SlideShare uma empresa Scribd logo
1 de 9
Baixar para ler offline
Ringkasan Materi dan Soal-soal Matematika SMA Kelas XI IPA Semester 1




                 DEFINISI

                 Lingkaran adalah tempat kedudukan titik-titik yang jaraknya dari suatu titik tertentu tetap harganya .
                 Titik yang tertentu tersebut dinamakan pusat lingkaran , dan jarak yang tetap dinamakan jari-jari
                 lingkaran.

                 A . PERSAMAAN LINGKARAN


                 A . 1 . Pusat Titik O ( 0 , 0 ) dan Jari-jari r          A . 2 . Pusat Titik P (  ,  ) dan Jari-jari r

                                   y                                             y



                                       r                                                    P(,
                                                 x                                           )

                              O                      O
                                                     (
                                                                                                          x
                                                                                                
                 Persamaan lingkaran yang berpusat di titik
                 O ( 0 , 0 ) dan jari-jari r , adalah :                   Persamaan lingkaran yang berpusat di titik
                                                                          P (  ,  ) dan berjari-jari r adalah :
                                   x2  y2  r 2
                                                                                                2              2        2
                                                                                     ( x  )       ( y )       r


                 A.3 . Bentuk Umum Persamaan Lingkaran

                                                                   2  y2  A x  B y  C  0
                 Bentuk umum persamaan lingkaran adalah : x                          O        ,
                                               1      1
                 dengan pusat di titik : (      A ,  B ) , dan jari-jarinya adalah : r           1 2 1 2
                                                                                                      A  B C
                                               2      2                                             4    4




                                                                                                                            1
Tri Rusdiyono, S.Pd.
http://berbagimedia.wordpress.com
Ringkasan Materi dan Soal-soal Matematika SMA Kelas XI IPA Semester 1



                 1 . Tentukan persamaan dengan syarat :                                                              CONTOH
                     a . Berpusat di titik O ( 0 , 0 ) dan jari-jari 5 satuan .
                     b.      Berpusat di titik ( 6 , −2 ) dan jari-jari   3

                 2 . Tentukan pusat dan jari-jari dari lingkaran berikut :
                     a.      x 2  ( y  9 ) 2  24
                     b.      x2  y2  8 x  4 y  5  0


                   JAWAB

                 1. a .      Persamaan lingkaran dengan pusat di titik O ( 0 , 0 ) dan berjari-jari 5 adalah : x 2  y 2  25
                     b.      Persamaan lingkaran dengan pusat di ( 6 , 2 ) dan berjari-jari           3 adalah :
                             ( x  6 )  (y  2 )  3
                                      2            2



                 2. a .      Lingkaran dengan persamaan x 2  ( y  9 ) 2  24
                             berpusat di titik ( 0 , -9 ) dan jari-jari = 2 6 .
                     b.      Lingkaran dengan persamaan : x 2  y 2  8 x  4 y  5  0
                                              1     1
                             berpusat di (  8 ,  (4) )  (  4 , 2 ) .
                                              2     2
                                                      1 2 1
                             Panjang jari-jarinya =     8  (4) 2  (5 )  16  4  5  25  5
                                                      4    4



                 B . POSISI TITIK TERHADAP LINGKARAN

                 Diketahui lingkaran L ≡ f ( x , y )  r 2 dan titik          A( a , b ).
                 Ada tiga kemungkinan posisi titik A ( a , b ) terhadap lingkaran L ≡ f ( x , y )  r 2 , yaitu :



                 Titik    A ( a , b ) terletak di dalam lingkaran L ,             Titik   A ( a , b ) terletak di luar lingkaran L ,
                 jika :   f (a,b)  r        2
                                                                                  jika : f ( a , b )  r 2




                  Titik                   terletak pada lingkaran L
                  , jika :                                                            Info :

                                                                                    Jarak Titik Terhadap Garis

                                                                                                  Jarak titik P ( m , n ) terhadap
                                                                                                  garis A x + B y + C = 0 , adalah :

                                                                                          P(m,n )




                                                                                     Ax+By+C=
                                                                                     0

                                                                                                                                       2
Tri Rusdiyono, S.Pd.
http://berbagimedia.wordpress.com
Ringkasan Materi dan Soal-soal Matematika SMA Kelas XI IPA Semester 1




                 1 . Tentukan posisi dari :                                                                                    CONTOH
                     a . titik ( 3 , 4 ) terhadap lingkaran x 2  y 2  49
                      b . titik ( 0 , 2 ) terhadap lingkaran ( x  9 ) 2  ( y  5 ) 2  90
                      c . titik ( 7 , − 9 ) terhadap lingkaran x 2  y 2  6 x  10 y  2  0

                 2 . Tentukan persamaan lingkaran :
                     a . pusat di titik ( 7 , − 9 ) dan menyinggung garis y = 4 x + 9.
                     b . melalui titik ( 3 , −2 ) , ( 6 , 3 ) , dan ( 4 , −6 ).



                   JAWAB

                 1.   a . Titik ( 3 , 4 ) terletak di dalam lingkaran x 2  y 2  49 , karena : 32  4 2  25  49
                      b . Titik ( 0 , 2 ) terletak pada lingkaran ( x  9 ) 2  ( y  5 ) 2  90 ,
                           karena : ( 0  9 ) 2  (2  5 ) 2  81  9  90
                      c . Titik ( 7 , -9 ) terletak di luar lingkaran x 2  y 2  6 x  10 y  2  0 , karena :
                           7 2  (9 ) 2  6 . 7  10 . (9 )  2  49  81  42  90  2  176  0

                 2 . a . Persamaan lingkaran yang berpusat di titik ( −6 , 2 ) dan menyinggung garis y = 4 x + 9,
                         dapat ditentukan dengan cara sbb :
                         Tentukan jari-jari lingkaran tersebut, dengan cara menentukan jarak titik ( −6 , 2 ) terhadap
                         garis −4x + y – 9 = 0 , sbb :

                                      4 .  6  2  9          17
                           rJ                                            17
                                          4   2
                                                     1   2       17
                           Jadi persamaan lingkaran yang berpusat di titik ( −6 , 2 ) dan menyinggung garis y = 4 x + 9,
                          adalah :  x  6    y  2   17 .
                                                     2                 2

                      b . Persamaan lingkaran yang melalui titik ( 3 , − 2 ) , ( 6 , 3 ) , dan ( 4 , −6 ) , dapat ditentukan
                          dengan cara sbb :
                          Bentuk umum persamaan lingkaran :        x 2  y 2  Ax  By  C  0
                           Melalui ( 3 , −2 ) diperoleh :                    32   22  A.3  B. 2  C  0
                                                                              3 A  2B  C  13                …………. 1)
                           Melalui ( 6 , 3 ) diperoleh :                     6 2  32  A.6  B.3  C  0
                                                                              6 A  3B  C  45                …………. 2)
                           Melalui ( 4 , −6 ) diperoleh :         4   6  A.4  B. 6  C  0
                                                                              2        2

                                                                   4 A  6B  C  52                …………. 3)
                           Persamaan 1) , 2) , dan 3) jika diselesaikan diperoleh : A = −19 , B = 5 , C = 54 .
                           Jadi persamaan lingkaran tersebut adalah : x 2  y 2  19 x  5 y  54  0




                      1.   Tentukan pusat dan jari-jari dari lingkaran berikut :
                           a. x 2  y 2  54                                                       d. ( x  1 ) 2  y 2  32
                           b. ( x  12 ) 2  ( y  1 ) 2  121                                     e.   x 2  ( y  16 ) 2  72
                           c. ( x  8 ) 2  ( y  22 ) 2  64                                      f. x 2  y 2  8 x  14 y  49  0




                                                                                                                                        3
Tri Rusdiyono, S.Pd.
http://berbagimedia.wordpress.com
Ringkasan Materi dan Soal-soal Matematika SMA Kelas XI IPA Semester 1



                          g. 4 x 2  4 y 2  32 x  12 y  65  0                   k.   x 2  y 2  20 x  12 y  55  0
                          h.   x 2  y 2  10 x  6 y  2  0                       l.   x 2  y 2  28 x  24 y  336  0
                          i.   x 2  y 2  4 x  16 y  56  0                      m. x 2  y 2  14 x  39  0
                          j.   x 2  y 2  22 x  8 y  109  0                     n. 16 x 2  16 y 2  48 x  24 y  107  0

                     2.   Tentukan persamaan lingkaran berikut :
                          a.   pusat di titik O ( 0 , 0 ) dan jari-jari 3 7
                          b.   pusat di titik ( 14 , 9 ) dan jari-jari 13
                          c.   pusat di titik ( 8 , 6 ) dan menyinggung sumbu x.
                          d.   pusat di titik ( 5 , 10 ) dan menyinggung sumbu y.
                          e.   pusat di titik ( 2 , 6 ) dan menyinggung garis x − 7 y = 8
                          f.   melalui titik ( 2 , 5 ) , ( 6 , 2 ) , dan ( 4 , 1 ).

                     3.   Diketahui lingkaran x 2  y 2  169 .
                          Tentukan posisi dari titik-titik berikut terhadap lingkaran tsb :
                          a. ( 2 , 5 )                      b. ( 12 , 5 )            c. ( 15 , 20 )

                     4.   Diketahui lingkaran ( x  3 ) 2  ( y  8 ) 2  170 .
                          Tentukan posisi dari titik-titik berikut terhadap lingkaran tsb :
                          a. ( 8 , 1 )                        b. ( 4 , 6 )          c. ( 5 , 7 )

                     5.   Diketahui lingkaran x 2  y 2  12 x  8 y  96  0 .
                          Tentukan posisi dari titik-titik berikut terhadap lingkaran tsb :
                          a. ( 5 , 12 )                      b. ( 9 , 2 )             c. ( 4 , 16 )

                     6.   Tentukan persamaan lingkaran berikut :
                          a. berpusat di titik ( 9 , 6 ) dan melalui titik ( 2 , 1 )
                          b.   berpusat di titik ( 2 , 3 ) dan menyinggung lingkaran ( x  5 ) 2  ( y  7 ) 2  49




                 C . GARIS SINGGUNG PADA LINGKARAN

                 Kedudukan Garis Terhadap Lingkaran :

                 1 . Garis tidak                           2 . Garis menyinggung                   3 . Garis memotong
                   memotong lingkaran.                        lingkaran                            lingkaran di dua titik.




                 C. 1. Garis Singgung Bergradien m.

                                          Persamaan garis singgung yang bergradien m pada lingkaran x 2  y 2  r 2 ,
                                          adalah :
                                                         y  m x  r m2  1




                                                                                                                                 4
Tri Rusdiyono, S.Pd.
http://berbagimedia.wordpress.com
Ringkasan Materi dan Soal-soal Matematika SMA Kelas XI IPA Semester 1


                 Persamaan garis singgung yang bergradien m pada lingkaran ( x   ) 2  ( y   ) 2  r 2 , adalah :


                                    y    m ( x   )  r m2  1




                      Tentukan persamaan garis singgung :                                                           CONTOH
                      1 . pada lingkaran x 2  y 2  9 dengan gradien
                          −2.
                      2 . pada lingkaran ( x  2 )2  ( y  6 )2  36
                           dengan gradien 3 .
                      3 . pada lingkaran x 2  y 2  40 x  300  0
                                               2
                           dengan gradien        .
                                               3


                  JAWAB
                                                                                           Info :
                 1.   Persamaan garis singgung pada lingkaran
                                                                                            Garis      singgung    pada
                      x 2  y 2  9 yang bergradien 2 adalah :
                                                                                            lingkaran tegaklurus pada
                       y  m x  r m2  1                                                   jari-jari yang melalui titik
                                                                                            singgungnya.
                        y  (2 ) x  3 (2 ) 2  1
                        y  2 x  3 5          atau y   2 x  3 5

                 2.       Persamaan garis singgung pada lingkaran
                       ( x  2 )2  ( y  6 )2  36 yang bergradien 3
                       adalah :


                           y 6 5( x2)  6            3      2
                                                                      1  y  6  5 ( x  2 )  12
                        y  5 x  10  12  6

                        y  5 x  28          atau     y 5x  4
                                                                                                                       2
                 3. Persamaan garis singgung pada lingkaran x 2  y 2  40 x  300  0 yang bergradien                   adalah :
                                                                                                                       3
                                                                                      1      1
                      Pusat lingkaran adalah ( 20 , 0 ) dan jari-jari =                400  0  300  100  10
                                                                                      4      4
                                                             2
                                 2                 2 
                           y      ( x  20 )  10    1                                    Info :
                                 3                 3 
                             2        40              4 1                                    Jika diketahui dua buah garis g
                        y        x       10
                             3         3                9                                     dan l , dengan persamaan garis :
                             2        40      10                                                g ≡ y = m1 x + C1 , dan
                        y        x            5
                             3         3       3                                                l ≡ y = m2 x + C2 , maka :
                             2        40     10                                               1. Garis g sejajar l , jika :
                        y        x           5 atau
                             3         3      3                                                      m1 = m2
                             2        40     10                                               2. Garis g tegaklurus l , jika :
                         y        x           5                                                   m1 × m2 = −1
                             3        3       3




                                                                                                                                    5
Tri Rusdiyono, S.Pd.
http://berbagimedia.wordpress.com
Ringkasan Materi dan Soal-soal Matematika SMA Kelas XI IPA Semester 1




                          Tentukan persamaan garis singgung pada lingkaran berikut :
                          1. x 2  y 2  196 , m = 4                  6. ( x  6 ) 2  ( y  7 ) 2  50 , m = 2
                          2. x 2  y 2  44 , m = 11                  7. x 2  y 2  10 x  6 y  15  0 ,m= 15
                                                                  1                             8.  x 2  y 2  12 x  16 y  0 dengan m= 7
                          3.       x 2  y 2  16 , m =       
                                                                  2                             9. ( x  4 ) 2  ( y  14 ) 2  196 yang sejajar
                          4.       ( x  16 ) 2  ( y  4 ) 2  49 ,m = 3                         dengan garis 2 x  y  8

                          5.       ( x  2 ) 2  ( y  1 ) 2  81 , m =
                                                                          1                     10. x 2  y 2  9 dan tegak lurus terhadap
                                                                          4                         garis x  3 y  27



                 C.2. Garis Singgung Melalui Titik ( x 1 , y 1 )
                          Pada Lingkaran .
                                                                                                     Info :
                 Persamaan garis singgung yang melalui titik ( x , y )
                                                                                    1       1

                 pada lingkaran x 2  y 2  r 2 , adalah :                                           Kaidah Membagi Adil :
                                                                                                     Digunakan untuk menentukan
                                                                                                     persamaan garis singgung pada
                                                              x1. x  y1. y  r 2                    lingkaran yang melalui titik
                                                                                                     ( x1 , y1 ). Penerapannya dengan
                                                                                                     cara mengubah variabel pada
                                                       Persamaan garis singgung                      persamaan lingkaran dengan
                  (x,y )
                      1        1                       yang melalui titik (x , y )                   aturan sbb :
                                                                                1       1
                                                       pada lingkaran                                x 2 diubah menjadi x1 x
                                                                                                     y 2 diubah menjadi y1 y
                                                       ( x   )2  ( y   )2  r 2
                                                                                                     ( x − A ) 2 diubah menjadi
                 ,adalah :
                                                                                                                   (x1 − A ) ( x − A )
                                                                                                     (y−B)     2 diubah menjadi
                   ( x1   ) ( x   )  ( y1   ) ( y   )  r 2                                               (y1 − B ) ( y − B )
                                                                                                     x diubah menjadi ½ ( x1 + x )
                                                                                                     y diubah menjadi ½ ( y1 + y )
                 Persamaan garis singgung yang melalui titik (x , y )
                                                                                    1       1

                 pada lingkaran x 2  y 2  A x  B y  C  0 , adalah :

                                                              1               1
                                          x1 . x  y1 . y      A ( x  x1 )  B ( y  y1 )  C  0
                                                              2               2




                                                                                                                                CONTOH
                     Tentukan persamaan garis singgung pada lingkaran berikut :
                 1 . x 2  y 2  90 , di titik ( 9 , 3 )
                 2 . ( x  4 ) 2  ( y  18 ) 2  68 di titik ( 12 , 16 )
                 3.       x2  y 2  14 x  2 y  42  0 di titik ( 5 , 3 )




                                                                                                                                                   6
Tri Rusdiyono, S.Pd.
http://berbagimedia.wordpress.com
Ringkasan Materi dan Soal-soal Matematika SMA Kelas XI IPA Semester 1



                      JAWAB

                 1.    Persamaan garis singgung pada lingkaran x 2  y 2  90 , di titik ( 9 , 3 ) , adalah :
                           x1. x  y1. y  90                                 9 x  3 y  90
                        (9 ) x  3 y  90                                  3 x  y   30

                 2.    Persamaan garis singgung pada lingkaran ( x  4 ) 2  ( y  18 ) 2  68 di titik ( 12 , 16 ) , adalah :
                       ( x1   ) ( x   )  ( y1   ) ( y   )  68     8 x  32  2 y  36  68
                         (12  4 ) ( x  4 )  (16  18 ) ( y  18 )  68  8 x  2 y  64
                          8 ( x  4 )  2 ( y  18 )  68                  4 x  y  32
                 3.    Persamaan garis singgung pada lingkaran x 2  y 2  14 x  2 y  42  0 di titik ( 5 , 3 ) , adalah :
                                          1               1
                           (5 ) x  3 y  14 ( x  5)  2 ( y  3 )  42  0
                                          2               2
                         5 x  3 y  7 ( x  5)  ( y  3 )  42  0
                        5 x  3 y  7 x  35  y  3  42  0
                        2 x  2y   4


                 C.3. Garis Singgung Melalui Titik ( x 1 , y 1 ) di Luar Lingkaran

                 Jika titik ( x , y ) terletak di luar lingkaran, persamaan garis singgung
                                 1       1
                 yang melalui titik tersebut dapat ditentukan dengan cara sbb :                    (x,y )
                                                                                                        1       1


                           Tentukan persamaan garis dengan gradien m dan melalui titik
                           ( x , y ) , yaitu : y  m ( x  x1 )  y1
                             1       1


                       Untuk menentukan nilai gradien m dari garis tersebut dapat
                       dilakukan dengan dua macam cara, yaitu :

                                                                             CARA 1 :
                                                                                       Potongkan persamaan garis dengan
                                                                             lingkaran , kemudian bentuklah persamaan
                              Info :                                         kuadrat dengan variabel x .
                                                                                       Tentukan     nilai    m    dengan
                                                                             menentukan nilai D = b 2  4 a c = 0
                 Persamaan Garis Lurus
                                                                             CARA 2 :
                 1 . Melalui titik             dan bergradien m :                        Titik ( x , y ) disubstitusikan ke
                                                                                                    1       1
                                                                             dalam persamaan garis singgung pada lingkaran
                                                                             dengan gradien m .
                 2 . Melalui titik             dan             :
                                                                                     Nilai m yang diperoleh disubstitusikan
                                                                             ke persamaan garis pada langkah pertama untuk
                                                                             memperoleh persamaan garis singgung yang
                                                                             dimaksud .




                                                                                                                    CONTOH

                 Tentukan persamaan garis singgung pada lingkaran x 2  y 2  25 yang melalui titik ( 11 , 2 )




                                                                                                                                  7
Tri Rusdiyono, S.Pd.
http://berbagimedia.wordpress.com
Ringkasan Materi dan Soal-soal Matematika SMA Kelas XI IPA Semester 1



                   JAWAB

                 Menentukan persamaan garis singgung pada lingkaran x 2  y 2  25 yang melalui titik ( 11 , 2 )
                 Persamaan garis melalui ( 11 , 2 ) dan bergradien m , adalah : y  2  m ( x  11 )  y  m x  11m  2

                 Menentukan nilai gradien :
                 CARA 1 :
                 Dipotongkan dengan lingkaran x 2  y 2  25 , diperoleh :
                     x 2  ( m x  11 m  2 ) 2  25  ( m 2  1 ) x 2  ( 22 m 2  4 m ) x  121 m 2  44 m  21  0
                 Syarat D = b 2  4 a c = 0

                       ( 22 m 2  4 m ) 2  4 ( m 2  1 ) ( 121 m 2  44 m  21 )  0  96 m 2  44 m  21  0
                             44  10000               44  100
                      m                         
                                 192                      192
                             44  100              56      7          44  100     144     3
                     m                                    atau m                   
                                 192               192     24             192        192     4
                                   7                      3
                 Diperoleh : m      atau          m
                                  24                      4

                 CARA 2 :
                 Untuk menentukan nilai m, titik ( 11 , −2 ) disubstitusikan pada persamaan garis singgung bergradien
                 m pada lingkaran x 2  y 2  25 yaitu : y  m x  5 m 2  1
                 Sehingga diperoleh :


                   2  11 m  5 m 2  1                                                 4  44 m  121 m 2  25 m 2  25
                                                                                         96 m 2  44 m  21  0
                    2  11 m   5 m 2  1
                                                                                                7                            3
                   (  2  11 m ) 2  25 ( m 2  1 )                                   m                 atau     m         .
                                                                                                24                           4


                 Substitusikan nilai m yang diperoleh ke dalam persamaan y  m x  11m  2
                                  7                                         7     125
                 Untuk       m      diperoleh garis singgung            y    x
                                  24                                       24      24
                                   3                                         3     25
                 Untuk       m   diperoleh garis singgung              y x
                                   4                                         4      4




                      Tentukan persamaan garis singgung pada lingkaran berikut :

                        1.        x 2  y 2  65 di titik ( 7 , 4 )

                        2.        ( x  6 ) 2  ( y  10 ) 2  73 di titik ( 2 , 7 )

                        3.        ( x  8 ) 2  ( y  2 ) 2  20 di titik ( 6 , 2 )

                        4.        ( x  11 ) 2  ( y  7 ) 2  18 di titik ( 9 , 4 )

                        5.        ( x  5 ) 2  ( y  4 ) 2  32 di titik ( 1 , 8 )



                                                                                                                                 8
Tri Rusdiyono, S.Pd.
http://berbagimedia.wordpress.com
Ringkasan Materi dan Soal-soal Matematika SMA Kelas XI IPA Semester 1




                       6.    x 2  y 2  6 x  18 y  50  0 di titik ( 3 , 11 )

                       7.    x 2  y 2  4 x  12 y  76  0 di titik ( 8 , 2 )

                       8.    x 2  y 2  24 x  32 y  26  0 di titik ( 8 , 20 )

                       9.    x 2  y 2  169 melalui titik ( 7 , 17 )

                       10.   x 2  y 2  80 melalui titik ( 10 , 0 )




                                                                                                            9
Tri Rusdiyono, S.Pd.
http://berbagimedia.wordpress.com

Mais conteúdo relacionado

Mais procurados

Perkaian silang dua vektor kls x ipa pJJ sma kmn 2-ds
Perkaian silang dua vektor kls x ipa pJJ sma kmn 2-dsPerkaian silang dua vektor kls x ipa pJJ sma kmn 2-ds
Perkaian silang dua vektor kls x ipa pJJ sma kmn 2-dsYayasan Kemurnian Jakarta
 
MEMBUKTIKAN PERSAMAAN LINGKARAN
MEMBUKTIKAN PERSAMAAN LINGKARANMEMBUKTIKAN PERSAMAAN LINGKARAN
MEMBUKTIKAN PERSAMAAN LINGKARANIpit Sabrina
 
Sinusoidal steady state analysis
Sinusoidal steady state analysisSinusoidal steady state analysis
Sinusoidal steady state analysisSwadexi Istiqphara
 
Fungsi trigonometri berdasarkan lingkaran satuan
Fungsi trigonometri berdasarkan lingkaran satuanFungsi trigonometri berdasarkan lingkaran satuan
Fungsi trigonometri berdasarkan lingkaran satuanAjengKusmayanti
 
Bahan ajar integral tak-tentu
Bahan ajar integral tak-tentuBahan ajar integral tak-tentu
Bahan ajar integral tak-tentuNasrial Tanjung
 
Matematika Diskrit - 03 himpunan - 02
Matematika Diskrit - 03 himpunan - 02Matematika Diskrit - 03 himpunan - 02
Matematika Diskrit - 03 himpunan - 02KuliahKita
 
Lingkaran luar&dalam segitiga
Lingkaran luar&dalam segitigaLingkaran luar&dalam segitiga
Lingkaran luar&dalam segitigaDina Astuti
 
Cerita legenda ppt
Cerita legenda pptCerita legenda ppt
Cerita legenda pptannis.tutor
 
Paraboloida eliptik dan paraboloida hiperbolik
Paraboloida eliptik dan paraboloida hiperbolikParaboloida eliptik dan paraboloida hiperbolik
Paraboloida eliptik dan paraboloida hiperbolikamahamah4
 

Mais procurados (20)

Perkaian silang dua vektor kls x ipa pJJ sma kmn 2-ds
Perkaian silang dua vektor kls x ipa pJJ sma kmn 2-dsPerkaian silang dua vektor kls x ipa pJJ sma kmn 2-ds
Perkaian silang dua vektor kls x ipa pJJ sma kmn 2-ds
 
Koordinat Kutub
Koordinat KutubKoordinat Kutub
Koordinat Kutub
 
MEMBUKTIKAN PERSAMAAN LINGKARAN
MEMBUKTIKAN PERSAMAAN LINGKARANMEMBUKTIKAN PERSAMAAN LINGKARAN
MEMBUKTIKAN PERSAMAAN LINGKARAN
 
5 gradien
5 gradien5 gradien
5 gradien
 
Sinusoidal steady state analysis
Sinusoidal steady state analysisSinusoidal steady state analysis
Sinusoidal steady state analysis
 
Fungsi trigonometri berdasarkan lingkaran satuan
Fungsi trigonometri berdasarkan lingkaran satuanFungsi trigonometri berdasarkan lingkaran satuan
Fungsi trigonometri berdasarkan lingkaran satuan
 
Bangun datar
Bangun datarBangun datar
Bangun datar
 
Bahan ajar integral tak-tentu
Bahan ajar integral tak-tentuBahan ajar integral tak-tentu
Bahan ajar integral tak-tentu
 
Presentasi parabola
Presentasi parabolaPresentasi parabola
Presentasi parabola
 
Matematika Diskrit - 03 himpunan - 02
Matematika Diskrit - 03 himpunan - 02Matematika Diskrit - 03 himpunan - 02
Matematika Diskrit - 03 himpunan - 02
 
Hiperbola
HiperbolaHiperbola
Hiperbola
 
Lingkaran luar&dalam segitiga
Lingkaran luar&dalam segitigaLingkaran luar&dalam segitiga
Lingkaran luar&dalam segitiga
 
Dimensi tiga
Dimensi tigaDimensi tiga
Dimensi tiga
 
Per7 kombinasi&permutasi
Per7 kombinasi&permutasiPer7 kombinasi&permutasi
Per7 kombinasi&permutasi
 
LIMIT FUNGSI
LIMIT FUNGSI LIMIT FUNGSI
LIMIT FUNGSI
 
Cerita legenda ppt
Cerita legenda pptCerita legenda ppt
Cerita legenda ppt
 
Fungsi kuadrat
Fungsi kuadratFungsi kuadrat
Fungsi kuadrat
 
Paraboloida eliptik dan paraboloida hiperbolik
Paraboloida eliptik dan paraboloida hiperbolikParaboloida eliptik dan paraboloida hiperbolik
Paraboloida eliptik dan paraboloida hiperbolik
 
RL_20110928
RL_20110928RL_20110928
RL_20110928
 
trigonometri Powerpoint
trigonometri Powerpointtrigonometri Powerpoint
trigonometri Powerpoint
 

Semelhante a Matematika SMA

Geometri analitik bidang lingkaran
Geometri analitik bidang  lingkaran Geometri analitik bidang  lingkaran
Geometri analitik bidang lingkaran barian11
 
persamaan lingkaran dan garis singgung
persamaan lingkaran dan garis singgungpersamaan lingkaran dan garis singgung
persamaan lingkaran dan garis singgungmfebri26
 
Bab 3 irisan kerucut
Bab 3 irisan kerucutBab 3 irisan kerucut
Bab 3 irisan kerucutEko Supriyadi
 
Persamaan non linear dalam ekonomi
Persamaan non linear dalam ekonomiPersamaan non linear dalam ekonomi
Persamaan non linear dalam ekonomiNurmalianis Anis
 
Persamaan lingkaran
Persamaan lingkaranPersamaan lingkaran
Persamaan lingkaranlinda2508
 
Persamaan lingkaran
Persamaan lingkaranPersamaan lingkaran
Persamaan lingkarancienda
 
Elsa Yuliangraini (Irisan Kerucut)
Elsa Yuliangraini (Irisan Kerucut)Elsa Yuliangraini (Irisan Kerucut)
Elsa Yuliangraini (Irisan Kerucut)ElsaYuliangraini
 
Bab xi lingkaran
Bab xi lingkaranBab xi lingkaran
Bab xi lingkaranhimawankvn
 
modul-matematika-lingkaran-xi-wajib.docx
modul-matematika-lingkaran-xi-wajib.docxmodul-matematika-lingkaran-xi-wajib.docx
modul-matematika-lingkaran-xi-wajib.docxWijayantiniAya
 
Matematika - Koordinat Kartesius & Koordinat Kutub
Matematika - Koordinat Kartesius & Koordinat KutubMatematika - Koordinat Kartesius & Koordinat Kutub
Matematika - Koordinat Kartesius & Koordinat KutubRamadhani Sardiman
 
KEL 2 LINGKARAN 2.pptx
KEL 2 LINGKARAN 2.pptxKEL 2 LINGKARAN 2.pptx
KEL 2 LINGKARAN 2.pptxssuser56a51c
 
Bab 4 Persamaan Lingkaran .pptx
Bab 4 Persamaan Lingkaran .pptxBab 4 Persamaan Lingkaran .pptx
Bab 4 Persamaan Lingkaran .pptxBAGZ4MATH
 

Semelhante a Matematika SMA (20)

Geometri analitik bidang lingkaran
Geometri analitik bidang  lingkaran Geometri analitik bidang  lingkaran
Geometri analitik bidang lingkaran
 
persamaan lingkaran dan garis singgung
persamaan lingkaran dan garis singgungpersamaan lingkaran dan garis singgung
persamaan lingkaran dan garis singgung
 
Bab 3 irisan kerucut
Bab 3 irisan kerucutBab 3 irisan kerucut
Bab 3 irisan kerucut
 
Persamaan non linear dalam ekonomi
Persamaan non linear dalam ekonomiPersamaan non linear dalam ekonomi
Persamaan non linear dalam ekonomi
 
Irisan kerucut
Irisan kerucutIrisan kerucut
Irisan kerucut
 
Persamaan lingkaran
Persamaan lingkaranPersamaan lingkaran
Persamaan lingkaran
 
Lkpd 1
Lkpd 1Lkpd 1
Lkpd 1
 
Makalah irisan kerucut
Makalah irisan kerucutMakalah irisan kerucut
Makalah irisan kerucut
 
Geometri
GeometriGeometri
Geometri
 
Persamaan lingkaran
Persamaan lingkaranPersamaan lingkaran
Persamaan lingkaran
 
Elsa Yuliangraini (Irisan Kerucut)
Elsa Yuliangraini (Irisan Kerucut)Elsa Yuliangraini (Irisan Kerucut)
Elsa Yuliangraini (Irisan Kerucut)
 
Bab xi lingkaran
Bab xi lingkaranBab xi lingkaran
Bab xi lingkaran
 
modul-matematika-lingkaran-xi-wajib.docx
modul-matematika-lingkaran-xi-wajib.docxmodul-matematika-lingkaran-xi-wajib.docx
modul-matematika-lingkaran-xi-wajib.docx
 
Irisan kerucut
Irisan kerucutIrisan kerucut
Irisan kerucut
 
Matematika - Koordinat Kartesius & Koordinat Kutub
Matematika - Koordinat Kartesius & Koordinat KutubMatematika - Koordinat Kartesius & Koordinat Kutub
Matematika - Koordinat Kartesius & Koordinat Kutub
 
KEL 2 LINGKARAN 2.pptx
KEL 2 LINGKARAN 2.pptxKEL 2 LINGKARAN 2.pptx
KEL 2 LINGKARAN 2.pptx
 
Bab 4 Persamaan Lingkaran .pptx
Bab 4 Persamaan Lingkaran .pptxBab 4 Persamaan Lingkaran .pptx
Bab 4 Persamaan Lingkaran .pptx
 
Lingkaran1
Lingkaran1Lingkaran1
Lingkaran1
 
Transformasi
TransformasiTransformasi
Transformasi
 
Lingkaran
LingkaranLingkaran
Lingkaran
 

Matematika SMA

  • 1. Ringkasan Materi dan Soal-soal Matematika SMA Kelas XI IPA Semester 1 DEFINISI Lingkaran adalah tempat kedudukan titik-titik yang jaraknya dari suatu titik tertentu tetap harganya . Titik yang tertentu tersebut dinamakan pusat lingkaran , dan jarak yang tetap dinamakan jari-jari lingkaran. A . PERSAMAAN LINGKARAN A . 1 . Pusat Titik O ( 0 , 0 ) dan Jari-jari r A . 2 . Pusat Titik P (  ,  ) dan Jari-jari r y y r  P(, x ) O O ( x  Persamaan lingkaran yang berpusat di titik O ( 0 , 0 ) dan jari-jari r , adalah : Persamaan lingkaran yang berpusat di titik P (  ,  ) dan berjari-jari r adalah : x2  y2  r 2 2 2 2 ( x  ) ( y ) r A.3 . Bentuk Umum Persamaan Lingkaran 2  y2  A x  B y  C  0 Bentuk umum persamaan lingkaran adalah : x O , 1 1 dengan pusat di titik : (  A ,  B ) , dan jari-jarinya adalah : r  1 2 1 2 A  B C 2 2 4 4 1 Tri Rusdiyono, S.Pd. http://berbagimedia.wordpress.com
  • 2. Ringkasan Materi dan Soal-soal Matematika SMA Kelas XI IPA Semester 1 1 . Tentukan persamaan dengan syarat : CONTOH a . Berpusat di titik O ( 0 , 0 ) dan jari-jari 5 satuan . b. Berpusat di titik ( 6 , −2 ) dan jari-jari 3 2 . Tentukan pusat dan jari-jari dari lingkaran berikut : a. x 2  ( y  9 ) 2  24 b. x2  y2  8 x  4 y  5  0 JAWAB 1. a . Persamaan lingkaran dengan pusat di titik O ( 0 , 0 ) dan berjari-jari 5 adalah : x 2  y 2  25 b. Persamaan lingkaran dengan pusat di ( 6 , 2 ) dan berjari-jari 3 adalah : ( x  6 )  (y  2 )  3 2 2 2. a . Lingkaran dengan persamaan x 2  ( y  9 ) 2  24 berpusat di titik ( 0 , -9 ) dan jari-jari = 2 6 . b. Lingkaran dengan persamaan : x 2  y 2  8 x  4 y  5  0 1 1 berpusat di (  8 ,  (4) )  (  4 , 2 ) . 2 2 1 2 1 Panjang jari-jarinya = 8  (4) 2  (5 )  16  4  5  25  5 4 4 B . POSISI TITIK TERHADAP LINGKARAN Diketahui lingkaran L ≡ f ( x , y )  r 2 dan titik A( a , b ). Ada tiga kemungkinan posisi titik A ( a , b ) terhadap lingkaran L ≡ f ( x , y )  r 2 , yaitu : Titik A ( a , b ) terletak di dalam lingkaran L , Titik A ( a , b ) terletak di luar lingkaran L , jika : f (a,b)  r 2 jika : f ( a , b )  r 2 Titik terletak pada lingkaran L , jika : Info : Jarak Titik Terhadap Garis Jarak titik P ( m , n ) terhadap garis A x + B y + C = 0 , adalah : P(m,n ) Ax+By+C= 0 2 Tri Rusdiyono, S.Pd. http://berbagimedia.wordpress.com
  • 3. Ringkasan Materi dan Soal-soal Matematika SMA Kelas XI IPA Semester 1 1 . Tentukan posisi dari : CONTOH a . titik ( 3 , 4 ) terhadap lingkaran x 2  y 2  49 b . titik ( 0 , 2 ) terhadap lingkaran ( x  9 ) 2  ( y  5 ) 2  90 c . titik ( 7 , − 9 ) terhadap lingkaran x 2  y 2  6 x  10 y  2  0 2 . Tentukan persamaan lingkaran : a . pusat di titik ( 7 , − 9 ) dan menyinggung garis y = 4 x + 9. b . melalui titik ( 3 , −2 ) , ( 6 , 3 ) , dan ( 4 , −6 ). JAWAB 1. a . Titik ( 3 , 4 ) terletak di dalam lingkaran x 2  y 2  49 , karena : 32  4 2  25  49 b . Titik ( 0 , 2 ) terletak pada lingkaran ( x  9 ) 2  ( y  5 ) 2  90 , karena : ( 0  9 ) 2  (2  5 ) 2  81  9  90 c . Titik ( 7 , -9 ) terletak di luar lingkaran x 2  y 2  6 x  10 y  2  0 , karena : 7 2  (9 ) 2  6 . 7  10 . (9 )  2  49  81  42  90  2  176  0 2 . a . Persamaan lingkaran yang berpusat di titik ( −6 , 2 ) dan menyinggung garis y = 4 x + 9, dapat ditentukan dengan cara sbb : Tentukan jari-jari lingkaran tersebut, dengan cara menentukan jarak titik ( −6 , 2 ) terhadap garis −4x + y – 9 = 0 , sbb :  4 .  6  2  9 17 rJ   17  4 2 1 2 17 Jadi persamaan lingkaran yang berpusat di titik ( −6 , 2 ) dan menyinggung garis y = 4 x + 9, adalah :  x  6    y  2   17 . 2 2 b . Persamaan lingkaran yang melalui titik ( 3 , − 2 ) , ( 6 , 3 ) , dan ( 4 , −6 ) , dapat ditentukan dengan cara sbb : Bentuk umum persamaan lingkaran : x 2  y 2  Ax  By  C  0 Melalui ( 3 , −2 ) diperoleh : 32   22  A.3  B. 2  C  0  3 A  2B  C  13 …………. 1) Melalui ( 6 , 3 ) diperoleh : 6 2  32  A.6  B.3  C  0  6 A  3B  C  45 …………. 2) Melalui ( 4 , −6 ) diperoleh : 4   6  A.4  B. 6  C  0 2 2  4 A  6B  C  52 …………. 3) Persamaan 1) , 2) , dan 3) jika diselesaikan diperoleh : A = −19 , B = 5 , C = 54 . Jadi persamaan lingkaran tersebut adalah : x 2  y 2  19 x  5 y  54  0 1. Tentukan pusat dan jari-jari dari lingkaran berikut : a. x 2  y 2  54 d. ( x  1 ) 2  y 2  32 b. ( x  12 ) 2  ( y  1 ) 2  121 e. x 2  ( y  16 ) 2  72 c. ( x  8 ) 2  ( y  22 ) 2  64 f. x 2  y 2  8 x  14 y  49  0 3 Tri Rusdiyono, S.Pd. http://berbagimedia.wordpress.com
  • 4. Ringkasan Materi dan Soal-soal Matematika SMA Kelas XI IPA Semester 1 g. 4 x 2  4 y 2  32 x  12 y  65  0 k. x 2  y 2  20 x  12 y  55  0 h. x 2  y 2  10 x  6 y  2  0 l. x 2  y 2  28 x  24 y  336  0 i. x 2  y 2  4 x  16 y  56  0 m. x 2  y 2  14 x  39  0 j. x 2  y 2  22 x  8 y  109  0 n. 16 x 2  16 y 2  48 x  24 y  107  0 2. Tentukan persamaan lingkaran berikut : a. pusat di titik O ( 0 , 0 ) dan jari-jari 3 7 b. pusat di titik ( 14 , 9 ) dan jari-jari 13 c. pusat di titik ( 8 , 6 ) dan menyinggung sumbu x. d. pusat di titik ( 5 , 10 ) dan menyinggung sumbu y. e. pusat di titik ( 2 , 6 ) dan menyinggung garis x − 7 y = 8 f. melalui titik ( 2 , 5 ) , ( 6 , 2 ) , dan ( 4 , 1 ). 3. Diketahui lingkaran x 2  y 2  169 . Tentukan posisi dari titik-titik berikut terhadap lingkaran tsb : a. ( 2 , 5 ) b. ( 12 , 5 ) c. ( 15 , 20 ) 4. Diketahui lingkaran ( x  3 ) 2  ( y  8 ) 2  170 . Tentukan posisi dari titik-titik berikut terhadap lingkaran tsb : a. ( 8 , 1 ) b. ( 4 , 6 ) c. ( 5 , 7 ) 5. Diketahui lingkaran x 2  y 2  12 x  8 y  96  0 . Tentukan posisi dari titik-titik berikut terhadap lingkaran tsb : a. ( 5 , 12 ) b. ( 9 , 2 ) c. ( 4 , 16 ) 6. Tentukan persamaan lingkaran berikut : a. berpusat di titik ( 9 , 6 ) dan melalui titik ( 2 , 1 ) b. berpusat di titik ( 2 , 3 ) dan menyinggung lingkaran ( x  5 ) 2  ( y  7 ) 2  49 C . GARIS SINGGUNG PADA LINGKARAN Kedudukan Garis Terhadap Lingkaran : 1 . Garis tidak 2 . Garis menyinggung 3 . Garis memotong memotong lingkaran. lingkaran lingkaran di dua titik. C. 1. Garis Singgung Bergradien m. Persamaan garis singgung yang bergradien m pada lingkaran x 2  y 2  r 2 , adalah : y  m x  r m2  1 4 Tri Rusdiyono, S.Pd. http://berbagimedia.wordpress.com
  • 5. Ringkasan Materi dan Soal-soal Matematika SMA Kelas XI IPA Semester 1 Persamaan garis singgung yang bergradien m pada lingkaran ( x   ) 2  ( y   ) 2  r 2 , adalah : y    m ( x   )  r m2  1 Tentukan persamaan garis singgung : CONTOH 1 . pada lingkaran x 2  y 2  9 dengan gradien −2. 2 . pada lingkaran ( x  2 )2  ( y  6 )2  36 dengan gradien 3 . 3 . pada lingkaran x 2  y 2  40 x  300  0 2 dengan gradien . 3 JAWAB Info : 1. Persamaan garis singgung pada lingkaran Garis singgung pada x 2  y 2  9 yang bergradien 2 adalah : lingkaran tegaklurus pada y  m x  r m2  1 jari-jari yang melalui titik singgungnya.  y  (2 ) x  3 (2 ) 2  1  y  2 x  3 5 atau y   2 x  3 5 2. Persamaan garis singgung pada lingkaran ( x  2 )2  ( y  6 )2  36 yang bergradien 3 adalah : y 6 5( x2)  6  3 2  1  y  6  5 ( x  2 )  12  y  5 x  10  12  6  y  5 x  28 atau y 5x  4 2 3. Persamaan garis singgung pada lingkaran x 2  y 2  40 x  300  0 yang bergradien adalah : 3 1 1 Pusat lingkaran adalah ( 20 , 0 ) dan jari-jari = 400  0  300  100  10 4 4 2 2 2  y  ( x  20 )  10    1 Info : 3 3  2 40 4 1 Jika diketahui dua buah garis g  y  x  10 3 3 9 dan l , dengan persamaan garis : 2 40 10 g ≡ y = m1 x + C1 , dan  y  x  5 3 3 3 l ≡ y = m2 x + C2 , maka : 2 40 10 1. Garis g sejajar l , jika :  y  x  5 atau 3 3 3 m1 = m2 2 40 10 2. Garis g tegaklurus l , jika : y  x  5 m1 × m2 = −1 3 3 3 5 Tri Rusdiyono, S.Pd. http://berbagimedia.wordpress.com
  • 6. Ringkasan Materi dan Soal-soal Matematika SMA Kelas XI IPA Semester 1 Tentukan persamaan garis singgung pada lingkaran berikut : 1. x 2  y 2  196 , m = 4 6. ( x  6 ) 2  ( y  7 ) 2  50 , m = 2 2. x 2  y 2  44 , m = 11 7. x 2  y 2  10 x  6 y  15  0 ,m= 15 1 8. x 2  y 2  12 x  16 y  0 dengan m= 7 3. x 2  y 2  16 , m =  2 9. ( x  4 ) 2  ( y  14 ) 2  196 yang sejajar 4. ( x  16 ) 2  ( y  4 ) 2  49 ,m = 3 dengan garis 2 x  y  8 5. ( x  2 ) 2  ( y  1 ) 2  81 , m = 1 10. x 2  y 2  9 dan tegak lurus terhadap 4 garis x  3 y  27 C.2. Garis Singgung Melalui Titik ( x 1 , y 1 ) Pada Lingkaran . Info : Persamaan garis singgung yang melalui titik ( x , y ) 1 1 pada lingkaran x 2  y 2  r 2 , adalah : Kaidah Membagi Adil : Digunakan untuk menentukan persamaan garis singgung pada x1. x  y1. y  r 2 lingkaran yang melalui titik ( x1 , y1 ). Penerapannya dengan cara mengubah variabel pada Persamaan garis singgung persamaan lingkaran dengan (x,y ) 1 1 yang melalui titik (x , y ) aturan sbb : 1 1 pada lingkaran x 2 diubah menjadi x1 x y 2 diubah menjadi y1 y ( x   )2  ( y   )2  r 2 ( x − A ) 2 diubah menjadi ,adalah : (x1 − A ) ( x − A ) (y−B) 2 diubah menjadi ( x1   ) ( x   )  ( y1   ) ( y   )  r 2 (y1 − B ) ( y − B ) x diubah menjadi ½ ( x1 + x ) y diubah menjadi ½ ( y1 + y ) Persamaan garis singgung yang melalui titik (x , y ) 1 1 pada lingkaran x 2  y 2  A x  B y  C  0 , adalah : 1 1 x1 . x  y1 . y  A ( x  x1 )  B ( y  y1 )  C  0 2 2 CONTOH Tentukan persamaan garis singgung pada lingkaran berikut : 1 . x 2  y 2  90 , di titik ( 9 , 3 ) 2 . ( x  4 ) 2  ( y  18 ) 2  68 di titik ( 12 , 16 ) 3. x2  y 2  14 x  2 y  42  0 di titik ( 5 , 3 ) 6 Tri Rusdiyono, S.Pd. http://berbagimedia.wordpress.com
  • 7. Ringkasan Materi dan Soal-soal Matematika SMA Kelas XI IPA Semester 1 JAWAB 1. Persamaan garis singgung pada lingkaran x 2  y 2  90 , di titik ( 9 , 3 ) , adalah : x1. x  y1. y  90   9 x  3 y  90  (9 ) x  3 y  90  3 x  y   30 2. Persamaan garis singgung pada lingkaran ( x  4 ) 2  ( y  18 ) 2  68 di titik ( 12 , 16 ) , adalah : ( x1   ) ( x   )  ( y1   ) ( y   )  68  8 x  32  2 y  36  68 (12  4 ) ( x  4 )  (16  18 ) ( y  18 )  68  8 x  2 y  64  8 ( x  4 )  2 ( y  18 )  68  4 x  y  32 3. Persamaan garis singgung pada lingkaran x 2  y 2  14 x  2 y  42  0 di titik ( 5 , 3 ) , adalah : 1 1 (5 ) x  3 y  14 ( x  5)  2 ( y  3 )  42  0 2 2   5 x  3 y  7 ( x  5)  ( y  3 )  42  0  5 x  3 y  7 x  35  y  3  42  0  2 x  2y   4 C.3. Garis Singgung Melalui Titik ( x 1 , y 1 ) di Luar Lingkaran Jika titik ( x , y ) terletak di luar lingkaran, persamaan garis singgung 1 1 yang melalui titik tersebut dapat ditentukan dengan cara sbb : (x,y ) 1 1 Tentukan persamaan garis dengan gradien m dan melalui titik ( x , y ) , yaitu : y  m ( x  x1 )  y1 1 1 Untuk menentukan nilai gradien m dari garis tersebut dapat dilakukan dengan dua macam cara, yaitu : CARA 1 : Potongkan persamaan garis dengan lingkaran , kemudian bentuklah persamaan Info : kuadrat dengan variabel x . Tentukan nilai m dengan menentukan nilai D = b 2  4 a c = 0 Persamaan Garis Lurus CARA 2 : 1 . Melalui titik dan bergradien m : Titik ( x , y ) disubstitusikan ke 1 1 dalam persamaan garis singgung pada lingkaran dengan gradien m . 2 . Melalui titik dan : Nilai m yang diperoleh disubstitusikan ke persamaan garis pada langkah pertama untuk memperoleh persamaan garis singgung yang dimaksud . CONTOH Tentukan persamaan garis singgung pada lingkaran x 2  y 2  25 yang melalui titik ( 11 , 2 ) 7 Tri Rusdiyono, S.Pd. http://berbagimedia.wordpress.com
  • 8. Ringkasan Materi dan Soal-soal Matematika SMA Kelas XI IPA Semester 1 JAWAB Menentukan persamaan garis singgung pada lingkaran x 2  y 2  25 yang melalui titik ( 11 , 2 ) Persamaan garis melalui ( 11 , 2 ) dan bergradien m , adalah : y  2  m ( x  11 )  y  m x  11m  2 Menentukan nilai gradien : CARA 1 : Dipotongkan dengan lingkaran x 2  y 2  25 , diperoleh : x 2  ( m x  11 m  2 ) 2  25  ( m 2  1 ) x 2  ( 22 m 2  4 m ) x  121 m 2  44 m  21  0 Syarat D = b 2  4 a c = 0 ( 22 m 2  4 m ) 2  4 ( m 2  1 ) ( 121 m 2  44 m  21 )  0  96 m 2  44 m  21  0  44  10000  44  100 m  192 192 44  100 56 7 44  100 144 3 m   atau m      192 192 24 192 192 4 7 3 Diperoleh : m  atau m 24 4 CARA 2 : Untuk menentukan nilai m, titik ( 11 , −2 ) disubstitusikan pada persamaan garis singgung bergradien m pada lingkaran x 2  y 2  25 yaitu : y  m x  5 m 2  1 Sehingga diperoleh :  2  11 m  5 m 2  1  4  44 m  121 m 2  25 m 2  25  96 m 2  44 m  21  0   2  11 m   5 m 2  1 7 3  (  2  11 m ) 2  25 ( m 2  1 ) m atau m  . 24 4 Substitusikan nilai m yang diperoleh ke dalam persamaan y  m x  11m  2 7 7 125 Untuk m diperoleh garis singgung y x 24 24 24 3 3 25 Untuk m   diperoleh garis singgung y x 4 4 4 Tentukan persamaan garis singgung pada lingkaran berikut : 1. x 2  y 2  65 di titik ( 7 , 4 ) 2. ( x  6 ) 2  ( y  10 ) 2  73 di titik ( 2 , 7 ) 3. ( x  8 ) 2  ( y  2 ) 2  20 di titik ( 6 , 2 ) 4. ( x  11 ) 2  ( y  7 ) 2  18 di titik ( 9 , 4 ) 5. ( x  5 ) 2  ( y  4 ) 2  32 di titik ( 1 , 8 ) 8 Tri Rusdiyono, S.Pd. http://berbagimedia.wordpress.com
  • 9. Ringkasan Materi dan Soal-soal Matematika SMA Kelas XI IPA Semester 1 6. x 2  y 2  6 x  18 y  50  0 di titik ( 3 , 11 ) 7. x 2  y 2  4 x  12 y  76  0 di titik ( 8 , 2 ) 8. x 2  y 2  24 x  32 y  26  0 di titik ( 8 , 20 ) 9. x 2  y 2  169 melalui titik ( 7 , 17 ) 10. x 2  y 2  80 melalui titik ( 10 , 0 ) 9 Tri Rusdiyono, S.Pd. http://berbagimedia.wordpress.com