmemberikan 2
contoh satelit buatan

Tertulis

Uraian

Sebutkan 2 contoh satelit buatan

- Siswa dapat menyebutkan
fungsi satelit buatan

Tertulis

Uraian

Sebutkan fungsi satelit buatan!

- Siswa dapat menyebutkan
tujuan peluncuran satelit
meteorologi

Tertulis

Pilihan
Ganda

Peluncuran satelit meteorologi
bertujuan untuk….
a. Membantu menentukan posisi
pesawat atau kapal pada bidang
penerbangan
dan
pelayaran
akibat adanya cuaca buruk
b. Mencari informasi tentang cuaca
dan musim
c. Melakukan pemetaaan bumi dan
mencari
informasi
mengenai
medan gravitasi bumi
d. Menyelidiki tata surya dan alam
semesta

Indikator Penilaian
- Siswa dapat menjelaskan
pengertian satelit

PERANGKAT PEMBELAJARAN IPA
KELAS IX TAHUN PELAJARAN 2013-2014

161
RPP BIOLOGI-IX
YANTO ABDULLAH, S.Si

Kunci Jawaban
No
1
2
3
4

5

Jawaban
Satelit adalah benda yang mengorbit atau bergerak mengitari benda langit
yang lebih besar
Jenis Satelit : satelit alam dan satelit buatan
Contoh satelit buatan : Sputnik 1, Palapa
Fungsi satelit buatan :
7. Komunikasi
8. Meteorologi
9. Astronomi
10. Navigasi

Skor
Nilai
1
2
2
4

B

1

Jumlah skor maksimum

Mengetahui,
Kepala Madrasah,

10

Subang, Januari 2013
Guru Mata Pelajaran,

Drs. H. Cecep Fachrurozi

Yanto Abdulah, S.Si

NIP. 195407281985031002

NIP. 198103182006041001

PERANGKAT PEMBELAJARAN IPA
KELAS IX TAHUN PELAJARAN 2013-2014

162
RPP BIOLOGI-IX
YANTO ABDULLAH, S.Si

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)
SEKOLAH
MATA PELAJARAN
KELAS / SEMESTER
WAKTU

:
:
:
:

MTs NEGERI SUBANG
ILMU PENGETAHUAN ALAM
9/2
2 x 40 MENIT

A. Standar Kompetensi

:
5. Memahami sistem tata surya dan proses yang terjadi didalamnya.

B. Kompetensi Dasar :

5.4 Mendeskripsikan proses-proses khusus yang terjadi di lapisan lithosfer dan atmosfer yang terkait
dengan perubahan zat dan kalor

C. Indikator :

 Menjelaskan pengaruh proses-proses yang terjadi di lapisan lithosfer terhadap perubahan zat dan
kalor
 Menjelaskan jenis batu-batuan

D. Tujuan Pembelajaran
1.
2.

Siswa dapat meyebutkan pengaruh proses-proses yang terjadi di lapisan lithosfer terhadap
perubahan zat dan kalor
Siswa dapatmenyebutkan jenis batu-batuan

E. Materi Pembelajaran
1.
2.
3.

:

Lapisan lithosfer.
Daratan.
Batuan.

F. Langkah-Langkah Pembelajaran :
1. Model Pembelajaran
2. Metode Pembalajaran
3. Langkah-langkah

No
1

2

: Cooperative Learning, Direct Instruksional (DI)
: Penugasan, diskusi kelompok
:

Langkah-langkah

Waktu

Pendahuluan
- Guru memberi salam
- Guru memberi pertanyaan awal
untuk siswa memotivasi siswa mulai
aktif dalam pembelajaran
- Guru menyampaikan indikator yang
akan dicapai

60 menit

Karakter

10 menit

Kegiatan Inti
a.
Eksplorasi
- Tanya jawab terjadinya pegunungan
b.
Elaborasi
 Guru membagi peserta didik ke
dalam kelompok-kelompok.

Metode

 Guru
mengarahkan
jawaban
pertanyaan dengan meminta peserta
didik untuk membuka dan membaca
buku siswa.

Disiplin
Ingin tahu

Diskusi
Berpikir logis
Cinta ilmu
Kerjasama
Kreatif

Cinta ilmu
PERANGKAT PEMBELAJARAN IPA
KELAS IX TAHUN PELAJARAN 2013-2014

163
RPP BIOLOGI-IX
YANTO ABDULLAH, S.Si

 Guru
mempresentasikan
pengetahuan deklaratif tentang
lithosfer
serta
karakteristik
perilakunya.
 Guru menunjukkan bentuk-bentuk
dataran tinggi, dataran rendah dan
pegunungan melalui pemodelan.
 Guru
mempresentasikan
pengetahuan deklaratif tentang
batuan.
 Guru meminta peserta didik dalam
kelompok untuk mengidentifikasikan
keterbentukan gunung.
 Guru membimbing kegiatan tiap-tiap
kelompok.
 Guru meminta salah satu untuk
mempresentasikan hasil kerja.
 Memberikan penghargaan pada
kelompok dengan kinerja baik.
 Uji kompetensi lisan
c.

3

Konfirmasi
 Membimbing siswa
pelajaran.
 Uji kompetensi

Mandiri

Percaya diri
Saling
menghargai
Ingin tahu

merangkum

Penutup
 Guru bertanya pada siswa tentang
materi yang belum dipahami
 Guru memberi PR

10 menit

Ceramah
Ingin tahu

G. Sumber Pembelajaran

:
1. Buku Paket : Pustaka Indah, Erlangga
2. LKS

H. Penilaian
Indikator Penilaian

Teknik
Penilaian

Bentuk
Intrumen

Intrumen



Siswa dapat menjelaskan
pengaruh proses yang
terjadi pada lapisan
lithosfer

Tes tertulis

Uraian

Jelaskan pengaruh proses
yang terjadi pada lapisan
lithosfer



Siswa
dapat
menyebutkan 3 macam
batuan

Tes tertulis

Uraian

Sebutkan
batuan!

macam-macam

PERANGKAT PEMBELAJARAN IPA
KELAS IX TAHUN PELAJARAN 2013-2014

164
RPP BIOLOGI-IX
YANTO ABDULLAH, S.Si

Kunci Jawaban
Skor
No

Jawaban

Nilai

1

Lapisan lithosfer yang ada pada permukaan bumi berupa

2

pegunungan,perbukitan, dataran dan cekungan terjadi karena
adanya tenaga endogen ( gunung meletus) dan eksogen (erosi,
abrasi dan pelapukan)
2

Macam-macam batuan :

3

11. Batuan beku
12. Batuan sedimen (endapan)
13. Batuan malihan (metamorf)
Jumlah skor maksimum

Mengetahui,
Kepala Madrasah,

Drs. H. Cecep Fachrurozi
NIP. 195407281985031002

Subang, Januari 2013
Guru Mata Pelajaran,

Yanto Abdulah, S.Si
NIP. 198103182006041001

PERANGKAT PEMBELAJARAN IPA
KELAS IX TAHUN PELAJARAN 2013-2014

165
RPP BIOLOGI-IX
YANTO ABDULLAH, S.Si

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)
SEKOLAH
MATA PELAJARAN
KELAS / SEMESTER
WAKTU

:
:
:
:

MTs NEGERI SUBANG
ILMU PENGETAHUAN ALAM
9/2
2 x 40 MENIT

A. Standar Kompetensi

:
5. Memahami sistem tata surya dan proses yang terjadi didalamnya.

B. Kompetensi Dasar :

5.4 Mendeskripsikan proses-proses khusus yang terjadi di lapisan lithosfer dan atmosfer yang terkait
dengan perubahan zat dan kalor

C. Indikator :


Menjelaskan pengaruh proses-proses yang terjadi di lapisan atmosfer terhadap perubahan zat dan
kalor

D. Tujuan Pembelajaran


Siswa dapat meyebutkan pengaruh proses-proses yang terjadi di lapisan latmosfer terhadap
perubahan zat dan kalor

E. Materi Pembelajaran
:
1. Komposisi penyusun atmosfer
2. Lapisan atmosfer.
3. Tekanan dan suhu atmosfer.
F. Langkah-Langkah Pembelajaran :
1. Model Pembelajaran
2. Metode Pembalajaran
3. Langkah-langkah

No
1

2

: Cooperative Learning, Direct Instruksional (DI)
: Penugasan, Kajian Pustaka,diskusi kelompok
:

Langkah-langkah

Waktu

Pendahuluan
 Guru memberi salam
 Guru memberi pertanyaan awal untuk
siswa memotivasi siswa mulai aktif
dalam pembelajaran
 Guru menyampaikan indikator yang
akan dicapai

10 menit

Kegiatan Inti
a. Eksplorasi
 Tanya jawab mengapa permukaan
bumi kadang tersa panas kadang tersa
dingin
b.

Elaborasi
 Guru membagi peserta didik ke dalam
kelompok-kelompok.

Metode

Karakter
Disiplin

Ingin tahu

60 menit

Diskusi
Kajian Pustaka

Berpikir logis
Cinta ilmu

Kerjasama
Kreatif
PERANGKAT PEMBELAJARAN IPA
KELAS IX TAHUN PELAJARAN 2013-2014

166
RPP BIOLOGI-IX
YANTO ABDULLAH, S.Si

 Guru
mengarahkan
jawaban
pertanyaan dengan meminta peserta
didik untuk membuka dan membaca
buku siswa.
 Guru mempresentasikan pengetahuan
deklaratif tentang atmosfer serta
karakteristik perilakunya.
 Guru meminta peserta didik dalam
kelompok untuk mengidentifikasi
lapisan-lapisan atmosfer.
 Guru membimbing kegiatan tiap-tiap
kelompok.
 Guru meminta salah satu untuk
mempresentasikan hasil kerja.
 Memberikan
penghargaan
pada
kelompok dengan kinerja baik.
c.

Cinta ilmu

Mandiri

Percaya diri
Saling
menghargai

Konfirmasi
Membimbing siswa
merangkum
pelajaran
- Guru memberi evaluasi materi yang
telah dipelajari
-

3

Penutup
 Guru bertanya pada siswa tentang materi
yang belum dipahami
 Guru memberi PR

Ingin tahu

10 menit

ceramah

Ingin tahu

G. Sumber Pembelajaran

:
1. Buku Paket : BSE, Erlangga
2. LKS

H. Penilaian
Indikator Penilaian
 Siswa
dapat
menjelaskan pengaruh
proses yang terjadi
pada lapisan atmosfer


Siswa
dapat
menyebutkan manfaat
atmosfer



Teknik
Penilaian
Tes
Tertulis

Bentuk
Intrumen

Intrumen
Jelaskan pengaruh proses yang
terjadi pada lapisan atmosfer!
Sebutkan manfaat atmosfer!

Siswa
dapat
menyebutkan susunan
lapisan atmosfer

Sebutkan
atmosfer !

susunan lapisan

PERANGKAT PEMBELAJARAN IPA
KELAS IX TAHUN PELAJARAN 2013-2014

167
RPP BIOLOGI-IX
YANTO ABDULLAH, S.Si

Kunci Jawaban
Skor
No

Jawaban

Nilai

1

Atmosfer merupakan lapisan udara yang meyelimuti bumi. Udara sangat

3

penting bagi kehidupan di bumi, terutama untuk pernapasan.pada saat ini
di bumi terjadi pemanasan global sehingga terjadi peningkatan konsentrasi
gas sisa di lapisan atmosfer,maka energy tersebut akan terperangkap di
atmosfer yang mengakibatkan terjadinya pergeseran iklim,cuaca dan
ekosistem di muka bumi
2

Manfaat atmosfer

2

1.
2.

Perisai radiasi ultraviolet

3.

Penunjang komunikasi radio

4.
3

Melindungi bumi dari benturan meteor

Pengendalian suhu bumi

Lapisan atmosfer
1.

Troposfer

2.

Stratosfer

3.

Mesosfer

4.

Termosfer

5.

5

Eksosfer
Jumlah skor maksimum

Mengetahui,
Kepala Madrasah,

Drs. H. Cecep Fachrurozi
NIP. 195407281985031002

10

Subang, Januari 2013
Guru Mata Pelajaran,

Yanto Abdulah, S.Si
NIP. 198103182006041001

PERANGKAT PEMBELAJARAN IPA
KELAS IX TAHUN PELAJARAN 2013-2014

168
RPP BIOLOGI-IX
YANTO ABDULLAH, S.Si

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)
SEKOLAH
MATA PELAJARAN
KELAS / SEMESTER
WAKTU

:
:
:
:

MTs NEGERI SUBANG
ILMU PENGETAHUAN ALAM
9/2
2 x 40 MENIT

A. Standar Kompetensi

:
5. Memahami sistem tata surya dan proses yang terjadi didalamnya.

B. Kompetensi Dasar

:
5.5 Menjelaskan hubungan antara proses yang terjadi di lapisan lithosfer dan atmosfer
dengan kesehatan dan permasalahan lingkungan

C. Indikator :
 Menjelaskan proses pelapukan di lapisan bumi yang berkaitan dengan masalah
lingkungan
 Menjelaskan proses pemanasan global dan pengaruhnya pada lingkungan di bumi
 Menjelaskan pengaruh proses-proses di lingkungan terhadap kesehatan manusia

D. Tujuan Pembelajaran
1.
2.
3.

Siswa dapat menyebutkan proses pelapukan
Siswa dapat menyebutkan proses pemanasan global danpengaruhnya pada bumi
Siswa dapat menyebutkan pengaruh proses di lingkungan terhadap kesehatan manusia

E. Materi Pembelajaran

:
1. Pelapukan dan pengikisan.
2. Pemanasan global.
3. Pencemaran lingkungan

F. Langkah-Langkah PembelajaranPembelajaran
:
1. Model Pembelajaran : Cooperative Learning, Direct Instructional (DI)

2. Metode Pembalajaran : Penugasan, Kajian Pustaka dan diskusi kelompok
3. Langkah-langkah
:

No
1

2
a.

Langkah-langkah

Waktu

Metode

Pendahuluan
10 menit
 Guru memberi salam
 Guru memberi pertanyaan awal untuk
siswa memotivasi siswa mulai aktif
dalam pembelajaran
 Guru menyampaikan indikator yang
akan dicapai

Ceramah

Kegiatan Inti
Eksplorasi

Karakter

Kajian
Pustaka
Diskusi

60 menit

Disiplin
Ingin tahu

PERANGKAT PEMBELAJARAN IPA
KELAS IX TAHUN PELAJARAN 2013-2014

169
RPP BIOLOGI-IX
YANTO ABDULLAH, S.Si

 Tanya jawab apakah mengetahui
kejadian tanah longsor dan erosi
 Siswa menjelaskan penyebab terjadinya
tanah longsor dan erosi
 Tanya jawab tentang pelapukan dan
pengikisan

Berpikir
logis
Cinta ilmu
Menghargai

Elaborasi
 Guru membagi peserta didik ke dalam
kelompok-kelompok.
 Guru mengarahkan jawaban pertanyaan
dengan meminta peserta didik untuk
membuka dan membaca buku siswa.
 Guru mempresentasikan pengetahuan
deklaratif tentang pelapukan dan
pengikisan
serta
karakteristik
perilakunya.
 Guru menunjukkan proses terjadinya
pemanasan global melalui pemodelan.
 Guru mempresentasikan pengetahuan
deklaratif
tentang
pencemaran
lingkungan.
 Guru meminta peserta didik dalam
kelompok
untuk
mendeskripsikan
tentang efek rumah kaca dan hujan
asam.
 Guru membimbing kegiatan tiap-tiap
kelompok.
 Guru meminta salah satu untuk
mempresentasikan hasil kerja.
 Memberikan
penghargaan
pada
kelompok dengan kinerja baik.

Kerjasama
Kreatif,
Inovatif
Cinta ilmu

Mandiri
Percaya diri

Percaya diri
Saling
menghargai

Konfirmasi
 Membimbing
siswa
merangkum
pelajaran
 Guru memberi evaluasi materi yang
telah dipelajari
3

Ingin tahu

Penutup
 Guru bertanya pada siswa tentang materi 10 menit
yang belum dipahami
 Guru memberi PR

Ceramah

Ingin tahu

G. Sumber Pembelajaran

:
1. Buku Paket : Pustaka Indah, Erlangga
2. LKS

PERANGKAT PEMBELAJARAN IPA
KELAS IX TAHUN PELAJARAN 2013-2014

170
RPP BIOLOGI-IX
YANTO ABDULLAH, S.Si

H. Penilaian
Teknik
Indikator Penilaian
Penilaian
 Siswa dapat menjelaskan Tes
proses pelapukan dimuka Tertulis
bumi
Tes
 Siswa dapat menjelaskan Tertulis
pemanasan
global
dan
pengaruhnya
pada
lingkungan
Tes
Tertulis
 Siswa dapat menjelaskan
pengaruh
pencemaran
lingkungan terhadap tubuh
manusia

Bentuk
Intrumen
Uraian

Intrumen
Jelaskan proses pelapukan
dimuka bumi!

Uraian

Jelaskan pemanasan global
dan pengaruhnya pada
lingkungan di muka bumi!

Uraian

Jelaskan
pengaruh
pencemaran lingkungan
terhadap tubuh manusia!

Kunci Jawaban
No
1
2

3

Jawaban
Pelapukan terjadi karena rusak/hancurnya batuan yang asalnya
berukuran besar menjadi butiran yang berukuran kecil bahkan halus
Proses pemanasan global : adanya gas rumah kaca menyebabkan
energi
panas yang terpancar darimatahari tertahan dan
terperangkap dalam atmosfer bumi. Akibatnya suhu global di bumi
menjadi meningkat.
Pengaruh pemanasan global : menyebabkan perubahan iklim,
perubahan lahan produktif menjadi gurun pasir, mengubah habitat,
hewan
dan
tumbuhan
melebihi
kemampuan
adaptasinya,mencairkan es di benua antartika
Limbah yang disebabkan oleh pencemaran air,udara dan tanah
mengandung berbagai macam zat yang berbahaya bagi kesehatan
manusia
Jumlah skor maksimum

Mengetahui,
Kepala Madrasah,

Drs. H. Cecep Fachrurozi
NIP. 195407281985031002

Skor
Nilai
5
5

5

5
20

Subang, Juli 2013
Guru Mata Pelajaran,

Yanto Abdulah, S.Si
NIP. 198103182006041001

PERANGKAT PEMBELAJARAN IPA
KELAS IX TAHUN PELAJARAN 2013-2014

171

Mais conteúdo relacionado

Mais procurados

Rpp medan magnetik
Rpp medan magnetikRpp medan magnetik
Rpp medan magnetik
Joko Wahyono
 
Rpp smp ix kd 3.1 - listrik
Rpp smp ix   kd 3.1 - listrikRpp smp ix   kd 3.1 - listrik
Rpp smp ix kd 3.1 - listrik
Dewi Fitri
 

Mais procurados (15)

RPP Silabus Assessmen Listrik Statis
RPP Silabus Assessmen Listrik StatisRPP Silabus Assessmen Listrik Statis
RPP Silabus Assessmen Listrik Statis
 
Rpp rangkaian ac
Rpp rangkaian acRpp rangkaian ac
Rpp rangkaian ac
 
Rpp peerteaching muklis
Rpp peerteaching muklisRpp peerteaching muklis
Rpp peerteaching muklis
 
02. silabus mapel dasar dan pengukuran listrik kelas x revisi22
02. silabus mapel dasar dan pengukuran listrik kelas x revisi2202. silabus mapel dasar dan pengukuran listrik kelas x revisi22
02. silabus mapel dasar dan pengukuran listrik kelas x revisi22
 
medan magnetik
medan magnetikmedan magnetik
medan magnetik
 
Rpp medan magnetik
Rpp medan magnetikRpp medan magnetik
Rpp medan magnetik
 
Rpp sumber energi
Rpp sumber energiRpp sumber energi
Rpp sumber energi
 
3. sma kelas xii rpp kd 3.2;4.2 rangkaian arus searah (karlina 1308233)
3. sma kelas xii rpp kd 3.2;4.2 rangkaian arus searah (karlina 1308233)3. sma kelas xii rpp kd 3.2;4.2 rangkaian arus searah (karlina 1308233)
3. sma kelas xii rpp kd 3.2;4.2 rangkaian arus searah (karlina 1308233)
 
13. sma kelas xii rpp kd 3.7;4.7 gem (karlina 1308233)
13. sma kelas xii rpp kd 3.7;4.7 gem (karlina 1308233)13. sma kelas xii rpp kd 3.7;4.7 gem (karlina 1308233)
13. sma kelas xii rpp kd 3.7;4.7 gem (karlina 1308233)
 
14. sma kelas xii rpp 3.8;4.8 kuantisasi energi (karlina 1308233)
14. sma kelas xii rpp 3.8;4.8 kuantisasi energi (karlina 1308233)14. sma kelas xii rpp 3.8;4.8 kuantisasi energi (karlina 1308233)
14. sma kelas xii rpp 3.8;4.8 kuantisasi energi (karlina 1308233)
 
5. sma kelas xii rpp kd 3.3;4.3 listrik statis (karlina 1308233)
5. sma kelas xii rpp kd 3.3;4.3 listrik statis (karlina 1308233)5. sma kelas xii rpp kd 3.3;4.3 listrik statis (karlina 1308233)
5. sma kelas xii rpp kd 3.3;4.3 listrik statis (karlina 1308233)
 
Rpp smp ix kd 3.1 - listrik
Rpp smp ix   kd 3.1 - listrikRpp smp ix   kd 3.1 - listrik
Rpp smp ix kd 3.1 - listrik
 
18. sma kelas xii rpp kd 3.11;4.11 sumber energi lina new
18. sma kelas xii rpp kd 3.11;4.11 sumber energi lina new18. sma kelas xii rpp kd 3.11;4.11 sumber energi lina new
18. sma kelas xii rpp kd 3.11;4.11 sumber energi lina new
 
7. sma kelas xii rpp kd 3.4;4.4 induksi magnetik (karlina 1308233)
7. sma kelas xii rpp kd 3.4;4.4 induksi magnetik (karlina 1308233)7. sma kelas xii rpp kd 3.4;4.4 induksi magnetik (karlina 1308233)
7. sma kelas xii rpp kd 3.4;4.4 induksi magnetik (karlina 1308233)
 
16. sma kelas xii rpp kd 3.9;4.9 teknologi digital
16. sma kelas xii rpp kd 3.9;4.9 teknologi digital16. sma kelas xii rpp kd 3.9;4.9 teknologi digital
16. sma kelas xii rpp kd 3.9;4.9 teknologi digital
 

Destaque

Rpp ipa berkarakter kd 3.1 kls 9
Rpp ipa berkarakter kd 3.1  kls 9Rpp ipa berkarakter kd 3.1  kls 9
Rpp ipa berkarakter kd 3.1 kls 9
Mustahal SSi
 
Presentation1
Presentation1Presentation1
Presentation1
Yaffie
 

Destaque (13)

Rpp ipa berkarakter kd 3.1 kls 9
Rpp ipa berkarakter kd 3.1  kls 9Rpp ipa berkarakter kd 3.1  kls 9
Rpp ipa berkarakter kd 3.1 kls 9
 
Pratikum batuan
Pratikum batuanPratikum batuan
Pratikum batuan
 
Contoh Silabus IPA (Fisika) Berkarakter Kelas IX
Contoh Silabus IPA (Fisika) Berkarakter Kelas IX Contoh Silabus IPA (Fisika) Berkarakter Kelas IX
Contoh Silabus IPA (Fisika) Berkarakter Kelas IX
 
Perangkat mengajar IPA-fisika smp kls 9 sem 2 tahunpelajaran 2013-2014
Perangkat mengajar IPA-fisika smp kls 9 sem 2 tahunpelajaran 2013-2014Perangkat mengajar IPA-fisika smp kls 9 sem 2 tahunpelajaran 2013-2014
Perangkat mengajar IPA-fisika smp kls 9 sem 2 tahunpelajaran 2013-2014
 
RPP IPA (Science Lesson Plan)
RPP IPA (Science Lesson Plan)RPP IPA (Science Lesson Plan)
RPP IPA (Science Lesson Plan)
 
Laporan praktikum ipa makhluk hidup
Laporan praktikum ipa makhluk hidupLaporan praktikum ipa makhluk hidup
Laporan praktikum ipa makhluk hidup
 
RPP 1 IPA IX K13 - RPP Diva Pendidikan
RPP 1 IPA IX K13 - RPP Diva PendidikanRPP 1 IPA IX K13 - RPP Diva Pendidikan
RPP 1 IPA IX K13 - RPP Diva Pendidikan
 
Presentation1
Presentation1Presentation1
Presentation1
 
Kunci dan Perangkat IPA SMP untuk kelas IX
Kunci dan Perangkat IPA SMP untuk kelas IXKunci dan Perangkat IPA SMP untuk kelas IX
Kunci dan Perangkat IPA SMP untuk kelas IX
 
Tatasurya SMP
Tatasurya SMPTatasurya SMP
Tatasurya SMP
 
RPP KURIKULUM 2013 IPA SMP KELAS 7 SEMESTER-1
RPP KURIKULUM 2013 IPA SMP KELAS 7 SEMESTER-1RPP KURIKULUM 2013 IPA SMP KELAS 7 SEMESTER-1
RPP KURIKULUM 2013 IPA SMP KELAS 7 SEMESTER-1
 
Contoh Lembar kerja siswa
Contoh Lembar kerja siswaContoh Lembar kerja siswa
Contoh Lembar kerja siswa
 
PPT TATA SURYA KELOMPOK 6
PPT TATA SURYA KELOMPOK 6PPT TATA SURYA KELOMPOK 6
PPT TATA SURYA KELOMPOK 6
 

Semelhante a 5 rpp kd 5 Fisika 9

12. rpp memahami dasar dasar listrik (tldo) (1)
12. rpp memahami dasar dasar listrik (tldo) (1)12. rpp memahami dasar dasar listrik (tldo) (1)
12. rpp memahami dasar dasar listrik (tldo) (1)
Bahtiar Muhamm
 
rpp memahami dasar dasar listrik (tldo)
rpp memahami dasar dasar listrik (tldo)rpp memahami dasar dasar listrik (tldo)
rpp memahami dasar dasar listrik (tldo)
Dwi Nurviyanto
 
Rpp fisk smp kls9 sem1 3.4 mendeskripsikan hubungan energi dan daya listrik
Rpp fisk smp kls9 sem1 3.4  mendeskripsikan hubungan energi dan daya listrikRpp fisk smp kls9 sem1 3.4  mendeskripsikan hubungan energi dan daya listrik
Rpp fisk smp kls9 sem1 3.4 mendeskripsikan hubungan energi dan daya listrik
sajidinbulu
 
Rpp p3 fis lengkap
Rpp p3 fis lengkapRpp p3 fis lengkap
Rpp p3 fis lengkap
Larra Melina
 
5. sma kelas xii rpp kd 3.3;4.3 listrik statis (karlina 1308233)
5. sma kelas xii rpp kd 3.3;4.3 listrik statis (karlina 1308233)5. sma kelas xii rpp kd 3.3;4.3 listrik statis (karlina 1308233)
5. sma kelas xii rpp kd 3.3;4.3 listrik statis (karlina 1308233)
eli priyatna laidan
 
Rpp fisika xii a 2011 2012
Rpp fisika xii a 2011 2012Rpp fisika xii a 2011 2012
Rpp fisika xii a 2011 2012
Eko Supriyadi
 
Silabus Mata Pelajaran DLE Semester Ganjil.docx
Silabus Mata Pelajaran DLE Semester Ganjil.docxSilabus Mata Pelajaran DLE Semester Ganjil.docx
Silabus Mata Pelajaran DLE Semester Ganjil.docx
LilikSunarkoSunarji
 
07. Pemetaan Kompetensi dan Teknik Penilaian.docx
07. Pemetaan Kompetensi dan Teknik Penilaian.docx07. Pemetaan Kompetensi dan Teknik Penilaian.docx
07. Pemetaan Kompetensi dan Teknik Penilaian.docx
rochmattulloh2
 

Semelhante a 5 rpp kd 5 Fisika 9 (20)

12. rpp memahami dasar dasar listrik (tldo) (1)
12. rpp memahami dasar dasar listrik (tldo) (1)12. rpp memahami dasar dasar listrik (tldo) (1)
12. rpp memahami dasar dasar listrik (tldo) (1)
 
rpp memahami dasar dasar listrik (tldo)
rpp memahami dasar dasar listrik (tldo)rpp memahami dasar dasar listrik (tldo)
rpp memahami dasar dasar listrik (tldo)
 
KISI-KISI SAS IPAS KELAS 5 TERBARUUUU.docx
KISI-KISI SAS IPAS KELAS 5 TERBARUUUU.docxKISI-KISI SAS IPAS KELAS 5 TERBARUUUU.docx
KISI-KISI SAS IPAS KELAS 5 TERBARUUUU.docx
 
Rpp bidang studi ipa smp
Rpp bidang studi ipa smpRpp bidang studi ipa smp
Rpp bidang studi ipa smp
 
Rencana pelaksanaan pembelajaran (RPP) Fisika
Rencana pelaksanaan pembelajaran (RPP) FisikaRencana pelaksanaan pembelajaran (RPP) Fisika
Rencana pelaksanaan pembelajaran (RPP) Fisika
 
Rpp fisk smp kls9 sem1 3.4 mendeskripsikan hubungan energi dan daya listrik
Rpp fisk smp kls9 sem1 3.4  mendeskripsikan hubungan energi dan daya listrikRpp fisk smp kls9 sem1 3.4  mendeskripsikan hubungan energi dan daya listrik
Rpp fisk smp kls9 sem1 3.4 mendeskripsikan hubungan energi dan daya listrik
 
Rpp p3 fis lengkap
Rpp p3 fis lengkapRpp p3 fis lengkap
Rpp p3 fis lengkap
 
5. sma kelas xii rpp kd 3.3;4.3 listrik statis (karlina 1308233)
5. sma kelas xii rpp kd 3.3;4.3 listrik statis (karlina 1308233)5. sma kelas xii rpp kd 3.3;4.3 listrik statis (karlina 1308233)
5. sma kelas xii rpp kd 3.3;4.3 listrik statis (karlina 1308233)
 
5. sma kelas xii rpp kd 3.3;4.3 listrik statis (karlina 1308233)
5. sma kelas xii rpp kd 3.3;4.3 listrik statis (karlina 1308233)5. sma kelas xii rpp kd 3.3;4.3 listrik statis (karlina 1308233)
5. sma kelas xii rpp kd 3.3;4.3 listrik statis (karlina 1308233)
 
Rpp ix smp
Rpp ix smp Rpp ix smp
Rpp ix smp
 
Rpp fisika xii a 2011 2012
Rpp fisika xii a 2011 2012Rpp fisika xii a 2011 2012
Rpp fisika xii a 2011 2012
 
RPP-LISTRIK STATIS.docx
RPP-LISTRIK STATIS.docxRPP-LISTRIK STATIS.docx
RPP-LISTRIK STATIS.docx
 
Silabus Mata Pelajaran DLE Semester Ganjil.docx
Silabus Mata Pelajaran DLE Semester Ganjil.docxSilabus Mata Pelajaran DLE Semester Ganjil.docx
Silabus Mata Pelajaran DLE Semester Ganjil.docx
 
11 rpp
11 rpp11 rpp
11 rpp
 
Rpp fis 9 genap m ts n
Rpp fis 9 genap m ts nRpp fis 9 genap m ts n
Rpp fis 9 genap m ts n
 
Perangkt 06 07 sem 1 kl7
Perangkt 06 07 sem 1 kl7Perangkt 06 07 sem 1 kl7
Perangkt 06 07 sem 1 kl7
 
Rpp ipa 9 1 1617
Rpp ipa 9 1 1617Rpp ipa 9 1 1617
Rpp ipa 9 1 1617
 
Kd 3.8 by sarli
Kd 3.8 by sarliKd 3.8 by sarli
Kd 3.8 by sarli
 
Arus dan hambatan listrik rpp
Arus dan hambatan listrik rppArus dan hambatan listrik rpp
Arus dan hambatan listrik rpp
 
07. Pemetaan Kompetensi dan Teknik Penilaian.docx
07. Pemetaan Kompetensi dan Teknik Penilaian.docx07. Pemetaan Kompetensi dan Teknik Penilaian.docx
07. Pemetaan Kompetensi dan Teknik Penilaian.docx
 

Último

Modul 2 - Bagaimana membangun lingkungan belajar yang mendukung transisi PAUD...
Modul 2 - Bagaimana membangun lingkungan belajar yang mendukung transisi PAUD...Modul 2 - Bagaimana membangun lingkungan belajar yang mendukung transisi PAUD...
Modul 2 - Bagaimana membangun lingkungan belajar yang mendukung transisi PAUD...
pipinafindraputri1
 
Kenakalan Remaja (Penggunaan Narkoba).ppt
Kenakalan Remaja (Penggunaan Narkoba).pptKenakalan Remaja (Penggunaan Narkoba).ppt
Kenakalan Remaja (Penggunaan Narkoba).ppt
novibernadina
 
PPT PERUBAHAN LINGKUNGAN MATA PELAJARAN BIOLOGI KELAS X.pptx
PPT PERUBAHAN LINGKUNGAN MATA PELAJARAN BIOLOGI KELAS X.pptxPPT PERUBAHAN LINGKUNGAN MATA PELAJARAN BIOLOGI KELAS X.pptx
PPT PERUBAHAN LINGKUNGAN MATA PELAJARAN BIOLOGI KELAS X.pptx
dpp11tya
 
SEJARAH PERKEMBANGAN KEPERAWATAN JIWA dan Trend Issue.ppt
SEJARAH PERKEMBANGAN KEPERAWATAN JIWA dan Trend Issue.pptSEJARAH PERKEMBANGAN KEPERAWATAN JIWA dan Trend Issue.ppt
SEJARAH PERKEMBANGAN KEPERAWATAN JIWA dan Trend Issue.ppt
AlfandoWibowo2
 
BAB 5 KERJASAMA DALAM BERBAGAI BIDANG KEHIDUPAN.pptx
BAB 5 KERJASAMA DALAM BERBAGAI BIDANG KEHIDUPAN.pptxBAB 5 KERJASAMA DALAM BERBAGAI BIDANG KEHIDUPAN.pptx
BAB 5 KERJASAMA DALAM BERBAGAI BIDANG KEHIDUPAN.pptx
JuliBriana2
 

Último (20)

MODUL PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
RENCANA & Link2 Materi Pelatihan_ "Teknik Perhitungan TKDN, BMP, Preferensi H...
RENCANA & Link2 Materi Pelatihan_ "Teknik Perhitungan TKDN, BMP, Preferensi H...RENCANA & Link2 Materi Pelatihan_ "Teknik Perhitungan TKDN, BMP, Preferensi H...
RENCANA & Link2 Materi Pelatihan_ "Teknik Perhitungan TKDN, BMP, Preferensi H...
 
Regresi Linear Kelompok 1 XI-10 revisi (1).pptx
Regresi Linear Kelompok 1 XI-10 revisi (1).pptxRegresi Linear Kelompok 1 XI-10 revisi (1).pptx
Regresi Linear Kelompok 1 XI-10 revisi (1).pptx
 
Modul Ajar Bahasa Inggris - HOME SWEET HOME (Chapter 3) - Fase D.pdf
Modul Ajar Bahasa Inggris - HOME SWEET HOME (Chapter 3) - Fase D.pdfModul Ajar Bahasa Inggris - HOME SWEET HOME (Chapter 3) - Fase D.pdf
Modul Ajar Bahasa Inggris - HOME SWEET HOME (Chapter 3) - Fase D.pdf
 
Modul 2 - Bagaimana membangun lingkungan belajar yang mendukung transisi PAUD...
Modul 2 - Bagaimana membangun lingkungan belajar yang mendukung transisi PAUD...Modul 2 - Bagaimana membangun lingkungan belajar yang mendukung transisi PAUD...
Modul 2 - Bagaimana membangun lingkungan belajar yang mendukung transisi PAUD...
 
E-modul Materi Ekosistem untuk kelas X SMA
E-modul Materi Ekosistem untuk kelas X SMAE-modul Materi Ekosistem untuk kelas X SMA
E-modul Materi Ekosistem untuk kelas X SMA
 
Kenakalan Remaja (Penggunaan Narkoba).ppt
Kenakalan Remaja (Penggunaan Narkoba).pptKenakalan Remaja (Penggunaan Narkoba).ppt
Kenakalan Remaja (Penggunaan Narkoba).ppt
 
Tim Yang Lolos Pendanaan Hibah Kepedulian pada Masyarakat UI 2024
Tim Yang Lolos Pendanaan Hibah Kepedulian pada Masyarakat  UI 2024Tim Yang Lolos Pendanaan Hibah Kepedulian pada Masyarakat  UI 2024
Tim Yang Lolos Pendanaan Hibah Kepedulian pada Masyarakat UI 2024
 
Modul Projek - Batik Ecoprint - Fase B.pdf
Modul Projek  - Batik Ecoprint - Fase B.pdfModul Projek  - Batik Ecoprint - Fase B.pdf
Modul Projek - Batik Ecoprint - Fase B.pdf
 
PPT Mean Median Modus data tunggal .pptx
PPT Mean Median Modus data tunggal .pptxPPT Mean Median Modus data tunggal .pptx
PPT Mean Median Modus data tunggal .pptx
 
LATAR BELAKANG JURNAL DIALOGIS REFLEKTIF.ppt
LATAR BELAKANG JURNAL DIALOGIS REFLEKTIF.pptLATAR BELAKANG JURNAL DIALOGIS REFLEKTIF.ppt
LATAR BELAKANG JURNAL DIALOGIS REFLEKTIF.ppt
 
PPT PERUBAHAN LINGKUNGAN MATA PELAJARAN BIOLOGI KELAS X.pptx
PPT PERUBAHAN LINGKUNGAN MATA PELAJARAN BIOLOGI KELAS X.pptxPPT PERUBAHAN LINGKUNGAN MATA PELAJARAN BIOLOGI KELAS X.pptx
PPT PERUBAHAN LINGKUNGAN MATA PELAJARAN BIOLOGI KELAS X.pptx
 
SOAL PUBLIC SPEAKING UNTUK PEMULA PG & ESSAY
SOAL PUBLIC SPEAKING UNTUK PEMULA PG & ESSAYSOAL PUBLIC SPEAKING UNTUK PEMULA PG & ESSAY
SOAL PUBLIC SPEAKING UNTUK PEMULA PG & ESSAY
 
Prov.Jabar_1504_Pengumuman Seleksi Tahap 2_CGP A11 (2).pdf
Prov.Jabar_1504_Pengumuman Seleksi Tahap 2_CGP A11 (2).pdfProv.Jabar_1504_Pengumuman Seleksi Tahap 2_CGP A11 (2).pdf
Prov.Jabar_1504_Pengumuman Seleksi Tahap 2_CGP A11 (2).pdf
 
Program Kerja Public Relations - Perencanaan
Program Kerja Public Relations - PerencanaanProgram Kerja Public Relations - Perencanaan
Program Kerja Public Relations - Perencanaan
 
SEJARAH PERKEMBANGAN KEPERAWATAN JIWA dan Trend Issue.ppt
SEJARAH PERKEMBANGAN KEPERAWATAN JIWA dan Trend Issue.pptSEJARAH PERKEMBANGAN KEPERAWATAN JIWA dan Trend Issue.ppt
SEJARAH PERKEMBANGAN KEPERAWATAN JIWA dan Trend Issue.ppt
 
Refleksi Mandiri Modul 1.3 - KANVAS BAGJA.pptx.pptx
Refleksi Mandiri Modul 1.3 - KANVAS BAGJA.pptx.pptxRefleksi Mandiri Modul 1.3 - KANVAS BAGJA.pptx.pptx
Refleksi Mandiri Modul 1.3 - KANVAS BAGJA.pptx.pptx
 
Pendidikan-Bahasa-Indonesia-di-SD MODUL 3 .pptx
Pendidikan-Bahasa-Indonesia-di-SD MODUL 3 .pptxPendidikan-Bahasa-Indonesia-di-SD MODUL 3 .pptx
Pendidikan-Bahasa-Indonesia-di-SD MODUL 3 .pptx
 
OPTIMALISASI KOMUNITAS BELAJAR DI SEKOLAH.pptx
OPTIMALISASI KOMUNITAS BELAJAR DI SEKOLAH.pptxOPTIMALISASI KOMUNITAS BELAJAR DI SEKOLAH.pptx
OPTIMALISASI KOMUNITAS BELAJAR DI SEKOLAH.pptx
 
BAB 5 KERJASAMA DALAM BERBAGAI BIDANG KEHIDUPAN.pptx
BAB 5 KERJASAMA DALAM BERBAGAI BIDANG KEHIDUPAN.pptxBAB 5 KERJASAMA DALAM BERBAGAI BIDANG KEHIDUPAN.pptx
BAB 5 KERJASAMA DALAM BERBAGAI BIDANG KEHIDUPAN.pptx
 

5 rpp kd 5 Fisika 9

  • 1. RPP BIOLOGI-IX YANTO ABDULLAH, S.Si RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP) Sekolah : MTs NEGERI SUBANG Kelas / Semester : IX / I Mata Pelajaran : IPA (FISIKA) Standar Kompetensi : 3. Memahami konsep kelistrikan dan penerapannya dalam kehidupan sehari-hari. Kompetensi Dasar : 3. Mendeskripsikan muatan listrik untuk memahami gejala-gejala listrik statis serta kaitannya dalam kehidupan sehari-hari Waktu : Indikator 2 Jam Pelajaran (@ 40 menit) : 1. Menentukan jenis muatan listrik. 2. Menjelaskan benda dapat bermuatan listrik bila dilakukan dengan cara tertentu. 3. Memberi contoh peristiwa yang menghasilkan benda bermuatan listrik. 4. Melakukan percobaan sederhana untuk menunjukkan sifat muatan listrik. 5. Menjelaskan secara kwalitatip hubungan antara besar gaya listrikdan besar muatan listrik serta jarak antara benda bermuatan listrik. 6. Menerapkan persamaan F = 𝒌 𝑸𝟏.𝑸𝟐 𝒓𝟐 A. Tujuan Pembelajaran Siswa dapat : 1. menentukan jenis muatan listrik 2. menjelaskan benda dapat bermuatan listrik 3. memberi contoh peristiwa yang menghasilkan benda bermuatan listrik. 4. melakukan percobaan sederhana untuk menujukan sifat muatan listrik. 5. Menjelaskan secara kwalitatip hubungan antara besar gaya listrikdan besar muatan listrik serta jarak antara benda bermuatan listrik. 6. Menerapkan persamaan F = 𝒌 𝑸𝟏.𝑸𝟐 𝒓𝟐 B. Materi Pembelajaran Listrik statis C. Metode Pembelajaran 1. Model : DI 2. Metode : Diskusi informasi dan demonstrasi D. Langkah-langkah 1. Kegiatan Pendahuluan a. Motivasi / apersepsi PERANGKAT PEMBELAJARAN IPA KELAS IX TAHUN PELAJARAN 2013-2014 117
  • 2. RPP BIOLOGI-IX YANTO ABDULLAH, S.Si Apakah kamu pernah melihat kilat . 2. Kegiatan Inti a. Guru menyapaikan tujuan pembelajaran. b. Guru membimbing siswa untuk membentuk kelompok c. Secara berkelompok peserta didik mendiskusikan pengertian muatan listrik d. Guru mendemontrasikan tentang terjadinya muatan listrik e. Guru meminta siswa untuk mencoba medemontrasikan tentang terjadinya muatan listrik. f. Siswa mengamati dan menuliskan hasil pengamatan ke dalam tabel pengamatan g. Peserta didik menjawab pertanyaan. h. Guru menginformasikan hubungan antara besar gaya listrik dan besar muatan listrik sertab jarak antara benda bermuatan listrik. i. 3. Guru menginformasikan tentang rumus F = 𝒌 𝑸𝟏.𝑸𝟐 𝒓𝟐 Kegiatan Penutup a. Guru bersama siswa membuat kesimpulan / rangkuman hasil belajar. b. Guru memberikan tes untuk mengetahui daya serap materi yang baru saja dipelajari. c. E. Guru memberikan tugas rumah. Sumber Belajar 1. 2. LKS 3. Buku referensi 4. F. Buku siswa Alat praktikum. Penilaian Hasil Belajar 3. Teknik Penilaian Tes tertulis. 4. Bentuk Instrumen Uraian, test unjuk kerja Contoh instrument a. Instrumen tes uraian Apakah yang dimaksud dengan Elektroskop Kunci : alat yang digunakan untuk mengeahui suatu benda bermuatan listrik atau tidak. Skor : 1 b. Uji Petik Kerja Prosedur dan Produk Lakukan kegiatan untuk mengetahuim suatu benda bermuatan atau tidak dengan alat- Batu baterai 1) Elektroskop 2) Kain wool 3) Ebonit PERANGKAT PEMBELAJARAN IPA KELAS IX TAHUN PELAJARAN 2013-2014 118
  • 3. RPP BIOLOGI-IX YANTO ABDULLAH, S.Si 4) Batang kaca 5) Penggaris plastik. 6) Sobekan kertas Rubrik No Aspek Skor 1. Menggunakan alat dengan benar 2 2. Melakukan kegiatan dengan prosedur yang benar 4 3. Memperoleh data dari pecahan 2 4. Membuat kesimpulan dengan benar 2 Jumlah Skor Mengetahui, Kepala Madrasah, 10 Subang, Januari 2013 Guru Mata Pelajaran, Drs. H. Cecep Fachrurozi Yanto Abdulah, S.Si NIP. 195407281985031002 NIP. 198103182006041001 PERANGKAT PEMBELAJARAN IPA KELAS IX TAHUN PELAJARAN 2013-2014 119
  • 4. RPP BIOLOGI-IX YANTO ABDULLAH, S.Si RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP) Sekolah : MTs Negeri Subang Kelas / Semester : IX / I Mata Pelajaran : IPA (FISIKA) Standar Kompetensi : 3. Memahami konsep kelistrikan dan penerapannya dalam kehidupan sehari-hari. Kompetensi Dasar :3.2 Menganalisis percobaan listrik dinamis dalam suatau rangkaian serta penerapanya dalam kehidupan sehari-hari Waktu : Indikator 2 Jam Pelajaran (@ 40 menit) : a. Kognitif 1. Produk: a) Mendeskribsikan pengaruh perubahan tegangan terhadap arus b) Menjelaskan pengertian Hukum Ohm c) Menerapkan Hukum Ohm 2. Proses: Merencanakan dan melaksanakan eksperimen untuk menyelidiki hubungan antara beda potensial, arus listrik, dan hambatan (Hukum Ohm) meliputi: a. merumuskan masalah, b. merumuskan hipotesis, c. mengidentifikasi variabel manipulasi, d. mengidentifikasi variabel respon, e. mengidentifikasi variabel kontrol, f. melaksanakan eksperimen, g. membuat tabel pengamatan, h. membuat grafik, i. melakukan analisis data, j. merumuskan kesimpulan b. Psikomotor: 1. Merakit rangkaian sederhana dengan menggunakan KIT. 2. Mengukur besaran listrik dalam rangkaian tertutup dengan menggunakan KIT. 3. Merakit rangkaian DC sederhana menggunakan software PhET 4. Mengukur besaran listrik dalam rangkaian tertutup menggunakan software PhET c. Afektif 1. Mengembangkan perilaku berkarakter, meliputi: a) jujur, b) peduli, c) tanggung jawab, 2. Mengembangkan keterampilan sosial, meliputi: a) bertanya, b) menyumbang ide atau berpendapat, c) menjadi pendengar yang baik, d) ber komunikasi PERANGKAT PEMBELAJARAN IPA KELAS IX TAHUN PELAJARAN 2013-2014 120
  • 5. RPP BIOLOGI-IX YANTO ABDULLAH, S.Si A. Tujuan Pembelajaran a. Kognitif 1. Produk: a) Secara mandiri dan tanpa membuka bahan ajar, siswa dapat mendeskribsikan pengaruh perubahan tegangan terhadap arus dengan mengerjakan soal terkait di LP 1: Produk sesuai kunci jawaban. b) Secara mandiri dan tanpa membuka bahan ajar Siswa, mampu menjelaskan pengertian Hukum Ohm dengan mengerjakan soal terkait di LP 1: Produk sesuai kunci jawaban. c) Secara mandiri siswa dapat menerapkan Hukum Ohm dengan mengerjakan soal-soal penerapan Hukum Ohm di LP 1: Produk sesuai kunci jawaban. 2. Proses: a) Diberikan LKS SMP yang telah dimodifikasi dengan mengubah tegangan baterainya, siswa dapat melakukan eksperimen untuk menyelidiki hubungan antara tegangan, arus, dan hambatan sesuai rincian tugas kinerja yang ditentukan di LP 2: Proses, meliputi: merumusan masalah, merumuskan hipotesis, mengidentifikasi variabel manipulasi, mengidentifikasi variabel respon, mengidentifikasi variabel kontrol, melaksanakan eksperimen, membuat tabel pengamatan, membuat grafik, melakuakn analisis data, dan merumuskan kesimpulan. b. Psikomotor: 1. 2. 3. Disediakan KIT rangkaian listrik DC sederhana, siswa dapat merakitnya sesuai dengan prosedur yang ditentukan. Disediakan KIT rangkaian listrik DC sederhana, siswa dapat mengukur besar tegangan sesuai dengan prosedur yang ditentukan. Disediakan KIT rangkaian listrik DC sederhana, siswa dapat mengukur besar arus sesuai dengan prosedur yang ditentukan. 4. Disediakan software PhET dan komputer siswa dapat merakit rangkaian DC sederhana menggunakan software PhET sesuai rincian tugas kinerja yang ditentukan pada LP Psikomotor. 5. Disediakan software PhET dan komputer siswa dapat mengukur besaran listrik dalam rangkaian tertutup sesuai rincian tugas kinerja di LP 3: Psikomotor. c. Afektif 1. Karakter Terlibat dalam proses belajar mengajar berpusat pada siswa, paling tidak siswa dinilai pengamat Membuat kemajuan dalam menunjukkan perilaku berkarakter meliputi: kejujuran, peduli, dan tanggung jawab sesuai LP 4: Pengamatan Perilaku Berkarakter. 2. Keterampilan sosial: Terlibat dalam proses belajar mengajar berpusat pada siswa, paling tidak siswa dinilai pengamat Membuat kemajuan dalam menunjukkan keterampilan sosial bertanya, menyumbang ide atau berpendapat, menjadi pendengar yang baik, berkomunikasi sesuai LP 5: Keterampilan Sosial. B. Model dan Metode Pembelajaran: Model Pembelajaran: Model Pembelajaran Kooperatif Metode Pembelajaran: Diskusi dan pemberian tugas PERANGKAT PEMBELAJARAN IPA KELAS IX TAHUN PELAJARAN 2013-2014 121
  • 6. RPP BIOLOGI-IX YANTO ABDULLAH, S.Si 122 C. Bahan: Program simulasi PhET, Flashdisk, Kertas HVS D. Alat : Komputer, KIT Listrik DC sederhana, lampu senter. E. Berbasis ICT/Internet: Free Download PhET Software Interactive Simulations dari University of Colorado at Boulder alamat situs http://phet.colorado.edu Simulation: Circuit Construction Kit (DC Only) F. Proses Belajar Mengajar A. Pendahuluan Penilaian oleh Pengamat Kegiatan 1 2 3 4 1. Disediakan lampu senter, siswa diminta untuk menebak “bagaimana lampu bisa menyala?”.(Fase 1 MPK) 2. Untuk memperjelas proses kerja lampu senter disediakan baterai, kabel dan bola lampu, Siswa diminta untuk merakit sehingga bola lampu bisa menyala. (Fase 1 MPK) B. Kegiatan Inti Penilaian oleh Pengamat Kegiatan 1 2 3 4 Penggalan 1 1. Menghubungkan antara motivasi awal dengan rumusan masalah, jika rangkaian sederhana ditambahkan baterai, maka apa yang terjadi?. (Fase 2 MPK). 2. Menyajikan informasi berupa rumusan masalah tentang bagaimanakah hubungan antara tegangan dan arus dengan mengacu pada LKS SMP: Hubungan Antara Tegangan, Arus, dan Hambatan. (Fase 2 MPK). 3. Mengorganisasikan siswa dalam kelompok-kelompok kooperatif dan membagikan LKS SMP itu satu LKS tiap kelompok. Satu kelompok terdiri dari 2 – 3 siswa. (Fase 3 MPK) 4. Membimbing siswa merumuskan hipotesis atas rumusan masalah yang telah diberikan di LKS tersebut sambil memberi kesempatan siswa dengan jujur melakukan evalusi-diri dengan LP 2: Proses yang dibagikan. (Fase 4 MPK) 5. Membimbing siswa mengidentifikasi variabel manipulasi, variabel respon, dan variabel kontrol, dengan cara menunjuk satu-dua siswa untuk aktif menyumbang ide dan meminta siswa lain mengulang ide temannya untuk mengecek apakah ia menjadi pendengar yang baik. (Fase 4 MPK) PERANGKAT PEMBELAJARAN IPA KELAS IX TAHUN PELAJARAN 2013-2014
  • 7. RPP BIOLOGI-IX YANTO ABDULLAH, S.Si Penggalan 2 6. Membimbing kelompok melaksanakan eksperimen menggunakan KIT sesuai prosedur yang tertulis di LKS SMP itu dan mengisikan nilai tegangan dan arus itu pada kolom yang sesuai padaTabel 1. Bila ada siswa yang menunjukkan perilaku tidak peduli atau menunjukkan perilaku tidak bertanggung jawab segera diingatkan. (Fase 4 MPK) 7. Membimbing siswa mengisi kolom Tegangan/Arus. Tekankan perlunya jujur dalam melakukan pengamatan dan mencatat hasil pengamatan itu di dalam tabel. (Fase 4 MPK). 8. Satu-dua kelompok diminta mengisi Tabel 1 itu di papan tulis dan mengkomunikasikan pekerjaannya kepada kelas untuk memberi kemudahan guru melakukan evaluasi formatif dan memberi kesempatan siswa lain untuk belajar menjadi pendengar yang baik . (Fase 5 MPK) Penggalan 3 9. Membimbing siswa membuat grafik hubungan antara tegangan dan arus pada tempat yang disediakan pada Gambar 2 LKS SMP tersebut. Seluruh anggota kelompok didorong untuk ikut bertanggung jawab dengan aktif menyumbang ide. (Fase 4 MPK). 10. Melakukan evaluasi formatif dengan cara meminta satu-dua kelompok mempresentasikan grafiknya dan meminta kelas menjadi pendengar yang baik dengan cara menunjuk satu-dua siswa menanggapi presentasi itu dan dinilai. (Fase 5 MPK) Penggalan 4 11. Membimbing kelompok melakukan analisis dengan mengacu pada LKS SMP itu. Ditekankan perlunya ikut bertanggung jawab dan mendengarkan ide teman dalam tugas analisis ini. (Fase 4 MPK). 12. Melakukan evaluasi formatif dengan cara meminta satu-dua kelompok mengkomunikasikan kinerjanya dan kelompok lain menjadi pendengar yang baik agar dapat memberi pendapat saat diminta guru. (Fase 5 MPK) 13. Membimbing kelompok menarik kesimpulan dengan mengacu pada LKS SMP. Diingatkan agar aktif menyumbang ide atau berpendapat, dan belajar menjadi pendengar yang baik. (Fase 4 MPK) 14. Melakukan evaluasi formatif dengan cara meminta satu-dua kelompok mengkomunikasikan kinerjanya dan kelompok lain diberi kesempatan menyumbang ide dan memberi pendapat. (Fase 5 MPK) 15. Memberikan penghargaan kepada individu dan kelompok yang berkinerja baik dan amat baik dalam kegiatan belajar mengajar tersebut. (Fase 6 MPK) Penggalan 5 16. Melakukan langkah no. 6-15 dengan menggunakan software PhET. Jika waktu tidak mencukupi maka langkah ini bias dijadikan PR. PERANGKAT PEMBELAJARAN IPA KELAS IX TAHUN PELAJARAN 2013-2014 123
  • 8. RPP BIOLOGI-IX YANTO ABDULLAH, S.Si C. Penutup Penilaian oleh Pengamat 1 2 3 4 Kegiatan 1. Dengan melibatkan siswa menutup pelajaran dan memberi PR mencari tahu bagaimana hubungan antara besar hambatan dan besar arus. X. Sumber Pembelajaran 1. 2. 3. 4. 5. 6. 7. 8. 9. LKS SMP: Hubungan Antara Tegangan, Arus, dan Hambatan Kunci LKS SMP: Hubungan Antara Tegangan, Arus, dan Hambatan LP 1: Produk dilengkapi Kunci LP 1 LP 2: Proses LP 3: Psikomotor LP 4: Pengamatan Perilaku Berkarakter LP 5: Pengamatan Keterampilan Sosial Tabel Spesifikasi Lembar Penilaian Silabus Daftar Pustaka BSNP (Badan Standar Nasional Pendidikan). 2007. Model Silabus dan Rencana Pelaksanaan Pembelajaran. Mata Pelajaran: Ilmu Pengetahuan Alam. SMP/MTS. Digandakan oleh Kegiatan Penyelenggaraan Sosialisasi/Diseminasi/Seminar/Workshop/Publikasi Direktorat Jenderal Manajemen Pendidikan Dasar dan Menengah. Free Download PhET Software Interactive Simulations dari University of Colorado at Boulder Simulation: Circuit Construction Kit (DC Only). Didownload pada 5 April 2009 dari http://phet.colorado.edu. Johnson, David W. & Johnson, Roger T. 2002. Meaningful Assessment. A Manageable and Cooperative Process. Boston: Allyn & Bacon. Yeap Tok Kheng. 2008. Science Process Skills Form 3. Rawang, Selangor Darul Ehsan: Vivar Printing Sdn. Bhd., Pearson, Longman. Mengetahui, Kepala Madrasah, Drs. H. Cecep Fachrurozi NIP. 195407281985031002 Subang, Januari 2013 Guru Mata Pelajaran, Yanto Abdulah, S.Si NIP. 198103182006041001 PERANGKAT PEMBELAJARAN IPA KELAS IX TAHUN PELAJARAN 2013-2014 124
  • 9. RPP BIOLOGI-IX YANTO ABDULLAH, S.Si LKS SMP: Hubungan Antara Tegangan, Arus, dan Hambatan Ekeperimen Tidak Dibimbing – INQUIRI PENEMUAN Hubungan Antara Tegangan, Arus, dan Hambatan Arus listrik yang mengalir melalui sebuah rangkaian akan meningkat dengan meningkatnya tegangan. 𝑉 Besar arus tersebut dapat dihitung dengan Hukum Ohm, 𝑅 = 𝐼 Di mana R = hambatan (Ω), V = tegangan (V), I = arus (A) Tujuan : Menyelidiki hubungan antara tegangan, arus, dan hambatan Bahan: 4 baterai 1.5 V atau catu daya 0 – 12 V, 2 lampu 4,5 V, 10 kabel dengan klip buaya atau kit rangkaian DC Alat:Catu daya 0 – 12 V, amperemeter 1, voltmeter 1, soket lampu 2, soket baterai 4, sakelar 1, atau kit rangkain DC ICT/Internet Based Free Download PhET Software Interactive Simulations dari University of Colorado at Boulder alamat situs http://phet.colorado.edu Simulation: Circuit Construction Kit (DC Only) Rumusan Masalah Hipotesis Variabel : Apakah hubungan antara tegangan, arus, dan hambatan? : ___________________________________________________________________ : (a) yang dijaga konstan : ______________________________________ (b) yang dimanipulasi : ______________________________________ (c) yang merespon : ______________________________________ Gambar 1 Langkah-langkah: 1. Buka PhET Interactive Simulations. 2. Pilih dan jalankan Circuit Construction Kit (DC only). 3. Pada papan rangkaian siapkan seluruh alat dan bahan yang dibutuhkan seperti yang ditunjukkan pada Gambar 1. 4. Hubungkan seluruh alat dan bahan seperti ditunjukkan pada Gambar 1. 5. Catat pembacaan voltmeter dan amperemeter pada Tabel 1 sementara sakelar masih terbuka. 6. Dengan sebuah baterai 1,5 V berada di rangkaian, aktifkan atau tutup sakelar. Catat pembacaan voltmeter dan amperemeter pada Tabel 1. PERANGKAT PEMBELAJARAN IPA KELAS IX TAHUN PELAJARAN 2013-2014 125
  • 10. RPP BIOLOGI-IX YANTO ABDULLAH, S.Si 7. 8. Lakukan lagi langkah 6 dengan menggunakan dua baterai 1.5 V, dan kemudian tiga baterai 1.5 V, dan terakhir empat baterai 1.5 V dalam hubungan seri. Lukis grafik yang menunjukkan hubungan antara tegangan dan arus pada tempat yang disediakan pada Ganbar 2. Tabel 1. Pengamatan: Tegangan (V) Arus (A) Tegangan/Arus Gambar 2. Grafik tegangan versus arus Analisis : 1. Apa hubungan antara tegangan dan arus? Semakin ____________ tinggi tegangan, semakin ______________ arus mengalir. 2. (a) Tulis hubungan antara tegangan dan arus. _____________________________________________________________ 𝑉 (b) Berdasarkan pada Hukum Ohm, ratio menyatakan apa dalam eksperimen ini? 𝐼 ___________________________________________________ 3. (a) Hitunglah kecuramaan grafik yang diperoleh tersebut. _________________________________________________________________ (b) Berdasarkan Hukum Ohm kecuraman itu menyatakan apa? Kecuraman grafik tersebut merupakan ______________ dari rangkaian listrik tersebut. (c) Berapakah hambatan dari rangkaian tersebut? ____________________________________________________________ 4. Rumuskan definisi operasional untuk hambatan itu berdasarkan eksperimen tersebut . PERANGKAT PEMBELAJARAN IPA KELAS IX TAHUN PELAJARAN 2013-2014 126
  • 11. RPP BIOLOGI-IX YANTO ABDULLAH, S.Si _____________________________________________________________ Hambatan merupakan ratio dari ________________________________ Kesimpulan Penerapan : 1. Apakah hipotesismu diterima? _____________________________________________________________ 2. Kesimpulan apa yang dapat dibuat? ___________________________________________________________________ : Hukum Ohm memungkinkan kita untuk menghitung _________________, _____________, dan _________________________ JIka ratio tegangan terhadap arus untuk dua konduktor logam sama, maka hambatan untuk kedua logam itu adalah __________________________ . Daftar Pustaka Free Download PhET Software Interactive Simulations dari University of Colorado at Boulder Simulation: Circuit Construction Kit (DC Only). Didownload pada 5 April 2009 dari http://phet.colorado.edu. Yeap Tok Kheng. 2008. Science Process Skills Form 3. Rawang, Selangor Darul Ehsan: Vivar Printing Sdn. Bhd., Pearson, Longman PERANGKAT PEMBELAJARAN IPA KELAS IX TAHUN PELAJARAN 2013-2014 127
  • 12. RPP BIOLOGI-IX YANTO ABDULLAH, S.Si Kunci LKS SMP: Hubungan Antara Tegangan, Arus, dan Hambatan Ekeperimen Tidak Dibimbing – INQUIRI PENEMUAN Hubungan Antara Tegangan, Arus, dan Hambatan Arus listrik yang mengalir melalui sebuah rangkaian akan meningkat dengan meningkatnya tegangan. 𝑉 Besar arus tersebut dapat dihitung dengan Hukum Ohm, 𝑅 = 𝐼 Di mana R = hambatan (Ω), V = tegangan (V), I = arus (A) Tujuan : Menyelidiki hubungan antara tegangan, arus, dan hambatan Bahan: 4 baterai 1.5 V atau catu daya 0 – 12 V, 2 lampu 4,5 V, 10 kabel dengan klip buaya Alat: Catu daya 0 – 12 V, amperemeter 1, voltmeter 1, soket lampu 2, soket baterai 4, sakelar 1 ICT/Internet Based Free Download PhET Software Interactive Simulations dari University of Colorado at Boulder alamat situs http://phet.colorado.edu Simulation: Circuit Construction Kit (DC Only) Rumusan Masalah : Apakah hubungan antara tegangan, arus, dan hambatan? Hipotesis : JIka hambatan dijaga konstan, semakin tinggi tegangan, semakin besar arus yang mengalir. Variabel : (a) yang dijaga konstan : jenis dan kondisi setiap baterai, lampu, voltmeter, amperemeter, kabel penghubung (b) yang dimanipulasi : tegangan (c) yang merespon : arus Gambar 1 Langkah-langkah: 1. Buka PhET Interactive Simulations. 2. Pilih dan jalankan Circuit Construction Kit (DC only). 3. Pada papan rangkaian siapkan seluruh alat dan bahan yang dibutuhkan seperti yang ditunjukkan pada Gambar 1. 4. Hubungkan seluruh alat dan bahan seperti ditunjukkan pada Gambar 1. 5. Catat pembacaan voltmeter dan amperemeter pada Tabel 1 sementara sakelar masih terbuka. PERANGKAT PEMBELAJARAN IPA KELAS IX TAHUN PELAJARAN 2013-2014 128
  • 13. RPP BIOLOGI-IX YANTO ABDULLAH, S.Si 6. 7. 8. Dengan sebuah baterai 1,5 V berada di rangkaian, aktifkan atau tutup sakelar. Catat pembacaan voltmeter dan amperemeter pada Tabel 1. Lakukan lagi langkah 6 dengan menggunakan dua baterai 1.5 V, dan kemudian tiga baterai 1.5 V, dan terakhir empat baterai 1.5 V dalam hubungan seri.. Lukis grafik yang menunjukkan hubungan antara tegangan dan arus pada tempat yang disediakan pada Ganbar 2. Tabel 1 Hubungan Antara Tegangan, Arus, dan Hambatan Pengamatan: Tegangan (V) Arus (A) Tegangan/Arus 0 0 0 1,5 0,30 5 3,0 0,60 5 4,5 0,90 5 6,0 1,2 5 Gambar 2. Grafik tegangan versus arus Analisis : 1. Apa hubungan antara tegangan dan arus? Semakin tinggi tegangan, semakin besar arus mengalir. 2. (a) Tulis hubungan antara tegangan dan arus. I = V/R known as Ohm Law. (b) Berdasarkan pada Hukum Ohm, ratio 𝑉 𝐼 menyatakan apa dalam eksperimen ini? hambatan 3. (a) Hitunglah kecuramaan grafik yang diperoleh tersebut. R= R= 𝜟𝑽 𝜟𝑰 𝟏.𝟓𝟎 = 𝟓 (b) Berdasarkan Hukum Ohm kecuraman itu menyatakan apa? Kecuraman grafik tersebut merupakan hambatan dari rangkaian listrik tersebut. (c) Berapakah hambatan dari rangkaian tersebut? 𝟎.𝟑𝟎 PERANGKAT PEMBELAJARAN IPA KELAS IX TAHUN PELAJARAN 2013-2014 129
  • 14. RPP BIOLOGI-IX YANTO ABDULLAH, S.Si 5 ohm 4. Rumuskan definisi operasional untuk hambatan itu berdasarkan eksperimen tersebut . Hambatan merupakan ratio dari tegangan dan arus. Kesimpulan : 1. Apakah hipotesismu diterima? diterima 2. Kesimpulan apa yang dapat dibuat? Penerapan Hipotesis diterima, yaitu jika hambatan dipertahankan konstan, semakin tinggi tegangan, semakin besar arus yang mengalir. : Hukum Ohm memungkinkan kita untuk menghitung tegangan, arus, dan hambatan. JIka ratio tegangan terhadap arus untuk dua konduktor logam sama, maka hambatan untuk kedua logam itu adalah sama. Daftar Pustaka Free Download PhET Software Interactive Simulations dari University of Colorado at Boulder Simulation: Circuit Construction Kit (DC Only). Didownload pada 5 April 2009 dari http://phet.colorado.edu. Yeap Tok Kheng. 2008. Science Process Skills Form 3. Rawang, Selangor Darul Ehsan: Vivar Printing Sdn. Bhd., Pearson, Longman Tabel Spesifikasi Lembar Penilaian Indikator Produk: 1. Mendeskribsikan pengaruh perubahan tegangan terhadap arus 2. Menguasai Hukum Ohm 3. Menerapkan Hukum Ohm Proses: 1. Merancang dan melaksanakan eksperimen untuk menyelidiki hubungan antara tegangan, arus, dan hambatan Psikomotor: 1. Merakit rangkaian DC sederhana menggunakan software PhET Karakter: 1. Jujur, peduli, tanggung jawab, toleransi, selalu melakukan yang terbaik, kreatif, terbuka dan mendengarkan pendapat teman, tidak mencela teman dengan kasar, membantu teman yang membutuhkan Keterampilan Sosial 1. Bertanya, menyumbang 130ide atau berpendapat, menjadi pendengar yang baik, komunikasi. LP dan Butir Soal Kunci LP dan Butir Soal LP 1 Produk Butir 1 Kunci LP 1 Produk Butir 1 Butir 2 Butir 3, 4, 5, 6 Butir 2 Butir 3, 4, 5, 6 LP 2 Proses: RTK 1, 2, 3, 4, 5, 6, 7, 8, 9 Dipercayakan kepada judgement Penilai/Guru LP 3 Psikomotor: RTK 1, 2, 3, dan 4 Dipercayakan kepada judgement Penilai/Guru LP 4 Karakter: RTK 1, 2, 3, 4, 5, 6, 7, 8 dan 9 Seluruh RTK itu minimal memperoleh penilaian Menunjukkan kemajuan dan dipercayakan kepada judgement Penilai/Guru. LP 5 Keterampilan Sosial: RTK 1, 2, 3, 4 Seluruh RTK itu minimal memperoleh penilaian Menunjukkan kemajuan dan dipercayakan kepada judgement Penilai/Guru. PERANGKAT PEMBELAJARAN IPA KELAS IX TAHUN PELAJARAN 2013-2014 130
  • 15. RPP BIOLOGI-IX YANTO ABDULLAH, S.Si Nama: NIM: Tanggal: _____________________________________________________________________________________ LP 1: Produk 1. Perhatikan dua rangkaian di bawah ini. Bila spesifikasi dan kondisi lima baterai dan dua lampu itu identik, di rangkaian manakah akan mengalir arus lebih besar? Jelaskan jawabanmu! Rangkaian A 2. Rangkaian B Perhatikan dua rangkaian di bawah ini. Bila spesifikasi dan kondisi dua baterai dan tiga lampu itu sama, di rangkaian manakah akan mengalir arus lebih besar? Jelaskan jawabanmu! Rangkaian A Rangkaian B 3. Sebuah baterai 30,0 V dihubungkan kepada suatu resistor 10,0 . Berapakah besar arus di dalam rangkaian tersebut? 4. Sebuah lampu mobil dengan hambatan 30  dihubungkan pada baterai 12-V. Berapakah besar arus yang melalui lampu tersebut? 5. Sebuah motor dengan hambatan 32  dihubungkan pada suatu sumber tegangan. Arus dalam rangkaian tersebut 3,8 A. Berapakah besar tegangan sumber tersebut? 6. Sebuah lampu memakai arus 0,50 A pada saat dihubungkan ke sumber 120-V. Berapakah hambatan lampu tersebut? Daftar Pustaka Zitzewitz, Paul W. 1999. Glencoe Physics: Principles & Problems. New York: Glencoe /McGraw-Hill. PERANGKAT PEMBELAJARAN IPA KELAS IX TAHUN PELAJARAN 2013-2014 131
  • 16. RPP BIOLOGI-IX YANTO ABDULLAH, S.Si Nama: NIM: Tanggal: _____________________________________________________________________________________ Kunci LP 1: Produk 1. Perhatikan dua rangkaian di bawah ini. Bila spesifikasi dan kondisi lima baterai dan dua lampu itu identik, di rangkaian manakah akan mengalir arus lebih besar? Jelaskan jawabanmu! Di rangkaian B akan mengalir arus lebih besar. Hal itu dikarenakan dirangkaian A hanya ada dua baterai yang dihubungkan seri, sedangkan di rangkaian B ada tiga baterai dihubungkan seri, sehingga tegangan total di rangkaian B lebih besar. Karena tegangan di rangkaian B lebih besar, maka arusnya juga lebih besar. 2. Rangkaian A Rangkaian B Perhatikan dua rangkaian di bawah ini. Bila spesifikasi dan kondisi dua baterai dan tiga lampu itu sama, di rangkaian manakah akan mengalir arus lebih besar? Jelaskan jawabanmu! Di Rangkaian A ada satu lampu dan di Rangkaian B ada dua lampu yang dihubungkan seri, sehingga hambatan total Rangkaian B lebih besar daripada hambatan di Rangkaian A. Karena sumber tegangan kedua rangkaian itu sama-sama terdiri dari satu baterai, maka Rangkaian A yang dibebani dengan hambatan lebih kecil akan mengalir arus lebih besar. Rangkaian A 3. Sebuah baterai 30,0 V dihubungkan kepada suatu resistor 10,0 . Berapakah besar arus di dalam rangkaian tersebut? Diketahui: V = 30,0 V R = 10,0 Ω 4. Strategi: Gunakan I = V/R untuk Perhitungan: I= menentukan arus 𝑽 𝑹 = 𝟑𝟎,𝟎 𝑽 𝟏𝟎,𝟎 Ω = 3,00 A Sebuah lampu mobil dengan hambatan 30  dihubungkan pada baterai 12-V. Berapakah besar arus yang melalui lampu tersebut? Diketahui: R = 30,0 V V = 12 V 5. Rangkaian B Strategi: Gunakan I = V/R untuk Perhitungan: I= 𝑽 𝑹 = 𝟏𝟐 𝑽 𝟑𝟎,𝟎 Ω = 0,40 A menentukan arus Sebuah motor dengan hambatan 32  dihubungkan pada suatu sumber tegangan. Arus dalam rangkaian tersebut 3,8 A. Berapakah besar tegangan sumber tersebut? Diketahui: R = 32 Ω I = 3,8 A Strategi: Gunakan V = I x R untuk menentukan tegangan Perhitungan: V = 3,8 A x 32 Ω = 121,6 V PERANGKAT PEMBELAJARAN IPA KELAS IX TAHUN PELAJARAN 2013-2014 132
  • 17. RPP BIOLOGI-IX YANTO ABDULLAH, S.Si 6. Sebuah lampu memakai arus 0,50 A pada saat dihubungkan ke sumber 120-V. Berapakah hambatan lampu tersebut? Diketahui: Strategi: I = 0,50 A Gunakan R = V/I untuk V = 120 V Perhitungan: R= menentukan hambatan 𝑽 𝑰 = 𝟏𝟐𝟎 𝑽 𝟎,𝟓𝟎 𝑨 = 240 Ω Prosedur: 1. Siapkan sebuah komputer dan Software PhET. 2. Tugasi siswa menguji sebuah hipotesis: Jika hambatan dipertahankan konstan, semakin tinggi tegangan, semakin besar arus yang mengalir. 3. Siswa diminta untuk mengubah hambatan lampu menjadi 5 ohm. 4. Penentuan skor kinerja siswa mengacu pada Format Asesmen Kinerja di bawah ini. 5. Berikan format ini kepada siswa sebelum asesmen dilakukan. 6. Siswa diijinkan mengases kinerja mereka sendiri dengan menggunakan format ini. Format Asesmen Kinerja Proses Skor Rincian Tugas Kinerja Maksimum No 1 2 3 4 5 6 7 8 9 Mengidentifikasi variabel control Mengidentifikasi variabel manipulasi Mengidentifikasi variabel respon Mencatat pembacaan voltmeter dan amperemeter pada Tabel 1 LKS SMP sementara sakelar masih terbuka Dengan baterai 2,0 volt berada di rangkaian, mengaktifkan atau tutup sakelar. Mencatat pembacaan voltmeter dan amperemeter pada Tabel 1 LKS SMA. Melakukan lagi langkah 5 dengan menggunakan dua baterai 2.0 V, dan kemudian tiga baterai 2,0 V, dan terakhir empat baterai 2,0 V yang dihubungkan seri. Mencatat seluruh pengamatan pada Tabel 1 LKS SMP. Menggambar sebuah grafik yang menunjukkan hubungan antara tegangan dan arus pada tempat yang disediakan pada Gambar 2 di LKS SMP. Menarik kesimpulan berdasarkan data pada Tabel 1. Skor Total Mengetahui, Kepala Madrasah, Drs. H. Cecep Fachrurozi NIP. 195407281985031002 Skor Asesmen Oleh siswa sendiri Oleh Guru 10 10 10 10 10 15 10 15 10 100 Subang, Juli 2013 Guru Mata Pelajaran, Yanto Abdulah, S.Si NIP. 198103182006041001 PERANGKAT PEMBELAJARAN IPA KELAS IX TAHUN PELAJARAN 2013-2014 133
  • 18. RPP BIOLOGI-IX YANTO ABDULLAH, S.Si LP 3: Psikomotor Prosedur: 1. 2. 3. 4. 5. Siapkan sebuah komputer dan Software PhET. Tugasi siswa merakit rangkaian sesuai Gambar 1 LKS SMP. Penentuan skor kinerja siswa mengacu pada Format Asesmen Kinerja di bawah ini. Berikan format ini kepada siswa sebelum asesmen dilakukan. Siswa diijinkan mengases kinerja mereka sendiri dengan menggunakan format ini. Format Asesmen Kinerja Psikomotor Skor Rincian Tugas Kinerja Maksimum No 1 2 3 4 Membuka program Simulasi Interaktif PhET Memilih dan menjalankan Circuit Construction Kit (DC only) Pada papan rangkaian menyiapkan seluruh alat dan bahan yang dibutuhkan seperti ditunjukkan pada Gambar 1 LKS SMP Menghubungkan seluruh alat dan bahan seperti ditunjukkan pada Gambar 1 LKS SMP sampai rangkaian bekerja Skor Total Mengetahui, Kepala Madrasah, Skor Asesmen Oleh siswa sendiri Oleh Guru 25 25 25 25 100 Subang, Juli 2013 Guru Mata Pelajaran, Drs. H. Cecep Fachrurozi Yanto Abdulah, S.Si NIP. 195407281985031002 NIP. 198103182006041001 PERANGKAT PEMBELAJARAN IPA KELAS IX TAHUN PELAJARAN 2013-2014 134
  • 19. RPP BIOLOGI-IX YANTO ABDULLAH, S.Si LP 4 : Format Pengamatan Perilaku Berkarakter Siswa: Petunjuk: Kelas: Tanggal: Untuk setiap perilaku berkarakter berikut ini, beri penilaian atas perilaku berkarakter siswa menggunakan skala berikut ini: D = Memerlukan perbaikan C = Menunjukkan kemajuan B = Memuaskan A = Sangat baik Format Pengamatan Perilaku Berkarakter No Rincian Tugas Kinerja (RTK) 1 Memuaskan (B) Sangat baik (A) Peduli 3 Menunjukkan kemajuan (C) Jujur 2 Memerlukan perbaikan (D) Tanggungjawab Subang, 2013 Pengamat ( ) Sumber: Johnson, DavidW. & Johnson, Roger T. 2002. Meaningful Assessment. A Manageable and Cooperative Process. Boston: Allyn & Bacon. PERANGKAT PEMBELAJARAN IPA KELAS IX TAHUN PELAJARAN 2013-2014 135
  • 20. RPP BIOLOGI-IX YANTO ABDULLAH, S.Si LP 5: Format Pengamatan Keterampilan Sosial Siswa: Kelas: Tanggal: Petunjuk: Untuk setiap keterampilan sosial berikut ini, beri penilaian atas keterampilan sosial siswa itu menggunakan skala berikut ini: D = Memerlukan perbaikan C = Menunjukkan kemajuan B = Memuaskan A = Sangat baik Format Pengamatan Keterampilan Sosial No 1 2 3 4 Rincian Tugas Kinerja (RTK) Memerlukan perbaikan (D) Menunjukkan kemajuan (C) Memuaskan (B) Sangat baik (A) Bertanya Menyumbang ide atau pendapat Menjadi pendengar yang baik Berkomunikasi Subang, 2013 Pengamat ( ) Sumber: Johnson, DavidW. & Johnson, Roger T. 2002. Meaningful Assessment. A Manageable and Cooperative Process. Boston: Allyn & Bacon. PERANGKAT PEMBELAJARAN IPA KELAS IX TAHUN PELAJARAN 2013-2014 136
  • 21. RPP BIOLOGI-IX YANTO ABDULLAH, S.Si RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP) Sekolah : MTs Negeri Subang Kelas / Semester : IX / I Mata Pelajaran : IPA (FISIKA) Standar Kompetensi : 3. Memahami konsep kelistrikan dan penerapannya dalam kehidupan sehari-hari. Kompetensi Dasar : 3.3 Mendeskripsikan prinsip kerja elemen dan arus listrik yang ditimbulkannya serta penerapannya dalam kehidupan sehari-hari. Waktu : Indikator 2 Jam Pelajaran (@ 40 menit) : 1.Menjelaskan konsep gaya gerak listrik (GGL) sumber arus listrik. 2.Menjelaskan susunan dan cara kerja elemen listrik primer dan skunder. 3.Mengukur tegangan antara kutub-kutub sumber tegangan dan tegangan jepit (tegangan terpakai). a. Tujuan Pembelajaran 1. Siswa dapat menjelaskan konsep gaya gerak listrik (GGL) sumber arus listrik 2. Siswa dapat menjelaskan susunan elemen listrik primer 3. Siswa dapat menjelaskan susunan elemen listrik skunder 4. Siswa dapat menjelaskan cara kerja elemen listrik primer 5. Siswa dapat menjelaskan cara kerja elemen listrik skunder 6. Siswa dapat mengukur tegangan antara kutub sumber tegangan 7. Siswa dapat mengukur tegangan jepit. b. Materi Pembelajaran 1. 2. Macam elemen listrik 3. Cara kerja elemen listrik 4. c. Arus listrik Beda potensial dan tegangan jepit. Metode Pembelajaran 1 Model : Cooperatif Learning 2 Metode:Ceramah, eksperimen d. Langkah-langkah Kegiatan Pendahuluan a. Motivasi / apersepsi Guru menanyakan apakah yang terjadi jika lampu dihubungkan dengan baterai. PERANGKAT PEMBELAJARAN IPA KELAS IX TAHUN PELAJARAN 2013-2014 137
  • 22. RPP BIOLOGI-IX YANTO ABDULLAH, S.Si b. Prasyarat Pengetahuan a. Apakah yang menyebabkan lampu listrik menyala b. Siswa mengetahui cara menggunakan voltmeter c. Pra Eksperimen Berhati-hatilah dalam menghubungkan kabel penghubung antara lampu dan baterai. Kegiatan Inti a. Guru membimbing peserta untuk berkelompok b. Secara berkelompok peserta didik mendiskusikan pengertian sumber arus listrik, beda potensial dan tegangan jepit c. Setiap kelompok diberikan seperangkat alat eksperimen d. Setiap kelompok melakukan eksperimen sesuai dengan tujuan eksperimen berdasarkan langkahlangkah yang ada dalam LKS e. Peserta didik mengamati dan menuliskan hasil pengamatan ke dalam tabel pengamatan f. Peserta didik menjawab pertanyaan. Kegiatan Penutup a. Guru bersama peserta didik melakukan diskusi kelas dari hasil eksperimen kelompok. b. Guru bersama peserta didik membuat kesimpulan / rangkuman hasil belajar. c. Guru memberikan tes untuk mengetahui daya serap materi yang baru saja dipelajari. d. Guru memberikan tugas rumah. e. Sumber Belajar 1. 2. LKS 3. Buku referensi 4. f. Buku siswa Alat praktikum. Penilaian Hasil Belajar a. Teknik Penilaian Tes tertulis, tes unjuk kerja kerja. b. Bentuk Instrumen Uraian, uji praktek kerja prosedur dan produk c. Contoh instrument Instrumen tes uraian Apakah yang dimaksud dengan pengertian GGL? Kunci : GGL adalah beda potensial antara kutub-kutub sumber arus pada saat tidak mengalirkan arus listrik. Skor : 1 d. Uji Petik Kerja Prosedu dan Produk PERANGKAT PEMBELAJARAN IPA KELAS IX TAHUN PELAJARAN 2013-2014 138
  • 23. RPP BIOLOGI-IX YANTO ABDULLAH, S.Si Lakukan kegiatan untuk membuat rangkaian listrik sederhana dengan menggunakan alat-alat sebagai berikut : a. Batu baterai b. Lampu c. Kabel d. Volt meter Rubrik No Aspek Skor 1. Merangkai alat dengan benar 2 2. Melakukan kegiatan dengan prosedur yang benar 4 3. Memperoleh data dari pecahan 2 4. Membuat kesimpulan dengan benar 2 Jumlah Skor Mengetahui, Kepala Madrasah, Drs. H. Cecep Fachrurozi NIP. 195407281985031002 10 Subang, Januari 2013 Guru Mata Pelajaran, Yanto Abdulah, S.Si NIP. 198103182006041001 PERANGKAT PEMBELAJARAN IPA KELAS IX TAHUN PELAJARAN 2013-2014 139
  • 24. RPP BIOLOGI-IX YANTO ABDULLAH, S.Si RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP) Sekolah : MTs Negeri Subang Kelas / Semester : IX / I Mata Pelajaran : IPA FISIKA Standar Kompetensi : 3. Memahami konsep kelistrikan dan penerapannya dalam kehidupan sehari-hari. Kompetensi Dasar : 3.4 Mendeskripsikan hubungan energi dan daya listrik serta pemanfaatannya dalam kehidupan sehari-hari. Waktu : 4 x 40’ Indikator : 1. Menjelaskan hubungan antara V, I dan Energi Listrik yang digunakan. 2. Menjelaskan hubungan antara daya listrik, energi listrik dan satuannya. 3. Menerapkan konsep energi dan daya listrik dalam perhitungan penggunaan energi listrik di rumah. 4. Menunjukkan perubahan energi listrik menjadi bentuk energi lain. 5. Memberikan contoh penghematan energi dalam kehidupan sehari-hari. A. Tujuan Pembelajaran 1. Siswa dapat menjelaskan hubungan antara V, I dan Energi Listrik yang digunakan. 2. Melalui demonstrasi, siswa dapat menjelaskan hubungan antara daya listrik, energi listrik dan satuannya. 3. Dengan diskusi informasi, siswa dapat menerapkan konsep energi dan daya listrik dalam perhitungan penggunaan energi listrik. 4. Melalui demonstrasi, siswa dapat menunjukkan perubahan energi listrik menjadi bentuk lain. 5. Dengan diskusi informasi, siswa dapat memberikan contoh penghematan energi dalam kehidupan sehari-hari. B. Materi Pembelajaran Energi dan Daya Listrik C. Metode Pembelajaran 1. Model Pembelajaran : Cooperating Learning (CL) 2. Metode : Diskusi, Informasi, Demonstrasi. D. Langkah-Langkah 1. Pertemuan Pertama a. Kegiatan Pendahuluan 1) Motivasi / apersepsi PERANGKAT PEMBELAJARAN IPA KELAS IX TAHUN PELAJARAN 2013-2014 140
  • 25. RPP BIOLOGI-IX YANTO ABDULLAH, S.Si Guna menanyakan kepada peserta didik tentang pengalaman sehari-hari yang berkaitan dengan listrik. Contoh : Pernahkan kalian mengamati nyala lampu yang ada di rumah kalian. Bandingkanlah antara lampu yang satu dengan yang lain! Apakah yang membedakan nyala lampu tidak sama terangnya? 2) Prasyarat Pengetahuan Siswa mengetahui pengertian tegangan, arus dan energi. b. Kegiatan Inti 1) Guru memberikan arahan kepada siswa untuk mengulang kembali pengertian tegangan (V), arus listrik (I), dan Energi Listrik. 2) Melalui diskusi kelompok menjelaskan hubungan antara V, I dan Energi Listrik. 3) Setiap kelompok mempresentasikan hasil diskusinya. c. Kegiatan Penutup 1) Guru bersama peserta didik membuat kesimpulan / rangkuman hasil belajar. 2) Guru memberikan tes untuk mengetahui daya serap materi yang baru saja dipelajari. 2. Pertemuan Kedua a. Kegiatan Pendahuluan 1) Motivasi / apersepsi Apakah yang terjadi jika sebuah lampu dihubungkan dengan batu baterai. 2) Prasyarat Pengetahuan - Perubahan energi yang terjadi pada lampu yang dihubungkan dengan batu baterai. - Guru mengetahui macam-macam bentuk energi. 3) Pra Demonstrasi Guru memberikan arahan agar anak memperhatikan demonstrasi yang akan dilakukan guru. b. Kegiatan Inti 1) Guru mempersiapkan alat demonstrasi 2) Guru mendemonstrasikan perubahan bentuk energi 3) Siswa mengamati dan menyimpulkan peristiwa yang terjadi 4) Guru menjelaskan cara penghematan energi. c. Kegiatan Penutup 1) Guru bersama siswa berdiskusi tentang perubahan bentuk-bentuk energi. 2) Guru bersama siswa membuat kesimpulan hasil belajar. 3) Guru memberikan tes untuk mengetahui daya serap yang baru saja dipelajari. E. Sumber Belajar 1. Buku siswa 2. LKS 3. Buku referensi 4. Alat demonstrasi PERANGKAT PEMBELAJARAN IPA KELAS IX TAHUN PELAJARAN 2013-2014 141
  • 26. RPP BIOLOGI-IX YANTO ABDULLAH, S.Si F. Penilaian Hasil Belajar 1. Teknik Penilaian a. Tes tertulis b. Tugas rumah 2. Bentuk Instrumen Uraian 3. Contoh Instrumen a. Sebutkan perubahan bentuk energi yang terjadi saat lampu dihubungkan dengan batu baterai. b. Kunci : Perubahan energi kimia  energi cahaya. Mengetahui, Kepala Madrasah, Subang, Januari 2013 Guru Mata Pelajaran, Drs. H. Cecep Fachrurozi Yanto Abdulah, S.Si NIP. 195407281985031002 NIP. 198103182006041001 PERANGKAT PEMBELAJARAN IPA KELAS IX TAHUN PELAJARAN 2013-2014 142
  • 27. RPP BIOLOGI-IX YANTO ABDULLAH, S.Si RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN Sekolah : MTs Negeri Subang Kelas / Semester : IX / II Mata Pelajaran : IPA Standar Kompetensi : 4 Memahami konsep kemagnetan dan penerapannya dalam kehidupan sehari-hari. Kompetensi Dasar : 4.1 Menyelidiki gejala kemagnetan dengan cara membuat magnet Waktu : Indikator 3 x 40’ : 1. Menunjukkan bagian-bagian magnet. 2. Menunjukkan sifat kutub magnet 3. Menggambarkan garis gaya magnet 4. Mendiskripsikan sudut inklinasi dan deklinasi 5. Mendemonstrasikan cara membuat magnet.dan cara menghilangkan sifat kemagnetan 6. Memaparkan teori kemagnetan bumi 7. Menjelaskan arah medan magnet disekitar kawat berarus listrik 8. Menggambarkan garis gaya magnet disekitar kawat berarus listrik A. Tujuan Pembelajaran Siswa dapat : 1. Menunjukkan bagian - bagian magnet. 2. Menunjukkan sifat kutub magnet 3. Menggambarkan garis gaya magnet 4. Mendiskripsikan sudut inklinasi dan deklinasi 5. Mendemonstrasikan cara membuat magnet.dan cara menghilangkan sifat kemagnetan 6. Memaparkan teori kemagnetan bumi 7. Menjelaskan arah medan magnet disekitar kawat berarus listrik 8. Menggambarkan garis gaya magnet disekitar kawat berarus listrik B. Materi Pembelajaran 1. Sifat-sifat kutub magnet 2. Benda magnetic dan benda bukan magnetic 3. Cara-cara membuat magnet 4. Cara-cara menghilangkan sifat kemagnetan 5. Teori magnet elementer 6. Teori kemagnetan bumi. 7. Medan magnet oleh arus listrik PERANGKAT PEMBELAJARAN IPA KELAS IX TAHUN PELAJARAN 2013-2014 143
  • 28. RPP BIOLOGI-IX YANTO ABDULLAH, S.Si C. Metode Pembelajaran 1. Model : Pendekatan CTL 2. Metode : Eksperimen, diskusi dan demonstrasi. D. Langkah-Langkah 1. Pertemuan Pertama a. Kegiatan Pendahuluan 1) Motivasi dan Apersepsi Guru menanyakan apakah yang terjadi jika benda logam didekatkan sebuah magnet. 2) Prasarat Pengetahuan Mengapa logam dapat tertarik magnet. 3) Pra Eksperimen Berhati-hatilah dalam melakukan percobaan. b. Kegiatan Inti 1) Guru membimbing peserta didik dalam berkelompok. 2) Secara berkelompok peserta didik mendiskusikan pengertian magnet dan medan magnet. 3) Setiap kelompok diberi seperangkat alat eksperimen. 4) Setiap kelompok melakukan eksperimen sesuai petunjuk dalam LKS. 5) Peserta didik mengamati dan menuliskan hasil pengamatan ke dalam table pengamatan. 6) Peserta didik menjawab pertanyaan. c. Kegiatan Penutup 1) Guru bersama peserta didik melakukan diskusi kelas dari hasil eksperimen kelompok. 2) Guru beserta peserta didik membuat kesimpulan dari hasil belajar. 3) Guru memberikan tes untuk mengetahui daya serap materi yang baru saja dipelajari. 4) Guru memberikan tugas rumah. 2. Pertemuan Kedua a. Kegiatan Pendahuluan 1) Motivasi dan Apersepsi Guru menanyakan apa yang terjadi jika sebuah magnet batang dipotong jadi dua. 2) Prasyarat Pengetahuan Apakah potongan magnet masih memiliki sifat kemagnetan. 3) Pra Diskusi Guru mendemonstrasikan terbentuknya magnet elementer. b. Kegiatan Inti 1) Guru membimbing siswa untuk berkelompok 2) Guru memberikan rambu-rambu yang perlu dibahas dalam diskusi kelompok. 3) Setiap kelompok melakukan diskusi sesuai rambu-rambu yang diberikan guru. 4) Setiap kelompok mempresentasikan hasil diskusi kelompok. c. Kegiatan Penutup 1) Guru beserta peserta didik membuat kesimpulan / rangkuman hasil belajar. PERANGKAT PEMBELAJARAN IPA KELAS IX TAHUN PELAJARAN 2013-2014 144
  • 29. RPP BIOLOGI-IX YANTO ABDULLAH, S.Si 2) Guru memberikan tes untuk mengetahui daya serap yang baru saja dipelajari. 3) Guru memberikan tugas rumah. E. Sumber Belajar 1. 2. LKS 3. Buku Referensi 4. F. Buku Paket Alat-alat Demonstrasi dan Praktikum. Penilaian Hasil Belajar 1. Teknik Penilaian a. Tes tertulis b. Tes unjuk kerja 2. Bentuk Instrumen a. Uraian b. Uji petik kerja, prosedur dan produk. 3. Contoh Instrumen a. Instrumen Tes Uraian Sebutkan sifat-sifat kutub magnet. Kunci : - Kutub magnet sejenis tolak-menolak Skor : Kutub magnet tidak sejenis tarik menarik. 1 (satu) b. Uji Petik Kerja, Prosedur, dan Produk Lakukan kegiatan untuk membuat magnet dengan menggunakan alat-alat sebagai berikut : 1) Magnet Batang 2) Batang Logam Rubrik No. Aspek Skor 1 Menyediakan alat dan bahan. 2 2 Melakukan kegiatan dengan prosedur yang benar. 4 3 Memperoleh data dari percobaan. 2 4 Membuat kesimpulan dengan benar 2 Jumlah Skor Mengetahui, Kepala Madrasah, 10 Subang, Januari 2013 Guru Mata Pelajaran, Drs. H. Cecep Fachrurozi Yanto Abdulah, S.Si NIP. 195407281985031002 NIP. 198103182006041001 PERANGKAT PEMBELAJARAN IPA KELAS IX TAHUN PELAJARAN 2013-2014 145
  • 30. RPP BIOLOGI-IX YANTO ABDULLAH, S.Si RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP) Sekolah : SMP Kelas / Semester : IX / 2 Mata Pelajaran : FISIKA Standar Kompetensi : 4 Memahami konsep kemagnetan dan penerapannya dalam kehidupan sehari-hari. Kompetensi Dasar : 4.2 Mendeskrepsikan pemanfaatan kemagnetan dalam produk teknologi Waktu : Indikator : 1. 3 jam pelajaran (@ 40 menit) Menjelaskan cara kerja elektromagnet dan penerapannya dalam beberapa produk teknologi. 2. Memaparkan hukum Lorenz 3. Menemukan penggunaan gaya Lorentz pada beberapa alat listrik sehari-hari. 4. Menyadari pentingnya pemanfaatan kemagnetan dalam produk teknologi A. Tujuan Pembelajaran 1. Siswa dapat menjelaskan cara kerja elektromagnet. 2. Siswa dapat memaparkan hukum Lorentz 3. Siswa dapat menjelaskan penerapan konsep elektromagnet dalam beberapa produk teknologi. 4. Siswa dapat menemukan penggunaan gaya Lorentz pada beberapa alat listrik sehari-hari. B. Materi Pembelajaran Kemagnetan C. Metode Pembelajaran 1. Model : D1, CL 2. Metode : Pendekatan CTL D. Langkah-Langkah 1. Pertemuan Pertama a. Pendahuluan 1) Guru memberi pertanyaan tentang cara-cara menimbulkan sifat kemagnetan. 2) Guru menuliskan tujuan pembelajaran b. Kegiatan Inti 1) 2) Guru menunjuk siswa untuk membunyikan bel listrik. 3) Guru memasang charta bel listrik. 4) c. Guru menunjukkan kepada siswa bagian-bagian dari bel listrik. Siswa diminta untuk menjelaskan cara kerja bel listrik dengan menggunakan charta bel. Penutup Guru memberi tugas kepada siswa untuk mendata beberapa produk teknologi yang menggunakan prinsip kerja induksi electromagnet. PERANGKAT PEMBELAJARAN IPA KELAS IX TAHUN PELAJARAN 2013-2014 146
  • 31. RPP BIOLOGI-IX YANTO ABDULLAH, S.Si 2. Pertemuan Kedua a. Pendahuluan Guru menulis tujuan pembelajaran hari itu. b. Kegiatan Inti 1) Mengelompokkan siswa menjadi beberapa kelompok 2) Guru membagikan LKS dan alat-alat yang telah dipersiapkan 3) Guru meminta siswa untuk melakukan percobaan sesuai dengan LKS 4) Meminta siswa untuk menyusun laporan. 5) Meminta beberapa kelompok untuk mempresentasikan hasil percobaan. 6) Guru memberi penghargaan kepada kelompok yang kinerjanya bagus. c. Penutup Guru memberi tugas untuk mendata alat-alat listrik yang ada di rumah dan mengelompokkan alat yang prinsip kerjanya menggunakan gaya Lorentz. E. Sumber Belajar 1. Buku-buku referensi 2. LKS 3. Alat-alat a. Alat peraga bel listrik b. Charta / gambar bel listrik c. Baterai d. Magnet U e. F. Alumunium foil. Penilaian Teknik : 1. Tes Tertulis 2. Penugasan Bentuk : 1. Uraian Tugas rumah Mengetahui, Kepala Madrasah, Subang, Januari 2013 Guru Mata Pelajaran, Drs. H. Cecep Fachrurozi Yanto Abdulah, S.Si NIP. 195407281985031002 NIP. 198103182006041001 PERANGKAT PEMBELAJARAN IPA KELAS IX TAHUN PELAJARAN 2013-2014 147
  • 32. RPP BIOLOGI-IX YANTO ABDULLAH, S.Si RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP) SEKOLAH MATA PELAJARAN KELAS / SEMESTER WAKTU : : : : MTs NEGERI SUBANG ILMU PENGETAHUAN ALAM 9/2 2 x 40 MENIT A. Standar Kompetensi : 5. Memahami sistem tata surya dan proses yang terjadi didalamnya. B. Kompetensi Dasar : 5.1 Mendeskripsikan karakteristik sistem tata surya C. Indikator :  Menjelaskan gravitasi sebagai gaya tarik antara matahari dan bumi sehubungan dengan jaraknya  Mendeskripsikan orbit planet mengitari matahari berdasarkan model tata surya  Mendeskripsikan perbandingan antara planet ditinjau massa, jari-jari, jarak rata-rata ke matahari dan sebagainya dengan menggunakan tabel D. Tujuan Pembelajaran 1. Siswa dapat menunjukkan gravitasi sebagai gaya tarik antara matahari dan bumi dengan jaraknya 2. Siswa dapat menunjukkan orbit planet mengitari matahari berdasarkan model tata surya 3. Siswa dapat Mendeskripsikan perbandingan antara planet ditinjau massa, jari-jari, jarak rata-rata ke matahari dan sebagainya dengan menggunakan tabel E. Materi Pembelajaran Tata surya F. Langkah-Langkah Pembelajaran : 1. Model Pembelajaran : Cooperative Learning, Direct Instruksional (DI) 2. Metode Pembalajaran : Ceramah,Tanya Jawab, Demonstrasi, dan diskusi kelompok 3. Langkah-langkah : No 1 2 : Langkah-langkah Waktu Pendahuluan - Guru memberi salam - Guru memberi pertanyaan awal untuk siswa memotivasi siswa mulai aktif dalam pembelajaran - Guru menyampaikan indikator yang akan dicapai 10 menit Kegiatan Inti a. Eksplorasi - Guru bertanya kepada siswa tentang nama-nama planet yang telah diketahui - Tanya jawab tentang orbit planet b. Elaborasi - Guru membagi peserta didik ke dalam kelompok-kelompok - Guru mengarahkan jawaban pertanyaan dengan meminta peserta didik untuk membuka dan membaca buku siswa - Guru mempresentasikan pengetahuan deklaratif tentang 60 menit Metode Karakter Disiplin Ingin tahu Tanya jawab Diskusi Demonstrasi Berpikir logis Cinta ilmu Kerjasama Kreatif, Peduli lingkungan PERANGKAT PEMBELAJARAN IPA KELAS IX TAHUN PELAJARAN 2013-2014 148
  • 33. RPP BIOLOGI-IX YANTO ABDULLAH, S.Si - - - c. 3 orbit planet serta karakteristik perilakunya Guru menunjukkan peredaran bumi mengelilingi matahari dan bulan mengelilingi bumi melalui pemodelan Guru mempresentasikan pengetahuan deklaratif tentang gaya gravitasi Guru meminta peserta didik dalam kelompok untuk membandingkan data tabel tentang jarak rata-rata, jari-jari dan massa untuk membuat model tata surya Guru membimbing kegiatan tiaptiap kelompok Guru meminta salah satu untuk mempresentasikan hasil kerja Memberikan penghargaan pada kelompok dengan kinerja baik Konfirmasi Membimbing siswa merangkum pelajaran Guru memberi evaluasi Penutup - Guru bertanya kepada siswa tenteng materi yang belum dipahami - Guru memberi PR Kerjasama Mandiri Percaya diri Saling menghargai 10 menit Tanya Jawab Ingin tahu G. Sumber Pembelajaran : 1. Buku Paket : Pustaka Indah, Erlangga 2. LKS 3. Model Tata Surya H. Penilaian Indikator Penilaian Siswa dapat menyebutkan anggota tata surya yang memiliki orbit paling panjang Siswa dapat menyebutkan pusat tata surya berdasarkan teori heliosentris Siswa dapat menyebutkan planet yang kala rotasinya tercepat Teknik Penilaian Bentuk Intrumen Tes Tertulis Pilihan Ganda Tes Tertulis Pilihan Ganda Tes Tertulis Pilihan Ganda Intrumen Anggota tata surya yang memiliki orbit paling lonjong adalah….. a. Bumi c. asteroid b. Komet d. meteorid Pusat tata surya berdasarkan teori heliosentris adalah…. a. bumi c. galaksi b. bulan d. matahari Di antara semua planet penyusun tata surya, planet dengan kala rotasi tercepat adalah… a. Jupiter c. merkurius b. Bumi d. neptunus PERANGKAT PEMBELAJARAN IPA KELAS IX TAHUN PELAJARAN 2013-2014 149
  • 34. RPP BIOLOGI-IX YANTO ABDULLAH, S.Si Siswa dapat menyebutkan nama planet yangmemiliki satelit alami terbanyak Tes Tertulis Pilihan Ganda Siswa dapat menyebutkan tentang revolusi bumi dengan tepat Tes Tertulis Pilihan Ganda Pilihan Ganda Tes Tertulis Siswa dapat menyebutkan bidang edar bumi dalam mengelilingi matahahari Siswa dapat menyebutkan planet yang memiliki periode revolusi terlama Tes Tertulis Tes Tertulis Siswa dapat menyebutkan planet yang tidak memiliki satelit Tes Tertulis Siswa dapat menyebutkan nama-nama planet secara urut Isian Singkat Isian Singkat Isian Singkat Isian Singkat Planet anggota tata surya yang memiliki satelit alami terbanyak adalah …. a. Bumi c. saturnus b. Jupiter d. Uranus Pernyataan yang berkenaan dengan revolusi bumi berikut ini yang benar adalah … a. Titik perihelium bumi lebih jauh dari titik aphelium bumi b. Titik perihelium bumi sama dengan titik aphelium bumi c. Titik perihelium bumi lebih dekat dari titik aphelium bumi d. Bumi hanya memiliki titik perihelium Bidang edar bumi dalam mengelilingi matahari disebut… Planet yang memiliki revolusi terlama adalah…. periode Planet penyusun tata surya tanpa adanya satelit yang mengiringinyaa dalah…. Sebutkan nama-nama planet secara urut ! Kunci Jawaban No 1 2 3 4 5 6 7 8 9 Jawaban B D A C C Bidang Eleptika Neptunus Merkurius dan venus Merkurius,Venus, Bumi, Mars,Jupiter, Saturnus,Uranus, neptunus Jumlah skor maksimum Mengetahui, Kepala Madrasah, Skor Nilai 1 1 1 1 1 1 1 1 2 10 Subang, Januari 2013 Guru Mata Pelajaran, Drs. H. Cecep Fachrurozi Yanto Abdulah, S.Si NIP. 195407281985031002 NIP. 198103182006041001 PERANGKAT PEMBELAJARAN IPA KELAS IX TAHUN PELAJARAN 2013-2014 150
  • 35. RPP BIOLOGI-IX YANTO ABDULLAH, S.Si RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP) SEKOLAH MATA PELAJARAN KELAS / SEMESTER WAKTU : : : : MTs NEGERI SUBANG ILMU PENGETAHUAN ALAM 9/2 2 x 40 MENIT A. Standar Kompetensi : 5. Memahami sistem tata surya dan proses yang terjadi didalamnya. B. Kompetensi Dasar : 5.2 Mendeskripsikan matahari sebagai bintang dan bumi sebagai salah satu planet C. Indikator :     Mendeskripsikan perbedaan matahari dan planet Mendeskripsikan terjadinya energi matahari Mendeskripsikan susunan lapisan matahari Mendeskripsikan karakteristik dan perilaku bumi D. Tujuan Pembelajaran 1. 2. 3. 4. Siswa dapat menyebutkan perbedaan matahari dan planet Siswa dapat menyebutkan terjadinya energi matahari Siswa dapat menyebutkan susunan matahari Siswa dapat menunjukkan karakteristik dan perilaku bumi E. Materi Pembelajaran 1. 2. 3. 4. : Matahari sebagai bintang pembentukan energi matahari Lapisan-lapisan matahari Jarak antar planet dan matahari F. Langkah-Langkah Pembelajaran : 1. Model Pembelajaran 2. Metode Pembalajaran 3. Langkah-langkah No 1 2 : Cooperative Learning, Direct Instruksional (DI) : Ceramah, observasi, percobaan dan diskusi kelompok : Langkah-langkah Pendahuluan - Guru memberi salam - Guru memberi pertanyaan awal untuk siswa memotivasi siswa mulai aktif dalam pembelajaran - Guru menyampaikan indikator yang akan dicapai Kegiatan Inti a. Eksplorasi - Guru bertanya kepada siswa apakah matahari b. Elaborasi - Guru membagi peserta didik ke dalam kelompok-kelompok - Guru mengarahkan jawaban pertanyaan dengan meminta Waktu 10 menit Metode Ceramah Karakter Disiplin Ingin tahu 60 menit Diskusi Observasi Percobaan Berpikir logis Kerjasama Kreatif Cinta ilmu PERANGKAT PEMBELAJARAN IPA KELAS IX TAHUN PELAJARAN 2013-2014 151
  • 36. RPP BIOLOGI-IX YANTO ABDULLAH, S.Si peserta didik untuk membuka dan membaca buku siswa - Guru mempresentasikan pengetahuan deklaratif tentang matahari sebagai bintang serta karakteristik perilakunya - Guru menunujukkan pembentukan energi matahari melalui model - Guru mempresentasikan pengetahuan deklaratif tentang lapisan matahari - Guru meminta peserta didik dalam kelompok untuk membandingkan data tabel tentang jarak rata-rata, jari-jari dan massa - Guru membimbing kegiatan tiaptiap kelompok - Guru meminta salah satu untuk mempresentasikan hasil kerja - Memberikan penghargaan pada kelompok dengan kinerja baik c. Konfirmasi - Membimbing siswa merangkum pelajaran - Melakukan uji kompetensi lisan 3 Penutup - Guru bertanya pada iswa tentang materi yang belum dipahami - Guru memberi PR Percaya diri Peduli lingkungan kerjasama Ingin tahu Mandiri Percaya diri Saling menghargai Cinta ilmu 10 menit Ceramah Ingin tahu G. Sumber Pembelajaran : 1. Buku Paket : Pustaka Indah, Erlangga 2. LKS 3. Model Tata Surya H. Penilaian Indikator Penilaian Siswa dapat menyebutkan lapisan Matahari Teknik Penilaian Tes tertulis Bentuk Intrumen Intrumen Uraian Sebutkan lapisan matahari ! Uraian Sebutkan lapisan matahari yang dapat terjadi reaksi fusi ! Tes Tertulis Siswa dapat menyebutkan lapisan matahari yang dapat terjadi reaksi fusi Siswa dapat menyebutkan aktivitas matahari yangdapat menyebabkan permukaan matahari tampak tidak rata Siswa dapat menyebutkan perbedaan matahari dan planet Tes Tertulis Uraian Sebutkan aktivitas matahari yang menyebabkan matahari tampat tidak rata ! Tes Tertulis Uraian Sebutkan perbedaan matahari dan planet PERANGKAT PEMBELAJARAN IPA KELAS IX TAHUN PELAJARAN 2013-2014 152
  • 37. RPP BIOLOGI-IX YANTO ABDULLAH, S.Si Kunci Jawaban Skor No Jawaban Nilai 1 Atmosfer matahari, fotosfer, Inti matahari 1 2 Inti matahari 1 3 Granula 1 4 Matahari termasuk bintang karena dapat menghasilkan dan memancarkan cahaya sendiri 2 Planet adalah benda langit yang memantulkan cahaya dari sinar matahari Jumlah skor maksimum Mengetahui, Kepala Madrasah, 5 Subang, Januari 2013 Guru Mata Pelajaran, Drs. H. Cecep Fachrurozi Yanto Abdulah, S.Si NIP. 195407281985031002 NIP. 198103182006041001 PERANGKAT PEMBELAJARAN IPA KELAS IX TAHUN PELAJARAN 2013-2014 153
  • 38. RPP BIOLOGI-IX YANTO ABDULLAH, S.Si RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP) SEKOLAH MATA PELAJARAN KELAS / SEMESTER WAKTU : : : : MTs NEGERI SUBANG ILMU PENGETAHUAN ALAM 9/2 2 x 40 MENIT A. Standar Kompetensi : 5. Memahami sistem tata surya dan proses yang terjadi didalamnya. B. Kompetensi Dasar : 5.3 Mendeskripsikan gerak edar bumi, bulan dan satelit buatan serta pengaruh interaksinya C. Indikator : o Menjelaskan periode rotasi bulan dan posisinya terhadap bumi o Menjelaskan akibat rotasi bumi dan revolusi bumi D. Tujuan Pembelajaran 1. Siswa dapat menunjukkan periode rotasi bumi 2. Siswa dapat menyebutkan akibat rotasi bumi dan revolusi bumi E. Materi Pembelajaran : 1. Rotasi dan revolusi bumi. 2. Rotasi dan revolusi bulan. F. Langkah-Langkah Pembelajaran : 1. Model Pembelajaran : Cooperative Learning, Direct Instruksional (DI) 2. Metode Pembalajaran : Penugasan, observasi, dan diskusi kelompok 3. Langkah-langkah : No 1 2 Langkah-langkah Pendahuluan - Guru memberi salam - Guru memberi pertanyaan awal untuk siswa memotivasi siswa mulai aktif dalam pembelajaran - Guru menyampaikan indikator yang akan dicapai Kegiatan Inti a. Eksplorasi - Tanya jawab mengapa matahari selalu tampak bergerak dari ufuk timur ke ufuk barat b. Elaborasi - Guru membagi peserta didik ke dalam kelompok-kelompok. - Guru mengarahkan jawaban pertanyaan dengan meminta peserta didik untuk membuka dan membaca buku siswa. - Guru mempresentasikan pengetahuan deklaratif tentang rotasi dan revolusi bumi serta karakteristik perilakunya. Waktu 10 menit Metode Ceramah Karakter Disiplin Ingin tahu 60 menit Diskusi Observasi Percobaan Berpikir logis Peduli lingkungan Kerjasama Kreatif, Inovatif, Cinta ilmu PERANGKAT PEMBELAJARAN IPA KELAS IX TAHUN PELAJARAN 2013-2014 154
  • 39. RPP BIOLOGI-IX YANTO ABDULLAH, S.Si Guru mempresentasikan rotasi dan revolusi bulan serta karakteristik perilakunya. - Guru menunjukkan terjadinya gerhana bulan, gerhana matahari melalui charta. - Guru meminta peserta didik dalam kelompok untuk mengidentisikasi akibat rotasi-revolusi bumi dan rotasi-revolusi bulan, serta mendeskripsikan peristiwa terjadinya gerhana matahari dan gerhana bulan. - Guru membimbing kegiatan tiaptiap kelompok. - Guru meminta salah satu untuk mempresentasikan hasil kerja. - Memberika penghargaan pada kelompok dengan kinerja baik. c. Konfirmasi - Membimbing siswa merangkum pelajaran. - Uji kompetensi lisan - 3 Penutup - Guru bertanya pada iswa tentang materi yang belum dipahami - Guru memberi PR Mandiri Percaya diri, Saling menghargai Cinta ilmu Ingin tahu 10 menit Ceramah Ingin tahu G. Sumber Pembelajaran : 1. Buku Paket : Pustaka Indah, Erlangga 2. LKS 3. Model Tata Surya H. Penilaian Indikator Penilaian Siswa dapat menjelaskan gerak semu harian matahari Teknik Penilaian Tes Tertulis Bentuk Intrumen Intrumen Uraian Matahari tampak terbit di sebelah timur dan tenggelam di sebelah barat. Mengapa demikian ? Uraian Sebutkan akibat revolusi bumi !(4) Uraian Sebutkan akibat rotasi bumi !(4) Tes Tertulis Siswa dapat menyebutkan 4 akibat revolusi bumi Siswa dapat menyebutkan 4 akibat rotasi bumi Tes tertulis PERANGKAT PEMBELAJARAN IPA KELAS IX TAHUN PELAJARAN 2013-2014 155
  • 40. RPP BIOLOGI-IX YANTO ABDULLAH, S.Si Kunci Jawaban Skor No Jawaban Nilai Bumi selalu berotasi,arah rotasi bumi adalah dari barat ke timur. Rotasi 2 bumi ini menyebabkan adanyagerak semu harian matahari yang seolaholah bergerak dari timur ke barat Akibat Revolusi Bumi : 1. Terjadinya pergantian musim 2. Terjadinya gerak semu tahunan maatahari 3. Adanya perubahan lamanya siang danmalam 4. 4 Adanya perubahan kenampakan rasi bintang Akibat Rotasi bumi : 1. Adanya gerak semu harian matahari 4 2. Adanya perbedaan waktu 3. Adanya pergantian siang dan malam 4. Penggelembugan di khatulistiwa dan pemepatan di kedua kutub Jumlah skor maksimum Mengetahui, Kepala Madrasah, 10 Subang, Januari 2013 Guru Mata Pelajaran, Drs. H. Cecep Fachrurozi Yanto Abdulah, S.Si NIP. 195407281985031002 NIP. 198103182006041001 PERANGKAT PEMBELAJARAN IPA KELAS IX TAHUN PELAJARAN 2013-2014 156
  • 41. RPP BIOLOGI-IX YANTO ABDULLAH, S.Si RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP) SEKOLAH MATA PELAJARAN KELAS / SEMESTER WAKTU : : : : MTs NEGERI SUBANG ILMU PENGETAHUAN ALAM 9/2 2 x 40 MENIT A. Standar Kompetensi : 5. Memahami sistem tata surya dan proses yang terjadi didalamnya. B. Kompetensi Dasar : 5.3 Mendeskripsikan gerak edar bumi, bulan dan satelit buatan serta pengaruh interaksinya C. Indikator : Mendeskripsikan terjadinya gerhana bulan,gerhana matahari,dan menghubungkannya dengan peristiwa pasang surut air laut D. Tujuan Pembelajaran 1. Siswa dapat menyebutkan gerhana bulan 2. Siswa dapat menyebutkan gerhana matahari 3. Pasang Surut Air laut E. Materi Pembelajaran Satelit Buatan : F. Langkah-Langkah Pembelajaran : 1. Model Pembelajaran : Cooperative Learning, Direct Instruksional (DI) 2. Metode Pembalajaran : Penugasan, observasi, dan diskusi kelompok 3. Langkah-langkah : No 1 2 Langkah-langkah Waktu Metode Pendahuluan 10 menit - Guru memberi salam - Guru memberi pertanyaan awal untuk siswa memotivasi siswa mulai aktif dalam pembelajaran - Guru menyampaikan indikator yang akan dicapai Ceramah Kegiatan Inti 60 menit a. Eksplorasi - Tanya jawab kapan air laut pasang - Tanya jawab kapan air laut surut b. Elaborasi - Guru membagi peserta didik ke dalam kelompok-kelompok. - Guru mengarahkan jawaban pertanyaan dengan meminta peserta didik untuk membuka dan membaca buku siswa. - Guru mempresentasikan pengetahuan deklaratif tentang Karakter Diskusi observasi Disiplin Ingin tahu Berpikir logis Cinta ilmu Kerjasama Kreatif, Inovatif Cinta ilmu PERANGKAT PEMBELAJARAN IPA KELAS IX TAHUN PELAJARAN 2013-2014 157
  • 42. RPP BIOLOGI-IX YANTO ABDULLAH, S.Si pasang surut air laut serta karakteristik perilakunya. - Guru meminta peserta didik dalam kelompok untuk mendeskripsikan hubungan pasang surut air laut dengan peristiwa gerhana matahari dan gerhana bulan. - Guru membimbing kegiatan tiaptiap kelompok. - Guru meminta salah satu untuk mempresentasikan hasil kerja. - Memberikan penghargaan pada kelompok dengan kinerja baik. c. Konfirmasi - Membimbing siswa merangkum pelajaran. - Uji kompetensi 3 Mandiri Saling menghargai Ingin tahu Penutup - Guru bertanya pada iswa tentang 10 menit materi yang belum dipahami - Guru memberi PR Tanya jawab Penugasan Ingin tahu G. Sumber Pembelajaran : 1. Buku Paket : Pustaka Indah, Erlangga 2. LKS 3. Model Tata Surya H. Penilaian Indikator Penilaian Teknik Penilaian Bentuk Intrumen Intrumen Siswa dapat menjelaskan dan Tes menggambarkan gerhana bulan Tertulis Uraian Jelaskan terjadinya gerhana bulan dan gambarkan ! Siswa dapat menjelaskan dan Tes menggambarkan gerhana Tertulis matahari Uraian Jelaskan terjadinya gerhana matahari dan gambarkan ! Siswa dapat menjelaskan Tes tertulis pengertian pasang surut Uraian Jelaskan yang dimaksud pasang surut air laut ! Uraian Sebutkan 2 macam pasang air laut Tes tertulis Siswa dapat menyebutkan 2 macam pasang air laut PERANGKAT PEMBELAJARAN IPA KELAS IX TAHUN PELAJARAN 2013-2014 158
  • 43. RPP BIOLOGI-IX YANTO ABDULLAH, S.Si Kunci Jawaban No Skor Nilai Jawaban Gerhana bulan Gerhana bulan terjadi bila Matahari, Bumi dan Bulan berada pada satu garis lurus 1 1 2 2 Gerhana Matahari Gerhana Matahari terjadi apabila posisi Matahari,Bulan dan Bumi berada pada satu garis lurus 1 2 3 Pasang surut air laut adalah peristiwa naik dan turunnya air laut karena posisi Bulan terhadap bumi.Pasang surut terjadi karena adanya gravitasi bulan dan gravitasi matahari terhadap bumi 2 4 Pasang air laut ada 2macam : 5. Pasang purnama 6. Pasang perbani Jumlah skor maksimum 2 10 Subang, Januari 2013 Mengetahui, Kepala Madrasah, Guru Mata Pelajaran, Drs. H. Cecep Fachrurozi Yanto Abdulah, S.Si NIP. 195407281985031002 NIP. 198103182006041001 PERANGKAT PEMBELAJARAN IPA KELAS IX TAHUN PELAJARAN 2013-2014 159
  • 44. RPP BIOLOGI-IX YANTO ABDULLAH, S.Si RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP) SEKOLAH MATA PELAJARAN KELAS / SEMESTER WAKTU : : : : MTs NEGERI SUBANG ILMU PENGETAHUAN ALAM 9/2 2 x 40 MENIT A. Standar Kompetensi : 5. Memahami sistem tata surya dan proses yang terjadi didalamnya. B. Kompetensi Dasar : 5.3 Mendeskripsikan gerak edar bumi, bulan dan satelit buatan serta pengaruh interaksinya C. Indikator : Mendeskripsikan fungsi satelit buatan D. Tujuan Pembelajaran Siswa dapat menyebutkan fungsi satelit buatan E. Materi Pembelajaran Satelit Buatan F. Langkah-Langkah Pembelajaran : 1. Model Pembelajaran : Cooperative Learning, Direct Instruksional (DI) 2. Metode Pembalajaran : Penugasan, Kajian Pustaka, dan diskusi kelompok 3. Langkah-langkah No 1 2 : Langkah-langkah Waktu Pendahuluan - Guru memberi salam - Guru memberi pertanyaan awal untuk siswa memotivasi siswa mulai aktif dalam pembelajaran - Guru menyampaikan indikator yang akan dicapai 60 menit Karakter 10 menit Kegiatan Inti a. Eksplorasi - Tanya jawab tentang satelit - Siswa diminta memberi contoh satelit yang telah diketahui b. Elaborasi - Guru membagi peserta didik ke dalam kelompok-kelompok. - Guru mengarahkan jawaban pertanyaan dengan meminta peserta didik untuk membuka dan membaca buku siswa. - Guru memberikan informasi tentang satelit. Metode - - Guru mempresentasikan pengetahuan deklaratif tentang penerbangan angkasa luar. Guru membimbing kegiatan tiaptiap kelompok. Disiplin Ingin tahu Diskusi Kajian Pustaka Berpikir logis Cinta ilmu Kerjasama Kreatif, Inovatif Cinta ilmu Mandiri PERANGKAT PEMBELAJARAN IPA KELAS IX TAHUN PELAJARAN 2013-2014 160
  • 45. RPP BIOLOGI-IX YANTO ABDULLAH, S.Si Saling menghargai Guru meminta salah satu untuk mempresentasikan hasil kerja. - Memberikan penghargaan pada kelompok dengan kinerja baik. Konfirmasi - Membimbing siswa merangkum pelajaran. - Uji kompetensi - c. 3 Penutup - Guru bertanya pada siswa tentang materi yang belum dipahami - Guru memberi PR Ingin tahu 10 menit Ceramah Ingin tahu G. Sumber Pembelajaran : 1. Buku Paket : Pustaka Indah, Erlangga 2. LKS H. Penilaian Teknik Penilaian Tertulis Bentuk Intrumen Uraian Intrumen Jelaskan pengertian satelit ! - Siswa dapat menyebutkan jenis-jenis satelit Tertulis Uraian Sebutkan jenis-jenis satelit ! - Siswa dapatmemberikan 2 contoh satelit buatan Tertulis Uraian Sebutkan 2 contoh satelit buatan - Siswa dapat menyebutkan fungsi satelit buatan Tertulis Uraian Sebutkan fungsi satelit buatan! - Siswa dapat menyebutkan tujuan peluncuran satelit meteorologi Tertulis Pilihan Ganda Peluncuran satelit meteorologi bertujuan untuk…. a. Membantu menentukan posisi pesawat atau kapal pada bidang penerbangan dan pelayaran akibat adanya cuaca buruk b. Mencari informasi tentang cuaca dan musim c. Melakukan pemetaaan bumi dan mencari informasi mengenai medan gravitasi bumi d. Menyelidiki tata surya dan alam semesta Indikator Penilaian - Siswa dapat menjelaskan pengertian satelit PERANGKAT PEMBELAJARAN IPA KELAS IX TAHUN PELAJARAN 2013-2014 161
  • 46. RPP BIOLOGI-IX YANTO ABDULLAH, S.Si Kunci Jawaban No 1 2 3 4 5 Jawaban Satelit adalah benda yang mengorbit atau bergerak mengitari benda langit yang lebih besar Jenis Satelit : satelit alam dan satelit buatan Contoh satelit buatan : Sputnik 1, Palapa Fungsi satelit buatan : 7. Komunikasi 8. Meteorologi 9. Astronomi 10. Navigasi Skor Nilai 1 2 2 4 B 1 Jumlah skor maksimum Mengetahui, Kepala Madrasah, 10 Subang, Januari 2013 Guru Mata Pelajaran, Drs. H. Cecep Fachrurozi Yanto Abdulah, S.Si NIP. 195407281985031002 NIP. 198103182006041001 PERANGKAT PEMBELAJARAN IPA KELAS IX TAHUN PELAJARAN 2013-2014 162
  • 47. RPP BIOLOGI-IX YANTO ABDULLAH, S.Si RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP) SEKOLAH MATA PELAJARAN KELAS / SEMESTER WAKTU : : : : MTs NEGERI SUBANG ILMU PENGETAHUAN ALAM 9/2 2 x 40 MENIT A. Standar Kompetensi : 5. Memahami sistem tata surya dan proses yang terjadi didalamnya. B. Kompetensi Dasar : 5.4 Mendeskripsikan proses-proses khusus yang terjadi di lapisan lithosfer dan atmosfer yang terkait dengan perubahan zat dan kalor C. Indikator :  Menjelaskan pengaruh proses-proses yang terjadi di lapisan lithosfer terhadap perubahan zat dan kalor  Menjelaskan jenis batu-batuan D. Tujuan Pembelajaran 1. 2. Siswa dapat meyebutkan pengaruh proses-proses yang terjadi di lapisan lithosfer terhadap perubahan zat dan kalor Siswa dapatmenyebutkan jenis batu-batuan E. Materi Pembelajaran 1. 2. 3. : Lapisan lithosfer. Daratan. Batuan. F. Langkah-Langkah Pembelajaran : 1. Model Pembelajaran 2. Metode Pembalajaran 3. Langkah-langkah No 1 2 : Cooperative Learning, Direct Instruksional (DI) : Penugasan, diskusi kelompok : Langkah-langkah Waktu Pendahuluan - Guru memberi salam - Guru memberi pertanyaan awal untuk siswa memotivasi siswa mulai aktif dalam pembelajaran - Guru menyampaikan indikator yang akan dicapai 60 menit Karakter 10 menit Kegiatan Inti a. Eksplorasi - Tanya jawab terjadinya pegunungan b. Elaborasi  Guru membagi peserta didik ke dalam kelompok-kelompok. Metode  Guru mengarahkan jawaban pertanyaan dengan meminta peserta didik untuk membuka dan membaca buku siswa. Disiplin Ingin tahu Diskusi Berpikir logis Cinta ilmu Kerjasama Kreatif Cinta ilmu PERANGKAT PEMBELAJARAN IPA KELAS IX TAHUN PELAJARAN 2013-2014 163
  • 48. RPP BIOLOGI-IX YANTO ABDULLAH, S.Si  Guru mempresentasikan pengetahuan deklaratif tentang lithosfer serta karakteristik perilakunya.  Guru menunjukkan bentuk-bentuk dataran tinggi, dataran rendah dan pegunungan melalui pemodelan.  Guru mempresentasikan pengetahuan deklaratif tentang batuan.  Guru meminta peserta didik dalam kelompok untuk mengidentifikasikan keterbentukan gunung.  Guru membimbing kegiatan tiap-tiap kelompok.  Guru meminta salah satu untuk mempresentasikan hasil kerja.  Memberikan penghargaan pada kelompok dengan kinerja baik.  Uji kompetensi lisan c. 3 Konfirmasi  Membimbing siswa pelajaran.  Uji kompetensi Mandiri Percaya diri Saling menghargai Ingin tahu merangkum Penutup  Guru bertanya pada siswa tentang materi yang belum dipahami  Guru memberi PR 10 menit Ceramah Ingin tahu G. Sumber Pembelajaran : 1. Buku Paket : Pustaka Indah, Erlangga 2. LKS H. Penilaian Indikator Penilaian Teknik Penilaian Bentuk Intrumen Intrumen  Siswa dapat menjelaskan pengaruh proses yang terjadi pada lapisan lithosfer Tes tertulis Uraian Jelaskan pengaruh proses yang terjadi pada lapisan lithosfer  Siswa dapat menyebutkan 3 macam batuan Tes tertulis Uraian Sebutkan batuan! macam-macam PERANGKAT PEMBELAJARAN IPA KELAS IX TAHUN PELAJARAN 2013-2014 164
  • 49. RPP BIOLOGI-IX YANTO ABDULLAH, S.Si Kunci Jawaban Skor No Jawaban Nilai 1 Lapisan lithosfer yang ada pada permukaan bumi berupa 2 pegunungan,perbukitan, dataran dan cekungan terjadi karena adanya tenaga endogen ( gunung meletus) dan eksogen (erosi, abrasi dan pelapukan) 2 Macam-macam batuan : 3 11. Batuan beku 12. Batuan sedimen (endapan) 13. Batuan malihan (metamorf) Jumlah skor maksimum Mengetahui, Kepala Madrasah, Drs. H. Cecep Fachrurozi NIP. 195407281985031002 Subang, Januari 2013 Guru Mata Pelajaran, Yanto Abdulah, S.Si NIP. 198103182006041001 PERANGKAT PEMBELAJARAN IPA KELAS IX TAHUN PELAJARAN 2013-2014 165
  • 50. RPP BIOLOGI-IX YANTO ABDULLAH, S.Si RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP) SEKOLAH MATA PELAJARAN KELAS / SEMESTER WAKTU : : : : MTs NEGERI SUBANG ILMU PENGETAHUAN ALAM 9/2 2 x 40 MENIT A. Standar Kompetensi : 5. Memahami sistem tata surya dan proses yang terjadi didalamnya. B. Kompetensi Dasar : 5.4 Mendeskripsikan proses-proses khusus yang terjadi di lapisan lithosfer dan atmosfer yang terkait dengan perubahan zat dan kalor C. Indikator :  Menjelaskan pengaruh proses-proses yang terjadi di lapisan atmosfer terhadap perubahan zat dan kalor D. Tujuan Pembelajaran  Siswa dapat meyebutkan pengaruh proses-proses yang terjadi di lapisan latmosfer terhadap perubahan zat dan kalor E. Materi Pembelajaran : 1. Komposisi penyusun atmosfer 2. Lapisan atmosfer. 3. Tekanan dan suhu atmosfer. F. Langkah-Langkah Pembelajaran : 1. Model Pembelajaran 2. Metode Pembalajaran 3. Langkah-langkah No 1 2 : Cooperative Learning, Direct Instruksional (DI) : Penugasan, Kajian Pustaka,diskusi kelompok : Langkah-langkah Waktu Pendahuluan  Guru memberi salam  Guru memberi pertanyaan awal untuk siswa memotivasi siswa mulai aktif dalam pembelajaran  Guru menyampaikan indikator yang akan dicapai 10 menit Kegiatan Inti a. Eksplorasi  Tanya jawab mengapa permukaan bumi kadang tersa panas kadang tersa dingin b. Elaborasi  Guru membagi peserta didik ke dalam kelompok-kelompok. Metode Karakter Disiplin Ingin tahu 60 menit Diskusi Kajian Pustaka Berpikir logis Cinta ilmu Kerjasama Kreatif PERANGKAT PEMBELAJARAN IPA KELAS IX TAHUN PELAJARAN 2013-2014 166
  • 51. RPP BIOLOGI-IX YANTO ABDULLAH, S.Si  Guru mengarahkan jawaban pertanyaan dengan meminta peserta didik untuk membuka dan membaca buku siswa.  Guru mempresentasikan pengetahuan deklaratif tentang atmosfer serta karakteristik perilakunya.  Guru meminta peserta didik dalam kelompok untuk mengidentifikasi lapisan-lapisan atmosfer.  Guru membimbing kegiatan tiap-tiap kelompok.  Guru meminta salah satu untuk mempresentasikan hasil kerja.  Memberikan penghargaan pada kelompok dengan kinerja baik. c. Cinta ilmu Mandiri Percaya diri Saling menghargai Konfirmasi Membimbing siswa merangkum pelajaran - Guru memberi evaluasi materi yang telah dipelajari - 3 Penutup  Guru bertanya pada siswa tentang materi yang belum dipahami  Guru memberi PR Ingin tahu 10 menit ceramah Ingin tahu G. Sumber Pembelajaran : 1. Buku Paket : BSE, Erlangga 2. LKS H. Penilaian Indikator Penilaian  Siswa dapat menjelaskan pengaruh proses yang terjadi pada lapisan atmosfer  Siswa dapat menyebutkan manfaat atmosfer  Teknik Penilaian Tes Tertulis Bentuk Intrumen Intrumen Jelaskan pengaruh proses yang terjadi pada lapisan atmosfer! Sebutkan manfaat atmosfer! Siswa dapat menyebutkan susunan lapisan atmosfer Sebutkan atmosfer ! susunan lapisan PERANGKAT PEMBELAJARAN IPA KELAS IX TAHUN PELAJARAN 2013-2014 167
  • 52. RPP BIOLOGI-IX YANTO ABDULLAH, S.Si Kunci Jawaban Skor No Jawaban Nilai 1 Atmosfer merupakan lapisan udara yang meyelimuti bumi. Udara sangat 3 penting bagi kehidupan di bumi, terutama untuk pernapasan.pada saat ini di bumi terjadi pemanasan global sehingga terjadi peningkatan konsentrasi gas sisa di lapisan atmosfer,maka energy tersebut akan terperangkap di atmosfer yang mengakibatkan terjadinya pergeseran iklim,cuaca dan ekosistem di muka bumi 2 Manfaat atmosfer 2 1. 2. Perisai radiasi ultraviolet 3. Penunjang komunikasi radio 4. 3 Melindungi bumi dari benturan meteor Pengendalian suhu bumi Lapisan atmosfer 1. Troposfer 2. Stratosfer 3. Mesosfer 4. Termosfer 5. 5 Eksosfer Jumlah skor maksimum Mengetahui, Kepala Madrasah, Drs. H. Cecep Fachrurozi NIP. 195407281985031002 10 Subang, Januari 2013 Guru Mata Pelajaran, Yanto Abdulah, S.Si NIP. 198103182006041001 PERANGKAT PEMBELAJARAN IPA KELAS IX TAHUN PELAJARAN 2013-2014 168
  • 53. RPP BIOLOGI-IX YANTO ABDULLAH, S.Si RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP) SEKOLAH MATA PELAJARAN KELAS / SEMESTER WAKTU : : : : MTs NEGERI SUBANG ILMU PENGETAHUAN ALAM 9/2 2 x 40 MENIT A. Standar Kompetensi : 5. Memahami sistem tata surya dan proses yang terjadi didalamnya. B. Kompetensi Dasar : 5.5 Menjelaskan hubungan antara proses yang terjadi di lapisan lithosfer dan atmosfer dengan kesehatan dan permasalahan lingkungan C. Indikator :  Menjelaskan proses pelapukan di lapisan bumi yang berkaitan dengan masalah lingkungan  Menjelaskan proses pemanasan global dan pengaruhnya pada lingkungan di bumi  Menjelaskan pengaruh proses-proses di lingkungan terhadap kesehatan manusia D. Tujuan Pembelajaran 1. 2. 3. Siswa dapat menyebutkan proses pelapukan Siswa dapat menyebutkan proses pemanasan global danpengaruhnya pada bumi Siswa dapat menyebutkan pengaruh proses di lingkungan terhadap kesehatan manusia E. Materi Pembelajaran : 1. Pelapukan dan pengikisan. 2. Pemanasan global. 3. Pencemaran lingkungan F. Langkah-Langkah PembelajaranPembelajaran : 1. Model Pembelajaran : Cooperative Learning, Direct Instructional (DI) 2. Metode Pembalajaran : Penugasan, Kajian Pustaka dan diskusi kelompok 3. Langkah-langkah : No 1 2 a. Langkah-langkah Waktu Metode Pendahuluan 10 menit  Guru memberi salam  Guru memberi pertanyaan awal untuk siswa memotivasi siswa mulai aktif dalam pembelajaran  Guru menyampaikan indikator yang akan dicapai Ceramah Kegiatan Inti Eksplorasi Karakter Kajian Pustaka Diskusi 60 menit Disiplin Ingin tahu PERANGKAT PEMBELAJARAN IPA KELAS IX TAHUN PELAJARAN 2013-2014 169
  • 54. RPP BIOLOGI-IX YANTO ABDULLAH, S.Si  Tanya jawab apakah mengetahui kejadian tanah longsor dan erosi  Siswa menjelaskan penyebab terjadinya tanah longsor dan erosi  Tanya jawab tentang pelapukan dan pengikisan Berpikir logis Cinta ilmu Menghargai Elaborasi  Guru membagi peserta didik ke dalam kelompok-kelompok.  Guru mengarahkan jawaban pertanyaan dengan meminta peserta didik untuk membuka dan membaca buku siswa.  Guru mempresentasikan pengetahuan deklaratif tentang pelapukan dan pengikisan serta karakteristik perilakunya.  Guru menunjukkan proses terjadinya pemanasan global melalui pemodelan.  Guru mempresentasikan pengetahuan deklaratif tentang pencemaran lingkungan.  Guru meminta peserta didik dalam kelompok untuk mendeskripsikan tentang efek rumah kaca dan hujan asam.  Guru membimbing kegiatan tiap-tiap kelompok.  Guru meminta salah satu untuk mempresentasikan hasil kerja.  Memberikan penghargaan pada kelompok dengan kinerja baik. Kerjasama Kreatif, Inovatif Cinta ilmu Mandiri Percaya diri Percaya diri Saling menghargai Konfirmasi  Membimbing siswa merangkum pelajaran  Guru memberi evaluasi materi yang telah dipelajari 3 Ingin tahu Penutup  Guru bertanya pada siswa tentang materi 10 menit yang belum dipahami  Guru memberi PR Ceramah Ingin tahu G. Sumber Pembelajaran : 1. Buku Paket : Pustaka Indah, Erlangga 2. LKS PERANGKAT PEMBELAJARAN IPA KELAS IX TAHUN PELAJARAN 2013-2014 170
  • 55. RPP BIOLOGI-IX YANTO ABDULLAH, S.Si H. Penilaian Teknik Indikator Penilaian Penilaian  Siswa dapat menjelaskan Tes proses pelapukan dimuka Tertulis bumi Tes  Siswa dapat menjelaskan Tertulis pemanasan global dan pengaruhnya pada lingkungan Tes Tertulis  Siswa dapat menjelaskan pengaruh pencemaran lingkungan terhadap tubuh manusia Bentuk Intrumen Uraian Intrumen Jelaskan proses pelapukan dimuka bumi! Uraian Jelaskan pemanasan global dan pengaruhnya pada lingkungan di muka bumi! Uraian Jelaskan pengaruh pencemaran lingkungan terhadap tubuh manusia! Kunci Jawaban No 1 2 3 Jawaban Pelapukan terjadi karena rusak/hancurnya batuan yang asalnya berukuran besar menjadi butiran yang berukuran kecil bahkan halus Proses pemanasan global : adanya gas rumah kaca menyebabkan energi panas yang terpancar darimatahari tertahan dan terperangkap dalam atmosfer bumi. Akibatnya suhu global di bumi menjadi meningkat. Pengaruh pemanasan global : menyebabkan perubahan iklim, perubahan lahan produktif menjadi gurun pasir, mengubah habitat, hewan dan tumbuhan melebihi kemampuan adaptasinya,mencairkan es di benua antartika Limbah yang disebabkan oleh pencemaran air,udara dan tanah mengandung berbagai macam zat yang berbahaya bagi kesehatan manusia Jumlah skor maksimum Mengetahui, Kepala Madrasah, Drs. H. Cecep Fachrurozi NIP. 195407281985031002 Skor Nilai 5 5 5 5 20 Subang, Juli 2013 Guru Mata Pelajaran, Yanto Abdulah, S.Si NIP. 198103182006041001 PERANGKAT PEMBELAJARAN IPA KELAS IX TAHUN PELAJARAN 2013-2014 171