SlideShare a Scribd company logo
1 of 25
DESAIN PEMBELAJARAN
PENDIDIKAN NON FORMAL
KELOMPOK 1
Afifah turohmah 1201412001
Taufik akbar soleh 1201412007
Mar’atus solihah 12014120
Ririn kurniawati 12014120
Agus sholehudin 12014120
Diyah ajeng 12014120
Tatag pratama aji 12014120
A. PENGERTIAN
DESAIN
PEMBELAJARAN
REIGELUTH, 1983
Desain pembelajaran adalah kisis-kisi dari
penerapan teori belajar dan pembelajaran
untuk memfasilitasi proses belajar seseorang.
ROTHWELL & KANZANAZ, 1992
Disain pembelajaran terkait dengan
peningkatan mutu kerja seseorang dan
pengaruhnya bagi organisasi. Bagi mereka,
peningkatan kinerja berarti peningkatan kinerja
rganisasi. Disain pembelajaran melakukan hal
tersebut melalui suatu model kinerja manusia.
REISER, 2002
Baginya, disain pembelajaran berbentuk
rangkaian prosedur sebagai suati system untuk
pengembangan program pendidikan dan
pelatihan dengan konsisten, dan teruji. Desain
pembelajaran juga sebagai proses yang rumit
tapi kreatif, aktif, dan berulang-ulang.
DICK, CAREY & CAREY, 2005
Ketiga pakar teknologi pendidikan ini
menegaskan penggunaan konsep pendekatan
system sebagai landasan pemikiran suatu
disain pembelajaran. Umumnya pendekatan
system terdiri atas analisis, desain,
pengembangan, implementasi, dan evaluasi.
Desain pembelajaran mencakup seluruh
proses yang di laksanakan pada pendekatan
system.
EMPAT KOMPONEN
Peserta Didik
Ada berbagai istilah yang digunakan untuk
peserta didik, seperti siswa, mahasiswa,
peserta pelatihan, warga belajar dan lain-
lain.
Tujuan Pembelajaran
Setiap perumusan tujuan belajar harus
dikembangkan berdasarkan kompetensi
atau kinerja yang harus dimiliki peserta
didik setelah proses belajar selesai. Jika
tujuan yang ingin dicapai dirasa sulit,
maka dapat dibuat sebagai
subkompetensi yang bertahap dan mudah
dicapai.
Metode
Metode adalah cara-cara atau teknik yang
dianggap jitu untuk menyampaikan materi
ajar. Metode sebagai strategi pembelajaran
dapat dikaitkan dengan media dan waktu
yangtersedia untuk belajar.
Penilaian
Dalam konsep ini, nilai dinggap sebagai sangat
penting sebagai indikator keberhasilan suatu
tujuan belajar yang telah dirumuskan
sebelumnya.
ANALISIS TOPIK
TUJUANTOPIK
PERBAIKAN
PERBAIKAN
PEMBELAJAR
AN
PENILAIAN
B. DASAR PEMIKIRAN
Sebelumnya, esensi disain pembelajaran
hanyalah mencakup empat komponen (siswa,
tujuan, metode, dan evaluasi) serta analisis
topik. Empat komponen di bawah di pengaruhi
oleh, teori belajar dan pembelajaran, sedangkan
analisis topic merupakan disain pembelajaran
yang di hasilkan dari disiplin ilmu tertentu.
A. BERORIENTASI PADA PESERTA DIDIK
- Karakteristik umum
Sifat internal peserta didiklah yang mempengaruhi
penyampaian materi
- Kemampuan awal (pra syarat)
Sebagai dasar untuk peserta didik sebelum mempelajari
kemampuan baru
- Gaya belajar
merupakan aspek psikologi yang berdampak terhadap
penguasaan kemampuan/ kompetensi
SIFAT DESAIN PEMBELAJARAN
B. Alur Berpikir Sistem atau Sistematik
Merupakan kerangka berfikir yang harus diterapkan
secara optimal dalam desain pembelajaran. Sistem
merupakan rangkaian dari komponen dengan fungsi yang
berbeda-beda. Keberhasilan dan kegagalan dalam
pelaksanaanya dapat disebabkan oleh salah satu komponen
saja.
C. Empiris dan berulang
Setiap model desain pembelajaran bersifat empiris. Dan
segala model yang diajukan oleh pakar sudah melalui berbagai
uji coba yang mereka lakukan sendiri sebelum dipublikasikan.
TEORI KOMUNIKASI
Desain pembelajaran menerapkan berbagai teori
(teori belajar, teori pembelajaran, komunikasi, psikologi,
informasi,dsb).
Teori belajar mengkaji kejadian belajar dalam diri seorang
Teori pembelajaran adalah faktor eksternal yang
memfasilitasi proses belajar.
Esensi perbedaan antara 2 teori ini terletak dalam
sifat keilmuanya. Teori pembelajaran bersifat Preskriptif
(menyarankan begaimana sebaiknya proses belajar
diselenggarakan) lebih banyak belajar mengenai The
Learning. Teori belajar bersifat Deskriptif ( menjelaskan
Menurut teori Berlo dalam suatu KBM
konvensional, pengajar sebagai pengirim
pesan (materi ajar). Kemudian peserta
didik sebagai penerima pesan atau topik
yang disampaikan oleh pengajar
mencerna materi.
Umpan balik merupakan respons peserta
didik terhadap topik yang d sampaikan
oleh pengajar.
Proses belajar seseorang dapat di pengaruhi oleh faktor
internal peserta didik itu sendiri dan faktor eksternal yaitu
pengaturan kondisi belajar. Proses belajar terjadi karena
sinergi memori jangka pendek dan jangka panjang diaktifkan
melalui penciptaan faktor eksternal yaitu pembelajaran atau
lingkungan belajar.
MENURUT MAGNESEN, BELAJAR TERJADI DENGAN:
MEMBACA SEBANYAK 10%
MENDENGAR 20%
MELIHAT 30%
MELIHAT DAN MENDENGAR 50%
MENGATAKAN 70%
MENGATAKAN SAMBIL MENGERJAKAN 90%
Seseorang yang belajar dan terlibat langsung dengan suatu
kegiatan atau mengerjakan sesuatu dianggap sebagai cara
yang terbaik dan bertahan lama.
Dalam teori ini penyajian materi
bisa dimulai dari yang termudah
secara bertahap ke arah materi
yang lebih sukar. Dengan kata lain
materi yang bersifat sederhana
sebaiknya dijelaskan terlebih
dahulu, sehingga jika diberikan
materi yang lebih rumit peserta
diidik tidak terlalu kaget.
DESAIN PEMBELAJARAN
Desain pembelajaran hasil, kerja sama dan sinergi
suatu tim : Tim penyusun bersifat sistematik, yaitu
berperan sesuai profesi masing-masing, tidak
tumpang tindih
1. Desainer
2. Pengajar (guru, dosen, intruktur, trainers)
3. Ahli materi
4. Penilaian
ANALISIS KEBUTUHAN
Analisis kebutuhan adalah, penulusuran tentang proses
belajar, kebutuhan peserta didik serta harapan yang
harus dicapai dalm proses belajar lanjutan. Analisis
kebutuhan bermanfaat antara lain utuk menentukan :
1. Pengalaman belajar yang harus dimiliki atau
kemampuan persyaratan yang dikuasai sebelum
suatu proses belajar.
2. Rumusan tujuan pembelajaran serta analisis tugas
yang harus dilaksanakan
3. Penyajian materi dimulai dengan metode, media,
jangka waktu atau strategi pembelajaran apa yang
diterapkan.
4. Dukungan dan hambatan terhadap proses belajar
E. BEBERAPA ISTILAH TERKAIT DESAIN
PEMBELAJARAN
Uraian dibawah menegaskan masing-masing
istilah tersebut dengan mengembangkan
sebagai
konsep :
 Pengembangan Pembelajaran (Intructional
Development)
 Sistem Pembelajaran (Intructional Sytems)
KESIMPULAN
Desain pembelajaran adalah kisi – kisi dari penerapan teori
belajar dan pembelajaran untuk memfasilatasi proses belajar
seseorang.
Dasar pemikiran dalam desain pembelajaran mencakup 4
komponen : Siswa, tujua, metode, evaluasi.
Beberapa hal yang harus di perhatikan dalam desain
pembelajaran : Berorientasi pada peserta didik, sistematik,
empiris dan berulang.
Beberapa teori yang paling menonjol adalah teori komunikasi,
belajar dan pembelajaran.
TERIMAKASIH

More Related Content

What's hot

Permasalahan pelaksanaan supervisi pendidikan dan alternatif pemecahannya
Permasalahan pelaksanaan supervisi pendidikan dan alternatif pemecahannyaPermasalahan pelaksanaan supervisi pendidikan dan alternatif pemecahannya
Permasalahan pelaksanaan supervisi pendidikan dan alternatif pemecahannyajhesica purba
 
Faktor-Faktor Perkembangan Peserta Didik
Faktor-Faktor Perkembangan Peserta DidikFaktor-Faktor Perkembangan Peserta Didik
Faktor-Faktor Perkembangan Peserta Didikgreccielfara
 
Pembangunan, Perubahan Sosial Dan Inovasi Pendidikan-Perkembangan Peserta Didik
Pembangunan, Perubahan Sosial  Dan Inovasi Pendidikan-Perkembangan Peserta DidikPembangunan, Perubahan Sosial  Dan Inovasi Pendidikan-Perkembangan Peserta Didik
Pembangunan, Perubahan Sosial Dan Inovasi Pendidikan-Perkembangan Peserta DidikIrma Fitriani
 
Sosio cultural
Sosio culturalSosio cultural
Sosio culturalDiah Japri
 
Manajemen tenaga pendidik dan kependidikan
Manajemen tenaga pendidik dan kependidikanManajemen tenaga pendidik dan kependidikan
Manajemen tenaga pendidik dan kependidikanAnie01
 
Makalah bab 1 administrasi organisasi dan manajemen
Makalah bab 1 administrasi organisasi dan manajemenMakalah bab 1 administrasi organisasi dan manajemen
Makalah bab 1 administrasi organisasi dan manajemenbabeharif1395
 
Klasifikasi Strategi Pembelajaran
Klasifikasi Strategi PembelajaranKlasifikasi Strategi Pembelajaran
Klasifikasi Strategi PembelajaranLutfi Koto
 
Metoda pengabdian pada masyarakat pak gatot1
Metoda pengabdian pada masyarakat pak gatot1Metoda pengabdian pada masyarakat pak gatot1
Metoda pengabdian pada masyarakat pak gatot1Fitri Riyanto
 
Learning organization
Learning organization Learning organization
Learning organization Aqsathya Chan
 
Landasan Pengembangan Kurikulum ppt
Landasan Pengembangan Kurikulum pptLandasan Pengembangan Kurikulum ppt
Landasan Pengembangan Kurikulum pptRahmah Salsabila
 
Pengertian pendekatan
Pengertian pendekatan Pengertian pendekatan
Pengertian pendekatan Dedi Yulianto
 
Powerpoint manajemen pendidikan
Powerpoint manajemen pendidikanPowerpoint manajemen pendidikan
Powerpoint manajemen pendidikangeriya
 
Belajar Sebagai Perubahan Tingkah Laku (Makalah Belajar dan Pembelajaran)
Belajar Sebagai Perubahan Tingkah Laku (Makalah Belajar dan Pembelajaran)Belajar Sebagai Perubahan Tingkah Laku (Makalah Belajar dan Pembelajaran)
Belajar Sebagai Perubahan Tingkah Laku (Makalah Belajar dan Pembelajaran)Mayawi Karim
 
Makalah komunikasi dalam organisasi (
Makalah komunikasi dalam organisasi (Makalah komunikasi dalam organisasi (
Makalah komunikasi dalam organisasi (Ikvheynha Awlya
 
Kurikulum Humanistik
Kurikulum HumanistikKurikulum Humanistik
Kurikulum HumanistikAli Murfi
 

What's hot (20)

Permasalahan pelaksanaan supervisi pendidikan dan alternatif pemecahannya
Permasalahan pelaksanaan supervisi pendidikan dan alternatif pemecahannyaPermasalahan pelaksanaan supervisi pendidikan dan alternatif pemecahannya
Permasalahan pelaksanaan supervisi pendidikan dan alternatif pemecahannya
 
Faktor-Faktor Perkembangan Peserta Didik
Faktor-Faktor Perkembangan Peserta DidikFaktor-Faktor Perkembangan Peserta Didik
Faktor-Faktor Perkembangan Peserta Didik
 
Pembangunan, Perubahan Sosial Dan Inovasi Pendidikan-Perkembangan Peserta Didik
Pembangunan, Perubahan Sosial  Dan Inovasi Pendidikan-Perkembangan Peserta DidikPembangunan, Perubahan Sosial  Dan Inovasi Pendidikan-Perkembangan Peserta Didik
Pembangunan, Perubahan Sosial Dan Inovasi Pendidikan-Perkembangan Peserta Didik
 
Pengembangan Bahan Ajar
Pengembangan Bahan AjarPengembangan Bahan Ajar
Pengembangan Bahan Ajar
 
Sosio cultural
Sosio culturalSosio cultural
Sosio cultural
 
Makalah pendidikan berkarakter
Makalah pendidikan berkarakterMakalah pendidikan berkarakter
Makalah pendidikan berkarakter
 
Manajemen tenaga pendidik dan kependidikan
Manajemen tenaga pendidik dan kependidikanManajemen tenaga pendidik dan kependidikan
Manajemen tenaga pendidik dan kependidikan
 
Makalah bab 1 administrasi organisasi dan manajemen
Makalah bab 1 administrasi organisasi dan manajemenMakalah bab 1 administrasi organisasi dan manajemen
Makalah bab 1 administrasi organisasi dan manajemen
 
Klasifikasi Strategi Pembelajaran
Klasifikasi Strategi PembelajaranKlasifikasi Strategi Pembelajaran
Klasifikasi Strategi Pembelajaran
 
Metoda pengabdian pada masyarakat pak gatot1
Metoda pengabdian pada masyarakat pak gatot1Metoda pengabdian pada masyarakat pak gatot1
Metoda pengabdian pada masyarakat pak gatot1
 
PROFESI PENDIDIKAN
PROFESI PENDIDIKANPROFESI PENDIDIKAN
PROFESI PENDIDIKAN
 
Learning organization
Learning organization Learning organization
Learning organization
 
Landasan Pengembangan Kurikulum ppt
Landasan Pengembangan Kurikulum pptLandasan Pengembangan Kurikulum ppt
Landasan Pengembangan Kurikulum ppt
 
TEKNOLOGI PEMBELAJARAN
TEKNOLOGI PEMBELAJARANTEKNOLOGI PEMBELAJARAN
TEKNOLOGI PEMBELAJARAN
 
Pengertian pendekatan
Pengertian pendekatan Pengertian pendekatan
Pengertian pendekatan
 
Powerpoint manajemen pendidikan
Powerpoint manajemen pendidikanPowerpoint manajemen pendidikan
Powerpoint manajemen pendidikan
 
MOTIVASI DALAM PEMBELAJARAN
MOTIVASI DALAM PEMBELAJARAN MOTIVASI DALAM PEMBELAJARAN
MOTIVASI DALAM PEMBELAJARAN
 
Belajar Sebagai Perubahan Tingkah Laku (Makalah Belajar dan Pembelajaran)
Belajar Sebagai Perubahan Tingkah Laku (Makalah Belajar dan Pembelajaran)Belajar Sebagai Perubahan Tingkah Laku (Makalah Belajar dan Pembelajaran)
Belajar Sebagai Perubahan Tingkah Laku (Makalah Belajar dan Pembelajaran)
 
Makalah komunikasi dalam organisasi (
Makalah komunikasi dalam organisasi (Makalah komunikasi dalam organisasi (
Makalah komunikasi dalam organisasi (
 
Kurikulum Humanistik
Kurikulum HumanistikKurikulum Humanistik
Kurikulum Humanistik
 

Similar to Desain pembelajaran PNF landasaan berfikir

Desain pembelajaran landasaan berfikir
Desain pembelajaran landasaan berfikirDesain pembelajaran landasaan berfikir
Desain pembelajaran landasaan berfikirSalma Van Licht
 
Ppt uas resume ida
Ppt uas resume idaPpt uas resume ida
Ppt uas resume idaqiararisty
 
DESAIN & INOVASI PEMBELAJARAN.pptx
DESAIN & INOVASI PEMBELAJARAN.pptxDESAIN & INOVASI PEMBELAJARAN.pptx
DESAIN & INOVASI PEMBELAJARAN.pptxubhet1
 
PENDEKATAN DAN MODEL PEMBELAJARAN IPA kel 1.pptx
PENDEKATAN DAN MODEL PEMBELAJARAN IPA kel 1.pptxPENDEKATAN DAN MODEL PEMBELAJARAN IPA kel 1.pptx
PENDEKATAN DAN MODEL PEMBELAJARAN IPA kel 1.pptxNanaLestari3
 
Portovolio design pembelajaran
Portovolio design pembelajaranPortovolio design pembelajaran
Portovolio design pembelajaranAde Mufti Kholil
 
Model Pembelajaran Langsung
Model Pembelajaran LangsungModel Pembelajaran Langsung
Model Pembelajaran LangsungRose Lind
 
Kurikulum dan pembelajaran tina
Kurikulum dan pembelajaran   tinaKurikulum dan pembelajaran   tina
Kurikulum dan pembelajaran tinaTinaSitiNurhasanah
 
Ppt uas tekno
Ppt uas teknoPpt uas tekno
Ppt uas teknouus_yuli
 
Prinsip dan prosedur bg ucok
Prinsip dan prosedur bg ucokPrinsip dan prosedur bg ucok
Prinsip dan prosedur bg ucoklavanter simamora
 
Kurikulum dan pembelajaran tina
Kurikulum dan pembelajaran   tinaKurikulum dan pembelajaran   tina
Kurikulum dan pembelajaran tinaTinaSitiNurhasanah
 
Kurikulum dan pembelajaran tina
Kurikulum dan pembelajaran   tinaKurikulum dan pembelajaran   tina
Kurikulum dan pembelajaran tinaTinaSitiNurhasanah
 
makalah_penelitian_tindakan_kelas.docx
makalah_penelitian_tindakan_kelas.docxmakalah_penelitian_tindakan_kelas.docx
makalah_penelitian_tindakan_kelas.docxArieVianty
 
Pendekatan dan penerapan keterampilan proses dalam pembelajaran materi matema...
Pendekatan dan penerapan keterampilan proses dalam pembelajaran materi matema...Pendekatan dan penerapan keterampilan proses dalam pembelajaran materi matema...
Pendekatan dan penerapan keterampilan proses dalam pembelajaran materi matema...Rfebiola
 

Similar to Desain pembelajaran PNF landasaan berfikir (20)

Desain pembelajaran landasaan berfikir
Desain pembelajaran landasaan berfikirDesain pembelajaran landasaan berfikir
Desain pembelajaran landasaan berfikir
 
Makalah tp oke acc
Makalah tp oke accMakalah tp oke acc
Makalah tp oke acc
 
Ppt uas resume ida
Ppt uas resume idaPpt uas resume ida
Ppt uas resume ida
 
Ppt uas resume ida
Ppt uas resume idaPpt uas resume ida
Ppt uas resume ida
 
DESAIN & INOVASI PEMBELAJARAN.pptx
DESAIN & INOVASI PEMBELAJARAN.pptxDESAIN & INOVASI PEMBELAJARAN.pptx
DESAIN & INOVASI PEMBELAJARAN.pptx
 
PENDEKATAN DAN MODEL PEMBELAJARAN IPA kel 1.pptx
PENDEKATAN DAN MODEL PEMBELAJARAN IPA kel 1.pptxPENDEKATAN DAN MODEL PEMBELAJARAN IPA kel 1.pptx
PENDEKATAN DAN MODEL PEMBELAJARAN IPA kel 1.pptx
 
Portovolio design pembelajaran
Portovolio design pembelajaranPortovolio design pembelajaran
Portovolio design pembelajaran
 
Model Pembelajaran Langsung
Model Pembelajaran LangsungModel Pembelajaran Langsung
Model Pembelajaran Langsung
 
Powerpoint bab 1
Powerpoint bab 1Powerpoint bab 1
Powerpoint bab 1
 
Kurikulum dan pembelajaran tina
Kurikulum dan pembelajaran   tinaKurikulum dan pembelajaran   tina
Kurikulum dan pembelajaran tina
 
Ppt uas tekno
Ppt uas teknoPpt uas tekno
Ppt uas tekno
 
Kurikulum pembelajaran
Kurikulum pembelajaranKurikulum pembelajaran
Kurikulum pembelajaran
 
Kurikulum pembelajaran
Kurikulum pembelajaranKurikulum pembelajaran
Kurikulum pembelajaran
 
Prinsip dan prosedur bg ucok
Prinsip dan prosedur bg ucokPrinsip dan prosedur bg ucok
Prinsip dan prosedur bg ucok
 
PPt_Desain_Pembelajaran.pptx
PPt_Desain_Pembelajaran.pptxPPt_Desain_Pembelajaran.pptx
PPt_Desain_Pembelajaran.pptx
 
Kurikulum dan pembelajaran tina
Kurikulum dan pembelajaran   tinaKurikulum dan pembelajaran   tina
Kurikulum dan pembelajaran tina
 
Kurikulum dan pembelajaran tina
Kurikulum dan pembelajaran   tinaKurikulum dan pembelajaran   tina
Kurikulum dan pembelajaran tina
 
Deri
DeriDeri
Deri
 
makalah_penelitian_tindakan_kelas.docx
makalah_penelitian_tindakan_kelas.docxmakalah_penelitian_tindakan_kelas.docx
makalah_penelitian_tindakan_kelas.docx
 
Pendekatan dan penerapan keterampilan proses dalam pembelajaran materi matema...
Pendekatan dan penerapan keterampilan proses dalam pembelajaran materi matema...Pendekatan dan penerapan keterampilan proses dalam pembelajaran materi matema...
Pendekatan dan penerapan keterampilan proses dalam pembelajaran materi matema...
 

More from Salma Van Licht

More from Salma Van Licht (20)

Perencanaan program-amin-2014
Perencanaan program-amin-2014Perencanaan program-amin-2014
Perencanaan program-amin-2014
 
Perencanaan program penyuluhan dalam pengabdian pada masyarakat
Perencanaan program penyuluhan dalam pengabdian pada masyarakatPerencanaan program penyuluhan dalam pengabdian pada masyarakat
Perencanaan program penyuluhan dalam pengabdian pada masyarakat
 
Pemberdayaan masyarakat ppt dila
Pemberdayaan masyarakat ppt dilaPemberdayaan masyarakat ppt dila
Pemberdayaan masyarakat ppt dila
 
Penelitian kualitatif1
Penelitian kualitatif1Penelitian kualitatif1
Penelitian kualitatif1
 
Penelitian kualitatif2
Penelitian kualitatif2Penelitian kualitatif2
Penelitian kualitatif2
 
Contoh disain penelitian
Contoh disain penelitianContoh disain penelitian
Contoh disain penelitian
 
Analisis data kualitatif
Analisis data kualitatifAnalisis data kualitatif
Analisis data kualitatif
 
Pelatihan dan kwu
Pelatihan dan kwuPelatihan dan kwu
Pelatihan dan kwu
 
Penel r & d
Penel r & dPenel r & d
Penel r & d
 
Ptk pls
Ptk plsPtk pls
Ptk pls
 
Ptk pls
Ptk plsPtk pls
Ptk pls
 
Apakah Kamu Kreatif? Buktikan Disini!
Apakah Kamu Kreatif? Buktikan Disini!Apakah Kamu Kreatif? Buktikan Disini!
Apakah Kamu Kreatif? Buktikan Disini!
 
Media mpp2
Media mpp2Media mpp2
Media mpp2
 
Usaha usaha kesehatan masyarakat
Usaha usaha kesehatan masyarakatUsaha usaha kesehatan masyarakat
Usaha usaha kesehatan masyarakat
 
Laporan magang kwu
Laporan magang kwuLaporan magang kwu
Laporan magang kwu
 
Keluarga, ibu, ayah, dan anak
Keluarga, ibu, ayah, dan anakKeluarga, ibu, ayah, dan anak
Keluarga, ibu, ayah, dan anak
 
Evolusi makna pembangunan
Evolusi makna pembangunanEvolusi makna pembangunan
Evolusi makna pembangunan
 
Laporan kkl
Laporan kklLaporan kkl
Laporan kkl
 
Teori utama pembangunan
Teori utama pembangunanTeori utama pembangunan
Teori utama pembangunan
 
Kel 2, kes.lingkungan
Kel 2, kes.lingkunganKel 2, kes.lingkungan
Kel 2, kes.lingkungan
 

Recently uploaded

MODUL PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdfAndiCoc
 
TUGAS RUANG KOLABORASI 1.3 PRAKARSA PERUBAHAN
TUGAS RUANG KOLABORASI 1.3 PRAKARSA PERUBAHANTUGAS RUANG KOLABORASI 1.3 PRAKARSA PERUBAHAN
TUGAS RUANG KOLABORASI 1.3 PRAKARSA PERUBAHANwawan479953
 
MODUL PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdfAndiCoc
 
Memperkasakan Dialog Prestasi Sekolah.pptx
Memperkasakan Dialog Prestasi Sekolah.pptxMemperkasakan Dialog Prestasi Sekolah.pptx
Memperkasakan Dialog Prestasi Sekolah.pptxsalmnor
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi BimTek _PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) & Perhi...
PELAKSANAAN + Link2 Materi BimTek _PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) & Perhi...PELAKSANAAN + Link2 Materi BimTek _PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) & Perhi...
PELAKSANAAN + Link2 Materi BimTek _PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) & Perhi...Kanaidi ken
 
power point bahasa indonesia "Karya Ilmiah"
power point bahasa indonesia "Karya Ilmiah"power point bahasa indonesia "Karya Ilmiah"
power point bahasa indonesia "Karya Ilmiah"baimmuhammad71
 
BAB 5 KERJASAMA DALAM BERBAGAI BIDANG KEHIDUPAN.pptx
BAB 5 KERJASAMA DALAM BERBAGAI BIDANG KEHIDUPAN.pptxBAB 5 KERJASAMA DALAM BERBAGAI BIDANG KEHIDUPAN.pptx
BAB 5 KERJASAMA DALAM BERBAGAI BIDANG KEHIDUPAN.pptxJuliBriana2
 
Prakarsa Perubahan dan kanvas ATAP (1).pptx
Prakarsa Perubahan dan kanvas ATAP (1).pptxPrakarsa Perubahan dan kanvas ATAP (1).pptx
Prakarsa Perubahan dan kanvas ATAP (1).pptxHaryKharismaSuhud
 
RENCANA & Link2 Materi Pelatihan_ "Teknik Perhitungan TKDN, BMP, Preferensi H...
RENCANA & Link2 Materi Pelatihan_ "Teknik Perhitungan TKDN, BMP, Preferensi H...RENCANA & Link2 Materi Pelatihan_ "Teknik Perhitungan TKDN, BMP, Preferensi H...
RENCANA & Link2 Materi Pelatihan_ "Teknik Perhitungan TKDN, BMP, Preferensi H...Kanaidi ken
 
BAHAN PAPARAN UU DESA NOMOR 3 TAHUN 2024
BAHAN PAPARAN UU DESA NOMOR 3 TAHUN 2024BAHAN PAPARAN UU DESA NOMOR 3 TAHUN 2024
BAHAN PAPARAN UU DESA NOMOR 3 TAHUN 2024ssuser0bf64e
 
Kenakalan Remaja (Penggunaan Narkoba).ppt
Kenakalan Remaja (Penggunaan Narkoba).pptKenakalan Remaja (Penggunaan Narkoba).ppt
Kenakalan Remaja (Penggunaan Narkoba).pptnovibernadina
 
PANDUAN PENGEMBANGAN KSP SMA SUMBAR TAHUN 2024 (1).pptx
PANDUAN PENGEMBANGAN KSP SMA SUMBAR TAHUN 2024 (1).pptxPANDUAN PENGEMBANGAN KSP SMA SUMBAR TAHUN 2024 (1).pptx
PANDUAN PENGEMBANGAN KSP SMA SUMBAR TAHUN 2024 (1).pptxfitriaoskar
 
Aksi Nyata PMM Topik Refleksi Diri (1).pdf
Aksi Nyata PMM Topik Refleksi Diri (1).pdfAksi Nyata PMM Topik Refleksi Diri (1).pdf
Aksi Nyata PMM Topik Refleksi Diri (1).pdfEniNuraeni29
 
PPT SOSIALISASI PENGELOLAAN KINERJA GURU DAN KS 2024.pptx
PPT SOSIALISASI PENGELOLAAN KINERJA GURU DAN KS 2024.pptxPPT SOSIALISASI PENGELOLAAN KINERJA GURU DAN KS 2024.pptx
PPT SOSIALISASI PENGELOLAAN KINERJA GURU DAN KS 2024.pptxMaskuratulMunawaroh
 
668579210-Visi-Gp-Berdasarkan-Tahapan-Bagja.pdf
668579210-Visi-Gp-Berdasarkan-Tahapan-Bagja.pdf668579210-Visi-Gp-Berdasarkan-Tahapan-Bagja.pdf
668579210-Visi-Gp-Berdasarkan-Tahapan-Bagja.pdfAfriYani29
 
Topik 4_Eksplorasi Konsep LK Kelompok_Pendidikan Berkelanjutan
Topik 4_Eksplorasi Konsep LK Kelompok_Pendidikan BerkelanjutanTopik 4_Eksplorasi Konsep LK Kelompok_Pendidikan Berkelanjutan
Topik 4_Eksplorasi Konsep LK Kelompok_Pendidikan BerkelanjutanAyuApriliyanti6
 
Latihan Soal untuk US dan Tryout SMP 2024
Latihan Soal untuk  US dan Tryout SMP 2024Latihan Soal untuk  US dan Tryout SMP 2024
Latihan Soal untuk US dan Tryout SMP 2024panyuwakezia
 
Contoh PPT Seminar Proposal Teknik Informatika.pptx
Contoh PPT Seminar Proposal Teknik Informatika.pptxContoh PPT Seminar Proposal Teknik Informatika.pptx
Contoh PPT Seminar Proposal Teknik Informatika.pptxIvvatulAini
 
AKSI NYATA Numerasi Meningkatkan Kompetensi Murid_compressed (1) (1).pptx
AKSI NYATA  Numerasi  Meningkatkan Kompetensi Murid_compressed (1) (1).pptxAKSI NYATA  Numerasi  Meningkatkan Kompetensi Murid_compressed (1) (1).pptx
AKSI NYATA Numerasi Meningkatkan Kompetensi Murid_compressed (1) (1).pptxnursariheldaseptiana
 
Aksi Nyata Disiplin Positif Keyakinan Kelas untuk SMK
Aksi Nyata Disiplin Positif Keyakinan Kelas untuk SMKAksi Nyata Disiplin Positif Keyakinan Kelas untuk SMK
Aksi Nyata Disiplin Positif Keyakinan Kelas untuk SMKgamelamalaal
 

Recently uploaded (20)

MODUL PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
TUGAS RUANG KOLABORASI 1.3 PRAKARSA PERUBAHAN
TUGAS RUANG KOLABORASI 1.3 PRAKARSA PERUBAHANTUGAS RUANG KOLABORASI 1.3 PRAKARSA PERUBAHAN
TUGAS RUANG KOLABORASI 1.3 PRAKARSA PERUBAHAN
 
MODUL PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
Memperkasakan Dialog Prestasi Sekolah.pptx
Memperkasakan Dialog Prestasi Sekolah.pptxMemperkasakan Dialog Prestasi Sekolah.pptx
Memperkasakan Dialog Prestasi Sekolah.pptx
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi BimTek _PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) & Perhi...
PELAKSANAAN + Link2 Materi BimTek _PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) & Perhi...PELAKSANAAN + Link2 Materi BimTek _PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) & Perhi...
PELAKSANAAN + Link2 Materi BimTek _PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) & Perhi...
 
power point bahasa indonesia "Karya Ilmiah"
power point bahasa indonesia "Karya Ilmiah"power point bahasa indonesia "Karya Ilmiah"
power point bahasa indonesia "Karya Ilmiah"
 
BAB 5 KERJASAMA DALAM BERBAGAI BIDANG KEHIDUPAN.pptx
BAB 5 KERJASAMA DALAM BERBAGAI BIDANG KEHIDUPAN.pptxBAB 5 KERJASAMA DALAM BERBAGAI BIDANG KEHIDUPAN.pptx
BAB 5 KERJASAMA DALAM BERBAGAI BIDANG KEHIDUPAN.pptx
 
Prakarsa Perubahan dan kanvas ATAP (1).pptx
Prakarsa Perubahan dan kanvas ATAP (1).pptxPrakarsa Perubahan dan kanvas ATAP (1).pptx
Prakarsa Perubahan dan kanvas ATAP (1).pptx
 
RENCANA & Link2 Materi Pelatihan_ "Teknik Perhitungan TKDN, BMP, Preferensi H...
RENCANA & Link2 Materi Pelatihan_ "Teknik Perhitungan TKDN, BMP, Preferensi H...RENCANA & Link2 Materi Pelatihan_ "Teknik Perhitungan TKDN, BMP, Preferensi H...
RENCANA & Link2 Materi Pelatihan_ "Teknik Perhitungan TKDN, BMP, Preferensi H...
 
BAHAN PAPARAN UU DESA NOMOR 3 TAHUN 2024
BAHAN PAPARAN UU DESA NOMOR 3 TAHUN 2024BAHAN PAPARAN UU DESA NOMOR 3 TAHUN 2024
BAHAN PAPARAN UU DESA NOMOR 3 TAHUN 2024
 
Kenakalan Remaja (Penggunaan Narkoba).ppt
Kenakalan Remaja (Penggunaan Narkoba).pptKenakalan Remaja (Penggunaan Narkoba).ppt
Kenakalan Remaja (Penggunaan Narkoba).ppt
 
PANDUAN PENGEMBANGAN KSP SMA SUMBAR TAHUN 2024 (1).pptx
PANDUAN PENGEMBANGAN KSP SMA SUMBAR TAHUN 2024 (1).pptxPANDUAN PENGEMBANGAN KSP SMA SUMBAR TAHUN 2024 (1).pptx
PANDUAN PENGEMBANGAN KSP SMA SUMBAR TAHUN 2024 (1).pptx
 
Aksi Nyata PMM Topik Refleksi Diri (1).pdf
Aksi Nyata PMM Topik Refleksi Diri (1).pdfAksi Nyata PMM Topik Refleksi Diri (1).pdf
Aksi Nyata PMM Topik Refleksi Diri (1).pdf
 
PPT SOSIALISASI PENGELOLAAN KINERJA GURU DAN KS 2024.pptx
PPT SOSIALISASI PENGELOLAAN KINERJA GURU DAN KS 2024.pptxPPT SOSIALISASI PENGELOLAAN KINERJA GURU DAN KS 2024.pptx
PPT SOSIALISASI PENGELOLAAN KINERJA GURU DAN KS 2024.pptx
 
668579210-Visi-Gp-Berdasarkan-Tahapan-Bagja.pdf
668579210-Visi-Gp-Berdasarkan-Tahapan-Bagja.pdf668579210-Visi-Gp-Berdasarkan-Tahapan-Bagja.pdf
668579210-Visi-Gp-Berdasarkan-Tahapan-Bagja.pdf
 
Topik 4_Eksplorasi Konsep LK Kelompok_Pendidikan Berkelanjutan
Topik 4_Eksplorasi Konsep LK Kelompok_Pendidikan BerkelanjutanTopik 4_Eksplorasi Konsep LK Kelompok_Pendidikan Berkelanjutan
Topik 4_Eksplorasi Konsep LK Kelompok_Pendidikan Berkelanjutan
 
Latihan Soal untuk US dan Tryout SMP 2024
Latihan Soal untuk  US dan Tryout SMP 2024Latihan Soal untuk  US dan Tryout SMP 2024
Latihan Soal untuk US dan Tryout SMP 2024
 
Contoh PPT Seminar Proposal Teknik Informatika.pptx
Contoh PPT Seminar Proposal Teknik Informatika.pptxContoh PPT Seminar Proposal Teknik Informatika.pptx
Contoh PPT Seminar Proposal Teknik Informatika.pptx
 
AKSI NYATA Numerasi Meningkatkan Kompetensi Murid_compressed (1) (1).pptx
AKSI NYATA  Numerasi  Meningkatkan Kompetensi Murid_compressed (1) (1).pptxAKSI NYATA  Numerasi  Meningkatkan Kompetensi Murid_compressed (1) (1).pptx
AKSI NYATA Numerasi Meningkatkan Kompetensi Murid_compressed (1) (1).pptx
 
Aksi Nyata Disiplin Positif Keyakinan Kelas untuk SMK
Aksi Nyata Disiplin Positif Keyakinan Kelas untuk SMKAksi Nyata Disiplin Positif Keyakinan Kelas untuk SMK
Aksi Nyata Disiplin Positif Keyakinan Kelas untuk SMK
 

Desain pembelajaran PNF landasaan berfikir

  • 2. KELOMPOK 1 Afifah turohmah 1201412001 Taufik akbar soleh 1201412007 Mar’atus solihah 12014120 Ririn kurniawati 12014120 Agus sholehudin 12014120 Diyah ajeng 12014120 Tatag pratama aji 12014120
  • 4. REIGELUTH, 1983 Desain pembelajaran adalah kisis-kisi dari penerapan teori belajar dan pembelajaran untuk memfasilitasi proses belajar seseorang.
  • 5. ROTHWELL & KANZANAZ, 1992 Disain pembelajaran terkait dengan peningkatan mutu kerja seseorang dan pengaruhnya bagi organisasi. Bagi mereka, peningkatan kinerja berarti peningkatan kinerja rganisasi. Disain pembelajaran melakukan hal tersebut melalui suatu model kinerja manusia.
  • 6. REISER, 2002 Baginya, disain pembelajaran berbentuk rangkaian prosedur sebagai suati system untuk pengembangan program pendidikan dan pelatihan dengan konsisten, dan teruji. Desain pembelajaran juga sebagai proses yang rumit tapi kreatif, aktif, dan berulang-ulang.
  • 7. DICK, CAREY & CAREY, 2005 Ketiga pakar teknologi pendidikan ini menegaskan penggunaan konsep pendekatan system sebagai landasan pemikiran suatu disain pembelajaran. Umumnya pendekatan system terdiri atas analisis, desain, pengembangan, implementasi, dan evaluasi. Desain pembelajaran mencakup seluruh proses yang di laksanakan pada pendekatan system.
  • 8. EMPAT KOMPONEN Peserta Didik Ada berbagai istilah yang digunakan untuk peserta didik, seperti siswa, mahasiswa, peserta pelatihan, warga belajar dan lain- lain.
  • 9. Tujuan Pembelajaran Setiap perumusan tujuan belajar harus dikembangkan berdasarkan kompetensi atau kinerja yang harus dimiliki peserta didik setelah proses belajar selesai. Jika tujuan yang ingin dicapai dirasa sulit, maka dapat dibuat sebagai subkompetensi yang bertahap dan mudah dicapai.
  • 10. Metode Metode adalah cara-cara atau teknik yang dianggap jitu untuk menyampaikan materi ajar. Metode sebagai strategi pembelajaran dapat dikaitkan dengan media dan waktu yangtersedia untuk belajar.
  • 11. Penilaian Dalam konsep ini, nilai dinggap sebagai sangat penting sebagai indikator keberhasilan suatu tujuan belajar yang telah dirumuskan sebelumnya.
  • 13. B. DASAR PEMIKIRAN Sebelumnya, esensi disain pembelajaran hanyalah mencakup empat komponen (siswa, tujuan, metode, dan evaluasi) serta analisis topik. Empat komponen di bawah di pengaruhi oleh, teori belajar dan pembelajaran, sedangkan analisis topic merupakan disain pembelajaran yang di hasilkan dari disiplin ilmu tertentu.
  • 14. A. BERORIENTASI PADA PESERTA DIDIK - Karakteristik umum Sifat internal peserta didiklah yang mempengaruhi penyampaian materi - Kemampuan awal (pra syarat) Sebagai dasar untuk peserta didik sebelum mempelajari kemampuan baru - Gaya belajar merupakan aspek psikologi yang berdampak terhadap penguasaan kemampuan/ kompetensi SIFAT DESAIN PEMBELAJARAN
  • 15. B. Alur Berpikir Sistem atau Sistematik Merupakan kerangka berfikir yang harus diterapkan secara optimal dalam desain pembelajaran. Sistem merupakan rangkaian dari komponen dengan fungsi yang berbeda-beda. Keberhasilan dan kegagalan dalam pelaksanaanya dapat disebabkan oleh salah satu komponen saja. C. Empiris dan berulang Setiap model desain pembelajaran bersifat empiris. Dan segala model yang diajukan oleh pakar sudah melalui berbagai uji coba yang mereka lakukan sendiri sebelum dipublikasikan.
  • 16. TEORI KOMUNIKASI Desain pembelajaran menerapkan berbagai teori (teori belajar, teori pembelajaran, komunikasi, psikologi, informasi,dsb). Teori belajar mengkaji kejadian belajar dalam diri seorang Teori pembelajaran adalah faktor eksternal yang memfasilitasi proses belajar. Esensi perbedaan antara 2 teori ini terletak dalam sifat keilmuanya. Teori pembelajaran bersifat Preskriptif (menyarankan begaimana sebaiknya proses belajar diselenggarakan) lebih banyak belajar mengenai The Learning. Teori belajar bersifat Deskriptif ( menjelaskan
  • 17. Menurut teori Berlo dalam suatu KBM konvensional, pengajar sebagai pengirim pesan (materi ajar). Kemudian peserta didik sebagai penerima pesan atau topik yang disampaikan oleh pengajar mencerna materi. Umpan balik merupakan respons peserta didik terhadap topik yang d sampaikan oleh pengajar.
  • 18. Proses belajar seseorang dapat di pengaruhi oleh faktor internal peserta didik itu sendiri dan faktor eksternal yaitu pengaturan kondisi belajar. Proses belajar terjadi karena sinergi memori jangka pendek dan jangka panjang diaktifkan melalui penciptaan faktor eksternal yaitu pembelajaran atau lingkungan belajar.
  • 19. MENURUT MAGNESEN, BELAJAR TERJADI DENGAN: MEMBACA SEBANYAK 10% MENDENGAR 20% MELIHAT 30% MELIHAT DAN MENDENGAR 50% MENGATAKAN 70% MENGATAKAN SAMBIL MENGERJAKAN 90% Seseorang yang belajar dan terlibat langsung dengan suatu kegiatan atau mengerjakan sesuatu dianggap sebagai cara yang terbaik dan bertahan lama.
  • 20. Dalam teori ini penyajian materi bisa dimulai dari yang termudah secara bertahap ke arah materi yang lebih sukar. Dengan kata lain materi yang bersifat sederhana sebaiknya dijelaskan terlebih dahulu, sehingga jika diberikan materi yang lebih rumit peserta diidik tidak terlalu kaget.
  • 21. DESAIN PEMBELAJARAN Desain pembelajaran hasil, kerja sama dan sinergi suatu tim : Tim penyusun bersifat sistematik, yaitu berperan sesuai profesi masing-masing, tidak tumpang tindih 1. Desainer 2. Pengajar (guru, dosen, intruktur, trainers) 3. Ahli materi 4. Penilaian
  • 22. ANALISIS KEBUTUHAN Analisis kebutuhan adalah, penulusuran tentang proses belajar, kebutuhan peserta didik serta harapan yang harus dicapai dalm proses belajar lanjutan. Analisis kebutuhan bermanfaat antara lain utuk menentukan : 1. Pengalaman belajar yang harus dimiliki atau kemampuan persyaratan yang dikuasai sebelum suatu proses belajar. 2. Rumusan tujuan pembelajaran serta analisis tugas yang harus dilaksanakan 3. Penyajian materi dimulai dengan metode, media, jangka waktu atau strategi pembelajaran apa yang diterapkan. 4. Dukungan dan hambatan terhadap proses belajar
  • 23. E. BEBERAPA ISTILAH TERKAIT DESAIN PEMBELAJARAN Uraian dibawah menegaskan masing-masing istilah tersebut dengan mengembangkan sebagai konsep :  Pengembangan Pembelajaran (Intructional Development)  Sistem Pembelajaran (Intructional Sytems)
  • 24. KESIMPULAN Desain pembelajaran adalah kisi – kisi dari penerapan teori belajar dan pembelajaran untuk memfasilatasi proses belajar seseorang. Dasar pemikiran dalam desain pembelajaran mencakup 4 komponen : Siswa, tujua, metode, evaluasi. Beberapa hal yang harus di perhatikan dalam desain pembelajaran : Berorientasi pada peserta didik, sistematik, empiris dan berulang. Beberapa teori yang paling menonjol adalah teori komunikasi, belajar dan pembelajaran.