SlideShare uma empresa Scribd logo
1 de 3
Kantong Plastik Atau Tas Keranjang???
        Semakin hari dan semakin berkembangnya zaman, banyak perubahan yang terjadi
pada bumi kita. Ini disebabkan karena ulah manusia sendiri yang merusak lingkungan sekitar.
Namun, banyak hal yang dapat kita lakukan untuk membuat lingkungan kita seperti sedia
kala. Salah satunya dengan membawa tas keranjang ketika berbelanja.

       Suatu hari, di perjalanan pulang dari pasar, Santi dan Wulan bertemu dengan Nasya
dan Irma.

Wulan         : “Hei, kalian dari mana??” (Sambil memperhatikan yang dibawa Irma dan
               Nasya)
Irma          : “Apa nggak liat, nih,,kami bawa banyak kantong…”
Nasya         : “Ya dari pasarlah…..gimana, sih..!!!”
Santi         : “Iiihh,,sinis amat, sih, kita kan cuma nanya…” (Kesal) Kami juga dari
               pasar…”
Nasya         : “Yee,,,siapa yang nanya…???”
Santi         : “Nggak kok, Cuma mau bilang aja….Hmmm….”
Wulan         : “Sudah, sudah…kok jadi bertengkar, sih…” (Bingung)
Santi         : “Tuh,,dia yang duluan….” (Menunjuk ke arah Nasya)
Nasya         : “Yee,,enak aja….kan kalian duluan…”
Irma          : “Ahh,,sudah, kok malah makin ribut…” (Berusaha melerai Santi dan Nasya)
Nasya & Santi : “Iya,,iya…”


        Sambil berjalan menuju ke terminal kota, mereka asyik membicarakan tentang
barang-barang yang mereka beli sewaktu di pasar. Setibanya di terminal, mereka menaiki
angkot tujuan 24, yang akan mengantarkan mereka pulang ke rumah masing-masing.


Nasya         : (Di dalam angkot) “Ehh,,kalian kok kayak ibu-ibu, pakai tas keranjang
              gitu….”
Wulan         : “Kami kan juga dari pasar…”
Irma          : “Tapi kan nggak perlu sampai bawa tas kayak gitu…enakan pakai kantong
               plastik, gini, kan lebih praktis…”
Santi         : “Kenapa..??? kan ini lebih praktis dan ramah lingkungan,,daripada pakai
               kantong, habis dipakai langsung dibuang…”
Nasya         : “Tapi, kan, repot, sebelum belanja aja, udah bawa tas kemana-mana…”
Wulan         : :Nggak apa-apa dong, ini kan juga bermanfaat untuk semuanya…”
Irma          : “Haa…maksudnya apa..???” (Bingung)
Wulan         : “Kalian nggak pernah dengar,, plastik itu kan tidak bisa terurai, dan butuh
               waktu kira-kira 100 tahun untuk bisa terurai….Jadi, kalau dibakar,,malah
               asapnya bisa menyebabkan polusi, itu akan menyebabkan global warming…”
Irma          : “Masa, sih..???”
Santi        : “Iya, dong…apa kalian nggak tau perkembangan zaman,,sekarang tuh,,lagi
               heboh-hebohnya orang berusaha mencari cara untuk mengurangi global
               warming, salah satunya,,ya,,ini….” (Sambil menunjukkan tas keranjang
               ditangannya)
Nasya         : “Ow,,ow…sampai segitunya,,ya…? Emangnya banyak manfaat memakai tas
               keranjang itu…..?”
Wulan         : “Tentu….dengan memakai tas keranjang ini, sampah-sampah kantong plastik
               yang sudah tidak dipakai jadi berkurang dan menyelamatkan lingkungan kita,
               juga lebih enak membawanya…”
Irma          : “Oh, gitu…Hmm,,pikir-pikir dulu, deh, mau pakai tas kayak gitu…”
Santi        : “Hellooo…kenapa harus pikir-pikir lagi…ini juga demi bumi, orang lain dan
               dirimu sendiri…”
Nasya         : “Sampai segitunya, ya…”
Santi         : “Ya, iyalah…masa ya, iya dong…”
Wulan        : “Makanya, kalo ke pasar, tuh, pakai tas keranjang, deh…jangan pakai kantong
               plastik lagi…kalian nggak mau kan bumi kita rusak…???”
Irma          : “Insya Allah deh, kalau nggak lupa…”
Santi         : “Harus, dong….ini penting untuk kehidupan kita !!!”
Nasya         : “Iya,,iya…bawel…” (Suasana hening sejenak)


        Tidak lama kemudian, angkot akhirnya berhenti di depan rumah mereka. Dan
kebetulan rumah mereka tidak terlalu jauh satu sama lain, mereka berempat pun memutuskan
untuk turun bersama.


Wulan        : “Sekali lagi ingat, ya…cegah global warming dari sekarang, mulai dengan
               menggunakan tas keranjang saat berbelanja…”
Irma          : “Okelah kalau begitu….”
Santi        : “Ok,,mulai sekarang, marilah kita jaga bumi kita mulai dari melakukan hal
               terkecil, karena hal yang kecil akan membawa perubahan yang lebih besar
               untuk bumi…”
Nasya         : “Hmm,,,makasih deh atas infonya…kalau gitu, kita duluan, ya…Daa…”
Wulan         : “Ok,,daa…” (Sambil menuju rumah masing-masing)


        Hal yang kecil akan membawa perubahan yang lebih besar, seperti membawa tas
keranjang saat berbelanja. Walaupun dianggap remeh, tetapi manfaat dari tas keranajng itu
sendiri salah satunya dapat mengurangi limbah plastik dan hal itu akan mencegah global
warming.

Mais conteúdo relacionado

Mais procurados

Drama sekolah 10 orang (complit)
Drama sekolah 10 orang  (complit)Drama sekolah 10 orang  (complit)
Drama sekolah 10 orang (complit)
Nafiun Naja
 
Naskah drama arti sahabat
Naskah drama arti sahabatNaskah drama arti sahabat
Naskah drama arti sahabat
Fadhli Syar
 
Contoh naskah drama musikal sederhana
Contoh naskah drama musikal sederhanaContoh naskah drama musikal sederhana
Contoh naskah drama musikal sederhana
althofaji
 
Naskah drama 8 orang
Naskah drama 8 orangNaskah drama 8 orang
Naskah drama 8 orang
Irfan Aja
 
Sebuah permusuhan berakhir dengan sebuah persahabatan
Sebuah permusuhan berakhir dengan sebuah persahabatanSebuah permusuhan berakhir dengan sebuah persahabatan
Sebuah permusuhan berakhir dengan sebuah persahabatan
Operator Warnet Vast Raha
 
Naskah drama 5 orang tentang persahabatan
Naskah drama 5 orang tentang persahabatanNaskah drama 5 orang tentang persahabatan
Naskah drama 5 orang tentang persahabatan
agung hanafi
 
Naskah drama perpecahan 3 sahabat
Naskah drama perpecahan 3 sahabatNaskah drama perpecahan 3 sahabat
Naskah drama perpecahan 3 sahabat
agung hanafi
 
Naskah drama pertengkaran
Naskah drama pertengkaranNaskah drama pertengkaran
Naskah drama pertengkaran
agung hanafi
 

Mais procurados (20)

Drama sekolah 10 orang (complit)
Drama sekolah 10 orang  (complit)Drama sekolah 10 orang  (complit)
Drama sekolah 10 orang (complit)
 
Naskah drama arti sahabat
Naskah drama arti sahabatNaskah drama arti sahabat
Naskah drama arti sahabat
 
Contoh naskah drama malin kundang
Contoh naskah drama malin kundangContoh naskah drama malin kundang
Contoh naskah drama malin kundang
 
Taubatnya Preman Sekolah
Taubatnya Preman SekolahTaubatnya Preman Sekolah
Taubatnya Preman Sekolah
 
Naskah drama musikal anak sma
Naskah drama musikal anak smaNaskah drama musikal anak sma
Naskah drama musikal anak sma
 
Naskah drama 7 orang
Naskah drama 7 orangNaskah drama 7 orang
Naskah drama 7 orang
 
Naskah teater perahu kertas
Naskah teater perahu kertasNaskah teater perahu kertas
Naskah teater perahu kertas
 
Drama Tentang Pendidikan
Drama Tentang PendidikanDrama Tentang Pendidikan
Drama Tentang Pendidikan
 
Naskah Drama Hukum Karma Berlaku
Naskah Drama Hukum Karma BerlakuNaskah Drama Hukum Karma Berlaku
Naskah Drama Hukum Karma Berlaku
 
Contoh naskah drama musikal sederhana
Contoh naskah drama musikal sederhanaContoh naskah drama musikal sederhana
Contoh naskah drama musikal sederhana
 
Naskah drama 8 orang
Naskah drama 8 orangNaskah drama 8 orang
Naskah drama 8 orang
 
Sebuah permusuhan berakhir dengan sebuah persahabatan
Sebuah permusuhan berakhir dengan sebuah persahabatanSebuah permusuhan berakhir dengan sebuah persahabatan
Sebuah permusuhan berakhir dengan sebuah persahabatan
 
Pengelolaan sampah yang ramah lingkungan di sekolah
Pengelolaan sampah yang ramah lingkungan di sekolahPengelolaan sampah yang ramah lingkungan di sekolah
Pengelolaan sampah yang ramah lingkungan di sekolah
 
Pemanfaatan sampah plastik
Pemanfaatan sampah plastikPemanfaatan sampah plastik
Pemanfaatan sampah plastik
 
Naskah drama 5 orang tentang persahabatan
Naskah drama 5 orang tentang persahabatanNaskah drama 5 orang tentang persahabatan
Naskah drama 5 orang tentang persahabatan
 
Naskah drama perpecahan 3 sahabat
Naskah drama perpecahan 3 sahabatNaskah drama perpecahan 3 sahabat
Naskah drama perpecahan 3 sahabat
 
Naskah drama 4 orang persahabatan
Naskah drama 4 orang persahabatanNaskah drama 4 orang persahabatan
Naskah drama 4 orang persahabatan
 
SATU RASA BEDA BAHASA Tugas drama seni budaya DIANTO IRAWAN
SATU RASA BEDA BAHASA Tugas drama seni budaya DIANTO IRAWAN SATU RASA BEDA BAHASA Tugas drama seni budaya DIANTO IRAWAN
SATU RASA BEDA BAHASA Tugas drama seni budaya DIANTO IRAWAN
 
Naskah drama pertengkaran
Naskah drama pertengkaranNaskah drama pertengkaran
Naskah drama pertengkaran
 
Pidato pendidikan moral
Pidato pendidikan moralPidato pendidikan moral
Pidato pendidikan moral
 

Destaque (15)

Naskah drama
Naskah dramaNaskah drama
Naskah drama
 
Drama 7 orang sunda
Drama 7 orang sundaDrama 7 orang sunda
Drama 7 orang sunda
 
naskah drama lentera hati di tengah gelapnya dunia
naskah drama lentera hati di tengah gelapnya dunianaskah drama lentera hati di tengah gelapnya dunia
naskah drama lentera hati di tengah gelapnya dunia
 
Naskah drama 5 orang tema persahabatan
Naskah drama 5 orang tema persahabatanNaskah drama 5 orang tema persahabatan
Naskah drama 5 orang tema persahabatan
 
Contoh naskah drama lengkap
Contoh naskah drama lengkapContoh naskah drama lengkap
Contoh naskah drama lengkap
 
Bakti sosial (Naskah Drama Teater Kopeah S4)
Bakti sosial (Naskah Drama Teater Kopeah S4)Bakti sosial (Naskah Drama Teater Kopeah S4)
Bakti sosial (Naskah Drama Teater Kopeah S4)
 
Naskah drama bawang merah bawan1
Naskah drama bawang merah bawan1Naskah drama bawang merah bawan1
Naskah drama bawang merah bawan1
 
Lagrangian
LagrangianLagrangian
Lagrangian
 
Drama bawang bombay yang baik hati
Drama bawang bombay yang baik hatiDrama bawang bombay yang baik hati
Drama bawang bombay yang baik hati
 
Legenda malin kundang
Legenda malin kundangLegenda malin kundang
Legenda malin kundang
 
Drama7orang
Drama7orangDrama7orang
Drama7orang
 
Naskah drama
Naskah dramaNaskah drama
Naskah drama
 
Naskah drama bawang merah bawang
Naskah drama bawang merah bawangNaskah drama bawang merah bawang
Naskah drama bawang merah bawang
 
9 orang yang tidak akan diajak bicara oleh allah
9 orang yang tidak akan diajak bicara oleh allah9 orang yang tidak akan diajak bicara oleh allah
9 orang yang tidak akan diajak bicara oleh allah
 
Naskah Drama
Naskah DramaNaskah Drama
Naskah Drama
 

Mais de Nurul Wulandari

Konsep Dasar Pemberian Obat (KDK II)
Konsep Dasar Pemberian Obat (KDK II)Konsep Dasar Pemberian Obat (KDK II)
Konsep Dasar Pemberian Obat (KDK II)
Nurul Wulandari
 
Tanda-tanda Kehamilan dan Pemeriksaan Diagnostik Kehamilan
Tanda-tanda Kehamilan dan Pemeriksaan Diagnostik KehamilanTanda-tanda Kehamilan dan Pemeriksaan Diagnostik Kehamilan
Tanda-tanda Kehamilan dan Pemeriksaan Diagnostik Kehamilan
Nurul Wulandari
 
Memberikan Asuhan Pada Ibu Bersalin Kala II
Memberikan Asuhan Pada Ibu Bersalin Kala IIMemberikan Asuhan Pada Ibu Bersalin Kala II
Memberikan Asuhan Pada Ibu Bersalin Kala II
Nurul Wulandari
 
Faktor yang mempengaruhi persalinan (passage)
Faktor yang mempengaruhi persalinan (passage)Faktor yang mempengaruhi persalinan (passage)
Faktor yang mempengaruhi persalinan (passage)
Nurul Wulandari
 
Sirkulasi Darah Fetus (Askeb I)
Sirkulasi Darah Fetus (Askeb I)Sirkulasi Darah Fetus (Askeb I)
Sirkulasi Darah Fetus (Askeb I)
Nurul Wulandari
 
Siklus Hormonal (Askeb I)
Siklus Hormonal (Askeb I)Siklus Hormonal (Askeb I)
Siklus Hormonal (Askeb I)
Nurul Wulandari
 
Teknik Pendokumentasian (Dokumentasi Kebidanan)
Teknik Pendokumentasian (Dokumentasi Kebidanan)Teknik Pendokumentasian (Dokumentasi Kebidanan)
Teknik Pendokumentasian (Dokumentasi Kebidanan)
Nurul Wulandari
 
Tugas dokumentasi kebidanan soapier
Tugas dokumentasi kebidanan   soapierTugas dokumentasi kebidanan   soapier
Tugas dokumentasi kebidanan soapier
Nurul Wulandari
 
Model pendokumentasian kebidanan (kardeks)
Model pendokumentasian kebidanan (kardeks)Model pendokumentasian kebidanan (kardeks)
Model pendokumentasian kebidanan (kardeks)
Nurul Wulandari
 
Model pendokumentasian kebidanan
Model pendokumentasian kebidananModel pendokumentasian kebidanan
Model pendokumentasian kebidanan
Nurul Wulandari
 
Tugas pkn perumusan kode etik bidan dikaitkan dengan ketahanan keluarga dan k...
Tugas pkn perumusan kode etik bidan dikaitkan dengan ketahanan keluarga dan k...Tugas pkn perumusan kode etik bidan dikaitkan dengan ketahanan keluarga dan k...
Tugas pkn perumusan kode etik bidan dikaitkan dengan ketahanan keluarga dan k...
Nurul Wulandari
 
Sistem reproduksi wanita
Sistem reproduksi wanitaSistem reproduksi wanita
Sistem reproduksi wanita
Nurul Wulandari
 
Tugas = Contoh-Contoh Frasa
Tugas = Contoh-Contoh FrasaTugas = Contoh-Contoh Frasa
Tugas = Contoh-Contoh Frasa
Nurul Wulandari
 
Sistem Penghargaan Bagi Bidan
Sistem Penghargaan Bagi BidanSistem Penghargaan Bagi Bidan
Sistem Penghargaan Bagi Bidan
Nurul Wulandari
 
Tuntunan Agama Terhadap Ibu Nifas
Tuntunan Agama Terhadap Ibu NifasTuntunan Agama Terhadap Ibu Nifas
Tuntunan Agama Terhadap Ibu Nifas
Nurul Wulandari
 

Mais de Nurul Wulandari (20)

Konsep Dasar Pemberian Obat (KDK II)
Konsep Dasar Pemberian Obat (KDK II)Konsep Dasar Pemberian Obat (KDK II)
Konsep Dasar Pemberian Obat (KDK II)
 
Tanda-tanda Kehamilan dan Pemeriksaan Diagnostik Kehamilan
Tanda-tanda Kehamilan dan Pemeriksaan Diagnostik KehamilanTanda-tanda Kehamilan dan Pemeriksaan Diagnostik Kehamilan
Tanda-tanda Kehamilan dan Pemeriksaan Diagnostik Kehamilan
 
Memberikan Asuhan Pada Ibu Bersalin Kala II
Memberikan Asuhan Pada Ibu Bersalin Kala IIMemberikan Asuhan Pada Ibu Bersalin Kala II
Memberikan Asuhan Pada Ibu Bersalin Kala II
 
Faktor yang mempengaruhi persalinan (passage)
Faktor yang mempengaruhi persalinan (passage)Faktor yang mempengaruhi persalinan (passage)
Faktor yang mempengaruhi persalinan (passage)
 
Sirkulasi Darah Fetus (Askeb I)
Sirkulasi Darah Fetus (Askeb I)Sirkulasi Darah Fetus (Askeb I)
Sirkulasi Darah Fetus (Askeb I)
 
Siklus Hormonal (Askeb I)
Siklus Hormonal (Askeb I)Siklus Hormonal (Askeb I)
Siklus Hormonal (Askeb I)
 
Teknik Pendokumentasian (Dokumentasi Kebidanan)
Teknik Pendokumentasian (Dokumentasi Kebidanan)Teknik Pendokumentasian (Dokumentasi Kebidanan)
Teknik Pendokumentasian (Dokumentasi Kebidanan)
 
Tugas dokumentasi kebidanan soapier
Tugas dokumentasi kebidanan   soapierTugas dokumentasi kebidanan   soapier
Tugas dokumentasi kebidanan soapier
 
Model pendokumentasian kebidanan (kardeks)
Model pendokumentasian kebidanan (kardeks)Model pendokumentasian kebidanan (kardeks)
Model pendokumentasian kebidanan (kardeks)
 
Model pendokumentasian kebidanan
Model pendokumentasian kebidananModel pendokumentasian kebidanan
Model pendokumentasian kebidanan
 
Tugas pkn perumusan kode etik bidan dikaitkan dengan ketahanan keluarga dan k...
Tugas pkn perumusan kode etik bidan dikaitkan dengan ketahanan keluarga dan k...Tugas pkn perumusan kode etik bidan dikaitkan dengan ketahanan keluarga dan k...
Tugas pkn perumusan kode etik bidan dikaitkan dengan ketahanan keluarga dan k...
 
Sistem reproduksi wanita
Sistem reproduksi wanitaSistem reproduksi wanita
Sistem reproduksi wanita
 
Kingdom Animalia
Kingdom AnimaliaKingdom Animalia
Kingdom Animalia
 
Tugas = Contoh-Contoh Frasa
Tugas = Contoh-Contoh FrasaTugas = Contoh-Contoh Frasa
Tugas = Contoh-Contoh Frasa
 
Tugas kutipan (=)
Tugas kutipan (=)Tugas kutipan (=)
Tugas kutipan (=)
 
Sistem Penghargaan Bagi Bidan
Sistem Penghargaan Bagi BidanSistem Penghargaan Bagi Bidan
Sistem Penghargaan Bagi Bidan
 
Tuntunan Agama Terhadap Ibu Nifas
Tuntunan Agama Terhadap Ibu NifasTuntunan Agama Terhadap Ibu Nifas
Tuntunan Agama Terhadap Ibu Nifas
 
Tugas Agama Islam Ku
Tugas Agama Islam KuTugas Agama Islam Ku
Tugas Agama Islam Ku
 
Pressent tebaga-endogen
Pressent tebaga-endogenPressent tebaga-endogen
Pressent tebaga-endogen
 
Tenaga eskogen
Tenaga eskogenTenaga eskogen
Tenaga eskogen
 

Último

1. Kisi-kisi PAT IPA Kelas 7 Kurmer 2024
1. Kisi-kisi PAT IPA Kelas 7 Kurmer 20241. Kisi-kisi PAT IPA Kelas 7 Kurmer 2024
1. Kisi-kisi PAT IPA Kelas 7 Kurmer 2024
DessyArliani
 

Último (20)

Bioteknologi Konvensional dan Modern kelas 9 SMP
Bioteknologi Konvensional dan Modern  kelas 9 SMPBioteknologi Konvensional dan Modern  kelas 9 SMP
Bioteknologi Konvensional dan Modern kelas 9 SMP
 
contoh-kisi-kisi-bahasa-inggris-kelas-9.docx
contoh-kisi-kisi-bahasa-inggris-kelas-9.docxcontoh-kisi-kisi-bahasa-inggris-kelas-9.docx
contoh-kisi-kisi-bahasa-inggris-kelas-9.docx
 
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
1. Kisi-kisi PAT IPA Kelas 7 Kurmer 2024
1. Kisi-kisi PAT IPA Kelas 7 Kurmer 20241. Kisi-kisi PAT IPA Kelas 7 Kurmer 2024
1. Kisi-kisi PAT IPA Kelas 7 Kurmer 2024
 
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
KELAS 10 PERUBAHAN LINGKUNGAN SMA KURIKULUM MERDEKA
KELAS 10 PERUBAHAN LINGKUNGAN SMA KURIKULUM MERDEKAKELAS 10 PERUBAHAN LINGKUNGAN SMA KURIKULUM MERDEKA
KELAS 10 PERUBAHAN LINGKUNGAN SMA KURIKULUM MERDEKA
 
MODUL AJAR SENI MUSIK KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR SENI MUSIK KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR SENI MUSIK KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR SENI MUSIK KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
Aksi Nyata Disiplin Positif Keyakinan Kelas untuk SMK
Aksi Nyata Disiplin Positif Keyakinan Kelas untuk SMKAksi Nyata Disiplin Positif Keyakinan Kelas untuk SMK
Aksi Nyata Disiplin Positif Keyakinan Kelas untuk SMK
 
Skenario Lokakarya 2 Pendidikan Guru Penggerak
Skenario Lokakarya 2 Pendidikan Guru PenggerakSkenario Lokakarya 2 Pendidikan Guru Penggerak
Skenario Lokakarya 2 Pendidikan Guru Penggerak
 
PELAKSANAAN (dgn PT SBI) + Link2 Materi Pelatihan _"Teknik Perhitungan TKDN, ...
PELAKSANAAN (dgn PT SBI) + Link2 Materi Pelatihan _"Teknik Perhitungan TKDN, ...PELAKSANAAN (dgn PT SBI) + Link2 Materi Pelatihan _"Teknik Perhitungan TKDN, ...
PELAKSANAAN (dgn PT SBI) + Link2 Materi Pelatihan _"Teknik Perhitungan TKDN, ...
 
Intellectual Discourse Business in Islamic Perspective - Mej Dr Mohd Adib Abd...
Intellectual Discourse Business in Islamic Perspective - Mej Dr Mohd Adib Abd...Intellectual Discourse Business in Islamic Perspective - Mej Dr Mohd Adib Abd...
Intellectual Discourse Business in Islamic Perspective - Mej Dr Mohd Adib Abd...
 
Prov.Jabar_1504_Pengumuman Seleksi Tahap 2_CGP A11 (2).pdf
Prov.Jabar_1504_Pengumuman Seleksi Tahap 2_CGP A11 (2).pdfProv.Jabar_1504_Pengumuman Seleksi Tahap 2_CGP A11 (2).pdf
Prov.Jabar_1504_Pengumuman Seleksi Tahap 2_CGP A11 (2).pdf
 
BAHAN PAPARAN UU DESA NOMOR 3 TAHUN 2024
BAHAN PAPARAN UU DESA NOMOR 3 TAHUN 2024BAHAN PAPARAN UU DESA NOMOR 3 TAHUN 2024
BAHAN PAPARAN UU DESA NOMOR 3 TAHUN 2024
 
MODUL AJAR IPAS KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR IPAS KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR IPAS KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR IPAS KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
Memperkasakan Dialog Prestasi Sekolah.pptx
Memperkasakan Dialog Prestasi Sekolah.pptxMemperkasakan Dialog Prestasi Sekolah.pptx
Memperkasakan Dialog Prestasi Sekolah.pptx
 
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
Topik 4_Eksplorasi Konsep LK Kelompok_Pendidikan Berkelanjutan
Topik 4_Eksplorasi Konsep LK Kelompok_Pendidikan BerkelanjutanTopik 4_Eksplorasi Konsep LK Kelompok_Pendidikan Berkelanjutan
Topik 4_Eksplorasi Konsep LK Kelompok_Pendidikan Berkelanjutan
 
Teks Debat Bahasa Indonesia Yang tegas dan lugas
Teks Debat Bahasa Indonesia Yang tegas dan lugasTeks Debat Bahasa Indonesia Yang tegas dan lugas
Teks Debat Bahasa Indonesia Yang tegas dan lugas
 
AKSI NYATA TOPIK 1 MERDEKA BELAJAR. PPTX
AKSI NYATA TOPIK 1 MERDEKA BELAJAR. PPTXAKSI NYATA TOPIK 1 MERDEKA BELAJAR. PPTX
AKSI NYATA TOPIK 1 MERDEKA BELAJAR. PPTX
 
Aksi Nyata Menyebarkan (Pemahaman Mengapa Kurikulum Perlu Berubah) Oleh Nur A...
Aksi Nyata Menyebarkan (Pemahaman Mengapa Kurikulum Perlu Berubah) Oleh Nur A...Aksi Nyata Menyebarkan (Pemahaman Mengapa Kurikulum Perlu Berubah) Oleh Nur A...
Aksi Nyata Menyebarkan (Pemahaman Mengapa Kurikulum Perlu Berubah) Oleh Nur A...
 

Naskah drama (global warming)

  • 1. Kantong Plastik Atau Tas Keranjang??? Semakin hari dan semakin berkembangnya zaman, banyak perubahan yang terjadi pada bumi kita. Ini disebabkan karena ulah manusia sendiri yang merusak lingkungan sekitar. Namun, banyak hal yang dapat kita lakukan untuk membuat lingkungan kita seperti sedia kala. Salah satunya dengan membawa tas keranjang ketika berbelanja. Suatu hari, di perjalanan pulang dari pasar, Santi dan Wulan bertemu dengan Nasya dan Irma. Wulan : “Hei, kalian dari mana??” (Sambil memperhatikan yang dibawa Irma dan Nasya) Irma : “Apa nggak liat, nih,,kami bawa banyak kantong…” Nasya : “Ya dari pasarlah…..gimana, sih..!!!” Santi : “Iiihh,,sinis amat, sih, kita kan cuma nanya…” (Kesal) Kami juga dari pasar…” Nasya : “Yee,,,siapa yang nanya…???” Santi : “Nggak kok, Cuma mau bilang aja….Hmmm….” Wulan : “Sudah, sudah…kok jadi bertengkar, sih…” (Bingung) Santi : “Tuh,,dia yang duluan….” (Menunjuk ke arah Nasya) Nasya : “Yee,,enak aja….kan kalian duluan…” Irma : “Ahh,,sudah, kok malah makin ribut…” (Berusaha melerai Santi dan Nasya) Nasya & Santi : “Iya,,iya…” Sambil berjalan menuju ke terminal kota, mereka asyik membicarakan tentang barang-barang yang mereka beli sewaktu di pasar. Setibanya di terminal, mereka menaiki angkot tujuan 24, yang akan mengantarkan mereka pulang ke rumah masing-masing. Nasya : (Di dalam angkot) “Ehh,,kalian kok kayak ibu-ibu, pakai tas keranjang gitu….” Wulan : “Kami kan juga dari pasar…” Irma : “Tapi kan nggak perlu sampai bawa tas kayak gitu…enakan pakai kantong plastik, gini, kan lebih praktis…” Santi : “Kenapa..??? kan ini lebih praktis dan ramah lingkungan,,daripada pakai kantong, habis dipakai langsung dibuang…” Nasya : “Tapi, kan, repot, sebelum belanja aja, udah bawa tas kemana-mana…”
  • 2. Wulan : :Nggak apa-apa dong, ini kan juga bermanfaat untuk semuanya…” Irma : “Haa…maksudnya apa..???” (Bingung) Wulan : “Kalian nggak pernah dengar,, plastik itu kan tidak bisa terurai, dan butuh waktu kira-kira 100 tahun untuk bisa terurai….Jadi, kalau dibakar,,malah asapnya bisa menyebabkan polusi, itu akan menyebabkan global warming…” Irma : “Masa, sih..???” Santi : “Iya, dong…apa kalian nggak tau perkembangan zaman,,sekarang tuh,,lagi heboh-hebohnya orang berusaha mencari cara untuk mengurangi global warming, salah satunya,,ya,,ini….” (Sambil menunjukkan tas keranjang ditangannya) Nasya : “Ow,,ow…sampai segitunya,,ya…? Emangnya banyak manfaat memakai tas keranjang itu…..?” Wulan : “Tentu….dengan memakai tas keranjang ini, sampah-sampah kantong plastik yang sudah tidak dipakai jadi berkurang dan menyelamatkan lingkungan kita, juga lebih enak membawanya…” Irma : “Oh, gitu…Hmm,,pikir-pikir dulu, deh, mau pakai tas kayak gitu…” Santi : “Hellooo…kenapa harus pikir-pikir lagi…ini juga demi bumi, orang lain dan dirimu sendiri…” Nasya : “Sampai segitunya, ya…” Santi : “Ya, iyalah…masa ya, iya dong…” Wulan : “Makanya, kalo ke pasar, tuh, pakai tas keranjang, deh…jangan pakai kantong plastik lagi…kalian nggak mau kan bumi kita rusak…???” Irma : “Insya Allah deh, kalau nggak lupa…” Santi : “Harus, dong….ini penting untuk kehidupan kita !!!” Nasya : “Iya,,iya…bawel…” (Suasana hening sejenak) Tidak lama kemudian, angkot akhirnya berhenti di depan rumah mereka. Dan kebetulan rumah mereka tidak terlalu jauh satu sama lain, mereka berempat pun memutuskan untuk turun bersama. Wulan : “Sekali lagi ingat, ya…cegah global warming dari sekarang, mulai dengan menggunakan tas keranjang saat berbelanja…” Irma : “Okelah kalau begitu….”
  • 3. Santi : “Ok,,mulai sekarang, marilah kita jaga bumi kita mulai dari melakukan hal terkecil, karena hal yang kecil akan membawa perubahan yang lebih besar untuk bumi…” Nasya : “Hmm,,,makasih deh atas infonya…kalau gitu, kita duluan, ya…Daa…” Wulan : “Ok,,daa…” (Sambil menuju rumah masing-masing) Hal yang kecil akan membawa perubahan yang lebih besar, seperti membawa tas keranjang saat berbelanja. Walaupun dianggap remeh, tetapi manfaat dari tas keranajng itu sendiri salah satunya dapat mengurangi limbah plastik dan hal itu akan mencegah global warming.